rangkuman uas

25
Chapter 12 The Strategy of International Business What Is Strategy? Strategi perusahaan mengacu pada tindakan yang diambil manajer untuk mencapai tujuan perusahaan Perusahaan harus mencari strategi-strategi yang meningkatkan profitabilitas dan pertumbuhan profit Profitabilitas adalah tingkat pengembalian bagi perusahaan atas modal yang diinvestasikan. Pertumbuhan profit adalah peningkatan persentase laba bersih dari waktu ke waktu. Untuk meningkatkan profitabilitas & pertumbuhan profit, perusahaan bisa Menambah nilai Mengurangi biaya Menjual lebih di pasar yang sudah ada Melakukan perluasan secara internasional Bagaimana value diciptakan firm’s value creation adalah perbedaan antara V (harga yg bs diberikan pada produk yang diberi tekanan persaingan) dan C (biaya memproduksi produk tsb) Profit dapat ditingkatkan dgn cara : 1. Menggunakan differentiation strategy – menambah nilai pada produk sehingga konsumen bersedia membayar lebih untuk itu. Semakin tinggi penilaian dari konsumen untuk suatu produk, semakin tinggi harga yang bisa perusahaan tentukan utk produk tersebut. 2. Menggunakan low cost strategy – mengurangi biaya perusahaan meningkatkan profit melalui perluasan internasional Perusahaan internasional dapat : 1. Memperluas pasar mereka – dengan menjual di pasar internasional

Upload: tirafi-firly

Post on 03-Jul-2015

412 views

Category:

Documents


8 download

TRANSCRIPT

Page 1: Rangkuman UAS

Chapter 12The Strategy of International Business

What Is Strategy? Strategi perusahaan mengacu pada tindakan yang diambil manajer untuk mencapai

tujuan perusahaan Perusahaan harus mencari strategi-strategi yang meningkatkan profitabilitas dan

pertumbuhan profit Profitabilitas adalah tingkat pengembalian bagi perusahaan atas modal yang

diinvestasikan. Pertumbuhan profit adalah peningkatan persentase laba bersih dari waktu ke

waktu. Untuk meningkatkan profitabilitas & pertumbuhan profit, perusahaan bisa

Menambah nilai Mengurangi biaya Menjual lebih di pasar yang sudah ada Melakukan perluasan secara internasional

Bagaimana value diciptakan firm’s value creation adalah perbedaan antara V (harga yg bs diberikan pada produk

yang diberi tekanan persaingan) dan C (biaya memproduksi produk tsb) Profit dapat ditingkatkan dgn cara : 1. Menggunakan differentiation strategy – menambah nilai pada produk sehingga konsumen

bersedia membayar lebih untuk itu. Semakin tinggi penilaian dari konsumen untuk suatu produk, semakin tinggi

harga yang bisa perusahaan tentukan utk produk tersebut. 2. Menggunakan low cost strategy – mengurangi biaya

perusahaan meningkatkan profit melalui perluasan internasional Perusahaan internasional dapat :1. Memperluas pasar mereka – dengan menjual di pasar internasional2. Mendapatkan lokasi ekonomis - menyebarkan aktivitas penciptaan nilai ke lokasi dmn

perusahaan dpt bekerja paling efektif dan efisien 3. Mendapatkan biaya ekonomis yg besar dari experience effect - melayani pasar global

dari lokasi pusat. 4. Menghasilkan pengembalian yg besar – dengan memanfaatkan keterampilan dari operasi

diluar negeri dan mengirimnya ke bagian dalam perusahaan.

Why Are Location Economies Important? Location economies adalah lokasi yg muncul dari mengerjakan aktivitas penciptaan nilai

di lokasi yg optimal utk aktivitas tsb, dmn pun yg memungkinkan Dengan mencapai lokasi ekonomis, perusahaan dpt:

Menurunkan biaya penciptaan nilai dan mencapai posisi low cost

Page 2: Rangkuman UAS

Mendiferensiasikan produk yg mrk tawarkan

Why Are Experience Effects Important? The experience curve mengacu pada pengurangan sistematis pada biaya produksi yang

terjadi selama umur hidup produk Dengan menurunkan experience curve, perusahaan mengurangi biaya penciptaan

nilai Utk menurunkan experience curve dgn cepat, perusahaan dpt menggunakan satu

pabrik utk melayani pasar global Learning effects adalah penghematan biaya yang didapat dari learning by doing

Ketika produktivitas tenaga kerja meningkatkan seseorang mempelajari cara yang paling efisien utk mengerjakan suatu tugas Manajer mempelajari bgmn mengelola operasi baru secara lebih efisien

Economies of scale mengacu pada pengurangan biaya per unit yang dicapai dengan memproduksi barang dalam jumlah besar.Sumber economies of scale termasuk :

Membagi biaya tetap ke besarnya volume Memanfaatkan fasilitas produksi secara lebih intensif Meningkatkan bargaining power dengan supplier

Bgmn manajer meningkatkan kemampuan anak perusahaan?Manajer seharusnya :

1. Mengenal bahwa kemampuan yang berharga yang dpt diterapkan dlm perusahaan dapat muncul dimanapun dlm jaringan global perusahaan tsb– tdk hanya di bagian pusatnya perusahaan.

