rencana kerja (renja) tahun 2018 - ppid kota blitarppid.blitarkota.go.id/dokumen/1674.pdf ·...

377
RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2018 KECAMATAN SANANWETAN KOTA BLITAR

Upload: lamnhan

Post on 02-May-2019

226 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2018 KECAMATAN SANANWETAN KOTA BLITAR

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 i KATA PENGANTAR

Panjatan Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah

melimpahkan rahmat, taufik dan hidayah-NYA, sehingga Rencana Kerja

( RENJA ) Kecamatan Sananwetan Kota Blitar tahun 2018 dapat

disusun. Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Kota Blitar ini disusun

sebagai pedoman umum dan sarana evaluasi bagi penyelenggaraan tugas-

tugas di Kecamatan Sananwetan selama kurun waktu 1 (satu) tahun

yang merupakan rangkaian perencanaan periodik, lanjutan dari hasil

capaian kerja tahun yang lalu dan perencanaan selama satu tahun ke

depan.

Renja Tahun 2018 memaparkan evaluasi kinerja Kecamatan

Sananwetan Kota Blitar di tahun 2016 serta program dan kegiatan yang

akan dilaksanakan di tahun 2018 sehingga diharapkan dapat dijadikan

pedoman bagi aparatur dalam menentukan prioritas-prioritas pekerjaan

sesuai tugas pokok dan fungsinya. Di sisi lain Renja ini juga berisikan

indikator-indikator kinerja sehingga dapat dijadikan evaluasi atau tolok

ukur kinerja di akhir tahun yang sangat bermanfaat untuk mengetahui

sejauh mana capaian kinerja Kecamatan Sananwetan Kota Blitar dalam

mewujudkan visi dan misi yang telah ditetapkan.

Blitar, 19 Juni 2017

CAMAT SANANWETAN

KOTA BLITAR

EDY MULYONO, SE Pembina Tingkat I

NIP. 19610321 198603 1 008

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 ii DAFTAR ISI

Hal. KATA PENGANTAR ………………………………………………………. i DAFTAR ISI................................................................................ ii DAFTAR TABEL......................................................................... iii BAB I PENDAHULUAN I-1

1.1 Latar Belakang .......................................................... I-1 1.2 Landasan Hukum ....................................................... I-2 1.3 Maksud dan Tujuan ................................................... I-3 1.4 Sistematika Penulisan................................................. I-4

BAB II EVALUASI PELAKSANAAN RENJA SKPD TAHUN LALU II-1

2.1 Evaluasi Pelaksanaan Renja OPD Tahun Lalu dan Capaian Renstra OPD ................................................. II-1

2.2 Analisis Kinerja Pelayanan Perangkat Daerah ............. II-30 2.3 Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi Perangkat

Daerah .......................................................................

II-34

2.4 Review terhadap Rancangan Awal RKPD ..................... II-34

2.5 Penelaahan Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat II-38

BAB III TUJUAN, SASARAN, PROGRAM DAN KEGIATAN ........ III-1

3.1 Telaahan terhadap Kebijakan Nasional ....................... III-1 3.2 Tujuan dan Sasaran Renja OPD ................................. III-2 3.3 Program dan Kegiatan ................................................ III-6

BAB IV PENUTUP ................................................................... IV-

1

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 iii DAFTAR TABEL

Hal.

2.1 Rekapitulasi Hasil Evaluasi Pelaksanaan Renja PD Sampai Dengan Tahun Berjalan.................................. II-2

2.2 Pencapaian Kinerja Pelayanan Kecamatan Sananwetan................................................................. II-32

2.3 Review Terhadap Rancangan Awal RKPD Tahun 2018............................................................................ II-36

2.4 Usulan Program dan Kegiatan dari Pemangku Kepentingan Tahun 2018 ........................................... II-39

3.1 Indikator Sasaran dan Formulasi Penghitungan.......... III-3 3.2 Sasaran dan Kegiatan Tahun 2018.............................. III-3 3.3 Rumusan Rencana Program dan Kegiatan Kecamatan

Sananwetan Kota Bitar Tahun 2018 dan Prakiraan Maju Tahun 2019........................................................ III-7

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 iv

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 5

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 6

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 I- 1 BAB I

PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Dalam rangka mewujudkan penyelenggaraan

pemerintahan yang demokratis, transparan, akuntabel, efisien dan

efektif di bidang perencanaan pembangunan daerah, diperlukan

adanya tahapan, tata cara penyusunan, pengendalian dan

evaluasi perencanaan pembangunan daerah. Penyelenggaraan

tahapan perencanaan dalam konteks ini diimplementasikan dalam

bentuk Rencana Strategis (RENSTRA) yang disusun untuk periode

5 tahun yaitu tahun 2016 – 2021.

Untuk mengimplementasikan Rencana Strategis

(Renstra) maka setiap tahun disusun rencana kinerja yang

menjabarkan rencana kegiatan dan target kinerja tahunan untuk

dicapai pada tahun tersebut. Kecamatan Sananwetan sebagai OPD

menyusun perencanaan kinerja berupa Rencana Kerja (Renja)

yaitu dokumen Perencanaan Pembangunan OPD periode 1 (satu)

tahun. Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan adalah penjabaran

dari Renstra Kecamatan Sananwetan tahun 2016-2021 dan

merupakan pedoman bagi implementasi tugas pokok dan fungsi

Kecamatan sebagai bagian dari Pemerintah Kota Blitar.

Berdasarkan beberapa pokok pikiran di atas serta dalam

rangka menyelaraskan berbagai kegiatan yang akan dilaksanakan

di Kecamatan Sananwetan tahun anggaran 2018, maka perlu

disusun program dan kegiatan yang dituangkan dalam Rencana

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 I- 2 Kerja (Renja) Tahun 2018 sebagai operasionalisasi dari Rencana

Strategis (Renstra) Kecamatan Sananwetan 2016-2021.

1.2 Landasan Hukum

Penyusunan Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Kota

Blitar Tahun 2018 berdasarkan pada ketentuan-ketentuan

sebagai berikut:

a. Undang-undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintah

Daerah;

b. Peraturan Pemerintah Nomor 18 Tahun 2016 tentang

Perangkat Daerah;

c. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 54 Tahun 2010 tentang

Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008

tentang Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian dan

Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah;

d. Peraturan Daerah Nomor 2 Tahun 2016 tentang RPJMD;

e. Peraturan Daerah Nomor 4 tahun 2016 tentang SOTK;

f. Peraturan Khusus sesuai OPD;

g. Peraturan Walikota Blitar Nomor 77 Tahun 2016 tentang

Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan Fungsi serta Tata

Kerja Kecamatan dan Kelurahan;

h. Peraturan Daerah Nomor ..... Tahun 2017 tentang Perubahan

Peraturan Daerah Nomor 4 tahun 2016;

i. Peraturan Walikota Blitar Nomor ..... Tahun 2017 tentang

Program RPJMD;

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 I- 3 j. Peraturan Walikota Blitar Nomor ..... Tahun 2017 tentang

RKPD Tahun 2018;

k. Peraturan Walikota Blitar Nomor ..... Tahun 2017 tentang

Perubahan Perwali Nomor .... tahun 2016 tentang RENSTRA

SKPD.

1.3 Maksud dan Tujuan

Penyusunan Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Kota

Blitar dimaksudkan sebagai pedoman dalam penyelenggaraan

program dan kegiatan Kecamatan Sananwetan Kota Blitar pada

Tahun Anggaran 2018.

Tujuan disusunnya Rencana Kerja adalah sebagai berikut :

1. Sebagai acuan/pedoman dasar bagi seluruh aparatur/

personil di masing-masing unit kerja di lingkungan

Kecamatan Sananwetan Kota Blitar dalam melaksanakan

program dan kegiatan yang dilaksanakan selama Tahun

2018 dan dianggarkan melalui Dana Alokasi Umum (DAU)

Kota Blitar Tahun 2018;

2. Menjabarkan Rencana Strategis ke dalam rencana

operasional dengan memberikan arah program dan

kegiatan dari masing-masing unit di lingkungan

Kecamatan Sananwetan Kota Blitar sesuai program yang

telah digariskan dalam Rencana Strategis Tahun 2016-

2021;

3. Untuk meningkatkan pelayanan kepada masyarakat yang

lebih berdaya guna dan berhasil guna sebagai wujud

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 I- 4 pertanggungjawaban dalam pencapaian visi, misi dan

tujuan Kecamatan Sananwetan Kota Blitar.

` 1.4 Sistematika Penulisan

Sistematika Penulisan Rencana Kerja Kecamatan

Sananwetan Kota Blitar adalah sebagai berikut :

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

1.2 Landasan Hukum

1.3 Maksud dan Tujuan

1.4 Sistematika Penulisan

BAB II EVALUASI PELAKSANAAN RENJA SKPD TAHUN LALU

2.1 Evaluasi Pelaksanaan Renja OPD Tahun Lalu dan

Capaian Renstra OPD

2.2 Analisis Kinerja Pelayanan OPD

2.3 Isu-Isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi OPD

2.4 Review terhadap Rancangan Awal RKPD

2.5 Penelaahan Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat

BAB III TUJUAN, SASARAN DAN KEGIATAN

3.1 Telaahan terhadap Kebijakan Nasional

3.2 Tujuan dan Sasaran Renja OPD

3.3 Program dan Kegiatan

BAB IV PENUTUP

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 I- 5

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 1

BAB II

EVALUASI PELAKSANAAN RENJA OPD TAHUN LALU

2.1. Evaluasi Pelaksanaan Renja OPD Tahun Lalu dan Capaian

Renstra OPD

Dalam pelaksanaan program/kegiatan Kecamatan Sananwetan

Kota Blitar pada tahun 2016, dari sisi Pendapatan Asli Daerah yang

dikelola Kecamatan Sananwetan tercapai Rp. 309.079.745,00 dari

target sebesar Rp. 293.367.385,00 atau 105,36 %. PAD ini berupa

retribusi pemakaian kekayaan daerah yakni sewa tanah bengkok.

Dari sisi belanja, ada dua pembelanjaan yaitu belanja tidak

langsung dan belanja langsung. Belanja tidak langsung terdiri dari

gaji pegawai dan tambahan penghasilan lain bagi pegawai sedangkan

belanja langsung terdiri dari anggaran operasional dan untuk

pencapaian visi dan misi kecamatan. Pada belanja tidak langsung

pada tahun 2016 terealisasi sebesar 97,70% atau

Rp. 5.935.482.539,00 dari jumlah anggaran sebesar

Rp. 6.075.177.485,00. Sedangkan realisasi belanja langsung

mencapai Rp. 13.625.806.098,00 dari ketersediaan anggaran belanja

sebesar Rp. 13.835.348.928,00 atau sebesar 98,49%. Total realisasi

belanja langsung ditambah belanja tidak langsung mencapai

Rp. 19.561.288.637,00 atau 98,25% dari anggaran sebesar

Rp. 19.910.526.413,00.

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 2

TABEL 2.1 REKAPITULASI HASIL EVALUASI PELAKSANAAN RENJA PD SAMPAI DENGAN TAHUN BERJALAN

KOTA BLITAR

Kecamatan Sananwetan

Kode

Urusan/Bidang

Urusan Pemerintahan

Daerah dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja Program (outcome)

dan Kegiatan (output)

Target Kinerja

Capaian Program (Renstra

SKPD)Tahun 2017

Realisasi Target

Kinerja Hasil Program dan

Keluaran

Kegiatan s/d tahun 2015

Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun Lalu

(2016) Target

Program

dan Kegiatan (Renja

OPD tahun 2017)

Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra OPD s/d tahun

berjalan/d tahun berjalan

Target Renja OPD

tahun 2016

Realisasi Renja OPD

tahun 2016

Tingkat Realisasi

(%)

Realisasi Realisasi Capaian

Program dan

Kegiatan s/d tahun berjalan

2017

Tingkat Capaian Realisasi

Target Renstra (%)

1 2 3 4 5 6 7 8=(7/6) 9 10 =(5+7+9) 11=(10/4)

01 Kecamatan

01 03 Kecamatan Sananwetan

01 03 01 PROGRAM PELAYANAN ADMINISTRASI PERKANTORAN

Persentase Kecukupan Pelayanan Perkantoran

100% -

01 03 01 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Kecamatan Sananwetan

Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan listrik yang terbayar

4 rekening - 12 bulan 12 bulan 100% 4 rekening 4 rekening 100%

Kelurahan

Sananwetan

Jumlah rekening jasa

komunikasi, SDA dan listrik yang terbayar

4 rekening - 12 bulan 12 bulan 100% 4 rekening 4 rekening 100%

Kelurahan Gedog Jumlah rekening jasa

komunikasi, SDA dan listrik yang terbayar

4 rekening - 12 bulan 12 bulan 100% 4 rekening 4 rekening 100%

Kelurahan Rembang Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan

listrik yang terbayar

3 rekening - 12 bulan 12 bulan 100% 3 rekening 3 rekening 100%

Kelurahan Klampok Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan

listrik yang terbayar

3 rekening - 12 bulan 12 bulan 100% 3 rekening 3 rekening 100%

Kelurahan Karangtengah

Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan

listrik yang terbayar

4 rekening - 12 bulan 12 bulan 100% 4 rekening 4 rekening 100%

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 3

Kelurahan Bendogerit Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan listrik yang terbayar

4 rekening - 12 bulan 12 bulan 100% 4 rekening 4 rekening 100%

Kelurahan Plosokerep Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan listrik yang terbayar

5 rekening - 12 bulan 12 bulan 100% 5 rekening 5 rekening 100%

01 03 01 06 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan

perizinan kendaraan dinas/operasional

Kecamatan Sananwetan

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang

dipelihara dan memperoleh izin/pajak tahunan

3 mobil, 6 motor

- 3 mobil 3 mobil 100% 3 mobil, 6 motor

3 mobil, 6 motor 100%

Kelurahan Sananwetan

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang

dipelihara dan memperoleh izin/pajak tahunan

6 unit - 6 unit 6 unit 100% 6 unit 6 unit 100%

Kelurahan Gedog Jumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara dan memperoleh izin/pajak

tahunan

6 unit - 6 unit 6 unit 100% 6 unit 6 unit 100%

Kelurahan Rembang Jumlah kendaraan dinas/operasional yang

dipelihara dan memperoleh izin/pajak tahunan

6 unit - 6 unit 6 unit 100% 6 unit 6 unit 100%

Kelurahan Klampok Jumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara dan memperoleh izin/pajak

tahunan

5 unit -. - - 100% 5 unit 5 unit

Kelurahan Karangtengah

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara dan

memperoleh izin/pajak tahunan

7 unit - 7 unit 7 unit 100% 7 unit 7 unit 100%

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 4

Kelurahan Bendogerit Jumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara dan

memperoleh izin/pajak tahunan

6 unit - 5 unit 5 unit 100% 6 unit 6 unit 100%

Kelurahan Plosokerep Jumlah kendaraan

dinas/operasional yang dipelihara dan memperoleh izin/pajak tahunan

6 unit - 6 unit 6 unit 100% 6 unit 6 unit

01 03 01 08 Penyediaan Jasa

Kebersihan Kantor

Kecamatan Sananwetan

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang dibersihkan

3 jenis - 3 jenis 3 jenis 100% 3 jenis 3 jenis 100%

Kelurahan Sananwetan

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang dibersihkan

2 jenis - - - - 2 jenis 2 jenis 100%

Kelurahan Gedog Jumlah jenis perlengkapan kantor yang dibersihkan

3 jenis - - - - 3 jenis 3 jenis 100%

Kelurahan Rembang Jumlah jenis

perlengkapan kantor yang dibersihkan

2 jenis - 12 bulan 12 bulan 100% 2 jenis 2 jenis 100%

Kelurahan Klampok Jumlah jenis

perlengkapan kantor yang dibersihkan

- - - - - - - 100%

Kelurahan

Karangtengah

Jumlah jenis

perlengkapan kantor yang dibersihkan

2 jenis - - - - 2 jenis 2 jenis 100%

Kelurahan Bendogerit Jumlah jenis

perlengkapan kantor yang dibersihkan

2 jenis - 1 kegiatan 1 kegiatan 100% 2 jenis 2 jenis 100%

Kelurahan Plosokerep Jumlah jenis perlengkapan kantor

yang dibersihkan

- - - - - - - -

01 03 01 10 Penyediaan Alat Tulis Kantor

Kecamatan

Sananwetan

Jumlah jenis alat tulis

kantor yang terpenuhi

58 jenis - 52 jenis 52 jenis 100% 58 jenis 58 jenis 100%

Kelurahan Sananwetan

Jumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhi

43 jenis - 43 jenis 43 jenis 100% 43 jenis 43 jenis 100%

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 5

Kelurahan Gedog Jumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhi

40 jenis - 45 jenis 45 jenis 100% 40 jenis 40 jenis 100%

Kelurahan Rembang Jumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhi

17 jenis - 29 jenis 29 jenis 100% 17 jenis 17 jenis 100%

Kelurahan Klampok Jumlah jenis alat tulis

kantor yang terpenuhi

36 jenis - 43 jenis 43 jenis 100% 36 jenis 36 jenis 100%

Kelurahan Karangtengah

Jumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhi

36 jenis - 39 jenis 39 jenis 100% 36 jenis 36 jenis 100%

Kelurahan Bendogerit Jumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhi

32 jenis - 29 jenis 29 jenis 100% 32 jenis 32 jenis 100%

Kelurahan Plosokerep Jumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhi

35 jenis - 34 jenis 34 jenis 100% 35 jenis 35 jenis 100%

01 03 01 11 Penyediaan Barang

Cetakan Dan Penggandaan

Kecamatan Sananwetan

Jumlah jenis barang cetakan dan

penggandaan yang terpenuhi

7 jenis - 66 buku, 17494

lembar

66 buku, 17494

lembar

100% 7 jenis 7 jenis 100%

Kelurahan

Sananwetan

Jumlah jenis barang

cetakan dan penggandaan yang terpenuhi

4 jenis - 4 jenis 4 jenis 100% 4 jenis 4 jenis 100%

Kelurahan Gedog Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang terpenuhi

6 jenis - 4 jenis 4 jenis 100% 6 jenis 6 jenis 100%

Kelurahan Rembang Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang

terpenuhi

4 jenis - 12 bulan 12 bulan 100% 4 jenis 4 jenis 100%

Kelurahan Klampok Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang

terpenuhi

6 jenis - 6 jenis 6 jenis 100% 6 jenis 6 jenis 100%

Kelurahan Karangtengah

Jumlah jenis barang cetakan dan

penggandaan yang terpenuhi

2 jenis - 5 jenis 5 jenis 100% 2 jenis 2 jenis 100%

Kelurahan Bendogerit Jumlah jenis barang

cetakan dan penggandaan yang terpenuhi

4 jenis - 4 jenis 4 jenis 100% 4 jenis 4 jenis 100%

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 6

Kelurahan Plosokerep Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang

terpenuhi

5 jenis - 5 jenis 5 jenis 100% 5 jenis 5 jenis 100%

01 03 01 12 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Kecamatan Sananwetan

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor yang

terpenuhi

18 Jenis - 18 Jenis 18 Jenis 100% 18 Jenis 18 Jenis 100%

Kelurahan Sananwetan

Jumlah jenis komponen instalasi

listrik/penerangan bangunan kantor yang terpenuhi

8 jenis - 10 jenis 10 jenis 100% 8 jenis 8 jenis 100%

Kelurahan Gedog Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor yang

terpenuhi

8 jenis - 6 jenis 6 jenis 100% 8 jenis 8 jenis 100%

Kelurahan Rembang Jumlah jenis komponen instalasi

listrik/penerangan bangunan kantor yang terpenuhi

5 jenis - 12 bulan 12 bulan 100% 5 jenis 5 jenis 100%

Kelurahan Klampok Jumlah jenis komponen

instalasi listrik/penerangan bangunan kantor yang

terpenuhi

13 jenis - 15 jenis 15 jenis 100% 13 jenis 13 jenis 100%

Kelurahan Karangtengah

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan

bangunan kantor yang terpenuhi

4 jenis - 6 jenis 6 jenis 100% 4 jenis 4 jenis 100%

Kelurahan Bendogerit Jumlah jenis komponen

instalasi listrik/penerangan bangunan kantor yang terpenuhi

6 jenis - 8 jenis 8 jenis 100% 6 jenis 6 jenis 100%

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 7

Kelurahan Plosokerep Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan

bangunan kantor yang terpenuhi

4 jenis - 3 jenis 3 jenis 100% 4 jenis 4 jenis 100%

01 03 01 14 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

Kecamatan Sananwetan

Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakan

34 jenis - 40 jenis, 6 kali

40 jenis, 6 kali

100% 34 jenis 34 jenis 100%

Kelurahan Sananwetan

Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakan

21 jenis - 18 jenis 18 jenis 100% 21 jenis 21 jenis 100%

Kelurahan Gedog Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakan

25 jenis - 30 jenis 30 jenis 100% 25 jenis 25 jenis 100%

Kelurahan Rembang Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakan

17 jenis - 1 jenis 1 jenis 100% 17 jenis 17 jenis 100%

Kelurahan Klampok Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakan

30 jenis - 38 jenis 38 jenis 100% 30 jenis 30 jenis 100%

Kelurahan Karangtengah

Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakan

17 jenis - 17 jenis 17 jenis 100% 17 jenis 17 jenis 100%

Kelurahan Bendogerit Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakan

11 jenis - 23 jenis 23 jenis 100% 11 jenis 11 jenis 100%

Kelurahan Plosokerep Jumlah jenis peralatan

rumah tangga yang disediakan

28 jenis - 26 jenis 26 jenis 100% 28 jenis 28 jenis 100%

01 03 01 15 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Kecamatan Sananwetan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan

perundang-undangan yang tersedia dalam 1 tahun

4 jenis - 5 jenis 5 jenis 100% 4 jenis 4 jenis 100%

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 8

Kelurahan Sananwetan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan

yang tersedia dalam 1 tahun

4 jenis - 730 eks 730 eks 100% 4 jenis 4 jenis 100%

Kelurahan Gedog Jumlah jenis Bahan

Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia dalam 1 tahun

3 jenis - 2 jenis 2 jenis 100% 3 jenis 3 jenis 100%

Kelurahan Rembang Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan

yang tersedia dalam 1 tahun

2 jenis - 18 jenis 18 jenis 100% 2 jenis 2 jenis 100%

Kelurahan Klampok Jumlah jenis Bahan

Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia dalam 1 tahun

2 jenis - 2 jenis 2 jenis 100% 2 jenis 2 jenis 100%

Kelurahan Karangtengah

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia dalam 1

tahun

3 jenis - 2 jenis 2 jenis 100% 3 jenis 3 jenis 100%

Kelurahan Bendogerit Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan

perundang-undangan yang tersedia dalam 1 tahun

3 jenis - 2 jenis 2 jenis 100% 3 jenis 3 jenis 100%

Kelurahan Plosokerep Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia dalam 1

tahun

2 jenis - 2 jenis 2 jenis 100% 2 jenis 2 jenis 100%

01 03 01 17 Penyediaan Makanan

dan Minuman

Kecamatan

Sananwetan

Jumlah paket makan

minum yang tersedia

712 paket - 530 dos,

200 dos, 44 toples

530 dos,

200 dos, 44 toples

100% 712 paket 712 paket 100%

Kelurahan Sananwetan

Jumlah paket makan minum yang tersedia

3 paket - 700 paket 700 paket 100% 3 paket 3 paket 100%

Kelurahan Gedog Jumlah paket makan minum yang tersedia

11 paket - 800 paket 800 paket 100% 11 paket 11 paket 100%

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 9

Kelurahan Rembang Jumlah paket makan minum yang tersedia

35 paket - 495 paket 495 paket 100% 35 paket 35 paket 100%

Kelurahan Klampok Jumlah paket makan minum yang tersedia

1 tahun - 750 paket 750 paket 100% 1 tahun 1 tahun 100%

Kelurahan Karangtengah

Jumlah paket makan minum yang tersedia

7 paket - 360 paket 360 paket 100% 7 paket 7 paket 100%

Kelurahan Bendogerit Jumlah paket makan

minum yang tersedia

429 paket - 519 paket 519 paket 100% 429 paket 429 paket 100%

Kelurahan Plosokerep Jumlah paket makan

minum yang tersedia

606 paket - 420 paket 420 paket 100% 606 paket 606 paket 100%

01 03 01 18 Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi dalam dan luar daerah

Kecamatan Sananwetan

Jumlah rapat-rapat koordinasi dan konsultasi regional dan nasional yang diikuti

21 kali - 12 bulan 12 bulan 62.03% 21 kali 21 kali 100%

01 03 01 19 Penyediaan Jasa

Perkantoran

Kecamatan Sananwetan

Jumlah tenaga non PNS yang tersedia

11 orang - 11 orang 11 orang 100% 11 orang 11 orang 100%

01 03 02 PROGRAM

PENINGKATAN SARANA DAN PRASANA APARATUR

Prosentase sarana dan

prasarana dalam kondisi baik

-

01 03 02 07 Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Kecamatan Sananwetan

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

2 jenis - 6 jenis 6 jenis 100% 2 jenis 2 jenis 100%

Kelurahan

Sananwetan

Jumlah jenis

perlengkapan kantor yang terpenuhi

4 jenis - 4 jenis 4 jenis 100% 4 jenis 4 jenis 100%

Kelurahan Gedog Jumlah jenis

perlengkapan kantor yang terpenuhi

3 jenis - 4 jenis 4 jenis 100% 3 jenis 3 jenis 100%

Kelurahan Rembang Jumlah jenis

perlengkapan kantor yang terpenuhi

7 jenis - 2 jenis 2 jenis 100% 7 jenis 7 jenis 100%

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 10

Kelurahan Klampok Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

3 jenis - 6 jenis 6 jenis 100% 3 jenis 3 jenis 100%

Kelurahan Karangtengah

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

6 jenis - - - 100% 6 jenis 6 jenis 100%

Kelurahan Bendogerit Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

- - - - - - - -

Kelurahan Plosokerep Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

4 jenis - 5 jenis 5 jenis 100% 4 jenis 4 jenis 100%

01 03 02 09 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Kecamatan Sananwetan

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

13 jenis - 20 jenis 20 jenis 100% 13 jenis 13 jenis 100%

Kelurahan Sananwetan

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

7 jenis - 8 jenis 8 jenis 100% 7 jenis 7 jenis 100%

Kelurahan Gedog Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

2 jenis - 3 jenis 3 jenis 100% 2 jenis 2 jenis 100%

Kelurahan Rembang Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

2 jenis - 4 jenis 4 jenis 100% 2 jenis 2 jenis 100%

Kelurahan Klampok Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

2 jenis - 4 jenis 4 jenis 100% 2 jenis 2 jenis 100%

Kelurahan Karangtengah

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

2 jenis - 4 jenis 4 jenis 100% 2 jenis 2 jenis 100%

Kelurahan Bendogerit Jumlah jenis peralatan

gedung kantor yang terpenuhi

3 jenis - 4 jenis 4 jenis 100% 3 jenis 3 jenis 100%

Kelurahan Plosokerep Jumlah jenis peralatan

gedung kantor yang terpenuhi

7 jenis - 4 jenis 4 jenis 100% 7 jenis 7 jenis 100%

02 22 Pemeliharaan rutin/berkala gedung kantor

Kecamatan Sananwetan

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

- - - - - - - -

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 11

Kelurahan Sananwetan

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

2 unit - 4 jenis 4 jenis 100% 2 unit 2 unit 100%

Kelurahan Gedog Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

2 unit - 3 jenis 3 jenis - 2 unit 2 unit -

Kelurahan Rembang Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

1 unit - 2 jenis 2 jenis 100% 1 unit 1 unit 100%

Kelurahan Klampok Jumlah Gedung kantor

yang terpelihara

2 jenis - 2 jenis 2 jenis 100% 2 jenis 2 jenis 100%

Kelurahan

Karangtengah

Jumlah Gedung kantor

yang terpelihara

1 unit - - - - 1 unit 1 unit 100%

Kelurahan Bendogerit Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

1 unit - 1 jenis 1 jenis 100% 1 unit 1 unit 100%

Kelurahan Plosokerep Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

1 unit - 2 kegiatan 2 kegiatan 100% 1 unit 1 unit 100%

01

03 02 24 Pemeliharaan Rutin/Berkala

kendaraan Dinas/Operasional

Kecamatan

Sananwetan

Jumlah kendaraan

dinas/operasional yang terpelihara

3 unit - 6 jenis 6 jenis 100% 3 unit 3 unit 100%

Kelurahan

Sananwetan

Jumlah kendaraan

dinas/operasional yang terpelihara

6 unit - 6 unit 6 unit 100% 6 unit 6 unit 100%

Kelurahan Gedog Jumlah kendaraan dinas/operasional yang

terpelihara

6 unit - 6 unit 6 unit 100% 6 unit 6 unit 100%

Kelurahan Rembang Jumlah kendaraan dinas/operasional yang

terpelihara

6 unit - 4 unit 4 unit 100% 6 unit 6 unit 100%

Kelurahan Klampok Jumlah kendaraan dinas/operasional yang

terpelihara

5 unit - 6 unit 6 unit 100% 5 unit 5 unit 100%

Kelurahan Karangtengah

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang

terpelihara

7 unit - 5 unit 5 unit 100% 7 unit 7 unit 100%

Kelurahan Bendogerit Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

6 unit - 6 unit 6 unit 100% 6 unit 6 unit 100%

Kelurahan Plosokerep Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

6 unit - 6 unit 6 unit 100% 6 unit 6 unit 100%

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 12

01 03 02 26 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung

kantor

Kecamatan Sananwetan

Jumlah jenis perlengkapan gedung

kantor yang terpelihara

1 jenis - 2 jenis 2 jenis 100% 1 jenis 1 jenis 100%

Kelurahan Sananwetan

Jumlah jenis perlengkapan gedung

kantor yang terpelihara

5 jenis - 4 jenis 4 jenis 100% 5 jenis 5 jenis 100%

Kelurahan Gedog Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

3 jenis - - - - 3 jenis 3 jenis 100%

Kelurahan Rembang Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

- - - - - - - -

Kelurahan Klampok Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

- - - - - - - -

Kelurahan Karangtengah

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

2 jenis - - - - 2 jenis 2 jenis 100%

Kelurahan Bendogerit Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

- - 4 jenis 4 jenis 100% - - -

Kelurahan Plosokerep Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

2 jenis - 4 jenis 4 jenis 100% 2 jenis 2 jenis 100%

01 03 02 28 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung

kantor

Kecamatan Sananwetan

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang

terpelihara

3 jenis - 2 jenis 2 jenis 100% 3 jenis 3 jenis 100%

Kelurahan Sananwetan

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang

terpelihara

6 jenis - 5 jenis 5 jenis 100% 6 jenis 6 jenis 100%

Kelurahan Gedog Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang

terpelihara

4 jenis - 3 jenis 3 jenis 100% 4 jenis 4 jenis 100%

Kelurahan Rembang Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

4 jenis - 4 jenis 4 jenis 100% 4 jenis 4 jenis 100%

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 13

Kelurahan Klampok Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

4 jenis - 5 jenis 5 jenis 100% 4 jenis 4 jenis 100%

Kelurahan Karangtengah

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

3 jenis - 5 jenis 5 jenis 100% 3 jenis 3 jenis 100%

Kelurahan Bendogerit Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

3 jenis - - - 100% 3 jenis 3 jenis 100%

Kelurahan Plosokerep Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

5 jenis - 3 jenis 3 jenis 100% 5 jenis 5 jenis 100%

01 03 02 29 Pemeliharaan Rutin/Berkala

Meubelair

Kecamatan Sananwetan

Jumlah meubelair yang terpelihara

3 jenis - 3 set 3 set 100% 3 jenis 3 jenis 100%

Kelurahan Sananwetan

Jumlah meubelair yang terpelihara

2 jenis - 10 buah 10 buah 100% 2 jenis 2 jenis

Kelurahan Gedog Jumlah meubelair yang terpelihara

5 jenis - - - 100% 5 jenis 5 jenis 100%

Kelurahan Rembang Jumlah meubelair yang terpelihara

2 jenis - 5 unit 5 unit 100% 2 jenis 2 jenis 100%

Kelurahan Klampok Jumlah meubelair yang

terpelihara

- - - - - - - -

Kelurahan Karangtengah

Jumlah meubelair yang terpelihara

2 jenis - 2 unit 2 unit 100% 2 jenis 2 jenis 100%

Kelurahan Bendogerit Jumlah meubelair yang terpelihara

- - - - - - - -

Kelurahan Plosokerep Jumlah meubelair yang terpelihara

2 jenis - 2 jenis 2 jenis 100% 2 jenis 2 jenis 100%

0 Rehabilitasi sedang/ berat gedung kantor

Kecamatan Sananwetan

Terlaksananya rehab gedung kantor

- - 1 kegiatan 1 kegiatan 100% - - -

Kelurahan Sananwetan

Jumlah gedung yang direhab

1 unit - - - - 1 unit 1 unit 100%

Kelurahan Gedog Jumlah gedung yang direhab

1 unit - - - - 1 unit 1 unit 100%

Kelurahan Rembang Jumlah gedung yang

direhab

- - - - - - - -

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 14

Kelurahan Klampok Jumlah gedung yang direhab

- - - - - - - -

Kelurahan Karangtengah

Jumlah gedung yang direhab

- - - - - - - -

Kelurahan Bendogerit Jumlah gedung yang direhab

- - - - - - - -

Kelurahan Plosokerep Jumlah gedung yang

direhab - - - - - - - -

01 03 06 PROGRAM PENINGKATAN PENGEMBANGAN SISTEM PELAPORAN

CAPAIAN KINERJA DAN KEUANGAN

Prosentase dokumen perencanaan dan pelaporan SKPD yang tersusun

100%

01 03 06 01 Penyusunan Laporan

Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Kecamatan Sananwetan

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

3 jenis - 2 jenis 2 jenis 100% 3 jenis 3 jenis 100%

Kelurahan

Sananwetan

Jumlah jenis dokumen

yang tersusun

2 jenis - 8 jenis 8 jenis 100% 2 jenis 2 jenis 100%

Kelurahan Gedog Jumlah jenis dokumen yang tersusun

1 jenis - 1 kali 1 kali 100% 1 jenis 1 jenis 100%

Kelurahan Rembang Jumlah jenis dokumen yang tersusun

1 jenis - 8 buku 8 buku 100% 1 jenis 1 jenis 100%

Kelurahan Klampok Jumlah jenis dokumen yang tersusun

2 jenis - 5 dokumen

5 dokumen

100% 2 jenis 2 jenis 100%

Kelurahan Karangtengah

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

1 jenis - 6 dokumen

6 dokumen

100% 1 jenis 1 jenis 100%

Kelurahan Bendogerit Jumlah jenis dokumen yang tersusun

3 jenis - 5 buku 5 buku 100% 3 jenis 3 jenis 100%

Kelurahan Plosokerep Jumlah jenis dokumen

yang tersusun

1 jenis - 1 jenis 1 jenis 100% 1 jenis 1 jenis 100%

01

03 06 05 Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Kecamatan Sananwetan

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

8 jenis - - - 100% 8 jenis 8 jenis 100%

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 15

Kelurahan Sananwetan

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

4 jenis - 4 kegiatan 4 kegiatan 100% 4 jenis 4 jenis 100%

Kelurahan Gedog Jumlah jenis dokumen yang tersusun

7 jenis - 4 jenis 4 jenis - 7 jenis 7 jenis 100%

Kelurahan Rembang Jumlah jenis dokumen yang tersusun

5 jenis - 6 jenis 6 jenis 100% 5 jenis 5 jenis 100%

Kelurahan Klampok Jumlah jenis dokumen

yang tersusun

3 jenis - 15

dokumen

15

dokumen

100% 3 jenis 3 jenis 100%

Kelurahan

Karangtengah

Jumlah jenis dokumen

yang tersusun

7 jenis - 8 bendel 8 bendel 100% 7 jenis 7 jenis 100%

Kelurahan Bendogerit Jumlah jenis dokumen yang tersusun

4 jenis - 1 dokumen

1 dokumen

100% 4 jenis 4 jenis 100%

Kelurahan Plosokerep Jumlah jenis dokumen yang tersusun

2 jenis - 2 buku 2 buku 100% 2 jenis 2 jenis 100%

01

03 07 PROGRAM PENINGKATAN

KAPASITAS SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH

Prosentase keikutsertaan SDM

aparatur dalam event daerah

100% -

01 03 07 11 Fasilitasi keperansertaan pada event daerah dan hari besar nasional

Kecamatan Sananwetan

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

4 even - 6 kegiatan 6 kegiatan 100% 4 even 4 even 100%

Kelurahan Sananwetan

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

4 even - 4 even 4 even 100% 4 even 4 even 100%

Kelurahan Gedog Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

4 even - 4 even 4 even 100% 4 even 4 even 100%

Kelurahan Rembang Jumlah event daerah

dan hari besar nasional yang diikuti

4 even - 5 kegiatan 5 kegiatan 100% 4 even 4 even 100%

Kelurahan Klampok Jumlah event daerah

dan hari besar nasional yang diikuti

3 even - 6 kegiatan 6 kegiatan 100% 3 even 3 even 100%

Kelurahan

Karangtengah

Jumlah event daerah

dan hari besar nasional yang diikuti

4 even - 6 kegiatan 6 kegiatan 100% 4 even 4 even 100%

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 16

Kelurahan Bendogerit Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

3 even - 5 kegiatan 5 kegiatan 100% 3 even 3 even 100%

Kelurahan Plosokerep Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

3 even - 4 kegiatan 4 kegiatan 100% 3 even 3 even 100%

01 03 07 12 Penyebarluasan informasi

program/kegiatan SKPD

Kecamatan

Sananwetan

Jumlah penyebarluasan

onformasi program/kegiatan SKPD

2 Kali - 1 kegiatan 1 kegiatan 100% 2 Kali 2 Kali 100%

Kelurahan Sananwetan

Jumlah penyebarluasan onformasi program/kegiatan SKPD

- - 5 kegiatan 5 kegiatan 100% - - -

Kelurahan Gedog Jumlah penyebarluasan onformasi program/kegiatan

SKPD

- - - - - - - -

Kelurahan Rembang Jumlah penyebarluasan onformasi program/kegiatan

SKPD

- - 1 kegiatan 1 kegiatan 100% - - -

Kelurahan Klampok Jumlah penyebarluasan onformasi

program/kegiatan SKPD

- - - - - - - -

Kelurahan

Karangtengah

Jumlah penyebarluasan

onformasi program/kegiatan SKPD

- - - - - - - -

Kelurahan Bendogerit Jumlah penyebarluasan onformasi program/kegiatan SKPD

- - - - - - - -

Kelurahan Plosokerep Jumlah penyebarluasan onformasi program/kegiatan SKPD

- - - - - - - -

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 17

01 03 46 PROGRAM PENINGKATAN KUALITAS

PELAYANAN KECAMATAN DAN KELURAHAN

Nilai IKM 82 -

01 03 46 02 Fasilitasi Pelayanan Prima

Kecamatan

Sananwetan

Prosentase kelompok

sasaran di fasilitasi

100% - 12 bulan 12 bulan 100% 100% 100% 100%

Kelurahan

Sananwetan

Prosentase kelompok

sasaran di fasilitasi

100% - 2 kegiatan 2 kegiatan 100% 100% 100% 100%

Kelurahan Gedog Prosentase kelompok sasaran di fasilitasi

2 kegiatan - 12 bulan 12 bulan 100% 2 kegiatan 2 kegiatan 100%

Kelurahan Rembang Jumlah peserta pelayanan nikah gratis

35 orang - 35 orang 35 orang 100% 35 orang 35 orang 100%

Kelurahan Klampok Jumlah peserta pelayanan nikah gratis

30 pasang - 49 paang 49 paang 100% 30 pasang 30 pasang 100%

Kelurahan Karangtengah

Prosentase kelompok sasaran di fasilitasi

100% - 40 peserta 40 peserta 100% 100% 100% 100%

Kelurahan Bendogerit Prosentase kelompok

sasaran di fasilitasi

100% - 12 bulan 12 bulan 100% 100% 100% 100%

Kelurahan Plosokerep Prosentase kelompok

sasaran di fasilitasi

100% - 12 bulan 12 bulan 100% 100% 100% 100%

01 03 47 PROGRAM PENINGKATAN KUALITAS PENYELENGGARAN

PEMERINTAHAN DAN PEMBANGUNAN

Prosentase jumlah koordinasi dan pembinaan di bidang pemerintahan,

keamanan dan ketertiban, kesejahteraan sosial, pemberdayaan

masyarakat dan pembangunan di wilayah

100% -

01 03 47 01 Intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 18

Kecamatan Sananwetan

Prosentase wajib pajak membayar PBB

100% - 42 kali ledhang PBB dan

lelang tanah eks bengkok

42 kali ledhang PBB dan

lelang tanah eks bengkok

100% 100% 100% 100%

Kelurahan Sananwetan

Prosentase wajib pajak membayar PBB

100% - 30 kali 30 kali 100% 100% 100% 100%

Kelurahan Gedog Prosentase wajib pajak

membayar PBB

100% - 15 kali 15 kali 100% 100% 100% 100%

Kelurahan Rembang Prosentase wajib pajak

membayar PBB

100% - 3 kegiatan 3 kegiatan 100% 100% 100% 100%

Kelurahan Klampok Prosentase wajib pajak membayar PBB

1663 wajib pajak

- - - 100% 1663 wajib pajak

1663 wajib pajak

100%

Kelurahan Karangtengah

Prosentase wajib pajak membayar PBB

100% - 95% 95% 100% 100% 100% 100%

Kelurahan Bendogerit Prosentase wajib pajak membayar PBB

100% - 11 RW 11 RW 100% 100% 100% 100%

Kelurahan Plosokerep Prosentase wajib pajak

membayar PBB

100% - 1 kegiatan 1 kegiatan 100% 100% 100% 100%

01 03 47 03 Pengendalian Keamanan Lingkungan

100%

Kecamatan Sananwetan

Jumlah Kegiatan Pengendalian Keamanan lingkungan Lingkungan

7 kegiatan - 4 kegiatan 4 kegiatan 100% 7 kegiatan 7 kegiatan 100%

Kelurahan Sananwetan

Jumlah Kegiatan Pengendalian Keamanan lingkungan

Lingkungan

2 kali - 12 kali 12 kali 100% 2 kali 2 kali 100%

Kelurahan Gedog Jumlah Kegiatan Pengendalian

Keamanan lingkungan Lingkungan

4 kegiatan - 2 kegiatan 2 kegiatan 100% 4 kegiatan 4 kegiatan 100%

Kelurahan Rembang Jumlah Kegiatan Pengendalian

Keamanan lingkungan Lingkungan

4 kegiatan - 1 kegiatan 1 kegiatan 100% 4 kegiatan 4 kegiatan 100%

Kelurahan Klampok Jumlah Kegiatan

Pengendalian Keamanan lingkungan Lingkungan

12 kali - 48 kali 48 kali 100% 12 kali 12 kali 100%

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 19

Kelurahan Karangtengah

Jumlah Kegiatan Pengendalian Keamanan lingkungan

Lingkungan

12 kali - 12 bulan 12 bulan 100% 12 kali 12 kali 100%

Kelurahan Bendogerit Jumlah Kegiatan Pengendalian

Keamanan lingkungan Lingkungan

12 kegiatan - 48 kali 48 kali 100% 12 kegiatan 12 kegiatan 100%

Kelurahan Plosokerep Jumlah Kegiatan

Pengendalian Keamanan lingkunganLingkungan

3 kegiatan - 48 kali 48 kali 100% 3 kegiatan 3 kegiatan 100%

01 03 47 04 Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur

Kebangsaan

Kecamatan Sananwetan

Jumlah Kegiatan fasilitasi peningkatan

nilai-nilai luhur kebangsaan yang dilaksanakan

9 kegiatan - 420 orang 420 orang 100% 9 kegiatan 9 kegiatan 100%

Kelurahan Sananwetan

Jumlah Kegiatan fasilitasi peningkatan

nilai-nilai luhur kebangsaan yang dilaksanakan

4 kegiatan - - - - 4 kegiatan 4 kegiatan 100%

Kelurahan Gedog Jumlah Kegiatan fasilitasi peningkatan nilai-nilai luhur kebangsaan yang

dilaksanakan

3 kegiatan - - - - 3 kegiatan 3 kegiatan 100%

Kelurahan Rembang Jumlah Kegiatan

fasilitasi peningkatan nilai-nilai luhur kebangsaan yang dilaksanakan

5 kegiatan - 100 orang 100 orang 100% 5 kegiatan 5 kegiatan 100%

Kelurahan Klampok Jumlah Kegiatan fasilitasi peningkatan nilai-nilai luhur kebangsaan yang

dilaksanakan

2 kegiatan - - - - 2 kegiatan 2 kegiatan 100%

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 20

Kelurahan Karangtengah

Jumlah Kegiatan fasilitasi peningkatan nilai-nilai luhur

kebangsaan yang dilaksanakan

2 kegiatan - - - - 2 kegiatan 2 kegiatan 100%

Kelurahan Bendogerit Jumlah Kegiatan

fasilitasi peningkatan nilai-nilai luhur kebangsaan yang dilaksanakan

3 kegiatan - 1 kegiatan 1 kegiatan 100% 3 kegiatan 3 kegiatan 100%

Kelurahan Plosokerep Jumlah Kegiatan fasilitasi peningkatan nilai-nilai luhur

kebangsaan yang dilaksanakan

2 kegiatan - - - - 2 kegiatan 2 kegiatan 100%

01 03 47 05 Rvaluasi Kelurahan Berhasil

Kecamatan

Sananwetan

Jumlah penilaian

kelurahan berhasil

7 kelurahan - 7

kelurahan

7

kelurahan

100% 7

kelurahan

7 kelurahan 100%

01

03 47 06 Penyusunan profil Kelurahan/Kecamatan

Kecamatan Sananwetan

Jumlah Dokumen Profil yang tersusun

1 dokumen - 10 buku 10 buku 100% 1 dokumen 1 dokumen 100%

Kelurahan Sananwetan

Jumlah Dokumen Profil yang tersusun

1 dokumen - 4 buku 4 buku 100% 1 dokumen 1 dokumen 100%

Kelurahan Gedog Jumlah Dokumen Profil yang tersusun

1 dokumen - 4 buku 4 buku 100% 1 dokumen 1 dokumen 100%

Kelurahan Rembang Jumlah Dokumen Profil

yang tersusun

1 dokumen - 4 buku 4 buku 100% 1 dokumen 1 dokumen 100%

Kelurahan Klampok Jumlah Dokumen Profil yang tersusun

6 buku - - - 100% 6 buku 6 buku 100%

Kelurahan Karangtengah

Jumlah Dokumen Profil yang tersusun

1 dokumen - 1 kegiatan 1 kegiatan 100% 1 dokumen 1 dokumen 100%

Kelurahan Bendogerit Jumlah Dokumen Profil yang tersusun

1 dokumen - 5 buku 5 buku 100% 1 dokumen 1 dokumen 100%

Kelurahan Plosokerep Jumlah Dokumen Profil yang tersusun

1 dokumen - 4 buku 4 buku 100% 1 dokumen 1 dokumen 100%

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 21

01

03 47 07 Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan

Masyarakat

Kecamatan Sananwetan

Jumlah Lokasi Pelaksanaan kegiatan

pembangunan fisik sarana prasarana

7 kelurahan - 7 kelurahan

7 kelurahan

100% 7 kelurahan

7 kelurahan 100%

Kelurahan

Sananwetan

Jumlah Lokasi

Pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik sarana prasarana

9 titik - 11

kegiatan

11

kegiatan

100% 9 titik 9 titik 100%

Kelurahan Gedog Jumlah Lokasi

Pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik sarana prasarana

15 titik - 15 titik 15 titik 100% 15 titik 15 titik 100%

Kelurahan Rembang Jumlah Lokasi Pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik sarana prasarana

6 titik - 5 lokasi 5 lokasi 100% 6 titik 6 titik 100%

Kelurahan Klampok Jumlah Lokasi Pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik

sarana prasarana

4 titik - 6 titik 6 titik 100% 4 titik 4 titik 100%

Kelurahan Karangtengah

Jumlah Lokasi Pelaksanaan kegiatan

pembangunan fisik sarana prasarana

11 titik - 6 titik 6 titik 100% 11 titik 11 titik 100%

Kelurahan Bendogerit Jumlah Lokasi Pelaksanaan kegiatan

pembangunan fisik sarana prasarana

12 titik - 11 titik 11 titik 100% 12 titik 12 titik 100%

Kelurahan Plosokerep Jumlah Lokasi

Pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik sarana prasarana

8 titik - 9 lokasi 9 lokasi 100% 8 titik 8 titik 100%

01

03 47 08 Penyusunan Monografi

Kecamatan/Kelurahan

Kecamatan Sananwetan

Jumlah Dokumen Monografi yang tersusun

1 dokumen - 8 buku 8 buku 100% 1 dokumen 1 dokumen 100%

Kelurahan Sananwetan

Jumlah Dokumen Monografi yang tersusun

1 dokumen - 8 buku 8 buku 100% 1 dokumen 1 dokumen 100%

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 22

Kelurahan Gedog Jumlah Dokumen Monografi yang tersusun

1 dokumen - 6 buku 6 buku 100% 1 dokumen 1 dokumen 100%

Kelurahan Rembang Jumlah Dokumen Monografi yang tersusun

1 dokumen - 6 buku 6 buku 100% 1 dokumen 1 dokumen 100%

Kelurahan Klampok Jumlah Dokumen Monografi yang tersusun

8 buku - 6 buku 6 buku 100% 8 buku 8 buku 100%

Kelurahan Karangtengah

Jumlah Dokumen Monografi yang tersusun

1 dokumen - 5 buku 5 buku 100% 1 dokumen 1 dokumen 100%

Kelurahan Bendogerit Jumlah Dokumen Monografi yang tersusun

1 dokumen - 5 buku 5 buku 100% 1 dokumen 1 dokumen 100%

Kelurahan Plosokerep Jumlah Dokumen Monografi yang tersusun

1 dokumen - 4 buku 4 buku 100% 1 dokumen 1 dokumen 100%

01

03 47 09 Fasilitasi koordinasi penanggulangan kemisminan

Kecamatan Sananwetan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan

dalam penanggulangan kemiskinan

1 kali - 16 kali 16 kali 100% 1 kali 1 kali 100%

Kelurahan

Sananwetan

Jumlah Pelaksanaan

Musyawarah Kelurahan dalam penanggulangan kemiskinan

4 kali - 1 kali 1 kali 100% 4 kali 4 kali 100%

Kelurahan Gedog Jumlah Pelaksanaan

Musyawarah Kelurahan dalam penanggulangan kemiskinan

1 kali - 4 bulan 4 bulan 100% 1 kali 1 kali 100%

Kelurahan Rembang Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kelurahan dalam penanggulangan kemiskinan

4 kali - 35 orang 35 orang 100% 4 kali 4 kali 100%

Kelurahan Klampok Musyawarah kelurahan TKPK

4 kali - - - 100% 4 kali 4 kali 100%

Kelurahan Karangtengah

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kelurahan dalam penanggulangan kemiskinan

2 kali - 492 gakin paket

492 gakin paket

100% 2 kali 2 kali 100%

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 23

Kelurahan Bendogerit Jumlah kegiatan satgas penanggulangan kemiskinan yang

terfasilitasi

1 kegiatan - 80% 0,8 100% 1 kegiatan 1 kegiatan 100%

Kelurahan Plosokerep Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kelurahan

dalam penanggulangan kemiskinan

1 kali - 1 kegiatan 1 kegiatan 100% 1 kali 1 kali 100%

01

03 47 10 Penyelenggaraan Musrenbang RKPD

Kecamatan Sananwetan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD

tingkat Kecamatan/Kelurahan

1 kali - 1 kegiatan 1 kegiatan 100% 1 kali 1 kali 100%

Kelurahan Sananwetan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat

Kecamatan/Kelurahan

3 kali - 4 kali 4 kali 100% 3 kali 3 kali 100%

Kelurahan Gedog Jumlah

penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

1 kali - 4 kali 4 kali 100% 1 kali 1 kali 100%

Kelurahan Rembang Jumlah penyelenggaraan

Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

3 kegiatan - 14 RT 4 RW

14 RT 4 RW

100% 3 kegiatan 3 kegiatan 100%

Kelurahan Klampok Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat

Kecamatan/Kelurahan

1 kali - 1 kali 1 kali 100% 1 kali 1 kali

Kelurahan Karangtengah

Jumlah penyelenggaraan

Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

3 kali - 1 kegiatan 1 kegiatan 100% 3 kali 3 kali 100%

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 24

Kelurahan Bendogerit Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD

tingkat Kecamatan/Kelurahan

3 kali - 3 kegiatan 3 kegiatan 100% 3 kali 3 kali 100%

Kelurahan Plosokerep Jumlah

penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

3 kali - 22 RT 8

RW

22 RT 8

RW

100% 3 kali 3 kali 100%

01

03 47 11 Peningkatan Keberdayaan Sosial

dan Ekonomi Masyarakat

Kecamatan

Sananwetan

Jumlah produk

unggulan khas kecamatan yang dihasilkan

7 jenis - 1 kegiatan 1 kegiatan 100% 7 jenis 7 jenis 100%

Kelurahan Sananwetan

Jumlah produk unggulan khas kelurahan yang dihasilkan

1 produk - 3 kegiatan 3 kegiatan 100% 1 produk 1 produk 100%

Kelurahan Gedog Jumlah produk unggulan khas kelurahan yang

dihasilkan

1 produk - 1 kegiatan 1 kegiatan 100% 1 produk 1 produk 100%

Kelurahan Rembang Jumlah peserta pelatihan batik, fasilitai posyandu

14 orang, 4 posyandu

- 1 kegiatan 1 kegiatan 100% 14 orang, 4 posyandu

14 orang, 4 posyandu

100%

Kelurahan Klampok Jumlah produk unggulan khas kelurahan yang

dihasilkan

1 kegiatan - 2 jenis 2 jenis 100% 1 kegiatan 1 kegiatan

Kelurahan Karangtengah

Jumlah produk unggulan khas

kelurahan yang dihasilkan

1 produk - 2 jenis 2 jenis 100% 1 produk 1 produk 100%

Kelurahan Bendogerit Jumlah kegiatan yang

mendukung program ekonomi kreatif

1 kegiatan - 2 jenis 2 jenis 100% 1 kegiatan 1 kegiatan 100%

Kelurahan Plosokerep Jumlah produk unggulan khas

kelurahan yang dihasilkan

1 produk - 60 buah 60 buah 100% 1 produk 1 produk 100%

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 25

01

03 47 14 Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Kecamatan Sananwetan

Jumlah Jenis fasilitasi pembinaan Pemuda dan Olah raga

1 jenis - 1029 paket dan 32 regu

1029 paket dan 32 regu

100% 1 jenis 1 jenis 100%

Kelurahan Sananwetan

Jumlah Jenis fasilitasi pembinaan Pemuda dan Olah raga

1 jenis - 60 kali 60 kali 100% 1 jenis 1 jenis 100%

Kelurahan Gedog Jumlah Jenis fasilitasi pembinaan Pemuda dan Olah raga

1 jenis - 2 kali 2 kali 100% 1 jenis 1 jenis 100%

Kelurahan Rembang Jumlah Jenis fasilitasi pembinaan Pemuda dan Olah raga

1 jenis - 1 kegiatan 1 kegiatan 100% 1 jenis 1 jenis 100%

Kelurahan Klampok Jumlah Jenis fasilitasi pembinaan Pemuda dan Olah raga

2 kegiatan - 8 pertemuan

8 pertemuan

100% 2 kegiatan 2 kegiatan 100%

Kelurahan Karangtengah

Jumlah Jenis fasilitasi pembinaan Pemuda dan Olah raga

1 jenis - 1 kegiatan 1 kegiatan 100% 1 jenis 1 jenis 100%

Kelurahan Bendogerit Jumlah kegiatan

kepemudaan olah raga yang terfasilitasi

3 kegiatan - 3 jenis 3 jenis 100% 3 kegiatan 3 kegiatan 100%

Kelurahan Plosokerep Jumlah Jenis fasilitasi

pembinaan Pemuda dan Olah raga

1 jenis - 6 kegiatan 6 kegiatan 100% 1 jenis 1 jenis 100%

01

03 47 15 Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Kecamatan Sananwetan

Jumlah jenis Kegiatan dalam pelestarian Lingkungan Hidup

1 jenis - 2 kali 2 kali 100% 1 jenis 1 jenis 100%

Kelurahan Sananwetan

Jumlah jenis Kegiatan dalam pelestarian Lingkungan Hidup

2 jenis - 1 kali 1 kali 100% 2 jenis 2 jenis 100%

Kelurahan Gedog Jumlah jenis Kegiatan dalam pelestarian Lingkungan Hidup

1 jenis - 15 RW 15 RW 100% 1 jenis 1 jenis 100%

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 26

Kelurahan Rembang Jumlah jenis Kegiatan dalam pelestarian Lingkungan Hidup

2 kegiatan - 120 orang 120 orang 100% 2 kegiatan 2 kegiatan 100%

Kelurahan Klampok Jumlah jenis Kegiatan dalam pelestarian Lingkungan Hidup

2 jenis - 8 RW 8 RW 100% 2 jenis 2 jenis 100%

Kelurahan Karangtengah

Jumlah jenis Kegiatan dalam pelestarian Lingkungan Hidup

2 jenis - 2 lokasi kegiatan

2 lokasi kegiatan

100% 2 jenis 2 jenis 100%

Kelurahan Bendogerit Jumlah jenis Kegiatan dalam pelestarian Lingkungan Hidup

1 jenis - 11 RW 11 RW 100% 1 jenis 1 jenis 100%

Kelurahan Plosokerep Jumlah jenis Kegiatan dalam pelestarian Lingkungan Hidup

2 jenis - 8 lokasi 8 lokasi 100% 2 jenis 2 jenis 100%

01

03 47 16 Pemberdayaan lembaga dan

organisasi kemasyarakatan kelurahan

Kecamatan

Sananwetan

Jumlah lembaga

Kemasyarakatan Kelurahan di fasilitasi

7 lembaga - 7 lembaga 7 lembaga 100% 7 lembaga 7 lembaga 100%

Kelurahan

Sananwetan

Jumlah lembaga

Kemasyarakatan Kelurahan di fasilitasi

7 lembaga - 8 lembaga 8 lembaga 100% 7 lembaga 7 lembaga 100%

Kelurahan Gedog Jumlah lembaga

Kemasyarakatan Kelurahan di fasilitasi

10 lembaga - 7 lembaga 7 lembaga 100% 10 lembaga 10 lembaga 100%

Kelurahan Rembang Jumlah lembaga Kemasyarakatan

Kelurahan di fasilitasi

8 lembaga - 4 lembaga 4 lembaga 100% 8 lembaga 8 lembaga 100%

Kelurahan Klampok Jumlah lembaga Kemasyarakatan

Kelurahan di fasilitasi

8 lembaga - 8 lembaga 8 lembaga 100% 8 lembaga 8 lembaga 100%

Kelurahan Karangtengah

Jumlah lembaga Kemasyarakatan

Kelurahan di fasilitasi

8 lembaga - 7 lembaga 7 lembaga 100% 8 lembaga 8 lembaga 100%

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 27

Kelurahan Bendogerit Jumlah lembaga Kemasyarakatan Kelurahan di fasilitasi

8 lembaga - 9 lembaga 9 lembaga 100% 8 lembaga 8 lembaga 100%

Kelurahan Plosokerep Jumlah lembaga Kemasyarakatan Kelurahan di fasilitasi

8 lembaga - 5 lembaga 5 lembaga 100% 8 lembaga 8 lembaga 100%

0 Pelestarian Petilasan adat

Kecamatan Sananwetan

Jumlah penyelenggaraan

kegiatan adat istiadat

- - - - - - - -

Kelurahan Sananwetan

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

1 kegiatan - 2 kegiatan 2 kegiatan 100% 1 kegiatan 1 kegiatan 100%

Kelurahan Gedog Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

1 kegiatan - 1 kegiatan 1 kegiatan 100% 1 kegiatan 1 kegiatan 100%

Kelurahan Rembang Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

1 kegiatan - 1 kegiatan 1 kegiatan 100% 1 kegiatan 1 kegiatan 100%

Kelurahan Klampok Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

4 kegiatan - 1 kali 1 kali 100% 4 kegiatan 4 kegiatan 100%

Kelurahan Karangtengah

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

1 kegiatan - 1 kegiatan 1 kegiatan 100% 1 kegiatan 1 kegiatan 100%

Kelurahan Bendogerit Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

3 kegiatan - 1 kali 1 kali 100% 3 kegiatan 3 kegiatan 100%

Kelurahan Plosokerep Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

1 kegiatan - 2 kegiatan 2 kegiatan 100% 1 kegiatan 1 kegiatan 100%

0 Fasilitasi warga miskin

Kecamatan Sananwetan

Kelurahan Sananwetan

- - 3920 RTS 3920 RTS 100% - - -

Kelurahan Gedog Jumlah warga miskin

yang mendapat bantuan

- - 359 orang 359 orang 100% - - -

Kelurahan Rembang - - 316 gakin 316 gakin 100% - - -

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 28

Kelurahan Klampok - - 104 paket 104 paket 100% - - -

Kelurahan Karangtengah

- - 1 kegiatan 1 kegiatan 100% - - -

Kelurahan Bendogerit - - 492 paket 492 paket 100% - - -

Kelurahan Plosokerep - - 300 kk 300 kk 100% - - -

0 Upaya peningkatan kesehatan masyarakat

Kecamatan Sananwetan

- - - - - - - -

Kelurahan

Sananwetan

- - 12 kali 12 kali 100% - - -

Kelurahan Gedog Frekwensi rapat kader posyandu

- - 12 kali 12 kali 100% - - -

Kelurahan Rembang - - 3 kegiatan 3 kegiatan 100% - - -

Kelurahan Klampok - - - - - - - -

Kelurahan Karangtengah

- - 1 kegiatan 1 kegiatan 100% - - -

Kelurahan Bendogerit - - 16 posyandu

16 posyandu

100% - - -

Kelurahan Plosokerep - - 5 jenis 5 jenis 100% - - -

0 Pengembangan kesenian dan kebudayaan daerah

Kecamatan Sananwetan

Pentas seni - - 7 kel seni dan 1

pagelaran wayang

kulit

7 kel seni dan 1

pagelaran wayang

kulit

100% - - -

Kelurahan Sananwetan

- - 4 kelompok

4 kelompok

100% - - -

Kelurahan Gedog - - - 2 kelompok

2 kelompok

- - - -

Kelurahan Rembang - - 12 kali 12 kali 100% - - -

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 29

Kelurahan Klampok - - 1 kali 1 kali 100% - - -

Kelurahan Karangtengah

- - 6 kali 6 kali 100% - - -

Kelurahan Bendogerit Terpeliharanya kesenian di kelurahan

Bendogerit

- - 1 kegiatan 1 kegiatan 100% - - -

Kelurahan Plosokerep - - 24 buah 24 buah 100% - - -

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 30

2.2. Analisis Kinerja Pelayanan Perangkat Daerah

Ada beberapa faktor yang merupakan pendorong

keberhasilan dan beberapa faktor penghambat / kendala dalam

pelaksanaan atau perwujudan dari misi organisasi.

1. Faktor Pendorong :

a. Adanya Peraturan Walikota Nomor 77 Tahun 2016 tentang

Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan Fungsi serta

Tata Kerja Kecamatan dan Kelurahan, telah memberi

kekuatan hukum atas kewenangan Kecamatan untuk

melaksanakan tugas pokok dan fungsinya;

b. Tersedianya jumlah aparatur yang cukup serta suasana

kerja yang kondusif;

c. Ketersediaan sarana prasarana yang memadai.

2. Faktor Penghambat :

a. Kualitas sumber daya aparatur masih ada yang rendah

dalam memahami tupoksi yang telah ada;

b. Belum optimalnya monitoring dan evaluasi pelaksanaan

program dan kegiatan;

c. Belum maksimalnya pengelolaan aset daerah dikarenakan

masih lemahnya kompetensi aparatur dalam pengelolaan

aset daerah tersebut;

d. Kurangnya pemahaman aparatur dalam memahami

peraturan perundang-undangan yang berlaku, khususnya

peraturan perundang-undangan yang baru. Sehingga akan

menghambat pelaksanaan tugas sehari-hari;

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 31

e. Belum optimalnya ketersediaan data–data yang diperlukan

dalam pelaksanaan kegiatan, misalnya data kemiskinan.

Dari analisis di atas, dapat dilihat bahwa secara

keseluruhan keterkaitan dalam pencapaian kinerja kegiatan

dengan program dan kebijakan dalam mewujudkan sasaran,

tujuan, visi dan misi yang telah ditetapkan dalam Rencana

Kerja Satuan Kerja Perangkat Daerah (Renja SKPD) tahun 2018

dapat dikatakan berhasil walaupun masih banyak dijumpai

hambatan dalam pelaksanaannya. Akan tetapi dalam

pelaksanaannya di masa mendatang perlu ditingkatkan.

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 32

Tabel. 2.2. Pencapaian Kinerja Pelayanan Kecamatan Sananwetan

Kota Blitar

No Indikator SPM/Standart

Nasional IKK

Target Renstra OPD Realisasi capaian Proyeksi Catatan

Analisis

2016 2017 2018 2019 2016 2017 *) 2018 2019 5

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13

1

Prosentase masyarakat

yang puas terhadap pelayanan Kecamatan

Kecamatan Sananwetan 70% 72% 75% 77% 70% 16,62% 75% 77%

Kelurahan Sananwetan 70% 72% 75% 77% 70% 21,75% 75% 77%

Kelurahan Gedog 70% 72% 75% 77% 70% 13,95% 75% 77%

Kelurahan Rembang 70% 72% 75% 77% 70% 4,51% 75% 77%

Kelurahan Klampok 70% 72% 75% 77% 70% 28,35% 75% 77%

Kelurahan Karangtengah

70% 72% 75% 77% 70% 32,62% 75% 77%

Kelurahan Bendogerit 70% 72% 75% 77% 70% 29,66% 75% 77%

Kelurahan Plosokerep 70% 72% 75% 77% 70% 11,96% 75% 77%

2 Prosentase koordinasi

yang dilaksanakan oleh Kecamatan yang ditindaklanjuti di bidang :

Pemerintahan dan Trantibum

Kecamatan Sananwetan 100% 100% 100% 100% 100% 2,67% 100% 100%

Kelurahan Sananwetan 100% 100% 100% 100% 100% 16,06% 100% 100%

Kelurahan Gedog 100% 100% 100% 100% 100% 0,00% 100% 100%

Kelurahan Rembang 100% 100% 100% 100% 100% 6,92% 100% 100%

Kelurahan Klampok 100% 100% 100% 100% 100% 13,24% 100% 100%

Kelurahan Karangtengah

100% 100% 100% 100% 100% 25,76% 100% 100%

Kelurahan Bendogerit 100% 100% 100% 100% 100% 24,98% 100% 100%

Kelurahan Plosokerep 100% 100% 100% 100% 100% 5,59% 100% 100%

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 33

Pemberdayaan

Masyarakat dan Pembangunan

Kecamatan Sananwetan 100% 100% 100% 100% 100% 17,00% 100% 100%

Kelurahan Sananwetan 100% 100% 100% 100% 100% 11,19% 100% 100%

Kelurahan Gedog 100% 100% 100% 100% 100% 55,91% 100% 100%

Kelurahan Rembang 100% 100% 100% 100% 100% 6,91% 100% 100%

Kelurahan Klampok 100% 100% 100% 100% 100% 45,74% 100% 100%

Kelurahan

Karangtengah

100% 100% 100% 100% 100% 6,80% 100% 100%

Kelurahan Bendogerit 100% 100% 100% 100% 100% 5,43% 100% 100%

Kelurahan Plosokerep 100% 100% 100% 100% 100% 6,57% 100% 100%

Perekonomian dan

Kesejahteraan Rakyat

Kecamatan Sananwetan 100% 100% 100% 100% 100% 0,00% 100% 100%

Kelurahan Sananwetan 100% 100% 100% 100% 100% 8,26% 100% 100%

Kelurahan Gedog 100% 100% 100% 100% 100% 28,29% 100% 100%

Kelurahan Rembang 100% 100% 100% 100% 100% 15,27% 100% 100%

Kelurahan Klampok 100% 100% 100% 100% 100% 28,29% 100% 100%

Kelurahan Karangtengah

100% 100% 100% 100% 100% 1,71% 100% 100%

Kelurahan Bendogerit 100% 100% 100% 100% 100% 14,41% 100% 100%

Kelurahan Plosokerep 100% 100% 100% 100% 100% 13,49% 100% 100%

*) per 21 Maret 2017

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 34

2.3. Pentingnya Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi Perangkat

Daerah

Isu–isu penting yang berpengaruh terhadap pelaksanaan

tugas dan fungsi Kecamatan Sananwetan Kota Blitar dalam

menghadapi perubahan lingkungan strategis antara lain:

1. Permasalahan terkait pengelolaan keuangan dan barang yang

belum optimal dikarenakan SDM yang berkemampuan di

bidang tersebut terbatas;

2. Revisi tupoksi di kecamatan dan kelurahan, mengingat

teerjadinya tumpang tindih antar kasi baik di kecamatan

maupun di kelurahan;

3. Infrastruktur/gedung kelurahan yang masih berada di tanah

instansi pusat, berada di tengah-tengah perkampungan padat

penduduk dan kurang representatif untuk memberikan

pelayan kepada masyarakat;

2.4 Review terhadap Rancangan Awal RKPD

Pemerintah Kecamatan Sananwetan ditunjuk sebagai

pelaksana Urusan Otonomi Daerah, Pemerintahan Umum,

Administrasi Keuangan Daerah, Perangkat Daerah, Kepegawaian

dan Persandian yang dijabarkan dalam 5 (lima) program

kegiatan. Disamping itu, Pemerintah Kecamatan Sananwetan

juga berkewajiban mendukung pelaksanaan RPJMD Kota Blitar.

Dukungan tersebut, harus tercermin dari kontribusi atau nilai

pemanfaatan produk–produk Kecamatan Sananwetan,

diantaranya:

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 35

1) Produk–produk perencanaan pembangunan (Renja) yang

lebih berkualitas;

2) Hasil–hasil pemantauan, evaluasi pelaksanaan rencana

pembangunan dan evaluasi kebijakan yang menjadi

masukan bagi tindak lanjut perbaikan, proses perencanaan

pembangunan dan masukan bagi perumusan kebijakan

pembangunan daerah.

Sehubungan dengan hal dimaksud, dalam rangka

meningkatkan kualitas perencanaan pembangunan daerah,

program dan kegiatan pada Kecamatan Sananwetan dilaksanakan

penyesuaian sebagaimana dalam tabel dibawah:

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 36

Tabel 2.3

Review terhadap Rancangan Awal RKPD tahun 2018

Kota Blitar

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan

Catatan

Penting Program/ Kegiatan

Lokasi Indikator kinerja

Target capaian

Pagu indikatif (Rp.000)

Program/ Kegiatan

Lokasi Indikator kinerja

Target capaian

Kebutuhan Dana

(Rp.000)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12)

1 PROGRAM

PELAYANAN PERKANTORAN

Kec. Sanan wetan

Terpenuhinya

kebutuhan pelayanan perkantoran

100%

PROGRAM

PELAYANAN PERKANTORAN

Kec.

Sanan wetan

Terpenuhinya

kebutuhan pelayanan perkantoran

100%

Penggabu

ngan 2 program

2 PROGRAM PENINGKATAN

PENGEMBANGAN SISTEM PELAPORAN CAPAIAN

KINERJA DAN KEUANGAN

Kec. Sanan

wetan

Persentase dokumen

perencanaan dan pelaporan SKPD yang tersusun

100%

PROGRAM PENINGKATAN

PENGEMBANGAN SISTEM PELAPORAN CAPAIAN

KINERJA DAN KEUANGAN

Kec. Sanan

wetan

Persentase dokumen

perencanaan dan pelaporan SKPD yang tersusun

100%

3 PROGRAM PENINGKATAN KAPASITAS PERANGKAT

DAERAH

Kec. Sanan wetan

Prosentase keikutsertaan SDM aparatur dalam event

daerah

100%

PROGRAM PENINGKATAN KAPASITAS PERANGKAT

DAERAH

Kec. Sanan wetan

Prosentase keikutsertaan SDM aparatur dalam event

daerah

100%

4 PROGRAM PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN

KECAMATAN DAN KELURAHAN

Kec. Sanan wetan

Prosentase masyarakat yang puas terhadap

pelayanan Kecamatan

75% 228.183.000 PROGRAM PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN

KECAMATAN DAN KELURAHAN

Kec. Sanan wetan

Prosentase masyarakat yang puas terhadap

pelayanan Kecamatan

75%

Penggabungan

program

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 37

5 PROGRAM

PENINGKATAN

KUALITAS

PENYELENGGARAN

PEMERINTAHAN DAN

PEMBANGUNAN

Kec.

Sanan

wetan

Prosentase

koordinasi yang

dilaksanakan oleh

Kecamatan yang

ditindaklanjuti di

bidang :

1. Pemerintahan

dan Trantibum

2. Pemberdayaan

Masyarakat

dan

Pembangunan

3. Perekonomian

dan

Kesejahteraan

Rakyat

100% 5.535.724.800 PROGRAM

PENINGKATAN

KUALITAS

PENYELENGGARAN

PEMERINTAHAN DAN

PEMBANGUNAN

Kec.

Sananweta

n

Prosentase

koordinasi yang

dilaksanakan oleh

Kecamatan yang

ditindaklanjuti di

bidang :

1. Pemerintahan

dan Trantibum

2. Pemberdayaan

Masyarakat

dan

Pembangunan

3. Perekonomian

dan

Kesejahteraan

Rakyat

100%

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 38

2.5. Penelaahan Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat

Pemerintah Kota Blitar dalam pelaksanaan pembangunan

menggunakan suatu model yang disebut Sistem Manajemen

Pembangunan Partisipatif (SMPP) yang bermakna bahwa ide

pembangunan tidak an sich dari pemerintah kepada masyarakat

(top down) tetapi juga mendorong partisipasi masyarakat untuk

memberikan usulan-usulan pembangunan kepada pemerintah

(buttom up) dalam suatu wadah kegiatan Musyawarah

Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) mulai dari tingkat

RT/RW, kelurahan, kecamatan hingga tingkat kota. Sebagaimana

tahun-tahun sebelumnya, pada tahun 2017 Kecamatan

Sananwetan Kota Blitar telah berpartisipasi dalam Musrenbang

untuk menjaring usulan-usulan pembangunan di tahun 2018.

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 39

DAFTAR RENCANA KEGIATAN PEMBANGUNAN KECAMATAN SANANWETAN

NO PROGRAM/KEGIATAN LOKASI INDIKATOR

KINERJA

BESARAN/

VOLUME CATATAN

1 2 3 4 5 6

1 Rehabilitasi atap balai pertemuan Kantor Kecamatan Jumlah atap balai

yang di rehabilitasi

1 kegiatan 200.000.000,00

2 Rehabilitasi garasi kendaraan Kantor Kecamatan Jumlah garasi

kenaraan yang di

rehabilitasi

1 kegiatan 75.000.000,00

3 Pembangunan tempat parkir untuk

masyarakat

Kantor Kecamatan Jumlah tempat

parkir yang di

bangun

1 kegiatan 100.000.000,00

4 Pengadaan Neon box RT, RW dan LPMK se Kec.

Sananwetan

Jumlah neon box

yang tersedia

330 buah 165.000.000,00

5 Pengadaan Papan Pengumuman RW RW se Kecamatan Sananwetan

Jumlah papan pengumuman yang

tersedia

74 buah 111.000.000,00

6 Pembangunan gapura Masuk wilayah

RW

RW 02 Kelurahan Gedog,

RW.07 Kel. Sananwetan

Jumlah gapura yang

dibangun

1

5

Titik 30,000,000.00

50,000,000.00

7 Pembuatan pos kamling RW 02 Kelurahan Gedog Jumlah pos kamling

yang dibangun

1 Titik 25.000.000,00

8 Rehap Gapura RW Kelurahan Plosokerep Jumlah gapura yang

direhab

3 Meter 15.000.000,00

9 Gapura jalan Nusa laut dan Gapura di jalan komodo

RW. 08 Kelurahan Plosokerep

Jumlah gapura yang dibangun

2 buah 20.000.000,00

10 Plat Duiker/ jembatan Jl. Kangean Kel

Sananwetan

Jumlah Plat Duiker/

jembatan yang

dibangun

20 Meter 70.000.000,00

11 Perbaikan gorong-gorong Jl.Imam Bonjol/ Rw.4 Kel.

Sananwetan

Jumlah gorong-

gorong yang

diperbaiki

100 x 0,70 Meter 150.000.000,00

Tabel 2.4

Usulan Program dan Kegiatan dari Pemangku Kepentingan Tahun 2018

Kecamatan Sananwetan Kota Blitar

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 40

12 Pavingisasi RW.05 Kel. Sananwetan,

RW. 6 dan RW 7 Kel.

