tanda baca

Upload: said-rahman

Post on 07-Jul-2015

715 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Tanda Baca1. Wah indah sekali pemandangan disini! Tanda baca di belakang kata Wah adalah b. Syukurlah kamu dating tepat waktu, kata ibu. c. Tanya kakak, siapa yang menang pada pertandingan kemarin? d. Aku akan segera kembali, kata Azzam. 11. Penulisan Surat Dinas yang benar adalah a. 32.SD.IX/09 b. 32,SD,IX/09 c. 32-SD/IX/09 d. 32/SD/IX/09 12. Hore aku berhasil! Tanda koma seharusnya diletakkan setelah kata 13. Adit () aku sudah katakan berkali kali, tetapi kamu tidak percaya. Putri () aku tidak habis pikir, kenapa kejadian itu bisa menimpaku? Untuk memisahkan pembicaraan dengan apa yang diucapkan digunakan tanda 14. Penggunaan tanda kurung yang tepat terdapat pada kalimat a. Seluruh anggota (Pramuka) berlatih kemarin. b. Rafli tidak dating (berlatih) karena sakit. c. Anggota PKS (Patroli Keamanan Sekolah) menjaga setiap sudut kota. d. Ia akan ke Surabaya (dua hari lagi). 15. Penggunaan tanda titik dua (:) yang tepat terdapat pada kalimat a. Ibu membeli : apel, mangga, dan jeruk untuk rekreasi hari ini. b. Dati mengirim : sayur, nasi, dan lauk untuk ayahnya di sawah. c. Andi senang menyanyi : Lagu Pop. d. Bibi Helma membeli berbagai macam sayuran : wortel, bayam, dan kubis.

2. Nindy lahir di Bandung 1 Januari 1997 Penulisan dengan menggunakan tanda baca koma (,) untuk kalimat di atas yang tepat adalah 3. Kalimat berikut yang menggunakan tanda seru (!) yang tepat adalah a. Besok aku pergi diajak ke pantai! b. Adikkulah yang bermain bola! c. Apakah ayah sedang membaca Koran! d. Buanglah sampah pada tempatnya! 4. Dalam mengisi Daftar Riawayat Hidup, setelah kata nama harus diikuti dengan tanda 5. Walaupun kaya tetap sederhana dan dermawan Penulisan tanda baca yang tepat untuk kalimat di atas adalah 6. Wah bagus sekali permainanmu Penulisan tanda baca yang tepat untuk kalimat di atas adalah 7. Anak itu adalah satu satunya yang berusia di bawah 12 tahun Penggunaan tanda baca yang tepat untuk kalimat di atas seharusnya 8. Tangerang 9 mei 2012 Penggunaan tanda koma yang tepat untuk memisahkan nama tempat dan tanggal adalah 9. Penulisan jumlah uang yang tepat terdapat pada kalimat a. Ayah member saya uang saku Rp5,000,00 b. Sepeda itu harganya Rp150.000,000 c. Uangku tinggal Rp12000,00 d. Barang antik itu terjual dengan harga Rp450;000,00 10. Penulisan kalimat langsung yang benar adalah a. Tunggu sebentar, saya mau mandi dulu ujar Dimas kepada temannya.

SDIP Al - Amanah | Bahasa Indonesia : Modul 1 (Tanda Baca)