radar tegal 28 jan 2015

24
GRAFIS:DNP / RADAR TEGAL CMYK Harian Pertama Kebanggaan Wong Tegal RADAR TEGAL Rp. 3.000,- RABU, 28 JANUARI 2015 Budi Terus Serang KPK *Esih serang-serangan bae Jokowi-JK Tegur Menteri Tedjo *Nembe ditegur ya, durung disanksi ke hal 7 kol 1 SOSOK Jennifer Lopez Cinta tanpa Syarat MESKIPUN telah di- karuniai dua anak kem- bar berusia 6 tahun, Jennifer Lopez, 45, masih membuka ke- mungkinan punya anak lagi. Penyanyi dan aktris yang te- lah tiga kali ber- cerai tersebut ju- ga merasa bisa menjalankan dengan baik pe- ran sebagai ibu Max dan Emme yang diasuh ber- sama mantan suaminya, Marc An- thony. ”Anak- anak mem- buatmu per- caya tentang banyak hal, seperti bagai- mana semua menjadi mung- kin,” kata JLo, sapaannya, kepada People. Karena itu, meskipun usianya sudah tak muda lagi, dia masih berharap punya kesempatan memiliki bayi lagi. Kalaupun tidak dapat menambah anak, JLo tetap ber- syukur karena bisa menjadi ibu Max dan Emme. ke hal 7 kol 5 KETIKA korban dan pelaku menahan sakit di sekujur tubuh akibat insiden tak terduga pada Senin dini hari (26/1) lalu, keluarga juga merasakan sakit yang sama. Meskipun tubuh tak tergores, tetapi hati mereka tersayat. Tak seorang pun dari keluarga yang percaya musibah itu bisa menimpa keluarga mereka. Sebut saja Tarnyan, 79. Orang tua pelaku itu duduk di depan rumahnya. Dimana rumahnya itu berhadapan langsung dengan rumah tempat kejadian perkara. Dia sendiri hanya seorang kakek renta DIYANAH / RADAR TEGAL INDEKS Mintaragen Dikepung Banjir METROPOLIS Mantan Kades Divonis 1,6 Tahun RADAR BREBES Geger Penemuan Mayat Bayi RADAR PEMALANG Lelang Lima Jabatan Dibuka RADAR SLAWI Kalau Terbang, Saya Paling Takut... Oleh: AZRUL ANANDA JAM ”terbang” saya termasuk yang tidak ke- ru-keruan. Surabaya–Ja- karta bisa seminggu dua kali, dan hampir selalu berangkat pagi pulang malam. Rekor pribadi sa- ya adalah 75 penerba- ngan dalam 90 hari. Dari dulu, saya paling suka nonton Discovery Channel atau Na- tional Geographic (setelah nonton sitcom). Sejak tahun lalu, saya suka sekali tayangan berseri Air Crash Investigation, cerita-cerita tentang kecelakaan pesawat dan penyeli- dikan serta solusi-solusinya. HAPPY WEDNESDAY ke hal 7 kol 5 Datangi Polres Metro Jaksel JAKARTA–Berbagai cara dilaku- kan Komjen Budi Gunawan untuk menyerang Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Kemarin (27/1) Kua- sa Hukum Budi Gunawan, Fredrich Yunadi mendatangi Polres Metro Jakarta Selatan untuk mengeluarkan tahanan bernama Hus Madun Ha- riyadi. Madun merupakan tahanan kasus oknum KPK gadungan. Yunadi ingin Madun keluar agar bisa melaporkan penyidik KPK terkait berbagai kasus. Menurut Yunadi, Madun ini memiliki sekitar enam kardus bukti-bukti penyelewengan yang dilakukan penyidik KPK. ”Karena itu saya mau mengeluarkan dia dengan mengajukan penangguh- an penahanan,” terang- nya. Bukti-bukti itu, lan- jut dia, kebanyakan Saya juga sudah memberi p a n - dangan ke Pak Tedjo agar menggunakan istilah-istilah yang sesuai lah.” JUSUF KALLA Wakil Presiden JAKARTA–Mulutmu harimau- mu. Istilah itu cocok diala- matkan pada Menteri Koor- dinator Politik Hukum dan HAM Tedjo Edhy Purdi- jatno. Tidak hanya pa- nen kecaman publik, ko- mentar kontroversialnya juga berbuah teguran dari dua bosnya, Presiden Joko Widodo ke hal 7 kol 1 Jokowi-JK Tegur Menteri Tedjo RICARDO/JPNN.COM Tepis Kopassus Amankan Gedung Antirasuah SURABAYA –TNI diam-diam ikut mengamankan konflik KPK versus Polri. Berdalih diminta Ke- tua KPK Abraham Samad yang khawatir ada ”serangan balik” me- nyusul pembebasan Wakil Ke- tua KPK Bambang Widjo- janto, TNI ikut siaga men- jaga gedung KPK. RICARDO/JPNN.COM Moeldoko RICARDO/JPNN Budi Gunawan ke hal 7 kol 5 Budi Terus Serang KPK HENDRA EKA/JAWA POS MENDUKUNG–Puluhan pegiat anti korupsi mengenakan topeng BW. WAKIL Ketua KPK Bambang Wi- djojanto akhirnya secara resmi me- lapor kasus penangkapannya yang dinilai banyak orang tak manusiawi ke Komnas HAM. Lembaga itu pun kemarin gerak cepat dengan me- nggali fakta ke para pimpinan KPK. BW Lapor Penangkapan ke Komnas HAM ke hal 7 kol 5 ke hal 7 kol 1 Dibalik Penusukan Dua Anak dan Percobaan Bunuh Diri Si Tukang Becak Ingin Mati Bersama, karena Himpitan Ekonomi PENOPANG HIDUP – Rustopo setiap hari menggunakan becak tersebut untuk mencari nafkah. Rustopo, pelaku penusukan yang tidak lain adalah ayah kandung kedua bocah malang itu, kini hanya bisa menyesali perbuatan khilafnya. Dalam ruangan yang berbeda, mereka bertiga sama - sama terbaring lemah di ranjang rumah sakit. Mengapa dia sampai tega berbuat itu?

Upload: jaelani-hutabarat

Post on 07-Apr-2016

348 views

Category:

Documents


27 download

DESCRIPTION

Radar Tegal 28 jan 2015

TRANSCRIPT

GRAFIS:DNP / RADAR TEGAL

CMYK

Harian Pertama Kebanggaan Wong Tegal

RADAR TEGALRp. 3.000,-RABU, 28 JANUARI 2015

Budi Terus Serang KPK*Esih serang-serangan bae

Jokowi-JK Tegur Menteri Tedjo*Nembe ditegur ya, durung disanksi

ke hal 7 kol 1

SOSOK

Jennifer LopezCinta tanpa Syarat

MESKIPUN telah di-karuniai dua anak kem-bar berusia 6 tahun,Jennifer Lopez, 45,masih membuka ke-mungkinan punyaanak lagi. Penyanyi

dan aktris yang te-lah tiga kali ber-cerai tersebut ju-ga merasa bisam e n j a l a n k a ndengan baik pe-ran sebagai ibuMax dan Emmeyang diasuh ber-sama mantans u a m i n y a ,Marc An-thony.

” A n a k -anak mem-buatmu per-

caya tentangbanyak hal,

seperti bagai-mana semua

menjadi mung-kin,” kata JLo,

sapaannya, kepadaPeople. Karena itu,meskipun usianyasudah tak muda lagi,dia masih berharappunya kesempatanmemiliki bayi lagi.

Kalaupun tidakdapat menambahanak, JLo tetap ber-syukur karena bisamenjadi ibu Max danEmme.

ke hal 7 kol 5

KETIKA korban dan pelaku menahansakit di sekujur tubuh akibat insiden takterduga pada Senin dini hari (26/1) lalu,keluarga juga merasakan sakit yang sama.Meskipun tubuh tak tergores, tetapi hatimereka tersayat. Tak seorang pun darikeluarga yang percaya musibah itu bisamenimpa keluarga mereka.

Sebut saja Tarnyan, 79. Orang tua pelakuitu duduk di depan rumahnya. Dimanarumahnya itu berhadapan langsungdengan rumah tempat kejadian perkara.Dia sendiri hanya seorang kakek renta

DIYANAH / RADAR TEGAL

INDEKSMintaragen Dikepung Banjir

METROPOLIS

Mantan Kades Divonis 1,6 TahunRADAR BREBES

Geger Penemuan Mayat BayiRADAR PEMALANG

Lelang Lima Jabatan DibukaRADAR SLAWI

Kalau Terbang,Saya Paling Takut...

Oleh: AZRUL ANANDA

JAM ”terbang” sayatermasuk yang tidak ke-ru-keruan. Surabaya–Ja-karta bisa seminggu duakali, dan hampir selaluberangkat pagi pulangmalam. Rekor pribadi sa-ya adalah 75 penerba-ngan dalam 90 hari.

Dari dulu, saya palingsuka nonton Discovery Channel atau Na-tional Geographic (setelah nonton sitcom).Sejak tahun lalu, saya suka sekali tayanganberseri Air Crash Investigation, cerita-ceritatentang kecelakaan pesawat dan penyeli-dikan serta solusi-solusinya.

HAPPY WEDNESDAY

ke hal 7 kol 5

Datangi PolresMetro Jaksel

JAKARTA–Berbagai cara dilaku-kan Komjen Budi Gunawan untukmenyerang Komisi PemberantasanKorupsi (KPK). Kemarin (27/1) Kua-sa Hukum Budi Gunawan, FredrichYunadi mendatangi Polres MetroJakarta Selatan untuk mengeluarkantahanan bernama Hus Madun Ha-riyadi. Madun merupakan tahanankasus oknum KPK gadungan.

Yunadi ingin Madun keluaragar bisa melaporkan penyidikKPK terkait berbagai kasus.Menurut Yunadi, Madun inimemiliki sekitar enam kardusbukti-bukti penyelewenganyang dilakukan penyidikKPK. ”Karena itu saya maumengeluarkan dia denganmengajukan penangguh-an penahanan,” terang-nya.

Bukti-bukti itu, lan-jut dia, kebanyakan

Saya jugas u d a hmemberip a n -

dangan ke Pak Tedjoagar menggunakanistilah-istilah yangsesuai lah.”

JUSUF KALLAWakil Presiden

JAKARTA–Mulutmu harimau-mu. Istilah itu cocok diala-matkan pada Menteri Koor-dinator Politik Hukum danHAM Tedjo Edhy Purdi-jatno. Tidak hanya pa-nen kecaman publik, ko-mentar kontroversialnyajuga berbuah teguran dari duabosnya, Presiden Joko Widodo

ke hal 7 kol 1

Jokowi-JK Tegur Menteri Tedjo

RICARDO/JPNN.COM

Tepis Kopassus AmankanGedung Antirasuah

SURABAYA –TNI diam-diamikut mengamankan konflik KPKversus Polri. Berdalih diminta Ke-tua KPK Abraham Samad yangkhawatir ada ”serangan balik” me-

nyusul pembebasan Wakil Ke-tua KPK Bambang Widjo-janto, TNI ikut siaga men-jaga gedung KPK.

RICARDO/JPNN.COM

MoeldokoRICARDO/JPNN

Budi Gunawanke hal 7 kol 5

Budi TerusSerang KPK

HENDRA EKA/JAWA POS

MENDUKUNG–Puluhan pegiat anti korupsi mengenakan topeng BW.

WAKIL Ketua KPK Bambang Wi-djojanto akhirnya secara resmi me-lapor kasus penangkapannya yangdinilai banyak orang tak manusiawi

ke Komnas HAM. Lembaga itu punkemarin gerak cepat dengan me-nggali fakta ke para pimpinan KPK.

BW Lapor Penangkapanke Komnas HAM

ke hal 7 kol 5ke hal 7 kol 1

Dibalik Penusukan Dua Anak dan Percobaan Bunuh Diri Si Tukang Becak

Ingin Mati Bersama, karena Himpitan Ekonomi

PENOPANG HIDUP – Rustoposetiap hari menggunakan becaktersebut untuk mencari nafkah.

Rustopo, pelakupenusukan yang tidak lain

adalah ayah kandungkedua bocah malang

itu, kini hanya bisamenyesali perbuatan

khilafnya. Dalamruangan yang berbeda,

mereka bertiga sama - samaterbaring lemah di ranjangrumah sakit. Mengapa dia

sampai tega berbuat itu?

RADAR TEGAL RABU, 28 JANUARI 2015website : radartegal.com, epaper: epaper.radartegal.comJURNAL GURU2

BAGI guru yang ingin karya tulisnya diterbitkan di halamanini, bisa dikirim melalui email [email protected] juga foto dengan pose santai. Terima kasih.

Harian Pertama KebanggaanWong Tegal

Pendiri: H. Mahtum Mastoem (Alm), Penasihat: Dahlan Iskan, Komisaris Utama: HM Alwi Hamu, Komisaris: Lukman Setiawan, Dwi Nurmawan, Dirut: Yanto S. Utomo,Direktur: Moh. Sukron. Pemimpin Umum: Moh. Sukron.Pemimpin Redaksi: M. Sekhun. Wakil Pemimpin Redaksi: Wawan Setiawan. Redaktur Pelaksana: Zuhlifar Arrisandy. Koord. Liputan: M. Fathurrohman.Redaktur: Embong Sriyadi, Khikmah Wati, Laela Nurchayati, Adi Mulyadi. Kota Tegal: Rohman Gunawan, Abidin Abror, Agus Wibowo, K. Anam Syahmadani. Brebes:Hervianto, Ismail Fuad. Bumiayu: Teguh Supriyanto. Slawi: Hermas Purwadi, Yeri Novelli, Muh. Fatkhudin. Pemalang: Moh. Khasanudin (Kepala Perwakilan), AgusPratikno, M. Ridwan, Siti Maftukhah. Pekalongan: Ade Asep Syarifuddin. Pracetak: Feri Setiawan (Koordinator), M Yahya, Dedy Irawan, Dwi Nanda P, Asep Ariadi S, Rizki

Fauzan. Desain Iklan: A.Sekhudin. Iklan: Taufiq Ismail (Manager), Kharisma Dewi, Arifudin Yunianto, Riyanto Harjo, Teguh Widodo Nawawi, Agus Mutaalimin, Indani Dwi Oktina, Wahyudi. Event/Off Print: Wahyu Suroto. Pemasaran:Sunarjo (Manager), Wahyu Subagyo, Umaman Sahareka, Muslih, Zaenal Muttaqin, Rokhim. Keuangan: Yela Ramadiah (Manager), Dwi Titi Lestari (Perpajakan), Lita Rahmiati, Astri Prayudita, Syafriani Maulidah, Mubin, Djuhaeri Effendi,Moh. Erlin, Imron Rosyadi. HRD: Hesti Prasetyani. Manager Cetak Komersil: M. Abduh. Alamat Redaksi/Pemasaran/Tata Usaha: Jl. Perintis Kemerdekaan Tegal telp. (0283) 340900 (hunting), fax (0283) 340004. Jakarta :Ferdinansyah, Eko Suprihatmoko. Alamat: Komp. Widuri Indah Blok A-3 Jl. Palmerah Barat No 353, Jakarta 12210 Telp (021) 5330976, 5333321 Fax: (021) 5322629. Eceran: Rp 3.000/eks. Percetakan: PT Wahana Java SemestaIntermedia Kompleks LIK Dampyak -Tegal.

Tarif Iklan: Umum/Display: Rp 30.000/mm kolom, Sosial/Keluarga: Rp 17.000/mm kolom, Iklan Baris Laris: Rp 20.000/baris, Iklan Colour: Rp 40.000/mm kolom.Iklan halaman 1 (depan): Rp 80.000/ mmk. Tarif + 200%, Creative ad: Tarif + 50%. NPWP: No: 01.994.052.7-511.000. Bank: Bank Mandiri Cab. Tegal a.n. PTWahana Semesta Tegal No. Rek: 139.0002152787. Bank Jateng Cab. Tegal No. Rek: 1.004.02598.5 a.n. PT Wahana Semesta Tegal.

Percetakan Radar Tegal menerima cetak komersil untuk koran, tabloid, majalah, buku, LKS, dll.

Anda pernah merasa tidak puas dengan pelayanan publik? Anda pernah kecewa karena mendapatkan pelayanan yang tidak semestinya dari instansi tertentu? Layangkan perasaan Anda ke rubrikNgresula ini via SMS ke 082220810043, email [email protected] atau melalui surat ke Radar Tegal Jalan Perintis Kemerdekaan No. 32 Tegal . Tulis dengan bahasa yang sopan atau bisa jugamenggunakan bahasa Tegalan. Isi ngresula mutlak menjadi tanggung jawab pengirim SMS, email, dan surat. Dapatkan Kaos Ngresula, yang berisi SMS Ngresula pilihan (hanya Rp 60.000/pcs).

Semua wartawan Radar Tegal dilengkapi tanda pengenal/surat tugas dan tidak dibenarkan meminta/menerimaimbalan dalam bentuk apapun dari narasumber.

JadikanHidupBukanBebanOleh: Zuhlifar Arrisandy

LAGI -lagi himpitanekonomi. Alasan inikerap dijadikan pem-benar bagi beberapaorang tua, yang me-milih mengakhiri hi-dupnya dengan bu-nuh diri. Ironisnya,

keputusan yang dida-sari keputusasaan ini jugadiikuti dengan upaya

mengajak anak-anak-nya mengakhiri hi-dupnya. Apapunalasannya ini ti-daklah benar. Bu-kankah bunuh diri

juga dilarang agama?Menjadi miskin memang bukanlah harapan setiap orang.

Tetapi untuk bisa bertahan hidup di tengah-tengah kesulitanhidup saat ini, berharta banyak saja tidaklah cukup. Justrukendali psikologi dengan mengandalkan budi pekertilah yangharus dimiliki setiap orang saat ini.

