sejarah sastra arab

Upload: safitri-riyan

Post on 06-Jul-2018

265 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    1/151

    Sejarah Sastra Arab

    BAB III

    SEJARAH SASTRA ARAB

    A. Sejarah Sastra (Tarikhul Adab) dan Fungsinya

    Tarikhul Adab atau Sejarah sastra adalah suatu ilmu yang membahas mengenai keadaan bahasaserta sastra seperti puisi dan prosa yang diciptakan oleh anak-anak pengguna bahasa itu dalam berbagai masa, sebab-sebab kemajuan dan kemudurannya, serta kehancuran yang mengancamkedua produk sastra tersebut, serta mengalihkan perhatiannya terhadap para tokoh terkemukadari kalangan penulis dan ahli bahasa, serta melakukan kritik terhadap karya-karya mereka, danmenjelaskan pengaruh mereka dalam ide, penciptaan, dan gaya bahasa (uslub).Tarikhul Adab atau sejarah sastra dalam pengertian seperti di atas merupakan ilmu yang barutumbuh, dan dicetuskan oleh penulis Itali pada abad ke-1 !. "i ka#asan timur, sejarah sastra

     baru dikenal ketika pergaulan antara $a#asan Timur dan $a#asan %arat semakin menguat.&rang yang pertama kali mentrans'er ilmu mengenai sejarah sastra ke dalam dunia sastra Arabialah al-stad *asan Tau'i+ al-Adl, setelah kepulangannya dari erman, dan selanjutnya beliaumengajar di niersitas "aarul lum (%unyamin, /0023).4engertian sejarah sastra di atas adalah pengertian Tarikhul Adab5sejarah sastra secara dalam artikhusus. Sedangkan pengertian Tarikhul Adab5sejarah sastra dalam pengertian umum adalah ilmuyang mempelajari deskripsi kronologis sesuai perjalanan aman yang terhimpun dalam buku- buku, tercatat dalam lembaran-lembaran, dan yang terpahat dalam batu-batu prasasti, yangmengungkapkan perasaan (emosi), ide, pengajaran tentang suatu ilmu atau seni, pengabdiansuatu cerita, suatu realitas, termasuk di dalamnya penyebutan orang-orang yang muncul danterkenal (terkemuka) dari kalangan para ilmuan, para 'ilosu', dan para pengarang, serta

    menjelaskan re'erensi yang mereka gunakan, aliran-aliran yang mereka anut, dan posisi merekadalam bidang seni yang digeluti, yang semua itu akan menunjukkan kemajuan atau kemundurandari semua ilmu pengetahuan.4ada umumnya, bangsa-bangsa yang maju dan berkebudayaan mempunyai hasil karyakesusastraan dari bahasa nasionalnya. "an hasil karya sastra yang ditinggalkan itu akan dikenaloleh generasi yang mendatang melalui pembelajaran sejarah kesusastraan. "emikian pula denganhasil karya kesusastraan Arab dapat dikenal dari sejarah kesusastraan Arab. Sehingga dapatlahdide'inisikan bah#a sejarah kesusastraan Arab ialah ilmu pengetahuan yang mempelajari bahasaArab yang ditinjau dari segi hasil karya sastranya, baik dari segi puisi maupun prosanya, darisejak timbulnya dengan segala perkembangan menurut periodesasinya.Ahmad al-Iskandari dan !ustha'a Anani dalam al-Wasith fi al-Adab al-‘Arabi wa Tarikhihi

    (16728) mengemukakan bah#a man'aat mempelajari sejarah sastra khususnya sejarahkesusastraan Arab, antara lain2a. !engetahui sebab-sebab kemajuan dan kemunduran sastra, yang ditinjau ari segi agama,sosial, maupun politik. b. !engetahui gaya-gaya (uslub) bahasa, cabang-cabang seninya, pemikiran-pemikiran penggunanya, dan istilah-istilah yang mereka ciptakan, perbedaan cipta rasa mereka dalam prosadan puisi mereka, sehingga dapat memberikan #a#asan baru kepada kita setelah mengkaji ilmu

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    2/151

    ini untuk membedakan antara bentuk-bentuk bahasa pada suatu masa dengan bentuk-bentuk  bahasa pada masa yang lain.c. !engenal dan mempejari tokoh-tokoh yang berpengaruh dari kalangan ahli bahasa dansastra pada setiap masa, serta mengetahui sesuatu yang baik dan buruk yang terdapat dalam puisidan prosa dalam karya-karya mereka, sehingga kita dapat meneladani contoh-contoh yang baik 

    dan menjauhkan diri dari contoh-contoh yang tidak baik.B. Peridesasi Sejarah Sastra Arab%erbicara mengenai periodesasi kesusastraan Arab, seringkali kita dibuat bingung dengan adanya perbedaan penulisan periodesasi yang ditulis masing-masing penulis sejarah kesusastraan Arab, baik dari segi peristilahannya maupun dari segi #aktunya.4ada umumnya, periodesasi kesusastraan dibagi sesuai dengan perubahan politik. Sastradianggap sangat tergantung pada reolusi sosial atau politik suatu negara dan permasalahanmenentukan periode diberikan pada sejara#an politik dan sosial, dan pembagian sejarah yangditentukan oleh mereka itu biasanya diterima begitu saja tanpa dipertanyakan lagi (9ellek,166287). 4enentuan mulainya atau berakhirnya masa setiap periodesasi hanyalah perkiraan,tidak dapat ditentukan dengan pasti, dan biasanya untuk mengetahui perubahan dalam sastra itu

     biasanya akibat perubahan sosial dan politik (ami:at, 16621). "i ba#ah ini akan dipaparkan bentuk penulisan periodesasi yang dilakukan oleh para ahli kesusastraan Arab, antara lain2Hana al!Fakhuriyyah membaginya ke dalam lima periodesasi, yaitu21. 4eriode ahiliyyah, perkembangan kesusastraan Arab pada masa ini dibagi atas dua bagian,yaitu masa sebelum abad ke-8, dan masa sesudah abad ke-8 sampai dengan *ijrahnya ;abi!uhammad SA9 ke !adinah (1 *53// !)./. 4eriode Islam, perkembangan kesusastraan Arab pada masa ini berlangsung sejak tahun 1*53// ! hinggga 1/ *5

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    3/151

    Sedangkan Ah#ad Al!Iskandi  dan "usta&a Anani dalam Al-Wasit Al-Adab Al-Arobiyah WaTarikhihi (1613210) membagi periodesasi kesusastraan Arab ke dalam lima periode, yaitu21.  Periode Jahiliyah, periode ini berakhir dengan datangnya agama Islam, dan rentang#aktunya sekitar 180 tahun./.  Periode permulaan Islam atau shadrul Islam, di dalamnya termasuk juga periode %ani

    mayyah, yakni dimulai dengan datangnya Islam dan berakhir dengan berdirinya "aulah %aniAbbas pada tahun 1/ *..  Periode Bani Abbas, dimulai dengan berdirinya dinasti mereka dan berakhir dengan jatuhnya %agdad di tangan bangsa Tartar pada tahun 383 *.7.  Periode dinasti-dinasti yang berada di bawah kekuasaan orang-orang Turki , di mulaidengan jatuhnya %aghdad dan berakhir pada permulaan masa Arab modern.8.  Periode Modern, dimulai pada a#al abad ke-16 !asehi dan berlangsung sampai sekarangini.Adanya 4erbedaan istilah dalam penulisan periodesasi kesusastraan Arab seperti dua contoh diatas, merupakan suatu hal yang #ajar, seperti yang dikemukakan Teeu# (162 11-1

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    4/151

    "enyair bukanlah satu-satunya komunitas yang amat peduli kepada pendidikan syair. Se!ara

    umum anggota masyarakat juga memiliki kepedulian yang sama. #ntaian kata-kata dalam syair 

    bagi masyarakat Arab bukanlah semata-mata bunyi yang disuarakan lisan yang tanpa makna

    (absurd) melainkan sarana yang ampuh untuk membakar semangat menarik perhatian dan

    meredam emosi yang bergejolak di tengah kehidupan masyarakat. $isa dipahami kalau

    masyarakat meyakini bahwa para penyair memiliki pengetahuan magis+1, yang terekspresikan

    dalam syair dan keberadaan syair ini sangat diperhatikan dan dipatuhi substansinya karena ia

    merupakan realitas kehidupan kabilah. %ampaknya inilah alasan yang diyakini masyarakat ketika

    mereka menempatkan para penyair pada posisinya yang terhormat. &ereka menjadi simbol

    kejayaan suatu kabilah dan penyambung lidah yang mampu melukiskan kebaikan dan

    kemenangan kabilah sebagaimana mereka mampu mendeskripsikan kejelekan dan kekalahan

     perang yang diderita kabilah lain.Dalam kajian keislaman pengetahuan tentang sastra mempunyai posisi yang strategis

    hal itu karena sumber induk (Al-'uran) menggunakan bahasa sastrawi yang begitu indah

    membuat takjub sastrawan di kawasan itu selain itu pemahaman terhadap sastra juga

    merupakan salah satu kun!i dalam memahami wahyu Allah baik yang matluw (Al-'uran)

    maupun ghair al-matluw (adis). #ntuk memahami tentang sastra tentunya kita harus

    memahami sejarah serta perkembangnya sehingga kita tidak ahistoris serta menghasilkan

     pemahaman yang objekti*.

     B. Pengertian SastraSastra yang dalam ungkapan arab di sebut al-Adab pada awalnya merupakan undangan untuk 

    menyantap makanan. +radisi sema!am ini merupakan perbuatan yang terpuji dan menunjukan

    moralitas yang tinggi.+2, Sejalan dengan berjalannya waktu kata adab dipakai sebagai kata yang

    men!akup pendidikan baik lisan atau budi pekerti sebagaimana dalam hadis , Addabani abbi *a

     Ahsana +adibi. "ada masa umayyah kata adab berarti pengajaran selanjutnya pengertian

    adab diringkas menjadi sebuah tulisan yang indah dan mempunyai makna puisi dan syair.+3,

    Dalam mendenisikan adab (sastra) para #daba berbeda-beda ,

    -./0 12345 1467 189:;8

    ungkapan puitis tentang pengalaman manusia

    sebagian mendenisikan

    -./0  94?@A BCD34E

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    5/151

    hasil pemikiran manusia yang diungkapkan dengan ungkapan yang mengandung seni dan

    keindahan atau seni ungkapan yang indah.+X,

     Dari berbagai ma!am denisi ini dapat disimpulkan bahwa sastra merupakan seni ungkapan yang indah.

     C. Periodesasi  Ada beberapa pendapat dalam membagi periode sastra mayoritas membagi menjadi / periode

     yaitu ,

    0. al-asr al-jahili dimulai 1 abad sebelum islam lahir sampai islam lahir.

    1. al-Shadr al-2slam dimulai sejak islam lahir sampai runtuhnya bani umayyah 031 .

    3. al-Shadr al-Abbasi sejak berdirinya dinasti abbasiyah samapai runtuhnnya kota $aghdad

    tahun 4/4 .

    5. al-Shadr al-+urki al-#stmani sejak runtuhnya $aghdad samapai timbulnya kebangkitan arab diabad modern.

    /. al-Shadr al-adis (modern) sejak timbulnya nasionalisme bangsa arab.+Y,

    Sebagian membagi menjadi 5 *ase yaitu ,

    a. al-Adab al-'adim sejak sebelum islam sampai runtuhnya dinasti umayyah.

    b. al-Adab al-&uhdas sejak keruntuhan dinasti umawi sampai berdirinya dinasti abbasi 4/4.

    !. al-Adab al-+urki sampai kerunttuhan ottoman.

    d. al-Adab al-adis. [6]

    Sedangkan team dosen-dosen dari %egara Arab membagi menjadi 5 yaitu ,

    i. al-Adab al-arabi al-'adim

    ii. al-Adab al-arabi al-muwallad

    iii. al-Adab al-arabi al-minhar 

    i6. al-Adab al-arabi al-jadid [7]

     Dari berbagai pendapat diatas sebenarnya tidak terdapat perbedaan yang signikan perbedaanya hanya terletak pada pengunaan istilah saja.

     D. Maam!maam sastraSastra arab terbagi menjadi dZa[ syair  dan natsar . Syair  \pZisi] adalah

    ^ata-^ata _ang berirama dan ber7ayah

    _ang mengZng^ap^animajinasi nan indah dan bentZ^ Zng^apan _ang mempZn_ai ^esanmendalam.+(,Sedang^an prosa ^ebali^an dari pZisi.

     Jenis-jenis s_air ataZ tZjZan pengZng^apann_a pada masa jahili_ah :1.  Al-&adh pZjian.2.  Al-ija  eje^an.

    http://wp.warungsantri.com/wp-admin/post.php?post=54&action=edit#_ftn4http://wp.warungsantri.com/wp-admin/post.php?post=54&action=edit#_ftn5http://wp.warungsantri.com/wp-admin/post.php?post=54&action=edit#_ftn6http://wp.warungsantri.com/wp-admin/post.php?post=54&action=edit#_ftn7http://wp.warungsantri.com/wp-admin/post.php?post=54&action=edit#_ftn8http://wp.warungsantri.com/wp-admin/post.php?post=54&action=edit#_ftn4http://wp.warungsantri.com/wp-admin/post.php?post=54&action=edit#_ftn5http://wp.warungsantri.com/wp-admin/post.php?post=54&action=edit#_ftn6http://wp.warungsantri.com/wp-admin/post.php?post=54&action=edit#_ftn7http://wp.warungsantri.com/wp-admin/post.php?post=54&action=edit#_ftn8

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    6/151

    3.  Al-8akhr  membangga^an.X.  Al-ammasah semangat _a^ni ZntZ^ membang^it^an semangat^eti^a ada sZatZ peristi`a semacam perang ataZ membangZnsesZatZ

    Y.  Al-ikmah9gha:al ataZ Zng^apan cinta bagi sang ^e^asih.  Al-2tid:ar permohonan maa..  Ar-atsa  belasZng^a`a(. Al-ash pemberian _aitZ penjelasan perhadap sesZatZdengan sangat simbolisti^ dan e^spresionisti +̂,

     #ing^atan pen_air :a] Jahili seperti [ fmrZ al-ais[ Zhair bin Abi SZlmab] *Z^hadramZn[ mere^a _ang di^enal dengan pZisin_a di

    masa jahili_ah dan %slam seperti[ hansa dan !asan bin #sabit.c] %slami_Zn[ pen_air _ang hidZp di masa islam tetapi masihmemegang tradisi arab seperti pen_air-pen_air pada masaZma`i.d] *Z`alladZn _aitZ _ang bahasan_a telah rZsa^ tetapiberZsaha memperbai^in_a seperti pen_air _ang hidZp di masaabbasi_ah.+10,

     Ji^a di lihat dari sisi ^Zalitas[ pen_air jahili terbagi menjadi tigating^atan[ _aitZ :

    1. fmrZ al-ais[ kabighah[ Zhair.2. Al-As_a ais[ &abid bin abiah[ #haraah bin al-Abd3. Antarah[ fr`ah bin al-ard[ kZmair bin #aZlab[ Zraid binShammah dan *Zraas al-A^bar.+11,

    Sedang^an %atsr  pada masa jahili_ah terdapat beberapa macam[:hZtbah[ `asiat [ !i^mah dan *atsal.hZtbah: 'aitZ serang^aian per^ataan _ang jelas dan lZgas _ang

    disampai^an ^epada ^hala_a^ ramai dalam rang^a menjelas^ansZatZ per^ara penting.Sebab-sebab mZncZln_a ^hZtbah pada periode Jahili_ah

    1. $an_a^n_a perang antar ̂ abilah.

