status ujian andreano

Upload: andre-porotuo

Post on 02-Mar-2018

215 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/26/2019 Status Ujian Andreano

    1/19

    STATUS UJIAN

    I. IDENTITAS PASIEN

    Nama : Tn. JK

    Umur : 56 tahun

    Jenis Kelamin : Laki-Laki

    Tempat/Tanggal Lahir : Manado, ! Juli "6#

    $tatus perka%inan : Menikah

    &endidikan terakhir : $M'

    &eker(aan : &etani

    $uku : Minahasa

    'gama : Katolik 'lamat sekarang : Koha $elatan, Jaga )) Ke*. Mandolang

    Tanggal &emeriksaan : + Juni #6

    ara atang : &enderita datang sendiri

    Tempat pemeriksaan : &oli Ji%a $. &ro0.r.1.L. atum2u3sang

    No. Telepon : #+4!"#+

    II. RIWAYAT PSIKIATRIK

    i%a3at psikiatri diperoleh dari autoanamnesis dengan pasien pada

    tanggal + Juni #6 di ruang &oli Ji%a $J &ro0. . 1. L. atum2u3sang.

    A. Keluhan utama:

    asa ketakutan

    B. Riwayat gangguan sekaang

    &asien datang sendiri dengan keluhan utama merasa ketakutan. &asien

    sering merasa gelisah, (antung 2erde2ar dan 2erkeringat dingin. &asien

    mengatakan keluhan ini mun*ul pada saat mendengar dan melihat hu(an atau

    keadaan 2an(ir. &asien (uga mengalami keluhan seperti ini saat 2erada di

    keramaian atau di pusat per2elan(aan. $e2elumn3a, pasien mengatakan 2ah%a

    dirin3a 2eraktiitas seperti 2iasa dan masih dapat menenangkan dirin3a

    sendiri.

    Ketika pasien merasa kha%atir atau takut, pasien le2ih sering merasa

    2adann3a sangat lemah, (antung 2erde2ar, merasa ter*ekik/merasa seperti mau

    kehilangan na0as dan 2erkeringat dingin.

    &asien merasa *epat lelah ketika melakukan suatu peker(aan 3ang

    se2elumn3a 2isa diker(akan oleh pasien tanpa merasakan keluhan seperti ini.

  • 7/26/2019 Status Ujian Andreano

    2/19

    Ketika pasien melakukan aktiitas, pasien merasa 2adann3a seperti tidak

    mempun3ai kekuatan lagi untuk melan(utkan aktiitasn3a.

    &asien mengatakan sering kehilangan 0okus dan merasa takut meninggal

    terutama ketika ter(adi serangan. Menurut pasien dirin3a mengalami

    penurunan 2erat 2adan %alaupun na0su makann3a 2aik. &asien (uga

    mengatakan pernah memperoleh pengo2atan dari 2idang psikiatri.

    !. Riwayat gangguan se"elumnya

    . i%a3at 7angguan &sikiatrik

    &asien sering merasa gelisah, (antung 2erde2ar, merasa ter*ekik/ merasa

    seperti mau kehilangan na0as, 2erkeringat dingin. &asien mengalami keluhan

    seperti ini se(ak 8 6 tahun lalu saat istri pasien sedang hamil dan saat itu

    pasien 2elum 2erpenghasilan. $e(ak saat itu, pasien tim2ul rasa ketakutan,gelisah dan (antung 2erde2ar-de2ar karena pasien 2ingung dan kha%atir

    2agaimana untuk mem2ia3ai keluargan3a. &asien pertama kali 2ero2at ke

    dokter pen3akit dalam dengan tu(uan memeriksa (antung dan setelah

    pemeriksaan din3atakan tidak ada kelainan. Kemudian dokter han3a

    mem2erikan o2at penenang dan disarankan untuk 2ero2at ke dokter psikiater.

    $etelah itu pasien 2ero2at ke dokter psikiater dan di2erikan penanganan.

    &asien merasa 2an3ak peru2ahan dan sudah tidak ada ge(ala 3ang tim2ul.