Tengok saja kasus Rustopo (45), warga RT 4 RW 3Kelurahan Keturen Kecamatan Tegal Selatan Kota Tegal.Kepada saudaranya, dia kerap mengeluh susahnyamenjalani kehidupan dengan beban yang semakin hari kianbertambah. Daripada susah terus, Rustopo ingin mengakhirihidupnya. Dia tidak mau sendirian, tetapi dengan anak-anaknya. Pikiran pendek itupun terbukti, Senin (26/1) dinihari, ketika dia menusuk kedua perut anaknya, lalu berusahabunuh diri menusuk perutnya sendiri. Beruntung ketiganyamasih bisa diselamatkan, setelah anak tertua korbanmendapati kedua adiknya tengah meregang nyawa.

Ini memang menjadi kasus kali pertama yang dijumpai diTegal tahun ini. Hanya saja, dengan kian berkembangnyakehidupan di Kota Bahari, bisa saja muncul kasus-kasusserupa di kemudian hari. Karenanya, sudah saatnya kitakembali memunculkan empati terhadap sekeliling kita. Tanpasadar, akibat kemajuan pembangunan kadang-kadangjustru malah meminggirkan orang-orang tertentu. Mungkinkita lupa, hanya dengan mengandalkan kayuhan becaknya,pasti Sutopo kesulitan menghidupi ketiga anak-anaknya.Ini yang harus kita tanamkan lagi.

Tak berlebihan pula, jika pemerintah daerah sudahsaatnya mendata kembali warga-warga yang tak mampu.Sudah menjadi rahasia umum, data-data penerima bantuanselama ini masih saja salah. Akibatnya, warga yangsepantasnya menerima subsidi dana pemerintah, malahluput. Kasus Sutopo sudah barang tentu menjadi tamparankeras, tidak hanya bagi warga Kota Tegal tapi juga PemkotTegal. Bisa jadi, kesulitan hidup Sutopo tak terenduspengambil kebijakan. Atau bahkan sudah tahu tapi pura-pura tak tahu, karena kuota bantuan atau daftarpenerimanya sudah melebihi jumlahnya.

Kita tak perlu munafik bahwa di sekeliling kita masihbanyak Sutopo-sutopo lainnya. Selain berusaha mengu-atkan emosiomal dan semangat hidupnya, tak salah jikakita menunjukan jalan. Orang bijak sering mengatakannya,“Berilah kail, jangan ikannya.” Namun, apabila kita mampumemberikatan sesuatu, kenapa ditunda? Kecuali faktorekonomi, mereka juga harus dikuatkan secara agama.Apapun kesulitan hidup, serahkan semuanya kepada AllohSWT. Kita harus percaya bahwa tak mungkin Alloh SWT,memberi cobaan di luar kemampuan umatnya.

Tak perlu mengkambinghitamkan pemikiran pendekSutopo. Bisa jadi kita pun akan melakukannya, ketika kitadihimpit beban dan tekanan hidup yang mahadahsyat. Kinimulailah kita berempati dengan orang-orang di sekitar kita.Yakinlah hidup itu tidak sulit. Mulailah berfikir bahwa yangkita lakukan, akan menghasilkan konsekuensi. (*)

Bola Panas Calon KapolriGONJANG-ganjing peng-

angkatan Kepala KepolisianRepublik Indonesia (Kapolri)Komisaris Jenderal Budi Gu-nawan menghiasi jagat pem-beritaan di Indonesia denganberbagai spekulasi yang me-nyertainya. Sehari setelah Pre-siden Joko Widodo (Jokowi)mengajukan calon Kapolri keDPR, Komisi PemberantasanKorupsi (KPK) menetapkanKomjen Budi Gunawan (BG)sebagai tersangka dalam ka-sus transaksi tidak wajar (re-kening gendut). Walaupunmenuai kontroversi, KPK te-tap yakin dan akan jalan terusuntuk memproses kasus hu-kum BG ke tingkat selanjut-nya. Dengan tegas AbrahamSamad menyatakan bahwaKPK telah memiliki lebih daricukup bukti untuk penetapanBG sebagai tersangka.

Saya mencoba berspekulasiatas kasus ini. Pertama bahwasesungguhnya Presiden Joko-wi sudah mengetahui posisiBG yang sedang mendapatperhatian khusus KPK dalamkasus rekening gendut per-wira tinggi Polri. Itu dibuk-tikan dengan pernyataan Ke-tua KPK Abraham Samad,yang telah memberi sign sta-bilo merah pada nama BG,ketika diajukan menjadi salahseorang calon menteri kabinetkerja Jokowi.

Kedua, Setelah PresidenJokowi mandapat apresiasiatas inisiatifnya mengajukantracking calon pembantunyadi kabinet kepada KPK danPPATK, sebagai upaya untukmendapatkan pembantu-pembantunya yang bersihdari kasus-kasus korupsi, ter-nyata langkah itu terhentiketika Jokowi mengangkatJaksa Agung. Pada pengang-katan Jaksa Agung, Jokowisudah tidak meminta masu-

Oleh: H. Mohamad Hekal MBA*)

kan lagi dari KPK dan PPATKhal itu mulai memunculkantanda tanya konsistensi Pre-siden Jokowi dalam menjagapembantu-pembantunyaagar bersih dari jerat hukumkhususnya korupsi.

Pengangkatan Jaksa Agungmengakibatkan munculnyatanda tanya atas indepen-densi Presiden dari partai pen-dukung dan tim sukses yangmemenangkannya menjadiPresiden Republik Indonesia.Jaksa Agung yang merupakanpolitisi aktif memunculkan ke-raguan banyak pihak mampumenuntaskan permasahansangkarut peradilan di Indo-nesia, mengingat Jaksa AgungHM Prasetyo merupakanAnggota DPR RI dari PartaiNasional Demokrat (Nasdem)yang nota bene Partai Pen-dukung Presiden Jokowi.

Ketiga, Presiden Jokowi ti-dak berani berbeda denganMegawati dan Partai PDI Per-juangan. Di mana Megawatisebagai Ketua Umum PDI Per-juangan dikenal dekat denganBG yang pernah menjadi aju-dannya ketika menjadi presi-den. Kecenderungan PDI Per-juangan menjagokan BG su-dah menjadi rahasia umum,apalagi BG pernah disinyalirikut berpihak kepada Jokowipada saat Pilptes berlang-sung. Hal-hal tersebut mem-buat Jokowi tetap nekad me-ngajukan BG sebagai calonKapolri walaupun tahu BGpunya potensi terjerat kasushukum. Dalam hal ini publiktentunya menanyakan kem-bali independensi dan keman-dirian Presiden Jokowi dalammengambil keputusan-kepu-tusan strategis. Intervensi psi-kologis dari partai pendukungdan tim sukses menjadi tan-tanngan yang harus dijawabPresiden Jokowi hari ini dan

selanjutnya.Keempat, agar tangan Jo-

kowi tetap bersih dari gagal-nya BG menjadi Kapolri, Pre-siden Jokowi tidak segera me-narik pencalonan BG padasaat KPK menetapkan BG se-bagai tersangka. Padahal, se-sunguhnya masih ada waktuuntuk melakukan hal tersebut.Kalau saja pada saat itu, Pre-siden Jokowi segera menarikusulan pencalonan Kapolridari DPR dengan alasan pene-tapan BG jadi tersangka olehKPK, mungkin masalahnyatidak akan menjadi makin pe-lik. Tapi lagi-lagi, PresidenJokowi tidak mengambil opsitersebut.

Kelima, undang-undangmengatur bahwa pengang-katan Kapolri memerlukanpersetujuan DPR. Atas dasartersebut kemungkinan Jokowiberharap DPR-lah yang me-nolak calon Kapolri yang dia-jukan Presiden pada fit andproper test oleh Komisi IIImaupun dalam ParipurnaDPR RI. Artinya bila KIH diana-logikan sebagai pendukungpencalonan BG dan KMP se-bagai penolak atau yang tidaksetuju dengan pencalonan

BG, keputusannya pasti BGditolak. Kalau hal itu terjadi,Presiden Jokowi akan amandari tuduhan tidak membelakepentingan Megawati danPartai PDI Perjuangan.

Patut diduga, KMP menya-dari pencalonan BG sebagaiKapolri merupakan bola pa-nas yang dilempar PresidenJokowi kepada parlemen. Se-hingga spekulasi saya yangkeenam, atas kesadaran akanadanya bola panas penca-lonan Kapolri, diharapkanKMP dapat melakukan peno-lakan atas pencalonan terse-but, sehingga Presiden Jokowimempunyai alasan konsti-tusional yang kuat untuk me-ngajukan calon Kapolri atasnama lain. Untuk itu, PresidenJokowi tetap bersih dan men-jadi kader yang baik bagi Me-gawati.

Tapi ternyata dugaaan atasharapan Jokowi kepada KMPtidak terjadi. KMP justru me-nyetujui secara aklamasi pen-calonan BG sebagai Kapolri,bahkan dengan nada sanju-ngan dan pujian. Dugaan sa-ya, -DPR dalam hal ini KMP-tidak mau menjadi pemadamkebakaran atas bola panasyang dilemparkan Jokowi.

Ketujuh, kini bola panaspengangkatan BG sebagai Ka-polri kembali lagi di tanganPresiden Jokowi. AkankahPresiden Jokowi menemukanjalan keluar yang jitu untukdapat memadamkan bola apiyang dilemparnya sendiri.Akankah pula Presiden Joko-wi tetap melantik BG sebagaiKapolri? Kalau ya, PresidenJokowi akan tercatat dalamsejarah sebagai satu-satunyaPresiden yang mengangkatseorang tersangka sebagaiKapolri.

Kedelapan, menyadari be-gitu peliknya konsekuensi pe-

lantikan BG sebagai Kapolriyang secara prosedural sudahmemenuhi ketentuan un-dang-undang untuk segaradilantik, Presiden Jokowi ak-hirnya menandatangani duakeputusan presiden (kepres)sekaligus. Kepres pertama pe-nundaan (bukan pembata-lan) pelantikan BG sebagaiKapolri, sampai selesainyapermasalahan hukum yangmenjeratnya. Dan kepres ke-dua adalah pemberhentianKapolri Jenderal Sutarmandari jabatannya sebagai Ka-polri dan penugaskan KomjenDrs. Badrodin Haiti sebagapelaksana tugas-tugas Ka-polri.

Kesembilan, bola panaspencalonan Kapolri kinimembakar ke mana-mana.Secara mengejutkan polisi -dalam hal ini Bareskrim- mela-kukan penangkapan kepadaBambang Widjoyanto (BW),wakil Ketua KPK atas rekayasakasus kesaksian palsu padakasus pilkada Kota WaringinTimur di Mahkamah Konsti-tusi (MK). Kemudian wakilketua lainnya Adnan PanduPraja dan Zulkarnaen jugasudah menjadi terlapor. Bah-kan Abraham Samad juga dila-porkan Direktur Eksekutif LSMKPK Watch Indonesia, YusufSahide atas kasus pertemuanpolitis janji-janji memberikanbantuan. Belum lagi laporanMasarakat Jakarta atas per-nyataan Menkopolkam TedjoEdhy Purdjianto, karena per-nyataannya yang menyebut-kan pendukung KPK sebagairakyat yang tidak jelas. Kinisanggupkah Presiden Jokowimemadamkan kebakaran dimana-mana? Wallahu’alam.bisawab. (**)

*) Anggota DPR RI FraksiPartai Gerindra

KENYATAAN bahwa kurang-nya pengalaman Jokowi akanmempersulit dirinya mulaitampak ketika dia meren-canakan struktur kabinet. Jo-kowi berpegang teguh bahwakabinet harus benar-benarramping. Tetapi, Jusuf Kallatidak setuju karena praktik dilapangan pasti akan berbeda.Struktur kabinet sekarang tidaklain merupakan kompromiantara idealisme Jokowi danpragmatisme Jusuf Kalla, sertadesakan berbagai pihak lain.

Ketika akan melantik men-teri-menterinya, Jokowi ber-konsultasi dengan KPK danPPATK untuk meyakinkan

Tersandera oleh Wibawa (Bag.2-Habis)Oleh: Budi Darma*)

bahwa para menteri yang akandiangkat itu benar-benar ber-sih. Publik dengan sendirinyasangat menghargai kebijakanJokowi. Tetapi, tidak lama ke-mudian kekecewaan publikmuncul karena Jokowi tanpaberkonsultasi dengan KPK danPPATK tiba-tiba mengangkat HM. Prasetyo menjadi jaksaagung. Sementara itu, H M. Pra-seto masih tercatat sebagai ang-gota DPR dari Partai Nasdem,partai pendukung Jokowi.

Kekecewaan publik sema-kin besar ketika Jokowi me-ngajukan Komjen Pol BudiGunawan sebagai satu-satu-nya calon Kapolri. Tampak-

nya, Jokowi benar-benar me-nginginkan pengangkatanBudi Gunawan dapat dilaksa-nakan secepat-cepatnya. Pa-dahal, Kapolri waktu itu Jen-deral Pol Sutarman pensiunlebih kurang sepuluh bulanlagi. Kekecewaan publik sa-ngat menonjol karena sebe-tulnya, sewaktu akan diajukansebagai calon menteri, BudiGunawan mendapat rapormerah dari PPATK dan KPK.

Publik kecewa, jangan-ja-ngan hanya karena menurutipesanan partai pendukungnya,Jokowi ingin mengangkat BudiGunawan dengan mengorban-kan komitmennya untuk mem-

berantas korupsi. Publik jugabertanya-tanya mengapa DPRyang seharusnya mewakili su-ara rakyat tiba-tiba berubahmenjadi sarana kepentinganpartai, bukan rakyat.

Karena Jokowi telanjur ter-sandera oleh wibawa sendiri,penyelesaian masalah BudiGunawan justru menimbulkanmasalah-masalah baru yangsangat berbahaya. Yaitu, ke-retakan hubungan KPK -Polri.Ketua KPK Abraham Samaddikabarkan berpeluk-pelukandengan ratu kecantikan, laludisusul adanya kabar kaburbahwa Abraham Samad sangatkecewa karena tidak jadi di-

angkat oleh partai pendukungJokowi sebagai cawapres men-dampingi Jokowi. Yang mengu-sulkan agar Abraham Samadtidak menjadi cawapres, menu-rut kabar kabur itu, tidak lainadalah Budi Gunwan yang wak-tu pilpres bergabung denganpartai pendukung Jokowi.

Masalah Abraham Samadsegera disusul oleh peristiwalain yang membuat publikmiris. Yaitu, penangkapanBambang Widjojanto, wakilketua KPK, oleh BareskrimPolri. (**)

*) Sastrawan dan Guru

Besar Unesa

Dibenerna Len?Yth wali kota Tegal, tulung

lewat kepala dinas PU ataupemukiman dikon survey nangsebelah wetane RSI HarapanAnda. Tepate ning ngarepbengkel tambal ban. Nangkono, sepanjang dalane seringbanjir, karo tergenang yenudan setitik bae. Hotmike wismulai ngikis, terus bahu jalaneya akeh sukete, ora dipangkas,karo wong buang runtah go-dong pelem ya nang konosampai bosok. Dadine ya gotgedene sering bebel, kududiparani lan dibenahi nggodana pemeliharaan. Wong pe-reka ya, dadine mengkone

wajah permukiman ayu lanalus. Sing liyane juga aja kela-len, sering dipantau. KelilingKota Tegal paling pirang me-nit? Kerahkan ya Bunda Sithapara staf-staf, pejabat PU danPemukiman untuk mbangunlan mbenahi Kota Tegal Bahari.Dadine katon yen ana guyube.Apa maning seki musim udan,aja ngenteni ambrole tok.

08156559957

Kapolresta Tegal Kota yangsaya banggakan, saya wargaKota Tegal, akhir-akhir ini re-sah dengan maraknya kembaliperjudian togel atau kudalari.Apalagi pemasangnya anak-anak sekolah Pak. Itu jelas-jelas merusak masa depananak di Kota Tegal. Untuk itusaya meminta Pak Kapolres,sebagai penegak hukum un-tuk segera bertindak membe-rantas judi sampai kebandar-nya. Terima kasih Pak.

087830222773

Palang PintuAssalamualaikum wr. wb.

Memohon dengan hormatkepada Bapak Bupati Tegal,dengan seringnya terjadi lakalantas di areal rel perlintasankereta api tanpa palang pintuyang masih banyak jumlah-nya, agar bisa dianggarkandan bekerja sama dengan di-nas terkait. Utamanya Dis-hubkominfo setempat Kabu-paten Tegal, agar palang pintubisa dianggarkan pembu-atannya. Mengingat rawandan sering terjadi laka lantasdi tiap titik perlintasan keretaapi. Ini demi kepentingan dankeselamatan bersama. Matursuwun.

087730777007

Togel MarakManing

Kang Jon, aku melu ngre-sula kyeh. Kepada Yth Bapak

RABU, 28 JANUARI 2015 5

BREBES – Menjadi Sekre-taris Pribadi (Sekpri) AsisitenPemerintahan Sekda Kabu-paten Brebes sudah barangtentu banyak menguras te-naga dan pikiran. Tidak se-kedar mengurus distribusi su-rat maupun membuat notadinas, seorang sekpri juga di-tuntut bisa menyediakan ma-teri rapat yang dibutuhkan.Setidaknya itu yang menjadipekerjaan sehari-hari NurKhaenti (33). Ibu satu anak inimengaku sudah satu tahunmenjalani tugas sebagai Sek-retaris Pribadi Asisten 1 BidangPemerintahan Sekda Brebes.

“Sebelum menjadi sekpri,saya bertugas sebagai staf diBagian Humas Protokol SekdaBrebes,”katanya.

Dia mengaku, sebagai Sek-pri memang banyak meng-habiskan waktu kerjanya didalam ruangan. Sejak pagihingga bel pulang kerja, di-rinya harus ektra bekerja dalammenyediakan dan menyiap-kan kebutuhan pimpinannya.Meski tugas yang diembannyacukup berat, istri dari Mul-yadi,SPd ini mengaku tetap

menjalankan kewajibannyaitu dengan iklas dan penuhtanggung jawab. Meski tugaspekerjaan menumpuk, wanitayang akrab disapa Kenti inimengaku tetap meluang-kan waktunya untuk anakdan keluarga.

