sistem informasi manajemen pada pt. indo malphan lestari ... · informasi yang berbasis komputer...

10
Seminar Perkembangan dan Hasil Penelitian Ilmu Komputer (SPHP-ILKOM) 469 Oktober 2014 Sistem Informasi Manajemen pada PT. Indo Malphan Lestari Palembang Septilia Safitri* 1 , Melan Novia Ningsih 2 , Ervi Cofriyanti 3 1,2,3 STMIK Global Informatika MDP Jl. Rajawali No. 14 Palembang 1,2,3 PS Sistem Informasi STMIK Global Informatika MDP e-mail: * 1 [email protected], 2 [email protected], 3 [email protected] Abstrak Tujuan penelitian ini adalah untuk merancang sistem informasi manajemen pada PT. Indo Malphan Lestari Palembang yang berbasis aplikasi desktop sehingga dapat mempermudah, mempercepat dan mengurangi tingkat kesalahan dalam pengolahan data jika dibandingkan dengan menggunakan sistem yang lama yaitu menggunakan pencatatan pada buku khusus. Metodologi yang digunakan untuk mengembangkan sistem adalah metodologi RUP (Rational Unified Process). Metodologi ini memiliki 4 fase antara lain: Inception, Elaboration, Construction dan Transition. Untuk pengimplementasian sistem, penulis menggunakan Microsoft Visual Studio 2008 dan Microsoft SQL Server 2005 sebagai database management system. Hasil rancangan sistem informasi ini dapat mempermudah pihak perusahaan dalam memberikan informasi bagi pihak pimpinan dan mempermudah dalam pengelolaan data penjualan, bahan baku, barang, pembelian barang, supplier, pelanggan dan pembayaran pelanggan. Kata kunciRUP (Rational Unified Process), Sistem Informasi Manajemen, PT. Indo Malphan Lestari Palembang. Abstract The research objective is to design a management information system at PT. Indo Malphan Lestari Palembang using desktop application that can simplify, accelerate and reduce the problem rate in data processing if it compares with old system that records transaction in archives. The methodology that used in this system development is RUP methodology (Rational Unified Process). This methodology has four phases namely Inception, Elaboration, Construction and Transition. In implementing the system, authors use software Microsoft Visual Studio 2008 and Microsoft SQL Server 2005 as database management system. The result of this information system design is able to facilitate the company in providing information for the management and simplify to manage the data of transaction, material, suppliers, customers, and payments. KeywordsRUP (Rational Unified Process), Management Information System, PT Indo Malphan Lestari Palembang.

Upload: vandat

Post on 21-Mar-2019

225 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Seminar Perkembangan dan Hasil Penelitian Ilmu Komputer (SPHP-ILKOM) 469

Oktober 2014

Sistem Informasi Manajemen pada PT. Indo Malphan

Lestari Palembang

Septilia Safitri*1, Melan Novia Ningsih2, Ervi Cofriyanti3

1,2,3STMIK Global Informatika MDP Jl. Rajawali No. 14 Palembang 1,2,3PS Sistem Informasi STMIK Global Informatika MDP

e-mail: *[email protected], [email protected], [email protected]

Abstrak

Tujuan penelitian ini adalah untuk merancang sistem informasi manajemen pada PT. Indo

Malphan Lestari Palembang yang berbasis aplikasi desktop sehingga dapat mempermudah,

mempercepat dan mengurangi tingkat kesalahan dalam pengolahan data jika dibandingkan dengan

menggunakan sistem yang lama yaitu menggunakan pencatatan pada buku khusus. Metodologi

yang digunakan untuk mengembangkan sistem adalah metodologi RUP (Rational Unified Process).

Metodologi ini memiliki 4 fase antara lain: Inception, Elaboration, Construction dan Transition.

Untuk pengimplementasian sistem, penulis menggunakan Microsoft Visual Studio 2008 dan

Microsoft SQL Server 2005 sebagai database management system. Hasil rancangan sistem

informasi ini dapat mempermudah pihak perusahaan dalam memberikan informasi bagi pihak

pimpinan dan mempermudah dalam pengelolaan data penjualan, bahan baku, barang, pembelian

barang, supplier, pelanggan dan pembayaran pelanggan.

