surat keputusan 17 agustus 2010 - revisi - fix

10
BUPATI OGAN KOMERING ULU TIMUR KEPUTUSAN BUPATI OGAN KOMERING ULU TIMUR NOMOR TAHUN 2010 T E N T A N G PEMBENTUKAN PANITIA PERINGATAN HARI ULANG TAHUN KE-65 PROKLAMASI KEMERDEKAAN REPUBLIK INDONESIA TAHUN 2010 BUPATI OGAN KOMERING ULU TIMUR Menimbang : a. bahwa dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-65 Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia Tahun 2010 di Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur, dipandang perlu dibentuk Panitia Peringatan Hari Ulang Tahun Ke-65 Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia Tahun 2010. b. bahwa pembentukan Panitia sebagaimana dimaksud pada huruf a, perlu diatur dan ditetapkan dengan Keputusan Bupati Ogan Komering Ulu Timur. Mengingat : 1. UndangUndang Republik Indonesia Nomor 37 Tahun 2003 tentang Pembentukan Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur, Kabupaten Ogan Komering Ulu Selatan, dan Kabupaten Ogan Ilir di Provinsi Sumatra Selatan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 152, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4347 ); 2. UndangUndang Republik Indonesia Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 125, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4437) sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 12 Tahun 2008 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 59, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4844); 3. Peraturan Pemerintah Nomor 6 Tahun 1988 tentang Koordinasi Kegiatan Instansi Vertikal di daerah ( Lembaran Negara Tahun 1988 Nomor 10 ) ; 4. Peraturan Pemerintah Nomor 62 Tahun 1990 tentang Ketentuan Keprotokolan Mengenai Tata Tempat, Tata Upacara dan Tata Penghormatan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1990 Nomor 90, Tambahan Lembaran Negara Nomor 3432); 5. Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007 tentang Pembagian Urusan Pemerintahan antara Pemerintah, Pemerintahan Daerah Provinsi dan Pemerintahan Daerah Kabupaten/Kota (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 82, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4737); 6. Peraturan Daerah Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur Nomor 36 Tahun 2007 tentang Perubahan Kedua Atas Peraturan Daerah Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur Nomor 2 Tahun 2006 tentang Susunan Organisasi dan Tata Kerja Sekretariat Daerah dan Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur (Lembaran Daerah Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur Tahun 2007 Nomor 36);

Upload: sipahitlidah

Post on 20-Jun-2015

1.359 views

Category:

Documents


4 download

DESCRIPTION

Surat Keputusan tentang Pembentukan Panitia Penyelenggara Hari Ulang Tahun ke-65 Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia di Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur Tahun 2010 -

TRANSCRIPT

Page 1: Surat Keputusan 17 Agustus 2010 - Revisi - FIX

BUPATI OGAN KOMERING ULU TIMUR

KEPUTUSAN BUPATI OGAN KOMERING ULU TIMUR NOMOR TAHUN 2010

T E N T A N G

PEMBENTUKAN PANITIA PERINGATAN HARI ULANG TAHUN KE-65 PROKLAMASI KEMERDEKAAN REPUBLIK INDONESIA TAHUN 2010

BUPATI OGAN KOMERING ULU TIMUR

Menimbang : a. bahwa dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-65 Proklamasi Kemerdekaan

Republik Indonesia Tahun 2010 di Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur, dipandang

perlu dibentuk Panitia Peringatan Hari Ulang Tahun Ke-65 Proklamasi Kemerdekaan

Republik Indonesia Tahun 2010.

b. bahwa pembentukan Panitia sebagaimana dimaksud pada huruf a, perlu diatur dan

ditetapkan dengan Keputusan Bupati Ogan Komering Ulu Timur.

Mengingat : 1. Undang–Undang Republik Indonesia Nomor 37 Tahun 2003 tentang Pembentukan

Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur, Kabupaten Ogan Komering Ulu Selatan, dan

Kabupaten Ogan Ilir di Provinsi Sumatra Selatan (Lembaran Negara Republik Indonesia

Tahun 2003 Nomor 152, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4347 );

2. Undang–Undang Republik Indonesia Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan

Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 125, Tambahan

Lembaran Negara Nomor 4437) sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 12 Tahun 2008 (Lembaran Negara Republik

Indonesia Tahun 2008 Nomor 59, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4844);

3. Peraturan Pemerintah Nomor 6 Tahun 1988 tentang Koordinasi Kegiatan Instansi

Vertikal di daerah ( Lembaran Negara Tahun 1988 Nomor 10 ) ;

4. Peraturan Pemerintah Nomor 62 Tahun 1990 tentang Ketentuan Keprotokolan Mengenai

Tata Tempat, Tata Upacara dan Tata Penghormatan (Lembaran Negara Republik

Indonesia Tahun 1990 Nomor 90, Tambahan Lembaran Negara Nomor 3432);

5. Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007 tentang Pembagian Urusan Pemerintahan

antara Pemerintah, Pemerintahan Daerah Provinsi dan Pemerintahan Daerah

Kabupaten/Kota (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 82,

Tambahan Lembaran Negara Nomor 4737);