    2. )ola hZbZngan _ang ada pada mas_ara^at Jahili__ah seperti saling mengZcap^an

    selamat[ belasZng^a`a dan saling memohon bantZan perang.

    3. esemra`Ztan politi^ _ang ada ^ala itZ.

    http://wp.warungsantri.com/wp-admin/post.php?post=54&action=edit#_ftn9http://wp.warungsantri.com/wp-admin/post.php?post=54&action=edit#_ftn10http://wp.warungsantri.com/wp-admin/post.php?post=54&action=edit#_ftn11http://wp.warungsantri.com/wp-admin/post.php?post=54&action=edit#_ftn9http://wp.warungsantri.com/wp-admin/post.php?post=54&action=edit#_ftn10http://wp.warungsantri.com/wp-admin/post.php?post=54&action=edit#_ftn11

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    7/151

    X. *en_ebarn_a bZta hZrZ[ sehingga ^omZni^asi lisan lebih ban_a^ digZna^an daripada

    tZlisan.

    Y. Saling membangga ân nasab dan adat istiadat.+12,

    iri ^hasn_a1. alimat _ang ring^as2. &aad _ang jelas.

    3. *a^na _ang mendalam.

    X. Saja^ \bera^hirn_a setiap ^alimat dengan hZrZ _ang sama].

    Y. Sering dipadZ^an dengan s_air[ hi^mah dan matsal+13,

    iantara hZtaba _ang ter^enal adalah aab bin &Zai[ Zl %sbaial-Ad`ani[ hZ`ailid bin Amr al-hatani[ ais bin harijah[ Zsbin Said al-%__adi.+1X,"asiat :

     _aitZ nasihat seorang _ang a^an meninggal dZnia ataZa^an berpisah ^epada seorang _ang dicintain_a dalam rang^apermohonan ZntZ^ mengerja^an sesZatZ[ seperti `asiat !as_imbin Abdi *ana ^epada ^aZm Zrais_ ZntZ^ memZlia^an jamaahhaji.Hi#mah : 'aitZ ^alimat _ang ring^as _ang men_entZh _angbersZmber dari pengalaman hidZp _ang dalam[ didalamn_aterdapat ide _ang lZgas dan nasihat _ang bermanaat. Seprti :+1Y,

      الهوالرأآ

    q)erZsa^ a^al sehat manZsia adalah ha`a nasZn_a&atsal  : 'aitZ ^alimat sing^at _ang diZcap^an pada ^eadaan ataZperisti`a tertentZ[ digZna^an ZntZ^ men_erZpa^an ^eadaan ataZperisti`a tertentZ dengan ^eadaan ataZ peristi`a asal dimanamatsal tersebZt diZcap^an. seperti :+1,

    العذالسبق

    q)edang telah mendahZlZi celaan.

    $. Ciri Umum Sastra %ahil& etinggian bahasa sastra Jahil_ saat itZ memang ta^ diragZ^anlagi oleh ban_a^ pengamat ^ebZda_aan[ hal ^arena di^arena^an^ondisi sosio-historis _ang melatarbela^angin_a serta e6ent  pasarsastra dan ayyam al-arab tZrZt memberi^an andil _ang tida^ sedi^it.ari sisi ma^na sastra jahil_ adalah sebagai beri^Zt :0. ;ejujuran dalam mengungkapkan apa yang dirasakan tanpa ungkapan yang berlebihan.

    http://wp.warungsantri.com/wp-admin/post.php?post=54&action=edit#_ftn12http://wp.warungsantri.com/wp-admin/post.php?post=54&action=edit#_ftn13http://wp.warungsantri.com/wp-admin/post.php?post=54&action=edit#_ftn13http://wp.warungsantri.com/wp-admin/post.php?post=54&action=edit#_ftn14http://wp.warungsantri.com/wp-admin/post.php?post=54&action=edit#_ftn15http://wp.warungsantri.com/wp-admin/post.php?post=54&action=edit#_ftn16http://wp.warungsantri.com/wp-admin/post.php?post=54&action=edit#_ftn12http://wp.warungsantri.com/wp-admin/post.php?post=54&action=edit#_ftn13http://wp.warungsantri.com/wp-admin/post.php?post=54&action=edit#_ftn14http://wp.warungsantri.com/wp-admin/post.php?post=54&action=edit#_ftn15http://wp.warungsantri.com/wp-admin/post.php?post=54&action=edit#_ftn16

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    8/151

    1. susunan kalimat yang ringkas

    3. sederhana dalam struktur kalimat hal ini dilatarbelakangi kondisi sosiologis !ara mereka

    hidup men!iptakan karakter manusia yang sederhana sehingga mempengaruhi ketika menyusun

    sebuah ungkapan.

    5. omantis bahasa yang romantis ketika mengungkapkan jiwa perasaan penyair.+1,/. al-&uhdhar menambahkan karakteristik sastra jahili adalah mengungkapkan kejantanan dan

    keperwiraan men!eritakan pengalaman baik yang butuk maupun yang jelek.+1(,

    ari berbagai ^ara^ter di atas dapat disimpZl^an bah`a cora^sastra jahil_ sangaat sederhana hal itZ dipengarZhi cara hidZpmere^a _ang sangat sederhana sehingga membentZ^ ji`a _angsederhana[ begitZpZn dalam mengZng^apan sesZatZ.

    disampai^an dalam ajian Ztin ^elas )$A[ 0-03-2011

    +1, Ahmad Amin[ 8adjrul 2slam \airo : *a^tabah kahdi_ah[ 1Y][ YY.

    +2, S_aZi hai[ +arikh al-Adab al-Arabi , al-Ashru al- 2Y.

    +, ildan argadinata[ &ail_ itriani[ Sastra Arab dan ?intas $udaya\*alang : f%k )ress[ 200(][

    101.

    +10, Ahmad bin %brahim al-!as_imi[ 

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    9/151

    http://aam-eaam.blogspot.co.id/2012/0X/sejarah-sastra-arab-jahil_.html

    Sejarah Sastra Ara !asa "er#$%aa& 's%a# (Sha)r$% 's%a#*

    *a_ 30[ 201Y wne comment 

    %A% I4?;"A*@A;A. @atar %elakang4ara ulama sastra Arab membagi periode sastra Arab kedalam tujuh periode. aitu masa jahiliyah, masa shadrul Islam, masa mayah, masaAbbasiyah, !assa kemunduran, masa Andalusia, dan masa kebangkitan modern1.Setiap priode, sastra Arab memiliki kekhususnan dan karakteristik masing-masing

    yang mebedakannya dengan periode-periode lainnya sesuai dengan keadaan sosialdan politik yang berkembang saat itu/. %erkembang atau tidaknya dan kuatlemahnya sastra tergantung pada dua hal itu.Islam datang ditandai dengan diutusnya !uhammad SA9 sebagi nabi danutusan Allah. Sang ;abi menyampaikan risalah baru-risalah Islam-kepadakaumnya, masyarakat Arab Burays yang saat itu sudah memiliki kesustraan yangtara'nya sangat tinggi (periode ini disebut sastra masa jahilyah). Islam berkembang dan mempengaruhi seluruh as'ek kehidupan masyarakat Arab saatitu. Tak luput pula as'ek kesusastraan. ;ilai-nilai Islam telah menjadi bagian

    terpenting dalam perkembangan sastra saat itu.%. =umusan !asalah1. %agaimana keadaan sastra Arab saat ituC/. %agaimana pengaruh Islam terhadap karya sastraC. Siapa saja tokoh-tokoh shadrul IslamCD. Tujuan1. !emahami keadaan sastra Arab shadrul Islam.

    http://aam-ezaam.blogspot.co.id/2012/04/sejarah-sastra-arab-jahily.htmlhttp://gunawanktt.blog.uns.ac.id/2015/05/30/sejarah-sastra-arab-masa-permulaan-islam-shadrul-islam/http://gunawanktt.blog.uns.ac.id/2015/05/30/sejarah-sastra-arab-masa-permulaan-islam-shadrul-islam/#commentshttp://aam-ezaam.blogspot.co.id/2012/04/sejarah-sastra-arab-jahily.htmlhttp://gunawanktt.blog.uns.ac.id/2015/05/30/sejarah-sastra-arab-masa-permulaan-islam-shadrul-islam/http://gunawanktt.blog.uns.ac.id/2015/05/30/sejarah-sastra-arab-masa-permulaan-islam-shadrul-islam/#comments

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    10/151

    /. !engetahui pengaruh Islam terhadap karya sastra Arab shadrul Islam.. !engenal tokoh-tokoh shadrul Islam.

    http://gZna`an^tt.blog.Zns.ac.id/201Y/0Y/30/sejarah-sastra-arab-masa-permZlaan-islam-shadrZl-islam/

    "+,-+!.A/0A/ S+1A,A2 SAS3,A A,A. (A4A. A56A,A.'*ecember [ 2013

    2 otes

    "i edit oleh *ilman dari EStudi penggunaan syair Arab ahiliyyah dalam Ta'sir al $asysya'Fkarya Asep Sae'ul.

    4enyebaran sastra arab pada dasarnya sangatlah berkaitan erat dengan menyebarnya Islam secaraluas ke berbagai penjuru belahan dunia terutama pada abad ke < hijriah, hal ini dikarenakan bahasa Arab adalah bahasa Al-Bur:an yang mulia. %ahasa yang indah ini menyebar ke berbagai

     penjuru timur dan barat, sehingga sebagian besar peradaban dunia pada masa itu sangat ter#arnaioleh peradaban Islam.!ereka yang berperan mengembangkan sastra arab pada masa kejayaan islam berasal dari berbagai suku bangsa, diantara mereka berasal dari airah Arab, !esir, =oma#i, Armenia,%arbar, Andalusia dan sebagainya, #alau berbeda bangsa namun mereka semua bersatu diatasIslam dan %ahasa Arab, mereka berbicara dan menulis karya sastra serta berbagai kajiankeilmuan lainnya dengan %ahasa Arab ."an tidaklah Allah menjadikan bahasa Arab sebagai bahasa Al-Buran melainkan karena iaadalah bahasa terbaik yang pernah ada. Allah Subhanahu #a Ta:ala ber'irman 2ESesungguhnya $ami telah jadikan Al-Buran dalam bahasa Arab supaya kalianmemikirkannya.F./0

    Allah juga ber'irman 2ETidakkah kamu perhatikan bagaimana Allah telah membuat perumpamaan kalimat yang baikseperti pohon yang baik, akarnya teguh dan cabangnya (menjulang) ke langit. 4ohon itumemberikan buahnya pada Setiap musim dengan seiin Tuhannya. Allah membuat perumpamaan-perumpamaan itu untuk manusia supaya mereka selalu ingat. "an perumpamaankalimat yang buruk seperti pohon yang buruk, yang telah dicabut dengan akar-akarnya dari permukaan bumi> tidak dapat tetap (tegak) sedikitpun./1Sastra dalam bahasa Indonesia berarti2 (1) bahasa (kata-kata, gaya bahasa) yang dipakai di kitab-

    http://gunawanktt.blog.uns.ac.id/2015/05/30/sejarah-sastra-arab-masa-permulaan-islam-shadrul-islam/http://gunawanktt.blog.uns.ac.id/2015/05/30/sejarah-sastra-arab-masa-permulaan-islam-shadrul-islam/http://gunawanktt.blog.uns.ac.id/2015/05/30/sejarah-sastra-arab-masa-permulaan-islam-shadrul-islam/http://gunawanktt.blog.uns.ac.id/2015/05/30/sejarah-sastra-arab-masa-permulaan-islam-shadrul-islam/

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    11/151

    kitab (bukan bahasa sehari-hari), (/) karya tulis, yang jika dibandingkan dengan tulisan lainmemiliki berbagai macam cirri keunggulan, seperti keaslian, keartistikan, keindahan dalam isidan ungkapannya, drama, epik, dan lirik, () kitab suci (*indu), kitab (ilmu pengetahuan), (7) pustaka, kitab primbon (berisi) ramalan, hitungan dan sebagainya, dan (8) tulisan, huru'.//9alaupun penjelasan ini memberikan banyak kemudahan dalam hal keterangan maupun batasan

    tentang sastra, tetapi banyak keterangan maupun batasan lain tentang sastra yang menunjukkan bah#a ada saja yang menentang, mempertanyakan, atau menyangsikan keterangan-keteranganataupun batasan yang berlaku bagi sastra tertentu./"e'inisi sastra yang ada masih membuka peluang untuk diperdebatkan, namun kita juga perlumenentukan cirri-cirinya, karena hal itu lebih urgen daripada membuat de'inisi yang holistic dankomprehensi'. Dirri-ciri tersebut adalah sebagai berikut2

