tugas obat

4
Nama Obat Indikasi / mekanisme kerja Kontraindikasi Efek samping Masa Kerja / Frekuensi/ hari Dosis / sediaan Ibu hamil/ Menyu sui Cetirizin (antihistamin reseptor H1) Simptomatik berbagai penyakit alergi dan mabuk perjalanan. Menghilangkan : - batuk - rinorea - gatal pada mata hidung tenggorokkan. - Sedasi - Mulut kering - !isuria - "alpitasi - Hipotensi - Sakit kepala - #asa berat dan lemah 1$-$% jam 1 & ' hari -1 mg *ablet 1 mg +$ ,mlodipin (CC ) Hipertensi Menghambat in luks kalsium pada sel otot polos pembuluh darah dan miokard (relaksasi) / 0 % jam 1 &'hari $ 0 1 mg *ablet dan 1 mg C ' +$ 2otrimoksazol (antibiotik) 3abungan trimetropin dan sul ametoksazol. ( broad spectrum) Menghambat reaksi enzimatik obligat pada dua tahap yang berurutan pada mikroba sehingga kombinasi kedua obat memberikan e ek sinerg. 4ika berlebih de . ,sam olat. 1$ jam $ & 'hari !e5asa : sul ametoksazol mg 6 trimetropim 17 mg ,nak : S : % mg'kg 6 * : mg'kg *ablet oral : - % mg sul ametoksazol dan mg trimetropin. - mg sul ametoksazol dan 17 mg trimetropim. - *ablet pediatrik 1 mg dan trimetropin $ mg. C'+/

Upload: qyura

Post on 01-Nov-2015

225 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

tugas obat

TRANSCRIPT

Nama ObatIndikasi / mekanisme kerjaKontraindikasiEfek sampingMasa Kerja / Frekuensi/ hari Dosis / sediaan Ibu hamil/Menyusui

Cetirizin (antihistamin reseptor H1)Simptomatik berbagai penyakit alergi dan mabuk perjalanan.Menghilangkan : - batuk- rinorea- gatal pada mata, hidung, tenggorokkan. Sedasi Mulut kering Disuria Palpitasi Hipotensi Sakit kepala Rasa berat dan lemah 12-24 jam 1 x / hari 5-10 mg Tablet 10 mg L2

Amlodipin (CCB)Hipertensi Menghambat influks kalsium pada sel otot polos pembuluh darah dan miokard (relaksasi) 35 48 jam 1 x/hari 2,5 10 mg Tablet 5 dan 10 mg C / L2

Kotrimoksazol (antibiotik) Gabungan trimetropin dan sulfametoksazol. (broad spectrum)Menghambat reaksi enzimatik obligat pada dua tahap yang berurutan pada mikroba, sehingga kombinasi kedua obat memberikan efek sinerg. Jika berlebih def. Asam folat. 12 jam

2 x /hariDewasa : sulfametoksazol 800 mg ; trimetropim 160 mg

Anak : S : 40 mg/kgBB ; T : 8 mg/kgBB

Tablet oral : 400 mg sulfametoksazol dan 80 mg trimetropin.

800 mg sulfametoksazol dan 160 mg trimetropim.

Tablet pediatrik 100 mg dan trimetropin 20 mg.

Syrup / 5 ml sulfametoksazol 200 mg dan trimetropim 40 mg C/L3

Ranitidin (antagonis reseptor H2)

Bekerja pada sel parietal mukosa lambung. Pengobatan jangka pendek ulkus duodenum aktif dan mencegah GERD. 12 jam

2x/hari Ulkus duodenum : 150 mg (pagi dan malam) / 300 mg (malam) ; 4-8 minggu. Ulkus gaster : 150 mg ( pagi dan malam) ; 2 minggu. B/L2

Antasid Natrium bikarbonat cepat menetralkan asam lambung karena daya larutnya tinggi Gagal jantung, hipertensi, gagal ginjal, sirosis, dan ibu hamil Diare Menurunkan absorbsi INH, penisilin, alupurinolDewasa : 3-4 kali Anak-anak 6-12 tahun : 3-4 kali Dewasa oral : 600-1200 mg (1-2 jam p.c) Sediaan : Kaplet 200 mg. Tablet 200 mg, 250 mg, 300 mg, 325 mg, 400 mg. Tablet kunyah 250 mg, 300 mg, 400 mg, 500 mg. Susp. 200 mg/5 ml, 250 mg/5ml, 300 mg/5 ml. Dewasa 3 x 1 tabAnak (6-12) : 3 x B/L2

