skripsi - repository.wima.ac.idrepository.wima.ac.id/3538/1/abstrak.pdf · surat-surat dan...

17
MOTIV ASI BERINVEST ASI INVESTOR MUD A SURAB AY A D ALAM PENGAMBILAN KEPUTUSAN INVEST ASI DI PASAR MODAL INDONESIA SKRIPSI Diajukan Kepada Fakultas Psiko logi Uni versitas Katolik Widya Mandala Surabaya nntuk memenuhi sebagian persyaratan memperoleh gelar Saijana Psikologi Disusun oleh: Jeffry Eka Santoso 7103004103 Fakultas Psikologi Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya 2010

Upload: lyphuc

Post on 23-May-2018

217 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: SKRIPSI - repository.wima.ac.idrepository.wima.ac.id/3538/1/Abstrak.pdf · surat-surat dan administrasi yang diperlukan selama pengerjaan skripsi lnl. 6. Papa, Mama dan Alvin yang

MOTIV ASI BERINVEST ASI INVESTOR MUD A SURAB AY A D ALAM

PENGAMBILAN KEPUTUSAN INVEST ASI DI PASAR MODAL

INDONESIA

SKRIPSI

Diajukan Kepada

Fakultas Psikologi Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya

nntuk memenuhi sebagian persyaratan

memperoleh gelar Saijana Psikologi

Disusun oleh:

Jeffry Eka Santoso

7103004103

Fakultas Psikologi

Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya

2010

Page 2: SKRIPSI - repository.wima.ac.idrepository.wima.ac.id/3538/1/Abstrak.pdf · surat-surat dan administrasi yang diperlukan selama pengerjaan skripsi lnl. 6. Papa, Mama dan Alvin yang

MOTIV ASI BERINVEST ASI INVESTOR MUD A SURAB AY A D ALAM

PENGAMBILAN KEPUTUSAN INVEST ASI DI PASAR MODAL

INDONESIA

SKRIPSI

Diajukan Kepada

Fakultas Psikologi Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya

nntuk memenuhi sebagian persyaratan

memperoleh gelar Saijana Psikologi

Disusun oleh:

Jeffry Eka Santoso

7103004103

Fakultas Psikologi

Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya

2010

1

Page 3: SKRIPSI - repository.wima.ac.idrepository.wima.ac.id/3538/1/Abstrak.pdf · surat-surat dan administrasi yang diperlukan selama pengerjaan skripsi lnl. 6. Papa, Mama dan Alvin yang

SURATPERNYATAAN

Bersama ini, saya:

Nama : Jeffry Eka Santoso

~ :7103004103

Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa basil skripsi yang berjudul:

MOTIV ASI BERINVESTASI INVESTOR MUDA SURABA YA DALAM PENGAMBlLAN KEPUTUSAN INVESTASI DI PASAR MODAL INDONESIA.

Benar-benar merupakan hasil karya sendiri. Apabila di kemudian hari

diitemukan bukti bahwa skripsi tersebut merupakan basil plagiat danlatau

basil manipuJasi data maka saya bersedia menerima sanksi berupa

pembatalan kelulusan danlatau pencabutan gelar akademik yang telah

diperoleh, serta menyampaikan permohonan maaf pada pihak-pihak yang

terkait.

Demikian surat pemyataan ini dibuat dengan sesungguhnya dan penuh

kesadaran.

Surabaya, 27 Agustus 2010

ii

Page 4: SKRIPSI - repository.wima.ac.idrepository.wima.ac.id/3538/1/Abstrak.pdf · surat-surat dan administrasi yang diperlukan selama pengerjaan skripsi lnl. 6. Papa, Mama dan Alvin yang

HALAMAN PERSETUJUAN

SKRIPSI

MOTIVASI BERINVESTASI INVESTOR MUDA SURABAYA

DALAM PENGAMBILAN KEPUTUSAN INVEST ASI

DI PASAR MODAL INDONESIA

Oleh:

Jeffry Eka Santoso

NRP 7103004103

Telah dibaca, disetujui dan diterima untuk diajukan ke tim penguji skripsi

Pembimbing utam :James Waskito Sasongko, MA ~---~

Surabaya, 27 Juli 2010

Page 5: SKRIPSI - repository.wima.ac.idrepository.wima.ac.id/3538/1/Abstrak.pdf · surat-surat dan administrasi yang diperlukan selama pengerjaan skripsi lnl. 6. Papa, Mama dan Alvin yang