2. Membuat sistem insentif yang mendorong karyawan lokal untuk memiliki kemampuan baru

3. Mempunyai proses untuk mengidentifikasi ketika kemampuan baru yg berharga telah diciptakan di anak perusahaan

4. Bertindak sebagai fasilitator utk membantu mentransfer kemampuan dlm perusahaan

Perusahaan yang bersaing di pasar global menghadapi 2 tipe tekanan persaingan yang saling berlawanan. Tekanan tsb membatasi kemampuan perusahaan utk mendapatkan location economies dan experience effect, meningkatan produk, dan menyalurkan keahlian dlm perusahaan. 1. Tekanan untuk mengurangi biaya – memaksa perusahaan menurunkan biaya per unit 2. Tekanan utk lebih responsif secara lokal – menuntut perusahaan utk menyesuaikan produk

dengan permintaan lokal di setiap pasar – sebuah strategi yang meningkatkan biaya.

Tekanan paling besar ketika :1. Di industri yg memproduksi komoditas produk yang memenuhi kebutuhan universal

(kebutuhan yg timbul saat selera dan pilihan konsumen mirip satu sama lain walaupun di negara yg berbeda) dmn harga adalah senjata utama persaingan

2. Ketika pesaing utama berbasis di lokasi yg berbiaya rendah 3. dimana ada kelebihan kapasitas yg terus-menerus4. Dimana konsumen berkuasa dan menghadapi biaya switching yang rendah

Page 3: Rangkuman UAS

Tekanan paling besar muncul dari :1. Perbedaan dalam selera dan pilihan konsumen

Tekanan yg kuat muncul ketika selera dan pilihan konsumen berbeda secara signifikan antar negara

2. Perbedaan dalam praktik tradisional dan infrastruktur Tekanan yg kuat muncul ketika ada perbedaan signifikan dlm infrastruktur dan

praktik tradisional antar negara 3. Perbedaan dalam saluran distribusi

Perlu untuk lebih tanggap pada perbedaan dalam saluran distribusi antar negara4. Tuntutan pemerintah tuan rumah

Tuntutan politik dan ekonomi yang diberlakukan oleh pemerintah host coutry yg mungkin perlu local responsiveness

Ada 4 strategi dasar untuk bersaing di pasar internasional Kecocokan tiap strategi tergantung pd tekanan utk pengurangan biaya dan local

responsiveness dalam industri I. Global Standardization – meningkatkan profitabilitas dan pertumbuhan profit dengan

memperolehnya dari pengurangan biaya dari economies of scale, learning effect, dan location economies

Tujuannya adalah untuk mengejar low-cost strategy pd skala global Strategi ini masuk akal ketika ada tekanan yg kuat utk mengurangi harga tapi

tuntutan local responsiveness minimalII. Localization – meningkatkan profitabilitas dengan menyesuaikan barang/jasa sehingga

dapat sesuai dengan selera dan pilihan dlm pasar nasional yg berbeda Strategi ini masuk akal ketika ada perbedaan yg besar antar negara

berkenaan dengan selera dan pilihan konsumen dan ketika tekanan pengurangan biaya tidak terlalu kuat.

3. Transnational – mencoba secara serentak melalui location economies, economies of scale, dan learning effect, sekaligus mendiferensiasi produk utk memenuhi kebutuhan tiap pasar, dan mendorong aliran keahlian ke segala arah antara cabang2 dalam jaringan operasi global perusahaan

Strategi ini masuk akan ketika tekanan pengurangan biaya dan tekanan local responsiveness sama-sama kuat

4. International – mengambil produk yg awalnya diproduksi utk pasar lokal dan menjualnya secara internasional dengan penyesuaian lokal yg minimal

Strategi ini masuk akal ketika kedua tekanan sama-sama rendah

Page 4: Rangkuman UAS

Chapter 13The Organization of International Business

Organizational architecture adalah keseluruhan pengorganisasian perusahaan termasuk : 1. Struktur organisasi, mengacu pd

Pembagian formal perusahaan menjadi banyak sub-unit Penempatan tanggung jawab pembuatan keputusan di dlm struktur tsb –

sentralisasi VS desentralisasi Pembentukan mekanisme yg berintegrasi utk mengkoordinasikan kegiatan

dari sub-unit termasuk tim-tim lintas fungsional atau komisi seluruh regional 2. Sistem pengendalian dan insentif

Sistem pengendalian – ukuran yg digunakan utk mengukur kinerja dari sub-unit

Insentif – alat yg digunakan utk memberi penghargaan pd perilaku manajerial 3. Proses, budaya organisasi, dan people

Proses – cara dmn keputusan dibuat dan pekerjaan dilaksanakan dalam organisasi

Budaya organisasi – norma dan sistem nilai yg ada diantara para karyawan organisasi tsb.

