limapuluhkotakab.bps.go · statistik daerah kecamatan situjuah limo nagari 2016 iii kata sambutan...

17
http://limapuluhkotakab.bps.go.id

Upload: others

Post on 25-Nov-2020

3 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

http

://lim

apulu

hkot

akab

.bps

.go.

id

STATISTIK DAERAH KEC. SITUJUAH LIMO NAGARI 2016

ISBN : 978-602-6494-05-4 No. Publikasi : 13080.1626 Katalog : 1101002.1308.022 Ukuran Buku : 17.6cm x 25 cm Jumlah Halaman : v-11 halaman Naskah : Badan Pusat Statistik Kabupaten Lima Puluh Kota Gambar Kulit : Badan Pusat Statistik Kabupaten Lima Puluh Kota Ilustrasi Kulit : Tugu Perjuangan Situjuah Batua Diterbitkan oleh : ©Badan Pusat Statistik Kabupaten Lima Puluh Kota Dicetak oleh : Rizky Utama, CV (Cetakan ke 1) Dilarang mengumumkan, mendistribusikan, mengomunikasikan, dan/atau menggandakan sebagian atau seluruh isi buku ini untuk tujuan komersial tanpa izin tertulis dari Badan Pusat Statistik Kabupaten Lima Puluh Kota(UU No. 28 Tahun 2014 Tentang Hak Cipta Pasal 43 huruf b)

http

://lim

apulu

hkot

akab

.bps

.go.

id

Statistik Daerah Kecamatan Situjuah Limo Nagari 2016 iii

Kata Sambutan

Dengan mengucapkan puji syukur kehadirat Allah Yang Maha Kuasa, saya menyambut baik penerbitan publikasi Statistik Daerah Kecamatan yang dilakukan oleh Koordinator Statistik Kecamatan (KSK). Publikasi ‘Statistik Daerah Kecamatan” ini merupakan upaya mengembangkan perstatistikan daerah dalam menyediakan data terpadu untuk berbagai kepentingan serta sebagai salah satu upaya untuk mewujudkan visi BPS sebagai” Pelopor data statistik terpercaya untuk semua”.

Penerbitan publikasi ini diharapkan dapat melengkapi ragam publikasi statistik yang telah tersedia seperti Kecamatan Dalam Angka yang telah terbit secara rutin.Data statistik yang disajikan dalam publikasi ini bersumber dari kegiatan rutin, survei dan sensus yang dilaksanakan oleh BPS dan dilengkapi dengan data sekunder yang dikelola oleh instansi pemerintah dan sumber data lainnya yang menggambarkan kondisi daerah dalam bentuk uraian deskriptif sederhana.

Saya berharap, publikasi ini dapat memberikan informasi yang akurat kepada berbagai pihak, baik pemerintah daerah maupun masyarakat serta dapat membantu para pengguna data lainnya dalam memahami kondisi umum daerah.

Akhirnya, saya mengucapkan terima kasih dan penghargaan yang tinggi kepada semua pihak yang telah berpartisipasi hingga terbitnya publikasi ini. Semoga Allah Yang Maha Kuasa meridhoi kita semua.

Kepala Badan Pusat Statistik Kabupaten Lima Puluh Kota

HERI SULISTIO, M.Si

http

://lim

apulu

hkot

akab

.bps

.go.

id

iv Statistik Daerah Kecamatan Situjuah Limo Nagari 2016

Kata Pengantar

Publikasi Statistik Daerah Kecamatan Situjuah Limo Nagari 2016 diterbitkan oleh Koordinator Statistik Kecamatan Situjuah Limo Nagari berisi berbagai data dan informasi terpilih seputar Kecamatan Situjuah Limo Nagari yang dianalisis secara sederhana untuk membantu pengguna data memahami perkembangan pembangunan serta potensi yang ada di Kecamatan Situjuah Limo Nagari.

Publikasi Statistik Daerah Kecamatan Situjuah Limo Nagari 2016 diterbitkan untuk melengkapi publikasi-publikasi statistik yang sudah terbit secara rutin setiap tahun. Berbeda dengan publikasi-publikasi yang sudah ada, publikasi ini lebih menekankan pada analisis.