“Sesibuk apapun sa-ya tetap menyediakanwaktu untuk sekedarmenjemput anakdari sekolah,”ujardia. Kenti meng-aku harus mem-berikan perhatianlebih kepada anak-nya, Aura Shin Shi-ya Rhani Mulyadi (7)yang masih duduk dibangku MIN. Itu dila-kukan agar keseha-tan dan per-

tumbuhan anak tidak ter-ganggu. Kenti juga mengakuselalu menjaga betul kondisitubuh anaknya agar tetap se-

hat. Salah satunya dengan mem-perhatikan pola makan danistirahat.

“Setelah tidak lagi meng-konsumsi ASI eksklusif, ke-mudian disambung dengansusu formula hingga saat ini,”-ujarnya. Menurutnya, mem-berikan ASI eksklusif kepadaanaknya hingga usia 9 bulansangat bermanfaat bagi per-tumbuhan anak. Selain tum-buh sehat, anak juga me-miliki kecerdasan yang cu-kup bagus. Terbukti, saat ini36 piala berhasil diraih daribeberapa kejuaraan lomba

mewarnai dari tingkat se-kolah hingga umum.

Kenti juga sangat mem-

perhatikan betul bakat yangdimiliki anaknya itu. Dan un-tuk lebih mengasah bakattersebut, setiap minggunya(jumat) putrinya diikutkanke les mewarnai. Hidup dilingkungan yang religius,membuat Kenti sadar akanpentingnya pendidikan aga-ma bagi anak. Selain me-nempatkan anaknya di pen-didikan formal MadrasahIbtidaiyah (MI), sore hari-nya, Aura juga harus mengi-kuti pendidikan baca tulis AlQur’an di lingkungan tempattinggal. Wal hasil diusianyayang masih cukup belia, Au-ra kini sudah mampu mem-baca dan menghafal denganbaik surat-surat pilihan da-lam Al Qur’an.

Perempuan yang kini te-ngah melanjutkan studinya diFalultas Ilmu Sosial dan PolitikUniversitas Pancasakti Tegal

berujar, prestasi dan ke-mampuan yang dimiliki

anaknya itu juga tidaklepas dari peran sang

Ayah.“Untuk kepentinya

pendidikan anak,saya juga selalu

membicarakan-nya dengansuami,”kata-nya. (har/

ela)

ANAK yang tidak menda-patkan keinginannya, lantasmengamuk, menangis sambilbergulung-gulung mungkinpernah kita lihat. Menurut drNining Febriyana SpKJ(K) dariDivisi Psikiatri Anak dan Re-maja RSUD dr Soetomo, Sura-baya, kondisi itu tergolongnormal. Dalam istilah medis,hal itu disebut temper tantrum

atau amarah yang meledak-ledak.

Anak usia balita, menurutpsikiater anak dan remaja ter-sebut, belum mampu men-cerna penjelasan boleh dantidak. Makanya, kalau tidaksesuai dengan mood si kecilsaat itu, emosi langsung me-luap. Temper tantrum ter-sebut dipengaruhi beberapafaktor. Di antaranya, faktorgenetik, pola asuh, lingku-ngan, organik (akibat penya-kit), maupun gangguan men-tal.

Nining menjelaskan, padadasarnya memang ada anakyang dari sononya terlahir de-ngan temperamen ’’sulit’’(di-fficult child). Anak itu sulitdiatur dan mudah marah jikakeinginannya tidak dipenuhi.

Namun, ledakan emosi ter-sebut juga bisa dipupuk darifaktor lingkungan. ’’Anak di-manja, lingkungan yang keras,dan banyak mempertonton-

kan kekerasan bisa memicutemper tantrum pada anak,’’tutur spesialis kesehatan jiwalulusan FK Unair tersebut.

Pada kasus anak yang ke-mauannya sering dituruti or-ang tuanya, tantrum menjadisenjata. Mereka akan menga-muk agar keinginan dikabul-kan ayah dan ibu.

Meski demikian, keluargadan orang tua bukan satu-satunya pemicu ledakanemosi. Lingkungan sekolahatau tetangga sekitar yangbanyak mempertontonkanluapan emosi berlebih jugabisa memunculkan tantrum.Bedanya, gangguan itu ber-sifat sementara. Jika tidak adacontoh dari tetangga atau te-man sekolah, anak tidak akanmemunculkan emosi yangmeledak-ledak.

Ada pula tantrum yang di-picu penyakit. Misalnya, epi-lepsi, trauma kepala, ataupunradang selaput otak. Niningmenjelaskan, penyakit itu me-mengaruhi produksi hormonyang berperan dalam me-ngatur emosi seseorang.

Sementara itu, gangguanmental yang berkaitan dengantantrum meliputi autisme,ADHD (gangguan pemusatanperhatian dan hiperaktivitas),serta gangguan tingkah la-ku.(jawapos/ela)

Nur KhaentiPerhatikan Bakat Anak

BIODATANama : Nur KhaentiTTL : Brebes, 27 April 1980Tempat Tinggal : Desa Padasugih RT 5 RW 2 Kecamatan BrebesPekerjaan : Sekri Asisten Pemerintahan Setda Kabupaten BrebesPendidikan : Semester VII Fakultas FISIP Universitas Pancasakti TegalSuami : Mulyadi,SPdAnak : Aura Shin Shiya Rhani Mulyadi

Luapkan Emosi,Anak Tantrum

Sakit Saat Menyusui?Ini Penyebabnya

SUSAH makan tentu seringterjadi pada anak, terutamaanak-anak yang masih balita.Jika hal ini terjadi, tentu Andasebagai seorang ibu akan me-rasa panik dan juga merasasangat sedih. Rasa khawatirselalu muncul pada setiap or-ang tua ketika melihat si kecilsusah makan. Ketika anak su-sah makan, nutrisi dalam tu-buhnya tentu tidak bisa ter-penuhi semuanya dan ini bisaberpengaruh buruk terhadaptumbuh kembangnya. Agaranak kembali menyukai ma-kan, dilansir dari pbs.org, ini-lah beberapa tips cerdas yangbisa Bunda lakukan.

Sabar Dan Terus MencobaJadilah Bunda yang sabar

dan terus mencoba serta tela-ten saat menyuapi anak. Usa-hakan untuk tidak putus asamembuat si kecil mau makanmakanan yang Anda berikan.Berikan si kecil dukungan agaria menyukai makanannya.CIPTAKAN SUASANAMENYENANGKAN

Ketika si kecil makan, co-balah untuk selalu mencip-

takan suasana menyenangkanuntuknya. Buat suasana ma-kan sebagai kegiatan yangmenyenangkan dan bahagiauntuknya. Cobalah untuk se-lalu tersenyum meskipunanak susah makan. Jika Andamemarahi anak ketika dia su-sah makan, hal ini bisa mem-buatnya lebih benci dengankegiatan makan.MAKANAN

Pastikan memberikan ma-kanan yang disukai anak danterpenuhi nutrisinya setiaphari. Hindari memberikan ma-kanan yang sama setiap harikepada si kecil, hal ini bisamembuatnya bosan dan su-

sah makan. Pastikan makananyang Anda berikan kepada-nya memiliki rasa yang enak.Variasikan makanan yang An-da berikan kepada anak. Se-lalu pastikan nutrisi yang ter-

kandung pada setiap maka-nan yang Anda berikan ke-pada si kecil.KEBERSIHAN

Kebersihan makanan atau-pun tempat makan juga sangatberpengaruh terhadap nafsumakan anak. Pastikan bahwamakanan dan tempat makanuntuk anak selalu bersih. Selainberpengaruh pada nafsu ma-kan, kebersihan juga akan men-jamin kesehatan anak.

Itulah cara mudah dan cer-das agar anak tidak lagi susahmakan. Tidak ada salahnya me-ngajak anak jalan di taman agarmakannya menyenangkan.(vem/mim/ela)

Jitu Siasati Anak Susah Makan

MENYUSUI anak men-jadi dambaan semua ibu didunia. Namun, menyusuianak bisa berubah menjadihal yang merepotkan. Ituakan terjadi jika ibu merasakesakitan ketika memberi-kan ASI pada sang anak.Berikut beberapa penye-bab sakit saat menyusui.1. Ankyloglossia

Ankyloglossia adalahkondisi yang membatasipergerakan lidah. Kita se-mua dilahirkan dengan fre-nulum, membran yang me-lekat bagian bawah lidahke lantai mulut. Pada bebe-rapa bayi, frenulum terlaluketat atau terlalu pendek.

“Jika bagian dari mem-bran ditempatkan padatempat yang tidak biasa dilidah bayi, mungkin mem-batasi gerakan lidah,” katakonsultan laktasi interna-sional, Irene Zoppi, sepertidilansir laman Fox News.Studi menunjukkan bahwaAnkyloglossia memenga-ruhi hingga sepuluh persenbayi dan juga bisa turun-temurun.2. Pasokan susu rendah dan

nyeri“Ketika Anda memiliki

bayi namun Anda kesulitanmenyusui maka penyebabutamanya adalah anatomi,”kata Dr Julie L. Wei, seorangotolaryngologist anak diRumah Sakit Anak Nemoursdi Orlando, Florida.

Hal ini karena cara lidahbayi bergerak saat dia me-nyusui jauh berbeda diban-dingkan saat dia minum da-ri botol.

Jika bayi tidak dapat me-nempel atau memperta-hankan kaitannya merekapada payudara sang ibu,maka mereka tidak akanmampu menyedot efektifdan menguras ASI. Dia jugabisa muntah atau menarikpayudara terlalu sering.

Dia bahkan mungkin men-coba untuk mengkompen-sasi dengan mengisap sa-ngat cepat tapi masih tidakakan bisa mendapatkan cu-kup ASI. “

Alih-alih menangkappayudara dan puting, bayibisa menggunakan gera-kan mengunyah,” kataZoppi.

3. Keterlambatan bicaradan kebersihan mulut

Ankyloglossia juga dapatmenyebabkan keterlam-batan bicara. Wei melihatbeberapa anak-anak setiapminggu yang memiliki ke-terlambatan bicara, yaitumasalah dengan artikulasidan pengucapan. Ankylo-glossia juga dapat meme-ngaruhi kesehatan mulut.4. Pilihan pengobatan

Karena penelitian me-nunjukkan bahwa tidak se-mua bayi yang didiagnosisdengan Ankyloglossia ma-ka penting untuk melihatapa yang terjadi dengan ke-dua bayi dan ibu pada saatyang sama. Bayi yang men-derita Ankyloglossia akansegera memerlukan pengo-batan.

5. Apa yang harus Andaketahui

Jika Anda mengalamimasalah menyusui atau kha-watir tentang berat badanbayi Anda, lebih baik Andasegera berbicara dengandokter anak, OB / GYN ataubidan atau konsultan lak-tasi. (fny/jpnn/ela)

RADAR TEGAL RABU, 28 JANUARI 2015website: radartegal.com, epaper: epaper.radartegal.com6 NASIONAL

JAKARTA - Rencana Ke-menterian Pendidikan danKebudayaan (Kemendikbud)menggenjot sasaran penya-luran kartu Indonesia pintar(KIP) 2015 terancam macet.Penyebabnya untuk peningk-atan jumlah sasaran itu, Ke-mendikbud masih kekura-ngan anggaran Rp 6,8 triliun.

Kebutuhan tambahan ang-garan KIP yang sangat besaritu dibeber Mendikbud AniesBaswedan saat rapat bersamaKomisi X DPR kemarin. Ang-garan KIP tahun ini membeng-kak karena ada penambahanjumlah sasaran penerima KIP.

Dalam penyusunan APBN

Pencarian AirAsia DihentikanTunggu PerintahPanglima TNI

JAKARTA - Proses eva-kuasi serpihan dan jenasahpenumpang Pesawat Air-Asia kemungkinan besarakan berhenti. Mulai kema-rin (27/1) empat kapal TNIAL ditarik dari operasi eva-kuasi pesawat AirAsia diSelat Karimata, KalimantanTengah. Penarikan kapaltersebut untuk melakukanperawatan kapal dan me-meriksa kesehatan anggotaTNI yang terlibat evakuasi.

Sembari konsolidasi, TNIAL menunggu instruksipenghentian pencarian pe-sawat AirAsia dari PanglimaTNI Jenderal Moeldoko.Kepala Pusat PeneranganTNI AL Laksamana PertamaManahan Simorangkirmenjelaskan, yang perlu di-tegaskan adalah TNI AL be-

lum menghentikan evakua-si pesawat AirAsia. “Hanyasaja, kami mengkonsolidasiempat kapal terakhir yangmengikuti evakuasi terse-but,” paparnya.

Konsolidasi ini diperlu-kan karena selama prosesevakuasi Pesawat AirAsiatentu telah menimbulkanefek besar pada kapal danprajurit TNI AL. dia men-jelaskan, TNI AL perlu me-ngecek kesehatan setiappetugas yang mengikutievakuasi. “Yang sakit diobatidan yang kelelahan tentuharus istirahat,” terangnya.

Untuk peralatan, sepertiKapal juga harus dicek. Pa-salnya, bisa jadi kapal ter-pengaruh kondisi cuacayang begitu berat dan ak-hirnya kondisi kapal kurangbaik. “Tentunya perlu per-baikan agar petugas yangmengendalikannya jugaaman,” terangnya.

Menurut dia, pihaknyamasih menunggu instruksidari Panglima TNI, apakahevakuasi AirAsia ini dihen-tikan atau berlanjut. Kalaumemang dihentikan, ten-tunya kapal semua tinggalberangkat ke pangkalan.“Sebab, sebenarnya masih

ada empat kapal yang legoatau bersandar di Pelabu-han Kumai,” paparnya.

Terpisah, Staf Operasi Kan-tor SAR, Badan SAR Nasional(Basarnas) Banjarmasin AmriZuna Kurniawan menutur-kan jika penarikan armadaTNI AL tidak disertai pena-rikan armada milik Basarnas.Seluruh armada laut milikBasarnas masih berada di Se-lat Karimata.

“Kita masih stand by. KNPacitan dan KN Purworejomasih di sana,” ujar Amri saatdihubungi kemarin (27/1).

Dia melanjutkan, keduakapal milik Basarnas tersebutjuga masih melakukan ope-rasi pencarian korban. Mes-ki hingga kemarin petangpukul 18.00 WIB, merekaharus berbesar hati karenatidak ada hasil. Dengan be-gitu, jumlah jenazah korbanyang telah ditemukan barusebanyak 70 jenazah.

Operasi pengangkatanbadan pesawat juga masihdilakukan. “Sampai saat ini(kemarin) masih nihil. Cumatadi, ada satu jenazah, yangdievakuasi kemarin, diter-bangkan ke Surabaya untuklangsung ke RS Bayangka-ra,” tuturnya.(mia/idr/ela)

KHAIRIZAL MARIS/JPNN

JENAZAH - Sejumlah ang-gota TNI AU membawajenazah kepala PramugariAirAsia QZ8501, Wanti Se-tiawati di Lapangan UdaraHusein Sastranegara, KotaBandung, kemarin (26/1).

Anggaran KIP 2015 Kurang Rp 6,85 T2015 ditentukan bahwa pene-rima KIP sebanyak 9,19 jutasiswa sekolah. Anggaran yangdibutuhkan mencapai Rp 5,32triliun. Namun setelah peme-rintahan Presiden Joko Wido-do (Jokowi) bercokol, jumlahsasaran KIP tadi ditambah.

Anies mengatakan jumlahsasaran KIP terbaru adalah19,22 juta anak. Rinciannyaadalah 14,32 juta siswa se-kolah dan 4,9 juta anak usiasekolah tapi tidak sekolah.Dengan penambahan jumlahpenerima yang signifikan itu,anggaran KIP membengkakmenjadi Rp 12,17 triliun. “Se-hingga ada kebutuhan tamba-

han anggaran untuk KIP sebe-sar Rp 6,85 triliun,” terangAnies.

Irjen Kemendikbud Haryo-no Umar menuturkan, sudahdisiapkan skema pemenuhankebutuhan anggaran baru itu.“Kemendikbud mengajukanpenambahan anggaran dalamrapat pembahasan APBN Pe-rubahan 2015,” kata mantanpimpinan Komisi Pemberan-tasan Korupsi (KPK) itu.

Haryono mengatakan sam-pai saat ini rapat-rapat pem-bahasan APBN-P 2015 masihberjalan. Dia memperkirakanAPBN-P 2015 akan diputuskansekitar akhir Februari atauawal Maret nanti. Dengan de-mikian, masyarakat tidak per-lu khawatir dengan kepastian

penyaluran KIP. Sebab KIP2015 rencananya dicairkansaat tahun ajaran baru sekitarJuni-Juli nanti.

Anggota Komisi X DPR Zul-fadli mengatakan, Kemendik-bud harus memilih timingatau waktu yang tepat dalampencairan KIP.

Misalnya ketika masa pe-nerimaan siswa baru. Padamasa ini, banyak biaya yangdibutuhkan orangtua siswakurang mampu. Seperti mem-beli buku dan perlengkapansekolah lainnya. “Jangan di-cairkan menjelang lebaran.Karena bisa jadi konsumtif,”paparnya. (wan/ela)

DOK.RATEG

Anies Baswedan

JAKARTA - KementerianAgama (Kemenag) meresponpeningkatan minat masya-rakat kuliah di perguruan tinggikeagamaan Islam negeri(PTKIN). Caranya denganmenggenjot peningkatan da-ya tampung mahasiswa baru(maba) di kampus-kampusPTKIN di seluruh Indonesia.

Sekretaris Jenderal (Sekjen)Kemenag Nur Syam menjelas-kan, tahun lalu daya tampungmaba di 55 unit PTKIN sekitar80 ribu orang. “Setelah kitalakukan beberapa intervensi,daya tampung mahasiswa ba-ru tahun ini meningkat,” jelasdia di Jakarta kemarin. NurSyam mengatakan daya tam-pung mahasiswa baru diPTKIN saat ini berkisar 130-anribu kursi.