6. Peraturan Daerah Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur Nomor 36 Tahun 2007 tentang

Perubahan Kedua Atas Peraturan Daerah Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur Nomor

2 Tahun 2006 tentang Susunan Organisasi dan Tata Kerja Sekretariat Daerah dan

Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur

(Lembaran Daerah Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur Tahun 2007 Nomor 36);

Page 2: Surat Keputusan 17 Agustus 2010 - Revisi - FIX

7. Peraturan Daerah Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur Nomor 37 Tahun 2007 tentang

Pembentukan Organisasi dan Tata Kerja Dinas-Dinas Daerah Kabupaten Ogan

Komering Ulu Timur (Lembaran Daerah Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur Tahun

2007 Nomor 37);

8. Peraturan Daerah Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur Nomor 38 Tahun 2007 tentang

Pembentukan Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Teknis Daerah Kabupaten Ogan

Komering Ulu Timur (Lembaran Daerah Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur Tahun

2007 Nomor 38);

9. Peraturan Daerah Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur Nomor 1 Tahun 2010 tentang

Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur Tahun

2010 (Lembaran Daerah Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur Tahun 2010 Nomor 1);

MEMUTUSKAN :

Menetapkan :

PERTAMA : Membentuk Panitia Peringatan Hari Ulang Tahun Ke-65 Proklamasi Kemerdekaan Republik

Indonesia Tahun 2010 di Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur dengan susunan panitia

sebagaimana tersebut dalam lampiran yang merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari

keputusan ini.

KEDUA : Panitia sebagaimana tersebut pada DIKTUM PERTAMA bertugas dan bertanggung jawab

terhadap suksesnya pelaksanaan Hari Ulang Tahun Ke-65 Proklamasi Kemerdekaan

Republik Indonesia Tahun 2010 di Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur.

KETIGA : Pelaksanaan tugas tersebut pada DIKTUM KEDUA dilaksanakan secara terkoordinasi,

bertanggung jawab dan melaporkan hasil pelaksanaanya kepada Bupati.

KEEMPAT : Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan dengan ketentuan bahwa segala

sesuatunya akan diubah dan diperbaiki kembali sebagaimana mestinya apabila di kemudian

hari terdapat kekeliruan dalam penetapan ini.

Ditetapkan di Martapura pada tanggal Juli 2010

BUPATI OGAN KOMERING ULU TIMUR,

H. HERMAN DERU

Tembusan Yth: 1. Gubernur Sumatera Selatan di Palembang 2. Ketua DPRD Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur di Martapura. 3. Kaporles Ogan Komering Ulu Timur . 4. Dandim 0403 OKU 5. Kepala Kejaksaan Negeri Baturaja 6. Ketua Pengadilan Negeri Baturaja. 7. Danpuslatpur Sungai Tuha Martapura. 8. Dan Yon Armed 15/76 Tarik Martapura. 9. Kapolsek Martapura.

Page 3: Surat Keputusan 17 Agustus 2010 - Revisi - FIX

LAMPIRAN : Keputusan Bupati Ogan Komering Ulu Timur Nomor : Tahun 2010 Tanggal : Juli 2010

I. PEMBINA : 1. Bupati Ogan Komering Ulu Timur 2. Ketua DPRD Kab.OKU TIMUR 3. Komandan Kodim 0403 OKU 4. Kapolres Ogan Komering Ulu Timur 5. Kepala Kejaksaan Negeri Baturaja 6. Ketua Pengadilan Negeri Baturaja 7. Wakil Bupati Ogan Komering Ulu Timur 8. Dan Puslatpur Sungai Tuha Martapura 9. Dan Yon Armed 15/76 Tarik Martapura II. PELAKSANA :

A. Ketua Umum : Syamsu Sugianto,S.H.,M.M. ( Sekda OKU TIMUR ) Ketua Pelaksana I : Idrus Musa, S.Sos,. MM ( Ass.Tata Pemerintahan ) Ketua Pelaksana II : Drs. H.M.Rivai Raila ( Ass. Perekonom & Pemb ) Ketua Pelaksana III : Drs.H. Zulkarnaen Harun, MBA ( Ass. Adm Umum & Keu ) Ketua Pelaksana IV : Drs. H. Fathurrahman, MM ( Ass. Kesejahteraan Rakyat )

B. Sekretaris : Hi. Karnadi,S.H.,M.M. ( Kaban Kesbang & Linmas ) Wakil Sekretaris : Drs. Hermansyah Qodho, MM ( Plt. Ka. Dispenda )

1. Petugas Sekretariat : 1. Drs. H. Sukran,M.M. ( Kesbang OKUT ) 2. Rusli Effendy,S.E ( Kesbang OKUT) 3. Marwazi ( Kesbang OKUT ) 4. Sunardi ( Kesbang OKUT ) 5. Eva Susanti,S.E ( Kesbang OKUT ) 6. Rafika Helda,S.E ( Kesbang OKUT ) 7. Aspani ( Kesbang OKUT ) 8. Aida Yuliana ( Kesbang OKUT ) 9. Windry Marleni,S.H ( Bag Hukum Setda OKUT) 10. Winarni ( Bag Tapem Setda OKUT) 11. Lisa Agustina, SE ( Bag Umum Setda OKUT) 12. Staf Pemdes 13. Staf Tapem 14. Staf Dispenda