Materi yang disajikan dalam Statistik Daerah Kecamatan Situjuah Limo Nagari 2016 memuat berbagai informasi/indikator terpilih yang terkait dengan pembangunan di berbagai sektor di Kecamatan Situjuah Limo Nagari dan diharapkan dapat menjadi bahan rujukan/kajian dalam perencanaan dan evaluasi kegiatan pembangunan.

Kritik dan saran konstruktif berbagai pihak kami harapkan untuk penyempurnaan penerbitan mendatang. Semoga publikasi ini mampu memenuhi tuntutan kebutuhan data statistik, baik oleh instansi pemerintah, swasta, kalangan akademisi maupun masyarakat luas.

Koordinator Statistik Kecamatan Situjuah Limo Nagari

M A I F U R

http

://lim

apulu

hkot

akab

.bps

.go.

id

Statistik Daerah Kecamatan Situjuah Limo Nagari 2016 v

DAFTAR ISI

1. Geografi dan Iklim 1

2. Pemerintahan 2

3. Penduduk 4

4. Pendidikan 5

5. Kesehatan 6

6. Pertanian 7

7. Pertambangan dan Energi 9

8. Perbankan dan Koperasi 10

9. Harga-Harga 11

http

://lim

apulu

hkot

akab

.bps

.go.

id

Statistik Daerah Kecamatan Situjuah Limo Nagari 2016 1

Statistik Geografi dan Iklim

Kecamatan Situjuah Limo Nagari merupakan daerah perbukitan

Luas wilayah Kecamatan Situjuah Limo Nagari adalah 74,18 Km dengan ketinggian 500 m sampai 700 m dari permukaan laut.

GEOGRAFI DAN IKLIM

Kecamatan Situjuah Limo nagari merupakan salah satu Kecamatan di Kabupaten Lima Puluh Kota, letaknya diapit oleh dua kabupaten/kota dan dua Kecamatan, dengan batas wilayah sebagai berikut: sebelah utara Kecamatan Payakumbuh Selatan, sebelah selatan Kabupaten Tanah Datar, sebelah barat Kecamatan Akabiluru, kota Payakumbuh dan Kabupaten Tanah Datar, sebelah timur Kecamatan Luak. Adapun Luas wilayah Kecamatan Situjuah Limo Nagari sebesar 74,18 Km2.

Topografi daerah, Kecamatan

Situjuah Limo Nagari sebagian besar

berbukit-bukit dengan ketinggian dari

permukaan laut antara 500 meter

hingga 700 meter. Di daerah ini terdapat

5 (Lima) nagari dengan komposisi luas

sebagai berikut: Nagari Situjuah Banda

Dalam 11,71 Km2; Nagari Situjuah

Gadang 16,9 Km2; Nagari Situjuah Batua

15,49 Km2; Nagari Tungka 14,15 Km2;

Situjuah Ladang Laweh 15,93 Km2.

** Tahukah Anda

Kecamatan Situjuah Limo Nagari merupakan kawasan Pertanian Padi dan Palawija.

Peta Kecamatan Situjuah Limo Nagari

Kec.Akabiluru

Kec.payakumbuh

Kab.tanah datar

Kab. Tanah Datar

Kec.Luhak

74.14

500-700

5

2015

Luas

Ketinggian

Jumlah Nagari

Km2

M

Nagari

Uraian Satuan

http

://lim

apulu

hkot

akab

.bps

.go.

id

2 Statistik Daerah Kecamatan Situjuah Limo Nagari 2016

Dikecamatan Situjuah Limo Nagari

tidak ada pemekaran nagari ataupun

jorong. Dari tahun 2014 – 2015 jumlah

nagari tetap yaitu 5 nagari dan 27

jorong.

Jumlah PNS dikantor camat Situjuah

Limo Nagari di tahun 2015 mengalami

perobahan dari tahun 2014.

