rpp 1 recommendations and offers final

20
Sekolah : SMK Negeri 6 Ambon Mata Pelajaran : Bahasa Inggris Kelas / Semester : XI / 1 Materi Pokok : Teks lisan dan tulis untuk memberi saran dan tawaran dan responnya. Alokasi Waktu : 2 x Pertemuan (4 x 45 Menit) A. Kompetensi Inti : KI 1 Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya. KI 2 Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung- jawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. KI 3 Memahami, menerapkan dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, procedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah. KI 4 Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif dan mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung. B. Kompetensi Dasar dan Indikator : KD 1.1 Mensyukuri kesempatan dapat mempelajari Bahasa Inggris sebagai bahasa pengantar komunikasi internasional yang diwujudkan dalam semangat belajar. 1.1.1. Menunjukan kesungguhan dalam belajar. 1.1.2. Menunjukan kemauan untuk mencoba. KD 2.1 Menunjukan perilaku santun dan peduli dalam melaksanakan komunikasi interpersonal dengan guru dan teman. 2.1.1. Menunjukan perilaku santun dalam bertanya, menanggapi dan mempresentasikan. 2.1.2. Menunjukan perilaku perduli dalam menghadapi masalah orang lain. KD 3.1 Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada ungkapan memberi saran dan tawaran, serta responnya, sesuai dengan konteks penggunaannya. 3.1.1. Mengidentifikasi fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada teks memberi saran dan tawaran serta responnya. 3.1.2. Membedakan struktur teks dan unsur kebahasaan pada teks memberi saran dan tawaran serta responnya. KD 4.1 Menyusun teks lisan dan tulis untuk menyatakan, menanyakan, dan merespon ungkapan memberi saran dan tawaran, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks. 4.1.1. Memaparkan dan merespon ungkapan memberi saran dan tawaran secara lisan dengan sopan dan penuh kepedulian. 4.1.2. Memaparkan dan merespon ungkapan memberi saran dan tawaran secara tulisan dengan sopan dan penuh kepedulian. C. Tujuan Pembelajaran : Setelah melakukan kegiatan pembelajaran tentang ungkapan memberi saran dan tawaran dan responnya dengan menggunakan scientific approach, peserta didik dapat : 1. Menunjukan kesungguhan dalam belajar. 2. Menunjukan kemauan dalam mencoba. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran 01

Upload: roe-hardtoknow

Post on 02-Jul-2015

224 views

Category:

Education


6 download

DESCRIPTION

ok

TRANSCRIPT

Page 1: Rpp 1 recommendations and offers final

Sekolah : SMK Negeri 6 Ambon Mata Pelajaran : Bahasa Inggris Kelas / Semester : XI / 1 Materi Pokok : Teks lisan dan tulis untuk memberi saran dan tawaran dan responnya. Alokasi Waktu : 2 x Pertemuan (4 x 45 Menit)

A. Kompetensi Inti :

KI 1 Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.

KI 2 Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung- jawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.

KI 3 Memahami, menerapkan dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, procedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah.

KI 4 Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif dan mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator :

KD 1.1 Mensyukuri kesempatan dapat mempelajari Bahasa Inggris sebagai bahasa pengantar komunikasi internasional yang diwujudkan dalam semangat belajar. 1.1.1. Menunjukan kesungguhan dalam belajar. 1.1.2. Menunjukan kemauan untuk mencoba.

KD 2.1 Menunjukan perilaku santun dan peduli dalam melaksanakan komunikasi interpersonal dengan guru

dan teman. 2.1.1. Menunjukan perilaku santun dalam bertanya, menanggapi dan mempresentasikan. 2.1.2. Menunjukan perilaku perduli dalam menghadapi masalah orang lain.

KD 3.1 Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada ungkapan memberi saran dan

tawaran, serta responnya, sesuai dengan konteks penggunaannya. 3.1.1. Mengidentifikasi fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada teks memberi saran

dan tawaran serta responnya. 3.1.2. Membedakan struktur teks dan unsur kebahasaan pada teks memberi saran dan tawaran

serta responnya.

KD 4.1 Menyusun teks lisan dan tulis untuk menyatakan, menanyakan, dan merespon ungkapan memberi saran dan tawaran, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks. 4.1.1. Memaparkan dan merespon ungkapan memberi saran dan tawaran secara lisan dengan

sopan dan penuh kepedulian. 4.1.2. Memaparkan dan merespon ungkapan memberi saran dan tawaran secara tulisan dengan

sopan dan penuh kepedulian.

C. Tujuan Pembelajaran : Setelah melakukan kegiatan pembelajaran tentang ungkapan memberi saran dan tawaran dan responnya dengan menggunakan scientific approach, peserta didik dapat : 1. Menunjukan kesungguhan dalam belajar. 2. Menunjukan kemauan dalam mencoba.

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran 01

Page 2: Rpp 1 recommendations and offers final

3. Menunjukan perilaku santun dalam bertanya, menanggapi dan mempresentasikan. 4. Menunjukan perilaku peduli dalam menghadapi masalah orang lain. 5. Mengidentifikasi fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada teks memberi saran dan tawaran

serta responnya. 6. Membedakan struktur teks dan unsur kebahasaan pada teks memberi saran dan tawaran serta responnya. 7. Memaparkan dan merespon ungkapan memberi saran dan tawaran secara lisan dengan sopan dan penuh

kepedulian. 8. Memaparkan dan merespon ungkapan memberi saran dan tawaran secara tulisan dengan sopan dan penuh

kepedulian. D. Materi Pembelajaran :

1. Teks lisan dan tulis untuk memberi saran dan tawaran serta responnya. 2. Fungsi Sosial : Menjaga hubungan interpersonal dengan guru, teman, dan orang lain. 3. Ungkapan memberi saran dan tawaran serta responnya :

Why don’t you ......