    &ada tahun ##4, ti2a-ti2a rumah pasien dilanda 2an(ir aki2at hu(an deras.

    7enangan 2an(ir mulai meninggi sehingga pasien merasa lagi ketakutan,

    gelisah, dan (antung 2erde2ar-de2ar aki2at ke2ingungan untuk menangani

    2an(ir.

    &asien sudah 2ero2at ke 2e2erapa dokter umum namun tidak merasa puas

    karena tidak ada per2aikan. Kemudian pasien disarankan untuk pergi ke

    dokter ahli (i%a dan penderita 2erkonsultasi dan di2erikan o2at. $etelah itu

    pasien merasa mem2aik .. i%a3at 7angguan Medis Umum

    &asien memiliki ri%a3at hipertensi.

    4. i%a3at &enggunaan 9at &sikoakti0

    ari anamnesis, pasien tidak memiliki ri%a3at merokok, meminum

    alkohol dan tidak mengonsumsi at psikoakti0lainn3a.

    III. Riwayat Kehi#u$an Pi"a#i

    a. Panatal #an $einatal

  • 7/26/2019 Status Ujian Andreano

    3/19

    &asien lahir melalui persalinan normal. Keadaan pasien sehat. Tidak 2iru

    dan tidak kuning. $elama kehamilan keadaan kesehatan mental dan 0isik i2u

    *ukup 2aik.

    ". %asa anak&anak awal '(&) tahun*

    &ada masa stadium oral, pasien meminum '$) dan dira%at se*ara

    langsung oleh kedua orangtuan3a 3ang tidak menderita kelainan psikiatri.

    &ada stadium anal &asien mulai mendapat toilet training dari orang tuan3a

    semen(ak umur ! 2ulan. &asien mulai 2er2i*ara, 2er(alan, dan makan. &asien

    tidak mengalami keterlam2atan dalam perkem2angan dan termasuk anak

    3ang akti0.

    &ada stadium uretral, pasien dia(arkan untuk tidak mengompol di*elana

    lagi seperti 3ang dilakukan pasien se2elumn3a. &asien sudah tahu dan

    mengerti untuk meminta maa0 2ila 2er2uat salah.

    &ada stadium keper*a3aan dasar la%an ketidakper*a3aan dasar, pasien

    dekat dengan i2un3a dan akan menangis saat 2erpisah dari i2un3a.

    Menurut pasien, dirin3amerupakan anak 3ang man(a dengan orang tua.

    ;u2ungan pasien dengan anggota keluarga lainn3a harmonis. &asien sering

    2ermain dengan tetanggan3a.

  • 7/26/2019 Status Ujian Andreano

    4/19

    +. %asa anak&anak $etengahan 'usia ,& -- tahun*

    &asien pertama masuk sekolah dasar umur 6 tahun sampai tamat dan

    tidak pernah tinggal kelas. $aat pertama kali sekolah pasien harus ditemani

    i2un3a, tapi setelahn3a pasien mampu untuk pergi sendiri tanpa ditemani.

    &asien mengatakan nilain3a *ukup 2aik dan tidak mengalami gangguan

    2ela(ar 3ang 2erarti. Menurut pasien dirin3a memiliki 2an3ak teman.

    #. %asa anak&anak akhi #an emaa

    &asien melan(utkan ke sekolah menengah pertama setamat sekolah dasar.

    &asien mengatakan tidak memiliki masalah selama masa rema(an3a. $e(ak

    rema(a pasien sering mengikuti kegiatan-kegiatan 3ang dilakukan

    disekolahn3a. $etelah tamat $M&, pasien melan(utkan sekolah ke $M'.

    Menurut pasien, pasien tidak pernah mengonsumsi rokok, minum alkoholataupun narko2a. &asien dikenal se2agai anak 3ang 2aik dan dekat dengan

    keluarga.

    e. Riwayat %asa Dewasa

    -* Riwayat Pen#i#ikan

    &asien 2erhenti sekolah setamat $M'. &asien mengatakan selama

    masa pendidikan nilain3a *ukup 2aik. &asien (uga memiliki 2an3ak teman

    selama sekolah. &asien tidak pernah memiliki masalah dengan teman

    ataupun dengan guru selama sekolah dan dikenal dengan murid 3ang 2aik.