Berdasarkan jenis kelamin jumlah

pegawai laki-laki lebih banyak

dibanding pegawai perempuan.Pada

tahun 2015 jumlah pegawai laki-laki

sebanyak 16 orang, sedangkan jumlah

pegawai perempuan sebanyak 5 orang.

Jumlah total Pegawai (PNS) di kantor

camat Situjuah Limo Nagari sebanyak 21

orang.

Dilihat dari tingkat pendidikan, PNS

di kantor camat pada tahun 2015

didominasi oleh PNS dengan tingkat

pendidikan SLTA yaitu sebesar 59 persen.

*** Tahukah Anda

Sebagian besar PNS yang ada dikantor camat Situjuah Limo Nagari berpendidikan SLTA.

Kecamatan Situjuah Limo Nagari terdiri dari 5 nagari dan 27 jorong

Jumlah PNS di kantor Camat Situjuah Limo Nagari tahun 2015 meningkat dari Tahun sebelumnya

PEMERINTAHAN

Sumber : Kecamatan Situjuah Limo Nagari Dalam Angka, 2016

PNS di kantor camat Situjuah Limo Nagari berdasarkan tingkat pendidikan 2015 (persen)

(

Akademi/PT 7

59%

41%

SLTA Akademi/PT

Wilayah

Administrasi

Nagari 5 5 5

Jorong 27 27 27

Jumlah PNS di

Kantor Camat

Laki-laki 12 12 16

Perempuan 5 5 5

Total 17 17 21

Sumber : Kantor Camat Situjuah Limo Nagari

2013 2014 2015

2013 2014 2015

Statistik PemerintahanKecamatan Situjuah Limo Nagari

http

://lim

apulu

hkot

akab

.bps

.go.

id

Statistik Daerah Kecamatan Situjuah Limo Nagari 2016 3

PEMERINTAHAN

Perpolitikan Kecamatan Situjuah Limo Nagari diwarnai oleh beberapa partai, diantaranya adalah PDIP, PBR, Hanura, PBB, PKS, PKB, PAN, PPP, P. Demokrat, Nasdem dan P. Golkar. Dari partai-partai yang ada didominasi Partai PPP, di Kabupaten Lima Puluh Kota yang diikuti oleh Golkar dan PAN. Jumlah suara partai politik untuk di DPRD Kabupaten Lima Puluh Kota yang berasal dari Partai PPP sebanyak 2.098 suara atau hampir sepertiga dari total suara untuk Kabupaten Lima Puluh Kota dari Kecamatan Situjuah Limo Nagari. Jumlah suara terbanyak kedua dan ketiga ditempati Golkar dan PAN dengan jumlah perolehan suara masing-masing sebanyak 1.810 dan1.1418.

*** Tahukah Anda

Hampir sepertiga jumlah suara pemilu tahun 2014 diperoleh oleh Partai PPP.

Jumlah Dana Alokasi Umum Nagari dikecamatan Situjuah Limo Nagari setiap tahunnya mengalami peningkatan. Pada tahun 2013 jumlah Dana Alokasi Umum Nagari yaitu Rp. 833 juta, turun pada tahun 2014 menjadii sebesar Rp. 828 juta. Sedangkan pada tahun 2015 jumlah dana alokasi umum nagari naik menjadi Rp.932,713juta. Pada tahun 2015 nagari yang memperoleh DAUN terbesar adalah nagari Situjuah Gadang, sedangkan nagari Situjuah Tungka memperoleh alokasi DAUN yang terendah.

Nagari 2013 2014 2015

Situjuah Gadang 173 172 227 766

Situjuah Banda Dalam 197 195 200 236

Situjuah Batua 173 171 199 199

Tungka 161 161 152 712

Situjuah Ladang Laweh 129 129 152 8

Jumlah 833 828 932 713

Sumber :Kecamatan Situjuah Limo Nagari Dalam Angka, 2016

Dana Alokasi Umum Nagari

(Juta Rupiah)

Partai PPP lebih dominan di Kecamatan Situjuah Limo Nagari

Pada pemilu 2014, PPP menjadi partai pemenang pemilu di Kecamatan Situjuah Limo Nagari dengan perolehan suara hampir sepertiga dari total suara.

