tenaga kontrak pendamping -...

53

Upload: others

Post on 31-Aug-2019

16 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

TENAGA KONTRAK PENDAMPINGPEMBANGUNAN PERKEBUNAN DAN HORTIKULTURA

KABUPATEN BOMBANA PROVINSI SULAWESI TENGGARAJl. Yos Sudarso Kompleks Kantor Pemda Bombana Kode Pos 93771

Website : www.bombanakab.go.id Email : [email protected]

LAPORAN KEGIATAN PEMBANGUNAN PERKEBUNAN DAN HORTIKULTURAPROVINSI SULAWESI TENGGARA KABUPATEN BOMBANA

BULAN MEI 2018

I. PENDAHULUAN

Perkebunan sendiri merupakan salah sub sektor dari pertanian yang juga memiliki

peranan besar bagi sektor pertanian dan perokonomian nasional. Tanaman

perkebunan memiliki dua potensi pasar yaitu di dalam dan di luar negeri. Tanaman

perkebunan di dalam negeri dapat dikonsumsi langsung oleh masyarakat, diperlukan

sebagai bahan baku industri. Hal ini menunjukkan bahwa tanaman perkebunan memiliki

arti ekonomi yang penting. Artinya, bila diusahakan secara sungguh-sungguh atau

profesional bisa menjadi suatu bisnis yang menjadikan keuntungan besar (Rahardi dkk,

1993).

Bagi masyarakat Sulawesi Tenggara, perkebunan dan hortikultura telah menjadi

bagian persoalan kehidupan keseharian, dimana proses panjang sejarah keberadaan

aktivitas perkebunan dan hortikultura di wilayah Sulawesi Tenggara sudah setara

dengan perkembangan sejarah kehidupan sosial ekonomi masyarakat Sulawesi

Tenggara itu sendiri sejak jaman dahulu kala. Oleh karena itu, jika berbicara tentang

kebijakan pembangunan sosial ekonomi masyarakat Sulawesi Tenggara tentu saja

tidak bisa terlepas dari pemikiran tentang bagaimana mengoptimalkan keberadaan

potensi sumber daya perkebunan dan hortikultura Sulawesi Tenggara yang cukup

melimpah sebagai upaya meningkatkan kesejahteraan masyarakat secara keseluruhan.

Salah satu visi pembangunan perkebunan yang ingin diwujudkan melalui

pembangunan perkebunan adalah terwujudnya peningkatan produksi, produktivitas,

dan mutu tanaman perkebunan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat

perkebunan.

Mengacu pada visi pembangunan perkebunan tersebut, maka ditetapkan

beberapa misi pembangunan perkebunan diantaranya meningkatkan produksi,

produktivitas dan mutu tanaman perkebunan, memfasilitasi penyediaan benih unggul

bermutu serta sarana produksi, memfasilitasi penanganan perlindungan tanaman

perkebunan dan mendorong penumbuhan dan pemberdayaan kelembagaan petani

serta memfasilitasi peningkatan partisifasi masyarakat dalam rangka meningkatkan

harmonisasi antara aspek ekonomi, sosial dan ekologi.

TENAGA KONTRAK PENDAMPINGPEMBANGUNAN PERKEBUNAN DAN HORTIKULTURA

KABUPATEN BOMBANA PROVINSI SULAWESI TENGGARAJl. Yos Sudarso Kompleks Kantor Pemda Bombana Kode Pos 93771

Website : www.bombanakab.go.id Email : [email protected]

Untuk mendukung kegiatan pengembangan perkebunan berkelanjutan ini,

peranan Tenaga Kontrak Pendamping Pembangunan Perkebunan dan Hortikulturan

(TKP3H) dan Petugas Lapang Pembantu – Tenaga Kontrak Pendamping

Pembangunan Perkebunan dan Hortikultura (PLP – TKP3H) menjadi sangat strategis,

karena TKP3H dan PLP – TKP3H ini merupakan ujung tombak yang langsung

berhubungan dengan para petani atau kelompok tani di lapangan. Tugas pokok TKP3H

adalah melakukan pendampingan teknis dan adminstrasi penyelenggaraan kegiatan

pengembangan perkebunan di wilayah tugas masing – masing. TKP3H memiliki

beberapa fungsi diantaranya membantu dinas yang membidangi perkebunan di

provinsi/ kabupaten/ kota untuk mempersiapkan perencanaan pendampingan

pelaksanaan kegiatan perkebunan, membantu dinas kabupaten/kota yang membidangi

perkebunan dalam mengkoordinasikan penyelenggaraan pendampingan di wilayah

kerjanya, membantu menjembatani fungsi instansi/lembaga terkait dalam

penyelenggaraan pengembangan tanaman perkebunan, membantu pelaksanaan

pemantauan teknis dan administrasi perkembangan areal maupun produksi tanaman

perkebunan dan membantu dinas kabupaten/kota yang membidangi perkebunan dalam

pelaksanaan penumbuhan dan pembinaan kelembagaan petani.

Dalam menjalankan tugas dan fungsinya TKP3H dibantu oleh PLP – TKP3H,

dimana PLP – TKP3H ini memiliki tugas pokok membantu TKP3H untuk melakukan

pendampingan teknis dan administrasi dalam kegiatan penyelenggaraan kegiatan

pengembangan tanaman perkebunan. Sementara itu, fungsi dari PLP –TKP3H adalah

membantu TKP3H dalam mempersiapkan perencanaan pendampingan pelaksanaan

pengembangan perkebunan rakyat, membantu TKP3H dalam mengkoordinasikan

penyelenggaraan pendampingan dan penyuluhan di wilayah kerjanya, membantu

TKP3H dalam menjembatan fungsi instansi/lembaga terkait dalam penyelenggaraan

kegiatan pengembangan tanaman perkebunan, membantu TKP3H dalam

melaksanakan pemantauan teknis dan administrasi perkembangan areal dan produksi

tanaman perkebunan dan membantu TKP3H dalam melaksanakan penumbuhan dan

pembinaan kelembagaan petani.

TENAGA KONTRAK PENDAMPINGPEMBANGUNAN PERKEBUNAN DAN HORTIKULTURA

KABUPATEN BOMBANA PROVINSI SULAWESI TENGGARAJl. Yos Sudarso Kompleks Kantor Pemda Bombana Kode Pos 93771

Website : www.bombanakab.go.id Email : [email protected]

II.KEGIATAN YANG DILAKSANAKAN

Pada bulan Mei 2018 ada beberapa kegiatan yang dilaksanakan oleh TKP3Hdan PLP – TKP3H Kabupaten Bombana diantaranya :

1. Melakukan Koordinasi di Dinas terkait baik di Tingkat Kabupaten dan Provinsi.

2. Melakukan monitoring perkembangan kegiatan Peremajaan Tanaman Kelapa

tahun 2017 di Desa Batu Putih Kec. Poleang Selatan

3. Melakukan monitoring perkembangan kegiatan Peremajaan Tanaman Kakao

(APBN – P) Tahun 2017 di Kec. Poleang Utara (Desa Wambarema dan Rompu

– rompu), Kec. Mataoleo Desa Pomontoro dan Kec. Poleang Tengah (Desa

Mulaeno dan Poleondro).

4. Bertemu dengan ketua Kelompok Tani Penerima Bantuan Peremajaan Jambu

Mete Tahun 2018 Kec. Poleang Utara (Desa Pusuea)

5. Bertemu dengan Ketua Kelompok Tani Kopra Berjaya di Desa Paria Kec.

Poleang Tengah terkait Kegiatan Peremajaan Kelapa Dalam Tahun 2018.

6. Melakukan Pengecekan Calon Lahan untuk Kegiatan Peremajaan Tanaman

Kelapa Tahun 2018 di Desa Paria Kec. Poleang Tengah.

7. Melakukan Pengecekan Calon Lahan Untuk Kegiatan Pengembangan Sistem

Perbenihan Hortikultura Benih Cabe Rawit Tahun 2018 di Desa Tampabulu Kec.

Poleang Utara.

8. Bertemu dengan Kepala Desa dan Lurah Penerima Bantuan untuk Kegiatan

Pengembangan Sistem Perbenihan Hortikultura Benih Pisang Tahun 2018 di

Kec. Rarowatu Utara (Desa Tembe dan Desa Lantawua), Kec. Rumbia ( Desa

Lantawonua, Kel. Doule, Kel. Kasipute dan Kel. Poea).

9. Mendampingi Tim Identifikasi Lahan Dinas Perkebunan dan Hortikultura Prov.

Sulawesi Tenggara untuk Kegiatan Peremajaan Kelapa Dalam di Desa Paria

Kec. Poleang Tengah Tahun 2018.