Kata kunci—RUP (Rational Unified Process), Sistem Informasi Manajemen, PT. Indo Malphan

Lestari Palembang.

Abstract The research objective is to design a management information system at PT. Indo

Malphan Lestari Palembang using desktop application that can simplify, accelerate and reduce

the problem rate in data processing if it compares with old system that records transaction in

archives. The methodology that used in this system development is RUP methodology (Rational

Unified Process). This methodology has four phases namely Inception, Elaboration, Construction

and Transition. In implementing the system, authors use software Microsoft Visual Studio 2008

and Microsoft SQL Server 2005 as database management system. The result of this information

system design is able to facilitate the company in providing information for the management and

simplify to manage the data of transaction, material, suppliers, customers, and payments.

Keywords—RUP (Rational Unified Process), Management Information System, PT Indo

Malphan Lestari Palembang.

ISSN: 2407-1102

Oktober 2014

470

1. PENDAHULUAN

alam era informasi, peran sistem informasi sangatlah penting bagi setiap perusahaan,

dengan adanya teknologi informasi yang berkembang sangatlah mendukung tersedianya

informasi yang tepat, cepat dan akurat. Saat ini sangat mudah memperoleh informasi yang mereka

butuhkan melalui proses pengelolaan data yang tepat. Dimana dengan menggunakan teknologi

informasi yang berbasis komputer dapat menghasilkan suatu sistem yang dibutuhkan oleh

manusia di dalam menjalankan kegiatan. Dengan informasi tersebut pihak manajemen dapat lebih

optimal dan efektif dalam pengambilan keputusan untuk mencapai keberhasilan dalam bisnis,

kegiatan-kegiatan perusahaan haruslah didukung dengan teknologi informasi agar kegiatan-

kegiatan yang ada dalam perusahaan dapat berjalan efektif dan efisien. Selain itu, dapat

meningkatkan kinerja perusahaan. Salah satu perusahaan yang memanfaatkan teknologi informasi

adalah PT Indo Malphan Lestari. PT Indo Malphan Lestari merupakan perusahaan yang bergerak

di bidang produksi, jasa industri, teknik, perdagangan umum, impor dan ekspor dengan melalui

pengelolaan bahan baku plastik dan sinthetic rubber menjadi produk peralatan keselamatan dan

produk lain yang berkualitas untuk keperluan industri dan masyarakat. Jenis produk yang

dihasilkan seperti helem malsana, kacamata safety, dust masker, ember cord dan tool boxer.

Dalam mengelola produk-produk tersebut menggunakan limbah industri bahan plastik yang

diolah menjadi bahan jadi sehingga menghasilkan suatu produk yang bisa bermanfaat, bisa

digunakan dan mempunyai nilai jual yang tinggi untuk dipasarkannya. Dalam proses pengelolaan

data penjualan dan persediaan barang pada PT Indo Malphan Lestari masih dicatat dalam buku

khusus dan menggunakan media komputer untuk penyimpanan data tersebut, serta belum

menggunakan database sebagai media penyimpanan. Maka perusahaan membutuhkan suatu

aplikasi untuk mengelola data penjualan dan persediaan yang berbasis komputerisasi untuk

mendukung sistem kinerja secara efektif dan efisien.

Perusahaan menjadi kesulitan dalam mengelola data pemesanan bahan baku, pembelian

bahan baku, persediaan produk, pengiriman produk, mengelola data penjualan dan membuat

laporan karena masing-masing data tersebut tersimpan secara terpisah. Maka dibutuhkan suatu

sistem informasi pada perusahaan untuk mengelola data penjualan dan persediaan serta

meningkatkan kinerja perusahaan secara efektif dan efisien dengan menggunakan sistem

informasi manajemen. Penggunaan sistem informasi manajemen dapat menunjang dalam

pengambilan keputusan yang dilakukan pihak manajemen. Berdasarkan masalah-masalah yang

ada, maka sudah selayaknya penelitian ini untuk dilakukan.

