teknik penggalian data -...

31
Teknik Penggalian Data Disampaikan dalam Pelatihan Metodologi Penelitian Unit Kegiatan Pengembangan Intelektual (UKPI) IAIN Sunan Ampel pada Minggu, 11 Januari 2009 Oleh: Chabib Musthofa

Upload: nguyennhi

Post on 26-Jun-2019

219 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Teknik Penggalian Data - blog.uinsby.ac.idblog.uinsby.ac.id/chabib/wp-content/uploads/sites/4/2009/01/teknik... · selama KKN berlangsung. Masalah demi masalah kitaulas dari masalah

Teknik Penggalian Data

Disampaikan dalam Pelatihan Metodologi PenelitianUnit Kegiatan Pengembangan Intelektual (UKPI) IAIN Sunan Ampel pada Minggu, 11 Januari 2009

Oleh:Chabib Musthofa

Page 2: Teknik Penggalian Data - blog.uinsby.ac.idblog.uinsby.ac.id/chabib/wp-content/uploads/sites/4/2009/01/teknik... · selama KKN berlangsung. Masalah demi masalah kitaulas dari masalah

Apa yang kita bahas ?

1. Pengantar riset (pengertian, syarat, perbedaan, dan logika)

2. Identifikasi masalah3. Ragam teknik penggalian data (TPD)4. Praktek melakukan dan melaporkan

penggalian data5. Teknik validitas data (triangulasi)6. Praktek triangulasi

Page 3: Teknik Penggalian Data - blog.uinsby.ac.idblog.uinsby.ac.id/chabib/wp-content/uploads/sites/4/2009/01/teknik... · selama KKN berlangsung. Masalah demi masalah kitaulas dari masalah

Pengertian Researchre = kembali, search = menemukan

Kegiatan yg dilakukan secara teratur & terkendali, empiris sertakritis untuk menyelidiki pernyataan hipotesis mengenai hubungan

antara fenomena alam

ATAU

Usaha sistematis untuk meningkatkan, memodifikasi danmengembangkan science yang dapat dikomunikasikan dan diuji

penelitian lainTokoh : Kerlingar, Tripodi, Meyer social research

Page 4: Teknik Penggalian Data - blog.uinsby.ac.idblog.uinsby.ac.id/chabib/wp-content/uploads/sites/4/2009/01/teknik... · selama KKN berlangsung. Masalah demi masalah kitaulas dari masalah

Syarat peneliti

Kompeten di bidangnya

Obyektif

Independent

Jujur

Faktual

Terbuka

Page 5: Teknik Penggalian Data - blog.uinsby.ac.idblog.uinsby.ac.id/chabib/wp-content/uploads/sites/4/2009/01/teknik... · selama KKN berlangsung. Masalah demi masalah kitaulas dari masalah

PENELITIANKULITATIF KUANTITATIF

jenis penelitian yangmenghasilkan temuan‐temuan data tanpa

menggunakanprosedur statistikatau dengan cara

lain dari pengukuran(kuantifikasi)

jenis penelitian yangmenggunakan

rancangan penelitianberdasarkan prosedurstatistik atau dengan

cara lain darikuantifikasi untukmengukur variabel

penelitiannya

Page 6: Teknik Penggalian Data - blog.uinsby.ac.idblog.uinsby.ac.id/chabib/wp-content/uploads/sites/4/2009/01/teknik... · selama KKN berlangsung. Masalah demi masalah kitaulas dari masalah

Perbedaan paradigma kuantitatif & kualitatifReichadt & T. Cook dlm “Beyond Qualitative versus Quantitative Methods”