10.Mendampingi Tim Identifikasi Lahan Dinas Perkebunan dan Hortikultura Prov.

Sulawesi Tenggara untuk Kegiatan Peremajaan Jambu Mete di Desa Pusuea

Kec. Poleang Utara.

11.Mengawal dan melakukan pengecekan bantuan yang tersalur untuk kegiatan

Pengembangan Sistem Perbenihan Hortikultura Benih Cabe Rawit di Desa

Tampabulu Kec. Poleang Utara dan Desa Lengora Pantai Kec. Kabaena

Tengah..

TENAGA KONTRAK PENDAMPINGPEMBANGUNAN PERKEBUNAN DAN HORTIKULTURA

KABUPATEN BOMBANA PROVINSI SULAWESI TENGGARAJl. Yos Sudarso Kompleks Kantor Pemda Bombana Kode Pos 93771

Website : www.bombanakab.go.id Email : [email protected]

III. PERMASALAHAN

Dalam pelaksanaan kegiatan ada beberapa permasalahan yang dihadapi dilapangan diantara :

1. Kebanyakan Kelompok Tani lebih mengingkan kegiatan Perluasan atau

Pengembangan Tanaman Tertentu dibandingkn dengan kegiatan Peremajaan.

2. Sebagian petani anggota kelompok tani enggan melakukan penebangan pohon tua

untuk diganti tanaman baru karena faktor biaya.

3. Akses jalan yang kurang bagus menuju lokasi kegiatan

4. Ada beberapa Ketua Kelompok Tani yang tidak rutin mengecek perkembangan

kegiatan peremajaan tiap anggotanya.

IV. UPAYA TINDAK LANJUTMelakukan koordinasi dengan Dinas Pertanian Kabupaten yang membidangi

Perkebunan dan Dinas Perkebunan Provinsi guna menyampaikan masalah yang

dihadapi di lapangan

V. SARAN-SARAN

1. Sebaiknya alokasi kegiatan jangan dipusatkan pada kegiatan peremajaan saja

karena ada beberapa anggota kelompok tani yang menginiginkan kegiatan

pengembangan dan perluasan seperti pengembangan / perluasan Tanaman

Kelapa dan Jambu Mete.

2. Untuk lebih memudahkan pelaksanaan kegiatan peremajaan tanaman

perkebunan sebaiknya Dinas terkait memberikan sosialisasi kepada kelompok

tani dan petani agar mau menebang tanaman yang sudah tua.

3. Sebaiknya para pendamping di lapangan diberikan kendaraan Dinas untuk

memudahkan menjangkau lokasi meningat medan yang dilalui cukup berat.

TENAGA KONTRAK PENDAMPINGPEMBANGUNAN PERKEBUNAN DAN HORTIKULTURA

KABUPATEN BOMBANA PROVINSI SULAWESI TENGGARAJl. Yos Sudarso Kompleks Kantor Pemda Bombana Kode Pos 93771

Website : www.bombanakab.go.id Email : [email protected]

Lampiran 2. Kegiatan Harian TKP3H Kab. Bombana

Nama : Nursaida, S.P

Bulan : MEI

No. Hari/Tgl. Uraian Kegiatan Keterangan1 Rabu(02/05/2018) 1. Melakukan monitoringperkembangan kegiatanperemajaan tanamanKakao (APBN-P) 2017bersama dengan PLP –TKP3H di DesaPoleondro Kec. PoleangTengah.2. Melakukan monitoringperkembangan kegiatanperemajaan tanamanKakao (APBN-P) 2017bersama PLP – TKP3H diDesa Pomontoro Kec.Mataoleo.2 Kamis(03/05/2018) 1. Bersama PLP –TKP3Hmelakukan monitoringperkembangan kegiatanperemajaan tanamanKakao di Desa Rompu –rompu (Kel. Tani SerekaEa dan Reteno) Kec.Poleang Utara.2. Bersama PLP – TKP3Hmelakukan monitoringperkembangan kegiatanperemajaan tanamanKakao (APBN-P) Tahun2017 di DesaWambarema Kec.Poleang Utara.3 Jumat(04/05/2018) 1. Koordinasi ke DinasPerkebunan danHortikultura Prov.Sulawesi Tenggara danbertemu dengan BapakSalam Hidayatullah, S.Pterkait kegiatanPengembanganTanaman Cabe RawitTahun 2018

TENAGA KONTRAK PENDAMPINGPEMBANGUNAN PERKEBUNAN DAN HORTIKULTURA

KABUPATEN BOMBANA PROVINSI SULAWESI TENGGARAJl. Yos Sudarso Kompleks Kantor Pemda Bombana Kode Pos 93771

Website : www.bombanakab.go.id Email : [email protected]. Berkoordinasi denganIbu Rosniati, S.P., M.Siterkait kegiatanpengembangan sistemperbenihan hortikulturabenih Pisang.4 Senin(07/07/2018) Koordinasi dengan BapakIhlas Landu, S.TP M.Pterkait KegiatanPeremajaan TanamanPerkebunan (KelapaDalam dan Jambu Mete)Tahun 2018.

Tidak berada di tempat

5 Selasa(08/05/2018) Koordinasi dengan BapakIr. Laode Amin Eda terkaitperkembanganLembangan EkonomiMasyarakat (LEM)Sejahtera.Tidak Berada di tempat

6 Jumat(11/05/2018) Mengarahkan teman –teman PLP – TKP3H untukberkoordinasi denganKepala Bidang DinasPertanian Kab. BombanaBapak Rimbu, S.P terkaitkegiatan di lapangan.7 Senin(21/05/2018) Ke Kantor DinasPerkebunan &Hortikultura Prov.Sulawesi Tenggara untukberkoordinasi dengan TimIdentifikasi Lahan untukKegiatan PeremajaanKalepa Dalam dan JambuMete.6 Selasa(22/05/2018) 1. Bersama dengan PLP –TKP3H berkunjung keDesa Tembe Kec.Rarowatu Utara bertemudengan Bapak Narsinselaku Kepala DesaTerkait bantuan untukKegiatan PengembanganSistem PerbenihanHortikultura BenihPisang Tahun 2018.

Kepala Desa Tidak diTempat

TENAGA KONTRAK PENDAMPINGPEMBANGUNAN PERKEBUNAN DAN HORTIKULTURA

KABUPATEN BOMBANA PROVINSI SULAWESI TENGGARAJl. Yos Sudarso Kompleks Kantor Pemda Bombana Kode Pos 93771

Website : www.bombanakab.go.id Email : [email protected]. Bersama PLP – TKP3Hbertemu dengan KepalaDesa Lantawua Kec.Rarowatu Utara BapakDarsin terkait bantuanKegiatan PengembanganSistem PerbenihanHortikultura BenihPisang Tahun 2018.3. Berkoordinasi denganKepala Bidang TanamanPangan dan HortikulturaDinas Pertanian Kab.Bombana Bapak Muh.Syukur Sigia, S.TP terkaitkegiatan PengembanganSistem PerbenihanHortikultura BenihJeruk, Mangga, Pisangdan Cabe Rawit Tahun2018.4. Berkoordinasi denganKepala Bidang TanamanPerkebunan DinasPertanian Kab. BombanaBapak Rimbu S.P terkaitkunjungan TimIdentifikasi Lahan untukKegiatan PeremajaanTanaman Kelapa Dalamdan Jambu Mete Tahun2018.5. Bertemu dengan LurahKel. Doule Bapak Muh.Ikhtiar, S. Sos terkaitCPCL untuk kegiatanPengembanganTanaman Pisang Tahun2018.6. Bertemu dengan LurahKel. Poea Bapak Sahirul,S.P, M. AP terkait CPCLuntuk KegiatanPengembangan BenihPisang Tahun 2018.7. Bertemu dengan Lurah

TENAGA KONTRAK PENDAMPINGPEMBANGUNAN PERKEBUNAN DAN HORTIKULTURA

KABUPATEN BOMBANA PROVINSI SULAWESI TENGGARAJl. Yos Sudarso Kompleks Kantor Pemda Bombana Kode Pos 93771