    /* Riwayat Pekeaan

    &asien 2eker(a se2agai seorang petani.

    4< Riwayat Penikahan

    &asien sudah menikah se(ak umur 6 tahun dan memiliki satu orang

    anak. &ernikahan direstui oleh orang tua kedua pihak dan hu2ungan

    keduan3a harmonis. ;u2ungan pasien dengan anak-anakn3a dekat dan

    harmonis.

    ,* Riwayat keagamaan

    &asien se(ak ke*il sampai se2elun menikah 2eragama Katolik, pasien

    akti0 mengikuti kegiatan digere(a, ra(in 2eri2adah tiap hari minggu dan

    ke2aktian 3ang diadakan di rumah-rumah.

    0* Akti1itas S2sial

    Menurut pasien, dirin3a mampu 2ersosialisasi dengan 2aik dengan

    tetanggan3a. &asien tidak memiliki masalah dengan tetanggan3a. &asien

  • 7/26/2019 Status Ujian Andreano

    5/19

    sering mengo2rol dengan tetanggan3a terutama dengan pelanggan

    salonn3a.

    3* Riwayat $elanggaan hukum

    &asien tidak pernah melakukan per2uatan 3ang melanggar hukum

    4* Situasi Kehi#u$an Sekaang

    &asien tinggal dengan keluargan3a 3ang 2erada di &erumahan 'gapri 7eria

    Jalan =orang >a3pass >lok No. ?. umah terse2ut dihuni oleh pasien,

    suami pasien, dua orang anak pasien. umah pasien terdiri atas dua kamar

    mandi, satu ruang dapur, satu ruang makan, satu ruang tamu, dan tiga ruang

    tidur.

  • 7/26/2019 Status Ujian Andreano

    6/19

    SI5SI5A6 KE5UAR7A87EN97RA%

    :* Riwayat Keluaga

    &asien adalah anak kelima dari sem2ilan 2ersaudara. &asien memiliki

    satu orang anak. ;u2ungan pasien dengan istri dan anak harmonis. &asien

    di2esarkan langsung oleh kedua orang tuan3a dengan penuh kasih sa3ang,

    Menurut pasien, keluarga tidak ada 3ang menderita sakit 3ang sama

    dengann3a.

    Menurut pasien, istri dan anak pasien 2ersedia untuk mendampingi

    pasien dan sangat supporti0 terhadap kondisi pasien.

    ;* Pese$si $asien tentang #ii #an kehi#u$annya

    . &asien merasa dirin3a sakit

    . &asien mengaku mem2utuhkan pengo2atan

    4. &asien ingin sem2uh dan ingin 2erakti0itas normal

  • 7/26/2019 Status Ujian Andreano

    7/19

    I

  • 7/26/2019 Status Ujian Andreano

    8/19

    E. Pikian

    < 'rus pikir : Koheren. &asien men(a%a2 sesuai

    pertan3aan .

    < )si pikir : emas AB. Kesa#aan #an =ungsi k2gniti=

    < Tingkat kesadaran : *ompos mentis

    < Crientasi

    - Crientasi %aktu : >aik. &asien dapat

    mem2edakan siang dan malam.

    - Crientasi tempat : >aik. &asien sadar

    mengetahui dirin3a sedang 2erada dimana.

    - Crientasi orang : >aik. &asien dapat

    mengenali orang-orang di sekitarn3a.

    4< a3a ingat :

    - Jangka pan(ang : >aik. &asien mampu

    mengingat tanggal lahir, nama orang tua, dan

    per(alanan pen3akit.

    - Jangka pendek : >aik. &asien mampu

    mengingat menu makan pagin3a, mampu

    mengingat sudah mandi.

    - $egera : >aik. &asien masih dapat

    mengulang kata 3ang diu*apkan oleh

    pemeriksa.