Dipertahankan di depan Dewan Penguji Skripsi

Fakultas Psikologi Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya

dan diterima untuk memenuhi sebagian dari persyaratan

Memperoleh gelar Sarjana Psikologi

Pada tanggal 18 Agustus 20 I 0

Dewan Penguji:

I. Ketua : Domnina Rani Puna Rengganis, M.Si

2. Sekretaris :Eli Prasetyo, M.Psi

3. Anggota : Yuni Apsari, M.Si

4. Anggota :James Waskito Sasongko, M.A

Mengesahkan,

Fakultas Psikologi,

Dekan,

Page 6: SKRIPSI - repository.wima.ac.idrepository.wima.ac.id/3538/1/Abstrak.pdf · surat-surat dan administrasi yang diperlukan selama pengerjaan skripsi lnl. 6. Papa, Mama dan Alvin yang

HALAMAN PERSEMBAHAN

Kupersembahkan karya ini untuk

Tuhan Yesus Kristus,

Papa, Mama, Alvin, dan Bubu

v

Page 7: SKRIPSI - repository.wima.ac.idrepository.wima.ac.id/3538/1/Abstrak.pdf · surat-surat dan administrasi yang diperlukan selama pengerjaan skripsi lnl. 6. Papa, Mama dan Alvin yang

HALAMAN MOTTO

... Takutlah ketika orang lain serakah dan Serakahlah hanya ketika orang lain takur

-Warren Buffet-

Investor yang bijak bertaruh besar ketika dunia menawari mereka kesempatan itu.

Mereka bertaruh dalam jumlah besar ketika mereka punya peluang. Dan pada saat lain,

mereka tidak bertaru h sesederhana itu -Charlie Munger-

"Lingkari diri Anda hanya dengan orang-orang yang bisa 'mengangkat' Anda lebih tinggi"

-Oprah Winfrey-

··satu-satunya rasa aman dan nyaman yang bisa pria dapatkan berasal dari kekayaan ilmu, pengalaman dan kemampuannya"

-Henry Ford-

Vl

Page 8: SKRIPSI - repository.wima.ac.idrepository.wima.ac.id/3538/1/Abstrak.pdf · surat-surat dan administrasi yang diperlukan selama pengerjaan skripsi lnl. 6. Papa, Mama dan Alvin yang

UNGKAPAN TERIMA KASIH

Puji syukur dan terima kasih yang sedalam-dalamnya kepada

Tuhan Yesus Kristus yang telah banyak memberikan pelajaran, pengalaman

dan kesempatan kepada peneliti sehingga akhimya peneliti dapat

menyelesaikan skripsi ini. Peneliti juga mengalami banyak hambatan dan

rintangan, namun karena bantuan-Nya lah peneliti dapat menyelesaikan

skripsi ini dengan sebaik-baiknya.

Melalui kesemnpatan ini, peneliti juga ingin mengucapkan terima kasih

kepada berbagai pihak yang telah banyak membantu peneliti, yaitu:

1. Ibu Y. Yettie Wandasari, M.Si, selaku dekan Fakultas Psikologi dan

pendamping kemahasiswaan yang selama ini telah banyak membagikan

ilmunya kepada peneliti

2. Ibu Monica, selaku sekretaris Fakultas Psikologi yang telah

memberikan masukan, kritikan, saran dan hal-hal administrasi lainnya

kepada peneliti sehingga mampu menyelesaikan skripsi ini.

3. Bapak James Waskito Sasongko, M.A, selaku Pembimbing utama

skripsi yang telah banyak membantu, bersabar dan membagikan

ilmunya kepada peneliti dalam menyelesaikan skripsi selama ini.

4. Kepada semua Dosen Fakultas Psikologi yang telah membagikan

ilmunya dan memberikan pelajaran kehidupan berharga kepada peneliti

selama ini, terutama untuk Pak Dicky, Pak Andri, Pak Pieter, Bu Desi,

Bu Rani dan Bu Yuni.