Website : www.bombanakab.go.id Email : [email protected] Bapak Drs.Bintang terkait CPCLuntuk KegiatanPengembangan BenihPisang Tahun 2018.8. Bertemu dengan KepalaDesa Lantawonua BapakJanib terkait CPCL untukKegiatan PengembanganBenih Pisang Tahun2018.9 Rabu(23/05/2018) 1. Bertemu dengan KetuaKelompok Tani KopraBerjaya BapakSyaripudin di Desa PariaKec. Poleang TengahTerkait KegiatanPeremajaan KelapaDalam dan melihat calonlahan yang akandiremajakan.2. Ke kantor kelurahanPoea dan Bertemudengan Bapak Sahirul,S.P, M.AP selaku lurahuntuk mengambil dataCPCL penerima bantuankegiatan PengembanganPisang Tahun 2018 danSekaligus melihat calonlahan yang akandigunakan.3. Berkoordinasi denganBidang Tanaman Pangandan Hortikultura danbertemu dengan BapakMuh. Syukur Sigia, S.Tpdan Bapak Ade LukmanS.P dan menyerahkanCPCL penerima bantuanBibit Pisang.10 Kamis(24/05/2018) 1. Berkunjung ke rumahketua kelompok TaniPolianano Bapak Alo. Rpenerima bantuanPeremajaan Jambu Meteuntuk

TENAGA KONTRAK PENDAMPINGPEMBANGUNAN PERKEBUNAN DAN HORTIKULTURA

KABUPATEN BOMBANA PROVINSI SULAWESI TENGGARAJl. Yos Sudarso Kompleks Kantor Pemda Bombana Kode Pos 93771

Website : www.bombanakab.go.id Email : [email protected] kunjunganTim Identifikasi LahanDinas Perkebunan danHortikultura Prov.Sulawesi Selatan.2. Melakukan monitoringperkembangan kegiatanperemajaan tanamanKakao (APBN – P) Tahun2017 di DesaWambarema Kec.Poleang Utara .

Ketua Kelompok tidakberada di tempat.

11 Jumat(25/05/2018) Melakukan monitoringperkembangan KegiatanPeremajaan TanamanKelapa Dalam tahun 2017di Desa Batu Putih Kec.Poleang Selatan.Ketua Kelompok tidakberada di tempat.

12 Senin(28/05/2018) 1. Mendampingi TimIdentifikasi Lahan DinasPerkebunan danHortikultura Prov.Sulawesi Tenggarabertemu dengan KetuaKel. Tani Kopra Berjayadi Desa Paria Kec.Poleang Tengah danmelihat calon lahan yangakan digunakan untukKegiatan PeremajaanTanaman Kelapa DalamTahun 2018.2. Mendampingi TimIdentifikasi Lahan DinasPerkebunan danHortikultura melihatcalon lahan untukkegiatan PeremajaanTanam Jambu Mete danbertemu dengan KetuaKelompok TaniPolianano selakupenerima bantuan diDesa Pusuea Kec.Poleang Utara.

TENAGA KONTRAK PENDAMPINGPEMBANGUNAN PERKEBUNAN DAN HORTIKULTURA

KABUPATEN BOMBANA PROVINSI SULAWESI TENGGARAJl. Yos Sudarso Kompleks Kantor Pemda Bombana Kode Pos 93771

Website : www.bombanakab.go.id Email : [email protected]

Lampiran 2. Kegiatan Harian PLP - TKP3H Kab. Bombana

Nama : I PUTU PUDAYANA

Bulan : Mei 2018

No. Hari/Tgl. Uraian Kegiatan Keterangan1. Rabu

(02/05/2018)1.Melakukan monitoring

perkembangan kegiatanperemajaan tanaman Kakao(APBN-P) 2017 bersamadengan PLP –TKP3H di DesaPoleondro Kec. PoleangTengah.

2.Melakukan monitoringperkembangan kegiatanperemajaan tanaman Kakao(APBN-P) 2017 bersama PLP– TKP3H di Desa PomontoroKec. Mataoleo.

2Kamis

(03/05/2018)1.Bersama PLP –TKP3H

melakukan monitoringperkembangan kegiatanperemajaan tanaman Kakao diDesa Rompu – rompu (Kel.Tani Sereka Ea dan Reteno)Kec. Poleang Utara.

2.Bersama PLP – TKP3Hmelakukan monitoringperkembangan kegiatanperemajaan tanaman Kakao(APBN-P) Tahun 2017 diDesa Wambarema Kec.Poleang Utara.

3 jumat(04/05/2018)

1.Koordinasi ke DinasPerkebunan dan HortikulturaProv. Sulawesi Tenggara danbertemu dengan Bapak SalamHidayatullah, S.P terkaitkegiatan PengembanganTanaman Cabe Rawit Tahun2018

2.Berkoordinasi dengan IbuRosniati, S.P., M.Siterkaitkegiatan pengembangansistem perbenihan hortikulturabenih Pisang.

4 Senin(07/05/2018)

Monitoring kegiatan peremajaan

kakao di desa totole kec.

TENAGA KONTRAK PENDAMPINGPEMBANGUNAN PERKEBUNAN DAN HORTIKULTURA

KABUPATEN BOMBANA PROVINSI SULAWESI TENGGARAJl. Yos Sudarso Kompleks Kantor Pemda Bombana Kode Pos 93771

Website : www.bombanakab.go.id Email : [email protected]

Matausu kab. bombana

5 Selasa(08/05/2018)

Monitoring kegiatan peremajaan

kakao di Desa Wambarema Kec.

Poleang Utara Kab. Bombana

dengan kelompok tani bapak

malur nama kel Tani Samaturu.

Sudah realisasi tanam80%

6 Jumat(11/05/2018)

Monitiring kegiatan peremajaan

kakao di Desa Rompu-rompu

kec. Poleang utara Kab.

Bombana ,kelompok tani bapak

johani nama kelompok tani

Reteno.

Sudah terealisasi

7 Senin(21/05/2018)

Monitoring kegiatanpengembangan tanamankakao di kecamatan mataoleokab.bombana terkaitkunjungan tim dari provinsiSulawesi tenggara8 Selasa

(22/05/2018)1.Bersama dengan PLP –TKP3H berkunjung ke DesaTembe Kec. Rarowatu Utarabertemu dengan BapakNarsin selaku Kepala DesaTerkait bantuan untukKegiatan PengembanganSistem PerbenihanHortikultura Benih PisangTahun 2018.2. Bersama PLP – TKP3Hbertemu dengan KepalaDesa Lantawua Kec.Rarowatu Utara BapakDarsin terkait bantuanKegiatan PengembanganSistem PerbenihanHortikultura Benih PisangTahun 2018.3. Berkoordinasi denganKepala Bidang TanamanPangan dan Hortikultura

Kepala desa sedangtidak berada di lokasi

TENAGA KONTRAK PENDAMPINGPEMBANGUNAN PERKEBUNAN DAN HORTIKULTURA

KABUPATEN BOMBANA PROVINSI SULAWESI TENGGARAJl. Yos Sudarso Kompleks Kantor Pemda Bombana Kode Pos 93771

Website : www.bombanakab.go.id Email : [email protected] Pertanian Kab.Bombana Bapak Muh.Syukur Sigia, S.TP terkaitkegiatan PengembanganSistem PerbenihanHortikultura Benih Jeruk,Mangga, Pisang dan CabeRawit Tahun 2018.4. Berkoordinasi denganKepala Bidang TanamanPerkebunan Dinas PertanianKab. Bombana Bapak RimbuS.P terkait kunjungan TimIdentifikasi Lahan untukKegiatan PeremajaanTanaman Kelapa Dalam danJambu Mete Tahun 2018.5. Bertemu dengan Lurah Kel.Doule Bapak Muh. Ikhtiar, S.Sos terkait CPCL untukkegiatan PengembanganTanaman Pisang Tahun2018.6. Bertemu dengan Lurah Kel.Poea Bapak Sahirul, S.P, M.AP terkait CPCL untukKegiatan PengembanganBenih Pisang Tahun 2018.7. Bertemu dengan LurahKasipute Bapak Drs. Bintangterkait CPCL untuk KegiatanPengembangan Benih PisangTahun 2018.8. Bertemu dengan KepalaDesa Lantawonua BapakJanib terkait CPCL untukKegiatan PengembanganBenih Pisang Tahun 2018.