Diantara program yang di-gulirkan Kemenag untuk me-nambah daya tampung ituadalah, memperbanyak pem-bangunan unit ruang kuliahbaru. Selama 2014, Kemenagmengalokasikan anggaran be-sar untuk membangun sekitar1.000 unit ruang kuliah baru.

Selain itu konversi PTKINdari kelompok Sekolah TinggiAgama Islam Negeri (STAIN)

menjadi Institut Agama IslamNegeri (IAIN), serta dari IAINmenjadi Universitas Islam Ne-geri (UIN) ikut memperbanyakdaya tampung maba. Sebab disetiap konversi itu, ada pe-nambahan fakultas dan pro-gram studi (prodi) baru.

Penerimaan maba di ling-kungan PTKIN tahun ini diberinama seleksi prestasi akade-mik nasional (SPAN). Sistemseleksi di SPAN mengadopsikonsep seleksi nasional ma-suk perguruan tinggi negeri(SNM PTN), yakni tidakmenggunakan ujian tulis. Pro-ses seleksi dilaksanakan de-ngan beberapa pertimbanganseperti nilai rapor, ujian na-sional (unas), dan rekam jejakprestasi akademik serta non-akademik lainnya.

Pendaftaran SPAN-PTKINdibuka mulai 30 Februari sam-pai 25 April. Kemudian prosesseleksi berlangsung 27 Aprilsampai 22 Mei. Lalu pengu-muman kelulusannya dilaksa-nakan pada 25 Mei. “Peminatmasuk ke PTKIN tahun lalusekitar 300 ribu pelamar. Sayaprediksi peminat tahun ini le-bih besar,” jelasnya. Potensipeningkatan jumlah pelamar

JAKARTA - DPR dan peme-rintah terus mematangkanproses revisi APBN-Peruba-han 2015. Kedua pihak punsudah menyepakati asumsimakro yang akan digunakandalam pembahasan RAPBN-P2015.

Menurut Ketua Komisi XIFadel Muhammad, sejumlahasumsi makro disepakati da-lam forum lobi rapat kerja (ra-ker) yang digelar Senin (26/1)malam. Raker yang berakhirhingga jelang tengah malamitu dihadiri Menteri KeuanganBambang P Brodjonegoro,Menteri Perencanaan Pemba-ngunan Nasional/Kepala Ba-ppenas Andrinof Chaniagodan Gubernur Bank IndonesiaAgus Martowardoyo.

Fadel menjelaskan, kesepa-katan tentang asumsi makroantara lain pertumbuhan eko-nomi yang dipatok di angka5,7 persen, atau lebih rendahdari usulan pemerintah yangmenyodorkan angka 5.8 per-sen. Sedangkan kurs dolarAmerika Serikat (USD) dise-pakati pada angka Rp 12.500,atau lebih tinggi dari usulanpemerintah yang mematokUSD setara Rp 12.200.

Sedangkan asumsi inflasidisepakati di angka 5 persen.Sementara suku bunga SuratPerbendaharaan Negara(SPN) 3 bulan disepakati diangkat 6,2 persen.

Menurut Fadel, asumsi-asumsi itulah yang nantinyaakan digunakan dalam pemba-hasan RAPBN di Badan Ang-garan. Kesepakatan ini akandiusulkan dalam rapat denganBadan Anggaran DPR,” kata-nya di Jakarta, Selasa (27/1).

Namun, ada hal baru yangmenarik dalam asumsi itu.Sebab, DPR dan pemerintahsepakat untuk memasang tar-get pembangunan nasional,serta memasukkan tingkat pe-ngangguran dan kemiskinan,gini rasio atau tingkat perbe-daan pendapatan penduduk,plus penghitungan baru in-

deks pembangunan manusia(IPM) dalam asumsi makroAPBN.

Untuk tingkat kemiskinan,asumsi yang disepakati adalah10,3 persen, sedangkang un-tuk tingkat pengangguran di-patok di angka 5,6 persen. Se-mentara gini rasio diasum-sikan 0,40, dengan IPM dipa-tok di angka 69,4.

Menurut anggota Komisi XIDPR, Muhammad Misba-khun, kesepakatan itu men-jadi merupakan catatan ber-sejarah bagi pemerintahanbaru di bawah Joko Widodo-Jusuf Kalla. Sebab, untuk kalipertama pemerintah dan DPRmemuat target pembangunandengan mencantumkan se-jumlah persoalan yang terkaitlangsung masyarakat.

Misbakhun menegaskan,persoalan ketimpangan pen-dapatan, angka penganggurandan kemiskinan baru kali inibisa diakomodir dalam asumsimakro RAPBN. Ini adalah jejakpertama pemerintahan yangbaru terpilih dalam menja-lankan dan mengoperasikannegara,” katanya.

Politikus muda Golkar itumenambahkan, partainya se-dari semula memang mendo-rong target pembangunan itumasuk dalam penyusunanAPBN. Karenanya, Golkar jugamerasa lega karena fraksi lain diDPR maupun pemerintah men-dukung keinginan Golkar itu.

Meski demikian Misbakhunmengakui adanya pelambatanpertumbuhan ekonomi globalyang akan berpengaruh padapencapaian target APBN. Ha-nya saja, kata Misbakhun, de-ngan ruang fiskal yang lebardalam RAPBN-P 2015 karenapunya belanja modal terbesardalam sejarah RI yang men-capai jumlah Rp 290 triliun danpenempatan modal negara(PMN) sekitar Rp 72 triliun,pemerintah diyakini mampumencapai target pertumbuhanekonomi 5,7 persen dan target-target lainnya.(ara/jpnn/ela)

Daya Tampung Kampus Islam Meningkatitu juga disebabkan biaya pen-daftaran yang digratiskan.

Nur Syam menjelaskan tatacara pendaftaran SPAN-PTKIN dimulai dari pihak se-kolah atau madrasah. Kepalasekolah diwajibkan mendaf-tarkan sekolahnya ke websitepanitia: www.span-ptkin.ac.id.Setelah proses pendaftaran olehsekolah selesai, baru pendaf-taran oleh masing-masing sis-wa di website yang sama.

Diantara kampus yang me-ngalami konversi dan ikut dalampeluncuran SPAN-PTKIN ke-marin dalah IAIN Jember. Kam-pus ini sebelumnya bernamaSTAIN Jember. Wakil KetuaBidang Akademik IAIN JemberNur Sholikin menuturkan, ka-pasitas maba tahun ini bertam-bah menjadi 2.500 orang. “Ka-pasitas tahun lalu masih 1.840orang maba,” jelas dia.

Penambahan daya tampungitu tak lepas dari penambahanunit ruang kuliah baru seba-nyak 36 unit. Penambahanruang kelas baru itu terkait de-ngan penambahan dua fakultasbaru; Fakultas Ekonomi BisnisIslam (FEBI) serta FakultasUshuluddin, Adab, dan Huma-niora (FUAH). (wan/ela)

DOK.

DAFTAR - Sejumlah calonmahasiswa tengahmenikmati lingkungan kampus saatmendaftar.

Revisi APBN-PerubahanTerus Dimatangkan

Khofifah: Perlu CermatMembaca Laporan APBN

JAKARTA-MenteriSosial (Mensos)Khofifah IndarParawansabuka suara terkait laporan anggaran di kementeriannya yangmembengkak. Menurut menteri asal Surabaya itu, realisasianggaran di Kemensos melebihi dari pagu karena mendapatlimpahan uang dari bagian anggaran bendahara umumnegara(BABUN).Seperti diketahui paguanggaranKemensosdiAPBN2014 sekitarRp7,68 triliun. Kemudian dalamAPBN-Perubahan2014anggaranKemensosdikeprasRp2,32 triliun,menjadisekitarRp 5,36 triliun. Namun dalam rapat bersama Komisi VIII DPR,terungkaprealisasianggaranKemensosmencapaiRp13,39triliun.Khofifahmenjelaskan, masyarakat termasuk anggota DPR

perlu cermat dalammembaca laporan realisasiAPBN. �Lebihbaik ditelaah dulu laporan realisasiAPBN 2014 di Kemensos,�katanya di Jakarta kemarin.MantanMenteri PemberdayaanPerempuan (1999-2001) itu

mengatakan, realisasi anggaran yangdisampaikan keDPRdandianggapmembengkak itu tidakmurnidaripaguAPBNsaja.Tetapisudah ditambahi dengan pergeseran anggaranBABUN.Khofifah menjelaskan penambahan anggaran BA BUN di

Kemensos beragampenggunaannya. Seperti untukmembayartunjangan kinerja (remunerasi) pegawai. Khusus untukmembayar tunjangan kinerja, anggaranBABUNcair Juli 2014.Selain itu Khofifahmengatakan penambahan anggaran BA

BUN juga dipakai untuk pembayaran KKS (Kartu KeluargaSejahtera) sesaat setelah pelantikan Presiden Joko Widodo(Jokowi). �Anggaran BA BUN itu bisa untuk bencana,perlindungansosial, danpenanganandampak fiskal,� paparnya.Terkait dengan tudingan penambahan anggaranBABUN tak

melewati DPR, Khofifah mengatakan bukanmasalah. SebabdalamUUAPBN 2014maupunUUAPBN-P 2014, dinyatakanpergeserananggarandalamBABUN itudomainnyapemerintah.Pergeseran atau penambahananggaranBABUNprinsipnya

bersifat insidentil danmenambah pagu anggaran kementerian/lembaga. Namun penambahan anggaran dari pos BABUN initidak menjadi acuan perencanaan anggaran kementerian/lembaga tahun berikutnya.Revisi perubahan anggaran karena ada pergeseranBABUN

inimenjadi kewenanganDitjenAnggaranKementerianKeuangan(Kemenkeu). Batas akhir revisi perubahan anggaran melaluiskemaBABUNditetapkan 19Desember 2014. (wan/ela)

PPPKubuRomyMintaPerhatianKPUJAKARTA DewanPimpinan Pusat (DPP) Partai Persatuan

Pembangunan(PPP)KubuMRomahurmuziymendatangiKomisiPemilihanUmum(KPU),diJalanImamBonjol,JakartaPusat,Selasa(27/1). Sama seperti kedatanganPPP kubuDjan Faridz JumatLalu (23/1) lalu, kubuRomahurmuziybermaksudmenyampaikandinamikayang terjadi di internal partai berlambangKabah itu.Romy -sapaanRomahurmuziy-mengatakan, kunjungannya

keKPUbersama sejumlah pengurusPPP lainnya adalah untukmemberikan informasi terkini tentang kondisi internal partainya.Salah satunya adalah perubahan kepengurusanPPPdi daerahpasca-muktamar di Surabaya.Kita jugamenyampaikanperubahannomenklaturpadastruktur

kepengurusanPPPdi tingkat kabupaten/kota dalammuktamaryang digelar di Surabaya, katanya.RomyberharapagarKPUmemberikanperhatiankhusus terkait

persoalanPPP.Terutama terkait pelaksanaan pilkada serentakdi 204 daerah pada tahun ini yang tahapannya sebentar lagiakan dimulai. Proses penyelesaian yang tengah berjalan baiklewat islahmaupun proses peradilan di pengadilan tata usahanegara,katanya.(gir/jpnn/ela)

HENDRA EKA/JPNN

PENJELASAN -Menteri Sosial, Khofifah IndarParawangsa,saat memberikan penjelasan kepada Komisi VIII.

SOSIAL

POLITIK

SAMBUNGAN 7RADAR TEGAL RABU, 28 JANUARI 2015website : radartegal.com, epaper: epaper.radartegal.com

Cinta tanpa Syaratdari halaman 1

Ketika ke Australia berse-peda/menonton/meliput To-ur Down Under 17"25 Januarilalu, saya naik Malaysia Air-lines. Dari sebelum berangkatsampai pulang, entah berapaSMS/BBM/pesan yang sayaterima mengucapkan: ”Ja-ngan hilang ya.”

Rencana ke Australia kamibuat sejak sekitar September/Oktober tahun lalu. Rencana-nya berlima, tapi akhirnya duacancel dan hanya bertiga. Ka-rena itu event kelas dunia, danpuluhan ribu orang akan ter-bang ke Adelaide dalam masayang sama, kami memang ha-rus book tiket agak jauh hari.

Ada beberapa opsi: Eko-nomi beberapa maskapaikondang. Ekonomi ataupromo bisnis penerbanganlow cost carrier. Dan ada bisnisyang sangat menggiurkanharganya: Malaysia Airlines.

Saya langsung pilih pener-bangan itu. Harga setara eko-nomi yang lain, tapi kelas bis-nis. Teman saya, yang mung-kin masih gemetaran dengannama ”Malaysia Airlines”, ya-ng tidak lama lalu mengalamikisah tragis pada dua pener-bangannya, lantas memilihAirAsia ”low cost carrier” yangmenawarkan promo kelas bis-nis.

Teman satu lagi tampaknyabimbang. Walau kemudianmemutuskan untuk bookingAirAsia juga. Pengantin baru,mungkin dia gemetar jugadengan opsi satunya. Lalu,Desember lalu, peristiwa yangmengguncang kita semua ituterjadi. AirAsia Surabaya–Singapura jatuh.

Sekarang, dua opsi pener-bangan yang kami punya sa-ma-sama bisa bikin gemetarorang. Pada akhirnya, satuteman tetap naik AirAsia. Satulagi, ketika ada opsi pemba-talan tiket karena jadwal pu-lang harus berubah, memu-tuskan pindah ke Malaysia Air-lines bersama saya.

Tahu saya akan naik Malay-sia Airlines, entah mengapa,begitu banyak SMS/BBM/pe-san yang masuk bilang, ”Havea safe flight, jangan hilang ya”.Mungkin refleks jari-jemarimereka ketika mengetikkanpesan itu. Atau, refleks lidahmereka ketika mengucapkanpesan itu. Terus terang, sayaini kategori orang yang sangatcuek. Saya percaya, semua adawaktunya. Kalau waktunya yawaktunya. Tidak harus naik

kendaraan apa-apa, kalau su-dah waktunya, kita berdiridiam tidak berbuat apa-apa diatas trotoar saja bisa jadi kor-ban kecelakaan.

Dan saya termasuk yangpaling gampang tidur di pe-sawat. Sudah tidur sebelumtake-off, bangun begitu land-ing. Saya selalu bawa majalahuntuk dibaca di pesawat, tapiselalu ketiduran sebelum be-nar-benar membacanya.”Majalahnya yang membacaAA,” celetuk teman-teman ya-ng pernah satu pesawat de-ngan saya.

Tapi, mungkin karena sa-king banyaknya pesan yangsaya dapat, ketika di pesawatitu dan pesawat agak goyangdikit, saya jadi kepikiran juga.Hadeh hadeh. Pada akhirnya,tentu saja tidak terjadi apa-apa. Lha ini masih bisa nulis.

Justru, saya sangat terkesandengan penerbangan naikMalaysia Airlines ini. Sebelumini, mungkin hanya sekali sayanaik maskapai yang sama.Dan saking lamanya, sayasampai lupa. Mungkin masukhitungan belasan tahun lalu.

Pelayanan luar biasa, lebihbaik dari kebanyakan pener-bangan kelas bisnis lain. Ma-kanan juga cocok, dan sayatermasuk orang yang palingsulit makan di dalam pesawat.Hampir selalu minta/bawa miinstan kalau penerbangan ja-uh.

Saking sulitnya makan dipesawat, terbang naik AirAsiaterus terang merupakan pi-lihan favorit saya. Walau harusbayar ekstra, di AirAsia, sayabisa memilih mau makan apa.Termasuk mi instan kalau me-mang tidak pengin pilihan ya-ng lain.

Saya tidak tahu, apakah pe-layanan Malaysia Airlines su-dah sehebat ini sebelum ke-jadian-kejadian yang tidakdiinginkan itu. Kalau sudah,salut dan maaf saya tidak per-nah menjadikan Malaysia Air-lines sebagai pilihan ketika adaopsi tersebut.

Kalau lebih baik karena tra-gedi, maka itu adalah hal po-sitif yang selalu kita dapatkandari segala kesulitan. Bonusbuat saya: Ketika pulang dariAdelaide, ternyata saya satupesawat dengan sedikitnyatiga tim balap sepeda World-Tour peserta Tour Down Un-der. Para bintang dunia itududuk di sekeliling saya. Me-reka terbang via Kuala Lum-pur sebelum melanjutkan pe-nerbangan ke Eropa. ”Kamu

seperti ikan yang dicemplung-kan ke kolam yang isinya ikansejenis,” bunyi pesan BBMyang saya terima ketika diberitahu serunya isi pesawat saya.

Hehehe, Saya selalu per-caya, kalau kita tidak rewel,apa yang kita mau akan datangsendiri plus bonusnya. Kalaukita terlalu rewel, malah bisanggak dapat apa-apa. Kecualimungkin yang kita hadapi me-mang harus direweli!

Memang, ada beberapateman saya yang benar-benartakut naik pesawat. Ada jugayang sebelumnya tidak takut,dengan berbagai kejadian ini,sekarang malah takut. Pada-hal, sekali lagi perlu ditegas-kan, mungkin jalan raya lebihberbahaya daripada terbangdi udara. Kayaknya lebih ba-nyak orang tewas kecelakaanlalu lintas dalam setahun di-bandingkan kecelakaan pesa-wat.

Bagi orang yang sering ter-bang seperti saya, mungkinlebih takut dapat ”teman du-duk” yang nggak asyik di pe-sawat.

Terus terang, saya sekarangpaling takut naik Garuda. Bu-kan karena takut terbang, ka-rena takut kenal terlalu ba-nyak orang di dalamnya (disamping takut yang duduk disebelah saya menghabiskantempat melebihi jatahnya).Bukan karena takut ketemu, tapitakut ngobrol wkwkwkwk.

