#sesi 3 - qobid.files. · pdf filetugas mandiri & terstruktur •kelas dibagi ke dalam...

7

Click here to load reader

Upload: duongdiep

Post on 06-Feb-2018

214 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: #Sesi 3 - qobid.files.  · PDF fileTugas Mandiri & Terstruktur •Kelas dibagi ke dalam beberapa kelompok, yang terdiri dari maksimal 3 mahasiswa. ... – Lampiran . Created Date:

#Sesi 3

Page 2: #Sesi 3 - qobid.files.  · PDF fileTugas Mandiri & Terstruktur •Kelas dibagi ke dalam beberapa kelompok, yang terdiri dari maksimal 3 mahasiswa. ... – Lampiran . Created Date:

Tugas Mandiri & Terstruktur

• Kelas dibagi ke dalam beberapa kelompok, yang terdiri dari maksimal 3 mahasiswa.

• Carilah contoh skripsi Program Studi anda dan uraikan sistematikanya sesuai gaya selingkung Program Studi anda!

• Definisikan secara singkat masing-masing bagian dengan bahasa anda!

• Dibahas dan dikumpulkan minggu depan!

Page 3: #Sesi 3 - qobid.files.  · PDF fileTugas Mandiri & Terstruktur •Kelas dibagi ke dalam beberapa kelompok, yang terdiri dari maksimal 3 mahasiswa. ... – Lampiran . Created Date:

Tentang Laporan

• Laporan hasil penelitian ditujukan untuk kepentingan masyarakat akademik.

• Bersifat teknis dan lengkap, lugas dan obyektif: mengapa diteliti, cara penelitian, hasil dan kesimpulan.

• Format laporan baku, mengikuti ketentuan dari perguruan tinggi atau suatu kelompok masyarakat akademik.

Page 4: #Sesi 3 - qobid.files.  · PDF fileTugas Mandiri & Terstruktur •Kelas dibagi ke dalam beberapa kelompok, yang terdiri dari maksimal 3 mahasiswa. ... – Lampiran . Created Date:

Pedoman Laporan Kuantitatif

• Sistematika: bagian awal, inti dan akhir.

• Bagian awal: – Halaman sampul,

– Lembar logo,

– Halaman judul,

– Lembar persetujuan,

– Abstrak,

– Kata pengantar,

– Daftar Isi,

– Daftar Tabel,

– Daftar Gambar,

– Daftar Lampiran.

Page 5: #Sesi 3 - qobid.files.  · PDF fileTugas Mandiri & Terstruktur •Kelas dibagi ke dalam beberapa kelompok, yang terdiri dari maksimal 3 mahasiswa. ... – Lampiran . Created Date:

Pedoman Laporan Kuantitatif

• Bagian inti:

1. Pendahuluan: • LBM

• Rumusan Masalah

• Tujuan Penelitian

• Hipotesis Penelitian

• Kegunaan Penelitian

• Asumsi Penelitian

• Ruang Lingkup dan Keterbatasan Penelitian

• Definisi Operasional

2. Kajian Pustaka

Page 6: #Sesi 3 - qobid.files.  · PDF fileTugas Mandiri & Terstruktur •Kelas dibagi ke dalam beberapa kelompok, yang terdiri dari maksimal 3 mahasiswa. ... – Lampiran . Created Date:

Pedoman Laporan Kuantitatif

• Bagian inti:

3. Metode Penelitian • Rancangan Penelitian

• Populasi dan Sampel

• Instrumen Penelitian

• Teknik Pengumpulan Data

• Analisis Data

4. Hasil Penelitian • Deskripsi Data

• Pengujian Hipotesis

Page 7: #Sesi 3 - qobid.files.  · PDF fileTugas Mandiri & Terstruktur •Kelas dibagi ke dalam beberapa kelompok, yang terdiri dari maksimal 3 mahasiswa. ... – Lampiran . Created Date:

Pedoman Laporan Kuantitatif

• Bagian inti: 5. Pembahasan

6. Penutup • Kesimpulan

• Saran

• Bagian Akhir: Yang mendukung & terkait erat dengan uraian pada bagian inti, misal:

– Daftar Pustaka

– Pernyataan Keaslian Tulisan

– Lampiran