9 Rabu(25/05/2018)

1.Bertemu dengan KetuaKelompok Tani KopraBerjaya Bapak Syaripudin diDesa Paria Kec. PoleangTengah Terkait KegiatanPeremajaan Kelapa Dalamdan melihat calon lahan yangakan diremajakan.2. Ke kantor kelurahan Poea

TENAGA KONTRAK PENDAMPINGPEMBANGUNAN PERKEBUNAN DAN HORTIKULTURA

KABUPATEN BOMBANA PROVINSI SULAWESI TENGGARAJl. Yos Sudarso Kompleks Kantor Pemda Bombana Kode Pos 93771

Website : www.bombanakab.go.id Email : [email protected] Bertemu dengan BapakSahirul, S.P, M.AP selakulurah untuk mengambil dataCPCL penerima bantuankegiatan PengembanganPisang Tahun 2018 danSekaligus melihat calonlahan yang akan digunakan.3. Berkoordinasi denganBidang Tanaman Pangandan Hortikultura danbertemu dengan BapakMuh. Syukur Sigia, S.Tp danBapak Ade Lukman S.P danmenyerahkan CPCLpenerima bantuanBibitPisang.

10 Kamis(24/05/2018)

1.Berkunjung ke rumah ketuakelompok Tani PoliananoBapak Alo. R penerimabantuan Peremajaan JambuMete untukmenginformasikanmengenai kunjungan TimIdentifikasi Lahan DinasPerkebunan danHortikultura Prov. SulawesiSelatan.2.Melakukan monitoringperkembangan kegiatanperemajaan tanaman Kakao(APBN – P) Tahun 2017 diDesa Wambarema Kec.Poleang Utara . Ketua kelompok tani

sedang tidak beradadi tempat berhubungada kegiatan di luar.

11 Jumat(25/05/2018)

Melakukan monitoringperkembangan KegiatanPeremajaan Tanaman KelapaDalam tahun 2017 di DesaBatu Putih Kec. PoleangSelatan.

Ketua Kelompok tidakberada di tempat.

12 Senin(28/05/2018)

1.Mendampingi TimIdentifikasi Lahan Dinas

TENAGA KONTRAK PENDAMPINGPEMBANGUNAN PERKEBUNAN DAN HORTIKULTURA

KABUPATEN BOMBANA PROVINSI SULAWESI TENGGARAJl. Yos Sudarso Kompleks Kantor Pemda Bombana Kode Pos 93771

Website : www.bombanakab.go.id Email : [email protected] danHortikultura Prov. SulawesiTenggara bertemu denganKetua Kel. Tani KopraBerjaya di Desa Paria Kec.Poleang Tengah dan melihatcalon lahan yang akandigunakan untuk KegiatanPeremajaan TanamanKelapa Dalam Tahun 2018.2. Mendampingi TimIdentifikasi Lahan DinasPerkebunan danHortikultura melihat calonlahan untuk kegiatanPeremajaan Tanam JambuMete dan bertemu denganKetua Kelompok TaniPolianano selaku penerimabantuan di Desa Pusuea Kec.Poleang Utara.13 Rabu

(30/05/2018)1.Berkoordinasi denganKepala Bidang TanamanPerkebunan Dinas PertanianKab. Bombana Bapak Rimbu,S.P terkait hasil kunjunganTim Identifikasi untukkegiatan peremajaantanaman Kelapa Dalam danJambu Mete.2.Mengecek Penyaluran PaketBantuan untuk KegiatanPengembangan SistemPerbenihan HortikulturaBenih Cabe Rawit di DesaTampabulu Kec. PoleangUtara dan Desa LengoraPantai Kec. Kabaena Tengah.

Untuk Kel. TaniRinjau Bintara diDesa TampabuluPaket Bantuanyang telah disalurberupa Pupuk NPK(40 Sak), PupukOrganik (60 Sak)dan Cabe Rawit 55Shaset. Untuk Kel. TaniLaavo DesaLengora PantaiKec. KabaenaTengah Bantuanyang telah disalurberuapa PupukOrganik 5 Ton danCabe Rawit 55Shaset.

TENAGA KONTRAK PENDAMPINGPEMBANGUNAN PERKEBUNAN DAN HORTIKULTURA

KABUPATEN BOMBANA PROVINSI SULAWESI TENGGARAJl. Yos Sudarso Kompleks Kantor Pemda Bombana Kode Pos 93771

Website : www.bombanakab.go.id Email : [email protected]

Lampiran 2. Kegiatan Harian PLP - TKP3H Kab. BombanaNama : RAHMAN

Bulan : Mei 2018No. Hari/Tgl. Uraian Kegiatan Keterangan1. Rabu

(02/05/2018)1. Melakukan monitoring

perkembangan kegiatanperemajaan tanaman Kakao(APBN-P) 2017 bersamadengan PLP –TKP3H di DesaPoleondro Kec. PoleangTengah.

2. Melakukan monitoringperkembangan kegiatanperemajaan tanaman Kakao(APBN-P) 2017 bersama PLP –TKP3H di Desa Pomontoro Kec.Mataoleo.

2Kamis

(03/05/2018)1. Bersama PLP –TKP3H

melakukan monitoringperkembangan kegiatanperemajaan tanaman Kakao diDesa Rompu – rompu (Kel. TaniSereka Ea dan Reteno) Kec.Poleang Utara.

2. Bersama PLP – TKP3Hmelakukan monitoringperkembangan kegiatanperemajaan tanaman Kakao(APBN-P) Tahun 2017 di DesaWambarema Kec. PoleangUtara.

3 jumat(04/05/2018)

1. Koordinasi ke DinasPerkebunan dan HortikulturaProv. Sulawesi Tenggara danbertemu dengan Bapak SalamHidayatullah, S.P terkaitkegiatan PengembanganTanaman Cabe Rawit Tahun2018

2. Berkoordinasi dengan IbuRosniati, S.P., M.Siterkaitkegiatan pengembangan sistemperbenihan hortikultura benihPisang.

4 Senin(07/05/2018)

Monitoring kegiatan peremajaankakao di desa totole kec. Matausukab. Bombana

5 Selasa(08/05/2018)

Monitoring kegiatan peremajaan

kakao di Desa Wambarema Kec.

Poleang Utara Kab. Bombana

dengan kelompok tani bapak

malur nama kel Tani Samaturu.

Sudah realisasi tanam80%

6 Jumat(11/05/2018)

Monitiring kegiatan peremajaankakao di Desa Rompu-rompu kec.

Sudah terealisasi

TENAGA KONTRAK PENDAMPINGPEMBANGUNAN PERKEBUNAN DAN HORTIKULTURA

KABUPATEN BOMBANA PROVINSI SULAWESI TENGGARAJl. Yos Sudarso Kompleks Kantor Pemda Bombana Kode Pos 93771

Website : www.bombanakab.go.id Email : [email protected]

Poleang utara Kab. Bombana,kelompok tani bapak johani namakelompok tani Reteno.

7 Senin(21/05/2018)

Monitoring kegiatanpengembangan tanaman kakao dikecamatan mataoleokab.bombana terkait kunjungantim dari provinsi Sulawesitenggara

8 Selasa(22/05/2018)

1. Bersama dengan PLP – TKP3Hberkunjung ke Desa TembeKec. Rarowatu Utara bertemudengan Bapak Narsin selakuKepala Desa Terkait bantuanuntuk Kegiatan PengembanganSistem Perbenihan HortikulturaBenih Pisang Tahun 2018.

2. Bersama PLP – TKP3Hbertemu dengan Kepala DesaLantawua Kec. Rarowatu UtaraBapak Darsin terkait bantuanKegiatan PengembanganSistem Perbenihan HortikulturaBenih Pisang Tahun 2018.

3. Berkoordinasi dengan KepalaBidang Tanaman Pangan danHortikultura Dinas PertanianKab. Bombana Bapak Muh.Syukur Sigia, S.TP terkaitkegiatan PengembanganSistem Perbenihan HortikulturaBenih Jeruk, Mangga, Pisangdan Cabe Rawit Tahun 2018.

4. Berkoordinasi dengan KepalaBidang Tanaman PerkebunanDinas Pertanian Kab. BombanaBapak Rimbu S.P terkaitkunjungan Tim IdentifikasiLahan untuk KegiatanPeremajaan Tanaman KelapaDalam dan Jambu Mete Tahun2018.

5. Bertemu dengan Lurah Kel.Doule Bapak Muh. Ikhtiar, S.Sos terkait CPCL untukkegiatan PengembanganTanaman Pisang Tahun 2018.

6. Bertemu dengan Lurah Kel.Poea Bapak Sahirul, S.P, M. APterkait CPCL untuk KegiatanPengembangan Benih PisangTahun 2018.

7. Bertemu dengan LurahKasipute Bapak Drs. Bintangterkait CPCL untuk KegiatanPengembangan Benih PisangTahun 2018.

8. Bertemu dengan Kepala Desa

Kepala desa sedangtidak berada di lokasi

TENAGA KONTRAK PENDAMPINGPEMBANGUNAN PERKEBUNAN DAN HORTIKULTURA

KABUPATEN BOMBANA PROVINSI SULAWESI TENGGARAJl. Yos Sudarso Kompleks Kantor Pemda Bombana Kode Pos 93771

Website : www.bombanakab.go.id Email : [email protected]

Lantawonua Bapak Janib terkaitCPCL untuk KegiatanPengembangan Benih PisangTahun 2018.