Seperti ditulis di atas, kalaudi pesawat, saya hanya ingintenang baca majalah, atau”dibaca” majalah alias tidur.Kalau naik Garuda, biasanyamemang ada atau banyak ya-ng kenal. Maaf, dan tolongjangan dianggap saya ge-er,biasanya memang ada yangingin kenalan dan ngajak ngo-brol.

Kalau naik kelas bisnis sihlebih ”aman”, cuman saya kanlebih sering naik ekonomi.Hanya kalau kepepet/butuhcepat/situasi khusus baru naikbisnis. Sekali lagi, itu tidakapa-apa. Senang, bangga, ber-syukur malah. Cuman ya itu,kadang penginnya duduk di-em, baca, atau tidur. Apalagikalau sudah seharian kenamacet di Jakarta (meeting-nyasih cuman beberapa jam) dannaik pesawat paling malambalik ke Surabaya. Kalau te-man ngobrolnya asyik (sepertiSelasa pagi kemarin, 27 Ja-nuari, ketika ketemu Pak Her-mawan Kartajaya di Garuda)sih nggak papa. Kalau SKSD,itu yang widow. (*)

Kalau Terbang, Saya Paling ...dari halaman 1

BW Lapor Penangkapan ke Komnas HAMdari halaman 1

”Ini cinta tanpa syarat,” katapelantun On the Floor ter-sebut.

Jokowi-JK Tegur Menteri Tedjodari halaman 1

Budi Terus Serang KPKdari halaman 1

Dia mengatakan, semuaorang tua yang mempunyaianak akan merasakan halyang sama. ”Namun, akumerasa mereka superspe-

yang sudah tidak kuat bekerja.Namun, dia menjadi orangyang paling terkejut.

”Dengan anak dia (Rusto-po) tidak pernah galak, pedulidan sayang anak, kalau anakmain sampai malam pasti diakhawatir dan langsung men-cari. Saya tidak menyangka diabisa berlaku seperti itu kepadaanaknya sendiri,” katanya saatditemui wartawan Radar Te-gal kemarin.

Tarnyan menuturkan, se-lama ini kehidupan anak dancucunya berjalan biasa saja.Keseharian anaknya yang ha-nya seorang tukang becakmenjadikan pelaku harus mem-banting tulang untuk meng-hidupi ketiga anaknya. ”Sayarasa dia mungkin tertekan,cuma seorang tukang becak,nyari beras satu kilo saja setiapharinya susah, dia juga sudahpisah dengan istrinya,” katanya.

Tarnyan menambahkan,pelaku tidak pernah cerita ka-lau punya masalah atau hu-tang. ”Kami keluarga besar,walaupun dia tidak pernahmeminta, tapi yang jadi sau-dara saling pengertian, se-waktu-waktu saat ada kelebi-

han ya mengasih,” ujarnya.Tarnyan sebagai orang tua

selalu mengharapkan yangterbaik untuk anaknya,”Sayapengin ada keringanan untukbiaya pengobatan dia, wa-laupun dia bersalah. Kalauuntuk proses hukum selanjut-nya, kami sekeluarga pasrahkepada pihak yang berwe-nang,” tuturnya.

Berbeda dengan yang di-katakan Endang, 30, kepona-kan korban. Menurut dia, me-mang Rustopo terkadang me-ngeluh hidup susah, capai.Malah pernah mengatakanmending mati dari pada hidupsusah. ”Dari pada hidup susah,daripada mati sendiri, mendingsaya bawa anak-anak. Saya kiratidak sungguhan,” katanya.

Kesulitan hidup pelaku,tercermin dari anak-anaknyayang tidak mau sekolah. ”Su-dah dipaksa oleh keluarga,tetapi dari awal tidak mau sa-ma sekali pergi ke sekolah,”tambah Endang. Endang me-ngaku tidak ada cekcok antaraanak dan orang tua. Sebab,semua keinginan anak selaludipenuhi. Setiap hari Rp 15ribu untuk anak semua. ”Untukurusan hak asuh anak, keluargaakan bermusyawarah,” tuturnya

mengakhiri cerita.Salah seorang tetangga pe-

laku, Imron, 37, menceritakanbahwa tingkah keseharianRustopo itu tidak pernah ter-lihat aneh. Dia (pelaku) setiaphari berangkat kerja, pulangpada sore hari dan langsungmasuk rumah. Ngobrol de-ngan tetangga juga seperlunya.”Kejadian persisnya saya tidaktahu. Baru geger saat subuh.Tahu-tahu sudah pada luka se-mua. Motif dan masalahnya diaapa, kami tetangga benar-benartidak tahu,” ungkapnya.

Setiap kali marah, menurutdia sangat wajar dan tidak kasarkepada anak. ”Sama tetanggajuga baik,” tambahnya. Menurutdia, faktor ekonomi, himpitanhutang, dan ada masalah yangdipendam sendiri, sehingga la-ma-lama dia tidak kuat, mungkinitu menjadi masalahnya.

Ditempat terpisah, LurahKeturen Mutaqin menceri-takan, pertama mendapatkanlaporan dari ketua RW 3, se-kitar jam 07.00 kala itu , pi-haknya langsung ke rumahkorban didampingi ketua LPMK. ”Setelah cek TKP, sayalangsung laporan ke kecamat-an, pihak camat langsung tu-run ke lokasi,” ceritanya ten-

tang kondisi hari itu.Pihak kelurahan pun sudah

menengok ke RS, baik pelakumaupun korban. Pihaknya ju-ga mengaku bolak-balik ke ke-luarga korban. Kedatanganpihak kelurahan itu memban-tu surat-surat yang dibutuh-kan untuk mengurus jaminankesehatan, maupun surat ke-terangan tidak mampu. ”Se-bagai aparatur pemerintahan,kami sudah bertindak sebisakami. Kalau masalah motifkami belum pernah menggalilebih dalam, karena kami tidakpunya kewenangan untukmencampuri urusan keluar-ga,” ungkapnya.

Dari konfirmasi pihak RS,kedua korban ditanggung pe-nuh oleh BPJS. Namun, pe-laku tidak dapat ditanggungoleh pihak BPJS, karena inimerupakan kasus percobaanbunuh diri, termasuk tindakankejahatan. Kebijakan pihak RSmengeluarkan itu agar korbantetap dirawat di ruang khususpasien tidak mampu. Namun,menurut salah satu dokteryang menangani, ada salahsatu keluarga yang menolak,justru meminta agar pelakudirawat di ruang umum yangbiasa berbayar. (dna/fat)

Ingin Mati Bersama, karena Himpitan ...dari halaman 1

sial,” ujarnya. Dia juga me-ngatakan sudah tidak sabaruntuk melihat perkemba-ngan anaknya. (contactmusic.com/c11/sof/fat)

Hari ini (28/1), Komnas HAMganti menemui Wakapolri dandilanjutkan dengan pemerik-saan terhadap KabareskrimKomjen Budi Waseso.

Anggota Tim PenyelidikanKomnas HAM Roichatul As-widah mengatakan bahwa pi-haknya bertemu dengan parapimpinan KPK untuk meng-gali informasi, data, dan faktaterkait peristiwa penangkap-an Bambang Widjojanto (BW)pada Jumat pagi (23/1). ”Se-lain itu kita juga menggali in-formasi terkait rentetan peris-tiwa yang dialami pimpinanKPK lainnya. Kami ingin tahuapakah rangkaian peristiwaitu teror, ancaman atau bu-kan,” tegas perempuan lulusanIlmu Komunikasi UniversitasGadjah Mada itu.

Roichatul mengatakan,upaya yang sama juga akandilakukan tim penyelidikanKomnas HAM ke Polri. Pagi ini,sekitar pukul 10.00, tim men-datangi Wakapolri untukmenggali informasi yang sa-ma. ”Setelah itu kita akanpanggil dan periksa pihak-pihak terkait termasuk Kabe-reskrim. Mungkin kalau tidakRabu atau Kamis,” imbuh ko-misioner Komnas HAM lain-nya, Nur Kholis.

Tidak menutup kemung-kinan dalam proses penye-lidikan, tim juga akan meme-riksa Kapolri terpilih, KomjenBudi Gunawan. Hal itu di-lakukan karena banyak pihakselama ini mengaitkan pe-nangkapan BW dan pelaporanpara komisioner KPK lainnyaberkaitan dengan penetapanBG sebagai tersangka di KPK.Penetapan BG itu dilakukan10 hari sebelum peristiwa pe-nangkapan BW.

Tim penyelidik itu bekerjauntuk menyimpulkan apakahmemang terjadi pelanggaranHAM dalam penanganan per-kara BW atau tidak. ”Kami jugananti di akhir penyelidikanakan merumuskan apakah da-lam kejadian ini ada teror-te-ror atau tidak,” ujar Komisio-ner Komnas HAM Ansyori Si-

nungan.Hasil penyelidikan itu nan-

tinya akan diberikan ke Pre-siden. Oleh karena itu KomnasHAM juga akan berkoordinasidengan tim bentukan presi-den yang bekerja untuk mene-lusuri kisruh KPK - Polri. Jikaditemukan abuse of poweratau penyalanggunaan kewe-ngan, maka Komnas HAMakan menyerahkan hasil pe-nyelidikan untuk ditindaklan-juti pimpinan organisasi yangmenjadi terlapor.

BW memang kemarin pagimemang melaporkan penang-kapannya ke Kantor KomnasHAM. Tidak banyak yang di-sampaikan Bambang, dia me-ngaku melaporkan itu sesuaipetunjuk lawyernya karenaada sejumlah pelanggaran da-lam penangkapannya. ”Sayahanya ikuti tim lawyer saja,”ujar Bambang sebelum me-lakukan pertemuan denganpara komisioner KomnasHAM.

Sementara itu, tindakanmelawan hukum tampaknyamulai diperlihatkan para saksipolisi yang terkait kasus ko-rupsi Budi Gunawan. Kema-rin, KPK kembali menjadwal-kan pemanggilan terhadappara saksi polisi. Namun lagi-lagi semuanya memilih tidakhadir. KPK pun diminta me-nerapkan apa yang sudah di-atur dalam KUHP, termasukmelakukan upaya pemanggil-an paksa.

Para saksi yang harusnyamemenuhi panggilan kemarinantara lain Irjen Andayono(Kapolda Kaltim). Pada pe-manggilan kedua itu, Anda-yono tak memberikan kete-rangan alias mangkir. Saat se-orang jenderal bintang duamangkir, prajurit sekelas bintarsenior pun berani melakukanhal yang sama. Yakni AiptuRevindo Taufik Gunawan Sia-haan. ”Dia juga tak hadir tanpaketerangan,’ ujar Kabag Pem-beritaan KPK Priharsa Nugra-ha.

KPK juga melakukan pe-manggilan untuk sekian kali-nya pada Kompol Sumardji.Namun lagi-lagi, Wakapolres

Jombang itu memilih tak hadirtanpa keterangan. Saksi yangmemberikan keterangan tidakhadir hanya seorang pensiun-an polisi, yakni Brigjen (Purn)Heru Purwanto. ”Melalui pe-ngacaranya, dia melayangkantidak bisa hadir karena sakit,”kata Priharsa. Sehari sebelum-nya, Senin (6/1) ada saksi po-lisi aktif lainnya juga tak hadirdalam pemanggilan yakniKombes Ibnu Isticah (DosenUtama di STIK Lemdikpol)dan Brigjen Herry Prastowo(Dirtipidum Bareskrim MabesPolri).

Priharsa mengatakan, ber-dasar KUHAP, jika seseorangdipanggil berdasar penyidi-kan kemudian dua kali tidakhadir tanpa alasan yang patut,maka penyidik dapat me-manggil paksa. ”Tapi sampaisekarang saya belum men-dapatkan informasi apakahdiputuskan panggilan paksa,”terangnya.

Prihasa mengimbau sebaik-nya para saksi kooperatif. Jikamemang berhalangan hadir,maka diinformasikan ke pe-nyidik agar dijadwalkan pe-meriksaan ulang. ”Nanti da-lam pemanggilan ulang itu kitaakan menyesuaikan kapansaksi tersebut bisa hadir,” jelas-nya.

Banyak pihak mendukungKPK menjalankan aturan se-suai KUHP dengan memang-gil para saksi yang mangkirdalam kasus korupsi Budi Gu-nawan. Salah satu dukunganitu berasal dari Forum DekanFakultas Hukum se-Indonesiayang datang ke KPK, kemarin.Dekan Fakultas Hukum Uni-versitas Indonesia, Prof TopoSantoso mengatakan hal itumenjadi teknis KPK dan ha-rusnya dijalankan sesuai KUHP. ”Harus semua memahamiaturan itu,” ujarnya.

Sementara itu, KoordiantorIndonesia Corruption WatchAde Irawan menyebut keti-dakhadiran para saksi itu bisadiartikan mereka tidak me-matuhi perintah perintah Pre-siden. ”Seperti kita ketahuibersama, Presiden dalam pi-datonya salah satunya me-

minta agar kedua pihak salingmenghormati proses pene-gakan hukum yang sedangberjalan,” terangnya.

Presiden dalam pidatonyajuga meminta agar KPK danPolri saling mendukung da-lam pemberantasan korupsi.Ade mengatakan harusnyasebagai penegak hukum, apa-lagi berstatus perwira mene-ngah (pamen) dan perwiratinggi (pati), para polisi itumengetahui konsekuensi dariketidakhadirannya tersebut.

Merujuk pada pasal 224 KUHP, barang siapa dipanggil se-bagai saksi, ahli atau juru ba-hasa menurut undang-un-dang dengan sengaja tidakmemenuhi kewajiban ber-dasar undang-undang yangharus dipenuhinya, maka bisadiancam dalam perkara pi-dana, dengan pidana penjarapaling lama sembilan bulan.Dalam perkara lain, juga bisadipidana dengan penjara pal-ing lama enam bulan.

Dalam UU No. 31 / 1999 ten-tang Pemberantasan TindakPidana Korupsi juga diatur haltersebut dalam pasal 22. Bunyidari pasal tersebut, Setiap or-ang sebagaimana dimaksuddalam Pasal 28, Pasal 29, Pasal35, atau Pasal 36 yang dengansengaja tidak memberi ke-terangan atau memberi ke-terangan yang tidak benar,bisa dipidana dengan pidanapenjara paling singkat tiga ta-hun dan paling lama 12 tahun.Orang yang dimaksud jugabisa dikenakan denda palingsedikit Rp 150 juta dan palingbanyak Rp 600 juta.

Ade Irawan mengatakanharusnya aturan itu dipahamipara saksi apalagi mereka ber-status polisi. ”Pada prinsip-nya setiap warga negaramempunyai kewajiban untukmenjadi saksi, khususnyatindak pidana korupsi,” tegasAde. Yang menjadi masalahselama ini dalam melakukanpemanggilan paksa, KPKmeminta bantuan personeldari Brimob. ”Kalau sekarangbagaimana? Apalagi yangakan dipanggil paksa sekelaspati polisi,” ujar Ade. (gun/fat)

Panglima TNI Jendral Moel-doko menyebut unsur TNIyang mengamankan kantorKPK sebatas satuan dari ja-jaran Kodam Jaya, bukan pa-sukan khusus TNI.

”Bukan dari Kopassus (Ko-mando Pasukan Khusus TNIAD) yang mengamankan ge-dung KPK,” tepis Moeldoko,usai pengarahan dalam apelkomandan satuan TNI AL diGraha Samudera Bumimoro,Surabaya kemarin (27/1). Diahanya memerintahkan jajaranKodam Jaya untuk mengirimpasukan satu peleton (sekitar50 personel).

Bantuan itu sebatas men-jaga keamanan gedung KPKdari berbagai spekulasi yang

berkembang. Moeldoko punmenampik bahwa TNI meli-batkan diri pada konflik KPKdan Polri. Dengan diplomatisdia menyatakan TNI memilihtidak bersikap. ”Kami tidak adasikap ke KPK atau ke Polri,” tegasperwira tinggi kelahiran Kediri.

Mantan KSAD itu mengan-tisipasi terjadinya gesekandua instansi tersebut sebagai-mana isi pidato Presiden JokoWidodo sebelumnya. Lantar-an kekhawatiran tidak ter-bukti, pasukan dari Kodamsudah ditarik ke barak satuan.”Penempatan itu pada awal-awal saja,” lanjut Moeldoko.

Tidak jelas satuan di Kodamyang dia maksud. Meski se-batas komando kewilayahanpertahanan, kodam jugamembina berbagai satuan

tempur dan satuan bantuantempur. Di antaranya brigadeinfanteri yang membawahibatalyon infanteri dan bata-lyon kavaleri. Satuan lain dariresimen artileri pertahananudara dan batalyon artilerimedan. Kodam Jaya juga di-dukung detasemen zeni tempur.

Statemen pemegang gelarAdhi Mayakasa 1981 selakualumnus Akmil terbaik ituberbeda dari pernyataan Ke-pala Pusat Penerangan TNIMayjen TNI Fuad Basya se-belumnya. Dia menyebut ins-titusi yang diterjunkan untukmengantisipasi konflik duainstitusi penegak hukum ter-sebut, salah satunya, adalahKopassus. Setiap satuan ko-mando militer punya personelintelijen. (sep/fat)

Tepis Kopassus Amankan ...dari halaman 1

soal kasus yang ditanganiKPK, tapi tanpa ada kelan-jutan. Misalnya, ada kasus ya-ng terus diselidiki dan adapemeriksaan terhadap saksi,tapi kasusnya hingga saat initidak berlanjut. ”Ya ini kasus-kasus yang dipendam. Tapi,sudah ada sentuhan dari pe-nyidik dengan para pihak ya-ng terlibat,” tudingnya, saatditemui di Polres Metro Ja-karta Selatan.

Bagaimana bisa Madunmemiliki bukti-bukti tersebut?Dia menjelaskan bahwa sebe-narnya Madun adalah KetuaUmum LSM Gerakan Penye-lamat Harta Negara RepublikIndonesia (GPHN-RI). Madunini diklaim telah melaporkan

lebih dari 200 kasus korupsipada KPK. ”Dia sebenarnyasangat dekat dengan KPK, ka-rena sering lapor,” ujarnya.