5. Semua staff TU Fakultas, Mbak Dina, Mbak Eva, Mbak Wati dan Pak

Heru, yang telah banyak membantu peneliti untuk mengurus semua

Vll

Page 9: SKRIPSI - repository.wima.ac.idrepository.wima.ac.id/3538/1/Abstrak.pdf · surat-surat dan administrasi yang diperlukan selama pengerjaan skripsi lnl. 6. Papa, Mama dan Alvin yang

surat-surat dan administrasi yang diperlukan selama pengerjaan skripsi

lnl.

6. Papa, Mama dan Alvin yang selalu memberikan dorongan dan

semangat, serta doa sehingga akhirnya skripsi ini bisa selesai.

7. @Bubu: Thanks untuk semua dukungan, perhatian dan semangat yang

selalu diberikan dalam menyelesaikan skripsi ini. Bersamamu segala

hambatan dan rintangan dalam mengerjakan skripsi menjadi mudah dan

menyenangkan. Thanks for everything ...

8. Semua ternan investor dan Investor muda Surabaya yang tidak dapat

penulis sebutkan namanya satu per satu. Thanx atas kesediaan kalian

untuk meluangkan waktu untuk mengisi kuesioner yang diberikan

peneliti dalam menyelesaikan skripsi ini.

9. Ninik, Lucky, dan Merry serta seluruh Branch Manager Sekuritas yang

telah mengijinkan peneliti untuk mengadakan penelitian di tempatnya.

10. Semua ternan-ternan angkatan 2003 dan 2004, Efron, Fendi, Riska,

Yeni, Myrna, Dea, Feli, Dendy, Eko, Paulus dan semua ternan-ternan

yang tidak bisa penulis sebutkan namanya satu persatu. Thanx buat

diskusi-diskusi, pinjaman buku, pengetahuan, semangat dan pelajaran

hidup yang telah kita lalui bersama selama ini.

11. Kepada semua pihak yang juga telah membantu dan memberikan

semangat kepada peneliti dalam menyelesaikan skripsinya, terima kasih

banyak.

V111

Page 10: SKRIPSI - repository.wima.ac.idrepository.wima.ac.id/3538/1/Abstrak.pdf · surat-surat dan administrasi yang diperlukan selama pengerjaan skripsi lnl. 6. Papa, Mama dan Alvin yang

Akhir kata, peneliti menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari

sempurna. Oleh karena itu, peneliti sangat mengharapkan kritik dan saran

yang membangun untuk peneliti. Peneliti juga berharap semoga penelitian

ini dapat berguna bagi semua orang yang membacanya.

Surabaya, 27 Agustus 2010

Peneliti

lX

Page 11: SKRIPSI - repository.wima.ac.idrepository.wima.ac.id/3538/1/Abstrak.pdf · surat-surat dan administrasi yang diperlukan selama pengerjaan skripsi lnl. 6. Papa, Mama dan Alvin yang

Halaman Judul

Surat Pemyataan

Halaman Persetujuan

Halaman Pengesahan

Halaman Persembahan

Halaman Motto ................. .

Ungkapan T erima Kasih

Daftar lsi

Daftar I abel

DAFTARISI

Halaman

11

111

lV

v

Vl

Vll

X

X111

Daftar Lamp iran .. .. .. . .. .. .. . . .. .. .. . . .. .. .. . . .. .. .. . . .. .. .. . . .. .. .. . . .. .. .. . . .. .. .. . . .. .. .. . .. . XlV

M~~~ ....... ........ ........ ........ ........ ........ ........ ........ ........ ........ .......... ~

BAB I. PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang Pennasalahan

1.2. Batasan Masalah

1.3. Rumusan Masalah

1.4. Tujuan Penelitian

1.5. Manfaat Penelitian

BAB II. LANDASAN TEORI

2.1. Pengambilan keputusan investasi

2.1.1. Pengertian pengambilan keputusan

2.1.2. Aspek-aspek pengambilan keputusan

2.1.3. Faktor-faktor pengambilan keputusan

X

6

7

7

8

9

9

9

10

12

Page 12: SKRIPSI - repository.wima.ac.idrepository.wima.ac.id/3538/1/Abstrak.pdf · surat-surat dan administrasi yang diperlukan selama pengerjaan skripsi lnl. 6. Papa, Mama dan Alvin yang