You should ....

I don’t think so. Just ..... You can ....

Thank you, but .... 4. Unsur kebahasaan :

a. Kosa kata terkait dengan kesehatan, tugas sekolah, kebersihan lingkungan, dan sebagainya. b. Tata bahasa : simple past tense, simple present tense dan present perfect tense. c. Kata kerja bantu modal : should, have to, can, will, dan sebagainya. d. Ungkapan I think, I know. e. Penggunaan nominal singular dan plural secara tepat dengan atau tanpa a, the, this, those, my, their, dan

sebagainya secara tepat dalam frasa nominal. f. Ucapan, tekanan kata, intonasi g. Ejaan dan tanda baca. h. Tulisan tangan.

E. Metode Pembelajaran :

1. Pendekatan : Scientific Approach 2. Metode : Diskusi dan Role Play 3. Model : Problem Based Learning dan Think, Pair and Share.

F. Media, Alat dan Sumber Pembelajaran : 1. Media : Power Poin Presentation 2. Alat / Bahan : Laptop, LCD dan Speaker Aktif 3. Sumber Belajar : Buku Guru dan Buku Siswa Bahasa Inggris Kelas XI, englishpod.com@praxislanguage ,

Pathway to English 2. G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran :

Pertemuan Ke - 1

Kegiatan Deskripsi Alokasi Waktu

Pendahuluan A. Orientasi Persiapan pembelajaran yang meliputi memberi salam, berdoa dan

mengabsensi peserta didik. B. Apersepsi

Peserta didik mengamati gambar yang menampilkan beberapa situasi dan masalah dan memberi komentar (berupa saran dan tawaran)

10

menit

Page 3: Rpp 1 recommendations and offers final

Kegiatan Deskripsi Alokasi Waktu

terhadap gambar tersebut. (Slide 02 & 03) C. Motivasi

Guru memotivasi peserta didik secara kontekstual tentang pentingnya meminta dan memberi saran dan tawaran sebagai wujud kepedulian sosial dan kesadaran ikatan saling ketergantungan antar manusia.

D. Pemberian Acuan

Guru menyampaikan informasi tentang materi pokok, kompetensi dasar, indikator dan tujuan pembelajaran dari materi yang akan dipelajari. (Slide 04 – 06)

Guru menjelaskan gambaran umum mekanisme pembelajaran dan kriteria penilaian. (Slide 07 – 09)

Guru menyampaikan berbagai sumber belajar yang dapat digunakan peserta didik sebagai rujukan materi pembelajaran. (Slide 10)

Inti

A. Observing (Mengamati) 1. Peserta didik mengamati ilustrasi gambar yang ditampilkan oleh guru

mengenai sebuah keadaan yang terkait dengan kesehatan, tugas sekolah, kebersihan, dan sebagainya. (Slide 11 – 15)

2. Peserta didik menyaksikan guru mengomentari dan menggunakan berbagai ekspresi memberikan saran dan tawaran untuk setiap ilustrasi gambar yang ditampilkan. (Slide 11 – 15)

3. Guru mengulanginya berkali-kali secara interaktif, mengajak peserta didik untuk mengamati secara jelas, kalimat demi kalimat isi pesan dan unsur kebahasaan yang digunakan dalam memberi saran dan tawaran serta responnya. (Slide 11 – 15)

4. Peserta didik menirukan guru mengatakan setiap ekspresi memberi saran dan tawaran serta responnya. (Slide 16 – 17)

5. Peserta didik mengamati berbagai contoh ekspresi memberi saran dan tawaran serta responnya yang ditayangkan oleh guru, mendengarkan dan menyebutkannya secara berulang-ulang, kemudian menuliskannya kembali pada bukunya, tanpa melihat tulisannya. (Slide 16 – 17)

B. Menanyakan (Questioning)

1. Dengan bimbingan dan arahan guru, peserta didik menanyakan dan mempertanyakan antara lain tentang perbedaan antara cara memberi saran dan tawaran serta responnya dalam bahasa Inggris dengan yang ada dalam bahasa Indonesia.

2. Peserta didik mendiskusikan dalam kelompok kecil beberapa pertanyaan yang terkait dengan pegalaman mereka dalam memberi saran dan tawaran serta responnya. (Slide 18)

C. Mengumpulkan Informasi / mencoba (Exploring) 1. Peserta didik mendengarkan dan menyaksikan banyak contoh interaksi

dengan memberi saran dan tawaran serta responnya dalam bahasa Innggris dari video (Video R & O 1, 2) dan buku siswa.

2. Peserta Didik menirukan contoh-contoh interaksi dengan memberi saran dan tawaran serta responnya dalam bahasa Inggris dengan ucapan, tekanan kata, intonasi dan sikap yang benar. (Slide 19 – 20)

3. Dengan bimbingan dan arahan guru, peserta didik mengidentifikasi ciri -ciri (fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan) interaksi memberi saran dan tawaran serta responnya. (Slide 21 – 22)

4. Secara berkelompok, peserta didik berusaha menggunakan bahasa Inggris untuk memberikan saran dan tawaran serta responnya dalam konteks pembelajaran, simulasi, role play dan game card. (Cards for 1st Topic)

25

menit

25 menit

20

Penutup A. Reflecting

Peserta didik merefleksikan kesannya terhadap pembelajaran memberi

10 menit

Page 4: Rpp 1 recommendations and offers final

Kegiatan Deskripsi Alokasi Waktu

saran dan tawaran serta responnya yang baru diselesaikan.

B. Summarizing

Peserta didik dan guru menyimpulkan pokok-pokok penting tentang pembelahjaran memberi saran dan tawaran serta responnya.

C. Further Planning

Guru menugaskan peserta didik mencari informasi tambahan tentang ekspresi memberi saran dan tawaran serta respon lainnya yang belum dibahas dalam kegiatan pembelajaran.