Dengan begitu, jika Madunbisa ditangguhkan penaha-nannya, dalam waktu dekatKuasa Hukum BG bersamaMadun akan melapor ke Bers-krim Mabes Polri. Dia menga-takan, pihaknya tidak inginmelemahkan KPK, tapi siapa-pun yang memang bersalahharus ditindak. ”Saya ini tidakdisuruh BG, tapi hanya men-cari keadilan,” paparnya.

Menurut dia, KPK itu bukanseperti dewa yang tidak me-miliki kesalahan. Karena itu,seharusnya KPK juga dikritisi.”Tidak salahkan mengkritisiKPK,” dalih lelaki yang jugamantan pengacara Susno

Duaji tersebut.Bahkan, dia mengklaim

bahwa kasus yang membelitMadun ini karena ada oknumKPK yang mengkriminalisasi-kannya. Madun dianggap ber-bahaya, karena mengetahuiseluk beluk kebusukan KPK.”Dulu itu penyidik KPK mon-dar-mandir di Polres Jakselmendesak Madun ditahan,”ujarnya.

Saat ditanya, bukankahMadun ini ditangkap karenamengaku sebagai anggotaKPK dan melakukan pemera-san? Yunadi kebingungan un-tuk menjawab. Dia mengata-kan, kliennya ini tidak pernahmengaku sebagai anggotaKPK. Hanya memang dia me-nerima uang Rp 13 juta. (idr/fat)

(Jokowi), dan Wakil PresidenJusuf Kalla (JK).

Menurut Wapres JusufKalla, Presiden Jokowi sudahberkomunikasi langsung de-ngan Menteri Tedjo dan mem-beri nasihat agar bisa me-nyampaikan pernyataan de-ngan baik dan meminta agartidak menggunakan istilah-istilah yang tidak bijak. ”Sayajuga sudah memberi panda-ngan ke Pak Tedjo agar meng-gunakan istilah-istilah yangsesuai lah,” ujarnya di KantorWapres kemarin (27/1).

Sebagaimana diketahui, Te-djo mengeluarkan pernyataankontroversial saat mengo-mentari ketegangan antaraKomisi Pemberantasan Ko-rupsi (KPK) dan Polri. Diamenyebut tindakan pimpinanKPK yang mengumpulkanmassa dukungan sebagai aksikekanak-kanakan, lalu me-nyebut para pendukung KPK

sebagai ”rakyat tidak jelas”.Meski Tedjo kemudian meng-klarifikasi, jika niatnya adalahmencegah benturan fisik antarapendukung KPK dan Polri.

Sekretaris Kabinet Andi Wi-djajanto menambahkan, Pre-siden Jokowi memang sudahmengikuti berita terkait reaksipublik atas pernyataan kon-troversial Menkopolhukam.”Sebab, kami tahu memangbanyak juga kritik pada paramenteri,” ucapnya.

Karena itu, lanjut dia, Pre-siden Jokowi secara khususmeminta kepada seluruh ja-jaran kabinetnya untuk lebihberhati-hati saat berbicaradengan media. ”Terutama saatdoorstop (dicegat untuk di-wawancarai), omongnya ha-rus pelan dan hati-hati sekali,”ujarnya. Ucapan kontroversialTedjo memang disampaikansaat di-doorstop wartawansaat hendak bertemu Pre-siden Jokowi di kompleks Is-tana Sabtu lalu (24/1).

Pernyataan kontroversialTedjo pun berbuntut panjang.Ini terkait laporan lembagaswadaya masyarakat (LSM)pendukung KPK yang Men-kopolhukam ke Badan Resersedan Kriminal Mabes Polri, de-ngan dugaan tindak pidanapenghinaan sebagaimana Pa-sal 310 dan 311 KUHP. Takhanya itu, desakan publik agarTedjo di-reshuffle dari KabinetJokowi-JK pun menguat.

Namun, Wapres JK menilaijika desakan reshuffle atauperombakan kabinet untukbeberapa menteri yang kiner-janya dinilai kurang bagussepanjang 100 hari pemerin-tah Jokowo-JK, masih terlaludini. Namun, Presiden me-mang punya hak prerogatifuntuk mengevaluasi paramenterinya kapan saja di-inginkan. ”Tapi kalau sekarangya belum lah, masak baru 100hari di-reshuffle,” katanya.WAPRES JK TOLAKIMUNITAS KPK

Wacana pemberian hakimunitas atau kekebalan hu-kum untuk pimpinan KomisiPemberantasan Korupsi(KPK), ditolak Wakil PresidenJusuf Kalla (JK). Menurut dia,seluruh warga negara harussama di muka hukum. Karenaitu, tidak boleh ada siapapunyang memiliki kekebalan hu-kum. ”Presiden saja bisa di-periksa (jika terlibat kasus hu-kum), apalagi ketua KPK,”ujarnya di Kantor Wapres ke-marin (27/1).

Sebagaimana diketahui, usulimunitas untuk pimpinan KPKdisampaikan pakar hukum tatanegara Denny Indrayana. Diamenyebut, imunitas diperlukanagar tidak ada kriminalisasi pa-da pimpinan KPK sebagaimanayang terjadi saat ini, sehinggabisa fokus bekerja dalam pem-berantasan korupsi. ”Imunitasini khusus saat pimpinan KPKmenjabat. Ketika purnatugas,bisa disidik kembali,” katanya.(owi/end/fat)

RABU, 28 JANUARI 2015 8

BINTANGLIMAPT Garuda Indonesia berjanji bakal

memberikan layanan yang lebih baiklagi setelah ditahbiskan sebagaiMaskapai Bintang Lima dari lembagapemeringkat penerbangan asal London,Skytrax.

VERTIKALHUNIAN vertikal kini kian diminati.

Terutama di kawasan perkotaan.Selain praktis, kepemilikan apar-temen memang menjanjikan keun-tungan investasi besar.

Jenis Hrg Dasar Buyback5 Gr 2.630.000 010 Gr 5.210.000 025 Gr 12.950.000 050 Gr 25.850.000 0100 Gr 51.650.000 0250 Gr 129.000.000 01 Kg 515.000.000 0

27-1-2015

BISNIS

ADIWERNA - Program‘Luber Hadiah Rp 3,5 Miliar’yang digulirkan PT Pos In-donesia (Persero) untuk pe-riode II Agustus hingga No-vember 2014 menghampiripengguna jasa pos wargaDesa Pesalakan, AdiwernaKabupaten Tegal. Kali ini, HSutiyono (64) warga RT 30/RW III berhak atas uang tu-nai Rp 10 juta yang diberikanlangsung secara tunai olehKepala Kantor Pos TegalAdhi Widjayanto di KantorPos Adiwerna, Selasa (27/1)pagi kemarin.

Adhi menyatakan, pro-gram luber hadiah kali inidigulirkan PT Pos (Persero)sebagai bentuk apresiasiterhadap masyarakat yangmasih terus bertransaksi diKantor Pos dengan meng-gunakan jasa pos.

“Undian luber hadiah inidibagi menjadi dua periode.Untuk periode I bulan Marethingga Juli 2014 dan periodeII bulan Agustus hingga No-

vember 2014 dan diumum-kan saat ini,” ujarnya.

Diakuinya layanan PT Pos

saat ini menangani semuatransaksi mulai dari pem-bayaran rekening PLN, ang-suran sepeda motor danmobil, hingga PDAM. Da-lam transaksi pembayarantersebut konsumen diberi-kan resi pembayaran yangselanjutnya diundi untukmendapatkan hadiah uangtunai di program tersebut.

“Selain transaksi di atas,kami juga melayani angsu-ran, Wesel Union, hinggaWesel Pos Instan. Pengirimcukup mencantumkan PINdan NTP sehingga penerimabisa mengambil kirimanuang di Kantor Pos tujuan.

Sangat cepat secepat kitamelakukan SMS,” tuturnya.

Adhi menegaskan polalayanan PT Pos Indonesia diseluruh nusantara kini terusmengedepankan kualitaslayanan. Petugas juga di-pacu untuk terus lebih baiklagi dalam melakukan laya-nan pada konsumen yangmemerlukan pelayanan jasapos.

Sementara itu, pemenangundian tahap II H Sutiyono

yang juga pensiunan Polritersebut mengaku pelaya-nan PT Pos khususnya diAdiwerna saat ini sangatnyaman dan profesional. Diamengaku sudah sejak lamamempercayakan semua la-yanan pengiriman uang, ba-yar listrik dan sejenisnyasejak tahun 2003.

“Layanannya sangat lan-car sesuai yang diharapkanmasyarakat. Saya menggu-nakan jasa pos sudah sejakKantor Pos Adiwerna ber-diri,” tuturnya.

Awalnya, dia tidak per-caya akan mendapat hadiahundian setelah Kepala Kan-tor Pos Adiwerna Agus Dar-mawan menghubunginya.Maklum dari resi pemba-yaran listrik rumah yangsempat ditinggalinya kinisudah ditempati mertua.Namun lantaran rekeningpembayaran listrik masihatas nama dirinya, pihak pospun berupaya menanyakankeberadaannya. (her/adv)

HERMAS PURWADI / RADAR SLAWI

SERAHKAN - Kepala Kantor Pos Tegal memberikan hadiah program Luber Hadiah tahap II pada pengguna jasa pos.

PT Pos Indonesia (Persero)

Tebar Luber Hadiah Rp 3,5 Miliar

Adhi Widjayanto

Segera hadir ikon baru diTegal dan sekitarnya, sentra

shop house, hang out danbisnis. Adiwerna City Walk

hadir dengan lokasi yangstrategis, inovatif dan pasti

untung bagi masyarakatTegal dan sekitarnya yang

mengambil unit di sana.

ASHRAF, manajeroperasional Adiwerna City Walk (ACW)

membenarkan hal itu. ACW,katanya, cocok untuk pelakuusaha di bidang kuliner, per-hiasan, perbankan, elektro-nik, perkantoran, fashion dansebagainya. Adiwerna CityWalk yang berlokasi di JalanRaya Utara Adiwerna No. 46Kabupaten Tegal tersebut a-

kan segera memulai opera-sional pada April 2015. Semen-tara serah terima unit akandilakukan dalam waktu dekat,tepatnya bulan Februari 2015.

”Segera serah terima unitsebagai awal yang baik se-kaligus membuka peluangbagi pelaku usaha yang sudahmemesan unit yang tersedia,”katanya.

Dengan lokasi yang sangatsentral, lanjutnya, ACW ber-ada di tengah-tengah pusatbisnis, lingkungan padat pen-duduk, pusat perdagangan ,industri dan perbankan. ACWdikelola secara profesionaloleh manajemen berpenga-laman dari Jakarta. Sehinggadipastikan akan ramai dikun-jungi masyarakat untuk mela-

kukan transaksi jual beli dansebagainya.

Selain stratgis, keamananACW akan dijaga selama 24jam sehingga tidak hanya mem-berikan kenyamanan tetapijuga keamanan. Setiap hari,akan digelar berbagai evensecara rutin sehingga bisamenjadi magnet tersendiribagi keberadaan ACW. Untuksarana even yang sudah di-siapkan terbagi dalam indoordan outdoor.

”Jadi, segera saja bergabungkarena unit terbatas, hanya 31unit saja. Hubungi kantor pe-masaran atau bisa datang dilantai dasar Pacific Mall Tegalkarena kami membuka stanhingga Sabtu (1/2) menda-tang,” ajaknya. (gun/ima)

ROCHMAN GUNAWAN/RATEG

PENJELASAN – Pengunjung mendapatkan penjelasan di stan Adiwerna City Walk, Pacific .

Adiwerna City Walk

Segera HadirJadi IkonBaru di Tegal

TEGAL – Sebagai salah satuupaya memberikan pelaya-nan yang cepat, dekat sertaproses mudah, PT MatahariBerlian Motors Tegal hadirtidak hanya memberikan la-yanan penjualan, tetapi jugadengan layanan purna jualberupa perawatan berlakaatau servis hingga pergantiansuku cadang.

Presiden Direktur PT Ma-tahari Berlian Motors Drs Jim-my Winarko mengatakan, upa-ya yang dilakukan pihaknyaadalah dengan memberikanapa yang diinginkan konsu-

men agar bisa lebih cepat danmudah didapatkan. Selaindalam bentuk layanan pen-jualan berbagai tipe mobilMitsubishi, pihaknya jugasiap dengan dukungan beng-kel resmi yang ditangani me-kanik handal serta peralatanmodern untuk menjaga agarmobil Mitsubishi milik kon-sumen selalu berada dalamkondisi fit. Demikian halnyadengan pergantian suku ca-dang yang semuanya bisa di-dapatkan di satu tempat.

Upaya lain yang dilakukanadalah mengadakan temu kon-

sumen yang digelar di bebe-rapa lokasi berbeda. Kegiatantersebut, katanya, merupakansalah satu bentuk apresiasipihaknya atas kepercayaanpelanggan selama ini terha-dap Mitsubishi. Khususnyadalam menjalankan kegiatanusaha dengan mengandalkanberbagai tipe mobil niaga ke-luaran Mitsubishi yang sudahdikenal handal di berbagaimedan jalan. Pihaknya jugamemberikan edukasi serta so-sialisasi mengenai varian ter-baru Mitsubishi sehingga bisamenjadi solusi dalam men-

dukung berbagai kegiatan ser-ta usaha yang dijalani kon-sumen.

Kepada masyarakat Tegaldan sekitarnya, dia memper-silakan datang langsung keshowroom di Jalan KaptenSudibyo Kota Tegal agar bisamelihat langsung dan memilihsendiri mobil Mitsubishi se-suai dengan kebutuhan ma-sing-masing.

“Kami akan selalu kede-pankan profesionalitas agarlayanan kepada konsumenbisa maksimal,” terangnya.(gun/ima)

Layani Semua Kebutuhan Konsumen

METROPOLISRADAR TEGAL

website : radartegal.com,epaper : epaper.radartegal.com

HOT LINE BERLANGGANAN(0283) 323383, 400500Hp. 0854323231234

RABU , 28 JANUARI 2015 9BACA HAL. 11

Pendangkalan SungaiKemiri Memprihatinkan

PENDANGKALAN lumpur di ujung muaraSungai Kemiri, Kelurahan Muarareja, KecamatanTegal Barat, kondiosinya kian memprihatinkan.Akibatnya banyak kapal kecil yang mengalamikesulitan saat mendarat.

Rustopo BelumSadarkan Diri

HINGGA kemarin, polisi belum memeriksaRustopo. Pria berusia 45 tahun dan berprofesisebagai tukang becak tersebut masih belumsadarkan diri setelah mengalami luka tusukdi bagian perutnya.

BACA HAL. 16

Jangan Terjadi LagiRUSTOPO (45) warga Kelurahan Keturen,

Kecamatan Tegal Selatan, Senin (26/1) dinihari kemarin melakukan tindakan tidak terpu-ji. Bapak empat anak yang berprofesi sebagaitukang becak ini, tega menusuk kedua anakkandungnya saat tertidur lelap.

Tindakan sadis Rustopo, diduga kuat kare-na depresi akibat tekanan ekonomi yangmenimpanya. Hal ini, menjadi keprihatinansekaligus catatan bagi semua pihak.

Sapa Wong TegalLewat Radar CBS

SETELAH melakukan promoalbum baru ke sejumlah kota, kinigiliran personel Angkasa Bandmenyapa wong Tegal melalui talkshow di Radio Radar CBS, Selasa(27/1) siang.

Angkasa Band berjumlah 5 or-ang, yakni Ato (vokal), Anggi(drum), Teguh (gitar), Ovick (bass)dan Denny ‘Linx’ (keyboard). Al-bum pertamanya ialah JanganPernah Selingkuh dirilis padatahun 2008. Acara dipandu pe-nyiar Radar CBS, Trisan.

YERRY NOVEL/RADAR TEGAL

TALKSHOW - Personel Angkasa Band menggelar talk show di RadioRadar CBS Jalan Perintis Kemerdekaan, Kota Tegal, Selasa (27/1).

Angkasa Band: Tak Bisa Hidup Tanpamu

Stop konsumsi apelimpor karena jelas-jelas

berbahaya...,’’

Kepala Dinas Koperasi Usaha MikroKecil dan Menengah Perindustrian dan

Perdagangan Kota TegalDrs Chaerul Huda

SARAPAN PAGI ALA METROPOLIS

Tuku setrika nggo adine...

Timbang mangan apel Amerika, sukaponggol bae...

VISITE

KPK Satu Suara dengan PemkotTinjau UlangPerjanjian KolamRenang Samudera

KOMISI Pemberantasan Ko-rupsi (KPK) membenarkan lang-kah ang ditempuh PemerintahKota Tegal mengenai peninjauanulang perjanjian Kolam RenangSamudera Kota Tegal. Bahkan,KPK memberi apresiasi terhadaplangkah Walikota Tegal Hj. SitiMasitha Soeparno, terhadap upa-yanya mengamankan aset-asetmilik pemerintah.

Kepala Dinas Pendapatan Pe-ngelolaan Keuangan dan AsetDaerah (DPPKAD) Kota Tegal,Drs. Joko Sukur Baharudin menya-takan, KPK menyambut baik ren-cana konsultasi Pemkot menge-nai perjanjian kerjasama KolamRenang Samudera.

“Tujuannya agar Pemkot tidakdirugikan,” ungkap Joko usai ber-konsultasi dengan KPK didam-pingi Kepala Bidang Aset DinasPendapatan Pengelolaan Keuang-an dan Aset Daerah (DPPKAD),Heru Kristanto. Joko menyebut halitu usai bertemu dengan Adlin

Syah Nasution dari Direktorat Pe-nelitian dan Pengembangan De-puti Pencegahan KPK di GedungKPK Jakarta, kemarin.

Pertemuan tersebut untuk me-nyampaikan surat permohonankonsultasi kedua, katanya, sekali-gus menindaklanjuti surat permo-honan konsultasi pertama yangdikirimkan Pemkot beberapa wak-tu lalu.