Karangtengah

Panjang jalan yang

dipaving

250 Meter 110.000.000,00

13 Pavingisasi dan pembuatan saluran air RW 03 Kel. Bendogerit Panjang jalan yang dipaving

120 meter 55.000.000,00

14 Sosialisasi masalah kependudukan se Kecamatan Sananwetan Jumlah peserta sosialisasi

150 orang 15.000.000,00

KELURAHAN GEDOG

NO PROGRAM/KEGIATAN LOKASI INDIKATOR

KINERJA

BESARAN/

VOLUME CATATAN

1 2 3 4 5 6

1 Pelatihan Memasak Kelurahan Jumlah pelatihan 1 kali 30.000.000,00

2 Pelatihan Kewirausahaan Kelurahan Jumlah pelatihan 1 kali 30.000.000,00

3 Rehab Atap balai pertemuan

Lingkungan Ngegong

RW 3 Jumlah atap balai

yang di rehabilitasi

1 PAKET 50.000.000,00

4 Pembuatan bak sampah semi permanen RW 4 Jumlah bak sampah yang dibuat

6 Unit 14.000.000,00

5 Paving RW 5 Panjang jalan yang

dipaving

114 M 18.000.000,00

6 Rehab penutup parit RW 6 Panjang parit yang

ditutup

100 M 15.000.000,00

7 Perbaikan gang/Rabat RW 07 Panjang jalan gang

yang dirabat

270 M 30.000.000,00

8 Perbaikan dan peninggian talut RW 08 Panjang talud yang

diperbaiki

50 M2 20.000.000,00

9 Paving RW 09 Panjang jalan yang dipaving

150 M2 20.000.000,00

10 Pembuatan saluran air drainase RW 10 Panjang pembuatan

saluran

200x60x60 M 50.000.000,00

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 41

11 Rehap pos kampling RW 11 Jumlah pos kamling

yang di rehab

1 Unit 20.000,000,00

12 Perbaikan saluran dan pembuatan talud RW 12 Panjang talud yang

diperbaiki

130 M 50.000.000,00

13 Pembuatan Gorong-gorong RW 13 Jumlah gorong-gorong yang dibuat

10 Bh 7.500.000,00

14 Rehap saluran drainase RW 14 Panjang saluran

yang diperbaiki

100 M 50.000.000,00

15 Pembangunan lapangan badminton RW 15 Luas lapangan

badminton yang

dibangun

100 M2 35.000.000,00

KELURAHAN BENDOGERIT

NO PROGRAM/KEGIATAN LOKASI INDIKATOR

KINERJA

BESARAN/

VOLUME

CATATAN

1 2 3 4 5 6

1 Revitalisasi saluran air dan plat duiker Jln. Muradi gg.III

Rt.02/Rw.001

Jumlah saluran

yang direvitalisasi

1 kali 30.000.000,00

2 Rehab Poskamling Rw.002 Jumlah pos kamling

yang di rehab

1 kali 30.000.000,00

3 Pembangunan saluran air/drainase Rt.02/ Rw.003 Jumlah saluran yang dibangun

1 PAKET 50.000.000,00

4 Pemindahan saluran dari tepi ke tengah

dan

Rt.03 / Rw. 004 Jumlah saluran

yang dipindah

6 Unit 14.000.000,00

Pavingisasi jl. Halir Gang I Panjang jalan yang

dipaving

114 M 18.000.000,00

5 Pavingisasi jalan gang Jalan Gang tetuko Rt.01-

02/Rw.005

Panjang jalan yang

dipaving

100 M 15.000.000,00

6 Rehab dan pembuatan plat beton Rt.04-Rt.05 Rw.006 Panjang pembuatan

plat beton

270 M 30.000.000,00

7 Pembangunan (lanjutan) balai Rw.007 Rw.007 Jumlah pembangunan balai

50 M2 20.000.000,00

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 42

8 Rehab saluran/drainase 1. Jln.Gunojoyo gg.I Jumlah saluran

yang direhab

150 M2 20.000.000,00

2. Jln. Mendut Rw.008 Jumlah saluran

yang direhab

200x60x60 M 50.000.000,00

9 Gress block / Pavingisasi Sepanjang jln Trowulan RW.009

Panjang jalan yang dipaving

1 Unit 20.000,000,00

10 Pavingisasi Jalan Gang 1. Jln. Borobudur Gg

Buntu dan

Panjang jalan yang

dipaving

130 M 50.000.000,00

2. Jln. Brau Gang II

Rt.004/Rw.010

Panjang jalan yang

dipaving

10 Bh 7.500.000,00

11 Pavingisasi jalan gang 1. Rt.002 /Rw.011 dan Panjang jalan yang

dipaving

100 M 50.000.000,00

2. Rt.004/Rw.011 Panjang jalan yang

dipaving

100 M2 35.000.000,00

12 Pengadaan papan nama : Kelurahan Bendogerit

1. Papan nama PKK Kelurahan

Bendogerit

Jumlah pengadaan

papan nama

1 unit 1.500.000,00

2. Papan nama Posyandu Jumlah pengadaan

papan nama

13 unit 9.750.000,00

3. Papan nama Posyandu Lansia Jumlah pengadaan

papan nama

3 unit 2.250.000,00

KELURAHAN SANANWETAN

NO PROGRAM/KEGIATAN LOKASI INDIKATOR

KINERJA

BESARAN/

VOLUME CATATAN

1 2 3 4 5 6

1 Pembuatan saluran air Jl.Legundi Timur selatan

lapangan SMA 1 RW 01

Jumlah saluran air

yang dibuat

24 Meter 50.000.000,00

2 Pavingisasi Jl.Ki Ageng Serang 4/RW.5 Panjang jalan yang

dipaving

120 Meter 50.000.000,00

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 43

3 Penutupan saluran air/ gorong-gorong RT.01 RW. 06 Jumlah gorong-

gorong yag ditutup

20 Meter 30.000.000,00

4 Pembuatan selokan dan tutup Jl.Dr.Sutomo Gg Buntu Jumlah selokan yag ditutup

100 Meter 30.000.000,00

5 Pembuatan gapura baru Rt.02 RW.08 Jumlah gapura yang

dibuat

1 Unit 20.000.000,00

6 Paving ston RT.01 RW.09 Panjang jalan yang

dipaving

150 Meter 25.000.000,00

7 Perbaikan saluran air RT.02 RW.10 Jumlah saluran air

yang diperbaiki

1x25 Meter 20.000.000,00

8 Pembangunan plengsengan sungai RT.02 Rw.14 Jumlah sungai yang

diplengseng

45 Meter 50.000.000,00

9 Penutupan saluran air/ besi beton Rt.03,04 Rw.16 Jumlah saluran yag ditutup

150 Meter 50.000.000,00

10 Pembangunan makam pagar Karanglo Jl.Karimata Jumlah makam

yang dibangun

80 Meter 30.000.000,00

11 Plat Duiker/ tutup saluran Jl.Kangean Jumlah saluran yag

ditutup

Jl.Kangean 5 x 20 40.000.000,00

12 Pelatihan merajut Kelurahan Sananwetan Jumlah peserta

pelatihan

50 Orang 20.000.000,00

KELURAHAN KARANGTENGAH

NO PROGRAM/KEGIATAN LOKASI INDIKATOR

KINERJA

BESARAN/

VOLUME CATATAN

1 2 3 4 5 6

1 Pavingisasi Gg.Sonokaryo

RW.01/RT.03

Panjang jalan yang

dipaving

2,5 x 36 m2 12.000.000,00

2 Pavingisasi RW.02/02 Panjang jalan yang dipaving

2 x 200 m

m2 19.000.000,00

3 Pavingisasi RW.03/03 Panjang jalan yang

dipaving

2,5 x 65

m

m2 14.000.000,00

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 44

4 Pembangunan Gapura RW.04/04 Jumlah gapura yang

dibangun

4 m m2 7.000.000,00

5 Pavingisasi Jalan Timur Lapangan RW.05/03 Panjang jalan yang dipaving

2 x 120 m

m2 17.000.000,00

6 Pavingisasi RW.06/01 Panjang jalan yang

dipaving

300 m m2 19.000.000,00

7 Pemasangan PJU RW.07/01,02 Jumlah PJU yang dipasang

7 titik 9.000.000,00

8 Perbaikan Saluran/Pengerukan RW.08/RT.01,02 Jumlah saluran air

yang diperbaiki

50 m m2 17.000.000,00

9 Pavingisasi RW.09/02 Panjang jalan yang

dipaving

150 x 2

m

m2 18.000.000,00

10 Pemeliharaan Pengaspalan Jalan RW.10/RT.02 dan RT.03

Blok M-O

Jumlah jalan yang

diaspal

400 m 3

m

m2 25.000.000,00

11 Perbaikan dan Penambahan Saluran RW.11 (Blok

E,F,G,H,I,J,Q,K)

Jumlah saluran air

yang diperbaiki

400 m m2 21.000.000,00

KELURAHAN PLOSOKEREP

NO PROGRAM/KEGIATAN LOKASI INDIKATOR

KINERJA

BESARAN/

VOLUME CATATAN

1 2 3 4 5 6

1 Rabat Jalan Jl.Timor Gg.2 RT.01 RW.01 Panjang jalan yang

dirabat

1,5 X 50 Meter 12.000.000,00

2 Pavingisasi Jl.Timor Gg.2 RT.01 RW.01 Panjang jalan yang dipaving

1,5 X 50 Meter 15.000.000,00

3 Pavingisasi Jl.Suren s/d Jl.Winong

RW.02

Panjang jalan yang

dipaving

2 X 200 Meter 22.000.000,00

4 Pengerasan Jalan/Pavingisasi RT.03 RW.03 Panjang jalan yang

dipaving

1,5 X 75 Meter 27.000.000,00

5 Pembuatan Tanggul & Selokan RT.01 RW.04 Jumlah tanggul

yang dibuat

2 X 12 Meter 22.000.000,00

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 45

6 Pavingisasi RT. 02 RW.05 Panjang jalan yang

dipaving

2 X 150 Meter 20.000.000,00

7 Pavingisasi RT. 01 RW.06 Panjang jalan yang

dipaving

2 X 50 Meter 12.000.000,00

8 Perbaikan Got dan Tutup RW. 07 Jumlah saluran air yang diperbaiki

500 Meter 30.000.000,00

9 Menutup Parit RT. 02 RW.08 Jumlah parit yang

ditutup

75 Meter 12.000.000,00

KELURAHAN KLAMPOK

NO PROGRAM/KEGIATAN LOKASI INDIKATOR

KINERJA

BESARAN/

VOLUME CATATAN

1 2 3 4 5 6

1 Pembangunan Talud RT 01 RW 01 Jumlah talud yang

dibuat

42 m2 21.000.000,00

2 Jalan Paving RT 01 RW 02 Panjang jalan yang

dipaving

100X2 m 25.000.000,00

3 Pembuatan tutup drainase Jl. Ternate RTT.01/03 Jumlah tutup

drainase yang

dibuat

1.5 x 80 m 15.000.000,00

4 Pembuatan Jalan Paving Jl. Seram Rt.02/03 Panjang jalan yang dipaving

2.5 x 25 m 20.000.000,00

5 Renovasi Jalan Paving Jl. Seram Rt.03/03 Panjang jalan yang

dipaving

2 x 150 m 30.000.000,00

6 Pembangunan saluran air U Rt.01 Rw.04 Jumlah saluran air

yang dibangun

40 cm x 80

m

20.000.000,00

7 Sambungan Paving Rt.02 Rw.04 Panjang jalan yang

dipaving

2 x 45 m 20.000.000,00

8 Pembangunan saluran drainase Rt.03 Rw.04 Jumlah saluran air

yang dibangun

0.5 x 200 m 22.000.000,00

9 Rehab total paving gang mushola Rt.01 Rw.04 Panjang jalan yang dipaving

2 x 110 m 21.000.000,00

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 46

10 Jalan Paving Jl. Lombok / Baratnya

P.Agus P RW.05

Panjang jalan yang

dipaving

2 x 50 m 20.000.000,00

11 Pembangunan talud Rt.01 Rw.06 selatan Jumlah talud yang

dibangun

100 m 40.000.000,00

12 Pembangunan paving di halaman MI Jl. Halmahera RW.06 Panjang jalan yang dipaving

10 x 30 m 25.000.000,00

13 Pembangunan gapura makam umum Jl. Alor RW.06 Jumlah gapura yang

dibuat

0.5 x 300 x

400

m 10.000.000,00

14 Pembangunan Talud Rt.01 Rw.07 Jumlah talud yang

dibangun

50 m 30.000.000,00

15 Jl. Paving RT. 2 RW 8 { Jatemi } RT. 2 RW. 8 Panjang jalan yang

dipaving

2 X100 m 17.500.000,00

16 Rehab paving RT 3 RW 8 RT. 3 RW 8 Panjang jalan yang

dipaving

2 X175 m 35.000.000,00

17 Jalan Paving Mushola Supriadi RT 3 RW 8 Panjang jalan yang dipaving

2X18 m 10.000.000,00

18 Rehab Talud sungai { Bp. Sukadi } RT 1 RW 8 Jumlah talud yang

direhab

2X18 m 18.000.000,00

19 Jembatan Penghubung MI ke Masjid RT 3 RW 8 Jumlah jembatan

yang dibangun

2X6 m 4.000.000,00

20 Lampu Penerangan Gang {Bp. Ruseman} RT 1 RW 8 Jumlah PJU yang

dipasang

4 titik 1.600.000,00

21 Dumpal Tiang Bendera RW 8 Junmlah dumpal

tiang bendera yang disediakan

57 buah 3.550.000,00

22 Pengadaan Tong Sampah RW 8 Jmlah tong sampah

yang disediakan

70 buah 3.500.000,00

23 Bantuan Pelatih Senam Tera se-Kelurahan Klampok Jumlah pelatih yang

disediakan

1 orang 1.500.000,00

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 47

KELURAHAN REMBANG

NO PROGRAM/KEGIATAN LOKASI INDIKATOR KINERJA

BESARAN/ VOLUME

CATATAN

1 2 3 4 5 6

1. Perbaikan saluran air

Jl. Dadap RW I Jumlah saluran

yang diperbaii 100 meter 30.000.000,00

2. Perbaikan Sauran air Jl. Mahoni RW. I

Jumlah saluran

yang diperbaii 70 meter 14.000.000,00

3. Perbaikan saluran air Jl. Kelapa Gading RW II

Jumlah saluran

yang diperbaii 100 x 0,40 Meter

30.000.000,00

4. Pembangunan Jalan rabat Jl. Wungu RW II

Panjang jalan yang

dirabat

60 x 3 meter 40.000.000,00

5 Pengadaan Kanopi Kantor Kelurahan 3 x 8 meter meter 14.500.000,00

6 Pelatihan membuat Kue Kering Kantor Kelurahan Jumlah peserta

pelatihan

30 orang 25.000.000,00

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 48

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 II - 49

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 1

BAB III

TUJUAN, SASARAN DAN KEGIATAN

3.1. Telaahan Terhadap Kebijakan Nasional

Kebijakan merupakan suatu keputusan yang diambil untuk

menggambarkan prioritas pelaksanaan tugas dengan

mempertimbangkan sumberdaya yang dimiliki serta kendala-

kendala yang ada dalam kurun waktu tertentu agar pencapaian

tujuan dapat sesuai dengan rencana secara efisien dan efektif

yang sesuai dengan misi yang diemban oleh organisasi dalam

rangka mewujudkan visi yang telah dirumuskan dan dapat

memenuhi standard penyelenggaraan good governance dan

akuntabilitas public. Sesuai dengan tema Pembangunan tahun

2018 yaitu “Pemantapan Ekonomi Kreatif dalam Meningkatkan

Kesejahteraan Rakyat”, dengan tetap menjalankan empat strategi

pembangunan yaitu mendorong pertumbuhan (pro-growth),

memperluas kesempatan kerja (pro-job), menanggulangi

kemiskinan (pro-poor), serta merespon persoalan-persoalan

perubahan iklim (pro-environment). Peranan Kecamatan

Sananwetan Kota Blitar sangatlah diperlukan, yaitu dengan

menerapkan kebijakan – kebijakan dalam upaya

mengoptimalkan penyelenggaraan fungsi Kecamatan Sananwetan

adalah sebagai berikut :

1. Optimalisasi pelaksanaan tugas-tugas pemerintahan umum

dalam rangka mengoptimalkan pengkoordinasian

pemberdayaan masyarakat, upaya penyelenggaraan

ketenteraman dan ketertiban umum, penerapan dan penegakan

peraturan perundang-undangan, pemeliharaan prasarana dan

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 2

fasilitas pelayanan umum, penyelenggaraan kegiatan

pemerintahan di tingkat kecamatan dan pembinaan terhadap

penyelenggaraan pemerintahan kelurahan serta melaksanakan

pelayanan masyarakat yang menjadi ruang lingkup tugasnya

dan/atau yang belum dapat dilaksanakan pemerintahan

kelurahan;

2. Mengoptimalkan pelaksanaan kewenangan pemerintahan yang

dilimpahkan oleh Walikota untuk menangani sebagian urusan

otonomi daerah, yang meliputi aspek perizinan, rekomendasi,

koordinasi, pembinaan, pengawasan, fasilitasi, penetapan,

penyelenggaraan, dan kewenangan lain yang dilimpahkan.

3.2. Tujuan dan Sasaran Renja OPD

Tujuan

Tujuan merupakan penjabaran atau implementasi dari

pernyataan misi organisasi yang menggambarkan arah strategik

organisasi dan perbaikan – perbaikan yang ingin diciptakan

sesuai tugas pokok dan fungsi organisasi, tujuan yang hendak

dicapai Kecamatan Sananwetan pada tahun 2018 adalah :

“ Meningkatkan kualitas pelayanan kecamatan”

Sasaran

Sasaran adalah merupakan penjabaran dari tujuan

organisasi yang akan dicapai dalam jangka waktu tahunan dan

memberikan fokus pada penyusunan kegiatan sehingga harus

bersifat spesifik, terinci, dapat diukur dan dapat dicapai. Adapun

sasaran yang ingin dicapai oleh Kecamatan Sananwetan dalam

mengemban visi dan misi organisasi dapat dilihat pada tabel

berikut :

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 3

Tabel 3.1 Indikator Sasaran dan Formula Penghitungan

Tabel 3.2

Sasaran dan Kegiatan Tahun 2018

SASARAN INDIKATOR PROGRAM KEGIATAN

ANGGARAN (Rp)

2 3 5 9

1. Meningkatnya

kualitas

pelayanan

kecamatan

untuk kepuasan

masyarakat

1.Persentase masyarakat yang

puas terhadap

pelayanan

kecamatan

PROGRAM PENINGKATAN

KUALITAS

PELAYANAN

KECAMATAN DAN

KELURAHAN

Fasilitasi Pelayanan Prima

666.800.000

2.

Meningkatnya koordinasi di

bidang

pemerintahan

dan

pembangunan di wilayah

2. Persentase

jumlah koordinasi di bidang

pemerintahan/kea

manan/ketertiban

/kesejahteraan

sosial/ pembangunan di

wilayah yang

ditindaklanjuti

PROGRAM

PENINGKATAN KUALITAS

PENYELENGGARAN

PEMBERDAYAAN

MASYARAKAT,

PEMERINTAHAN DAN

PEMBANGUNAN

Fasilitasi Kelurahan

Berhasil Tingkat Kecamatan

53.100.000

Fasilitasi

Pelaksanaan

Penanggulangan

Kemiskinan

109.100.000

Fasilitasi

Pelaksanaan

Program

Pemberdayaan

Masyarakat

2.214.650.000

Fasilitasi Pembinaan

Pemuda dan Olah Raga

279.300.000

NO INDIKATOR FORMULA PENGHITUNGAN TARGET

1. Prosentase masyarakat

yang puas terhadap pelayanan kecamatan

Jumlah masyarakat yg puas terhadap

pelayanan

Jumlah masyarakat pencari layanan

x 100%

75%

2. Persentase jumlah

koordinasi di bidang

pemerintahan/keamanan/

ketertiban/kesejahteraan sosial/ pembangunan di

wilayah yang

ditindaklanjuti

Jumlah koordinasi/pembinaan yang

ditindaklanjuti

jumlah seluruh koordinasi/pembinaan

x 100%

100%

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 4

Fasilitasi

intensifikasi dan ekstensifikasi

sumber-sumber

pendapatan daerah

159.000.000

Fasilitasi

Penyelenggaraan

Kegiatan Adat

Istiadat

384.900.000

Pemberdayaan

lembaga dan

organisasi

kemasyarakatan kelurahan

1.939.100.000

Pengendalian

Keamanan

Lingkungan

Kecamatan/Kelurah

an

225.400.000

Peningkatan

Keberdayaan Sosial

dan Ekonomi Masyarakat

Kecamatan/Kelurah

an

266.150.000

Peningkatan

Kesadaran akan

Nilai - Nilai Luhur

Kebangsaan

387.200.000

Peningkatan peran

serta masyarakat

dalam pelestarian

lingkungan hidup

167.100.000

Penyelenggaraan

Musrenbang RKPD

di kecamatan dan

kelurahan

204.200.000

Penyusunan

Monografi Kelurahan/Kecamat

an

28.600.000

Penyusunan Profil

Kelurahan/Kecamat

an

58.500.000

Fasilitasi Penunjang

Penyelenggaraan

Pemilihan Umum

228.500.000

PROGRAM

PELAYANAN

PERKANTORAN

Penyediaan Jasa

Komunikasi,

Sumber Daya Air

dan Listrik

257.200.000

Penyediaan Jasa

Pemeliharaan dan

Perizinan Kendaraan

Dinas/Operasional

9.350.000

Penyediaan Jasa

Kebersihan Kantor

205.800.000

Penyediaan Alat

Tulis Kantor

122.000.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 5

Penyediaan Barang Cetakan Dan

Penggandaan

73.400.000

Penyediaan

Komponen Instalasi

Listrik/Penerangan

Bangunan Kantor

39.700.000

Penyediaan

Peralatan Rumah Tangga

51.400.000

Penyediaan Bahan

Bacaan dan

Peraturan

Perundang-

undangan

62.700.000

Penyediaan Makanan dan

Minuman

90.200.000

Rapat-rapat

koordinasi dan

konsultasi dalam

dan luar daerah

94.700.000

Penyediaan Jasa

Perkantoran

117.600.000

Pengadaan Perlengkapan

gedung kantor

135.100.000

Pengadaan

Peralatan Gedung

Kantor

171.700.000

Pemeliharaan

Rutin/Berkala

Gedung Kantor

59.100.000

Pemeliharaan Rutin/Berkala

kendaraan

Dinas/Operasional

124.800.000

Pemeliharaan

Rutin/Berkala

Perlengkapan gedung kantor

25.700.000

Pemeliharaan

Rutin/Berkala

Peralatan gedung

kantor

61.900.000

Pemeliharaan

Rutin/Berkala

Meubelair

30.600.000

Rehabilitasi

Sedang/Berat

Gedung Kantor

165.967.910

Rehabilitasi Sedang/Berat

Taman, Lapangan

Upacara dan

Fasilitas Parkir

-

PROGRAM

PENINGKATAN KAPASITAS

PERANGKAT

DAERAH

Fasilitasi

Keperansertaan pada even daerah

dan hari besar

nasional

220.800.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 6

Penyebarluasan informasi

program/kegiatan

PD

11.000.000

PROGRAM

PENINGKATAN

PENGEMBANGAN SISTEM

PELAPORAN

CAPAIAN KINERJA

DAN KEUANGAN

Penyusunan

Laporan Capaian

Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja PD

36.900.000

Penyusunan

Laporan Keuangan Akhir Tahun

10.800.000

Penyusunan

Perencanaan

Kegiatan dan

Anggaran

27.650.000

3.3 Program dan Kegiatan

Sebagai perwujudan dari beberapa kebijakan dan strategi

dalam rangka mencapai setiap tujuan strategisnya, maka

langkah operasionalnya harus dituangkan ke dalam program

dan kegiatan indikatif yang mengikuti ketentuan peraturan

perundang-undangan yang berlaku dengan memperhatikan dan

mempertimbangkan tugas dan fungsi Kecamatan Sananwetan

Kota Blitar. Di tahun 2018 pada Kecamatan Sananwetan Kota

Blitar direncanakan terdapat 5 (lima) program dan 40 (empat

puluh) kegiatan.

Rumusan rencana program dan kegiatan pada Kecamatan

Sananwetan Kota Blitar tahun 2018 dan proyeksi tahun 2019

adalah sebagai berikut :

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 7

TABEL 3.3

RUMUSAN RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN KECAMATAN SANANWETAN KOTA BLITAR TAHUN 2018 DAN PRAKIRAAN MAJU TAHUN 2019

Kecamatan Sananwetan

KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan

Indikator Kinerja Program /Kegiatan

Rencana Tahun 2018 Catatan Penting

Prakiraan Maju Rencana Tahun 2019

Lokasi Target Capaian Kinerja

Kebutuhan Dana/Pagu

Indikatif

Sumber Dana

Target Capaian Kinerja

Kebutuhan Dana/Pagu

Indikatif

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

4 01 05.03 16 PROGRAM PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN KECAMATAN DAN KELURAHAN

Persentase Pelayanan Tepat Waktu

91% 666.800.000 92% 699.860.000

4 01 05.03 16 01 Fasilitasi Pelayanan Prima Prosentase kelompok sasaran difasilitasi

Kec. Sananwetan

100% 274.000.000 DAU 100% 287.700.000

4 01 05.03.01 16 01 Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

Kel. Gedog 100% 70.500.000 DAU 100% 74.000.000

4 01 05.03.02 16 01 Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

Kel. Plosokerep 100% 37.300.000 DAU 100% 39.100.000

4 01 05.03.03 16 01 Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

Kel. Klampok 100% 29.200.000 DAU 100% 30.660.000

4 01 05.03.04 16 01 Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

Kel. Sananwetan

100% 87.100.000 DAU 100% 91.400.000

4 01 05.03.05 16 01 Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

Kel. Rembang 100% 37.200.000 DAU 100% 39.000.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 8

4 01 05.03.06 16 01 Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

Kel. Karangtengah

100% 43.500.000 DAU 100% 45.600.000

4 01 05.03.07 16 01 Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

Kel. Bendogerit 100% 88.000.000 DAU 100% 92.400.000

4 01 05.03 17 PROGRAM PENINGKATAN KUALITAS PENYELENGGARAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT, PEMERINTAHAN DAN PEMBANGUNAN

Persentase pembinaan di bidang Pemerintahan , keamanan dan ketertiban kesejahteraan sosial , Pemberdayaan masyarakat dan pembangunan di wilayah yang ditindaklanjuti

100% 6.516.739.600 100% 6.881.210.000

4 01 05.03 17 01 Fasilitasi Kelurahan Berhasil Tingkat Kecamatan

Jumlah penilaian kelurahan berhasil

Kec. Sananwetan

7 kelurahan

53.100.000 DAU 7 kelurahan

55.700.000

4 01 05.03 17 02 Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan kemiskinan

Kec. Sananwetan

1 kali 50.200.000 DAU 1 kali 52.700.000

4 01 05.03.01 17 02 Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan kemiskinan

Kel. Gedog 1 kali 4.600.000 DAU 1 kali 4.800.000

4 01 05.03.02 17 02 Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan kemiskinan

Kel. Plosokerep 1 kali 8.300.000 DAU 1 kali 8.700.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 9

4 01 05.03.03 17 02 Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan kemiskinan

Kel. Klampok 1 kali 8.500.000 DAU 1 kali 8.700.000

4 01 05.03.04 17 02 Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan kemiskinan

Kel. Sananwetan

1 kali 8.200.000 DAU 1 kali 8.260.000

4 01 05.03.05 17 02 Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan kemiskinan

Kel. Rembang 1 kali 6.100.000 DAU 1 kali 6.400.000

4 01 05.03.06 17 02 Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan kemiskinan

Kel. Karangtengah

1 kali 10.200.000 DAU 1 kali 10.500.000

4 01 05.03.07 17 02 Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan kemiskinan

Kel. Bendogerit 1 kali 13.000.000 DAU 1 kali 13.600.000

4 01 05.03 17 03 Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah lokasi pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik, sarana dan prasana

Kec. Sananwetan

14 kegiatan

10.000.000 DAU 14 kegiatan

10.500.000

4 01 05.03.01 17 03 Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah lokasi pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik, sarana dan prasana

Kel. Gedog 15 lokasi 278.600.000 DAU 15 lokasi 461.400.000

4 01 05.03.02 17 03 Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah lokasi pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik, sarana dan prasana

Kel. Plosokerep 9 lokasi 172.000.000 DAU 9 lokasi 180.600.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 10

4 01 05.03.03 17 03 Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah lokasi pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik, sarana dan prasana

Kel. Klampok 23 lokasi 413.650.000 DAU 23 lokasi 434.300.000

4 01 05.03.04 17 03 Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah lokasi pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik, sarana dan prasana

Kel. Sananwetan

12 lokasi 388.739.600 DAU 12 lokasi 435.700.000

4 01 05.03.05 17 03 Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah lokasi pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik, sarana dan prasana

Kel. Rembang 8 lokasi 153.500.000 DAU 8 lokasi 161.100.000

4 01 05.03.06 17 03 Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah lokasi pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik, sarana dan prasana

Kel. Karangtengah

11 lokasi 178.000.000 DAU 11 lokasi 186.900.000

4 01 05.03.07 17 03 Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah lokasi pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik, sarana dan prasana

Kel. Bendogerit 12 lokasi 433.000.000 DAU 12 lokasi 454.600.000

4 01 05.03 17 04 Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah jenis fasilitasi pembinaan pemuda dan olah raga

Kec. Sananwetan

1 jenis 54.100.000 DAU 1 jenis 56.800.000

4 01 05.03.01 17 04 Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah jenis fasilitasi pembinaan pemuda dan olah raga

Kel. Gedog 1 jenis 43.800.000 DAU 1 jenis 46.000.000

4 01 05.03.02 17 04 Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah jenis fasilitasi pembinaan pemuda dan olah raga

Kel. Plosokerep 1 jenis 16.400.000 DAU 1 jenis 17.200.000

4 01 05.03.03 17 04 Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah jenis fasilitasi pembinaan pemuda dan olah raga

Kel. Klampok 1 jenis 35.000.000 DAU 1 jenis 36.700.000

4 01 05.03.04 17 04 Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah jenis fasilitasi pembinaan pemuda dan olah raga

Kel. Sananwetan

1 jenis 37.200.000 DAU 1 jenis 39.000.000

4 01 05.03.05 17 04 Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah jenis fasilitasi pembinaan pemuda dan olah raga

Kel. Rembang 1 jenis 35.000.000 DAU 1 jenis 36.700.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 11

4 01 05.03.06 17 04 Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah jenis fasilitasi pembinaan pemuda dan olah raga

Kel. Karangtengah

1 jenis 22.300.000 DAU 1 jenis 23.400.000

4 01 05.03.07 17 04 Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah jenis fasilitasi pembinaan pemuda dan olah raga

Kel. Bendogerit 1 jenis 35.500.000 DAU 1 jenis 37.200.000

4 01 05.03 17 05 Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB

Kec. Sananwetan

100% 79.000.000 DAU 100% 82.950.000

4 01 05.03.01 17 05 Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

Kel. Gedog 100% 9.000.000 DAU 100% 9.400.000

4 01 05.03.02 17 05 Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

Kel. Plosokerep 100% 12.000.000 DAU 100% 12.600.000

4 01 05.03.03 17 05 Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

Kel. Klampok 100% 11.700.000 DAU 100% 12.600.000

4 01 05.03.04 17 05 Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

Kel. Sananwetan

100% 10.600.000 DAU 100% 12.300.000

4 01 05.03.05 17 05 Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

Kel. Rembang 100% 12.000.000 DAU 100% 12.600.000

4 01 05.03.06 17 05 Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

Kel. Karangtengah

100% 10.000.000 DAU 100% 10.500.000

4 01 05.03.07 17 05 Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

Kel. Bendogerit 100% 14.700.000 DAU 100% 15.400.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 12

4 01 05.03.01 17 06 Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

Kel. Gedog 1 jenis 56.100.000 DAU 1 jenis 57.800.000

4 01 05.03.02 17 06 Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

Kel. Plosokerep 1 kegiatan 11.700.000 DAU 1 kegiatan 12.000.000

4 01 05.03.03 17 06 Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

Kel. Klampok 4 kegiatan 41.700.000 DAU 4 kegiatan 42.900.000

4 01 05.03.04 17 06 Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

Kel. Sananwetan

1 jenis 133.100.000 DAU 1 jenis 137.000.000

4 01 05.03.05 17 06 Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

Kel. Rembang 1 kegiatan 47.100.000 DAU 1 kegiatan 48.500.000

4 01 05.03.06 17 06 Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

Kel. Karangtengah

1 jenis 41.500.000 DAU 1 jenis 42.700.000

4 01 05.03.07 17 06 Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

Kel. Bendogerit 3 kegiatan 53.700.000 DAU 3 kegiatan 55.300.000

4 01 05.03 17 07 Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga Kemasyarakatan Kelurahan difasilitasi

Kec. Sananwetan

7 lembaga 423.900.000 DAU 7 lembaga 423.900.000

4 01 05.03.01 17 07 Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga Kemasyarakatan Kelurahan difasilitasi

Kel. Gedog 10 lembaga

285.000.000 DAU 10 lembaga

285.000.000

4 01 05.03.02 17 07 Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga Kemasyarakatan Kelurahan difasilitasi

Kel. Plosokerep 8 lembaga 148.200.000 DAU 8 lembaga 148.200.000

4 01 05.03.03 17 07 Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga Kemasyarakatan Kelurahan difasilitasi

Kel. Klampok 8 lembaga 190.400.000 DAU 8 lembaga 191.300.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 13

4 01 05.03.04 17 07 Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga Kemasyarakatan Kelurahan difasilitasi

Kel. Sananwetan

7 lembaga 322.800.000 DAU 7 lembaga 322.800.000

4 01 05.03.05 17 07 Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga Kemasyarakatan Kelurahan difasilitasi

Kel. Rembang 8 lembaga 141.000.000 DAU 8 lembaga 141.000.000

4 01 05.03.06 17 07 Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga Kemasyarakatan Kelurahan difasilitasi

Kel. Karangtengah

8 lembaga 200.600.000 DAU 8 lembaga 200.600.000

4 01 05.03.07 17 07 Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga Kemasyarakatan Kelurahan difasilitasi

Kel. Bendogerit 8 lembaga 226.300.000 DAU 8 lembaga 226.300.000

4 01 05.03 17 08 Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah kegiatan pengendalian keamanan lingkungan

Kec. Sananwetan

7 kegiatan 100.800.000 DAU 7 kegiatan 103.800.000

4 01 05.03.01 17 08 Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah kegiatan pengendalian keamanan lingkungan

Kel. Gedog 12 kali 22.800.000 DAU 12 kali 23.400.000

4 01 05.03.02 17 08 Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah kegiatan pengendalian keamanan lingkungan

Kel. Plosokerep 12 kali 14.200.000 DAU 12 kali 14.600.000

4 01 05.03.03 17 08 Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah kegiatan pengendalian keamanan lingkungan

Kel. Klampok 12 kali 11.100.000 DAU 12 kali 11.400.000

4 01 05.03.04 17 08 Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah kegiatan pengendalian keamanan lingkungan

Kel. Sananwetan

12 kali 16.500.000 DAU 12 kali 16.900.000

4 01 05.03.05 17 08 Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah kegiatan pengendalian keamanan lingkungan

Kel. Rembang 12 kali 26.400.000 DAU 12 kali 27.100.000

4 01 05.03.06 17 08 Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah kegiatan pengendalian keamanan lingkungan

Kel. Karangtengah

12 kali 22.300.000 DAU 12 kali 23.000.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 14

4 01 05.03.07 17 08 Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah kegiatan pengendalian keamanan lingkungan

Kel. Bendogerit 12 kali 11.300.000 DAU 12 kali 11.600.000

4 01 05.03 17 09 Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1 (satu) Tahun

Kec. Sananwetan

7 jenis 141.200.000 DAU 7 jenis 141.200.000

4 01 05.03.01 17 09 Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1 (satu) Tahun

Kel. Gedog 1 jenis 17.100.000 DAU 1 jenis 17.600.000

4 01 05.03.02 17 09 Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1 (satu) Tahun

Kel. Plosokerep 1 jenis 9.200.000 DAU 1 jenis 9.400.000

4 01 05.03.03 17 09 Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1 (satu) Tahun

Kel. Klampok 1 jenis 5.250.000 DAU 1 jenis 5.400.000

4 01 05.03.04 17 09 Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1 (satu) Tahun

Kel. Sananwetan

1 jenis 31.200.000 DAU 1 jenis 32.100.000

4 01 05.03.05 17 09 Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1 (satu) Tahun

Kel. Rembang 1 jenis 25.700.000 DAU 1 jenis 26.400.000

4 01 05.03.06 17 09 Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1 (satu) Tahun

Kel. Karangtengah

1 jenis 16.400.000 DAU 1 jenis 16.900.000

4 01 05.03.07 17 09 Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1 (satu) Tahun

Kel. Bendogerit 1 jenis 20.100.000 DAU 1 jenis 20.700.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 15

4 01 05.03 17 10 Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah kegiatan fasilitasi peningkatan nilai-nilai luhur kebangsaan yang dilaksanakan

Kec. Sananwetan

9 kegiatan 209.000.000 DAU 9 kegiatan 215.200.000

4 01 05.03.01 17 10 Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah kegiatan fasilitasi peningkatan nilai-nilai luhur kebangsaan yang dilaksanakan

Kel. Gedog 3 kegiatan 18.500.000 DAU 3 kegiatan 19.000.000

4 01 05.03.02 17 10 Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah kegiatan fasilitasi peningkatan nilai-nilai luhur kebangsaan yang dilaksanakan

Kel. Plosokerep 3 kegiatan 15.400.000 DAU 3 kegiatan 15.800.000

4 01 05.03.03 17 10 Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah kegiatan fasilitasi peningkatan nilai-nilai luhur kebangsaan yang dilaksanakan

Kel. Klampok 3 kegiatan 31.400.000 DAU 3 kegiatan 32.300.000

4 01 05.03.04 17 10 Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah kegiatan fasilitasi peningkatan nilai-nilai luhur kebangsaan yang dilaksanakan

Kel. Sananwetan

3 kegiatan 36.700.000 DAU 3 kegiatan 37.800.000

4 01 05.03.05 17 10 Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah kegiatan fasilitasi peningkatan nilai-nilai luhur kebangsaan yang dilaksanakan

Kel. Rembang 3 kegiatan 39.700.000 DAU 3 kegiatan 40.900.000

4 01 05.03.06 17 10 Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah kegiatan fasilitasi peningkatan nilai-nilai luhur kebangsaan yang dilaksanakan

Kel. Karangtengah

3 kegiatan 11.900.000 DAU 3 kegiatan 12.200.000

4 01 05.03.07 17 10 Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah kegiatan fasilitasi peningkatan nilai-nilai luhur kebangsaan yang dilaksanakan

Kel. Bendogerit 3 kegiatan 24.600.000 DAU 3 kegiatan 25.300.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 16

4 01 05.03 17 11 Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis kegiatan dalam pelestarian lingkungan hidup

Kec. Sananwetan

7 kelurahan

29.600.000 DAU 7 kelurahan

30.400.000

4 01 05.03.01 17 11 Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis kegiatan dalam pelestarian lingkungan hidup

Kel. Gedog 1 jenis 13.200.000 DAU 1 jenis 13.400.000

4 01 05.03.02 17 11 Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis kegiatan dalam pelestarian lingkungan hidup

Kel. Plosokerep 1 jenis 27.800.000 DAU 1 jenis 28.300.000

4 01 05.03.03 17 11 Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis kegiatan dalam pelestarian lingkungan hidup

Kel. Klampok 1 jenis 18.300.000 DAU 1 jenis 18.600.000

4 01 05.03.04 17 11 Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis kegiatan dalam pelestarian lingkungan hidup

Kel. Sananwetan

1 jenis 19.400.000 DAU 1 jenis 19.700.000

4 01 05.03.05 17 11 Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis kegiatan dalam pelestarian lingkungan hidup

Kel. Rembang 1 jenis 22.300.000 DAU 1 jenis 22.700.000

4 01 05.03.06 17 11 Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis kegiatan dalam pelestarian lingkungan hidup

Kel. Karangtengah

1 jenis 9.800.000 DAU 1 jenis 10.000.000

4 01 05.03.07 17 11 Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis kegiatan dalam pelestarian lingkungan hidup

Kel. Bendogerit 1 jenis 26.700.000 DAU 1 jenis 27.200.000

4 01 05.03 17 12 Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di kecamatan dan kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

Kec. Sananwetan

1 kali 34.700.000 DAU 1 kali 34.700.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 17

4 01 05.03.01 17 12 Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di kecamatan dan kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

Kel. Gedog 1 kali 36.700.000 DAU 1 kali 36.700.000

4 01 05.03.02 17 12 Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di kecamatan dan kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

Kel. Plosokerep 1 kali 18.500.000 DAU 1 kali 18.500.000

4 01 05.03.03 17 12 Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di kecamatan dan kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

Kel. Klampok 1 kali 16.200.000 DAU 1 kali 16.200.000

4 01 05.03.04 17 12 Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di kecamatan dan kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

Kel. Sananwetan

1 kali 30.100.000 DAU 1 kali 30.100.000

4 01 05.03.05 17 12 Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di kecamatan dan kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

Kel. Rembang 1 kali 16.000.000 DAU 1 kali 16.000.000

4 01 05.03.06 17 12 Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di kecamatan dan kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

Kel. Karangtengah

1 kali 22.300.000 DAU 1 kali 22.300.000

4 01 05.03.07 17 12 Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di kecamatan dan kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

Kel. Bendogerit 1 kali 29.700.000 DAU 1 kali 29.700.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 18

4 01 05.03 17 13 Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah dokumen monografi yang tersusun

Kec. Sananwetan

1 dokumen

6.700.000 DAU 1 dokumen

6.700.000

4 01 05.03.01 17 13 Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah dokumen monografi yang tersusun

Kel. Gedog 1 dokumen

2.000.000 DAU 1 dokumen

2.000.000

4 01 05.03.02 17 13 Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah dokumen monografi yang tersusun

Kel. Plosokerep 1 dokumen

2.400.000 DAU 1 dokumen

2.400.000

4 01 05.03.03 17 13 Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah dokumen monografi yang tersusun

Kel. Klampok 1 dokumen

3.300.000 DAU 1 dokumen

3.300.000

4 01 05.03.04 17 13 Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah dokumen monografi yang tersusun

Kel. Sananwetan

1 dokumen

5.400.000 DAU 1 dokumen

5.400.000

4 01 05.03.05 17 13 Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah dokumen monografi yang tersusun

Kel. Rembang 1 dokumen

3.700.000 DAU 1 dokumen

3.700.000

4 01 05.03.06 17 13 Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah dokumen monografi yang tersusun

Kel. Karangtengah

1 dokumen

1.400.000 DAU 1 dokumen

1.400.000

4 01 05.03.07 17 13 Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah dokumen monografi yang tersusun

Kel. Bendogerit 1 dokumen

3.700.000 DAU 1 dokumen

3.700.000

4 01 05.03 17 14 Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah dokumen Profil yang tersusun

Kec. Sananwetan

1 dokumen

10.500.000 DAU 1 dokumen

10.500.000

4 01 05.03.01 17 14 Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah dokumen Profil yang tersusun

Kel. Gedog 1 dokumen

5.500.000 DAU 1 dokumen

5.500.000

4 01 05.03.02 17 14 Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah dokumen Profil yang tersusun

Kel. Plosokerep 1 dokumen

4.000.000 DAU 1 dokumen

4.000.000

4 01 05.03.03 17 14 Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah dokumen Profil yang tersusun

Kel. Klampok 1 dokumen

6.100.000 DAU 1 dokumen

6.100.000

4 01 05.03.04 17 14 Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah dokumen Profil yang tersusun

Kel. Sananwetan

1 dokumen

5.300.000 DAU 1 dokumen

5.300.000

4 01 05.03.05 17 14 Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah dokumen Profil yang tersusun

Kel. Rembang 1 dokumen

3.500.000 DAU 1 dokumen

3.500.000

4 01 05.03.06 17 14 Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah dokumen Profil yang tersusun

Kel. Karangtengah

1 dokumen

4.100.000 DAU 1 dokumen

4.100.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 19

4 01 05.03.07 17 14 Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah dokumen Profil yang tersusun

Kel. Bendogerit 1 dokumen

19.500.000 DAU 1 dokumen

19.500.000

4 01 05.03 17 15 Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum

Jumlah fasilitasi penunjang Pemilu

Kec. Sananwetan

1 kegiatan 108.500.000 DAU 2 kegiatan 108.500.000

4 01 05.03.01 17 15 Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum

Jumlah fasilitasi penunjang Pemilu

Kel. Gedog 1 kegiatan 20.000.000 DAU 2 kegiatan 20.000.000

4 01 05.03.02 17 15 Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum

Jumlah fasilitasi penunjang Pemilu

Kel. Plosokerep 1 kegiatan 15.000.000 DAU 2 kegiatan 15.000.000

4 01 05.03.03 17 15 Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum

Jumlah fasilitasi penunjang Pemilu

Kel. Klampok 1 kegiatan 15.000.000 DAU 2 kegiatan 15.000.000

4 01 05.03.04 17 15 Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum

Jumlah fasilitasi penunjang Pemilu

Kel. Sananwetan

1 kegiatan 20.000.000 DAU 2 kegiatan 20.000.000

4 01 05.03.05 17 15 Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum

Jumlah fasilitasi penunjang Pemilu

Kel. Rembang 1 kegiatan 15.000.000 DAU 2 kegiatan 15.000.000

4 01 05.03.06 17 15 Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum

Jumlah fasilitasi penunjang Pemilu

Kel. Karangtengah

1 kegiatan 15.000.000 DAU 2 kegiatan 15.000.000

4 01 05.03.07 17 15 Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum

Jumlah fasilitasi penunjang Pemilu

Kel. Bendogerit 1 kegiatan 20.000.000 DAU 2 kegiatan 20.000.000

-

- 05.03 01 PROGRAM PELAYANAN PERKANTORAN

Persentase kecukupan pelayanan perkantoran

100% 2.087.578.310 100% 1.929.329.398

-

- 05.03 01 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening yang terbayarkan

Kec. Sananwetan

4 rekening 53.500.000 DAU 4 rekening 53.500.000

-

- 05.03.01 01 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening yang terbayarkan

Kel. Gedog 4 rekening 31.500.000 DAU 4 rekening 31.500.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 20

-

- 05.03.02 01 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening yang terbayarkan

Kel. Plosokerep 5 rekening 25.800.000 DAU 5 rekening 25.800.000

-

- 05.03.03 01 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening yang terbayarkan

Kel. Klampok 3 rekening 25.800.000 DAU 3 rekening 25.800.000

-

- 05.03.04 01 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening yang terbayarkan

Kel. Sananwetan

4 rekening 38.000.000 DAU 4 rekening 38.000.000

-

- 05.03.05 01 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening yang terbayarkan

Kel. Rembang 4 rekening 27.700.000 DAU 4 rekening 27.700.000

-

- 05.03.06 01 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening yang terbayarkan

Kel. Karangtengah

4 rekening 29.600.000 DAU 4 rekening 29.600.000

-

- 05.03.07 01 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening yang terbayarkan

Kel. Bendogerit 4 rekening 25.300.000 DAU 4 rekening 25.300.000

-

- 05.03 01 03 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah unit kendaraan dinas yang terbayarkan pajaknya

Kec. Sananwetan

3 mobil, 6 motor

2.900.000 DAU 3 mobil, 6 motor

2.900.000

-

- 05.03.01 01 03 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah unit kendaraan dinas yang terbayarkan pajaknya

Kel. Gedog 6 unit 800.000 DAU 6 unit 800.000

-

- 05.03.02 01 03 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah unit kendaraan dinas yang terbayarkan pajaknya

Kel. Plosokerep 6 unit 1.300.000 DAU 6 unit 1.300.000

-

- 05.03.03 01 03 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah unit kendaraan dinas yang terbayarkan pajaknya

Kel. Klampok 5 unit 800.000 DAU 5 unit 800.000

-

- 05.03.04 01 03 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah unit kendaraan dinas yang terbayarkan pajaknya

Kel. Sananwetan

6 unit 800.000 DAU 6 unit 800.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 21

-

- 05.03.05 01 03 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah unit kendaraan dinas yang terbayarkan pajaknya

Kel. Rembang 6 unit 850.000 DAU 6 unit 850.000

-

- 05.03.06 01 03 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah unit kendaraan dinas yang terbayarkan pajaknya

Kel. Karangtengah

7 unit 1.100.000 DAU 7 unit 1.100.000

-

- 05.03.07 01 03 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah unit kendaraan dinas yang terbayarkan pajaknya

Kel. Bendogerit 6 unit 800.000 DAU 6 unit 800.000

-

- 05.03 01 04 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah tenaga kebersihan non PNS yang tersedia

Kec. Sananwetan

7 orang 206.700.000 DAU 7 orang 226.800.000

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah jenis iuran kebersihan yang terbayarkan

Kel. Gedog 2 jenis 900.000 DAU 2 jenis 1.200.000

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah jenis iuran kebersihan yang terbayarkan

Kel. Plosokerep 2 jenis 600.000 DAU 2 jenis 900.000

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah jenis iuran kebersihan yang terbayarkan

Kel. Klampok 2 jenis 900.000 DAU 2 jenis 1.200.000

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah jenis iuran kebersihan yang terbayarkan

Kel. Sananwetan

2 jenis 1.200.000 DAU 2 jenis 1.500.000

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah jenis iuran kebersihan yang terbayarkan

Kel. Rembang 2 jenis 900.000 DAU 2 jenis 1.200.000

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah jenis iuran kebersihan yang terbayarkan

Kel. Karangtengah

- 0 DAU -

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah jenis iuran kebersihan yang terbayarkan

Kel. Bendogerit - 0 DAU -

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 22

-

- 05.03 01 05 Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang tersedia

Kec. Sananwetan

58 jenis 33.000.000 DAU 58 jenis 33.000.000

-

- 05.03.01 01 05 Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang tersedia

Kel. Gedog 40 jenis 10.500.000 DAU 40 jenis 10.500.000

-

- 05.03.02 01 05 Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang tersedia

Kel. Plosokerep 35 jenis 9.400.000 DAU 35 jenis 9.400.000

-

- 05.03.03 01 05 Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang tersedia

Kel. Klampok 36 jenis 13.600.000 DAU 36 jenis 13.600.000

-

- 05.03.04 01 05 Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang tersedia

Kel. Sananwetan

43 jenis 18.700.000 DAU 43 jenis 18.700.000

-

- 05.03.05 01 05 Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang tersedia

Kel. Rembang 17 jenis 9.700.000 DAU 17 jenis 9.700.000

-

- 05.03.06 01 05 Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang tersedia

Kel. Karangtengah

36 jenis 15.900.000 DAU 36 jenis 15.900.000

-

- 05.03.07 01 05 Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang tersedia

Kel. Bendogerit 32 jenis 11.200.000 DAU 32 jenis 11.200.000

-

- 05.03 01 06 Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang tersedia

Kec. Sananwetan

7 jenis 19.000.000 DAU 7 jenis 19.000.000

-

- 05.03.01 01 06 Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang tersedia

Kel. Gedog 6 jenis 10.300.000 DAU 6 jenis 10.300.000

-

- 05.03.02 01 06 Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang tersedia

Kel. Plosokerep 5 jenis 4.400.000 DAU 5 jenis 4.400.000

-

- 05.03.03 01 06 Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang tersedia

Kel. Klampok 6 jenis 6.300.000 DAU 6 jenis 6.300.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 23

-

- 05.03.04 01 06 Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang tersedia

Kel. Sananwetan

4 jenis 8.800.000 DAU 4 jenis 8.800.000

-

- 05.03.05 01 06 Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang tersedia

Kel. Rembang 4 jenis 7.500.000 DAU 4 jenis 7.500.000

-

- 05.03.06 01 06 Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang tersedia

Kel. Karangtengah

2 jenis 9.800.000 DAU 2 jenis 9.800.000

-

- 05.03.07 01 06 Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang tersedia

Kel. Bendogerit 4 jenis 7.300.000 DAU 4 jenis 7.300.000

-

- 05.03 01 07 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan yang tersedia

Kec. Sananwetan

18 Jenis 10.700.000 DAU 18 Jenis 10.700.000

-

- 05.03.01 01 07 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan yang tersedia

Kel. Gedog 8 jenis 5.700.000 DAU 8 jenis 5.700.000

-

- 05.03.02 01 07 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan yang tersedia

Kel. Plosokerep 4 jenis 2.000.000 DAU 4 jenis 2.000.000

-

- 05.03.03 01 07 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan yang tersedia

Kel. Klampok 13 jenis 5.600.000 DAU 13 jenis 5.600.000

-

- 05.03.04 01 07 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan yang tersedia

Kel. Sananwetan

8 jenis 5.500.000 DAU 8 jenis 5.500.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 24

-

- 05.03.05 01 07 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan yang tersedia

Kel. Rembang 5 jenis 2.600.000 DAU 5 jenis 2.600.000

-

- 05.03.06 01 07 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan yang tersedia

Kel. Karangtengah

4 jenis 4.100.000 DAU 4 jenis 4.100.000

-

- 05.03.07 01 07 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan yang tersedia

Kel. Bendogerit 6 jenis 3.500.000 DAU 6 jenis 3.500.000

-

- 05.03 01 09 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

jumlah jenis peralatan rumah tangga kantor yang tersedia

Kec. Sananwetan

34 jenis 11.700.000 DAU 34 jenis 11.700.000

-

- 05.03.01 01 09 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

jumlah jenis peralatan rumah tangga kantor yang tersedia

Kel. Gedog 25 jenis 4.800.000 DAU 25 jenis 4.800.000

-

- 05.03.02 01 09 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

jumlah jenis peralatan rumah tangga kantor yang tersedia

Kel. Plosokerep 28 jenis 5.800.000 DAU 28 jenis 5.800.000

-

- 05.03.03 01 09 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

jumlah jenis peralatan rumah tangga kantor yang tersedia

Kel. Klampok 30 jenis 6.000.000 DAU 30 jenis 6.000.000

-

- 05.03.04 01 09 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

jumlah jenis peralatan rumah tangga kantor yang tersedia

Kel. Sananwetan

21 jenis 10.500.000 DAU 21 jenis 10.500.000

-

- 05.03.05 01 09 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

jumlah jenis peralatan rumah tangga kantor yang tersedia

Kel. Rembang 17 jenis 2.700.000 DAU 17 jenis 2.700.000

-

- 05.03.06 01 09 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

jumlah jenis peralatan rumah tangga kantor yang tersedia

Kel. Karangtengah

17 jenis 2.900.000 DAU 17 jenis 2.900.000

-

- 05.03.07 01 09 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

jumlah jenis peralatan rumah tangga kantor yang tersedia

Kel. Bendogerit 11 jenis 7.000.000 DAU 11 jenis 7.000.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 25

-

- 05.03 01 10 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia

Kec. Sananwetan

4 jenis 10.500.000 DAU 4 jenis 10.500.000

-

- 05.03.01 01 10 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia

Kel. Gedog 3 jenis 7.400.000 DAU 3 jenis 7.400.000

-

- 05.03.02 01 10 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia

Kel. Plosokerep 2 jenis 5.700.000 DAU 2 jenis 5.700.000

-

- 05.03.03 01 10 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia

Kel. Klampok 2 jenis 9.300.000 DAU 2 jenis 9.300.000

-

- 05.03.04 01 10 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia

Kel. Sananwetan

4 jenis 8.000.000 DAU 4 jenis 8.000.000

-

- 05.03.05 01 10 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia

Kel. Rembang 2 jenis 7.800.000 DAU 2 jenis 7.800.000

-

- 05.03.06 01 10 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia

Kel. Karangtengah

3 jenis 6.600.000 DAU 3 jenis 6.600.000

-

- 05.03.07 01 10 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia

Kel. Bendogerit 3 jenis 7.400.000 DAU 3 jenis 7.400.000

-

- 05.03 01 11 Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan dan minum yang tersedia

Kec. Sananwetan

712 paket 18.400.000 DAU 712 paket 18.400.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 26

-

- 05.03.01 01 11 Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan dan minum yang tersedia

Kel. Gedog 3 jenis 10.200.000 DAU 3 jenis 10.200.000

-

- 05.03.02 01 11 Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan dan minum yang tersedia

Kel. Plosokerep 606 paket 7.000.000 DAU 606 paket 7.000.000

-

- 05.03.03 01 11 Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan dan minum yang tersedia

Kel. Klampok 1 tahun 10.500.000 DAU 1 tahun 10.500.000

-

- 05.03.04 01 11 Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan dan minum yang tersedia

Kel. Sananwetan

3 paket 11.800.000 DAU 3 paket 11.800.000

-

- 05.03.05 01 11 Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan dan minum yang tersedia

Kel. Rembang 35 paket 10.300.000 DAU 35 paket 10.300.000

-

- 05.03.06 01 11 Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan dan minum yang tersedia

Kel. Karangtengah

7 paket 12.000.000 DAU 7 paket 12.000.000

-

- 05.03.07 01 11 Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan dan minum yang tersedia

Kel. Bendogerit 429 paket 8.200.000 DAU 429 paket 8.200.000

-

- 05.03 01 12 Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi dalam dan luar daerah

Jumlah rapat-rapat koordinasi dan konsultasi regional dan nasional yang diikuti

Kec. Sananwetan

21 kali 94.700.000 DAU 21 kali 104.200.000

-

- 05.03 01 15 Penyediaan Jasa Perkantoran Jumlah tenaga pelayanan perkantoran non PNS yang tersedia

Kec. Sananwetan

4 orang 117.600.000 DAU 4 orang 129.600.000

-

- 05.03 01 20 Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

Kec. Sananwetan

2 jenis 24.300.000 DAU 2 jenis 24.300.000

-

- 05.03.01 01 20 Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

Kel. Gedog 4 jenis 7.100.000 DAU 4 jenis 7.100.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 27

-

- 05.03.02 01 20 Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

Kel. Plosokerep 4 jenis 18.500.000 DAU 4 jenis 18.500.000

-

- 05.03.03 01 20 Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

Kel. Klampok 3 jenis 20.200.000 DAU 3 jenis 20.200.000

-

- 05.03.04 01 20 Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

Kel. Sananwetan

4 jenis 36.060.400 DAU 4 jenis 36.060.400

-

- 05.03.05 01 20 Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

Kel. Rembang 7 jenis 20.000.000 DAU 7 jenis 20.000.000

-

- 05.03.06 01 20 Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

Kel. Karangtengah

6 jenis 19.000.000 DAU 6 jenis 19.000.000

-

- 05.03.07 01 20 Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

Kel. Bendogerit 2 jenis 15.000.000 DAU 2 jenis 15.000.000

-

- 05.03 01 21 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

Kec. Sananwetan

13 buah 58.900.000 DAU 13 buah 58.900.000

-

- 05.03.01 01 21 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

Kel. Gedog 3 jenis 12.800.000 DAU 3 jenis 12.800.000

-

- 05.03.02 01 21 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

Kel. Plosokerep 7 jenis 16.500.000 DAU 7 jenis 16.500.000

-

- 05.03.03 01 21 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

Kel. Klampok 2 jenis 11.600.000 DAU 2 jenis 11.600.000

-

- 05.03.04 01 21 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

Kel. Sananwetan

7 jenis 30.400.000 DAU 7 jenis 30.400.000

-

- 05.03.05 01 21 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang

Kel. Rembang 2 jenis 14.600.000 DAU 2 jenis 14.600.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 28

terpenuhi

-

- 05.03.06 01 21 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

Kel. Karangtengah

2 jenis 15.400.000 DAU 2 jenis 15.400.000

-

- 05.03.07 01 21 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

Kel. Bendogerit 3 jenis 11.500.000 DAU 3 jenis 11.500.000

-

- 05.03 01 23 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

Kec. Sananwetan

1 jenis - DAU 1 jenis 0

-

- 05.03.01 01 23 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

Kel. Gedog 1 jenis 8.900.000 DAU 1 jenis 8.900.000

-

- 05.03.02 01 23 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

Kel. Plosokerep 1 jenis 6.600.000 DAU 1 jenis 6.600.000

-

- 05.03.03 01 23 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

Kel. Klampok 1 jenis 12.600.000 DAU 1 jenis 12.600.000

-

- 05.03.04 01 23 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

Kel. Sananwetan

1 jenis 15.800.000 DAU 1 jenis 15.800.000

-

- 05.03.05 01 23 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

Kel. Rembang 1 jenis - DAU 1 jenis 0

-

- 05.03.06 01 23 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

Kel. Karangtengah

1 jenis 15.200.000 DAU 1 jenis 15.200.000

-

- 05.03.07 01 23 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

Kel. Bendogerit 1 jenis - DAU 1 jenis 0

-

- 05.03 01 25 Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

Kec. Sananwetan

3 mobil 77.700.000 DAU 3 mobil 77.700.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 29

-

- 05.03.01 01 25 Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

Kel. Gedog 6 unit 6.300.000 DAU 6 unit 6.300.000

-

- 05.03.02 01 25 Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

Kel. Plosokerep 6 unit 6.900.000 DAU 6 unit 6.900.000

-

- 05.03.03 01 25 Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

Kel. Klampok 5 unit 6.300.000 DAU 5 unit 6.300.000

-

- 05.03.04 01 25 Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

Kel. Sananwetan

6 unit 6.400.000 DAU 6 unit 6.400.000

-

- 05.03.05 01 25 Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

Kel. Rembang 6 unit 8.300.000 DAU 6 unit 8.300.000

-

- 05.03.06 01 25 Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

Kel. Karangtengah

7 unit 5.600.000 DAU 7 unit 5.600.000

-

- 05.03.07 01 25 Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

Kel. Bendogerit 6 unit 7.300.000 DAU 6 unit 7.300.000

-

- 05.03 01 26 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

Kec. Sananwetan

1 jenis 7.600.000 DAU 1 jenis 7.600.000

-

- 05.03.01 01 26 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

Kel. Gedog 2 jenis 4.700.000 DAU 2 jenis 4.700.000

-

- 05.03.02 01 26 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

Kel. Plosokerep 2 jenis 1.400.000 DAU 2 jenis 1.400.000

-

- 05.03.03 01 26 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

Kel. Klampok 1 jenis 1.400.000 DAU 1 jenis 1.400.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 30

-

- 05.03.04 01 26 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

Kel. Sananwetan

5 jenis 5.800.000 DAU 5 jenis 5.800.000

-

- 05.03.05 01 26 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

Kel. Rembang 1 jenis 1.400.000 DAU 1 jenis 1.400.000

-

- 05.03.06 01 26 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

Kel. Karangtengah

2 jenis 2.000.000 DAU 2 jenis 2.000.000

-

- 05.03.07 01 26 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

Kel. Bendogerit 1 jenis 1.400.000 DAU 1 jenis 1.400.000

-

- 05.03 01 27 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

Kec. Sananwetan

3 jenis 14.200.000 DAU 3 jenis 14.200.000

-

- 05.03.01 01 27 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

Kel. Gedog 4 jenis 12.500.000 DAU 4 jenis 12.500.000

-

- 05.03.02 01 27 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

Kel. Plosokerep 5 jenis 5.500.000 DAU 5 jenis 5.500.000

-

- 05.03.03 01 27 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

Kel. Klampok 4 jenis 5.500.000 DAU 4 jenis 5.500.000

-

- 05.03.04 01 27 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

Kel. Sananwetan

6 jenis 6.000.000 DAU 6 jenis 6.000.000

-

- 05.03.05 01 27 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

Kel. Rembang 4 jenis 4.900.000 DAU 4 jenis 4.900.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 31

-

- 05.03.06 01 27 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

Kel. Karangtengah

3 jenis 10.400.000 DAU 3 jenis 10.400.000

-

- 05.03.07 01 27 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

Kel. Bendogerit 3 jenis 2.900.000 DAU 3 jenis 2.900.000

-

- 05.03 01 28 Pemeliharaan Rutin/Berkala Meubelair

Jumlah jenis meubelair yang terpelihara

Kec. Sananwetan

3 jenis 11.100.000 DAU 3 jenis 11.100.000

-

- 05.03.01 01 28 Pemeliharaan Rutin/Berkala Meubelair

Jumlah jenis meubelair yang terpelihara

Kel. Gedog 3 jenis 5.200.000 DAU 3 jenis 5.200.000

-

- 05.03.02 01 28 Pemeliharaan Rutin/Berkala Meubelair

Jumlah jenis meubelair yang terpelihara

Kel. Plosokerep 2 jenis 1.600.000 DAU 2 jenis 1.600.000

-

- 05.03.03 01 28 Pemeliharaan Rutin/Berkala Meubelair

Jumlah jenis meubelair yang terpelihara

Kel. Klampok 2 jenis 1.500.000 DAU 2 jenis 1.500.000

-

- 05.03.04 01 28 Pemeliharaan Rutin/Berkala Meubelair

Jumlah jenis meubelair yang terpelihara

Kel. Sananwetan

2 jenis 2.900.000 DAU 2 jenis 2.900.000

-

- 05.03.05 01 28 Pemeliharaan Rutin/Berkala Meubelair

Jumlah jenis meubelair yang terpelihara

Kel. Rembang 2 jenis 5.200.000 DAU 2 jenis 5.200.000

-

- 05.03.06 01 28 Pemeliharaan Rutin/Berkala Meubelair

Jumlah jenis meubelair yang terpelihara

Kel. Karangtengah

2 jenis 1.600.000 DAU 2 jenis 1.600.000

-

- 05.03.07 01 28 Pemeliharaan Rutin/Berkala Meubelair

Jumlah jenis meubelair yang terpelihara

Kel. Bendogerit 2 jenis 1.500.000 DAU 2 jenis 1.500.000

-

- 05.03 01 30 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Kantor

Jumlah gedung kantor yang direhab

Kec. Sananwetan

1 unit 165.967.910 DAU -

0

-

- 05.03.01 01 30 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Kantor

Jumlah gedung kantor yang direhab

Kel. Gedog 1 unit 130.000.000 DAU -

0

-

- 05.03.02 01 30 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Kantor

Jumlah gedung kantor yang direhab

Kel. Plosokerep -

- DAU -

0

- 05.03.03 01 30 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Kantor

Jumlah gedung kantor yang direhab

Kel. Klampok -

- DAU -

0

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 32

-

-

- 05.03.04 01 30 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Kantor

Jumlah gedung kantor yang direhab

Kel. Sananwetan

-

- DAU -

0

-

- 05.03.05 01 30 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Kantor

Jumlah gedung kantor yang direhab

Kel. Rembang -

- DAU -

0

-

- 05.03.06 01 30 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Kantor

Jumlah gedung kantor yang direhab

Kel. Karangtengah

-

- DAU -

0

-

- 05.03.07 01 30 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Kantor

Jumlah gedung kantor yang direhab

Kel. Bendogerit -

- DAU -

0

-

- 05.03 01 35 Rehabilitasi Sedang/Berat Taman, Lapangan Upacara dan Fasilitas Parkir

Jumlah taman, lapangan upacara dan fasilitas parkir yang direhab

Kec. Sananwetan

- DAU 2 lokasi 124.618.998

-

- 05.03.01 01 35 Rehabilitasi Sedang/Berat Taman, Lapangan Upacara dan Fasilitas Parkir

Jumlah taman, lapangan upacara dan fasilitas parkir yang direhab

Kel. Gedog 1 unit 30.000.000 DAU -

0

-

- 05.03.02 01 35 Rehabilitasi Sedang/Berat Taman, Lapangan Upacara dan Fasilitas Parkir

Jumlah taman, lapangan upacara dan fasilitas parkir yang direhab

Kel. Plosokerep -

- -

0

-

- 05.03.03 01 35 Rehabilitasi Sedang/Berat Taman, Lapangan Upacara dan Fasilitas Parkir

Jumlah taman, lapangan upacara dan fasilitas parkir yang direhab

Kel. Klampok -

- -

0

-

- 05.03.04 01 35 Rehabilitasi Sedang/Berat Taman, Lapangan Upacara dan Fasilitas Parkir

Jumlah taman, lapangan upacara dan fasilitas parkir yang direhab

Kel. Sananwetan

-

- -

0

-

- 05.03.05 01 35 Rehabilitasi Sedang/Berat Taman, Lapangan Upacara dan Fasilitas Parkir

Jumlah taman, lapangan upacara dan fasilitas parkir yang direhab

Kel. Rembang -

- -

0

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 33

-

- 05.03.06 01 35 Rehabilitasi Sedang/Berat Taman, Lapangan Upacara dan Fasilitas Parkir

Jumlah taman, lapangan upacara dan fasilitas parkir yang direhab

Kel. Karangtengah

-

- -

0

-

- 05.03.07 01 35 Rehabilitasi Sedang/Berat Taman, Lapangan Upacara dan Fasilitas Parkir

Jumlah taman, lapangan upacara dan fasilitas parkir yang direhab

Kel. Bendogerit -

- -

0

-

- 05.03 02 PROGRAM PENINGKATAN KAPASITAS PERANGKAT DAERAH

Tingkat partisipasi perangkat daerah dalam agenda kota

100% 231.800.000 100% 231.800.000

-

- 05.03 02 04 Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

Kec. Sananwetan

4 even 42.000.000 DAU 4 even 42.000.000

-

- 05.03.01 02 04 Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

Kel. Gedog 4 even 26.300.000 DAU 4 even 26.300.000

-

- 05.03.02 02 04 Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

Kel. Plosokerep 4 even 26.200.000 DAU 4 even 26.200.000

-

- 05.03.03 02 04 Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

Kel. Klampok 4 even 26.300.000 DAU 4 even 26.300.000

-

- 05.03.04 02 04 Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

Kel. Sananwetan

4 even 26.300.000 DAU 4 even 26.300.000

-

- 05.03.05 02 04 Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

Kel. Rembang 4 even 26.300.000 DAU 4 even 26.300.000

-

- 05.03.06 02 04 Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

Kel. Karangtengah

4 even 21.200.000 DAU 4 even 21.200.000

-

- 05.03.07 02 04 Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

Kel. Bendogerit 4 even 26.200.000 DAU 4 even 26.200.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 34

-

- 05.03 02 05 Penyebarluasan informasi program/kegiatan PD

Jumlah penyebarluasan informasi program/kegiatan PD

Kec. Sananwetan

2 Kali 11.000.000 DAU 2 Kali 11.000.000

-

- 05.03 03 PROGRAM PENINGKATAN PENGEMBANGAN SISTEM PELAPORAN CAPAIAN KINERJA DAN KEUANGAN

Prosentase dokumen perencanaan dan pelaporan OPD yang tersusun tepat waktu dan sesuai dengan aturan

100% 74.750.000 100% 74.750.000

Nilai SKM Baik Baik

-

- 05.03 03 01 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja PD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kec. Sananwetan

3 jenis 15.000.000 DAU 3 jenis 15.000.000

-

- 05.03.01 03 01 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja PD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Gedog 2 jenis 3.150.000 DAU 2 jenis 3.150.000

-

- 05.03.02 03 01 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja PD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Plosokerep 1 jenis 2.550.000 DAU 1 jenis 2.550.000

-

- 05.03.03 03 01 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja PD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Klampok 2 jenis 3.150.000 DAU 2 jenis 3.150.000

-

- 05.03.04 03 01 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja PD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Sananwetan

2 jenis 3.000.000 DAU 2 jenis 3.000.000

-

- 05.03.05 03 01 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja PD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Rembang 1 jenis 3.150.000 DAU 1 jenis 3.150.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 35

-

- 05.03.06 03 01 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja PD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Karangtengah

1 jenis 3.150.000 DAU 1 jenis 3.150.000

-

- 05.03.07 03 01 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja PD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Bendogerit 3 jenis 3.150.000 DAU 3 jenis 3.150.000

-

- 05.03 03 02 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kec. Sananwetan

1 jenis 3.800.000 1 jenis 3.800.000

-

- 05.03.01 03 02 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Gedog 1 jenis 1.000.000 1 jenis 1.000.000

-

- 05.03.02 03 02 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Plosokerep 1 jenis 1.000.000 1 jenis 1.000.000

-

- 05.03.03 03 02 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Klampok 1 jenis 1.000.000 1 jenis 1.000.000

-

- 05.03.04 03 02 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Sananwetan

1 jenis 1.000.000 1 jenis 1.000.000

-

- 05.03.05 03 02 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Rembang 1 jenis 1.000.000 1 jenis 1.000.000

-

- 05.03.06 03 02 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Karangtengah

1 jenis 1.000.000 1 jenis 1.000.000

-

- 05.03.07 03 02 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Bendogerit 1 jenis 1.000.000 1 jenis 1.000.000

-

- 05.03 03 03 Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kec. Sananwetan

8 jenis 12.700.000 DAU 8 jenis 12.700.000

-

- 05.03.01 03 03 Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Gedog 3 jenis 2.150.000 DAU 3 jenis 2.150.000

-

- 05.03.02 03 03 Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Plosokerep 2 jenis 2.150.000 DAU 2 jenis 2.150.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 36

-

- 05.03.03 03 03 Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Klampok 3 dokumen

2.150.000 DAU 3 dokumen

2.150.000

-

- 05.03.04 03 03 Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Sananwetan

4 jenis 2.050.000 DAU 4 jenis 2.050.000

-

- 05.03.05 03 03 Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Rembang 5 jenis 2.150.000 DAU 5 jenis 2.150.000

-

- 05.03.06 03 03 Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Karangtengah

7 jenis 2.150.000 DAU 7 jenis 2.150.000

-

- 05.03.07 03 03 Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Bendogerit 4 jenis 2.150.000 DAU 4 jenis 2.150.000

Total Rencana Anggaran 9.577.667.910 9.816.949.398

PENDAPATAN DAERAH 310.000.000 330.000.000

Pendapatan Asli Daerah Jumlah setoran ke kas daerah

Kec. Sananwetan

3 jenis 310.000.000 3 jenis 330.000.000

4 01 05.03 16 PROGRAM PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN KECAMATAN DAN KELURAHAN

Persentase Pelayanan Tepat Waktu

91% 666.800.000 92% 699.860.000

4 01 05.03 16 01 Fasilitasi Pelayanan Prima

Prosentase kelompok sasaran difasilitasi

Kec. Sananwetan

100% 274.000.000 DAU 100% 287.700.000

4 01 05.03.01 16 01 Fasilitasi Pelayanan Prima

Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

Kel. Gedog 100% 70.500.000 DAU 100% 74.000.000

4 01 05.03.02 16 01 Fasilitasi Pelayanan Prima

Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

Kel. Plosokerep 100% 37.300.000 DAU 100% 39.100.000

4 01 05.03.03 16 01 Fasilitasi Pelayanan Prima

Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

Kel. Klampok 100% 29.200.000 DAU 100% 30.660.000

4 01 05.03.04 16 01 Fasilitasi Pelayanan Prima

Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

Kel. Sananwetan

100% 87.100.000 DAU 100% 91.400.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 37

4 01 05.03.05 16 01 Fasilitasi Pelayanan Prima

Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

Kel. Rembang 100% 37.200.000 DAU 100% 39.000.000

4 01 05.03.06 16 01 Fasilitasi Pelayanan Prima

Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

Kel. Karangtengah

100% 43.500.000 DAU 100% 45.600.000

4 01 05.03.07 16 01 Fasilitasi Pelayanan Prima

Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

Kel. Bendogerit 100% 88.000.000 DAU 100% 92.400.000

4 01 05.03 17 PROGRAM PENINGKATAN KUALITAS PENYELENGGARAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT, PEMERINTAHAN DAN PEMBANGUNAN

Persentase pembinaan di bidang Pemerintahan , keamanan dan ketertiban kesejahteraan sosial , Pemberdayaan masyarakat dan pembangunan di wilayah yang ditindaklanjuti

100% 6.704.800.000 100% 6.881.210.000

4 01 05.03 17 01 Fasilitasi Kelurahan Berhasil Tingkat Kecamatan

Jumlah penilaian kelurahan berhasil

Kec. Sananwetan

7 kelurahan

53.100.000 DAU 7 kelurahan

55.700.000

4 01 05.03 17 02 Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan kemiskinan

Kec. Sananwetan

1 kali 50.200.000 DAU 1 kali 52.700.000

4 01 05.03.01 17 02 Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan kemiskinan

Kel. Gedog 1 kali 4.600.000 DAU 1 kali 4.800.000

4 01 05.03.02 17 02 Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan kemiskinan

Kel. Plosokerep 1 kali 8.300.000 DAU 1 kali 8.700.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 38

4 01 05.03.03 17 02 Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan kemiskinan

Kel. Klampok 1 kali 8.500.000 DAU 1 kali 8.700.000

4 01 05.03.04 17 02 Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan kemiskinan

Kel. Sananwetan

1 kali 8.200.000 DAU 1 kali 8.260.000

4 01 05.03.05 17 02 Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan kemiskinan

Kel. Rembang 1 kali 6.100.000 DAU 1 kali 6.400.000

4 01 05.03.06 17 02 Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan kemiskinan

Kel. Karangtengah

1 kali 10.200.000 DAU 1 kali 10.500.000

4 01 05.03.07 17 02 Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan kemiskinan

Kel. Bendogerit 1 kali 13.000.000 DAU 1 kali 13.600.000

4 01 05.03 17 03 Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah lokasi pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik, sarana dan prasana

Kec. Sananwetan

14 kegiatan

10.000.000 DAU 14 kegiatan

10.500.000

4 01 05.03.01 17 03 Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah lokasi pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik, sarana dan prasana

Kel. Gedog 15 lokasi 439.500.000 DAU 15 lokasi 461.400.000

4 01 05.03.02 17 03 Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah lokasi pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik, sarana dan prasana

Kel. Plosokerep 9 lokasi 172.000.000 DAU 9 lokasi 180.600.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 39

4 01 05.03.03 17 03 Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah lokasi pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik, sarana dan prasana

Kel. Klampok 23 lokasi 413.650.000 DAU 23 lokasi 434.300.000

4 01 05.03.04 17 03 Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah lokasi pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik, sarana dan prasana

Kel. Sananwetan

12 lokasi 415.000.000 DAU 12 lokasi 435.700.000

4 01 05.03.05 17 03 Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah lokasi pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik, sarana dan prasana

Kel. Rembang 8 lokasi 153.500.000 DAU 8 lokasi 161.100.000

4 01 05.03.06 17 03 Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah lokasi pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik, sarana dan prasana

Kel. Karangtengah

11 lokasi 178.000.000 DAU 11 lokasi 186.900.000

4 01 05.03.07 17 03 Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah lokasi pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik, sarana dan prasana

Kel. Bendogerit 12 lokasi 433.000.000 DAU 12 lokasi 454.600.000

4 01 05.03 17 04 Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah jenis fasilitasi pembinaan pemuda dan olah raga

Kec. Sananwetan

1 jenis 54.100.000 DAU 1 jenis 56.800.000

4 01 05.03.01 17 04 Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah jenis fasilitasi pembinaan pemuda dan olah raga

Kel. Gedog 1 jenis 43.800.000 DAU 1 jenis 46.000.000

4 01 05.03.02 17 04 Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah jenis fasilitasi pembinaan pemuda dan olah raga

Kel. Plosokerep 1 jenis 16.400.000 DAU 1 jenis 17.200.000

4 01 05.03.03 17 04 Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah jenis fasilitasi pembinaan pemuda dan olah raga

Kel. Klampok 1 jenis 35.000.000 DAU 1 jenis 36.700.000

4 01 05.03.04 17 04 Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah jenis fasilitasi pembinaan pemuda dan olah raga

Kel. Sananwetan

1 jenis 37.200.000 DAU 1 jenis 39.000.000

4 01 05.03.05 17 04 Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah jenis fasilitasi pembinaan pemuda dan olah raga

Kel. Rembang 1 jenis 35.000.000 DAU 1 jenis 36.700.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 40

4 01 05.03.06 17 04 Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah jenis fasilitasi pembinaan pemuda dan olah raga

Kel. Karangtengah

1 jenis 22.300.000 DAU 1 jenis 23.400.000

4 01 05.03.07 17 04 Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah jenis fasilitasi pembinaan pemuda dan olah raga

Kel. Bendogerit 1 jenis 35.500.000 DAU 1 jenis 37.200.000

4 01 05.03 17 05 Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB

Kec. Sananwetan

100% 79.000.000 DAU 100% 82.950.000

4 01 05.03.01 17 05 Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

Kel. Gedog 100% 9.000.000 DAU 100% 9.400.000

4 01 05.03.02 17 05 Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

Kel. Plosokerep 100% 12.000.000 DAU 100% 12.600.000

4 01 05.03.03 17 05 Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

Kel. Klampok 100% 11.700.000 DAU 100% 12.600.000

4 01 05.03.04 17 05 Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

Kel. Sananwetan

100% 10.600.000 DAU 100% 12.300.000

4 01 05.03.05 17 05 Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

Kel. Rembang 100% 12.000.000 DAU 100% 12.600.000

4 01 05.03.06 17 05 Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

Kel. Karangtengah

100% 10.000.000 DAU 100% 10.500.000

4 01 05.03.07 17 05 Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

Kel. Bendogerit 100% 14.700.000 DAU 100% 15.400.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 41

4 01 05.03.01 17 06 Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

Kel. Gedog 1 jenis 56.100.000 DAU 1 jenis 57.800.000

4 01 05.03.02 17 06 Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

Kel. Plosokerep 1 kegiatan 11.700.000 DAU 1 kegiatan 12.000.000

4 01 05.03.03 17 06 Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

Kel. Klampok 4 kegiatan 41.700.000 DAU 4 kegiatan 42.900.000

4 01 05.03.04 17 06 Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

Kel. Sananwetan

1 jenis 133.100.000 DAU 1 jenis 137.000.000

4 01 05.03.05 17 06 Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

Kel. Rembang 1 kegiatan 47.100.000 DAU 1 kegiatan 48.500.000

4 01 05.03.06 17 06 Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

Kel. Karangtengah

1 jenis 41.500.000 DAU 1 jenis 42.700.000

4 01 05.03.07 17 06 Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

Kel. Bendogerit 3 kegiatan 53.700.000 DAU 3 kegiatan 55.300.000

4 01 05.03 17 07 Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga Kemasyarakatan Kelurahan difasilitasi

Kec. Sananwetan

7 lembaga 423.900.000 DAU 7 lembaga 423.900.000

4 01 05.03.01 17 07 Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga Kemasyarakatan Kelurahan difasilitasi

Kel. Gedog 10 lembaga

285.000.000 DAU 10 lembaga

285.000.000

4 01 05.03.02 17 07 Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga Kemasyarakatan Kelurahan difasilitasi

Kel. Plosokerep 8 lembaga 148.200.000 DAU 8 lembaga 148.200.000

4 01 05.03.03 17 07 Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga Kemasyarakatan Kelurahan difasilitasi

Kel. Klampok 8 lembaga 191.300.000 DAU 8 lembaga 191.300.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 42

4 01 05.03.04 17 07 Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga Kemasyarakatan Kelurahan difasilitasi

Kel. Sananwetan

7 lembaga 322.800.000 DAU 7 lembaga 322.800.000

4 01 05.03.05 17 07 Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga Kemasyarakatan Kelurahan difasilitasi

Kel. Rembang 8 lembaga 141.000.000 DAU 8 lembaga 141.000.000

4 01 05.03.06 17 07 Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga Kemasyarakatan Kelurahan difasilitasi

Kel. Karangtengah

8 lembaga 200.600.000 DAU 8 lembaga 200.600.000

4 01 05.03.07 17 07 Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga Kemasyarakatan Kelurahan difasilitasi

Kel. Bendogerit 8 lembaga 226.300.000 DAU 8 lembaga 226.300.000

4 01 05.03 17 08 Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah kegiatan pengendalian keamanan lingkungan

Kec. Sananwetan

7 kegiatan 100.800.000 DAU 7 kegiatan 103.800.000

4 01 05.03.01 17 08 Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah kegiatan pengendalian keamanan lingkungan

Kel. Gedog 12 kali 22.800.000 DAU 12 kali 23.400.000

4 01 05.03.02 17 08 Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah kegiatan pengendalian keamanan lingkungan

Kel. Plosokerep 12 kali 14.200.000 DAU 12 kali 14.600.000

4 01 05.03.03 17 08 Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah kegiatan pengendalian keamanan lingkungan

Kel. Klampok 12 kali 11.100.000 DAU 12 kali 11.400.000

4 01 05.03.04 17 08 Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah kegiatan pengendalian keamanan lingkungan

Kel. Sananwetan

12 kali 16.500.000 DAU 12 kali 16.900.000

4 01 05.03.05 17 08 Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah kegiatan pengendalian keamanan lingkungan

Kel. Rembang 12 kali 26.400.000 DAU 12 kali 27.100.000

4 01 05.03.06 17 08 Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah kegiatan pengendalian keamanan lingkungan

Kel. Karangtengah

12 kali 22.300.000 DAU 12 kali 23.000.000

4 01 05.03.07 17 08 Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah kegiatan pengendalian keamanan lingkungan

Kel. Bendogerit 12 kali 11.300.000 DAU 12 kali 11.600.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 43

4 01 05.03 17 09 Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1 (satu) Tahun

Kec. Sananwetan

7 jenis 141.200.000 DAU 7 jenis 141.200.000

4 01 05.03.01 17 09 Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1 (satu) Tahun

Kel. Gedog 1 jenis 17.100.000 DAU 1 jenis 17.600.000

4 01 05.03.02 17 09 Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1 (satu) Tahun

Kel. Plosokerep 1 jenis 9.200.000 DAU 1 jenis 9.400.000

4 01 05.03.03 17 09 Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1 (satu) Tahun

