tugas kimia aldehide

18
ALDEHIDE

Upload: agha-yoswara

Post on 31-Oct-2014

141 views

Category:

Documents


4 download

TRANSCRIPT

Page 1: Tugas Kimia Aldehide

ALDEHIDE

Page 2: Tugas Kimia Aldehide

APA ITU ALDEHIDE?

SIFAT ALDEHIDE

Kegunaan Aldehide

FORMALIN

Bahaya yang ditimbulkan

Page 3: Tugas Kimia Aldehide

APA ITU ALDEHIDE?Aldehida merupakan turunan alkana

sehingga disebut juga alkanal. Aldehida memiliki rumus molekul yang sama dengan keton, yaitu

CnH2nO, tetapi gugus fungsi pada aldehida berbeda dengan gugus

fungsi pada keton.

Page 4: Tugas Kimia Aldehide

Aldehida memiliki beberapa senyawa- senyawa yang sering digunakan dalam kehidupan sehari- hari. Senyawa- senyawa inilah yang terdapat di dalamnya, diantaranya:

1. Formaldehida2. Asetaldehida3. Propionaldehida4. Butiraldehida

Page 5: Tugas Kimia Aldehide

Struktur dan Contoh Aldehida. Formaldehid b. Asetaldehid

c. Propionaldehid c. Butiraldehid

Page 6: Tugas Kimia Aldehide

SIFAT ALDEHIDE• Pada suhu kamar metanal / formaldehid berfasa

gas, suku kedua dan seterusnya berfasa cair berbau seperti buah-buahan dan sebagian dapat digunakan sebagai minyak wangi

• Alkanal merupakan isomer fungsi dengan alkanon• Alkanal dapat direduksi oleh hidrogen dengan

katalis katalis logam Pt/ LiAIH4 menghasilkan alkohol primer (kebalikan oksidasi alkohol primer) denga alkil magnesium halida (pereaksi Grignard dihasilkan alkohol sekunder)

RCOH + ½ H2     RCH2OHRCOH + RMgI        RCOHR + MgOHI

Page 7: Tugas Kimia Aldehide

- Dapat dioksida menghasilkan asam karboksilat.- Dapat bereaksi dengan fosfor triklorida menghasilkan alkil diklorida.

RCOH + PCl3 -> RCHCl2 + POCl3- Dapat direduksi oleh pereaksi fehling dan

tollens sebagai uji identifikasi adanya aldehide atau untuk membedakan dengan keton.- Dalam lingkungan basa kuat yang pekat

metanal dapat mengalami reaksi autoredoks dihasilkan alkanol dan asam Na-karboksilat .

- Senyawa alkanal yang diutamakan adalah metanal.

Page 8: Tugas Kimia Aldehide
Page 9: Tugas Kimia Aldehide
Page 10: Tugas Kimia Aldehide

Kegunaan Aldehide•Digunakan untuk membasmi sebagian besar bakteri, sehingga sering digunakan sebagai disinfektan dan juga sebagai bahan pengawet.•Dipakai sebagai pengawet dalam vaksinasi. Dalam bidang medis, larutan formaldehida dipakai untuk mengeringkan kulit.•Dalam industri, formaldehida kebanyakan dipakai dalam produksi polimer dan rupa-rupa bahan kimia.•Untuk mensintesis bahan-bahan kimia, formaldehida dipakai untuk produksi alkohol polifungsional seperti pentaeritritol, yang dipakai untuk membuat cat bahan peledak.•Pengeras lapisan gelatin dan kertas dalam dunia Fotografi.•Bahan pengawet produk kosmetika dan pengeras kuku.•Pencegah korosi untuk sumur minyak.

Page 11: Tugas Kimia Aldehide

FORMALIN

Formalin adalah larutan tak berwarna, mudah larut dalam air,

mudah menguap, dan mempunyai bau yang tajam. Di dalam formalin

terkandung sekitar 37 % formaldehid dalam air. Biasanya ditambah metanol hingga 15 %

sebagai pengawet. Formalin termasuk golongan aldehida suku pertama dengan rumus kimia ; H-