2. Petugas Undangan : Koordinator Penyampai Undangan : Kabag. Ortala Setda OKU TIMUR Anggota : 1. Moongajali, SH ( Bag Ortala Setda OKUT) 2. Ari Candra ( Bag. Ortala Setda OKU TIMUR) 3. Madani,S.E ( Bag Kesra Setda OKUT)

4. Drs. E.Sardi Winarno ( Kesbang OKUT ) 5. Fatimah, SE ( Dinas Sosial OKUT) 6. Suparman,,S.E ( Dinas Sosial OKUT) 7. Marius Markus, S.STP ( Bag Umum Setda OKUT) 8. Hadi Chandra ( Bag Umum Setda OKUT) 9. Wahyu Triwidodo ( Bag Adm Pemb Setda OKUT) 10. Abdul Hamid ( Bag Ekonomi Setda OKUT) 11. Candra S ( Bag Perlengkapan) 12. Joko Subrata ( Bag Umum Setda OKUT) 13. Yanto Erfani ( Bag Umum Setda OKUT) 14. Ade Wijaya ( Bag Kesra Setda OKUT) 15. Jupiter ( Bag Umum Setda OKUT) 16. Riky ( Bag Pemdes Setda OKUT) 17. Ramon ( Bag Pemdes Setda OKUT) 18. Remon (Bag Pemdes Setda OKUT) 19. Emir (Bag Pemdes Setda OKUT) 20. Bobby (Bag Pemdes Setda OKUT) 21. Jacky (Bag Pemdes Setda OKUT)

Page 4: Surat Keputusan 17 Agustus 2010 - Revisi - FIX

22. Dody (Bag Pemdes Setda OKUT) 23. Dedi Saputra ( Bag Tapem Setda OKUT)

24. Harlan Martadinata, S.Sos ( Bag Tapem Setda OKUT ) 25. Yefy Aprizal, SH ( Bag Tapem Setda OKUT) 26. Ganta Saputra ( Bag Tapem Setda OKUT)

27. Budi Setiawan, SE ( Bag Tapem Setda OKUT)

C. Bendahara: 1. Giri Suwarman,S.E.,M.M. ( Ka. BPAKD OKUT) 2. Rasyid Adjis,S.Sos ( Bag BPAKD OKUT) 3. Marwan,S.E,M.M ( Kesbang OKUT ) 4. Andi Anggraini,A.Md ( Bag Umum Setda OKUT)

D. Seksi–Seksi : 1. Seksi Upacara :

Ketua : Mayor Inf. Rawin Gunawan ( Pabung Dim 0403/OKU ) Wakil Ketua I : AKP. Endang Mahrum ( Kasat Samapta Polres OKUT) Wakil Ketua II : Kapt. Arm.Roni Hermawan ( Yon Armed 15/76 Tarik Martapura ) Wakil Ketua III : Fauzie Bakri,S.Sos ( Kabag Umum Setda OKUT )

a. Sub. Seksi Paskibraka :

Ketua : Wakimin,S.Pd, M.M ( Ka.Kanpora OKUT) Wakil Ketua : Lettu. Arm. Aris Gunawan ( Yon Armed 15/76 Tarik ) Anggota : 1. Pelda Farluzi ( Koramil Martapura ) 2. Pelda Mujib ( Koramil Martapura ) 3. Pelda Suirman ( Puslatpur Martapura ) 4. Aipda Kahar ( Polres OKU TIMUR ) 5. Bripka Indra Gunawan ( Polsek Martapura ) 6. Bripka Rahman ( Polres OKU TIMUR ) 7. Serka Moh. Sancoko ( Kodim 0403 OKU) 8. Serka Kamaludin ( Puslatpur Martapura ) 9. Drs. Isdaryono ( Kanpora OKU TIMUR ) 10. Sugeng, S.Pd (Kanpora OKU TIMUR ) 11. Anggota PPI

b. Sub. Seksi Detik – detik Proklamasi, Penaikan dan Penurunan Bendera : Ketua : Kapten Inf Liswandi ( Danramil Martapura ) Wakil Ketua : Iptu.Ikhsan ( Kapolsek Martapura ) Anggota : 1. Lettu Arm Aris Gunawan ( Yon Armed 15/76 Tarik ) 2. Bripka Indra Gunawan ( Polsek Martapura ) 3. Aiptu Tantowi (Polsek Martapura) 4. Serka Fuadin (Puslatpur Martapura) 5. Drs. Junaidi ( Dishub OKU TIMUR ) 6. Sorimuda, S.Pd ( Sat Pol PP OKU TIMUR ) 7. Heri Susanto ( Sat Pol PP OKU TIMUR ) 8. Marwazi ( Kesbang OKU TIMUR ) c. Sub. Seksi Ziarah Nasional : Ketua : AKP. Sugiat, SH, M.H ( Kasat Lantas Polres OKUT ) Wakil Ketua : Yasir S.IP.,M.M ( Kadin Kessos OKU TIMUR ) Anggota : 1. Ir. H.M.Yamin, MM ( Ka. Disnaker Trans OKUT) 2. Darlizal Effendi, SH. MM ( Kepala BPBD OKUT ) 3. Bonaparte Marbun, SH ( Kacabjari Martapura) 4. Mulyanto, S.H., M.M ( Kasat Pol PP OKU TIMUR ) 5. Ir.Ridwan Abubakar,M.M ( Kabag Adm. Pemb) 6. M.Zaini,S.H, MM ( Setwan OKU TIMUR ) 7. Drs. Sumidi ( Dinduk Capil OKU TIMUR) 8. M.Ucup Sabaruddin ( Sat Pol PP OKU TIMUR ). 9. ( Unsur Koramil Martapura )