2. METODE PENELITIAN

Metodologi yang digunakan untuk mengembangkan sistem adalah metodologi RUP. RUP

(Rational Unified Process) atau dikenal juga dengan proses iteratif dan incremental merupakan

sebuah proses pengembangan perangkat lunak yang dilakukan secara berulang dan incremental

bertahap dengan progres menaik [1].

Iteratif bisa dilakukan di dalam setiap tahap proses pengembangan perangkat lunak agar

menghasilkan perbaikan fungsi yang incremental (bertambah menaik) di mana setiap iterasi akan

memperbaiki iterasi berikutnya. Adapun penjelasan dari 4 tahapan kerja dari RUP sebagai berikut:

a. Fase Inception (Permulaan)

Tahap ini lebih pada memodelkan proses bisnis yang dibutuhkan (business modeling) dan

mendefinisikan kebutuhan sistem yang akan dibuat (requirements) [1]. Dalam menentukan

kebutuhan terkait dengan permasalahan, digunakan beberapa teknik pengumpulan data

seperti:

1. Studi Observasi

2. Studi Wawancara

3. Studi Literatur

D

Seminar Perkembangan dan Hasil Penelitian Ilmu Komputer (SPHP-ILKOM) 471

Oktober 2014

b. Fase Elaboration (Perluasan/Perencanaan)

Pada tahapan ini lebih difokuskan pada perencanaan arsitektur sistem. Tahap ini juga dapat

mendeteksi apakah arsitektur sistem yang diinginkan dapat dibuat atau tidak. Mendeteksi

resiko yang mungkin terjadi dari arsitektur yang dibuat. Tahap ini lebih pada analisis dan

desain sistem serta implementasi sistem yang fokus pada purwarupa sistem (prototype) [1].

c. Fase Construction (Konstruksi)

Tahap ini difokuskan pada pengembangan komponen dan fitur-fitur sistem. Tahap ini lebih

pada implementasi dan pengujian sistem yang fokus pada implementasi perangkat lunak

pada kode program. Tahap ini menghasilkan produk perangkat lunak dimana menjadi syarat

dari Initial Operational Capability Milestone atau batas kemampuan operasional awal [1].

d. Fase Transition (Transisi)

Tahap ini lebih pada deployment atau instalasi sistem agar dapat dimengerti oleh user. Tahap

ini menghasilkan produk perangkat lunak dimana menjadi syarat dari Initial Operational

Capability Milestone atau batas kemampuan operasional awal. Aktifitas pada tahap ini

termasuk pada pelatihan user, pemeliharaan dan pengujian sistem apakah sudah memenuhi

harapan user [1].

Sedangkan untuk metode peramalan menggunakan metode single moving average.

Menurut [2], dalam metode single moving average cara untuk mengubah pengaruh data masa lalu

terhadap nilai tengah sebagai ramalan adalah dengan menentukan sejak awal berapa jumlah nilai

observasi masa lalu yang akan dimasukkan untuk menghitung nilai tengah. Setiap muncul nilai

observasi baru, nilai rata-rata baru dapat dihitung dengan membuang nilai observasi yang paling

tua dan memasukkan nilai observasi yang terbaru secara aljabar, rata-rata bergerak dapat

dituliskan sebagai berikut [3].

n

X...XXS 1Nt1tt

1t

(1)

Keterangan:

St + 1 : nilai ramalan untuk periode berikutnya

Xt : data pada periode ke T

N : jangka waktu moving average

2.1 Analisis Permasalahan

Identifikasi, analisis dan memecahkan masalah-masalah yang dihadapi PT Indo Malphan

Lestari Palembang, digunakan kerangka PIECES (Performance, Information, Economic, Control,

Efficiency, dan Service) serta analisis sebab-akibat [4,5]. Berikut ini permasalahan yang muncul

pada perusahaan ini yaitu:

1. Performance (Kinerja)

Terjadi pemborosan waktu yang membuat kinerja manajemen pada PT Indo Malphan Lestari

masih kurang efektif seperti pengelolaan dari data produksi, pembelian, persediaan barang dan

penjualan membutuhkan waktu kurang lebih 1 jam untuk membuat hasil laporan tersebut.

