surveilans merupakan kegiatan yang sistematis dan terus

1
# surveilans merupakan kegiatan yang sistematis dan terus-menerus dalam pengumpulan data, pengolahan, analisis dan interpretasi serta desiminasi, sehingga dapat diketahui tindakan yang tepat dalam mengatasi masalah-masala keseatan yang ada secara cepat dan tepat. # Fungsi surveilans yang pertama adalah dapat mengidentifikasi adanya masalah dan mampu mengidentifikasi faktor risiko dan faktor determinan dari maalah tersebut, sehinga dapat memberi masukan dalam mengatasi masalah kesehatan yang ada secara efektif dan efisien. Oleh karena itu hal yang kunci serta penting bahwa petugas kesehatan harus mampu menangkap infrmasi yang tersurat maupun yang tersirat ari data yang dikumpulkan.

Upload: miftahul-husnah

Post on 12-Nov-2015

222 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

tree

TRANSCRIPT

# surveilans merupakan kegiatan yang sistematis dan terus-menerus dalam pengumpulan data, pengolahan, analisis dan interpretasi serta desiminasi, sehingga dapat diketahui tindakan yang tepat dalam mengatasi masalah-masala keseatan yang ada secara cepat dan tepat.# Fungsi surveilans yang pertama adalah dapat mengidentifikasi adanya masalah dan mampu mengidentifikasi faktor risiko dan faktor determinan dari maalah tersebut, sehinga dapat memberi masukan dalam mengatasi masalah kesehatan yang ada secara efektif dan efisien. Oleh karena itu hal yang kunci serta penting bahwa petugas kesehatan harus mampu menangkap infrmasi yang tersurat maupun yang tersirat ari data yang dikumpulkan.