9 Rabu(25/05/2018)

1. Bertemu dengan KetuaKelompok Tani Kopra BerjayaBapak Syaripudin di Desa PariaKec. Poleang Tengah TerkaitKegiatan Peremajaan KelapaDalam dan melihat calon lahanyang akan diremajakan.

2. Ke kantor kelurahan Poea danBertemu dengan Bapak Sahirul,S.P, M.AP selaku lurah untukmengambil data CPCLpenerima bantuan kegiatanPengembangan Pisang Tahun2018 dan Sekaligus melihatcalon lahan yang akandigunakan.

3. Berkoordinasi dengan BidangTanaman Pangan danHortikultura dan bertemudengan Bapak Muh. SyukurSigia, S.Tp dan Bapak AdeLukman S.P dan menyerahkanCPCL penerima bantuan BibitPisang

10 Kamis(24/05/2018)

1. Berkunjung ke rumah ketuakelompok Tani PoliananoBapak Alo. R penerimabantuan Peremajaan JambuMete untuk menginformasikanmengenai kunjungan TimIdentifikasi Lahan DinasPerkebunan dan HortikulturaProv. Sulawesi Selatan.

2. Melakukan monitoringperkembangan kegiatanperemajaan tanaman Kakao(APBN – P) Tahun 2017 diDesa Wambarema Kec.Poleang Utara .

Ketua kelompok tanisedang tidak beradadi tempat berhubungada kegiatan di luar.

11 Jumat(25/05/2018)

Melakukan monitoring

perkembangan Kegiatan

Peremajaan Tanaman Kelapa

Dalam tahun 2017 di Desa Batu

Putih Kec. Poleang Selatan.

Ketua Kelompok tidakberada di tempat.

12 Senin(28/05/2018)

1. Mendampingi Tim IdentifikasiLahan Dinas Perkebunan danHortikultura Prov. SulawesiTenggara bertemu denganKetua Kel. Tani Kopra Berjayadi Desa Paria Kec. PoleangTengah dan melihat calon

TENAGA KONTRAK PENDAMPINGPEMBANGUNAN PERKEBUNAN DAN HORTIKULTURA

KABUPATEN BOMBANA PROVINSI SULAWESI TENGGARAJl. Yos Sudarso Kompleks Kantor Pemda Bombana Kode Pos 93771

Website : www.bombanakab.go.id Email : [email protected]

Lampiran 2. Kegiatan Harian PLP - TKP3H Kab. BombanaNama : MUH. AMIN MABRUR

Bulan : Mei 2018No. Hari/Tgl. Uraian Kegiatan Keterangan1. Rabu

(02/05/2018)1. Melakukan monitoring

perkembangan kegiatanperemajaan tanamanKakao (APBN-P) 2017bersama dengan PLP –TKP3H di Desa PoleondroKec. Poleang Tengah.

2. Melakukan monitoringperkembangan kegiatanperemajaan tanamanKakao (APBN-P) 2017bersama PLP – TKP3H diDesa Pomontoro Kec.Mataoleo.

2Kamis

(03/05/2018)1. Bersama PLP –TKP3H

melakukan monitoringperkembangan kegiatanperemajaan tanamanKakao di Desa Rompu –rompu (Kel. Tani SerekaEa dan Reteno) Kec.Poleang Utara.

2. Bersama PLP – TKP3Hmelakukan monitoringperkembangan kegiatanperemajaan tanamanKakao (APBN-P) Tahun2017 di Desa WambaremaKec. Poleang Utara.

3 jumat(04/05/2018)

1. Koordinasi ke DinasPerkebunan danHortikultura Prov. SulawesiTenggara dan bertemudengan Bapak SalamHidayatullah, S.P terkaitkegiatan PengembanganTanaman Cabe RawitTahun 2018

2. Berkoordinasi dengan IbuRosniati, S.P., M.Siterkaitkegiatan pengembangansistem perbenihanhortikultura benih Pisang.

4 Senin(07/05/2018)

Monitoring kegiatan peremajaankakao di desa totole kec. Matausukab. Bombana

TENAGA KONTRAK PENDAMPINGPEMBANGUNAN PERKEBUNAN DAN HORTIKULTURA

KABUPATEN BOMBANA PROVINSI SULAWESI TENGGARAJl. Yos Sudarso Kompleks Kantor Pemda Bombana Kode Pos 93771

Website : www.bombanakab.go.id Email : [email protected]

5 Selasa(08/05/2018)

Monitoring kegiatanperemajaan kakao di DesaWambarema Kec. PoleangUtara Kab. Bombana dengankelompok tani bapak malurnama kel Tani Samaturu.

Sudah realisasitanam 80%

6 Jumat(11/05/2018)

Monitiring kegiatanperemajaan kakao di DesaRompu-rompu kec. Poleangutara Kab. Bombana,kelompok tani bapak johaninama kelompok tani Reteno.

Sudah terealisasi

7 Senin(21/05/2018)

Monitoring kegiatanpengembangan tanamankakao di kecamatanmataoleo kab.bombanaterkait kunjungan tim dariprovinsi Sulawesi tenggara

8 Selasa(22/05/2018)

1. Bersama dengan PLP –TKP3H berkunjung keDesa Tembe Kec.Rarowatu Utara bertemudengan Bapak Narsinselaku Kepala DesaTerkait bantuan untukKegiatan PengembanganSistem PerbenihanHortikultura Benih PisangTahun 2018.

2. Bersama PLP – TKP3Hbertemu dengan KepalaDesa Lantawua Kec.Rarowatu Utara BapakDarsin terkait bantuanKegiatan PengembanganSistem PerbenihanHortikultura Benih PisangTahun 2018.

3. Berkoordinasi denganKepala Bidang TanamanPangan dan HortikulturaDinas Pertanian Kab.Bombana Bapak Muh.Syukur Sigia, S.TP terkaitkegiatan PengembanganSistem PerbenihanHortikultura Benih Jeruk,Mangga, Pisang dan CabeRawit Tahun 2018.

Kepala desa sedangtidak berada di lokasi

TENAGA KONTRAK PENDAMPINGPEMBANGUNAN PERKEBUNAN DAN HORTIKULTURA

KABUPATEN BOMBANA PROVINSI SULAWESI TENGGARAJl. Yos Sudarso Kompleks Kantor Pemda Bombana Kode Pos 93771

Website : www.bombanakab.go.id Email : [email protected]

4. Berkoordinasi denganKepala Bidang TanamanPerkebunan DinasPertanian Kab. BombanaBapak Rimbu S.P terkaitkunjungan Tim IdentifikasiLahan untuk KegiatanPeremajaan TanamanKelapa Dalam dan JambuMete Tahun 2018.

5. Bertemu dengan LurahKel. Doule Bapak Muh.Ikhtiar, S. Sos terkaitCPCL untuk kegiatanPengembangan TanamanPisang Tahun 2018.

6. Bertemu dengan LurahKel. Poea Bapak Sahirul,S.P, M. AP terkait CPCLuntuk KegiatanPengembangan BenihPisang Tahun 2018.

7. Bertemu dengan LurahKasipute Bapak Drs.Bintang terkait CPCLuntuk KegiatanPengembangan BenihPisang Tahun2018.Bertemu denganKepala Desa LantawonuaBapak Janib terkait CPCLuntuk KegiatanPengembangan BenihPisang Tahun 2018.

9 Rabu(25/05/2018)

1. Bertemu dengan KetuaKelompok Tani KopraBerjaya Bapak Syaripudindi Desa Paria Kec.Poleang Tengah TerkaitKegiatan PeremajaanKelapa Dalam dan melihatcalon lahan yang akandiremajakan.

2. Ke kantor kelurahan Poeadan Bertemu denganBapak Sahirul, S.P, M.APselaku lurah untukmengambil data CPCLpenerima bantuankegiatan PengembanganPisang Tahun 2018 dan

TENAGA KONTRAK PENDAMPINGPEMBANGUNAN PERKEBUNAN DAN HORTIKULTURA

KABUPATEN BOMBANA PROVINSI SULAWESI TENGGARAJl. Yos Sudarso Kompleks Kantor Pemda Bombana Kode Pos 93771

Website : www.bombanakab.go.id Email : [email protected]

Sekaligus melihat calonlahan yang akandigunakan. Berkoordinasidengan Bidang TanamanPangan dan Hortikulturadan bertemu denganBapak Muh. Syukur Sigia,S.Tp dan Bapak AdeLukman S.P danmenyerahkan CPCLpenerima bantuanBibitPisang.