GolkarDemokrat

PPPPANPKBPKSPBB

HanuraNasdem

PDIP

1.8101.173

2.0981.418

1.010895

252675

359267

Perolehan suara Partai Politik untuk DPR-KABUPATEN Periode 2014 - 2019

http

://lim

apulu

hkot

akab

.bps

.go.

id

4 Statistik Daerah Kecamatan Situjuah Limo Nagari 2016

Indikator Kependudukan Kecamatan Situjuah Limo Nagari

Pemerintah berhasil mempertahankan tingkat pertumbuhan yang rendah

Pada tahun 2014 seks rasio di Kecamatan Situjuah Limo Nagari Sebesar 96 persen.

PENDUDUK

Berdasarkan Kecamatan Situjuah Limo Nagari Dalam Angka, Jumlah penduduk Kecamatan Situjuah pada tahun 2014 mencapai 21.266 jiwa dengan komposisi penduduk laki-laki sebanyak 10.360 jiwa dan penduduk perempuan sebanyak 10.876 jiwa, sedangkan pada tahun 2015 jumlah penduduk naik menjadi 21.460 jiwa dengan komposisi jumlah penduduk laki-laki 10.491 jiwa dan perempuan 10.969 jiwa.

Jika dilihat dari kepadatan penduduk setiap tahunnya di Kecamatan Situjuah Limo Nagari mengalami perobahan. Pada tahun 2014 kepadatan penduduk dikecamatan Situjuah Limo Nagari sebesar 287 jiwa/ km2 dan meningkat pada tahun 2015 menjadi 289.30 jiwa/km. Hal ini menunjukkan bahwa setiap 1 km2 didiami oleh 289.30 jiwa.

Secara umum jumlah penduduk perempuan lebih banyak dibandingkan jumlah penduduk laki-laki. Hal ini dapat ditunjukkan oleh seks ratio yang nilainya kecil dari 100. Pada tahun 2014, untuk setiap 100 penduduk perempuan terdapat 97 penduduk laki-laki, sedangkan pada tahun 2015 mengalami perubahan yaitu untuk setiap 100 penduduk perempuan terdapat 96 penduduk laki-laki.

Di Kecamatan Situjuah Limo Nagari jumlah rumah tangga pada tahun 2014 sebanyak 5.460 rumah tangga dengan rata-rata anggota rumah tangga 4 orang. Dibandingkan dengan tahun 2015 jumlah rumah tangga turun menjadi 5.527 dengan rata-rata anggota rumah tangga 4 orang.

Uraian 2013 2014 2015

Jumlah Penduduk (j iwa) 21 044 21 266 21 460

Kepadatan Penduduk (jiwa/km2) 284 287 289.3

Sex Ratio (L/P) (%) 95 97 96

jumlah rumah tangga 5 444 5 460 5 527

Rata-rata ART (j iwa/ruta) 4 4 4

Sumber : Kecamatan Situjuah Limo Ngari Dalam Angka 2016

*** Tahukah Anda

Pada tahun 2015 perbandingan jumlah penduduk laki-laki dan perempuan sebesar 96 persen.

Jumlah Penduduk Kecamatan Situjuah Limo Nagari Menurut Jenis Kelamin

Tahun 2013-2015

2013 2014 2015

10 275 10 360 10 491

10 769 10 876 10 969

Laki-laki Perempuan

http

://lim

apulu

hkot

akab

.bps

.go.

id

Statistik Daerah Kecamatan Situjuah Limo Nagari 2016 5

Jumlah Sekolah, Guru dan Murid Menurut Nagari

Sarana dan prasarana pendidikian di Kecamatan Situjuah Limo Nagari lebih banyak terletak di nagari Situjuah Gadang.

Jumlah murid dan guru mengalami peningkatan

PENDIDIKAN

Jumlah sarana pendidikan berdasarkan tingkatannya yang ada di Kecamatan Situjuah Limo Nagari mengalami perobahan dibandingkan tahun sebelumnya, SD berjumlah 24 sekolah, SLTP berjumlah 4 sekolah dan SLTA berjumlah 2 sekolah sudah termasuk SD Swasta 1, SLTP swasta 1 dan SLTA swasta 1.