Paradigma Kualitatif Paradigma Kuantitatif

Memakai metode kualitatif Memakai metode kuantitatif

Fenomenologis Positifisme logis

Observasi natural tdk terkontrol Ukuran rigid dan terkontrol

Holistik Partikularistik

Mementingkan realitas dinamis dari hasilpenelitian

Mementingkan realitas stabil dari hasilpenelitian

Berorientasi proses Berorientasi hasil

Dekat dengan data: perspektif orangdalam

Jauh dengan data: perspektif orang luar

Memakai logika induktif Memakai logika deduktif

Page 7: Teknik Penggalian Data - blog.uinsby.ac.idblog.uinsby.ac.id/chabib/wp-content/uploads/sites/4/2009/01/teknik... · selama KKN berlangsung. Masalah demi masalah kitaulas dari masalah

logika

Logika Deduksi Induksi

Pengertian Proses berpikir dari halyg umum menuju halyang khusus

Proses berpikir dari halyang khusus menuju halyang umum

Contoh (PU) = semua mahasiswamemiliki HP

(PK) = Jontrong Syafaatadalah mahasiswa

Maka

(PK) = Jontrong memilikiHP

(PK) = Jontrong Syafaatmahasiswa senangpacaran

(PK) = Gempar Syafaatmahasiswa senangpacaran

Maka

(PU) = semua mahasiswasenang pacaran

Page 8: Teknik Penggalian Data - blog.uinsby.ac.idblog.uinsby.ac.id/chabib/wp-content/uploads/sites/4/2009/01/teknik... · selama KKN berlangsung. Masalah demi masalah kitaulas dari masalah

TahapanTahapan PenelitianPenelitian

Tahap Pra‐lapangan“Pemetaan dini atas subyek/obyek penelitian (preliminary mapping), melalui survei, pengamatan atau penelaahan Tahap Kerja Lapangan“Konkretisasi dan atau pendalaman dari hasil survei awal kegiatan penelitian”a. Pelacakan (invention)b. Penemuan (discovery)c. Pembandingan temuan data dan teori(interpretation)

d. Penulisan (explanation)

Page 9: Teknik Penggalian Data - blog.uinsby.ac.idblog.uinsby.ac.id/chabib/wp-content/uploads/sites/4/2009/01/teknik... · selama KKN berlangsung. Masalah demi masalah kitaulas dari masalah

Kerangka umum riset

Bab 1 Pendahuluan (latar belakang, rumusan masalah, tujuan, manfaat)

Bab 2 Tinjauan teoritis (riset terdahulu yang senada, pilihanteoritis yang dipakai alat bedah)

Bab 3 Metode penelitian (jenis riset, sumber data, teknikpenggalian data, teknik validasi data, teknik analisa data)

Bab 4 Deskripsi data (penulisan data temuan yang telahdivalidasi)

Bab 5 Analisa data (menganalisis data temuan dengan teori)

Bab 6 Kesimpulan riset (jawaban dari rumusan masalah)

Page 10: Teknik Penggalian Data - blog.uinsby.ac.idblog.uinsby.ac.id/chabib/wp-content/uploads/sites/4/2009/01/teknik... · selama KKN berlangsung. Masalah demi masalah kitaulas dari masalah

Identifikasi Masalah

Pendataan fakta dari dua hal:

a.Cerita masyarakat (wawancara)

b.Fakta lapangan (observasi)

Biarkan mereka berbicara sesukanya & biarkan fakta berbicara sejujurnya

Page 11: Teknik Penggalian Data - blog.uinsby.ac.idblog.uinsby.ac.id/chabib/wp-content/uploads/sites/4/2009/01/teknik... · selama KKN berlangsung. Masalah demi masalah kitaulas dari masalah

SumberSumber‐‐sumbersumber MasalahMasalah

AdanyaAdanya jarakjarak, , konflikkonflik, , ambiguitasambiguitas atauatau ketidaksesuaianketidaksesuaianrealitasrealitas dengandengan normanorma idealidealAdanyaAdanya jarakjarak, , konflikkonflik, , ambiguitasambiguitas atauatau ketidaksesuaianketidaksesuaiannormanorma ideal ideal dengandengan realitasrealitasAdanyaAdanya jarakjarak, , konflikkonflik, , ambiguitasambiguitas atauatau ketidaksesuaianketidaksesuaiannormanorma ideal ideal satusatu dengandengan normanorma ideal ideal lainnyalainnyaAdanyaAdanya jarakjarak, , konflikkonflik, , ambiguitasambiguitas atauatau ketidaksesuaianketidaksesuaianrealitasrealitas yang yang satusatu dengandengan realitasrealitas lainnyalainnya