Page 5: Surat Keputusan 17 Agustus 2010 - Revisi - FIX

d. Sub Seksi Ramah Tamah dengan Pejuang dan Veteran : Ketua : Ir. Saiman Kusumadharma, MM ( Ka. Bappeda OKUT) Wakil Ketua : Drs. Herfiansyah Djarab, MM ( Kadin. Duk Capil OKUT) Anggota : 1. Yasir S.Ip.,M.M ( Kadin Kessos OKU TIMUR ) 2. Ir. Sugiyanto, MM ( Ka. BPPKP OKUT) 3. Ir. Indra Barlian ( Ka. Dishutbun OKUT) 4. A.Kori Kuntji,S.H ( Kabag Hukum)4 5. Sri Inarsih,S.Sos ( Kabag Humas & Protokol ) 7. Hazairin, S.H ( Kabag Ekonomi) 8. Dra. Hj. Yuniati,M.M ( Kabag PP Setda OKUT ) 9. Hj. Yuhilda, SE., MM ( Sekban BPAKD OKUT ) 10. Ir. Darwin ( Dishutbun OKU TIMUR ) 11. Drs. Suhardi, M.M ( Diskop UKM & PM OKUT) 12. Sri Suhartati, SE, MM ( Bag Ekonomi) 13. Sri Bainun ( Staf Bag Humas & Protokol)

e. Sub Seksi Aubade : Ketua : Drs. Surya Bhakti, M.M ( Ka. Diknas OKU TIMUR ) Wakil Ketua : Drs. Edward. ( Kabid Diklan Diknas OKUT) Anggota : 1. Drs. M. Ali. MM ( Kabid Dikdas Diknas OKUT ) 2. Priyo yitno,S.Pd, M.M ( Ka. SMA I Martapura OKUT) 3. Amir Mahmud, S.Pd ( Kasi Olahraga Diknas OKU TIMUR ) 4. M. Paidi. AK,S.Pd.I ( Ka. UPTD Diknas Martapura ) 5. Roslawati,Spd.M.M ( Ka. SMA 2 Martapura ) 6. Dencik Marbun, S.Pd.,M.M. ( Ka. SMP 1 Martapura ) 7. Amelius ( Guru SMP 2 Martapura ) 8. Karjono,S.Pd, S.E, M.M ( Kepsek SMA 1 Belitang ) 9. Lukman Hakim,S.Pd ( Guru SMA 2 Martapura ) 10. Dwi Agus,S.Pd ( Guru SMA 1 Martapura ) 11. Rissaddahri, S.Pd ( Ka.SD Negeri 8 Martapura) 12. Hj. Siti Suhartini, SPd., MM ( Ka. SMA 3 Martapura ) 13. Nelly Hartati,S.Pd ( Guru SMP 1 Martapura ) 14. Sopiyan Hadi, S.Pd.,M.M. ( Ka. SPMN 2 Martapura ) 15. M. Hatta Surya, A.Ma.Pd (Penilik Olahraga Martapura) f. Sub Seksi Renungan Suci : Ketua : Lettu. Inf. Well ER (Puslatpur Martapura ) Wakil Ketua : Drs. H.Nur Kasiarto (Ketua FKUB OKU TIMUR) Anggota : 1. Sonpiani, SE., MM (Kabag Kesra Setda OKUT) 2. Basri Abdurrahman (Karing. PLN Martapura) 3. Bambang S, DIPL,ATP (Bag Adm Pemb Setda OKUT) 4. Toris (Ka. Telkom Martapura) 5. Ketua PEPABRI OKU TIMUR 6. Ketua DHC 45 OKU TIMUR 7. Unsur Puslatpur 8. Unsur Yon Armed 15/76 Tarik 9. Unsur Koramil Martapura 10. Unsur Polsek Martapura 11. Ka. Kwarcab Pramuka OKU TIMUR 12. Unsur Kecamatan Martapura 13. Unsur Sat.Pol PP

2. Seksi Publikasi / Dokumentasi /Spanduk : Ketua : Drs. Riskan Abas, MM ( Staf Ahli Bid. Hukum & Perda) Wakil Ketua : Drs. Novian Sarkomi ( Kakan Inforkom Kab. OKUT) Anggota : 1. Drs. M. Wasil, MM ( Kakan Arpusda) 2. Ir,Santio,M.M ( Kabag Perlengkapan)

