rpp-paket-donat_doc

6
             

Upload: noel-al-bantany

Post on 17-Jul-2015

44 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

5/14/2018 rpp-paket-donat_doc - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/rpp-paket-donatdoc 1/5

 

RENC ANA PEL AK SA NA AN PEMBE LA JA RA N

Progam Keahlian

Mata PelajaranKelas/Semester

Pertemuan ke

Alokasi Waktu

Standar Kompetensi

AGRIBISNIS DAN AGROTEKNOLOGI

TEKNOLOGI PENGOLAHAN HASIL PERTANIANXII I 6

4 s.d. 6

18jam @ 45 menit

Mengelola us aha Pengolahan Hasil Pertanian

Produksi Donat

Kompetensi Dasar

1. Mengumpulkan berbagai datalinformasi bisnis

2. Memilihjenis usaha pengolahan berdasar kepada datalinformasi

3. Mengidentifikasi faktor-faktor produksi dan distribusi

4. Merencanakan usaha

5. Memasarkan produk

6. Menganalisis keberhasilan usaha.

Indikator

1. Mengendalikan kualifikasi dan penanganan bahan untuk proses

produksi Donat

2. Mengendalikan penyiapan peralatan produksi Donat

3. Mengendalikan proses dan menilai mutu hasil

4. Mengendalikan Proses pengemasan hasil produksi sesuai spesifikasi

yang ditentukan

5. Mengendalikan biaya produksi

I. TujuanPembelajaran

Setelah pembelajaran materi ini diharapkan :

1. Siswa dapat Mengumpulkan berbagai datalinformasi bisnis

2. Siswa dapat Memilihjenis usaha pengolahan berdasar kepada datalinformasi

3. Siswa dapat Mengidentifikasi faktor-faktor produksi dan distribusi

4. Siswa dapat Merencanakan usaha Produksi Donat

5. Siswa dapat Memasarkan produk Donat

6. Siswa dapat Menganalisis keberhasilan usaha Produksi Donat

I. TujuanPembelajaran

Setelah pembelajaran materi ini diharapkan :1. Siswa dapat mengendalikan kualifikasi dan penanganan bahan untuk proses

produksi Donat

2. Siswa dapat mengendalikan penyiapan peralatan produksi Donat

3. Siswa dapat mengendalikan proses produksi (control chart) dan menilai mutu

hasil Donat

4. Siswa dapat mengendalikan proses pengemasan hasil produksi donat sesuai

spesifikasi yang ditentukan (prinsip AIDAS)

5. Siswa dapat mengendalikan biaya Produksi Donat

II. MateriAjar:

1. Pengendalian kualitas bahan dan Formulasia. Bahan Utama

b. Bahan Pembantu

c. SOP Formula

2. Pengendalian Peralatan produksi

3. Pengendalian Mutu Proses produksi

a. Prinsip dasar pembuatan donat

b. control chart produksi donat

5/14/2018 rpp-paket-donat_doc - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/rpp-paket-donatdoc 2/5

 

4. Pengendalian proses pengemasan

5. Pengendalian ekonomi Produksi

a. Biaya tetap

b. Biaya tidak tetap6. RACCP

Detail dari CC produksi Donat dapat dilihat pada gambar Control Chart

III. Metode Pembelajaran :1. Ceramah

2. Ketrampilan praktik

3. Demonstrasi

4. Penugasan

5. Porto folio

IV. Langkah-Iangkah Pembelajaran :

A. Kegiatan Awal :

1. Pembukaan dengan mengucapkan salam

2. Absensi

3. Appersepsi

B. Kegiatan Inti :

1. Pembelajaran 1

a. Menjelaskan tentang kualifikasi donat

b. Menjelaskan Persyaratan bahan utama dan bahan pembantu serta

formulasi stan dar pembuatan donat skala produksi 1 kg terigu

c. Menjelaskan tentang kualifikasi peralatan dalam produksi donat

d. Mengawasi dan membimbing siswa dalam menyusun kriteria

formulasi stan dar untuk produksi donat skala 1 kg terigu

e. Mengawasi dan membimbing siswa dalam menginventarisir dan

mempersiapkan peralatan untuk produksi donat

f. Memeriksa hasil pekerj aan siswa.

2. Pembelajaran 2

a. Menjelaskan tentang control chart proses produksi donat

b. Membimbing siswa melakukan analisis proses dalam penyusunancontrol chart produksi donat

c. Memeriksa hasil pekerjaan siswa.