Dilihat dari jumlah murid dan guru di Kecamatan Situjuah Limo Nagari setiap tahunnya mengalami perubahan. Pada tahun 2014 tingkat Sekolah Dasar rata-rata seorang guru mangajar 15 orang siswa sedangkan untuk tingkat SLTP rata-rata seorang guru mengajar 13 orang siswa dan untuk tingkat SLTA rata-rata seorang guru mengajar 9 orang siswa.

Jika dirinci menurut nagari, jumlah sekolah paling banyak terdapat di nagari Situjuah Gadang dengan jumlah sekolah sebanyak 7 unit dengan jumlah murid dan guru masing-masing sebanyak 939 murid dan 78 guru. Nagari dengan jumlah sekolah paling sedikit adalah nagari Situjuah Ladang Laweh yang hanya terdapat 2 unit sekolah.

Jumlah Murid, Guru, Sekolah di Kabupaten Lima Puluh Kota, Tahun Ajaran 2014-2015

Sumber : Kecamatan Situjuah Limo Nagari Dalam Angka, 2016

SD SLTP SLTA

Murid 2 884 1 225 601

Guru 185 93 61

Sekolah 24 4 2

SD

SLTP

SLTA

2 884

1 225

601

185

93

61

24

4

2

Murid Guru Sekolah

Uraian Sekolah Guru MuridSitujuah Banda Dalam 5 89 1 052

Situjuah Gadang 7 78 939

Situjuah Batua 6 26 1 880

Tungka 4 75 1 068

Situjuah Ladang Laweh 2 18 277Jumlah 24 286 5 211Sumber :Kecamatan Situjuah Limo Nagari Dalam Angka 2016

http

://lim

apulu

hkot

akab

.bps

.go.

id

6 Statistik Daerah Kecamatan Situjuah Limo Nagari 2016

Peserta KB Aktif di Kecamatan Situjuah Limo Nagari Tahun 2015

Jumlah tenaga kesehatan di Kecamatan Situjuah Limo Nagari yang paling banyak adalah bidan.

KESEHATAN Bidan mendominasi tenaga kesehatan di Kecamatan Situjuah Limo Nagari

Jumlah Puskesmas yang ada di Kecamatan Situjuah Limo Nagari hanya 1 unit yang berada di Nagari Banda Dalam sedangkan Puskesmas Pembantu dan Poskesri ada disetiap nagari.

Pada tahun 2015 tenaga Kesehatan di Kecamatan Situjuah Limo Nagari masih terbatas, dimana hanya ada 1 orang dokter umum, 1 orang dokter gigi, 7 orang perawat umum, 1 orang perawat gigi dan 22 orang bidan.

Dibandingkan dengan tahun 2014 Jumlah tenaga kesehatan dan sarana kesehatan di Kecamatan Situjuah Limo Nagari pada tahun 2015 mengalami sedikit perubahan.

*** Tahukah Anda

Sekitar 52 persen jumlah peserta KB aktif mengunakan alat kontrasepsi suntik.