SumberSumber‐‐sumbersumber iniini bisabisa terefleksikanterefleksikan dalamdalam berbagaiberbagai bentukbentuk,,sepertiseperti: seminar, : seminar, pengalamanpengalaman pribadipribadi, , pengamatanpengamatan, , kasuskasus

Page 12: Teknik Penggalian Data - blog.uinsby.ac.idblog.uinsby.ac.id/chabib/wp-content/uploads/sites/4/2009/01/teknik... · selama KKN berlangsung. Masalah demi masalah kitaulas dari masalah

BagaimanaBagaimana UntukUntuk bisabisa TahuTahu adaada MasalahMasalah??

PrinsipPrinsip::

““MakanMakan dandan MinumlahMinumlah yang   yang   

banyakbanyak agar agar AndaAnda bisabisa

berakberak dandan kencingkencing

secukupnyasecukupnya””

Page 13: Teknik Penggalian Data - blog.uinsby.ac.idblog.uinsby.ac.id/chabib/wp-content/uploads/sites/4/2009/01/teknik... · selama KKN berlangsung. Masalah demi masalah kitaulas dari masalah

SetelahSetelah MasalahMasalah DiketahuiDiketahui, , BagaimanaBagaimanaPerumusannyaPerumusannya??

PerumusanPerumusan masalahmasalah bisabisa menimbulkanmenimbulkan masalahmasalah..

MengapaMengapa?:?:

TidakTidak semuasemua masalahmasalah didi lapanganlapangan dapat/memungkinkandapat/memungkinkandiujidiuji secarasecara empirisempiris

PenelitiPeneliti terkadangterkadang dihadapkandihadapkan padapada banyakbanyak masalahmasalahpenelitianpenelitian, , dandan diadia tidaktidak dapatdapat memilihmemilih manamana yagyag lebihlebihbaikbaik untukuntuk ditelitiditeliti

AdakalanyaAdakalanya masalahmasalah menarikmenarik, , tapitapi data yang data yang diperlukandiperlukansulitsulit didapatkandidapatkan

Page 14: Teknik Penggalian Data - blog.uinsby.ac.idblog.uinsby.ac.id/chabib/wp-content/uploads/sites/4/2009/01/teknik... · selama KKN berlangsung. Masalah demi masalah kitaulas dari masalah

CiriCiri dandan PrinsipPrinsipMasalahMasalah PenelitianPenelitian

HarusHarus mempunyaimempunyai nilainilai penelitianpenelitian ((orisinalorisinal, , terukurterukur, , dandan bisabisa diujidiuji))

HarusHarus mempunyaimempunyai nilainilai FisibilitasFisibilitas ((waktuwaktu, , biayabiaya, , dandanfasilitasfasilitas))

SemakinSemakin tinggitinggi kesesuaiankesesuaian dengandengan kualifikasikualifikasi penelitipeneliti, , semakinsemakin berbobotberbobot sebuahsebuah penelitianpenelitian

Page 15: Teknik Penggalian Data - blog.uinsby.ac.idblog.uinsby.ac.id/chabib/wp-content/uploads/sites/4/2009/01/teknik... · selama KKN berlangsung. Masalah demi masalah kitaulas dari masalah

PrinsipPrinsip PerumusanPerumusan MasalahMasalah

RumusanRumusan masalahmasalah harusharus problematikproblematik ((berangkatberangkat daridarikeraguankeraguan, , bukanbukan ketidaktahuanketidaktahuan))

RumusanRumusan masalahmasalah tidaktidak terlaluterlalu umumumum

RumusanRumusan masalahmasalah tidaktidak bersifatbersifat value judgmentvalue judgment

RumusanRumusan masalahmasalah harusharus mengandungmengandung orisinalitasorisinalitassebagaisebagai kontribusikontribusi keilmuankeilmuan padapada bidangbidang yang yang sedangsedangditelitiditeliti