People – para karyawan dan strategi yg digunakan utk merekrut, memberi imbalan, dan mempertahankan karyawan tsb, juga tipe-tipe orang yg dipandang dari segi keahlian, nilai dan orientasi

Supaya menjadi yg paling menguntungkan Elemen2 arsitektur organisasi harus konsisten secara internal Arsitektur organisasi harus cocok dengan strategi Strategi dan arsitektur harus sesuai satu sama lain, dan sesuai juga dengan

kondisi persaingan

Four Basic Strategies

Page 5: Rangkuman UAS

Struktur organisasional mempunyai 3 dimensi : 1. Vertical differentiation – penempatan tanggung jawab pembuatan keputusan di dlm

struktur Pembuatan keputusan tersentralisasi, kelebihannya :

Memfasilitasi pengkoordinasian Menjamin keputusan sesuai dengan tujuan organisasi Memberi manajer sarana utk membawa perubahan pada organisasi Menghindari adanya duplikasi kegiatan

Pembuatan keputusan terdesentralisasi, kelebihannya : Meringankan beban dari terpusatnya pembuatan keputusan Dapat memotivasi individual Memungkinkan fleksibilitas yg lbh besar Dapat menghasilkan keputusan yg lbh baik Dapat meningkatkan pengendalian

2. Horizontal differentiation – pembagian formal perusahaan menjadi banyak sub-unit . Mengacu pada bgmn perusahaan dibagi-bagi menjadi byk sub-unit

Biasanya pembagian berdasarkan fungsi, tipe bisnis, area geografis Kebanyakan perusahaan dimulai tanpa struktur formal, tp seiring pertumbuhannya, perusahaan dibagi menjadi fungsi-fungsi yg mencerminkan aktivitas penciptaan nilai perusahaan – membentuk struktur fungsional

Fungsi-fungsi ini dikoordinasikan dan dikendalikan oleh top management Pembuatan keputusannya terpusat Jika diperlukan, perusahaan akan membagi perusahaan berdasarkan lini

produknya – menjadi product divisional structure dmn tiap divisi bertanggung jawab utk lini produk yg berbeda

3. Integrating mechanisms – mekanisme untuk mengkoordinasikan banyak sub-unit Apapun jenis strukturnya, perusahaan perlu mekanisme utk mengintegrasikan sub-sub unitnya, yg perlu diingat :

Kebutuhan koordinasi paling rendah di perusahaan dengan localization strategy dan paling tinggi perusahaan dgn transnational strategy

Koordinasi bisa menjadi rumit karena perbedaan orientasi dan tujuan sub-unitAda 4 mekanisme pengintegrasian formal :

Page 6: Rangkuman UAS

1. yg paling simpel adalah kontak langsung antar manajer sub-unit2. Liaisons/penghubung yg bertanggung jawab untuk berinteraksi dengan

unit lain secara teratur3. Tim sementara atau permanen yang terdiri dari individu tiap sub-unit4. Struktur matrix memungkinkan bagi semua peranan dpt terintegrasi

Worldwide product divisional structure – diadopsi oleh perusahaan yg cukup terdiversifikasi Memungkinkan koordinasi secara global dr aktivitas penciptaan nilai dari tiap

divisi produk Membantu mendapatkan location & experience curve economies Memfasilitasi transfer core competencies Tdk memungkinkan utk local responsiveness

Worldwide area structure - disukai oleh perusahaan dgn diversifikasi rendah & struktur domestiknya berdasarkan fungsi

Membagi dunia menjadi area geografis bebas, lalu tiap area membentuk aktivitasnya sendiri

Mendesentralisasi kewenangan operasional aktivitas tsb Memfasilitasi local responsiveness Dpt menghasilkan pecahan organisasi

Struktur ini sesuai dgn localization strategy

The global matrix structure adalah usaha utk meminimalkan keterbatasan dari worldwide area structure dan the worldwide product divisional structure

Memungkinkan diferensiasi di dua dimensi – divisi produk dan area geografis Mempunyai 2 elemen pembuatan keputusan– divisi produk dan area geografis

mempunyai tanggung jawab yg setara utk keputusan operasi Kompleks sehingga dpt bersifat birokratis dan lambat Dpt menimbulkan konflik di antara 2 dimensi – divisi produk dan area Dpt menimbulkan masalah saling tunjuk antar divisi terjadi suatu kesalahan

Incentives adalah alat utk memberi penghargaan pd perilaku/tindakan Biasanya terkait erat dengan pengukuran kinerja yg dipakai di output control Seharusnya bervariasi tergantung pada karyawan dan sifat pekerjaan yg

dikerjakannya Seharusnya mendukung kerjasama antar manajer dalam sub-sub unit Seharusnya mencerminkan perbedaan dalam institusi dan budaya Dapat memiliki konsekuensi yg tidak direncanakan

Performance ambiguity muncul ketika penyebab buruknya kinerja sub-unit tidak jelas Biasa terjadi ketika kinerja suatu sub-unit tergantung pada sub-unit lain Cenderung paling rendah di perusahaan dengan localization strategy Terjadi banyak di perusahaan international tetap lebih tinggi di perusahaan dengan global standardization strategy Paling tinggi di perusahaan perusahaan transnational

Page 7: Rangkuman UAS

Organizational culture mengacu pada nilai dan norma yg ada dmn karyawan didorong utk mengikutinya dan budaya tsb berkembang dari :