    1. Sastra bukanlah suatu komunikasi praktis, yang isi dan maksudnya langsung terlihat,tertangkap, dan terpahami manakala membaca atau mendengar sebuah komunikasi, sepertimembaca buku-buku lainnya yang tidak bernama sastra. "alam sastra, makna tersirat lebihdominan daripada makna tersurat. ?'ek pengasingan dalam sastra melambatkan pencerapan kita

    terhadap maknanya. Tetapi justru di situ pula letak intensitas maknanya./. $arya sastra adalah karya kreati', bukan semata-mata imitatie. $reati' dalam sastra berarticiptaan, dari tidak ada menjadi ada. %aik bentuk maupun makna merupakan kreasi. %ahasasebagai system primer menurut urit @otman, seorang ahli semiotika berkebangsaan =usia, telahmempunyai makna sebelum disusun menjadi sastra sebagai system sekunder. $reati' dalamsastra juga berarti pembaruan. Teeu# menegaskan bah#a pemerkosaan dan pelanggarankonensi adalah si'at karya seni yang khas. !alahan pada masa tertentu, hasil dan nilai sebuahkarya seni sebagian besar ditentukan oleh %erjaya tidaknya dalam usaha mendobrak danmerombak konensi.. $arya sastra adalah karya imajinati'. Ia bukan representasi dari kenyataan. Akan sia-sia biladapat berjumpa dengan kehidupan sebagaimana yang disajikan dalam karya sastra. &leh karena

    imajinati', dengan sendirinya ia juga bersi'at subjekti', baik subjekti' dalam penciptaan maupunsubjekti' dalam pemahaman.$eselarasan yang ada dalam karya sastara tida secara otomatis berhubungan dengan keselarasanyang ada dalam masyarakat tempat sastra itu lahir.7. $arya sastra adalah karya otonom. $arya sastra adalah karya yang patuh pada dirinya sendiri.Tentang otonomi karya sastra, sebagaimana yang diungkapkan oleh Teeu#, karya sastra ataukarya seni pada umumnya merupakan keseluruhan yang bulat, yang berdiri sendiri, yang otonomdan yang boleh dan harus kita pahami dan ta'sirkan pada sendirinya, sebuah dunia rekaan yangtugasnya haya satu, patuh setia pada dirinya sendiri. Tetapi pada pihak lain, tidak ada karya senimanapun juga yang ber'ungsi dalam situasi kosong, karena ia merupakan aktualisasi tertentu darisystem dan kode budaya.8. $arya sastra adalah karya koheren. &rehensi dalam karya satra tidak mengandung arti tidaksatu unsurpun yang tidak 'ungsional, #alaupun hanya sebuah titik. $oherensi dalam karya sastra juga membedakan dengan karya-karya non-sastra, dalam karya sastra, setiap unsur mempunyaihubungan dengan unsur-unsur yang lain. %egitu padunya hubungan itu, sehingga apabila ditukarletaknya, apalagi diganti unsurnya, maka keseluruhan karya itu akan kehilangan kekuatannyasebagai karya sastra dan akan menimbulkan perubahan makna. $arena yang dipahami dalamkarya sastra bukanlah EmeaningF akan tetapi Esigni'icanceF.3. $onensi suatu masyarakat amat menentukan mana karya yang dapat disebut sebagai karya

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    12/151

    sastra dan mana yang tidak. $arya sastra pada masyarakat tertentu belum tentu disebut sastraoleh masyarakat yang lain, karena perbedaan konensi yang mereka anut. $arya sastra padamasa lalu mungkin tidak akan disebut sebagai sastra pada masa berikutnya, karena perubahankonensi yang diakibatkan perubahan tata nilai dalam kehidupan.

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    13/151

    diliputi oleh berbagai tata karma dan perangai dan juga banyaknya uslub-uslub la'ad aslimereka yang masuk dengan tanpa disadari.1Sejarah sebuah sastra sangat memiliki hubungan erat dengan sejarah politik maupun sosialsebuah umat tertentu, sehingga keduanya memiliki dampak yang sangat signi'ikan terhadap perkembangan sebuah sastra. Setiap sebuah bentuk politik dan kebangkitan sosial yang terjadi

     pada sebuah masyarakat akan terekam dalam sebuah 'ikiran yang kemudian akan diungkapkanoleh para penyair dan tulisan para ulama: karena pekanya mereka terhadap kejadian-kejadianyang ada yang kemudian menyebar kepada seluruh umat yang berbentuk syair, khitabah, kitabdan lain-lain./!aka dari itu pembagian sejarah perkembangan sastra Arab menjadi lima sesuai dengan perkembangan sejarah politik dan sosial bangsa Arab2

    1. aman ahiliyyah yaitu dimulai pada pertengahan abad kelima tahum masehi sampaidatangnya Islam pada tahun 3// !./. aman daulah Islamiyyah dan %ani mayyah yaitu di buka pada masa muncul Islam sampai berdirinya daulah Abbasiah pada tahun 1/ *.

    . aman daulah Abbasiyah yaitu dimulai ketika berdirinya daulah Abbasiyah sampai jatuhnya%agdad ke dalam kekuasaan pada tahun 383 *.7. aman Turki yaitu dimulai ketika jatuhnya %agdad sampai pada kebangkitan Islam yaitu padatahun 1//0 *.8. aman baru yaitu dimulai pada tahun 1//0 * sampai saat ini./0. B.S. usu' U1/V 2 //1 BS. Ibrahim U17V 2 /7-/8// @ukman Ali, $amus %esar %ahasa Indonesia, (akarta2 %alai 4ustaka. 1667). *al.

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    14/151

    3$es)a78 9 /;9*a^alah Sejarah Sastra Arab : Sastra`an Arab

    "+/4A2?5?A/

      Sastra adalah bagian dari entitas bZda_a _ang `ZjZdn_a tercermin dalam^ar_a-^ar_a sastra. SemZa ^ebZda_aan dan peradaban di dZnia mengalami sZatZperiode perZbahan _ang mendalam \)eZrsen[ 10:2]. #ermasZ^ jZga di dalamn_a^ebZda_aan bangsa Arab. )Zisi[ prosa dan drama Arab ban_a^ bernZansa %slam^arena ma_oritas bangsa Arab menganZt agama %slam.+1, engan demi^ian[ teori

    sastra ber^aitan se^ali dengan %slam. $a_lZ berpendapat bah`a teori sastra %slamtida^ dapat dipisah^an dari ^onsep sastra secara Zniversal. Sedang^an^esZsastraan Arab \al-Adab al-Arabiy ] merZpa^an ^esZsastraan ter^a_a[ ^arenamerZpa^an ^esZsastraan _ang tercipta seja^ masa ^ana^-^ana^ manZsia sampairZntZhn_a ^ebZda_aan Arab. )eriode Jahili__ah[ _ang menjadi periode lahir danber^embangn_a to^oh-to^oh pen_air dalam pembahasan ma^alah ini dimZlaise^itar satZ tengah abad sebelZm ^edatangan %slam se^itar dan bera^hir sampai^edatangan %slam.

    )ada ZmZmn_a[ periodesasi ^esZsastraan dibagi sesZai dengan perZbahanpoliti^. Sastra dianggap sangat tergantZng pada revolZsi sosial ataZ politi^ sZatZnegara dan permasalahan menentZ^an periode diberi^an pada sejara`an politi^dan sosial[ dan pembagian sejarah _ang ditentZ^an oleh mere^a itZ biasan_aditerima begitZ saja tanpa dipertan_a^an lagi \elle [̂ 1(:3YX]. )enentZanmZlain_a ataZ bera^hirn_a masa setiap periodesasi han_alah per^iraan[ tida^ dapatditentZ^an dengan pasti[ dan biasan_a ZntZ^ mengetahZi perZbahan dalam sastraitZ biasan_a a^ibat perZbahan sosial dan politi^ \Jamiat[ 13:1(].

      Secara ^onseptZal[ sastra %slam adalah bagian dari sastra ZmZm. $erbagai^ar_a _ang dihasil^an dari sastra Arab %slam tZrZt menghiasi sastra pada ZmZmn_a.

     #ida^ heran ji^a setelah lahir beberapa ^ar_a sastra Arab[ terdapat ^ar_a-^ar_abarat _ang terinspirasi dari ^ar_a sastra Arab tersebZt. SebZt saja Zllivers #ravelsdan obins aroZ \obinson rZsoe] _ang terinspirasi dari !i^a_at AlZ &a_lah `a&a_lah \S_a^ah[ 1X:23]. alam hal ini[ secara Zniversal[ sastra pada ZmZmn_a

    http://www.blogger.com/blogger.g?blogID=1993027451068877097#_ftn1http://www.blogger.com/blogger.g?blogID=1993027451068877097#_ftn1

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    15/151

    telah menggait dZa sastra besar _aitZ sastra Arab dan sastra $arat. #entZ saja[^eberhasilan ^ar_a tersebZt berasal dari penZlisn_a. !al ini _ang mendasari penZlismembZat biogra beberapa sastra`an Arab lasi^ beserta ^ar_a-^ar_a terbai^mere^a.

    $eberapa nama tersebZt diantaran_a adalah: fmrZ Alo_s[ Annabighah A-ib_ani[ Zhair bin AbZ SZlma dan Al-As_a bin Alaisi. engan demi^ian[ sebagaicontoh[ ^ar_a-^ar_a _ang ada pada masa sastra Arab ^lasi^ pra %slam ^hZsZsn_apZisi-pZisi tentang ^epahla`anan Jahiliah menjadi acZan bagi para penZlis pZisipada inasti Abbasi_ah dan dipandang sebagai ^ar_a ^lasi^ oleh para pen_airAbbasi_ah. !an_a saja sa_angn_a dZ^Zngan _ang diberi^an oleh para ^haliah[`air dan gZbernZr inasti Abbasi_ah ^epada para pen_air tida^ se^edarmelahir^an pZjian dan menjadi genre sastra _ang paling di senangi tapi telah

    mendorong para pen_air mela^Z^an pelacZran sastra[ dan pada a^hirn_amemZncZl̂ an nZansa ^emegahan palsZ[ dan ^ebohongan ^osong _ang seringdi^ata^an sebagai ZnsZr _ang mele^at dalam pZisi Arab.+2, 

    "+!.A2ASA/

     

    1. ?#r$@ A%;7s

      fmrZ Alo_s merZpa^an salah satZ pen_air ter^enal di masa pra %slam. %asering^ali mZncZl dalam arti^el-arti^el dengan jZlZ^an _ang berbeda _aitZAmrZl^ais. %a seorang pangeran _ang penZh dengan ha`a nasZ percintaansehingga membZat sang a_ah mZr^a[ termasZ^ s_eh dan raja sZ^Z bangsa dan

    a^hirn_a ia diZsir dan diasing^an dalam hidZpn_a hingga menjadi penggembala.engan demi^ian ia melari^an diri dari ^ehancZran sZ^Z bangsan_a dan iameninggal^an identitas ^esZ^Zann_a serta mengalami masa pengejaran.+3,A^hirn_a ia tiba se^itar pada tahZn Y30 di oma`i[ pada masa ^epemimpinan*aharaja JZstin di onstantinopel di mana pen_air pengembara sangat dihargai.

     #radisi mencatat ia te`as dengan pen_i^saan demi memenang^an cinta sang pZtri

    http://www.blogger.com/blogger.g?blogID=1993027451068877097#_ftn2http://www.blogger.com/blogger.g?blogID=1993027451068877097#_ftn3http://www.blogger.com/blogger.g?blogID=1993027451068877097#_ftn2http://www.blogger.com/blogger.g?blogID=1993027451068877097#_ftn3

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    16/151

    dari ^etZrZnan *aharaja JZstin. *ohammed mende^larasi^an bah`a fmrZ Alo_smerZpa^an salah satZ pen_air arab termash_Zr dan pangeran pen_air _ang pernahdan pertama ^ali memerosot^an irama liar individZal dan menega^^an pen_an_i-pen_an_i padang pasir lebih a`al.+X, 

    )endapat mengenai ^ematian fmrZ Alo_s memili^i ban_a^ versi. )endapat_ang pertama sama seperti _ang telah disebZt^an bah`a fmrZ meninggal ^arenadibZnZh \namZn bZ^an pen_i^saan seperti _ang telah di^ata^an sebelZmn_a] tapidiracZn. !al ini dicerita^an lebih detail _aitZ ^arena ia di^abar^an mencintai ana^gadis aisar oma`i _ang bernama fnaiah. arena ^ecintaann_a itZ ia seringmen_anjZng sang pZtri dengan pZisin_a. !al itZ membZat ^aisar cembZrZ danmen_ZsZn rencana ZntZ^ membZnZh fmrZ dengan cara memberi^an bajZ _angsZdah dilZmZri racZn. eti^a mengena^an bajZ tersebZt[ ia menjadi sa^it dan tida^

    lama ^emZdian meninggal dZnia di An^ara #Zr^i tahZn YXY *.+Y,  Sementara itZ[pendapat _ang lainn_a mengata^an bah`a fmrZ tida^ sampai ^e oma`i ^arenameninggal di dalam pengejarann_a dan ada jZga _ang mengata^an bah`a iamenderita sa^it saat henda^ meminta tolong pada aisar oma`i agarmen_elamat^ann_a dari ^ejaran $ani Asad.  ar_a-^ar_a _ang dilahir^an oleh fmrZ merZpa^an s_air _ang memili^ida_a ^ha_al tinggi. *a^a dari itZ[ fmrZ ter^enal dengan sebZtan Al-*ali^ Ad-a^hil\raja dari segala raja pen_air] di mana hal ini menjelas^an ^Zalitas s_airn_a _ang

    begitZ tinggi[ bernas dan padat. Salah satZ contoh pZisi _ang dibZat oleh fmrZadalah sebagai beri^Zt:@Di kala gulita malam seperti badai lautan tengah meliputiku dengan berbagai

    ma!am keresahan untuk mengujiku(kesabaranku).  Di kala malam itu tengahmemanjakan waktunya maka aku katakan padanya.  ai malam yang panjanggerangan apakah yang menghalangiku untuk berganti dengan pagi harinya Ba

    walaupun pagi hari itupun juga belum tentu akan sebaik kamuC .+, )Zisi tersebZtmelZ^is^an ^erisaZann_a di malam hari.