Statistik Kesehatan Kecamatan Situjuah Limo Nagari

Sarana Kesehatan

Puskesmas 1 1

Pustu 8 8

Puskesri 11 11

Posyandu 30 30

Tenaga Kesehatan

Dokter umum 1 1

Dokter Gigi 1 1

Perawat Umum 7 7

Perawat Gigi 1 1

Bidan 23 22

Lainnya 5 5

Sumber: Kecamatan Situjuah Limo Nagari Dalam Angka 2016

Uraian 2014 2015

Dari seluruh peserta KB yang berjumlah

2.541 orang di Kecamatan Situjah Limo

Nagari, jumlah peserta yang terbesar

menggunakan suntik KB sebanyak 52

persen, IUD 24 persen, Pil KB sebanyak 10

persen, Implan sebanyak 9 persen, KPW

sebanyak 2 persen, dan Kondom sebanyak

3 persen

0%

IUD24%

PIL KB10%

KPW2%

SUNTIK52%

IMPLAN9%

KONDOM3%ht

tp://

limap

uluhk

otak

ab.b

ps.g

o.id

Statistik Daerah Kecamatan Situjuah Limo Nagari 2016 7

Kecamatan Situjuah Limo Nagari

merupakan salah satu daerah penghasil

tanaman pangan padi di Kabupaten

Lima Puluh Kota. Produksi tanaman

pangan padi tersebut perlu terus

ditingkatkan agar dapat memenuhi

kebutuhan masyarakat. Produksi padi di

Kecamatan Situjuah Limo Nagari selama

periode 2014-2015, mengalami

peningkatan. Produksi padi meningkat

dari 22,444 ton pada tahun 2014 menjadi

sebesar 23,121 ton pada tahun 2015.

Walaupun produksi padi selalu

meningkat setiap tahunnya namun

produktifitasnya masih rendah untuk itu

perlu perhatian yang lebih besar dari

para pemangku kepentingan untuk

dapat meningkatkan produktifitas

tanaman padi dikecamatan ini.

Produksi tanaman buah-buahan

semusim yang perkembangannya cukup

potensial di Kecamatan Situjuah Limo

Nagari. Selama periode 2014-2015

produksi manggis mengalami

peningkatan dari tahun ketahun.

Sementara itu untuk palawija,produktivitas

ubi kayu jauh lebih tinggi dibandingkan

tanaman palawija lainnya.

Luas Panen dan Produksi Tanaman Terpilih Kecamatan Situjuah Limo Nagari, 2014-2015

Produktivitas Tanaman Pangan Kecamatan Situjuah Limo Nagari (Ton/Ha), 2015

Padi Jagung Manggis Durian Cabe Ubi Kayu

23.12

1088.00

26.94

835.00 617.00

190.00

Padi Jagung Manggis Durian Cabe Ubi Kayu

Padi

Luas panen (ha) 3 780 3 867

Produksi (ton) 22 444 23 121

Jagung

Luas panen (ha) 135.0 163.0

Produksi (ton) 901.0 1 088

Manggis

Luas panen (ha) 30.0 39.0

Produksi (ton) 19.0 26.9

Durian

Luas panen (ha) 31.0 38.0

Produksi (ton) 658.0 835.0

Cabe

Luas panen (ha) 99.0 105.0

Produksi (ton) 584.0 617.0

Ubi Kayu

Luas panen (ha) 127.0 152.0

Produksi (ton) 2 702 3 451

Uraian 2014 2015

Sumber : Kecamat an Sit ujuah Dalam Angka, 2015

PERTANIAN Produktivitas padi mencapai 5,97 ton/ha

Sebagai salah satu daerah penghasil padi di Kabupaten Lima Puluh Kota, pemerintah harus lebih fokus pada peningkatan produktivitas tanaman padi.

http

://lim

apulu

hkot

akab

.bps

.go.

id

8 Statistik Daerah Kecamatan Situjuah Limo Nagari 2016

Kecamatan Situjuah Limo Nagari merupakan salah satu daerah penghasil coklat terbesar di Kabupaten Lima Puluh Kota.

Kecamatan Situjuah Limo Nagari merupakan daerah penghasil coklat

PERTANIAN

Kecamatan Situjuah Limo Nagari

merupakan salah satu daerah penghasil

coklat di Kabupaten Lima Puluh Kota.

Pada tahun 2014 Produksi coklat di

Kecamatan Situjuah Limo Nagari sebesar

225 ton sedangkan pada tahun 2015

mengalami peningkatan produksi yang

signifikan, dengan jumlah produksi

sebesar 633 ton.

*** Tahukah Anda

Kecamatan Situjuah Limo Nagari

merupakan salah satu daerah penghasil

coklat di Kabupaten Lima Puluh Kota.