Guru menugaskan peserta didik secara berpasangan membuat dialog tentang memberi saran dan tawaran serta responnya dengan situasi yang telah disediakan.

Guru menginformasikan rencana pembelajaran pada pertemuan selanjutnya.

Pertemuan Ke – 2

Kegiatan Deskripsi Alokasi Waktu

Pendahuluan A. Orientasi

Persiapan pembelajaran yang meliputi memberi salam, berdoa dan mengabsensi peserta didik.

B. Apersepsi

Guru menanyakan beberapa pertanyaan sebagai stimulan untuk membawa peserta didik kembali mengingat materi pembelajaran pada minggu lalu tentang memberi saran dan tawaran serta responnya.

C. Motivasi

Guru memotivasi peserta didik secara kontekstual tentang pentingnya meminta dan memberi saran dan tawaran sebagai wujud kepedulian sosial dan kesadaran ikatan saling ketergantungan antar manusia.

D. Pemberian Acuan

Guru menjelaskan kembali secara singkat gambaran umum mekanisme pembelajaran pada pertemuan ke – 2 dan kriteria penilaian.

10

menit

Inti D. Mengasosiasi (Associating).

1. Peserta didik membandingkan ungkapan memberi saran dan tawaran serta responnya yang telah dikumpulkan dari berbagai sumber.

2. Peserta didik membandingkan ungkapan memberi saran dan tawaran serta responnya yang telah dipelajari tersebut dungan sumber-sumber lain, atau yang digunakan dalam bahasa lain.

3. Peserta didik memperoleh feedback dari guru dan teman tentang fungsi sosial dan unsur kebahasaan yang digunakan.

E. Mengkomunikasikan (Networking-Communicating)

1. Peserta didik berupaya berbicara secara lancar dengan ucapan, tekanan kata, intonasi yang benar (praktik berdialog) dan menulis dengan ejaan dan tanda baca yang benar, serta tulisan yang jelas dan rapi (praktik menulis dialog).

2. Peserta didik membicarakan permasalahan yang dialami dalam menggunakan bahasa Inggris untuk memberi saran dan tawaran serta responnya dan menuliskan dalam jurnal belajar sederhana dalam bahasa Indonesia.

20

menit

30 menit

Page 5: Rpp 1 recommendations and offers final

Kegiatan Deskripsi Alokasi Waktu

Penutup

A. Daily Test 1 1. Peserta didik mengerjakan Ulangan Harian 1 tentang memberi saran dan

tawaran serta responnya. (Kartu Soal UH 1)

B. Reflecting 1. Peserta didik melakukan refleksi diri dengan menjawab angket penilaian

diri dan penilaian antar teman. (Angket PD 01) 2. Peserta didik menyampaikan secara lisan kesannya secara keseluruhan

terhadap pembelajaran dengan materi pokok memberi saran dan tawaran serta responnya. (Angket PAPD 01)

C. Summarizing 1. Peserta didik dan guru mengambil kesimpulan tentang isi materi

pembelajaran tentang memberi saran dan tawaran serta responnya.

30

Menit

H. Penilaian

Ranah Jenis / Teknik Bentuk Instrumen dan Instrumen Pedoman Penskoran Sikap KD 1.1 & KD 2.1

Observasi

Penilaian Diri

Penilaian Antar Peserta Didik

Jurnal

Chek List

Angket PD 01 dan Check List

Angket PAPD 01 dan Check List

Format Jurnal Guru dan Peserta Didik

Rubrik sikap bersemangat belajar, santun dan peduli.

Daftar Pertanyaan Angket 01

Pedoman Skor Nilai

Pengetahuan KI 3.1

Ulangan Harian I Kisi-kisi soal Ulangan Harian 1.

Kartu soal Ulangan Harian 1

Pedoman Skor Nilai Ulangan Harian 1.

Ketrampilan KI 4.1

Praktik menulis dialog dengan ungkapan memberi saran dan tawaran serta responnya

Praktik bercakap dengan ungkapan memberi saran dan tawaran serta responnya.

Instrumen soal praktik menulis dialog dengan ungkapan memberi saran dan tawaran serta responnya.

Instrumen soal praktik bercakap dengan ungkapan memberi saran dan tawaran serta responnya.

Pedoman skor writing assasement for written dialog.

Pedoman skor speaking assasement for spoken dialog.

Ambon, 4 Agustus 2014

Mengetahui,

Kepala Sekolah

Guru Mata Pelajaran

J. Tiwery, S.P Yemima Yulia Silubun, S.Pd

NIP. 19571129 198611 1 003 NIP. 19790730 201001 2 011

Page 6: Rpp 1 recommendations and offers final

A. Observasi Lembar Observasi Sikap

Mata Pelajaran : Bahasa Inggris Kelas/Semester : XI / 1 Tahun Pelajaran : 2014 / 2015 Waktu Pengamatan : 4 – 16 Agustus 2014

I. Kompetensi Inti:

1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya. 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung- jawab, peduli (gotong royong,

kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.

II. Kompetensi Dasar :

1.1 Mensyukuri kesempatan dapat mempelajari Bahasa Inggris sebagai bahasa pengantar komunikasi internasio -

nal yang diwujudkan dalam semangat belajar. 2.1 Menunjukan perilaku santun dan peduli dalam melaksanakan komunikasi interpersonal dengan guru dan

teman. 3.1 Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada ungka pan memberi saran dan tawaran,

serta responnya, sesuai dengan konteks penggunaannya. 4.1 Menyusun teks l isan dan tulis untuk menyatakan, menanyakan, dan merespon ungkapan memberi saran dan

tawaran, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.