RumusanRumusan masalahmasalah harusharus menyertakanmenyertakan pertimbanganpertimbanganfisibilitasfisibilitas ((terukurterukur))

Page 16: Teknik Penggalian Data - blog.uinsby.ac.idblog.uinsby.ac.id/chabib/wp-content/uploads/sites/4/2009/01/teknik... · selama KKN berlangsung. Masalah demi masalah kitaulas dari masalah

MacamMacam‐‐macammacamTeknikTeknik PengumpulanPengumpulan Data Data 

ObservasiObservasi ((berjarakberjarak, , terlibatterlibat))

Interview/Interview/WawancaraWawancara ((terstrukturterstruktur, , semisemi‐‐terstrukturterstruktur, , lepaslepas))

Angket/kuesionerAngket/kuesioner ((terstrukturterstruktur, semi, semi‐‐terstrukturterstruktur, , lepaslepas))

DokumentasiDokumentasi

Page 17: Teknik Penggalian Data - blog.uinsby.ac.idblog.uinsby.ac.id/chabib/wp-content/uploads/sites/4/2009/01/teknik... · selama KKN berlangsung. Masalah demi masalah kitaulas dari masalah

PemilihanPemilihan MetodeMetode

PraktisPraktis, , kontekstualkontekstual, , bukanbukan wacanawacana--teoretisteoretisBerisiBerisi serinciserinci mungkinmungkin keteranganketerangan yang yang dibutuhkandibutuhkanMengandungMengandung komponenkomponen utamautama::

AlasanPemilihan Sasaran

Page 18: Teknik Penggalian Data - blog.uinsby.ac.idblog.uinsby.ac.id/chabib/wp-content/uploads/sites/4/2009/01/teknik... · selama KKN berlangsung. Masalah demi masalah kitaulas dari masalah

KualifikasiKualifikasi ““InformanInforman yang yang BaikBaik””(in(in--depth interview)depth interview)

MudahMudah diajakdiajak bicarabicaraMemahamiMemahami informasiinformasi yang yang dibutuhkandibutuhkanDenganDengan senangsenang hatihati maumau memberikanmemberikaninformasiinformasi, , atauatau bahkanbahkan maumau menerimamenerimainformasiinformasi daridari AndaAndaOrangOrang yang yang AndaAnda yakiniyakini normal (normal (wajarwajar), ), terpercayaterpercaya, , reflektifreflektif, , dandan artikulatifartikulatif ((tahutahubagaimanabagaimana caracara menceritakanmenceritakan informasiinformasi))TidakTidak terburuterburu--buruburu dalamdalam risetriset

Page 19: Teknik Penggalian Data - blog.uinsby.ac.idblog.uinsby.ac.id/chabib/wp-content/uploads/sites/4/2009/01/teknik... · selama KKN berlangsung. Masalah demi masalah kitaulas dari masalah

TipsTips

ApapunApapun metodemetode yang yang dipakaidipakai, , janganjangan pernahpernah lupalupa dandanmenundamenunda untukuntuk selaluselalu membuatmembuat catatancatatan lapanganlapangan

TerutamaTerutama dalamdalam melakukanmelakukan wawancarawawancara untukuntuk aspekaspek‐‐aspekaspekyang yang sensitifsensitif, , bisabisa digunakandigunakan caracara: : langsunglangsung, , memutar/ribonmemutar/ribon, , dandan konstruktifkonstruktif..

BersikaplahBersikaplah low profilelow profile, , dandan janganjangan high profilehigh profile

TerutamaTerutama dalamdalam penelitianpenelitian kualitatifkualitatif, , lakukanlahlakukanlah analisisanalisisterhadapterhadap setiapsetiap temuantemuan data yang data yang AndaAnda perolehperoleh. . KelakKelak, , setiapsetiapanalisisanalisis atasatas tiaptiap hasilhasil temuantemuan tersebuttersebut bisabisa digabungkandigabungkandengandengan yang lain yang lain sehinggasehingga melahirkanmelahirkan bangunanbangunan temuantemuan yang yang lebihlebih komprehensifkomprehensif..