Pendiri perusahaan dan pimpinan pentingnya Budaya sosial suatu bangsa Sejarah perusahaan Keputusan yang dihasilkan dlm kinerja yg bgs

Budaya organisasi dapat dipelihara melalui: Praktik perekrutan dan promosi Strategi reward Proses sosialisasi Strategi komunikasi

Chapter 14Entry Strategy and Strategic Alliances

Perusahaan yg berkembang secara internasional hrs memutuskan : 1. Pasar mana yg akan dimasuki 2. Kapan masuknya dan dgn skala seperti apa 3. Cara masuk seperti apa yg digunakan

Exporting (ekspor) langkah umum pertama utk byk perusahaan manufaktur . Kemudian, perusahaan mungkin menggantinya dgn cara lain

licensing licensor memberikan hak utk properti tdk berwujud kpd licensee utk periode wkt tertentu, dan sbg balasannya, licensor menerima royalti dr licensee c: Paten, penemuan, formula, proses, desain, hak cipta, merk dagang

Joint venture dg perusahaan lokalperusahaan yg dimiliki bersama oleh 2 perusahaan lain atau lebih yg independen

Wholly owned subsidiary perusahaan yg memiliki 100% sahamnya

Franchising bentuk khusus dari licensing dmn franchisor tdk hanya menjual properti tdk berwujud kpd franchisee, tp jg menuntut franchisee setuju utk patuh pd aturan mengenai bgmn mengelola bisnis tsb

Turnkey projects – kontraktor menangani setiap detail proyek utk klien asing, termasuk pelatihan karyawan produksi

Page 8: Rangkuman UAS

Beberap faktor yg mempengaruhi pilihan cara masuk (entry mode), termasuk : transport costs (biaya transportasi) trade barriers (hambatan perdagangan) political risks (risiko politik) economic risks (risiko ekonomi) Costs (biaya) firm strategy (strategi perusahaan)

Pilihan pasar asing akan tergantung pd potensial profit jangka panjang Pasar yg menguntungkan, adalah :

Stabil secara politik Memiliki sistem pasar bebas Memiliki tingkat inflasi yg relatif rendah Memiliki hutang sektor swasta yg rendah

Pasar yg kurang diinginkan, adalah : Tidak stabil secara politik Memiliki sistem ekonomi command (komando) atau campuran Memiliki tingkat pinjaman yg berlebihan

Keuntungan First mover termasuk : Kemampuan utk unggul lbh dulu dgn membentuk nama brand yg kuat Kemampuan utk menaikkan volume penjualan dan menuruni experience curve

sebelum pesaing dan mendapatkan keunggulan biaya dibanding pesaing yg msk belakangan

Kemampuan utk menciptakan switching costs yg mengikat pelanggan pd produk /jasa yg membuat pesaing sulit utk memenangkan bisnis

Kerugian First mover termasuk :

Page 9: Rangkuman UAS

pioneering costs – timbul ketika sistem bisnis asing sangat berbeda dr pasar domestik sehingga perusahaan hrs menyediakan waktu yg cukup, usaha dan biaya utk mempelajari aturan mainnya

Biaya dr gagalnya bisnis adlh apabila perusahaan, krn ketidakpeduliannya akan lingkungan asing dan membuat beberapa kesalahan besar

Biaya promosi dan pembangunan penawaran produk, termasuk biaya utk mengedukasi konsumen

Pilihan tergantung pada situasi yg dihadapi perusahaan : 1. A greenfield strategy – membangun cabang dari titik nol

greenfield venture bisa lebih baik ketika perusahaan perlu mentransfer kompetensi, skill, rutinitas, dan budaya yg ada dlm organisasi

Keuntungan utama dari greenfield venture adalah bahwa hal tsb memberi perusahaan kemampuan yg lbh baik utk membangun anak cabang yg sesuai keinginan

Tapi, greenfield venture lama utk dibangun Greenfield ventures juga berisiko

2. An acquisition strategy – memperoleh perusahaan yg sudah ada acquisition bs lebih baik ketika ada pesaing yg mapan atau pesaing global yg

tertarik pd perluasan Acquisitions menarik karena :

Cepat utk dilaksanakan Memungkinkan perusahaan mendahului pesaingnya Risiko lbh kecil dibanding greenfield investment

Acquisitions bisa gagal karena : Perusahaan pengakuisisi membayar lbh pd perusahaan yg diakuisisi Budaya antar perusahaan akuisisi bentrok Upaya utk mewujudkan sinergi menemui hambatan dan memakan waktu lbh lama

dr yg diperkirakan Screening sblm akuisisi yg blm cukup

Utk menghindari masalah ini, perusahaan seharusnya : Mengecek secara teliti perusahaan yg akan diakuisisi Bergerak cepat untuk mengimplementasikan rencana pengintegrasian

Strategic alliances mengacu pada perjanjian kerjasama antara pesaing sebenarnya atau pesaing potensial