2.1.4. Fungsi dan tujuan pengambi1an keputusan

2.1.5. Karakteristik investor

2.1.6. Karakteristik pengambilan keputusan investasi

2.2. Motivasi berinvestasi

2.2.1. Pengertian motivasi

2.2.2. Pengertian investasi

2.2.3. Pengertian motivasi berinvestasi

2.2.3. Teori-teori motivasi

2.2.3.1. Teori kebutuhan

2.2.3.2. Teori motivasi

2.2.3.3. Teori harapan

2.2.4. Faktor-faktor yang mempengaruhi motivasi

2.3. Hubungan Antara Motivasi Berinvestasi dengan

14

15

20

22

22

23

23

24

24

26

27

29

Pengambilan Keputusan Berinvestasi ....... ........ ........ .......... 30

2.4. Hipotesis Penelitian . . .... .. . . .... .. . . .... .. . . .... .. . . .... .. . . .... .. . . .... .. . . .... .. . . . . 33

BAB III. METODE PENELITIAN

3.1. Identifikasi Variabel Penelitian

3.2. Definisi Operasional Variabel Penelitian

3.3. Populasi dan Teknik Pengambi1an Sampel

3.4. Metode Pengumpu1an Data

3.4.1. Penyusunan Metode Skala

3.5. Reliabilitas dan Validitas Alat Ukur

3.5.1. Validitas alat ukur

3.5.2. Reliabilitas alat ukur

3.6. Teknik Analisis Data

Xl

34

34

34

35

37

37

40

40

40

41

Page 13: SKRIPSI - repository.wima.ac.idrepository.wima.ac.id/3538/1/Abstrak.pdf · surat-surat dan administrasi yang diperlukan selama pengerjaan skripsi lnl. 6. Papa, Mama dan Alvin yang

BAB IV. PELAKSANAAN DAN HASIL PENELITIAN

4.1. Orientasi kancah Penelitian

4.2. Persiapan Penelitian

4.3. Pelaksanaan Penelitian

4.4. Hasil Penelitian

4.4.1. Uji Validitas

4.4.1.1. Skala Pengambilan keputusan investasi

4.4.1.2. Skala motivasi berinvestasi

4.4.2. Uji Reliabilitas

4.4.3. Deskripsi Subjek Penelitian

4.4.4. Deskripsi Variabel Penelitian

4.4.5. Uji Asumsi

43

43

45

47

48

49

50

50

51

52

53

60

4.4.6. Uji Hipotesis .. .. .. .. ...... .. ...... .. ...... .. ...... .. ...... .. ...... .. ...... .. .. . 61

BAB V. PENUTUP . . ... .. . . .... .. . . .... .. . . .... .. . . .... .. . . .... .. . . .... .. . . .... .. . . .... .. . . . . 63

5.1. Bahasan 63

5.2. Simp ulan .. ...... .. ...... .. ...... .. ...... .. ...... .. ...... .. ...... .. ...... .. ...... .. ...... .. .. . 69

5.3. Saran .... .. ...... .. ...... .. ...... .. ...... .. ...... .. ...... .. ...... .. ...... .. ...... .. ...... .. .. . 69

DAFTARPUSTAKA .. .... ........ ........ ........ ........ ........ ........ ........ .......... 71

LMAPIRAN .... ........ ........ ........ ........ ........ ........ ........ ........ ........ .......... 73

Xll

Page 14: SKRIPSI - repository.wima.ac.idrepository.wima.ac.id/3538/1/Abstrak.pdf · surat-surat dan administrasi yang diperlukan selama pengerjaan skripsi lnl. 6. Papa, Mama dan Alvin yang