Disebutkan Joko, terkait de-ngan perjanjian kerjasama KolamRenang Samudera, antara PemkotTegal dengan PT. Hutama Agra

Garuk PasanganMesum danMiras Oplosan

SATUAN Polisi PamongPraja (Satpol PP) Kota Tegalmelakukan pembinaan kepa-da sejumlah wanita pemandu

AGUS WIBOWO/RADAR TEGAL

DATA DAN BINA WANITA PEMANDU LAGU - Petugas Satpol PPmendata dan membina para wanita pemandu lagu.

Satpol PP Data WanitaPemandu Lagu

Mintaragen Dikepung BanjirDia berharap ada upaya

pemerintah kota untuk mem-berikan solusi pada warga agarterlepas dari persoalan lama,yakni banjir rob.

HUJAN deras dua hari terakhiryang mengguyur Kota Tegal me-nyebabkan wilayah KelurahanMintaragen, Kecamatan TegalTimur, khususnya di sekitar Kam-pus Universitas Pancasakti (UPS)Tegal, terkepung banjir.

Selain memasuki rumah danpemukiman warga, air hujan jugamenggenangi sejumlahjalan, seperti di JalanKarimunjawa, JalanHalmahera, Jalan

Seram, dan sebagian jalan menujuobyek wisata Pantai Alam Indah(PAI). Bahkan hingga berita ini dit-urunkan, air masih menggenangikawasan setempat. Kondisi ini di-perparah dengan air rob. Akibatnya,air naik tinggi hingga pukul 11.00siang kemarin.

‘’Genangan air ini bukan karenahujan saja, tapi ditambah

rob,’’ terang Iman(40) warga Jalan

Karimunjawa.

DIKEPUNG BANJIR - Mahasis-wa UPS Tegal harus berhati-hati saat berangkat kekampus karena jalan yangdilalui tergenang banjir airhujan dan rob.

AGUS WIBOWO/RADAR TEGAL

Temuan adanya kontaminasi bakteri ganasListeria Monocytogenes pada apel asal Amerika

Serikat (AS) berdampak pada penjualan apelimpor di Kota Tegal hingga anjlok 30 persen.

Beberapa penjual mengaku memang barumengetahui tentang apel yang terkontra-

minasi bakteri tersebut dari koran.

AGUS WIBOWO,Wartawan Radar Tegal

“BARU tahu informasinya, rada tidakpercaya sih. Tetapi dengar dululah perkem-

bangannya ngeri juga dengarnya. Harus adalangkah tegas dari pemerintahkalau memang hal terse-but benar terjadi. Ka-sian masyarakat,” ujar

Rudi pedagang buahyang beralamat di JalanPerintis Kemerdekaan(Poso). Diakuinya, infor-masi tersebut sangat ber-dampak pada penjualan

apel di tempatnya.

Siap Manjakan TamuBAHARI INN yang sudah memiliki label

hotel bintang tiga siap memanjakan tamunyadengan pelayanan istimewa. Bahkan, hotelyang terletak di Jalan Dr. Wahidin Sudiro-husodo ini berkomitmen memberikan pela-yanan terbaik demi memberikan kepuasankepada para pelanggannya.

AGUS WIBOWO/RADAR TEGAL

SOWAN - GM Bahari Inn, Yadi Supriyadi (jashitam), saat bertandang ke Radar Tegal.

RELATIONSHIP

ke hal 15 kol 5

ke hal 15 kol 1

ke hal 15 kol 1

ke hal 15 kol 1

ke hal 15 kol 5

ke hal 15 kol 5

ke hal 15 kol 5

RADAR TEGAL RABU, 28 JANUARI 2015website : radartegal.com, epaper: epaper.radartegal.comPEMALANG10

NGENDONGBeri Arahan Teknis Petani

PERTANIAN diupayakanmenjadi income terbesar untukdesa, hal ini karena mengingatmayoritas penduduk DesaGambuhan Kecamatan Pulo-sari bergerak di bidang perta-nian. Sehingga dengan maju-nya pertanian desa, otomatisdapat meningkatkan taraf hi-dup masyarakat.

Untuk mendukung majunyapertanian di Desa Gambuhantersebut, dilakukan berbagaiupaya antara lain denganmemberi pengarahan lang-sung kepada para petani. Se-perti tata cara dalam pengo-lahan pertanian yang bagus,serta penanaman hortikultura

untuk menambah pendapatan ekonomi masyarakat. Apalagibelum semua warga mengerti bagaimana pertanian yang dapatmenghasilkan, sehingga menguntungkan.

“Warga sendiri sudah memiliki kemampuan untuk menanampertanian, namun masih membutuhkan arahan tentang teknisyang baik dalam bertani. Sehingga dapat meningkatkan hasildari pertanian itu sendiri,”Kata Kepala Desa Gambuhan SlametRahardi, Selasa (27/1).

Dijelaskan, karena itu sebagai langkah untuk dapatmengembangkan lagi, akan terus dilakukan sebagai upaya jugauntuk menambah income desa. Apalagi potensi besar DesaGambuhan sudah terlihat jelas dalam bidang pertanian, meskipunmasih ada potensi lain yang belum tergarap, seperti perikananyang terletak di telaga indah. Namun warga sebagian besarmasih mengandalkan dari hasil panen,

“Potensi lain memang ada, tapi memang belum tergarapsebagai income desa. Sehingga untuk saat sekarang pertanianlah yang lebih diutamakan” tambahnya.

Dengan pengarahan teknis yang dilakukan, diharapkan akanmembawa pengaruh besar pada perkembangan dan kemajuanpertanian Desa Gambuhan, yang tentu saja berpengaruh jugapada meningkatnya taraf hidup warga. (maf/hun)

SITI MAFTUKHAH/RADAR PEMALANG

Slamet Rahardi

Ruangan LebihRepresentatifRANDUDONGKAL - SD Negeri 05 Semingkir Kecamatan

Randudongkal, semakin representatif dan memberikankenyamanan bagi para siswa maupun tenaga pendidik. Pasal-nya, sekolah tersebut sudah direhab berat dengan penataanyang bagus.

Rehab terdiri dari 3 ruang kelas, yaitu Kelas 1,2 dan 3, ruangkantor, dapur sekaligus kamar mandi. Diperbaikinya ruanganyang ada disekolah tersebut, sangat berdampak besar bagiperkembangan sekolah. Peningkatan terjadi dari berbagai segi,seperti jumlah siswa yang naik drastis, kenyaman dalam belajarmengajar dan kesehatan lebih terjaga. Ini merupakan akibat daripemeliharaan kebersihan yang semakin baik. Sehinggakondisinya sekarang lebih representatif, untuk pendidikan anak-anak dan semakin maju.

“Alhamdulilah kenyamanan dalam pendidikan maupun dalamkegiatan belajar mengajar, mampu mendatangkan manfaatbesar bagi perkembangan sekolah, utamanya adalahpeningkatan” Ungkap Kepala SD Negeri 05 Semingkir Asikin SIP, Selasa (27/1).

Dijelaskan, terpenuhinya gedung sekolah yang representatiftersebut, juga membuat animo masyarakat semakin besar.Mereka selalu mendukung dan terus memberikan suport untukkemajuan sekolah, utamanya para wali murid yang menginginkanagar anaknya dapat belajar dengan nyaman, serta tidakterganggu dengan berbagai hal yang tidak diinginkan. Sekolahjuga terus berusaha untuk melakukan pembenahan, yangmempengaruhi perkembangan prestasi sekolah. (maf/hun)

PENTHOL RAH

SITI MAFTUKHAH/RADAR PEMALANG

REPRSENTATIF - Ruang kelas SD Negeri 05 Semingkirlebih representatif dan memberikan kenyaman siswa.

Penari EbegDidugaKesurupan

PEMALANG - Perhatian pengunjung dan peserta NgebegBareng tiba-tiba terpecah, begitu melihat ada seorang penaribergelantungan diatas pohon beringin, tepat berada di depanpanggung kehormatan yang diduduki Bupati, Wakil Bupati dantamu pejabat penting lainnya. Seorang wanita penari ebeg didugakesurupan, dan entah bagaimana awalnya tiba-tiba sudahberada di atas pohon.

Kontan saja semua penonton yang tadinya menghadap keatas panggung tiba-tiba membalikkan arah ke utara, untuk melihatpenari bertengger dan bergelantungan diatas ranting-rantingpohon beringin di dalam alun-alun Pemalang.

Sesuai informasi yang dihimpun, salah satu peserta ngebegdengan pakaian serba merah yang diketahui adalah seorangwanita, saat berkumpul di alun-alun dan mendengarkanpengumuman dari pihak MURI diduga kesurupan. Sehingga tanpadiketahui oleh para pengunjung, kapan memanjatnya tiba-tibasudah berada di pohon. Karuan saja sebagian masyarakatmengkhawatirkan keselamatannya, karenanya dia disuruh untukturun dari pohon beringin tersebut.

Secara akal terasa aneh, pasalnya jika kondisi normal, tidakmungkin seseorang dengan jarak yang lumayan tinggi dari tanahberani bergelantungan. Apalagi berada di ranting-ranting yangkecil. Dia sangat lincah, saat berpindah dari ranting satu ke rant-ing lainnya layaknya seekor kera yang gesit berjalan diatas pohon.

Namun setelah berada diatas pohon kurang lebih 5 menitan,penari tersebut turun dari atas pohon dan kembali membaurdengan teman-temannya. Para pengunjungpun kembali ber-kosentrasi ke arah panggung kehormatan untuk merampung-kan acara selanjutnya yang saat itu sudah selesai pengu-mumannya oleh MURI. Warga dan para penari Ebeg

“Saya kurang tahu kapan naiknya, tapi bagi saya aneh saja.Kok bisa berada diatas ranting pohon, sehingga tidak masukakal,” ujar Slamet, warga yang menyaksikan kejanggalantersebut. (rid/hun)

Ditemukandi SaluranIrigasi Sikayu

COMAL - Warga Desa Sika-yu Kecamatan Comal, dige-gerkan dengan penemuanorok bayi sebesar lengan ta-ngan orang dewasa. Orok bayiberjenis kelamin perempuankali pertama ditemukan anak-anak, yang sedang meman-cing ikan di sungai pada sa-luran irigasi.

Sesuai informasi yang dipe-roleh dari warga, bahwa kalipertama mayat tersebut dite-mukan dalam kondisi ter-bungkus kantong plastik,yang berputar-putar karenaarus Sungai Layangan di pintuair saluran irigasi. Selanjutnyakantong plastik diambil anak-anak, dan diletakkan di pinggirsungai. Awalnya mereka me-ngira, bahwa bungkusan ituadalah bagkai hewan yangsengaja dibuang seseorang.Atas kejadian tersebut, mere-ka kemudian memberitahu-kan kepada warga. Wargayang melihat dan memastikanbahwa itu adalah mayat bayi,kemudian melaporkannya keperangkat desa setempat dan

Geger Penemuan Orok Bayiditeruskan ke pihak kepoli-sian.

Tak lama setelah laporantersebut, petugas dari PolsekComal dan tim medis dari Pus-kesmas Purwoharjo datang kelokasi kejadi dan langsungmengadakan olah TKP. Sete-lah dilakukan pemeriksaan,tim medis menyimpulkanbahwa mayat tersebut berje-nis kelamin perempuan, umursekitar 5-6 bulan. Mayat diper-kirakan sudah meninggal dandibuang ke sungai sekitar 3hari yang lalu.

“Jika dilihat dari keadaanmayat dan luka yang ada, ma-yat sudah meninggal sekitar 3x 24 jam yang lalu,” jelas salahsatu dari tim yang enggan di-sebut namanya.

Sementara itu, KapolsekComal AKP Asfauri SH MH,saat dikonfirmasi melalui Ka-nit Reskrim Polsek Comal IpdaSuryadi, membenarkan bah-wa telah ditemukan mayat ba-yi di Desa Sikayu KecamatanComal. Saat sekarang masihdalam proses penyidikan lebihlanjut, untuk mengungkappelakunya.

Dipaparkan, mayat bayiyang sudah dilakukan peme-riksaan oleh tim medis, ke-

mudian oleh warga dan pe-rangkat Desa Sikayu, mayatorok bayi langsung dimakam-

kan di pemakaman (TPU) desasetempat. “Kami akan terusungkap pelaku pembuangan

bayi, dengan berkoordinasidengan bidan dan warga,” pa-parnya. (rid/hun)

M RIDWAN/ RADAR PEMALANG

DIPERIKSA - Mayat bayi yang sudah diangkat dari sungai oleh warga, diperiksa tim medisPuskesmas Purwoharjo beserta anggota Polsek Comal.

PEMALANG – Jajaran Peru-sahaan Daerah Air Minum(PDAM) Tirta Mulia Kabupa-ten Pemalang, menggelar ra-pat kerja di The Winner, Selasa(27/1). Selain untuk memba-has evaluasi kerja tahun 2014,Raker juga menyusun programkerja tahun 2015. Sedangklanuntuk pendatangan tahun2014, PDAM mengalami kena-ikan sekitar Rp 6 miliar. Pasal-nya pada tahun 2013 penda-patan sebesar Rp 23, 6 miliar,sedangkan tahun 2014 men-capai Rp 19,5 miliar.

Direktur PDAM Tirta MuliaPemalang Aji Setiyabudi, da-lam laporannya menjelaskanbeberapa hal terkait PDAM,diantaranya mengenai kon-disi keuangan, dilihat dari sisipendapatan pada tahun 2013sebesar 23,6 miliar dan tahun2014 ada sebesar 29,5 milyar.Sehingga ada kenaikan kuranglebih sebesar 6 miliar, dan ituakan terus ditingkatkan padatahun 2015.

“Sedangkan rencana pen-dapatan untuk tahun 2015,kami targetkan sebesar Rp31,6 miliar,” katanya.

Dalam sektor biaya, me-nurut Aji pada tahun 2014sebesar Rp 20,1 miliar, sehing-ga prediksi laba untuk tahun2014 sekitar Rp 7,1 milyar. Jikadibanding tahun 2013 sebesarRp 3,9 miiar, maka ada pening-katan yang cukup tajam. Pe-ningkatan ini, terjadi karenabiaya depresiasi belum dilaku-kan secara menyeluruh.

Sebab masih ada pengaruhbiaya depresiasi di tahun 2015yang harus ditanggung, akibatbeberapa konstruksi yang di-bangun tahun 2014. Aji sendiriberharap untuk pendapatanbisa dipertahankan. Adapunprediksi PAD masuk pada ang-ka sebesar Rp 3,9 miliar.

Dipaparkan, dalam evaluasikerja, PDAM telah mencapaikeberhasilan dilihat dari sisipendapatan yang melampauitarget dan laba diperoleh me-ningkat tajam. Untuk sam-bungan rumah mencapai le-bih dari 5.000 sambungan, danpelaksanaan program MBR

Pendapatan PDAMCapai Rp 29,5 M

telah diselesaikan denganbaik.

“Keberhasilan yang telahdicapai, berkat kerja keras kitasemua. Mudah-mudahan un-tuk bisa dipertahankan,” pa-parnya.

Hanya saja menurut Aji, ma-sih ada kelemahan dianta-ranya soal kebocoran air ma-sih tinggi, dengan rat-ratamencapai 26 persen. Selain itupenataan administrasi kepe-gawaian dan aturan pengha-silan dewan pembina, dewanpengawas, direksi dan karya-wan belum sesuai Permen-dagri. Termasuk kemampuanekspansi juga masih terbatas,karena penyediaan air bakudan modal kerja secara ber-tahap.

Untuk rencana programkerja tahun 2015, yaitu pe-ngembangan cabang Wa-rungpring, Randudongkal danMoga, program konstruksihibah APBN untuk air bakuWarungpring dan Moga se-besar Rp 9,6 miliar. Persiapanhibah APBN untuk pengem-bangan IKK Paculgading se-besar Rp 28 miliar.

Sedang untuk hibah lanju-tan program MBR Ausaid danMBR program APBN sebesarRp 6 miliar, dengan target sam-bung rumah sebanyak 5.000unit dan target laba diharap-kan lebih tinggi dari capaiantahun 2014.

Sementara Sekda PemalangH Budhi Rahardjo, saat mem-berikan pembinaan menyam-paikan, bahwa air merupakansumber daya alam yang takterbangunkan, jika CSR di tahun2015 diminta agar diprediksi-kan untuk reboisasi di seputarmata air. Harapanya PDAMuntuk CSR diarahkan ke rebo-isasi, baik bekerjasama dengadinas pertanian dan kehutanan,PSDA, LMDH maupun denganpihak desa setempat.

“Karena semua mata air, baikyang baru muncul telah dite-tapkan dengan Surat Kepu-tusan bupati menjadi milik pe-merintah daerah. Sehingga ma-ta air tidak untuk sengketa,”tandasnya. (apt/hun)

Dilarang untukDikonsumsi

PEMALANG - Paska larang-an dari Kementerian Perda-gangan (Kemendag) RI, terha-dap apel asal California Ame-rika Serikat beredar dan dikon-sumsi di Indonesia baru-baruini, sejumlah supplier dan kiosbuah di Kabupaten Pemalangkehilangan buah dengan war-na merah tersebut.

Buah tersebut seperti hi-lang bak di telan bumi daripasaran, selain itu buah apelmerah yang rasanya lebihmanis dan kenyal harganyamelambung hingga mencapaiRp. 550 ribu per dus.

Wage (27) dan Udin (25),dua karyawan di sebuah kiossupplier buah segar impor diBlok Pasar Buah dan SayurPemalang menyampaikan,bahwa keduanya tidak tahusama sekali adanya laranganbuah apel merah asal Califor-nia tersebut, untuk dikon-sumsi oleh masyarakat paskaditemukannya adanya bakteridi dalam apel tersebut. Diajuga santai saja menjual apelitu, bersama jenis apel lain-nya. Namun demikian dia me-rasa bahwa semenjak 2 ming-gu terakhir, buah dengan labelbertuliskan USA di bagian ku-litnya itu belakangan tidak

Apel California Hilang di Pasaranbanyak dijumpai di kios-kisolainnya.