    2. A&&aBChah AD6EB7a&B

      Annabighah A-ib_ani AbZ fmamah i_ad bin *Za`i_ah merZpa^anpen_air _ang seja^ mZda sZdah pandai membZat pZisi. %a menjabat sebagai de`an

    http://www.blogger.com/blogger.g?blogID=1993027451068877097#_ftn4http://www.blogger.com/blogger.g?blogID=1993027451068877097#_ftn5http://www.blogger.com/blogger.g?blogID=1993027451068877097#_ftn6http://www.blogger.com/blogger.g?blogID=1993027451068877097#_ftn4http://www.blogger.com/blogger.g?blogID=1993027451068877097#_ftn5http://www.blogger.com/blogger.g?blogID=1993027451068877097#_ftn6

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    17/151

    ha^im dalam perlombaan pZisi _ang sering diada^an di pasar f^ad. %a seringdihasZt oleh la`an ^arena ^erap ^ali mende^at^an diri pada para pembesar danmenjadi^an pZisi sebagai media pergaZlann_a. kabighah berasal dari Zb_an.ara ia menghidZpi diri adalah dengan mendapat Zpah dari pZisi[ ma^a

    ^emZliaann_a ber^Zrang. !ampir selZrZh ZmZrn_a[ ia habis^an di ^alangan^elZarga raja !ira[ sehingga raja !ira _ang bernama kZyman bin *Zndir sangatcinta ^epadan_a[ sehingga dalam sZatZ ri`a_at di^ata^an bah`a pen_air ini di^alangan raja !ira selalZ mema^ai bejana dari emas dan pera^[ dan hal itZmenZnjZ^^an ^edZdZ^ann_a _ang tinggi di sisi raja !ira. !al itZ berlangsZng cZ^Zplama[ sampai salah seorang saingann_a memtnahn_a dan menghasZt kZyman[sehingga ia marah dan merencana^an ZntZ^ membZnZh An-kabighah. Salahseorang penga`al kZyman secara diam-diam men_ampai^an berita tersebZt[

    sehingga An-kabighah pZn segera melari^an diri dan meminta perlindZngan ^epadaraja-raja hossan _ang menjadi saingan raja-raja *anadirah dalammemperebZt^an pengZasaan atas bangsa Arab.  kamZn[ ^arena laman_a persahabatan _ang ia jalin dengan kZyman bin*Zndir[ An-kabighah berZsaha ZntZ^ membersi^an diri atas tnah _ang ditZjZ^an^epadan_a dan meminta maa ^epadan_a dengan pZisi-pZisin_a ZntZ^melen_ap^an ^ebencian kZyman dan melZlZh^an hatin_a[ serta menempat^an^embali posisin_a semZla di sisi raja kZyman bin *Zndir. !al tersebZt dapat dilihat

    dalam pZisi iytidari_at \permohonan maan_a] di ba`ah ini:Sesungguhnya engkau bagaikan malam yang kujelang meski aku didera

    kehampaan tapi tempat berharap maa* darimu sungguh luas membentang

      An-kabighah berZsia panjang dan meninggal menjelang ^eZtZsan kabi*Zhammad. Sebagian besar ahli sastra Arab mendZdZ^an pZisi kabighah padaderetan ^etiga sesZdah sesZdah fmrZ al-ais dan Zhair bin Abi SZlma. !an_a sajapenilaian ini sangat relati se^ali[ ^arena setiap orang pasti mempZn_ai penilaianmasing-masing. alaZpZn demi^ian ^ar_a pZisi merZpa^an pZisi _ang sangat tinggi

    nilain_a. arena pribadi pen_air ini sangat berba^at dalam berpZisi. wleh sebab itZ[tida^ heran bila pen_air ini diang^at sebagai de`an jZri dalam setiap perlombaanberde^lamasi dan berpZisi tiap tahZn di pasar f^ad. alam perlombaan de^lamasidan berpZisi itZ[ para pen_air berdatangan dari segala penjZrZ tanah ArabsemZan_a ber^ZmpZl di pasar f^ad[ aZmat Al-Jandal[ dan il *ajanah. alam^esempatan ini[ mere^a mendiri^an panggZng ZntZ^ de`an jZri[ dan salah seorang

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    18/151

    dari de`an jZri itZ adalah An-kabighah sendiri[ ^arena dia di^enal sebagai seorang_ang mahir dalam menilai pZisi. an apabila ada pZisi _ang dinilai bai^[ ma^a pZisiitZ a^an ditZlis dalam lembaran ^hZsZs dengan menggZna^an tinta emas[^emZdian digantZng^an pada dinding abah sebagai penghormatan bagi

    pen_airn_a.  eistime`aan pZisi kabighah bila dibanding^an dengan pZisi fmrZ Ala_sdan Zhair bin Abi SZlma[ ma^a pZisi kabighah lebih indah dan ^ata-^atan_a lebihmantap[ bahasan_a sederhana sehingga mZdah dimengerti oleh semZa orang. anpara pen_air lain pZn tida^ jarang _ang menirZ ga_a kabighah dalam berpZisi[sehingga orang _ang sZ^a a^an ^elembZtann_a pZisin_a[ seperti Jarir[ menganggapbah`a ia merZpa^an pen_air Jahili__ah _ang paling pia`ai. etergiZrann_a ZntZ^mencari penghidZpan dengan pZisi[ jZstrZ membZ^a te^ni^ barZ dalam jenis pZisi

    madah \pZjian] serta mela^Z^an perlZasan dan pendalaman dalam jenis pZisi itZ[sehingga dia mampZ memZji sesZatZ _ang ^ontradi^ti.  epia`aiann_a itZ terlihat ^eti^a pada sZatZ hari ia henda^ memZji rajakZyman bin *Zndir _aitZ seorang raja _ang paling disZ^ain_a. a^tZ itZ ia melihatmatahari _ang sedang terbit dengan terang. wleh ^arena itZ raja kZymandiZmpama^an dalam pZisin_a sebagai matahari _ang terbit[ dimana matahari bilasedang terbit[ ma^a sinarn_a itZ a^an mengalah^an sinar bintang di malam hari.fntZ^ itZ pen_air itZ ber^ata seperti di ba`ah ini:

    Sesungguhnya kamu adalah matahari dan raja-raja selainmu adalah bintang-

    bintangnya yang mana bila matahari terbit maka bintang-bintang itupun akan

    hilang dari penglihatan. Selain dari bait pZisi di atas[ masih ban_a^ lagi dari ^ZmpZlan pZisin_a _ang

    diterjemah^an dan diterbit^an dalam bahasa )erancis oleh *onsieZr ierenbZrgpada tahZn 1(([ ^arena pZisin_a ban_a^ digemari orang.  An-kabighah mempZn_ai di`an \antologi] pZisi _ang di ômentari oleh$atholiZs \%bnZ Sa__id al-$atholiZs] _ang telah berZlang-Zlang diceta^[ mes^ipZn

    antologi pZisin_a itZ tida^ menghimpZn selZrZh pZisin_a. i antara pZisin_a _angpaling indah adalah _ang terdapat di dalam mZyallaat-n_a _ang bait-baitpertaman_a berbZn_i:$erhentilah kalian untuk menyapa menyalami sungguh indah reruntuhan

     perkampungan apa yang kalian salami adalah timbunan tanah dan bebatuan

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    19/151

    +anah lenggang sepi dari binatang liar dan telah diubah oleh hembusan badai

    serta hujan yang datang dan pergi

    Aku berdiri di atasnya ditengah reruntuhan dan bertanya kepadanya tentang

    serombongan unta yang biasa lewat di sana

    eruntuhan rumah yang indah demikian asing membisu tak mau berbi!ara pada

    kami dan reruntuhan rumah itu andai ia mau berbi!ara pada kami pasti ia punya

    banyak !erita

    3. E$haBr B& A$ S$%#a

      Zhair merZpa^an salah satZ pen_air ter^enal di masa pra %slam. Zhairmemili^i versi _ang ^Zrang men_indir[ tida^ seperti s_air-s_air _ang dibZat^a^a^n_a. %a berjZang ^eras ZntZ^ menge^spresi^an pi^irann_a lebih dalammenggZna^an ^ata-^ata sederhana[ jelas dan dengan rasa _ang terang ZntZ^men_ampai^an ide-ide secara besar dan lZhZr ^epada mas_ara^at. Zhair adalahseorang legendaris dan ^a_a ra_a[ dan _ang terpenting[ ^elZargan_a mencatat^emampZan bers_air dan ^esZnggZhann_a dalam agama. Sing^atn_a[ Zhairadalah seorang pemZda losos diantara pen_air-pen_air Arab lainn_a.+,

      %a adalah salah seorang dari tiga serang^ai dari pen_air Jahili__ah setelahfmrZ al-ais dan An-kabighah a-ib_ani. )en_air ini amat ter^enal ^arena^esopanan ^ata-^ata pZisin_a. )emi^irann_a ban_a^ mengandZng hi^mah dannasehat. Sehingga ban_a^ orang _ang menjadi^an pZisi-pZisin_a itZ sebagai contohhi^mah dan nasehat _ang bija^sana. Zhair bin Abi SZlma[ tZmbZh dan besar dalamling^Zngan ^elZarga pen_air. abiyah a_ahn_a[ AZs bin !Zjr a_ah tirin_a[ dan$as_amah pamann_a[ mere^a adalah para pen_air[ dan saZdaran_a SZlma dan al-hansa[ mere^a berdZa jZga pen_air. wleh ^arena itZlah ia sZdah ter^enal pandai

    berpZisi seja^ ^ecil. %a ter^enal dengan ba^at pZisi _ang dimili^in_a dan disenangioleh ^aZmn_a. Zhair ter^enal jZga dengan bZdi pe^ertin_a _ang lZhZr sehinggasetiap pendapat _ang ^elZar darin_a selalZ mendapat persetZjZan dan diterimabai^ oleh ^aZmn_a.

    %a meni^ah dZa ^ali. )ertama dengan fmmZ AZa. ehidZpan rZmahtanggan_a dengan fmmZ AZa ban_a^ disebZt-sebZt dalam pZisi dan

    http://www.blogger.com/blogger.g?blogID=1993027451068877097#_ftn7http://www.blogger.com/blogger.g?blogID=1993027451068877097#_ftn7

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    20/151

    mZallaatn_a. Sa_ang[ setelah semZa ana^-ana^ dari fmmZ AZa meninggaldZnia[ mere^a bercerai. emZdian ia meni^ah lagi dengan abs_ah binti zAmr Al-hataani__ah. ari perni^ahann_a _ang ^edZa[ ia memili^i tiga orang pZtra _aitZaab[ $Zjair dan Salim. Sa_angn_a Salim meninggal dZnia sebelZm %slam datang.

    Sedang^an ia dan ^elZargan_a _ang lain masih hidZp sampai tiba datangn_a masa%slam dan masZ^ ^e dalam %slam dan di^enal sebagai pen_air.

      Zhair hidZp dalam masa terjadin_a peperangan _ang berlarZt-larZt selamaX0 tahZn antara ^abilah Abbas dan $ani Zb_an[ _ang ter^enal denganpeperangan ahis dan abray. alam peristi`a perang ini[ ia pZn tZrZt ambil bagiandalam Zsaha mendamai^an dZa sZ^Z _ang sedang berperang tersebZt. alamZsaha perdamaian itZ[ ia menganjZr^an ^epada para pemZ^a bangsa Arab ZntZ^

    mengZmpZl^an dana gZna membeli tiga ribZ e^or Znta ZntZ^ memba_ar tebZsan_ang ditZntZt oleh salah satZ dari ^edZa sZ^Z _ang sedang berperang itZ. AdapZn_ang sanggZp menanggZng ^eZangan itZ adalah dZa orang pemZ^a bangsa Arab_ang bernama !aram bin Sinan dan !arits bin AZ. Sehingga ber^at Zsaha ^edZaorang ini[ peperangan _ang telah terjadi selama X0 tahZn dapat dihenti^an. fntZ^mengingat ^ejadian _ang amat penting itZ[ Zhair mengabadi^an dalam salah satZpZisi mZallaatn_a[ seperti di ba`ah ini:

    Aku bersumpah dengan ;aEbah yang ditawa oleh anak !u!u 'uraisy dan

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    21/151

    ;amu berdua telah berhasil mendapatkan perdamaian walaupun kamu berdua

    dari kelurga yang mulia semoga kalian berdua mendapatkan hidayah dan barang

    siapa yang mengorbankan kehormatannya pasti dia akan mulia [']

    X. A%6A@s7a B& A%aBsB

     kama Al-Ays_a merZpa^an jZlZ^an bagin_a[ ^arena ia memilî i ^adar

    penglihatan _ang lemah \rabZn]. kama pada saat ^arier ^epen_airann_amening^at[ ia dijZlZ^i AbZ $asir _ang berarti orang _ang mempZn_ai penglihatan.onon a_ahn_a mempZn_ai jZlZ^an {wrang _ang mati ^elaparan{[ ^arena padasZatZ ^eti^a a_ahn_a memasZ^i sebZah goa han_a ZntZ^ bertedZh di dalamn_adari cZaca panas[ tetapi malang bagin_a tiba-tiba sebZah batZ besar jatZh dari atasgZnZng dan menZtZpi mZlZt goa[ _ang men_ebab^an a_ahn_a mati ^elaparan didalamn_a. *engenai ^ejadian itZ[ jZhZnnam seorang pen_air membZat sebZah pZisihijay \sindiran] ZntZ^ a_ahn_a _aitZ:Ayahmu 'ais bin

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    22/151

    pengZasa _ang bernama !aZah bin zAla Sa_id dari bani !aniah[ _ang tida^di^etahZi latar bela^ang mengenai perselisihan di antara ^etigan_a.  Al-Ays_a sering mela^Z^an pengembaraan dan mengZnjZngi ^a`asan !irah[

     'aman[ dan i_ar \sebZah daerah berbZ^it di 'aman][ dan kajran[ begitZ pZla

    dengan daerah S_am[ )ersia[ dan JerZssalem. hZsZsn_a di daerah 'aman[ kejed[dan !irah[ ia memZji para pejabat teras di sana. $egitZ pZla dengan ^epergiaann_a^e i_ar[ ia mendapat^an hadiah sebagai balasan atas pZisi-pZisi _ang telahdiZcap^ann_a dengan indah ^epada bani zAmr.  &oZis seorang orientalis barat[ menganggap bah`a pen_air ini penganZtkasrani[ ia berpendapat dengan ^esZ^aan Al-Ays_a dalam men_ZsZn lagZ-lagZrohani. )Zisi madahn_a ban_a^ memZji para Zs^Zp kajran[ dan ^eban_a^an bait-bait pZisi-n_a ber^aitan dengan orang-orang nasrani di !irah. kamZn[ hal ini tida^

    dapat dibenar^an[ ^arena ^eperca_aan kasrani telah lama dianZt dan merZpa^anagama nene^ mo_ang. Sehingga setelah ia menerima ajaran ini[ ^ebiasaan bZrZ^dalam mela^Z^an perbZatan dosa dan ^ema^siatan telah ada pada diri al-Ays_a. !alini dapat dilihat jelas dalam pZisi-n_a _ang ban_a^ menggambar^an^esenangann_a a^an mabZ^-mabZ^^an dan pencinta harta. an ZntZ^ menelitilebih lanjZt tentang pZisi Al-Ays_a dapat dilihat dalam ^itab S_yir `as S_Zaray ^ar_a%bnZ Al-Ztaibah[ ^itab Al-Jamhara[ dan ^itab Al-Aghan_ ^ar_a Al-Asahan_.  ZmpZlan pZisi Al-Ays_a ban_a^ diterbit^an oleh Ja_ir di &ondon pada tahZn

    12(. Ja_ir men_alinn_a dari %s_^Zri_al _ang diambil dari #saylabah pada tahZn 21!. Sebagian dari pZisi-n_a jZga diterbit^an oleh aar al-ZtZb[ *esir. JZmlah^asidahn_a tida^ ^Zrang dari bait ^asidah[ ditambah lagi l1Y ^asidah _ang tida^di^etahZi asaln_a[ tetapi di_a^ini sebagai pZisin_a. kamZn[ ^emZng^inan besarpZisi pilihan itZ di^ZmpZl^an oleh #saylabah. SelanjZtn_a aar al-ZtZb menemZ^anX0 bait ^asidah al-Ays_a _ang diambil dari salinan di ^antor per`a^ilan 'aman. !alini di^etahZi dari ^alimat pendahZlZan oleh pen_ZsZn di`an-n_a. )Zisi-pZisi Al-Ays_amemili^i ciri ^has tersendiri[ seperti pema^aian ^asidah _ang panjang[ sebagaimana