Kel. Klampok 1 jenis 5.250.000 DAU 1 jenis 5.400.000

4 01 05.03.04 17 09 Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1 (satu) Tahun

Kel. Sananwetan

1 jenis 31.200.000 DAU 1 jenis 32.100.000

4 01 05.03.05 17 09 Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1 (satu) Tahun

Kel. Rembang 1 jenis 25.700.000 DAU 1 jenis 26.400.000

4 01 05.03.06 17 09 Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1 (satu) Tahun

Kel. Karangtengah

1 jenis 16.400.000 DAU 1 jenis 16.900.000

4 01 05.03.07 17 09 Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1 (satu) Tahun

Kel. Bendogerit 1 jenis 20.100.000 DAU 1 jenis 20.700.000

4 01 05.03 17 10 Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah kegiatan fasilitasi peningkatan nilai-nilai luhur kebangsaan yang dilaksanakan

Kec. Sananwetan

9 kegiatan 209.000.000 DAU 9 kegiatan 215.200.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 44

4 01 05.03.01 17 10 Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah kegiatan fasilitasi peningkatan nilai-nilai luhur kebangsaan yang dilaksanakan

Kel. Gedog 3 kegiatan 18.500.000 DAU 3 kegiatan 19.000.000

4 01 05.03.02 17 10 Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah kegiatan fasilitasi peningkatan nilai-nilai luhur kebangsaan yang dilaksanakan

Kel. Plosokerep 3 kegiatan 15.400.000 DAU 3 kegiatan 15.800.000

4 01 05.03.03 17 10 Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah kegiatan fasilitasi peningkatan nilai-nilai luhur kebangsaan yang dilaksanakan

Kel. Klampok 3 kegiatan 31.400.000 DAU 3 kegiatan 32.300.000

4 01 05.03.04 17 10 Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah kegiatan fasilitasi peningkatan nilai-nilai luhur kebangsaan yang dilaksanakan

Kel. Sananwetan

3 kegiatan 36.700.000 DAU 3 kegiatan 37.800.000

4 01 05.03.05 17 10 Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah kegiatan fasilitasi peningkatan nilai-nilai luhur kebangsaan yang dilaksanakan

Kel. Rembang 3 kegiatan 39.700.000 DAU 3 kegiatan 40.900.000

4 01 05.03.06 17 10 Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah kegiatan fasilitasi peningkatan nilai-nilai luhur kebangsaan yang dilaksanakan

Kel. Karangtengah

3 kegiatan 11.900.000 DAU 3 kegiatan 12.200.000

4 01 05.03.07 17 10 Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah kegiatan fasilitasi peningkatan nilai-nilai luhur kebangsaan yang dilaksanakan

Kel. Bendogerit 3 kegiatan 24.600.000 DAU 3 kegiatan 25.300.000

4 01 05.03 17 11 Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis kegiatan dalam pelestarian lingkungan hidup

Kec. Sananwetan

7 kelurahan

29.600.000 DAU 7 kelurahan

30.400.000

4 01 05.03.01 17 11 Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis kegiatan dalam pelestarian lingkungan hidup

Kel. Gedog 1 jenis 13.200.000 DAU 1 jenis 13.400.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 45

4 01 05.03.02 17 11 Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis kegiatan dalam pelestarian lingkungan hidup

Kel. Plosokerep 1 jenis 27.800.000 DAU 1 jenis 28.300.000

4 01 05.03.03 17 11 Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis kegiatan dalam pelestarian lingkungan hidup

Kel. Klampok 1 jenis 18.300.000 DAU 1 jenis 18.600.000

4 01 05.03.04 17 11 Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis kegiatan dalam pelestarian lingkungan hidup

Kel. Sananwetan

1 jenis 19.400.000 DAU 1 jenis 19.700.000

4 01 05.03.05 17 11 Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis kegiatan dalam pelestarian lingkungan hidup

Kel. Rembang 1 jenis 22.300.000 DAU 1 jenis 22.700.000

4 01 05.03.06 17 11 Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis kegiatan dalam pelestarian lingkungan hidup

Kel. Karangtengah

1 jenis 9.800.000 DAU 1 jenis 10.000.000

4 01 05.03.07 17 11 Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis kegiatan dalam pelestarian lingkungan hidup

Kel. Bendogerit 1 jenis 26.700.000 DAU 1 jenis 27.200.000

4 01 05.03 17 12 Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di kecamatan dan kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

Kec. Sananwetan

1 kali 34.700.000 DAU 1 kali 34.700.000

4 01 05.03.01 17 12 Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di kecamatan dan kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

Kel. Gedog 1 kali 36.700.000 DAU 1 kali 36.700.000

4 01 05.03.02 17 12 Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di kecamatan dan kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Keluraha

Kel. Plosokerep 1 kali 18.500.000 DAU 1 kali 18.500.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 46

n

4 01 05.03.03 17 12 Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di kecamatan dan kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

Kel. Klampok 1 kali 16.200.000 DAU 1 kali 16.200.000

4 01 05.03.04 17 12 Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di kecamatan dan kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

Kel. Sananwetan

1 kali 30.100.000 DAU 1 kali 30.100.000

4 01 05.03.05 17 12 Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di kecamatan dan kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

Kel. Rembang 1 kali 16.000.000 DAU 1 kali 16.000.000

4 01 05.03.06 17 12 Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di kecamatan dan kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

Kel. Karangtengah

1 kali 22.300.000 DAU 1 kali 22.300.000

4 01 05.03.07 17 12 Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di kecamatan dan kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

Kel. Bendogerit 1 kali 29.700.000 DAU 1 kali 29.700.000

4 01 05.03 17 13 Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah dokumen monografi yang tersusun

Kec. Sananwetan

1 dokumen

6.700.000 DAU 1 dokumen

6.700.000

4 01 05.03.01 17 13 Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah dokumen monografi yang tersusun

Kel. Gedog 1 dokumen

2.000.000 DAU 1 dokumen

2.000.000

4 01 05.03.02 17 13 Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah dokumen monografi yang tersusun

Kel. Plosokerep 1 dokumen

2.400.000 DAU 1 dokumen

2.400.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 47

4 01 05.03.03 17 13 Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah dokumen monografi yang tersusun

Kel. Klampok 1 dokumen

3.300.000 DAU 1 dokumen

3.300.000

4 01 05.03.04 17 13 Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah dokumen monografi yang tersusun

Kel. Sananwetan

1 dokumen

5.400.000 DAU 1 dokumen

5.400.000

4 01 05.03.05 17 13 Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah dokumen monografi yang tersusun

Kel. Rembang 1 dokumen

3.700.000 DAU 1 dokumen

3.700.000

4 01 05.03.06 17 13 Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah dokumen monografi yang tersusun

Kel. Karangtengah

1 dokumen

1.400.000 DAU 1 dokumen

1.400.000

4 01 05.03.07 17 13 Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah dokumen monografi yang tersusun

Kel. Bendogerit 1 dokumen

3.700.000 DAU 1 dokumen

3.700.000

4 01 05.03 17 14 Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah dokumen Profil yang tersusun

Kec. Sananwetan

1 dokumen

10.500.000 DAU 1 dokumen

10.500.000

4 01 05.03.01 17 14 Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah dokumen Profil yang tersusun

Kel. Gedog 1 dokumen

5.500.000 DAU 1 dokumen

5.500.000

4 01 05.03.02 17 14 Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah dokumen Profil yang tersusun

Kel. Plosokerep 1 dokumen

4.000.000 DAU 1 dokumen

4.000.000

4 01 05.03.03 17 14 Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah dokumen Profil yang tersusun

Kel. Klampok 1 dokumen

6.100.000 DAU 1 dokumen

6.100.000

4 01 05.03.04 17 14 Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah dokumen Profil yang tersusun

Kel. Sananwetan

1 dokumen

5.300.000 DAU 1 dokumen

5.300.000

4 01 05.03.05 17 14 Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah dokumen Profil yang tersusun

Kel. Rembang 1 dokumen

3.500.000 DAU 1 dokumen

3.500.000

4 01 05.03.06 17 14 Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah dokumen Profil yang tersusun

Kel. Karangtengah

1 dokumen

4.100.000 DAU 1 dokumen

4.100.000

4 01 05.03.07 17 14 Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah dokumen Profil yang tersusun

Kel. Bendogerit 1 dokumen

19.500.000 DAU 1 dokumen

19.500.000

4 01 05.03 17 15 Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum

Jumlah fasilitasi penunjang Pemilu

Kec. Sananwetan

1 kegiatan 108.500.000 DAU 2 kegiatan 108.500.000

4 01 05.03.01 17 15 Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum

Jumlah fasilitasi penunjang Pemilu

Kel. Gedog 1 kegiatan 20.000.000 DAU 2 kegiatan 20.000.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 48

4 01 05.03.02 17 15 Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum

Jumlah fasilitasi penunjang Pemilu

Kel. Plosokerep 1 kegiatan 15.000.000 DAU 2 kegiatan 15.000.000

4 01 05.03.03 17 15 Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum

Jumlah fasilitasi penunjang Pemilu

Kel. Klampok 1 kegiatan 15.000.000 DAU 2 kegiatan 15.000.000

4 01 05.03.04 17 15 Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum

Jumlah fasilitasi penunjang Pemilu

Kel. Sananwetan

1 kegiatan 20.000.000 DAU 2 kegiatan 20.000.000

4 01 05.03.05 17 15 Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum

Jumlah fasilitasi penunjang Pemilu

Kel. Rembang 1 kegiatan 15.000.000 DAU 2 kegiatan 15.000.000

4 01 05.03.06 17 15 Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum

Jumlah fasilitasi penunjang Pemilu

Kel. Karangtengah

1 kegiatan 15.000.000 DAU 2 kegiatan 15.000.000

4 01 05.03.07 17 15 Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum

Jumlah fasilitasi penunjang Pemilu

Kel. Bendogerit 1 kegiatan 20.000.000 DAU 2 kegiatan 20.000.000

-

- 05.03 01 PROGRAM PELAYANAN PERKANTORAN

Persentase kecukupan pelayanan perkantoran

100% 1.898.917.910 100% 1.900.068.998

-

- 05.03 01 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening yang terbayarkan

Kec. Sananwetan

4 rekening 53.500.000 DAU 4 rekening 53.500.000

-

- 05.03.01 01 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening yang terbayarkan

Kel. Gedog 4 rekening 31.500.000 DAU 4 rekening 31.500.000

-

- 05.03.02 01 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening yang terbayarkan

Kel. Plosokerep 5 rekening 25.800.000 DAU 5 rekening 25.800.000

-

- 05.03.03 01 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening yang terbayarkan

Kel. Klampok 3 rekening 25.800.000 DAU 3 rekening 25.800.000

-

- 05.03.04 01 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening yang terbayarkan

Kel. Sananwetan

4 rekening 38.000.000 DAU 4 rekening 38.000.000

-

- 05.03.05 01 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening yang terbayarkan

Kel. Rembang 4 rekening 27.700.000 DAU 4 rekening 27.700.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 49

-

- 05.03.06 01 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening yang terbayarkan

Kel. Karangtengah

4 rekening 29.600.000 DAU 4 rekening 29.600.000

-

- 05.03.07 01 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening yang terbayarkan

Kel. Bendogerit 4 rekening 25.300.000 DAU 4 rekening 25.300.000

-

- 05.03 01 03 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah unit kendaraan dinas yang terbayarkan pajaknya

Kec. Sananwetan

3 mobil, 6 motor

2.900.000 DAU 3 mobil, 6 motor

2.900.000

-

- 05.03.01 01 03 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah unit kendaraan dinas yang terbayarkan pajaknya

Kel. Gedog 6 unit 800.000 DAU 6 unit 800.000

-

- 05.03.02 01 03 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah unit kendaraan dinas yang terbayarkan pajaknya

Kel. Plosokerep 6 unit 1.300.000 DAU 6 unit 1.300.000

-

- 05.03.03 01 03 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah unit kendaraan dinas yang terbayarkan pajaknya

Kel. Klampok 5 unit 800.000 DAU 5 unit 800.000

-

- 05.03.04 01 03 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah unit kendaraan dinas yang terbayarkan pajaknya

Kel. Sananwetan

6 unit 800.000 DAU 6 unit 800.000

-

- 05.03.05 01 03 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah unit kendaraan dinas yang terbayarkan pajaknya

Kel. Rembang 6 unit 850.000 DAU 6 unit 850.000

-

- 05.03.06 01 03 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah unit kendaraan dinas yang terbayarkan pajaknya

Kel. Karangtengah

7 unit 1.100.000 DAU 7 unit 1.100.000

-

- 05.03.07 01 03 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah unit kendaraan dinas yang terbayarkan pajaknya

Kel. Bendogerit 6 unit 800.000 DAU 6 unit 800.000

-

- 05.03 01 04 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah tenaga kebersihan non PNS yang tersedia

Kec. Sananwetan

7 orang 205.800.000 DAU 7 orang 226.800.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 50

-

- 05.03 01 05 Penyediaan Alat Tulis Kantor

Jumlah jenis alat tulis kantor yang tersedia

Kec. Sananwetan

58 jenis 33.000.000 DAU 58 jenis 33.000.000

-

- 05.03.01 01 05 Penyediaan Alat Tulis Kantor

Jumlah jenis alat tulis kantor yang tersedia

Kel. Gedog 40 jenis 10.500.000 DAU 40 jenis 10.500.000

-

- 05.03.02 01 05 Penyediaan Alat Tulis Kantor

Jumlah jenis alat tulis kantor yang tersedia

Kel. Plosokerep 35 jenis 9.400.000 DAU 35 jenis 9.400.000

-

- 05.03.03 01 05 Penyediaan Alat Tulis Kantor

Jumlah jenis alat tulis kantor yang tersedia

Kel. Klampok 36 jenis 13.600.000 DAU 36 jenis 13.600.000

-

- 05.03.04 01 05 Penyediaan Alat Tulis Kantor

Jumlah jenis alat tulis kantor yang tersedia

Kel. Sananwetan

43 jenis 18.700.000 DAU 43 jenis 18.700.000

-

- 05.03.05 01 05 Penyediaan Alat Tulis Kantor

Jumlah jenis alat tulis kantor yang tersedia

Kel. Rembang 17 jenis 9.700.000 DAU 17 jenis 9.700.000

-

- 05.03.06 01 05 Penyediaan Alat Tulis Kantor

Jumlah jenis alat tulis kantor yang tersedia

Kel. Karangtengah

36 jenis 15.900.000 DAU 36 jenis 15.900.000

-

- 05.03.07 01 05 Penyediaan Alat Tulis Kantor

Jumlah jenis alat tulis kantor yang tersedia

Kel. Bendogerit 32 jenis 11.200.000 DAU 32 jenis 11.200.000

-

- 05.03 01 06 Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang tersedia

Kec. Sananwetan

7 jenis 19.000.000 DAU 7 jenis 19.000.000

-

- 05.03.01 01 06 Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang tersedia

Kel. Gedog 6 jenis 10.300.000 DAU 6 jenis 10.300.000

-

- 05.03.02 01 06 Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang tersedia

Kel. Plosokerep 5 jenis 4.400.000 DAU 5 jenis 4.400.000

-

- 05.03.03 01 06 Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang tersedia

Kel. Klampok 6 jenis 6.300.000 DAU 6 jenis 6.300.000

-

- 05.03.04 01 06 Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang tersedia

Kel. Sananwetan

4 jenis 8.800.000 DAU 4 jenis 8.800.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 51

-

- 05.03.05 01 06 Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang tersedia

Kel. Rembang 4 jenis 7.500.000 DAU 4 jenis 7.500.000

-

- 05.03.06 01 06 Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang tersedia

Kel. Karangtengah

2 jenis 9.800.000 DAU 2 jenis 9.800.000

-

- 05.03.07 01 06 Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang tersedia

Kel. Bendogerit 4 jenis 7.300.000 DAU 4 jenis 7.300.000

-

- 05.03 01 07 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan yang tersedia

Kec. Sananwetan

18 Jenis 10.700.000 DAU 18 Jenis 10.700.000

-

- 05.03.01 01 07 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan yang tersedia

Kel. Gedog 8 jenis 5.700.000 DAU 8 jenis 5.700.000

-

- 05.03.02 01 07 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan yang tersedia

Kel. Plosokerep 4 jenis 2.000.000 DAU 4 jenis 2.000.000

-

- 05.03.03 01 07 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan yang tersedia

Kel. Klampok 13 jenis 5.600.000 DAU 13 jenis 5.600.000

-

- 05.03.04 01 07 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan yang tersedia

Kel. Sananwetan

8 jenis 5.500.000 DAU 8 jenis 5.500.000

-

- 05.03.05 01 07 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan yang tersedia

Kel. Rembang 5 jenis 2.600.000 DAU 5 jenis 2.600.000

-

- 05.03.06 01 07 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan yang tersedia

Kel. Karangtengah

4 jenis 4.100.000 DAU 4 jenis 4.100.000

-

- 05.03.07 01 07 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan yang tersedia

Kel. Bendogerit 6 jenis 3.500.000 DAU 6 jenis 3.500.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 52

-

- 05.03 01 09 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

jumlah jenis peralatan rumah tangga kantor yang tersedia

Kec. Sananwetan

34 jenis 11.700.000 DAU 34 jenis 11.700.000

-

- 05.03.01 01 09 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

jumlah jenis peralatan rumah tangga kantor yang tersedia

Kel. Gedog 25 jenis 4.800.000 DAU 25 jenis 4.800.000

-

- 05.03.02 01 09 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

jumlah jenis peralatan rumah tangga kantor yang tersedia

Kel. Plosokerep 28 jenis 5.800.000 DAU 28 jenis 5.800.000

-

- 05.03.03 01 09 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

jumlah jenis peralatan rumah tangga kantor yang tersedia

Kel. Klampok 30 jenis 6.000.000 DAU 30 jenis 6.000.000

-

- 05.03.04 01 09 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

jumlah jenis peralatan rumah tangga kantor yang tersedia

Kel. Sananwetan

21 jenis 10.500.000 DAU 21 jenis 10.500.000

-

- 05.03.05 01 09 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

jumlah jenis peralatan rumah tangga kantor yang tersedia

Kel. Rembang 17 jenis 2.700.000 DAU 17 jenis 2.700.000

-

- 05.03.06 01 09 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

jumlah jenis peralatan rumah tangga kantor yang tersedia

Kel. Karangtengah

17 jenis 2.900.000 DAU 17 jenis 2.900.000

-

- 05.03.07 01 09 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

jumlah jenis peralatan rumah tangga kantor yang tersedia

Kel. Bendogerit 11 jenis 7.000.000 DAU 11 jenis 7.000.000

-

- 05.03 01 10 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia

Kec. Sananwetan

4 jenis 10.500.000 DAU 4 jenis 10.500.000

-

- 05.03.01 01 10 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia

Kel. Gedog 3 jenis 7.400.000 DAU 3 jenis 7.400.000

-

- 05.03.02 01 10 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia

Kel. Plosokerep 2 jenis 5.700.000 DAU 2 jenis 5.700.000

-

- 05.03.03 01 10 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan

Kel. Klampok 2 jenis 9.300.000 DAU 2 jenis 9.300.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 53

yang tersedia

-

- 05.03.04 01 10 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia

Kel. Sananwetan

4 jenis 8.000.000 DAU 4 jenis 8.000.000

-

- 05.03.05 01 10 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia

Kel. Rembang 2 jenis 7.800.000 DAU 2 jenis 7.800.000

-

- 05.03.06 01 10 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia

Kel. Karangtengah

3 jenis 6.600.000 DAU 3 jenis 6.600.000

-

- 05.03.07 01 10 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia

Kel. Bendogerit 3 jenis 7.400.000 DAU 3 jenis 7.400.000

-

- 05.03 01 11 Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan dan minum yang tersedia

Kec. Sananwetan

712 paket 19.300.000 DAU 712 paket 19.300.000

-

- 05.03.01 01 11 Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan dan minum yang tersedia

Kel. Gedog 3 jenis 10.200.000 DAU 3 jenis 10.200.000

-

- 05.03.02 01 11 Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan dan minum yang tersedia

Kel. Plosokerep 606 paket 7.000.000 DAU 606 paket 7.000.000

-

- 05.03.03 01 11 Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan dan minum yang tersedia

Kel. Klampok 1 tahun 10.500.000 DAU 1 tahun 10.500.000

-

- 05.03.04 01 11 Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan dan minum yang tersedia

Kel. Sananwetan

3 paket 11.800.000 DAU 3 paket 11.800.000

-

- 05.03.05 01 11 Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan dan minum yang tersedia

Kel. Rembang 35 paket 11.200.000 DAU 35 paket 11.200.000

-

- 05.03.06 01 11 Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan dan minum yang tersedia

Kel. Karangtengah

7 paket 12.000.000 DAU 7 paket 12.000.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 54

-

- 05.03.07 01 11 Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan dan minum yang tersedia

Kel. Bendogerit 429 paket 8.200.000 DAU 429 paket 8.200.000

-

- 05.03 01 12 Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi dalam dan luar daerah

Jumlah rapat-rapat koordinasi dan konsultasi regional dan nasional yang diikuti

Kec. Sananwetan

21 kali 94.700.000 DAU 21 kali 104.200.000

-

- 05.03 01 15 Penyediaan Jasa Perkantoran

Jumlah tenaga pelayanan perkantoran non PNS yang tersedia

Kec. Sananwetan

4 orang 117.600.000 DAU 4 orang 129.600.000

-

- 05.03 01 20 Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

Kec. Sananwetan

2 jenis 24.300.000 DAU 2 jenis 24.300.000

-

- 05.03.01 01 20 Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

Kel. Gedog 4 jenis 7.100.000 DAU 4 jenis 7.100.000

-

- 05.03.02 01 20 Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

Kel. Plosokerep 4 jenis 18.500.000 DAU 4 jenis 18.500.000

-

- 05.03.03 01 20 Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

Kel. Klampok 3 jenis 20.200.000 DAU 3 jenis 20.200.000

-

- 05.03.04 01 20 Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

Kel. Sananwetan

4 jenis 11.000.000 DAU 4 jenis 11.000.000

-

- 05.03.05 01 20 Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

Kel. Rembang 7 jenis 20.000.000 DAU 7 jenis 20.000.000

-

- 05.03.06 01 20 Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

Kel. Karangtengah

6 jenis 19.000.000 DAU 6 jenis 19.000.000

-

- 05.03.07 01 20 Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

Kel. Bendogerit 2 jenis 15.000.000 DAU 2 jenis 15.000.000

-

- 05.03 01 21 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

Kec. Sananwetan

13 buah 58.900.000 DAU 13 buah 58.900.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 55

-

- 05.03.01 01 21 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

Kel. Gedog 3 jenis 12.800.000 DAU 3 jenis 12.800.000

-

- 05.03.02 01 21 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

Kel. Plosokerep 7 jenis 16.500.000 DAU 7 jenis 16.500.000

-

- 05.03.03 01 21 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

Kel. Klampok 2 jenis 11.600.000 DAU 2 jenis 11.600.000

-

- 05.03.04 01 21 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

Kel. Sananwetan

7 jenis 30.400.000 DAU 7 jenis 30.400.000

-

- 05.03.05 01 21 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

Kel. Rembang 2 jenis 14.600.000 DAU 2 jenis 14.600.000

-

- 05.03.06 01 21 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

Kel. Karangtengah

2 jenis 15.400.000 DAU 2 jenis 15.400.000

-

- 05.03.07 01 21 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

Kel. Bendogerit 3 jenis 11.500.000 DAU 3 jenis 11.500.000

-

- 05.03 01 23 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

Kec. Sananwetan

1 jenis - DAU 1 jenis 0

-

- 05.03.01 01 23 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

Kel. Gedog 1 jenis 8.900.000 DAU 1 jenis 8.900.000

-

- 05.03.02 01 23 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

Kel. Plosokerep 1 jenis 6.600.000 DAU 1 jenis 6.600.000

-

- 05.03.03 01 23 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

Kel. Klampok 1 jenis 12.600.000 DAU 1 jenis 12.600.000

-

- 05.03.04 01 23 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

Kel. Sananwetan

1 jenis 15.800.000 DAU 1 jenis 15.800.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 56

-

- 05.03.05 01 23 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

Kel. Rembang 1 jenis - DAU 1 jenis 0

-

- 05.03.06 01 23 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

Kel. Karangtengah

1 jenis 15.200.000 DAU 1 jenis 15.200.000

-

- 05.03.07 01 23 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

Kel. Bendogerit 1 jenis - DAU 1 jenis 0

-

- 05.03 01 25 Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

Kec. Sananwetan

3 mobil 77.700.000 DAU 3 mobil 77.700.000

-

- 05.03.01 01 25 Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

Kel. Gedog 6 unit 6.300.000 DAU 6 unit 6.300.000

-

- 05.03.02 01 25 Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

Kel. Plosokerep 6 unit 6.900.000 DAU 6 unit 6.900.000

-

- 05.03.03 01 25 Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

Kel. Klampok 5 unit 6.300.000 DAU 5 unit 6.300.000

-

- 05.03.04 01 25 Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

Kel. Sananwetan

6 unit 6.400.000 DAU 6 unit 6.400.000

-

- 05.03.05 01 25 Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

Kel. Rembang 6 unit 8.300.000 DAU 6 unit 8.300.000

-

- 05.03.06 01 25 Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

Kel. Karangtengah

7 unit 5.600.000 DAU 7 unit 5.600.000

-

- 05.03.07 01 25 Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

Kel. Bendogerit 6 unit 7.300.000 DAU 6 unit 7.300.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 57

-

- 05.03 01 26 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

Kec. Sananwetan

1 jenis 7.600.000 DAU 1 jenis 7.600.000

-

- 05.03.01 01 26 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

Kel. Gedog 2 jenis 4.700.000 DAU 2 jenis 4.700.000

-

- 05.03.02 01 26 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

Kel. Plosokerep 2 jenis 1.400.000 DAU 2 jenis 1.400.000

-

- 05.03.03 01 26 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

Kel. Klampok 1 jenis 1.400.000 DAU 1 jenis 1.400.000

-

- 05.03.04 01 26 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

Kel. Sananwetan

5 jenis 5.800.000 DAU 5 jenis 5.800.000

-

- 05.03.05 01 26 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

Kel. Rembang 1 jenis 1.400.000 DAU 1 jenis 1.400.000

-

- 05.03.06 01 26 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

Kel. Karangtengah

2 jenis 2.000.000 DAU 2 jenis 2.000.000

-

- 05.03.07 01 26 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

Kel. Bendogerit 1 jenis 1.400.000 DAU 1 jenis 1.400.000

-

- 05.03 01 27 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

Kec. Sananwetan

3 jenis 14.200.000 DAU 3 jenis 14.200.000

-

- 05.03.01 01 27 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

Kel. Gedog 4 jenis 12.500.000 DAU 4 jenis 12.500.000

-

- 05.03.02 01 27 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

Kel. Plosokerep 5 jenis 5.500.000 DAU 5 jenis 5.500.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 58

-

- 05.03.03 01 27 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

Kel. Klampok 4 jenis 5.500.000 DAU 4 jenis 5.500.000

-

- 05.03.04 01 27 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

Kel. Sananwetan

6 jenis 6.000.000 DAU 6 jenis 6.000.000

-

- 05.03.05 01 27 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

Kel. Rembang 4 jenis 4.900.000 DAU 4 jenis 4.900.000

-

- 05.03.06 01 27 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

Kel. Karangtengah

3 jenis 10.400.000 DAU 3 jenis 10.400.000

-

- 05.03.07 01 27 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

Kel. Bendogerit 3 jenis 2.900.000 DAU 3 jenis 2.900.000

-

- 05.03 01 28 Pemeliharaan Rutin/Berkala Meubelair

Jumlah jenis meubelair yang terpelihara

Kec. Sananwetan

3 jenis 11.100.000 DAU 3 jenis 11.100.000

-

- 05.03.01 01 28 Pemeliharaan Rutin/Berkala Meubelair

Jumlah jenis meubelair yang terpelihara

Kel. Gedog 3 jenis 5.200.000 DAU 3 jenis 5.200.000

-

- 05.03.02 01 28 Pemeliharaan Rutin/Berkala Meubelair

Jumlah jenis meubelair yang terpelihara

Kel. Plosokerep 2 jenis 1.600.000 DAU 2 jenis 1.600.000

-

- 05.03.03 01 28 Pemeliharaan Rutin/Berkala Meubelair

Jumlah jenis meubelair yang terpelihara

Kel. Klampok 2 jenis 1.500.000 DAU 2 jenis 1.500.000

-

- 05.03.04 01 28 Pemeliharaan Rutin/Berkala Meubelair

Jumlah jenis meubelair yang terpelihara

Kel. Sananwetan

2 jenis 2.900.000 DAU 2 jenis 2.900.000

-

- 05.03.05 01 28 Pemeliharaan Rutin/Berkala Meubelair

Jumlah jenis meubelair yang terpelihara

Kel. Rembang 2 jenis 5.200.000 DAU 2 jenis 5.200.000

-

- 05.03.06 01 28 Pemeliharaan Rutin/Berkala Meubelair

Jumlah jenis meubelair yang terpelihara

Kel. Karangtengah

2 jenis 1.600.000 DAU 2 jenis 1.600.000

-

- 05.03.07 01 28 Pemeliharaan Rutin/Berkala Meubelair

Jumlah jenis meubelair yang terpelihara

Kel. Bendogerit 2 jenis 1.500.000 DAU 2 jenis 1.500.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 59

-

- 05.03 01 30 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Kantor

Jumlah gedung kantor yang direhab

Kec. Sananwetan

1 unit 165.967.910 DAU

-

- 05.03.01 01 30 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Kantor

Jumlah gedung kantor yang direhab

Kel. Gedog -

- DAU -

0

-

- 05.03.02 01 30 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Kantor

Jumlah gedung kantor yang direhab

Kel. Plosokerep -

- DAU -

0

-

- 05.03.03 01 30 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Kantor

Jumlah gedung kantor yang direhab

Kel. Klampok -

- DAU -

0

-

- 05.03.04 01 30 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Kantor

Jumlah gedung kantor yang direhab

Kel. Sananwetan

-

- DAU -

0

-

- 05.03.05 01 30 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Kantor

Jumlah gedung kantor yang direhab

Kel. Rembang -

- DAU -

0

-

- 05.03.06 01 30 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Kantor

Jumlah gedung kantor yang direhab

Kel. Karangtengah

-

- DAU -

0

-

- 05.03.07 01 30 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Kantor

Jumlah gedung kantor yang direhab

Kel. Bendogerit -

- DAU -

0

-

- 05.03 01 35 Rehabilitasi Sedang/Berat Taman, Lapangan Upacara dan Fasilitas Parkir

Jumlah taman, lapangan upacara dan fasilitas parkir yang direhab

Kec. Sananwetan

- DAU 2 lokasi 124.618.998

-

- 05.03.01 01 35 Rehabilitasi Sedang/Berat Taman, Lapangan Upacara dan Fasilitas Parkir

Jumlah taman, lapangan upacara dan fasilitas parkir yang direhab

Kel. Gedog -

- -

0

-

- 05.03.02 01 35 Rehabilitasi Sedang/Berat Taman, Lapangan Upacara dan Fasilitas Parkir

Jumlah taman, lapangan upacara dan fasilitas parkir yang direhab

Kel. Plosokerep -

- -

0

-

- 05.03.03 01 35 Rehabilitasi Sedang/Berat Taman, Lapangan Upacara dan Fasilitas Parkir

Jumlah taman, lapangan upacara dan fasilitas parkir yang direhab

Kel. Klampok -

- -

0

-

- 05.03.04 01 35 Rehabilitasi Sedang/Berat Taman, Lapangan Upacara dan

Jumlah taman, lapangan upacara dan fasilitas parkir yang

Kel. Sananwetan

-

- -

0

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 60

Fasilitas Parkir direhab

-

- 05.03.05 01 35 Rehabilitasi Sedang/Berat Taman, Lapangan Upacara dan Fasilitas Parkir

Jumlah taman, lapangan upacara dan fasilitas parkir yang direhab

Kel. Rembang -

- -

0

-

- 05.03.06 01 35 Rehabilitasi Sedang/Berat Taman, Lapangan Upacara dan Fasilitas Parkir

Jumlah taman, lapangan upacara dan fasilitas parkir yang direhab

Kel. Karangtengah

-

- -

0

-

- 05.03.07 01 35 Rehabilitasi Sedang/Berat Taman, Lapangan Upacara dan Fasilitas Parkir

Jumlah taman, lapangan upacara dan fasilitas parkir yang direhab

Kel. Bendogerit -

- -

0

-

- 05.03 02 PROGRAM PENINGKATAN KAPASITAS PERANGKAT DAERAH

Tingkat partisipasi perangkat daerah dalam agenda kota

100% 231.800.000 100% 231.800.000

-

- 05.03 02 04 Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

Kec. Sananwetan

4 even 42.000.000 DAU 4 even 42.000.000

-

- 05.03.01 02 04 Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

Kel. Gedog 4 even 26.300.000 DAU 4 even 26.300.000

-

- 05.03.02 02 04 Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

Kel. Plosokerep 4 even 26.200.000 DAU 4 even 26.200.000

-

- 05.03.03 02 04 Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

Kel. Klampok 4 even 26.300.000 DAU 4 even 26.300.000

-

- 05.03.04 02 04 Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

Kel. Sananwetan

4 even 26.300.000 DAU 4 even 26.300.000

-

- 05.03.05 02 04 Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

Kel. Rembang 4 even 26.300.000 DAU 4 even 26.300.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 61

-

- 05.03.06 02 04 Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

Kel. Karangtengah

4 even 21.200.000 DAU 4 even 21.200.000

-

- 05.03.07 02 04 Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

Kel. Bendogerit 4 even 26.200.000 DAU 4 even 26.200.000

-

- 05.03 02 05 Penyebarluasan informasi program/kegiatan PD

Jumlah penyebarluasan informasi program/kegiatan PD

Kec. Sananwetan

2 Kali 11.000.000 DAU 2 Kali 11.000.000

-

- 05.03 03 PROGRAM PENINGKATAN PENGEMBANGAN SISTEM PELAPORAN CAPAIAN KINERJA DAN KEUANGAN

Prosentase dokumen perencanaan dan pelaporan OPD yang tersusun tepat waktu dan sesuai dengan aturan

100% 75.350.000 100% 75.350.000

Nilai SKM Baik Baik

-

- 05.03 03 01 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja PD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kec. Sananwetan

3 jenis 15.000.000 DAU 3 jenis 15.000.000

-

- 05.03.01 03 01 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja PD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Gedog 2 jenis 3.150.000 DAU 2 jenis 3.150.000

-

- 05.03.02 03 01 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja PD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Plosokerep 1 jenis 3.150.000 DAU 1 jenis 3.150.000

-

- 05.03.03 03 01 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja PD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Klampok 2 jenis 3.150.000 DAU 2 jenis 3.150.000

-

- 05.03.04 03 01 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja PD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Sananwetan

2 jenis 3.000.000 DAU 2 jenis 3.000.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 62

-

- 05.03.05 03 01 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja PD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Rembang 1 jenis 3.150.000 DAU 1 jenis 3.150.000

-

- 05.03.06 03 01 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja PD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Karangtengah

1 jenis 3.150.000 DAU 1 jenis 3.150.000

-

- 05.03.07 03 01 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja PD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Bendogerit 3 jenis 3.150.000 DAU 3 jenis 3.150.000

-

- 05.03 03 02 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kec. Sananwetan

1 jenis 3.800.000 1 jenis 3.800.000

-

- 05.03.01 03 02 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Gedog 1 jenis 1.000.000 1 jenis 1.000.000

-

- 05.03.02 03 02 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Plosokerep 1 jenis 1.000.000 1 jenis 1.000.000

-

- 05.03.03 03 02 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Klampok 1 jenis 1.000.000 1 jenis 1.000.000

-

- 05.03.04 03 02 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Sananwetan

1 jenis 1.000.000 1 jenis 1.000.000

-

- 05.03.05 03 02 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Rembang 1 jenis 1.000.000 1 jenis 1.000.000

-

- 05.03.06 03 02 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Karangtengah

1 jenis 1.000.000 1 jenis 1.000.000

-

- 05.03.07 03 02 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Bendogerit 1 jenis 1.000.000 1 jenis 1.000.000

-

- 05.03 03 03 Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kec. Sananwetan

8 jenis 12.700.000 DAU 8 jenis 12.700.000

-

- 05.03.01 03 03 Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Gedog 3 jenis 2.150.000 DAU 3 jenis 2.150.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 63

-

- 05.03.02 03 03 Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Plosokerep 2 jenis 2.150.000 DAU 2 jenis 2.150.000

-

- 05.03.03 03 03 Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Klampok 3 dokumen

2.150.000 DAU 3 dokumen

2.150.000

-

- 05.03.04 03 03 Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Sananwetan

4 jenis 2.050.000 DAU 4 jenis 2.050.000

-

- 05.03.05 03 03 Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Rembang 5 jenis 2.150.000 DAU 5 jenis 2.150.000

-

- 05.03.06 03 03 Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Karangtengah

7 jenis 2.150.000 DAU 7 jenis 2.150.000

-

- 05.03.07 03 03 Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun

Kel. Bendogerit 4 jenis 2.150.000 DAU 4 jenis 2.150.000

Total Rencana Anggaran

9.577.667.910 9.788.288.998

PENDAPATAN DAERAH

310.000.000 330.000.000

Pendapatan Asli Daerah

Jumlah setoran ke kas daerah

Kec. Sananwetan

3 jenis 310.000.000 3 jenis 330.000.000

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 64

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2018 III- 65

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2017 IV- 1 BAB IV PENUTUP

Rencana Kerja (Renja) Kecamatan Sananwetan Kota Blitar

memberikan gambaran tentang pelaksanaan tugas pokok dan fungsi Kecamatan Sananwetan Kota Blitar tahun 2018 sebagai penjabaran Renstra Kecamatan Sananwetan Kota Blitar. Rencana ini disusun setelah mempertimbangkan dengan seksama hasil evaluasi pelaksanaan rencana pembangunan tahun 2016.

Dalam mengantisipasi adanya perubahan lingkungan yang sangat kompleks, pesat dan tidak menentu, maka selama kurun

waktu berlakunya Renja tahun 2018 ini, dapat dilakukan upaya kajian dan bila perlu dilakukan penyesuaian-penyesuaian seperlunya.

Akhirnya, Renja ini diharapkan dipergunakan sebagai acuan dalam perencanaan, pelaksanaan, dan pengendalian Kecamatan Sananwetan Kota Blitar tahun 2018. Rencana Kerja (Renja) Kecamatan Sananwetan Kota Blitar ini dapat tercapai bila dilaksanakan dengan penuh dedikasi dan kerja keras oleh sumber daya manusia di Kecamatan Sananwetan Kota Blitar sehingga hasilnya diharapkan mampu memberikan kontribusi positif bagi upaya Pemerintah Kota Blitar dalam rangka mewujudkan visi dan misinya.

Blitar, 19 Juni 2017

CAMAT SANANWETAN KOTA BLITAR

EDY MULYONO, SE Pembina Tk. I

NIP. 19610321 198603 1 008

Rencana Kerja Kecamatan Sananwetan Tahun 2017 IV- 2

Kecamatan Sananwetan Lokasi2 3 4PROGRAM PELAYANAN PERKANTORAN Terpenuhinya kebutuhan penyelenggaraan administrasi kantor Kec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanTabel 3.1Rumusan Rencana Program dan Kegiatan OPD Tahun 2018 dan Prakiraan Maju Tahun 2019Kota BlitarKODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /KegiatanPenyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhiPenyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang terpenuhi1 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan listrik yang terbayarPenyediaan Jasa Pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas/operasional Jumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara dan memperoleh izin/pajak tahunanPenyediaan Jasa Kebersihan Kantor Jumlah jenis perlengkapan kantor yang dibersihkan

Kel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. Gedogyang terpenuhiPenyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor yang terpenuhiRapat-rapat koordinasi dan konsultasi dalam dan luar daerah Jumlah rapat-rapat koordinasi dan konsultasi regional dan nasional yang diikutiPenyediaan Jasa Perkantoran Jumlah tenaga non PNS yang tersediaPenyediaan Peralatan Rumah Tangga Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakanPenyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia dalam 1 tahunPenyediaan Makanan dan Minuman Jumlah paket makan minum yang tersedia

Kel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepJumlah Gedung kantor yang terpelihara Kec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogPengadaan Perlengkapan gedung kantor Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhiPemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpeliharaPengadaan Peralatan Gedung Kantor Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhiPemeliharaan Rutin/Berkala Gedung KantorPemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpeliharaPemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

Kel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepPROGRAM PENINGKATAN PENGEMBANGAN SISTEM PELAPORAN CAPAIAN KINERJA DAN KEUANGAN Persentase dokumen perencanaan dan pelaporan SKPD yang tersusun Kec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepPemeliharaan Rutin/Berkala Mebeleur Jumlah meubelair yang terpeliharaRehab sedang/berat gedung kantor Jumlah atap balai yang direhabRehab sedang/berat taman, lapangan dan tempat parkir Jumlah tempat parkir kendaraan dinas dan kendaraan masyarakat yang direhapPenyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD Jumlah jenis dokumen yang tersusun (LKj-IP,SOP, Penyusunan laporan akhir tahun)Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran Jumlah jenis dokumen yang tersusun (Renstra, Reviu Renstra , Renja, IKU, IKI, PK, RKA, DPA dan DPPA)

PROGRAM PENINGKATAN KAPASITAS PERANGKAT DAERAH Prosentase keikutsertaan SDM aparatur dalam event daerah Kec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepPROGRAM PENINGKATAN KUALITAS PENYELENGGARAN PEMERINTAHAN DAN PEMBANGUNAN Predikat Pengelolaan Keuangan Daerah Kec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokFasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikutiPenyebarluasan informasi program/kegiatan SKPD Jumlah penyebarluasan onformasi program/kegiatan SKPDPROGRAM PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN KECAMATAN DAN KELURAHAN Prosentase SKPD melaksanakan IKMFasilitasi Pelayanan Prima Prosentase kelompok sasaran difasilitasiIntensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah Prosentase wajib pajak membayar PBBPengendalian Keamanan Lingkungan Jumlah kegiatan pengendalian keamanan lingkungan Kec. Sananwetan

Kel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritJumlah kegiatan fasilitas peningkatan nilai-nilai luhur kebangsaanyang dilaksanakanEvaluasi Kelurahan Berhasil Jumlah penilaian kelurahan berhasilPenyusunan profil Kelurahan/Kecamatan Jumlah jenis dokumen Profil kelurahan yang tersusunFasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat Jumlah lokasi pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik, sarana dan prasanaPenyusunan Monografi Kecamatan/Kelurahan Jumlah jenis dokumen monografi yang tersusunFasilitasi koordinasi penanggulangan kemisminan Jumlah pelaksanaan musyawarah kecamatan dalam penanggulangan kemiskinanPeningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Kel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanFasilitasi Penyelenggaraan Pemilihan Umum Jumlah Penyelenggaraan Pemilihan Umum yang Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup Jumlah jenis kegiatan dalam pelestarian lingkungan hidupPemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan Jumlah lembaga kemasyarakatan kelurahan difasilitasiPelestarian petilasan dan adat Jumlah Petilasan dan Adat yang dilestarikanPenyelenggaraan Musrenbang RKPD Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPDPeningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Jumlah produk unggulan khas kecamatan yang dihasilkanFasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga Jumlah jenis fasilitasi pembinaan pemuda dan olah raga

Kel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepPENDAPATAN DAERAHPendapatan Asli Daerah Jumlah setoran ke kas daerah Kec. Sananwetan2017 2018BengkokKel. Sananwetan 39,500,000 41,475,000 Kel. Gedog 47,000,000 49,350,000 Kel. Rembang 35,000,000 36,750,000 Kel. Klampok 54,700,000 57,435,000 Kel. Karangtengah 51,740,000 54,327,000 Kel. Bendogerit 28,000,000 29,400,000 Kel. Plosokerep 38,700,000 40,635,000 Aula Kel. Sananwetan 200,000 760,000 Kel. Gedog - 700,000 LapanganKel. Sananwetan 5,400,000 Kel. Plosokerep 2,000,000 294,840,000 318,232,000 Pemilihan Umum Pemilihan Umum yang terfasilitasi

Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif5 6 7 8 9 10100% 2,725,330,000 100% 3,128,160,0004 rekening 56,100,000 DAU 4 rekening 61,710,0004 rekening 39,800,000 DAU 4 rekening 43,800,0004 rekening 33,100,000 DAU 4 rekening 36,400,0004 rekening 29,000,000 DAU 4 rekening 31,900,0003 rekening 27,000,000 DAU 3 rekening 29,700,0004 rekening 31,000,000 DAU 4 rekening 34,100,0004 rekening 26,500,000 DAU 4 rekening 29,100,0005 rekening 27,000,000 DAU 5 rekening 29,700,0003 mobil, 6 motor 3,000,000 DAU 3 mobil, 6 motor 3,300,0006 unit 825,000 DAU 6 unit 900,0006 unit 825,000 DAU 6 unit 900,0006 unit 880,000 DAU 6 unit 950,0005 unit 825,000 DAU 5 unit 900,0007 unit 1,100,000 DAU 7 unit 1,200,0006 unit 825,000 DAU 6 unit 900,0006 unit 1,250,000 DAU 6 unit 1,500,0003 jenis 1,800,000 DAU 3 jenis 2,000,0002 jenis 1,650,000 DAU 2 jenis 1,800,0003 jenis 1,400,000 DAU 3 jenis 1,600,0002 jenis 1,650,000 DAU 2 jenis 1,800,0001,650,000 DAU 0 02 jenis 2,000,000 DAU 2 jenis 2,200,0002 jenis 1,650,000 DAU 2 jenis 1,800,0001,650,000 DAU 0 058 jenis 34,000,000 DAU 58 jenis 37,400,00043 jenis 19,500,000 DAU 43 jenis 21,600,00040 jenis 11,000,000 DAU 40 jenis 12,000,00017 jenis 10,100,000 DAU 17 jenis 11,100,00036 jenis 14,300,000 DAU 36 jenis 15,700,00036 jenis 16,700,000 DAU 36 jenis 18,300,00032 jenis 11,700,000 DAU 32 jenis 12,900,00035 jenis 9,900,000 DAU 35 jenis 10,800,0007 jenis 20,000,000 DAU 7 jenis 22,000,0004 jenis 9,200,000 DAU 4 jenis 10,200,000Tabel 3.1Rumusan Rencana Program dan Kegiatan OPD Tahun 2018 dan Prakiraan Maju Tahun 2019Kota BlitarRencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 2019

6 jenis 10,800,000 DAU 6 jenis 11,900,0004 jenis 7,900,000 DAU 4 jenis 8,700,0006 jenis 6,600,000 DAU 6 jenis 7,200,0002 jenis 10,300,000 DAU 2 jenis 11,300,0004 jenis 7,600,000 DAU 4 jenis 8,400,0005 jenis 4,200,000 DAU 5 jenis 5,100,00018 Jenis 11,000,000 DAU 18 Jenis 12,100,0008 jenis 5,800,000 DAU 8 jenis 6,300,0008 jenis 6,000,000 DAU 8 jenis 6,600,0005 jenis 2,750,000 DAU 5 jenis 3,000,00013 jenis 5,800,000 DAU 13 jenis 6,400,0004 jenis 4,300,000 DAU 4 jenis 4,800,0006 jenis 3,600,000 DAU 6 jenis 4,000,0004 jenis 2,100,000 DAU 4 jenis 2,300,00034 jenis 12,200,000 DAU 34 jenis 13,500,00021 jenis 11,000,000 DAU 21 jenis 12,100,00025 jenis 5,000,000 DAU 25 jenis 5,500,00017 jenis 2,800,000 DAU 17 jenis 3,100,00030 jenis 6,300,000 DAU 30 jenis 6,900,00017 jenis 3,100,000 DAU 17 jenis 3,400,00011 jenis 7,300,000 DAU 11 jenis 80,000,00028 jenis 6,100,000 DAU 28 jenis 6,700,0004 jenis 11,000,000 DAU 4 jenis 12,000,0004 jenis 8,300,000 DAU 4 jenis 9,100,0003 jenis 7,700,000 DAU 3 jenis 8,500,0002 jenis 8,250,000 DAU 2 jenis 9,000,0002 jenis 9,800,000 DAU 2 jenis 10,800,0003 jenis 6,900,000 DAU 3 jenis 7,600,0003 jenis 7,700,000 DAU 3 jenis 8,500,0002 jenis 6,000,000 DAU 2 jenis 6,600,000712 paket 20,000,000 DAU 712 paket 22,000,0003 paket 12,300,000 DAU 3 paket 13,600,0003 jenis 10,700,000 DAU 3 jenis 11,800,00035 paket 11,800,000 DAU 35 paket 13,000,0001 tahun 11,000,000 DAU 1 tahun 12,000,0007 paket 12,600,000 DAU 7 paket 13,900,000429 paket 8,600,000 DAU 429 paket 9,500,000606 paket 7,300,000 DAU 606 paket 8,000,00021 kali 99,000,000 DAU 21 kali 109,000,0000 0 DAU 0 00 0 DAU 0 00 0 DAU 0 00 0 DAU 0 00 0 DAU 0 00 0 DAU 0 00 0 DAU 0 011 orang 328,000,000 DAU 11 orang 361,000,0000 0 DAU 0 00 0 DAU 0 0

0 0 DAU 0 00 0 DAU 0 00 0 DAU 0 00 0 DAU 0 00 0 DAU 0 02 jenis 25,000,000 DAU 2 jenis 27,500,0004 jenis 11,400,000 DAU 4 jenis 12,500,0004 jenis 7,400,000 DAU 4 jenis 8,000,0007 jenis 20,800,000 DAU 7 jenis 22,900,0003 jenis 21,100,000 DAU 3 jenis 23,200,0006 jenis 19,800,000 DAU 6 jenis 21,800,0002 jenis 15,000,000 DAU 2 jenis 16,500,0004 jenis 19,400,000 DAU 4 jenis 21,300,00013 buah 61,600,000 DAU 13 buah 67,800,0007 jenis 31,800,000 DAU 7 jenis 35,000,0003 jenis 13,400,000 DAU 3 jenis 14,700,0002 jenis 15,300,000 DAU 2 jenis 16,900,0002 jenis 12,100,000 DAU 2 jenis 13,300,0002 jenis 16,200,000 DAU 2 jenis 17,800,0003 jenis 12,100,000 DAU 3 jenis 13,300,0007 jenis 17,300,000 DAU 7 jenis 19,000,0001 jenis 125,000,000 DAU 1 jenis 125,000,0001 jenis 50,000,000 DAU 1 jenis 50,000,0001 jenis 50,000,000 DAU 1 jenis 50,000,0001 jenis 50,000,000 DAU 1 jenis 50,000,0001 jenis 50,000,000 DAU 1 jenis 50,000,0001 jenis 50,000,000 DAU 1 jenis 50,000,0001 jenis 50,000,000 DAU 1 jenis 50,000,0001 jenis 50,000,000 DAU 1 jenis 50,000,0003 mobil 81,000,000 DAU 3 mobil 89,000,0006 unit 6,600,000 DAU 6 unit 7,300,0006 unit 6,500,000 DAU 6 unit 7,200,0006 unit 8,600,000 DAU 6 unit 9,400,0005 unit 6,500,000 DAU 5 unit 7,200,0007 unit 5,800,000 DAU 7 unit 6,400,0006 unit 7,600,000 DAU 6 unit 8,400,0006 unit 7,100,000 DAU 6 unit 7,900,0001 jenis 7,900,000 DAU 1 jenis 8,700,0005 jenis 6,100,000 DAU 5 jenis 6,700,0002 jenis 4,900,000 DAU 2 jenis 5,400,0001 jenis 1,500,000 DAU 1 jenis 1,650,0001 jenis 1,500,000 DAU 1 jenis 1,650,0002 jenis 2,000,000 DAU 2 jenis 2,250,0001 jenis 1,500,000 DAU 1 jenis 1,650,0002 jenis 1,400,000 DAU 2 jenis 1,500,0003 jenis 14,500,000 DAU 3 jenis 16,000,0006 jenis 6,200,000 DAU 6 jenis 6,800,0004 jenis 13,000,000 DAU 4 jenis 14,300,000

4 jenis 5,100,000 DAU 4 jenis 5,600,0004 jenis 5,700,000 DAU 4 jenis 6,300,0003 jenis 10,800,000 DAU 3 jenis 11,900,0003 jenis 3,000,000 DAU 3 jenis 3,300,0005 jenis 5,700,000 DAU 5 jenis 6,300,0003 jenis 11,500,000 DAU 3 jenis 12,800,0002 jenis 3,000,000 DAU 2 jenis 3,300,0003 jenis 5,400,000 DAU 3 jenis 5,900,0002 jenis 5,400,000 DAU 2 jenis 6,000,0002 jenis 1,500,000 DAU 2 jenis 1,650,0002 jenis 1,650,000 DAU 2 jenis 1,800,0002 jenis 1,500,000 DAU 2 jenis 1,650,0002 jenis 1,600,000 DAU 2 jenis 1,800,0001 unit 200,000,000 DAU 1 unit 400,000,0001 unit 25,200,000 DAU 1 unit 27,700,0000 DAU 0 30,900,0001 unit 25,000,000 DAU 1 unit 01 unit 25,000,000 DAU 1 unit 00 DAU 0 01 unit 25,000,000 DAU 1 unit 01 unit 25,000,000 DAU 1 unit 02 lokasi 175,000,000 DAU 2 lokasi 200,000,0000 0 00 0 00 0 00 0 00 0 00 0 00 0 078,700,000 0 86,300,0003 jenis 15,700,000 DAU 3 jenis 17,300,0002 jenis 3,100,000 DAU 2 jenis 3,400,0002 jenis 3,300,000 DAU 2 jenis 3,600,0001 jenis 3,300,000 DAU 1 jenis 3,600,0002 jenis 3,300,000 DAU 2 jenis 3,600,0001 jenis 3,300,000 DAU 1 jenis 3,600,0003 jenis 3,300,000 DAU 3 jenis 3,600,0001 jenis 3,300,000 DAU 1 jenis 3,600,0008 jenis 17,200,000 DAU 8 jenis 18,900,0004 jenis 3,100,000 DAU 4 jenis 3,500,0003 jenis 3,300,000 DAU 3 jenis 3,600,0005 jenis 3,300,000 DAU 5 jenis 3,600,0003 dokumen 3,300,000 DAU 3 dokumen 3,600,0007 jenis 3,300,000 DAU 7 jenis 3,600,0004 jenis 3,300,000 DAU 4 jenis 3,600,0002 jenis 3,300,000 DAU 2 jenis 3,600,000

242,100,000 0 265,850,0004 even 44,000,000 DAU 4 even 48,000,0004 even 27,500,000 DAU 4 even 30,250,0004 even 27,500,000 DAU 4 even 30,250,0004 even 27,500,000 DAU 4 even 30,250,0004 even 27,500,000 DAU 4 even 30,250,0004 even 22,200,000 DAU 4 even 24,400,0004 even 27,400,000 DAU 4 even 30,200,0004 even 27,500,000 DAU 4 even 30,250,0002 Kali 11,000,000 DAU 2 Kali 12,000,0000 0 DAU 0 00 0 DAU 0 00 0 DAU 0 00 0 DAU 0 00 0 DAU 0 00 0 DAU 0 00 0 DAU 0 0100% 400,000,000 DAU 100% 440,000,000 +Outbond100% 91,250,000 DAU 100% 100,000,000100% 73,800,000 DAU 100% 81,000,000100% 39,000,000 DAU 100% 42,900,000100% 30,600,000 DAU 100% 33,600,000100% 45,600,000 DAU 100% 50,000,000100% 92,000,000 DAU 100% 101,000,000100% 39,000,000 DAU 100% 42,900,0008,827,100,000 9,232,800,000100% 82,700,000 DAU 100% 91,000,000100% 11,000,000 DAU 100% 12,200,000100% 9,300,000 DAU 100% 10,200,000100% 12,600,000 DAU 100% 13,900,000100% 12,300,000 DAU 100% 13,500,000100% 10,400,000 DAU 100% 11,400,000100% 15,400,000 DAU 100% 16,900,000100% 12,600,000 DAU 100% 13,900,0007 kegiatan 105,500,000 DAU 7 kegiatan 116,000,00012 kali 17,200,000 DAU 12 kali 18,900,00012 kali 23,900,000 DAU 12 kali 26,300,00012 kali 27,600,000 DAU 12 kali 30,400,00012 kali 11,600,000 DAU 12 kali 12,700,000891,400,000811,250,000

12 kali 23,300,000 DAU 12 kali 25,600,00012 kali 11,800,000 DAU 12 kali 13,000,00012 kali 14,800,000 DAU 12 kali 16,300,0009 kegiatan 219,000,000 DAU 9 kegiatan 241,000,0003 kegiatan 38,400,000 DAU 3 kegiatan 42,300,0003 kegiatan 19,400,000 DAU 3 kegiatan 21,300,0003 kegiatan 41,500,000 DAU 3 kegiatan 45,700,0003 kegiatan 32,800,000 DAU 3 kegiatan 36,000,0003 kegiatan 12,500,000 DAU 3 kegiatan 13,700,0003 kegiatan 25,800,000 DAU 3 kegiatan 28,400,0003 kegiatan 16,100,000 DAU 3 kegiatan 17,800,0007 kelurahan 55,500,000 DAU 7 kelurahan 61,000,0000 0 DAU 0 00 0 DAU 0 00 0 DAU 0 00 0 DAU 0 00 0 DAU 0 00 0 DAU 0 00 0 DAU 0 01 dokumen 11,000,000 DAU 1 dokumen 12,200,0001 dokumen 5,500,000 DAU 1 dokumen 6,000,0001 dokumen 5,800,000 DAU 1 dokumen 6,300,0001 dokumen 3,600,000 DAU 1 dokumen 4,000,0001 dokumen 6,400,000 DAU 1 dokumen 7,000,0001 dokumen 4,300,000 DAU 1 dokumen 4,800,0001 dokumen 20,400,000 DAU 1 dokumen 22,400,0001 dokumen 4,200,000 DAU 1 dokumen 4,700,00014 kegiatan 1,191,000,000 DAU 14 kegiatan 1,310,100,00012 lokasi 415,000,000 DAU 12 lokasi 275,000,00015 lokasi 439,500,000 DAU 15 lokasi 259,000,0008 lokasi 153,500,000 DAU 8 lokasi 194,000,00023 lokasi 413,650,000 DAU 23 lokasi 161,000,00011 lokasi 178,000,000 DAU 11 lokasi 215,000,00012 lokasi 433,000,000 DAU 12 lokasi 305,000,0009 lokasi 172,000,000 DAU 9 lokasi 232,000,0001 dokumen 7,000,000 DAU 1 dokumen 7,700,0001 dokumen 5,600,000 DAU 1 dokumen 6,200,0001 dokumen 2,100,000 DAU 1 dokumen 2,300,0001 dokumen 3,900,000 DAU 1 dokumen 4,200,0001 dokumen 3,400,000 DAU 1 dokumen 3,800,0001 dokumen 1,400,000 DAU 1 dokumen 1,600,0001 dokumen 3,900,000 DAU 1 dokumen 4,300,0001 dokumen 2,500,000 DAU 1 dokumen 2,800,0001 kali 52,600,000 DAU 1 kali 57,800,0001 kali 8,600,000 DAU 1 kali 9,400,0001 kali 4,800,000 DAU 1 kali 5,300,0001 kali 6,400,000 DAU 1 kali 7,000,0001 kali 8,900,000 DAU 1 kali 9,800,0001 kali 10,700,000 DAU 1 kali 11,800,0001 kali 13,600,000 DAU 1 kali 14,900,000

1 kali 8,700,000 DAU 1 kali 9,600,0001 kali 36,300,000 DAU 1 kali 40,000,0001 kali 31,500,000 DAU 1 kali 34,600,0001 kali 38,400,000 DAU 1 kali 42,300,0001 kali 16,700,000 DAU 1 kali 18,400,0001 kali 16,900,000 DAU 1 kali 18,600,0001 kali 23,300,000 DAU 1 kali 25,600,0001 kali 31,200,000 DAU 1 kali 34,300,0001 kali 19,300,000 DAU 1 kali 21,200,0007 jenis 147,500,000 DAU 7 jenis 162,700,0001 jenis 32,700,000 DAU 1 jenis 36,000,0001 jenis 17,900,000 DAU 1 jenis 19,700,0001 jenis 26,500,000 DAU 1 jenis 29,500,0001 jenis 5,500,000 DAU 1 jenis 6,000,0001 jenis 17,200,000 DAU 1 jenis 18,900,0001 jenis 21,000,000 DAU 1 jenis 23,200,0001 jenis 9,600,000 DAU 1 jenis 10,600,0001 jenis 56,600,000 DAU 1 jenis 62,300,0001 jenis 38,900,000 DAU 1 jenis 42,800,0001 jenis 45,800,000 DAU 1 jenis 50,400,0001 jenis 36,600,000 DAU 1 jenis 40,200,0001 jenis 36,600,000 DAU 1 jenis 40,300,0001 jenis 23,400,000 DAU 1 jenis 25,700,0001 jenis 37,200,000 DAU 1 jenis 41,000,0001 jenis 17,200,000 DAU 1 jenis 18,900,0007 kelurahan 31,000,000 DAU 7 kelurahan 34,100,0001 jenis 20,400,000 DAU 1 jenis 22,400,0001 jenis 13,900,000 DAU 1 jenis 15,300,0001 jenis 23,400,000 DAU 1 jenis 25,700,0001 jenis 19,200,000 DAU 1 jenis 21,000,0001 jenis 10,300,000 DAU 1 jenis 11,300,0001 jenis 28,000,000 DAU 1 jenis 30,800,0001 jenis 29,100,000 DAU 1 jenis 32,000,0007 lembaga 1,132,000,000 DAU 7 lembaga 1,245,500,0007 lembaga 338,000,000 DAU 7 lembaga 372,000,00010 lembaga 298,000,000 DAU 10 lembaga 328,000,0008 lembaga 147,000,000 DAU 8 lembaga 162,500,0008 lembaga 200,000,000 DAU 8 lembaga 220,000,0008 lembaga 210,000,000 DAU 8 lembaga 231,000,0008 lembaga 237,000,000 DAU 8 lembaga 260,000,0008 lembaga 155,000,000 DAU 8 lembaga 170,000,0000 DAU 0 01 jenis 139,000,000 DAU 1 jenis 153,000,0001 jenis 58,700,000 DAU 1 jenis 64,500,0001 kegiatan 49,300,000 DAU 1 kegiatan 54,000,0004 kegiatan 43,600,000 DAU 4 kegiatan 48,000,0001 jenis 43,400,000 DAU 1 jenis 47,800,0003 kegiatan 56,250,000 DAU 3 kegiatan 61,800,0001 kegiatan 12,300,000 DAU 1 kegiatan 13,500,0001 kegiatan 125,000,000 DAU 2 kegiatan 300,000,000

1 kegiatan 38,500,000 DAU 2 kegiatan 77,000,0001 kegiatan 32,000,000 DAU 2 kegiatan 64,000,0001 kegiatan 8,900,000 DAU 2 kegiatan 17,800,0001 kegiatan 15,400,000 DAU 2 kegiatan 30,800,0001 kegiatan 21,800,000 DAU 2 kegiatan 43,600,0001 kegiatan 28,900,000 DAU 2 kegiatan 57,800,0001 kegiatan 14,000,000 DAU 2 kegiatan 28,000,000310,000,000 330,000,0003 jenis 310,000,000 3 jenis 330,000,000201943,548,750 51,817,500 38,587,500 60,306,750 57,043,350 30,870,000 42,666,750 798,000 735,000 5,670,000 2,100,000 334,143,600

2017 2018 2019 Kec. Sananwetan1,721,127,010 2,290,739,711 1,729,127,010.00 2,527,313,68251,000,000 56,100,000 8,000,000 61,710,000 51,000,000 36,228,000 39,850,800 43,835,880 - 30,120,000 33,132,000 36,445,200 - 26,400,000 29,040,000 31,944,000 - 24,600,000 27,060,000 29,766,000 - 28,200,000 31,020,000 34,122,000 - 24,120,000 26,532,000 29,185,200 - 24,600,000 27,060,000 29,766,000 - 2,800,000 3,080,000 3,388,000 2,800,000 750,000 825,000 907,500 - 750,000 825,000 907,500 - 800,000 880,000 968,000 - 750,000 825,000 907,500 - 1,050,000 1,155,000 1,270,500 - 750,000 825,000 907,500 - 1,250,000 1,375,000 1,512,500 - 1,700,000 1,870,000 2,057,000 1,700,000 1,500,000 1,650,000 1,815,000 - 1,350,000 1,485,000 1,633,500 - 1,500,000 1,650,000 1,815,000 - - - - - 1,840,000 2,024,000 2,226,400 - 1,500,000 1,650,000 1,815,000 - - - - - 31,394,400 34,533,840 37,987,224 31,394,400 17,879,700 19,667,670 21,634,437 - 10,022,500 11,024,750 12,127,225 - 9,243,400 10,167,740 11,184,514 - 13,036,890 14,340,579 15,774,637 - 15,197,800 16,717,580 18,389,338 - 10,718,300 11,790,130 12,969,143 - 9,000,000 9,900,000 10,890,000 - 18,270,000 20,097,000 22,106,700 18,270,000 8,436,600 9,280,260 10,208,286 -

9,891,900 10,881,090 11,969,199 - 7,191,800 7,910,980 8,702,078 - 6,031,600 6,634,760 7,298,236 - 9,389,150 10,328,065 11,360,872 - 6,959,500 7,655,450 8,420,995 - 4,264,000 4,690,400 5,159,440 - 10,201,000 11,221,100 12,343,210 10,201,000 5,283,600 5,811,960 6,393,156 - 5,497,075 6,046,783 6,651,461 - 2,505,200 2,755,720 3,031,292 - 5,347,300 5,882,030 6,470,233 - 3,972,600 4,369,860 4,806,846 - 3,346,700 3,681,370 4,049,507 - 1,912,000 2,103,200 2,313,520 - 11,168,600 12,285,460 13,514,006 11,168,600 10,011,550 11,012,705 12,113,976 - 4,576,475 5,034,123 5,537,535 - 2,574,300 2,831,730 3,114,903 - 5,738,700 6,312,570 6,943,827 - 2,844,300 3,128,730 3,441,603 - 6,664,500 7,330,950 8,064,045 - 5,612,000 6,173,200 6,790,520 - 10,044,000 11,048,400 12,153,240 10,044,000 7,572,000 8,329,200 9,162,120 - 7,080,000 7,788,000 8,566,800 - 7,500,000 8,250,000 9,075,000 - 8,940,000 9,834,000 10,817,400 - 6,300,000 6,930,000 7,623,000 - 7,080,000 7,788,000 8,566,800 - 5,460,000 6,006,000 6,606,600 - 18,400,000 20,240,000 22,264,000 18,400,000 11,250,000 12,375,000 13,612,500 - 9,770,000 10,747,000 11,821,700 - 10,749,000 11,823,900 13,006,290 - 10,025,000 11,027,500 12,130,250 - 11,498,600 12,648,460 13,913,306 - 7,861,000 8,647,100 9,511,810 - 6,708,000 7,378,800 8,116,680 - 90,258,500 99,284,350 109,212,785 90,258,500 - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - 298,352,924 328,188,216 361,007,038 298,352,924 - - - - - - - -

- - - - - - - - - - - - - - - - - - - - 23,115,196 25,426,716 27,969,387 23,115,196 10,391,800 11,430,980 12,574,078 - 6,728,000 7,400,800 8,140,880 - 18,952,000 20,847,200 22,931,920 - 19,256,000 21,181,600 23,299,760 - 18,072,000 19,879,200 21,867,120 - 0 15,000,000 16,500,000 - 17,639,000 19,402,900 21,343,190 - 56,060,600 61,666,660 67,833,326 56,060,600 28,993,600 31,892,960 35,082,256 - 12,222,900 13,445,190 14,789,709 - 13,983,400 15,381,740 16,919,914 - 11,070,000 12,177,000 13,394,700 - 14,730,600 16,203,660 17,824,026 - 11,033,400 12,136,740 13,350,414 - 15,743,000 17,317,300 19,049,030 - - - - 15,029,320 16,532,252 18,185,477 - 8,480,000 9,328,000 10,260,800 - 25,038,500 27,542,350 30,296,585 - 12,044,500 13,248,950 14,573,845 - 14,550,000 16,005,000 17,605,500 - 16,211,000 17,832,100 19,615,310 - 6,310,000 6,941,000 7,635,100 - 73,983,750 81,382,125 89,520,338 73,983,750 6,053,220 6,658,542 7,324,396 - 5,985,500 6,584,050 7,242,455 - 7,843,400.00 8,627,740 9,490,514 - 5,982,400 6,580,640 7,238,704 - 5,300,000 5,830,000 6,413,000 - 6,947,400 7,642,140 8,406,354 - 6,539,000 7,192,900 7,912,190 - 7,270,200 7,997,220 8,796,942 7,270,200 5,546,000 6,100,600 6,710,660 - 4,497,700 4,947,470 5,442,217 - - 1,500,000 1,650,000 - - 1,500,000 1,650,000 - 1,863,200 2,049,520 2,254,472 - - 1,500,000 1,650,000 - 1,300,000 1,430,000 1,573,000 - 13,591,150 14,950,265 16,445,292 13,591,150 5,650,000 6,215,000 6,836,500 - 11,896,400 13,086,040 14,394,644 -

4,637,100.00 5,100,810 5,610,891 - 5,250,000 5,775,000 6,352,500 - 9,882,000 10,870,200 11,957,220 - 2,745,000 3,019,500 3,321,450 - 5,270,000 5,797,000 6,376,700 - 10,600,000 11,660,000 12,826,000 10,600,000 2,750,000 3,025,000 3,327,500 - 4,947,400 5,442,140 5,986,354 - 4,959,900 5,455,890 6,001,479 - - 1,500,000 1,650,000 - 1,500,000 1,650,000 1,815,000 - - 1,500,000 1,650,000 - 1,521,000 1,673,100 1,840,410 - 200,000,000 220,000,000 - 22,961,810 25,257,991 27,783,790 - 25,608,200 28,169,020 30,985,922 - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - 175,000,000 200,000,000 - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - 71,787,500 78,966,250 71,787,500.00 86,862,875 - 14,299,000 15,728,900 - 17,301,790 14,299,000 2,882,500 3,170,750 3,487,825 - 3,000,000 3,300,000 3,630,000 - 3,000,000 3,300,000 3,630,000 - 3,000,000 3,300,000 3,630,000 - 3,000,000 3,300,000 3,630,000 - 3,000,000 3,300,000 3,630,000 - 3,000,000 3,300,000 3,630,000 - 15,701,000 17,271,100 18,998,210 15,701,000 2,905,000 3,195,500 3,515,050 - 3,000,000 3,300,000 3,630,000 - 3,000,000 3,300,000 3,630,000 - 3,000,000 3,300,000 3,630,000 - 3,000,000 3,300,000 3,630,000 - 3,000,000 3,300,000 3,630,000 - 3,000,000 3,300,000 3,630,000 -

220,209,000 242,229,900 220,209,000.00 266,452,890 - 40,000,000 44,000,000 - 48,400,000 40,000,000 25,000,000 27,500,000 30,250,000 - 25,000,000 27,500,000 30,250,000 - 25,000,000 27,500,000 30,250,000 - 25,000,000 27,500,000 30,250,000 - 20,234,000 22,257,400 24,483,140 - 24,975,000 27,472,500 30,219,750 - 25,000,000 27,500,000 30,250,000 - 10,000,000 11,000,000 12,100,000 10,000,000 - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - 635,094,400.00 635,094,400 - 260,904,300 286,994,730 - 315,694,203 260,904,300 82,956,600 91,252,260 100,377,486 - 67,101,800 73,811,980 81,193,178 - 35,500,000 39,050,000 42,955,000 - 27,841,200 30,625,320 33,687,852 - 41,479,500 45,627,450 50,190,195 - 83,811,000 92,192,100 101,411,310 - 35,500,000 39,050,000 42,955,000 - 6,184,018,915 7,986,155,417 6,921,450,000.00 8,784,770,958 - 75,229,300 82,752,230 737,431,085 91,027,453 - 10,116,600 11,128,260 12,241,086 - 8,502,600 9,352,860 10,288,146 - 11,510,000 12,661,000 13,927,100 - 11,220,000 12,342,000 13,576,200 - 9,501,750 10,451,925 11,497,118 - 14,037,400 15,441,140 16,985,254 - 11,512,500 12,663,750 13,930,125 - 96,017,800 105,619,580 116,181,538 96,017,800 15,672,600 17,239,860 18,963,846 - 21,756,300 23,931,930 26,325,123 - 25,160,200 27,676,220 30,443,842 - 10,575,000 11,632,500 12,795,750 - 635,094,400 698,603,840 768,464,224

21,195,300 23,314,830 25,646,313 - 10,757,400 11,833,140 13,016,454 - 13,505,000 14,855,500 16,341,050 - 199,194,800 219,114,280 241,025,708 199,194,800 34,960,300 38,456,330 42,301,963 - 17,670,000 19,437,000 21,380,700 - 37,800,000 41,580,000 45,738,000 - 29,900,000 32,890,000 36,179,000 - 11,376,000 12,513,600 13,764,960 - 23,475,000 25,822,500 28,404,750 - 14,720,000 16,192,000 17,811,200 - 50,524,800 55,577,280 61,135,008 50,524,800 - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - 10,089,800 11,098,780 12,208,658 10,089,800 5,049,300 5,554,230 6,109,653 - 5,286,300 5,814,930 6,396,423 - 3,342,000 3,676,200 4,043,820 - 5,884,000 6,472,400 7,119,640 - 3,972,000 4,369,200 4,806,120 - 18,593,200 20,452,520 22,497,772 - 3,900,000 4,290,000 4,719,000 - 6,604,900 1,191,000,000 1,310,100,000 6,604,900 227,505,700 250,256,270 275,281,897 - 214,238,400 235,662,240 259,228,464 - 160,396,000 176,435,600 194,079,160 - 133,374,610 146,712,071 161,383,278 - 178,123,000 195,935,300 215,528,830 - 252,407,500 277,648,250 305,413,075 - 192,446,000 211,690,600 232,859,660 - 6,400,200 7,040,220 7,744,242 6,400,200 5,142,000 5,656,200 6,221,820 - 1,973,800 2,171,180 2,388,298 - 3,550,000 3,905,000 4,295,500 - 3,155,800 3,471,380 3,818,518 - 1,324,000 1,456,400 1,602,040 - 3,575,000 3,932,500 4,325,750 - 2,320,000 2,552,000 2,807,200 - 47,822,200 52,604,420 57,864,862 47,822,200 7,826,500 8,609,150 9,470,065 - 4,451,800 4,896,980 5,386,678 - 5,850,000 6,435,000 7,078,500 - 8,125,000 8,937,500 9,831,250 - 9,760,000 10,736,000 11,809,600 - 12,394,800 13,634,280 14,997,708 -

7,937,000 8,730,700 9,603,770 - 33,082,400 36,390,640 40,029,704 33,082,400 28,670,700 31,537,770 34,691,547 - 34,979,100 38,477,010 42,324,711 - 15,230,000 16,753,000 18,428,300 - 15,436,400 16,980,040 18,678,044 - 21,192,000 23,311,200 25,642,320 - 28,368,400 31,205,240 34,325,764 - 17,575,000 19,332,500 21,265,750 - 134,471,500 147,918,650 162,710,515 134,471,500 29,762,200 32,738,420 36,012,262 - 16,292,000 17,921,200 19,713,320 - 24,487,000 26,935,700 29,629,270 - 5,000,000 5,500,000 6,050,000 - 15,655,000 17,220,500 18,942,550 - 19,211,500 21,132,650 23,245,915 - 8,787,000 9,665,700 10,632,270 - 51,509,100 56,660,010 62,326,011 51,509,100 35,444,600 38,989,060 42,887,966 - 41,704,700 45,875,170 50,462,687 - 33,286,000 36,614,600 40,276,060 - 33,323,400 36,655,740 40,321,314 - 21,320,000 23,452,000 25,797,200 - 33,900,800 37,290,880 41,019,968 - 15,690,000 17,259,000 18,984,900 - 28,192,700 31,011,970 34,113,167 28,192,700 18,551,900 20,407,090 22,447,799 - 12,645,000 13,909,500 15,300,450 - 21,275,000 23,402,500 25,742,750 - 17,481,600 19,229,760 21,152,736 - 9,398,400 10,338,240 11,372,064 - 25,506,600 28,057,260 30,862,986 - 26,505,000 29,155,500 32,071,050 - 1,029,342,700 1,132,276,970 1,245,504,667 1,029,342,700 307,483,000 338,231,300 372,054,430 - 271,431,400 298,574,540 328,431,994 - 134,324,000 147,756,400 162,532,040 - 182,221,400 200,443,540 220,487,894 - 191,051,000 210,156,100 231,171,710 - 215,564,400 237,120,840 260,832,924 - 141,125,000 155,237,500 170,761,250 - - - - 126,785,000 139,463,500 153,409,850 - 53,385,000 58,723,500 64,595,850 - 44,875,000 49,362,500 54,298,750 - 39,692,500 43,661,750 48,027,925 - 39,530,900 43,483,990 47,832,389 - 51,150,000 56,265,000 61,891,500 - 11,210,000 12,331,000 13,564,100 -

31,855,700 35,041,270 38,545,397 530,928 26,546,417 29,201,058 32,121,164 7,432,997 8,176,296 8,993,926 12,742,280 14,016,508 15,418,159 18,051,563 19,856,720 21,842,392 23,891,775 26,280,953 28,909,048 11,680,423 12,848,466 14,133,312 - - - - - - 3,397,461,920 Kec. Sananwetan

Kel. Sananwetan Kel. Gedog Kel. Rembang Kel. Klampok Kel. Karangtengah Kel. Bendogerit- - - - - - 36,228,000 - - - - - - 30,120,000 - - - - - - 26,400,000 - - - - - - 24,600,000 - - - - - - 28,200,000 - - - - - - 24,120,000 - - - - - - - - - - - - 750,000 - - - - - - 750,000 - - - - - - 800,000 - - - - - - 750,000 - - - - - - 1,050,000 - - - - - - 750,000 - - - - - - - - - - - - 1,500,000 - - - - - - 1,350,000 - - - - - - 1,500,000 - - - - - - - - - - - - - 1,840,000 - - - - - - 1,500,000 - - - - - - - - - - - - 17,879,700 - - - - - - 10,022,500 - - - - - - 9,243,400 - - - - - - 13,036,890 - - - - - - 15,197,800 - - - - - - 10,718,300 - - - - - - - - - - - - 8,436,600 - - - - -

- 9,891,900 - - - - - - 7,191,800 - - - - - - 6,031,600 - - - - - - 9,389,150 - - - - - - 6,959,500 - - - - - - - - - - - - 5,283,600 - - - - - - 5,497,075 - - - - - - 2,505,200 - - - - - - 5,347,300 - - - - - - 3,972,600 - - - - - - 3,346,700 - - - - - - - - - - - - 10,011,550 - - - - - - 4,576,475 - - - - - - 2,574,300 - - - - - - 5,738,700 - - - - - - 2,844,300 - - - - - - 6,664,500 - - - - - - - - - - - - 7,572,000 - - - - - - 7,080,000 - - - - - - 7,500,000 - - - - - - 8,940,000 - - - - - - 6,300,000 - - - - - - 7,080,000 - - - - - - - - - - - - 11,250,000 - - - - - - 9,770,000 - - - - - - 10,749,000 - - - - - - 10,025,000 - - - - - - 11,498,600 - - - - - - 7,861,000 - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - -

- - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - 10,391,800 - - - - - - 6,728,000 - - - - - - 18,952,000 - - - - - - 19,256,000 - - - - - - 18,072,000 - - - - - - - - - - - - - - - - - - - 28,993,600 - - - - - - 12,222,900 - - - - - - 13,983,400 - - - - - - 11,070,000 - - - - - - 14,730,600 - - - - - - 11,033,400 - - - - - - - - - - - - 15,029,320 - - - - - - 8,480,000 - - - - - - 25,038,500 - - - - - - 12,044,500 - - - - - - 14,550,000 - - - - - - 16,211,000 - - - - - - - - - - - - 6,053,220 - - - - - - 5,985,500 - - - - - - 7,843,400 - - - - - - 5,982,400 - - - - - - 5,300,000 - - - - - - 6,947,400 - - - - - - - - - - - - 5,546,000 - - - - - - 4,497,700 - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - 1,863,200 - - - - - - - - - - - - - - - - - - - 5,650,000 - - - - - - 11,896,400 - - - -

- - 4,637,100 - - - - - - 5,250,000 - - - - - - 9,882,000 - - - - - - 2,745,000 - - - - - - - - - - - - 2,750,000 - - - - - - 4,947,400 - - - - - - 4,959,900 - - - - - - - - - - - - - 1,500,000 - - - - - - - - - - - - - - - - - - - 22,961,810 - - - - - - 25,608,200 - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - 2,882,500 - - - - - - 3,000,000 - - - - - - 3,000,000 - - - - - - 3,000,000 - - - - - - 3,000,000 - - - - - - 3,000,000 - - - - - - - - - - - - 2,905,000 - - - - - - 3,000,000 - - - - - - 3,000,000 - - - - - - 3,000,000 - - - - - - 3,000,000 - - - - - - 3,000,000 - - - - - -