Strategic alliances menarik karena : Memfasilitasi utk masuk ke pasar asing Memungkinkan perusahaan utk membagi biaya tetap dan risiko pengembangan

produk atau proses baru Menyatukan skill tambahan dan aset yg bahkan partner tdk bs dgn mudah

mengembangkannya sendiri Membantu perusahaan membuat standar teknologi utk industri yg akan

menguntungkan perusahaan Tapi, perusahaan perlu berhati-hati utk tdk memberikan lebih dari yg bisa diterima

Page 10: Rangkuman UAS

Suksesnya aliansi adalah fungsi dari : 1. Partner selection (pemilihan partner)

Partner yg baik Membantu perusahaan mencapai tujuan strategisnya dan memiliki

kemampuan yg tdk dimiliki perusahaan dan bernilai Membagi visi perusahaan utk tujuan aliansi Tdk akan mengeksploitasi aliansi utk tujuan pribadi

2. Alliance structure (struktur aliansi) Aliansi seharusnya

Menyulitkan transfer teknologi yg tdk ditujukan utk ditransfer Punya perlindungan kontraktual utk menjaga dari risiko opportunism oleh

partner Memungkinkan pertukaran skill dan teknologi utk keuntungan yg adil Meminimalkan risiko opportunism oleh partner aliansi

3. The manner in which the alliance is managed (cara aliansi dikelola) memerlukan

Hubungan interpersonal antar manajer Belajar dari partner aliansi

Chapter 15Exporting, Importing, and Countertrade

Jebakan dalam Exporting Buruknya analisis pasar Buruknya pemahaman mengenai kondisi persaingan Kurangnya penyesuaian dgn pasar lokal Buruknya program distribusi Buruknya pelaksanaan promosi Masalah pengamanan pembiayaan Mengabaikan perbedaan dan keahlian yg diperlukan utk penetrasi pasar asing Mengabaikan banyaknya dokumen dan formalitas yg dibutuhkan

Export management companies (EMCs) adalah spesialis ekspor yg bertindak sbg departemen pemasaran ekspor atau departemen internasional bagi perusahaan klien

EMCs biasanya menerima 2 jenis tipe pekerjaan : 1. Mrk memulai pengerjaan ekspor dgn pemahaman bahwa perusahaan akan mengambil

alih setelah ekspor tsb matang Tdk semua EMCs sama – beberapa mengerjakan pekerjaan lbh baik dr yg lainnya

2. Mereka memulai jasa mrk dgn pemahaman bahwa EMC akan tetap bertanggung jawab thdp penjualan produk perusahaan

Tp, perusahaan yg menggunakan EMCs jadi tdk mengembangkan kemampuan ekspor mereka sendiri

mengurangi risiko ekspor, perusahaan hrs :

Page 11: Rangkuman UAS

Menyewa EMC atau konsultan ekspor utk mengidentifikasi peluang dan mengurus dokumen dan peraturan

Fokus pada satu, atau sedikit, pasar terlebih dahulu Memasuki pasar asing pd skala kecil dlm rangka mengurangi biaya setiap

kegagalan berikutnya Menyadari waktu dan komitmen manajerial yg diperlukan Membangun hubungan baik dgn distributor lokal dan konsumen Merekrut tenaga lokal utk membantu membangun pengenalan di pasar Proaktif Pertimbangan utk memproduksi secara lokal

letter of credit diterbitkan oleh bank atas permintaan importir dan menyatakan bank akan membayar sejumlah uang kepada penerima, biasanya eksportir, atas penyerahan dokumen-dokumen tertentu yg disyaratkan

draft (disebut juga bill of exchange) adalah perintah yg ditulis oleh eksportir yg memerintahkan importir, atau agen pengimpor, utk membayar sejumlah uang pada waktu tertentu

bill of lading diterbitkan utk eksportir oleh jasa pengangkut barang Memiliki 3 kegunaan :

1. Sebagai tanda terima – barang yg dijelaskan dlm dokumen telah diterima oleh kurir

2. Sebagai kontrak – kurir berkewajiban memberi pelayanan jasa pengangkutan dgn imbalan biaya tertentu

3. Sebagai dokumen kepemilikan – dpt digunakan utk memperoleh pembayaran atau perjanjian tertulis sblm barang diberikan pada importir

Countertrade mengacu pada perjanjian seperti pertukaran yg memfasilitasi pertukaran barang dan jasa dgn barang dan jasa lain ketika tidak bisa dilakukan pertukaran dengan uang

Countertrade menarik karena : memberi perusahaan cara utk membiayai transaksi ekpor ketika cara lain tidak

ada Memberi perusahaan keunggulan thdp perusahaan yg tdk mau melakukan

perjanjian countertrade Countertrade tdk menarik karena :

Mungkin melibatkan pertukaran barang yg tdk bs digunakan atau barang yg berkualitas buruk yg tdk bisa dibuang perusahaan atau tidak menguntungkan

Perusahaan perlu utk mendirikan departemen in-house trading utk mengurus perjanjian countertrade

Ada 5 tipe berbeda dari countertrade 1. Barter – pertukaran langsung barang/ jasa antara 2 pihak tanpa transaksi kas