    _ang terlihat dalam pZisin_a terdapat pemborosan ^ata-^ata. )Zisin_a ban_a^mengandZng pZjian[ sindiran ataZ eje^an[ ^emegahan ataZ ^ebesaran[ ^eni^matan^hamr \ara^][ menggambar^an ataZ melZ^isa^an sesZatZ[ dan mengenaipercintaan.  #ida^ seperti pen_air lainn_a[ dalam hal pengZng^apan pZisi madah[ Al-Ays_a han_a ingin berZsaha mendapat^an pemberian ataZ hadiah[ seperti dalam

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    23/151

    pengembaraann_a ^esebagian jairah Arab[ _aitZ ZntZ^ memZji para pemimpin danpejabat di sana. )emberian ataZ hadiah itZ dapat berZpa Znta[ bZda^ perempZan[piring _ang terbZat dari logam pera^[ ataZ pa^aian _ang terbZat dari ^ain sZtera_ang bermoti lZ^isan.

      alam pZisi madahn_a ban_a^ mengisah^an mengenai ^emZliaan[^eberanian[ ^esetiaan[ pertolongan terhadap ^aZm lemah[ dan pZjian terhadaptentara _ang berlaga di medan peperangan. )Zisi madahn_a ban_a^ mengandZngZng^apan-Zng^apan _ang di^elZar^an secara bebas \spontanitas]. wleh ^arena itZ[Al-Ays_a jZga dita^Zti a^an ^etajaman lidahn_a[ ^arena bila seseorang telahmendapat^an pZjian darin_a[ ma^a orang itZ a^an menjadi ter^enal.  alam sZatZ ri`a_at[ dicerita^an bah`a di ^ota *e^^ah ada seorang mis^in_ang bernama *Zhalli^[ orang itZ mempZn_ai tiga orang pZteri _ang belZm

    mempZn_ai jodoh di^arena^an ^emis^inan mere^a. )ada sZatZ `a^tZ[ ^elZarga inimendengar ^edatangan Al-Ays_a di *e^^ah[ ma^a isterin_a meminta ^epadasZamin_a ZntZ^ mengZndang Al-Ays_a ^e rZmahn_a. Setelah Al-Ays_a datang ^erZmah mis^in itZ[ ma^a isterin_a memotong see^or Znta ZntZ^ menjamZ Al-Ays_a.)en_air ini sangat heran dengan ^ederma`anan orang mis^in ini. eti^a ia ^elZardari rZmah itZ[ ia langsZng pergi ^e tempat orang-orang _ang sedang ber^ZmpZlZntZ^ mengabadi^an ^ederma`anan *Zhalli^ dalam sZatZ bait pZisin_a _angsangat indah. Setelah ia membaca^an pZisi itZ[ ma^a ban_a^ orang _ang datang

    meminang ^etiga pZteri *Zhalli^. AdapZn bait pZisi _ang diZcap^an Al-Ays_a sepertidiba`ah ini:Aku tidak dapat tidur di malam hari bukan karena sakit ataupun !inta

    Sungguh banyak mata yang melihat api yang menyala di atas bukit itu

    Api itu dinyalakan untuk menghangatkan tubuh kedua orang yang sedang

    kedinginan di malam itu dan di tempat itulah &uhallik dan kedermawanannya

    sedang bermalam

    Di malam yang gelap itu keduanya saling berjanji untuk tetap bersatu

    ;amu lihat kedermawanan di wajahnya seperti pedang yang berkilauan

    ;edua tangannya selalu benar yang satu untuk membinasakan sedang yang lain

    untuk berderma

      i dalam sZatZ ri`a_at lain jZga dicerita^an bah`a ^eti^a Al-Ays_amendengar diZtZsn_a kabi *Zhammad dan berita mengenai ^ederma`anann_a[ma^a pen_air ini sengaja datang ^e ^ota *e^^ah dengan memba`a sZatZ ^asidah

    http://www.blogger.com/blogger.g?blogID=1993027451068877097http://www.blogger.com/blogger.g?blogID=1993027451068877097http://www.blogger.com/blogger.g?blogID=1993027451068877097http://www.blogger.com/blogger.g?blogID=1993027451068877097

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    24/151

    _ang telah dipersiap^an ZntZ^ memZji kabi *Zhammad. kamZn[ sa_ang se^alima^sZd bai^ ini dapat digagal^an oleh pemZ^a bangsa Zrais_.  eti^a AbZ SZ_an mendengar ^edatangan Al-Ays_a[ AbZ SZ_an langsZngber^ata ^epada para pemZ^a Zrais_: {emi #Zhan[ bila Al-Ays_a bertemZ dengan

    *Zhammad dan memZjin_a[ ma^a pasti dia a^an mempengarZhi bangsa ArabZntZ^ mengi^Zti *Zhammad. arena itZ[ sebelZm itZ terjadi[ ^ZmpZl^anlah seratZse^or Znta dan beri^an ^epadan_a agar tida^ pergi menemZi *Zhammad{.emZdian[ saran AbZ SZ_an ini[ ditZrZti oleh bangsa Zrais_[ _ang a^hirn_a Al-Ays_a mengZrZng^an niatn_a ZntZ^ bertemZ dengan beliaZ. AdapZn pZisi _angtelah dipersiap^an olehn_a ZntZ^ memZji kabi *Zhammad seperti diba`ah ini:

     Demi Allah onta ini tidak akan aku kasihani dari keletihannya dan dari sakit 

    kakinya sebelum dapat bertemu dengan &uhammad

    %anti jika kau telah sampai ke pintu 2bnu asyim kau akan dapat beristirahat dan

    akan mendapatkan pemberiannya yang berlimpah-limpah

    Seorang %abi yang dapat mengetahui sesuatu yang tak dapat dilihat oleh mereka

    dan namanya telah tersiar di seluruh negeri dan di daerah %ejed

    "emberiannya tidak akan terputus selamanya dan pemberiaannya sekarang tidak 

    akan men!egah pemberiannya di hari esok

    "+/?3?"

    -esB#F$%a&

    )enZlis-penZlis _ang ter^enal di aman pra %slam _ang dibahas dalam ma^alah iniadalah:

    1. fmrZ Alo_s

    2. Annabighah A-ib_ani

    3. Zhair bin AbZ SZlma

    X. Al-As_a bin Alaisi

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    25/151

    *asa ^lasi^ ataZ Jahili merZpa^an masa di mana per^embangan ^esZsastraan Arabpada masa ini dibagi atas dZa bagian[ _aitZ masa sebelZm abad ^e-Y[ dan masasesZdah abad ^e-Y sampai dengan !ijrahn_a kabi *Zhammad SA ^e *adinah \1!/22 *]

    4AG3A, "?S3A-A

    *anshZr[ adlil *Zna``ar. 2011. "erkembangan Sastra Arab dan +eori Sastra 2slam.  'og_a^arta: )Zsta^a )elajar.

    !itti[ )hilip . 200(. istory o* +he Arabs. Ja^arta: )# Serambi %lmZ Semesta.

    http://```.ans`ering-islam.de

    http://```.adab.com/en/

    poems adab.com

    http://ji`asastra.`ordpress.com/

    arabicmiranti^ejer.blogspot.co.id/2012/11/ma^alah-sejarah-sastra-arab-sastra`an.html

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    26/151

    "+,-+!.A/0A/ SAS3,A A,A. !H4+,/

    "+/4A2?5?A/

    >I> 5A3A, .+5A-A/0

    esZsasteraan arab terZs mengalami dinami^a seja^ mas_ara^at arab menghadapiling^Zngann_a| geogras _ang amat memZng^in^an timbZln_a imajinasi dan ^reativitas. 'a^ni sebZah ^ebZda_aan _ang terbentZ^ sebagai e^spresi pZrba dan men_ata^an^ehenda^. )erang dan anggar garis ^etZrZnan ^e atas.  Ayyam al FArab _aitZ peristi`a-

    peristi`a penting _ang menimpa mas_ara^at Arab dan al ansab \geneologi] _ang membZatsilsilah ^etZrZnan[ secara ZmZm menjadi simbol ^ebanggan bagi mas_ar^at Arab. Za jenispengetahZan ini ban_a^ tere^am ^ar_a sastra \r. !. Ahmad *Za^^i[ *.A[ 2011|1].

    1Y0 tahZn sebelZm s_iar %slam datang[ mas_ara^at timZr tengah boleh di^ategori^anpZrba. arena mere^a memili^i tradisi _ang berat bagi ^ehidZpan. $agaimana perempZan_ang barZ lahir harZs di^ZbZr hidZp-hidZp ^arena tida^ mampZ berperang mengalah^anpiha^ la`an. an jZstrZ memperlemah ^e^Zatan ^abilah.#ZjZan dan bentZ^ pZisi pZn secaraalamiah memang mZrni dari alam. Seperti henta^ ^Zda dan pelecehan sZ^Z la`an dengan

    habis-habisan[ menjadi petZnjZ^ ^esZsteraan arab mere^a. *ere^a pZn mengapresiasi pZisiterbai^ ZntZ^ ditZnjZ^^an ^epada semZa orang di ^abbah dengan menggantZngn_a.Sejalan dengan ase ^ehidZpan[ berangsZr-angsZr dari s_iar %slam[ perlZ sZatZ sistem

    ZntZ^ menghimpZn ra^_at[ ^edaZlatan[ dan `ila_ah sehingga terbentZ^n_a ^erajaan-^erajaan pas^a `aatn_a asZlZllah di timZr tengah[ sampai bagaimana peradaban %slam diEropa menandai satZ massa di mana ^esZsasteraan tida^ menggeliat seperti di aman jahili_ah dan %slam. Sebab negara-negara timZr tengah mZlai mendiri^an ^erajaan dan o^Zs^epada pembentZ^an dan pertahanan negaran_a masing-masing. fntZngn_a di satZ titi^ada di masa dinasti Abbasiah[ lembaga penerjamahan \dar al hikmah] sangat membantZ

    mengembang^an ^ar_a sastra dan di bidang ^eilmZ`an lain. JZstrZ ^eti^a #Zr^i sebagainegara eropa _ang merZpa^an bagian dari peradaban %slam masZ^ ^e timZr tengah[men_ebab^an bahasa dan sastra Arab sema^in jaZh dari ^esZsasteraan arab. arenapercampZran bahasa dan represi bahasa negara.

    eti^a *esir dan negara timZr tengah lainn_a menjadi obje^ pendZdZ^an rancis[ para^olonial memper^enal^an ^epada mere^a pemberitaan[ lembaga penerbitan[ dan majalah.

    http://cak-son.blogspot.co.id/2015/01/perkembangan-sastra-arab-modern_8.htmlhttps://www.blogger.com/blogger.g?blogID=4908187910230764581http://cak-son.blogspot.co.id/2015/01/perkembangan-sastra-arab-modern_8.htmlhttps://www.blogger.com/blogger.g?blogID=4908187910230764581

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    27/151

    Sebagai satZ titi^ di mana mere^a jZga memper^enal^an ^esZsteraan rancis bagi negaramere^a. ZbernZr *esir[ *Zhammad Ali merasa perlZ mengirim orang-orang ZntZ^mendalami dan mempelajari ^esZsasteraan negara-negera Eropa. Sehingga stZdi demi^iansebagai pertanda adan_a ^ebaharZan di bidang ^esastraan _ang a^an diba`a pZlang.

    fpa_a demi^ian jZga memicZ bentZ^ barZ dalam ^ar_a sastra.eti^a madrasah dan lembaga ^eilmZ`an _ang telah ada digZna^an ZntZ^mengapresiasi ^ar_a sastra dari stZdi ^e eropa[ ma^a memZdah^an ZntZ^ mempelajariseban_a^ mZng^in peradaban eropa. SZnggZh telah bertambah perhatian stZdi sejarahbentZ^ ^esastraan seja^ abad 1 tahZn di eropa. alam bZ^Z Sastra Arab *odern \ al

     Adab al adis][ r. !asan !ana men_ebZt^an bah`a madrasah bentZ^ ^esastraan telahber^embang di abad ^e-20 dan telah ada dari dZa agama _a^ni )rotestan dan madrasah #Zbnjan. an telah dimZlai ^riti^ sejarah ZntZ^ ^itab sZci pada abad ^e-1([ ^emZdianmZncZl madrasah ^esejarahan pada abad ^e-1 dan ilmZ sejarah perbandingan agama[ lalZ

    mZncZl pZla penelitian-penelitian stZdi sejarah bentZ^ ^esastraan dZa ^itab sZci dan^esastraan ^lasi^ ^hZsZsn_a dari peradaban _Znani dan peradaban _ahZdi. riti^ darimadrasah terbarZ telah berganti dari q^riti^ sZmber menjadi q^riti^ bentZ^[ ataZsebagaimana istilah Zlama-Zlama stZdi hadis[ perpindahan dari ^riti^ qsanad ^epada ^riti^qmatan[ dan madrasah _ang barZ telah meminjam bentZ^ ^esastraan dari ^riti^ sastra^ompatibel dari teori ZmZm ^arena sejarah sastra adalah sejarah bentZ^ ^esastraan[madrasah _ang barZ bergantZng pada stZdi-stZdi jenis-jenis ^esastraan pada sastra ^lasi^[dan per^embangan ^riti^ sastra \r. *ajid Soidi[ 1].

    $agaimana ^esastraan arab mengalami totalitas identitas _ang berZbah seiring

    bagaimana sebZah negara ataZ pembentZ^an negara terZs berlangsZng mengalamidinami^a. Secara sederhana[ identitas ^eindahan dan `aan pZisi arab tida^ ^alah bai^ danindah bila membaca ^ar_a sastra modern _ang sZdah bebas tanpa ada i^atan `aan.

    >I9 ,?!?SA/ !ASA5A2

    a. $agaimana per^embangan ^ar_a sastra arabmodern}b. $agaimana pZisi arab modern}c. $agaimana prosa arab modern}

    d. $agaimana drama arab modern}

    >IJ 3?1?A/ "+!.A2ASA/

    a. *emahami per^embangan ̂ ar_a sastra modernb. *emahami pZisi Arab modernc. *emahami prosa Arab modern

    https://www.blogger.com/blogger.g?blogID=4908187910230764581https://www.blogger.com/blogger.g?blogID=4908187910230764581https://www.blogger.com/blogger.g?blogID=4908187910230764581https://www.blogger.com/blogger.g?blogID=4908187910230764581

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    28/151

    d. *emahami drama Arab modern

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    29/151

    .A. ''

    "+!.A2ASA/

     

    9I> "erKe#a&Ca& -ar7a Sastra Ara !;)er&

      *asa modern dimZlai seja^ tahZn ^e-1 bersamaan dengan ^edatangan ataZpendZdZ^an rancis ^e *esir seja^ 1213 ! sampai 1( !. +1, a^tor-a^tor mara^n_a sastradi masa modern saat itZ adalah ^arena pembelajaran[ penelitian ilmiah ^e Eropa[penerjemahan[ perceta^an[ perpZsta^aan-perpZsta^aan[ lembaga/balai bahasa dan ^ampZs-^ampZs bahasa[ orientalisme[ drama[ dan broad!asting. 