Produksi daging ternak di

Kecamatan Situjuah Limo Nagari

sebahagian besar adalah daging sapi,

sedangkan daging kerbau tidak begitu

tinggi produksinya. Pada tahun 2015

produksi daging sapi sebesar 62.194,

daging kerbau 1.065 sedangkan

produksi telur ayam ras menurun

menjadi 176.55 butir, Dibandingkan

tahun 2014 terjadi penurunan terhadap

produksi telur Ayam Ras, sementara

produksi daging sapi meningkat dan

untuk daging kerbau tetap.

Perkembangan Luas Panen (ha) dan Produksi Coklat ( ton )

Sumber : Kecamatan Situjuah Limo Nagari dalam angka 2016

198225

633

0

100

200

300

400

500

600

2013 2014 2015

sumber: Kec. Situjuah Limo Nagari Dalam Angka 2016

Statistik Peternakan Kecamatan Situjuah Limo Nagari

Uraian 2013

Daging Sapi(Kg)

Daging Kerbau (Kg)

Telur Ayam Ras (butir)

63.404

2557.14

1.161,126 1.128,231

62.194

1065.64

176.55

2014 2015

58.89

1065,64ht

tp://

limap

uluhk

otak

ab.b

ps.g

o.id

Statistik Daerah Kecamatan Situjuah Limo Nagari 2016 9

Jumlah pelanggan PLN tetap.

Pada tahun 2015 jumlah pelanggan PLN tidak mengalami perobahan

PERTAMBANGAN DAN ENERGI

Pada sektor energi, listrik merupakan sumber penerangan dan energi utama baik bagi rumahtangga maupun industri. Jumlah pelanggan PLN tahun 2015 tidak mengalami peningkatan dibanding tahun sebelumnya, yaitu pada tahun 2013 ada 3.676 pelanggan, tahun 2014 naik menjadi 3.737 dan pada tahun 2015 jumlah pelanggan PLN di Kecamatan Situjuah Limo Nagari tidak mengalami perobahan.

Bila dibandingkan dengan jumlah rumah tangga yang ada di Kecamatan Situjuah Limo Nagari, terlihat bahwa jumlah rumah tangga yang mempunyai fasilitas listrik masih 69 persen. Untuk mendorong perkembangan perkonomian masyarakat di kecamatan ini, perlu ditingkatkan lagi jumlah rumah tangga pelanggan listrik.

Dilihat dari besarnya jumlah listrik yang didistribusikan, tampaknya jumlah listrik yang diproduksi setiap tahunnya tidak seimbang dengan yang didistribusikan. Ketimpangan ini memperlihatkan bahwa pasokan listrik Kecamatan Situjuah Limo Nagari masih sangat tergantung pada wilayah distribusi lain atau produksi listrik di wilayah lain.

Perkembangan Jumlah Pelanggan PLN Menurut Kategori Pelanggan Di Kec. Situjuah Limo Nagari

Sumber : Kecamatan Situjuah Dalam Angka, 2016

*** Taukah Anda

Masih banyak rumah tangga yang

belum menggunakan listrik di

Kecamatan Situjuah Limo Nagari.

2013 2014 2015Ju

3676 3737 3737

364036603680370037203740

2013 2014 2015

3676

3737 3737

http

://lim

apulu

hkot

akab

.bps

.go.

id

10 Statistik Daerah Kecamatan Situjuah Limo Nagari 2016

Jumlah lembaga keuangan di Kecamatan Situjuah yang paling banyak adalah Koperasi Simpan Pinjam.

Perekonomian rakyat kecil di Kecamatan Situjuah Limo Nagari cukup berkembang

PERBANKAN DAN KOPERASI

Selain BPR, koperasi juga salah satu sarana pendukung dalam usaha meningkatkan perekonomian rakyat kecil. Sesuai dengan arah pembangunan yang dilaksanakan oleh pemerintah, yaitu meningkatkan usaha yang berbasis kerakyatan dalam hal ini adalah usaha yang berbentuk koperasi, sejalan dengan hal tersebut jumlah koperasi yang ada di Kecamatan Situjuah Limo Nagari juga mengalami peningkatan. Koperasi yang paling banyak di Kecamatan Situjuah Limo Nagari adalah koperasi simpan pinjam dengan jumlah 11 unit pada tahun 2015.