Page 20: Teknik Penggalian Data - blog.uinsby.ac.idblog.uinsby.ac.id/chabib/wp-content/uploads/sites/4/2009/01/teknik... · selama KKN berlangsung. Masalah demi masalah kitaulas dari masalah

PEDOMAN KERJA LAPANGANPEDOMAN KERJA LAPANGAN((observasiobservasi))

Buatlah catatan lapangan (Fieldnotes) dengan baikKumpulkan berbagai informasi dari berbagaisumber/perspektifLakukan triangulasi (pemeriksaan silang) denganmengumpulkan berbagai jenis data atau metodeGunakan perspektif subyek penelitian dengan caramencantumkan kutipan2 pandangan merekaPilih informan2 utama dan manfaatkan merekasecara hati2.

Page 21: Teknik Penggalian Data - blog.uinsby.ac.idblog.uinsby.ac.id/chabib/wp-content/uploads/sites/4/2009/01/teknik... · selama KKN berlangsung. Masalah demi masalah kitaulas dari masalah

LanjutanLanjutan……

Terlibatlah secara partisipatoris dalam kegiatansubyek penelitian dengan tetap mempertahankantujuan penelitian AndaPisahkan dengan jelas antara uraian fakta daninterpretasiBerikan umpan balik yang informatif sebagai bagiandari verifikasi proses kerja lapanganMasukkan ke dalam laporan evaluasi pengalaman, pemikiran dan perasaan Anda selama melakukan kerjalapangan

Page 22: Teknik Penggalian Data - blog.uinsby.ac.idblog.uinsby.ac.id/chabib/wp-content/uploads/sites/4/2009/01/teknik... · selama KKN berlangsung. Masalah demi masalah kitaulas dari masalah

Contoh wawancara“Ketika itu saya masih ingat betul di mushollanya gus Yasin (Achmad Yasin) orang-orang banyak berkumpul setelah Isya’, hari dan tanggalnya saya tidak ingat, yang jelas saat itu tahun 1994. Yang hadir atau menjadi motor penggerak waktu itu pada saat pembentukan jamiyah malah sekarang banyak yang meninggal dunia, diantaranya ada bapak Muarif, Nur Chamim, M. Bachron, wak Thoyib, dan masih ada beberapa orang lain lagi. Mereka khawatir dengan kehidupan keagamaan di Megare ini, lalu berinisiatif mendirikan sebuah jamiyah”. (Wawancara H. Siswanto Kamis, 4 Nopember 2006)

“Dari dulu jamiyah itu ada, hanya berganti nama saja. Wong dulu itu abah (kiai Muchtar Ali) ketika jamiyah pasti duduk bersama-sama dengan wak lurah Abdul Aziz, kiai Sholeh Bhakti, kiai Idris, dan kiai Syakur. Acaranya ya tahlilan dan ada ngajinya (ceramahnya). Nama jamiyahnya Dakwatul Hasanah. Sekarang khan hanya terusan dari dulu aja, namanya juga diganti agar banyak peminatnya yang mengikuti”. (Wawancara Abdul Rasyid Kamis, 14 Desember 2006)

Page 23: Teknik Penggalian Data - blog.uinsby.ac.idblog.uinsby.ac.id/chabib/wp-content/uploads/sites/4/2009/01/teknik... · selama KKN berlangsung. Masalah demi masalah kitaulas dari masalah

Contoh field noteCatatan : Rofien Martapuri, Hadi, Zuhro, Ririn, Lutfie

Ketika perjalanan pulang, saya bertemu seorang ibu yang terlihatsedang membeli sesuatu sembari menyapa saya dan teman untukmempersilahkan mampir kerumahnya “ monggo mampir nak, griyokulo neng ngajeng mriki nak, sampean pun sungkan‐sungkan”,ungkap ibu yang belum sempat kami tanya namanya, denganjawaban yang diplomatis kami menjawab, “sampun mriki mawonkalean ningali situasi teng jobo”. Tetapi kami hanya berbincang dipelataran rumah ( teras ) karena ibu tersebut terlihat sangat repot. Disamping itu, ibu tersebut bercerita sedikit tentang kondisidesanya, beliau berkata bahwa memang dipagi hari sepanjangjalan relative sepi dan ramainya kira‐kira menjelang jam 13.00 WIB.