3. Drs. H. Supardi, M.BA, MM ( Badan KBKS OKU TIMUR ) 4. Ir. M. Husein ( Dishutbun OKU TIMUR ) 5. Supeni,S.E ( BKD OKU TIMUR ) 6. Agus Firmansyah ( Bag Protokol Setda OKUT ) 7. Samsuri Kemis ( PLN Martapura )

Page 6: Surat Keputusan 17 Agustus 2010 - Revisi - FIX

8. M. Arsad ( Inforkom Kab. OKUT ) 9. Sudarmono ( Bag Umum Setda OKUT )

10. Yaser Arafat, SH ( Bag Humas dan Protokol)

3. Seksi Remisi : Ketua : Edy Mansyah,SH ( Kacab. RUTAN Martapura ) Wakil Ketua : A. Kori Kuntji,S.H ( Kabag Hukum Setda OKUT) Anggota 1. Herlizar,SE ( Cab. Rutan Martapura ). 2. S. Halamoan Ritonga, SH ( Cabjari Martapura)

3. M. Ali.R ( Cab. Rutan Martapura ) 4. Hasbullah,S.H.M.M ( Setwan OKUT)

5. Sumarno,S.H ( Bag Hukum Setda OKUT ) 6. Buyung ( Bag Tapem Setda OKUT ) 7. Very Wijaya, S.IP ( Bag Pemdes Setda OKUT) 8. Ferhadiah Agung Putra,S.H ( Bag Hukum Setda OKUT)

4. Seksi Olah Raga dan Perlombaan : Ketua : Wakimin,S.Pd, M.M. ( Ka. Kanpora ) Wakil Ketua : Sugeng, S.Pd ( Kanpora OKU TIMUR ) Anggota : 1. Isdaryono, M.Pd ( Staf Kanpora OKUT )

2. Heral, SH ( Disperindag OKUT) 3. Hendri,S.H ( Dinkes OKU TIMUR) 4. Sorimuda, S.Pd ( Pol PP OKU TIMUR ) 5. Alfian Syawal,SE, M.M ( Dispenda OKU TIMUR ) 6. Drs. Suhardi, M.M ( Din.Kop.UKM dan PM ) 7. Amir Mahmud, S.Pd ( Diknas OKU TIMUR )

5. Seksi Transportasi dan Perlengkapan : Ketua : Fauzie Bakri,S.Sos ( Kabag Umum Setda OKUT ) Wakil Ketua : Ir. Santio,M.M ( Kabag Perlengkapan) Anggota : 1. Serka Puji ( Puslatpur Martapura ) 2. Drs. Bunyamin,MT ( Disnakertrans OKU TIMUR ) 3. Mansyuriadi ( Dispenda OKU TIMUR ) 4. Supriyono,S.E ( Bag Perlengkapan)

5. Tavip Maryadi, ST ( Dishub OKU TIMUR ) 6. Marius Markus, F, S.STP ( Bag Umum Setda OKUT)

7. Drs. E. Sardi Winarno ( Kesbang OKU TIMUR ) 8. Drs. H. Syukran, MM ( Kesbang OKU TIMUR) 9. Viktor Ikada ( Bag Umum Setda OKUT)

10. Jupiter ( Bag Umum Setda OKUT) 11. Gunawan ( Bag Perlengkapan) 12. Basroni ( Bag Perlengkapan)

6. Seksi Penerima Tamu pada acara detik – detik Proklamasi, Penurunan bendera dan Ramah Tamah :

a. Sub Seksi Penerima Tamu pada acara detik – detik Proklamasi dan Ramah Tamah

Ketua : Drs. Mahfuz Abbas Husein, M.Si ( Sekwanda OKU TIMUR ) Wakil Ketua : Ir. H. Fahmi Janan, BIE, MM ( Ka. PU Cipta Karya)

Anggota : 1. H. Sofuan Thabroni,S.H.,M.M ( Inspektur Daerah OKU TIMUR ) 2. Drs. Idhamto Dipl,Ing,M.Si ( Ka. Distamben OKU TIMUR )

3. Ir.Indra Barlian ( Kadin Hutbun OKU TIMUR ) 4. Dr. H.M.Farid Fairuzi,M.Kes ( Ka. Dinkes OKU TIMUR ) 5. Drs. M. Wasil, MM ( Ka. Kanarpusda OKU TIMUR) 6. Riza Ahady Romli,SH,. M.Hum ( Kakan. Pertanahan OKUT ) 7. Ir. Joni Sarjono ( Ka. BPS OKU TIMUR ) 8. Ir. H. Darmasiswadi, BAE,SE,M.Si ( Ka. DKKP OKU TIMUR)

Page 7: Surat Keputusan 17 Agustus 2010 - Revisi - FIX

b. Sub Seksi Penerima Tamu pada acara Penurunan bendera Ketua : Ir. H.Aulia Akbar Syafei, MM ( Kadin. PU Pengairan OKU TIMUR)

Wakil Ketua : Yunus Alfian Wan, SH., MM (Ka. Dinkop, UKM & PM OKUT) Anggota : 1. Ir. Agus Sunaryo, MM ( Kadin PU Bina Marga OKUT ) 2. Ir. H. Thabroni Noer ( Ka. Disperindag OKUT) 3. Drs. Hendri, MM (Kaban. Parsenbud OKU TIMUR) 4. Ir. M. Nasir Hambali, MM ( Staf Ahli )