Sikap yang diintegrasikan dan dikembangkan untuk mencapai KD 3.1 dan KD 4.1 tersebut adalah perilaku semangat belajar, santun dan peduli.

1. Rubrik Semangat Belajar

a. Rubrik Umum Semangat Belajar

Kriteria Indikator Sangat Baik (SB)

4 Selalu bersemangat dalam belajar bahasa Inggris – Sudah konsisten

Baik (B) 3

Sering menunjukkan semangat dalam belajar bahasa Inggris – Mulai konsisten

Cukup (C) 2

Kadang-kadang menunjukkan semangat dalam belajar bahasa Inggris – Belum konsisten

Kurang (K) 1

Tidak pernah bersemangat dalam belajar bahasa Inggris – Tidak konsisten

b. Rubrik Rinci Semangat Belajar

No. Aspek Pengamatan Muncul / Dilakukan

SB B C K

1. Hadir/mengikuti pembelajaran tepat waktu 2. Mengajukan pertanyaan terkait pembelajaran

3. Menjawab pertanyaan yang diajukan oleh guru dan/atau peserta didik

4. Membuat catatan penting hasil pembelajaran

5. Mengajukan ide inovatif terkait dengan pembelajaran Profil Sikap

Lampiran 1 : Penilaian Sikap

Page 7: Rpp 1 recommendations and offers final

2. Lembar Observasi Semangat Belajar

No. Nama Siswa

Aspek Pengamatan

Profil Sikap

Tepat waktu Bertanya Menjawab Pertanyaan

Catatan Ide Inovatif

SB B C K SB B C K SB B C K SB B C K SB B C K

1. 2.

3. 4.

5.

3. Pedoman Skor Nilai Observasi Semangat Belajar a. Nilai Observasi Semangat Belajar = (jumlah skor perolehan : skor maksimal) x 100

b. Skor Perolehan = Jumlah nilai yang diperoleh peserta didik dari hasil pengamatan.

c. Skor Maksimal = Jumlah sikap yang dinilai x Jumlah Kriteria.

d. Nilai sikap dikualifikasikan menjadi predikat sebagai berikut:

SB = Sangat Baik = 81 – 100 ( 3,34 – 4,00 )

B = Baik = 66 – 80 ( 2,34 – 3,33 )

C = Cukup = 51 – 65 ( 1,34 – 2,33 )

K = Kurang = 0 – 50 ( 1,01 – 1,33 )

4. Rubrik Santun a. Rubrik Umum Santun

Kriteria Indikator

Sangat Baik (SB) 4

Selalu santun dalam bersikap dan bertutur kata kepada guru dan teman – Sudah konsisten

Baik (B) 3

Sering santun dalam bersikap dan bertutur kata kepada guru dan teman – Mulai konsisten

Cukup (C) 2

Kadang-kadang santun dalam bersikap dan bertutur kata kepada guru dan teman – Belum konsisten

Kurang (K) 1

Tidak pernah santun dalam bersikap dan bertutur kata kepada guru dan teman – Tidak konsisten

b. Rubrik Rinci Santun

No. Aspek Pengamatan Muncul / Dilakukan

SB B C K

1. Menghormati orang yang lebih tua

2. Mengucapkan terima kasih setelah menerima bantuan orang

lain

3. Menggunakan bahasa santun saat menyampaikan pendapat

4. Menggunakan bahasa santun saat mengkritik pendapat teman

5. Menerapkan 3 S (salam, senyum, sapa) saat bertemu orang

lain

Profil Sikap

Page 8: Rpp 1 recommendations and offers final

5. Lembar Observasi Santun

No. Nama Siswa

Aspek Pengamatan

Profil Sikap

Hormat orang lebih

tua

Ucapan terima kasih

Penyampaian Pendapat

Penyampaian Kritik

3 S (Salam,

Senyum, Sapa)

SB B C K SB B C K SB B C K SB B C K SB B C K

1. 2.

3. 4.

5.

6. Pedoman Skor Nilai Observasi Santun a. Nilai Observasi Santun = (jumlah skor perolehan : skor maksimal) x 100

b. Skor Perolehan = Jumlah nilai yang diperoleh peserta didik dari hasil pengamatan.

c. Skor Maksimal = Jumlah sikap yang dinilai x Jumlah Kriteria.

d. Nilai sikap dikualifikasikan menjadi predikat sebagai berikut:

SB = Sangat Baik = 81 – 100 ( 3,66 – 4,00 )

B = Baik = 66 – 80 ( 2,66 – 3,33 )

C = Cukup = 51 – 65 ( 1,66 – 2,33 )

K = Kurang = 0 – 50 ( 1,00 – 1,33 )

7. Rubrik Peduli a. Rubrik Umum Peduli

Kriteria Indikator Sangat Baik (SB)

4 Selalu peduli dalam menyikapi masalah yang dialami oleh orang lain – Sudah konsisten

Baik (B) 3

Sering peduli dalam menyikapi masalah yang dialami oleh orang lain – Mulai konsisten

Cukup (C) 2

Kadang-kadang peduli dalam menyikapi masalah yang dialami oleh orang lain – Belum konsisten

Kurang (K) 1

Tidak pernah peduli dalam menyikapi masalah yang dialami oleh orang lain – Tidak konsisten

b. Rubrik Rinci Peduli

No. Aspek Pengamatan Muncul / Dilakukan

SB B C K

1. Berempati dalam ikut merasakan masalah orang lain

2. Sigap menawarkan bantuan ketika melihat orang lain

menghadapi masalah

3. Suka rela memberi bantuan tanpa pamrih

Profil Sikap

8. Lembar Observasi Peduli

No. Nama Siswa Aspek Pengamatan

Profil Sikap

Empati Sigap Sukarela

SB B C K SB B C K SB B C K

1. 2.

3. 4.

5.