Judul : Identifikasi masalah dan Rutinitas everydayInforman : Ibu Mahsunah + Bpk. Kasmawi & Ibu SulihahLokasi : Sepanjang jalan desa & Rumah Bpk. KasmawiHari/tanggal : Kamis / 26 Juli 2007Waktu : 05.30 – 06.00 & 14.00 – 17.30 WIB

Page 24: Teknik Penggalian Data - blog.uinsby.ac.idblog.uinsby.ac.id/chabib/wp-content/uploads/sites/4/2009/01/teknik... · selama KKN berlangsung. Masalah demi masalah kitaulas dari masalah

Lanjutan …

Tidak hanya disitu perjalanan hari kamis, setelah hampar istirahat 2 jam danwaktu ashar telah berkumandang, maka saatnya pembagian kelompok pun disebar untuk mengetahui kondisi setiap RT. Perlu diketahui bahwa di DesaGedong Kedoan terdiri dari 2 RW dan 5 RT. kebetulan kelompok sayaditempatkan diRT 3 bersama‐sama teman saya yaitu Hadi, Lutfi, Ririn serta sayasendiri sembari bergegas datang kerumah Bapak RT yang bernama Bpk. Kasmawi dan Ibu Sulihah. Beliau banyak bercerita tentang kegiatan yang biasanya dilakukan oleh warga RT 3 “ teng mriki kinu nak, akeh seng wes tuwe, soale seng enom‐enom podo merantau nang Suroboyo ambek neng Malaysia”tandas Bu Sulihah sembari menggaruk‐garuk kaki ( mungkin digigit nyamuk….) mulai dari penngajian, tahlilan bagi Bapak‐bapak dan Ibu‐ibu. Dilingkungan RT 3 terdapat 28 Kepala Keluarga yang hampar setiap 98 % penduduk asli Gresik. Ketika kita singgung masalah pekerjaan komunitas dari warga RT 3 lebihbanyak yang berprofesi pedagang dan memilih untuk menjadi TKW/TKI dinegara tetangga ( Malaysia ) dan salah satunya rumah yang kita tempatiselama KKN berlangsung. Masalah demi masalah kita ulas dari masalah kondisilingkungan yang katanya “aman” dari berbagai hal seperti perkelahian, pencurian dll jika dibandingkan dengan warga di RT yang lain (bukan berartiwarga lain tidak aman)

Page 25: Teknik Penggalian Data - blog.uinsby.ac.idblog.uinsby.ac.id/chabib/wp-content/uploads/sites/4/2009/01/teknik... · selama KKN berlangsung. Masalah demi masalah kitaulas dari masalah

Tugas individual (1)

1. Rumuskan masalah yang ingin anda teliti !

2. Identifikasi sumber yang memungkinkan memberikan data riset !

3. Pilih teknik penggalian data !

4. Praktekkan teknik tersebut !

5. Buatlah field note jika anda memilih observasi, dan buatlahlaporan wawancara jika anda pilih in‐depth interview !

Page 26: Teknik Penggalian Data - blog.uinsby.ac.idblog.uinsby.ac.id/chabib/wp-content/uploads/sites/4/2009/01/teknik... · selama KKN berlangsung. Masalah demi masalah kitaulas dari masalah

Tugas individual (2)

1. Buatlah term of reference (TOR) riset yang akan andalakukan !

2. Substansi TOR terdiri dari

a) judul; 

b) rumusan masalah; 

c) tujuan riset; 

d) tinjauan teoritik; 

e) metode riset [jenis, sumber data, teknik penggaliandata, teknik validitas data, teknik analisa data)