2. Information (Informasi)

a. Pencatatan untuk data pelanggan, supplier, persediaan barang, pembelian dan penjualan

masih sederhana yaitu masih menggunakan buku khusus.

b. Informasi yang diperoleh membutuhkan waktu yang cukup lama karena lamanya dalam

penyusunan laporan.

ISSN: 2407-1102

Oktober 2014

472

3. Economics (Ekonomi)

Adanya pengeluaran biaya yang berlebihan untuk membeli perlengkapan kantor (nota, buku,

kertas dan alat tulis).

4. Control (Kontrol dan keamanan)

a. Penyimpanan arsip di dalam lemari dokumen membuat orang yang tidak berwenang dapat

mengaksesnya.

b. Tidak ada data cadangan (back up) bila terjadi kehilangan atau kerusakan secara fisik.

5. Efficiency (Efisiensi waktu)

Proses pemberian laporan yang akan diberikan kepada manajer operasi mengalami

keterlambatan dikarenakan laporan tersebut harus direkap terlebih dahulu mengenai data-data

yang telah terjual. Mencari laporan produk mana yang paling tinggi tingkat penjualannya kurang

lebih satu bulan.

6. Service (Layanan ke pelanggan)

Belum adanya suatu aplikasi yang mampu memberikan kepuasan bagi pihak manajemen dan

yang dapat menunjang penyediaan informasi menjadi lebih cepat dan membantu manajer dalam

hal pengambilan keputusan.

2.2 Analisis Kebutuhan

Pada analisis kebutuhan, penulis menggunakan diagram use case dan tabel glosarium

use case untuk mengidentifikasi kebutuhan-kebutuhan yang dibutuhkan. Tujuan pembuatan use

case ini adalah untuk menganalisis dan mendapatkan kebutuhan-kebutuhan yang tepat untuk

membangun sebuah sistem [4]. Gambar 1 menunjukkan use case diagram dari sistem yang

dibangun. Pada use case diagram terdapat 3 aktor yaitu personalia/administrasi, kepala gudang

dan manajer operasi. Terdapat beberapa use case yaitu use case kelola data pelanggan, use case

kelola data supplier, use case kelola data pembayaran, use case kelola data bahan baku, use case

kelola data stok barang, use case kelola data pembelian, use case kelola data penjualan, use case

kelola retur penjualan, use case data pengguna dan use case terkait pencetakan laporan.

Seminar Perkembangan dan Hasil Penelitian Ilmu Komputer (SPHP-ILKOM) 473

Oktober 2014

ISSN: 2407-1102

Oktober 2014

474

3. HASIL DAN PEMBAHASAN

Pada bagian ini akan dibahas mengenai rancangan sistem yang diusulkan sebagai solusi

atas permasalahan pada PT. Indo Malphan Lestari Palembang.

3.1 Rancangan Arsitektur

Rancangan arsitektur (deployment diagram) yang akan dibangun dan komputer atau

perangkat yang digunakan masing-masing user akan terhubung dengan server melalui switch

dengan jaringan Local Area Network (LAN) yang terhubung satu sama lain melalui IP Address.

Dapat digambarkan secara sederhana melalui Gambar 2. User yang terhubung dengan server

yaitu personalia/administrasi, kepala gudang dan manajer operasi.

Gambar 2 Diagram Deployment

3.2 Activity Diagram

Activity diagram login menggambarkan urutan aktivitas user dalam berinteraksi dengan

sistem agar mendapatkan menu-menu yang sesuai dengan hak akses yang dimiliki oleh user.

Gambar 3 merupakan activity diagram login dari sistem baru PT Indo Malphan Lestari.

Gambar 3 Diagram Activity Login

Seminar Perkembangan dan Hasil Penelitian Ilmu Komputer (SPHP-ILKOM) 475

Oktober 2014

Gambar 3 menunjukkan bahwa user harus memasukkan username dan password yang

benar agar dapat masuk ke dalam sistem, jika tidak maka sistem akan menampilkan pesan bahwa

username dan password yang dimasukkan salah sehingga user perlu mengulang kembali proses

tersebut.