DAFIAR TABEL

Halaman

Tabel3.1. Blue printPengambilan Keputusan Invstasi 39

Tabel3.2. Blue printMotivasi Berinvestasi .............................. . 40

Tabel4.1. Distribusijumlah aitem valid skala pengambilan

keputusan investasi 50

I abel 4.2. Distribusi jumlah aitem valid skala motivasi berinvestasi 51

Tabel4.3. Distribusi frekuensi jenis kelamin subjek 52

Tabel4.4. Distribusi frekuensi usia subjek penelitian 52

Tabel4.5. Distribusi frekuensi pengambilan keputusan 54

Tabel4.6. Distribusi frekuensi motivasi berinvestasi 55

Tabel4.7 Tabel silang motivasi berinvestasi denganpengambilan

keputusan investasi .... 56

Tabel4.8 I abel silangjenis kelamin dengan pengambilan

keputusan investasi .. 57

Tabel4.9 I abel silang usia dengan pengambilan keputusan investasi 57

Tabel4.10 Tabel silang antara sekuritas dengan pengambilan

keputusan investasi ... 58

I abel 4.11 I abel silang jenis kelamin dengan motivasi berinvestasi .. 59

Tabel4.12 I abel silang usia dengan motivasi berinvestasi 59

Tabel4.13 I abel silang antara sekuritas dengan motivasi berinvestasi 60

X111

Page 15: SKRIPSI - repository.wima.ac.idrepository.wima.ac.id/3538/1/Abstrak.pdf · surat-surat dan administrasi yang diperlukan selama pengerjaan skripsi lnl. 6. Papa, Mama dan Alvin yang

DAFTAR LAMPIRAN

Halaman

Lampiran 1. Koding Skala Pengambilan keputusan Investasi 73

Lampiran 2. Koding Skala Motivasi Berinvestasi 79

Lampiran 3. Uji Validitas dan Realibilitas 85

Lampiran 4. Uji Normalitas Sebaran 97

Lampiran 5. Uji Linieritas ................................. . 99

Lampiran 6. Uji Hipotesis Kendall's Tau-b 102

Lampiran 7. Analisis Crosstabs 103

Lampiran 8. Contoh Skala Pengambilan Keputusan Investasi dan

Motivasi berinvestasi 110

XlV

Page 16: SKRIPSI - repository.wima.ac.idrepository.wima.ac.id/3538/1/Abstrak.pdf · surat-surat dan administrasi yang diperlukan selama pengerjaan skripsi lnl. 6. Papa, Mama dan Alvin yang

Jeffry Eka Santoso (2010). "Motivasi Berinvestasi Investor Muda

Surabaya dalam Pengambilan Keputusan Investasi di Pasar Modal

Indonesia". Skripsi Sarjana Strata 1. Fakultas Psikologi Universitas

Katolik Widya Mandala Surabaya.

ABSTRAKSI

Pengambilan keputusan investasi adalah kegiatan mengidentifikasi,

memilih dan memutuskan dari berbagai altematif yang tersedia dalam

mengambil suatu tindakan yang tepat dan menguntungkan bagi individu

yang bersangkutan. Pengambilan keputusan investasi dapat disebabkan oleh

beberapa faktor, diantaranya adalah motivasi berinvestasi investor itu

sendiri. Oleh karena itu, tujuan penelitian ini adalah untuk mengkaji sejauh

mana motivasi berinvestasi investor muda Surabaya dalam pengambilan

keputusan investasi di pasar modal Indonesia.

Subjek penelitian ini (N=60) adalah investor muda dengan rentang

umur 18-40 tahun yang telah melakukan investasi di perusahaan­

perusahaan sekuritas di Surabaya dan minimal telah berinvestasi selama 1

tahun. Pengambilan sampel dilakukan dengan cara purposive sampling,

sedangkan pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan skala. Data

yang diperoleh dianalisis dengan menggunakan korelasi non parametrik

Kendall's Tau-b.

Berdasarkan analisis data, diperoleh hasil bahwa korelasi antara

pengambilan keputusan investasi dengan motivasi berinvestasi diperoleh

hasil koefisien korelasi rxy sebesar 0,295 dengan nilai p sebesar 0,002

(p<0,05), yang berarti HO ditolak. Sehingga dapat disimpulkan ada

hubungan antara pengambilan keputusan investasi dengan motivasi

XV

Page 17: SKRIPSI - repository.wima.ac.idrepository.wima.ac.id/3538/1/Abstrak.pdf · surat-surat dan administrasi yang diperlukan selama pengerjaan skripsi lnl. 6. Papa, Mama dan Alvin yang

berinvestasi. Secara deskriptif diperoleh hasil pengam bilan keputusan

investasi dan motivasi berinvestasi investor muda Surabaya berada pada

kategori sedang yaitu sebesar 70% dan 61,66%.

Kata kunci:

Pengambilan keputusan investasi, motivasi berinvestasi.

XVl