Page 9: Rpp 1 recommendations and offers final

9. Pedoman Skor Nilai Observasi Peduli a. Nilai Observasi Peduli = (jumlah skor perolehan : skor maksimal) x 100

b. Skor Perolehan = Jumlah nilai yang diperoleh peserta didik dari hasil pengamatan.

c. Skor Maksimal = Jumlah sikap yang dinilai x Jumlah Kriteria.

d. Nilai sikap dikualifikasikan menjadi predikat sebagai berikut:

SB = Sangat Baik = 81 – 100 ( 3,66 – 4,00 )

B = Baik = 66 – 80 ( 2,66 – 3,33 )

C = Cukup = 51 – 65 ( 1,66 – 2,33 )

K = Kurang = 0 – 50 ( 1,00 – 1,33 )

10. Rekapitulasi Observasi : Semangat Belajar, Santun dan Peduli

No. Nama Siswa Kriteria Sikap

Profil Sikap Umum

Semangat Belajar

Santun Peduli

1.

2. 3.

4.

5.

11. Pedoman Skor Rekapitulasi Sikap Observasi : a. Nilai Rekapitulasi Sikap Observasi = (jumlah skor perolehan : skor maksimal) x 100

b. Skor Perolehan = Jumlah nilai yang diperoleh peserta didik dari hasil pengamatan.

c. Skor Maksimal = Jumlah sikap yang dinilai x Jumlah Kriteria.

d. Nilai sikap dikualifikasikan menjadi predikat sebagai berikut:

SB = Sangat Baik = 81 – 100 ( 3,66 – 4,00 )

B = Baik = 66 – 80 ( 2,66 – 3,33 )

C = Cukup = 51 – 65 ( 1,66 – 2,33 )

K = Kurang = 0 – 50 ( 1,00 – 1,33 )

B. Penilaian Diri

Lembar Penilaian Diri

Mata Pelajaran : Bahasa Inggris Kelas/Semester : XI / 1 Tahun Pelajaran : 2014 / 2015 Waktu Pengamatan : 4 – 16 Agustus 2014

I. Kompetensi Inti:

1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya. 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung- jawab, peduli (gotong royong,

kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.

Page 10: Rpp 1 recommendations and offers final

II. Kompetensi Dasar :

1.1 Mensyukuri kesempatan dapat mempelajari Bahasa Inggris sebagai bahasa pengantar komunikasi internasio -

nal yang diwujudkan dalam semangat belajar. 2.1 Menunjukan perilaku santun dan peduli dalam melaksanakan komunikasi interpersonal dengan guru dan

teman.

3.1 Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada ungka pan memberi saran dan tawaran, serta responnya, sesuai dengan konteks penggunaannya.

4.1 Menyusun teks l isan dan tulis untuk menyatakan, menanyakan, dan merespon ungkapan memberi saran dan tawaran, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai

konteks.

Petunjuk penilaian diri: Bacalah baik-baik setiap pernyataan dan berilah tanda centang ( V ) pada kolom yang sesuai dengan keadaan dirimu yang sebenarnya!

1. Angket Penilaian Diri 01 : Semangat Belajar, Santun dan Peduli

PENILAIAN DIRI 01

Nama : .......................................................................................

Kelas : .......................................................................................

KD : .......................................................................................

Materi Pokok : .......................................................................................

Waktu Penilaian : .......................................................................................

No. Pernyataan Ya Kadang-kadang

Tidak

1. Saya hadir tepat waktu. 2. Saya mengajukan pertanyaan terkait pembelajaran.

3. Saya menghormati orang yang lebih tua.

4. Saya mengucapkan terima kasih setelah menerima bantuan orang lain.

5. Saya berempati dalam ikut merasakan masalah orang lain.

2. Rekapitulasi Penilaian Diri 01

No. Nama Siswa Pernyataan Sikap

Skor Predikat 1 2 3 4 5

1. 2.

3.

4. 5.

3. Pedoman Penskoran Angket Penilaian Diri :

a. Pernyataan pada instrumen di atas bersifat positif. b. Pemberian skor untuk pernyataan yang bersifat positif: YA = 3, KADANG-KADANG = 2, TIDAK = 1. c. Jumlah skor maksimal = Jumlah pernyataan x 3 e. Nilai Rekapitulasi Penilaian Diri = (jumlah skor perolehan : skor maksimal) x 100

f. Skor Perolehan = Jumlah nilai yang diperoleh peserta didik dari hasil jawaban angket.

g. Nilai penilaian diri dikualifikasikan menjadi predikat sebagai berikut:

SB = Sangat Baik = 81 – 100 ( 3,66 – 4,00 )

B = Baik = 66 – 80 ( 2,66 – 3,33 )

Page 11: Rpp 1 recommendations and offers final

C = Cukup = 51 – 65 ( 1,66 – 2,33 )

K = Kurang = 0 – 50 ( 1,00 – 1,33 )

C. Penilaian Antar Peserta Didik

Lembar Penilaian Antar Peserta Didik

Mata Pelajaran : Bahasa Inggris Kelas/Semester : XI / 1 Tahun Pelajaran : 2014 / 2015 Waktu Pengamatan : 4 – 16 Agustus 2014

I. Kompetensi Inti:

1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya. 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung- jawab, peduli (gotong royong,

kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.

II. Kompetensi Dasar :

1.1 Mensyukuri kesempatan dapat mempelajari Bahasa Inggris sebagai bahasa pengantar komunikasi internasio -

nal yang diwujudkan dalam semangat belajar. 2.1 Menunjukan perilaku santun dan peduli dalam melaksanakan komunikasi interpersonal dengan guru dan

teman. 3.1 Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada ungka pan memberi saran dan tawaran,

serta responnya, sesuai dengan konteks penggunaannya.

4.1 Menyusun teks l isan dan tulis untuk menyatakan, menanyakan, dan merespon ungkapan memberi saran dan tawaran, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.

