typhoid

Upload: wanda

Post on 03-Mar-2016

216 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

hdkasgkeyu

TRANSCRIPT

Demam tifoid adalah penyakit infeksi akut yang disebabkan oleh Salmonella typhi, ditandai dengan adanya demam 7 hari atau lebih, gejala saluran pencernaan dan gangguan pada sistem saraf pusat (sakit kepala, kejang, gangguan kesadaran). Selain itu demam tifoid juga didefinisikan sebagai demam sistemik yang berkepanjangan yang disebabkan oleh Salmonella serotipe tertentu diantaranya S. typhi, S. paratyphi A, S. paratyphi B, dan S. sendai.

Demam yang disebabkan oleh Salmonella typhi adalah penyakit utama dengan demam yang dapat menyebabkan perforasi usus dan peritonitis akut, dan merupakan komplikasi demam tifoid yang paling mematikan. Perdarahan usus dan perforasi ileum, timbul akibat nekrosis Peyer patch pada ileum terminal, 2-3 minggu dari onset. . Di Indonesia, insidens demam tifoid banyak dijumpai pada populasi yang berusia 3-19 tahun. Selain itu, demam tifoid di Indonesia juga berkaitan dengan rumah tangga, yaitu adanya anggota keluarga dengan riwayat terkena demam tifoid, tidak adanya sabun untuk mencuci tangan, menggunakan piring yang sama untuk makan, dan tidak tersedianya tempat buang air besar dalam rumah.

Manifestasi klinis demam tifoid pada anak tidak khas dan sangat bervariasi. Beberapa faktor yang dapat mempengaruhi manifestasi klinis dan beratnya penyakit adalah strain S.typhi, jumlah mikroorganisme yang tertelan, keadaan umum dan status nutrisi, status imonologi faktor genetik.a. Masa Inkubasi

Masa inkubasi demam tifoid berlangsung selama 3 hari 3 bulan, pada umumnya 1 hingga 3 minggu bergantung jumlah dan strain kuman yang tertelan. Selama masa inkubasi penderita tetap dalam keadaan asimtomatis.b. Onset Penyakit

Setelah masa inkubasi penderita mulai menunjukkan gejala klinis.Onset penyakit berjalan secara pelahan tetapi bisa juga timbul tiba-tiba. Demam makin lama makin tinggi tetapi dapat pula remiten atau menetap. Pada awalnya suhu meningkat secara bertahap menyerupai anak tangga selama 2-7 hari, lebih tinggi pada sore dan malam hari. Akan tetapi demam bisa pula mendadak tinggi.Pada saat awal demam penderita biasanya mengalami gejala yang mirip sindroma flu (flu like syndrome) yaitu sakit kepala, malaise, nyeri menelan, anoreksia, nyeri perut, nyeri otot dan nyeri sendi.1. Plan :

Diagnosis klinis :

Typhoid Fever

Diagnosis banding :

Influenza

Brinkitis

Bronkopneumonia

Malaria