rekayasa lingkungan

4
Dr. Zuherna Mizwar, M.T RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER MK REKAYASA LINGKUNGAN (CES 7512) Semester/sks : VII/2 MK Prasyarat : Pengetahuan Lingkungan DESKRIPSI MK: Memberikan pengetahuan dasar ekologi, azas2 ilmu lingkungan, dan sda serta efek pembangunan dan pencegahan. Populasi dan kependudukan, Pengertian dan faktor yang mempengaruhi lingkungan, pengelolaan sda, amdal dan studi kasus tentang lingkungan KOMPETENSI: Mahasiswa dapat/mampu melihat dan membahas faktor2 yang mempengaruhi lingkungan dan pencegahan dengan memakai indikator amdal (1) (2) (3) (4) (5) (6) MINGGU KE KEMAMPUAN AKHIR YANG DIHARAPKAN (KOMPETENSI) BAHAN KAJIAN BENTUK PEMBELA JARAN KRITERIA PENILAIAN (INDIKATOR) (atribut) BOBOT NILAI (%) REKAYASA LINGKUNGAN FT SIPIL –ITP- 1

Upload: doli-suhendra

Post on 17-Jan-2016

2 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

TEKNIK SIPIL

TRANSCRIPT

Page 1: Rekayasa lingkungan

Dr. Zuherna Mizwar, M.T

RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTERMK REKAYASA LINGKUNGAN

(CES 7512)

Semester/sks : VII/2MK Prasyarat : Pengetahuan Lingkungan

DESKRIPSI MK: Memberikan pengetahuan dasar ekologi, azas2 ilmu lingkungan, dan sda serta efek pembangunan dan pencegahan. Populasi dan kependudukan, Pengertian dan faktor yang mempengaruhi lingkungan, pengelolaan sda, amdal dan studi kasus tentang lingkungan

KOMPETENSI: Mahasiswa dapat/mampu melihat dan membahas faktor2 yang mempengaruhi lingkungan dan pencegahan dengan memakai indikator amdal

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

MINGGU KEKEMAMPUAN AKHIR YANG

DIHARAPKAN (KOMPETENSI)BAHAN KAJIAN

BENTUK PEMBELA JARAN

KRITERIA PENILAIAN (INDIKATOR) (atribut)

BOBOT NILAI (%)

11.Mengetahui ilmu rekayasa

lingkungan secara umum

Kontrak kuliah, pendahuluan, Pengetahuan tentang ilmu Rekayasa Lingkungan secara umum

Ceramah &, diskusiKolaborasi

Jumlah mahasiswa berpartisipasi & keselarasan informasi dengan teori, dan wawasan

5

REKAYASA LINGKUNGAN FT SIPIL –ITP- 1

Page 2: Rekayasa lingkungan

Dr. Zuherna Mizwar, M.T

21.Mengerti dan paham pentingnya ekologi dalam lingkungan

Ekologi Ceramah &, diskusi, visual, bebas, penemuan

Informasi yang disampaikan dan sumber informasi dan wawasan lapangan

10

3

1.Mampu dan mengerti dengan peraturan dan kebijakan landasan hukum lingkungan

Azas azas ilmu lingkunagn Ceramah , tanya jawab, belajar dan diskusi

Kelengkapan data pendukung, dan kejelasan sistematika penyajian

5

4-5

2. 1. Paham dengan populasi dan3. kependudukan4. 2. Mengerti akan factor yang 5. Mempengaruhi lingkungan

Populasi dan kependudukanPengertian dan factor yang mempengaryuhi lingkungan

Ceramah , tanya jawab, Kelengkapan data pendukung, aktifitas mahasiswa

15

6-76. 1. Paham dengan pencemaran7. 2. Paham cara-cara penanggulanagn

Pencemaran Air, tanah dan udaraDefenisi dan cara penanggulangannya

Ceramah , tanya jawab, belajar dan diskusi

Kelengkapan data pendukung, partisipasi mahasiswa

15

8

9-11

1.Mahasiswa paham hubungan manusia dan lingkungan

2.Paham dengan pencemaran3.Paham dengan perubahan global

Pengelolaan Sumberdaya AirLimbahAMDAL

Ceramah , tanya jawab, belajar dan penemuan bebas serta diskusi

Informasi yang disampaikan serta aktivitas mahasiswa.Sumber informasi dan waasan yang aplikatif.

20

12-14

1. Mengerti dengan SDA yang dapat diperbaharui dan tidak

2. Paham cara-cara penanggulangan3. Mengerti tentang kajian Amdal4. Paham dengan sanitasi rumah

Lanjutan AMDALPeraturan AMDALStudi KasusResponsi

Ceramah , tanya jawab, diskusi dan media visual.

Informasi yang disampaikan, sumber informasi dan aktivitas mahasiswa dalam menyingkapi informasi yang disampaikan

20

15

1. Paham dengan bangunan untuk sanitasi perumahan

2. Mengetahui keragaman hayati dan pemeliharaannya

Lanjutan Studi KasusResponsi

Tanya jawab, kasus2 yang ada diskusi dan media visual

Kelengkapan informasi pendukung, dan kejelasan sistematika penyajian.

10

REKAYASA LINGKUNGAN FT SIPIL –ITP- 2

Page 3: Rekayasa lingkungan

Dr. Zuherna Mizwar, M.T

16 5

REKAYASA LINGKUNGAN FT SIPIL –ITP- 3