Perjanjian paling ketat dari countertrade Digunakan paling byk utk one-time-only deal dlm transaksi dgn mitra dagang yg

tdk terpercaya2. Counterpurchase – perjanjian pembelian timbal balik

Page 12: Rangkuman UAS

Terjadi ketika perusahaan setuju utk membeli kembali sejumlah bahan baku dari negara dmn penjualan dilakukan

3. Offset – mirip dgn counterpurchase sejauh salah satu pihak setuju utk membeli barang/jasa dgn persentase tertentu dari hasil penjualan asli

Perbedaannya dgn counterpurchase, pihak ini bisa memenuhi kewajibannya dgn perusahaan manapun di negara dmn penjualan terjadi

4. A buyback terjadi ketika perusahaan mendirikan pabrik di sebuah negara – atau menyuplai teknologi, peralatan, pelatihan, atau jasa lain ke suatu negara – dan setuju utk mengambil persentase tertentu dr output pabrik tsb sebagai pembayaran sebagian utk kontrak

5. Switch trading – penggunaan pihak ketiga khusus rumah dagang dlm perjanjian countertrade

Ketika perusahaan menulis perjanjian counterpurchase atau offset dgn suatu negara, hal tsb sering berakhir dgn kredit counterpurchase yg bs digunakan utk membeli barang dari negara tsb

Pertukaran perdagangan terjadi ketika third-party trading house membeli kredit counterpurchase perusahaan dan menjualnya ke perusahaan lain yg bisa menggunakannya lbh baik

Chapter 17Global Marketing and R&D

The marketing mix (pilihan yang ditawarkan perusahaan kepada target pasar mereka) terdiri dari

1. Product attributes2. Distribution strategy3. Communication strategy4. Pricing strategy

Market segmentation – mengidentifikasi perbedaan kelompok konsumen yang perilaku pembeliannya berbeda satu sama lain dalam hal-hal tertentu

Pasar dapat disegmentasi berdasarkan : geografis demografis Faktor sosio-kultural Faktor psikologi

kebutuhan konsumen itu tergantung pd : 1. Budaya

Tradisi, struktur sosial, bahasa, agama, pendidikan2. Tingkat pertumbuhan ekonomi

Konsumen di negara maju cenderung untuk meminta lebih banyak atribut ekstra Konsumen di negara kurang berkembang cenderung lebih memilih produk-produk

dasar

Page 13: Rangkuman UAS

3. Produk dan standar teknis Perbedaan negara bisa memaksa perusahaan utk menyesuaikan marketing mix

Ada 4 tipe dalam sistem distribusi 1. Retail concentration – terkonsentrasi / terfragmentasi

Pada sistem retail terkonstentrasi, beberapa retail menyuplai sebagian besar pasar – umumnya di negara maju

Pada sistem retail terfragmentasi ada banyak retailer, tidak ada satupun yg punya pangsa pasar utama – umumnya di negara berkembang

2. Channel length – jumlah perantara antara produsen dan konsumen short channel – ketika produsen menjual langsung kepada konsumen – biasa

terjadi di sistem terkonsentrasi long channel – ketika produsen menjual melalui agen impor, pedagang grosir, dan

retailer – biasa terjadi di sistem retail terfragmentasi 3. Channel exclusivity – seberapa sulit pihak luar untuk mengakses

Sistem di jepang adalah contoh sistem yang sangat ekslusif 4. Channel quality – keahlian, kompetensi, dan kemampuan retailer di suatu negara, dan

kemampuan menjual dan mendukung produk perusahaan luar negeri Kualitas retailer bagus di negara yg sudah maju, dibanding negara berkembang,

tetapi bila di negara berkembang mslh tsb mendorong perusahaan utk membangun sendiri channelnya.

Perusahaan mungkin harus menyediakan sumber daya yang cukup utk meningkatkan kualitas channel

Memilih strategi distribusi Strategi yang optimal tergantung dari cost dan benefit relatif dari setiap alternatif Ketika harga sangat penting, saluran distribusi yg pendek lebih baik

Setiap perantara di dalam channel menambahkan nilai harga ke produk tsb Ketika sektor retail difragmentasikan, saluran yg panjang akan menguntungkan

Ekonomisasi pada biaya penjualan Dapat menawarkan akses ke saluran ekslusif

Communication StrategyMengkomunikasikan product attributes kepada calon pelanggan adalah elemen penting dalam marketing mix . Bagaimana perusahaan berkomunikasi dengan konsumen sebagian tergantung pada pilihan saluran distribusinyaSaluran komunikasi yg ada utk perusahaan, sbb:

direct selling / penjualan langsung sales promotion / promosi penjualan direct marketing / pemasaran langsung Advertising / iklan

hambatan dalam komunikasi internasional1. Cultural barriers2. Source and country of origin effects –

Source effects terjadi ketika penerima pesan mengevaluasi pesan berdasarkan status atau citra pengirimnya

Page 14: Rangkuman UAS

Country of origin effects – sejauh mana tempat produksi mempengaruhi evaluasi produk

3. Noise levels – banyaknya jumlah pesan lain yg bersaing untuk mendapat perhatian konsumen

Pricing Strategy1. Price discrimination (diskriminasi harga)

terjadi ketika perusahaan menetapkan harga yg berbeda pada konsumen di negara yg berbeda utk produk yg sama