    !< Kemampuan 2a*a dan tulis

    - >aik. &asien dapat menulis nama dan umurn3a dengan 2aik.

    5< Kemampuan isuospasial

    - >aik. &asien mampu menggam2ar denah tempat tinggal sendiri.

    6< &engendalian impuls

    - >aik. &asien dapat mengikuti %a%an*ara dalam %aktu 3ang *ukup

    lama dengan tenang.

    7* Daya nilai #an tilikan

    - U(i da3a nilai : >aik. &asien merasa minum

    alkohol dan rokok tidak 2oleh karena

    mengganggu kesehatan.

    - a3a nilai realita : >aik.

  • 7/26/2019 Status Ujian Andreano

    9/19

    - Tilikan : Tilikan 6, penderita sadar dirin3a

    sakit, tahu pen3e2a2 sakitn3a dan 2utuh

    pengo2atan.

    PE%ERIKSAAN DIA7N9STIK 5EBI6 5ANJUT

    '. Status intenus

    Keadaan umum : Tampak sehat

    Kesadaran : ompos Mentis

    Tanda ital : T : 6#/+# mm;g

    N : ?+ /m

    : ! /m

    $ : 46,4D

    Kepala : Kon(ungtia anemis -/-, sklera ikterus -/-

    Thoraks : honki -/-, =heeing -/-

    '2domen : atar, lemas, peristaltik AB< normal,

    ;epar/Lien : Tidak tera2a

    @kstremitas : @dema A-

  • 7/26/2019 Status Ujian Andreano

    10/19

    4. Nerus Ckulomotorius AN.)))

  • 7/26/2019 Status Ujian Andreano

    11/19

    ilakukan dengan *ara men3uruh penderita men(ulukan lidah dan dilihat

    apakah ada deiasi. &ada penderita ini tidak dilakukan ealuasi.

    Eungsi sensorik : tidak terganggu

    Eungsi motorik : kekuatan otot 5 5

    5 5

    Tonus otot : normal

    @kstrapiramidal $indrom : Tidak ditemukan ge(ala ekstrapiramidal

    Atremor, 2radikinesia, rigiditasi*eps AB

  • 7/26/2019 Status Ujian Andreano

    12/19

    &ada pemeriksaan status mental, pasien 2erpenampilan sesuai dengan

    usian3a, kulit ke*oklatan, 2erpakaian rapi. &enderita tampak sehat dan

    2er(alan seperti 2iasa, kesadaran *ompos mentis, perilaku dan aktiitas

    motorik tenang, pem2i*araan lan*ar, spontan, suara (elas, artikulasi (elas,

    olume kuat, mood tampak eutimia, a0ek luas dan serasi. Konsentrasi 2aik,

    orientasi %aktu, tempat dan orang 2aik, tidak ditemukan adan3a gangguan

    persepsi, henda3a 2er2ahasa tidak ada, pengendalian impuls 2aik, da3a nilai

    2aik.

    &enderita sadar 2ah%a dirin3a sakit, tahu pen3e2a2 sakitn3a dan 2utuh

    pengo2atan. ;asil pemeriksaan status interna dan neurologis tidak ditemukan

    adan3a kelainan.

    9R%U5ASI DIA7N9STIK

    &ada pemeriksaan status neurologis dan interna tidak ditemukan adan3a

    kelainan 3ang mengindikasikan adan3a gangguan medis umum 3ang se*ara

    0isiologis menim2ulkan dis0ungsi otak serta mengaki2atkan gangguan (i%a

    3ang diderita selama ini.

    &ada anamnesis ditemukan penderita tidak minum-minuman 2eralkohol,

    tidak mengonsumsi o2at-o2atan dan pasien (uga tidak mengonsumsi rokok.

    >isa disimpulkan tidak ada gangguan aki2at pengaruh at.