    Za sebab _ang men_ebab^an per^embangan modern[ pertama ^omZni^asi dengan^itab-̂ itan ^lasi^ _ang terdahZlZ sehingga men_ebab^an pen_ebaran perceta^an dan

    perpZsta^aan-perpZsta^aan dan tampa^n_a adan_a ^ampZs-^ampZs bahasa.an _ang^edZa ^arena ^omZni^asi dengan peradaban barat modern _ang men_ebab^an adan_apenelitian ilmiah ^e Eropa[ penerjemahan[ orientalisme[ dan asilimasi dengan bahasa asing.ari _ang sebab ^edZa jZga men_ebab^an per^embangan dan perbedaan dalam ^ar_asastra. alam bidang prosa[ para sastra`an mZlai meninggal^an tema-tema _ang lamaseperti sZrat[ pitZtZr[ dan mZncZln_a jenis prosa barZ[ _a^ni cerita[ nas^ah drama[ danma^alah/laporan. an ^alaZ dalam pZisi[ mZlai ditinggal^ann_a tema-tema lama dandiper^enal^ann_a tema-tema barZ seperti pZisi sosial[ politi^ dan lain sebagain_a. Adan_aseni barZ seperti pZisi drama dan pZisi epos+2,. an adan_a aliran-aliran sastra.

    9I9 "$BsB Ara !;)er&

      )ada bidang pZisi per^embangan ^ar_a sastra ditZnjZ^^an dengan adan_a aliran-aliranpZisi. Ada tiga ting^atan dalam pZisi dan di setiap aliran ada ^ara^teristi^ seni _angistime`a. 'a^ni aliran neo-^lasi^[ aliran romantisme dan aliran pZisi barZ ataZ pZisi bebas:

    a. Aliran neo-^lasi^Aliran ini memili^i ciri-ciri:

    1. ari segi ^andZngan pZisi berisi tentang tema-tema lama seperti al madh al gho:al*akhr [ dan tema-tema _ang barZ _ang berhZbZngan dengan ^ehidZpan dan permasalahan

    sosial dan politi^.2. ari segi gagasan[ bentZ^[ dan Zng^apan[ dari segi gagasan masih _ang masih

    meling^Zpi gagasan tentang a^al dan hi^mah. Sedang^an bentZ^n_a ataZ tipogran_amasih seperti _ang lama[ dan laa-laa serta strZ^tZr merZpa^an bagian _ang teratZr danberirama.

    3. ari segi liri^ s_air dan ^esatZan seni masih menggZna^an wa:an dan 7oyah

    https://www.blogger.com/blogger.g?blogID=4908187910230764581https://www.blogger.com/blogger.g?blogID=4908187910230764581https://www.blogger.com/blogger.g?blogID=4908187910230764581https://www.blogger.com/blogger.g?blogID=4908187910230764581#_ftn1https://www.blogger.com/blogger.g?blogID=4908187910230764581#_ftn2https://www.blogger.com/blogger.g?blogID=4908187910230764581https://www.blogger.com/blogger.g?blogID=4908187910230764581https://www.blogger.com/blogger.g?blogID=4908187910230764581https://www.blogger.com/blogger.g?blogID=4908187910230764581https://www.blogger.com/blogger.g?blogID=4908187910230764581#_ftn1https://www.blogger.com/blogger.g?blogID=4908187910230764581#_ftn2https://www.blogger.com/blogger.g?blogID=4908187910230764581

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    30/151

    X. )en_air-pen_air dalam aliran ini adalah Ahmad S_aZi[ !a %brahim[ dan Ali al Jarim dari*esir[ Jamil Jaha`i[ dan *arZ al osa dari %ra^[ !amid Said al amZdi[ !amah Saatah[ dan #ohir amhas_ari dari Arab SaZdi

    Y. ontoh S_iir aliran neo-^lasi^ seperti dalam ^itab al asith:

     R~•7 €6

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    31/151

    mempelajari majalah dan ^oran be^as peninggalan ^olonial. %migrasi dimZlai pada abad ^e-1. a^tor-a^tor _ang mempengarZhi pZisi-pZisi imigran adalah:

    a. epribadian mere^a dipengarZhi oleh bZda_a barat dan mas_ara^at se^itar mere^a _angi^Zt bermigrasi

    b. erindZan pada tanah air dan rasa nasionalismec. omZni^asi dengan ^ebZda_aan asingara^teristi^ pZisi imigran adalah:

    1. ari segi isi: mere^a menggZna^an teori e^sistensi dan mas_ara^at hZmanis tentangcinta[ ^asih sa_ang[ ^ebai^an[ serZan a^an sadar pada prinsip[ persamaan[ simpati dantenggang rasa. Selain itZ tentang ^ealamiahan \menca^Zp penggambaran tentang angan-angan dan adaptasi] dan ^erindaZan pada tanah air. an tera^hir simbol-simbol.

    2. ari segi bentZ^: pembarZan dalam wa:an dan 7oyah[ jelas dan mZdah dalam strZ^tZr[dominasi bentZ^ s_air cerita dalam liri^ s_air[ sedi^it mengi^Zti orisinalitas le^si^ologi serta

    memperhati^an pada irama laa.3. ontoh )Zisi %migran adalah pZisi dari %l_a AbZ *adhi:

    R47 = ™< P~ “‰R6@K K ŠM ™< §P~ Uœc. Aliran )Zisi $arZ ataZ )Zisi $ebas

    Aliran ini berdiri ^arena didorong oleh a^tor politi^ dan e^onomi pas^a perang dZnia^edZa[ bersamaan dengan lemahn_a pengarZh aliran romantisme _ang dibangZn atas dasarimajinasi[ dan telah tampa^ ^ecenderZngan lain _ang di^enal dengan ^econdongan ^epadahal-hal _ang a^ta[ serta dari segi isi dan bentZ^ berbeda dengan apa _ang pernah ditZlissebelZmn_a.

    alam ^itab al adab wa an nusus lighairi an nati7ina bil arobiyyah[ disebZt^an bah`aada dZa hal _ang disampai^an dalam isi ataZ ma^na pZisi arab barZ ataZ pZisi bebas:

    a. )Zisi _ang men_ampai^an tentang pengalaman n_ata _ang ha^i î _ang dima^sZd^anbah`a semZa pZisi bertema-tema ^ehidZpan.

    b. )Zisi memilî i Zngsi sosial ZntZ^ membZ^a tentang ra^_at _ang terbela^ang[ men_erZpada percampZran semZa pendZdZ^[ membantZ gera^an-gera^an pembebasan danberZsaha mencipta^an hidZp _ang lebih bai^.

    )Zisi ini tida^ teri^at dengan atZran wa:an  dan 7oyah[ tetapi masish teri^at dengansatZan irama ^hZsZs _ang menjadi ^ara^teristi^ ^ar_a sastra bernilai tinggi. )en_air han_a

    mengZng^ap^an perasaan dan imajinasi[ sehingga iraman_a berisat sZbje^ti \r. !. Ahmad*Za^^i[ *.A[ 2011|Y].

    A. #ema-tema[ ga_a bahasa[ dan ma^na-ma^na pada pZisi modern:1. #ema-tema pZisi moderna. Al ash 

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    32/151

     Al =ash*   adalah tema pZisi _ang sZdah menjadi tema ZmZm dari masa ^lasi^^esZsasteraan Arab sampai di masa modern.#ema ini selalZ membicara^an pZisi ZntZ^menggambar^an ^eadaan alam dan ling^Zngan. Al wash*u dianggap sebagai tema-temaorisinil ^esZsasteraan arab[ semenja^ mere^a menemZi setiap tempat de^at dengan

    perasaan mere^a[ _ang mere^a dapat^an[ ataZ apa _ang des^ripsi^an[ sehingga tida^ heranbah`a para pen_air modern menghadapi lebih ban_a^ ^eti^a penZlisan tema ini denganban_a^ hal| tema. SZnggZh-sZnggZh mere^a telah mendes^ripsi^an tentang^etZbZhan/olahraga[ pepohonan[ laZt[ sZngai dan setiap pemandangan dari _ang jele^sampai _ang bagZs[ menjadi pengarZh pada ji`a mere^a menjadi ta^jZb dan ta^ perca_a\r. *Zhammad Said bin !Zsain[ 1X0Y !:2].

    $eri^Zt contoh pZisi Ahmad S_aZi tentang laZt \r. *Zhammad Said bin !Zsain[1X0Y !:2]

    €W9

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    33/151

     'a^ni seni _ang membicara^an tentang perila^Z orang-orang arab. hZsZs di masamodern. $eri^Zt contoh pZisi oi:

    F46@= BKI G< BKF6=¬˜ ´µ6œˆ

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    34/151

    D9P8 B4ª6

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    35/151

    ^enamaan ialah *Zhammad fsman Jalal $e_[ Sa_id AbdZllah an-kadiem[ S_ai^h *Zhammadan-kajjar[ S_ai^h *Zhammad al-oZsh_[ dan lain-lain tetapi jenis pZisi ini a^hirn_a merosotsebab di^alah^an oleh pZisi asih dan di^arena^an ^eengganan para pembesar ZntZ^mendengar^ann_a.+3,

    )er^embangan prosa dalam ^esZsastraan Arab dapat dibeda^an menjadi dZa tahap[_aitZ:+X,>I "r;sa Fa)a tahaF Fer#$%aa& Fe#ahar$a&

    )ada masa ini[ para penZlis masih mengi^Zti para pengarang masa sebelZmn_a[_aitZ masa #Zr^i. *ere^a tida^ saja menirZ ga_an_a[ tapi jZga isin_a. *ere^a masih tetapmemperhati^an sajay \prosa lirî ][ jinas \asonansi][ dan tiba \antitesis]. *ere^a lebihmementing^an permainan ^ata-^ata daripada isi dan iden_a. a_a dan isi seperti ini mZncZldi berbagai negara Arab. A^an tetapi[ setelah itZ[ mZncZl ZnsZr-ZnsZr pembaharZan seperti_ang tampa^ pada pengarang ter^enal seperti: AdZrrahman Jabarti \1YX-1(22][ %smail

    hasab \`. 1(1Y][ dan AbdZllah i^ri \1(3X-1((].fnsZr-ZnsZr pembaharZan dalam prosa Arab ini ber^embang secara bertahap dalam

    mas_ara^at Arab. )ara pengarang sZdah mZlai memperhati^an aspe^ pemi^iran dan ma^natZlisann_a[ ^ebiasaan mengarang sZdah mZlai tZmbZh dalam mas_ara^at Arab. i antarapara pengarang masa ini adalah iayat #ahta`i \1(01-1(3][ %brahim al-*Z`ailihi \1(X-10][ dan kasi al-Jaili \1(00-1(1].

    9I "r;sa Fa)a tahaF Fe#ahar$a&

     #erjadin_a pembaharZan di bidang prosa pada masa ini disebab^an oleh mZncZln_a

    para reormis dan pemi^ir _ang men_ebab^an terjadin_a pembaharZan dalam mas_ara^atArab dan %slam[ seperti *Zhammad AbdZl ahab \103-12] di SaZdi Arabia[ JamalZdin al-Agani \1(3(-1(] di Aganistan[ dan *Zhammad AbdZh \1(3-10Y] di *esir[ sertaAbdZrrahman a`a^ibi \1(X-102] di S_iria[ serta mZncZln_a sarana-sarana ^ebZda_aan[terZtama bidang penerbitan dan sZrat ^abar. SZrat ^abar mempZn_ai peran besar dalampembaharZan prosa di negara-negara Arab[ jZga mZncZln_a ^esadaran politi^ dan sosial dinegara-negara Arab.

    iri-ciri prosa pada masa ini adalah lebih memperhati^an pemi^rian daripada ZnsZrga_an_a[ tida^ ban_a^ menggZna^an ^ata-^ata retoris seperti sajay tiba[ seperti pada masasebelZmn_a. )emi^irann_a rZntZn dan sistematis[ penZlis tida^ ^elZar dari sati gagasan ^egagasan _ang lain[ ^ecZali gagasan _ang satZ telah selesai[ pendahZlZann_a tida^ terlalZpanjang[ teman_a cenderZng pada tema _ang sedang terjadi pada mas_ara^at[ sepertimasalah politi^[ sosial[ dan agama.

    )er^embangan prosa Arab pada tahap ini tida^ berjalan pada satZ garis[ melain^anberjalan pada dZa ^ecenderZngan. ecenderZngan pertama[ mere^a _ang men_erZ^an agar

    https://www.blogger.com/blogger.g?blogID=4908187910230764581#_ftn3https://www.blogger.com/blogger.g?blogID=4908187910230764581#_ftn4https://www.blogger.com/blogger.g?blogID=4908187910230764581#_ftn3https://www.blogger.com/blogger.g?blogID=4908187910230764581#_ftn4

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    36/151

    berpegang tegZh pada ^ebZda_aan Arab dan %slam _ang asli dengan mengambil manaatdari ^ebZda_aan $arat. i antara para pengarang _ang mempZn_ai ^ecenderZngan sepertiini adalah: *Zstaa &Zth al-*analZti[ *Zstaa Shadi ar-ayi \1((1-13][ AbdZl Ai$is_ri \1((-1X3][ S_ar^ib Arsalan \1(-1X][ Ahmad !asan a-i_at \1((Y-1(][ dan

    *ahmZd Abbas al-Aad.ecenderZngan ^edZa[ mere^a _ang sama se^ali menjaZh^an diri dari pengarZh^ebZda_aan $arat. i antar pengarang _ang masZ^ ^e dalam ^ecenderZngan ini adalah:Amin ihani \1(-1X0][ %brahim AbdZl adir al-*aini \1(0-1X][ *Zhamad !Zsein!ae^al \1(-1X][ Ahmad Amin \1((-1YX][ dan #aha !Zsein.

