silabi aps

Upload: tauriq-aldila-firdaus

Post on 07-Mar-2016

217 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Silabus Analisis Perancangan Sistem

TRANSCRIPT

Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya

Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya

Fakultas Ekonomi

-----------------------------------------------------------

Matakuliah

: ANALISA dan PERENCANAAN SISTEMKode Matakuliah : ACC440 (MPB)Semester

: 7Jumlah SKS

: 3 SKS

Jumlah Pertemuan: 14 kali pertemuan

A. Deskripsi Matakuliah :Pembahasan meliputi : mengembangkan, merencanakan , menganalisa , merancang sistem secara umum maupun secara terinci, seleksi system, dan implementasi system yang dituangkan kedalam tahapan-tahapan yang dimulai dari dokumen flow, system flow, diagram berjenjang (HIPO), data flow diagram (DFD), entity relasi diagram (ERD), kamus data, dan input-output.B. Prasyarat :

Sistem Informasi Akuntansi

C. Tujuan Matakuliah : (Manfaat mengikuti perkuliahan ini dalam hubungannya dengan tujuan program studi)

Mata kuliah ini diberikan mahasiswa bertujuan memberikan pengetahuan bagaimana mengembangkan sistem informasi, khususnya system informasi pada suatu perusahaan/ corporate dan teknik perangkat bantu analisa dengan pendekatan metode terstuktur.

D. Hasil Belajar (Kompetensi yang hendak dicapai) : Pada akhir semester, mahasiswa dapat: (menggunakan kata kerja yang dapat diukur) Mahasiswa dapat membuat perencanaan system dalam suatu perusahaan baik jasa, dagang maupun manufaktur.

Mahasiswa dapat membuat analisa system yang dituangkan dalam dokumen flow maupun system flow.

Mahasiswa dapat membuat database parusahaan khususnya pada system akuntansi.

Mahasiswa dapat membuat desain system yang dituangkan dalam data flow diagram dan entity relation diagram. Mahasiswa dapat membuat desain form input dan output yang telah dilakukan perancangan.

E. Pokok Bahasan (Materi) :

Tentative

CalendarPokok Bahasan dan Sub Pokok BahasanTujuan PembelajaranBuku

Acuan

I1.1. Konsep dasar

Konsep dasar system

Konsep dasar informasi

.Konsep dasar system informasi

Konsep dasar organisasi system

1.2.Tinjauan umum pengembangan system

Perlunya pengembangan system

Prinsip pengembangan system

Siklus hidup pengembangan system

Pendekatan pengembangan system

Alat dan teknik pengembangan systemDiharapkan mahasiswa dapat memahami konsep dasar system informasi dan memahami cara mengembangkan systemHMJ Bab 1 & 2

II2.1. Kebijakan Perencanaan system

Pendahuluan

Kebijakan system

Perencanaan system

Proses perencanaan system

2.2. Analisis system

Langkah langkah analisis system

Mengidentifikasi masalah

Memahami system yang ada

Menganalisis hasil penelitian

Membuat laporan hasil analisisDiharapkan mahasiswa dapat merencanakan dan menganalis system.HMJ Bab 3 & 4

III3.1. Perancangan system

Tujuan perancangan system

Penekanan dalam perancangan

Teknik perancangan secara umum

Perancangan komponen sistem secara umum

Laporan perancangan secara umum

3.2. Perancangan output

Bentuk laporan

Pedoman desain laporan

Tata letak perancangan output

3.3. Perancangan input

Dokumen dasar

Cara mengurangi jumlah masukan

Kode

Pembuatan dan tipe kode

3.4. Perancangan database

Normalisasi

Penjelasan data relasi entitasDiharapkan mahasiswa dapat merancang system baik rancangan output, input dan databaseHMJ Bab 5, 6 & 7

IV4.1. Implementasi system

Pendahuluan

Menerapkan rencana implementasi

Kegiatan implementasi

4.2 Evaluasi system infomasiDiharapkan mahasiswa dapat mengemplementasikan sisten yang telah direncanakan dan dapat mengevaluasi dari sudut internal controlHMJ Bab 9

V & VIFlowchart System flowDiharapkan mahasiswa dapat menuangkan system perusahaan kedalam dokumen flow maupun system flowHMJ Modul O

VII Implementasi Analisa system

Kasus

Laboratorium (Software Visio) Diharapkan mahasiswa dapat mengaplikasikan baik manual maupun kedalam komputer.

UJIAN TENGAN SEMESTER

VIIIHIPO (Herarcy Input Process output)/ Diagram Berjenjang.

Diharapkan mahasiswa dari analisa dapat menuangkan ke dalam diagram berjenjang.HMJ Modul N

IX & XDFD (Data flow diagram)

Pendahuluan

Simbul yang digunakan DFD

Bentuk diagram arus data

Pedoman menggambar DFD

Perbedaan dengan alir diagram

Keterbatasan DFDDiharapkan mahasiswa dapat menuangkan ke dalam contex diagram maupun level 0 dan seterusnya.HMJ Modul I

XI & XIIERD (Diagram relasi entitas)

Definisi basis data relasi

Relasi antar table Operasi dan basis dataDesign Interface

Design input

Design outputDiharapkan mahasiswa dapat membuat table diagram dan merelasikannya.HMJ Modul J & K

J Bab 3

XIII & XIV Implementasi Design Sistem

Kasus

Laboratorium (Sofware Power Design + Visual Basic)Diharapkan mahasiswa dapat mengimplementasikan baik manual maupun ke dalam komputer.

UJIAN AKHIR SEMESTER

F. Team Dosen :

Mulyanto Nugroho

G. Strategi Pembelajaran :

1. Metode : ceramah/kuliah, penugasan, Tanya jawab, presentasi, dan diskusi.

2. Media : LCD projector, dan laboratorium.

H. Sistem Penilaian :

1. STS (40 %) : Tugas mandiri manual & komputer (40 %)

UTS (60%)

2. SAS (60 %) = Tugas mandiri manual & komputer (20 %) Presentasi Proyek (30%)

Laporan proyek (50%)

I. Referensi :

1. Buku Acuan (text books) : (KK) Kenneth E. Kendall, Julie E. Kendall, System Analysis and Design , 5 nd edition, Pearson Education, Inc., 2002.

2. Buku Penunjang (other readings): (HMJ) Jogiyanto HM, 2001, Analisa & Desain System Informasi : pendekatan terstruktur teori dan praktek aplikasi bisnis, Andi offset, Yogyakarta.

3. Perlengkapan Penunjang Belajar (supplies) :

(F) Fathansyah, 1999, Basis Data, Informatika, Bandung.

(DB) - Brian Dickinson, Developing quality system : A Methodology using structured Techniques, Mc Graw Hill Book Co, 1989.

(L) - Lucas, The Analysis design and implemetation of information system, Mc Graw Hill Inc, 1992