    &ada aksis ) ditemukan adan3a serangan panik 3ang ti2a-ti2a dirasakan

    penderita. ;al ini dimulai dengan adan3a perasaan tidak enak kemudian

    tim2uln3a ge(ala 2erupa (antung 2erde2ar, keringat dingin, susah 2erna0as

    seperti ter*ekik, lemah 2adan dan pusing. 7e(ala ini sudah 2erlangsung

    kurang le2ih 4 tahun dengan dimulai han3a sering gelisah dan sering *emas.

    7e(ala-ge(ala terse2ut akan le2ih sering mun*ul ketika pasien merasamengalami masalah 3ang mem2uatn3a kha%atir. ;al ini 2isa disimpulkan

    pasien menderita gangguan panik dengan agora0o2ia,

    &ada aksis )) penderita tidak memiliki ri%a3at gangguan kepri2adian.

    &ada aksis ))) ditemukan 2ah%a pasien mengaku dirin3a memiliki ri%a3at

    gangguan pada lam2ung Amaag

  • 7/26/2019 Status Ujian Andreano

    13/19

    &ada aksis 1 7'E $*ale: Current Scale ?#-6, 3akni 2e2erapa ge(ala

    ringan dan menetap,disa2ilitas ringan dalam 0ungsi, se*ara umum masih 2aik.

    7'EHLPY +#-? 3akni ge(ala sementara dan dapat diatasi, disa2ilitas ringan

    dalam sosial, peker(aan, sekolah, dll.,4

    . &sikoterapi

    Terhadap pasien:

    . Mem2eri nasehat-nasehat 3ang praktis dan khusus 3ang

    2erhu2ungan dengan masalah kesehatan A(i%a< pasien agar ia

    le2ih sanggup mengatasin3a

  • 7/26/2019 Status Ujian Andreano

    14/19

    . Mem2antu pasien mengerti tentang diri sendirin3a dengan

    le2ih 2aik agar mampu mengatasi suatu masalah lingkungan

    atau dapat men3esuaikan diri

    Terapi relaksasi:

    Terapi relaksasi di2erikan pada hampir semua indiidu

    3ang mengalami gangguan panik, ke*uali 3ang 2ersangkutan

    menolak. Terapi ini 2erman0aat meredakan se*ara relati0 *epat

    serangan panik dan menenangkan indiidu. &rinsipn3a adalah

    melatih pernapasan Amenarik na0as dalam dan lam2at,lalu

    mengeluarkann3a dengan lam2at pula

  • 7/26/2019 Status Ujian Andreano

    15/19

    memiliki pen3akit 3ang 2isa men3e2a2kan kematian mendadak dan mendorong

    pasien untuk kem2ali akti0 2ersosialisasi dan 2eker(a.

    ?I.DISKUSI

    '. iagnosis

    7angguan panik merupakan suatu deskripsi 3ang digunakan untuk

    men3atakan keadaan serangan ke*emasan 2erat. ;al ini ditandai dengan

    tim2uln3a ge(ala palpitasi, keringat dingin, gemetaran, sesak na0as terasa seperti

    ter*ekik, mual, pusing, merasa seperti kehilangan *ontrol dan takut akankematian. 7e(ala-ge(ala terse2ut mun*ul dengan didahului perasaan tidak n3aman

    3ang akan terasa 2e2erapa menit se2elumn3a. 7e(ala-ge(ala terse2ut harus diikuti

    (uga dengan perasaan takut akan kekam2uhan 2erulang dan tidak dise2a2kan oleh

    pen3akit lain atau gangguan (i%a 3ang diderita oleh pasien.

    'gora0o2ia merupakan ge(ala psikologis, perilaku atau otonomik 3ang tim2ul

    se2agai mani0estasi primer dari ke*emasann3a. Ke*emasann3a harus 2erkaitan

    dengan situasi di mana ada 2an3ak orang/keramaian, tempat umum, takut

    2epergian ke luar rumah/sendirian.4

    iagnosis pasien ini ditegakkan 2erdasarkan anamnesis 3ang dilakukan pada

    penderit. ari anamnesis ditemukan ge(ala-ge(ala 3ang 2erkaitan dengan

    gangguan panik tanpa agora0o2ia. 7e(ala 3ang dapat ditemukan adalah tu2uhn3a

    lemah, sulit 2erna0as, (antung 2erde2ar, keringat dingin. &asien mengatakan sering

    kehilangan 0okus dan merasa takut meninggal.