Petunjuk penilaian antar peserta didik :

Amatilah perilaku temanmu dengan cermat selama mengikuti pembelajaran Bahasa Inggris tentang materi pokok memberi saran dan tawaran dan responnya !

Berilah tanda centang ( V ) pada kolom yang sesuai (ya, kadang-kadang, atau tidak) berdasarkan hasil pengamatanmu!

Serahkan hasil pengamatan kepada guru !

1. Angket Penilaian Antar Peserta Didik 01 : Semangat Belajar, Santun dan Peduli

PENILAIAN ANTAR PESERTA DIDIK 01

Nama Penilai : .......................................................................................

Kelas : .......................................................................................

KD : .......................................................................................

Materi Pokok : .......................................................................................

Waktu Penilaian : .......................................................................................

No. Pernyataan Ya Kadang-kadang

Tidak

1. Hadir tepat waktu.

2. Mengajukan pertanyaan terkait pembelajaran.

3. Menghormati orang yang lebih tua.

Page 12: Rpp 1 recommendations and offers final

4. Mengucapkan terima kasih setelah menerima bantuan orang lain.

5. Berempati dalam ikut merasakan masalah orang lain.

2. Rekapitulasi Penilaian Antar Peserta Didik 01

No. Nama Siswa

Nama Penilai

Pernyataan Sikap Skor Predikat

1 2 3 4 5

1.

2. 3.

4. 5.

3. Pedoman Penskoran Angket Penilaian Antar Peserta Didik :

a. Pernyataan pada instrumen di atas bersifat positif. b. Pemberian skor untuk pernyataan yang bersifat positif: YA = 3, KADANG-KADANG = 2, TIDAK = 1. c. Jumlah skor maksimal = Jumlah pernyataan x 3 d. Nilai Rekapitulasi Penilaian Diri = (jumlah skor perolehan : skor maksimal) x 100 e. Skor Perolehan = Jumlah nilai yang diperoleh peserta didik dari hasil jawaban angket. f. Nilai penilaian diri dikualifikasikan menjadi predikat sebagai berikut:

SB = Sangat Baik = 81 – 100 ( 3,66 – 4,00 )

B = Baik = 66 – 80 ( 2,66 – 3,33 )

C = Cukup = 51 – 65 ( 1,66 – 2,33 )

K = Kurang = 0 – 50 ( 1,00 – 1,33 )

D. Jurnal

1. Format Jurnal Guru

Mata Pelajaran : .................................................................. Nama Siswa : .................................................................. Kelas : .................................................................. Tahun Pelajaran : ..................................................................

No. Waktu Kejadian / Perilaku + / - Tindak Lanjut

2. Pedoman Penskoran Jurnal Guru : a. Jurnal guru diisi di setiap pertemuan, berfungsi untuk merekam kejadian, sikap, perilaku dan pencapaian

peserta didik. b. Hasil nilai jurnal diakumulasikan dan dihitung rekapitulasinya menjelang akhir pembelajaran dalam satu

semester. c. Skor jurnal dihitung dengan melihat kekerapan kemunculan perilaku positif, dengan rincian sebagai

berikut :

16 – 18 perilaku positif = SB = Sangat Baik = 81 – 100 ( 3,66 – 4,00 )

11 – 15 perilaku positif = B = Baik = 66 – 80 ( 2,66 – 3,33 )

6 – 10 perilaku positif = C = Cukup = 51 – 65 ( 1,66 – 2,33 )

0 – 5 perilaku positif = K = Kurang = 0 – 50 ( 1,00 – 1,33 )

Page 13: Rpp 1 recommendations and offers final

3. Format Jurnal Siswa

Mata Pelajaran : .................................................................. Nama Siswa : .................................................................. Kelas : .................................................................. Materi Pokok : ..................................................................

Before I studied this Topic

I didn’t understand about :

When I was studying this Topic

Difficulties : How I overcome the difficulties :

After I had studied this Topic

I think :

Page 14: Rpp 1 recommendations and offers final

A. Kisi-Kisi Soal Daily Test 1

Mata Pelajaran : Bahasa Inggris Kelas/Semester : XI / 1 Materi Pokok : Teks lisan dan tulis untuk memberi saran dan tawa- ran dan responnya. Tahun Pelajaran : 2014 / 2015

I. Kompetensi Inti

3. Memahami, menerapkan dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, procedural, dan

metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah.

II. Kompetensi Dasar

3.1 Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada ungka pan memberi saran dan tawaran,

serta responnya, sesuai dengan konteks penggunaannya.

III. Indikator dan Soal

3.1.1. Mengidentifikasi fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada teks memberi saran dan tawaran serta responnya.

3.1.2. Membedakan struktur teks dan unsur kebahasaan pada teks memberi saran dan tawaran serta responnya.

Daftar Soal Ulangan Harian I

No. Soal Kunci 1. A : Can you ……… a good hotel ?

B : Yes, The Swiss Bell is a good hotel. a. tell c. recommend b. say d. get

C

2. You know you shouldn’t work so slowly. You might …… your job. a. lose c. lost b. loose d. losing

B

3. If it ………, I will not go to the beach. a. raining c. rained b. rains d. will rain

B

4. It’s very easy to get ……… the supermarket from here. a. at c. of b. on d. to

D

5. Why don’t you try our special leg of lamb ? people say it’s very ……… a. awful c. delicious b. tasteless d. so so

C

6. A : It’s break time. ……… a glass of fruit juice ? B : That would be very nice of you. a. Shall I have c. May you get me b. Could you help me to get d. Would you like me to get you

D

Lampiran 2 : Penilaian Pengetahuan

Page 15: Rpp 1 recommendations and offers final

No. Soal Kunci

7. Marry : ……………………….. Manager : Yes, please. Take this note to the Accounting Department. a. Can you tell me about it ? c. May I help you, sir ? b. What’s wrong, sir ? d. Is it possible for you to work ?