CH=O

Page 12: Tugas Kimia Aldehide

Penggunaan Formalin yang benar

•Bahan pada pembuatan sutra buatan, zat pewarna, cermin kaca, dan bahanpeledak. •Dalam dunia fotografi biasanya digunakan untuk pengeras lapisan gelatin dan kertas.•Bahan pembuatan pupuk dalam bentuk urea.•Bahan untuk pembuatan produk parfum.•Bahan pengawet produk kosmetika dan pengeras kuku.•Pencegah korosi untuk sumur minyak.•Bahan untuk insulasi busa.•Bahan perekat untuk produk kayu lapis (plywood).•Cairan pembalsam ( pengawet mayat ).•Dalam konsentrasi yang sangat kecil ( < 1% ) digunakan sebagai pengawet untuk berbagai barang konsumen

•Pembunuh kuman sehingga dimanfaatkan untuk pembersih : lantai, kapal, gudang, dan pakaian.•Pembasmi lalat dan berbagai serangga lain.

Page 13: Tugas Kimia Aldehide

Penggunaan Formalin yang salah

Beberapa contoh produk yang sering diketahui mengandung formalin misalnya:

Ikan segar : Ikan basah yang warnanya putih bersih, kenyal, insangnya berwarna merah tua (bukan merah segar), awet sampai beberapa hari dan tidak mudah busuk.

Ayam potong : Ayam yang sudah dipotong berwarna putih bersih, awet dan tidak mudah busuk.

Mie basah : Mie basah yang awet sampai beberapa hari dan tidak mudah basi dibandingkan dengan yang tidak mengandung formalin.

Tahu : Tahu yang bentuknya sangat bagus, kenyal, tidak mudah hancur, awet beberapa hari dan tidak mudah basi

Page 14: Tugas Kimia Aldehide

Bahaya yang ditimbulkan

Akut : efek pada kesehatan manusia langsung terlihat.

seperti ; iritasi, alergi, kemerahan, mata berair, mual, muntah, rasa terbakar, sakit perut dan pusing.

Page 15: Tugas Kimia Aldehide

Kronik : efek pada kesehatan manusia terlihat setelah terkena dalam jangka waktu yang lama dan berulang.Seperti ; iritasi kemungkin parah, mata berair, gangguan pada pencernaan, hati, ginjal, pankreas, system saraf pusat, menstruasi dan pada hewan percobaan dapat menyebabkan kanker sedangkan pada manusia diduga bersifat karsinogen (menyebabkan kanker). Mengkonsumsi bahan makanan yang mengandung formalin, efek sampingnya terlihat setelah jangka panjang, karena terjadi akumulasi formalin dalam tubuh.

Page 16: Tugas Kimia Aldehide

Ciri-Ciri Produk Pangan yang mengandung Formalin

•Tahu yang bentuknya sangat bagus, kenyal, tidak mudah hancur, awet beberapa hari dan tidak mudah busuk.•Mie basah yang awet beberapa hari dan tidak mudah basi dibandingkan dengan yang tidak mengandung formalin.•Ayam potong yang berwarna putih bersih, awet dan tidak mudah busuk.•Ikan basah yang warnanya putih bersih, kenyal, insangnya berwarna merah tua bukan merah segar, awet sampai beberapa hari dan tidak mudah busuk.

Page 17: Tugas Kimia Aldehide

• Jika dikonsumsi manusia, formalin bisa menyebabkan iritasi pada saluran pernapasan, mengganggu fungsi hati, ginjal, dan sistem reproduksi

Menurut Winarno dan Rahayu (1994), pemakaian formalin pada makanan dapat menyebabkan keracunan pada tubuh manusia. Gejala yang biasa timbut antara lain sukar menelan, sakit perut akut disertai muntah-muntah, mencret berdarah, timbulnya depresi susunan saraf, atau gangguan peredaran darah.Konsumsi formalin pada dosis sangat tinggi dapat mengakibatkan konvulsi (kejang-kejang), haematuri (kencing darah), dan haimatomesis (muntah darah) yang berakhir dengan kematian

Formalin atau larutan formaldehida (HCHO) yang biasanya untuk bahan pengawet mayat, penggunaannya pada makanan dalam dosis tinggi akan menyebabkan iritasi lambung, menyebabkan kanker, gagal ginjal, lever, limpa dan merusak jaringan tubuh.

Page 18: Tugas Kimia Aldehide

Nama Kelompok:Aprilia Dinar Diana rosa ANurasmalah

Susmita Widya ATalita Ismudiyanti