tips dan trik ujian stis tahap 2

Upload: adel-alifia

Post on 03-Jun-2018

226 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/12/2019 Tips Dan Trik Ujian STIS Tahap 2

    1/4

    Tips dan Trik Ujian STIS Tahap 2

    Share postingan ini :

    Ketemu lagi nih sama bimbim J

    Gimana kemaren yang habis ikut try out nasional STIS, pastinya setelah ikut jadi tau

    kan kemampuannya so Ayoo persiapin diri lebih matang buat tes USM STIS nanti

    tanggal 4 Mei. Ok g usah lama2 sekedar ngingetin aja buat selalu belajar buat USM

    nanti :D

    Gini temen2, kali ini bimbim akan lanjuti mbahas mengenai tips n trik. Kali ini yangakan bimbim jelasin mengenai tips n trik USM STIS tahap 2. Tapi kali ini bimbim

    hanya akan njelasain mengenai persiapan teknisnya aja, kalau yang non-teknis yang

    penting temen2 doa, jaga kesehatan, n minta restu orang tua.

    Tes USM tahap 2 tahun ini beda ama tes tahun sebelumnya, karena tes tahap 2 kali

    ini hanya ada tes psikotes sedangkan tes wawancaranya digabung ama tes

    kesehatan nanti pas tahap 3. Soal tes psikotes yang nanti biasanya dikeluarin:

    1. Pola huruf dan angka

    Soal ini biasanya nyuruh kita nyari pola suatu huruf atau angka kemudian kita

    disuruh lanjutin huruf dan angka selanjutnya apa. Mungkin kalau temen2 pernah

    ngikuti ujian psikotes maka dah akrab dengan ama soal2 seperti ini, jika belum nda

    usah kawatir pelajari aja dibuku2 soal psikotes banyak kok tipe soal yang kayak gini.

    2. Pola gambar

    Kalau pola gambar biasanya dapat diketahui polanya dari gerakan suatu garis, titik,

    atau bentuk tertentu yang memiliki pola gerakkan horisontal/vertikal , searah jarum

    jam/berlawanan jarum jam, zigzag, atau kombinasinya. So temen2 harus cermat

    pas liat soal tipe ini

    3. Menghitung cepat

    http://www.ukmbimbelstis.com/2013/03/tips-dan-trik-ujian-stis-tahap-2.htmlhttp://www.ukmbimbelstis.com/2013/03/tips-dan-trik-ujian-stis-tahap-2.htmlhttp://www.ukmbimbelstis.com/2013/03/tips-dan-trik-ujian-stis-tahap-2.html
  • 8/12/2019 Tips Dan Trik Ujian STIS Tahap 2

    2/4

    Pada soal jenis ini ntar temen2 akan diberikan soal dalam bentuk cerita, terus

    disuruh ngitung suatu kasus. Pastikan temen2 teliti dan cepat dalam menghitungnya,

    tenang saja soalnya g terlalu rumit yang penting apalin mengenai satuan hitung

    (bukan satuan hitung kayak difisika :D) dan konversinya karena biasa keluar. Misal 1

    kodi berapa banyak?

    4. Menyocokkan pola angka atau huruf

    Untuk soal tipe ini temen2 akan diberi suatu pola angka maupun huruf dalam 2

    kolom (kanan ama kiri) kemudian temen2 akan disuruh menentukan pola yang mana

    yang benar/salah (sesuai dengan perintah soal), misal:

    Pada kolom kanan : JJJJJJJJJJIJJJJ

    Pada kolom kiri : JJJJJJJJJJJJJJJ

    5. Kekonsistensian

    Kalau tipe soal ini temen2 akan diberikan soal sekitar 250an soal dan dikerjakan

    dalam waktu 15-20menit. Dalam soal ini hanya ada 2 pilihan dan tanpa didahului

    oleh pertanyaan. Biasanya pernyataan yang dimuat dalam tipe soal psikotes ini

    berkenaan dengan sikap, kebiasaan atau pendapat kita mengenai suatu perkara.

    Diantara kedua pernyataan(jawaban) tersebut bisa aja tidak ada hubungannya oleh

    karena itu temen2 harus cermat dalam memilih pernyataan yang paling tepat.

    Kemungkinan 1: biasanya pernyataan tersebut dijadikan soal lagi di soal nomor

    sekian, oleh karena itu temen2 harus konsisten dengan jawaban awal. Kemungkinan

    2: pernyataan tersebut digabung dengan pernyataan soal nomor lain dan temen2

    disuruh memilih jawaban mana yang terbaik.

    Contoh :

    Soal no 1

    a. Berharap suatu saat menjadi tenaga ahli dipekerjaan yang dikeluti

    b. Mengerjakan tugas yang diberikan atasan secara bertahap sehingga selesai tepat

    waktu

    Soal no 5

  • 8/12/2019 Tips Dan Trik Ujian STIS Tahap 2

    3/4

  • 8/12/2019 Tips Dan Trik Ujian STIS Tahap 2

    4/4

    b. menggambarkan bagian2 tubuh orang tersebut secara jelas, misal jari tangan, iris

    mata, daun telinga, dll

    c. gambarkan juga makhluk hidup lain disekitar gambar orang misalnya rumput

    d. letakan gambar orang di bagian tengan kertas (harus proporsional besar kecilnya

    gambar terhadap kertas)

    e. jagalah ketebalan garis dan usahakan jangan terputus2 garisnya

    f. meskipun diperbolehkan menggunakan penghapus tapi usahakanlah untuk

    meminimalkannya dan usahakan hasil hapusannya bersih

    g. jangan terlalu keras menekan kertas karena dapat merobet kertas danmeninggalkan cap pada bagian belakang (ingan saat menggambar tidak

    menggunakan alas)

    h.sediakan pensil HB yang sudah diserut lebih dari satu

    Tujuan utama dari tes psikotes ini sebenarnya untuk mengetahui

    1. Karakter

    2. Ketahanan dalam bekerja

    3. Fokus, kecermatan dan ketelitian

    4. Konsistensi

    5. Kepribadian

    6. ketenangan