    &asien merasa *emas dan takut akan serangan 3ang pernah ter(adi. &asien

    tidak takut untuk keluar rumah G pergi ke tempat-tempat umum. $esuai dengan

    >uku a(ar U), $M 1 dan &&7J ))) pasien ini dikategorikan dengan gangguan

    panik tanpa agora0o2ia.!

    >. Terapi

    &ada pasien ini di2erikan Nopres 3ang tiap ta2let mengandung Eluoetin #

    mg diminum pagi hari. Eluoetin merupakan o2at golongan $$) 3ang

    merupakan o2at psikotropik pertama 3ang dianggap memiliki desain o2at

    rasional, karena *ara ker(an3a 2enar-2enar spesi0ik pada suatu target 2iologi

  • 7/26/2019 Status Ujian Andreano

    16/19

    tertentu dan mem2erikan e0ek 2erdasarkan target terse2ut. Cleh karena itu $$)

    digunakan se*ara luas hampir semua negara se2agai lini pertama pengo2atan anti

    panik.4

    $$) dapat di2erikan selama -! minggu dan dosisn3a dapat ditingkatkan

    se*ara 2ertahap tergantung pada ke2utuhan. $emua (enis $$) 3ang dikenal saat

    ini memiliki e0ekti0itas 3ang 2aik dalam menangani gangguan panik. $alah

    satun3a, memiliki paruh %aktu 3ang pan(ang sehingga *o*ok digunakan untuk

    penderita 3ang kurang patuh minum o2at. $elain itu %aktu paruh 3ang pan(ang

    dapat meminimalisikan e0ek withdrawal 3ang dapat ter(adi ketika penderita lelah

    atau ti2a-ti2a mengehentikan penggunaan $$).

    Eluoetin se*ara e0ekti0 mengham2at reuptake serotonin presinaptik,

    dengan e0ek minimal atau tanpa e0ek sama sekali terhadap reuptake norepine0rin

    atau dopamin. $elain itu penderita (uga diren*anakan terapi psiko0armaka 3aitu

    lo2aam 3ang merupakan golongan 2enodiaepine 3ang memiliki potensiasi

    inhi2isi neuron dengan 7'>' se2agai mediatorn3a untuk menim2ulkan sedasi,

    menghilangkan rasa *emas, dan keadaan psikosomatik 3ang ada hu2ungann3a

    dengan rasa *emas. &ada penderita di2erikan 'lpraolam #,5 mg 4 I ta2.4

    &asien (uga di2erikan psikoterapi dengan tu(uan untuk mem2antu pasien

    mengatasi rasa takutn3a 3ang 2erle2ihan, mem2antu dalam 2eradaptasi,

    memperkuat motiasi untuk kem2ali 2eraktiitas seperti se2elum sakit,

    mengurangi tekanan emosi, menga(ak keluarga untuk le2ih suporti0 terhadap

    pasien.

    Keluarga pasien (uga di2erikan terapi keluarga dalam 2entuk psikoedukasi

    dimana di2erikan pengertian 2ah%a peran keluarga dekat sangat penting dalam

    memotiasi agar pasien tidak merasa takut 2erle2ihan dan 2ah%a pasienmemerlukan dukungan dan pengertian dari keluarga. $ehingga, keluarga harus

    mampu untuk menenangkan pasien dan memdampingi pasien terutama dalam

    masa pengo2atan.

  • 7/26/2019 Status Ujian Andreano

    17/19

    I. WAWAN!ARA PSIKIATRI

    =a%an*ara dilakukan pemeriksan di &oli Ji%a $. &ro0. r. 1. L.

    atum2u3sang Manado pada + Juni dan Juni #6, pukul 6.## =)T'.

