siapa perlu pap's smear

7
Bermanfaat untuk deteksi dini Ketelitiannya melebihi 90% Merupakan pemeriksaan skrining Di negara maju massal Penemuan kelainan dini dengan : pemeriksaan sitologi (tes Pap’s) kolposkopi biopsi konisasi. Tes Papaniculou (test Pap’s) :

Upload: fadlydr

Post on 22-Jun-2015

27 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Siapa Perlu Pap's Smear

• Bermanfaat untuk deteksi dini• Ketelitiannya melebihi 90%• Merupakan pemeriksaan skrining• Di negara maju massal

Penemuan kelainan dini dengan : pemeriksaan sitologi (tes Pap’s) kolposkopi biopsi konisasi.

Tes Papaniculou (test Pap’s) :

Page 2: Siapa Perlu Pap's Smear

• Setiap wanita yang sudah menikah. • Perlu dilakukan rutin pada usia : 30 tahun atau lebih, atau

kurang 20 tahun bila secara seksual sudah aktif • Dilakukan setiap tahun secara rutin• Negatif Pap’s ulangan sampai usia 65 tahun• Positif ( atipia ) atau displasia ringan :

ulangan setelah 2 minggu • Sitologi displasia atau keganasan :

biopsi terarah dengan kolposkopi

Siapa perlu Pap’s Smear ?

Page 3: Siapa Perlu Pap's Smear

Mikroskop derajat rendah Dengan pembesaran 6-40 kali Berguna untuk memeriksa leher rahim, dinding vaginaMenemukan kanker leher rahim pada tingkat awal

Page 4: Siapa Perlu Pap's Smear

Biopsi : membuat diagnosa pasti

Mengambil contoh jaringan untuk pemeriksaan mikroskop

Biopsi

Page 5: Siapa Perlu Pap's Smear

Kelainan derajat rendah, dengan menghancurkan daerah yang mengalami kelainan , dengan teknik :

krioterapi, elektrokauter, dan CO2 laser

Kelainan derajat tinggi,    

masih ingin punya anak : konisasitidak ingin punya anak lagi :

histerektomi (angkat Rahim) 

Pengobatan konservatif prakanker

Page 6: Siapa Perlu Pap's Smear

Gejala Kanker leher rahim

• Keputihan menahun

• Perdarahan bercak setelah sanggama

DINI

LANJUT • Perdarahan banyak & aktif • Nyeri panggul• Nyeri berkemih• Kemih bercampur darah• Bengkak pada kedua tungkai

Page 7: Siapa Perlu Pap's Smear

Kanker Leher Rahim tingkat awalDengan Kolposkop