- - - - - - - - - - - - 25,000,000 - - - - - - 25,000,000 - - - - - - 25,000,000 - - - - - - 25,000,000 - - - - - - 20,234,000 - - - - - - 24,975,000 - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - 82,956,600 - - - - - - 67,101,800 - - - - - - 35,500,000 - - - - - - 27,841,200 - - - - - - 41,479,500 - - - - - - 83,811,000 - - - - - - - - - - - - - - - - - - 10,116,600 - - - - - - 8,502,600 - - - - - - 11,510,000 - - - - - - 11,220,000 - - - - - - 9,501,750 - - - - - - 14,037,400 - - - - - - - - - - - - 15,672,600 - - - - - - 21,756,300 - - - - - - 25,160,200 - - - - - - 10,575,000 - -

- - - - 21,195,300 - - - - - - 10,757,400 - - - - - - - - - - - - 34,960,300 - - - - - - 17,670,000 - - - - - - 37,800,000 - - - - - - 29,900,000 - - - - - - 11,376,000 - - - - - - 23,475,000 - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - 5,049,300 - - - - - - 5,286,300 - - - - - - 3,342,000 - - - - - - 5,884,000 - - - - - - 3,972,000 - - - - - - 18,593,200 - - - - - - - - - - - - 227,505,700 - - - - - - 214,238,400 - - - - - - 160,396,000 - - - - - - 133,374,610 - - - - - - 178,123,000 - - - - - - 252,407,500 - - - - - - - - - - - - 5,142,000 - - - - - - 1,973,800 - - - - - - 3,550,000 - - - - - - 3,155,800 - - - - - - 1,324,000 - - - - - - 3,575,000 - - - - - - - - - - - - 7,826,500 - - - - - - 4,451,800 - - - - - - 5,850,000 - - - - - - 8,125,000 - - - - - - 9,760,000 - - - - - - 12,394,800

- - - - - - - - - - - - 28,670,700 - - - - - - 34,979,100 - - - - - - 15,230,000 - - - - - - 15,436,400 - - - - - - 21,192,000 - - - - - - 28,368,400 - - - - - - - - - - - - 29,762,200 - - - - - - 16,292,000 - - - - - - 24,487,000 - - - - - - 5,000,000 - - - - - - 15,655,000 - - - - - - 19,211,500 - - - - - - - - - - - - 35,444,600 - - - - - - 41,704,700 - - - - - - 33,286,000 - - - - - - 33,323,400 - - - - - - 21,320,000 - - - - - - 33,900,800 - - - - - - - - - - - - 18,551,900 - - - - - - 12,645,000 - - - - - - 21,275,000 - - - - - - 17,481,600 - - - - - - 9,398,400 - - - - - - 25,506,600 - - - - - - - - - - - - 307,483,000 - - - - - - 271,431,400 - - - - - - 134,324,000 - - - - - - 182,221,400 - - - - - - 191,051,000 - - - - - - 215,564,400 - - - - - - - - - - - - 126,785,000 - - - - - - 53,385,000 - - - - - - 44,875,000 - - - - - - 39,692,500 - - - - - - 39,530,900 - - - - - - 51,150,000 - - - - - -

- - - - - - - - - - - - 1,163,001,700 961,842,250 731,463,200 682,303,300 747,303,100 929,664,800 Kel. Sananwetan Kel. Gedog Kel. Rembang Kel. Klampok Kel. Karangtengah Kel. Bendogerit

Kel. Plosokerep - - - - - - - 24,600,000 - - - - - - - 1,250,000 - - - - - - - - - - - - - - - 9,000,000 - -

- - - - - 4,264,000 - - - - - - - 1,912,000 - - - - - - - 5,612,000 - - - - - - - 5,460,000 - - - - - - - 6,708,000 - - - - - - - - - - -

- - - - - - - - - - - - 17,639,000 - - - - - - - 15,743,000 - - - - - - - 6,310,000 - - - - - - - 6,539,000 - - - - - - - 1,300,000 - - -

- - - - 5,270,000 - - - - - - - 1,521,000 - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - 3,000,000 - - - - - - - 3,000,000

- - - - - - - - 25,000,000 - - - - - - - - - - - - - - - - - 35,500,000 - - - - - - - - 11,512,500 - - - - -

- - 13,505,000 - - - - - - - 14,720,000 - - - - - - - - - - - - - - - 3,900,000 - - - - - - - 192,446,000 - - - - - - - 2,320,000 - - - - - - -

7,937,000 - - - - - - - 17,575,000 - - - - - - - 8,787,000 - - - - - - - 15,690,000 - - - - - - - 26,505,000 - - - - - - - 141,125,000 - - - - - - - 11,210,000

- - 646,860,500 Kel. Plosokerep

Kecamatan Sananwetan Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 10PROGRAM PELAYANAN PERKANTORAN Terpenuhinya kebutuhan penyelenggaraan administrasi kantor 100% 2,001,417,910 100% 2,669,560,000Kec. Sananwetan 4 rekening 53,500,000 DAU 4 rekening 61,710,000Kel. Sananwetan 4 rekening 38,000,000 DAU 4 rekening 43,800,000Kel. Gedog 4 rekening 31,500,000 DAU 4 rekening 36,400,000Kel. Rembang 4 rekening 27,700,000 DAU 4 rekening 31,900,000Kel. Klampok 3 rekening 25,800,000 DAU 3 rekening 29,700,000Kel. Karangtengah 4 rekening 29,600,000 DAU 4 rekening 34,100,000Kel. Bendogerit 4 rekening 25,300,000 DAU 4 rekening 29,100,000Kel. Plosokerep 5 rekening 25,800,000 DAU 5 rekening 29,700,000Kec. Sananwetan 3 mobil, 6 motor 2,900,000 DAU 3 mobil, 6 motor 3,300,000Kel. Sananwetan 6 unit 800,000 DAU 6 unit 900,000Kel. Gedog 6 unit 800,000 DAU 6 unit 900,000Kel. Rembang 6 unit 850,000 DAU 6 unit 950,000Kel. Klampok 5 unit 800,000 DAU 5 unit 900,000Kel. Karangtengah 7 unit 1,100,000 DAU 7 unit 1,200,000Kel. Bendogerit 6 unit 800,000 DAU 6 unit 900,000Kel. Plosokerep 6 unit 1,300,000 DAU 6 unit 1,500,000Kec. Sananwetan 3 jenis 1,800,000 DAU 3 jenis 2,000,000Kel. Sananwetan 2 jenis 1,600,000 DAU 2 jenis 1,800,000Kel. Gedog 3 jenis 1,400,000 DAU 3 jenis 1,600,000Kel. Rembang 2 jenis 1,600,000 DAU 2 jenis 1,800,000Kel. Klampok 1,400,000 DAU 0 0Kel. Karangtengah 2 jenis 1,900,000 DAU 2 jenis 2,200,000Kel. Bendogerit 2 jenis 1,500,000 DAU 2 jenis 1,800,000Tabel 3.1Rumusan Rencana Program dan Kegiatan OPD Tahun 2018 dan Prakiraan Maju Tahun 2019Kota BlitarKODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20191 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan listrik yang terbayarPenyediaan Jasa Pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas/operasional Jumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara dan memperoleh izin/pajak tahunanPenyediaan Jasa Kebersihan Kantor Jumlah jenis perlengkapan kantor yang dibersihkan

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 10KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20191 Kel. Plosokerep 1,400,000 DAU 0 0Kec. Sananwetan 58 jenis 33,000,000 DAU 58 jenis 37,400,000Kel. Sananwetan 43 jenis 18,700,000 DAU 43 jenis 21,600,000Kel. Gedog 40 jenis 10,500,000 DAU 40 jenis 12,000,000Kel. Rembang 17 jenis 9,700,000 DAU 17 jenis 11,100,000Kel. Klampok 36 jenis 13,600,000 DAU 36 jenis 15,700,000Kel. Karangtengah 36 jenis 15,900,000 DAU 36 jenis 18,300,000Kel. Bendogerit 32 jenis 11,200,000 DAU 32 jenis 12,900,000Kel. Plosokerep 35 jenis 9,400,000 DAU 35 jenis 10,800,000Kec. Sananwetan 7 jenis 19,000,000 DAU 7 jenis 22,000,000Kel. Sananwetan 4 jenis 8,800,000 DAU 4 jenis 10,200,000Kel. Gedog 6 jenis 10,300,000 DAU 6 jenis 11,900,000Kel. Rembang 4 jenis 7,500,000 DAU 4 jenis 8,700,000Kel. Klampok 6 jenis 6,300,000 DAU 6 jenis 7,200,000Kel. Karangtengah 2 jenis 9,800,000 DAU 2 jenis 11,300,000Kel. Bendogerit 4 jenis 7,300,000 DAU 4 jenis 8,400,000Kel. Plosokerep 5 jenis 4,400,000 DAU 5 jenis 5,100,000Kec. Sananwetan 18 Jenis 10,700,000 DAU 18 Jenis 12,100,000Kel. Sananwetan 8 jenis 5,500,000 DAU 8 jenis 6,300,000Kel. Gedog 8 jenis 5,700,000 DAU 8 jenis 6,600,000Kel. Rembang 5 jenis 2,600,000 DAU 5 jenis 3,000,000Kel. Klampok 13 jenis 5,600,000 DAU 13 jenis 6,400,000Kel. Karangtengah 4 jenis 4,100,000 DAU 4 jenis 4,800,000Kel. Bendogerit 6 jenis 3,500,000 DAU 6 jenis 4,000,000Kel. Plosokerep 4 jenis 2,000,000 DAU 4 jenis 2,300,000Kec. Sananwetan 34 jenis 11,700,000 DAU 34 jenis 13,500,000Kel. Sananwetan 21 jenis 10,500,000 DAU 21 jenis 12,100,000Kel. Gedog 25 jenis 4,800,000 DAU 25 jenis 5,500,000Kel. Rembang 17 jenis 2,700,000 DAU 17 jenis 3,100,000Kel. Klampok 30 jenis 6,000,000 DAU 30 jenis 6,900,000Kel. Karangtengah 17 jenis 2,900,000 DAU 17 jenis 3,400,000Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhiPenyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang terpenuhiPenyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor yang terpenuhiPenyediaan Peralatan Rumah Tangga Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakan

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 10KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20191 Kel. Bendogerit 11 jenis 7,000,000 DAU 11 jenis 80,000,000Kel. Plosokerep 28 jenis 5,800,000 DAU 28 jenis 6,700,000Kec. Sananwetan 4 jenis 10,500,000 DAU 4 jenis 12,000,000Kel. Sananwetan 4 jenis 8,000,000 DAU 4 jenis 9,100,000Kel. Gedog 3 jenis 7,400,000 DAU 3 jenis 8,500,000Kel. Rembang 2 jenis 7,800,000 DAU 2 jenis 9,000,000Kel. Klampok 2 jenis 9,300,000 DAU 2 jenis 10,800,000Kel. Karangtengah 3 jenis 6,600,000 DAU 3 jenis 7,600,000Kel. Bendogerit 3 jenis 7,400,000 DAU 3 jenis 8,500,000Kel. Plosokerep 2 jenis 5,700,000 DAU 2 jenis 6,600,000Kec. Sananwetan 712 paket 19,300,000 DAU 712 paket 22,000,000Kel. Sananwetan 3 paket 11,800,000 DAU 3 paket 13,600,000Kel. Gedog 3 jenis 10,200,000 DAU 3 jenis 11,800,000Kel. Rembang 35 paket 11,200,000 DAU 35 paket 13,000,000Kel. Klampok 1 tahun 10,500,000 DAU 1 tahun 12,000,000Kel. Karangtengah 7 paket 12,000,000 DAU 7 paket 13,900,000Kel. Bendogerit 429 paket 8,200,000 DAU 429 paket 9,500,000Kel. Plosokerep 606 paket 7,000,000 DAU 606 paket 8,000,000Kec. Sananwetan 21 kali 94,700,000 DAU 21 kali 109,000,000Kel. Sananwetan 0 0 DAU 0 0Kel. Gedog 0 0 DAU 0 0Kel. Rembang 0 0 DAU 0 0Kel. Klampok 0 0 DAU 0 0Kel. Karangtengah 0 0 DAU 0 0Kel. Bendogerit 0 0 DAU 0 0Kel. Plosokerep 0 0 DAU 0 0Kec. Sananwetan 11 orang 313,300,000 DAU 11 orang 361,000,000Kel. Sananwetan 0 0 DAU 0 0Kel. Gedog 0 0 DAU 0 0Kel. Rembang 0 0 DAU 0 0Kel. Klampok 0 0 DAU 0 0Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi dalam dan luar daerah Jumlah rapat-rapat koordinasi dan konsultasi regional dan nasional yang diikutiPenyediaan Jasa Perkantoran Jumlah tenaga non PNS yang tersediaPenyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia dalam 1 tahunPenyediaan Makanan dan Minuman Jumlah paket makan minum yang tersedia

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 10KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20191 Kel. Karangtengah 0 0 DAU 0 0Kel. Bendogerit 0 0 DAU 0 0Kel. Plosokerep 0 0 DAU 0 0Kec. Sananwetan 2 jenis 24,300,000 DAU 2 jenis 27,500,000Kel. Sananwetan 4 jenis 11,000,000 DAU 4 jenis 12,500,000Kel. Gedog 4 jenis 7,100,000 DAU 4 jenis 8,000,000Kel. Rembang 7 jenis 20,000,000 DAU 7 jenis 22,900,000Kel. Klampok 3 jenis 20,200,000 DAU 3 jenis 23,200,000Kel. Karangtengah 6 jenis 19,000,000 DAU 6 jenis 21,800,000Kel. Bendogerit 2 jenis 15,000,000 DAU 2 jenis 16,500,000Kel. Plosokerep 4 jenis 18,500,000 DAU 4 jenis 21,300,000Kec. Sananwetan 13 buah 58,900,000 DAU 13 buah 67,800,000Kel. Sananwetan 7 jenis 30,400,000 DAU 7 jenis 35,000,000Kel. Gedog 3 jenis 12,800,000 DAU 3 jenis 14,700,000Kel. Rembang 2 jenis 14,600,000 DAU 2 jenis 16,900,000Kel. Klampok 2 jenis 11,600,000 DAU 2 jenis 13,300,000Kel. Karangtengah 2 jenis 15,400,000 DAU 2 jenis 17,800,000Kel. Bendogerit 3 jenis 11,500,000 DAU 3 jenis 13,300,000Kel. Plosokerep 7 jenis 16,500,000 DAU 7 jenis 19,000,000Jumlah Gedung kantor yang terpelihara Kec. Sananwetan 1 jenis 0 DAU 1 jenis 125,000,000Kel. Sananwetan 1 jenis 15,800,000 DAU 1 jenis 50,000,000Kel. Gedog 1 jenis 8,900,000 DAU 1 jenis 50,000,000Kel. Rembang 1 jenis 0 DAU 1 jenis 50,000,000Kel. Klampok 1 jenis 12,600,000 DAU 1 jenis 50,000,000Kel. Karangtengah 1 jenis 15,200,000 DAU 1 jenis 50,000,000Kel. Bendogerit 1 jenis 0 DAU 1 jenis 50,000,000Kel. Plosokerep 1 jenis 6,600,000 DAU 1 jenis 50,000,000Pengadaan Perlengkapan gedung kantor Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhiPengadaan Peralatan Gedung Kantor Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhiPemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 10KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20191 Kec. Sananwetan 3 mobil 77,700,000 DAU 3 mobil 89,000,000Kel. Sananwetan 6 unit 6,400,000 DAU 6 unit 7,300,000Kel. Gedog 6 unit 6,300,000 DAU 6 unit 7,200,000Kel. Rembang 6 unit 8,300,000 DAU 6 unit 9,400,000Kel. Klampok 5 unit 6,300,000 DAU 5 unit 7,200,000Kel. Karangtengah 7 unit 5,600,000 DAU 7 unit 6,400,000Kel. Bendogerit 6 unit 7,300,000 DAU 6 unit 8,400,000Kel. Plosokerep 6 unit 6,900,000 DAU 6 unit 7,900,000Kec. Sananwetan 1 jenis 7,600,000 DAU 1 jenis 8,700,000Kel. Sananwetan 5 jenis 5,800,000 DAU 5 jenis 6,700,000Kel. Gedog 2 jenis 4,700,000 DAU 2 jenis 5,400,000Kel. Rembang 1 jenis 1,400,000 DAU 1 jenis 1,650,000Kel. Klampok 1 jenis 1,400,000 DAU 1 jenis 1,650,000Kel. Karangtengah 2 jenis 2,000,000 DAU 2 jenis 2,250,000Kel. Bendogerit 1 jenis 1,400,000 DAU 1 jenis 1,650,000Kel. Plosokerep 2 jenis 1,400,000 DAU 2 jenis 1,500,000Kec. Sananwetan 3 jenis 14,200,000 DAU 3 jenis 16,000,000Kel. Sananwetan 6 jenis 6,000,000 DAU 6 jenis 6,800,000Kel. Gedog 4 jenis 12,500,000 DAU 4 jenis 14,300,000Kel. Rembang 4 jenis 4,900,000 DAU 4 jenis 5,600,000Kel. Klampok 4 jenis 5,500,000 DAU 4 jenis 6,300,000Kel. Karangtengah 3 jenis 10,400,000 DAU 3 jenis 11,900,000Kel. Bendogerit 3 jenis 2,900,000 DAU 3 jenis 3,300,000Kel. Plosokerep 5 jenis 5,500,000 DAU 5 jenis 6,300,000Kec. Sananwetan 3 jenis 11,100,000 DAU 3 jenis 12,800,000Kel. Sananwetan 2 jenis 2,900,000 DAU 2 jenis 3,300,000Kel. Gedog 3 jenis 5,200,000 DAU 3 jenis 5,900,000Kel. Rembang 2 jenis 5,200,000 DAU 2 jenis 6,000,000Kel. Klampok 2 jenis 1,500,000 DAU 2 jenis 1,650,000Kel. Karangtengah 2 jenis 1,600,000 DAU 2 jenis 1,800,000Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpeliharaPemeliharaan Rutin/Berkala Mebeleur Jumlah meubelair yang terpeliharaPemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpeliharaPemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 10KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20191 Kel. Bendogerit 2 jenis 1,500,000 DAU 2 jenis 1,650,000Kel. Plosokerep 2 jenis 1,600,000 DAU 2 jenis 1,800,000Kec. Sananwetan 1 unit 165,967,910 DAU 1 unit 0Kel. Sananwetan 0 DAU 0Kel. Gedog 0 DAU 0Kel. Rembang 0 DAU 0Kel. Klampok 0 DAU 0Kel. Karangtengah 0 DAU 0Kel. Bendogerit 0 DAU 0Kel. Plosokerep 0 DAU 0Kec. Sananwetan 2 lokasi 100,000,000 DAU 2 lokasi 200,000,000Kel. Sananwetan 0 0Kel. Gedog 0 0Kel. Rembang 0 0Kel. Klampok 0 0Kel. Karangtengah 0 0Kel. Bendogerit 0 0Kel. Plosokerep 0 0PROGRAM PENINGKATAN PENGEMBANGAN SISTEM PELAPORAN CAPAIAN KINERJA DAN KEUANGAN Persentase dokumen perencanaan dan pelaporan SKPD yang tersusun 75,350,000 86,300,000Kec. Sananwetan 3 jenis 15,000,000 DAU 3 jenis 17,300,000Kel. Sananwetan 2 jenis 3,000,000 DAU 2 jenis 3,400,000Kel. Gedog 2 jenis 3,150,000 DAU 2 jenis 3,600,000Kel. Rembang 1 jenis 3,150,000 DAU 1 jenis 3,600,000Kel. Klampok 2 jenis 3,150,000 DAU 2 jenis 3,600,000Kel. Karangtengah 1 jenis 3,150,000 DAU 1 jenis 3,600,000Kel. Bendogerit 3 jenis 3,150,000 DAU 3 jenis 3,600,000Kel. Plosokerep 1 jenis 3,150,000 DAU 1 jenis 3,600,000Rehab sedang/berat gedung kantor Jumlah atap balai yang direhabRehab sedang/berat taman, lapangan dan tempat parkir Jumlah tempat parkir kendaraan dinas dan kendaraan masyarakat yang direhapPenyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD Jumlah jenis dokumen yang tersusun (LKj-IP,SOP, Penyusunan laporan akhir tahun)

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 10KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20191 Kec. Sananwetan 8 jenis 16,500,000 DAU 8 jenis 18,900,000Kel. Sananwetan 4 jenis 3,050,000 DAU 4 jenis 3,500,000Kel. Gedog 3 jenis 3,150,000 DAU 3 jenis 3,600,000Kel. Rembang 5 jenis 3,150,000 DAU 5 jenis 3,600,000Kel. Klampok 3 dokumen 3,150,000 DAU 3 dokumen 3,600,000Kel. Karangtengah 7 jenis 3,150,000 DAU 7 jenis 3,600,000Kel. Bendogerit 4 jenis 3,150,000 DAU 4 jenis 3,600,000Kel. Plosokerep 2 jenis 3,150,000 DAU 2 jenis 3,600,000PROGRAM PENINGKATAN KAPASITAS PERANGKAT DAERAH Prosentase keikutsertaan SDM aparatur dalam event daerah 231,800,000 0 265,850,000Kec. Sananwetan 4 even 42,000,000 DAU 4 even 48,000,000Kel. Sananwetan 4 even 26,300,000 DAU 4 even 30,250,000Kel. Gedog 4 even 26,300,000 DAU 4 even 30,250,000Kel. Rembang 4 even 26,300,000 DAU 4 even 30,250,000Kel. Klampok 4 even 26,300,000 DAU 4 even 30,250,000Kel. Karangtengah 4 even 21,200,000 DAU 4 even 24,400,000Kel. Bendogerit 4 even 26,200,000 DAU 4 even 30,200,000Kel. Plosokerep 4 even 26,200,000 DAU 4 even 30,250,000Kec. Sananwetan 2 Kali 11,000,000 DAU 2 Kali 12,000,000Kel. Sananwetan 0 0 DAU 0 0Kel. Gedog 0 0 DAU 0 0Kel. Rembang 0 0 DAU 0 0Kel. Klampok 0 0 DAU 0 0Kel. Karangtengah 0 0 DAU 0 0Kel. Bendogerit 0 0 DAU 0 0Kel. Plosokerep 0 0 DAU 0 0Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikutiPenyebarluasan informasi program/kegiatan SKPD Jumlah penyebarluasan onformasi program/kegiatan SKPDPenyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran Jumlah jenis dokumen yang tersusun (Renstra, Reviu Renstra , Renja, IKU, IKI, PK, RKA, DPA dan DPPA)

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 10KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20191 Kec. Sananwetan 100% 400,000,000 DAU 100% 440,000,000Kel. Sananwetan 100% 87,100,000 DAU 100% 100,000,000Kel. Gedog 100% 70,500,000 DAU 100% 81,000,000Kel. Rembang 100% 37,200,000 DAU 100% 42,900,000Kel. Klampok 100% 29,200,000 DAU 100% 33,600,000Kel. Karangtengah 100% 43,500,000 DAU 100% 50,000,000Kel. Bendogerit 100% 88,000,000 DAU 100% 101,000,000Kel. Plosokerep 100% 37,300,000 DAU 100% 42,900,000PROGRAM PENINGKATAN KUALITAS PENYELENGGARAN PEMERINTAHAN DAN PEMBANGUNAN Predikat Pengelolaan Keuangan Daerah 6,476,300,000 8,510,600,000 Kec. Sananwetan 100% 79,000,000 DAU 100% 91,000,000Kel. Sananwetan 100% 10,600,000 DAU 100% 12,200,000Kel. Gedog 100% 9,000,000 DAU 100% 10,200,000Kel. Rembang 100% 12,000,000 DAU 100% 13,900,000Kel. Klampok 100% 11,700,000 DAU 100% 13,500,000Kel. Karangtengah 100% 10,000,000 DAU 100% 11,400,000Kel. Bendogerit 100% 14,700,000 DAU 100% 16,900,000Kel. Plosokerep 100% 12,000,000 DAU 100% 13,900,000Kec. Sananwetan 7 kegiatan 100,800,000 DAU 7 kegiatan 116,000,000Kel. Sananwetan 12 kali 16,500,000 DAU 12 kali 18,900,000Kel. Gedog 12 kali 22,800,000 DAU 12 kali 26,300,000Kel. Rembang 12 kali 26,400,000 DAU 12 kali 30,400,000Kel. Klampok 12 kali 11,100,000 DAU 12 kali 12,700,000Kel. Karangtengah 12 kali 22,300,000 DAU 12 kali 25,600,000Kel. Bendogerit 12 kali 11,300,000 DAU 12 kali 13,000,000Kel. Plosokerep 12 kali 14,200,000 DAU 12 kali 16,300,000PROGRAM PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN KECAMATAN DAN KELURAHAN Prosentase SKPD melaksanakan IKMFasilitasi Pelayanan Prima Prosentase kelompok sasaran difasilitasi Kec. Sananwetan 792,800,000Intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah Prosentase wajib pajak membayar PBBPengendalian Keamanan Lingkungan Jumlah kegiatan pengendalian keamanan lingkungan 891,400,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 10KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20191 Kec. Sananwetan 9 kegiatan 209,000,000 DAU 9 kegiatan 241,000,000Kel. Sananwetan 3 kegiatan 36,700,000 DAU 3 kegiatan 42,300,000Kel. Gedog 3 kegiatan 18,500,000 DAU 3 kegiatan 21,300,000Kel. Rembang 3 kegiatan 39,700,000 DAU 3 kegiatan 45,700,000Kel. Klampok 3 kegiatan 31,400,000 DAU 3 kegiatan 36,000,000Kel. Karangtengah 3 kegiatan 11,900,000 DAU 3 kegiatan 13,700,000Kel. Bendogerit 3 kegiatan 24,600,000 DAU 3 kegiatan 28,400,000Kel. Plosokerep 3 kegiatan 15,400,000 DAU 3 kegiatan 17,800,000Kec. Sananwetan 7 kelurahan 53,100,000 DAU 7 kelurahan 61,000,000Kel. Sananwetan 0 0 DAU 0 0Kel. Gedog 0 0 DAU 0 0Kel. Rembang 0 0 DAU 0 0Kel. Klampok 0 0 DAU 0 0Kel. Karangtengah 0 0 DAU 0 0Kel. Bendogerit 0 0 DAU 0 0Kel. Plosokerep 0 0 DAU 0 0Kec. Sananwetan 1 dokumen 10,500,000 DAU 1 dokumen 12,200,000Kel. Sananwetan 1 dokumen 5,300,000 DAU 1 dokumen 6,000,000Kel. Gedog 1 dokumen 5,500,000 DAU 1 dokumen 6,300,000Kel. Rembang 1 dokumen 3,500,000 DAU 1 dokumen 4,000,000Kel. Klampok 1 dokumen 6,100,000 DAU 1 dokumen 7,000,000Kel. Karangtengah 1 dokumen 4,100,000 DAU 1 dokumen 4,800,000Kel. Bendogerit 1 dokumen 19,500,000 DAU 1 dokumen 22,400,000Kel. Plosokerep 1 dokumen 4,000,000 DAU 1 dokumen 4,700,000Kec. Sananwetan 14 kegiatan 10,000,000 DAU 14 kegiatan 1,310,100,000Kel. Sananwetan 12 lokasi 415,000,000 DAU 12 lokasi 275,000,000Kel. Gedog 15 lokasi 439,500,000 DAU 15 lokasi 259,000,000Kel. Rembang 8 lokasi 153,500,000 DAU 8 lokasi 194,000,000Kel. Klampok 23 lokasi 413,650,000 DAU 23 lokasi 161,000,000Kel. Karangtengah 11 lokasi 178,000,000 DAU 11 lokasi 215,000,000Kel. Bendogerit 12 lokasi 433,000,000 DAU 12 lokasi 305,000,000Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan Jumlah kegiatan fasilitas peningkatan nilai-nilai luhur kebangsaanyang dilaksanakanEvaluasi Kelurahan Berhasil Jumlah penilaian kelurahan berhasilPenyusunan profil Kelurahan/Kecamatan Jumlah jenis dokumen Profil kelurahan yang tersusunFasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat Jumlah lokasi pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik, sarana dan prasana

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 10KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20191 Kel. Plosokerep 9 lokasi 172,000,000 DAU 9 lokasi 232,000,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 10KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20191 Kec. Sananwetan 1 dokumen 6,700,000 DAU 1 dokumen 7,700,000Kel. Sananwetan 1 dokumen 5,400,000 DAU 1 dokumen 6,200,000Kel. Gedog 1 dokumen 2,000,000 DAU 1 dokumen 2,300,000Kel. Rembang 1 dokumen 3,700,000 DAU 1 dokumen 4,200,000Kel. Klampok 1 dokumen 3,300,000 DAU 1 dokumen 3,800,000Kel. Karangtengah 1 dokumen 1,400,000 DAU 1 dokumen 1,600,000Kel. Bendogerit 1 dokumen 3,700,000 DAU 1 dokumen 4,300,000Kel. Plosokerep 1 dokumen 2,400,000 DAU 1 dokumen 2,800,000Kec. Sananwetan 1 kali 50,200,000 DAU 1 kali 57,800,000Kel. Sananwetan 1 kali 8,200,000 DAU 1 kali 9,400,000Kel. Gedog 1 kali 4,600,000 DAU 1 kali 5,300,000Kel. Rembang 1 kali 6,100,000 DAU 1 kali 7,000,000Kel. Klampok 1 kali 8,500,000 DAU 1 kali 9,800,000Kel. Karangtengah 1 kali 10,200,000 DAU 1 kali 11,800,000Kel. Bendogerit 1 kali 13,000,000 DAU 1 kali 14,900,000Kel. Plosokerep 1 kali 8,300,000 DAU 1 kali 9,600,000Kec. Sananwetan 1 kali 34,700,000 DAU 1 kali 40,000,000Kel. Sananwetan 1 kali 30,100,000 DAU 1 kali 34,600,000Kel. Gedog 1 kali 36,700,000 DAU 1 kali 42,300,000Kel. Rembang 1 kali 16,000,000 DAU 1 kali 18,400,000Kel. Klampok 1 kali 16,200,000 DAU 1 kali 18,600,000Kel. Karangtengah 1 kali 22,300,000 DAU 1 kali 25,600,000Kel. Bendogerit 1 kali 29,700,000 DAU 1 kali 34,300,000Kel. Plosokerep 1 kali 18,500,000 DAU 1 kali 21,200,000Kec. Sananwetan 7 jenis 141,200,000 DAU 7 jenis 162,700,000Kel. Sananwetan 1 jenis 31,200,000 DAU 1 jenis 36,000,000Kel. Gedog 1 jenis 17,100,000 DAU 1 jenis 19,700,000Kel. Rembang 1 jenis 25,700,000 DAU 1 jenis 29,500,000Kel. Klampok 1 jenis 5,250,000 DAU 1 jenis 6,000,000Kel. Karangtengah 1 jenis 16,400,000 DAU 1 jenis 18,900,000Kel. Bendogerit 1 jenis 20,100,000 DAU 1 jenis 23,200,000Kel. Plosokerep 1 jenis 9,200,000 DAU 1 jenis 10,600,000Penyusunan Monografi Kecamatan/Kelurahan Jumlah jenis dokumen monografi yang tersusunFasilitasi koordinasi penanggulangan kemisminan Jumlah pelaksanaan musyawarah kecamatan dalam penanggulangan kemiskinanPenyelenggaraan Musrenbang RKPD Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPDPeningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Jumlah produk unggulan khas kecamatan yang dihasilkan

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 10KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20191 Kec. Sananwetan 1 jenis 54,100,000 DAU 1 jenis 62,300,000Kel. Sananwetan 1 jenis 37,200,000 DAU 1 jenis 42,800,000Kel. Gedog 1 jenis 43,800,000 DAU 1 jenis 50,400,000Kel. Rembang 1 jenis 35,000,000 DAU 1 jenis 40,200,000Kel. Klampok 1 jenis 35,000,000 DAU 1 jenis 40,300,000Kel. Karangtengah 1 jenis 22,300,000 DAU 1 jenis 25,700,000Kel. Bendogerit 1 jenis 35,500,000 DAU 1 jenis 41,000,000Kel. Plosokerep 1 jenis 16,400,000 DAU 1 jenis 18,900,000Kec. Sananwetan 7 kelurahan 29,600,000 DAU 7 kelurahan 34,100,000Kel. Sananwetan 1 jenis 19,400,000 DAU 1 jenis 22,400,000Kel. Gedog 1 jenis 13,200,000 DAU 1 jenis 15,300,000Kel. Rembang 1 jenis 22,300,000 DAU 1 jenis 25,700,000Kel. Klampok 1 jenis 18,300,000 DAU 1 jenis 21,000,000Kel. Karangtengah 1 jenis 9,800,000 DAU 1 jenis 11,300,000Kel. Bendogerit 1 jenis 26,700,000 DAU 1 jenis 30,800,000Kel. Plosokerep 1 jenis 27,800,000 DAU 1 jenis 32,000,000Kec. Sananwetan 7 lembaga 423,900,000 DAU 7 lembaga 466,300,000Kel. Sananwetan 7 lembaga 322,800,000 DAU 7 lembaga 372,000,000Kel. Gedog 10 lembaga 285,000,000 DAU 10 lembaga 328,000,000Kel. Rembang 8 lembaga 141,000,000 DAU 8 lembaga 162,500,000Kel. Klampok 8 lembaga 191,300,000 DAU 8 lembaga 220,000,000Kel. Karangtengah 8 lembaga 200,600,000 DAU 8 lembaga 231,000,000Kel. Bendogerit 8 lembaga 226,300,000 DAU 8 lembaga 260,000,000Kel. Plosokerep 8 lembaga 148,200,000 DAU 8 lembaga 170,000,000Kec. Sananwetan 0 DAU 0 0Kel. Sananwetan 1 jenis 133,100,000 DAU 1 jenis 153,000,000Kel. Gedog 1 jenis 56,100,000 DAU 1 jenis 64,500,000Kel. Rembang 1 kegiatan 47,100,000 DAU 1 kegiatan 54,000,000Kel. Klampok 4 kegiatan 41,700,000 DAU 4 kegiatan 48,000,000Kel. Karangtengah 1 jenis 41,500,000 DAU 1 jenis 47,800,000Kel. Bendogerit 3 kegiatan 53,700,000 DAU 3 kegiatan 61,800,000Kel. Plosokerep 1 kegiatan 11,700,000 DAU 1 kegiatan 13,500,000Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan Jumlah lembaga kemasyarakatan kelurahan difasilitasiPelestarian petilasan dan adat Jumlah Petilasan dan Adat yang dilestarikanFasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga Jumlah jenis fasilitasi pembinaan pemuda dan olah ragaPeningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup Jumlah jenis kegiatan dalam pelestarian lingkungan hidup

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 10KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20191 Kec. Sananwetan 1 kegiatan DAU 2 kegiatan 300,000,000Kel. Sananwetan 1 kegiatan DAU 2 kegiatan 76,000,000Kel. Gedog 1 kegiatan DAU 2 kegiatan 70,000,000Kel. Rembang 1 kegiatan DAU 2 kegiatan 40,000,000Kel. Klampok 1 kegiatan DAU 2 kegiatan 40,000,000Kel. Karangtengah 1 kegiatan DAU 2 kegiatan 50,000,000Kel. Bendogerit 1 kegiatan DAU 2 kegiatan 60,000,000Kel. Plosokerep 1 kegiatan DAU 2 kegiatan 40,000,000Total Rencana Anggaran 9,577,667,910 12,423,710,000PENDAPATAN DAERAH 310,000,000 330,000,000Pendapatan Asli Daerah Jumlah setoran ke kas daerah Kec. Sananwetan 3 jenis 310,000,000 3 jenis 330,000,000Catatan : 1. Kegiatan Fasilitasi Penyelenggaraan Pemilihan Umum belum tercover anggarannya di Tahun 2018 sebesar Rp 338.000.000,002. Bapak Walikota menjanjikan kepada pemenang lomba Volly antar RW se Kec. Sananwetan hadiah berlibur ke Bali yang belum tercover anggarannnya sebesar Rp 82.720.000,00Fasilitasi Penyelenggaraan Pemilihan Umum Jumlah Penyelenggaraan Pemilihan Umum yang terfasilitasi

SASARAN INDIKATOR PROGRAM KEGIATAN ANGGARAN (Rp)

2 3 5 91. Meningkatnya kualitas pelayanan kecamatan untuk kepuasan masyarakat

1.Persentase masyarakat yang puas terhadap pelayanan kecamatan

PROGRAM PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN KECAMATAN DAN KELURAHAN

Fasilitasi Pelayanan Prima

666,800,000

2. Meningkatnya koordinasi di bidang pemerintahan dan pembangunan di wilayah

2. Persentase jumlah koordinasi di bidang pemerintahan/keamanan/ketertiban/kesejahteraan sosial/ pembangunan di wilayah yang ditindaklanjuti

PROGRAM PENINGKATAN KUALITAS PENYELENGGARAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT, PEMERINTAHAN DAN PEMBANGUNAN

Fasilitasi Kelurahan Berhasil Tingkat Kecamatan

53,100,000

Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan 109,100,000Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

2,214,650,000

Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

279,300,000

Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

159,000,000

Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

384,900,000

Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

1,939,100,000

Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

225,400,000

Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

266,150,000

Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

387,200,000

Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

167,100,000

Tabel 3.2Sasaran dan Kegiatan Tahun 2018

SASARAN INDIKATOR PROGRAM KEGIATAN ANGGARAN (Rp)

2 3 5 9Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di kecamatan dan kelurahan

204,200,000

Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

28,600,000

Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

58,500,000

Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum

228,500,000

PROGRAM PELAYANAN PERKANTORAN

Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

257,200,000

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

9,350,000

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

205,800,000

Penyediaan Alat Tulis Kantor

122,000,000

Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

73,400,000

Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

39,700,000

Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

51,400,000

Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

62,700,000

Penyediaan Makanan dan Minuman

90,200,000

Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi dalam dan luar daerah

94,700,000

Penyediaan Jasa Perkantoran

117,600,000

Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

135,100,000

Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

171,700,000

Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

59,100,000

SASARAN INDIKATOR PROGRAM KEGIATAN ANGGARAN (Rp)

2 3 5 9Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

124,800,000

Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

25,700,000

Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

61,900,000

Pemeliharaan Rutin/Berkala Meubelair

30,600,000

Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Kantor

165,967,910

Rehabilitasi Sedang/Berat Taman, Lapangan Upacara dan Fasilitas Parkir

-

PROGRAM PENINGKATAN KAPASITAS PERANGKAT DAERAH

Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

220,800,000

Penyebarluasan informasi program/kegiatan PD

11,000,000

PROGRAM PENINGKATAN PENGEMBANGAN SISTEM PELAPORAN CAPAIAN KINERJA DAN KEUANGAN

Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja PD

36,900,000

Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun

10,800,000

Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

27,650,000

Kecamatan Sananwetan Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 104 01 05.03 16 PROGRAM PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN KECAMATAN DAN KELURAHAN Persentase Pelayanan Tepat Waktu 91% 666,800,000 92% 699,860,0004 01 05.03 16 01 Fasilitasi Pelayanan Prima Prosentase kelompok sasaran difasilitasi Kec. Sananwetan 100% 274,000,000 DAU 100% 287,700,0004 01 05.03.01 16 01 Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis Kel. Gedog 100% 70,500,000 DAU 100% 74,000,0004 01 05.03.02 16 01 Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis Kel. Plosokerep 100% 37,300,000 DAU 100% 39,100,0004 01 05.03.03 16 01 Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis Kel. Klampok 100% 29,200,000 DAU 100% 30,660,0004 01 05.03.04 16 01 Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis Kel. Sananwetan 100% 87,100,000 DAU 100% 91,400,0004 01 05.03.05 16 01 Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis Kel. Rembang 100% 37,200,000 DAU 100% 39,000,0004 01 05.03.06 16 01 Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis Kel. Karangtengah 100% 43,500,000 DAU 100% 45,600,0004 01 05.03.07 16 01 Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis Kel. Bendogerit 100% 88,000,000 DAU 100% 92,400,0001 Tabel 3.1Rumusan Rencana Program dan Kegiatan OPD Tahun 2018 dan Prakiraan Maju Tahun 2019Kota BlitarKODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 2019

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 101KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20194 01 05.03 17 PROGRAM PENINGKATAN KUALITAS PENYELENGGARAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT, PEMERINTAHAN DAN PEMBANGUNAN Persentase pembinaan di bidang Pemerintahan , keamanan dan ketertiban kesejahteraan sosial , Pemberdayaan masyarakat dan pembangunan di wilayah yang ditindaklanjuti 100% 6,704,200,000 100% 6,881,210,0004 01 05.03 17 01 Fasilitasi Kelurahan Berhasil Tingkat Kecamatan Jumlah penilaian kelurahan berhasil Kec. Sananwetan 7 kelurahan 53,100,000 DAU 7 kelurahan 55,700,0004 01 05.03 17 02 Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan kemiskinan Kec. Sananwetan 1 kali 50,200,000 DAU 1 kali 52,700,0004 01 05.03.01 17 02 Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan kemiskinan Kel. Gedog 1 kali 4,600,000 DAU 1 kali 4,800,0004 01 05.03.02 17 02 Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan kemiskinan Kel. Plosokerep 1 kali 8,300,000 DAU 1 kali 8,700,0004 01 05.03.03 17 02 Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan kemiskinan Kel. Klampok 1 kali 8,500,000 DAU 1 kali 8,700,0004 01 05.03.04 17 02 Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan kemiskinan Kel. Sananwetan 1 kali 8,200,000 DAU 1 kali 8,260,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 101KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20194 01 05.03.05 17 02 Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan kemiskinan Kel. Rembang 1 kali 6,100,000 DAU 1 kali 6,400,0004 01 05.03.06 17 02 Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan kemiskinan Kel. Karangtengah 1 kali 10,200,000 DAU 1 kali 10,500,0004 01 05.03.07 17 02 Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan kemiskinan Kel. Bendogerit 1 kali 13,000,000 DAU 1 kali 13,600,0004 01 05.03 17 03 Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat Jumlah lokasi pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik, sarana dan prasana Kec. Sananwetan 14 kegiatan 10,000,000 DAU 14 kegiatan 10,500,0004 01 05.03.01 17 03 Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat Jumlah lokasi pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik, sarana dan prasana Kel. Gedog 15 lokasi 439,500,000 DAU 15 lokasi 461,400,0004 01 05.03.02 17 03 Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat Jumlah lokasi pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik, sarana dan prasana Kel. Plosokerep 9 lokasi 171,400,000 DAU 9 lokasi 180,600,0004 01 05.03.03 17 03 Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat Jumlah lokasi pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik, sarana dan prasana Kel. Klampok 23 lokasi 413,650,000 DAU 23 lokasi 434,300,0004 01 05.03.04 17 03 Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat Jumlah lokasi pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik, sarana dan prasana Kel. Sananwetan 12 lokasi 415,000,000 DAU 12 lokasi 435,700,0004 01 05.03.05 17 03 Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat Jumlah lokasi pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik, sarana dan prasana Kel. Rembang 8 lokasi 153,500,000 DAU 8 lokasi 161,100,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 101KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20194 01 05.03.06 17 03 Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat Jumlah lokasi pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik, sarana dan prasana Kel. Karangtengah 11 lokasi 178,000,000 DAU 11 lokasi 186,900,0004 01 05.03.07 17 03 Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat Jumlah lokasi pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik, sarana dan prasana Kel. Bendogerit 12 lokasi 433,000,000 DAU 12 lokasi 454,600,0004 01 05.03 17 04 Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga Jumlah jenis fasilitasi pembinaan pemuda dan olah raga Kec. Sananwetan 1 jenis 54,100,000 DAU 1 jenis 56,800,0004 01 05.03.01 17 04 Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga Jumlah jenis fasilitasi pembinaan pemuda dan olah raga Kel. Gedog 1 jenis 43,800,000 DAU 1 jenis 46,000,0004 01 05.03.02 17 04 Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga Jumlah jenis fasilitasi pembinaan pemuda dan olah raga Kel. Plosokerep 1 jenis 16,400,000 DAU 1 jenis 17,200,0004 01 05.03.03 17 04 Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga Jumlah jenis fasilitasi pembinaan pemuda dan olah raga Kel. Klampok 1 jenis 35,000,000 DAU 1 jenis 36,700,0004 01 05.03.04 17 04 Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga Jumlah jenis fasilitasi pembinaan pemuda dan olah raga Kel. Sananwetan 1 jenis 37,200,000 DAU 1 jenis 39,000,0004 01 05.03.05 17 04 Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga Jumlah jenis fasilitasi pembinaan pemuda dan olah raga Kel. Rembang 1 jenis 35,000,000 DAU 1 jenis 36,700,0004 01 05.03.06 17 04 Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga Jumlah jenis fasilitasi pembinaan pemuda dan olah raga Kel. Karangtengah 1 jenis 22,300,000 DAU 1 jenis 23,400,0004 01 05.03.07 17 04 Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga Jumlah jenis fasilitasi pembinaan pemuda dan olah raga Kel. Bendogerit 1 jenis 35,500,000 DAU 1 jenis 37,200,0004 01 05.03 17 05 Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah Prosentase wajib pajak membayar PBB Kec. Sananwetan 100% 79,000,000 DAU 100% 82,950,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 101KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20194 01 05.03.01 17 05 Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok Kel. Gedog 100% 9,000,000 DAU 100% 9,400,0004 01 05.03.02 17 05 Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok Kel. Plosokerep 100% 12,000,000 DAU 100% 12,600,0004 01 05.03.03 17 05 Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok Kel. Klampok 100% 11,700,000 DAU 100% 12,600,0004 01 05.03.04 17 05 Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok Kel. Sananwetan 100% 10,600,000 DAU 100% 12,300,0004 01 05.03.05 17 05 Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok Kel. Rembang 100% 12,000,000 DAU 100% 12,600,0004 01 05.03.06 17 05 Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok Kel. Karangtengah 100% 10,000,000 DAU 100% 10,500,0004 01 05.03.07 17 05 Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok Kel. Bendogerit 100% 14,700,000 DAU 100% 15,400,0004 01 05.03.01 17 06 Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat Kel. Gedog 1 jenis 56,100,000 DAU 1 jenis 57,800,0004 01 05.03.02 17 06 Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat Kel. Plosokerep 1 kegiatan 11,700,000 DAU 1 kegiatan 12,000,0004 01 05.03.03 17 06 Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat Kel. Klampok 4 kegiatan 41,700,000 DAU 4 kegiatan 42,900,0004 01 05.03.04 17 06 Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat Kel. Sananwetan 1 jenis 133,100,000 DAU 1 jenis 137,000,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 101KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20194 01 05.03.05 17 06 Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat Kel. Rembang 1 kegiatan 47,100,000 DAU 1 kegiatan 48,500,0004 01 05.03.06 17 06 Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat Kel. Karangtengah 1 jenis 41,500,000 DAU 1 jenis 42,700,0004 01 05.03.07 17 06 Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat Kel. Bendogerit 3 kegiatan 53,700,000 DAU 3 kegiatan 55,300,0004 01 05.03 17 07 Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan Jumlah lembaga Kemasyarakatan Kelurahan difasilitasi Kec. Sananwetan 7 lembaga 423,900,000 DAU 7 lembaga 423,900,0004 01 05.03.01 17 07 Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan Jumlah lembaga Kemasyarakatan Kelurahan difasilitasi Kel. Gedog 10 lembaga 285,000,000 DAU 10 lembaga 285,000,0004 01 05.03.02 17 07 Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan Jumlah lembaga Kemasyarakatan Kelurahan difasilitasi Kel. Plosokerep 8 lembaga 148,200,000 DAU 8 lembaga 148,200,0004 01 05.03.03 17 07 Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan Jumlah lembaga Kemasyarakatan Kelurahan difasilitasi Kel. Klampok 8 lembaga 191,300,000 DAU 8 lembaga 191,300,0004 01 05.03.04 17 07 Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan Jumlah lembaga Kemasyarakatan Kelurahan difasilitasi Kel. Sananwetan 7 lembaga 322,800,000 DAU 7 lembaga 322,800,0004 01 05.03.05 17 07 Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan Jumlah lembaga Kemasyarakatan Kelurahan difasilitasi Kel. Rembang 8 lembaga 141,000,000 DAU 8 lembaga 141,000,0004 01 05.03.06 17 07 Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan Jumlah lembaga Kemasyarakatan Kelurahan difasilitasi Kel. Karangtengah 8 lembaga 200,600,000 DAU 8 lembaga 200,600,0004 01 05.03.07 17 07 Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan Jumlah lembaga Kemasyarakatan Kelurahan difasilitasi Kel. Bendogerit 8 lembaga 226,300,000 DAU 8 lembaga 226,300,0004 01 05.03 17 08 Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan Jumlah kegiatan pengendalian keamanan lingkungan Kec. Sananwetan 7 kegiatan 100,800,000 DAU 7 kegiatan 103,800,0004 01 05.03.01 17 08 Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan Jumlah kegiatan pengendalian keamanan lingkungan Kel. Gedog 12 kali 22,800,000 DAU 12 kali 23,400,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 101KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20194 01 05.03.02 17 08 Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan Jumlah kegiatan pengendalian keamanan lingkungan Kel. Plosokerep 12 kali 14,200,000 DAU 12 kali 14,600,0004 01 05.03.03 17 08 Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan Jumlah kegiatan pengendalian keamanan lingkungan Kel. Klampok 12 kali 11,100,000 DAU 12 kali 11,400,0004 01 05.03.04 17 08 Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan Jumlah kegiatan pengendalian keamanan lingkungan Kel. Sananwetan 12 kali 16,500,000 DAU 12 kali 16,900,0004 01 05.03.05 17 08 Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan Jumlah kegiatan pengendalian keamanan lingkungan Kel. Rembang 12 kali 26,400,000 DAU 12 kali 27,100,0004 01 05.03.06 17 08 Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan Jumlah kegiatan pengendalian keamanan lingkungan Kel. Karangtengah 12 kali 22,300,000 DAU 12 kali 23,000,0004 01 05.03.07 17 08 Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan Jumlah kegiatan pengendalian keamanan lingkungan Kel. Bendogerit 12 kali 11,300,000 DAU 12 kali 11,600,0004 01 05.03 17 09 Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1 (satu) Tahun Kec. Sananwetan 7 jenis 141,200,000 DAU 7 jenis 141,200,0004 01 05.03.01 17 09 Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1 (satu) Tahun Kel. Gedog 1 jenis 17,100,000 DAU 1 jenis 17,600,0004 01 05.03.02 17 09 Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1 (satu) Tahun Kel. Plosokerep 1 jenis 9,200,000 DAU 1 jenis 9,400,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 101KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20194 01 05.03.03 17 09 Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1 (satu) Tahun Kel. Klampok 1 jenis 5,250,000 DAU 1 jenis 5,400,0004 01 05.03.04 17 09 Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1 (satu) Tahun Kel. Sananwetan 1 jenis 31,200,000 DAU 1 jenis 32,100,0004 01 05.03.05 17 09 Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1 (satu) Tahun Kel. Rembang 1 jenis 25,700,000 DAU 1 jenis 26,400,0004 01 05.03.06 17 09 Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1 (satu) Tahun Kel. Karangtengah 1 jenis 16,400,000 DAU 1 jenis 16,900,0004 01 05.03.07 17 09 Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1 (satu) Tahun Kel. Bendogerit 1 jenis 20,100,000 DAU 1 jenis 20,700,0004 01 05.03 17 10 Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan Jumlah kegiatan fasilitasi peningkatan nilai-nilai luhur kebangsaan yang dilaksanakan Kec. Sananwetan 9 kegiatan 209,000,000 DAU 9 kegiatan 215,200,0004 01 05.03.01 17 10 Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan Jumlah kegiatan fasilitasi peningkatan nilai-nilai luhur kebangsaan yang dilaksanakan Kel. Gedog 3 kegiatan 18,500,000 DAU 3 kegiatan 19,000,0004 01 05.03.02 17 10 Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan Jumlah kegiatan fasilitasi peningkatan nilai-nilai luhur kebangsaan yang dilaksanakan Kel. Plosokerep 3 kegiatan 15,400,000 DAU 3 kegiatan 15,800,0004 01 05.03.03 17 10 Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan Jumlah kegiatan fasilitasi peningkatan nilai-nilai luhur kebangsaan yang dilaksanakan Kel. Klampok 3 kegiatan 31,400,000 DAU 3 kegiatan 32,300,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 101KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20194 01 05.03.04 17 10 Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan Jumlah kegiatan fasilitasi peningkatan nilai-nilai luhur kebangsaan yang dilaksanakan Kel. Sananwetan 3 kegiatan 36,700,000 DAU 3 kegiatan 37,800,0004 01 05.03.05 17 10 Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan Jumlah kegiatan fasilitasi peningkatan nilai-nilai luhur kebangsaan yang dilaksanakan Kel. Rembang 3 kegiatan 39,700,000 DAU 3 kegiatan 40,900,0004 01 05.03.06 17 10 Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan Jumlah kegiatan fasilitasi peningkatan nilai-nilai luhur kebangsaan yang dilaksanakan Kel. Karangtengah 3 kegiatan 11,900,000 DAU 3 kegiatan 12,200,0004 01 05.03.07 17 10 Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan Jumlah kegiatan fasilitasi peningkatan nilai-nilai luhur kebangsaan yang dilaksanakan Kel. Bendogerit 3 kegiatan 24,600,000 DAU 3 kegiatan 25,300,0004 01 05.03 17 11 Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup Jumlah jenis kegiatan dalam pelestarian lingkungan hidup Kec. Sananwetan 7 kelurahan 29,600,000 DAU 7 kelurahan 30,400,0004 01 05.03.01 17 11 Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup Jumlah jenis kegiatan dalam pelestarian lingkungan hidup Kel. Gedog 1 jenis 13,200,000 DAU 1 jenis 13,400,0004 01 05.03.02 17 11 Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup Jumlah jenis kegiatan dalam pelestarian lingkungan hidup Kel. Plosokerep 1 jenis 27,800,000 DAU 1 jenis 28,300,0004 01 05.03.03 17 11 Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup Jumlah jenis kegiatan dalam pelestarian lingkungan hidup Kel. Klampok 1 jenis 18,300,000 DAU 1 jenis 18,600,0004 01 05.03.04 17 11 Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup Jumlah jenis kegiatan dalam pelestarian lingkungan hidup Kel. Sananwetan 1 jenis 19,400,000 DAU 1 jenis 19,700,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 101KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20194 01 05.03.05 17 11 Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup Jumlah jenis kegiatan dalam pelestarian lingkungan hidup Kel. Rembang 1 jenis 22,300,000 DAU 1 jenis 22,700,0004 01 05.03.06 17 11 Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup Jumlah jenis kegiatan dalam pelestarian lingkungan hidup Kel. Karangtengah 1 jenis 9,800,000 DAU 1 jenis 10,000,0004 01 05.03.07 17 11 Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup Jumlah jenis kegiatan dalam pelestarian lingkungan hidup Kel. Bendogerit 1 jenis 26,700,000 DAU 1 jenis 27,200,0004 01 05.03 17 12 Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di kecamatan dan kelurahan Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan Kec. Sananwetan 1 kali 34,700,000 DAU 1 kali 34,700,0004 01 05.03.01 17 12 Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di kecamatan dan kelurahan Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan Kel. Gedog 1 kali 36,700,000 DAU 1 kali 36,700,0004 01 05.03.02 17 12 Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di kecamatan dan kelurahan Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan Kel. Plosokerep 1 kali 18,500,000 DAU 1 kali 18,500,0004 01 05.03.03 17 12 Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di kecamatan dan kelurahan Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan Kel. Klampok 1 kali 16,200,000 DAU 1 kali 16,200,0004 01 05.03.04 17 12 Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di kecamatan dan kelurahan Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan Kel. Sananwetan 1 kali 30,100,000 DAU 1 kali 30,100,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 101KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20194 01 05.03.05 17 12 Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di kecamatan dan kelurahan Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan Kel. Rembang 1 kali 16,000,000 DAU 1 kali 16,000,0004 01 05.03.06 17 12 Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di kecamatan dan kelurahan Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan Kel. Karangtengah 1 kali 22,300,000 DAU 1 kali 22,300,0004 01 05.03.07 17 12 Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di kecamatan dan kelurahan Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan Kel. Bendogerit 1 kali 29,700,000 DAU 1 kali 29,700,0004 01 05.03 17 13 Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan Jumlah dokumen monografi yang tersusun Kec. Sananwetan 1 dokumen 6,700,000 DAU 1 dokumen 6,700,0004 01 05.03.01 17 13 Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan Jumlah dokumen monografi yang tersusun Kel. Gedog 1 dokumen 2,000,000 DAU 1 dokumen 2,000,0004 01 05.03.02 17 13 Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan Jumlah dokumen monografi yang tersusun Kel. Plosokerep 1 dokumen 2,400,000 DAU 1 dokumen 2,400,0004 01 05.03.03 17 13 Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan Jumlah dokumen monografi yang tersusun Kel. Klampok 1 dokumen 3,300,000 DAU 1 dokumen 3,300,0004 01 05.03.04 17 13 Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan Jumlah dokumen monografi yang tersusun Kel. Sananwetan 1 dokumen 5,400,000 DAU 1 dokumen 5,400,0004 01 05.03.05 17 13 Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan Jumlah dokumen monografi yang tersusun Kel. Rembang 1 dokumen 3,700,000 DAU 1 dokumen 3,700,0004 01 05.03.06 17 13 Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan Jumlah dokumen monografi yang tersusun Kel. Karangtengah 1 dokumen 1,400,000 DAU 1 dokumen 1,400,0004 01 05.03.07 17 13 Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan Jumlah dokumen monografi yang tersusun Kel. Bendogerit 1 dokumen 3,700,000 DAU 1 dokumen 3,700,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 101KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20194 01 05.03 17 14 Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan Jumlah dokumen Profil yang tersusun Kec. Sananwetan 1 dokumen 10,500,000 DAU 1 dokumen 10,500,0004 01 05.03.01 17 14 Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan Jumlah dokumen Profil yang tersusun Kel. Gedog 1 dokumen 5,500,000 DAU 1 dokumen 5,500,0004 01 05.03.02 17 14 Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan Jumlah dokumen Profil yang tersusun Kel. Plosokerep 1 dokumen 4,000,000 DAU 1 dokumen 4,000,0004 01 05.03.03 17 14 Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan Jumlah dokumen Profil yang tersusun Kel. Klampok 1 dokumen 6,100,000 DAU 1 dokumen 6,100,0004 01 05.03.04 17 14 Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan Jumlah dokumen Profil yang tersusun Kel. Sananwetan 1 dokumen 5,300,000 DAU 1 dokumen 5,300,0004 01 05.03.05 17 14 Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan Jumlah dokumen Profil yang tersusun Kel. Rembang 1 dokumen 3,500,000 DAU 1 dokumen 3,500,0004 01 05.03.06 17 14 Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan Jumlah dokumen Profil yang tersusun Kel. Karangtengah 1 dokumen 4,100,000 DAU 1 dokumen 4,100,0004 01 05.03.07 17 14 Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan Jumlah dokumen Profil yang tersusun Kel. Bendogerit 1 dokumen 19,500,000 DAU 1 dokumen 19,500,0004 01 05.03 17 15 Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum Jumlah fasilitasi penunjang Pemilu Kec. Sananwetan 1 kegiatan 108,500,000 DAU 2 kegiatan 108,500,0004 01 05.03.01 17 15 Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum Jumlah fasilitasi penunjang Pemilu Kel. Gedog 1 kegiatan 20,000,000 DAU 2 kegiatan 20,000,0004 01 05.03.02 17 15 Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum Jumlah fasilitasi penunjang Pemilu Kel. Plosokerep 1 kegiatan 15,000,000 DAU 2 kegiatan 15,000,0004 01 05.03.03 17 15 Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum Jumlah fasilitasi penunjang Pemilu Kel. Klampok 1 kegiatan 15,000,000 DAU 2 kegiatan 15,000,0004 01 05.03.04 17 15 Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum Jumlah fasilitasi penunjang Pemilu Kel. Sananwetan 1 kegiatan 20,000,000 DAU 2 kegiatan 20,000,0004 01 05.03.05 17 15 Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum Jumlah fasilitasi penunjang Pemilu Kel. Rembang 1 kegiatan 15,000,000 DAU 2 kegiatan 15,000,0004 01 05.03.06 17 15 Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum Jumlah fasilitasi penunjang Pemilu Kel. Karangtengah 1 kegiatan 15,000,000 DAU 2 kegiatan 15,000,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 101KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20194 01 05.03.07 17 15 Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum Jumlah fasilitasi penunjang Pemilu Kel. Bendogerit 1 kegiatan 20,000,000 DAU 2 kegiatan 20,000,000- - 05.03 01 PROGRAM PELAYANAN PERKANTORAN Persentase kecukupan pelayanan perkantoran 100% 1,899,517,910 100% 1,900,768,998- - 05.03 01 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik Jumlah rekening yang terbayarkan Kec. Sananwetan 4 rekening 53,500,000 DAU 4 rekening 53,500,000- - 05.03.01 01 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik Jumlah rekening yang terbayarkan Kel. Gedog 4 rekening 31,500,000 DAU 4 rekening 31,500,000- - 05.03.02 01 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik Jumlah rekening yang terbayarkan Kel. Plosokerep 5 rekening 25,800,000 DAU 5 rekening 25,800,000- - 05.03.03 01 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik Jumlah rekening yang terbayarkan Kel. Klampok 3 rekening 25,800,000 DAU 3 rekening 25,800,000- - 05.03.04 01 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik Jumlah rekening yang terbayarkan Kel. Sananwetan 4 rekening 38,000,000 DAU 4 rekening 38,000,000- - 05.03.05 01 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik Jumlah rekening yang terbayarkan Kel. Rembang 4 rekening 27,700,000 DAU 4 rekening 27,700,000- - 05.03.06 01 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik Jumlah rekening yang terbayarkan Kel. Karangtengah 4 rekening 29,600,000 DAU 4 rekening 29,600,000- - 05.03.07 01 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik Jumlah rekening yang terbayarkan Kel. Bendogerit 4 rekening 25,300,000 DAU 4 rekening 25,300,000- - 05.03 01 03 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional Jumlah unit kendaraan dinas yang terbayarkan pajaknya Kec. Sananwetan 3 mobil, 6 motor 2,900,000 DAU 3 mobil, 6 motor 2,900,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 101KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 2019- - 05.03.01 01 03 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional Jumlah unit kendaraan dinas yang terbayarkan pajaknya Kel. Gedog 6 unit 800,000 DAU 6 unit 800,000- - 05.03.02 01 03 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional Jumlah unit kendaraan dinas yang terbayarkan pajaknya Kel. Plosokerep 6 unit 1,300,000 DAU 6 unit 1,300,000- - 05.03.03 01 03 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional Jumlah unit kendaraan dinas yang terbayarkan pajaknya Kel. Klampok 5 unit 800,000 DAU 5 unit 800,000- - 05.03.04 01 03 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional Jumlah unit kendaraan dinas yang terbayarkan pajaknya Kel. Sananwetan 6 unit 800,000 DAU 6 unit 800,000- - 05.03.05 01 03 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional Jumlah unit kendaraan dinas yang terbayarkan pajaknya Kel. Rembang 6 unit 850,000 DAU 6 unit 850,000- - 05.03.06 01 03 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional Jumlah unit kendaraan dinas yang terbayarkan pajaknya Kel. Karangtengah 7 unit 1,100,000 DAU 7 unit 1,100,000- - 05.03.07 01 03 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional Jumlah unit kendaraan dinas yang terbayarkan pajaknya Kel. Bendogerit 6 unit 800,000 DAU 6 unit 800,000- - 05.03 01 04 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor Jumlah tenaga kebersihan non PNS yang tersedia Kec. Sananwetan 7 orang 205,800,000 DAU 7 orang 226,800,000Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor Jumlah tenaga kebersihan non PNS yang tersedia Kel. GedogPenyediaan Jasa Kebersihan Kantor Jumlah tenaga kebersihan non PNS yang tersedia Kel. Plosokerep 1 jenis 600,000 DAU 1 jenis 700,000Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor Jumlah tenaga kebersihan non PNS yang tersedia Kel. Klampok

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 101KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 2019Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor Jumlah tenaga kebersihan non PNS yang tersedia Kel. SananwetanPenyediaan Jasa Kebersihan Kantor Jumlah tenaga kebersihan non PNS yang tersedia Kel. RembangPenyediaan Jasa Kebersihan Kantor Jumlah tenaga kebersihan non PNS yang tersedia Kel. KarangtengahPenyediaan Jasa Kebersihan Kantor Jumlah tenaga kebersihan non PNS yang tersedia Kel. Bendogerit- - 05.03 01 05 Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang tersedia Kec. Sananwetan 58 jenis 33,000,000 DAU 58 jenis 33,000,000- - 05.03.01 01 05 Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang tersedia Kel. Gedog 40 jenis 10,500,000 DAU 40 jenis 10,500,000- - 05.03.02 01 05 Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang tersedia Kel. Plosokerep 35 jenis 9,400,000 DAU 35 jenis 9,400,000- - 05.03.03 01 05 Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang tersedia Kel. Klampok 36 jenis 13,600,000 DAU 36 jenis 13,600,000- - 05.03.04 01 05 Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang tersedia Kel. Sananwetan 43 jenis 18,700,000 DAU 43 jenis 18,700,000- - 05.03.05 01 05 Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang tersedia Kel. Rembang 17 jenis 9,700,000 DAU 17 jenis 9,700,000- - 05.03.06 01 05 Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang tersedia Kel. Karangtengah 36 jenis 15,900,000 DAU 36 jenis 15,900,000- - 05.03.07 01 05 Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang tersedia Kel. Bendogerit 32 jenis 11,200,000 DAU 32 jenis 11,200,000- - 05.03 01 06 Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang tersedia Kec. Sananwetan 7 jenis 19,000,000 DAU 7 jenis 19,000,000- - 05.03.01 01 06 Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang tersedia Kel. Gedog 6 jenis 10,300,000 DAU 6 jenis 10,300,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 101KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 2019- - 05.03.02 01 06 Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang tersedia Kel. Plosokerep 5 jenis 4,400,000 DAU 5 jenis 4,400,000- - 05.03.03 01 06 Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang tersedia Kel. Klampok 6 jenis 6,300,000 DAU 6 jenis 6,300,000- - 05.03.04 01 06 Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang tersedia Kel. Sananwetan 4 jenis 8,800,000 DAU 4 jenis 8,800,000- - 05.03.05 01 06 Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang tersedia Kel. Rembang 4 jenis 7,500,000 DAU 4 jenis 7,500,000- - 05.03.06 01 06 Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang tersedia Kel. Karangtengah 2 jenis 9,800,000 DAU 2 jenis 9,800,000- - 05.03.07 01 06 Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang tersedia Kel. Bendogerit 4 jenis 7,300,000 DAU 4 jenis 7,300,000- - 05.03 01 07 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan yang tersedia Kec. Sananwetan 18 Jenis 10,700,000 DAU 18 Jenis 10,700,000- - 05.03.01 01 07 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan yang tersedia Kel. Gedog 8 jenis 5,700,000 DAU 8 jenis 5,700,000- - 05.03.02 01 07 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan yang tersedia Kel. Plosokerep 4 jenis 2,000,000 DAU 4 jenis 2,000,000- - 05.03.03 01 07 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan yang tersedia Kel. Klampok 13 jenis 5,600,000 DAU 13 jenis 5,600,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 101KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 2019- - 05.03.04 01 07 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan yang tersedia Kel. Sananwetan 8 jenis 5,500,000 DAU 8 jenis 5,500,000- - 05.03.05 01 07 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan yang tersedia Kel. Rembang 5 jenis 2,600,000 DAU 5 jenis 2,600,000- - 05.03.06 01 07 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan yang tersedia Kel. Karangtengah 4 jenis 4,100,000 DAU 4 jenis 4,100,000- - 05.03.07 01 07 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan yang tersedia Kel. Bendogerit 6 jenis 3,500,000 DAU 6 jenis 3,500,000- - 05.03 01 09 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga jumlah jenis peralatan rumah tangga kantor yang tersedia Kec. Sananwetan 34 jenis 11,700,000 DAU 34 jenis 11,700,000- - 05.03.01 01 09 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga jumlah jenis peralatan rumah tangga kantor yang tersedia Kel. Gedog 25 jenis 4,800,000 DAU 25 jenis 4,800,000- - 05.03.02 01 09 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga jumlah jenis peralatan rumah tangga kantor yang tersedia Kel. Plosokerep 28 jenis 5,800,000 DAU 28 jenis 5,800,000- - 05.03.03 01 09 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga jumlah jenis peralatan rumah tangga kantor yang tersedia Kel. Klampok 30 jenis 6,000,000 DAU 30 jenis 6,000,000- - 05.03.04 01 09 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga jumlah jenis peralatan rumah tangga kantor yang tersedia Kel. Sananwetan 21 jenis 10,500,000 DAU 21 jenis 10,500,000- - 05.03.05 01 09 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga jumlah jenis peralatan rumah tangga kantor yang tersedia Kel. Rembang 17 jenis 2,700,000 DAU 17 jenis 2,700,000- - 05.03.06 01 09 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga jumlah jenis peralatan rumah tangga kantor yang tersedia Kel. Karangtengah 17 jenis 2,900,000 DAU 17 jenis 2,900,000- - 05.03.07 01 09 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga jumlah jenis peralatan rumah tangga kantor yang tersedia Kel. Bendogerit 11 jenis 7,000,000 DAU 11 jenis 7,000,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 101KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 2019- - 05.03 01 10 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia Kec. Sananwetan 4 jenis 10,500,000 DAU 4 jenis 10,500,000- - 05.03.01 01 10 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia Kel. Gedog 3 jenis 7,400,000 DAU 3 jenis 7,400,000- - 05.03.02 01 10 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia Kel. Plosokerep 2 jenis 5,700,000 DAU 2 jenis 5,700,000- - 05.03.03 01 10 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia Kel. Klampok 2 jenis 9,300,000 DAU 2 jenis 9,300,000- - 05.03.04 01 10 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia Kel. Sananwetan 4 jenis 8,000,000 DAU 4 jenis 8,000,000- - 05.03.05 01 10 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia Kel. Rembang 2 jenis 7,800,000 DAU 2 jenis 7,800,000- - 05.03.06 01 10 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia Kel. Karangtengah 3 jenis 6,600,000 DAU 3 jenis 6,600,000- - 05.03.07 01 10 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia Kel. Bendogerit 3 jenis 7,400,000 DAU 3 jenis 7,400,000- - 05.03 01 11 Penyediaan Makanan dan Minuman Jumlah paket makan dan minum yang tersedia Kec. Sananwetan 712 paket 19,300,000 DAU 712 paket 19,300,000- - 05.03.01 01 11 Penyediaan Makanan dan Minuman Jumlah paket makan dan minum yang tersedia Kel. Gedog 3 jenis 10,200,000 DAU 3 jenis 10,200,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 101KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 2019- - 05.03.02 01 11 Penyediaan Makanan dan Minuman Jumlah paket makan dan minum yang tersedia Kel. Plosokerep 606 paket 7,000,000 DAU 606 paket 7,000,000- - 05.03.03 01 11 Penyediaan Makanan dan Minuman Jumlah paket makan dan minum yang tersedia Kel. Klampok 1 tahun 10,500,000 DAU 1 tahun 10,500,000- - 05.03.04 01 11 Penyediaan Makanan dan Minuman Jumlah paket makan dan minum yang tersedia Kel. Sananwetan 3 paket 11,800,000 DAU 3 paket 11,800,000- - 05.03.05 01 11 Penyediaan Makanan dan Minuman Jumlah paket makan dan minum yang tersedia Kel. Rembang 35 paket 11,200,000 DAU 35 paket 11,200,000- - 05.03.06 01 11 Penyediaan Makanan dan Minuman Jumlah paket makan dan minum yang tersedia Kel. Karangtengah 7 paket 12,000,000 DAU 7 paket 12,000,000- - 05.03.07 01 11 Penyediaan Makanan dan Minuman Jumlah paket makan dan minum yang tersedia Kel. Bendogerit 429 paket 8,200,000 DAU 429 paket 8,200,000- - 05.03 01 12 Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi dalam dan luar daerah Jumlah rapat-rapat koordinasi dan konsultasi regional dan nasional yang diikuti Kec. Sananwetan 21 kali 94,700,000 DAU 21 kali 104,200,000- - 05.03 01 15 Penyediaan Jasa Perkantoran Jumlah tenaga pelayanan perkantoran non PNS yang tersedia Kec. Sananwetan 4 orang 117,600,000 DAU 4 orang 129,600,000- - 05.03 01 20 Pengadaan Perlengkapan gedung kantor Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi Kec. Sananwetan 2 jenis 24,300,000 DAU 2 jenis 24,300,000- - 05.03.01 01 20 Pengadaan Perlengkapan gedung kantor Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi Kel. Gedog 4 jenis 7,100,000 DAU 4 jenis 7,100,000- - 05.03.02 01 20 Pengadaan Perlengkapan gedung kantor Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi Kel. Plosokerep 4 jenis 18,500,000 DAU 4 jenis 18,500,000- - 05.03.03 01 20 Pengadaan Perlengkapan gedung kantor Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi Kel. Klampok 3 jenis 20,200,000 DAU 3 jenis 20,200,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 101KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 2019- - 05.03.04 01 20 Pengadaan Perlengkapan gedung kantor Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi Kel. Sananwetan 4 jenis 11,000,000 DAU 4 jenis 11,000,000- - 05.03.05 01 20 Pengadaan Perlengkapan gedung kantor Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi Kel. Rembang 7 jenis 20,000,000 DAU 7 jenis 20,000,000- - 05.03.06 01 20 Pengadaan Perlengkapan gedung kantor Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi Kel. Karangtengah 6 jenis 19,000,000 DAU 6 jenis 19,000,000- - 05.03.07 01 20 Pengadaan Perlengkapan gedung kantor Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi Kel. Bendogerit 2 jenis 15,000,000 DAU 2 jenis 15,000,000- - 05.03 01 21 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi Kec. Sananwetan 13 buah 58,900,000 DAU 13 buah 58,900,000- - 05.03.01 01 21 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi Kel. Gedog 3 jenis 12,800,000 DAU 3 jenis 12,800,000- - 05.03.02 01 21 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi Kel. Plosokerep 7 jenis 16,500,000 DAU 7 jenis 16,500,000- - 05.03.03 01 21 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi Kel. Klampok 2 jenis 11,600,000 DAU 2 jenis 11,600,000- - 05.03.04 01 21 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi Kel. Sananwetan 7 jenis 30,400,000 DAU 7 jenis 30,400,000- - 05.03.05 01 21 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi Kel. Rembang 2 jenis 14,600,000 DAU 2 jenis 14,600,000- - 05.03.06 01 21 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi Kel. Karangtengah 2 jenis 15,400,000 DAU 2 jenis 15,400,000- - 05.03.07 01 21 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi Kel. Bendogerit 3 jenis 11,500,000 DAU 3 jenis 11,500,000- - 05.03 01 23 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor Jumlah Gedung kantor yang terpelihara Kec. Sananwetan 1 jenis - DAU 1 jenis 0

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 101KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 2019- - 05.03.01 01 23 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor Jumlah Gedung kantor yang terpelihara Kel. Gedog 1 jenis 8,900,000 DAU 1 jenis 8,900,000- - 05.03.02 01 23 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor Jumlah Gedung kantor yang terpelihara Kel. Plosokerep 1 jenis 6,600,000 DAU 1 jenis 6,600,000- - 05.03.03 01 23 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor Jumlah Gedung kantor yang terpelihara Kel. Klampok 1 jenis 12,600,000 DAU 1 jenis 12,600,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 101KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 2019- - 05.03.04 01 23 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor Jumlah Gedung kantor yang terpelihara Kel. Sananwetan 1 jenis 15,800,000 DAU 1 jenis 15,800,000- - 05.03.05 01 23 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor Jumlah Gedung kantor yang terpelihara Kel. Rembang 1 jenis - DAU 1 jenis 0- - 05.03.06 01 23 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor Jumlah Gedung kantor yang terpelihara Kel. Karangtengah 1 jenis 15,200,000 DAU 1 jenis 15,200,000- - 05.03.07 01 23 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor Jumlah Gedung kantor yang terpelihara Kel. Bendogerit 1 jenis - DAU 1 jenis 0- - 05.03 01 25 Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara Kec. Sananwetan 3 mobil 77,700,000 DAU 3 mobil 77,700,000- - 05.03.01 01 25 Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara Kel. Gedog 6 unit 6,300,000 DAU 6 unit 6,300,000- - 05.03.02 01 25 Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara Kel. Plosokerep 6 unit 6,900,000 DAU 6 unit 6,900,000- - 05.03.03 01 25 Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara Kel. Klampok 5 unit 6,300,000 DAU 5 unit 6,300,000- - 05.03.04 01 25 Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara Kel. Sananwetan 6 unit 6,400,000 DAU 6 unit 6,400,000- - 05.03.05 01 25 Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara Kel. Rembang 6 unit 8,300,000 DAU 6 unit 8,300,000- - 05.03.06 01 25 Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara Kel. Karangtengah 7 unit 5,600,000 DAU 7 unit 5,600,000- - 05.03.07 01 25 Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara Kel. Bendogerit 6 unit 7,300,000 DAU 6 unit 7,300,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 101KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 2019- - 05.03 01 26 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara Kec. Sananwetan 1 jenis 7,600,000 DAU 1 jenis 7,600,000- - 05.03.01 01 26 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara Kel. Gedog 2 jenis 4,700,000 DAU 2 jenis 4,700,000- - 05.03.02 01 26 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara Kel. Plosokerep 2 jenis 1,400,000 DAU 2 jenis 1,400,000- - 05.03.03 01 26 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara Kel. Klampok 1 jenis 1,400,000 DAU 1 jenis 1,400,000- - 05.03.04 01 26 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara Kel. Sananwetan 5 jenis 5,800,000 DAU 5 jenis 5,800,000- - 05.03.05 01 26 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara Kel. Rembang 1 jenis 1,400,000 DAU 1 jenis 1,400,000- - 05.03.06 01 26 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara Kel. Karangtengah 2 jenis 2,000,000 DAU 2 jenis 2,000,000- - 05.03.07 01 26 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara Kel. Bendogerit 1 jenis 1,400,000 DAU 1 jenis 1,400,000- - 05.03 01 27 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara Kec. Sananwetan 3 jenis 14,200,000 DAU 3 jenis 14,200,000- - 05.03.01 01 27 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara Kel. Gedog 4 jenis 12,500,000 DAU 4 jenis 12,500,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 101KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 2019- - 05.03.02 01 27 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara Kel. Plosokerep 5 jenis 5,500,000 DAU 5 jenis 5,500,000- - 05.03.03 01 27 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara Kel. Klampok 4 jenis 5,500,000 DAU 4 jenis 5,500,000- - 05.03.04 01 27 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara Kel. Sananwetan 6 jenis 6,000,000 DAU 6 jenis 6,000,000- - 05.03.05 01 27 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara Kel. Rembang 4 jenis 4,900,000 DAU 4 jenis 4,900,000- - 05.03.06 01 27 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara Kel. Karangtengah 3 jenis 10,400,000 DAU 3 jenis 10,400,000- - 05.03.07 01 27 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara Kel. Bendogerit 3 jenis 2,900,000 DAU 3 jenis 2,900,000- - 05.03 01 28 Pemeliharaan Rutin/Berkala Meubelair Jumlah jenis meubelair yang terpelihara Kec. Sananwetan 3 jenis 11,100,000 DAU 3 jenis 11,100,000- - 05.03.01 01 28 Pemeliharaan Rutin/Berkala Meubelair Jumlah jenis meubelair yang terpelihara Kel. Gedog 3 jenis 5,200,000 DAU 3 jenis 5,200,000- - 05.03.02 01 28 Pemeliharaan Rutin/Berkala Meubelair Jumlah jenis meubelair yang terpelihara Kel. Plosokerep 2 jenis 1,600,000 DAU 2 jenis 1,600,000- - 05.03.03 01 28 Pemeliharaan Rutin/Berkala Meubelair Jumlah jenis meubelair yang terpelihara Kel. Klampok 2 jenis 1,500,000 DAU 2 jenis 1,500,000- - 05.03.04 01 28 Pemeliharaan Rutin/Berkala Meubelair Jumlah jenis meubelair yang terpelihara Kel. Sananwetan 2 jenis 2,900,000 DAU 2 jenis 2,900,000- - 05.03.05 01 28 Pemeliharaan Rutin/Berkala Meubelair Jumlah jenis meubelair yang terpelihara Kel. Rembang 2 jenis 5,200,000 DAU 2 jenis 5,200,000- - 05.03.06 01 28 Pemeliharaan Rutin/Berkala Meubelair Jumlah jenis meubelair yang terpelihara Kel. Karangtengah 2 jenis 1,600,000 DAU 2 jenis 1,600,000- - 05.03.07 01 28 Pemeliharaan Rutin/Berkala Meubelair Jumlah jenis meubelair yang terpelihara Kel. Bendogerit 2 jenis 1,500,000 DAU 2 jenis 1,500,000- - 05.03 01 30 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Kantor Jumlah gedung kantor yang direhab Kec. Sananwetan 1 unit 165,967,910 DAU- - 05.03.01 01 30 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Kantor Jumlah gedung kantor yang direhab Kel. Gedog - - DAU - 0