2. Strategic pricing (harga strategis) mempunyai 3 aspek

1. Predatory pricing – menggunakan profit yg didapat dari satu pasar utk mendukung aggressive pricing yg didesain utk mengusir pesaing di pasar lain

2. Multi-point pricing – strategi harga perusahaan di satu pasar mungkin memiliki dampak pada strategi harga pesaing di pasar lain

3. Experience curve pricing – harga murah di seluruh dunia dalam usaha utk membangun volume penjualan global secepat mungkin, bahkan jika artinya harus menghadapi kerugian yg besar pd awalnya

3. Regulations that affect pricing decisions Kemampuan perusahaan utk menetapkan harganya sendiri bisa dibatasi oleh :

1. Antidumping regulations – dumping terjadi ketika perusahaan menjual produk di harga yg lbh rendah

dibanding biaya utk memproduksinya 2. Competition policy –

aturan yg didesain utk mempromosikan persaingan dan membatasi praktik monopoli serta dpt membatasi harga yg ditetapkan perusahaan

Chapter 18 Global Human Resource Management

Human resource management (HRM) mengacu pada aktivitas yg dilakukan organisasi utk menggunakan SDM secara efektif

Aktivitas ini termasuk : Menentukan strategi SDM perusahaan Staffing Evaluasi kinerja Pengembangan manajemen Kompensasi Hubungan tenaga kerja

staffing policy (kebijakan kepegawaian) perusahaan berkaitan dgn pemilihan karyawan yg memiliki kemampuan yg dibutuhkan utk mengerjakan pekerjaan tertentu

Ada 3 pendekatan utama utk kebijakan kepegawaian dalam bisnis internasional 1. The ethnocentric approach

mengisi posisi manajemen inti dengan parent-country nationals (karyawan yg berasal dari negara tempat suatu perusahaan berpusat/berasal)

Page 15: Rangkuman UAS

2. The polycentric approachmerekrut host-country nationals utk mengelola cabang di negara mrk, dan parent-country nationals utk posisi di kantor pusat

3. The geocentric approach\mencari orang terbaik, terlepas dari kewarganegaraannya utk pekerjaan2 utama

Expatriate failure adalah kembalinya expatriate manager ke negara asal sebelum waktunya

4 dimensi utk meramalkan kesuksesan ekspatriat adalah : 1. Self-orientation – harga diri, percaya diri, dan mental yg baik dari org tsb 2. Others-orientation – kemampuan utk berinteraksi secara efektif dgn host-country

nationals3. Perceptual ability – kemampuan memahami knp org di negara lain bersikap seperti apa

adanya mrk 4. Cultural toughness – kemampuan utk menyesuaikan diri dgn pekerjaan

Paket kompensasi ekspatriat memiliki 5 komponen: 1. Base salary – normalnya dlm range yg sama seperti gaji pokok utk posisi yg sejenis di

negara asal Dpt dibayar baik dlm mata uang home country atau mata uang lokal

2. Foreign service premium – bayaran tambahan yg diterima karena bekerja di luar negeri Umumnya ditawarkan sebagai insentif utk menerima tugas di luar negeri

3. Various allowances – kesulitan, tmpt tinggal, biaya hidup, pendidikan 4. Tax differentials – mungkin harus membayar pajak penghasilan di kedua negara apabila

host country tdk memiliki perjanjian timbal balik pajak dgn negara asal manajer Perusahaan biasanya menanggung beban pajak ekstra

5. Benefits – byk perusahaan menyediakan level yg sama utk tunjangan pensiun dan kesehatan seperti yg diterima di negara asal

Chapter 19Accounting in

the International Business

5 variable utama yg mempengaruhi perkembangan sistem akuntansi suatu negara 1. Hubungan antara bisnis dan penyedia modal2. Ikatan politik dan ekonomi dengan negara lain3. Tingkat inflasi4. Tingkat pertumbuhan ekonomi suatu negara5. Budaya yang berlaku di suatu negara

Page 16: Rangkuman UAS

The historic cost principal mengasumsikan unit nilai mata uang yg digunakan utk melaporkan hasil keuangan tidak kehilangan nilainya akibat inflasi

penilaian pengaruh aset Jika inflasi tinggi, aset akan undervalued

Uncertainty avoidance – tingkat sejauh apa suatu budaya mensosialisasikan anggota mereka utk menerima situasi yg ambigu dan tdk pasti – mempengaruhi sistem akuntansi suatu negara

Accounting standards adalah aturan utk menyusun laporan keuangan Mendefinisikan informasi akuntansi yg berguna

Auditing standards menetapkan aturan untuk melakukan audit Proses teknikal dmn pihak independen mengumpulkan bukti utk menentukan

apakah laporan keuangan memenuhi standar akuntansi yg dibutuhkan dan apakah dapat dipercaya

current rate method, nilai tukar di tanggal balance sheet digunakan utk memindahkan laporan keuangan dr cabang luar negeri ke mata uang dlm negeri di perusahaan multinasional

temporal method menerjemahkan nilai aset dlm mata uang asing menjadi mata uang lokal menggunakan nilai tukat yg ada ketika aset tersebut dibeli