5. Drs. Rizkan Abas, MM ( Staf Ahli ) 6. Kartini Sirod, B.Sc. ( Staf Ahli ) 7. Drs. Juanda, MM ( Staf Ahli ) 8. Drs.H. Effendi Dulhai, MM ( Staf Ahli) 9. Yuzarni.AR,S.Sos ( Ka. PDAM OKU TIMUR ) 10. Drs. Ferry ( Bank Sumsel Capem Martapura) 11. Ir. H. Eddy Junaidi, AR, M.Si ( Staf Setda)

Masing – masing beserta Istri

7. Seksi Bhakti Sosial : Ketua : Ir. H. Idhamto, M.Sc ( Ka. Distamben OKU TIMUR) Wakil Ketua : Ir. Indra Barlian, ( Ka. Dishutbun OKUT ) Anggota : 1. Drs. H. Jauhari Fanani, M.BA ( Ka. BKBKS OKU TIMUR) 2. Drs. Alief Yulianto, MM ( Kadin. Nakkan OKU TIMUR )

3. Drs. Singariady ( Ka. BNNK OKUT) 4. Drs. Mahfuz Abbas Husin,MSi ( Sekwan DPRD OKUT)

5. Bonaparte Marbun,S.H ( Kacabjari Martapura ) 6. H. Harun Usman, S.Ag., M.Si ( Ka. Kandepag OKUT ) 7. Drs. Syahrin ( Inspektorat Daerah OKUT ) 8. Marwan, SE., MM ( Kabid Kesbang OKUT) 9. Drs. Marhaenis ( Banparsenbud OKUT ) 10. Ir. Darwin ( Dishutbun OKU TIMUR )

11 Sekretaris KPU OKU TIMUR 12. Kepala Irigasi I Martapura 13. Kepala OP SDA II Perjaya 14. Kepala Irigasi III Belitang

15. Pimpinan BRI Unit Martapura 16. Kepala Kantor Pajak Martapura 17. Pimpinan Bank Danamon Unit Martapura 18. Ka. PT. Pos Martapura 19. Ka. PT. KAI martapura 20. Pimpinan PT. TELKOM 21. Kakan. SAMSAT OKU TIMUR 22. Pimpinan BTPN Martapura 23. Kepala BPSDM Pertanian 24. Kepala Bulog Martapura

8. Seksi Kesehatan : Ketua : dr. H.M Farid Fairuzi,M.Kes ( Ka. Dinkes OKU TIMUR ) Wakil Ketua : Lettu CKM Zulhajmi ( Puslatpur Martapura ) Anggota : 1. dr. Sindang Iwari, M.Mkes ( Dir . RSUD Gumawang) 2. Sonpiani, SE., MM ( Kabag Kesra Setda OKUT)

3. H. Usman, SKM, M.Kes ( Dinkes OKU TIMUR ) 4. Kepala RSUD Martapura dan Staf 5. Kepala Puskesmas Kotabaru dan Staf

9. Seksi Apel Pramuka : Ketua : Drs. Surya Bhakti, M.M ( Kalakhar Kwarcab Pramuka ) Wakil Ketua : Drs. Sri Margono ( Sekrt. Kwarcab Pramuka OKUT ) Anggota : Pengurus Kwarcab Pramuka OKU TIMUR

Page 8: Surat Keputusan 17 Agustus 2010 - Revisi - FIX

10. Seksi Keamanan, Pengaturan Lalu Lintas dan Parkir : Ketua : Ir.H.Safri Pringga Yudha, MM ( Ka. Dishub Kab. OKUT) Wakil Ketua : Iptu. Hardan ( KBO Lantas Polres OKUT ) Anggota : 1. Mulyanto,S.H ( Kasat Pol PP Kab.OKUT) 2. Pelda Nagabe ( Inteldim 0403 OKU )

3. Anggota Polres OKU TIMUR 4. Anggota Polsek Martapura 5. Anggota Danramil Martapura 6. Anggota Pol PP OKU TIMUR 7. Anggota Dishub OKU TIMUR

11. Seksi Seleksi Camat Teladan : Ketua : Jumadi, S.Sos ( Kabag Tapem Setda OKUT ) Wakil Ketua : Mushadik Ali, SE ( Inspektorat OKU TIMUR ) Anggota : 1. Cik Nawar Ujang ( Dindukcapil OKU TIMUR ) 2. Afandi, S.H ( Inspektorat OKU TIMUR )

3. Syamsul Bahri, SE ( BKD OKU TIMUR ) 4. Suharyono, S.Ip ( Dispenda OKU TIMUR ) 5. Verri Wijaya, S.Ip ( Bag Pemdes Setda OKUT) 6. Feri Darmansyah.SH ( Staf BKD OKU TIMUR ) 7. Winarni ( Bag Tapem) 8. Gustia Chairani, A.Md ( Bag PP Setda OKUT)