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 101KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 2019- - 05.03.02 01 30 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Kantor Jumlah gedung kantor yang direhab Kel. Plosokerep - - DAU - 0- - 05.03.03 01 30 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Kantor Jumlah gedung kantor yang direhab Kel. Klampok - - DAU - 0- - 05.03.04 01 30 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Kantor Jumlah gedung kantor yang direhab Kel. Sananwetan - - DAU - 0- - 05.03.05 01 30 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Kantor Jumlah gedung kantor yang direhab Kel. Rembang - - DAU - 0- - 05.03.06 01 30 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Kantor Jumlah gedung kantor yang direhab Kel. Karangtengah - - DAU - 0- - 05.03.07 01 30 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Kantor Jumlah gedung kantor yang direhab Kel. Bendogerit - - DAU - 0- - 05.03 01 35 Rehabilitasi Sedang/Berat Taman, Lapangan Upacara dan Fasilitas Parkir Jumlah taman, lapangan upacara dan fasilitas parkir yang direhab Kec. Sananwetan - DAU 2 lokasi 124,618,998- - 05.03.01 01 35 Rehabilitasi Sedang/Berat Taman, Lapangan Upacara dan Fasilitas Parkir Jumlah taman, lapangan upacara dan fasilitas parkir yang direhab Kel. Gedog - - - 0- - 05.03.02 01 35 Rehabilitasi Sedang/Berat Taman, Lapangan Upacara dan Fasilitas Parkir Jumlah taman, lapangan upacara dan fasilitas parkir yang direhab Kel. Plosokerep - - - 0- - 05.03.03 01 35 Rehabilitasi Sedang/Berat Taman, Lapangan Upacara dan Fasilitas Parkir Jumlah taman, lapangan upacara dan fasilitas parkir yang direhab Kel. Klampok - - - 0- - 05.03.04 01 35 Rehabilitasi Sedang/Berat Taman, Lapangan Upacara dan Fasilitas Parkir Jumlah taman, lapangan upacara dan fasilitas parkir yang direhab Kel. Sananwetan - - - 0- - 05.03.05 01 35 Rehabilitasi Sedang/Berat Taman, Lapangan Upacara dan Fasilitas Parkir Jumlah taman, lapangan upacara dan fasilitas parkir yang direhab Kel. Rembang - - - 0- - 05.03.06 01 35 Rehabilitasi Sedang/Berat Taman, Lapangan Upacara dan Fasilitas Parkir Jumlah taman, lapangan upacara dan fasilitas parkir yang direhab Kel. Karangtengah - - - 0

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 101KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 2019- - 05.03.07 01 35 Rehabilitasi Sedang/Berat Taman, Lapangan Upacara dan Fasilitas Parkir Jumlah taman, lapangan upacara dan fasilitas parkir yang direhab Kel. Bendogerit - - - 0- - 05.03 02 PROGRAM PENINGKATAN KAPASITAS PERANGKAT DAERAH Tingkat partisipasi perangkat daerah dalam agenda kota 100% 231,800,000 100% 231,800,000- - 05.03 02 04 Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti Kec. Sananwetan 4 even 42,000,000 DAU 4 even 42,000,000- - 05.03.01 02 04 Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti Kel. Gedog 4 even 26,300,000 DAU 4 even 26,300,000- - 05.03.02 02 04 Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti Kel. Plosokerep 4 even 26,200,000 DAU 4 even 26,200,000- - 05.03.03 02 04 Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti Kel. Klampok 4 even 26,300,000 DAU 4 even 26,300,000- - 05.03.04 02 04 Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti Kel. Sananwetan 4 even 26,300,000 DAU 4 even 26,300,000- - 05.03.05 02 04 Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti Kel. Rembang 4 even 26,300,000 DAU 4 even 26,300,000- - 05.03.06 02 04 Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti Kel. Karangtengah 4 even 21,200,000 DAU 4 even 21,200,000- - 05.03.07 02 04 Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti Kel. Bendogerit 4 even 26,200,000 DAU 4 even 26,200,000- - 05.03 02 05 Penyebarluasan informasi program/kegiatan PD Jumlah penyebarluasan informasi program/kegiatan PD Kec. Sananwetan 2 Kali 11,000,000 DAU 2 Kali 11,000,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 101KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 2019PROGRAM PENINGKATAN PENGEMBANGAN SISTEM PELAPORAN CAPAIAN KINERJA DAN KEUANGAN Prosentase dokumen perencanaan dan pelaporan OPD yang tersusun tepat waktu dan sesuai dengan aturan 100% 75,350,000 100% 75,350,000Nilai SKM Baik Baik- - 05.03 03 01 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja PD Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kec. Sananwetan 3 jenis 15,000,000 DAU 3 jenis 15,000,000- - 05.03.01 03 01 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja PD Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Gedog 2 jenis 3,150,000 DAU 2 jenis 3,150,000- - 05.03.02 03 01 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja PD Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Plosokerep 1 jenis 3,150,000 DAU 1 jenis 3,150,000- - 05.03.03 03 01 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja PD Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Klampok 2 jenis 3,150,000 DAU 2 jenis 3,150,000- - 05.03.04 03 01 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja PD Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Sananwetan 2 jenis 3,000,000 DAU 2 jenis 3,000,000- - 05.03.05 03 01 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja PD Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Rembang 1 jenis 3,150,000 DAU 1 jenis 3,150,000- - 05.03.06 03 01 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja PD Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Karangtengah 1 jenis 3,150,000 DAU 1 jenis 3,150,000- - 05.03.07 03 01 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja PD Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Bendogerit 3 jenis 3,150,000 DAU 3 jenis 3,150,000- - 05.03 03

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 101KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 2019- - 05.03 03 02 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kec. Sananwetan 1 jenis 3,800,000 1 jenis 3,800,000- - 05.03.01 03 02 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Gedog 1 jenis 1,000,000 1 jenis 1,000,000- - 05.03.02 03 02 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Plosokerep 1 jenis 1,000,000 1 jenis 1,000,000- - 05.03.03 03 02 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Klampok 1 jenis 1,000,000 1 jenis 1,000,000- - 05.03.04 03 02 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Sananwetan 1 jenis 1,000,000 1 jenis 1,000,000- - 05.03.05 03 02 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Rembang 1 jenis 1,000,000 1 jenis 1,000,000- - 05.03.06 03 02 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Karangtengah 1 jenis 1,000,000 1 jenis 1,000,000- - 05.03.07 03 02 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Bendogerit 1 jenis 1,000,000 1 jenis 1,000,000- - 05.03 03 03 Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kec. Sananwetan 8 jenis 12,700,000 DAU 8 jenis 12,700,000- - 05.03.01 03 03 Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Gedog 3 jenis 2,150,000 DAU 3 jenis 2,150,000- - 05.03.02 03 03 Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Plosokerep 2 jenis 2,150,000 DAU 2 jenis 2,150,000- - 05.03.03 03 03 Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Klampok 3 dokumen 2,150,000 DAU 3 dokumen 2,150,000- - 05.03.04 03 03 Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Sananwetan 4 jenis 2,050,000 DAU 4 jenis 2,050,000- - 05.03.05 03 03 Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Rembang 5 jenis 2,150,000 DAU 5 jenis 2,150,000- - 05.03.06 03 03 Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Karangtengah 7 jenis 2,150,000 DAU 7 jenis 2,150,000- - 05.03.07 03 03 Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Bendogerit 4 jenis 2,150,000 DAU 4 jenis 2,150,000Total Rencana Anggaran 9,577,667,910 9,788,988,998

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 101KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 2019PENDAPATAN DAERAH 310,000,000 330,000,000Pendapatan Asli Daerah Jumlah setoran ke kas daerah Kec. Sananwetan 3 jenis 310,000,000 3 jenis 330,000,000

1 Kec. Sananwetan 2,608,267,910 2 Kel. Gedog 1,215,600,000 3 Kel. Plosokerep 662,700,000 4 Kel. Klampok 1,007,300,000 5 Kel. Sananwetan 1,391,350,000 6 Kel. Rembang 741,250,000 7 Kel. Karangtengah 788,000,000 8 Kel. Bendogerit 1,162,600,000 9,577,067,910 Rekap Pagu 2018

Kecamatan Sananwetan Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 104 01 05.03 16 PROGRAM PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN KECAMATAN DAN KELURAHAN Persentase Pelayanan Tepat Waktu 91% 666,800,000 92% 699,860,0004 01 05.03 16 01 Fasilitasi Pelayanan Prima Prosentase kelompok sasaran difasilitasi Kec. Sananwetan 100% 274,000,000 DAU 100% 287,700,0004 01 05.03.01 16 01 Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis Kel. Gedog 100% 70,500,000 DAU 100% 74,000,0004 01 05.03.02 16 01 Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis Kel. Plosokerep 100% 37,300,000 DAU 100% 39,100,0004 01 05.03.03 16 01 Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis Kel. Klampok 100% 29,200,000 DAU 100% 30,660,0004 01 05.03.04 16 01 Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis Kel. Sananwetan 100% 87,100,000 DAU 100% 91,400,0004 01 05.03.05 16 01 Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis Kel. Rembang 100% 37,200,000 DAU 100% 39,000,0004 01 05.03.06 16 01 Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis Kel. Karangtengah 100% 43,500,000 DAU 100% 45,600,0004 01 05.03.07 16 01 Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis Kel. Bendogerit 100% 88,000,000 DAU 100% 92,400,000Tabel 3.1Rumusan Rencana Program dan Kegiatan OPD Tahun 2018 dan Prakiraan Maju Tahun 2019Kota BlitarKODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20191

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 10KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 201914 01 05.03 17 PROGRAM PENINGKATAN KUALITAS PENYELENGGARAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT, PEMERINTAHAN DAN PEMBANGUNAN Persentase pembinaan di bidang Pemerintahan , keamanan dan ketertiban kesejahteraan sosial , Pemberdayaan masyarakat dan pembangunan di wilayah yang ditindaklanjuti 100% 6,704,800,000 100% 6,881,210,0004 01 05.03 17 01 Fasilitasi Kelurahan Berhasil Tingkat Kecamatan Jumlah penilaian kelurahan berhasil Kec. Sananwetan 7 kelurahan 53,100,000 DAU 7 kelurahan 55,700,0004 01 05.03 17 02 Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan kemiskinan Kec. Sananwetan 1 kali 50,200,000 DAU 1 kali 52,700,0004 01 05.03.01 17 02 Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan kemiskinan Kel. Gedog 1 kali 4,600,000 DAU 1 kali 4,800,0004 01 05.03.02 17 02 Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan kemiskinan Kel. Plosokerep 1 kali 8,300,000 DAU 1 kali 8,700,0004 01 05.03.03 17 02 Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan kemiskinan Kel. Klampok 1 kali 8,500,000 DAU 1 kali 8,700,0004 01 05.03.04 17 02 Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan kemiskinan Kel. Sananwetan 1 kali 8,200,000 DAU 1 kali 8,260,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 10KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 201914 01 05.03.05 17 02 Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan kemiskinan Kel. Rembang 1 kali 6,100,000 DAU 1 kali 6,400,0004 01 05.03.06 17 02 Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan kemiskinan Kel. Karangtengah 1 kali 10,200,000 DAU 1 kali 10,500,0004 01 05.03.07 17 02 Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan kemiskinan Kel. Bendogerit 1 kali 13,000,000 DAU 1 kali 13,600,0004 01 05.03 17 03 Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat Jumlah lokasi pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik, sarana dan prasana Kec. Sananwetan 14 kegiatan 10,000,000 DAU 14 kegiatan 10,500,0004 01 05.03.01 17 03 Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat Jumlah lokasi pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik, sarana dan prasana Kel. Gedog 15 lokasi 439,500,000 DAU 15 lokasi 461,400,0004 01 05.03.02 17 03 Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat Jumlah lokasi pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik, sarana dan prasana Kel. Plosokerep 9 lokasi 172,000,000 DAU 9 lokasi 180,600,0004 01 05.03.03 17 03 Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat Jumlah lokasi pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik, sarana dan prasana Kel. Klampok 23 lokasi 413,650,000 DAU 23 lokasi 434,300,0004 01 05.03.04 17 03 Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat Jumlah lokasi pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik, sarana dan prasana Kel. Sananwetan 12 lokasi 415,000,000 DAU 12 lokasi 435,700,0004 01 05.03.05 17 03 Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat Jumlah lokasi pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik, sarana dan prasana Kel. Rembang 8 lokasi 153,500,000 DAU 8 lokasi 161,100,0004 01 05.03.06 17 03 Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat Jumlah lokasi pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik, sarana dan prasana Kel. Karangtengah 11 lokasi 178,000,000 DAU 11 lokasi 186,900,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 10KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 201914 01 05.03.07 17 03 Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat Jumlah lokasi pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik, sarana dan prasana Kel. Bendogerit 12 lokasi 433,000,000 DAU 12 lokasi 454,600,0004 01 05.03 17 04 Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga Jumlah jenis fasilitasi pembinaan pemuda dan olah raga Kec. Sananwetan 1 jenis 54,100,000 DAU 1 jenis 56,800,0004 01 05.03.01 17 04 Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga Jumlah jenis fasilitasi pembinaan pemuda dan olah raga Kel. Gedog 1 jenis 43,800,000 DAU 1 jenis 46,000,0004 01 05.03.02 17 04 Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga Jumlah jenis fasilitasi pembinaan pemuda dan olah raga Kel. Plosokerep 1 jenis 16,400,000 DAU 1 jenis 17,200,0004 01 05.03.03 17 04 Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga Jumlah jenis fasilitasi pembinaan pemuda dan olah raga Kel. Klampok 1 jenis 35,000,000 DAU 1 jenis 36,700,0004 01 05.03.04 17 04 Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga Jumlah jenis fasilitasi pembinaan pemuda dan olah raga Kel. Sananwetan 1 jenis 37,200,000 DAU 1 jenis 39,000,0004 01 05.03.05 17 04 Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga Jumlah jenis fasilitasi pembinaan pemuda dan olah raga Kel. Rembang 1 jenis 35,000,000 DAU 1 jenis 36,700,0004 01 05.03.06 17 04 Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga Jumlah jenis fasilitasi pembinaan pemuda dan olah raga Kel. Karangtengah 1 jenis 22,300,000 DAU 1 jenis 23,400,0004 01 05.03.07 17 04 Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga Jumlah jenis fasilitasi pembinaan pemuda dan olah raga Kel. Bendogerit 1 jenis 35,500,000 DAU 1 jenis 37,200,0004 01 05.03 17 05 Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah Prosentase wajib pajak membayar PBB Kec. Sananwetan 100% 79,000,000 DAU 100% 82,950,0004 01 05.03.01 17 05 Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok Kel. Gedog 100% 9,000,000 DAU 100% 9,400,0004 01 05.03.02 17 05 Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok Kel. Plosokerep 100% 12,000,000 DAU 100% 12,600,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 10KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 201914 01 05.03.03 17 05 Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok Kel. Klampok 100% 11,700,000 DAU 100% 12,600,0004 01 05.03.04 17 05 Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok Kel. Sananwetan 100% 10,600,000 DAU 100% 12,300,0004 01 05.03.05 17 05 Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok Kel. Rembang 100% 12,000,000 DAU 100% 12,600,0004 01 05.03.06 17 05 Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok Kel. Karangtengah 100% 10,000,000 DAU 100% 10,500,0004 01 05.03.07 17 05 Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok Kel. Bendogerit 100% 14,700,000 DAU 100% 15,400,0004 01 05.03.01 17 06 Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat Kel. Gedog 1 jenis 56,100,000 DAU 1 jenis 57,800,0004 01 05.03.02 17 06 Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat Kel. Plosokerep 1 kegiatan 11,700,000 DAU 1 kegiatan 12,000,0004 01 05.03.03 17 06 Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat Kel. Klampok 4 kegiatan 41,700,000 DAU 4 kegiatan 42,900,0004 01 05.03.04 17 06 Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat Kel. Sananwetan 1 jenis 133,100,000 DAU 1 jenis 137,000,0004 01 05.03.05 17 06 Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat Kel. Rembang 1 kegiatan 47,100,000 DAU 1 kegiatan 48,500,0004 01 05.03.06 17 06 Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat Kel. Karangtengah 1 jenis 41,500,000 DAU 1 jenis 42,700,0004 01 05.03.07 17 06 Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat Kel. Bendogerit 3 kegiatan 53,700,000 DAU 3 kegiatan 55,300,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 10KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 201914 01 05.03 17 07 Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan Jumlah lembaga Kemasyarakatan Kelurahan difasilitasi Kec. Sananwetan 7 lembaga 423,900,000 DAU 7 lembaga 423,900,0004 01 05.03.01 17 07 Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan Jumlah lembaga Kemasyarakatan Kelurahan difasilitasi Kel. Gedog 10 lembaga 285,000,000 DAU 10 lembaga 285,000,0004 01 05.03.02 17 07 Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan Jumlah lembaga Kemasyarakatan Kelurahan difasilitasi Kel. Plosokerep 8 lembaga 148,200,000 DAU 8 lembaga 148,200,0004 01 05.03.03 17 07 Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan Jumlah lembaga Kemasyarakatan Kelurahan difasilitasi Kel. Klampok 8 lembaga 191,300,000 DAU 8 lembaga 191,300,0004 01 05.03.04 17 07 Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan Jumlah lembaga Kemasyarakatan Kelurahan difasilitasi Kel. Sananwetan 7 lembaga 322,800,000 DAU 7 lembaga 322,800,0004 01 05.03.05 17 07 Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan Jumlah lembaga Kemasyarakatan Kelurahan difasilitasi Kel. Rembang 8 lembaga 141,000,000 DAU 8 lembaga 141,000,0004 01 05.03.06 17 07 Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan Jumlah lembaga Kemasyarakatan Kelurahan difasilitasi Kel. Karangtengah 8 lembaga 200,600,000 DAU 8 lembaga 200,600,0004 01 05.03.07 17 07 Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan Jumlah lembaga Kemasyarakatan Kelurahan difasilitasi Kel. Bendogerit 8 lembaga 226,300,000 DAU 8 lembaga 226,300,0004 01 05.03 17 08 Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan Jumlah kegiatan pengendalian keamanan lingkungan Kec. Sananwetan 7 kegiatan 100,800,000 DAU 7 kegiatan 103,800,0004 01 05.03.01 17 08 Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan Jumlah kegiatan pengendalian keamanan lingkungan Kel. Gedog 12 kali 22,800,000 DAU 12 kali 23,400,0004 01 05.03.02 17 08 Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan Jumlah kegiatan pengendalian keamanan lingkungan Kel. Plosokerep 12 kali 14,200,000 DAU 12 kali 14,600,0004 01 05.03.03 17 08 Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan Jumlah kegiatan pengendalian keamanan lingkungan Kel. Klampok 12 kali 11,100,000 DAU 12 kali 11,400,0004 01 05.03.04 17 08 Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan Jumlah kegiatan pengendalian keamanan lingkungan Kel. Sananwetan 12 kali 16,500,000 DAU 12 kali 16,900,0004 01 05.03.05 17 08 Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan Jumlah kegiatan pengendalian keamanan lingkungan Kel. Rembang 12 kali 26,400,000 DAU 12 kali 27,100,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 10KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 201914 01 05.03.06 17 08 Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan Jumlah kegiatan pengendalian keamanan lingkungan Kel. Karangtengah 12 kali 22,300,000 DAU 12 kali 23,000,0004 01 05.03.07 17 08 Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan Jumlah kegiatan pengendalian keamanan lingkungan Kel. Bendogerit 12 kali 11,300,000 DAU 12 kali 11,600,0004 01 05.03 17 09 Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1 (satu) Tahun Kec. Sananwetan 7 jenis 141,200,000 DAU 7 jenis 141,200,0004 01 05.03.01 17 09 Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1 (satu) Tahun Kel. Gedog 1 jenis 17,100,000 DAU 1 jenis 17,600,0004 01 05.03.02 17 09 Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1 (satu) Tahun Kel. Plosokerep 1 jenis 9,200,000 DAU 1 jenis 9,400,0004 01 05.03.03 17 09 Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1 (satu) Tahun Kel. Klampok 1 jenis 5,250,000 DAU 1 jenis 5,400,0004 01 05.03.04 17 09 Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1 (satu) Tahun Kel. Sananwetan 1 jenis 31,200,000 DAU 1 jenis 32,100,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 10KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 201914 01 05.03.05 17 09 Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1 (satu) Tahun Kel. Rembang 1 jenis 25,700,000 DAU 1 jenis 26,400,0004 01 05.03.06 17 09 Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1 (satu) Tahun Kel. Karangtengah 1 jenis 16,400,000 DAU 1 jenis 16,900,0004 01 05.03.07 17 09 Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1 (satu) Tahun Kel. Bendogerit 1 jenis 20,100,000 DAU 1 jenis 20,700,0004 01 05.03 17 10 Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan Jumlah kegiatan fasilitasi peningkatan nilai-nilai luhur kebangsaan yang dilaksanakan Kec. Sananwetan 9 kegiatan 209,000,000 DAU 9 kegiatan 215,200,0004 01 05.03.01 17 10 Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan Jumlah kegiatan fasilitasi peningkatan nilai-nilai luhur kebangsaan yang dilaksanakan Kel. Gedog 3 kegiatan 18,500,000 DAU 3 kegiatan 19,000,0004 01 05.03.02 17 10 Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan Jumlah kegiatan fasilitasi peningkatan nilai-nilai luhur kebangsaan yang dilaksanakan Kel. Plosokerep 3 kegiatan 15,400,000 DAU 3 kegiatan 15,800,0004 01 05.03.03 17 10 Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan Jumlah kegiatan fasilitasi peningkatan nilai-nilai luhur kebangsaan yang dilaksanakan Kel. Klampok 3 kegiatan 31,400,000 DAU 3 kegiatan 32,300,0004 01 05.03.04 17 10 Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan Jumlah kegiatan fasilitasi peningkatan nilai-nilai luhur kebangsaan yang dilaksanakan Kel. Sananwetan 3 kegiatan 36,700,000 DAU 3 kegiatan 37,800,0004 01 05.03.05 17 10 Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan Jumlah kegiatan fasilitasi peningkatan nilai-nilai luhur kebangsaan yang dilaksanakan Kel. Rembang 3 kegiatan 39,700,000 DAU 3 kegiatan 40,900,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 10KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 201914 01 05.03.06 17 10 Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan Jumlah kegiatan fasilitasi peningkatan nilai-nilai luhur kebangsaan yang dilaksanakan Kel. Karangtengah 3 kegiatan 11,900,000 DAU 3 kegiatan 12,200,0004 01 05.03.07 17 10 Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan Jumlah kegiatan fasilitasi peningkatan nilai-nilai luhur kebangsaan yang dilaksanakan Kel. Bendogerit 3 kegiatan 24,600,000 DAU 3 kegiatan 25,300,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 10KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 201914 01 05.03 17 11 Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup Jumlah jenis kegiatan dalam pelestarian lingkungan hidup Kec. Sananwetan 7 kelurahan 29,600,000 DAU 7 kelurahan 30,400,0004 01 05.03.01 17 11 Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup Jumlah jenis kegiatan dalam pelestarian lingkungan hidup Kel. Gedog 1 jenis 13,200,000 DAU 1 jenis 13,400,0004 01 05.03.02 17 11 Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup Jumlah jenis kegiatan dalam pelestarian lingkungan hidup Kel. Plosokerep 1 jenis 27,800,000 DAU 1 jenis 28,300,0004 01 05.03.03 17 11 Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup Jumlah jenis kegiatan dalam pelestarian lingkungan hidup Kel. Klampok 1 jenis 18,300,000 DAU 1 jenis 18,600,0004 01 05.03.04 17 11 Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup Jumlah jenis kegiatan dalam pelestarian lingkungan hidup Kel. Sananwetan 1 jenis 19,400,000 DAU 1 jenis 19,700,0004 01 05.03.05 17 11 Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup Jumlah jenis kegiatan dalam pelestarian lingkungan hidup Kel. Rembang 1 jenis 22,300,000 DAU 1 jenis 22,700,0004 01 05.03.06 17 11 Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup Jumlah jenis kegiatan dalam pelestarian lingkungan hidup Kel. Karangtengah 1 jenis 9,800,000 DAU 1 jenis 10,000,0004 01 05.03.07 17 11 Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup Jumlah jenis kegiatan dalam pelestarian lingkungan hidup Kel. Bendogerit 1 jenis 26,700,000 DAU 1 jenis 27,200,0004 01 05.03 17 12 Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di kecamatan dan kelurahan Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan Kec. Sananwetan 1 kali 34,700,000 DAU 1 kali 34,700,0004 01 05.03.01 17 12 Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di kecamatan dan kelurahan Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan Kel. Gedog 1 kali 36,700,000 DAU 1 kali 36,700,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 10KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 201914 01 05.03.02 17 12 Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di kecamatan dan kelurahan Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan Kel. Plosokerep 1 kali 18,500,000 DAU 1 kali 18,500,0004 01 05.03.03 17 12 Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di kecamatan dan kelurahan Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan Kel. Klampok 1 kali 16,200,000 DAU 1 kali 16,200,0004 01 05.03.04 17 12 Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di kecamatan dan kelurahan Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan Kel. Sananwetan 1 kali 30,100,000 DAU 1 kali 30,100,0004 01 05.03.05 17 12 Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di kecamatan dan kelurahan Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan Kel. Rembang 1 kali 16,000,000 DAU 1 kali 16,000,0004 01 05.03.06 17 12 Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di kecamatan dan kelurahan Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan Kel. Karangtengah 1 kali 22,300,000 DAU 1 kali 22,300,0004 01 05.03.07 17 12 Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di kecamatan dan kelurahan Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan Kel. Bendogerit 1 kali 29,700,000 DAU 1 kali 29,700,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 10KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 201914 01 05.03 17 13 Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan Jumlah dokumen monografi yang tersusun Kec. Sananwetan 1 dokumen 6,700,000 DAU 1 dokumen 6,700,0004 01 05.03.01 17 13 Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan Jumlah dokumen monografi yang tersusun Kel. Gedog 1 dokumen 2,000,000 DAU 1 dokumen 2,000,0004 01 05.03.02 17 13 Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan Jumlah dokumen monografi yang tersusun Kel. Plosokerep 1 dokumen 2,400,000 DAU 1 dokumen 2,400,0004 01 05.03.03 17 13 Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan Jumlah dokumen monografi yang tersusun Kel. Klampok 1 dokumen 3,300,000 DAU 1 dokumen 3,300,0004 01 05.03.04 17 13 Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan Jumlah dokumen monografi yang tersusun Kel. Sananwetan 1 dokumen 5,400,000 DAU 1 dokumen 5,400,0004 01 05.03.05 17 13 Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan Jumlah dokumen monografi yang tersusun Kel. Rembang 1 dokumen 3,700,000 DAU 1 dokumen 3,700,0004 01 05.03.06 17 13 Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan Jumlah dokumen monografi yang tersusun Kel. Karangtengah 1 dokumen 1,400,000 DAU 1 dokumen 1,400,0004 01 05.03.07 17 13 Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan Jumlah dokumen monografi yang tersusun Kel. Bendogerit 1 dokumen 3,700,000 DAU 1 dokumen 3,700,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 10KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 201914 01 05.03 17 14 Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan Jumlah dokumen Profil yang tersusun Kec. Sananwetan 1 dokumen 10,500,000 DAU 1 dokumen 10,500,0004 01 05.03.01 17 14 Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan Jumlah dokumen Profil yang tersusun Kel. Gedog 1 dokumen 5,500,000 DAU 1 dokumen 5,500,0004 01 05.03.02 17 14 Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan Jumlah dokumen Profil yang tersusun Kel. Plosokerep 1 dokumen 4,000,000 DAU 1 dokumen 4,000,0004 01 05.03.03 17 14 Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan Jumlah dokumen Profil yang tersusun Kel. Klampok 1 dokumen 6,100,000 DAU 1 dokumen 6,100,0004 01 05.03.04 17 14 Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan Jumlah dokumen Profil yang tersusun Kel. Sananwetan 1 dokumen 5,300,000 DAU 1 dokumen 5,300,0004 01 05.03.05 17 14 Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan Jumlah dokumen Profil yang tersusun Kel. Rembang 1 dokumen 3,500,000 DAU 1 dokumen 3,500,0004 01 05.03.06 17 14 Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan Jumlah dokumen Profil yang tersusun Kel. Karangtengah 1 dokumen 4,100,000 DAU 1 dokumen 4,100,0004 01 05.03.07 17 14 Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan Jumlah dokumen Profil yang tersusun Kel. Bendogerit 1 dokumen 19,500,000 DAU 1 dokumen 19,500,0004 01 05.03 17 15 Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum Jumlah fasilitasi penunjang Pemilu Kec. Sananwetan 1 kegiatan 108,500,000 DAU 2 kegiatan 108,500,0004 01 05.03.01 17 15 Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum Jumlah fasilitasi penunjang Pemilu Kel. Gedog 1 kegiatan 20,000,000 DAU 2 kegiatan 20,000,0004 01 05.03.02 17 15 Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum Jumlah fasilitasi penunjang Pemilu Kel. Plosokerep 1 kegiatan 15,000,000 DAU 2 kegiatan 15,000,0004 01 05.03.03 17 15 Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum Jumlah fasilitasi penunjang Pemilu Kel. Klampok 1 kegiatan 15,000,000 DAU 2 kegiatan 15,000,0004 01 05.03.04 17 15 Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum Jumlah fasilitasi penunjang Pemilu Kel. Sananwetan 1 kegiatan 20,000,000 DAU 2 kegiatan 20,000,0004 01 05.03.05 17 15 Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum Jumlah fasilitasi penunjang Pemilu Kel. Rembang 1 kegiatan 15,000,000 DAU 2 kegiatan 15,000,0004 01 05.03.06 17 15 Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum Jumlah fasilitasi penunjang Pemilu Kel. Karangtengah 1 kegiatan 15,000,000 DAU 2 kegiatan 15,000,0004 01 05.03.07 17 15 Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum Jumlah fasilitasi penunjang Pemilu Kel. Bendogerit 1 kegiatan 20,000,000 DAU 2 kegiatan 20,000,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 10KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20191- - 05.03 01 PROGRAM PELAYANAN PERKANTORAN Persentase kecukupan pelayanan perkantoran 100% 1,898,917,910 100% 1,900,068,998- - 05.03 01 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik Jumlah rekening yang terbayarkan Kec. Sananwetan 4 rekening 53,500,000 DAU 4 rekening 53,500,000- - 05.03.01 01 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik Jumlah rekening yang terbayarkan Kel. Gedog 4 rekening 31,500,000 DAU 4 rekening 31,500,000- - 05.03.02 01 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik Jumlah rekening yang terbayarkan Kel. Plosokerep 5 rekening 25,800,000 DAU 5 rekening 25,800,000- - 05.03.03 01 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik Jumlah rekening yang terbayarkan Kel. Klampok 3 rekening 25,800,000 DAU 3 rekening 25,800,000- - 05.03.04 01 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik Jumlah rekening yang terbayarkan Kel. Sananwetan 4 rekening 38,000,000 DAU 4 rekening 38,000,000- - 05.03.05 01 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik Jumlah rekening yang terbayarkan Kel. Rembang 4 rekening 27,700,000 DAU 4 rekening 27,700,000- - 05.03.06 01 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik Jumlah rekening yang terbayarkan Kel. Karangtengah 4 rekening 29,600,000 DAU 4 rekening 29,600,000- - 05.03.07 01 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik Jumlah rekening yang terbayarkan Kel. Bendogerit 4 rekening 25,300,000 DAU 4 rekening 25,300,000- - 05.03 01 03 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional Jumlah unit kendaraan dinas yang terbayarkan pajaknya Kec. Sananwetan 3 mobil, 6 motor 2,900,000 DAU 3 mobil, 6 motor 2,900,000- - 05.03.01 01 03 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional Jumlah unit kendaraan dinas yang terbayarkan pajaknya Kel. Gedog 6 unit 800,000 DAU 6 unit 800,000- - 05.03.02 01 03 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional Jumlah unit kendaraan dinas yang terbayarkan pajaknya Kel. Plosokerep 6 unit 1,300,000 DAU 6 unit 1,300,000- - 05.03.03 01 03 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional Jumlah unit kendaraan dinas yang terbayarkan pajaknya Kel. Klampok 5 unit 800,000 DAU 5 unit 800,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 10KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20191- - 05.03.04 01 03 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional Jumlah unit kendaraan dinas yang terbayarkan pajaknya Kel. Sananwetan 6 unit 800,000 DAU 6 unit 800,000- - 05.03.05 01 03 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional Jumlah unit kendaraan dinas yang terbayarkan pajaknya Kel. Rembang 6 unit 850,000 DAU 6 unit 850,000- - 05.03.06 01 03 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional Jumlah unit kendaraan dinas yang terbayarkan pajaknya Kel. Karangtengah 7 unit 1,100,000 DAU 7 unit 1,100,000- - 05.03.07 01 03 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional Jumlah unit kendaraan dinas yang terbayarkan pajaknya Kel. Bendogerit 6 unit 800,000 DAU 6 unit 800,000- - 05.03 01 04 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor Jumlah tenaga kebersihan non PNS yang tersedia Kec. Sananwetan 7 orang 205,800,000 DAU 7 orang 226,800,000- - 05.03 01 05 Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang tersedia Kec. Sananwetan 58 jenis 33,000,000 DAU 58 jenis 33,000,000- - 05.03.01 01 05 Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang tersedia Kel. Gedog 40 jenis 10,500,000 DAU 40 jenis 10,500,000- - 05.03.02 01 05 Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang tersedia Kel. Plosokerep 35 jenis 9,400,000 DAU 35 jenis 9,400,000- - 05.03.03 01 05 Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang tersedia Kel. Klampok 36 jenis 13,600,000 DAU 36 jenis 13,600,000- - 05.03.04 01 05 Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang tersedia Kel. Sananwetan 43 jenis 18,700,000 DAU 43 jenis 18,700,000- - 05.03.05 01 05 Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang tersedia Kel. Rembang 17 jenis 9,700,000 DAU 17 jenis 9,700,000- - 05.03.06 01 05 Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang tersedia Kel. Karangtengah 36 jenis 15,900,000 DAU 36 jenis 15,900,000- - 05.03.07 01 05 Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang tersedia Kel. Bendogerit 32 jenis 11,200,000 DAU 32 jenis 11,200,000- - 05.03 01 06 Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang tersedia Kec. Sananwetan 7 jenis 19,000,000 DAU 7 jenis 19,000,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 10KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20191- - 05.03.01 01 06 Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang tersedia Kel. Gedog 6 jenis 10,300,000 DAU 6 jenis 10,300,000- - 05.03.02 01 06 Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang tersedia Kel. Plosokerep 5 jenis 4,400,000 DAU 5 jenis 4,400,000- - 05.03.03 01 06 Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang tersedia Kel. Klampok 6 jenis 6,300,000 DAU 6 jenis 6,300,000- - 05.03.04 01 06 Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang tersedia Kel. Sananwetan 4 jenis 8,800,000 DAU 4 jenis 8,800,000- - 05.03.05 01 06 Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang tersedia Kel. Rembang 4 jenis 7,500,000 DAU 4 jenis 7,500,000- - 05.03.06 01 06 Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang tersedia Kel. Karangtengah 2 jenis 9,800,000 DAU 2 jenis 9,800,000- - 05.03.07 01 06 Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang tersedia Kel. Bendogerit 4 jenis 7,300,000 DAU 4 jenis 7,300,000- - 05.03 01 07 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan yang tersedia Kec. Sananwetan 18 Jenis 10,700,000 DAU 18 Jenis 10,700,000- - 05.03.01 01 07 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan yang tersedia Kel. Gedog 8 jenis 5,700,000 DAU 8 jenis 5,700,000- - 05.03.02 01 07 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan yang tersedia Kel. Plosokerep 4 jenis 2,000,000 DAU 4 jenis 2,000,000- - 05.03.03 01 07 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan yang tersedia Kel. Klampok 13 jenis 5,600,000 DAU 13 jenis 5,600,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 10KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20191- - 05.03.04 01 07 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan yang tersedia Kel. Sananwetan 8 jenis 5,500,000 DAU 8 jenis 5,500,000- - 05.03.05 01 07 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan yang tersedia Kel. Rembang 5 jenis 2,600,000 DAU 5 jenis 2,600,000- - 05.03.06 01 07 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan yang tersedia Kel. Karangtengah 4 jenis 4,100,000 DAU 4 jenis 4,100,000- - 05.03.07 01 07 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan yang tersedia Kel. Bendogerit 6 jenis 3,500,000 DAU 6 jenis 3,500,000- - 05.03 01 09 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga jumlah jenis peralatan rumah tangga kantor yang tersedia Kec. Sananwetan 34 jenis 11,700,000 DAU 34 jenis 11,700,000- - 05.03.01 01 09 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga jumlah jenis peralatan rumah tangga kantor yang tersedia Kel. Gedog 25 jenis 4,800,000 DAU 25 jenis 4,800,000- - 05.03.02 01 09 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga jumlah jenis peralatan rumah tangga kantor yang tersedia Kel. Plosokerep 28 jenis 5,800,000 DAU 28 jenis 5,800,000- - 05.03.03 01 09 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga jumlah jenis peralatan rumah tangga kantor yang tersedia Kel. Klampok 30 jenis 6,000,000 DAU 30 jenis 6,000,000- - 05.03.04 01 09 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga jumlah jenis peralatan rumah tangga kantor yang tersedia Kel. Sananwetan 21 jenis 10,500,000 DAU 21 jenis 10,500,000- - 05.03.05 01 09 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga jumlah jenis peralatan rumah tangga kantor yang tersedia Kel. Rembang 17 jenis 2,700,000 DAU 17 jenis 2,700,000- - 05.03.06 01 09 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga jumlah jenis peralatan rumah tangga kantor yang tersedia Kel. Karangtengah 17 jenis 2,900,000 DAU 17 jenis 2,900,000- - 05.03.07 01 09 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga jumlah jenis peralatan rumah tangga kantor yang tersedia Kel. Bendogerit 11 jenis 7,000,000 DAU 11 jenis 7,000,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 10KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20191- - 05.03 01 10 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia Kec. Sananwetan 4 jenis 10,500,000 DAU 4 jenis 10,500,000- - 05.03.01 01 10 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia Kel. Gedog 3 jenis 7,400,000 DAU 3 jenis 7,400,000- - 05.03.02 01 10 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia Kel. Plosokerep 2 jenis 5,700,000 DAU 2 jenis 5,700,000- - 05.03.03 01 10 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia Kel. Klampok 2 jenis 9,300,000 DAU 2 jenis 9,300,000- - 05.03.04 01 10 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia Kel. Sananwetan 4 jenis 8,000,000 DAU 4 jenis 8,000,000- - 05.03.05 01 10 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia Kel. Rembang 2 jenis 7,800,000 DAU 2 jenis 7,800,000- - 05.03.06 01 10 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia Kel. Karangtengah 3 jenis 6,600,000 DAU 3 jenis 6,600,000- - 05.03.07 01 10 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia Kel. Bendogerit 3 jenis 7,400,000 DAU 3 jenis 7,400,000- - 05.03 01 11 Penyediaan Makanan dan Minuman Jumlah paket makan dan minum yang tersedia Kec. Sananwetan 712 paket 19,300,000 DAU 712 paket 19,300,000- - 05.03.01 01 11 Penyediaan Makanan dan Minuman Jumlah paket makan dan minum yang tersedia Kel. Gedog 3 jenis 10,200,000 DAU 3 jenis 10,200,000- - 05.03.02 01 11 Penyediaan Makanan dan Minuman Jumlah paket makan dan minum yang tersedia Kel. Plosokerep 606 paket 7,000,000 DAU 606 paket 7,000,000- - 05.03.03 01 11 Penyediaan Makanan dan Minuman Jumlah paket makan dan minum yang tersedia Kel. Klampok 1 tahun 10,500,000 DAU 1 tahun 10,500,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 10KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20191- - 05.03.04 01 11 Penyediaan Makanan dan Minuman Jumlah paket makan dan minum yang tersedia Kel. Sananwetan 3 paket 11,800,000 DAU 3 paket 11,800,000- - 05.03.05 01 11 Penyediaan Makanan dan Minuman Jumlah paket makan dan minum yang tersedia Kel. Rembang 35 paket 11,200,000 DAU 35 paket 11,200,000- - 05.03.06 01 11 Penyediaan Makanan dan Minuman Jumlah paket makan dan minum yang tersedia Kel. Karangtengah 7 paket 12,000,000 DAU 7 paket 12,000,000- - 05.03.07 01 11 Penyediaan Makanan dan Minuman Jumlah paket makan dan minum yang tersedia Kel. Bendogerit 429 paket 8,200,000 DAU 429 paket 8,200,000- - 05.03 01 12 Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi dalam dan luar daerah Jumlah rapat-rapat koordinasi dan konsultasi regional dan nasional yang diikuti Kec. Sananwetan 21 kali 94,700,000 DAU 21 kali 104,200,000- - 05.03 01 15 Penyediaan Jasa Perkantoran Jumlah tenaga pelayanan perkantoran non PNS yang tersedia Kec. Sananwetan 4 orang 117,600,000 DAU 4 orang 129,600,000- - 05.03 01 20 Pengadaan Perlengkapan gedung kantor Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi Kec. Sananwetan 2 jenis 24,300,000 DAU 2 jenis 24,300,000- - 05.03.01 01 20 Pengadaan Perlengkapan gedung kantor Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi Kel. Gedog 4 jenis 7,100,000 DAU 4 jenis 7,100,000- - 05.03.02 01 20 Pengadaan Perlengkapan gedung kantor Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi Kel. Plosokerep 4 jenis 18,500,000 DAU 4 jenis 18,500,000- - 05.03.03 01 20 Pengadaan Perlengkapan gedung kantor Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi Kel. Klampok 3 jenis 20,200,000 DAU 3 jenis 20,200,000- - 05.03.04 01 20 Pengadaan Perlengkapan gedung kantor Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi Kel. Sananwetan 4 jenis 11,000,000 DAU 4 jenis 11,000,000- - 05.03.05 01 20 Pengadaan Perlengkapan gedung kantor Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi Kel. Rembang 7 jenis 20,000,000 DAU 7 jenis 20,000,000- - 05.03.06 01 20 Pengadaan Perlengkapan gedung kantor Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi Kel. Karangtengah 6 jenis 19,000,000 DAU 6 jenis 19,000,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 10KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20191- - 05.03.07 01 20 Pengadaan Perlengkapan gedung kantor Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi Kel. Bendogerit 2 jenis 15,000,000 DAU 2 jenis 15,000,000- - 05.03 01 21 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi Kec. Sananwetan 13 buah 58,900,000 DAU 13 buah 58,900,000- - 05.03.01 01 21 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi Kel. Gedog 3 jenis 12,800,000 DAU 3 jenis 12,800,000- - 05.03.02 01 21 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi Kel. Plosokerep 7 jenis 16,500,000 DAU 7 jenis 16,500,000- - 05.03.03 01 21 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi Kel. Klampok 2 jenis 11,600,000 DAU 2 jenis 11,600,000- - 05.03.04 01 21 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi Kel. Sananwetan 7 jenis 30,400,000 DAU 7 jenis 30,400,000- - 05.03.05 01 21 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi Kel. Rembang 2 jenis 14,600,000 DAU 2 jenis 14,600,000- - 05.03.06 01 21 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi Kel. Karangtengah 2 jenis 15,400,000 DAU 2 jenis 15,400,000- - 05.03.07 01 21 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi Kel. Bendogerit 3 jenis 11,500,000 DAU 3 jenis 11,500,000- - 05.03 01 23 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor Jumlah Gedung kantor yang terpelihara Kec. Sananwetan 1 jenis - DAU 1 jenis 0- - 05.03.01 01 23 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor Jumlah Gedung kantor yang terpelihara Kel. Gedog 1 jenis 8,900,000 DAU 1 jenis 8,900,000- - 05.03.02 01 23 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor Jumlah Gedung kantor yang terpelihara Kel. Plosokerep 1 jenis 6,600,000 DAU 1 jenis 6,600,000- - 05.03.03 01 23 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor Jumlah Gedung kantor yang terpelihara Kel. Klampok 1 jenis 12,600,000 DAU 1 jenis 12,600,000- - 05.03.04 01 23 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor Jumlah Gedung kantor yang terpelihara Kel. Sananwetan 1 jenis 15,800,000 DAU 1 jenis 15,800,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 10KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20191- - 05.03.05 01 23 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor Jumlah Gedung kantor yang terpelihara Kel. Rembang 1 jenis - DAU 1 jenis 0- - 05.03.06 01 23 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor Jumlah Gedung kantor yang terpelihara Kel. Karangtengah 1 jenis 15,200,000 DAU 1 jenis 15,200,000- - 05.03.07 01 23 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor Jumlah Gedung kantor yang terpelihara Kel. Bendogerit 1 jenis - DAU 1 jenis 0

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 10KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20191- - 05.03 01 25 Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara Kec. Sananwetan 3 mobil 77,700,000 DAU 3 mobil 77,700,000- - 05.03.01 01 25 Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara Kel. Gedog 6 unit 6,300,000 DAU 6 unit 6,300,000- - 05.03.02 01 25 Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara Kel. Plosokerep 6 unit 6,900,000 DAU 6 unit 6,900,000- - 05.03.03 01 25 Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara Kel. Klampok 5 unit 6,300,000 DAU 5 unit 6,300,000- - 05.03.04 01 25 Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara Kel. Sananwetan 6 unit 6,400,000 DAU 6 unit 6,400,000- - 05.03.05 01 25 Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara Kel. Rembang 6 unit 8,300,000 DAU 6 unit 8,300,000- - 05.03.06 01 25 Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara Kel. Karangtengah 7 unit 5,600,000 DAU 7 unit 5,600,000- - 05.03.07 01 25 Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara Kel. Bendogerit 6 unit 7,300,000 DAU 6 unit 7,300,000- - 05.03 01 26 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara Kec. Sananwetan 1 jenis 7,600,000 DAU 1 jenis 7,600,000- - 05.03.01 01 26 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara Kel. Gedog 2 jenis 4,700,000 DAU 2 jenis 4,700,000- - 05.03.02 01 26 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara Kel. Plosokerep 2 jenis 1,400,000 DAU 2 jenis 1,400,000- - 05.03.03 01 26 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara Kel. Klampok 1 jenis 1,400,000 DAU 1 jenis 1,400,000- - 05.03.04 01 26 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara Kel. Sananwetan 5 jenis 5,800,000 DAU 5 jenis 5,800,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 10KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20191- - 05.03.05 01 26 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara Kel. Rembang 1 jenis 1,400,000 DAU 1 jenis 1,400,000- - 05.03.06 01 26 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara Kel. Karangtengah 2 jenis 2,000,000 DAU 2 jenis 2,000,000- - 05.03.07 01 26 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara Kel. Bendogerit 1 jenis 1,400,000 DAU 1 jenis 1,400,000- - 05.03 01 27 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara Kec. Sananwetan 3 jenis 14,200,000 DAU 3 jenis 14,200,000- - 05.03.01 01 27 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara Kel. Gedog 4 jenis 12,500,000 DAU 4 jenis 12,500,000- - 05.03.02 01 27 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara Kel. Plosokerep 5 jenis 5,500,000 DAU 5 jenis 5,500,000- - 05.03.03 01 27 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara Kel. Klampok 4 jenis 5,500,000 DAU 4 jenis 5,500,000- - 05.03.04 01 27 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara Kel. Sananwetan 6 jenis 6,000,000 DAU 6 jenis 6,000,000- - 05.03.05 01 27 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara Kel. Rembang 4 jenis 4,900,000 DAU 4 jenis 4,900,000- - 05.03.06 01 27 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara Kel. Karangtengah 3 jenis 10,400,000 DAU 3 jenis 10,400,000- - 05.03.07 01 27 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara Kel. Bendogerit 3 jenis 2,900,000 DAU 3 jenis 2,900,000- - 05.03 01 28 Pemeliharaan Rutin/Berkala Meubelair Jumlah jenis meubelair yang terpelihara Kec. Sananwetan 3 jenis 11,100,000 DAU 3 jenis 11,100,000- - 05.03.01 01 28 Pemeliharaan Rutin/Berkala Meubelair Jumlah jenis meubelair yang terpelihara Kel. Gedog 3 jenis 5,200,000 DAU 3 jenis 5,200,000- - 05.03.02 01 28 Pemeliharaan Rutin/Berkala Meubelair Jumlah jenis meubelair yang terpelihara Kel. Plosokerep 2 jenis 1,600,000 DAU 2 jenis 1,600,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 10KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20191- - 05.03.03 01 28 Pemeliharaan Rutin/Berkala Meubelair Jumlah jenis meubelair yang terpelihara Kel. Klampok 2 jenis 1,500,000 DAU 2 jenis 1,500,000- - 05.03.04 01 28 Pemeliharaan Rutin/Berkala Meubelair Jumlah jenis meubelair yang terpelihara Kel. Sananwetan 2 jenis 2,900,000 DAU 2 jenis 2,900,000- - 05.03.05 01 28 Pemeliharaan Rutin/Berkala Meubelair Jumlah jenis meubelair yang terpelihara Kel. Rembang 2 jenis 5,200,000 DAU 2 jenis 5,200,000- - 05.03.06 01 28 Pemeliharaan Rutin/Berkala Meubelair Jumlah jenis meubelair yang terpelihara Kel. Karangtengah 2 jenis 1,600,000 DAU 2 jenis 1,600,000- - 05.03.07 01 28 Pemeliharaan Rutin/Berkala Meubelair Jumlah jenis meubelair yang terpelihara Kel. Bendogerit 2 jenis 1,500,000 DAU 2 jenis 1,500,000- - 05.03 01 30 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Kantor Jumlah gedung kantor yang direhab Kec. Sananwetan 1 unit 165,967,910 DAU- - 05.03.01 01 30 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Kantor Jumlah gedung kantor yang direhab Kel. Gedog - - DAU - 0- - 05.03.02 01 30 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Kantor Jumlah gedung kantor yang direhab Kel. Plosokerep - - DAU - 0- - 05.03.03 01 30 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Kantor Jumlah gedung kantor yang direhab Kel. Klampok - - DAU - 0- - 05.03.04 01 30 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Kantor Jumlah gedung kantor yang direhab Kel. Sananwetan - - DAU - 0- - 05.03.05 01 30 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Kantor Jumlah gedung kantor yang direhab Kel. Rembang - - DAU - 0- - 05.03.06 01 30 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Kantor Jumlah gedung kantor yang direhab Kel. Karangtengah - - DAU - 0- - 05.03.07 01 30 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Kantor Jumlah gedung kantor yang direhab Kel. Bendogerit - - DAU - 0- - 05.03 01 35 Rehabilitasi Sedang/Berat Taman, Lapangan Upacara dan Fasilitas Parkir Jumlah taman, lapangan upacara dan fasilitas parkir yang direhab Kec. Sananwetan - DAU 2 lokasi 124,618,998- - 05.03.01 01 35 Rehabilitasi Sedang/Berat Taman, Lapangan Upacara dan Fasilitas Parkir Jumlah taman, lapangan upacara dan fasilitas parkir yang direhab Kel. Gedog - - - 0- - 05.03.02 01 35 Rehabilitasi Sedang/Berat Taman, Lapangan Upacara dan Fasilitas Parkir Jumlah taman, lapangan upacara dan fasilitas parkir yang direhab Kel. Plosokerep - - - 0- - 05.03.03 01 35 Rehabilitasi Sedang/Berat Taman, Lapangan Upacara dan Fasilitas Parkir Jumlah taman, lapangan upacara dan fasilitas parkir yang direhab Kel. Klampok - - - 0

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 10KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20191- - 05.03.04 01 35 Rehabilitasi Sedang/Berat Taman, Lapangan Upacara dan Fasilitas Parkir Jumlah taman, lapangan upacara dan fasilitas parkir yang direhab Kel. Sananwetan - - - 0- - 05.03.05 01 35 Rehabilitasi Sedang/Berat Taman, Lapangan Upacara dan Fasilitas Parkir Jumlah taman, lapangan upacara dan fasilitas parkir yang direhab Kel. Rembang - - - 0- - 05.03.06 01 35 Rehabilitasi Sedang/Berat Taman, Lapangan Upacara dan Fasilitas Parkir Jumlah taman, lapangan upacara dan fasilitas parkir yang direhab Kel. Karangtengah - - - 0- - 05.03.07 01 35 Rehabilitasi Sedang/Berat Taman, Lapangan Upacara dan Fasilitas Parkir Jumlah taman, lapangan upacara dan fasilitas parkir yang direhab Kel. Bendogerit - - - 0- - 05.03 02 PROGRAM PENINGKATAN KAPASITAS PERANGKAT DAERAH Tingkat partisipasi perangkat daerah dalam agenda kota 100% 231,800,000 100% 231,800,000- - 05.03 02 04 Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti Kec. Sananwetan 4 even 42,000,000 DAU 4 even 42,000,000- - 05.03.01 02 04 Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti Kel. Gedog 4 even 26,300,000 DAU 4 even 26,300,000- - 05.03.02 02 04 Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti Kel. Plosokerep 4 even 26,200,000 DAU 4 even 26,200,000- - 05.03.03 02 04 Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti Kel. Klampok 4 even 26,300,000 DAU 4 even 26,300,000- - 05.03.04 02 04 Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti Kel. Sananwetan 4 even 26,300,000 DAU 4 even 26,300,000- - 05.03.05 02 04 Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti Kel. Rembang 4 even 26,300,000 DAU 4 even 26,300,000- - 05.03.06 02 04 Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti Kel. Karangtengah 4 even 21,200,000 DAU 4 even 21,200,000- - 05.03.07 02 04 Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti Kel. Bendogerit 4 even 26,200,000 DAU 4 even 26,200,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 10KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20191- - 05.03 02 05 Penyebarluasan informasi program/kegiatan PD Jumlah penyebarluasan informasi program/kegiatan PD Kec. Sananwetan 2 Kali 11,000,000 DAU 2 Kali 11,000,000PROGRAM PENINGKATAN PENGEMBANGAN SISTEM PELAPORAN CAPAIAN KINERJA DAN KEUANGAN Prosentase dokumen perencanaan dan pelaporan OPD yang tersusun tepat waktu dan sesuai dengan aturan 100% 75,350,000 100% 75,350,000Nilai SKM Baik Baik- - 05.03 03 01 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja PD Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kec. Sananwetan 3 jenis 15,000,000 DAU 3 jenis 15,000,000- - 05.03.01 03 01 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja PD Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Gedog 2 jenis 3,150,000 DAU 2 jenis 3,150,000- - 05.03.02 03 01 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja PD Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Plosokerep 1 jenis 3,150,000 DAU 1 jenis 3,150,000- - 05.03.03 03 01 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja PD Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Klampok 2 jenis 3,150,000 DAU 2 jenis 3,150,000- - 05.03.04 03 01 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja PD Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Sananwetan 2 jenis 3,000,000 DAU 2 jenis 3,000,000- - 05.03.05 03 01 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja PD Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Rembang 1 jenis 3,150,000 DAU 1 jenis 3,150,000- - 05.03.06 03 01 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja PD Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Karangtengah 1 jenis 3,150,000 DAU 1 jenis 3,150,000- - 05.03 03

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 10KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20191- - 05.03.07 03 01 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja PD Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Bendogerit 3 jenis 3,150,000 DAU 3 jenis 3,150,000- - 05.03 03 02 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kec. Sananwetan 1 jenis 3,800,000 1 jenis 3,800,000- - 05.03.01 03 02 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Gedog 1 jenis 1,000,000 1 jenis 1,000,000- - 05.03.02 03 02 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Plosokerep 1 jenis 1,000,000 1 jenis 1,000,000- - 05.03.03 03 02 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Klampok 1 jenis 1,000,000 1 jenis 1,000,000- - 05.03.04 03 02 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Sananwetan 1 jenis 1,000,000 1 jenis 1,000,000- - 05.03.05 03 02 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Rembang 1 jenis 1,000,000 1 jenis 1,000,000- - 05.03.06 03 02 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Karangtengah 1 jenis 1,000,000 1 jenis 1,000,000- - 05.03.07 03 02 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Bendogerit 1 jenis 1,000,000 1 jenis 1,000,000

Lokasi Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif2 3 4 5 6 7 8 9 10KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /Kegiatan Rencana Tahun 2018 Catatan Penting Prakiraan Maju Rencana Tahun 20191- - 05.03 03 03 Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kec. Sananwetan 8 jenis 12,700,000 DAU 8 jenis 12,700,000- - 05.03.01 03 03 Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Gedog 3 jenis 2,150,000 DAU 3 jenis 2,150,000- - 05.03.02 03 03 Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Plosokerep 2 jenis 2,150,000 DAU 2 jenis 2,150,000- - 05.03.03 03 03 Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Klampok 3 dokumen 2,150,000 DAU 3 dokumen 2,150,000- - 05.03.04 03 03 Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Sananwetan 4 jenis 2,050,000 DAU 4 jenis 2,050,000- - 05.03.05 03 03 Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Rembang 5 jenis 2,150,000 DAU 5 jenis 2,150,000- - 05.03.06 03 03 Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Karangtengah 7 jenis 2,150,000 DAU 7 jenis 2,150,000- - 05.03.07 03 03 Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran Jumlah jenis dokumen yang tersusun Kel. Bendogerit 4 jenis 2,150,000 DAU 4 jenis 2,150,000Total Rencana Anggaran 9,577,667,910 9,788,288,998PENDAPATAN DAERAH 310,000,000 330,000,000Pendapatan Asli Daerah Jumlah setoran ke kas daerah Kec. Sananwetan 3 jenis 310,000,000 3 jenis 330,000,000Catatan : 1. Kegiatan Fasilitasi Penyelenggaraan Pemilihan Umum belum tercover anggarannya di Tahun 2018 sebesar Rp 338.000.000,002. Bapak Walikota menjanjikan kepada pemenang lomba Volly antar RW se Kec. Sananwetan hadiah berlibur ke Bali yang belum tercover anggarannnya sebesar Rp 82.720.000,00

Rencana Program, Kegiatan, Indikator Kinerja, Kelompok Sasaran, dan Pendanaan Indikatif Perangkat Daerah 2016Kecamatan Sananwetan Kota Blitar

Target Rp1 2 4 5 6 7 8 9 10

Meningkatnya kualitas pelayanan publik dibidang pelayanan kecamatan

1. Meningkatnya kualitas pelayanan kecamatan untuk kepuasan masyarakat PROGRAM PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN PRIMA KECAMATAN

Persentase pelayanan tepat waktu dan tepat prosedur

100% 100% 635,094,400

Fasilitasi Pelayanan Prima Prosentase kelompok sasaran di fasilitasi

100% 100% 260,904,300 Camat Kec. Sananwetan

Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

12 bulan 12 bulan 82,956,600 Camat Kel. Sananwetan

Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

12 bulan 12 bulan 67,101,800 Camat Kel. Gedog

Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

12 bulan 12 bulan 35,500,000 Camat Kel. Rembang

Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

12 bulan 12 bulan 27,841,200 Camat Kel. Klampok

Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

12 bulan 12 bulan 41,479,500 Camat Kel. Karangtengah

Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

12 bulan 12 bulan 83,811,000 Camat Kel. Bendogerit

Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

12 bulan 12 bulan 35,500,000 Camat Kel. Plosokerep2. Meningkatnya koordinasi di bidang pemerintahan dan pembangunan di wilayah PROGRAM PENINGKATAN KUALITAS PENYELENGGARAN PEMERINTAHAN DAN PEMBANGUNAN

Persentase kebijakan dan pembinaan di bidang pemerintahan, keamanan dan ketertiban, kesejahteraan sosial, pemberdayaan masyarakat dan pembangunan di wilayah

100% 100% 6,051,817,760

Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB

100% 100% 75,229,300 Camat Kec. Sananwetan

Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

100% 100% 10,116,600 Camat Kel. Sananwetan

Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

100% 100% 8,502,600 Camat Kel. Gedog

Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

100% 100% 11,510,000 Camat Kel. Rembang

Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

100% 100% 11,220,000 Camat Kel. Klampok

Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

100% 100% 9,501,750 Camat Kel. Karangtengah

Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

100% 100% 14,037,400 Camat Kel. Bendogerit

Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

100% 100% 11,512,500 Camat Kel. Plosokerep

Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Kegiatan Pengendalian KeamananLingkungan

7 kegiatan 7 kegiatan 96,017,800 Camat Kec. Sananwetan

Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Kegiatan Pengendalian KeamananLingkungan

12 kegiatan 12 kegiatan 15,672,600 Camat Kel. Sananwetan

Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Kegiatan Pengendalian KeamananLingkungan

12 kegiatan 12 kegiatan 21,756,300 Camat Kel. Gedog

Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Kegiatan Pengendalian KeamananLingkungan

12 kegiatan 12 kegiatan 25,160,200 Camat Kel. Rembang

Tabel 5.1

Tujuan Sasaran Kode Program dan Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcome)

dan Kegiatan (Output)

Data capaian Pada Tahun

Awal Perencanaan

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Unit Kerja Perangkat Daerah

PenanggungjawabLokasi

2017

3

Target Rp1 2 4 5 6 7 8 9 10

Tujuan Sasaran Kode Program dan Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcome)

dan Kegiatan (Output)

Data capaian Pada Tahun

Awal Perencanaan

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Unit Kerja Perangkat Daerah

PenanggungjawabLokasi

2017

3Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Kegiatan Pengendalian KeamananLingkungan

12 kegiatan 12 kegiatan 10,575,000 Camat Kel. Klampok

Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Kegiatan Pengendalian KeamananLingkungan

12 kegiatan 12 kegiatan 21,195,300 Camat Kel. Karangtengah

Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Kegiatan Pengendalian KeamananLingkungan

12 kegiatan 12 kegiatan 10,757,400 Camat Kel. Bendogerit

Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Kegiatan Pengendalian KeamananLingkungan

12 kegiatan 12 kegiatan 13,505,000 Camat Kel. Plosokerep

Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah Kegiatan fasilitasi peningkatannilai-nilai luhur kebangsaan yang

9 kegiatan 9 kegiatan 199,194,800 Camat Kec. Sananwetan

Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah Kegiatan fasilitasi peningkatannilai-nilai luhur kebangsaan yang

3 kegiatan 3 kegiatan 34,960,300 Camat Kel. Sananwetan

Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah Kegiatan fasilitasi peningkatannilai-nilai luhur kebangsaan yang

3 kegiatan 3 kegiatan 17,670,000 Camat Kel. Gedog

Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah Kegiatan fasilitasi peningkatannilai-nilai luhur kebangsaan yang

3 kegiatan 3 kegiatan 37,800,000 Camat Kel. Rembang

Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah Kegiatan fasilitasi peningkatannilai-nilai luhur kebangsaan yang

3 kegiatan 3 kegiatan 29,900,000 Camat Kel. Klampok

Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah Kegiatan fasilitasi peningkatannilai-nilai luhur kebangsaan yang

3 kegiatan 3 kegiatan 11,376,000 Camat Kel. Karangtengah

Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah Kegiatan fasilitasi peningkatannilai-nilai luhur kebangsaan yang

3 kegiatan 3 kegiatan 23,475,000 Camat Kel. Bendogerit

Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah Kegiatan fasilitasi peningkatannilai-nilai luhur kebangsaan yang

3 kegiatan 3 kegiatan 14,720,000 Camat Kel. Plosokerep

Fasilitasi Kelurahan Berhasil Tk. Kecamatan

Jumlah penilaian kelurahan berhasil

7 kelurahan 7 kelurahan 50,524,800 Camat Kec. Sananwetan

Fasilitasi Kelurahan Berhasil Tingkat Kecamatan

Jumlah Penilaian Kelurahan Berhasil

1 dokumen 1 dokumen 10,089,800 Camat Kec. Sananwetan

Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Profil yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 5,049,300 Camat Kel. Sananwetan

Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Profil yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 5,286,300 Camat Kel. Gedog

Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Profil yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 3,342,000 Camat Kel. Rembang

Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Profil yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 5,884,000 Camat Kel. Klampok

Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Profil yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 3,972,000 Camat Kel. Karangtengah

Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Profil yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 18,593,200 Camat Kel. Bendogerit

Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Profil yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 3,900,000 Camat Kel. Plosokerep

Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah Lokasi Pelaksanaan kegiatanpembangunan fisik sarana prasarana

7 kelurahan 7 kelurahan 6,604,900 Camat Kec. Sananwetan

Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah Lokasi Pelaksanaan kegiatanpembangunan fisik sarana prasarana

12 titik 12 titik 227,505,700 Camat Kel. Sananwetan

Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah Lokasi Pelaksanaan kegiatanpembangunan fisik sarana prasarana

15 titik 15 titik 214,238,400 Camat Kel. Gedog

Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah Lokasi Pelaksanaan kegiatanpembangunan fisik sarana prasarana

8 titik 8 titik 160,396,000 Camat Kel. Rembang

Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah Lokasi Pelaksanaan kegiatanpembangunan fisik sarana prasarana

23 titik 23 titik 133,374,610 Camat Kel. Klampok

Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah Lokasi Pelaksanaan kegiatanpembangunan fisik sarana prasarana

11 titik 11 titik 178,123,000 Camat Kel. Karangtengah

Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah Lokasi Pelaksanaan kegiatanpembangunan fisik sarana prasarana

12 titik 12 titik 252,407,500 Camat Kel. Bendogerit

Target Rp1 2 4 5 6 7 8 9 10

Tujuan Sasaran Kode Program dan Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcome)

dan Kegiatan (Output)

Data capaian Pada Tahun

Awal Perencanaan

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Unit Kerja Perangkat Daerah

PenanggungjawabLokasi

2017

3Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah Lokasi Pelaksanaan kegiatanpembangunan fisik sarana prasarana

9 titik 9 titik 192,446,000 Camat Kel. Plosokerep

Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Monografi yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 6,400,200 Camat Kec. Sananwetan

Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Monografi yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 5,142,000 Camat Kel. Sananwetan

Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Monografi yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 1,973,800 Camat Kel. Gedog

Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Monografi yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 3,550,000 Camat Kel. Rembang

Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Monografi yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 3,155,800 Camat Kel. Klampok

Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Monografi yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 1,324,000 Camat Kel. Karangtengah

Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Monografi yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 3,575,000 Camat Kel. Bendogerit

Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Monografi yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 2,320,000 Camat Kel. Plosokerep

Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan

1 kali 1 kali 47,822,200 Camat Kec. Sananwetan

Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan

1 kali 1 kali 7,826,500 Camat Kel. Sananwetan

Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan

1 kali 1 kali 4,451,800 Camat Kel. Gedog

Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan

1 kali 1 kali 5,850,000 Camat Kel. Rembang

Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan

1 kali 1 kali 8,125,000 Camat Kel. Klampok

Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan

1 kali 1 kali 9,760,000 Camat Kel. Karangtengah

Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan

1 kali 1 kali 12,394,800 Camat Kel. Bendogerit

Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan

1 kali 1 kali 7,937,000 Camat Kel. Plosokerep

Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di Kecamatan/Kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

1 kali 1 kali 33,082,400 Camat Kec. Sananwetan

Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di Kecamatan/Kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

1 kali 1 kali 28,670,700 Camat Kel. Sananwetan

Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di Kecamatan/Kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

1 kali 1 kali 34,979,100 Camat Kel. Gedog

Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di Kecamatan/Kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

1 kali 1 kali 15,230,000 Camat Kel. Rembang

Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di Kecamatan/Kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

1 kali 1 kali 15,436,400 Camat Kel. Klampok

Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di Kecamatan/Kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

1 kali 1 kali 21,192,000 Camat Kel. Karangtengah

Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di Kecamatan/Kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

1 kali 1 kali 28,368,400 Camat Kel. Bendogerit

Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di Kecamatan/Kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

1 kali 1 kali 17,575,000 Camat Kel. Plosokerep

Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1(satu) tahun

1 kegiatan 1 kegiatan 134,471,500 Camat Kec. Sananwetan

Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1(satu) tahun

1 kegiatan 1 kegiatan 29,762,200 Camat Kel. Sananwetan

Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1(satu) tahun

1 kegiatan 1 kegiatan 16,292,000 Camat Kel. Gedog

Target Rp1 2 4 5 6 7 8 9 10

Tujuan Sasaran Kode Program dan Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcome)

dan Kegiatan (Output)

Data capaian Pada Tahun

Awal Perencanaan

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Unit Kerja Perangkat Daerah

PenanggungjawabLokasi

2017

3Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1(satu) tahun

1 kegiatan 1 kegiatan 24,487,000 Camat Kel. Rembang

Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1(satu) tahun

1 kegiatan 1 kegiatan 5,000,000 Camat Kel. Klampok

Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1(satu) tahun

1 kegiatan 1 kegiatan 15,655,000 Camat Kel. Karangtengah

Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1(satu) tahun

1 kegiatan 1 kegiatan 19,211,500 Camat Kel. Bendogerit

Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1(satu) tahun

1 kegiatan 1 kegiatan 8,787,000 Camat Kel. Plosokerep

Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah Jenis fasilitasi pembinaan Pemudadan Olah raga

1 jenis 1 jenis 51,509,100 Camat Kec. Sananwetan

Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah Jenis fasilitasi pembinaan Pemudadan Olah raga

1 jenis 1 jenis 35,444,600 Camat Kel. Sananwetan

Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah Jenis fasilitasi pembinaan Pemudadan Olah raga

1 jenis 1 jenis 41,704,700 Camat Kel. Gedog

Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah Jenis fasilitasi pembinaan Pemudadan Olah raga

1 jenis 1 jenis 33,286,000 Camat Kel. Rembang

Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah Jenis fasilitasi pembinaan Pemudadan Olah raga

1 jenis 1 jenis 33,323,400 Camat Kel. Klampok

Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah Jenis fasilitasi pembinaan Pemudadan Olah raga

1 jenis 1 jenis 21,320,000 Camat Kel. Karangtengah

Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah Jenis fasilitasi pembinaan Pemudadan Olah raga

1 jenis 1 jenis 33,900,800 Camat Kel. Bendogerit

Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah Jenis fasilitasi pembinaan Pemudadan Olah raga

1 jenis 1 jenis 15,690,000 Camat Kel. Plosokerep

Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis Kegiatan dalam pelestarianLingkungan Hidup

1 jenis 1 jenis 28,192,700 Camat Kec. Sananwetan

Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis Kegiatan dalam pelestarianLingkungan Hidup

1 jenis 1 jenis 18,551,900 Camat Kel. Sananwetan

Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis Kegiatan dalam pelestarianLingkungan Hidup

1 jenis 1 jenis 12,645,000 Camat Kel. Gedog

Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis Kegiatan dalam pelestarianLingkungan Hidup

1 jenis 1 jenis 21,275,000 Camat Kel. Rembang

Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis Kegiatan dalam pelestarianLingkungan Hidup

1 jenis 1 jenis 17,481,600 Camat Kel. Klampok

Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis Kegiatan dalam pelestarianLingkungan Hidup

1 jenis 1 jenis 9,398,400 Camat Kel. Karangtengah

Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis Kegiatan dalam pelestarianLingkungan Hidup

1 jenis 1 jenis 25,506,600 Camat Kel. Bendogerit

Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis Kegiatan dalam pelestarianLingkungan Hidup

1 jenis 1 jenis 26,505,000 Camat Kel. Plosokerep

Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga KemasyarakatanKelurahan di fasilitasi

7 lembaga 7 lembaga 1,029,342,700 Camat Kec. Sananwetan

Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga KemasyarakatanKelurahan di fasilitasi

7 lembaga 7 lembaga 307,483,000 Camat Kel. Sananwetan

Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga KemasyarakatanKelurahan di fasilitasi

10 lembaga 10 lembaga 271,431,400 Camat Kel. Gedog

Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga KemasyarakatanKelurahan di fasilitasi

8 lembaga 8 lembaga 134,324,000 Camat Kel. Rembang

Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga KemasyarakatanKelurahan di fasilitasi

8 lembaga 8 lembaga 182,221,400 Camat Kel. Klampok

Target Rp1 2 4 5 6 7 8 9 10

Tujuan Sasaran Kode Program dan Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcome)

dan Kegiatan (Output)

Data capaian Pada Tahun

Awal Perencanaan

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Unit Kerja Perangkat Daerah

PenanggungjawabLokasi

2017

3Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga KemasyarakatanKelurahan di fasilitasi

8 lembaga 8 lembaga 191,051,000 Camat Kel. Karangtengah

Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga KemasyarakatanKelurahan di fasilitasi

8 lembaga 8 lembaga 215,564,400 Camat Kel. Bendogerit

Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga KemasyarakatanKelurahan di fasilitasi

8 lembaga 8 lembaga 141,125,000 Camat Kel. Plosokerep

Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

- 0 Camat Kec. Sananwetan

Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

1 kegiatan 1 kegiatan 126,785,000 Camat Kel. Sananwetan

Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

1 kegiatan 1 kegiatan 53,385,000 Camat Kel. Gedog

Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

1 kegiatan 1 kegiatan 44,875,000 Camat Kel. Rembang

Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

4 kegiatan 4 kegiatan 39,692,500 Camat Kel. Klampok

Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

1 kegiatan 1 kegiatan 39,530,900 Camat Kel. Karangtengah

Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

3 kegiatan 3 kegiatan 51,150,000 Camat Kel. Bendogerit

Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

1 kegiatan 1 kegiatan 11,210,000 Camat Kel. Plosokerep

PROGRAM PELAYANAN ADMINISTRASI PERKANTORAN

Persentase Kecukupan Pelayanan Perkantoran

100% 100% 1,721,127,010 Camat

Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan listrik yang terbayar

4 rekening 4 rekening 51,000,000 Camat Kec. Sananwetan

Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan listrik yang terbayar

4 rekening 4 rekening 36,228,000 Camat Kel. Sananwetan

Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan listrik yang terbayar

4 rekening 4 rekening 30,120,000 Camat Kel. Gedog

Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan listrik yang terbayar

4 rekening 4 rekening 26,400,000 Camat Kel. Rembang

Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan listrik yang terbayar

3 rekening 3 rekening 24,600,000 Camat Kel. Klampok

Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan listrik yang terbayar

4 rekening 4 rekening 28,200,000 Camat Kel. Karangtengah

Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan listrik yang terbayar

4 rekening 4 rekening 24,120,000 Camat Kel. Bendogerit

Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan listrik yang terbayar

5 rekening 5 rekening 24,600,000 Camat Kel. Plosokerep

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas/operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara dan memperoleh izin/pajak tahunan

3 mobil, 6 motor 3 mobil, 6 motor

2,800,000 Camat Kec. Sananwetan

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas/operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara dan memperoleh izin/pajak tahunan

6 unit 6 unit 750,000 Camat Kel. Sananwetan

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas/operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara dan memperoleh izin/pajak tahunan

6 unit 6 unit 750,000 Camat Kel. Gedog

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas/operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara dan memperoleh izin/pajak tahunan

6 unit 6 unit 800,000 Camat Kel. Rembang

Target Rp1 2 4 5 6 7 8 9 10

Tujuan Sasaran Kode Program dan Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcome)

dan Kegiatan (Output)

Data capaian Pada Tahun

Awal Perencanaan

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Unit Kerja Perangkat Daerah

PenanggungjawabLokasi

2017

3Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas/operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara dan memperoleh izin/pajak tahunan

5 unit 5 unit 750,000 Camat Kel. Klampok

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas/operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara dan memperoleh izin/pajak tahunan

7 unit 7 unit 1,050,000 Camat Kel. Karangtengah

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas/operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara dan memperoleh izin/pajak tahunan

6 unit 6 unit 750,000 Camat Kel. Bendogerit

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas/operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara dan memperoleh izin/pajak tahunan

6 unit 6 unit 1,250,000 Camat Kel. Plosokerep

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang dibersihkan

3 jenis 3 jenis 1,700,000 Camat Kec. Sananwetan

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang dibersihkan

2 jenis 2 jenis 1,500,000 Camat Kel. Sananwetan

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang dibersihkan

3 jenis 3 jenis 1,350,000 Camat Kel. Gedog

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang dibersihkan

2 jenis 2 jenis 1,500,000 Camat Kel. Rembang

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang dibersihkan

2 jenis 2 jenis - Camat Kel. Klampok

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang dibersihkan

2 jenis 2 jenis 1,840,000 Camat Kel. Karangtengah

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang dibersihkan

2 jenis 2 jenis 1,500,000 Camat Kel. Bendogerit

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang dibersihkan

2 jenis 2 jenis - Camat Kel. Plosokerep

Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhi

58 jenis 58 jenis 31,394,400 Camat Kec. Sananwetan

Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhi

43 jenis 43 jenis 17,879,700 Camat Kel. Sananwetan

Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhi

40 jenis 40 jenis 10,022,500 Camat Kel. Gedog

Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhi

17 jenis 17 jenis 9,243,400 Camat Kel. Rembang

Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhi

36 jenis 36 jenis 13,036,890 Camat Kel. Klampok

Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhi

36 jenis 36 jenis 15,197,800 Camat Kel. Karangtengah

Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhi

32 jenis 32 jenis 10,718,300 Camat Kel. Bendogerit

Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhi

35 jenis 35 jenis 9,000,000 Camat Kel. Plosokerep

Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang terpenuhi

7 jenis 7 jenis 18,270,000 Camat Kec. Sananwetan

Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang terpenuhi

4 jenis 4 jenis 8,436,600 Camat Kel. Sananwetan

Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang terpenuhi

6 jenis 6 jenis 9,891,900 Camat Kel. Gedog

Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang terpenuhi

4 jenis 4 jenis 7,191,800 Camat Kel. Rembang

Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang terpenuhi

6 jenis 6 jenis 6,031,600 Camat Kel. Klampok

Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang terpenuhi

2 jenis 2 jenis 9,389,150 Camat Kel. Karangtengah

Target Rp1 2 4 5 6 7 8 9 10

Tujuan Sasaran Kode Program dan Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcome)

dan Kegiatan (Output)

Data capaian Pada Tahun

Awal Perencanaan

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Unit Kerja Perangkat Daerah

PenanggungjawabLokasi

2017

3Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang terpenuhi

4 jenis 4 jenis 6,959,500 Camat Kel. Bendogerit

Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang terpenuhi

5 jenis 5 jenis 4,264,000 Camat Kel. Plosokerep

Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan

Jumlah jenis komponen instalasi

18 Jenis 18 Jenis 10,201,000 Camat Kec. Sananwetan

Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor yang terpenuhi

8 jenis 8 jenis 5,283,600 Camat Kel. Sananwetan

Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor yang terpenuhi

8 jenis 8 jenis 5,497,075 Camat Kel. Gedog

Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor yang terpenuhi

5 jenis 5 jenis 2,505,200 Camat Kel. Rembang

Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor yang terpenuhi

13 jenis 13 jenis 5,347,300 Camat Kel. Klampok

Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor yang terpenuhi

4 jenis 4 jenis 3,972,600 Camat Kel. Karangtengah

Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor yang terpenuhi

6 jenis 6 jenis 3,346,700 Camat Kel. Bendogerit

Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor yang terpenuhi

4 jenis 4 jenis 1,912,000 Camat Kel. Plosokerep

Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang

34 jenis 34 jenis 11,168,600 Camat Kec. Sananwetan

Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakan

21 jenis 21 jenis 10,011,550 Camat Kel. Sananwetan

Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakan

25 jenis 25 jenis 4,576,475 Camat Kel. Gedog

Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakan

17 jenis 17 jenis 2,574,300 Camat Kel. Rembang

Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakan

30 jenis 30 jenis 5,738,700 Camat Kel. Klampok

Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakan

17 jenis 17 jenis 2,844,300 Camat Kel. Karangtengah

Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakan

11 jenis 11 jenis 6,664,500 Camat Kel. Bendogerit

Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakan

28 jenis 28 jenis 5,612,000 Camat Kel. Plosokerep

Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia dalam 1 tahun

4 jenis 4 jenis 10,044,000 Camat Kec. Sananwetan

Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia dalam 1 tahun

4 jenis 4 jenis 7,572,000 Camat Kel. Sananwetan

Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia dalam 1 tahun

3 jenis 3 jenis 7,080,000 Camat Kel. Gedog

Target Rp1 2 4 5 6 7 8 9 10

Tujuan Sasaran Kode Program dan Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcome)

dan Kegiatan (Output)

Data capaian Pada Tahun

Awal Perencanaan

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Unit Kerja Perangkat Daerah

PenanggungjawabLokasi

2017

3Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia dalam 1 tahun

2 jenis 2 jenis 7,500,000 Camat Kel. Rembang

Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia dalam 1 tahun

2 jenis 2 jenis 8,940,000 Camat Kel. Klampok

Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia dalam 1 tahun

3 jenis 3 jenis 6,300,000 Camat Kel. Karangtengah

Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia dalam 1 tahun

3 jenis 3 jenis 7,080,000 Camat Kel. Bendogerit

Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia dalam 1 tahun

2 jenis 2 jenis 5,460,000 Camat Kel. Plosokerep

Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan minum yang tersedia

712 pak5et 712 pak5et 18,400,000 Camat Kec. Sananwetan

Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan minum yang tersedia

700 paket 700 paket 11,250,000 Camat Kel. Sananwetan

Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan minum yang tersedia

650 paket 650 paket 9,770,000 Camat Kel. Gedog

Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan minum yang tersedia

680 paket 680 paket 10,749,000 Camat Kel. Rembang

Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan minum yang tersedia

670 paket 670 paket 10,025,000 Camat Kel. Klampok

Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan minum yang tersedia

705 paket 705 paket 11,498,600 Camat Kel. Karangtengah

Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan minum yang tersedia

625 paket 625 paket 7,861,000 Camat Kel. Bendogerit

Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan minum yang tersedia

606 paket 606 paket 6,708,000 Camat Kel. Plosokerep

Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi dalam dan luar daerah

Jumlah rapat-rapat koordinasi dan konsultasi regional dan nasional yang diikuti

21 kali 21 kali 90,258,500 Camat Kec. Sananwetan

Penyediaan Jasa Perkantoran Jumlah tenaga non PNS yang tersedia

11 orang x 12 bln

11 orang x 12 bln

298,352,924 Camat Kec. SananwetanPROGRAM PENINGKATAN SARANA DAN PRASANA APARATUR Camat

Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

2 jenis 2 jenis 23,115,196 Camat Kec. Sananwetan

Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

4 jenis 4 jenis 10,391,800 Camat Kel. Sananwetan

Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

4 jenis 4 jenis 6,728,000 Camat Kel. Gedog

Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

7 jenis 7 jenis 18,952,000 Camat Kel. Rembang

Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

3 jenis 3 jenis 19,256,000 Camat Kel. Klampok

Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

6 jenis 6 jenis 18,072,000 Camat Kel. Karangtengah

Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

2 jenis 2 jenis 0 Camat Kel. Bendogerit

Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

4 jenis 4 jenis 17,639,000 Camat Kel. Plosokerep

Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang

13 jenis 13 jenis 56,060,600 Camat Kec. Sananwetan

Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

7 jenis 7 jenis 28,993,600 Camat Kel. Sananwetan

Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

3 jenis 3 jenis 12,222,900 Camat Kel. Gedog

Target Rp1 2 4 5 6 7 8 9 10

Tujuan Sasaran Kode Program dan Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcome)

dan Kegiatan (Output)

Data capaian Pada Tahun

Awal Perencanaan

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Unit Kerja Perangkat Daerah

PenanggungjawabLokasi

2017

3Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

2 jenis 2 jenis 13,983,400 Camat Kel. Rembang

Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

2 jenis 2 jenis 11,070,000 Camat Kel. Klampok

Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

2 jenis 2 jenis 14,730,600 Camat Kel. Karangtengah

Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

3 jenis 3 jenis 11,033,400 Camat Kel. Bendogerit

Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

7 jenis 7 jenis 15,743,000 Camat Kel. Plosokerep

Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

1 unit 1 unit Camat Kec. Sananwetan

Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

1 unit 1 unit 15,029,320 Camat Kel. Sananwetan

Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

1 unit 1 unit 8,480,000 Camat Kel. Gedog

Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

1 unit 1 unit 25,038,500 Camat Kel. Rembang

Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

1 unit 1 unit 12,044,500 Camat Kel. Klampok

Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

1 unit 1 unit 14,550,000 Camat Kel. Karangtengah

Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

1 unit 1 unit 16,211,000 Camat Kel. Bendogerit

Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

1 unit 1 unit 6,310,000 Camat Kel. Plosokerep

Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang

3 unit 3 unit 73,983,750 Camat Kec. Sananwetan

Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

6 unit 6 unit 6,053,220 Camat Kel. Sananwetan

Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

6 unit 6 unit 5,985,500 Camat Kel. Gedog

Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

6 unit 6 unit 7,843,400.00 Camat Kel. Rembang

Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

5 unit 5 unit 5,982,400 Camat Kel. Klampok

Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

7 unit 7 unit 5,300,000 Camat Kel. Karangtengah

Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

6 unit 6 unit 6,947,400 Camat Kel. Bendogerit

Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

6 unit 6 unit 6,539,000 Camat Kel. Plosokerep

Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang

1 jenis 1 jenis 7,270,200 Camat Kec. Sananwetan

Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

5 jenis 5 jenis 5,546,000 Camat Kel. Sananwetan

Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

2 jenis 2 jenis 4,497,700 Camat Kel. Gedog

Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

1 jenis 1 jenis - Camat Kel. Rembang

Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

1 jenis 1 jenis - Camat Kel. Klampok

Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

2 jenis 2 jenis 1,863,200 Camat Kel. Karangtengah

Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

1 jenis 1 jenis - Camat Kel. Bendogerit

Target Rp1 2 4 5 6 7 8 9 10

Tujuan Sasaran Kode Program dan Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcome)

dan Kegiatan (Output)

Data capaian Pada Tahun

Awal Perencanaan

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Unit Kerja Perangkat Daerah

PenanggungjawabLokasi

2017

3Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

2 jenis 2 jenis 1,300,000 Camat Kel. Plosokerep

Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang

3 jenis 3 jenis 13,591,150 Camat Kec. Sananwetan

Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

6 jenis 6 jenis 5,650,000 Camat Kel. Sananwetan

Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

4 jenis 4 jenis 11,896,400 Camat Kel. Gedog

Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

4 jenis 4 jenis 4,637,100.00 Camat Kel. Rembang

Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

4 jenis 4 jenis 5,250,000 Camat Kel. Klampok

Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

3 jenis 3 jenis 9,882,000 Camat Kel. Karangtengah

Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

3 jenis 3 jenis 2,745,000 Camat Kel. Bendogerit

Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

5 jenis 5 jenis 5,270,000 Camat Kel. Plosokerep

Pemeliharaan Rutin/Berkala Mebeleur

Jumlah meubelair yang terpelihara

3 jenis 3 jenis 10,600,000 Camat Kec. Sananwetan

Pemeliharaan Rutin/Berkala Mebeleur

Jumlah meubelair yang terpelihara

2 jenis 2 jenis 2,750,000 Camat Kel. Sananwetan

Pemeliharaan Rutin/Berkala Mebeleur

Jumlah meubelair yang terpelihara

3 jenis 3 jenis 4,947,400 Camat Kel. Gedog

Pemeliharaan Rutin/Berkala Mebeleur

Jumlah meubelair yang terpelihara

2 jenis 2 jenis 4,959,900 Camat Kel. Rembang

Pemeliharaan Rutin/Berkala Mebeleur

Jumlah meubelair yang terpelihara

2 jenis 2 jenis - Camat Kel. Klampok

Pemeliharaan Rutin/Berkala Mebeleur

Jumlah meubelair yang terpelihara

2 jenis 2 jenis 1,500,000 Camat Kel. Karangtengah

Pemeliharaan Rutin/Berkala Mebeleur

Jumlah meubelair yang terpelihara

2 jenis 2 jenis - Camat Kel. Bendogerit

Pemeliharaan Rutin/Berkala Mebeleur

Jumlah meubelair yang terpelihara

2 jenis 2 jenis 1,521,000 Camat Kel. Plosokerep

Rehab sedang/berat gedung kantor

Jumlah gedung yang direhab dan tempat parkir kendaraan

3 unit 3 unit Camat Kec. Sananwetan

Rehab sedang/berat gedung kantor

Jumlah gedung yang direhab

1 unit 1 unit 22,961,810 Camat Kel. Sananwetan

Rehab sedang/berat gedung kantor

Jumlah gedung yang direhab

1 unit 1 unit 25,608,200 Camat Kel. Gedog

Rehab sedang/berat gedung kantor

Jumlah gedung yang direhab

1 unit 1 unit - Camat Kel. Rembang

Rehab sedang/berat gedung kantor

Jumlah gedung yang direhab

1 unit 1 unit - Camat Kel. Klampok

Rehab sedang/berat gedung kantor

Jumlah gedung yang direhab

1 unit 1 unit - Camat Kel. Karangtengah

Rehab sedang/berat gedung kantor

Jumlah gedung yang direhab

1 unit 1 unit - Camat Kel. Bendogerit

Rehab sedang/berat gedung kantor

Jumlah gedung yang direhab

1 unit 1 unit - Camat Kel. Plosokerep

PROGRAM PENINGKATAN KAPASITAS PERANGKAT DAERAH

Tingkat partisipasi aktif perangkat daerah dalam agenda Pemda Kota Blitar

100% 100% 220,209,000

Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang

4 even 4 even 40,000,000 Camat Kec. Sananwetan

Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

4 even 4 even 25,000,000 Camat Kel. Sananwetan

Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

4 even 4 even 25,000,000 Camat Kel. Gedog

Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

4 even 4 even 25,000,000 Camat Kel. Rembang

Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

4 even 4 even 25,000,000 Camat Kel. Klampok

Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

4 even 4 even 20,234,000 Camat Kel. Karangtengah

Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

4 even 4 even 24,975,000 Camat Kel. Bendogerit

Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

4 even 4 even 25,000,000 Camat Kel. Plosokerep

Target Rp1 2 4 5 6 7 8 9 10

Tujuan Sasaran Kode Program dan Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcome)

dan Kegiatan (Output)

Data capaian Pada Tahun

Awal Perencanaan

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Unit Kerja Perangkat Daerah

PenanggungjawabLokasi

2017

3

Penyebarluasan informasi program/kegiatan SKPD

Jumlah penyebarluasan onformasi program/kegiatan SKPD

2 Kali 2 Kali 10,000,000 Camat Kec. SananwetanPROGRAM PENINGKATAN PENGEMBANGAN SISTEM PELAPORAN CAPAIAN KINERJA DAN KEUANGAN Persentase dokumen perencanaan dan pelaporan perangkat daerah tersusun, tepat waktu dan sesuai aturan

100% 100% 71,787,500

Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (LKj-IP,SOP, Penyusunan laporan akhir tahun)

3 jenis 3 jenis 14,299,000 Camat Kec. Sananwetan

Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (LKj-IP,SOP, Penyusunan laporan akhir tahun)

2 jenis 2 jenis 2,882,500 Camat Kel. Sananwetan

Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (LKj-IP,SOP, Penyusunan laporan akhir tahun)

2 jenis 2 jenis 3,000,000 Camat Kel. Gedog

Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (LKj-IP,SOP, Penyusunan laporan akhir tahun)

1 jenis 1 jenis 3,000,000 Camat Kel. Rembang

Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (LKj-IP,SOP, Penyusunan laporan akhir tahun)

2 jenis 2 jenis 3,000,000 Camat Kel. Klampok

Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (LKj-IP,SOP, Penyusunan laporan akhir tahun)

1 jenis 1 jenis 3,000,000 Camat Kel. Karangtengah

Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (LKj-IP,SOP, Penyusunan laporan akhir tahun)

3 jenis 3 jenis 3,000,000 Camat Kel. Bendogerit

Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (LKj-IP,SOP, Penyusunan laporan akhir tahun)

1 jenis 1 jenis 3,000,000 Camat Kel. Plosokerep

Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (Renstra, Reviu Renstra , Renja, IKU, IKI, PK, RKA, DPA dan DPPA)

8 jenis 8 jenis 15,701,000 Camat Kec. Sananwetan

Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (Renstra, Reviu Renstra , Renja, IKU, IKI, PK, RKA, DPA dan DPPA)

4 jenis 4 jenis 2,905,000 Camat Kel. Sananwetan

Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (Renstra, Reviu Renstra , Renja, IKU, IKI, PK, RKA, DPA dan DPPA)

3 jenis 3 jenis 3,000,000 Camat Kel. Gedog

Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (Renstra, Reviu Renstra , Renja, IKU, IKI, PK, RKA, DPA dan DPPA)

5 jenis 5 jenis 3,000,000 Camat Kel. Rembang

Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (Renstra, Reviu Renstra , Renja, IKU, IKI, PK, RKA, DPA dan DPPA)

3 jenis 3 jenis 3,000,000 Camat Kel. Klampok

Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (Renstra, Reviu Renstra , Renja, IKU, IKI, PK, RKA, DPA dan DPPA)

7 jenis 7 jenis 3,000,000 Camat Kel. Karangtengah

Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (Renstra, Reviu Renstra , Renja, IKU, IKI, PK, RKA, DPA dan DPPA)

4 jenis 4 jenis 3,000,000 Camat Kel. Bendogerit

Target Rp1 2 4 5 6 7 8 9 10

Tujuan Sasaran Kode Program dan Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcome)

dan Kegiatan (Output)

Data capaian Pada Tahun

Awal Perencanaan

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Unit Kerja Perangkat Daerah

PenanggungjawabLokasi

2017

3Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (Renstra, Reviu Renstra , Renja, IKU, IKI, PK, RKA, DPA dan DPPA)

2 jenis 2 jenis 3,000,000 Camat Kel. Plosokerep

Rencana Program, Kegiatan, Indikator Kinerja, Kelompok Sasaran, dan Pendanaan Indikatif Perangkat Daerah 2017Kecamatan Sananwetan Kota Blitar

Target Rp1 2 4 5 6 7 8 9 10

Meningkatnya kualitas pelayanan publik dibidang pelayanan kecamatan

1. Meningkatnya kualitas pelayanan kecamatan untuk kepuasan masyarakat PROGRAM PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN KECAMATAN DAN KELURAHAN

Persentase pelayanan tepat waktu dan tepat prosedur

100% 100% 635,094,400

Fasilitasi Pelayanan Prima Prosentase kelompok sasaran di fasilitasi

100% 100% 260,904,300 Camat Kec. Sananwetan

Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

12 bulan 12 bulan 82,956,600 Camat Kel. Sananwetan

Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

12 bulan 12 bulan 67,101,800 Camat Kel. Gedog

Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

12 bulan 12 bulan 35,500,000 Camat Kel. Rembang

Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

12 bulan 12 bulan 27,841,200 Camat Kel. Klampok

Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

12 bulan 12 bulan 41,479,500 Camat Kel. Karangtengah

Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

12 bulan 12 bulan 83,811,000 Camat Kel. Bendogerit

Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

12 bulan 12 bulan 35,500,000 Camat Kel. Plosokerep2. Meningkatnya koordinasi di bidang pemerintahan dan pembangunan di wilayah PROGRAM PENINGKATAN KUALITAS PENYELENGGARAN PEMERINTAHAN DAN PEMBANGUNAN

Persentase kebijakan dan pembinaan di bidang pemerintahan, keamanan dan ketertiban, kesejahteraan sosial, pemberdayaan masyarakat dan pembangunan di wilayah

100% 100% 6,051,817,760

Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB

100% 100% 75,229,300 Camat Kec. Sananwetan

Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

100% 100% 10,116,600 Camat Kel. Sananwetan

Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

100% 100% 8,502,600 Camat Kel. Gedog

Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

100% 100% 11,510,000 Camat Kel. Rembang

Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

100% 100% 11,220,000 Camat Kel. Klampok

Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

100% 100% 9,501,750 Camat Kel. Karangtengah

Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

100% 100% 14,037,400 Camat Kel. Bendogerit

Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

100% 100% 11,512,500 Camat Kel. Plosokerep 151,630,150 Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Kegiatan Pengendalian KeamananLingkungan

7 kegiatan 7 kegiatan 96,017,800 Camat Kec. Sananwetan

Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Kegiatan Pengendalian KeamananLingkungan

12 kegiatan 12 kegiatan 15,672,600 Camat Kel. Sananwetan

Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Kegiatan Pengendalian KeamananLingkungan

12 kegiatan 12 kegiatan 21,756,300 Camat Kel. Gedog

Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Kegiatan Pengendalian KeamananLingkungan

12 kegiatan 12 kegiatan 25,160,200 Camat Kel. Rembang

2017

3

Tujuan Sasaran Kode Program dan Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcome)

dan Kegiatan (Output)

Data capaian Pada Tahun

Awal Perencanaan

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Tabel 5.1

Unit Kerja Perangkat Daerah

PenanggungjawabLokasi

Target Rp1 2 4 5 6 7 8 9 10

2017

3

Tujuan Sasaran Kode Program dan Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcome)

dan Kegiatan (Output)

Data capaian Pada Tahun

Awal Perencanaan

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Unit Kerja Perangkat Daerah

PenanggungjawabLokasi

Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Kegiatan Pengendalian KeamananLingkungan

12 kegiatan 12 kegiatan 10,575,000 Camat Kel. Klampok

Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Kegiatan Pengendalian KeamananLingkungan

12 kegiatan 12 kegiatan 21,195,300 Camat Kel. Karangtengah

Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Kegiatan Pengendalian KeamananLingkungan

12 kegiatan 12 kegiatan 10,757,400 Camat Kel. Bendogerit

Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Kegiatan Pengendalian KeamananLingkungan

12 kegiatan 12 kegiatan 13,505,000 Camat Kel. Plosokerep 214,639,600 Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah Kegiatan fasilitasi peningkatannilai-nilai luhur kebangsaan yang

9 kegiatan 9 kegiatan 199,194,800 Camat Kec. Sananwetan

Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah Kegiatan fasilitasi peningkatannilai-nilai luhur kebangsaan yang

3 kegiatan 3 kegiatan 34,960,300 Camat Kel. Sananwetan

Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah Kegiatan fasilitasi peningkatannilai-nilai luhur kebangsaan yang

3 kegiatan 3 kegiatan 17,670,000 Camat Kel. Gedog

Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah Kegiatan fasilitasi peningkatannilai-nilai luhur kebangsaan yang

3 kegiatan 3 kegiatan 37,800,000 Camat Kel. Rembang

Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah Kegiatan fasilitasi peningkatannilai-nilai luhur kebangsaan yang

3 kegiatan 3 kegiatan 29,900,000 Camat Kel. Klampok

Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah Kegiatan fasilitasi peningkatannilai-nilai luhur kebangsaan yang

3 kegiatan 3 kegiatan 11,376,000 Camat Kel. Karangtengah

Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah Kegiatan fasilitasi peningkatannilai-nilai luhur kebangsaan yang

3 kegiatan 3 kegiatan 23,475,000 Camat Kel. Bendogerit

Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah Kegiatan fasilitasi peningkatannilai-nilai luhur kebangsaan yang

3 kegiatan 3 kegiatan 14,720,000 Camat Kel. Plosokerep 369,096,100 Fasilitasi Kelurahan Berhasil Tk. Kecamatan

Jumlah penilaian kelurahan berhasil

7 kelurahan 7 kelurahan 50,524,800 Camat Kec. Sananwetan 50,524,800 Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Profil yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 10,089,800 Camat Kec. Sananwetan

Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Profil yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 5,049,300 Camat Kel. Sananwetan

Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Profil yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 5,286,300 Camat Kel. Gedog

Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Profil yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 3,342,000 Camat Kel. Rembang

Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Profil yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 5,884,000 Camat Kel. Klampok

Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Profil yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 3,972,000 Camat Kel. Karangtengah

Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Profil yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 18,593,200 Camat Kel. Bendogerit

Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Profil yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 3,900,000 Camat Kel. Plosokerep 56,116,600 Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah Lokasi Pelaksanaan kegiatanpembangunan fisik sarana prasarana

7 kelurahan 7 kelurahan 6,604,900 Camat Kec. Sananwetan

Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah Lokasi Pelaksanaan kegiatanpembangunan fisik sarana prasarana

12 titik 12 titik 227,505,700 Camat Kel. Sananwetan

Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah Lokasi Pelaksanaan kegiatanpembangunan fisik sarana prasarana

15 titik 15 titik 214,238,400 Camat Kel. Gedog

Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah Lokasi Pelaksanaan kegiatanpembangunan fisik sarana prasarana

8 titik 8 titik 160,396,000 Camat Kel. Rembang

Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah Lokasi Pelaksanaan kegiatanpembangunan fisik sarana prasarana

23 titik 23 titik 133,374,610 Camat Kel. Klampok

Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah Lokasi Pelaksanaan kegiatanpembangunan fisik sarana prasarana

11 titik 11 titik 178,123,000 Camat Kel. Karangtengah

Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah Lokasi Pelaksanaan kegiatanpembangunan fisik sarana prasarana

12 titik 12 titik 252,407,500 Camat Kel. Bendogerit

Target Rp1 2 4 5 6 7 8 9 10

2017

3

Tujuan Sasaran Kode Program dan Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcome)

dan Kegiatan (Output)

Data capaian Pada Tahun

Awal Perencanaan

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Unit Kerja Perangkat Daerah

PenanggungjawabLokasi

Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah Lokasi Pelaksanaan kegiatanpembangunan fisik sarana prasarana

9 titik 9 titik 192,446,000 Camat Kel. Plosokerep 1,365,096,110 Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Monografi yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 6,400,200 Camat Kec. Sananwetan

Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Monografi yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 5,142,000 Camat Kel. Sananwetan

Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Monografi yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 1,973,800 Camat Kel. Gedog

Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Monografi yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 3,550,000 Camat Kel. Rembang

Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Monografi yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 3,155,800 Camat Kel. Klampok

Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Monografi yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 1,324,000 Camat Kel. Karangtengah

Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Monografi yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 3,575,000 Camat Kel. Bendogerit

Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Monografi yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 2,320,000 Camat Kel. Plosokerep 27,440,800 Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan

1 kali 1 kali 47,822,200 Camat Kec. Sananwetan

Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan

1 kali 1 kali 7,826,500 Camat Kel. Sananwetan

Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan

1 kali 1 kali 4,451,800 Camat Kel. Gedog

Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan

1 kali 1 kali 5,850,000 Camat Kel. Rembang

Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan

1 kali 1 kali 8,125,000 Camat Kel. Klampok

Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan

1 kali 1 kali 9,760,000 Camat Kel. Karangtengah

Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan

1 kali 1 kali 12,394,800 Camat Kel. Bendogerit

Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan

1 kali 1 kali 7,937,000 Camat Kel. Plosokerep 104,167,300 Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di Kecamatan/Kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

1 kali 1 kali 33,082,400 Camat Kec. Sananwetan

Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di Kecamatan/Kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

1 kali 1 kali 28,670,700 Camat Kel. Sananwetan

Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di Kecamatan/Kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

1 kali 1 kali 34,979,100 Camat Kel. Gedog

Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di Kecamatan/Kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

1 kali 1 kali 15,230,000 Camat Kel. Rembang

Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di Kecamatan/Kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

1 kali 1 kali 15,436,400 Camat Kel. Klampok

Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di Kecamatan/Kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

1 kali 1 kali 21,192,000 Camat Kel. Karangtengah

Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di Kecamatan/Kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

1 kali 1 kali 28,368,400 Camat Kel. Bendogerit

Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di Kecamatan/Kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

1 kali 1 kali 17,575,000 Camat Kel. Plosokerep 194,534,000 Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1(satu) tahun

1 kegiatan 1 kegiatan 134,471,500 Camat Kec. Sananwetan

Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1(satu) tahun

1 kegiatan 1 kegiatan 29,762,200 Camat Kel. Sananwetan

Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1(satu) tahun

1 kegiatan 1 kegiatan 16,292,000 Camat Kel. Gedog

Target Rp1 2 4 5 6 7 8 9 10

2017

3

Tujuan Sasaran Kode Program dan Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcome)

dan Kegiatan (Output)

Data capaian Pada Tahun

Awal Perencanaan

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Unit Kerja Perangkat Daerah

PenanggungjawabLokasi

Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1(satu) tahun

1 kegiatan 1 kegiatan 24,487,000 Camat Kel. Rembang

Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1(satu) tahun

1 kegiatan 1 kegiatan 5,000,000 Camat Kel. Klampok

Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1(satu) tahun

1 kegiatan 1 kegiatan 15,655,000 Camat Kel. Karangtengah

Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1(satu) tahun

1 kegiatan 1 kegiatan 19,211,500 Camat Kel. Bendogerit

Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1(satu) tahun

1 kegiatan 1 kegiatan 8,787,000 Camat Kel. Plosokerep 253,666,200 Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah Jenis fasilitasi pembinaan Pemudadan Olah raga

1 jenis 1 jenis 51,509,100 Camat Kec. Sananwetan

Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah Jenis fasilitasi pembinaan Pemudadan Olah raga

1 jenis 1 jenis 35,444,600 Camat Kel. Sananwetan

Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah Jenis fasilitasi pembinaan Pemudadan Olah raga

1 jenis 1 jenis 41,704,700 Camat Kel. Gedog

Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah Jenis fasilitasi pembinaan Pemudadan Olah raga

1 jenis 1 jenis 33,286,000 Camat Kel. Rembang

Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah Jenis fasilitasi pembinaan Pemudadan Olah raga

1 jenis 1 jenis 33,323,400 Camat Kel. Klampok

Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah Jenis fasilitasi pembinaan Pemudadan Olah raga

1 jenis 1 jenis 21,320,000 Camat Kel. Karangtengah

Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah Jenis fasilitasi pembinaan Pemudadan Olah raga

1 jenis 1 jenis 33,900,800 Camat Kel. Bendogerit

Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah Jenis fasilitasi pembinaan Pemudadan Olah raga

1 jenis 1 jenis 15,690,000 Camat Kel. Plosokerep 266,178,600 Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis Kegiatan dalam pelestarianLingkungan Hidup

1 jenis 1 jenis 28,192,700 Camat Kec. Sananwetan

Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis Kegiatan dalam pelestarianLingkungan Hidup

1 jenis 1 jenis 18,551,900 Camat Kel. Sananwetan

Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis Kegiatan dalam pelestarianLingkungan Hidup

1 jenis 1 jenis 12,645,000 Camat Kel. Gedog

Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis Kegiatan dalam pelestarianLingkungan Hidup

1 jenis 1 jenis 21,275,000 Camat Kel. Rembang

Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis Kegiatan dalam pelestarianLingkungan Hidup

1 jenis 1 jenis 17,481,600 Camat Kel. Klampok

Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis Kegiatan dalam pelestarianLingkungan Hidup

1 jenis 1 jenis 9,398,400 Camat Kel. Karangtengah

Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis Kegiatan dalam pelestarianLingkungan Hidup

1 jenis 1 jenis 25,506,600 Camat Kel. Bendogerit

Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis Kegiatan dalam pelestarianLingkungan Hidup

1 jenis 1 jenis 26,505,000 Camat Kel. Plosokerep 159,556,200 Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga KemasyarakatanKelurahan di fasilitasi

7 lembaga 7 lembaga 1,029,342,700 Camat Kec. Sananwetan

Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga KemasyarakatanKelurahan di fasilitasi

7 lembaga 7 lembaga 307,483,000 Camat Kel. Sananwetan

Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga KemasyarakatanKelurahan di fasilitasi

10 lembaga 10 lembaga 271,431,400 Camat Kel. Gedog

Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga KemasyarakatanKelurahan di fasilitasi

8 lembaga 8 lembaga 134,324,000 Camat Kel. Rembang

Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga KemasyarakatanKelurahan di fasilitasi

8 lembaga 8 lembaga 182,221,400 Camat Kel. Klampok

Target Rp1 2 4 5 6 7 8 9 10

2017

3

Tujuan Sasaran Kode Program dan Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcome)

dan Kegiatan (Output)

Data capaian Pada Tahun

Awal Perencanaan

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Unit Kerja Perangkat Daerah

PenanggungjawabLokasi

Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga KemasyarakatanKelurahan di fasilitasi

8 lembaga 8 lembaga 191,051,000 Camat Kel. Karangtengah

Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga KemasyarakatanKelurahan di fasilitasi

8 lembaga 8 lembaga 215,564,400 Camat Kel. Bendogerit

Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga KemasyarakatanKelurahan di fasilitasi

8 lembaga 8 lembaga 141,125,000 Camat Kel. Plosokerep 2,472,542,900 Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

- 0 Camat Kec. Sananwetan

Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

1 kegiatan 1 kegiatan 126,785,000 Camat Kel. Sananwetan

Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

1 kegiatan 1 kegiatan 53,385,000 Camat Kel. Gedog

Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

1 kegiatan 1 kegiatan 44,875,000 Camat Kel. Rembang

Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

4 kegiatan 4 kegiatan 39,692,500 Camat Kel. Klampok

Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

1 kegiatan 1 kegiatan 39,530,900 Camat Kel. Karangtengah

Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

3 kegiatan 3 kegiatan 51,150,000 Camat Kel. Bendogerit

Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

1 kegiatan 1 kegiatan 11,210,000 Camat Kel. Plosokerep 366,628,400PROGRAM PELAYANAN PERKANTORAN

Persentase Kecukupan Pelayanan Perkantoran

100% 100% 1,721,127,010 Camat

Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan listrik yang terbayar

4 rekening 4 rekening 51,000,000 Camat Kec. Sananwetan

Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan listrik yang terbayar

4 rekening 4 rekening 36,228,000 Camat Kel. Sananwetan

Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan listrik yang terbayar

4 rekening 4 rekening 30,120,000 Camat Kel. Gedog

Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan listrik yang terbayar

4 rekening 4 rekening 26,400,000 Camat Kel. Rembang

Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan listrik yang terbayar

3 rekening 3 rekening 24,600,000 Camat Kel. Klampok

Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan listrik yang terbayar

4 rekening 4 rekening 28,200,000 Camat Kel. Karangtengah

Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan listrik yang terbayar

4 rekening 4 rekening 24,120,000 Camat Kel. Bendogerit

Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan listrik yang terbayar

5 rekening 5 rekening 24,600,000 Camat Kel. Plosokerep

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas/operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara dan memperoleh

3 mobil, 6 motor 3 mobil, 6 motor

2,800,000 Camat Kec. Sananwetan

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas/operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara dan memperoleh izin/pajak tahunan

6 unit 6 unit 750,000 Camat Kel. Sananwetan

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas/operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara dan memperoleh izin/pajak tahunan

6 unit 6 unit 750,000 Camat Kel. Gedog

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas/operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara dan memperoleh izin/pajak tahunan

6 unit 6 unit 800,000 Camat Kel. Rembang

Target Rp1 2 4 5 6 7 8 9 10

2017

3

Tujuan Sasaran Kode Program dan Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcome)

dan Kegiatan (Output)

Data capaian Pada Tahun

Awal Perencanaan

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Unit Kerja Perangkat Daerah

PenanggungjawabLokasi

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas/operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara dan memperoleh izin/pajak tahunan

5 unit 5 unit 750,000 Camat Kel. Klampok

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas/operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara dan memperoleh izin/pajak tahunan

7 unit 7 unit 1,050,000 Camat Kel. Karangtengah

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas/operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara dan memperoleh izin/pajak tahunan

6 unit 6 unit 750,000 Camat Kel. Bendogerit

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas/operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara dan memperoleh izin/pajak tahunan

6 unit 6 unit 1,250,000 Camat Kel. Plosokerep

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang dibersihkan

3 jenis 3 jenis 1,700,000 Camat Kec. Sananwetan

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang dibersihkan

2 jenis 2 jenis 1,500,000 Camat Kel. Sananwetan

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang dibersihkan

3 jenis 3 jenis 1,350,000 Camat Kel. Gedog

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang dibersihkan

2 jenis 2 jenis 1,500,000 Camat Kel. Rembang

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang dibersihkan

2 jenis 2 jenis - Camat Kel. Klampok

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang dibersihkan

2 jenis 2 jenis 1,840,000 Camat Kel. Karangtengah

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang dibersihkan

2 jenis 2 jenis 1,500,000 Camat Kel. Bendogerit

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang dibersihkan

2 jenis 2 jenis - Camat Kel. Plosokerep

Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhi

58 jenis 58 jenis 31,394,400 Camat Kec. Sananwetan

Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhi

43 jenis 43 jenis 17,879,700 Camat Kel. Sananwetan

Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhi

40 jenis 40 jenis 10,022,500 Camat Kel. Gedog

Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhi

17 jenis 17 jenis 9,243,400 Camat Kel. Rembang

Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhi

36 jenis 36 jenis 13,036,890 Camat Kel. Klampok

Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhi

36 jenis 36 jenis 15,197,800 Camat Kel. Karangtengah

Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhi

32 jenis 32 jenis 10,718,300 Camat Kel. Bendogerit

Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhi

35 jenis 35 jenis 9,000,000 Camat Kel. Plosokerep

Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang terpenuhi

7 jenis 7 jenis 18,270,000 Camat Kec. Sananwetan

Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang terpenuhi

4 jenis 4 jenis 8,436,600 Camat Kel. Sananwetan

Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang terpenuhi

6 jenis 6 jenis 9,891,900 Camat Kel. Gedog

Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang terpenuhi

4 jenis 4 jenis 7,191,800 Camat Kel. Rembang

Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang terpenuhi

6 jenis 6 jenis 6,031,600 Camat Kel. Klampok

Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang terpenuhi

2 jenis 2 jenis 9,389,150 Camat Kel. Karangtengah

Target Rp1 2 4 5 6 7 8 9 10

2017

3

Tujuan Sasaran Kode Program dan Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcome)

dan Kegiatan (Output)

Data capaian Pada Tahun

Awal Perencanaan

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Unit Kerja Perangkat Daerah

PenanggungjawabLokasi

Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang terpenuhi

4 jenis 4 jenis 6,959,500 Camat Kel. Bendogerit

Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang terpenuhi

5 jenis 5 jenis 4,264,000 Camat Kel. Plosokerep

Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor yang terpenuhi

18 Jenis 18 Jenis 10,201,000 Camat Kec. Sananwetan

Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor yang terpenuhi

8 jenis 8 jenis 5,283,600 Camat Kel. Sananwetan

Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor yang terpenuhi

8 jenis 8 jenis 5,497,075 Camat Kel. Gedog

Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor yang terpenuhi

5 jenis 5 jenis 2,505,200 Camat Kel. Rembang

Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor yang terpenuhi

13 jenis 13 jenis 5,347,300 Camat Kel. Klampok

Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor yang terpenuhi

4 jenis 4 jenis 3,972,600 Camat Kel. Karangtengah

Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor yang terpenuhi

6 jenis 6 jenis 3,346,700 Camat Kel. Bendogerit

Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor yang terpenuhi

4 jenis 4 jenis 1,912,000 Camat Kel. Plosokerep

Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakan

34 jenis 34 jenis 11,168,600 Camat Kec. Sananwetan

Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakan

21 jenis 21 jenis 10,011,550 Camat Kel. Sananwetan

Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakan

25 jenis 25 jenis 4,576,475 Camat Kel. Gedog

Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakan

17 jenis 17 jenis 2,574,300 Camat Kel. Rembang

Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakan

30 jenis 30 jenis 5,738,700 Camat Kel. Klampok

Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakan

17 jenis 17 jenis 2,844,300 Camat Kel. Karangtengah

Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakan

11 jenis 11 jenis 6,664,500 Camat Kel. Bendogerit

Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakan

28 jenis 28 jenis 5,612,000 Camat Kel. Plosokerep

Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia dalam 1 tahun

4 jenis 4 jenis 10,044,000 Camat Kec. Sananwetan

Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia dalam 1 tahun

4 jenis 4 jenis 7,572,000 Camat Kel. Sananwetan

Target Rp1 2 4 5 6 7 8 9 10

2017

3

Tujuan Sasaran Kode Program dan Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcome)

dan Kegiatan (Output)

Data capaian Pada Tahun

Awal Perencanaan

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Unit Kerja Perangkat Daerah

PenanggungjawabLokasi

Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia dalam 1 tahun

3 jenis 3 jenis 7,080,000 Camat Kel. Gedog

Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia dalam 1 tahun

2 jenis 2 jenis 7,500,000 Camat Kel. Rembang

Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia dalam 1 tahun

2 jenis 2 jenis 8,940,000 Camat Kel. Klampok

Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia dalam 1 tahun

3 jenis 3 jenis 6,300,000 Camat Kel. Karangtengah

Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia dalam 1 tahun

3 jenis 3 jenis 7,080,000 Camat Kel. Bendogerit

Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia dalam 1 tahun

2 jenis 2 jenis 5,460,000 Camat Kel. Plosokerep

Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan minum yang tersedia

712 paket 712 paket 18,400,000 Camat Kec. Sananwetan

Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan minum yang tersedia

700 paket 700 paket 11,250,000 Camat Kel. Sananwetan

Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan minum yang tersedia

650 paket 650 paket 9,770,000 Camat Kel. Gedog

Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan minum yang tersedia

680 paket 680 paket 10,749,000 Camat Kel. Rembang

Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan minum yang tersedia

670 paket 670 paket 10,025,000 Camat Kel. Klampok

Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan minum yang tersedia

705 paket 705 paket 11,498,600 Camat Kel. Karangtengah

Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan minum yang tersedia

625 paket 625 paket 7,861,000 Camat Kel. Bendogerit

Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan minum yang tersedia

606 paket 606 paket 6,708,000 Camat Kel. Plosokerep

Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi dalam dan luar daerah

Jumlah rapat-rapat koordinasi dan konsultasi regional dan nasional yang diikuti

21 kali 21 kali 90,258,500 Camat Kec. Sananwetan

Penyediaan Jasa Perkantoran Jumlah tenaga non PNS yang tersedia

11 orang x 12 bln

11 orang x 12 bln

298,352,924 Camat Kec. Sananwetan

Camat

Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

2 jenis 2 jenis 23,115,196 Camat Kec. Sananwetan

Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

4 jenis 4 jenis 10,391,800 Camat Kel. Sananwetan

Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

4 jenis 4 jenis 6,728,000 Camat Kel. Gedog

Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

7 jenis 7 jenis 18,952,000 Camat Kel. Rembang

Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

3 jenis 3 jenis 19,256,000 Camat Kel. Klampok

Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

6 jenis 6 jenis 18,072,000 Camat Kel. Karangtengah

Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

2 jenis 2 jenis 0 Camat Kel. Bendogerit

Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

4 jenis 4 jenis 17,639,000 Camat Kel. Plosokerep

Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

13 jenis 13 jenis 56,060,600 Camat Kec. Sananwetan

Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

7 jenis 7 jenis 28,993,600 Camat Kel. Sananwetan

Target Rp1 2 4 5 6 7 8 9 10

2017

3

Tujuan Sasaran Kode Program dan Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcome)

dan Kegiatan (Output)

Data capaian Pada Tahun

Awal Perencanaan

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Unit Kerja Perangkat Daerah

PenanggungjawabLokasi

Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

3 jenis 3 jenis 12,222,900 Camat Kel. Gedog

Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

2 jenis 2 jenis 13,983,400 Camat Kel. Rembang

Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

2 jenis 2 jenis 11,070,000 Camat Kel. Klampok

Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

2 jenis 2 jenis 14,730,600 Camat Kel. Karangtengah

Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

3 jenis 3 jenis 11,033,400 Camat Kel. Bendogerit

Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

7 jenis 7 jenis 15,743,000 Camat Kel. Plosokerep

Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

1 unit 1 unit Camat Kec. Sananwetan

Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

1 unit 1 unit 15,029,320 Camat Kel. Sananwetan

Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

1 unit 1 unit 8,480,000 Camat Kel. Gedog

Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

1 unit 1 unit 25,038,500 Camat Kel. Rembang

Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

1 unit 1 unit 12,044,500 Camat Kel. Klampok

Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

1 unit 1 unit 14,550,000 Camat Kel. Karangtengah

Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

1 unit 1 unit 16,211,000 Camat Kel. Bendogerit

Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

1 unit 1 unit 6,310,000 Camat Kel. Plosokerep

Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

3 unit 3 unit 73,983,750 Camat Kec. Sananwetan

Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

6 unit 6 unit 6,053,220 Camat Kel. Sananwetan

Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

6 unit 6 unit 5,985,500 Camat Kel. Gedog

Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

6 unit 6 unit 7,843,400.00 Camat Kel. Rembang

Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

5 unit 5 unit 5,982,400 Camat Kel. Klampok

Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

7 unit 7 unit 5,300,000 Camat Kel. Karangtengah

Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

6 unit 6 unit 6,947,400 Camat Kel. Bendogerit

Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

6 unit 6 unit 6,539,000 Camat Kel. Plosokerep

Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

1 jenis 1 jenis 7,270,200 Camat Kec. Sananwetan

Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

5 jenis 5 jenis 5,546,000 Camat Kel. Sananwetan

Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

2 jenis 2 jenis 4,497,700 Camat Kel. Gedog

Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

1 jenis 1 jenis - Camat Kel. Rembang

Target Rp1 2 4 5 6 7 8 9 10

2017

3

Tujuan Sasaran Kode Program dan Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcome)

dan Kegiatan (Output)

Data capaian Pada Tahun

Awal Perencanaan

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Unit Kerja Perangkat Daerah

PenanggungjawabLokasi

Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

1 jenis 1 jenis - Camat Kel. Klampok

Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

2 jenis 2 jenis 1,863,200 Camat Kel. Karangtengah

Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

1 jenis 1 jenis - Camat Kel. Bendogerit

Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

2 jenis 2 jenis 1,300,000 Camat Kel. Plosokerep

Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

3 jenis 3 jenis 13,591,150 Camat Kec. Sananwetan

Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

6 jenis 6 jenis 5,650,000 Camat Kel. Sananwetan

Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

4 jenis 4 jenis 11,896,400 Camat Kel. Gedog

Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

4 jenis 4 jenis 4,637,100.00 Camat Kel. Rembang

Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

4 jenis 4 jenis 5,250,000 Camat Kel. Klampok

Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

3 jenis 3 jenis 9,882,000 Camat Kel. Karangtengah

Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

3 jenis 3 jenis 2,745,000 Camat Kel. Bendogerit

Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

5 jenis 5 jenis 5,270,000 Camat Kel. Plosokerep

Pemeliharaan Rutin/Berkala Mebeleur

Jumlah meubelair yang terpelihara

3 jenis 3 jenis 10,600,000 Camat Kec. Sananwetan

Pemeliharaan Rutin/Berkala Mebeleur

Jumlah meubelair yang terpelihara

2 jenis 2 jenis 2,750,000 Camat Kel. Sananwetan

Pemeliharaan Rutin/Berkala Mebeleur

Jumlah meubelair yang terpelihara

3 jenis 3 jenis 4,947,400 Camat Kel. Gedog

Pemeliharaan Rutin/Berkala Mebeleur

Jumlah meubelair yang terpelihara

2 jenis 2 jenis 4,959,900 Camat Kel. Rembang

Pemeliharaan Rutin/Berkala Mebeleur

Jumlah meubelair yang terpelihara

2 jenis 2 jenis - Camat Kel. Klampok

Pemeliharaan Rutin/Berkala Mebeleur

Jumlah meubelair yang terpelihara

2 jenis 2 jenis 1,500,000 Camat Kel. Karangtengah

Pemeliharaan Rutin/Berkala Mebeleur

Jumlah meubelair yang terpelihara

2 jenis 2 jenis - Camat Kel. Bendogerit

Pemeliharaan Rutin/Berkala Mebeleur

Jumlah meubelair yang terpelihara

2 jenis 2 jenis 1,521,000 Camat Kel. Plosokerep

Rehab sedang/berat gedung kantor

Jumlah gedung yang direhab dan tempat parkir kendaraan

3 unit 3 unit Camat Kec. Sananwetan

Rehab sedang/berat gedung kantor

Jumlah gedung yang direhab

1 unit 1 unit 22,961,810 Camat Kel. Sananwetan

Rehab sedang/berat gedung kantor

Jumlah gedung yang direhab

1 unit 1 unit 25,608,200 Camat Kel. Gedog

Rehab sedang/berat gedung kantor

Jumlah gedung yang direhab

1 unit 1 unit - Camat Kel. Rembang

Rehab sedang/berat gedung kantor

Jumlah gedung yang direhab

1 unit 1 unit - Camat Kel. Klampok

Rehab sedang/berat gedung kantor

Jumlah gedung yang direhab

1 unit 1 unit - Camat Kel. Karangtengah

Rehab sedang/berat gedung kantor

Jumlah gedung yang direhab

1 unit 1 unit - Camat Kel. Bendogerit

Rehab sedang/berat gedung kantor

Jumlah gedung yang direhab

1 unit 1 unit - Camat Kel. Plosokerep

PROGRAM PENINGKATAN KAPASITAS PERANGKAT DAERAH

Tingkat partisipasi aktif perangkat daerah dalam agenda Pemda Kota Blitar

100% 100% 220,209,000

Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

4 even 4 even 40,000,000 Camat Kec. Sananwetan

Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

4 even 4 even 25,000,000 Camat Kel. Sananwetan

Target Rp1 2 4 5 6 7 8 9 10

2017

3

Tujuan Sasaran Kode Program dan Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcome)

dan Kegiatan (Output)

Data capaian Pada Tahun

Awal Perencanaan

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Unit Kerja Perangkat Daerah

PenanggungjawabLokasi

Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

4 even 4 even 25,000,000 Camat Kel. Gedog

Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

4 even 4 even 25,000,000 Camat Kel. Rembang

Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

4 even 4 even 25,000,000 Camat Kel. Klampok

Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

4 even 4 even 20,234,000 Camat Kel. Karangtengah

Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

4 even 4 even 24,975,000 Camat Kel. Bendogerit

Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

4 even 4 even 25,000,000 Camat Kel. Plosokerep

Penyebarluasan informasi program/kegiatan SKPD

Jumlah penyebarluasan onformasi program/kegiatan SKPD

2 Kali 2 Kali 10,000,000 Camat Kec. Sananwetan

PROGRAM PENINGKATAN PENGEMBANGAN SISTEM PELAPORAN CAPAIAN KINERJA DAN KEUANGAN

Persentase dokumen perencanaan dan pelaporan perangkat daerah tersusun, tepat waktu dan sesuai aturan

100% 100% 71,787,500

Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (LKj-IP,SOP, Penyusunan laporan akhir tahun)

3 jenis 3 jenis 14,299,000 Camat Kec. Sananwetan

Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (LKj-IP,SOP, Penyusunan laporan akhir tahun)

2 jenis 2 jenis 2,882,500 Camat Kel. Sananwetan

Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (LKj-IP,SOP, Penyusunan laporan akhir tahun)

2 jenis 2 jenis 3,000,000 Camat Kel. Gedog

Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (LKj-IP,SOP, Penyusunan laporan akhir tahun)

1 jenis 1 jenis 3,000,000 Camat Kel. Rembang

Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (LKj-IP,SOP, Penyusunan laporan akhir tahun)

2 jenis 2 jenis 3,000,000 Camat Kel. Klampok

Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (LKj-IP,SOP, Penyusunan laporan akhir tahun)

1 jenis 1 jenis 3,000,000 Camat Kel. Karangtengah

Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (LKj-IP,SOP, Penyusunan laporan akhir tahun)

3 jenis 3 jenis 3,000,000 Camat Kel. Bendogerit

Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (LKj-IP,SOP, Penyusunan laporan akhir tahun)

1 jenis 1 jenis 3,000,000 Camat Kel. Plosokerep

Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (Renstra, Reviu Renstra , Renja, IKU, IKI, PK, RKA, DPA dan DPPA)

8 jenis 8 jenis 15,701,000 Camat Kec. Sananwetan

Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (Renstra, Reviu Renstra , Renja, IKU, IKI, PK, RKA, DPA dan DPPA)

4 jenis 4 jenis 2,905,000 Camat Kel. Sananwetan

Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (Renstra, Reviu Renstra , Renja, IKU, IKI, PK, RKA, DPA dan DPPA)

3 jenis 3 jenis 3,000,000 Camat Kel. Gedog

Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (Renstra, Reviu Renstra , Renja, IKU, IKI, PK, RKA, DPA dan DPPA)

5 jenis 5 jenis 3,000,000 Camat Kel. Rembang

Target Rp1 2 4 5 6 7 8 9 10

2017

3

Tujuan Sasaran Kode Program dan Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcome)

dan Kegiatan (Output)

Data capaian Pada Tahun

Awal Perencanaan

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Unit Kerja Perangkat Daerah

PenanggungjawabLokasi

Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (Renstra, Reviu Renstra , Renja, IKU, IKI, PK, RKA, DPA dan DPPA)

3 jenis 3 jenis 3,000,000 Camat Kel. Klampok

Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (Renstra, Reviu Renstra , Renja, IKU, IKI, PK, RKA, DPA dan DPPA)

7 jenis 7 jenis 3,000,000 Camat Kel. Karangtengah

Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (Renstra, Reviu Renstra , Renja, IKU, IKI, PK, RKA, DPA dan DPPA)

4 jenis 4 jenis 3,000,000 Camat Kel. Bendogerit

Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (Renstra, Reviu Renstra , Renja, IKU, IKI, PK, RKA, DPA dan DPPA)

2 jenis 2 jenis 3,000,000 Camat Kel. Plosokerep

Rencana Program, Kegiatan, Indikator Kinerja, Kelompok Sasaran, dan Pendanaan Indikatif Perangkat Daerah 2017Kecamatan Sananwetan Kota Blitar

Target Rp1 2 4 5 6 7 8 9 10

Meningkatnya kualitas pelayanan publik dibidang pelayanan kecamatan

1. Meningkatnya kualitas pelayanan kecamatan untuk kepuasan masyarakat PROGRAM PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN KECAMATAN DAN KELURAHAN

Persentase pelayanan tepat waktu dan tepat prosedur

100% 100% 635,094,400

Fasilitasi Pelayanan Prima Prosentase kelompok sasaran di fasilitasi

100% 100% 260,904,300 Camat Kec. Sananwetan

Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

12 bulan 12 bulan 82,956,600 Camat Kel. Sananwetan

Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

12 bulan 12 bulan 67,101,800 Camat Kel. Gedog

Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

12 bulan 12 bulan 35,500,000 Camat Kel. Rembang

Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

12 bulan 12 bulan 27,841,200 Camat Kel. Klampok

Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

12 bulan 12 bulan 41,479,500 Camat Kel. Karangtengah

Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

12 bulan 12 bulan 83,811,000 Camat Kel. Bendogerit

Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

12 bulan 12 bulan 35,500,000 Camat Kel. Plosokerep2. Meningkatnya koordinasi di bidang pemerintahan dan pembangunan di wilayah PROGRAM PENINGKATAN KUALITAS PENYELENGGARAN PEMERINTAHAN DAN PEMBANGUNAN

Persentase kebijakan dan pembinaan di bidang pemerintahan, keamanan dan ketertiban, kesejahteraan sosial, pemberdayaan masyarakat dan pembangunan di wilayah

100% 100% 6,051,817,760

Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB

100% 100% 75,229,300 Camat Kec. Sananwetan

Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

100% 100% 10,116,600 Camat Kel. Sananwetan

Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

100% 100% 8,502,600 Camat Kel. Gedog

Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

100% 100% 11,510,000 Camat Kel. Rembang

Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

100% 100% 11,220,000 Camat Kel. Klampok

Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

100% 100% 9,501,750 Camat Kel. Karangtengah

Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

100% 100% 14,037,400 Camat Kel. Bendogerit

Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

100% 100% 11,512,500 Camat Kel. Plosokerep 151,630,150 Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Kegiatan Pengendalian KeamananLingkungan

7 kegiatan 7 kegiatan 96,017,800 Camat Kec. Sananwetan

Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Kegiatan Pengendalian KeamananLingkungan

12 kegiatan 12 kegiatan 15,672,600 Camat Kel. Sananwetan

Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Kegiatan Pengendalian KeamananLingkungan

12 kegiatan 12 kegiatan 21,756,300 Camat Kel. Gedog

Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Kegiatan Pengendalian KeamananLingkungan

12 kegiatan 12 kegiatan 25,160,200 Camat Kel. Rembang

2017

3

Tabel 5.1

Tujuan Sasaran Kode Program dan Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcome)

dan Kegiatan (Output)

Data capaian Pada Tahun

Awal Perencanaan

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Unit Kerja Perangkat Daerah

PenanggungjawabLokasi

Target Rp1 2 4 5 6 7 8 9 10

2017

3

Tujuan Sasaran Kode Program dan Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcome)

dan Kegiatan (Output)

Data capaian Pada Tahun

Awal Perencanaan

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Unit Kerja Perangkat Daerah

PenanggungjawabLokasi

Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Kegiatan Pengendalian KeamananLingkungan

12 kegiatan 12 kegiatan 10,575,000 Camat Kel. Klampok

Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Kegiatan Pengendalian KeamananLingkungan

12 kegiatan 12 kegiatan 21,195,300 Camat Kel. Karangtengah

Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Kegiatan Pengendalian KeamananLingkungan

12 kegiatan 12 kegiatan 10,757,400 Camat Kel. Bendogerit

Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Kegiatan Pengendalian KeamananLingkungan

12 kegiatan 12 kegiatan 13,505,000 Camat Kel. Plosokerep 214,639,600 Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah Kegiatan fasilitasi peningkatannilai-nilai luhur kebangsaan yangdilaksanakan

9 kegiatan 9 kegiatan 199,194,800 Camat Kec. Sananwetan

Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah Kegiatan fasilitasi peningkatannilai-nilai luhur kebangsaan yang

3 kegiatan 3 kegiatan 34,960,300 Camat Kel. Sananwetan

Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah Kegiatan fasilitasi peningkatannilai-nilai luhur kebangsaan yang

3 kegiatan 3 kegiatan 17,670,000 Camat Kel. Gedog

Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah Kegiatan fasilitasi peningkatannilai-nilai luhur kebangsaan yang

3 kegiatan 3 kegiatan 37,800,000 Camat Kel. Rembang

Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah Kegiatan fasilitasi peningkatannilai-nilai luhur kebangsaan yang

3 kegiatan 3 kegiatan 29,900,000 Camat Kel. Klampok

Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah Kegiatan fasilitasi peningkatannilai-nilai luhur kebangsaan yang

3 kegiatan 3 kegiatan 11,376,000 Camat Kel. Karangtengah

Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah Kegiatan fasilitasi peningkatannilai-nilai luhur kebangsaan yang

3 kegiatan 3 kegiatan 23,475,000 Camat Kel. Bendogerit

Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah Kegiatan fasilitasi peningkatannilai-nilai luhur kebangsaan yang

3 kegiatan 3 kegiatan 14,720,000 Camat Kel. Plosokerep 369,096,100 Fasilitasi Kelurahan Berhasil Tk. Kecamatan

Jumlah penilaian kelurahan berhasil

7 kelurahan 7 kelurahan 50,524,800 Camat Kec. Sananwetan 50,524,800 Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Profil yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 10,089,800 Camat Kec. Sananwetan

Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Profil yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 5,049,300 Camat Kel. Sananwetan

Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Profil yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 5,286,300 Camat Kel. Gedog

Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Profil yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 3,342,000 Camat Kel. Rembang

Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Profil yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 5,884,000 Camat Kel. Klampok

Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Profil yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 3,972,000 Camat Kel. Karangtengah

Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Profil yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 18,593,200 Camat Kel. Bendogerit

Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Profil yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 3,900,000 Camat Kel. Plosokerep 56,116,600 Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah Lokasi Pelaksanaan kegiatanpembangunan fisik sarana prasarana

7 kelurahan 7 kelurahan 6,604,900 Camat Kec. Sananwetan

Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah Lokasi Pelaksanaan kegiatanpembangunan fisik sarana prasarana

12 titik 12 titik 227,505,700 Camat Kel. Sananwetan

Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah Lokasi Pelaksanaan kegiatanpembangunan fisik sarana prasarana

15 titik 15 titik 214,238,400 Camat Kel. Gedog

Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah Lokasi Pelaksanaan kegiatanpembangunan fisik sarana prasarana

8 titik 8 titik 160,396,000 Camat Kel. Rembang

Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah Lokasi Pelaksanaan kegiatanpembangunan fisik sarana prasarana

23 titik 23 titik 133,374,610 Camat Kel. Klampok

Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah Lokasi Pelaksanaan kegiatanpembangunan fisik sarana prasarana

11 titik 11 titik 178,123,000 Camat Kel. Karangtengah

Target Rp1 2 4 5 6 7 8 9 10

2017

3

Tujuan Sasaran Kode Program dan Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcome)

dan Kegiatan (Output)

Data capaian Pada Tahun

Awal Perencanaan

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Unit Kerja Perangkat Daerah

PenanggungjawabLokasi

Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah Lokasi Pelaksanaan kegiatanpembangunan fisik sarana prasarana

12 titik 12 titik 252,407,500 Camat Kel. Bendogerit

Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah Lokasi Pelaksanaan kegiatanpembangunan fisik sarana prasarana

9 titik 9 titik 192,446,000 Camat Kel. Plosokerep 1,365,096,110 Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Monografi yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 6,400,200 Camat Kec. Sananwetan

Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Monografi yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 5,142,000 Camat Kel. Sananwetan

Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Monografi yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 1,973,800 Camat Kel. Gedog

Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Monografi yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 3,550,000 Camat Kel. Rembang

Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Monografi yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 3,155,800 Camat Kel. Klampok

Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Monografi yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 1,324,000 Camat Kel. Karangtengah

Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Monografi yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 3,575,000 Camat Kel. Bendogerit

Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Monografi yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 2,320,000 Camat Kel. Plosokerep 27,440,800 Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan

1 kali 1 kali 47,822,200 Camat Kec. Sananwetan

Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan

1 kali 1 kali 7,826,500 Camat Kel. Sananwetan

Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan

1 kali 1 kali 4,451,800 Camat Kel. Gedog

Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan

1 kali 1 kali 5,850,000 Camat Kel. Rembang

Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan

1 kali 1 kali 8,125,000 Camat Kel. Klampok

Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan

1 kali 1 kali 9,760,000 Camat Kel. Karangtengah

Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan

1 kali 1 kali 12,394,800 Camat Kel. Bendogerit

Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan

1 kali 1 kali 7,937,000 Camat Kel. Plosokerep 104,167,300 Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di Kecamatan/Kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

1 kali 1 kali 33,082,400 Camat Kec. Sananwetan

Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di Kecamatan/Kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

1 kali 1 kali 28,670,700 Camat Kel. Sananwetan

Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di Kecamatan/Kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

1 kali 1 kali 34,979,100 Camat Kel. Gedog

Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di Kecamatan/Kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

1 kali 1 kali 15,230,000 Camat Kel. Rembang

Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di Kecamatan/Kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

1 kali 1 kali 15,436,400 Camat Kel. Klampok

Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di Kecamatan/Kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

1 kali 1 kali 21,192,000 Camat Kel. Karangtengah

Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di Kecamatan/Kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

1 kali 1 kali 28,368,400 Camat Kel. Bendogerit

Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di Kecamatan/Kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

1 kali 1 kali 17,575,000 Camat Kel. Plosokerep 194,534,000 Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1(satu) tahun

1 kegiatan 1 kegiatan 134,471,500 Camat Kec. Sananwetan

Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1(satu) tahun

1 kegiatan 1 kegiatan 29,762,200 Camat Kel. Sananwetan

Target Rp1 2 4 5 6 7 8 9 10

2017

3

Tujuan Sasaran Kode Program dan Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcome)

dan Kegiatan (Output)

Data capaian Pada Tahun

Awal Perencanaan

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Unit Kerja Perangkat Daerah

PenanggungjawabLokasi

Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1(satu) tahun

1 kegiatan 1 kegiatan 16,292,000 Camat Kel. Gedog

Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1(satu) tahun

1 kegiatan 1 kegiatan 24,487,000 Camat Kel. Rembang

Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1(satu) tahun

1 kegiatan 1 kegiatan 5,000,000 Camat Kel. Klampok

Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1(satu) tahun

1 kegiatan 1 kegiatan 15,655,000 Camat Kel. Karangtengah

Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1(satu) tahun

1 kegiatan 1 kegiatan 19,211,500 Camat Kel. Bendogerit

Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1(satu) tahun

1 kegiatan 1 kegiatan 8,787,000 Camat Kel. Plosokerep 253,666,200 Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah Jenis fasilitasi pembinaan Pemudadan Olah raga

1 jenis 1 jenis 51,509,100 Camat Kec. Sananwetan

Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah Jenis fasilitasi pembinaan Pemudadan Olah raga

1 jenis 1 jenis 35,444,600 Camat Kel. Sananwetan

Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah Jenis fasilitasi pembinaan Pemudadan Olah raga

1 jenis 1 jenis 41,704,700 Camat Kel. Gedog

Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah Jenis fasilitasi pembinaan Pemudadan Olah raga

1 jenis 1 jenis 33,286,000 Camat Kel. Rembang

Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah Jenis fasilitasi pembinaan Pemudadan Olah raga

1 jenis 1 jenis 33,323,400 Camat Kel. Klampok

Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah Jenis fasilitasi pembinaan Pemudadan Olah raga

1 jenis 1 jenis 21,320,000 Camat Kel. Karangtengah

Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah Jenis fasilitasi pembinaan Pemudadan Olah raga

1 jenis 1 jenis 33,900,800 Camat Kel. Bendogerit

Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah Jenis fasilitasi pembinaan Pemudadan Olah raga

1 jenis 1 jenis 15,690,000 Camat Kel. Plosokerep 266,178,600 Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis Kegiatan dalam pelestarianLingkungan Hidup

1 jenis 1 jenis 28,192,700 Camat Kec. Sananwetan

Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis Kegiatan dalam pelestarianLingkungan Hidup

1 jenis 1 jenis 18,551,900 Camat Kel. Sananwetan

Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis Kegiatan dalam pelestarianLingkungan Hidup

1 jenis 1 jenis 12,645,000 Camat Kel. Gedog

Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis Kegiatan dalam pelestarianLingkungan Hidup

1 jenis 1 jenis 21,275,000 Camat Kel. Rembang

Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis Kegiatan dalam pelestarianLingkungan Hidup

1 jenis 1 jenis 17,481,600 Camat Kel. Klampok

Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis Kegiatan dalam pelestarianLingkungan Hidup

1 jenis 1 jenis 9,398,400 Camat Kel. Karangtengah

Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis Kegiatan dalam pelestarianLingkungan Hidup

1 jenis 1 jenis 25,506,600 Camat Kel. Bendogerit

Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis Kegiatan dalam pelestarianLingkungan Hidup

1 jenis 1 jenis 26,505,000 Camat Kel. Plosokerep 159,556,200 Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga KemasyarakatanKelurahan di fasilitasi

7 lembaga 7 lembaga 1,029,342,700 Camat Kec. Sananwetan

Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga KemasyarakatanKelurahan di fasilitasi

7 lembaga 7 lembaga 307,483,000 Camat Kel. Sananwetan

Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga KemasyarakatanKelurahan di fasilitasi

10 lembaga 10 lembaga 271,431,400 Camat Kel. Gedog

Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga KemasyarakatanKelurahan di fasilitasi

8 lembaga 8 lembaga 134,324,000 Camat Kel. Rembang

Target Rp1 2 4 5 6 7 8 9 10

2017

3

Tujuan Sasaran Kode Program dan Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcome)

dan Kegiatan (Output)

Data capaian Pada Tahun

Awal Perencanaan

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Unit Kerja Perangkat Daerah

PenanggungjawabLokasi

Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga KemasyarakatanKelurahan di fasilitasi

8 lembaga 8 lembaga 182,221,400 Camat Kel. Klampok

Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga KemasyarakatanKelurahan di fasilitasi

8 lembaga 8 lembaga 191,051,000 Camat Kel. Karangtengah

Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga KemasyarakatanKelurahan di fasilitasi

8 lembaga 8 lembaga 215,564,400 Camat Kel. Bendogerit

Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga KemasyarakatanKelurahan di fasilitasi

8 lembaga 8 lembaga 141,125,000 Camat Kel. Plosokerep 2,472,542,900 Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

- 0 Camat Kec. Sananwetan

Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

1 kegiatan 1 kegiatan 126,785,000 Camat Kel. Sananwetan

Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

1 kegiatan 1 kegiatan 53,385,000 Camat Kel. Gedog

Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

1 kegiatan 1 kegiatan 44,875,000 Camat Kel. Rembang

Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

4 kegiatan 4 kegiatan 39,692,500 Camat Kel. Klampok

Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

1 kegiatan 1 kegiatan 39,530,900 Camat Kel. Karangtengah

Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

3 kegiatan 3 kegiatan 51,150,000 Camat Kel. Bendogerit

Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

1 kegiatan 1 kegiatan 11,210,000 Camat Kel. Plosokerep 366,628,400PROGRAM PELAYANAN PERKANTORAN

Persentase kecukupan pelayanan perkantoran 100% 100% 1,721,127,010 Camat

Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening yang terbayarkan 4 rekening 4 rekening 51,000,000 Camat Kec. Sananwetan

Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan listrik yang terbayar

4 rekening 4 rekening 36,228,000 Camat Kel. Sananwetan

Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan listrik yang terbayar

4 rekening 4 rekening 30,120,000 Camat Kel. Gedog

Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan listrik yang terbayar

4 rekening 4 rekening 26,400,000 Camat Kel. Rembang

Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan listrik yang terbayar

3 rekening 3 rekening 24,600,000 Camat Kel. Klampok

Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan listrik yang terbayar

4 rekening 4 rekening 28,200,000 Camat Kel. Karangtengah

Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan listrik yang terbayar

4 rekening 4 rekening 24,120,000 Camat Kel. Bendogerit

Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan listrik yang terbayar

5 rekening 5 rekening 24,600,000 Camat Kel. Plosokerep

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas/operasional

Jumlah unit kendaraan dinas yang terbayarkan pajaknya 3 mobil, 6 motor 3 mobil, 6 motor

2,800,000 Camat Kec. Sananwetan

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas/operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara dan memperoleh izin/pajak tahunan

6 unit 6 unit 750,000 Camat Kel. Sananwetan

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas/operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara dan memperoleh izin/pajak tahunan

6 unit 6 unit 750,000 Camat Kel. Gedog

Target Rp1 2 4 5 6 7 8 9 10

2017

3

Tujuan Sasaran Kode Program dan Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcome)

dan Kegiatan (Output)

Data capaian Pada Tahun

Awal Perencanaan

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Unit Kerja Perangkat Daerah

PenanggungjawabLokasi

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas/operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara dan memperoleh izin/pajak tahunan

6 unit 6 unit 800,000 Camat Kel. Rembang

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas/operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara dan memperoleh izin/pajak tahunan

5 unit 5 unit 750,000 Camat Kel. Klampok

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas/operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara dan memperoleh izin/pajak tahunan

7 unit 7 unit 1,050,000 Camat Kel. Karangtengah

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas/operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara dan memperoleh izin/pajak tahunan

6 unit 6 unit 750,000 Camat Kel. Bendogerit

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas/operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara dan memperoleh izin/pajak tahunan

6 unit 6 unit 1,250,000 Camat Kel. Plosokerep

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah tenaga kebersihan non PNS yang tersedia 1 orang 1 orang 1,700,000 Camat Kec. Sananwetan

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang dibersihkan

2 jenis 2 jenis 1,500,000 Camat Kel. Sananwetan

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang dibersihkan

3 jenis 3 jenis 1,350,000 Camat Kel. Gedog

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang dibersihkan

2 jenis 2 jenis 1,500,000 Camat Kel. Rembang

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang dibersihkan

2 jenis 2 jenis - Camat Kel. Klampok

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang dibersihkan

2 jenis 2 jenis 1,840,000 Camat Kel. Karangtengah

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang dibersihkan

2 jenis 2 jenis 1,500,000 Camat Kel. Bendogerit

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang dibersihkan

2 jenis 2 jenis - Camat Kel. Plosokerep

Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang tersedia 58 jenis 58 jenis 31,394,400 Camat Kec. Sananwetan

Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhi

43 jenis 43 jenis 17,879,700 Camat Kel. Sananwetan

Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhi

40 jenis 40 jenis 10,022,500 Camat Kel. Gedog

Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhi

17 jenis 17 jenis 9,243,400 Camat Kel. Rembang

Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhi

36 jenis 36 jenis 13,036,890 Camat Kel. Klampok

Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhi

36 jenis 36 jenis 15,197,800 Camat Kel. Karangtengah

Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhi

32 jenis 32 jenis 10,718,300 Camat Kel. Bendogerit

Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhi

35 jenis 35 jenis 9,000,000 Camat Kel. Plosokerep

Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang tersedia 7 jenis 7 jenis 18,270,000 Camat Kec. Sananwetan

Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang terpenuhi

4 jenis 4 jenis 8,436,600 Camat Kel. Sananwetan

Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang terpenuhi

6 jenis 6 jenis 9,891,900 Camat Kel. Gedog

Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang terpenuhi

4 jenis 4 jenis 7,191,800 Camat Kel. Rembang

Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang terpenuhi

6 jenis 6 jenis 6,031,600 Camat Kel. Klampok

Target Rp1 2 4 5 6 7 8 9 10

2017

3

Tujuan Sasaran Kode Program dan Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcome)

dan Kegiatan (Output)

Data capaian Pada Tahun

Awal Perencanaan

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Unit Kerja Perangkat Daerah

PenanggungjawabLokasi

Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang terpenuhi

2 jenis 2 jenis 9,389,150 Camat Kel. Karangtengah

Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang terpenuhi

4 jenis 4 jenis 6,959,500 Camat Kel. Bendogerit

Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang terpenuhi

5 jenis 5 jenis 4,264,000 Camat Kel. Plosokerep

Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan yang tersedia 18 Jenis 18 Jenis 10,201,000 Camat Kec. Sananwetan

Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor yang terpenuhi

8 jenis 8 jenis 5,283,600 Camat Kel. Sananwetan

Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor yang terpenuhi

8 jenis 8 jenis 5,497,075 Camat Kel. Gedog

Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor yang terpenuhi

5 jenis 5 jenis 2,505,200 Camat Kel. Rembang

Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor yang terpenuhi

13 jenis 13 jenis 5,347,300 Camat Kel. Klampok

Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor yang terpenuhi

4 jenis 4 jenis 3,972,600 Camat Kel. Karangtengah

Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor yang terpenuhi

6 jenis 6 jenis 3,346,700 Camat Kel. Bendogerit

Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor yang terpenuhi

4 jenis 4 jenis 1,912,000 Camat Kel. Plosokerep

Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

jumlah jenis peralatan rumah yangga kantor yang tersedia 34 jenis 34 jenis 11,168,600 Camat Kec. Sananwetan

Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakan

21 jenis 21 jenis 10,011,550 Camat Kel. Sananwetan

Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakan

25 jenis 25 jenis 4,576,475 Camat Kel. Gedog

Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakan

17 jenis 17 jenis 2,574,300 Camat Kel. Rembang

Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakan

30 jenis 30 jenis 5,738,700 Camat Kel. Klampok

Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakan

17 jenis 17 jenis 2,844,300 Camat Kel. Karangtengah

Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakan

11 jenis 11 jenis 6,664,500 Camat Kel. Bendogerit

Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakan

28 jenis 28 jenis 5,612,000 Camat Kel. Plosokerep

Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis bahan bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia 4 jenis 4 jenis 10,044,000 Camat Kec. Sananwetan

Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia dalam 1 tahun

4 jenis 4 jenis 7,572,000 Camat Kel. Sananwetan

Target Rp1 2 4 5 6 7 8 9 10

2017

3

Tujuan Sasaran Kode Program dan Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcome)

dan Kegiatan (Output)

Data capaian Pada Tahun

Awal Perencanaan

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Unit Kerja Perangkat Daerah

PenanggungjawabLokasi

Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia dalam 1 tahun

3 jenis 3 jenis 7,080,000 Camat Kel. Gedog

Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia dalam 1 tahun

2 jenis 2 jenis 7,500,000 Camat Kel. Rembang

Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia dalam 1 tahun

2 jenis 2 jenis 8,940,000 Camat Kel. Klampok

Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia dalam 1 tahun

3 jenis 3 jenis 6,300,000 Camat Kel. Karangtengah

Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia dalam 1 tahun

3 jenis 3 jenis 7,080,000 Camat Kel. Bendogerit

Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia dalam 1 tahun

2 jenis 2 jenis 5,460,000 Camat Kel. Plosokerep

Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makanan dan minuman yang tersedia 712 paket 712 paket 18,400,000 Camat Kec. Sananwetan

Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan minum yang tersedia

700 paket 700 paket 11,250,000 Camat Kel. Sananwetan

Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan minum yang tersedia

650 paket 650 paket 9,770,000 Camat Kel. Gedog

Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan minum yang tersedia

680 paket 680 paket 10,749,000 Camat Kel. Rembang

Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan minum yang tersedia

670 paket 670 paket 10,025,000 Camat Kel. Klampok

Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan minum yang tersedia

705 paket 705 paket 11,498,600 Camat Kel. Karangtengah

Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan minum yang tersedia

625 paket 625 paket 7,861,000 Camat Kel. Bendogerit

Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan minum yang tersedia

606 paket 606 paket 6,708,000 Camat Kel. Plosokerep

Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi dalam dan luar daerah

Jumlah rapat-rapat koordinasi dan konsultasi regional dan nasional yang diikuti 21 kali 21 kali 90,258,500 Camat Kec. Sananwetan

Penyediaan Jasa Perkantoran Jumlah tenaga pelayanan perkantoran non PNS yang tersedia 10 orang 10 orang 298,352,924 Camat Kec. Sananwetan

Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpenuhi 2 jenis 2 jenis 23,115,196 Camat Kec. Sananwetan

Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

4 jenis 4 jenis 10,391,800 Camat Kel. Sananwetan

Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

4 jenis 4 jenis 6,728,000 Camat Kel. Gedog

Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

7 jenis 7 jenis 18,952,000 Camat Kel. Rembang

Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

3 jenis 3 jenis 19,256,000 Camat Kel. Klampok

Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

6 jenis 6 jenis 18,072,000 Camat Kel. Karangtengah

Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

2 jenis 2 jenis 0 Camat Kel. Bendogerit

Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

4 jenis 4 jenis 17,639,000 Camat Kel. Plosokerep

Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi 13 jenis 13 jenis 56,060,600 Camat Kec. Sananwetan

Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

7 jenis 7 jenis 28,993,600 Camat Kel. Sananwetan

Target Rp1 2 4 5 6 7 8 9 10

2017

3

Tujuan Sasaran Kode Program dan Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcome)

dan Kegiatan (Output)

Data capaian Pada Tahun

Awal Perencanaan

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Unit Kerja Perangkat Daerah

PenanggungjawabLokasi

Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

3 jenis 3 jenis 12,222,900 Camat Kel. Gedog

Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

2 jenis 2 jenis 13,983,400 Camat Kel. Rembang

Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

2 jenis 2 jenis 11,070,000 Camat Kel. Klampok

Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

2 jenis 2 jenis 14,730,600 Camat Kel. Karangtengah

Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

3 jenis 3 jenis 11,033,400 Camat Kel. Bendogerit

Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

7 jenis 7 jenis 15,743,000 Camat Kel. Plosokerep

Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah gedung kantor yang terpelihara 1 unit 1 unit Camat Kec. Sananwetan

Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

1 unit 1 unit 15,029,320 Camat Kel. Sananwetan

Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

1 unit 1 unit 8,480,000 Camat Kel. Gedog

Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

1 unit 1 unit 25,038,500 Camat Kel. Rembang

Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

1 unit 1 unit 12,044,500 Camat Kel. Klampok

Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

1 unit 1 unit 14,550,000 Camat Kel. Karangtengah

Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

1 unit 1 unit 16,211,000 Camat Kel. Bendogerit

Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

1 unit 1 unit 6,310,000 Camat Kel. Plosokerep

Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara 3 unit 3 unit 73,983,750 Camat Kec. Sananwetan

Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

6 unit 6 unit 6,053,220 Camat Kel. Sananwetan

Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

6 unit 6 unit 5,985,500 Camat Kel. Gedog

Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

6 unit 6 unit 7,843,400.00 Camat Kel. Rembang

Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

5 unit 5 unit 5,982,400 Camat Kel. Klampok

Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

7 unit 7 unit 5,300,000 Camat Kel. Karangtengah

Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

6 unit 6 unit 6,947,400 Camat Kel. Bendogerit

Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

6 unit 6 unit 6,539,000 Camat Kel. Plosokerep

Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara 1 jenis 1 jenis 7,270,200 Camat Kec. Sananwetan

Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

5 jenis 5 jenis 5,546,000 Camat Kel. Sananwetan

Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

2 jenis 2 jenis 4,497,700 Camat Kel. Gedog

Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

1 jenis 1 jenis - Camat Kel. Rembang

Target Rp1 2 4 5 6 7 8 9 10

2017

3

Tujuan Sasaran Kode Program dan Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcome)

dan Kegiatan (Output)

Data capaian Pada Tahun

Awal Perencanaan

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Unit Kerja Perangkat Daerah

PenanggungjawabLokasi

Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

1 jenis 1 jenis - Camat Kel. Klampok

Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

2 jenis 2 jenis 1,863,200 Camat Kel. Karangtengah

Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

1 jenis 1 jenis - Camat Kel. Bendogerit

Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

2 jenis 2 jenis 1,300,000 Camat Kel. Plosokerep

Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara 3 jenis 3 jenis 13,591,150 Camat Kec. Sananwetan

Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

6 jenis 6 jenis 5,650,000 Camat Kel. Sananwetan

Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

4 jenis 4 jenis 11,896,400 Camat Kel. Gedog

Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

4 jenis 4 jenis 4,637,100.00 Camat Kel. Rembang

Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

4 jenis 4 jenis 5,250,000 Camat Kel. Klampok

Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

3 jenis 3 jenis 9,882,000 Camat Kel. Karangtengah

Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

3 jenis 3 jenis 2,745,000 Camat Kel. Bendogerit

Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

5 jenis 5 jenis 5,270,000 Camat Kel. Plosokerep

Pemeliharaan Rutin/Berkala Mebeleur

Jumlah jenis meubelair yang terpelihara 3 jenis 3 jenis 10,600,000 Camat Kec. Sananwetan

Pemeliharaan Rutin/Berkala Mebeleur

Jumlah meubelair yang terpelihara

2 jenis 2 jenis 2,750,000 Camat Kel. Sananwetan

Pemeliharaan Rutin/Berkala Mebeleur

Jumlah meubelair yang terpelihara

3 jenis 3 jenis 4,947,400 Camat Kel. Gedog

Pemeliharaan Rutin/Berkala Mebeleur

Jumlah meubelair yang terpelihara

2 jenis 2 jenis 4,959,900 Camat Kel. Rembang

Pemeliharaan Rutin/Berkala Mebeleur

Jumlah meubelair yang terpelihara

2 jenis 2 jenis - Camat Kel. Klampok

Pemeliharaan Rutin/Berkala Mebeleur

Jumlah meubelair yang terpelihara

2 jenis 2 jenis 1,500,000 Camat Kel. Karangtengah

Pemeliharaan Rutin/Berkala Mebeleur

Jumlah meubelair yang terpelihara

2 jenis 2 jenis - Camat Kel. Bendogerit

Pemeliharaan Rutin/Berkala Mebeleur

Jumlah meubelair yang terpelihara

2 jenis 2 jenis 1,521,000 Camat Kel. Plosokerep

Rehab sedang/berat gedung kantor

Jumlah gedung kantor yang direhab 3 unit 3 unit Camat Kec. Sananwetan

Rehab sedang/berat gedung kantor

Jumlah gedung yang direhab

1 unit 1 unit 22,961,810 Camat Kel. Sananwetan

Rehab sedang/berat gedung kantor

Jumlah gedung yang direhab

1 unit 1 unit 25,608,200 Camat Kel. Gedog

Rehab sedang/berat gedung kantor

Jumlah gedung yang direhab

1 unit 1 unit - Camat Kel. Rembang

Rehab sedang/berat gedung kantor

Jumlah gedung yang direhab

1 unit 1 unit - Camat Kel. Klampok

Rehab sedang/berat gedung kantor

Jumlah gedung yang direhab

1 unit 1 unit - Camat Kel. Karangtengah

Rehab sedang/berat gedung kantor

Jumlah gedung yang direhab

1 unit 1 unit - Camat Kel. Bendogerit

Rehab sedang/berat gedung kantor

Jumlah gedung yang direhab

1 unit 1 unit - Camat Kel. Plosokerep

PROGRAM PENINGKATAN KAPASITAS PERANGKAT DAERAH

Tingkat partisipasi perangkat daerah dalam agenda kota 100% 100% 220,209,000

Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah even daerah dan hari besar nasional yang diikuti 4 even 4 even 40,000,000 Camat Kec. Sananwetan

Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

4 even 4 even 25,000,000 Camat Kel. Sananwetan

Target Rp1 2 4 5 6 7 8 9 10

2017

3

Tujuan Sasaran Kode Program dan Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcome)

dan Kegiatan (Output)

Data capaian Pada Tahun

Awal Perencanaan

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Unit Kerja Perangkat Daerah

PenanggungjawabLokasi

Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

4 even 4 even 25,000,000 Camat Kel. Gedog

Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

4 even 4 even 25,000,000 Camat Kel. Rembang

Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

4 even 4 even 25,000,000 Camat Kel. Klampok

Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

4 even 4 even 20,234,000 Camat Kel. Karangtengah

Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

4 even 4 even 24,975,000 Camat Kel. Bendogerit

Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

4 even 4 even 25,000,000 Camat Kel. Plosokerep

Penyebarluasan informasi program/kegiatan SKPD

Jumlah penyebarluasan informasi program/kegiatan PD 2 Kali 2 Kali 10,000,000 Camat Kec. Sananwetan

PROGRAM PENINGKATAN PENGEMBANGAN SISTEM PELAPORAN CAPAIAN KINERJA DAN KEUANGAN

Prosentase dokumen perencanaan dan pelaporan OPD yang tersusun tepat waktu dan sesuai dengan aturan 100% 100% 71,787,500

Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun 3 jenis 3 jenis 14,299,000 Camat Kec. Sananwetan

Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (LKj-IP,SOP, Penyusunan laporan akhir tahun)

2 jenis 2 jenis 2,882,500 Camat Kel. Sananwetan

Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (LKj-IP,SOP, Penyusunan laporan akhir tahun)

2 jenis 2 jenis 3,000,000 Camat Kel. Gedog

Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (LKj-IP,SOP, Penyusunan laporan akhir tahun)

1 jenis 1 jenis 3,000,000 Camat Kel. Rembang

Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (LKj-IP,SOP, Penyusunan laporan akhir tahun)

2 jenis 2 jenis 3,000,000 Camat Kel. Klampok

Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (LKj-IP,SOP, Penyusunan laporan akhir tahun)

1 jenis 1 jenis 3,000,000 Camat Kel. Karangtengah

Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (LKj-IP,SOP, Penyusunan laporan akhir tahun)

3 jenis 3 jenis 3,000,000 Camat Kel. Bendogerit

Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (LKj-IP,SOP, Penyusunan laporan akhir tahun)

1 jenis 1 jenis 3,000,000 Camat Kel. Plosokerep

Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun 8 jenis 8 jenis 15,701,000 Camat Kec. Sananwetan

Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (Renstra, Reviu Renstra , Renja, IKU, IKI, PK, RKA, DPA dan DPPA)

4 jenis 4 jenis 2,905,000 Camat Kel. Sananwetan

Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (Renstra, Reviu Renstra , Renja, IKU, IKI, PK, RKA, DPA dan DPPA)

3 jenis 3 jenis 3,000,000 Camat Kel. Gedog

Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (Renstra, Reviu Renstra , Renja, IKU, IKI, PK, RKA, DPA dan DPPA)

5 jenis 5 jenis 3,000,000 Camat Kel. Rembang

Target Rp1 2 4 5 6 7 8 9 10

2017

3

Tujuan Sasaran Kode Program dan Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcome)

dan Kegiatan (Output)

