resume halusinasi ugd 2

8
ASUHAN KEPERAWATAN JIWA PADA Ny. E DENGAN MASALAH UTAMA MENARIK DIRI DI INSTALASI GAWAT DARURAT RUMAH SAKIT JIWA DAERAH Dr. AMINO GONDOHUTOMO SEMARANG Disusun Oleh: Frendy Ananta Pramudya 0901026

Upload: ratih-mugomugoputih

Post on 06-Aug-2015

1.722 views

Category:

Documents


99 download

TRANSCRIPT

Page 1: RESUME Halusinasi UGD 2

ASUHAN KEPERAWATAN JIWA PADA Ny. EDENGAN MASALAH UTAMA MENARIK DIRI

DI INSTALASI GAWAT DARURATRUMAH SAKIT JIWA DAERAH

Dr. AMINO GONDOHUTOMO SEMARANG

Disusun Oleh:

Frendy Ananta Pramudya

0901026

PRODI DIII KEPERAWATAN

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN

KARYA HUSADA SEMARANG

Page 2: RESUME Halusinasi UGD 2

ASUHAN KEPERAWATAN JIWA PADA Ny. EDENGAN MASALAH UTAMA MENARIK DIRI

DI INSTALASI GAWAT DARURAT RUMAH SAKIT JIWA DAERAH Dr. AMINO GONDOHUTOMO SEMARANG

RUANG RAWAT : INSTALASI GAWAT DARURAT

I. IDENTITAS KLIEN

1. Inisial : Sdr. E

2. Umur : 26 tahun

3. Jenis kelamin : Prempuan

4. Pendidikan : S1 Farmasi

5. Status kawin : Kawin

6. Pekerjaan : pelajar

7. Alamat : Ds. Guyangan Rt 2/ Rw 3 Pati

8. Informan : Klien, keluarga (ibu klien) dan status rekam

medik.

9. Tanggal pengkajian : 1- 12-2011 Jam 11.45 WIB

10. No. RM : 076966

11. Genogram

Page 3: RESUME Halusinasi UGD 2

Keterangan:

: Klien

: laki-laki

: perempuan

: Tinggal serumah

Klien adalah anak Perempuan dan anak Pertama dari 2 bersaudara, tinggal

serumah bersama dengan ibu dan ayahnya “. Pengambil keputusan dalam

keluarganya adalah ayahnya. Didalam keluarganya tidak ada yang menderita

sakit seperti klien.

II. ALASAN MASUK

Keluarga mengatakan:

Kurang lebih 5 bulan yang lalu klien sering melamun, marah – marah, tertawa

sendiri dan tidak berkomunikasi dengan orang lain. Pasien kalo mencuci suka

lama sampai 6 jam, Pasien bilang bajunya masih kotor dan di bilas terus

menerus. Hubungan dengan suami pun makin rengang pada 2 minggu

terakhir. Pasien tidak pernah ikut kegiatan di dalam masyarakat sekitar

Dengan keadaan berontak klien dibawa ke Rumah Sakit Jiwa, oleh keluarga

dan suaminya.

Pasien mengatakan

Kurang lebih 2 tahun yang lalu, Orang tua pasien hampir cerai. Membuat

Klien sering melamun dikamar.

Aspek Medik

Diagnosa medik: F32.I

Terapi medik : (tanggal 1 desember 2011)

Kalxetine 1 X 10 mg

Amitriptilin 2 x 25 mg

Page 4: RESUME Halusinasi UGD 2

III.DAFTAR MASALAH

Resiko mencederai diri, orang lain dan lingkungan

Perubahan persepsi sensori: halusinasi pendengaran

Gangguan konsep diri: harga diri rendah

Isolasi social: menarik diri

Koping, individu inefektif

IV. ANALISA DATA

NO DATA MASALAH

1 S :

Keluarga mengatakan sering melamun,

marah – marah, tertawa sendiri dan tidak

berkomunikasi dengan orang lain

O : klien tampak berpandangan kosong

Resiko

mencederai diri,

orang lain dan

lingkungan

2. S:

Keluarga klien mengatakan sering tertarwa

sendiri

O:

Klien kadang senyum sendiri

Perubahan

sensori persepsi

halusinasi:

pendengaran

3. S :

Klien tidak terlibat dalam kelompok atau

kegiatan dimasyarakat karena Klien darang

berinteraksi dengan masyarakat. Dalam

keluargapun klien merasa enggan untuk

berhubungan lebih senang menyendiri di

kamar.

Isolasi social :

menarik diri

Page 5: RESUME Halusinasi UGD 2

O :

Saat wawancara klien kurang kooperatif,

kontak mata dengan lawan biacara kurang.

Klien dalam berbicara lambat, kadang

tidak jelas.

S :

Klien mengatakan kurang lebih 2 tahun

yang lalu, Orang tua pasien hampir cerai.

Membuat Klien sering melamun dikamar.

O :

Suara klien terdengar lemah, Pandangan

klien kebawah

Gangguan konsep

dri : harga diri

rendah

Page 6: RESUME Halusinasi UGD 2

1. POHON MASALAH

2. DIAGNOSA KEPERAWATAN

1. Perubahan persepsi sensori : halusinasi berhubungan dengan isolasi

social: menarik diri

2. Isolasi social : menarik diri berhubungan dengan gangguan konsep diri

: harga diri rendah

Perubahan persepsi sinsori:

halusinasi pendengaran

Isolasi Sosial : menarik diri

Gangguan konsep diri :Harga diri rendah

Resiko mencederai diri, orang lain dan lingkungan