vitiligo

Upload: angga-dwi-p

Post on 07-Jan-2016

8 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

kasus vitiligo kulit

TRANSCRIPT

VITILIGO

Novaria Yuasa, S.KedPembimbing : dr.Arif Effendi, Sp.KK

Departemen Kulit dan KelaminFakultas Kedokteran Universitas MalahayatiRS. Pertamina-Bintang Amin Bandar LampungVITILIGOCase ReportI. Identitas PasienNama: H. BaheramsyahUmur: 75 tahunJenis Kelamin : Laki-lakiAlamat: Rejosari, Natar, Lampung SelatanPekerjaan: -Suku bangsa: LampungAgama: IslamStatus : Menikah

2II. AnamnesisKeluhan Utama :Timbul bercak-bercak putih di lengan kanan dan kiriKeluhan tambahan : Tidak ada Riwayat Penyakit Sekarang6 bulan yg laluTimbul bintik putih yg makin lama makin melebar pada lengan kiri-2 bulan yg laluBercak-bercak putih bertambah pada lengan sebelah kanan -Saat iniBercak-bercak putih pada kedua lengan bertambah lebarPengobatan yg pernah didapat:Nerison krim 2x ue

Penyakit lain yg diderita : -Riwayat keluarga : -Riwayat alergi obat : -

III. Status GeneralisKeadaan Umum : BaikKesadaran: Compos MentisStatus Gizi: Baik- BB = 54kg- TB = 156 cmTanda Vital :-Tekanan darah : 130/90 mmHg - Nadi: 61x/menit- RR : 18x/menit- Suhu: 36,5CThorax: t.a.kAbdomen: t.a.kKGB: t.a.kStatus Dermatologis

Pada regio antebrachii posterior sinistra dan regio dorsum manus sinistra tampak makula hipopigmentasi berbatas tegas berukuran lentikular, numular, sampai plakat

Pada regio antebrachii posterior dextra dan regio dorsum manus dextra tampak makula hipopigmentasi berbatas tegas berukuran lentikular, numular, sampai plakat

V. Laboratorium :-Resume:- Os datang dengan keluhan terdapat bercak putih pada lengan kiri yg semakin meluas sejak 6 bulan yll, kemudian bercak putih jg bertambah ke bagian lengan kanan dan punggung tangan.- Pada status dermatologis didapatkan Pada regio antebrachii posterior sinistra dan regio dorsum manus sinistra tampak makula hipopigmentasi berbatas tegas berukuran lentikular, numular, sampai plakat dan Pada regio antebrachii posterior dextra dan regio dorsum manus dextra tampak makula hipopigmentasi berbatas tegas berukuran lentikular, numular, sampai plakat

VII. Diagnosis BandingVitiligoMorbus hansenVIII. Diagnosis Kerja Vitiligo

IX. PenatalaksanaanInerson krimAs. Salisilat 3% Loratadin 10mg 1x1 tab }da in pot, 2 x ueX. Pemeriksaan AnjuranPemeriksaan histopatologi Pemeriksaan biokimia

XI. PrognosisDubia ad BonamTinjauan Pustaka : VITILIGODefinisi: merupakan kelainan kulit akibat gangguan pigmentasi berupa bercak-bercak putih yang berbatas tegas. Dapat mengenai seluruh bagian tubuh yang mengandung sel melanosit, misalnya rambut dan mata.Penyebab dan Epidemiologi: -Penyebab: belum diketahui pasti, berhubungan dg proses imunologik, atau gangguan neurologis dan autotoksik.-Umur : Semua umur, paling banyak 20-40 tahunGejala singkat penyakit :-dimulai sebagai bintik-bintik putih yang makin lama makin melebar hingga mencapai ukuran lentikular sampai plakat-tidak ditemukan gatal dan nyeri

Lokalisasi ;-kulit, jari tangan, flexura pergelangan tangan, siku, daerah tulang kering, lutut, pergelangan kaki, genitalia, regio peri oralKlasifikasiVitiligoLokalisata-Fokal-segmental-mukosalGeneralisata-Akrofasial-vulgaris-campuranPemeriksaan penunjang:-pemeriksaan histopatologi-pemeriksaan biokimia

Diagnosis Banding-Morbus hansen-lupus eritematous tipe diskoid-albinisme parsialPenatalaksanaanPada usia dibawah 18 tahun hanya diberikan topikal saja-losio metoksalen 1% yg diencerkan 1:10 spiritus ditulusPada usia diatas 18 tahun:-sistemik : psoralen 0,6 mg/kgbb sebelum penyinaran selama 6 bln sampai 1 tahun-Kortikosteroid potensi tinggi : diflucortolone valerat, betametason valerat, klobetasol propionat-Jika generalisata, ditambahkan kapsul meto3 kaliksalen 10 mg, 2 kapsul, 2 jam sebelum dijemur, seminggu, jika lokalisata hanya diberikan obat topikal MBEH (monobenzylether of hydroquinon) 20% dapat dipakai pada vitiligo >50% luas permukaan kulit, dan tidak berhasil dg psoralen.THANK YOU