9. Anggota TP PKK Kab. OKU TIMUR

12. Seksi Seleksi Kades Teladan : Ketua : Ir. Herwan, MM ( Kadin PMD OKU TIMUR ) Wakil Ketua : Hermanto, S.Sos, MM ( Pemdes Setda OKU TIMUR ) Anggota : 1. Sonpiani, SE., MM ( Kabag Kesra )

2. Afandi Yusuf, SH ( Inspektorat OKU TIMUR ) 3. Nahwan, S.IP, MM ( Sekdin DKKP OKU TIMUR ) 4. Heru Subianto, S.Hut ( Bapedalda OKU TIMUR ) 5. Kasmir, SE, MM ( Dinas PMD Kab. OKUT)

13. Seksi Seleksi Pegawai Teladan : Ketua : Arfan Hermawan, ST ( Ka. BKD OKU TIMUR ) Wakil Ketua : H. Sofuan Thabroni,S.H,M.M ( Inspektur Daerah OKUT ) Anggota : 1. Yulius Martin, SF, SP ( Kabag Ortala Setda OKUT) 2. Azarian Inson, SE ( BKD OKU TIMUR )

3. Ismail, S.H ( Inspektorat OKU TIMUR ) 4. Gunani, SE,.MM ( Inspektorat OKU TIMUR ) 5. Johan M, S.E ( Inspektorat OKU TIMUR ) 6. Amirudin MS ( BKD OKU TIMUR )

14. Seksi Seleksi Siskamling Terbaik : Ketua : H. Karnadi,S.H,.M.M ( Kaban Kesbang OKU TIMUR ) Wakil Ketua : AKP Amrozi ( Kabag Bina Mitra Polres OKUT) Anggota : 1. A. Kori Kuntji,S.H ( Kabag Hukum Setda OKUT )

2. Irbani Adjam ( Bag Ekonomi Seta OKUT ) 3. Pepen Saputra ( Bag Hukum OKU TIMUR ) 4. Irfan Maradona, S.IP ( Bag Tapem Setda OKUT) 5. Alan Doni, ST ( Bag Humas dan Protokol)

6. Rusli Effendi,S.E ( Kesbang OKU TIMUR ) 7. Candra, SH ( Bag Hukum Setda OKUT)

15. Seksi Seleksi Siswa, Guru, Kepala Sekolah, Pengawas Sekolah dan Penjaga Sekolah Berprestasi : Ketua : Drs. Surya Bhakti, MM ( Ka. Diknas OKU TIMUR ) Wakil Ketua : Drs. M. Ali, M.M ( Diknas OKU TIMUR ) Anggota : 1. Supeni, SE ( BKD OKU TIMUR )

2. Yulius Martin, SF, S.P ( Kabag Orlata Setda OKUT) 3. Drs. Edwar, MM ( Diknas OKU TIMUR ) 4. Fitriyanti, ST ( Bag Adm. Pembangunan Setda OKUT)

Page 9: Surat Keputusan 17 Agustus 2010 - Revisi - FIX

5. Rochmat Muchsan,S.E ( Diknas OKU TIMUR ) 6. Johan Muchsan,S.E ( Inspektorat Daearah OKUT ) 7. Sudarman, S.Ag, M.M ( Diknas OKU TIMUR )

16. Seksi Seleksi Lomba Bercerita, Perpustakaan & Pengelola Terbaik Tingkat Sekolah, Perguruan Tinggi dan Perpustakaan Desa

Ketua : Drs. M. Wasil, MM ( Kakan Arpusda OKU TiIMUR) Wakil Ketua : Drs. Surapati ( Arpusda OKU TIMUR) Anggota : 1. Tri Mulyono, S.Pd ( Parsenbud OKU TIMUR) 2. Kadaruddin, BA ( Kantor Arpusda OKU TIMUR) 3. Amad Suhadi, S.Pd, MM ( Diknas OKU TIMUR) 4. Drs. M. Ali, MM ( Diknas OKU TIMUR) 5. Drs. Edwar ( Diknas OKU TIMUR)

6. Drs. Hasanudin HB ( Pengawas Diknas OKU TIMUR) 7. Wijiono, S.Pd ( Pengawas Diknas OKU TIMUR) 8. Rani Tri dayanti, S.Sos ( Kantor Arpusda OKU TIMUR)

9. Listari Purnani, A.Ma ( Kantor Arpusda OKU TIMUR) 10. Joni, SE ( Kantor Arpusda OKU TIMUR) 11. Nasrul ( Kantor Arpusda OKU TIMUR) 12. Gelmay, A.Md ( Kantor Arpusda OKU TIMUR) 13. Masnun Idris, S.Pd ( Dinas Sosial OKU TIMUR)

17. Seksi Lomba Ketertiban, Kebersihan dan Keindahan Perkantoran dan Sekolah a. Sub Seksi Lomba Ketertiban, Kebersihan, dan Keindahan Kantor Tingkat Kabupaten :

