terapi oklusal

2
Terapi Oklusal Terapi nonbedaf yang efektif umumnya dapat mengurangi inflamasi dalam periodonsium dan menghasilkan penyembuhan perlekatan, yang seringkali berhasil membuat gigi goyang menjadi lebih stabil. Jika klinisi menyimpulkan bahwa inflamasi telah dikontrol secara optimal dan tekanan oklusal pada gigi individual masih melebihi toleransi periodonsium, maka dasar intervensi ditentukan. Fungsi harmonis antara kedua TMJ dan otot-otot terkait dibutuhkan untuk stabilitas oklusal. Ketika terdapat bukti yang cukup bahwa tekanan oklusal berlebih pada gigi geligi pasien atau terdapat disharmoni system mastikasi dan pasien menginginkan oklusi yang lebih stabil, maka occlusal appliance diberikan. Occlusal Appliance Therapy Appliance yang di desain dengan baik dan fit secara akurat dapat menguntungkan fungsi system mastikasi selain memperkuat gigi-gigi yang goyang pada kedua rahang seraya periodonsium pendukung menyembuh. Kontak simultan bilateral dari semua gigi posterior yang berlawanan pada relasi sentrik, anterior guidance yang dangkal, dan disklusi segera semua gigi posterior pada seluruh ekskursi adalah elemen esensial occlusal appliance maksila dan mandibular. Gigi-gigi yang berlawanan pada appliance harus dibebankan sedekat mungkin terhadap aksisnya. Appliance maksila menyatukan bagian palatum durum, yang mnenyediakan penyetuan substansial gigi geligi dan resistensi terhadap tekanan vertical dan lateral. Horshoe-shaped maxillary appliance bergantung pada yang lainnya, memungkinkan gigi geligi yang kompromis untuk mengupayakan untuk melindungi gigi-gigi yang paling goyang. Appliance soft atau partial coverage merupakan kontraindikasi bagi proteksi dan stabilisasi jangka panjang. Occlusal appliance tidak menyembuhkan bruksism melainkan dibuat bagi pasien dengan habitual parafunction sebagai intervensi proteksi untuk membatasi disharmoni system mastikasi, kerusakan gigi geligi, dan memberikan tekanan berlebih terhadap implant. Occlusal Adjustment

Upload: maria-shisze-francia

Post on 30-Jan-2016

35 views

Category:

Documents


6 download

DESCRIPTION

Periodontologi

TRANSCRIPT

Page 1: Terapi Oklusal

Terapi Oklusal

Terapi nonbedaf yang efektif umumnya dapat mengurangi inflamasi dalam periodonsium dan menghasilkan penyembuhan perlekatan, yang seringkali berhasil membuat gigi goyang menjadi lebih stabil. Jika klinisi menyimpulkan bahwa inflamasi telah dikontrol secara optimal dan tekanan oklusal pada gigi individual masih melebihi toleransi periodonsium, maka dasar intervensi ditentukan. Fungsi harmonis antara kedua TMJ dan otot-otot terkait dibutuhkan untuk stabilitas oklusal. Ketika terdapat bukti yang cukup bahwa tekanan oklusal berlebih pada gigi geligi pasien atau terdapat disharmoni system mastikasi dan pasien menginginkan oklusi yang lebih stabil, maka occlusal appliance diberikan.

Occlusal Appliance Therapy

Appliance yang di desain dengan baik dan fit secara akurat dapat menguntungkan fungsi system mastikasi selain memperkuat gigi-gigi yang goyang pada kedua rahang seraya periodonsium pendukung menyembuh. Kontak simultan bilateral dari semua gigi posterior yang berlawanan pada relasi sentrik, anterior guidance yang dangkal, dan disklusi segera semua gigi posterior pada seluruh ekskursi adalah elemen esensial occlusal appliance maksila dan mandibular. Gigi-gigi yang berlawanan pada appliance harus dibebankan sedekat mungkin terhadap aksisnya. Appliance maksila menyatukan bagian palatum durum, yang mnenyediakan penyetuan substansial gigi geligi dan resistensi terhadap tekanan vertical dan lateral. Horshoe-shaped maxillary appliance bergantung pada yang lainnya, memungkinkan gigi geligi yang kompromis untuk mengupayakan untuk melindungi gigi-gigi yang paling goyang. Appliance soft atau partial coverage merupakan kontraindikasi bagi proteksi dan stabilisasi jangka panjang. Occlusal appliance tidak menyembuhkan bruksism melainkan dibuat bagi pasien dengan habitual parafunction sebagai intervensi proteksi untuk membatasi disharmoni system mastikasi, kerusakan gigi geligi, dan memberikan tekanan berlebih terhadap implant.

Occlusal Adjustment

Seraya gigi menguat sejak pemakaian konsisten appliance, interferensi oklusal dapat menjadi semakin jelas, dan kesenjangan antara konntak dental insial dan interkuspasi maksimum dapat terlihat. Interferensi dengan gerakan ekskursif yang harmonis dari mandibular juga dapat menjadi semakin jelas. Ketika dokter gigi mengkonfirmasi bahwa interferensi tersebut berkorelasi dengan kehilangan perlekatan yang lebih besar daripada yang diperkirakan, maka intervensi langsung terhadap oklusi pasien dilakukan. Dengan pemahaman dan persetujuan pasien, occlusal adjustment atau selective reshaping dari permukaan yang beroklusi dapat mengurangi besarnya interferensi oklusal atau tekanan langsung menjadi lebih sesuai dengan sumbu panjang gigi yang terkena. Analisis klinis oklusi harus dikombinasikan dengan analisis detail dari model diagnostic dipasang pada relasi sentris pada adjustable articulator. Model duplikaat yang dicor secara akurat dapat digunakan untuk percobaan occlusal adjustment untuk menentukan keamanan dan efektivitas bagi pasien. Menjadwalkan pasien sehingga mereka meninggalkan appliance sepanjang malam tetap di tempatnya hingga mereka duduk di dental

Page 2: Terapi Oklusal

unit memungkinkan pemeriksaan gigi geligi mereka pada maximum firmness ketika interferensi paling dapat diidentifikasi. Gigi umumnya menguat secara progresif dengan compliance yang berkelanjutan dengan appliance dan occlusal adjustment berulang dengan hati-hati. Metode lain dapat dialkukan untuk mengubah hubungan oklusal termasuk perawatan orthodonti dan restoratif. Restorasi sementara gigi geligi merupakan metode lain dalam meningkatkan kontak dan stabilitas oklusal dan hal tersebut seringkali menyederhanakan proses occlusal adjustment dan restorasi final.

Referensi: Carranza’s Clinical Periodontology, 11th ed.