    AI 0e&re "r;sa !;)er&LMN

    1. osail ataZ risalahosail merZpa^an salah satZ genre prosa _ang ada pada masa ini. pada a^hir abad

    ^e 1 dan a`al abad ^e 20 ban_a^ terdapat ^itab rosail ter^enal ^arangan para sastra`an

    pada masa ini seperti AbdZllah i^r_[ S_ei^h *Zhammad AbdZh[ !ini kashi[ Adib %sha[Ahmad *itah[ AbdZl Ai jº`i[ dan bahitah al badi_ah. arangan mere^a ter^enal dengansebZtan asail Al-%^h`ani_ah _ang mana penjelasan didalamn_a menjelas^an tentangsebagian hZbZngan ^emanZsiaan \hZbZngan sosial] diantaran_a adalah Zcapan selamat[Zcapan bela sZng^a`a[ rindZ[ harapan[ celaan[ dan siat _ang menggambar̂ an tentangpermasalahan ^ehidZpan[ dan hZbZngan antara antara manZsia. \*ans_Zr Ahmad d^^[12: 1X]2. hitabahhitabah adalah sejenis per^ataan dan merZpa^an cara ZntZ^ memZas^an sesZatZ dalam

    mempengarZhi seseorang ataZpZn ^elompo^[ hadirn_a ^hitabah adalah ZntZ^mempertahan^an pendapatn_a sendiri dan merZpa^an rea^si terhadap hal-hal _angmen_ang^Zt pendapat tersebZt. Sedang^an per^embangan ^hitobah pada masa ini lebihberisi tentang as siyaisyah ataZ politi^. \*ans_Zr Ahmad d^^[ 12: 1]3. isah \'ishshah] adalah cerita tentang berbagai hal[ bai^ _ang bersiat realistis maZpZn^ti[ _ang disZsZn menZrZt ZrZtan pen_ajian _ang logis dan menari^[ per^embanganishshah pada masa sastra Arab modern terbagi dalam 3 tahapan \*ans_Zr Ahmad d^^[12: 1(][ _aitZ:

    1. ase pertama ialah ase penerjemahan ishshah sastra $arat ^edalam bahasa Arab[ iah

    Athohto`i merZpa^an sastra`an pertama penerjemah ishashah pada ase ini2. ase _ang ^edZa adalah ase ZntZ^ ishshah bahasa Arab[ ishshah ini mZncZl

    di^arena^an mZncZln_a ^isah-^isah tentang sejarah. eorge aedan merZpa^an orang _angpertama ^ali menZlis 1( ^isah _ang disandar^an pada sejarah Arab %slam.

    3. ase _ang ^etiga adalah ishshah bahasa Arab _ang mZncZl di^arena^an adan_a ^isahsocial.

    https://www.blogger.com/blogger.g?blogID=4908187910230764581#_ftn5https://www.blogger.com/blogger.g?blogID=4908187910230764581#_ftn5

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    37/151

    "r;sa #;)er& #e#F$&7aB tBCa je&Bs $ta#a8 7aBt$:LON

    >I -Btaah 4BPa&B7ah(  Qاو R لا  TUVW لا*

    itabah i`ani_ah adalah prosa _ang ditZlis dengan pena para ^Zttab di`an daneditor di sebZah lembaga pemerintahan dan ZmZm. itabah di`ani_ah terdapat di *esir

    dan S_am \S_ria] pada permZlaan masa modern. )rosa jenis ini menggZna^an bahasazami_ah _ang bercampZr dengan bahasa #Zr^i[ sedang^an bahasa Zshahn_a ditiada^an. !alitZ membZat prosa ini menjadi lemah. Jenis prosa ini han_a ada di dZa negara tersebZt\*esir dan S_am] dan negara-negara dise^itarn_a[ seperti %ra^ ^ira-^ira hingga tahZn 132Y!. emZdian para pemi^ir mZda di *esir mZlai mengadopsi reormasi metode-metode^itabah di`ani_ah. !al itZ mengalami ^emajZan dalam per^embangann_a dari `a^tZ ^e`a^tZ hingga pertengahan abad ^eempat belas dan sangat bagZs dalam hal ^easihan laa[^ontinZitas ga_a bahasa dan menjagan_a dengan mZdah.9I -Btaah at63a@%BX (فلYV لا  TUVZ*

    itabah at-#ali adalah metode _ang dirZmZs^an/disZsZn dari realitas ilmiah dalamsegala bidang ilmZ seperti h[ sastra[ ^edo^teran[ dan lain-lain. )rosa ini menggZna^anbahasa Zshah _aitZ ga_a bahasa _ang jelas[ beda dengan ^itabah di`ani_ah.

    alam prosa ini tida^ diperboleh^an menggZna^an maja serta jenis-jenisn_a[ sepertimaja ali[ mZrsal[ istiaroh[ ^ina_ah dan tas_bih dimni. Sedang^an tas_bih `adih bolehdigZna^an ^eti^a dibZtZh^an ZntZ^ menjelas^an beberapa masalah. )ada permZlaan masamodern bahasa ^arangan merZpa^an ^elemahan seni badi[ seperti haln_a bahasa zami_ahpada ga_a bahasa sebagian para pengarang[ termasZ^ al-ibrani dan %bnZ hanam. eti^a^oran mZlai bermZncZlan[ perceta^an menceta^ bZ^Z-bZ^Z tersebZt. )ara pengarang mZlai

    men_ZsZn ga_a bahasa barZ seperti al-Jahith dan %bnZ holdZn. *a^a ^itabah tali mengalami ^emajZan hingga mendapat tempat di dZnia perceta^an. a_a bahasapengarang _ang ilmiah menjadi percontohan bahasa arab asli bai^ secara laad maZpZnga_a bahasa.JI -Btaah A)aB7ah (  T[\ا  TUVW لا*

    itabah adabi_ah adalah prosa _ang dihasil^an oleh rasa dan perasaan insan _angmenggambar^an ^ebZrZ^an dan ^ecanti^an serta ^ejadian-^ejadian dalam ^ehidZpanmanZsia. 'ang mana ^eti^a sastra`an mZlai merang^ai ^ata-^ata mere^a dipengarZhi intZisidan perasaan dalam sZatZ ^ejadian _ang berbeda dengan ^ecenderZngan dan orientasi

    sang sastra`an pada tema-tema dan seni sastra. $egitZ pZla perbedaan ^emampZansastra`an dalam bidang bahasa dan penggambaran sastra.

    )ada permZlaan masa modern prosa jenis ini memili^i strZ^tZr laa tanpa rasa[intZisi[ dan perasaan seperti dalam media massa. SebelZm pertengahan abad ^etigabelashijriah orang-orang kasrani $arat menggiat^an prosa di S_am[ ^hZsZsn_a &ebanon. *ere^a jZga membZ^a se^olah-se^olah _ang berZsaha menari^ minat ana^-ana^ negeri pada prosa.

    https://www.blogger.com/blogger.g?blogID=4908187910230764581#_ftn6https://www.blogger.com/blogger.g?blogID=4908187910230764581#_ftn6

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    38/151

    an menjadi^an bahasa Arab sebagai bahasa pendidi^an[ dan diharZs^an menggZna^anbZ^Z-bZ^Z sastra arab dalam belajar mengajar. *a^a ana^-ana^ S_am dipengarZhi olehga_a bahasa arab ^lasi^ dan mere^a mZlai berZsaha men_alinn_a. itabah anni_ahdigiat^an di S_am dan benar-benar diajar^an pada mas_ara^atn_a _ang ma_oritas orang-

    orang kasrani _ang hijrah dari *esir _ang melari^an diri dari fsmani. *ere^a merintis ^oran\media ceta^] di *esir[ _ang mere^a adaptasi dari ^oran S_am. *as_ara^at *esir melihatadan_a pemi^iran dan sastra _ang mirip dengan S_am. !al itZ menghasil^an gera^an sastra_ang menghidZp^an ^itabah anni_ah dengan bai^ dan para pemZda _ang sangat ZnggZldalam bidang sastra itZ memprioritas^an ^itabah adabi_ah. !al ini di`arisi dari tZlisan-tZlisan _ang ada pada hadis-hadis dan ^arangan-^arangan. wrang-orang _ang pertama ^alimen_ebZt^ann_a antara lain *Zstaa &Zt[ *Zh. !Zsein !ai^al[ #hoha !Zsein[ dan masihban_a^ lagi. engan tangan mere^alah ^itabah adabi_ah mencapai pZnca^ ^eja_aann_ahingga pada tahZn 132 ! ^oran dan majalah tida^ lagi berpedoman pada pemi^iran

    ^etZhanan.a^tor-a^tor _ang mempengarZhi per^embangan ̂ itabah:

    1. *ZncZln_a `arisan Arab2. Adan_a ^oran3. igiat^ann_a gera^an ^riti^X. ebang^itan ZmZm _ang menga`ali di bidang ini

    .I -araKterBstBK "r;sa !;)er&:LN

    alam sejarah ^esZsastraan Arab modern[ sastra prosa telah berhasilmenge^spresi^an sZasana _ang ^ontemporer dan men_ebar^an isZ-isZ individZ[ ^elZarga[

    dan mas_ara^at. iri-ciri ^ebang^itan sastra prosa pada masa ini dapat dilihat denganadan_a perhatian _ang besar terhadap bang^itn_a ^embali ^ar_a-^ar_a Arab ^lasi^[ bai^dalam bentZ^ ^esZsastraan[ lsaat[ dan disiplin ilmZ lainn_a \Ahmad $ahrZddin[ 2011].

    iri-ciri prosa pada masa ini adalah lebih memperhati^an pemi^rian daripada ZnsZrga_an_a[ tida^ ban_a^ menggZna^an ^ata-^ata retoris seperti saja[ tiba[ seperti padamasa sebelZmn_a. )emi^irann_a rZntZn dan sistematis[ penZlis tida^ ^elZar dari satZgagasan ^e gagasan _ang lain[ ^ecZali gagasan _ang satZ telah selesai[ pendahZlZann_atida^ terlalZ panjang[ teman_a cenderZng pada tema _ang sedang terjadi pada mas_ara^at[seperti masalah politi^[ sosial[ dan agama. )er^embangan bahasa pZn mengalami

    perZbahan dari ga_a tradisional[ ^alimat _ang panjang-panjang[ dan berbZnga-bZnga a^ibatpengarZh pleonasme dan penggZnaan ^osa^ata ^lasi^ berganti dengan ga_a _ang sejalandengan aman[ serba sing^at[ dan serba cepat. )er^embangan bahasa pZn mengalamiperZbahan dari ga_a tradisional[ ^alimat _ang panjang-panjang[ dan berbZnga-bZnga a^ibatpengarZh pleonasme dan penggZnaan ^osa^ata ^lasi^ berganti dengan ga_a _ang sejalandengan aman[ serba sing^at[ dan serba cepat \Ahmad $ahrZddin[ 2011].

    https://www.blogger.com/blogger.g?blogID=4908187910230764581#_ftn7https://www.blogger.com/blogger.g?blogID=4908187910230764581#_ftn7

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    39/151

    9I] 4ra#a Ara !;)er&

    eenisi rama _aitZ sZatZ ^ar_a sastra _ang mengZng^ap^an sZatZ cerita melalZidialog-dialog para to^ohn_a. Salah satZ ciri drama adalah dialog[ dialog merZpa^an ZnsZr

    drama _ang membeda^an antara drama dengan epos dan ^isah-^isah.+(,A. rama alam Sastra Arab)ertama ^ali drama Arab dirintis se^itar pertengahan abad 1 di sZriah. SZriah jZga

    menca^Zp libanon dan palestina ^arena semZan_a di gabZng^an. AdapZn orang _angpertama ^ali memZlai drama arab _aitZ \mar`an an-naos 1(1-1(YY]. Sedang^an^ebZda_an_a bangsa italia[ perancis[ tZr^i dan ^ebZda_aan bangsa arab itZ mengambil dariseni italia a^an tetapi dari segi tema mere^a bergantZng pada drama-drama dan^ebZda_aan perancis. )ada tahZn 1(X( mar`an naos menampil^an drama di rZmahn_a_ang terleta^ di $eirZt dengan bantZan ahli penerjemah ^ar_a sastra drama[ drama _ang

    ditampil^an berjZdZl V4¤?

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    40/151

    ditZlis dengan menggZna^an bahasa campZran antara *usha ami[ dan #Zr^i dalam ga_alonggar \tida^ ba^Z].

    2. (ase Abu ,halil al!-ubbani  di amas^Zs _ang memajZ^an seni drama denganmenampil^an ban_a^ se^ali ^riteria-^riterian_a serta bercita rasa dapat dini^mati oleh a`am

    dengan cara memilih drama-drama ^era^_atan seperti alZ la_lah. ialogn_a menggZna^anbahsa *usha berZpa campZran antara pZisi dan prosa _ang ^adang-^adangmempertimbang^an jZga sisi persaja^an. %a terZs menghasil^an ^ar_a-̂ ar_a drama diams^Zs antara 1((-1((X. Sa_angn_a[ beberapa saat setelah itZ panggZng draman_aditZtZp dia pZn lalZ hijrah ^e *esir dan tetap menZlis ^ar_a drama.

    3. (ase a##ub Sannu/. )ada masa pemerintahan %smail $asha _ang pada saat itZdibangZn gedZng pertZnjZ^an di mana disitZ ditampil^an opera qAida denganmenggZna^an bahasa )erancis[ dipentas^an pada pembZ^aan terZsan SZe tahZn 1(.)ada tahZn 1( mZncZl to^oh *esir dalam bidang drama _ang bernama SannZ[ popZler

    dengan nama AbZ kaarah. %a cenderZng meng^ritisi sosial politi^ dengan menggZna^anbahasa ammi. elompo^-^elompo^ penZlis Siria dan *esir melanjZt^an penZlisan ^ar_adrama di *esir.

    X. (ase 0er#embangan pada a`al abad 20. !ingga pada tahap ini[ ban_a^ drama di *esirmerZpa^an hasil terjemahan ataZ resepsi[ sebagian diantaran_a diterang^an ini. 1ase

     0ertama 110[ eorge Ab_ad pZlang dari )erancis setelah di sana mempelajari prinsip-prinsip seni drama[ lalZ dibZat^an ^ar_a drama sosial antara lain berjZdZl &isr al-

     

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    41/151

    9IM "ara SastraPa& !;)er&

    >I Aas !ah#$) A%6A;) (>J= 2 ^ >J_] 2*

    &ahir di ^ota As`an[ *esir 2( JZni 1(( * / 130 !. ia merZpa^an pen_air dan

    penZlis prosa. Seja^ ^ecil dia sZ^a membaca bZ^Z ataZ majalah di perpZsta^aan a_ahn_a[terZtama _ang ber^aitan dengan sastra. ia jZga sZ^a mendengar s_air-s_air dan hadist dimajlis ilmZ S_e^h Ahmad Al-Jada`i.+10, #ampa^ dalam dirin_a aZra ^ecerdasan. egemarandan ^epia`aian al-zA»d dalam bidang tZlis-menZlis[ membZatn_a dibanjiri pZjian olehgZrZ-gZrZn_a. Seperti *Zhammad zAbdZh[ Sad aglZl[ dan AbdZllah k»dim. Sementara dilZar se^olah[ ia jZga belajar ^epada adhi Ahmad Jadami[ seorang ahli ih sahabat JamalZddin al-Agani.