C

8. Annie : Excuse me. …………… to help you turn off the tape ? Mrs. Susan : Yes, please. Thank you very much. a. Are you okay c. Can you order me b. Would you like me d. Can you ask me

B

9. Boy : You look tired, mom. Let me help you. Mother : ………………… You know what I need. a. Don’t worry c. No, really b. Sorry d. Yes, thank you.

D

10. I see my father reading a newspaper, but the room is not bright enough. So, I ask my father ………… a. May I read it ? c. Shall I switch on the reading lamp, dad ? b. What are you doing ? d. The lamp is off

C

11. Your sister wants to help you clean your room. You know that she is very busy. What will you say ? a. No, thank you. You are busy enough c. Let you help me b. Do something for me d. I think so

A

12. The bus is very crowded. You are sitting on a seat. A very old woman is getting on a bus and cannot find a seat. What will you say ? a. Don’t trouble me. c. Is it no problem ? b. Please, you may sit on my seat. d. Sorry, I’m very tired.

B

13. I have ……. apple, but right now I really want to eat …… mango. a. a, an c. a, a b. an, a d. an, an

B

14. I usually ………… my pen with me, but today I forgot. Can you lend me yours ? a. bring c. bringing b. brings d. brought

A

15. Christian want to buy a new mobile phone, but …… money is not enough. a. my c. his b. her d. their

C

B. Pedoman Penskoran Daily Test 1

1. Nilai Daily Test 1 = (jumlah skor perolehan : skor maksimal) x 100

2. Daftar Konversi Nilai Daily Test 1 :

N 1 N 2 Konversi N 1 N 2 Konversi N 1 N 2 Konversi

15 100 4,00 10 66,66 2,66 5 33,33 1,33

14 93,33 3,73 9 60 2,40 4 26,66 1.06 13 86,66 3,46 8 53,33 2,13 3 20 0,80

12 80 3,20 7 46,66 1,86 2 13,33 0,53 11 73,33 2,93 6 40 1,60 1 6,66 0,26

3. Peserta didik dengan nilai di bawah 2,66 wajib mengikuti remedial.

4. Daftar Nilai Ulangan Harian 1

No. Nama Siswa Nilai Daily Test 1 Nilai Remedial

1. 2.

3. 4.

5.

Page 16: Rpp 1 recommendations and offers final

C. Kartu Soal Daily Test 1 PEMERINTAH KOTA AMBON

DINAS PENDIDIKAN SMK NEGERI 6 AMBON

JL. WOLTER MONGINSIDI LATERI (0911) 322090 AMBON 97321

ENGLISH FOR XI GRADE

DAILY TEST 1 (1st Semester)

Name : _________________________________________

Class / Prog : _____________________________________

Multiply Choice 1. A : Can you ……… a good hotel ?

B : Yes, The Swiss Bell is a good hotel. a. Tell c. Recommend b. Say d. Get

2. You know you shouldn’t work so slowly. You might ……… your job.

a. lose c. lost b. loose d. losing

3. If it ………, I will not go to the beach.

a. raining c. rained b. rains d. will rain

4. It’s very easy to get ……… the supermarket from here.

a. at c. of b. on d. to

5. why don’t you try our special leg of lamb ? people say it’s very ………. a. awful c. delicious b. tasteless d. so so

6. A : It’s break time. ……… a glass of fruit juice ?

B : That would be very nice to you. a. Shall I have c. May you get me b. Could you help me to get d. Would you like me to get you

7. Marry : ……………………………..

Manager : Yes, please. Take this note to the Accounting Department. a. Can you tell me about it ? c. May I help you, sir ? b. What’s wrong, sir ? d. Is it possible for you to work ?

8. Annie : Excuse me ……… to help you to turn off the tape ?

Mrs. Susan : Yes, please. Thank you very much. a. Are you okay c. Can you order me b. Would you like me d. Can you ask me

9. Boy : You look tired, mom. Let me help you.

Mother : ……… You know what I need. a. Don’t worry c. No, really b. Sorry d. Yes, thank you

10. I see my father reading a newspaper, but the room is not bright enough. So, I ask my father ………

a. May I read it ? c. Shall I switch on the reading lamp, dad ? b. What are you doing ? d. The lamp is off

11. Your sister wants to clean your room. You know that she is very busy. What will you say ?

a. No, thank you. You are busy enough c. Let you help me b. Do something for me d. I think so

Page 17: Rpp 1 recommendations and offers final

12. The bus is very crowded. You are sitting on your seat. A very old woman is getting on a bus and cannot find a

seat. What will you say ? a. Don’t trouble me. c. Is it no problem ? b. Please, you may sit on my seat. d. Sorry, I’m very tired.

13. I have ……… apple, but right now I really want to eat ……… mango.

a. a, an c. a, a b. an, a d. an, an

14. I usually ……… my pen with me, but today I forgot. Can you lend me yours ?

a. bring c. bringing b. brings d. brought

15. Christian want to buy a new mobile phone, but ……… money is not enough.

a. my c. his b. her d. their

_____________ Good Luck ______________

Page 18: Rpp 1 recommendations and offers final

A. Praktek Berbicara

1. Instrumen Soal Praktek Berbicara dan Menulis

Mata Pelajaran : Bahasa Inggris Kelas/Semester : XI / 1 Materi Pokok : Tahun Pelajaran : 2014 / 2015

I. Kompetensi Inti :

4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengem-

bangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif dan mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

II. Kompetensi Dasar dan Indikator

KD 4.1 Menyusun teks lisan dan tulis untuk menyatakan, menanyakan, dan merespon ungkapan

memberi saran dan tawaran, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks. 4.1.1. Memaparkan dan merespon ungkapan memberi saran dan tawaran secara lisan dengan

sopan dan penuh kepedulian. 4.1.2. Memaparkan dan merespon ungkapan memberi saran dan tawaran secara tulisan

dengan sopan dan penuh kepedulian.