3.3 Sequence Diagram

Sequence diagram input data pengguna menggambarkan aktivitas yang dilakukan oleh

user dalam berinteraksi dengan sistem untuk melakukan kegiatan input data pengguna baru yang

nantinya dapat menggunakan sistem baru [1]. Gambar 4 merupakan sequence diagram input data

pengguna dari sistem baru PT Indo Malphan Lestari.

Form : PenggunaTabel

Pengguna

3:1 <<create>>

1: Memilih Form Pengguna

3: Pilih tombol simpan

3:2 Buka koneksi()

Class : Pengguna

3:2:1 Informasi data pengguna

2: Informasi Pengguna

3:3: Tutup koneksi()

3:4: <<Destroy>>

Manager Operasi

Gambar 4 Diagram Sequence Input Pengguna

Gambar 4 menunjukkan aktivitas manajer operasi dalam meng-input data pengguna

dengan mengisi data pengguna di form pengguna, kemudian data tersimpan dalam tabel pengguna

dengan sebelumnya membuka koneksi dahulu dengan databasenya.

3.4 Rancangan Class Diagram

Diagram Class atau kelas diagram menggambarkan struktur sistem dari segi

pendefinisian kelas-kelas yang akan dibuat untuk membangun sistem [1]. Gambar 5 adalah

gambar diagram class pada PT. Indo Malphan Lestari Palembang. Terdapat beberapa kelas yang

terlibat yaitu kelas pengguna, kelas pelanggan, kelas supplier, kelas pembelian, kelas penjualan,

kelas retur penjualan, kelas bahan baku, kelas barang dan kelas pembayaran.

ISSN: 2407-1102

Oktober 2014

476

Menu Utama

+ MenuUtama()

+ Login()

+ KelolaDataPengguna() + KelolaDataBahanBaku() + KelolaDataSupplier() + KelolaDataPembelian() + KelolaDataStokBarang() + KelolaDataPelanggan()

+ KelolaDataPenjualan() + KelolaDataReturPenjualan() + InputDataPembayaran()

+ InputDataPiutangPembayaran()

+ MemasukkanDataPengguna()

+ MencariDataPengguna()

+ CekDataDataPengguna()

+ SimpanDataPengguna()

+ UbahDataPengguna()

Pengguna

Supplier

- MemasukkanDataSupplier()

- MencariDataSupplier()

- CekDataDataSupplier()

- SimpanDataSupplier()

- UbahDataSupplier()

BahanBaku

- MemasukkanDataBahanBaku()

- MencariDataBahanBaku()

- CekDataBahanBaku()

- SimpanDataBahanBaku()

- UbahDataBahanBaku()

Login

+ UbahPassword()

+ Logout()

Koneksi

+ Buka()

+ Tutup()

+ Root()

+ Database()

+ Username()

+ Password()

Pengguna

+PublicNama()

+PublicPass()

+PublicTingkat()

+ Nama

+ Pass

+ Tinggkat

BahanBaku

- Kd_BahanBaku

- NamaBhnBaku

- Satuan

- Stok

- SetKd_BahanBaku() - GetKd_BahanBaku() - SetNamaBhnBaku() - GetNamaBhnBaku() - SetSatuan() - GetSatuan() - SetStok() - GetStok()

Supplier

- SetIdSupplier()

- GetIdSupplier() - SetNamaSupplier()

- GetNamaSupplier() - SetAlamat()

- GetAlamat() - SetTelp()

- GetTelp()

- IdSupplier

- NamaSupplier

- Alamat

- Telp

DetSupplier

+PublicIdSupplier()

+PublicKdBahanBaku()

+ IdSupplier

+ KdBahanBaku

TransaksiPembelian

# MencariDataSupplier()

# MencariDataBahanbaku()

# MemasukkanDataPembelian()

# MencariDataPembelian()

# CekDataPembelian()

# SimpanDataPembelian()

# UbahDataPembelian()

Pembelian

- SetNoFakturPembelian() - GetNoFakturPembelian () - SeIdSupplier() - GeIdSupplier() - SetTglBeli() - GetTglBeli() - SetTglMsk() - GetTglMsk() - SetTotal() - GetTotal()