Jika dilihat menurut nagari, maka jumlah koperasi terbanyak pada tahun 2015 di Kecamatan Situjuah Limo Nagari adalah di nagari Situjuah Batua dan Situjuah Tungka, yaitu sebanyak 3 unit. Setelah Situjuah Batua dan Situjuah Tungka, jumlah koperasi terbanyak kedua terdapat di nagari Situjuah Ladang Laweh dan Situjuah Gadang yaitu sebanyak 2 unit koperasi.

Koperasi tersebut di atas dibagi menjadi 2 golongan, yaitu KUD dan Non-KUD yang tersebar di seluruh kecamatan.

Rincian 2013 2014 2015

Bank Umum 1 1 1

BPR 2 2 2

KUD 1 1 1

Koperasi Simpan Pinjam/Mikro 9 11 11Sumber : Kec. Situjuah Limo Nagari Dalam Angka, 2016

Jumlah Lembaga Keuangan Di Kec. Situjuah Limo Nagari

*** Tahukah Anda

Jumlah lembaga keuangan yang terbanyak di Kecamatan Situjuah Limo Nagari adalah Koperasi Simpan Pinjam yaitu sebanyak 6 unit pada tahun 2015.

(1) (3) (4)

1 - 1

2 - 2

3 1 3

4 - 3

5 - 2

2015 1 132014 1 13

2013 1 11

non KUD unit

Jumlah Koperasi dirinci menurut Nagari

No Nagari(2)

Situjuah Banda Dalam

Situjuah Gadang

Situjuah Batua

Situjuah Tungka

Situjuah Ladang Laweh

Jumlah

KUD unit

http

://lim

apulu

hkot

akab

.bps

.go.

id

Statistik Daerah Kecamatan Situjuah Limo Nagari 2016 11

Perubahan harga sembako di Kecamatan Situjuah semakin tinggi setiap tahunnya.

Harga sembako di Kecamatan Situjuah mengalami kenaikan

HARGA - HARGA

Harga-harga yang dicatat dilapangan adalah harga ditingkat produsen, dimana belum termasuk margin perdagangan dan biaya transport. Beberapa jenis komoditi yang dicatat di lapangan adalah seperti padi, palawija, buah-buahan, sayur-sayuran dan beberapa komoditi keperluan petani yang dibayar di pedesaan.

Secara umum harga tersebut di atas dari bulan ke bulan selama tahun 2015 mengalami perubahan yang tidak begitu berarti, sehingga bagi petani tidak begitu berpengaruh terhadap taraf hidup dan daya beli mereka. Misalnya harga beras sijunjung pada tahun 2014 Rp. 9500 dan pada tahun 2015 naik menjadi Rp. 9600.

Harga rata-rata komoditi lain seperti minyak goreng dan telur ayam ras selama tahun 2015 mengalami sedikit perubahan.

Jumlah pasar yang ada di Kecamatan Situjuah setiap tahunnya tidak mengalamai perubahan. Sarana pasar ada dinagari Situjuah Batua, Tungka, Ladang Laweh dan Banda Dalam.

*** Tahukah Anda

Di Kecamatan Situjuah terdapat 4 buah pasar.

Perkembangan Harga Sembako Terpilih di Kecamatan Situjuah (Rp/Kg), 2014-2015

Beras Minyak Goreng

Telur Ayam Ras

9 50010 750

1 100

9 60010 800

1 120

2014

2015

Nagari 2013 2014 2015

Situjuah Batua 1 1 1

Tungka 1 1 1

Situjuah Ladang Laweh 1 1 1

Situjuah Banda dalam 1 1 1Sumber : Kecamatan Situjuah Dalam Angka, 2016

Menurut Nagari Jumlah Pasar Di Kec. Situjuah Limo Nagari

http

://lim

apulu

hkot

akab

.bps

.go.

id

http

://lim

apulu

hkot

akab

.bps

.go.

id