    Al-zA»d adalah seorang jZrnalis[ ^riti^Zs[ dan sastra`an *esir ter^emZ^a.ontribZsi pemi^irann_a cZ^Zp berperan dalam pengembangan `acana ^eagamaan dan

    sosial. $ah^an dirin_a jZga termasZ^ salah seorang pen_air ternama *esir _ang bersamaAbdZrrahm»n S_Z^ri dan %br»h¼m Abd al-»dir rl-*»in¼ membentZ^ grZp Diwan _aitZ^elompo^ pembaharZ dalam sastra arab *esir.

    arier al-zAod sebagai jZrnalis dimZlai seja^ ia berZmZr 1 tahZn. )ada mZlan_a[cita-citan_a ingin menjadi pega`ai pemerintah[ tetapi peratZran _ang ada mens_arat^anbah`a calon pega`ai harZs berZmZr 1( tahZn. Sehingga ^einginann_a belZm dapattercapai[ sebab ia harZs menZnggZ dZa tahZn lagi. )ada masa menZnggZ inilah [ al-zAodmenerbit^an majalah minggZan aju Sada[ jZga menjadi penZlis pada majalah al-

     jaridah pimpinan Ahmad &Zth¼ al-Sa__id[ dan majalah a- Gahir pimpinan AbZ S_adi[ al-

    *Za__ad[ dan al-&i`a. alam bidang jZrnalisti^ ini[ ia mendapat bimbingan dari*Zhammad ar¼d ajdi[ seorang Zlama dan penZlis ter^emZ^a di *esir dan pernahbergabZng dalam penerbitan sZrat ^abar ad-Dustur. *embaca adalah hobin_a[ sehinggamembZat dirin_a be^erja han_a ZntZ^ dapat membeli bZ^Z. A^ibatn_a[ tZlisan-tZlisann_abegitZ tajam[ ^ritis dan cerdas.

    Sebagai satra`an[ sZmbangan al-zAod terlihat pada tZlisan-tZlisann_a[ bai^ dalambentZ^ pZisi maZpZn prosa. iri ^has pZisin_a terleta^ pada sisi ^ehalZsan perasaan\^epe^aan rasa] dan pi^iran _ang menjadi sZatZ padZan _ang sangat serasi. ar_a pZisi-pZisin_a mengetengah^an pendapat-pendapat _ang brilian. *enZrZtn_a[ pZisi _ang han_amenerbit^an bentZ^ te^sn_a saja tida^ a^an berbobot dan pZisi tida^ han_a cZ^Zp padacerita ataZ pZisi cerita. A^an tetapi[ _ang terpenting dalam pZisi adalah ma^nan_a. Sebagai^riti^Zs[ al-zAod telah memberi^an ^riti^ terhadap pZisi dan prosa _ang ada sambilmengemZ^a^an pendapat ZntZ^ memperbaharZin_a. SZsZnan bahasa pZisi dan prosa _angpenZh hinaan ta^ berisi diarah^ann_a ^epada sZsZnan ^ata _ang penZh arti dan padat isi.!al tersebZt dapat digali dari ^eindahan ling^Zngan dan ^e^a_aan bZda_a *esir. Sebab[ hal

    https://www.blogger.com/blogger.g?blogID=4908187910230764581#_ftn10https://www.blogger.com/blogger.g?blogID=4908187910230764581#_ftn10

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    42/151

    itZ dapat menjadi bahan imajinasi dan bahan gZbahan. )i^iran-pi^irann_a dalam bentZ^pZisi dipZbli^asi^an di majalah _ang telah disebZt^an di atas seja^ sebelZm )erang Znia %.Al-zAod berpendapat bah`a seorang penZlis sejati adalah pemi^iran orisinil dari pi^irandan metoden_a sendiri tanpa mencontoh sedi^itpZn ^ar_a-^ar_a sebelZmn_a. wleh ^arena

    itZ[ ia meng^riti^ penZlis-penZlis seperti Ahmad S_aZi dan #haha !Zsein _ang dianggapn_ahan_a mampZ ber^ir dengan metode orang lain dan sedi^it se^ali pemi^iran orisinil _angdihasil^ann_a.+11,

    $Z^Zn_a mengenai peradaban mencapai seratZs bZ^Z.Salah satZn_a _aitZ 9¦K €9@U¡

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    43/151

    pra^te^ tawassul di desan_a sehingga dicap sebagai seorang _ang tersesat danmen_esat^an.

    )ada tahZn 10( bersamaan dengan dibZ^an_a fniversitas airo[ #haha !Zseinmendatar^an diri[ di sinilah ia ber^enalan dengan sederatan orientalis semisal %gZaio $Zidi[

    Enno &itman[ Santillana[ kallino dan *asignon. )ada tanggal Y *ei 11X #haha !Zseinmempertahan^an disertasin_a _ang berjZdZl D:ikra Abi al-EAla dan berhasil yudisium jayyid jiddan pada tahZn itZ jZga #haha !Zsein di^irim ^e )erancis ZntZ^ belajar sejarah.

    i )erancis #haha !Zsein mZlai meng^aji hal-hal _ang selama ini ia cari[ ia belajarpada beberapa ilmZan[ di antaran_a lota[ . $loo^[ Seigneboj[ Emile Zr^heim. )ada tahZn11 ia meni^ah dengan seorang `anita )erancis _ang bernama SZanne $rZsseaZ. )adatahZn 11([ #haha !Zsein berhasil men_elesaî an penZlisan disertasi do t̂orn_a _angberjZdZl Htude Analiti7ue et Iriti7ue de la "hilosophie So!iale dE 2bn ;haldoundenganmemperoleh yudisium tres honorable[ dan di tahZn beri^Ztn_a memperoleh gelar Do!torat 

    dE Htat .)ada tahZn bei^Ztn_a 11[ ia ^embali ^e *esir dan ditZnjZ^ menjadi dosen sejarah

     'Znani dan oma`i Zno di fniversitas airo hingga tahZn 12Y. %a jZga a^ti menZlis disZrat ^abar dan menjadi reda^tZr al-Siyasah pada tahZn 122. )ada tahZn 12 diang^atmenjadi dosen sejarah sastra Arab pada fniversitas kegeri. )ada tahZn 130 diang^atmenjadi dosen sastra dan pada tahZn 132 dialih tZgas^an ^e ^ementerian pengajaran.

    )ada tahZn 1X2 diang^at menjadi re^tor fniversitas %s^andaria hingga 1XX. )adatahZn 1Y0-1Y2 ia ditZnjZ^ sebagai *enteri pendidi^an *esir. )ada tahZn 13 #haha!Zsein ditetap^an ZntZ^ mendapat hadiah nobel dalam bidang sastra. #haha !Zsein `aat

    pada tanggal 2( w^tober 13.]I -ah%B% 0Bra&

    halil ibran adalah seorang seniman &ebanon-Ameri^a[ pen_air dan penZlis. &ahir di^ota $sharri[ &ebanon[ ia bermigrasi dengan ^elZargan_a ^e Ameri^a Seri^at di mana iabelajar seni dan memZlai ^arir sastra. i dZnia Arab[ ibran dianggap sebagai pemberonta^sastra dan politi^[ ga_a romantisis-n_a berada di jantZng renaissance dalam sastra Arabmodern[ ^hZsZsn_a pZisi prosa. i &ebanon[ ia masih dipZja sebagai pahla`an sastra[ dinegara-negara lain ibran mZlai di^enal pada 123 dengan ^ar_a bZ^Zn_a #he )rophet[sebZah contoh a`al dari ^si inspirasional dengan serang^aian esai losos _ang ditZlis

    dalam prosa pZitis bahasa %nggris. $Z^Z ini dijZal dengan bai^ dan mZlai popZler di tahZn130-an. ibran adalah pen_air dengan penjZalan terbai^ ^etiga setelah Sha^espeare dan&ao-#Z. Sebagian besar dari tZlisan-tZlisan a`al ibran berbahasa Arab[ _ang a^hirn_aditerbit^an setelah tahZn 11( dalam bahasa %nggris.

    Sebagai seorang seniman _ang bisa menggambar dan melZ^is[ ia masZ^ se^olahseni di )aris 10(-110[ mengejar ga_a romantisis dan simbiolis. ibran mengada^an

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    44/151

    pameran seni pertama pada tahZn 10X di $oston. )ada pamerann_a tersebZt[ ibranbertemZ *ar_ Eliabeth !as^ell[ _ang a^hirn_a menjadi `anita _ang memba`a pengarZhbesar tida^ han_a di ^ehidZpan pribadi ibran[ tetapi jZga ^arirn_a.

    ibran meninggal di ke` 'or^ it_ pada tanggal 10 April 131[ pen_ebabn_a ^arena

    sirosis hati dan #$. SebelZm ^ematiann_a[ ibran mengata^an ^einginan ZntZ^ di^ZbZr^andi &ebanon. einginan ini dipenZhi oleh ^e^asihn_a !as^ell pada tahZn 132.MI /ajB !ahX$)D

    kama leng^apn_a adalah kajib *ahZ AbdZl Ai %brahim $as_a[ dilahir^an padatanggal 1Y esember 111[ di $andar amalia daerah pinggiran airo[ *esir. elZargan_atergolong misi^in dan tida^ mengecap pendidi^an _ang memadai. A_ahn_a adalah seorangpega`ai rendahan _ang ^emZdian beralih proesi menjadi pedagang. )ada tahZn 11[ Zsiaenam tahZn[ *ahZ dan ^elZargan_a pindah ^e ^a`asan Abbasi_ah. )ada saat itZ[ *ahZmZlai mengecap pendidi^an dasar[ al-*adrasah al-%btidayi__ah. )ada tahZn 12X[ di Zsia tiga

    belas tahZn[ *ahZ memasZ^i Se^olah &anjZtan| al-*adrasah ats-#sana`i__ah Zyad al-A``al.

    Seiring pening^atan pere^onomian ^elZargan_a[ pada tahZn 130 *ahZmelanjZt^an stZdin_a di jZrZsan ilsaat %slam fniversitas airo. )ada tahZn 13X[ *ahZmengantongi ijaah Sarjana ilsaat. Sebenarn_a[ *ahZ mendapat^an ta`aran dari*Zstaa AbdZl ai[ salah seorang ZrZ $esar fniversitas airo ZntZ^ menempZh programo^tor dalam bidang ilsaat dan *isti^ %slam[ namZn ta`aran itZ ditola^n_a. esenjangansosial _ang dirasa^ann_a seja^ ^ecil dan penderitaan ^aZm ^ecil _ang tertindas oleh^e^Zasaan biro^rasi *esir membZat solidaritasn_a bang^it. *ahZ memilih pe^erjaan di

    almamatern_a dan mene^Zni bidang tZlis-menZlis.Seja^ pertengahan 13 sampai 13[ *ahZ mengabdi di almamatern_a sebagai

    sta Se^retaris fniversitas. arier *ahZ menanja^ perlahan. Selepas dari pe^erjaan ini[ iaditZgas^an di ementrian Agama dan frZsan aa. )e^erjaan ini dite^Znin_a hingga tahZn1X. )ada tahZn _ang sama[ di Zsia X3 tahZn[ ia menga^hiri masa lajangn_a. an seja^saat itZlah terjadi perZbahan mendasar pada ^arier *ahZ[ ia diang^at sebagai ire^tZr)enga`asan Seni.

    Sepanjang ^ehidZpann_a[ *ahZ telah menZlis se^itar 0 cerita pende^[ X ^ar_a^si[ serta se^itar 30 nas^ah drama. !ingga saat ini[ ^ar_a-^ar_an_a telah diterjemah^an ^e

    dalam berbagai bahasa dZnia termasZ^ %ndonesia. ar_a pertama *ahZ diterbit^an padatahZn 132[ di Zsia 21 tahZn[ dalam bentZ^ terjemahan berjZdZl al-*isr al-adimah. Seja^itZ bertZrZt-tZrZt *ahZd menZlis| !ams al-JZnZn \13([ erpen][ Abats al-A^dar \13][serta edoZvis \1X3] dan ^isah iah #hibah \1XX]. ar_a-^ar_an_a tersebZt di atas[ ^erapdianggap sebagai a^hir dari periode romantisme *ahZ. Setelah ^ar_a-^ar_a tersebZt[ ia

  • 8/18/2019 Sejarah Sastra Arab

    45/151

    menjaZhi ga_a bahasa *analZtisme \ga_a bahasa _ang digZna^an oleh al-*analZti].emZdian *ahZ menZlis al-ahirah al-Jadidah \1XY].

     #ahZn 1X[ *ahZ menZlis han al-halili. SelanjZtn_a bertZrZt-tZrZt ia menZlisZa al-*ida \1X][ as-Sarab \1X(][ serta $ida_ah `a kiha_ah \1X]. ar_a-^ar_an_a

    ini menandai perZbahan ga_a bertZtZr *ahZ dari romantisme menjadi realisme. )adatahZn 1Y-1Y[ *ahZ mZlai menZlis trilogin_a| $aina al-asrain[ asr as_-S_aZ[ danas-SZ^ri__ah. #rilogi setebal 1Y00 halaman ini menjadi^ann_a dianZgerahi hadiah kobelSastra _ang diteriman_a pada tanggal 13 w^tober 1(( dari A^ademi Sastra %nternasional diS`edia.

     #ahZn 10[ *ahZ menZlis AZlad !aratina \edisi bahasa %nggris oleh )hilip Ste`arddengan jZdZl #he hildren o wZr Zarter[ &ondon| 1(1]. kovel panjang ini terbagi dalamlima bab[ _a^ni| Adham[ Jabal[ %rah[ iayah[ dan asim. )enZlisan serial novel ini se^aligZsmenggambar^an arah barZ ga_a ^epenZlisan *ahZ[ _a^ni Simbolisme-ilosos.

    SelanjZtn_a[ *ahZ menZlis al-&iss `a al-ilab \11][ as-Samman `a al-hari[ dan Zn_aAllah \12][ ath-#hari \1X][ $ait Sa__iy as-SZmyah dan as_-S_iha \1Y] serta SarsarahaZa an-kil \1][ masih dengan ^ecenderZngan Simbolisme-ilosos. )ertengahan tahZn1 sampai 1[ ia membZat cerpen-cerpenn_a _ang merespon persoalan-persoalan^eagamaan[ nasionalisme *esir[ dan politi^. !al ini bisa dilihat dalam himarah al-iththi al-As`ad dan #ahta al-*iallah serta is_tamar \1][ !i^a_ah $i &a $ida_ah a