3. Pembelajaran 3

a. Menjelaskan tentang perhitungan biaya produksi (RAB, RC,BEP)

b. Mengawasi dan Membimbing siswa dalam menganalisis dan

penyusunan penghitungan biaya produksi donat

c. Memeriksa hasil pekerjaan siswa

C. Kegiatan Akhir :1. Memberikan post test sesuai kompetensi dasar yang dipelaj ari

2. Menyimpulkan kegiatan

3. Menutup pembelajaran dan memberikan tugas PR

5/14/2018 rpp-paket-donat_doc - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/rpp-paket-donatdoc 3/5

 

V. Alat I Bahan I Sumber belajar :

1. Buku / modul Diagnosis Peniadaan Ketidak sesuaian

2. Buku Petunjuk Praktik Pengolahan Hasil Pertanian 2

3. Buku Analisa Bahan Makanan

4. Buku Petunjuk Praktek Pengolahan Hasil Pertanian 1

5. Seperangkat alat produksi Pembuatan donat

6. Bahan Utama dan Bahan pembantu produksi donat

VI. Penilaian.

1. Prosedur: Post test

2. Bentuk Tes :

a. Tertulis (essay)b. Praktek.

3. Perangkat Tes :

a. Soal test.

b. Lembar penilaian praktek.

c. Pedoman penskoran dan penilaian.

Lembar Penilaian Praktik

No. Aspek Penilaian Skor

A. Persiapan

1. Kelengkapan Alat 5

2. Kelengkapan Bahan 10

3. Kebersihan Tempat 5

B. Proses

1. Keterampilan pengendalian proses produksi donat 20

2. Ketepatan penggunaan alat 10

3. Ketepatan hasil perhitungan dan penggunaan bahan 10

4. Ketrampilan mengemas produk dan memberi label 10

5. Ketepatan Waktu dan penanganan limbah 10

c. Hasil

1. Data hasil praktek 10

2. Laporan 10

100

Pedoman Penskoran dan Penilaian

1. Penilaian Praktek ~ Skor Perolehan x 10

(N P) Skor Maksimal

2. Penilaian Teori ~ Skor Perolehan x 10

(N T) Skor Maksimal

3. Nilai Akhir ~(70% x N.P) + (30% x N T)

5/14/2018 rpp-paket-donat_doc - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/rpp-paket-donatdoc 4/5

 

Ketua Program Keahlian

Suwarto, S. P.

NIP. 19580508 199003 1 007

Mengetahui,

Kepala Sekolah

Drs. Titus Samino, M. Pd.

NIP. 19540420 198203 1 016

Kalibagor, lanuari 2010

Guru Mata Pelajaran

Hery Pramono.W, S. TP.

NIP. 19621014 198503 1 007

5/14/2018 rpp-paket-donat_doc - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/rpp-paket-donatdoc 5/5

 

Progam Keahlian

Mata Pelajaran

: Agroindustri Pangan

: Pengawasan dan Pengendalian Mutu Hasil

Pertanian (PPMHP) 3

: X III6

: 60 menit

: Melakukan Pengendalian Mutu Poses Pengolahan

dalam Produksi Donat

Kelas/SemesterAlokasi Waktu

Standar Kompetensi

Kompetensi Dasar

1. Mengumpulkan berbagai datalinformasi bisnis

2. Memilihjenis usaha pengolahan berdasar kepada datalinformasi

3. Mengidentifikasi faktor-faktor produksi dan distribusi

4. Merencanakan usaha

5. Memasarkan produk

6. Menganalisis keberhasilan usaha.

SOAl TES SUB SUMATIF 3

lawablah Pertanyaan berikut dengan singkat dan benar !

1. Bagaimanamenurut Saudaratentang peluang usaha produksi donat ?

2. Tuliskan formulasi standar dalam produksi donat skala 1 kg tepung !

3. Sebutkan jenis-jenis peralatan standar proses produksi donat secara

lengkap!4. Gambarkan skema proses produksi donat lengkap dengan kriteria kondisi

prosesdan kriteria hasil sebagaimanaSOPproduksi donat !

5. Sertakan label kemasan hasil karyamu pada lembar jawaban tes !

6. Hitunglah ekonomi produksi donat skala kapasitas 1 kg tepung !