- NoFakturPembelian

- IdSupplier

- TglBeli - TglMsk - Item

- Total

DetPembelian

+ PublicNoFakturPembelian

+ PublicKd_BahanBaku

+ PublicHarga

+ PublicJumlah

+ PublicTotalHarga

+NoFakturPembelian

+ Kd_BahanBaku

+ Harga

+ Jumlah

+ TotalHarga1…*1

11

1…*1

11

11

11

1…*

1

1

1…*

1…*1…*

1…*

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

11

1

1111

1

1

Pelanggan

- MemasukkanDataPelanggan()

- MencariDataPelanggan()

- CekDataDataPelanggan()

- SimpanDataPelanggan()

- UbahDataPelanggan()

Barang

- MemasukkanDataStokBarang()

- MencariDataStokBarang()

- CekDataStokBarang()

- SimpanDataStokBarang()

- UbahDataStokBarang()

Barang

- Kd_Barang

- TglMsk

- NamaBarang

- Warna

- Satuan

- Stok

- SetKd_Barang()

- GetKd_Barang()

- SetTglMsk()

- GetTglMsk()

- SetNamaBarang()

- GetNamaBarang()

- SetSatuan()

- GetSatuan()

- SetWarna()

- GetWarna()

- SetStok()

- GetStok()

Pelanggan

- SetIdPelanggan()

- GetIdPelanggan()

- SetNamaPelanggan()

- GetNamaPelanggan()

- SetNamaPerusahaan/Toko()

- GetNamaPerusahaan/Toko()

- SetAlamat()

- GetAlamat()

- SetTelp()

- GetTelp()

- IdPelanggan

- NamaPelanggan

- NamaPerusahaan_toko

- Alamat

- Telp

Penjualan

# MencariDataPelanggan()

# MencariDataBarang()

# MemasukkanDataPenjualan()

# MencariDataPenjualan()

# CekDataPenjualan()

# SimpanDataPenjualan()

# UbahDataPenjualan()

Penjualan

- SetNoFaktur() - GetNoFaktur () - SetIdPelanggan() - GetIdPelanggan() - SetTgl() - GetTgl() - SetNamaMarketing() - GetNamaMarketing() - SetItem() - GetItem() - SetTotal() - GetTotal()

- NoFaktur

- IdPelanggan

- Tgl

- NamaMarketing

- Item

- Total + PublicNoFaktur()

+ PublicKd_Barang()

+ PublicHargaJual()

+ PublicJumlah()

+ PublicTotalHarga()

+ NoFaktur

+ Kd_Barang

+ HargaJual

+ Jumlah

+ TotalHarga1…*1

DetPenjualan

11

11

ReturPenjualan

- MencariDataPenjualan()

- MencariDataBarang()

- MemasukkanDataReturPenjualan()

- MencariDataReturPenjualan()

- CekDataReturPenjualan()

- SimpanDataReturPenjualan()

- UbahDataReturPenjualan()

- NoRetur

-TglRetur

- Item

- SetNoReturl()

- GetNoRetur()

- SetTglRetur()

- GetTgRetur()

- SetItem()

- GetItem()

1…*1

DetReturPenjualan

+ NoRetur

+ NoFaktur

+ IdPelanggan

+ Kd_Barang

+ TglRetur

+ Harga

+ JumlahRetur

+ TotalHarga

+ AlasanRetur

+ PublicNoRetur()

+ PublicNoFaktur()

+ PublicIdPelanggan()

+ PublicKd_Barang()

+ PublicTglRetur()

+ PublicHarga()

+ PublicJumlahRetur()

+ PublicTotalHarga()

+ PublicAlasanRetur()

11

TransaksiPembayaran

- MencariDataPenjualan()- MencariDataPelanggan()- MemasukkanDataPembayaran()

- MencariDataPembayaran()

- CekDataPembayaran()

- SimpanDataPembayaran()

- MemasukanDataPiutang()

- SimpanDataPiutangPembayaran()