Donald Lessard and Peter Lorange – perusahaan dpt menangani masalah tarif nilai tukar dan pengendalian dgn 3 cara:

1. The initial rate - the spot exchange rate ketika anggaran dipakai ? 2. The projected rate - ramalan spot exchange rate pd akhir dari gambaran anggaran ? 3. The ending rate - the spot exchange rate ketika anggaran dan kinerja dibandingkan

Chapter 20Financial Management in the International Business

Determinants of National Accounting Standards

Page 17: Rangkuman UAS

Financial management meliputi 1. Investment decisions – apa yg dibiayai 2. Financing decisions –bgmn membiayai keputusan tsb 3. Money management decisions –bgmn cara mengelola sumber daya keuangan

perusahaan dgn cara yg paling efisien

Penganggaran modal lbh rumit di bisnis internasional Karena ada perbedaan yg hrs dibuat antara aliran kas utk proyek dan aliran ke

perusahaan induk Karena ada risiko politik dan ekonomi Karena hubungan antara aliran kas ke perusahaan induk dan sumber pembiayaan

harus dikenali

Political risk dapat mempengaruhi keputusan investasi karena kemungkinan bahwa tekanan akan menyebabkan perubahan drastis pd lingkungan bisnis suatu negara yg mengancam profit dan tujuan lain dr bisnis

Economic risk dapat mempengaruhi keputusan investasi karena kemungkinan bahwa ekonomi yg salah urus dpt menyebabkan perubahan drastis pd lingkungan bisnis suatu negara yg mengancam profit dan tujuan lain dari bisnis Risiko ekonomi terbesar adalah inflasi

Dicerminkan dr jatuhnya nilai mata uang dan rendahnya aliran kas proyek

Keputusan Money management berusaha utk mengelola sumber kas global secara efisien 1. Meminimalkan saldo kas – perlu kas di tangan utk hutang wesel dan permintaan tak

terduga 2. Mengurangi transaction costs – biaya pertukaran

1. Setiap saat perusahaan mengubah kas dari satu mata uang ke yg lain, mereka menghadapi transaction costs

Pajak dpt diminimalisasi melalui : 1. Tax credits – mengijinkan perusahaan mengurangi pajak yg dibayarkan ke

negara asal dgn jumlah pajak yg dibayarkan ke pemerintah asing 2. Tax treaties – perjanjian yg menyatakan bagian mana dr pendapatan yg akan

dipajak oleh otoritas negara dmn pendapatan dihasilkan 3. Deferral principle – menyatakan bahwa perusahaan induk tdk dipajak pd

pendapatan dari luar negeri sampai mrk menerima dividen 4. Tax havens – negara dgn pendapatan pajak rendah atau sangat rendah –

perusahaan dpt menghindari pajak pendapatan dgn membangun anak cabang baru di suatu negara ?

Perusahaan dpt mentransfer dana cair lintas negara melalui: Dividend remittances (pengiriman dividen) ? Royalty payments and fees (pembayaran royalti)

Page 18: Rangkuman UAS

Transfer prices Fronting loans, hutang antara induk dan cabangnya yg disalurkan melalui perantara

keuangan, biasanya bank berskala internasional

Royalties – pembayaran atas jasa yg dibayarkan oleh pemilik teknologi, paten, atau merk dagang utk penggunaan teknologi tsb atau hak memproduksi dan/atau penjualan produk dibawah paten atau merk dagang

A fee kompensasi utk jasa profesional atau keahlian yg diberikan kpd cabang di luar negeri oleh perusahaan induknya atau cabang lain

Transfer prices – harga dmn barang dan jasa ditransfer antar entitas dalam perusahaan Transfer prices dpt dimanipulasi utk

1. Mengurangi kewajiban pajak dgn mengubah pendapatan dari negara berpajak tinggi ke negara berpajak rendah ?

2. Memindahkan dana keluar negeri dmn diperkirakan ada devaluasi mata uang yg signifikan

3. Memindahkan dana dari cabang ke induk dmn dividen dibatasi oleh pemerintah tuan rumah

4. Mengurangi kewajiban impor dmn ad valorem tariffs berlaku

perusahaan mengelola sumber dana kas global1. Centralized depositories

Menahan saldo kas pada penyimpanan tersentralisasi Dgn menyatukan cadangan kas secara terpusat, perusahaan dapat menyimpan

jumlah lbh besar, dan krn itu mendapatkan tingkat bunga yg lbh tinggi Ketika centralized depositories dilokasikan di pusat keuangan utama, perusahaan

dpt akses utk bermacam-macam peluang investasi yg lbh besar dibanding yg dimiliki oleh cabang

Dgn menyatukan cadangan kas, perusahaan dpt mengurangi ukuran total kantong kas yg mudah diakses, dan menginvestasikan jumlah yg lbh besar dlm jangka pjg, akun tdk likuid yg punya tingkat bunga lbh tinggi

2. Multilateral netting – dpt mengurangi transaction costs yg berhubungan dgn byk transaksi antar cabang