III. Rumusan soal :

1. Have a conversation with your friend in front of the class using expressions of Recommendation and offers! You may choose one of the situations below to build your dialogue. Make sure with your fluency, pronunciation, intonation, and diction! Situation :

Your friend is having argument with his / her brother / sister / friend, both of you are very angry and stop talking to each other. Give suggestion to solve the problem.

Your mother is scolding your brother for not making his task at home. Give suggestion to solve the problem.

Your family is going to have holiday next month. Give recommendation about places that are interesting to visit.

Your sister has too many extracurricular activities; as a result she doesn’t have enough time to do her homework. Give suggestion to help her solve the problem.

You and your friend are visiting public library, she wants to read a good book, what books will you suggest ?

Your friend want to buy a new mobile phone, what will you suggest ?

The students organization in your school wants to make a charity program, what will you suggest ?

Your friend’s parents want to divorce. He / she is very sad. What will you suggest ?

2. Write a dialogue with your friend using expressions of Recommendation and offers! You may choose one of the previous situations in speaking section to build your dialogue. Make sure with your fluency, pronunciation, intonation, and diction!

2. Pedoman Penskoran Praktek Berbicara

KRITERIA SKOR INDIKATOR

Kelancaran (fluency) 3 Lancar 2 Kurang lancar

1 Tidak lancar

Pengucapan (pronunciation) 3 Baik

Lampiran 3 : Penilaian Ketrampilan

Page 19: Rpp 1 recommendations and offers final

2 Kurang baik

1 Tidak baik

Intonasi (Intonation) 3 Sesuai

2 Kurang sesuai 1 Tidak sesuai

Pilihan kata (Diction) 3 Tepat 2 Kurang tepat

1 Tidak tepat Daftar Nilai Ketrampilan berbicara

No. Nama Siswa Kriteria Penilaian

Nilai Fluency Pronunciation Intonation Diction

1 2 3 1 2 3 1 2 3 1 2 3

a. Jumlah skor maksimal = Jumlah kriteria x 3 b. Nilai Praktik berbicara = (jumlah skor perolehan : skor maksimal) x 100 c. Skor Perolehan = Jumlah nilai yang diperoleh peserta didik dari hasil praktik berbicara. d. Nilai praktik berbicara dikualifikasikan menjadi predikat sebagai berikut:

A = 81 – 100 ( 3,66 – 4,00 )

B = 66 – 80 ( 2,66 – 3,33 )

C = 51 – 65 ( 1,66 – 2,33 )

D = 0 – 50 ( 1,00 – 1,33 )

3. Pedoman Penskoran Praktek Menulis

KRITERIA SKOR INDIKATOR Pengorganisasian (Organize) 3 Memiliki pendahuluan, inti dan penutup

2 Memiliki hanya dua komponen 1 Hanya ada salah satu komponen

Gaya Penulisan (Style) 3 Menggunakan kata, frase dan kalimat yang komunikatif, tepat dan dapat dipahami.

2 Menggunakan kata, frase dan kalimat yang kurang komunikatif, kurang tepat dan kurang

dapat dipahami.

1 Menggunakan kata, frase dan kalimat yang tidak komunikatif, tidak tepat dan tidak dapat

dipahami.

Isi (Content) 3 Isi sesuai dengan situasi / tema dialogue yang dipilih

2 Isi kurang sesuai dengan situasi / tema dialogue yang dipilih

1 Isi tidak sesuai dengan situasi / tema dialogue yang dipilih.

Tata Bahasa (Grammatical) 3 Menggunakan tata bahasa yang tepat, ejaan kata yang benar dan penggunaan tanda baca

yang sesuai. 2 Menggunakan tata bahasa yang kurang tepat,

ejaan kata kurang benar dan penggunaan tanda baca kurang sesuai.

Page 20: Rpp 1 recommendations and offers final

KRITERIA SKOR INDIKATOR

1 Menggunakan tata bahasa yang tidak tepat, ejaan kata tidak benar dan penggunaan tanda

baca tidak sesuai. Daftar Nilai Ketrampilan Menulis

No. Nama Siswa Kriteria Penilaian

Nilai Organize Style Content Grammatical

1 2 3 1 2 3 1 2 3 1 2 3

a. Jumlah skor maksimal = Jumlah kriteria x 3 b. Nilai Praktik menulis = (jumlah skor perolehan : skor maksimal) x 100 c. Skor Perolehan = Jumlah nilai yang diperoleh peserta didik dari hasil praktik menulis. d. Nilai praktik menulis dikualifikasikan menjadi predikat sebagai berikut:

A = 81 – 100 ( 3,66 – 4,00 )

B = 66 – 80 ( 2,66 – 3,33 )

C = 51 – 65 ( 1,66 – 2,33 )

D = 0 – 50 ( 1,00 – 1,33 )

4. Daftar Nilai Rekapitulasi Ketrampilan

No. Nama Siswa Speaking Writing Total Nilai

a. Jumlah skor maksimal = Jumlah speaking + writing b. Nilai Praktik = (jumlah skor perolehan : skor maksimal) x 100 c. Skor Perolehan = Jumlah nilai yang diperoleh peserta didik dari hasil praktik berbicara dan menulis. d. Nilai praktik dikualifikasikan menjadi predikat sebagai berikut:

A = 81 – 100 ( 3,66 – 4,00 )

B = 66 – 80 ( 2,66 – 3,33 )

C = 51 – 65 ( 1,66 – 2,33 )

D = 0 – 50 ( 1,00 – 1,33 )