Data capaian Pada Tahun

Awal Perencanaan

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Unit Kerja Perangkat Daerah

PenanggungjawabLokasi

Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (Renstra, Reviu Renstra , Renja, IKU, IKI, PK, RKA, DPA dan DPPA)

3 jenis 3 jenis 3,000,000 Camat Kel. Klampok

Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (Renstra, Reviu Renstra , Renja, IKU, IKI, PK, RKA, DPA dan DPPA)

7 jenis 7 jenis 3,000,000 Camat Kel. Karangtengah

Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (Renstra, Reviu Renstra , Renja, IKU, IKI, PK, RKA, DPA dan DPPA)

4 jenis 4 jenis 3,000,000 Camat Kel. Bendogerit

Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (Renstra, Reviu Renstra , Renja, IKU, IKI, PK, RKA, DPA dan DPPA)

2 jenis 2 jenis 3,000,000 Camat Kel. Plosokerep

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17Meningkatnya kualitas pelayanan publik dibidang pelayanan kecamatan

Survey Kepuasan Masyarakat (SKM) Kecamatan

Nilai SKM/IKM - - 75% 77% 79%

2. Meningkatnya koordinasi di bidang pemerintahan dan pembangunan di wilayah

2. Persentase jumlah koordinasi di bidang pemerintahan/keamanan/ketertiban/kesejahteraan sosial/ pembangunan di wilayah yang ditindaklanjuti

(Jumlah koordinasi/pembinaan yang ditindaklanjuti dibagi jumlah seluruh koordinasi/pembinaan) dikali 100%

100% 100% 100% 100% 100%

Tujuan Indikator Tujuan Rumus Perhitungan

Data Awal Target Tujuan

Sasaran Indikator Sasaran

2015 2016 2018 2019 2020 2021 2015

Rumus Perhitungan

Data Awal Target Sasaran

2016 2018 2019 2020

1. Meningkatnya kualitas pelayanan kecamatan untuk kepuasan masyarakat

1.Prosentase masyarakat yang puas terhadap pelayanan kecamatan

jumlah masyarakat yang puas terhadap pelayanan : jumlah masyarakat pencari layanan x 100%

Rencana Program, Kegiatan, Indikator Kinerja, Kelompok Sasaran, dan Pendanaan Indikatif

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17

Tujuan Indikator Tujuan Rumus Perhitungan

Data Awal Target Tujuan

Sasaran Indikator Sasaran

2015 2016 2018 2019 2020 2021 2015

Rumus Perhitungan

Data Awal Target Sasaran

2016 2018 2019 2020

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17

Tujuan Indikator Tujuan Rumus Perhitungan

Data Awal Target Tujuan

Sasaran Indikator Sasaran

2015 2016 2018 2019 2020 2021 2015

Rumus Perhitungan

Data Awal Target Sasaran

2016 2018 2019 2020

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17

Tujuan Indikator Tujuan Rumus Perhitungan

Data Awal Target Tujuan

Sasaran Indikator Sasaran

2015 2016 2018 2019 2020 2021 2015

Rumus Perhitungan

Data Awal Target Sasaran

2016 2018 2019 2020

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17

Tujuan Indikator Tujuan Rumus Perhitungan

Data Awal Target Tujuan

Sasaran Indikator Sasaran

2015 2016 2018 2019 2020 2021 2015

Rumus Perhitungan

Data Awal Target Sasaran

2016 2018 2019 2020

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17

Tujuan Indikator Tujuan Rumus Perhitungan

Data Awal Target Tujuan

Sasaran Indikator Sasaran

2015 2016 2018 2019 2020 2021 2015

Rumus Perhitungan

Data Awal Target Sasaran

2016 2018 2019 2020

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17

Tujuan Indikator Tujuan Rumus Perhitungan

Data Awal Target Tujuan

Sasaran Indikator Sasaran

2015 2016 2018 2019 2020 2021 2015

Rumus Perhitungan

Data Awal Target Sasaran

2016 2018 2019 2020

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17

Tujuan Indikator Tujuan Rumus Perhitungan

Data Awal Target Tujuan

Sasaran Indikator Sasaran

2015 2016 2018 2019 2020 2021 2015

Rumus Perhitungan

Data Awal Target Sasaran

2016 2018 2019 2020

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17

Tujuan Indikator Tujuan Rumus Perhitungan

Data Awal Target Tujuan

Sasaran Indikator Sasaran

2015 2016 2018 2019 2020 2021 2015

Rumus Perhitungan

Data Awal Target Sasaran

2016 2018 2019 2020

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17

Tujuan Indikator Tujuan Rumus Perhitungan

Data Awal Target Tujuan

Sasaran Indikator Sasaran

2015 2016 2018 2019 2020 2021 2015

Rumus Perhitungan

Data Awal Target Sasaran

2016 2018 2019 2020

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17

Tujuan Indikator Tujuan Rumus Perhitungan

Data Awal Target Tujuan

Sasaran Indikator Sasaran

2015 2016 2018 2019 2020 2021 2015

Rumus Perhitungan

Data Awal Target Sasaran

2016 2018 2019 2020

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17

Tujuan Indikator Tujuan Rumus Perhitungan

Data Awal Target Tujuan

Sasaran Indikator Sasaran

2015 2016 2018 2019 2020 2021 2015

Rumus Perhitungan

Data Awal Target Sasaran

2016 2018 2019 2020

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17

Tujuan Indikator Tujuan Rumus Perhitungan

Data Awal Target Tujuan

Sasaran Indikator Sasaran

2015 2016 2018 2019 2020 2021 2015

Rumus Perhitungan

Data Awal Target Sasaran

2016 2018 2019 2020

Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

18 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 3381% PROGRAM PENINGKATAN

KUALITAS PELAYANAN KECAMATAN DAN KELURAHAN

Persentase pelayanan tepat waktu dan tepat prosedur

100% 100% 811,250,000 100% 892,375,000 100% 981,612,500 100% 1,079,773,750 100% 3,765,011,250

Fasilitasi Pelayanan Prima Prosentase kelompok sasaran di fasilitasi

100% 100% 400,000,000 100% 440,000,000 100% 484,000,000 100% 532,400,000 100% 1,856,400,000 Kec. Sananwetan

Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

12 bulan 12 bulan 91,250,000 12 bulan 100,375,000 12 bulan 110,412,500 12 bulan 121,453,750 12 bulan 423,491,250 Kel. Sananwetan

Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

12 bulan 12 bulan 73,800,000 12 bulan 81,180,000 12 bulan 89,298,000 12 bulan 98,227,800 12 bulan 342,505,800 Kel. Gedog

Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

12 bulan 12 bulan 39,000,000 12 bulan 42,900,000 12 bulan 47,190,000 12 bulan 51,909,000 12 bulan 180,999,000 Kel. Rembang

Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

12 bulan 12 bulan 30,600,000 12 bulan 33,660,000 12 bulan 37,026,000 12 bulan 40,728,600 12 bulan 142,014,600 Kel. Klampok

Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

12 bulan 12 bulan 45,600,000 12 bulan 50,160,000 12 bulan 55,176,000 12 bulan 60,693,600 12 bulan 211,629,600 Kel. Karangtengah

Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

12 bulan 12 bulan 92,000,000 12 bulan 101,200,000 12 bulan 111,320,000 12 bulan 122,452,000 12 bulan 426,972,000 Kel. Bendogerit

Fasilitasi Pelayanan Prima Fasilitasi pelayanan umum Kelurahan, fasilitasi nikah gratis

12 bulan 12 bulan 39,000,000 12 bulan 42,900,000 12 bulan 47,190,000 12 bulan 51,909,000 12 bulan 180,999,000 Kel. Plosokerep

100% PROGRAM PENINGKATAN KUALITAS PENYELENGGARAN PEMERINTAHAN DAN PEMBANGUNAN

Persentase kebijakan dan pembinaan di bidang pemerintahan, keamanan dan ketertiban, kesejahteraan sosial, pemberdayaan masyarakat dan pembangunan di wilayah

100% 100% 8,812,700,000 100% 9,693,970,000 100% 10,663,367,000 100% 11,729,703,700 100% 40,899,740,700

Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB

100% 100% 82,700,000 100% 90,970,000 100% 100,067,000 100% 110,073,700 100% 383,810,700 Kec. Sananwetan

Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

100% 100% 11,000,000 100% 12,100,000 100% 13,310,000 100% 14,641,000 100% 51,051,000 Kel. Sananwetan

Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

100% 100% 9,300,000 100% 10,230,000 100% 11,253,000 100% 12,378,300 100% 43,161,300 Kel. Gedog

Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

100% 100% 12,600,000 100% 13,860,000 100% 15,246,000 100% 16,770,600 100% 58,476,600 Kel. Rembang

Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

100% 100% 12,300,000 100% 13,530,000 100% 14,883,000 100% 16,371,300 100% 57,084,300 Kel. Klampok

Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

100% 100% 10,400,000 100% 11,440,000 100% 12,584,000 100% 13,842,400 100% 48,266,400 Kel. Karangtengah

Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

100% 100% 15,400,000 100% 16,940,000 100% 18,634,000 100% 20,497,400 100% 71,471,400 Kel. Bendogerit

Fasilitasi intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

Prosentase wajib pajak membayar PBB, lelang eks bengkok

100% 100% 12,600,000 100% 13,860,000 100% 15,246,000 100% 16,770,600 100% 58,476,600 Kel. Plosokerep

Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Kegiatan Pengendalian KeamananLingkungan

7 kegiatan 7 kegiatan 105,500,000 7 kegiatan 116,050,000 7 kegiatan 127,655,000 7 kegiatan 140,420,500 7 kegiatan 489,625,500 Kec. Sananwetan

Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Kegiatan Pengendalian KeamananLingkungan

12 kegiatan 12 kegiatan 17,200,000 12 kegiatan 18,920,000 12 kegiatan 20,812,000 12 kegiatan 22,893,200 12 kegiatan 79,825,200 Kel. Sananwetan

Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Kegiatan Pengendalian KeamananLingkungan

12 kegiatan 12 kegiatan 23,900,000 12 kegiatan 26,290,000 12 kegiatan 28,919,000 12 kegiatan 31,810,900 12 kegiatan 110,919,900 Kel. Gedog

Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Kegiatan Pengendalian KeamananLingkungan

12 kegiatan 12 kegiatan 27,600,000 12 kegiatan 30,360,000 12 kegiatan 33,396,000 12 kegiatan 36,735,600 12 kegiatan 128,091,600 Kel. Rembang

2021

Data capaian Pada Tahun Awal Perencanaan

Kode

Tabel 5.1Rencana Program, Kegiatan, Indikator Kinerja, Kelompok Sasaran, dan Pendanaan Indikatif

Kecamatan Sananwetan Kota Blitar 2018 - 2021

PD Penanggung Jawab

20212018 2019 2020

Program dan KegiatanIndikator Kinerja

Program (Outcome) dan Kegiatan (Output)

19

Capaian Kinerja dan Kerangka Pendanaan

Kondisi Kinerja pada Akhir Periode RPJM

Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

18 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33

2021

Data capaian Pada Tahun Awal Perencanaan

Kode PD Penanggung Jawab

20212018 2019 2020

Program dan KegiatanIndikator Kinerja

Program (Outcome) dan Kegiatan (Output)

19

Capaian Kinerja dan Kerangka Pendanaan

Kondisi Kinerja pada Akhir Periode RPJM

Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Kegiatan Pengendalian KeamananLingkungan

12 kegiatan 12 kegiatan 11,600,000 12 kegiatan 12,760,000 12 kegiatan 14,036,000 12 kegiatan 15,439,600 12 kegiatan 53,835,600 Kel. Klampok

Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Kegiatan Pengendalian KeamananLingkungan

12 kegiatan 12 kegiatan 23,300,000 12 kegiatan 25,630,000 12 kegiatan 28,193,000 12 kegiatan 31,012,300 12 kegiatan 108,135,300 Kel. Karangtengah

Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Kegiatan Pengendalian KeamananLingkungan

12 kegiatan 12 kegiatan 11,800,000 12 kegiatan 12,980,000 12 kegiatan 14,278,000 12 kegiatan 15,705,800 12 kegiatan 54,763,800 Kel. Bendogerit

Pengendalian Keamanan Lingkungan Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Kegiatan Pengendalian KeamananLingkungan

12 kegiatan 12 kegiatan 14,800,000 12 kegiatan 16,280,000 12 kegiatan 17,908,000 12 kegiatan 19,698,800 12 kegiatan 68,686,800 Kel. Plosokerep

Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah Kegiatan fasilitasi peningkatannilai-nilai luhur kebangsaan yang

9 kegiatan 9 kegiatan 219,000,000 9 kegiatan 240,900,000 9 kegiatan 264,990,000 9 kegiatan 291,489,000 9 kegiatan 1,016,379,000 Kec. Sananwetan

Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah Kegiatan fasilitasi peningkatannilai-nilai luhur kebangsaan yang

3 kegiatan 3 kegiatan 38,400,000 3 kegiatan 42,240,000 3 kegiatan 46,464,000 3 kegiatan 51,110,400 3 kegiatan 178,214,400 Kel. Sananwetan

Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah Kegiatan fasilitasi peningkatannilai-nilai luhur kebangsaan yang

3 kegiatan 3 kegiatan 19,400,000 3 kegiatan 21,340,000 3 kegiatan 23,474,000 3 kegiatan 25,821,400 3 kegiatan 90,035,400 Kel. Gedog

Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah Kegiatan fasilitasi peningkatannilai-nilai luhur kebangsaan yang

3 kegiatan 3 kegiatan 41,500,000 3 kegiatan 45,650,000 3 kegiatan 50,215,000 3 kegiatan 55,236,500 3 kegiatan 192,601,500 Kel. Rembang

Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah Kegiatan fasilitasi peningkatannilai-nilai luhur kebangsaan yang

3 kegiatan 3 kegiatan 32,800,000 3 kegiatan 36,080,000 3 kegiatan 39,688,000 3 kegiatan 43,656,800 3 kegiatan 152,224,800 Kel. Klampok

Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah Kegiatan fasilitasi peningkatannilai-nilai luhur kebangsaan yang

3 kegiatan 3 kegiatan 12,500,000 3 kegiatan 13,750,000 3 kegiatan 15,125,000 3 kegiatan 16,637,500 3 kegiatan 58,012,500 Kel. Karangtengah

Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah Kegiatan fasilitasi peningkatannilai-nilai luhur kebangsaan yang

3 kegiatan 3 kegiatan 25,800,000 3 kegiatan 28,380,000 3 kegiatan 31,218,000 3 kegiatan 34,339,800 3 kegiatan 119,737,800 Kel. Bendogerit

Peningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan

Jumlah Kegiatan fasilitasi peningkatannilai-nilai luhur kebangsaan yang

3 kegiatan 3 kegiatan 16,100,000 3 kegiatan 17,710,000 3 kegiatan 19,481,000 3 kegiatan 21,429,100 3 kegiatan 74,720,100 Kel. Plosokerep

Fasilitasi Kelurahan Berhasil Tk. Kecamatan

Jumlah penilaian kelurahan berhasil

7 kelurahan 7 kelurahan 55,500,000 7 kelurahan 61,050,000 7 kelurahan 67,155,000 7 kelurahan 73,870,500 7 kelurahan 257,575,500 Kec. Sananwetan

Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Profil yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 11,000,000 1 dokumen 12,100,000 1 dokumen 13,310,000 1 dokumen 14,641,000 1 dokumen 51,051,000 Kec. Sananwetan

Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Profil yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 5,500,000 1 dokumen 6,050,000 1 dokumen 6,655,000 1 dokumen 7,320,500 1 dokumen 25,525,500 Kel. Sananwetan

Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Profil yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 5,800,000 1 dokumen 6,380,000 1 dokumen 7,018,000 1 dokumen 7,719,800 1 dokumen 26,917,800 Kel. Gedog

Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Profil yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 3,600,000 1 dokumen 3,960,000 1 dokumen 4,356,000 1 dokumen 4,791,600 1 dokumen 16,707,600 Kel. Rembang

Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Profil yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 6,400,000 1 dokumen 7,040,000 1 dokumen 7,744,000 1 dokumen 8,518,400 1 dokumen 29,702,400 Kel. Klampok

Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Profil yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 4,300,000 1 dokumen 4,730,000 1 dokumen 5,203,000 1 dokumen 5,723,300 1 dokumen 19,956,300 Kel. Karangtengah

Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Profil yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 6,000,000 1 dokumen 6,600,000 1 dokumen 7,260,000 1 dokumen 7,986,000 1 dokumen 27,846,000 Kel. Bendogerit

Penyusunan Profil Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Profil yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 4,200,000 1 dokumen 4,620,000 1 dokumen 5,082,000 1 dokumen 5,590,200 1 dokumen 19,492,200 Kel. Plosokerep

Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah Lokasi Pelaksanaan kegiatanpembangunan fisik sarana prasarana

7 kelurahan 7 kelurahan 1,191,000,000 7 kelurahan 1,310,100,000 7 kelurahan 1,441,110,000 7 kelurahan 1,585,221,000 7 kelurahan 5,527,431,000 Kec. Sananwetan

Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah Lokasi Pelaksanaan kegiatanpembangunan fisik sarana prasarana

12 titik 12 titik 415,000,000 12 titik 456,500,000 12 titik 502,150,000 12 titik 552,365,000 12 titik 1,926,015,000 Kel. Sananwetan

Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah Lokasi Pelaksanaan kegiatanpembangunan fisik sarana prasarana

15 titik 15 titik 439,500,000 15 titik 483,450,000 15 titik 531,795,000 15 titik 584,974,500 15 titik 2,039,719,500 Kel. Gedog

Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah Lokasi Pelaksanaan kegiatanpembangunan fisik sarana prasarana

8 titik 8 titik 153,500,000 8 titik 168,850,000 8 titik 185,735,000 8 titik 204,308,500 8 titik 712,393,500 Kel. Rembang

Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah Lokasi Pelaksanaan kegiatanpembangunan fisik sarana prasarana

23 titik 23 titik 413,650,000 23 titik 455,015,000 23 titik 500,516,500 23 titik 550,568,150 23 titik 1,919,749,650 Kel. Klampok

Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah Lokasi Pelaksanaan kegiatanpembangunan fisik sarana prasarana

11 titik 11 titik 178,000,000 11 titik 195,800,000 11 titik 215,380,000 11 titik 236,918,000 11 titik 826,098,000 Kel. Karangtengah

Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah Lokasi Pelaksanaan kegiatanpembangunan fisik sarana prasarana

12 titik 12 titik 433,000,000 12 titik 476,300,000 12 titik 523,930,000 12 titik 576,323,000 12 titik 2,009,553,000 Kel. Bendogerit

Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

18 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33

2021

Data capaian Pada Tahun Awal Perencanaan

Kode PD Penanggung Jawab

20212018 2019 2020

Program dan KegiatanIndikator Kinerja

Program (Outcome) dan Kegiatan (Output)

19

Capaian Kinerja dan Kerangka Pendanaan

Kondisi Kinerja pada Akhir Periode RPJM

Fasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat

Jumlah Lokasi Pelaksanaan kegiatanpembangunan fisik sarana prasarana

9 titik 9 titik 172,000,000 9 titik 189,200,000 9 titik 208,120,000 9 titik 228,932,000 9 titik 798,252,000 Kel. Plosokerep

Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Monografi yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 7,000,000 1 dokumen 7,700,000 1 dokumen 8,470,000 1 dokumen 9,317,000 1 dokumen 32,487,000 Kec. Sananwetan

Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Monografi yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 5,600,000 1 dokumen 6,160,000 1 dokumen 6,776,000 1 dokumen 7,453,600 1 dokumen 25,989,600 Kel. Sananwetan

Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Monografi yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 2,100,000 1 dokumen 2,310,000 1 dokumen 2,541,000 1 dokumen 2,795,100 1 dokumen 9,746,100 Kel. Gedog

Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Monografi yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 3,900,000 1 dokumen 4,290,000 1 dokumen 4,719,000 1 dokumen 5,190,900 1 dokumen 18,099,900 Kel. Rembang

Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Monografi yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 3,400,000 1 dokumen 3,740,000 1 dokumen 4,114,000 1 dokumen 4,525,400 1 dokumen 15,779,400 Kel. Klampok

Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Monografi yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 1,400,000 1 dokumen 1,540,000 1 dokumen 1,694,000 1 dokumen 1,863,400 1 dokumen 6,497,400 Kel. Karangtengah

Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Monografi yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 3,900,000 1 dokumen 4,290,000 1 dokumen 4,719,000 1 dokumen 5,190,900 1 dokumen 18,099,900 Kel. Bendogerit

Penyusunan Monografi Kelurahan/Kecamatan

Jumlah Dokumen Monografi yang tersusun

1 dokumen 1 dokumen 2,500,000 1 dokumen 2,750,000 1 dokumen 3,025,000 1 dokumen 3,327,500 1 dokumen 11,602,500 Kel. Plosokerep

Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan

1 kali 1 kali 52,600,000 1 kali 57,860,000 1 kali 63,646,000 1 kali 70,010,600 1 kali 244,116,600 Kec. Sananwetan

Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan

1 kali 1 kali 8,600,000 1 kali 9,460,000 1 kali 10,406,000 1 kali 11,446,600 1 kali 39,912,600 Kel. Sananwetan

Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan

1 kali 1 kali 4,800,000 1 kali 5,280,000 1 kali 5,808,000 1 kali 6,388,800 1 kali 22,276,800 Kel. Gedog

Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan

1 kali 1 kali 6,400,000 1 kali 7,040,000 1 kali 7,744,000 1 kali 8,518,400 1 kali 29,702,400 Kel. Rembang

Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan

1 kali 1 kali 8,900,000 1 kali 9,790,000 1 kali 10,769,000 1 kali 11,845,900 1 kali 41,304,900 Kel. Klampok

Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan

1 kali 1 kali 10,700,000 1 kali 11,770,000 1 kali 12,947,000 1 kali 14,241,700 1 kali 49,658,700 Kel. Karangtengah

Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan

1 kali 1 kali 13,600,000 1 kali 14,960,000 1 kali 16,456,000 1 kali 18,101,600 1 kali 63,117,600 Kel. Bendogerit

Fasilitasi Pelaksanaan Penanggulangan Kemiskinan

Jumlah Pelaksanaan Musyawarah Kecamatan/Kelurahan dalam penanggulangan

1 kali 1 kali 8,700,000 1 kali 9,570,000 1 kali 10,527,000 1 kali 11,579,700 1 kali 40,376,700 Kel. Plosokerep

Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di Kecamatan/Kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

1 kali 1 kali 36,300,000 1 kali 39,930,000 1 kali 43,923,000 1 kali 48,315,300 1 kali 168,468,300 Kec. Sananwetan

Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di Kecamatan/Kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

1 kali 1 kali 31,500,000 1 kali 34,650,000 1 kali 38,115,000 1 kali 41,926,500 1 kali 146,191,500 Kel. Sananwetan

Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di Kecamatan/Kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

1 kali 1 kali 38,400,000 1 kali 42,240,000 1 kali 46,464,000 1 kali 51,110,400 1 kali 178,214,400 Kel. Gedog

Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di Kecamatan/Kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

1 kali 1 kali 16,700,000 1 kali 18,370,000 1 kali 20,207,000 1 kali 22,227,700 1 kali 77,504,700 Kel. Rembang

Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di Kecamatan/Kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

1 kali 1 kali 16,900,000 1 kali 18,590,000 1 kali 20,449,000 1 kali 22,493,900 1 kali 78,432,900 Kel. Klampok

Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di Kecamatan/Kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

1 kali 1 kali 23,300,000 1 kali 25,630,000 1 kali 28,193,000 1 kali 31,012,300 1 kali 108,135,300 Kel. Karangtengah

Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di Kecamatan/Kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

1 kali 1 kali 31,200,000 1 kali 34,320,000 1 kali 37,752,000 1 kali 41,527,200 1 kali 144,799,200 Kel. Bendogerit

Penyelenggaraan Musrenbang RKPD di Kecamatan/Kelurahan

Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPD tingkat Kecamatan/Kelurahan

1 kali 1 kali 19,300,000 1 kali 21,230,000 1 kali 23,353,000 1 kali 25,688,300 1 kali 89,571,300 Kel. Plosokerep

Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1(satu) tahun

1 kegiatan 1 kegiatan 147,500,000 1 kegiatan 162,250,000 1 kegiatan 178,475,000 1 kegiatan 196,322,500 1 kegiatan 684,547,500 Kec. Sananwetan

Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1(satu) tahun

1 kegiatan 1 kegiatan 32,700,000 1 kegiatan 35,970,000 1 kegiatan 39,567,000 1 kegiatan 43,523,700 1 kegiatan 151,760,700 Kel. Sananwetan

Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1(satu) tahun

1 kegiatan 1 kegiatan 17,900,000 1 kegiatan 19,690,000 1 kegiatan 21,659,000 1 kegiatan 23,824,900 1 kegiatan 83,073,900 Kel. Gedog

Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

18 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33

2021

Data capaian Pada Tahun Awal Perencanaan

Kode PD Penanggung Jawab

20212018 2019 2020

Program dan KegiatanIndikator Kinerja

Program (Outcome) dan Kegiatan (Output)

19

Capaian Kinerja dan Kerangka Pendanaan

Kondisi Kinerja pada Akhir Periode RPJM

Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1(satu) tahun

1 kegiatan 1 kegiatan 26,500,000 1 kegiatan 29,150,000 1 kegiatan 32,065,000 1 kegiatan 35,271,500 1 kegiatan 122,986,500 Kel. Rembang

Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1(satu) tahun

1 kegiatan 1 kegiatan 5,500,000 1 kegiatan 6,050,000 1 kegiatan 6,655,000 1 kegiatan 7,320,500 1 kegiatan 25,525,500 Kel. Klampok

Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1(satu) tahun

1 kegiatan 1 kegiatan 17,200,000 1 kegiatan 18,920,000 1 kegiatan 20,812,000 1 kegiatan 22,893,200 1 kegiatan 79,825,200 Kel. Karangtengah

Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1(satu) tahun

1 kegiatan 1 kegiatan 21,000,000 1 kegiatan 23,100,000 1 kegiatan 25,410,000 1 kegiatan 27,951,000 1 kegiatan 97,461,000 Kel. Bendogerit

Peningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat Kecamatan/Kelurahan

Jumlah Pameran Ekonomi kreatif dalam 1(satu) tahun

1 kegiatan 1 kegiatan 9,600,000 1 kegiatan 10,560,000 1 kegiatan 11,616,000 1 kegiatan 12,777,600 1 kegiatan 44,553,600 Kel. Plosokerep

Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah Jenis fasilitasi pembinaan Pemudadan Olah raga

1 jenis 1 jenis 56,600,000 1 jenis 62,260,000 1 jenis 68,486,000 1 jenis 75,334,600 1 jenis 262,680,600 Kec. Sananwetan

Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah Jenis fasilitasi pembinaan Pemudadan Olah raga

1 jenis 1 jenis 38,900,000 1 jenis 42,790,000 1 jenis 47,069,000 1 jenis 51,775,900 1 jenis 180,534,900 Kel. Sananwetan

Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah Jenis fasilitasi pembinaan Pemudadan Olah raga

1 jenis 1 jenis 45,800,000 1 jenis 50,380,000 1 jenis 55,418,000 1 jenis 60,959,800 1 jenis 212,557,800 Kel. Gedog

Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah Jenis fasilitasi pembinaan Pemudadan Olah raga

1 jenis 1 jenis 36,600,000 1 jenis 40,260,000 1 jenis 44,286,000 1 jenis 48,714,600 1 jenis 169,860,600 Kel. Rembang

Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah Jenis fasilitasi pembinaan Pemudadan Olah raga

1 jenis 1 jenis 36,600,000 1 jenis 40,260,000 1 jenis 44,286,000 1 jenis 48,714,600 1 jenis 169,860,600 Kel. Klampok

Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah Jenis fasilitasi pembinaan Pemudadan Olah raga

1 jenis 1 jenis 23,400,000 1 jenis 25,740,000 1 jenis 28,314,000 1 jenis 31,145,400 1 jenis 108,599,400 Kel. Karangtengah

Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah Jenis fasilitasi pembinaan Pemudadan Olah raga

1 jenis 1 jenis 37,200,000 1 jenis 40,920,000 1 jenis 45,012,000 1 jenis 49,513,200 1 jenis 172,645,200 Kel. Bendogerit

Fasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah Raga

Jumlah Jenis fasilitasi pembinaan Pemudadan Olah raga

1 jenis 1 jenis 17,200,000 1 jenis 18,920,000 1 jenis 20,812,000 1 jenis 22,893,200 1 jenis 79,825,200 Kel. Plosokerep

Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis Kegiatan dalam pelestarianLingkungan Hidup

1 jenis 1 jenis 31,000,000 1 jenis 34,100,000 1 jenis 37,510,000 1 jenis 41,261,000 1 jenis 143,871,000 Kec. Sananwetan

Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis Kegiatan dalam pelestarianLingkungan Hidup

1 jenis 1 jenis 20,400,000 1 jenis 22,440,000 1 jenis 24,684,000 1 jenis 27,152,400 1 jenis 94,676,400 Kel. Sananwetan

Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis Kegiatan dalam pelestarianLingkungan Hidup

1 jenis 1 jenis 13,900,000 1 jenis 15,290,000 1 jenis 16,819,000 1 jenis 18,500,900 1 jenis 64,509,900 Kel. Gedog

Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis Kegiatan dalam pelestarianLingkungan Hidup

1 jenis 1 jenis 23,400,000 1 jenis 25,740,000 1 jenis 28,314,000 1 jenis 31,145,400 1 jenis 108,599,400 Kel. Rembang

Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis Kegiatan dalam pelestarianLingkungan Hidup

1 jenis 1 jenis 19,200,000 1 jenis 21,120,000 1 jenis 23,232,000 1 jenis 25,555,200 1 jenis 89,107,200 Kel. Klampok

Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis Kegiatan dalam pelestarianLingkungan Hidup

1 jenis 1 jenis 10,300,000 1 jenis 11,330,000 1 jenis 12,463,000 1 jenis 13,709,300 1 jenis 47,802,300 Kel. Karangtengah

Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis Kegiatan dalam pelestarianLingkungan Hidup

1 jenis 1 jenis 28,000,000 1 jenis 30,800,000 1 jenis 33,880,000 1 jenis 37,268,000 1 jenis 129,948,000 Kel. Bendogerit

Peningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup

Jumlah jenis Kegiatan dalam pelestarianLingkungan Hidup

1 jenis 1 jenis 29,100,000 1 jenis 32,010,000 1 jenis 35,211,000 1 jenis 38,732,100 1 jenis 135,053,100 Kel. Plosokerep

Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga KemasyarakatanKelurahan di fasilitasi

7 lembaga 7 lembaga 1,132,000,000 7 lembaga 1,245,200,000 7 lembaga 1,369,720,000 7 lembaga 1,506,692,000 7 lembaga 5,253,612,000 Kec. Sananwetan

Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga KemasyarakatanKelurahan di fasilitasi

7 lembaga 7 lembaga 338,000,000 7 lembaga 371,800,000 7 lembaga 408,980,000 7 lembaga 449,878,000 7 lembaga 1,568,658,000 Kel. Sananwetan

Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga KemasyarakatanKelurahan di fasilitasi

10 lembaga 10 lembaga 298,000,000 10 lembaga 327,800,000 10 lembaga 360,580,000 10 lembaga 396,638,000 10 lembaga 1,383,018,000 Kel. Gedog

Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga KemasyarakatanKelurahan di fasilitasi

8 lembaga 8 lembaga 147,000,000 8 lembaga 161,700,000 8 lembaga 177,870,000 8 lembaga 195,657,000 8 lembaga 682,227,000 Kel. Rembang

Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga KemasyarakatanKelurahan di fasilitasi

8 lembaga 8 lembaga 200,000,000 8 lembaga 220,000,000 8 lembaga 242,000,000 8 lembaga 266,200,000 8 lembaga 928,200,000 Kel. Klampok

Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

18 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33

2021

Data capaian Pada Tahun Awal Perencanaan

Kode PD Penanggung Jawab

20212018 2019 2020

Program dan KegiatanIndikator Kinerja

Program (Outcome) dan Kegiatan (Output)

19

Capaian Kinerja dan Kerangka Pendanaan

Kondisi Kinerja pada Akhir Periode RPJM

Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga KemasyarakatanKelurahan di fasilitasi

8 lembaga 8 lembaga 210,000,000 8 lembaga 231,000,000 8 lembaga 254,100,000 8 lembaga 279,510,000 8 lembaga 974,610,000 Kel. Karangtengah

Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga KemasyarakatanKelurahan di fasilitasi

8 lembaga 8 lembaga 237,000,000 8 lembaga 260,700,000 8 lembaga 286,770,000 8 lembaga 315,447,000 8 lembaga 1,099,917,000 Kel. Bendogerit

Pemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan

Jumlah lembaga KemasyarakatanKelurahan di fasilitasi

8 lembaga 8 lembaga 155,000,000 8 lembaga 170,500,000 8 lembaga 187,550,000 8 lembaga 206,305,000 8 lembaga 719,355,000 Kel. Plosokerep

Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

- 0 - 0 - 0 - 0 - 0 Kec. Sananwetan

Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

1 kegiatan 1 kegiatan 139,000,000 1 kegiatan 152,900,000 1 kegiatan 168,190,000 1 kegiatan 185,009,000 1 kegiatan 645,099,000 Kel. Sananwetan

Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

1 kegiatan 1 kegiatan 58,700,000 1 kegiatan 64,570,000 1 kegiatan 71,027,000 1 kegiatan 78,129,700 1 kegiatan 272,426,700 Kel. Gedog

Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

1 kegiatan 1 kegiatan 49,300,000 1 kegiatan 54,230,000 1 kegiatan 59,653,000 1 kegiatan 65,618,300 1 kegiatan 228,801,300 Kel. Rembang

Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

4 kegiatan 4 kegiatan 43,600,000 4 kegiatan 47,960,000 4 kegiatan 52,756,000 4 kegiatan 58,031,600 4 kegiatan 202,347,600 Kel. Klampok

Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

1 kegiatan 1 kegiatan 43,400,000 1 kegiatan 47,740,000 1 kegiatan 52,514,000 1 kegiatan 57,765,400 1 kegiatan 201,419,400 Kel. Karangtengah

Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

3 kegiatan 3 kegiatan 56,250,000 3 kegiatan 61,875,000 3 kegiatan 68,062,500 3 kegiatan 74,868,750 3 kegiatan 261,056,250 Kel. Bendogerit

Fasilitasi Penyelenggaraan Kegiatan Adat Istiadat

Jumlah penyelenggaraan kegiatan adat istiadat

1 kegiatan 1 kegiatan 12,300,000 1 kegiatan 13,530,000 1 kegiatan 14,883,000 1 kegiatan 16,371,300 1 kegiatan 57,084,300 Kel. Plosokerep

Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum

Jumlah fasilitasi penunjang Pemilu

1 kegiatan 125,000,000 1 kegiatan 137,500,000 1 kegiatan 151,250,000 1 kegiatan 166,375,000 1 kegiatan 580,125,000 Kec. Sananwetan

Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum

Jumlah fasilitasi penunjang Pemilu

1 kegiatan 38,500,000 1 kegiatan 42,350,000 1 kegiatan 46,585,000 1 kegiatan 51,243,500 1 kegiatan 178,678,500 Kel. Sananwetan

Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum

Jumlah fasilitasi penunjang Pemilu

1 kegiatan 32,000,000 1 kegiatan 35,200,000 1 kegiatan 38,720,000 1 kegiatan 42,592,000 1 kegiatan 148,512,000 Kel. Gedog

Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum

Jumlah fasilitasi penunjang Pemilu

1 kegiatan 8,900,000 1 kegiatan 9,790,000 1 kegiatan 10,769,000 1 kegiatan 11,845,900 1 kegiatan 41,304,900 Kel. Rembang

Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum

Jumlah fasilitasi penunjang Pemilu

1 kegiatan 15,400,000 1 kegiatan 16,940,000 1 kegiatan 18,634,000 1 kegiatan 20,497,400 1 kegiatan 71,471,400 Kel. Klampok

Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum

Jumlah fasilitasi penunjang Pemilu

1 kegiatan 21,800,000 1 kegiatan 23,980,000 1 kegiatan 26,378,000 1 kegiatan 29,015,800 1 kegiatan 101,173,800 Kel. Karangtengah

Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum

Jumlah fasilitasi penunjang Pemilu

1 kegiatan 28,900,000 1 kegiatan 31,790,000 1 kegiatan 34,969,000 1 kegiatan 38,465,900 1 kegiatan 134,124,900 Kel. Bendogerit

Fasilitasi Penunjang Penyelenggaraan Pemilihan Umum

Jumlah fasilitasi penunjang Pemilu

1 kegiatan 14,000,000 1 kegiatan 15,400,000 1 kegiatan 16,940,000 1 kegiatan 18,634,000 1 kegiatan 64,974,000 Kel. Plosokerep

PROGRAM PELAYANAN PERKANTORAN

Persentase Kecukupan Pelayanan Perkantoran

100% 100% 2,775,130,000 100% 2,840,143,000 100% 3,104,157,300 100% 3,394,573,030 100% 12,114,003,330

Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan listrik yang terbayar

4 rekening 4 rekening 56,100,000 4 rekening 61,710,000 4 rekening 67,881,000 4 rekening 74,669,100 4 rekening 260,360,100 Kec. Sananwetan

Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan listrik yang terbayar

4 rekening 4 rekening 39,800,000 4 rekening 43,780,000 4 rekening 48,158,000 4 rekening 52,973,800 4 rekening 184,711,800 Kel. Sananwetan

Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan listrik yang terbayar

4 rekening 4 rekening 33,100,000 4 rekening 36,410,000 4 rekening 40,051,000 4 rekening 44,056,100 4 rekening 153,617,100 Kel. Gedog

Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan listrik yang terbayar

4 rekening 4 rekening 29,000,000 4 rekening 31,900,000 4 rekening 35,090,000 4 rekening 38,599,000 4 rekening 134,589,000 Kel. Rembang

Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan listrik yang terbayar

3 rekening 3 rekening 27,000,000 3 rekening 29,700,000 3 rekening 32,670,000 3 rekening 35,937,000 3 rekening 125,307,000 Kel. Klampok

Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan listrik yang terbayar

4 rekening 4 rekening 31,000,000 4 rekening 34,100,000 4 rekening 37,510,000 4 rekening 41,261,000 4 rekening 143,871,000 Kel. Karangtengah

Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan listrik yang terbayar

4 rekening 4 rekening 26,500,000 4 rekening 29,150,000 4 rekening 32,065,000 4 rekening 35,271,500 4 rekening 122,986,500 Kel. Bendogerit

Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

18 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33

2021

Data capaian Pada Tahun Awal Perencanaan

Kode PD Penanggung Jawab

20212018 2019 2020

Program dan KegiatanIndikator Kinerja

Program (Outcome) dan Kegiatan (Output)

19

Capaian Kinerja dan Kerangka Pendanaan

Kondisi Kinerja pada Akhir Periode RPJM

Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan listrik yang terbayar

5 rekening 5 rekening 27,000,000 5 rekening 29,700,000 5 rekening 32,670,000 5 rekening 35,937,000 5 rekening 125,307,000 Kel. Plosokerep

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas/operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara dan memperoleh

3 mobil, 6 motor 3 mobil, 6 motor

3,000,000 3 mobil, 6 motor

3,300,000 3 mobil, 6 motor

3,630,000 3 mobil, 6 motor 3,993,000 3 mobil, 6 motor

13,923,000 Kec. Sananwetan

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas/operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara dan memperoleh izin/pajak tahunan

6 unit 6 unit 825,000 6 unit 907,500 6 unit 998,250 6 unit 1,098,075 6 unit 3,828,825 Kel. Sananwetan

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas/operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara dan memperoleh izin/pajak tahunan

6 unit 6 unit 825,000 6 unit 907,500 6 unit 998,250 6 unit 1,098,075 6 unit 3,828,825 Kel. Gedog

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas/operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara dan memperoleh izin/pajak tahunan

6 unit 6 unit 880,000 6 unit 968,000 6 unit 1,064,800 6 unit 1,171,280 6 unit 4,084,080 Kel. Rembang

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas/operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara dan memperoleh izin/pajak tahunan

5 unit 5 unit 825,000 5 unit 907,500 5 unit 998,250 5 unit 1,098,075 5 unit 3,828,825 Kel. Klampok

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas/operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara dan memperoleh izin/pajak tahunan

7 unit 7 unit 1,100,000 7 unit 1,210,000 7 unit 1,331,000 7 unit 1,464,100 7 unit 5,105,100 Kel. Karangtengah

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas/operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara dan memperoleh izin/pajak tahunan

6 unit 6 unit 825,000 6 unit 907,500 6 unit 998,250 6 unit 1,098,075 6 unit 3,828,825 Kel. Bendogerit

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas/operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara dan memperoleh izin/pajak tahunan

6 unit 6 unit 1,250,000 6 unit 1,375,000 6 unit 1,512,500 6 unit 1,663,750 6 unit 5,801,250 Kel. Plosokerep

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang dibersihkan

3 jenis 3 jenis 1,800,000 3 jenis 1,980,000 3 jenis 2,178,000 3 jenis 2,395,800 3 jenis 8,353,800 Kec. Sananwetan

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang dibersihkan

2 jenis 2 jenis 1,650,000 2 jenis 1,815,000 2 jenis 1,996,500 2 jenis 2,196,150 2 jenis 7,657,650 Kel. Sananwetan

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang dibersihkan

3 jenis 3 jenis 1,400,000 3 jenis 1,540,000 3 jenis 1,694,000 3 jenis 1,863,400 3 jenis 6,497,400 Kel. Gedog

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang dibersihkan

2 jenis 2 jenis 1,650,000 2 jenis 1,815,000 2 jenis 1,996,500 2 jenis 2,196,150 2 jenis 7,657,650 Kel. Rembang

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang dibersihkan

2 jenis 2 jenis 1,650,000 2 jenis 1,815,000 2 jenis 1,996,500 2 jenis 2,196,150 2 jenis 7,657,650 Kel. Klampok

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang dibersihkan

2 jenis 2 jenis 2,000,000 2 jenis 2,200,000 2 jenis 2,420,000 2 jenis 2,662,000 2 jenis 9,282,000 Kel. Karangtengah

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang dibersihkan

2 jenis 2 jenis 1,650,000 2 jenis 1,815,000 2 jenis 1,996,500 2 jenis 2,196,150 2 jenis 7,657,650 Kel. Bendogerit

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang dibersihkan

2 jenis 2 jenis 1,650,000 2 jenis 1,815,000 2 jenis 1,996,500 2 jenis 2,196,150 2 jenis 7,657,650 Kel. Plosokerep

Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhi

58 jenis 58 jenis 34,000,000 58 jenis 37,400,000 58 jenis 41,140,000 58 jenis 45,254,000 58 jenis 157,794,000 Kec. Sananwetan

Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhi

43 jenis 43 jenis 19,500,000 43 jenis 21,450,000 43 jenis 23,595,000 43 jenis 25,954,500 43 jenis 90,499,500 Kel. Sananwetan

Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhi

40 jenis 40 jenis 11,000,000 40 jenis 12,100,000 40 jenis 13,310,000 40 jenis 14,641,000 40 jenis 51,051,000 Kel. Gedog

Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhi

17 jenis 17 jenis 10,100,000 17 jenis 11,110,000 17 jenis 12,221,000 17 jenis 13,443,100 17 jenis 46,874,100 Kel. Rembang

Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhi

36 jenis 36 jenis 14,300,000 36 jenis 15,730,000 36 jenis 17,303,000 36 jenis 19,033,300 36 jenis 66,366,300 Kel. Klampok

Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhi

36 jenis 36 jenis 16,700,000 36 jenis 18,370,000 36 jenis 20,207,000 36 jenis 22,227,700 36 jenis 77,504,700 Kel. Karangtengah

Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhi

32 jenis 32 jenis 11,700,000 32 jenis 12,870,000 32 jenis 14,157,000 32 jenis 15,572,700 32 jenis 54,299,700 Kel. Bendogerit

Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhi

35 jenis 35 jenis 9,900,000 35 jenis 10,890,000 35 jenis 11,979,000 35 jenis 13,176,900 35 jenis 45,945,900 Kel. Plosokerep

Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

18 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33

2021

Data capaian Pada Tahun Awal Perencanaan

Kode PD Penanggung Jawab

20212018 2019 2020

Program dan KegiatanIndikator Kinerja

Program (Outcome) dan Kegiatan (Output)

19

Capaian Kinerja dan Kerangka Pendanaan

Kondisi Kinerja pada Akhir Periode RPJM

Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang terpenuhi

7 jenis 7 jenis 20,000,000 7 jenis 22,000,000 7 jenis 24,200,000 7 jenis 26,620,000 7 jenis 92,820,000 Kec. Sananwetan

Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang terpenuhi

4 jenis 4 jenis 9,200,000 4 jenis 10,120,000 4 jenis 11,132,000 4 jenis 12,245,200 4 jenis 42,697,200 Kel. Sananwetan

Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang terpenuhi

6 jenis 6 jenis 10,800,000 6 jenis 11,880,000 6 jenis 13,068,000 6 jenis 14,374,800 6 jenis 50,122,800 Kel. Gedog

Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang terpenuhi

4 jenis 4 jenis 7,900,000 4 jenis 8,690,000 4 jenis 9,559,000 4 jenis 10,514,900 4 jenis 36,663,900 Kel. Rembang

Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang terpenuhi

6 jenis 6 jenis 6,600,000 6 jenis 7,260,000 6 jenis 7,986,000 6 jenis 8,784,600 6 jenis 30,630,600 Kel. Klampok

Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang terpenuhi

2 jenis 2 jenis 10,300,000 2 jenis 11,330,000 2 jenis 12,463,000 2 jenis 13,709,300 2 jenis 47,802,300 Kel. Karangtengah

Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang terpenuhi

4 jenis 4 jenis 7,600,000 4 jenis 8,360,000 4 jenis 9,196,000 4 jenis 10,115,600 4 jenis 35,271,600 Kel. Bendogerit

Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang terpenuhi

5 jenis 5 jenis 4,200,000 5 jenis 4,620,000 5 jenis 5,082,000 5 jenis 5,590,200 5 jenis 19,492,200 Kel. Plosokerep

Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor yang terpenuhi

18 Jenis 18 Jenis 11,000,000 18 Jenis 12,100,000 18 Jenis 13,310,000 18 Jenis 14,641,000 18 Jenis 51,051,000 Kec. Sananwetan

Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor yang terpenuhi

8 jenis 8 jenis 5,800,000 8 jenis 6,380,000 8 jenis 7,018,000 8 jenis 7,719,800 8 jenis 26,917,800 Kel. Sananwetan

Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor yang terpenuhi

8 jenis 8 jenis 6,000,000 8 jenis 6,600,000 8 jenis 7,260,000 8 jenis 7,986,000 8 jenis 27,846,000 Kel. Gedog

Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor yang terpenuhi

5 jenis 5 jenis 2,750,000 5 jenis 3,025,000 5 jenis 3,327,500 5 jenis 3,660,250 5 jenis 12,762,750 Kel. Rembang

Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor yang terpenuhi

13 jenis 13 jenis 5,800,000 13 jenis 6,380,000 13 jenis 7,018,000 13 jenis 7,719,800 13 jenis 26,917,800 Kel. Klampok

Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor yang terpenuhi

4 jenis 4 jenis 4,300,000 4 jenis 4,730,000 4 jenis 5,203,000 4 jenis 5,723,300 4 jenis 19,956,300 Kel. Karangtengah

Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor yang terpenuhi

6 jenis 6 jenis 3,600,000 6 jenis 3,960,000 6 jenis 4,356,000 6 jenis 4,791,600 6 jenis 16,707,600 Kel. Bendogerit

Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor yang terpenuhi

4 jenis 4 jenis 2,100,000 4 jenis 2,310,000 4 jenis 2,541,000 4 jenis 2,795,100 4 jenis 9,746,100 Kel. Plosokerep

Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakan

34 jenis 34 jenis 12,200,000 34 jenis 13,420,000 34 jenis 14,762,000 34 jenis 16,238,200 34 jenis 56,620,200 Kec. Sananwetan

Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakan

21 jenis 21 jenis 11,000,000 21 jenis 12,100,000 21 jenis 13,310,000 21 jenis 14,641,000 21 jenis 51,051,000 Kel. Sananwetan

Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakan

25 jenis 25 jenis 5,000,000 25 jenis 5,500,000 25 jenis 6,050,000 25 jenis 6,655,000 25 jenis 23,205,000 Kel. Gedog

Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakan

17 jenis 17 jenis 2,800,000 17 jenis 3,080,000 17 jenis 3,388,000 17 jenis 3,726,800 17 jenis 12,994,800 Kel. Rembang

Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

18 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33

2021

Data capaian Pada Tahun Awal Perencanaan

Kode PD Penanggung Jawab

20212018 2019 2020

Program dan KegiatanIndikator Kinerja

Program (Outcome) dan Kegiatan (Output)

19

Capaian Kinerja dan Kerangka Pendanaan

Kondisi Kinerja pada Akhir Periode RPJM

Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakan

30 jenis 30 jenis 6,300,000 30 jenis 6,930,000 30 jenis 7,623,000 30 jenis 8,385,300 30 jenis 29,238,300 Kel. Klampok

Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakan

17 jenis 17 jenis 3,100,000 17 jenis 3,410,000 17 jenis 3,751,000 17 jenis 4,126,100 17 jenis 14,387,100 Kel. Karangtengah

Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakan

11 jenis 11 jenis 7,300,000 11 jenis 8,030,000 11 jenis 8,833,000 11 jenis 9,716,300 11 jenis 33,879,300 Kel. Bendogerit

Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakan

28 jenis 28 jenis 6,100,000 28 jenis 6,710,000 28 jenis 7,381,000 28 jenis 8,119,100 28 jenis 28,310,100 Kel. Plosokerep

Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia dalam 1 tahun

4 jenis 4 jenis 11,000,000 4 jenis 12,100,000 4 jenis 13,310,000 4 jenis 14,641,000 4 jenis 51,051,000 Kec. Sananwetan

Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia dalam 1 tahun

4 jenis 4 jenis 8,300,000 4 jenis 9,130,000 4 jenis 10,043,000 4 jenis 11,047,300 4 jenis 38,520,300 Kel. Sananwetan

Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia dalam 1 tahun

3 jenis 3 jenis 7,700,000 3 jenis 8,470,000 3 jenis 9,317,000 3 jenis 10,248,700 3 jenis 35,735,700 Kel. Gedog

Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia dalam 1 tahun

2 jenis 2 jenis 8,250,000 2 jenis 9,075,000 2 jenis 9,982,500 2 jenis 10,980,750 2 jenis 38,288,250 Kel. Rembang

Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia dalam 1 tahun

2 jenis 2 jenis 9,800,000 2 jenis 10,780,000 2 jenis 11,858,000 2 jenis 13,043,800 2 jenis 45,481,800 Kel. Klampok

Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia dalam 1 tahun

3 jenis 3 jenis 6,900,000 3 jenis 7,590,000 3 jenis 8,349,000 3 jenis 9,183,900 3 jenis 32,022,900 Kel. Karangtengah

Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia dalam 1 tahun

3 jenis 3 jenis 7,700,000 3 jenis 8,470,000 3 jenis 9,317,000 3 jenis 10,248,700 3 jenis 35,735,700 Kel. Bendogerit

Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

Jumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia dalam 1 tahun

2 jenis 2 jenis 6,000,000 2 jenis 6,600,000 2 jenis 7,260,000 2 jenis 7,986,000 2 jenis 27,846,000 Kel. Plosokerep

Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan minum yang tersedia

712 paket 712 paket 20,000,000 712 paket 22,000,000 712 paket 24,200,000 712 paket 26,620,000 712 paket 92,820,000 Kec. Sananwetan

Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan minum yang tersedia

700 paket 700 paket 12,300,000 700 paket 13,530,000 700 paket 14,883,000 700 paket 16,371,300 700 paket 57,084,300 Kel. Sananwetan

Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan minum yang tersedia

650 paket 650 paket 10,700,000 650 paket 11,770,000 650 paket 12,947,000 650 paket 14,241,700 650 paket 49,658,700 Kel. Gedog

Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan minum yang tersedia

680 paket 680 paket 11,800,000 680 paket 12,980,000 680 paket 14,278,000 680 paket 15,705,800 680 paket 54,763,800 Kel. Rembang

Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan minum yang tersedia

670 paket 670 paket 11,000,000 670 paket 12,100,000 670 paket 13,310,000 670 paket 14,641,000 670 paket 51,051,000 Kel. Klampok

Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan minum yang tersedia

705 paket 705 paket 12,600,000 705 paket 13,860,000 705 paket 15,246,000 705 paket 16,770,600 705 paket 58,476,600 Kel. Karangtengah

Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan minum yang tersedia

625 paket 625 paket 8,600,000 625 paket 9,460,000 625 paket 10,406,000 625 paket 11,446,600 625 paket 39,912,600 Kel. Bendogerit

Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah paket makan minum yang tersedia

606 paket 606 paket 7,300,000 606 paket 8,030,000 606 paket 8,833,000 606 paket 9,716,300 606 paket 33,879,300 Kel. Plosokerep

Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi dalam dan luar daerah

Jumlah rapat-rapat koordinasi dan konsultasi regional dan nasional yang diikuti

21 kali 21 kali 99,000,000 21 kali 108,900,000 21 kali 119,790,000 21 kali 131,769,000 21 kali 459,459,000 Kec. Sananwetan

Penyediaan Jasa Perkantoran Jumlah tenaga non PNS yang tersedia

11 orang x 12 bln

11 orang x 12 bln

328,000,000 11 orang x 12 bln

360,800,000 11 orang x 12 bln

396,880,000 11 orang x 12 bln

436,568,000 11 orang x 12 bln

1,522,248,000 Kec. Sananwetan

Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

2 jenis 2 jenis 25,000,000 2 jenis 27,500,000 2 jenis 30,250,000 2 jenis 33,275,000 2 jenis 116,025,000 Kec. Sananwetan

Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

4 jenis 4 jenis 11,400,000 4 jenis 12,540,000 4 jenis 13,794,000 4 jenis 15,173,400 4 jenis 52,907,400 Kel. Sananwetan

Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

18 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33

2021

Data capaian Pada Tahun Awal Perencanaan

Kode PD Penanggung Jawab

20212018 2019 2020

Program dan KegiatanIndikator Kinerja

Program (Outcome) dan Kegiatan (Output)

19

Capaian Kinerja dan Kerangka Pendanaan

Kondisi Kinerja pada Akhir Periode RPJM

Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

4 jenis 4 jenis 7,400,000 4 jenis 8,140,000 4 jenis 8,954,000 4 jenis 9,849,400 4 jenis 34,343,400 Kel. Gedog

Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

7 jenis 7 jenis 20,800,000 7 jenis 22,880,000 7 jenis 25,168,000 7 jenis 27,684,800 7 jenis 96,532,800 Kel. Rembang

Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

3 jenis 3 jenis 21,100,000 3 jenis 23,210,000 3 jenis 25,531,000 3 jenis 28,084,100 3 jenis 97,925,100 Kel. Klampok

Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

6 jenis 6 jenis 19,800,000 6 jenis 21,780,000 6 jenis 23,958,000 6 jenis 26,353,800 6 jenis 91,891,800 Kel. Karangtengah

Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

2 jenis 2 jenis 15,000,000 2 jenis 16,500,000 2 jenis 18,150,000 2 jenis 19,965,000 2 jenis 69,615,000 Kel. Bendogerit

Pengadaan Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhi

4 jenis 4 jenis 19,400,000 4 jenis 21,340,000 4 jenis 23,474,000 4 jenis 25,821,400 4 jenis 90,035,400 Kel. Plosokerep

Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

13 jenis 13 jenis 61,600,000 13 jenis 67,760,000 13 jenis 74,536,000 13 jenis 81,989,600 13 jenis 285,885,600 Kec. Sananwetan

Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

7 jenis 7 jenis 31,800,000 7 jenis 34,980,000 7 jenis 38,478,000 7 jenis 42,325,800 7 jenis 147,583,800 Kel. Sananwetan

Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

3 jenis 3 jenis 13,400,000 3 jenis 14,740,000 3 jenis 16,214,000 3 jenis 17,835,400 3 jenis 62,189,400 Kel. Gedog

Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

2 jenis 2 jenis 15,300,000 2 jenis 16,830,000 2 jenis 18,513,000 2 jenis 20,364,300 2 jenis 71,007,300 Kel. Rembang

Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

2 jenis 2 jenis 12,100,000 2 jenis 13,310,000 2 jenis 14,641,000 2 jenis 16,105,100 2 jenis 56,156,100 Kel. Klampok

Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

2 jenis 2 jenis 16,200,000 2 jenis 17,820,000 2 jenis 19,602,000 2 jenis 21,562,200 2 jenis 75,184,200 Kel. Karangtengah

Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

3 jenis 3 jenis 12,100,000 3 jenis 13,310,000 3 jenis 14,641,000 3 jenis 16,105,100 3 jenis 56,156,100 Kel. Bendogerit

Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhi

7 jenis 7 jenis 17,300,000 7 jenis 19,030,000 7 jenis 20,933,000 7 jenis 23,026,300 7 jenis 80,289,300 Kel. Plosokerep

Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

1 unit 1 unit 125,000,000 1 unit 137,500,000 1 unit 151,250,000 1 unit 166,375,000 1 unit 580,125,000 Kec. Sananwetan

Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

1 unit 1 unit 50,000,000 1 unit 55,000,000 1 unit 60,500,000 1 unit 66,550,000 1 unit 232,050,000 Kel. Sananwetan

Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

1 unit 1 unit 50,000,000 1 unit 55,000,000 1 unit 60,500,000 1 unit 66,550,000 1 unit 232,050,000 Kel. Gedog

Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

1 unit 1 unit 50,000,000 1 unit 55,000,000 1 unit 60,500,000 1 unit 66,550,000 1 unit 232,050,000 Kel. Rembang

Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

1 unit 1 unit 50,000,000 1 unit 55,000,000 1 unit 60,500,000 1 unit 66,550,000 1 unit 232,050,000 Kel. Klampok

Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

1 unit 1 unit 50,000,000 1 unit 55,000,000 1 unit 60,500,000 1 unit 66,550,000 1 unit 232,050,000 Kel. Karangtengah

Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

1 unit 1 unit 50,000,000 1 unit 55,000,000 1 unit 60,500,000 1 unit 66,550,000 1 unit 232,050,000 Kel. Bendogerit

Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Jumlah Gedung kantor yang terpelihara

1 unit 1 unit 50,000,000 1 unit 55,000,000 1 unit 60,500,000 1 unit 66,550,000 1 unit 232,050,000 Kel. Plosokerep

Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

3 unit 3 unit 81,000,000 3 unit 89,100,000 3 unit 98,010,000 3 unit 107,811,000 3 unit 375,921,000 Kec. Sananwetan

Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

6 unit 6 unit 6,600,000 6 unit 7,260,000 6 unit 7,986,000 6 unit 8,784,600 6 unit 30,630,600 Kel. Sananwetan

Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

6 unit 6 unit 6,500,000 6 unit 7,150,000 6 unit 7,865,000 6 unit 8,651,500 6 unit 30,166,500 Kel. Gedog

Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

6 unit 6 unit 8,600,000 6 unit 9,460,000 6 unit 10,406,000 6 unit 11,446,600 6 unit 39,912,600 Kel. Rembang

Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

5 unit 5 unit 6,500,000 5 unit 7,150,000 5 unit 7,865,000 5 unit 8,651,500 5 unit 30,166,500 Kel. Klampok

Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

7 unit 7 unit 5,800,000 7 unit 6,380,000 7 unit 7,018,000 7 unit 7,719,800 7 unit 26,917,800 Kel. Karangtengah

Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

18 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33

2021

Data capaian Pada Tahun Awal Perencanaan

Kode PD Penanggung Jawab

20212018 2019 2020

Program dan KegiatanIndikator Kinerja

Program (Outcome) dan Kegiatan (Output)

19

Capaian Kinerja dan Kerangka Pendanaan

Kondisi Kinerja pada Akhir Periode RPJM

Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

6 unit 6 unit 7,600,000 6 unit 8,360,000 6 unit 9,196,000 6 unit 10,115,600 6 unit 35,271,600 Kel. Bendogerit

Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpelihara

6 unit 6 unit 7,100,000 6 unit 7,810,000 6 unit 8,591,000 6 unit 9,450,100 6 unit 32,951,100 Kel. Plosokerep

Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

1 jenis 1 jenis 7,900,000 1 jenis 8,690,000 1 jenis 9,559,000 1 jenis 10,514,900 1 jenis 36,663,900 Kec. Sananwetan

Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

5 jenis 5 jenis 6,100,000 5 jenis 6,710,000 5 jenis 7,381,000 5 jenis 8,119,100 5 jenis 28,310,100 Kel. Sananwetan

Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

2 jenis 2 jenis 4,900,000 2 jenis 5,390,000 2 jenis 5,929,000 2 jenis 6,521,900 2 jenis 22,740,900 Kel. Gedog

Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

1 jenis 1 jenis 1,500,000 1 jenis 1,650,000 1 jenis 1,815,000 1 jenis 1,996,500 1 jenis 6,961,500 Kel. Rembang

Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

1 jenis 1 jenis 1,500,000 1 jenis 1,650,000 1 jenis 1,815,000 1 jenis 1,996,500 1 jenis 6,961,500 Kel. Klampok

Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

2 jenis 2 jenis 2,000,000 2 jenis 2,200,000 2 jenis 2,420,000 2 jenis 2,662,000 2 jenis 9,282,000 Kel. Karangtengah

Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

1 jenis 1 jenis 1,500,000 1 jenis 1,650,000 1 jenis 1,815,000 1 jenis 1,996,500 1 jenis 6,961,500 Kel. Bendogerit

Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor

Jumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpelihara

2 jenis 2 jenis 1,400,000 2 jenis 1,540,000 2 jenis 1,694,000 2 jenis 1,863,400 2 jenis 6,497,400 Kel. Plosokerep

Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

3 jenis 3 jenis 14,500,000 3 jenis 15,950,000 3 jenis 17,545,000 3 jenis 19,299,500 3 jenis 67,294,500 Kec. Sananwetan

Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

6 jenis 6 jenis 6,200,000 6 jenis 6,820,000 6 jenis 7,502,000 6 jenis 8,252,200 6 jenis 28,774,200 Kel. Sananwetan

Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

4 jenis 4 jenis 13,000,000 4 jenis 14,300,000 4 jenis 15,730,000 4 jenis 17,303,000 4 jenis 60,333,000 Kel. Gedog

Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

4 jenis 4 jenis 5,100,000 4 jenis 5,610,000 4 jenis 6,171,000 4 jenis 6,788,100 4 jenis 23,669,100 Kel. Rembang

Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

4 jenis 4 jenis 5,700,000 4 jenis 6,270,000 4 jenis 6,897,000 4 jenis 7,586,700 4 jenis 26,453,700 Kel. Klampok

Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

3 jenis 3 jenis 10,800,000 3 jenis 11,880,000 3 jenis 13,068,000 3 jenis 14,374,800 3 jenis 50,122,800 Kel. Karangtengah

Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

3 jenis 3 jenis 3,000,000 3 jenis 3,300,000 3 jenis 3,630,000 3 jenis 3,993,000 3 jenis 13,923,000 Kel. Bendogerit

Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpelihara

5 jenis 5 jenis 5,700,000 5 jenis 6,270,000 5 jenis 6,897,000 5 jenis 7,586,700 5 jenis 26,453,700 Kel. Plosokerep

Pemeliharaan Rutin/Berkala Mebeleur

Jumlah meubelair yang terpelihara

3 jenis 3 jenis 11,500,000 3 jenis 12,650,000 3 jenis 13,915,000 3 jenis 15,306,500 3 jenis 53,371,500 Kec. Sananwetan

Pemeliharaan Rutin/Berkala Mebeleur

Jumlah meubelair yang terpelihara

2 jenis 2 jenis 3,000,000 2 jenis 3,300,000 2 jenis 3,630,000 2 jenis 3,993,000 2 jenis 13,923,000 Kel. Sananwetan

Pemeliharaan Rutin/Berkala Mebeleur

Jumlah meubelair yang terpelihara

3 jenis 3 jenis 5,400,000 3 jenis 5,940,000 3 jenis 6,534,000 3 jenis 7,187,400 3 jenis 25,061,400 Kel. Gedog

Pemeliharaan Rutin/Berkala Mebeleur

Jumlah meubelair yang terpelihara

2 jenis 2 jenis 5,400,000 2 jenis 5,940,000 2 jenis 6,534,000 2 jenis 7,187,400 2 jenis 25,061,400 Kel. Rembang

Pemeliharaan Rutin/Berkala Mebeleur

Jumlah meubelair yang terpelihara

2 jenis 2 jenis 1,500,000 2 jenis 1,650,000 2 jenis 1,815,000 2 jenis 1,996,500 2 jenis 6,961,500 Kel. Klampok

Pemeliharaan Rutin/Berkala Mebeleur

Jumlah meubelair yang terpelihara

2 jenis 2 jenis 1,650,000 2 jenis 1,815,000 2 jenis 1,996,500 2 jenis 2,196,150 2 jenis 7,657,650 Kel. Karangtengah

Pemeliharaan Rutin/Berkala Mebeleur

Jumlah meubelair yang terpelihara

2 jenis 2 jenis 1,500,000 2 jenis 1,650,000 2 jenis 1,815,000 2 jenis 1,996,500 2 jenis 6,961,500 Kel. Bendogerit

Pemeliharaan Rutin/Berkala Mebeleur

Jumlah meubelair yang terpelihara

2 jenis 2 jenis 1,600,000 2 jenis 1,760,000 2 jenis 1,936,000 2 jenis 2,129,600 2 jenis 7,425,600 Kel. Plosokerep

Rehab sedang/berat gedung kantor

Jumlah gedung yang direhab dan tempat parkir kendaraan

3 unit 3 unit 375,000,000 1 unit 200,000,000 1 unit 200,000,000 1 unit 200,000,000 3 unit 975,000,000 Kec. Sananwetan

Rehab sedang/berat gedung kantor

Jumlah gedung yang direhab

1 unit 1 unit 25,000,000 1 unit 27,500,000 1 unit 30,250,000 1 unit 33,275,000 1 unit 116,025,000 Kel. Sananwetan

Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

18 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33

2021

Data capaian Pada Tahun Awal Perencanaan

Kode PD Penanggung Jawab

20212018 2019 2020

Program dan KegiatanIndikator Kinerja

Program (Outcome) dan Kegiatan (Output)

19

Capaian Kinerja dan Kerangka Pendanaan

Kondisi Kinerja pada Akhir Periode RPJM

Rehab sedang/berat gedung kantor

Jumlah gedung yang direhab

1 unit 1 unit 25,000,000 1 unit 27,500,000 1 unit 30,250,000 1 unit 33,275,000 1 unit 116,025,000 Kel. Gedog

Rehab sedang/berat gedung kantor

Jumlah gedung yang direhab

1 unit 1 unit 25,000,000 1 unit 27,500,000 1 unit 30,250,000 1 unit 33,275,000 1 unit 116,025,000 Kel. Rembang

Rehab sedang/berat gedung kantor

Jumlah gedung yang direhab

1 unit 1 unit 25,000,000 1 unit 27,500,000 1 unit 30,250,000 1 unit 33,275,000 1 unit 116,025,000 Kel. Klampok

Rehab sedang/berat gedung kantor

Jumlah gedung yang direhab

1 unit 1 unit 25,000,000 1 unit 27,500,000 1 unit 30,250,000 1 unit 33,275,000 1 unit 116,025,000 Kel. Karangtengah

Rehab sedang/berat gedung kantor

Jumlah gedung yang direhab

1 unit 1 unit 25,000,000 1 unit 27,500,000 1 unit 30,250,000 1 unit 33,275,000 1 unit 116,025,000 Kel. Bendogerit

Rehab sedang/berat gedung kantor

Jumlah gedung yang direhab

1 unit 1 unit 25,000,000 1 unit 27,500,000 1 unit 30,250,000 1 unit 33,275,000 1 unit 116,025,000 Kel. Plosokerep

PROGRAM PENINGKATAN KAPASITAS PERANGKAT DAERAH

Tingkat partisipasi aktif perangkat daerah dalam agenda Pemda Kota Blitar

100% 100% 242,100,000 100% 266,310,000 100% 292,941,000 100% 322,235,100 100% 1,123,586,100

Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang

4 even 4 even 44,000,000 4 even 48,400,000 4 even 53,240,000 4 even 58,564,000 4 even 204,204,000 Kec. Sananwetan

Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

4 even 4 even 27,500,000 4 even 30,250,000 4 even 33,275,000 4 even 36,602,500 4 even 127,627,500 Kel. Sananwetan

Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

4 even 4 even 27,500,000 4 even 30,250,000 4 even 33,275,000 4 even 36,602,500 4 even 127,627,500 Kel. Gedog

Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

4 even 4 even 27,500,000 4 even 30,250,000 4 even 33,275,000 4 even 36,602,500 4 even 127,627,500 Kel. Rembang

Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

4 even 4 even 27,500,000 4 even 30,250,000 4 even 33,275,000 4 even 36,602,500 4 even 127,627,500 Kel. Klampok

Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

4 even 4 even 22,200,000 4 even 24,420,000 4 even 26,862,000 4 even 29,548,200 4 even 103,030,200 Kel. Karangtengah

Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

4 even 4 even 27,400,000 4 even 30,140,000 4 even 33,154,000 4 even 36,469,400 4 even 127,163,400 Kel. Bendogerit

Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional

Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikuti

4 even 4 even 27,500,000 4 even 30,250,000 4 even 33,275,000 4 even 36,602,500 4 even 127,627,500 Kel. Plosokerep

Penyebarluasan informasi program/kegiatan SKPD

Jumlah penyebarluasan onformasi program/kegiatan SKPD

2 Kali 2 Kali 11,000,000 2 Kali 12,100,000 2 Kali 13,310,000 2 Kali 14,641,000 2 Kali 51,051,000 Kec. Sananwetan

PROGRAM PENINGKATAN PENGEMBANGAN SISTEM PELAPORAN CAPAIAN KINERJA DAN KEUANGAN

Persentase dokumen perencanaan dan pelaporan perangkat daerah tersusun, tepat waktu dan sesuai aturan

100% 100% 78,700,000 100% 86,570,000 100% 95,227,000 100% 104,749,700 100% 365,246,700

Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (LKj-IP,SOP, Penyusunan laporan akhir tahun)

3 jenis 3 jenis 15,700,000 3 jenis 17,270,000 3 jenis 18,997,000 3 jenis 20,896,700 3 jenis 72,863,700 Kec. Sananwetan

Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (LKj-IP,SOP, Penyusunan laporan akhir tahun)

2 jenis 2 jenis 3,100,000 2 jenis 3,410,000 2 jenis 3,751,000 2 jenis 4,126,100 2 jenis 14,387,100 Kel. Sananwetan

Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (LKj-IP,SOP, Penyusunan laporan akhir tahun)

2 jenis 2 jenis 3,300,000 2 jenis 3,630,000 2 jenis 3,993,000 2 jenis 4,392,300 2 jenis 15,315,300 Kel. Gedog

Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (LKj-IP,SOP, Penyusunan laporan akhir tahun)

1 jenis 1 jenis 3,300,000 1 jenis 3,630,000 1 jenis 3,993,000 1 jenis 4,392,300 1 jenis 15,315,300 Kel. Rembang

Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (LKj-IP,SOP, Penyusunan laporan akhir tahun)

2 jenis 2 jenis 3,300,000 2 jenis 3,630,000 2 jenis 3,993,000 2 jenis 4,392,300 2 jenis 15,315,300 Kel. Klampok

Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (LKj-IP,SOP, Penyusunan laporan akhir tahun)

1 jenis 1 jenis 3,300,000 1 jenis 3,630,000 1 jenis 3,993,000 1 jenis 4,392,300 1 jenis 15,315,300 Kel. Karangtengah

Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (LKj-IP,SOP, Penyusunan laporan akhir tahun)

3 jenis 3 jenis 3,300,000 3 jenis 3,630,000 3 jenis 3,993,000 3 jenis 4,392,300 3 jenis 15,315,300 Kel. Bendogerit

Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (LKj-IP,SOP, Penyusunan laporan akhir tahun)

1 jenis 1 jenis 3,300,000 1 jenis 3,630,000 1 jenis 3,993,000 1 jenis 4,392,300 1 jenis 15,315,300 Kel. Plosokerep

Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

18 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33

2021

Data capaian Pada Tahun Awal Perencanaan

Kode PD Penanggung Jawab

20212018 2019 2020

Program dan KegiatanIndikator Kinerja

Program (Outcome) dan Kegiatan (Output)

19

Capaian Kinerja dan Kerangka Pendanaan

Kondisi Kinerja pada Akhir Periode RPJM

Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (Renstra, Reviu Renstra , Renja, IKU, IKI, PK, RKA, DPA dan DPPA)

8 jenis 8 jenis 17,200,000 8 jenis 18,920,000 8 jenis 20,812,000 8 jenis 22,893,200 8 jenis 79,825,200 Kec. Sananwetan

Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (Renstra, Reviu Renstra , Renja, IKU, IKI, PK, RKA, DPA dan DPPA)

4 jenis 4 jenis 3,100,000 4 jenis 3,410,000 4 jenis 3,751,000 4 jenis 4,126,100 4 jenis 14,387,100 Kel. Sananwetan

Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (Renstra, Reviu Renstra , Renja, IKU, IKI, PK, RKA, DPA dan DPPA)

3 jenis 3 jenis 3,300,000 3 jenis 3,630,000 3 jenis 3,993,000 3 jenis 4,392,300 3 jenis 15,315,300 Kel. Gedog

Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (Renstra, Reviu Renstra , Renja, IKU, IKI, PK, RKA, DPA dan DPPA)

5 jenis 5 jenis 3,300,000 5 jenis 3,630,000 5 jenis 3,993,000 5 jenis 4,392,300 5 jenis 15,315,300 Kel. Rembang

Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (Renstra, Reviu Renstra , Renja, IKU, IKI, PK, RKA, DPA dan DPPA)

3 jenis 3 jenis 3,300,000 3 jenis 3,630,000 3 jenis 3,993,000 3 jenis 4,392,300 3 jenis 15,315,300 Kel. Klampok

Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (Renstra, Reviu Renstra , Renja, IKU, IKI, PK, RKA, DPA dan DPPA)

7 jenis 7 jenis 3,300,000 7 jenis 3,630,000 7 jenis 3,993,000 7 jenis 4,392,300 7 jenis 15,315,300 Kel. Karangtengah

Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (Renstra, Reviu Renstra , Renja, IKU, IKI, PK, RKA, DPA dan DPPA)

4 jenis 4 jenis 3,300,000 4 jenis 3,630,000 4 jenis 3,993,000 4 jenis 4,392,300 4 jenis 15,315,300 Kel. Bendogerit

Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran

Jumlah jenis dokumen yang tersusun (Renstra, Reviu Renstra , Renja, IKU, IKI, PK, RKA, DPA dan DPPA)

2 jenis 2 jenis 3,300,000 2 jenis 3,630,000 2 jenis 3,993,000 2 jenis 4,392,300 2 jenis 15,315,300 Kel. Plosokerep

Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

18 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33

2021

Data capaian Pada Tahun Awal Perencanaan

Kode PD Penanggung Jawab

20212018 2019 2020

Program dan KegiatanIndikator Kinerja

Program (Outcome) dan Kegiatan (Output)

19

Capaian Kinerja dan Kerangka Pendanaan

Kondisi Kinerja pada Akhir Periode RPJM

Warga Sakit Warga Miskin Tukang Becak go to school40625000 208495000 43750000 3436180018200000 119140000 2500000013000000 178710000 3750000011700000 131054000 275000005720000 357420000 75000000390000093,145,000.00 994,819,000.00 208,750,000.00 71209115 5 75

TabelKajian Usulan Program dan Kegiatan dari Masyarakat Tahun 2018Kota BlitarTahun 2018Nama PD1 2 3 4 5 6CatatanNO Program / Kegiatan Lokasi Indikator kinerja Besaran/Volume

TabelRekapitulasi Evaluasi Hasil Pelaksanaan Renja OPD dan Pencapaian Renstra OPD s/d Tahun 2017Kota BlitarNama : Kelurahan ... Target Renja OPD tahun 2016 Realisasi Renja OPD tahun 2016 Tingkat Realisasi (%) Realisasi Capaian Program dan Kegiatan s/d tahun berjalan 2017 Tingkat Capaian Realisasi Target Renstra (%)2 3 4 5 6 7 8=7/6 9 10=(5+7+9) 11=(10/4)01 Kecamatan01 03 Kecamatan Sananwetan01 03 01 PROGRAM PELAYANAN ADMINISTRASI PERKANTORAN Terpenuhinya kebutuhan penyelenggaraan administrasi kantor01 03 01 11 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan listrik yang terbayar 12 bulan 0 12 bulan 12 bulan 100% 12 bulan 12 bulan 100%01 03 01 02 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas/operasional Jumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara dan memperoleh izin/pajak tahunan 12 bulan 0 12 bulan 12 bulan 100% 12 bulan 12 bulan 100%Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor Terwujudnya kebersihan peralatan kantor 26 0 5 5 100% 5 5 100%Kendaraan Dinas/Operasional Target Program danKegiatan (Renja OPD tahun 2017) Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra OPD s/d tahun berjalan1 Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun Lalu (2015)Realisasi Target Kinerja Hasil Program dan Keluaran Kegiatan s/d tahun 2015Target Kinerja Capaian Program (Renstra OPD) Tahun 2017Indikator Kinerja Program (outcomes) Kegiatan (output)Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/KegiatanKODE

TabelPencapaian Kinerja Pelayanan OPD....Kota BlitarNama Catatan AnalisisTahun 2016 Tahun 2017 Tahun 2018 Tahun 2019 Tahun 2016 Tahun 2017 Tahun 2018 Tahun 20191 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13Urusan ...Bidang Urusan...Program ....Kegiatan ....Kegiatan ....Dst ....Program ....Kegiatan ....Kegiatan ....Dst .... Realisasi Capaian ProyeksiNO Indikator SPM/standar nasional IKK Target Renstra PD

KECAMATAN SANANWETAN1 2 3 4 5 6 7PROGRAM PELAYANAN PERKANTORAN Terpenuhinya kebutuhan penyelenggaraan administrasi kantor 100%Kec. Sananwetan 4 rekening 56,100,000Kel. Sananwetan 4 rekening 39,800,000Kel. Gedog 4 rekening 33,100,000Kel. Rembang 4 rekening 29,000,000Kel. Klampok 3 rekening 27,000,000Kel. Karangtengah 4 rekening 31,000,000Kel. Bendogerit 4 rekening 26,500,000Kel. Plosokerep 5 rekening 27,000,000Kec. Sananwetan 3 mobil, 6 motor 3,000,000Kel. Sananwetan 6 unit 825,000Kel. Gedog 6 unit 825,000Kel. Rembang 6 unit 880,000Kel. Klampok 5 unit 825,000Kel. Karangtengah 7 unit 1,100,000Kel. Bendogerit 6 unit 825,000Kel. Plosokerep 6 unit 1,250,000Kec. Sananwetan 3 jenis 1,800,000Kel. Sananwetan 2 jenis 1,650,000Kel. Gedog 3 jenis 1,400,000Kel. Rembang 2 jenis 1,650,000Kel. Klampok 0Kel. Karangtengah 2 jenis 2,000,000Kel. Bendogerit 2 jenis 1,650,000Kel. Plosokerep 0Kec. Sananwetan 58 jenis 34,000,000Kel. Sananwetan 43 jenis 19,500,000Kel. Gedog 40 jenis 11,000,000Kel. Rembang 17 jenis 10,100,000Kel. Klampok 36 jenis 14,300,000Kel. Karangtengah 36 jenis 16,700,000Kel. Bendogerit 32 jenis 11,700,000Tabel .....Review terhadap Rancangan Awal RKPD tahun 2018Kota Blitar1 Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan listrik yang terbayarJumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara dan memperoleh izin/pajak tahunanJumlah jenis perlengkapan kantor yang dibersihkanJumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhiPenyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan ListrikPenyediaan Jasa Pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas/operasionalPenyediaan Jasa Kebersihan KantorPenyediaan Alat Tulis KantorNO Program / Kegiatan Lokasi Indikator kinerja Target Capaian Pagu Indikatif (Rp.000)Rancangan Awal RKPD Program / Kegiatan