10 Kamis(24/05/2018)

1. Berkunjung ke rumah ketuakelompok Tani PoliananoBapak Alo. R penerimabantuan Peremajaan JambuMete untuk menginformasikanmengenai kunjungan TimIdentifikasi Lahan DinasPerkebunan dan HortikulturaProv. Sulawesi Selatan.

2. Melakukan monitoringperkembangan kegiatanperemajaan tanaman Kakao(APBN – P) Tahun 2017 diDesa Wambarema Kec.Poleang Utara .

Ketua kelompok tanisedang tidak beradadi tempat berhubungada kegiatan di luar.

11 Jumat(25/05/2018)

Melakukan monitoringperkembangan KegiatanPeremajaan Tanaman KelapaDalam tahun 2017 di Desa BatuPutih Kec. Poleang Selatan.

Ketua Kelompok tidakberada di tempat.

12 Senin(28/05/2018)

1. Mendampingi TimIdentifikasi Lahan DinasPerkebunan danHortikultura Prov.Sulawesi Tenggarabertemu dengan KetuaKel. Tani Kopra Berjaya diDesa Paria Kec. PoleangTengah dan melihat calonlahan yang akandigunakan untuk KegiatanPeremajaan TanamanKelapa Dalam Tahun2018.

2. Mendampingi TimIdentifikasi Lahan DinasPerkebunan danHortikultura melihat calonlahan untuk kegiatanPeremajaan TanamJambu Mete dan bertemudengan Ketua Kelompok

TENAGA KONTRAK PENDAMPINGPEMBANGUNAN PERKEBUNAN DAN HORTIKULTURA

KABUPATEN BOMBANA PROVINSI SULAWESI TENGGARAJl. Yos Sudarso Kompleks Kantor Pemda Bombana Kode Pos 93771

Website : www.bombanakab.go.id Email : [email protected]

Lampiran 2. Kegiatan Harian PLP - TKP3H Kab. Bombana

Nama : HERDIANZAH

Bulan : Mei 2018

No. Hari/Tgl. Uraian Kegiatan Keterangan1. Rabu

(02/05/2018)1. Melakukan monitoring

perkembangan kegiatan peremajaantanaman Kakao (APBN-P) 2017bersama dengan PLP –TKP3H diDesa Poleondro Kec. PoleangTengah.

2. Melakukan monitoringperkembangan kegiatan peremajaantanaman Kakao (APBN-P) 2017bersama PLP – TKP3H di DesaPomontoro Kec. Mataoleo.

2Kamis

(03/05/2018)1. Bersama PLP –TKP3H melakukan

monitoring perkembangan kegiatanperemajaan tanaman Kakao di DesaRompu – rompu (Kel. Tani SerekaEa dan Reteno) Kec. Poleang Utara.

2. Bersama PLP – TKP3H melakukanmonitoring perkembangan kegiatanperemajaan tanaman Kakao(APBN-P) Tahun 2017 di DesaWambarema Kec. Poleang Utara.

3 jumat(04/05/2018)

1. Koordinasi ke Dinas Perkebunandan Hortikultura Prov. SulawesiTenggara dan bertemu denganBapak Salam Hidayatullah, S.Pterkait kegiatan PengembanganTanaman Cabe Rawit Tahun 2018

2. Berkoordinasi dengan Ibu Rosniati,S.P., M.Siterkait kegiatanpengembangan sistem perbenihanhortikultura benih Pisang.

4 Senin(07/05/2018)

Monitoring kegiatan peremajaankakao di desa totole kec. Matausukab. Bombana

5 Selasa(08/05/2018)

Monitoring kegiatan peremajaankakao di Desa Wambarema Kec.Poleang Utara Kab. Bombana dengankelompok tani bapak malur nama kelTani Samaturu.

Sudah realisasi tanam 80%

6 Jumat(11/05/2018)

Monitiring kegiatan peremajaankakao di Desa Rompu-rompu kec.Poleang utara Kab. Bombana,kelompok tani bapak johani namakelompok tani Reteno.

Sudah terealisasi

TENAGA KONTRAK PENDAMPINGPEMBANGUNAN PERKEBUNAN DAN HORTIKULTURA

KABUPATEN BOMBANA PROVINSI SULAWESI TENGGARAJl. Yos Sudarso Kompleks Kantor Pemda Bombana Kode Pos 93771

Website : www.bombanakab.go.id Email : [email protected]

7 Senin(21/05/2018)

Monitoring kegiatan pengembangantanaman kakao di kecamatanmataoleo kab.bombana terkaitkunjungan tim dari provinsiSulawesi tenggara8 Selasa

(22/05/2018)1. Bersama dengan PLP – TKP3Hberkunjung ke Desa Tembe Kec.Rarowatu Utara bertemu denganBapak Narsin selaku Kepala DesaTerkait bantuan untuk KegiatanPengembangan SistemPerbenihan Hortikultura BenihPisang Tahun 2018.2. Bersama PLP – TKP3H bertemudengan Kepala Desa LantawuaKec. Rarowatu Utara BapakDarsin terkait bantuan KegiatanPengembangan SistemPerbenihan Hortikultura BenihPisang Tahun 2018.3. Berkoordinasi dengan KepalaBidang Tanaman Pangan danHortikultura Dinas PertanianKab. Bombana Bapak Muh.Syukur Sigia, S.TP terkaitkegiatan Pengembangan SistemPerbenihan Hortikultura BenihJeruk, Mangga, Pisang dan CabeRawit Tahun 2018.4. Berkoordinasi dengan KepalaBidang Tanaman PerkebunanDinas Pertanian Kab. BombanaBapak Rimbu S.P terkaitkunjungan Tim Identifikasi Lahanuntuk Kegiatan PeremajaanTanaman Kelapa Dalam danJambu Mete Tahun 2018.5. Bertemu dengan Lurah Kel.Doule Bapak Muh. Ikhtiar, S. Sosterkait CPCL untuk kegiatanPengembangan Tanaman PisangTahun 2018.6. Bertemu dengan Lurah Kel. PoeaBapak Sahirul, S.P, M. AP terkaitCPCL untuk KegiatanPengembangan Benih PisangTahun 2018.7. Bertemu dengan Lurah KasiputeBapak Drs. Bintang terkait CPCLuntuk Kegiatan PengembanganBenih Pisang Tahun 2018.

8. Bertemu dengan Kepala DesaLantawonua Bapak Janib terkait

Kepala desa sedang tidakberada di lokasi

TENAGA KONTRAK PENDAMPINGPEMBANGUNAN PERKEBUNAN DAN HORTIKULTURA

KABUPATEN BOMBANA PROVINSI SULAWESI TENGGARAJl. Yos Sudarso Kompleks Kantor Pemda Bombana Kode Pos 93771

Website : www.bombanakab.go.id Email : [email protected] untuk KegiatanPengembangan Benih PisangTahun 2018.9 Rabu

(25/05/2018)1. Bertemu dengan Ketua KelompokTani Kopra Berjaya BapakSyaripudin di Desa Paria Kec.Poleang Tengah Terkait KegiatanPeremajaan Kelapa Dalam danmelihat calon lahan yang akandiremajakan.2. Ke kantor kelurahan Poea danBertemu dengan Bapak Sahirul,S.P, M.AP selaku lurah untukmengambil data CPCL penerimabantuan kegiatan PengembanganPisang Tahun 2018 dan Sekaligusmelihat calon lahan yang akandigunakan.

3. Berkoordinasi dengan BidangTanaman Pangan danHortikultura dan bertemudengan Bapak Muh. Syukur Sigia,S.Tp dan Bapak Ade Lukman S.Pdan menyerahkan CPCLpenerima bantuanBibit Pisang.10 Kamis

(24/05/2018)1. Berkunjung ke rumah ketuakelompok Tani Polianano BapakAlo. R penerima bantuanPeremajaan Jambu Mete untukmenginformasikan mengenaikunjungan Tim Identifikasi LahanDinas Perkebunan danHortikultura Prov. SulawesiSelatan.2. Melakukan monitoringperkembangan kegiatanperemajaan tanaman Kakao(APBN – P) Tahun 2017 di DesaWambarema Kec. Poleang Utara .

Ketua kelompok tanisedang tidak berada ditempat berhubung adakegiatan di luar.