3. Maksimal TOR sebanyak 2 lembar

Page 27: Teknik Penggalian Data - blog.uinsby.ac.idblog.uinsby.ac.id/chabib/wp-content/uploads/sites/4/2009/01/teknik... · selama KKN berlangsung. Masalah demi masalah kitaulas dari masalah

TriangulasiTriangulasi

PengujianPengujian validitasvaliditas data data melaluimelalui pembandinganpembandingandengandengan data data daridari metodemetode lainlain

Alternatif cara yang dapat digunakan pada triangulasi:  angket‐interview‐observasi; Dokumentasi‐interview‐observasi secara saling SILANG

Kategorisasi kodifikasi

Page 28: Teknik Penggalian Data - blog.uinsby.ac.idblog.uinsby.ac.id/chabib/wp-content/uploads/sites/4/2009/01/teknik... · selama KKN berlangsung. Masalah demi masalah kitaulas dari masalah

Contoh matrik triangulasitema : pengaruh HP terhadap prestasi mahasiswa

Item data Observasi Wawancara DokumenHasil

validasi

Jumlahmahasiswapemilik HP

PenggunaanHP utk studi

Prestasimahasiswapemilik HP

dst

Kode :  ,  , dst

Page 29: Teknik Penggalian Data - blog.uinsby.ac.idblog.uinsby.ac.id/chabib/wp-content/uploads/sites/4/2009/01/teknik... · selama KKN berlangsung. Masalah demi masalah kitaulas dari masalah

Tugas individual (3)

Buatlah matrikulasi data temuan yang telah anda miliki sesuaidengan prinsip triangulasi !

Lakukan kategorisasi pada tiap data temuan !

Untuk mempermudah kategorisasi, tentukan jenis kategoridata !

Tandai dengan kode pada tiap data ketika melakukan cross check !

Page 30: Teknik Penggalian Data - blog.uinsby.ac.idblog.uinsby.ac.id/chabib/wp-content/uploads/sites/4/2009/01/teknik... · selama KKN berlangsung. Masalah demi masalah kitaulas dari masalah

Terima kasih

Page 31: Teknik Penggalian Data - blog.uinsby.ac.idblog.uinsby.ac.id/chabib/wp-content/uploads/sites/4/2009/01/teknik... · selama KKN berlangsung. Masalah demi masalah kitaulas dari masalah

CURRICULUM VITAENama : Chabib MusthofaLahir : Sidoarjo, 30 Juni 1979Alamat : Ngelom Megare 05/I, no 699 Taman Kode Pos: 61257

atau Banjar Kemantren 09/I BuduranPhone number HP : 081330721998

Home : 031-7874901, 8050973Email : [email protected]

[email protected] :MI Salafiyah Bahauddin Ngelom lulus 1991MTs Program Khusus YPM lulus 1994MA Program Khusus Wachid Hasyim 2 Taman lulus 1997S1 Fak Dakwah IAIN Sunan Ampel lulus terbaik Institut lulus 2003Magister PSDM PPs UNAIR lulus 2007Organization :Ketua HMJ Pengemb. Masy. Islam Fak. Dakwah 1998-2000Presidium BEM Fak. Dakwah 1999-2000Ketua Cabang PMII Surabaya Selatan 2000-2001Research :Dinamika Masyarakat Pedagang Kecil Sidoarjo (1999)Pengembangan SDM di Kalangan Kaum Muda NU (2003)Tradisi Islam Pesisiran (Disertasi PPs UNAIR, 2003-2004)Dakwah dan Perubahan Perilaku Keagamaan (2006)Perilaku Politik Santri dlm Pilgub Jatim 2008 (2007)Agama Pelacur (2007)Respon Santri Terhadap Khilafah Islamiyah (2007)Sikap Politik Santri GERBANGKERTOSUSILA Dalam Pilgub Jatim 2008 (2008)Motto :“Sekali layar terkembang, surut kembali berpantang. Sekali bendera dikibarkan, hentikan ratapan dan tangisan. Tangan terkepal dan maju kedepan”