    Keterangan:

    ' : &emeriksa

    J : &asien

    ' : selamat siang, perkenalkan kita dokter muda andre, om nama siapadang

    J : kita pe nama John

    ' : Nama lengkap dang

    J : John Koraag

    ' : umur

    J : umur 56 tahun

    ' : lahir kapan dang

    J : tahun "6#

    ' : tanggal dan 2ulan dang

    J : ! Juni

    ' : lahir dimana

    J : lahir di Manado

    ' : agama apa dang

    J : Katolik

    ' : peker(aan apa

    J : petani

    ' : 2asekolah sampe kelas 2erapa

    J : uma sampe $M', ada kuliah $ mar nd taterus

    ' : di2a%a ke umah sakit ini karena kenapa dang

    J : 2a rasa (antung 2erde2ar, 2a tako tako

    ' : '%aln3a kiapa smpe 2agitu

  • 7/26/2019 Status Ujian Andreano

    18/19

    J : '%aln3a %aktu kita pe istri hamil tahun "+" kong kita 2elum ada

    penghasilan, t mulai 2a rasa ketakutan, (antung 2erde2ar-de2ar. Kong

    t pigi pa dokter pen3akit dalam mo priksa (antung kage so ada apa-

    apa. Mar tern3ata so priksa-priksa nda ada apa-apa. Mar dokter kase

    o2at penenang kng 2ilang pigi pa dokter psikiater (o.

    ' : mulai kapan pigi pa dokter psikiater

    J : a2is dari dokter pen3akit dalam, kita pigi pa dokter psikiater. Lama da

    tangani kong ada peru2ahan.

    ' : kong kiapa 2ole ada ge(ala ulang

    J : pas tahun ##4 u(ang keras kong 2an(ir di rumah. Maitua kse 2angun

    amper siang. t le riki kage kong kita so 2ingo 2agaimana kage-kage

    tim2ul tu (antung 2erde2ar-de2ar, kong so 2alisa, kong 2a tako tako

    deng so 2asuar dingin

    ' : kong sesudah itu ada (a pigi pa dktr psikiater

    J : ada dokter, so lama 2a 2ero2at di poli.

    ' : sampe sekarang masih 2a rasa

    J : i3o dok masih apa le (a dengar dg lia u(ang deng lia 2erita ato

    gam2ar 2ani(r langung kam2uh ulang

    ' : ada saki-saki laeng arah tinggi, gula

    J : ada darah tinggi, (aga minum *aptopril

    ' : ada (a minum alkohol ato 2a roko

    J : oh n3anda dok

    ' : eh i3o kalo (a ka mantos ato di tampa rame (a kam2uh

    J : haaa ada noh klo so (a kam2uh t langsung (a pulang rumah. Nda

    tahang dokter' : om (ohn (a minum terus tu o2at dokter (a kase

    J : ada noh dok rutin

    ' : oke om harus rutin minum tu o2at neh nanti. >erikut dokter %a%an*ara

    ulang neh, terimakasih

    J : i3a dok makasih dok

  • 7/26/2019 Status Ujian Andreano

    19/19

    DA>TAR PUSTAKA

    Kaplan ;, $ado*k >, 7re22 J. $inopsis &sikiatri: )lmu &engetahuan

    &erilaku &sikiatri Klinis Jilid ). Tangerang: >inarupa 'ksara &u2lisher,

    ##.

    @lira $, ;adisukanto 7. >uku '(ar &sikiatri. Jakarta: >adan &ener2it

    Eakultas Kedokteran Uniersitas )ndonesia, ##.

    4 Maslim . >uku $aku iagnosis 7angguan Ji%a u(ukan ingkas ario

    &&7J-))). Jakarta: >agian )lmu Kedokteran Ji%a EK Unika 'tma Ja3a.

    &T Nuh Ja3a, ##?.

    ! 'meri*an &s3*hiatri* 'sso*iation. $M-5 iagnosti* and $tatisti*al

    Manual o0 Mental isorders: Ei0th @dition. =ashington : 'meri*an

    &s3*hiatri* &u2lishing, #4.

    D9KU%ENTASI