11 Jumat(25/05/2018)

Melakukan monitoringperkembangan KegiatanPeremajaan Tanaman Kelapa Dalamtahun 2017 di Desa Batu Putih Kec.Poleang Selatan.Ketua Kelompok tidakberada di tempat.

12 Senin(28/05/2018)

1. Mendampingi Tim IdentifikasiLahan Dinas Perkebunan danHortikultura Prov. SulawesiTenggara bertemu dengan KetuaKel. Tani Kopra Berjaya di DesaParia Kec. Poleang Tengah danmelihat calon lahan yang akandigunakan untuk KegiatanPeremajaan Tanaman KelapaDalam Tahun 2018.2. Mendampingi Tim IdentifikasiLahan Dinas Perkebunan danHortikultura melihat calon lahan

TENAGA KONTRAK PENDAMPINGPEMBANGUNAN PERKEBUNAN DAN HORTIKULTURA

KABUPATEN BOMBANA PROVINSI SULAWESI TENGGARAJl. Yos Sudarso Kompleks Kantor Pemda Bombana Kode Pos 93771

Website : www.bombanakab.go.id Email : [email protected]

Lampiran 2. Kegiatan Harian PLP - TKP3H Kab. Bombana

Nama : HASRIADI HASDA

Bulan : Mei 2018

No. Hari/Tgl. Uraian Kegiatan Keterangan1. Rabu

(02/05/2018)1. Melakukan monitoring

perkembangan kegiatanperemajaan tanaman Kakao(APBN-P) 2017 bersama denganPLP –TKP3H di Desa PoleondroKec. Poleang Tengah.

2. Melakukan monitoringperkembangan kegiatanperemajaan tanaman Kakao(APBN-P) 2017 bersama PLP –TKP3H di Desa Pomontoro Kec.Mataoleo.

2Kamis

(03/05/2018)1. Bersama PLP –TKP3H melakukan

monitoring perkembangan kegiatanperemajaan tanaman Kakao diDesa Rompu – rompu (Kel. TaniSereka Ea dan Reteno) Kec.Poleang Utara.

2. Bersama PLP – TKP3H melakukanmonitoring perkembangan kegiatanperemajaan tanaman Kakao(APBN-P) Tahun 2017 di DesaWambarema Kec. Poleang Utara.

3 jumat(04/05/2018)

1. Koordinasi ke Dinas Perkebunandan Hortikultura Prov. SulawesiTenggara dan bertemu denganBapak Salam Hidayatullah, S.Pterkait kegiatan PengembanganTanaman Cabe Rawit Tahun 2018

2. Berkoordinasi dengan Ibu Rosniati,S.P., M.Siterkait kegiatanpengembangan sistem perbenihanhortikultura benih Pisang.

4 Senin(07/05/2018)

Monitoring kegiatan peremajaan

kakao di desa totole kec. Matausu

kab. bombana

5 Selasa(08/05/2018)

Monitoring kegiatan peremajaankakao di Desa Wambarema Kec.Poleang Utara Kab. Bombana dengankelompok tani bapak malur nama kelTani Samaturu.

Sudah realisasi tanam 80%

6 Jumat(11/05/2018)

Monitiring kegiatan peremajaan

kakao di Desa Rompu-rompu kec.

Poleang utara Kab. Bombana

,kelompok tani bapak johani nama

kelompok tani Reteno.

Sudah terealisasi

TENAGA KONTRAK PENDAMPINGPEMBANGUNAN PERKEBUNAN DAN HORTIKULTURA

KABUPATEN BOMBANA PROVINSI SULAWESI TENGGARAJl. Yos Sudarso Kompleks Kantor Pemda Bombana Kode Pos 93771

Website : www.bombanakab.go.id Email : [email protected]

7 Senin(21/05/2018)

Monitoring kegiatan pengembangan

tanaman kakao di kecamatan

mataoleo kab.bombana terkait

kunjungan tim dari provinsi Sulawesi

tenggara

8 Selasa(22/05/2018)

1. Bersama dengan PLP – TKP3Hberkunjung ke Desa Tembe Kec.Rarowatu Utara bertemu denganBapak Narsin selaku Kepala DesaTerkait bantuan untuk KegiatanPengembangan Sistem PerbenihanHortikultura Benih Pisang Tahun2018.

2. Bersama PLP – TKP3H bertemudengan Kepala Desa LantawuaKec. Rarowatu Utara Bapak Darsinterkait bantuan KegiatanPengembangan Sistem PerbenihanHortikultura Benih Pisang Tahun2018.

3. Berkoordinasi dengan KepalaBidang Tanaman Pangan danHortikultura Dinas Pertanian Kab.Bombana Bapak Muh. SyukurSigia, S.TP terkait kegiatanPengembangan Sistem PerbenihanHortikultura Benih Jeruk, Mangga,Pisang dan Cabe Rawit Tahun2018.

4. Berkoordinasi dengan KepalaBidang Tanaman PerkebunanDinas Pertanian Kab. BombanaBapak Rimbu S.P terkaitkunjungan Tim Identifikasi Lahanuntuk Kegiatan PeremajaanTanaman Kelapa Dalam dan JambuMete Tahun 2018.

5. Bertemu dengan Lurah Kel. DouleBapak Muh. Ikhtiar, S. Sos terkaitCPCL untuk kegiatanPengembangan Tanaman PisangTahun 2018.

6. Bertemu dengan Lurah Kel. PoeaBapak Sahirul, S.P, M. AP terkaitCPCL untuk KegiatanPengembangan Benih PisangTahun 2018.

7. Bertemu dengan Lurah KasiputeBapak Drs. Bintang terkait CPCLuntuk Kegiatan PengembanganBenih Pisang Tahun 2018.Bertemudengan Kepala Desa LantawonuaBapak Janib terkait CPCL untukKegiatan Pengembangan BenihPisang Tahun 2018.

Kepala desa sedang tidakberada di lokasi

9 Rabu(25/05/2018)

1. Bertemu dengan Ketua KelompokTani Kopra Berjaya Bapak

TENAGA KONTRAK PENDAMPINGPEMBANGUNAN PERKEBUNAN DAN HORTIKULTURA

KABUPATEN BOMBANA PROVINSI SULAWESI TENGGARAJl. Yos Sudarso Kompleks Kantor Pemda Bombana Kode Pos 93771

Website : www.bombanakab.go.id Email : [email protected]

Syaripudin di Desa Paria Kec.Poleang Tengah Terkait KegiatanPeremajaan Kelapa Dalam danmelihat calon lahan yang akandiremajakan.

2. Ke kantor kelurahan Poea danBertemu dengan Bapak Sahirul,S.P, M.AP selaku lurah untukmengambil data CPCL penerimabantuan kegiatan PengembanganPisang Tahun 2018 dan Sekaligusmelihat calon lahan yang akandigunakan. Berkoordinasi denganBidang Tanaman Pangan danHortikultura dan bertemu denganBapak Muh. Syukur Sigia, S.Tpdan Bapak Ade Lukman S.P danmenyerahkan CPCL penerimabantuanBibit Pisang.

10 Kamis(24/05/2018)

1. Berkunjung ke rumah ketuakelompok Tani Polianano BapakAlo. R penerima bantuanPeremajaan Jambu Mete untukmenginformasikan mengenaikunjungan Tim Identifikasi LahanDinas Perkebunan danHortikultura Prov. SulawesiSelatan.

2. Melakukan monitoringperkembangan kegiatanperemajaan tanaman Kakao(APBN – P) Tahun 2017 di DesaWambarema Kec. Poleang Utara .

Ketua kelompok tanisedang tidak berada ditempat berhubung adakegiatan di luar.

11 Jumat(25/05/2018)

Melakukan monitoring perkembangan

Kegiatan Peremajaan Tanaman

Kelapa Dalam tahun 2017 di Desa

Batu Putih Kec. Poleang Selatan.

Ketua Kelompok tidakberada di tempat.

12 Rabu(30/05/2018)

1. Berkoordinasi dengan KepalaBidang Tanaman PerkebunanDinas Pertanian Kab. BombanaBapak Rimbu, S.P terkait hasilkunjungan Tim Identifikasi untukkegiatan peremajaan tanamanKelapa Dalam dan Jambu Mete.

2. Mengecek Penyaluran PaketBantuan untuk KegiatanPengembangan Sistem PerbenihanHortikultura Benih Cabe Rawit diDesa Tampabulu Kec. PoleangUtara dan Desa Lengora PantaiKec. Kabaena Tengah.