Ketua : Ir. H. Dharma Siswandy,BAE,SE,M.Si. ( Kadin DKKP OKU TIMUR ) Wakil Ketua : Nursiwan Amin, S.H,M.Hum ( Ka. Bapedalda OKUT ) Anggota : 1. Ir. Fahmi Janan BE,M.M ( Kadin PU CK & TR OKUT ) 2. Dr. H.M. Farid Fairuzi, M.Kes ( Kadinkes OKU TIMUR ) 3. Dra. Hj. Yuniati,M.M ( Kabag PP Setda OKUT ) 4. Hazairin, S.H ( Kabag Pereko Setda OKUT ) 5. Sutrisno, S.Pd ( DKKP OKU TIMUR ) 6. Ansori, SH ( Bapedalda OKUT) 7. Eri Antoni, S.Pd ( Parsenbud OKU TIMUR)

b. Sub Seksi Lomba Ketertiban, Kebersihan, dan Keindahan Kantor Camat : Ketua : Nursiwan Amin, SH., M.Hum ( Ka. Bapedalda OKUT ) Wakil Ketua : Ir. Tubagus Sunarseno, M.Si ( Kadin. TPH OKU TIMUR ) Anggota : 1. Irfan Maradona, S.Ip ( Bag Tapem Setda OKUT ) 2. Windri Marleny,S.H ( Bag Hukum Setda OKUT ) 3. Fuad Nekhril, SE ( Bapedalda OKUT ) 4. Irbani Adjam ( Bag Ekonomi Setda OKUT ) 5. Supriono,S.E ( Bag Perlengkapan) 6. Drs.E. Sadiwinarno ( Kesbang OKU TIMUR )

c. Sub Seksi Lomba Ketertiban, Kebersihan, dan Keindahan Kantor Desa dan Kelurahan :

Ketua : Ir. Herwan, MM ( Kadin PMD OKUT) ) Wakil Ketua : Fauzie Bakri,S.Sos ( Kabag Umum Setda OKUT ) Anggota : 1. Hermanto,S.Sos ( Bag Pemdes Setda OKUT ) 2. Verry Wijaya,S.Ip ( Bag Pemdes Setda OKUT ) 3. Moongajali,S.H ( Bag Ortala Setda OKUT ) 4. Hendri Yanto,S.E ( Bag Hukum Setda OKUT ) 5. Armansyah,S.T ( Bag Perlengkapan )

6. Sutrisno, S.Pd ( DKKP OKU TIMUR)

d. Sub Seksi Lomba Ketertiban, Kebersihan, dan Keindahan Puskesmas dan Puskesmas Pembantu

Ketua : Dr. H.M. Farid Fairuzi, M.Kes ( Kadinkes OKU TIMUR ) Wakil Ketua : Dr. H. Sindang Iwari ( Direktur RSUD Gumawang ) Anggota : 1. Drs. Singariady ( Kepala BNNK Kab. OKUT) 2. Mirwansyah,S.KM,M.KM ( Kabid Dinkes OKU TIMUR )

Page 10: Surat Keputusan 17 Agustus 2010 - Revisi - FIX

3. Mujio ( Kasi Dinkes OKU TIMUR ) 4. Heru Subiyanto, S. Hut ( Bapedalda Kab. OKU TIMUR) 5. Maimunah ( Kasi Dinkes OKU TIMUR ) 6. Yulizar ( Kasi Dinkes OKU TIMUR ) 7. Hendri, SH ( Kabid Dinkes OKU TIMUR) 8. M. Yusuf, SH ( DKKP Kab. OKU TIMUR) 9. Anggota TP PKK Kab. OKU TIMUR

e. Sub Seksi Lomba Ketertiban, Kebersihan, dan Keindahan Sekolah : - Tingkat SMA,SMK Negeri dan Swasta - Tingkat SMP Negeri dan Swasta - Tingkat SD Negeri dan Swasta - Tingkat TK dan PAUD

Ketua : Drs. Surya Bhakti,MM. ( Ka. Diknas OKU TIMUR ) Wakil Ketua : S. Rochmat, S.Pd ( Diknas OKU TIMUR ) Anggota : 1. Anggota TP PKK Kab. OKU TIMUR 2. Anggota Dharma Wanita Kab. OKU TIMUR 3. Mohammad Ali,S.Pd, MM ( Diknas OKU TIMUR ) 4. Drs. M.Ali, MM ( Diknas OKU TIMUR ) 5. Seluruh UPTD Diknas Kabupaten OKU TIMUR

18. Seksi Penilaian Kendaraan Dinas ( Roda Empat ) :

Ketua : Efendi Jamal Ratu Aji,SH ( Ka. BPAD OKU TIMUR ) Wakil Ketua : Drs. Napoleon Taufik ( Kabid .Dishub OKU TIMUR ) Anggota : 1. Drs. Zainudin, MM ( BPAD OKU TIMUR ) 2. Ir. Santio,MM ( Kabag Perlengkapan OKUT ) 3. Ir. Taviv Maryadi ( Kabid Program Dishub OKU TIMUR ) 4. Dedi Setiadi, S.T ( Dishub OKU TIMUR ) 5. Supriono,SE ( Bag Perlengkapan ) 6. Romli Abunaim, S.Sos ( BPAD OKU TIMUR )

Ditetapkan di Martapura pada tanggal Juli 2010

BUPATI OGAN KOMERING ULU TIMUR

H. HERMAN DERU