Ambroksol (mukolitik) Mengencerkan sekret saluran napas dengan jalan memecah benang-benang mukoprotein dan mukopolisakarida dari sputum. Dewasa 3 x 1Sediaan : 30 mg Dewasa : 3 x 1 tablet ; dosis boleh dikurangi 2 x 1 untuk pengobatan yang lama. Anak (5-12 th) : 3 x tablet

OBH (ekspektoran) Batuk berdahakGangguan fungsi hati dan ginjalKomposisi (5 ml) : Succus Liquiritae : 166,66 mg Ammonium Chlorida : 100 mg Ammonium Anisi spir : 100 mgDewasa : 3 x 1 CAnak : 3 x 1 cth OBH yang tanpa CTM aman, tapi OBH plus C / L3

DeksametasonKortikosteroid (antiinflamasi) 36 72 jamDewasa : 0,2-0,5 mg/kgBB/hari Tablet : 0,5 mg ; inj : 5 mg/ml

Ciproflokxasin(antibiotik) Golongan fluorokuinolon ISK Infeksi saluran cerna Infseksi saluran napas IMS Infeksi tulang dan sendi Infeksi kulit dan jaringan lunak. 12 jam 2 x/ hari 2 kali 250-500 mg Parenteral : 2 x 200-400 mg IVUntuk gonore : 1 x 250 mg

Sediaan : Tablet 250, 500, 750 mg Infus 200 dan 400 mg. C / L3

Meloxicam (analgetik-antiinflamasi golongan lainnya Antiinflamasi, analgesik, dan antripiretik melalui penghambatan prostaglandin dengan menghambat enzim cyclooxygenase. Terapi jangka pendek OA Terapi jangka panjang RA Ulkus peptikum Ibu hamil dan menyusui Anak-anak Alergi rinitis Gangguan saluran cerna24 jam 1 x/ hari 7,5 mg -15 mg Tablet 7,5 mg dan 15 mg KI

Ibuprofen (analgetik-antiinflamasi golongan lainnya)2 jam Dewasa 4-6 x 200-400 mg/hari Anak : 30-40 mg/kgBB/hari Tablet 200 mg, 400 mg Syr 100/200 mg/ 5 ml B (1,2)D (3)L1

Griseofulvin (fungistatik) 1 x 4 tablet (dosis tunggal)Tablet 125 mgPengobatan minimal 4 minggu Terapi dihentikan minimal 2 minggu setelah infeksi hilang

KI

Captopril (ACE Inhibitor)6- 8 jam 3x/hari12,5-25 mgSediaan tablet 12,5, 25, dan 50 mg

D / L3

Nifedipin (CCB)Pusing, takikardi, palpitasi2-3 jam 3 x 10 mg/hari Tablet 10, 30, 60, 90 mg KI

Metoclopramid(antiemetik) 3 x 10 mg/ hari Tablet 10 mg B

Omeprazole (PPI)Antisekresi baru, turunan benzimidazole, yang bekerja menekan sekresi asam lambung dengan menghambat aktivitas enzim H/K ATPase (Pompa proton) pada permukaan kelenjar sel parietal gastrik pada pH < 4. Omperazol yang berikatan dengan proton (H) secara cepat akan diubah menjadi sulfonamid, suatu penghambat pompa proton yang aktif. Pengobatan jangka pendek ulkus duodenal. Ulkus gaster. Esofagitis erosif dan ulseratif. Sakit kepala. Diare. Nyeri abdomen. Mual, muntah. Ruam muka. Konstipasi. Batuk. 1 x 20 mg Sediaan 20 mgKI kecuali benar-benar perlu.

Kalk (calsium laktat)(vitamin dan mineral) Hiperkalsemia Gangguan pencernaan2 x /hariDewasa : 2 4 tablet @ 1 tablet = 500 mg.Anak : 1 2 tablet.C