Untuk Kel. Tani RinjauBintara di DesaTampabulu PaketBantuan yang telahdisalur berupa PupukNPK (40 Sak), PupukOrganik (60 Sak) danCabe Rawit 55 Shaset.

TENAGA KONTRAK PENDAMPINGPEMBANGUNAN PERKEBUNAN DAN HORTIKULTURA

KABUPATEN BOMBANA PROVINSI SULAWESI TENGGARAJl. Yos Sudarso Kompleks Kantor Pemda Bombana Kode Pos 93771

Website : www.bombanakab.go.id Email : [email protected]

Lampiran 3. Perkembangan Penyaluran Saran Produksi

1. Perkembangan Penyaluran Sarana Produksi Kegiatan Peremajaan JambuMete 2018No Kecamatan Desa Kel. Tani Luas Perkembangan PenyaluranLahan (Ha) Semua Sarana Produksi1 Poleang Utara Pusuea Polianano 14 Belum Terlaksana2 Mataoleo Hambawa Mekar Sari 15 Belum TerlaksanaLaloa Tunas Baru 15 Belum TerlaksanaPomontoro Mekalolaro 15 Belum TerlaksanaLora J. Mete Indah 13 Belum Terlaksana3 KabaenaTengah LengoraSelatan Eemeroro 12 Belum TerlaksanaTangkeno Tanggasay 13 Belum TerlaksanaUlungkura Benieng 12 Belum Terlaksana2. Perkembangan Penyaluran Sarana Produksi Kegiatan Peremajaan KelapaDalam Tahun 2018No Kecamatan Desa Kel. Tani Luas Perkembangan PenyaluranLahan(Ha) Semua Sarana Produksi1 PoleangTengah Paria Kopra Berjaya 25 Belum Terlaksana3. Perkembangan Sarana Produksi Untuk Kegiatan Pengembangan SistemPerbenihan Hortikultura Benih Mangga Tahun 2018.No Kecamatan Desa KepalaDesa Volume Perkembangan Penyaluran(Pohon) Sarana Produksi (Benih)1 KabaenaUtara Eemokolo Dahlan 400 Belum TerlaksanaTedubara Arbi 300 Belum TerlaksanaMapila Sudirman 300 Belum Terlaksana4. Perkembangan Sarana Produksi Untuk Kegiatan Pengembangan SistemPerbenihan Hortikultura Benih Jeruk Tahun 2018.No Kecamatan Desa Kepala Desa Volume Perkembangan Penyaluran(Pohon) Saran aProduksi (Benih)

1 KabaenaTengah Lengora Selatan Harun 500 Belum TerlaksanaEnano Alioddin, SE 500 Belum TerlaksanaUlungkura Heriyanto, SH 500 Belum TerlaksanaLamonggi Anwar 500 Belum Terlaksana

TENAGA KONTRAK PENDAMPINGPEMBANGUNAN PERKEBUNAN DAN HORTIKULTURA

KABUPATEN BOMBANA PROVINSI SULAWESI TENGGARAJl. Yos Sudarso Kompleks Kantor Pemda Bombana Kode Pos 93771

Website : www.bombanakab.go.id Email : [email protected]

Lampiran 4.

PERKEMBANGAN LEM SEJAHTERAKABUPATEN BOMBANA

PROVINSI SULAWESI TENGGARA

No. Nama LEMSejahtera

Kondisi BulanLalu

Kondisi BulanIni

Hal-Hal Urgen1. Desa LeboeaKec. PoleangTengah Jumlah Anggota : 121Jumlah Dana :Rp. 23. 100.000Jumlah SimpananPokokRp. 23. 100.000Sukarela: -Simaya: -Aset Bantuan: -Jenis : -Tahun: -Nilai: -Aset Swadaya: -Jenis : -Tahun: -Nilai : -

Jumlah Anggota : 121Jumlah Dana :Rp. 23.100.000Jumlah SimpananPokok:Rp. 23.100.000Sukarela: -Simaya: -Aset Bantuan:Jenis : -Tahun: -Nilai: -Aset Swadaya: -Jenis : -Tahun: -Nilai : -

Ketua LEMSejahtera DesaLeboeamengeluhkankurangnyabantuan yangdiberikan kepadaLEM Sejahtera

2. Ds.TampabuluKec. PoleangUtara Jumlah Anggota : 90Jumlah Dana :Rp. 25.000.000Jumlah SimpananPokok:Rp. 25.000.000Sukarela: -Simaya: -Aset Bantuan: 3 Unit,Traktro (2 kondisi baik,1 dalam perbaikan),dump truck, UPH GulaMerah dan Gudang.Jenis : -Tahun: 2016 & 2017Nilai: -Aset Swadaya:Jenis : -Tahun: -Nilai : -

Jumlah Anggota : 90Jumlah Dana :Rp. 25.000.000Jumlah SimpananPokok:Rp. 25.000.000Sukarela: -Simaya: -Aset Bantuan: 3 Unit,Traktro (2 kondisi baik,1 dalam perbaikan),dump truck, UPH GulaMerah dan Gudang.Jenis : -Tahun: 2016 & 2017Nilai: -Aset Swadaya:Jenis : -Tahun: -Nilai : -3. Ds. AkacipongKec. PoleangUtara Jumlah Anggota : 82Jumlah Dana :Rp. 18.250.000Jumlah SimpananPokok:Rp. 18.250.000Sukarela: -Simaya: -Aset Bantuan:Jenis : -Tahun:

Jumlah Anggota : 82Jumlah Dana :Rp. 18.250.000Jumlah SimpananPokok:Rp. 18.250.000Sukarela: -Simaya: -Aset Bantuan:Jenis : -Tahun:

Lampiran 5. DokumentSI KEGIATAN APRIL 20181. Monitoring Kegiatan Peremajaan Tanaman Kakao 2017 (APBNP) di Desa Poleondro Kec. Poleang Tengah dan Desa Pomontoro Kec. Mataoleo

2. Monitoring Kegiatan Peremajaan Tanaman Kakao 2017 (APBNP) di Kec. Poleang Utara Desa Rompu – rompu dan Wambrema

3. Koordinasi dengan Bidang Tanaman Hortikultura Dinas Perkebunan dan Hortikultura Prov. Sulawesi Tenggara

4. Koordinasi dengan Tim Identifikasi Lahan untuk Kegiatan Peremajaan Kelapa Dalam Tahun 2018

5. Bertemu dengan Kepala Desa Lantawua Kec. Raroatu Utara terkait Kegiatan Pengembangan Benih Pisang 2018

6. Berkoordinasi dengan Kepala Bidang Dinas Pertanian Kab. Bombana

7. Bertemu dengan Lurah Kel. Doule Kec. Rumbia terkait Kegiatan Pengembangan Tanaman Pisang Tahun 2018

8. Bertemu dengan Lurah Kel. Poea Kec. Rumbia terkait Kegiatan Pengembangan Tanaman Pisang Tahun 2018

9. Bertemu dengan Lurah Kel. Kasipute Kec. Rumbia terkait Kegiatan Pengembangan Tanaman Pisang Tahun 2018

10. Bertemu dengan Kepala Desa Lantawonua Kec. Rumbia terkait Kegiatan Pengembangan Tanaman Pisang Tahun 2018

11. Bertemu dengan Ketua Kelompok Tani Kopra Berjaya di Desa Paria Kec. Poleang Tengah terkait Keg. Peremajaan Kelapa Dalam Tahun 2018

12. Bersama dengan Ketua Kelompok Tani Kopra Berjaya dan Kepala Desa Paria melihat calon lahan untuk keg. Peremajaan Kelapa Tahun 2018

13. Bertemu dengan Kel. Tani Polianano di Desa Pusuea terkait Kedatangan Tim Identifikasi Lahan Peremajaan Jambu Mete Tahun 2018.

14. Ke Kantor Kelurahan Poea Bertemu dengan Lurah dan melihat Calon Lahan untuk Kegiatan Pengembangan Tanaman Pisang Tahun 2018.

15. Berkoordinasi dengan Kepala Bidang Tanaman Pangan & Hortikultura Dinas Pertanian Kab. Bombana terkait Keg. Pengembangan Pisang

16. Mendampingi Tim Identifikasi Dinas Perkebunan & Hortikultura Prov. Sulawesi Tenggara melihat Calon Lahan Peremajaan Kelapa Dalam

17. Mendampingi Tim Identifikasi melihat Calon Lokasi Peremajaan Jambu Mete Tahun 2018

18. Melakukan Pengecekan Penyaluran Paket Bantuan Pengembangan Tanaman Cabe Rawit berupa Pupuk NPK, Organik dan Benih Cabe Rawit