TransaksiPembayaran

- SetNoFaktur() - GetNoFaktur () - SetTglBayar() - GetITglBayar() - GetNoRekening() - SetNamaBank() - GetNamaBank() - SetTotalPembayaran() - GetTotalPembayaran() - SetAngsuranKe() - GetAngsuranKe() - SetNoFaktur() - GetNoFaktur() - SetTgl() - GetTgl() - SetTglJthTempo() - GetTglJthTempo() - SetJnsbyr() - GetJnsbyr() - SetJmlhbyr() - GetJmlhbyr() - SetSisa() - GetSisa()

- NoFaktur

- TglBayar

- NoRekening

- NamaBank

- TotalPembayaran

- AngsuranKe - NoFaktur - IdPelanggan - Tgl - TglJthTempo - Jnsbyr - Jmlhbyr - Sisa

ReturPenjualan

11

1

1

1

1

1

1

1

1…*1…*

1…*1…*1…*

1111

11111

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1…*

1

1

1

1

1

Gambar 5 Class Diagram

3.5 Rancangan Antarmuka

Antarmuka merupakan tampilan yang digunakan langsung oleh pengguna, interaksi yang

dapat dilakukan oleh pengguna dalam sistem. Gambar 6 dan 7 merupakan tampilan halaman menu

utama dan tampilan grafik laporan data penjualan pada PT. Indo Malphan Lestari Palembang.

Seminar Perkembangan dan Hasil Penelitian Ilmu Komputer (SPHP-ILKOM) 477

Oktober 2014

Gambar 6 Rancangan Antarmuka Menu Utama

Gambar 6 terdapat beberapa submenu yaitu submenu pengguna, submenu bahan baku,

submenu supplier, submenu pembelian, submenu barang, submenu pelanggan, submenu

penjualan, submenu pembayaran dan submenu retur penjualan.

Gambar 7 Rancangan Grafik Laporan Data Penjualan Perbulan

Gambar 7 menunjukkan laporan data penjualan per bulan dalam bentuk grafik dan

terdapat prediksi penjualan barang untuk bulan selanjutnya pada data gridview di bagian atas

form.

ISSN: 2407-1102

Oktober 2014

478

4. KESIMPULAN

Berdasarkan hasil pembuatan, pengujian dan evaluasi sistem informasi manajemen pada

PT. Indo Malphan Lestari Palembang, dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut:

1. Sistem informasi manajemen ini dapat dihasilkan laporan-laporan berisi informasi data

pelanggan, supplier, pembayaran, penjualan, pembelian, retur penjualan, piutang

pembayaran, barang dan bahan baku untuk membantu manajer dalam menganalisis laporan.

2. Waktu yang dibutuhkan dalam pembuatan laporan lebih singkat dibandingkan menggunakan

sistem yang lama.

5. SARAN

Adapun saran yang diberikan untuk penelitian selanjutnya terkait sistem informasi

manajemen pada PT Indo Malphan Lestari Palembang yaitu:

1. Sistem informasi manajemen ini dapat diperluas proses didalamnya melalui integrasi sistem

dengan proses-proses lain dalam perusahaan seperti proses pemasaran, proses keuangan atau

akuntansi, proses manajemen SDM dan lain-lain.

2. Agar pengelolaan aplikasi lebih efektif, maka disarankan agar aplikasi yang telah dibuat ini

lebih dikembangkan lagi sesuai dengan kebutuhan instansi seperti penambahan fitur untuk

pengelolaan keuangan atau pemasaran.

DAFTAR PUSTAKA

[1] Rosa, A.S., Shalahuddin, M. 2011, Modul Pembelajaran Rekayasa Perangkat Lunak,

Modula, Bandung.

[2] Marsa H., Santosa B., Cahayana N.H., 2009 Sistem Penjualan dan Analisis Peramalan untuk

Penjualan Pada Toko Tasti Computer, Yogyakarta.

[3] Iqbal, H., 2009, Pokok-pokok Materi Statistik 1 Bagian 2, Bumi Aksara, Jakarta.

Whitten, J.L., Bentley, Lonnie D. D., Kevin C, 2004, Metode Desain dan Analisis Sistem :

Edisi ke-6, Andi Offset, Yogyakarta.

[4] Al-Fattah, H., 2007, Analisis dan Perancangan Sistem Informasi, Andi offset, Yogyakarta.