Kel. Plosokerep 35 jenis 9,900,000Kec. Sananwetan 7 jenis 20,000,000Kel. Sananwetan 4 jenis 9,200,000Kel. Gedog 6 jenis 10,800,000Kel. Rembang 4 jenis 7,900,000Kel. Klampok 6 jenis 6,600,000Kel. Karangtengah 2 jenis 10,300,000Kel. Bendogerit 4 jenis 7,600,000Kel. Plosokerep 5 jenis 4,200,000Kec. Sananwetan 18 Jenis 11,000,000Kel. Sananwetan 8 jenis 5,800,000Kel. Gedog 8 jenis 6,000,000Kel. Rembang 5 jenis 2,750,000Kel. Klampok 13 jenis 5,800,000Kel. Karangtengah 4 jenis 4,300,000Kel. Bendogerit 6 jenis 3,600,000Kel. Plosokerep 4 jenis 2,100,000Kec. Sananwetan 34 jenis 12,200,000Kel. Sananwetan 21 jenis 11,000,000Kel. Gedog 25 jenis 5,000,000Kel. Rembang 17 jenis 2,800,000Kel. Klampok 30 jenis 6,300,000Kel. Karangtengah 17 jenis 3,100,000Kel. Bendogerit 11 jenis 7,300,000Kel. Plosokerep 28 jenis 6,100,000Kec. Sananwetan 4 jenis 11,000,000Kel. Sananwetan 4 jenis 8,300,000Kel. Gedog 3 jenis 7,700,000Kel. Rembang 2 jenis 8,250,000Kel. Klampok 2 jenis 9,800,000Kel. Karangtengah 3 jenis 6,900,000Kel. Bendogerit 3 jenis 7,700,000Kel. Plosokerep 2 jenis 6,000,000Kec. Sananwetan 712 paket 20,000,000Kel. Sananwetan 3 paket 12,300,000Kel. Gedog 3 jenis 10,700,000Kel. Rembang 35 paket 11,800,000Kel. Klampok 1 tahun 11,000,000Kel. Karangtengah 7 paket 12,600,000Kel. Bendogerit 429 paket 8,600,000Kel. Plosokerep 606 paket 7,300,000Kec. Sananwetan 21 kali 99,000,000Kel. Sananwetan 0 0Kel. Gedog 0 0Kel. Rembang 0 0Kel. Klampok 0 0Kel. Karangtengah 0 0Jumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor yang terpenuhiJumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakanJumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia dalam 1 tahunJumlah paket makan minum yang tersediaJumlah rapat-rapat koordinasi dan konsultasi regional dan nasional yang diikutiJumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang terpenuhiPenyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan KantorPenyediaan Peralatan Rumah TanggaPenyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undanganPenyediaan Makanan dan MinumanRapat-rapat koordinasi dan konsultasi dalam dan luar daerahPenyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan

Kel. Bendogerit 0 0Kel. Plosokerep 0 0Kec. Sananwetan 11 orang 328,000,000Kel. Sananwetan 0 0Kel. Gedog 0 0Kel. Rembang 0 0Kel. Klampok 0 0Kel. Karangtengah 0 0Kel. Bendogerit 0 0Kel. Plosokerep 0 0Kec. Sananwetan 2 jenis 25,000,000Kel. Sananwetan 4 jenis 11,400,000Kel. Gedog 4 jenis 7,400,000Kel. Rembang 7 jenis 20,800,000Kel. Klampok 3 jenis 21,100,000Kel. Karangtengah 6 jenis 19,800,000Kel. Bendogerit 2 jenis 15,000,000Kel. Plosokerep 4 jenis 19,400,000Kec. Sananwetan 13 buah 61,600,000Kel. Sananwetan 7 jenis 31,800,000Kel. Gedog 3 jenis 13,400,000Kel. Rembang 2 jenis 15,300,000Kel. Klampok 2 jenis 12,100,000Kel. Karangtengah 2 jenis 16,200,000Kel. Bendogerit 3 jenis 12,100,000Kel. Plosokerep 7 jenis 17,300,000Kec. Sananwetan 1 jenis 125,000,000Kel. Sananwetan 1 jenis 50,000,000Kel. Gedog 1 jenis 0Kel. Rembang 1 jenis 50,000,000Kel. Klampok 1 jenis 50,000,000Kel. Karangtengah 1 jenis 0Kel. Bendogerit 1 jenis 50,000,000Kel. Plosokerep 1 jenis 50,000,000Kec. Sananwetan 3 mobil 81,000,000Kel. Sananwetan 6 unit 6,600,000Kel. Gedog 6 unit 6,500,000Kel. Rembang 6 unit 8,600,000Kel. Klampok 5 unit 6,500,000Kel. Karangtengah 7 unit 5,800,000Kel. Bendogerit 6 unit 7,600,000Kel. Plosokerep 6 unit 7,100,000Kec. Sananwetan 1 jenis 7,900,000Kel. Sananwetan 5 jenis 6,100,000Kel. Gedog 2 jenis 4,900,000Kel. Rembang 1 jenis 1,500,000Kel. Klampok 1 jenis 1,500,000Jumlah Gedung kantor yang terpeliharaJumlah tenaga non PNS yang tersediaJumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhiJumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhiJumlah kendaraan dinas/operasional yang terpeliharaJumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpeliharaPemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantorPenyediaan Jasa PerkantoranPengadaan Perlengkapan gedung kantorPengadaan Peralatan Gedung KantorPemeliharaan Rutin/Berkala Gedung KantorPemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional

Kel. Karangtengah 2 jenis 2,000,000Kel. Bendogerit 1 jenis 1,500,000Kel. Plosokerep 2 jenis 1,400,000Kec. Sananwetan 3 jenis 14,500,000Kel. Sananwetan 6 jenis 6,200,000Kel. Gedog 4 jenis 13,000,000Kel. Rembang 4 jenis 5,100,000Kel. Klampok 4 jenis 5,700,000Kel. Karangtengah 3 jenis 10,800,000Kel. Bendogerit 3 jenis 3,000,000Kel. Plosokerep 5 jenis 5,700,000Kec. Sananwetan 3 jenis 11,500,000Kel. Sananwetan 2 jenis 3,000,000Kel. Gedog 3 jenis 5,400,000Kel. Rembang 2 jenis 5,400,000Kel. Klampok 2 jenis 1,500,000Kel. Karangtengah 2 jenis 1,650,000Kel. Bendogerit 2 jenis 1,500,000Kel. Plosokerep 2 jenis 1,600,000Kec. Sananwetan 1 unit 200,000,000Kel. Sananwetan 1 unit 25,200,000Kel. Gedog 0Kel. Rembang 1 unit 25,000,000Kel. Klampok 1 unit 25,000,000Kel. Karangtengah 0Kel. Bendogerit 1 unit 25,000,000Kel. Plosokerep 1 unit 25,000,000Kec. Sananwetan 2 lokasi 175,000,000Kel. Sananwetan 0 0Kel. Gedog 0 0Kel. Rembang 0 0Kel. Klampok 0 0Kel. Karangtengah 0 0Kel. Bendogerit 0 0Kel. Plosokerep 0 0PROGRAM PENINGKATAN PENGEMBANGAN SISTEM PELAPORAN CAPAIAN KINERJA DAN KEUANGAN Persentase dokumen perencanaan dan pelaporan SKPD yang tersusunKec. Sananwetan 3 jenis 15,700,000Kel. Sananwetan 2 jenis 3,100,000Kel. Gedog 2 jenis 3,300,000Kel. Rembang 1 jenis 3,300,000Kel. Klampok 2 jenis 3,300,000Kel. Karangtengah 1 jenis 3,300,000Kel. Bendogerit 3 jenis 3,300,0002 Jumlah jenis dokumen yang tersusun (LKj-IP,SOP, Penyusunan laporan akhir tahun)Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpeliharaJumlah meubelair yang terpeliharaJumlah atap balai yang direhabJumlah tempat parkir kendaraan dinas dan kendaraan masyarakat yang direhapPenyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPDPemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantorPemeliharaan Rutin/Berkala MebeleurRehab sedang/berat gedung kantor Rehab sedang/berat taman, lapangan dan tempat parkir

Kel. Plosokerep 1 jenis 3,300,000Kec. Sananwetan 8 jenis 17,200,000Kel. Sananwetan 4 jenis 3,100,000Kel. Gedog 3 jenis 3,300,000Kel. Rembang 5 jenis 3,300,000Kel. Klampok 3 dokumen 3,300,000Kel. Karangtengah 7 jenis 3,300,000Kel. Bendogerit 4 jenis 3,300,000Kel. Plosokerep 2 jenis 3,300,000PROGRAM PENINGKATAN KAPASITAS PERANGKAT DAERAH Prosentase keikutsertaan SDM aparatur dalam event daerahKec. Sananwetan 4 even 44,000,000Kel. Sananwetan 4 even 27,500,000Kel. Gedog 4 even 27,500,000Kel. Rembang 4 even 27,500,000Kel. Klampok 4 even 27,500,000Kel. Karangtengah 4 even 22,200,000Kel. Bendogerit 4 even 27,400,000Kel. Plosokerep 4 even 27,500,000Kec. Sananwetan 2 Kali 11,000,000Kel. Sananwetan 0 0Kel. Gedog 0 0Kel. Rembang 0 0Kel. Klampok 0 0Kel. Karangtengah 0 0Kel. Bendogerit 0 0Kel. Plosokerep 0 0PROGRAM PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN KECAMATAN DAN KELURAHAN Prosentase SKPD melaksanakan IKMKec. Sananwetan 100% 400,000,000Kel. Sananwetan 100% 91,250,000Kel. Gedog 100% 73,800,000Kel. Rembang 100% 39,000,000Kel. Klampok 100% 30,600,000Kel. Karangtengah 100% 45,600,000Kel. Bendogerit 100% 92,000,000Kel. Plosokerep 100% 39,000,000PROGRAM PENINGKATAN KUALITAS PENYELENGGARAN PEMERINTAHAN DAN PEMBANGUNAN Predikat Pengelolaan Keuangan Daerah Kec. Sananwetan 100% 82,700,000345 Prosentase wajib pajak membayar PBBIntensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan Fasilitasi Pelayanan Prima Prosentase kelompok sasaran difasilitasiPenyusunan Perencanaan Kegiatan dan Anggaran Jumlah jenis dokumen yang tersusun (Renstra, Reviu Renstra , Renja, IKU, IKI, PK, RKA, DPA dan DPPA)Fasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasionalPenyebarluasan informasi program/kegiatan SKPD Jumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikutiJumlah penyebarluasan onformasi program/kegiatan SKPD

Kel. Sananwetan 100% 11,000,000Kel. Gedog 100% 9,300,000Kel. Rembang 100% 12,600,000Kel. Klampok 100% 12,300,000Kel. Karangtengah 100% 10,400,000Kel. Bendogerit 100% 15,400,000Kel. Plosokerep 100% 12,600,000Kec. Sananwetan 7 kegiatan 105,500,000Kel. Sananwetan 12 kali 17,200,000Kel. Gedog 12 kali 23,900,000Kel. Rembang 12 kali 27,600,000Kel. Klampok 12 kali 11,600,000Kel. Karangtengah 12 kali 23,300,000Kel. Bendogerit 12 kali 11,800,000Kel. Plosokerep 12 kali 14,800,000Kec. Sananwetan 9 kegiatan 219,000,000Kel. Sananwetan 3 kegiatan 38,400,000Kel. Gedog 3 kegiatan 19,400,000Kel. Rembang 3 kegiatan 41,500,000Kel. Klampok 3 kegiatan 32,800,000Kel. Karangtengah 3 kegiatan 12,500,000Kel. Bendogerit 3 kegiatan 25,800,000Kel. Plosokerep 3 kegiatan 16,100,000Kec. Sananwetan 7 kelurahan 55,500,000Kel. Sananwetan 0 0Kel. Gedog 0 0Kel. Rembang 0 0Kel. Klampok 0 0Kel. Karangtengah 0 0Kel. Bendogerit 0 0Kel. Plosokerep 0 0Kec. Sananwetan 1 dokumen 11,000,000Kel. Sananwetan 1 dokumen 5,500,000Kel. Gedog 1 dokumen 5,800,000Kel. Rembang 1 dokumen 3,600,000Kel. Klampok 1 dokumen 6,400,000Kel. Karangtengah 1 dokumen 4,300,000Kel. Bendogerit 1 dokumen 20,400,000Kel. Plosokerep 1 dokumen 4,200,000Kec. Sananwetan 14 kegiatan 750,000,000Kel. Sananwetan 12 lokasi 250,000,000Kel. Gedog 15 lokasi 235,000,000Kel. Rembang 8 lokasi 176,000,000Kel. Klampok 23 lokasi 146,000,000Kel. Karangtengah 11 lokasi 195,000,000Kel. Bendogerit 12 lokasi 277,000,000Kel. Plosokerep 9 lokasi 211,000,000Jumlah lokasi pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik, sarana dan prasanaJumlah kegiatan pengendalian keamanan lingkunganJumlah kegiatan fasilitas peningkatan nilai-nilai luhur kebangsaanyang dilaksanakanJumlah penilaian kelurahan berhasilFasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakatsumber pendapatan daerah Pengendalian Keamanan LingkunganPeningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur KebangsaanEvaluasi Kelurahan BerhasilPenyusunan profil Kelurahan/Kecamatan Jumlah jenis dokumen Profil kelurahan yang tersusun

Kec. Sananwetan 1 dokumen 7,000,000Kel. Sananwetan 1 dokumen 5,600,000Kel. Gedog 1 dokumen 2,100,000Kel. Rembang 1 dokumen 3,900,000Kel. Klampok 1 dokumen 3,400,000Kel. Karangtengah 1 dokumen 1,400,000Kel. Bendogerit 1 dokumen 3,900,000Kel. Plosokerep 1 dokumen 2,500,000Kec. Sananwetan 1 kali 52,600,000Kel. Sananwetan 1 kali 8,600,000Kel. Gedog 1 kali 4,800,000Kel. Rembang 1 kali 6,400,000Kel. Klampok 1 kali 8,900,000Kel. Karangtengah 1 kali 10,700,000Kel. Bendogerit 1 kali 13,600,000Kel. Plosokerep 1 kali 8,700,000Kec. Sananwetan 1 kali 36,300,000Kel. Sananwetan 1 kali 31,500,000Kel. Gedog 1 kali 38,400,000Kel. Rembang 1 kali 16,700,000Kel. Klampok 1 kali 16,900,000Kel. Karangtengah 1 kali 23,300,000Kel. Bendogerit 1 kali 31,200,000Kel. Plosokerep 1 kali 19,300,000Kec. Sananwetan 7 jenis 147,500,000Kel. Sananwetan 1 jenis 32,700,000Kel. Gedog 1 jenis 17,900,000Kel. Rembang 1 jenis 26,500,000Kel. Klampok 1 jenis 5,500,000Kel. Karangtengah 1 jenis 17,200,000Kel. Bendogerit 1 jenis 21,000,000Kel. Plosokerep 1 jenis 9,600,000Kec. Sananwetan 1 jenis 56,600,000Kel. Sananwetan 1 jenis 38,900,000Kel. Gedog 1 jenis 45,800,000Kel. Rembang 1 jenis 36,600,000Kel. Klampok 1 jenis 36,600,000Kel. Karangtengah 1 jenis 23,400,000Kel. Bendogerit 1 jenis 37,200,000Kel. Plosokerep 1 jenis 17,200,000Kec. Sananwetan 7 kelurahan 31,000,000Kel. Sananwetan 1 jenis 20,400,000Kel. Gedog 1 jenis 13,900,000Kel. Rembang 1 jenis 23,400,000Kel. Klampok 1 jenis 19,200,000Kel. Karangtengah 1 jenis 10,300,000Kel. Bendogerit 1 jenis 28,000,000Jumlah jenis fasilitasi pembinaan pemuda dan olah ragaJumlah jenis kegiatan dalam pelestarian lingkungan hidupJumlah jenis dokumen monografi yang tersusunJumlah pelaksanaan musyawarah kecamatan dalam penanggulangan kemiskinanJumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPDJumlah produk unggulan khas kecamatan yang dihasilkanFasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah RagaPeningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidupPenyusunan Monografi Kecamatan/KelurahanFasilitasi koordinasi penanggulangan kemisminanPenyelenggaraan Musrenbang RKPDPeningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat

Kel. Plosokerep 1 jenis 29,100,000Kec. Sananwetan 7 lembaga 1,132,000,000Kel. Sananwetan 7 lembaga 338,000,000Kel. Gedog 10 lembaga 298,000,000Kel. Rembang 8 lembaga 147,000,000Kel. Klampok 8 lembaga 200,000,000Kel. Karangtengah 8 lembaga 210,000,000Kel. Bendogerit 8 lembaga 237,000,000Kel. Plosokerep 8 lembaga 155,000,000Kec. Sananwetan 0Kel. Sananwetan 1 jenis 139,000,000Kel. Gedog 1 jenis 58,700,000Kel. Rembang 1 kegiatan 49,300,000Kel. Klampok 4 kegiatan 43,600,000Kel. Karangtengah 1 jenis 43,400,000Kel. Bendogerit 3 kegiatan 56,250,000Kel. Plosokerep 1 kegiatan 12,300,000Kec. Sananwetan 1 kegiatan 125,000,000Kel. Sananwetan 1 kegiatan 38,500,000Kel. Gedog 1 kegiatan 32,000,000Kel. Rembang 1 kegiatan 8,900,000Kel. Klampok 1 kegiatan 15,400,000Kel. Karangtengah 1 kegiatan 21,800,000Kel. Bendogerit 1 kegiatan 28,900,000Kel. Plosokerep 1 kegiatan 14,000,000PENDAPATAN DAERAHPendapatan Asli Daerah Kec. Sananwetan Jumlah setoran ke kas daerah 3 jenis 310,000,0006 Jumlah lembaga kemasyarakatan kelurahan difasilitasiJumlah Petilasan dan Adat yang dilestarikanJumlah Penyelenggaraan Pemilihan Umum yang terfasilitasiPemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahanPelestarian petilasan dan adatFasilitasi Penyelenggaraan Pemilihan Umum

8 9 10 11 12Review terhadap Rancangan Awal RKPD tahun 2018 Catatan pentingIndikator kinerja Target Capaian Kebutuhan Dana ( Rp. 000)Hasil Analisis KebutuhanLokasi

TabelUsulan program dan Kegiatan dari Para Pemangku Kepentingan Tahun Kota BlitarKec. Sananwetan1 2 3 41 Rehabilitasi atap balai pertemuan Kantor Kecamatan Jumlah atap balai yang di rehabilitasi 12 Rehabilitasi garasi kendaraan Kantor Kecamatan Jumlah garasi kenaraan yang di rehabilitasi 13 Pembangunan tempat parkir untuk masyarakat Kantor Kecamatan Jumlah tempat parkir yang di bangun 14 Pengadaan Neon box RT, RW dan LPMK se Kec. Sananwetan Jumlah neon box yang tersedia 3305 Pengadaan Papan Pengumuman RW RW se Kecamatan Sananwetan Jumlah papan pengumuman yang tersedia 74157 Pembuatan pos kamling RW 02 Kelurahan Gedog Jumlah pos kamling yang dibangun 18 Rehap Gapura RW Kelurahan Plosokerep Jumlah gapura yang direhab 39 Gapura jalan Nusa laut dan Gapura di jalan komodo RW. 08 Kelurahan Plosokerep Jumlah gapura yang dibangun 210 Plat Duiker/ jembatan Jl. Kangean Kel Sananwetan Jumlah Plat Duiker/ jembatan yang dibangun 2011 Perbaikan gorong-gorong Jl.Imam Bonjol/ Rw.4 Kel. Sananwetan Jumlah gorong-gorong yang diperbaiki 100 x 0,7012 Pavingisasi RW.05 Kel. Sananwetan, RW. 6 dan RW 7 Kel. Karangtengah Panjang jalan yang dipaving 25013 Pavingisasi dan pembuatan saluran air RW 03 Kel. Bendogerit Panjang jalan yang dipaving 120NO Program / Kegiatan Lokasi Indikator kinerja Besaran/Volume56 Pembangunan gapura Masuk wilayah RW RW 02 Kelurahan Gedog, RW.07 Kel. Sananwetan Jumlah gapura yang dibangun

14 Sosialisasi masalah kependudukan se Kecamatan Sananwetan Jumlah peserta sosialisasi 150KELURAHAN GEDOG1 2 3 41 Pelatihan Memasak Kelurahan Jumlah pelatihan 12 Pelatihan Kewirausahaan Kelurahan Jumlah pelatihan 13 Rehab Atap balai pertemuan Lingkungan Ngegong RW 3 Jumlah atap balai yang di rehabilitasi 14 Pembuatan bak sampah semi permanen RW 4 Jumlah bak sampah yang dibuat 65 Paving RW 5 Panjang jalan yang dipaving 1146 Rehab penutup parit RW 6 Panjang parit yang ditutup 1007 Perbaikan gang/Rabat RW 07 Panjang jalan gang yang dirabat 2708 Perbaikan dan peninggian talut RW 08 Panjang talud yang diperbaiki 509 Paving RW 09 Panjang jalan yang dipaving 15010 Pembuatan saluran air drainase RW 10 Panjang pembuatan saluran 200x60x6011 Rehap pos kampling RW 11 Jumlah pos kamling yang di rehab 112 Perbaikan saluran dan pembuatan talud RW 12 Panjang talud yang diperbaiki 13013 Pembuatan Gorong-gorong RW 13 Jumlah gorong-gorong yang dibuat 1014 Rehap saluran drainase RW 14 Panjang saluran yang diperbaiki 100 5NO PROGRAM/KEGIATAN LOKASI INDIKATOR KINERJA BESARAN/VOLUME

15 Pembangunan lapangan badminton RW 15 Luas lapangan badminton yang dibangun 100KELURAHAN BENDOGERIT1 2 3 41 Revitalisasi saluran air dan plat duiker Jln. Muradi gg.III Rt.02/Rw.001 Jumlah saluran yang direvitalisasi 12 Rehab Poskamling Rw.002 Jumlah pos kamling yang di rehab 13 Pembangunan saluran air/drainase Rt.02/ Rw.003 Jumlah saluran yang dibangun 14 Pemindahan saluran dari tepi ke tengah dan Rt.03 / Rw. 004 Jumlah saluran yang dipindah 6Pavingisasi jl. Halir Gang I Panjang jalan yang dipaving 1145 Pavingisasi jalan gang Jalan Gang tetuko Rt.01-02/Rw.005 Panjang jalan yang dipaving 1006 Rehab dan pembuatan plat beton Rt.04-Rt.05 Rw.006 Panjang pembuatan plat beton 2707 Pembangunan (lanjutan) balai Rw.007 Rw.007 Jumlah pembangunan balai 508 Rehab saluran/drainase 1. Jln.Gunojoyo gg.I Jumlah saluran yang direhab 1502. Jln. Mendut Rw.008 Jumlah saluran yang direhab 200x60x609 Gress block / Pavingisasi Sepanjang jln Trowulan RW.009 Panjang jalan yang dipaving 110 Pavingisasi Jalan Gang 1. Jln. Borobudur Gg Buntu dan Panjang jalan yang dipaving 1302. Jln. Brau Gang II Rt.004/Rw.010 Panjang jalan yang dipaving 1011 Pavingisasi jalan gang 1. Rt.002 /Rw.011 dan Panjang jalan yang dipaving 100NO PROGRAM/KEGIATAN LOKASI INDIKATOR KINERJA BESARAN/VOLUME

2. Rt.004/Rw.011 Panjang jalan yang dipaving 10012 Pengadaan papan nama : Kelurahan Bendogerit1. Papan nama PKK Kelurahan Bendogerit Jumlah pengadaan papan nama 12. Papan nama Posyandu Jumlah pengadaan papan nama 133. Papan nama Posyandu Lansia Jumlah pengadaan papan nama 3KELURAHAN SANANWETAN1 2 3 41 Pembuatan saluran air Jl.Legundi Timur selatan lapangan SMA 1 RW 01 Jumlah saluran air yang dibuat 242 Pavingisasi Jl.Ki Ageng Serang 4/RW.5 Panjang jalan yang dipaving 1203 Penutupan saluran air/ gorong-gorong RT.01 RW. 06 Jumlah gorong-gorong yag ditutup 204 Pembuatan selokan dan tutup Jl.Dr.Sutomo Gg Buntu Jumlah selokan yag ditutup 1005 Pembuatan gapura baru Rt.02 RW.08 Jumlah gapura yang dibuat 16 Paving ston RT.01 RW.09 Panjang jalan yang dipaving 1507 Perbaikan saluran air RT.02 RW.10 Jumlah saluran air yang diperbaiki 1x258 Pembangunan plengsengan sungai RT.02 Rw.14 Jumlah sungai yang diplengseng 459 Penutupan saluran air/ besi beton Rt.03,04 Rw.16 Jumlah saluran yag ditutup 15010 Pembangunan makam pagar Karanglo Jl.Karimata Jumlah makam yang dibangun 8011 Plat Duiker/ tutup saluran Jl.Kangean Jumlah saluran yag ditutup Jl.Kangean12 Pelatihan merajut Kelurahan Sananwetan Jumlah peserta pelatihan 50NO PROGRAM/KEGIATAN LOKASI INDIKATOR KINERJA BESARAN/VOLUME5

KELURAHAN KARANGTENGAH1 2 3 41 Pavingisasi Gg.Sonokaryo RW.01/RT.03 Panjang jalan yang dipaving 2,5 x 362 Pavingisasi RW.02/02 Panjang jalan yang dipaving 2 x 200 m3 Pavingisasi RW.03/03 Panjang jalan yang dipaving 2,5 x 65 m4 Pembangunan Gapura RW.04/04 Jumlah gapura yang dibangun 4 m5 Pavingisasi Jalan Timur Lapangan RW.05/03 Panjang jalan yang dipaving 2 x 120 m6 Pavingisasi RW.06/01 Panjang jalan yang dipaving 300 m7 Pemasangan PJU RW.07/01,02 Jumlah PJU yang dipasang 78 Perbaikan Saluran/Pengerukan RW.08/RT.01,02 Jumlah saluran air yang diperbaiki 50 m9 Pavingisasi RW.09/02 Panjang jalan yang dipaving 150 x 2 m10 Pemeliharaan Pengaspalan Jalan RW.10/RT.02 dan RT.03 Blok M-O Jumlah jalan yang diaspal 400 m 3 m11 Perbaikan dan Penambahan Saluran RW.11 (Blok E,F,G,H,I,J,Q,K) Jumlah saluran air yang diperbaiki 400 mKELURAHAN PLOSOKEREP1 2 3 41 Rabat Jalan Jl.Timor Gg.2 RT.01 RW.01 Panjang jalan yang dirabat 1,5 X 502 Pavingisasi Jl.Timor Gg.2 RT.01 RW.01 Panjang jalan yang dipaving 1,5 X 503 Pavingisasi Jl.Suren s/d Jl.Winong RW.02 Panjang jalan yang dipaving 2 X 2004 Pengerasan Jalan/Pavingisasi RT.03 RW.03 Panjang jalan yang dipaving 1,5 X 755 Pembuatan Tanggul & Selokan RT.01 RW.04 Jumlah tanggul yang dibuat 2 X 12NO PROGRAM/KEGIATAN LOKASI INDIKATOR KINERJA BESARAN/VOLUME55NO PROGRAM/KEGIATAN LOKASI INDIKATOR KINERJA BESARAN/VOLUME

6 Pavingisasi RT. 02 RW.05 Panjang jalan yang dipaving 2 X 1507 Pavingisasi RT. 01 RW.06 Panjang jalan yang dipaving 2 X 508 Perbaikan Got dan Tutup RW. 07 Jumlah saluran air yang diperbaiki 5009 Menutup Parit RT. 02 RW.08 Jumlah parit yang ditutup 75KELURAHAN KLAMPOK1 2 3 41 Pembangunan Talud RT 01 RW 01 Jumlah talud yang dibuat 422 Jalan Paving RT 01 RW 02 Panjang jalan yang dipaving 100X23 Pembuatan tutup drainase Jl. Ternate RTT.01/03 Jumlah tutup drainase yang dibuat 1.5 x 804 Pembuatan Jalan Paving Jl. Seram Rt.02/03 Panjang jalan yang dipaving 2.5 x 255 Renovasi Jalan Paving Jl. Seram Rt.03/03 Panjang jalan yang dipaving 2 x 1506 Pembangunan saluran air U Rt.01 Rw.04 Jumlah saluran air yang dibangun 40 cm x 80 m7 Sambungan Paving Rt.02 Rw.04 Panjang jalan yang dipaving 2 x 458 Pembangunan saluran drainase Rt.03 Rw.04 Jumlah saluran air yang dibangun 0.5 x 2009 Rehab total paving gang mushola Rt.01 Rw.04 Panjang jalan yang dipaving 2 x 11010 Jalan Paving Jl. Lombok / Baratnya P.Agus P RW.05 Panjang jalan yang dipaving 2 x 5011 Pembangunan talud Rt.01 Rw.06 selatan Jumlah talud yang dibangun 10012 Pembangunan paving di halaman MI Jl. Halmahera RW.06 Panjang jalan yang dipaving 10 x 3013 Pembangunan gapura makam umum Jl. Alor RW.06 Jumlah gapura yang dibuat 0.5 x 300 x 400 5NO PROGRAM/KEGIATAN LOKASI INDIKATOR KINERJA BESARAN/VOLUME

14 Pembangunan Talud Rt.01 Rw.07 Jumlah talud yang dibangun 5015 Jl. Paving RT. 2 RW 8 { Jatemi } RT. 2 RW. 8 Panjang jalan yang dipaving 2 X10016 Rehab paving RT 3 RW 8 RT. 3 RW 8 Panjang jalan yang dipaving 2 X17517 Jalan Paving Mushola Supriadi RT 3 RW 8 Panjang jalan yang dipaving 2X1818 Rehab Talud sungai { Bp. Sukadi } RT 1 RW 8 Jumlah talud yang direhab 2X1819 Jembatan Penghubung MI ke Masjid RT 3 RW 8 Jumlah jembatan yang dibangun 2X620 Lampu Penerangan Gang { Bp. Ruseman } RT 1 RW 8 Jumlah PJU yang dipasang 421 Dumpal Tiang Bendera RW 8 Junmlah dumpal tiang bendera yang disediakan 5722 Pengadaan Tong Sampah RW 8 Jmlah tong sampah yang disediakan 7023 Bantuan Pelatih Senam Tera se-Kelurahan Klampok Jumlah pelatih yang disediakan 1KELURAHAN REMBANG1 2 3 41. Perbaikan saluran air Jl. Dadap RW I Jumlah saluran yang diperbaii 1002. Perbaikan Sauran air Jl. Mahoni RW. I Jumlah saluran yang diperbaii 703. Perbaikan saluran air Jl. Kelapa Gading RW II Jumlah saluran yang diperbaii 100 x 0,404. Pembangunan Jalan rabat Jl. Wungu RW II Panjang jalan yang dirabat 60 x 35 Pengadaan Kanopi Kantor Kelurahan 3 x 8 meter 5NO PROGRAM/KEGIATAN LOKASI INDIKATOR KINERJA BESARAN/VOLUME

6 Pelatihan membuat Kue Kering Kantor Kelurahan Jumlah peserta pelatihan 30

6kegiatan 200,000,000.00kegiatan 75,000,000.00kegiatan 100,000,000.00buah 165,000,000.00buah 111,000,000.00Titik 30,000,000.00 Titik 50,000,000.00 Titik 25,000,000.00Meter 15,000,000.00buah 20,000,000.00Meter 70,000,000.00Meter 150,000,000.00 Meter 110,000,000.00 meter 55,000,000.00CatatanBesaran/Volume

orang 15,000,000.001,191,000,000.006kali 30,000,000.00kali 30,000,000.00PAKET 50,000,000.00Unit 14,000,000.00M 18,000,000.00M 15,000,000.00M 30,000,000.00M2 20,000,000.00M2 20,000,000.00M 50,000,000.00Unit 20,000,000.00M 50,000,000.00Bh 7,500,000.00M 50,000,000.00CATATANBESARAN/VOLUME

M2 35,000,000.00439,500,000.006kali 30,000,000.00kali 30,000,000.00PAKET 50,000,000.00Unit 14,000,000.00M 18,000,000.00M 15,000,000.00M 30,000,000.00M2 20,000,000.00M2 20,000,000.00M 50,000,000.00Unit 20.000,000,00M 50,000,000.00Bh 7,500,000.00M 50,000,000.00BESARAN/VOLUME CATATAN5

M2 35,000,000.00unit 1,500,000.00unit 9,750,000.00unit 2,250,000.00433,000,000.006Meter 50,000,000.00Meter 50,000,000.00Meter 30,000,000.00Meter 30,000,000.00Unit 20,000,000.00Meter 25,000,000.00Meter 20,000,000.00Meter 50,000,000.00Meter 50,000,000.00Meter 30,000,000.005 x 20 40,000,000.00Orang 20,000,000.00BESARAN/VOLUME CATATAN

415,000,000.006m2 12,000,000m2 19,000,000m2 14,000,000m2 7,000,000m2 17,000,000m2 19,000,000titik 9,000,000m2 17,000,000m2 18,000,000m2 25,000,000m2 21,000,000178,000,0006Meter 12,000,000Meter 15,000,000Meter 22,000,000Meter 27,000,000Meter 22,000,000CATATANBESARAN/VOLUME CATATANBESARAN/VOLUME

Meter 20,000,000Meter 12,000,000Meter 30,000,000Meter 12,000,000172,000,0006m2 21,000,000 m 25,000,000 m 15,000,000 m 20,000,000 m 30,000,000 20,000,000 m 20,000,000 m 22,000,000 m 21,000,000 m 20,000,000 m 40,000,000 m 25,000,000 m 10,000,000 BESARAN/VOLUME CATATAN

m 30,000,000 m 17,500,000 m 35,000,000 m 10,000,000 m 18,000,000 m 4,000,000 titik 1,600,000 buah 3,550,000 buah 3,500,000 orang 1,500,000 413,650,000 6meter 30,000,000meter 14,000,000Meter 30,000,000meter 40,000,000meter 14,500,000BESARAN/VOLUME CATATAN

orang 25,000,000153,500,000

Kecamatan Sananwetan Lokasi2 3 4PROGRAM PELAYANAN PERKANTORAN Terpenuhinya kebutuhan penyelenggaraan administrasi kantor Kec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanUrusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program /KegiatanPenyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan Jumlah jenis barang cetakan dan penggandaan yang terpenuhiKODE Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik Jumlah rekening jasa komunikasi, SDA dan listrik yang terbayarJumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara dan memperoleh izin/pajak tahunan1 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas/operasional Jumlah jenis perlengkapan kantor yang dibersihkanPenyediaan Jasa Kebersihan Kantor Jumlah jenis alat tulis kantor yang terpenuhiPenyediaan Alat Tulis Kantor Tabel 3.1Rumusan Rencana Program dan Kegiatan OPD Tahun 2018 dan Prakiraan Maju Tahun 2019Kota Blitar

Kel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogJumlah paket makan minum yang tersediaPenyediaan Makanan dan Minuman yang terpenuhiJumlah jenis komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor yang terpenuhiPenyediaan Peralatan Rumah Tangga Jumlah jenis peralatan rumah tangga yang disediakanJumlah jenis Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan yang tersedia dalam 1 tahunPenyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan Jumlah tenaga non PNS yang tersediaPenyediaan Jasa Perkantoran Jumlah rapat-rapat koordinasi dan konsultasi regional dan nasional yang diikutiRapat-rapat koordinasi dan konsultasi dalam dan luar daerahPenyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Kel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepJumlah Gedung kantor yang terpelihara Kec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogJumlah jenis perlengkapan gedung kantor yang terpeliharaPemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan gedung kantor Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpeliharaJumlah jenis perlengkapan kantor yang terpenuhiPengadaan Perlengkapan gedung kantor Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang terpenuhiPengadaan Peralatan Gedung Kantor Jumlah kendaraan dinas/operasional yang terpeliharaPemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/OperasionalPemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan gedung kantorPemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Kel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepPROGRAM PENINGKATAN PENGEMBANGAN SISTEM PELAPORAN CAPAIAN KINERJA DAN KEUANGAN Persentase dokumen perencanaan dan pelaporan SKPD yang tersusun Kec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepJumlah jenis dokumen yang tersusun (Renstra, Reviu Renstra , Renja, IKU, IKI, PK, RKA, DPA dan DPPA)Penyusunan Perencanaan Kegiatan dan AnggaranPemeliharaan Rutin/Berkala Mebeleur Jumlah meubelair yang terpeliharaRehab sedang/berat gedung kantor Jumlah tempat parkir kendaraan dinas dan kendaraan masyarakat yang direhapRehab sedang/berat taman, lapangan dan tempat parkir Jumlah atap balai yang direhabJumlah jenis dokumen yang tersusun (LKj-IP,SOP, Penyusunan laporan akhir tahun)Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

PROGRAM PENINGKATAN KAPASITAS PERANGKAT DAERAH Prosentase keikutsertaan SDM aparatur dalam event daerah Kec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepPROGRAM PENINGKATAN KUALITAS PENYELENGGARAN PEMERINTAHAN DAN PEMBANGUNAN Predikat Pengelolaan Keuangan Daerah Kec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokPenyebarluasan informasi program/kegiatan SKPDFasilitasi Pelayanan Prima Prosentase kelompok sasaran difasilitasiPROGRAM PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN KECAMATAN DAN KELURAHAN Prosentase SKPD melaksanakan IKM Kec. SananwetanJumlah event daerah dan hari besar nasional yang diikutiFasilitasi Keperansertaan pada even daerah dan hari besar nasional Prosentase wajib pajak membayar PBBIntensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah Jumlah penyebarluasan onformasi program/kegiatan SKPDJumlah kegiatan pengendalian keamanan lingkunganPengendalian Keamanan Lingkungan

Kel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritJumlah jenis dokumen monografi yang tersusunPenyusunan Monografi Kecamatan/Kelurahan Jumlah pelaksanaan musyawarah kecamatan dalam penanggulangan kemiskinanJumlah kegiatan fasilitas peningkatan nilai-nilai luhur kebangsaanyang dilaksanakanPeningkatan Kesadaran akan Nilai - Nilai Luhur Kebangsaan Jumlah penilaian kelurahan berhasilEvaluasi Kelurahan Berhasil Jumlah jenis dokumen Profil kelurahan yang tersusunPenyusunan profil Kelurahan/Kecamatan Jumlah lokasi pelaksanaan kegiatan pembangunan fisik, sarana dan prasanaFasilitasi Pelaksanaan Program Pemberdayaan MasyarakatFasilitasi koordinasi penanggulangan kemisminan

Kel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanKel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepKec. SananwetanJumlah lembaga kemasyarakatan kelurahan difasilitasiPemberdayaan lembaga dan organisasi kemasyarakatan kelurahan Jumlah jenis kegiatan dalam pelestarian lingkungan hidupPeningkatan peran serta masyarakat dalam pelestarian lingkungan hidup Jumlah jenis fasilitasi pembinaan pemuda dan olah ragaFasilitasi Pembinaan Pemuda dan Olah RagaPelestarian petilasan dan adat Jumlah Petilasan dan Adat yang dilestarikanFasilitasi Penyelenggaraan Pemilihan Umum Jumlah Penyelenggaraan Pemilihan Umum yang Jumlah penyelenggaraan Musrenbang RKPDPenyelenggaraan Musrenbang RKPD Jumlah produk unggulan khas kecamatan yang dihasilkanPeningkatan Keberdayaan Sosial dan Ekonomi Masyarakat

Kel. SananwetanKel. GedogKel. RembangKel. KlampokKel. KarangtengahKel. BendogeritKel. PlosokerepPENDAPATAN DAERAHPendapatan Asli Daerah Jumlah setoran ke kas daerah Kec. Sananwetan2017 2018BengkokKel. Sananwetan 39,500,000 41,475,000 Kel. Gedog 47,000,000 49,350,000 Kel. Rembang 35,000,000 36,750,000 Kel. Klampok 54,700,000 57,435,000 Kel. Karangtengah 51,740,000 54,327,000 Kel. Bendogerit 28,000,000 29,400,000 Kel. Plosokerep 38,700,000 40,635,000 Aula Kel. Sananwetan 200,000 760,000 Kel. Gedog - 700,000 LapanganKel. Sananwetan 5,400,000 Kel. Plosokerep 2,000,000 294,840,000 318,232,000 Pemilihan Umum Pemilihan Umum yang terfasilitasi

Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif Sumber Dana Target Capaian Kinerja Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif5 6 7 8 9 10100% 100%4 rekening 56,100,000 DAU 4 rekening 61,710,0004 rekening 39,800,000 DAU 4 rekening 43,800,0004 rekening 33,100,000 DAU 4 rekening 36,400,0004 rekening 29,000,000 DAU 4 rekening 31,900,0003 rekening 27,000,000 DAU 3 rekening 29,700,0004 rekening 31,000,000 DAU 4 rekening 34,100,0004 rekening 26,500,000 DAU 4 rekening 29,100,0005 rekening 27,000,000 DAU 5 rekening 29,700,0003 mobil, 6 motor 3,000,000 DAU 3 mobil, 6 motor 3,300,0006 unit 825,000 DAU 6 unit 900,0006 unit 825,000 DAU 6 unit 900,0006 unit 880,000 DAU 6 unit 950,0005 unit 825,000 DAU 5 unit 900,0007 unit 1,100,000 DAU 7 unit 1,200,0006 unit 825,000 DAU 6 unit 900,0006 unit 1,250,000 DAU 6 unit 1,500,0003 jenis 1,800,000 DAU 3 jenis 2,000,0002 jenis 1,650,000 DAU 2 jenis 1,800,0003 jenis 1,400,000 DAU 3 jenis 1,600,0002 jenis 1,650,000 DAU 2 jenis 1,800,0001,650,000 DAU 0 02 jenis 2,000,000 DAU 2 jenis 2,200,0002 jenis 1,650,000 DAU 2 jenis 1,800,0001,650,000 DAU 0 058 jenis 34,000,000 DAU 58 jenis 37,400,00043 jenis 19,500,000 DAU 43 jenis 21,600,00040 jenis 11,000,000 DAU 40 jenis 12,000,00017 jenis 10,100,000 DAU 17 jenis 11,100,00036 jenis 14,300,000 DAU 36 jenis 15,700,00036 jenis 16,700,000 DAU 36 jenis 18,300,00032 jenis 11,700,000 DAU 32 jenis 12,900,00035 jenis 9,900,000 DAU 35 jenis 10,800,0007 jenis 20,000,000 DAU 7 jenis 22,000,0004 jenis 9,200,000 DAU 4 jenis 10,200,000Prakiraan Maju Rencana Tahun 2019Rencana Tahun 2018 Catatan PentingTabel 3.1Rumusan Rencana Program dan Kegiatan OPD Tahun 2018 dan Prakiraan Maju Tahun 2019Kota Blitar

6 jenis 10,800,000 DAU 6 jenis 11,900,0004 jenis 7,900,000 DAU 4 jenis 8,700,0006 jenis 6,600,000 DAU 6 jenis 7,200,0002 jenis 10,300,000 DAU 2 jenis 11,300,0004 jenis 7,600,000 DAU 4 jenis 8,400,0005 jenis 4,200,000 DAU 5 jenis 5,100,00018 Jenis 11,000,000 DAU 18 Jenis 12,100,0008 jenis 5,800,000 DAU 8 jenis 6,300,0008 jenis 6,000,000 DAU 8 jenis 6,600,0005 jenis 2,750,000 DAU 5 jenis 3,000,00013 jenis 5,800,000 DAU 13 jenis 6,400,0004 jenis 4,300,000 DAU 4 jenis 4,800,0006 jenis 3,600,000 DAU 6 jenis 4,000,0004 jenis 2,100,000 DAU 4 jenis 2,300,00034 jenis 12,200,000 DAU 34 jenis 13,500,00021 jenis 11,000,000 DAU 21 jenis 12,100,00025 jenis 5,000,000 DAU 25 jenis 5,500,00017 jenis 2,800,000 DAU 17 jenis 3,100,00030 jenis 6,300,000 DAU 30 jenis 6,900,00017 jenis 3,100,000 DAU 17 jenis 3,400,00011 jenis 7,300,000 DAU 11 jenis 80,000,00028 jenis 6,100,000 DAU 28 jenis 6,700,0004 jenis 11,000,000 DAU 4 jenis 12,000,0004 jenis 8,300,000 DAU 4 jenis 9,100,0003 jenis 7,700,000 DAU 3 jenis 8,500,0002 jenis 8,250,000 DAU 2 jenis 9,000,0002 jenis 9,800,000 DAU 2 jenis 10,800,0003 jenis 6,900,000 DAU 3 jenis 7,600,0003 jenis 7,700,000 DAU 3 jenis 8,500,0002 jenis 6,000,000 DAU 2 jenis 6,600,000712 paket 20,000,000 DAU 712 paket 22,000,0003 paket 12,300,000 DAU 3 paket 13,600,0003 jenis 10,700,000 DAU 3 jenis 11,800,00035 paket 11,800,000 DAU 35 paket 13,000,0001 tahun 11,000,000 DAU 1 tahun 12,000,0007 paket 12,600,000 DAU 7 paket 13,900,000429 paket 8,600,000 DAU 429 paket 9,500,000606 paket 7,300,000 DAU 606 paket 8,000,00021 kali 99,000,000 DAU 21 kali 109,000,0000 0 DAU 0 00 0 DAU 0 00 0 DAU 0 00 0 DAU 0 00 0 DAU 0 00 0 DAU 0 00 0 DAU 0 011 orang 328,000,000 DAU 11 orang 361,000,0000 0 DAU 0 00 0 DAU 0 0

0 0 DAU 0 00 0 DAU 0 00 0 DAU 0 00 0 DAU 0 00 0 DAU 0 02 jenis 25,000,000 DAU 2 jenis 27,500,0004 jenis 11,400,000 DAU 4 jenis 12,500,0004 jenis 7,400,000 DAU 4 jenis 8,000,0007 jenis 20,800,000 DAU 7 jenis 22,900,0003 jenis 21,100,000 DAU 3 jenis 23,200,0006 jenis 19,800,000 DAU 6 jenis 21,800,0002 jenis 15,000,000 DAU 2 jenis 16,500,0004 jenis 19,400,000 DAU 4 jenis 21,300,00013 buah 61,600,000 DAU 13 buah 67,800,0007 jenis 31,800,000 DAU 7 jenis 35,000,0003 jenis 13,400,000 DAU 3 jenis 14,700,0002 jenis 15,300,000 DAU 2 jenis 16,900,0002 jenis 12,100,000 DAU 2 jenis 13,300,0002 jenis 16,200,000 DAU 2 jenis 17,800,0003 jenis 12,100,000 DAU 3 jenis 13,300,0007 jenis 17,300,000 DAU 7 jenis 19,000,0001 jenis 125,000,000 DAU 1 jenis 125,000,0001 jenis 50,000,000 DAU 1 jenis 50,000,0001 jenis 50,000,000 DAU 1 jenis 50,000,0001 jenis 50,000,000 DAU 1 jenis 50,000,0001 jenis 50,000,000 DAU 1 jenis 50,000,0001 jenis 50,000,000 DAU 1 jenis 50,000,0001 jenis 50,000,000 DAU 1 jenis 50,000,0001 jenis 50,000,000 DAU 1 jenis 50,000,0003 mobil 81,000,000 DAU 3 mobil 89,000,0006 unit 6,600,000 DAU 6 unit 7,300,0006 unit 6,500,000 DAU 6 unit 7,200,0006 unit 8,600,000 DAU 6 unit 9,400,0005 unit 6,500,000 DAU 5 unit 7,200,0007 unit 5,800,000 DAU 7 unit 6,400,0006 unit 7,600,000 DAU 6 unit 8,400,0006 unit 7,100,000 DAU 6 unit 7,900,0001 jenis 7,900,000 DAU 1 jenis 8,700,0005 jenis 6,100,000 DAU 5 jenis 6,700,0002 jenis 4,900,000 DAU 2 jenis 5,400,0001 jenis 1,500,000 DAU 1 jenis 1,650,0001 jenis 1,500,000 DAU 1 jenis 1,650,0002 jenis 2,000,000 DAU 2 jenis 2,250,0001 jenis 1,500,000 DAU 1 jenis 1,650,0002 jenis 1,400,000 DAU 2 jenis 1,500,0003 jenis 14,500,000 DAU 3 jenis 16,000,0006 jenis 6,200,000 DAU 6 jenis 6,800,0004 jenis 13,000,000 DAU 4 jenis 14,300,000

4 jenis 5,100,000 DAU 4 jenis 5,600,0004 jenis 5,700,000 DAU 4 jenis 6,300,0003 jenis 10,800,000 DAU 3 jenis 11,900,0003 jenis 3,000,000 DAU 3 jenis 3,300,0005 jenis 5,700,000 DAU 5 jenis 6,300,0003 jenis 11,500,000 DAU 3 jenis 12,800,0002 jenis 3,000,000 DAU 2 jenis 3,300,0003 jenis 5,400,000 DAU 3 jenis 5,900,0002 jenis 5,400,000 DAU 2 jenis 6,000,0002 jenis 1,500,000 DAU 2 jenis 1,650,0002 jenis 1,650,000 DAU 2 jenis 1,800,0002 jenis 1,500,000 DAU 2 jenis 1,650,0002 jenis 1,600,000 DAU 2 jenis 1,800,0001 unit 200,000,000 DAU 1 unit 400,000,0001 unit 25,200,000 DAU 1 unit 27,700,0000 DAU 0 30,900,0001 unit 25,000,000 DAU 1 unit 01 unit 25,000,000 DAU 1 unit 00 DAU 0 01 unit 25,000,000 DAU 1 unit 01 unit 25,000,000 DAU 1 unit 02 lokasi 175,000,000 DAU 2 lokasi 200,000,0000 0 00 0 00 0 00 0 00 0 00 0 00 0 003 jenis 15,700,000 DAU 3 jenis 17,300,0002 jenis 3,100,000 DAU 2 jenis 3,400,0002 jenis 3,300,000 DAU 2 jenis 3,600,0001 jenis 3,300,000 DAU 1 jenis 3,600,0002 jenis 3,300,000 DAU 2 jenis 3,600,0001 jenis 3,300,000 DAU 1 jenis 3,600,0003 jenis 3,300,000 DAU 3 jenis 3,600,0001 jenis 3,300,000 DAU 1 jenis 3,600,0008 jenis 17,200,000 DAU 8 jenis 18,900,0004 jenis 3,100,000 DAU 4 jenis 3,500,0003 jenis 3,300,000 DAU 3 jenis 3,600,0005 jenis 3,300,000 DAU 5 jenis 3,600,0003 dokumen 3,300,000 DAU 3 dokumen 3,600,0007 jenis 3,300,000 DAU 7 jenis 3,600,0004 jenis 3,300,000 DAU 4 jenis 3,600,0002 jenis 3,300,000 DAU 2 jenis 3,600,000

04 even 44,000,000 DAU 4 even 48,000,0004 even 27,500,000 DAU 4 even 30,250,0004 even 27,500,000 DAU 4 even 30,250,0004 even 27,500,000 DAU 4 even 30,250,0004 even 27,500,000 DAU 4 even 30,250,0004 even 22,200,000 DAU 4 even 24,400,0004 even 27,400,000 DAU 4 even 30,200,0004 even 27,500,000 DAU 4 even 30,250,0002 Kali 11,000,000 DAU 2 Kali 12,000,0000 0 DAU 0 00 0 DAU 0 00 0 DAU 0 00 0 DAU 0 00 0 DAU 0 00 0 DAU 0 00 0 DAU 0 0100% 400,000,000 DAU 100% 440,000,000 +Outbond100% 91,250,000 DAU 100% 100,000,000100% 73,800,000 DAU 100% 81,000,000100% 39,000,000 DAU 100% 42,900,000100% 30,600,000 DAU 100% 33,600,000100% 45,600,000 DAU 100% 50,000,000100% 92,000,000 DAU 100% 101,000,000100% 39,000,000 DAU 100% 42,900,000100% 82,700,000 DAU 100% 91,000,000100% 11,000,000 DAU 100% 12,200,000100% 9,300,000 DAU 100% 10,200,000100% 12,600,000 DAU 100% 13,900,000100% 12,300,000 DAU 100% 13,500,000100% 10,400,000 DAU 100% 11,400,000100% 15,400,000 DAU 100% 16,900,000100% 12,600,000 DAU 100% 13,900,0007 kegiatan 105,500,000 DAU 7 kegiatan 116,000,00012 kali 17,200,000 DAU 12 kali 18,900,00012 kali 23,900,000 DAU 12 kali 26,300,00012 kali 27,600,000 DAU 12 kali 30,400,00012 kali 11,600,000 DAU 12 kali 12,700,000

12 kali 23,300,000 DAU 12 kali 25,600,00012 kali 11,800,000 DAU 12 kali 13,000,00012 kali 14,800,000 DAU 12 kali 16,300,0009 kegiatan 219,000,000 DAU 9 kegiatan 241,000,0003 kegiatan 38,400,000 DAU 3 kegiatan 42,300,0003 kegiatan 19,400,000 DAU 3 kegiatan 21,300,0003 kegiatan 41,500,000 DAU 3 kegiatan 45,700,0003 kegiatan 32,800,000 DAU 3 kegiatan 36,000,0003 kegiatan 12,500,000 DAU 3 kegiatan 13,700,0003 kegiatan 25,800,000 DAU 3 kegiatan 28,400,0003 kegiatan 16,100,000 DAU 3 kegiatan 17,800,0007 kelurahan 55,500,000 DAU 7 kelurahan 61,000,0000 0 DAU 0 00 0 DAU 0 00 0 DAU 0 00 0 DAU 0 00 0 DAU 0 00 0 DAU 0 00 0 DAU 0 01 dokumen 11,000,000 DAU 1 dokumen 12,200,0001 dokumen 5,500,000 DAU 1 dokumen 6,000,0001 dokumen 5,800,000 DAU 1 dokumen 6,300,0001 dokumen 3,600,000 DAU 1 dokumen 4,000,0001 dokumen 6,400,000 DAU 1 dokumen 7,000,0001 dokumen 4,300,000 DAU 1 dokumen 4,800,0001 dokumen 20,400,000 DAU 1 dokumen 22,400,0001 dokumen 4,200,000 DAU 1 dokumen 4,700,00014 kegiatan 1,191,000,000 DAU 14 kegiatan 1,310,100,00012 lokasi 415,000,000 DAU 12 lokasi 275,000,00015 lokasi 439,500,000 DAU 15 lokasi 259,000,0008 lokasi 153,500,000 DAU 8 lokasi 194,000,00023 lokasi 413,650,000 DAU 23 lokasi 161,000,00011 lokasi 178,000,000 DAU 11 lokasi 215,000,00012 lokasi 433,000,000 DAU 12 lokasi 305,000,0009 lokasi 172,000,000 DAU 9 lokasi 232,000,0001 dokumen 7,000,000 DAU 1 dokumen 7,700,0001 dokumen 5,600,000 DAU 1 dokumen 6,200,0001 dokumen 2,100,000 DAU 1 dokumen 2,300,0001 dokumen 3,900,000 DAU 1 dokumen 4,200,0001 dokumen 3,400,000 DAU 1 dokumen 3,800,0001 dokumen 1,400,000 DAU 1 dokumen 1,600,0001 dokumen 3,900,000 DAU 1 dokumen 4,300,0001 dokumen 2,500,000 DAU 1 dokumen 2,800,0001 kali 52,600,000 DAU 1 kali 57,800,0001 kali 8,600,000 DAU 1 kali 9,400,0001 kali 4,800,000 DAU 1 kali 5,300,0001 kali 6,400,000 DAU 1 kali 7,000,0001 kali 8,900,000 DAU 1 kali 9,800,0001 kali 10,700,000 DAU 1 kali 11,800,0001 kali 13,600,000 DAU 1 kali 14,900,000

1 kali 8,700,000 DAU 1 kali 9,600,0001 kali 36,300,000 DAU 1 kali 40,000,0001 kali 31,500,000 DAU 1 kali 34,600,0001 kali 38,400,000 DAU 1 kali 42,300,0001 kali 16,700,000 DAU 1 kali 18,400,0001 kali 16,900,000 DAU 1 kali 18,600,0001 kali 23,300,000 DAU 1 kali 25,600,0001 kali 31,200,000 DAU 1 kali 34,300,0001 kali 19,300,000 DAU 1 kali 21,200,0007 jenis 147,500,000 DAU 7 jenis 162,700,0001 jenis 32,700,000 DAU 1 jenis 36,000,0001 jenis 17,900,000 DAU 1 jenis 19,700,0001 jenis 26,500,000 DAU 1 jenis 29,500,0001 jenis 5,500,000 DAU 1 jenis 6,000,0001 jenis 17,200,000 DAU 1 jenis 18,900,0001 jenis 21,000,000 DAU 1 jenis 23,200,0001 jenis 9,600,000 DAU 1 jenis 10,600,0001 jenis 56,600,000 DAU 1 jenis 62,300,0001 jenis 38,900,000 DAU 1 jenis 42,800,0001 jenis 45,800,000 DAU 1 jenis 50,400,0001 jenis 36,600,000 DAU 1 jenis 40,200,0001 jenis 36,600,000 DAU 1 jenis 40,300,0001 jenis 23,400,000 DAU 1 jenis 25,700,0001 jenis 37,200,000 DAU 1 jenis 41,000,0001 jenis 17,200,000 DAU 1 jenis 18,900,0007 kelurahan 31,000,000 DAU 7 kelurahan 34,100,0001 jenis 20,400,000 DAU 1 jenis 22,400,0001 jenis 13,900,000 DAU 1 jenis 15,300,0001 jenis 23,400,000 DAU 1 jenis 25,700,0001 jenis 19,200,000 DAU 1 jenis 21,000,0001 jenis 10,300,000 DAU 1 jenis 11,300,0001 jenis 28,000,000 DAU 1 jenis 30,800,0001 jenis 29,100,000 DAU 1 jenis 32,000,0007 lembaga 1,132,000,000 DAU 7 lembaga 1,245,500,0007 lembaga 338,000,000 DAU 7 lembaga 372,000,00010 lembaga 298,000,000 DAU 10 lembaga 328,000,0008 lembaga 147,000,000 DAU 8 lembaga 162,500,0008 lembaga 200,000,000 DAU 8 lembaga 220,000,0008 lembaga 210,000,000 DAU 8 lembaga 231,000,0008 lembaga 237,000,000 DAU 8 lembaga 260,000,0008 lembaga 155,000,000 DAU 8 lembaga 170,000,0000 DAU 0 01 jenis 139,000,000 DAU 1 jenis 153,000,0001 jenis 58,700,000 DAU 1 jenis 64,500,0001 kegiatan 49,300,000 DAU 1 kegiatan 54,000,0004 kegiatan 43,600,000 DAU 4 kegiatan 48,000,0001 jenis 43,400,000 DAU 1 jenis 47,800,0003 kegiatan 56,250,000 DAU 3 kegiatan 61,800,0001 kegiatan 12,300,000 DAU 1 kegiatan 13,500,0001 kegiatan 125,000,000 DAU 2 kegiatan 300,000,000

1 kegiatan 38,500,000 DAU 2 kegiatan 77,000,0001 kegiatan 32,000,000 DAU 2 kegiatan 64,000,0001 kegiatan 8,900,000 DAU 2 kegiatan 17,800,0001 kegiatan 15,400,000 DAU 2 kegiatan 30,800,0001 kegiatan 21,800,000 DAU 2 kegiatan 43,600,0001 kegiatan 28,900,000 DAU 2 kegiatan 57,800,0001 kegiatan 14,000,000 DAU 2 kegiatan 28,000,0003 jenis 310,000,000 3 jenis 330,000,000201943,548,750 51,817,500 38,587,500 60,306,750 57,043,350 30,870,000 42,666,750 798,000 735,000 5,670,000 2,100,000 334,143,600

2017 2018 2019 Kec. Sananwetan Kel. Sananwetan51,000,000 56,100,000 61,710,000 51,000,000 - 36,228,000 39,850,800 43,835,880 - 36,228,000 30,120,000 33,132,000 36,445,200 - - 26,400,000 29,040,000 31,944,000 - - 24,600,000 27,060,000 29,766,000 - - 28,200,000 31,020,000 34,122,000 - - 24,120,000 26,532,000 29,185,200 - - 24,600,000 27,060,000 29,766,000 - - 2,800,000 3,080,000 3,388,000 2,800,000 - 750,000 825,000 907,500 - 750,000 750,000 825,000 907,500 - - 800,000 880,000 968,000 - - 750,000 825,000 907,500 - - 1,050,000 1,155,000 1,270,500 - - 750,000 825,000 907,500 - - 1,250,000 1,375,000 1,512,500 - - 1,700,000 1,870,000 2,057,000 1,700,000 - 1,500,000 1,650,000 1,815,000 - 1,500,000 1,350,000 1,485,000 1,633,500 - - 1,500,000 1,650,000 1,815,000 - - - - - - - 1,840,000 2,024,000 2,226,400 - - 1,500,000 1,650,000 1,815,000 - - - - - - - 31,394,400 34,533,840 37,987,224 31,394,400 - 17,879,700 19,667,670 21,634,437 - 17,879,700 10,022,500 11,024,750 12,127,225 - - 9,243,400 10,167,740 11,184,514 - - 13,036,890 14,340,579 15,774,637 - - 15,197,800 16,717,580 18,389,338 - - 10,718,300 11,790,130 12,969,143 - - 9,000,000 9,900,000 10,890,000 - - 18,270,000 20,097,000 22,106,700 18,270,000 - 8,436,600 9,280,260 10,208,286 - 8,436,600

9,891,900 10,881,090 11,969,199 - - 7,191,800 7,910,980 8,702,078 - - 6,031,600 6,634,760 7,298,236 - - 9,389,150 10,328,065 11,360,872 - - 6,959,500 7,655,450 8,420,995 - - 4,264,000 4,690,400 5,159,440 - - 10,201,000 11,221,100 12,343,210 10,201,000 - 5,283,600 5,811,960 6,393,156 - 5,283,600 5,497,075 6,046,783 6,651,461 - - 2,505,200 2,755,720 3,031,292 - - 5,347,300 5,882,030 6,470,233 - - 3,972,600 4,369,860 4,806,846 - - 3,346,700 3,681,370 4,049,507 - - 1,912,000 2,103,200 2,313,520 - - 11,168,600 12,285,460 13,514,006 11,168,600 - 10,011,550 11,012,705 12,113,976 - 10,011,550 4,576,475 5,034,123 5,537,535 - - 2,574,300 2,831,730 3,114,903 - - 5,738,700 6,312,570 6,943,827 - - 2,844,300 3,128,730 3,441,603 - - 6,664,500 7,330,950 8,064,045 - - 5,612,000 6,173,200 6,790,520 - - 10,044,000 11,048,400 12,153,240 10,044,000 - 7,572,000 8,329,200 9,162,120 - 7,572,000 7,080,000 7,788,000 8,566,800 - - 7,500,000 8,250,000 9,075,000 - - 8,940,000 9,834,000 10,817,400 - - 6,300,000 6,930,000 7,623,000 - - 7,080,000 7,788,000 8,566,800 - - 5,460,000 6,006,000 6,606,600 - - 18,400,000 20,240,000 22,264,000 18,400,000 - 11,250,000 12,375,000 13,612,500 - 11,250,000 9,770,000 10,747,000 11,821,700 - - 10,749,000 11,823,900 13,006,290 - - 10,025,000 11,027,500 12,130,250 - - 11,498,600 12,648,460 13,913,306 - - 7,861,000 8,647,100 9,511,810 - - 6,708,000 7,378,800 8,116,680 - - 90,258,500 99,284,350 109,212,785 90,258,500 - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - 298,352,924 328,188,216 361,007,038 298,352,924 - - - - - - - - - - -

- - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - 23,115,196 25,426,716 27,969,387 23,115,196 - 10,391,800 11,430,980 12,574,078 - 10,391,800 6,728,000 7,400,800 8,140,880 - - 18,952,000 20,847,200 22,931,920 - - 19,256,000 21,181,600 23,299,760 - - 18,072,000 19,879,200 21,867,120 - - 0 15,000,000 16,500,000 - - 17,639,000 19,402,900 21,343,190 - - 56,060,600 61,666,660 67,833,326 56,060,600 - 28,993,600 31,892,960 35,082,256 - 28,993,600 12,222,900 13,445,190 14,789,709 - - 13,983,400 15,381,740 16,919,914 - - 11,070,000 12,177,000 13,394,700 - - 14,730,600 16,203,660 17,824,026 - - 11,033,400 12,136,740 13,350,414 - - 15,743,000 17,317,300 19,049,030 - - - - - - 15,029,320 16,532,252 18,185,477 - 15,029,320 8,480,000 9,328,000 10,260,800 - - 25,038,500 27,542,350 30,296,585 - - 12,044,500 13,248,950 14,573,845 - - 14,550,000 16,005,000 17,605,500 - - 16,211,000 17,832,100 19,615,310 - - 6,310,000 6,941,000 7,635,100 - - 73,983,750 81,382,125 89,520,338 73,983,750 - 6,053,220 6,658,542 7,324,396 - 6,053,220 5,985,500 6,584,050 7,242,455 - - 7,843,400.00 8,627,740 9,490,514 - - 5,982,400 6,580,640 7,238,704 - - 5,300,000 5,830,000 6,413,000 - - 6,947,400 7,642,140 8,406,354 - - 6,539,000 7,192,900 7,912,190 - - 7,270,200 7,997,220 8,796,942 7,270,200 - 5,546,000 6,100,600 6,710,660 - 5,546,000 4,497,700 4,947,470 5,442,217 - - - 1,500,000 1,650,000 - - - 1,500,000 1,650,000 - - 1,863,200 2,049,520 2,254,472 - - - 1,500,000 1,650,000 - - 1,300,000 1,430,000 1,573,000 - - 13,591,150 14,950,265 16,445,292 13,591,150 - 5,650,000 6,215,000 6,836,500 - 5,650,000 11,896,400 13,086,040 14,394,644 - -

4,637,100.00 5,100,810 5,610,891 - - 5,250,000 5,775,000 6,352,500 - - 9,882,000 10,870,200 11,957,220 - - 2,745,000 3,019,500 3,321,450 - - 5,270,000 5,797,000 6,376,700 - - 10,600,000 11,660,000 12,826,000 10,600,000 - 2,750,000 3,025,000 3,327,500 - 2,750,000 4,947,400 5,442,140 5,986,354 - - 4,959,900 5,455,890 6,001,479 - - - 1,500,000 1,650,000 - - 1,500,000 1,650,000 1,815,000 - - - 1,500,000 1,650,000 - - 1,521,000 1,673,100 1,840,410 - - 200,000,000 220,000,000 - - 22,961,810 25,257,991 27,783,790 - 22,961,810 25,608,200 28,169,020 30,985,922 - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - 14,299,000 15,728,900 17,301,790 14,299,000 - 2,882,500 3,170,750 3,487,825 - 2,882,500 3,000,000 3,300,000 3,630,000 - - 3,000,000 3,300,000 3,630,000 - - 3,000,000 3,300,000 3,630,000 - - 3,000,000 3,300,000 3,630,000 - - 3,000,000 3,300,000 3,630,000 - - 3,000,000 3,300,000 3,630,000 - - 15,701,000 17,271,100 18,998,210 15,701,000 - 2,905,000 3,195,500 3,515,050 - 2,905,000 3,000,000 3,300,000 3,630,000 - - 3,000,000 3,300,000 3,630,000 - - 3,000,000 3,300,000 3,630,000 - - 3,000,000 3,300,000 3,630,000 - - 3,000,000 3,300,000 3,630,000 - - 3,000,000 3,300,000 3,630,000 - -

- - - - 40,000,000 44,000,000 48,400,000 40,000,000 - 25,000,000 27,500,000 30,250,000 - 25,000,000 25,000,000 27,500,000 30,250,000 - - 25,000,000 27,500,000 30,250,000 - - 25,000,000 27,500,000 30,250,000 - - 20,234,000 22,257,400 24,483,140 - - 24,975,000 27,472,500 30,219,750 - - 25,000,000 27,500,000 30,250,000 - - 10,000,000 11,000,000 12,100,000 10,000,000 - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - 260,904,300 286,994,730 315,694,203 260,904,300 - 82,956,600 91,252,260 100,377,486 - 82,956,600 67,101,800 73,811,980 81,193,178 - - 35,500,000 39,050,000 42,955,000 - - 27,841,200 30,625,320 33,687,852 - - 41,479,500 45,627,450 50,190,195 - - 83,811,000 92,192,100 101,411,310 - - 35,500,000 39,050,000 42,955,000 - - - - - - 75,229,300 82,752,230 91,027,453 - - 10,116,600 11,128,260 12,241,086 - 10,116,600 8,502,600 9,352,860 10,288,146 - - 11,510,000 12,661,000 13,927,100 - - 11,220,000 12,342,000 13,576,200 - - 9,501,750 10,451,925 11,497,118 - - 14,037,400 15,441,140 16,985,254 - - 11,512,500 12,663,750 13,930,125 - - 96,017,800 105,619,580 116,181,538 96,017,800 - 15,672,600 17,239,860 18,963,846 - 15,672,600 21,756,300 23,931,930 26,325,123 - - 25,160,200 27,676,220 30,443,842 - - 10,575,000 11,632,500 12,795,750 - -

21,195,300 23,314,830 25,646,313 - - 10,757,400 11,833,140 13,016,454 - - 13,505,000 14,855,500 16,341,050 - - 199,194,800 219,114,280 241,025,708 199,194,800 - 34,960,300 38,456,330 42,301,963 - 34,960,300 17,670,000 19,437,000 21,380,700 - - 37,800,000 41,580,000 45,738,000 - - 29,900,000 32,890,000 36,179,000 - - 11,376,000 12,513,600 13,764,960 - - 23,475,000 25,822,500 28,404,750 - - 14,720,000 16,192,000 17,811,200 - - 50,524,800 55,577,280 61,135,008 50,524,800 - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - 10,089,800 11,098,780 12,208,658 10,089,800 - 5,049,300 5,554,230 6,109,653 - 5,049,300 5,286,300 5,814,930 6,396,423 - - 3,342,000 3,676,200 4,043,820 - - 5,884,000 6,472,400 7,119,640 - - 3,972,000 4,369,200 4,806,120 - - 18,593,200 20,452,520 22,497,772 - - 3,900,000 4,290,000 4,719,000 - - 6,604,900 1,191,000,000 1,310,100,000 6,604,900 - 227,505,700 250,256,270 275,281,897 - 227,505,700 214,238,400 235,662,240 259,228,464 - - 160,396,000 176,435,600 194,079,160 - - 133,374,610 146,712,071 161,383,278 - - 178,123,000 195,935,300 215,528,830 - - 252,407,500 277,648,250 305,413,075 - - 192,446,000 211,690,600 232,859,660 - - 6,400,200 7,040,220 7,744,242 6,400,200 - 5,142,000 5,656,200 6,221,820 - 5,142,000 1,973,800 2,171,180 2,388,298 - - 3,550,000 3,905,000 4,295,500 - - 3,155,800 3,471,380 3,818,518 - - 1,324,000 1,456,400 1,602,040 - - 3,575,000 3,932,500 4,325,750 - - 2,320,000 2,552,000 2,807,200 - - 47,822,200 52,604,420 57,864,862 47,822,200 - 7,826,500 8,609,150 9,470,065 - 7,826,500 4,451,800 4,896,980 5,386,678 - - 5,850,000 6,435,000 7,078,500 - - 8,125,000 8,937,500 9,831,250 - - 9,760,000 10,736,000 11,809,600 - - 12,394,800 13,634,280 14,997,708 - -

7,937,000 8,730,700 9,603,770 - - 33,082,400 36,390,640 40,029,704 33,082,400 - 28,670,700 31,537,770 34,691,547 - 28,670,700 34,979,100 38,477,010 42,324,711 - - 15,230,000 16,753,000 18,428,300 - - 15,436,400 16,980,040 18,678,044 - - 21,192,000 23,311,200 25,642,320 - - 28,368,400 31,205,240 34,325,764 - - 17,575,000 19,332,500 21,265,750 - - 134,471,500 147,918,650 162,710,515 134,471,500 - 29,762,200 32,738,420 36,012,262 - 29,762,200 16,292,000 17,921,200 19,713,320 - - 24,487,000 26,935,700 29,629,270 - - 5,000,000 5,500,000 6,050,000 - - 15,655,000 17,220,500 18,942,550 - - 19,211,500 21,132,650 23,245,915 - - 8,787,000 9,665,700 10,632,270 - - 51,509,100 56,660,010 62,326,011 51,509,100 - 35,444,600 38,989,060 42,887,966 - 35,444,600 41,704,700 45,875,170 50,462,687 - - 33,286,000 36,614,600 40,276,060 - - 33,323,400 36,655,740 40,321,314 - - 21,320,000 23,452,000 25,797,200 - - 33,900,800 37,290,880 41,019,968 - - 15,690,000 17,259,000 18,984,900 - - 28,192,700 31,011,970 34,113,167 28,192,700 - 18,551,900 20,407,090 22,447,799 - 18,551,900 12,645,000 13,909,500 15,300,450 - - 21,275,000 23,402,500 25,742,750 - - 17,481,600 19,229,760 21,152,736 - - 9,398,400 10,338,240 11,372,064 - - 25,506,600 28,057,260 30,862,986 - - 26,505,000 29,155,500 32,071,050 - - 1,029,342,700 1,132,276,970 1,245,504,667 1,029,342,700 - 307,483,000 338,231,300 372,054,430 - 307,483,000 271,431,400 298,574,540 328,431,994 - - 134,324,000 147,756,400 162,532,040 - - 182,221,400 200,443,540 220,487,894 - - 191,051,000 210,156,100 231,171,710 - - 215,564,400 237,120,840 260,832,924 - - 141,125,000 155,237,500 170,761,250 - - - - - - 126,785,000 139,463,500 153,409,850 - 126,785,000 53,385,000 58,723,500 64,595,850 - - 44,875,000 49,362,500 54,298,750 - - 39,692,500 43,661,750 48,027,925 - - 39,530,900 43,483,990 47,832,389 - - 51,150,000 56,265,000 61,891,500 - - 11,210,000 12,331,000 13,564,100 - -

31,855,700 35,041,270 38,545,397 530,928 26,546,417 29,201,058 32,121,164 7,432,997 8,176,296 8,993,926 12,742,280 14,016,508 15,418,159 18,051,563 19,856,720 21,842,392 23,891,775 26,280,953 28,909,048 11,680,423 12,848,466 14,133,312 - - - - - - - - 2,762,367,520 1,163,001,700 Kec. Sananwetan Kel. Sananwetan

Kel. Gedog Kel. Rembang Kel. Klampok Kel. Karangtengah Kel. Bendogerit Kel. Plosokerep- - - - - - - - - - - - 30,120,000 - - - - - - 26,400,000 - - - - - - 24,600,000 - - - - - - 28,200,000 - - - - - - 24,120,000 - - - - - - 24,600,000 - - - - - - - - - - - - 750,000 - - - - - - 800,000 - - - - - - 750,000 - - - - - - 1,050,000 - - - - - - 750,000 - - - - - - 1,250,000 - - - - - - - - - - - - 1,350,000 - - - - - - 1,500,000 - - - - - - - - - - - - - 1,840,000 - - - - - - 1,500,000 - - - - - - - - - - - - - - - - - - - 10,022,500 - - - - - - 9,243,400 - - - - - - 13,036,890 - - - - - - 15,197,800 - - - - - - 10,718,300 - - - - - - 9,000,000 - - - - - - - - - - - -

9,891,900 - - - - - - 7,191,800 - - - - - - 6,031,600 - - - - - - 9,389,150 - - - - - - 6,959,500 - - - - - - 4,264,000 - - - - - - - - - - - - 5,497,075 - - - - - - 2,505,200 - - - - - - 5,347,300 - - - - - - 3,972,600 - - - - - - 3,346,700 - - - - - - 1,912,000 - - - - - - - - - - - - 4,576,475 - - - - - - 2,574,300 - - - - - - 5,738,700 - - - - - - 2,844,300 - - - - - - 6,664,500 - - - - - - 5,612,000 - - - - - - - - - - - - 7,080,000 - - - - - - 7,500,000 - - - - - - 8,940,000 - - - - - - 6,300,000 - - - - - - 7,080,000 - - - - - - 5,460,000 - - - - - - - - - - - - 9,770,000 - - - - - - 10,749,000 - - - - - - 10,025,000 - - - - - - 11,498,600 - - - - - - 7,861,000 - - - - - - 6,708,000 - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - -

- - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - 6,728,000 - - - - - - 18,952,000 - - - - - - 19,256,000 - - - - - - 18,072,000 - - - - - - - - - - - - - 17,639,000 - - - - - - - - - - - - 12,222,900 - - - - - - 13,983,400 - - - - - - 11,070,000 - - - - - - 14,730,600 - - - - - - 11,033,400 - - - - - - 15,743,000 - - - - - - - - - - - - 8,480,000 - - - - - - 25,038,500 - - - - - - 12,044,500 - - - - - - 14,550,000 - - - - - - 16,211,000 - - - - - - 6,310,000 - - - - - - - - - - - - 5,985,500 - - - - - - 7,843,400 - - - - - - 5,982,400 - - - - - - 5,300,000 - - - - - - 6,947,400 - - - - - - 6,539,000 - - - - - - - - - - - - 4,497,700 - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - 1,863,200 - - - - - - - - - - - - - 1,300,000 - - - - - - - - - - - - 11,896,400 - - - - -

- 4,637,100 - - - - - - 5,250,000 - - - - - - 9,882,000 - - - - - - 2,745,000 - - - - - - 5,270,000 - - - - - - - - - - - - 4,947,400 - - - - - - 4,959,900 - - - - - - - - - - - - - 1,500,000 - - - - - - - - - - - - - 1,521,000 - - - - - - - - - - - - 25,608,200 - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - 3,000,000 - - - - - - 3,000,000 - - - - - - 3,000,000 - - - - - - 3,000,000 - - - - - - 3,000,000 - - - - - - 3,000,000 - - - - - - - - - - - - 3,000,000 - - - - - - 3,000,000 - - - - - - 3,000,000 - - - - - - 3,000,000 - - - - - - 3,000,000 - - - - - - 3,000,000

- - - - - - - - - - - - - - - - - - 25,000,000 - - - - - - 25,000,000 - - - - - - 25,000,000 - - - - - - 20,234,000 - - - - - - 24,975,000 - - - - - - 25,000,000 - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - 67,101,800 - - - - - - 35,500,000 - - - - - - 27,841,200 - - - - - - 41,479,500 - - - - - - 83,811,000 - - - - - - 35,500,000 - - - - - - - - - - - - - - - - - - 8,502,600 - - - - - - 11,510,000 - - - - - - 11,220,000 - - - - - - 9,501,750 - - - - - - 14,037,400 - - - - - - 11,512,500 - - - - - - - - - - - - 21,756,300 - - - - - - 25,160,200 - - - - - - 10,575,000 - - -

- - - 21,195,300 - - - - - - 10,757,400 - - - - - - 13,505,000 - - - - - - - - - - - - 17,670,000 - - - - - - 37,800,000 - - - - - - 29,900,000 - - - - - - 11,376,000 - - - - - - 23,475,000 - - - - - - 14,720,000 - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - 5,286,300 - - - - - - 3,342,000 - - - - - - 5,884,000 - - - - - - 3,972,000 - - - - - - 18,593,200 - - - - - - 3,900,000 - - - - - - - - - - - - 214,238,400 - - - - - - 160,396,000 - - - - - - 133,374,610 - - - - - - 178,123,000 - - - - - - 252,407,500 - - - - - - 192,446,000 - - - - - - - - - - - - 1,973,800 - - - - - - 3,550,000 - - - - - - 3,155,800 - - - - - - 1,324,000 - - - - - - 3,575,000 - - - - - - 2,320,000 - - - - - - - - - - - - 4,451,800 - - - - - - 5,850,000 - - - - - - 8,125,000 - - - - - - 9,760,000 - - - - - - 12,394,800 -

- - - - - 7,937,000 - - - - - - - - - - - - 34,979,100 - - - - - - 15,230,000 - - - - - - 15,436,400 - - - - - - 21,192,000 - - - - - - 28,368,400 - - - - - - 17,575,000 - - - - - - - - - - - - 16,292,000 - - - - - - 24,487,000 - - - - - - 5,000,000 - - - - - - 15,655,000 - - - - - - 19,211,500 - - - - - - 8,787,000 - - - - - - - - - - - - 41,704,700 - - - - - - 33,286,000 - - - - - - 33,323,400 - - - - - - 21,320,000 - - - - - - 33,900,800 - - - - - - 15,690,000 - - - - - - - - - - - - 12,645,000 - - - - - - 21,275,000 - - - - - - 17,481,600 - - - - - - 9,398,400 - - - - - - 25,506,600 - - - - - - 26,505,000 - - - - - - - - - - - - 271,431,400 - - - - - - 134,324,000 - - - - - - 182,221,400 - - - - - - 191,051,000 - - - - - - 215,564,400 - - - - - - 141,125,000 - - - - - - - - - - - - 53,385,000 - - - - - - 44,875,000 - - - - - - 39,692,500 - - - - - - 39,530,900 - - - - - - 51,150,000 - - - - - - 11,210,000

- - - - - - - - - - - - 961,842,250 731,463,200 682,303,300 747,303,100 929,664,800 646,860,500 Kel. Gedog Kel. Rembang Kel. Klampok Kel. Karangtengah Kel. Bendogerit Kel. Plosokerep

TabelKajian Usulan Program dan kegiatan dari Masyarakat tahun.... Kota BlitarNama 1 2 3 4 5 6Besaran/Volume PaguNO Program/ Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

TabelPenggabyngan Prioritas masukan Masyarakat dengan Rancangan Renja PDKota Blitar1 2 3 4 5 6 7 8 9Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis KebutuhanNO Program / Kegiatan Lokasi Indikator kinerja Target Capaian Pagu Indikatif Program / Kegiatan Lokasi Indikator kinerja

10 11 12 13Catatan pentingHasil Analisis KebutuhanTarget Capaian Kebutuhan Dana Program / Kegiatan