“Sudah tidak ada memangapel jenis itu, yang ada jenisFuji, Washington dan apel lo-kal”, ujar Wage ditemuai dikiosnya, Selasa (27/01).

Namun begitu diperkenan-kan masuk ke gudang yangdalam keadaan dingin, karenaruangan itu ada freezer, dite-mukan 1 kardus apel merahUSA yang itu dipastikan apelCalifornia. Oleh Udin kemu-dian apel itu diambil satu se-bagai sample, dan ternyata be-nar apel merah bertuliskanUSA asal Amerika Serikat. “Initinggal satu kardus saja, itupunsisa kemarin dan sekarang su-dah tidak dikirim lagi,” kataudin.

Menurut Udin, jenis apeltersebut memang berbeda de-ngan apel lainnya, lapisan lilin-nya lebih banyak dan tebaldibanding apel jenis lain.

“Mungkin itu yang menye-babkan ada bakteri di dalam-nya”, terangnya sambil mem-perlihatkan apel, yang dikerikdengan pisau dan mengelu-arkan lilin warna putih.

Sementara itu pemilik kioslainnya, Abdul Muntaha (38)mengatakan, bahwa di gu-dangnya sudah tidak ada sa-tupun apel jenis tersebut. Diamerasakan bahwa apel jenisitu memang laris manis, dan

banyak dibeli oleh pedagangmaupun konsumen langsungharganya juga menjadi me-lambung yang tadinya Rp. 490ribu per dus naik menjadi Rp.550 ribu per dus.

“Tapi stok disini tidak ada”,kata Muntaha. MenurutMuntaha yang sudah tahuadanya larangan terkait apel

California tersebut, sebe-lum dia menerima pasokan 50dus per 2 hari dari Jakarta,akan tetapi sekarang sudahhabis belum dikirim juga.

Apel jenis itu sebelumnyajuga banyak dijumpai di kios-kios buah eceran dan rata-ratadigunakan untuk parcel.

Disampaikan, bahwa Ke-menterian Perdagangan (Ke-mendag) melarang impor apelasal Amerika Serikat, khusus-nya yang dikemas di BidartBros, Bakersfield Californiakarena ada indikasi tercemarbakteri Listeria Monocyto-genes yang dapat mematikanbagi yang mengkonsumsinya.Apel jenis Granny Smith danGala produksi dari Bidart Bros,Bakersfield California dicu-rigai mengandung bakteri ter-sebut dan sekarang dilarangdan ditarik dari peredarannya,pasalnya sudah ada kasus 7dari 30 orang yang mengkon-sumsi apel tersebut meninggaldunia karena terserang padabagian ususnya. (rid/hun)

PEMALANG - Anggota Ko-misi B DPRD Kabupaten Pe-malang bersama Kantor Keta-hanan Pangan dan KantorLingkungan Hidup baru sajamengelar rapat, membahasevaluasi kerja tahun 2014. Usairapat Anggota Komisi B ber-sama SKPD terkait, rombo-ngan langsung melakukan pe-ngecekan lapangan untukmengetahui hasil pelaksa-naan program kerja tersebut.

Ketua Komisi B DPRD Ka-bupaten Pemalang Wardoyomengatakan, acara rapat ber-sama kantor Ketahanan Pa-ngan dan Kantor LingkunganHidup yang baru saja dilak-sanakan untuk membahasevaluasi program tahun 2014.

Program Pangan dan LH DievaluasiYaitu, berkaitan dengan pem-bangunan fisik berupa lum-pung desa dan penampunganair yang pembangunannyadilaksanakan pada tahun 2014.

Menurutnya, berdasarkanhasil evaluasi pelaksanaanpembangunan fisik di duakantor itu, sudah selesai de-ngan capaian 100 persen.“Namun untuk membuktikanhasil pelaksanaan programtersebut maka komisi B akanmelakukan cek ke lapangan,”katanya.

Kepala Kantor LingkunganHidup Kabupaten Pemalang IrMugiyatno M.Si melalui KasiPengendalian dan Pengge-lolaan Limbah Raharjo SIPMAP, menjelaskan rapat yang

baru saja dilaksanakan bersa-ma komisi B untuk membahasevaluasi pelaksanaan pro-gram kerja 2014 sekaligus pe-siapan pelaksanaan programtahun 2015.

Dipaparkan, hasil pelaksa-naan program tahun 2014berupa pembangunan pe-nampungan air hujan di DesaNyalembeng, yaitu pembu-atan tornt untuk penampung-an air disaat terjadi hujan.

Disis lain juga saat terjadikekeringan untuk menam-pung air bersih bantuan daripemda. Adanya programpembangunan penampu-ngan air ini masyarakat cukupsenang karena manfaatnyasangat besar. (apt/hun)

LINTAS

TEGAL METROPOLISRADAR TEGAL RABU, 28 JANUARI 2015website: radartegal.com, epaper: epaper.radartegal.com 11

RIBUAN nelayan Kota Te-gal sebagaimana yang sudahdijadwalkan melakukan aksiunjuk rasa. Aksi unjuk rasaribuan warga yang bergerak disektor perikanan laut, kalausebelumnya dengan tujuanKantor Pelabuhan PerikananPantai dan dilanjutkan Kan-tor DPRD. Sedang aksi unjukrasa menolak Permen Kelau-tan dan Perikanan Nomor 2Tahun 2015 tentang pelara-ngan izin

alat tangkap cantrang, yangdigelar hari ini dengan sasaranKantor Balai Kota. Aksi unjukmenuju Kantor Balai KotaTegal, selain diikuti warga ne-layan dan didalamnya terma-suk mereka yang bergerak da-lam usaha sektor perikanan,seperti para bakul ikan, buruhangkut, pekerja fillet. Bahkanaksi unjuk rasa diikuti paranahkoda dan pemilik kapal.Aksi unjuk rasa ini dikordinirHimpunan Nelayan SeluruhIndonesia (HNSI) cabang Ko-ta Tegal.

Aksi unjuk rasa menolakPermen Kelautan dan Perika-nan diikuti sekitar 5000 orang.Selain nelayan Kota Tegal, hariini nelayan Kabupaten Tegaldan Kabupaten Brebes mela-kukan aksi yang sama menda-

tangi Kantor Bupati setempat.Demo bersama menolak Per-men adalah kesepakatan darikelompok nelayan.

Bahkan nelayan panturaseperti Batang, hari ini jugamelakukan aksi yang samamenolak Permen Kelautandan Perikanan.

Menurut Sekertaris Pagu-yuban Nelayan Kota Tegal(PNKT) Said Aqiel, aksi unjukrasa menuju Kantor Balai Ko-ta Tegal, dimulai Pukul 09 00WIB. Sebelum pemberang-katan ribuan nelayan akanberkumpul untuk persiapandepan Kantor PNKT. Sedanguntuk pemberangkatan me-nuju Kantor Balai Kota di-mulai dari Kantor KUD KaryaMina, di Jalan Blanak Kelura-han Tegalsari Kecamatan Te-gal Barat.

Berbagai persiapan kemarindilakukan di Kantor PNKT.Persiapan unjuk rasa menun-tut pencabutan Permen No-mor 2 Tahun 2015,diantaranyadisiapkannya puluhan span-duk yang akan dibawa dalamaksi unjuk rasa. Selain itu per-siapan sarana alat pengerassuara, berikut kendaraan bakterbuka plus bendera HNSIdan bendera merah putihyang sudah dipasang di atas

Hari Ini, Ribuan Nelayan Demo Balai Kota

ABIDIN ABROR/RATEG

BENTANGKAN SPANDUK - Spanduk berisi penolakan Permen Kelautan dan Perikanan.

kendaraan bak terbuka me-nuju Kantor Balai Kota JalanKi Gede Sebayu. Selain per-siapan lainnya.

“Aksi diikuti seluruh ele-ment yang bergerak disektorperikanan.Jumlah pengunjukrasa 5000 peserta,”tutur SaidAqiel, kemarin.

Spanduk yang bakal dibawamenuju Kantor Balai Kota di-dalamnya bertulisakan, jikacantrang dilarang nelayan siapmelawan, nelayan Kota Tegalmenolak Perpres No 191/2014, tentang harga BBM in-dustri untuk nelayan. Selaintulisan, save nelayan, can-trang harga mati, I Love Can-trang dan tulisan yang isinyamenolak Permen Kelautandan Perikanan, yang dinilai-nya dapat mematikan kehidu-pan nelayan.

Bahkan ada juga spandukberisi tulisan tuntutan mun-dur Menteri Kelautan dan Pe-rikanan.Selain persiapanspanduk dalam aksi unjukrasa di depan Kantor BalaiKota nelayan siap menyan-yikan lagu- lagu bertema nasibikan.

Seperti diketahui, aksi un-juk rasa ribuan nelayan pan-tura Jawa Tengah dan daerahlainnya, terkait Peraturan

Menteri (Permen) Kelautandan Perikanan Susi Pudjias-tuti. Mereka menuntut dica-butnya Permen yang dinilaikontroversial dan merugikannelayan.

Tokoh nelayan H. TambariGustam dihadapan nelayanmenyatakan, keluarnya Per-men Nomor 2 Tahun 2015akan mematikan kehidupannelayan. Dalam aturan itu,nelayan tidak diperbolehkanmenggunakan alat tangkapberupa pukat hela atau can-trang. Sedangkan sebagianbesar nelayan pantura meng-gunakan alat tangkap terse-but.

Karenanya atas keluarnyaPermen tersebut, tak ada caralain selain harus dicabut. Ka-rena Permen tersebut dinilaiakan mematikan ekonomi ne-layan. Karena sebagian besarnelayan di daerahnya meng-gunakan cantrang. Karena-nya tak ada cara menuntutdicabutnya Permen yang di-nilai kontroversial karena di-anggap merugikan aktivitasribuan nelayan. Saat ditanya-kan alasan melakukan aksiunjuk rasa di Kantor Balai KotaTegal, menurut Tambari, di-maksudkan agar Pemkotmendukung dan menyam-

paikan aspirasi nelayan padapemerintah pusat. “Karena inimenyangkut hajat hidup ri-buan nelayan, karenanya ka-mi berharap Pemkot Tegal un-tuk mendukung perjuanganpara nelayan agar Permen Ke-lautan dan Perikanan tentang

larangan penggunaan alattangkap cantrang itu dicabut,”tambah Tambari.

Bagi kapal yang Surat IjinPenangkapan Ikan (SIPI) ma-sih berlaku menurut KetuaPNKT Eko Susanto, masih bi-sa beroperasi.

Sedang untuk kapal-kapalyang SIPI-nya sudah habismasa berlakunya sesuai Per-men tidak bisa diperpanjang.Inilah yang jadi keberatan pa-ra pemilik kapal. Dampaknya,ribuan nelayan akan me-nganggur. (din/wan)

SASTRAWAN IndonesiaAhmad Tohari, yang karya-karyanya sudah banyak diter-jemahkan ke sejumlah bahasadunia, untuk ke sekian kalibakal datang ke Kota Tegal.Kalau sebelumnya kedata-ngan sastrawan Ahmad Toha-ri ke Kota Tegal, bersamaanpeluncuran buku karya AtmoTan Sidik.Sedang untuk keda-tangan kali ini bersamaanacara peringatan maulidNabi di Kampung Bu-daya Sakila Kerti.

Peringatan mau-lid Nabi di SakilaKerti akan di-adakan pada30 Januarimendatang.Selain sastrawanAhmad Tohari, yang terkenaldengan novel trilogi Rong-geng Dukuh Paruk, acara peri-ngatan maulid Nabi bakal di-hadiri artis terkenal Indonesiyang kini terjun sebagai pe-ngamat pendidikan YessyGusman. Selain sastrawanAhmad Tohari dan artis YessyGusman, peringatan maulidNabi di Sakila Kerti, juga bakaldihadiri seniman Eko Tunas.Sastrawan, pengamat pendi-dikan, dan seniman dalamsatu panggung.

Sastrawan yang berlatar ke-hidupan pesantren ini telahmelahirkan beberapa noveldan kumpulan cerita pendek.Beberapa karya fiksinya an-tara lain trilogi ”RonggengDukuh Paruk” telah terbit da-lam edisi Jepang, Jerman, Be-landa dan Inggris. Cerpen Ah-mad Tohari berjudul Jasa-jasabuat Sanwirya mendapat Ha-diah Hiburan Sayembara Kin-cir Emas 1975 yang diseleng-garakan Radio NederlandsWereldomroep.

Novelnya Kubah (1980)memenangkan hadiah Ya-yasan Buku Utama tahun 1980.Ronggeng Dukuh Paruk(1982),Lintang Kemukus DiniHari (1985), Jentera Bianglala(1986) meraih hadiah YayasanBuku Utama 1986. Novelnya

Di KakiB u k i t

Cibalak(1986)

menjadi pemenang salah satuhadiah SayembaraMengarang Roman DewanKesenian Jakarta pada 1979.Pada1995 Ahmad Toharimenerima Hadiah SastraAsean, SEA Write Award.Sekitar tahun 2007 AhmadTohari menerima HadiahSastra Rancage. Karya AhmadTohari diterbitkan dalam ba-hasa Jepang, Tionghoa, Be-landa dan Jerman. Edisi ba-hasa Inggris Ronggeng DukuhParuk , Lintang Kemukus DiniHari , Jantera Bianglala diter-bitkan oleh Lontar Founda-tion dalam satu buku berjudulThe Dancer diterjemahkanoleh Rene T.A. Lysloff. Pada2011, trilogi dari novel Rong-geng Dukuh Paruk diadaptasimenjadi sebuah film berjudulSang Penari yang disutradaraiIfa Isfansyah. Film ini meme-nangkan 4 Piala Citra dalam

FFI 2011.Kehadiran duta baca Indo-

nesia Yessy Gusman ke KotaTegal, menurut Dr YusqonMPd selaku pengelola TBMSakila Kerti, dalam rangkaiankunjungan ke sejumlah dae-rah ke Jawa Tengah.

Kiprah Yessy Gusman da-lam memajukan dunia pen-

didikan tak diragukan lagi.Yessy Gusman telah

mendirikan 46 TamanBacaan Anak (TBA)

dan SanggarKreativitas Anakdibawah nau-ngan Yayasan

Bunda Yessy.Atas kepedulian

untuk mendukungpenyediaan sarana

Taman Bacaan bagi Anak-anak(3 Mei 2003) dan penghargaandari Menteri PendidikanNasional Republik IndonesiaMalik Fadjar atas prestasinyadalam meningkatkan minatbaca masyarakat melaluiTaman Bacaan Anak YayasanBunda Yessy (16 Desember2003) adalah penghargaanyang didapatkannya melaluikegiatannya tersebut.

Dia juga sempat menulissebuah buku dengan judulMenyemai Kasih: Suatu Per-jalanan (2004) yang diterbit-kan oleh salah satu penerbitterkenal. Yessy Gusman, dalamkegiatan sehari- seharinya ituselalu mengenakan kerudung.

Tidak kalah menarik keha-diran sastrawan Ahmad Tohari,malam itu diadakan acara dialogkebudayaan yang akan dipanduoleh pemerhati sosial budayaAtmo Tan Sidik. (din/wan)

Sastrawan Ahmad TohariBakal Hadir di Sakila Kerti

PENDANGKALAN lumpurdi ujung muara Sungai Kemiri,Kelurahan Muarareja, Keca-matan Tegal Barat, keadaan-nya benar-benar mempriha-tinkan. Akibat pendangkalanlumpur yang terjadi di ujungmuara sehingga mengakibat-kan banyak kapal-kapal kecilyang mengalami kesulitan sa-at mendarat maupun saatakan berangkat melaut.

Tingginya sedimentasi yangterjadi di Sungai Kemiri, me-nurut seorang nelayan Arif,sudah berlangsung lama. Pen-dangkalan yang terjadi diujung muara Sungai Kemiri,lanjut

Arif, sehingga saat air surutsehingga banyak kapal-kapalyang mengalami kesulitansaat mendarat.

Bahkan tidak jarang untukmasuk ke sungai, kapal-kapal

masuk tidak melalui jalur te-ngah melainkan memilih dae-rah pinggiran sungai. Karenakalau tetap dipaksakan masukmelalui tengah sungai aki-batnya kapal akan mengalamikandas dan untuk berjalanterpaksa harus didorong.

Kondisi tersebut terjadi bia-sanya terjadi bersamaan da-tangnya musim angin timurdan biasanya bersamaan da-tangnya musim angin timur,seperti disampaikan seorangnelayan kapal Compreng Dar-so (45), Sungai Kemiri airnyamengalami penyusutan.

Tokoh masyarakat nelayanMuarareja H. Tambari Gustammenyatakan, pendangkalanyang terjadi di ujung muaraSungai Kemiri, solusi terbaik-nya selain perlunya dilakukanpengerukan.Alternatif lainujung muara perlu dibuat hi-

ngga menjorok beberapa ra-tus meter ketengah laut. De-ngan cara ini, menurut Tam-bari, sehingga dapat meng-hindari kesulitan keluar ma-suknya kapal akibat pen-dangkalan.

“Selain perlunya pengeru-kan alternatif untuk keluarmasuknya masuk kapal perludibuat menjorok ke tengahlaut,” tuturnya.

Sementara sejumlah sungaidi Kecamatan Tegal Barat, se-lain Sungai Kemiri yang me-ngalami pendangkalan parahdiantaranya Sungai Sibelis.Kedua sungai di KecamatanTegal Barat diakui mengalamipendangkalan lumpur yangcukup memprihatinkan.

Pendangkalan yang terjadimenurut H Tambari, bahkanakan membentuk delta dimuara sungai. Akibat pen-

dangkalan yang diakibatkanoleh endapan lumpur akanmenghambat keluar-masuk-nya perahu-perahu nelayan.Penentuan waktu yang tepatuntuk keluar masuk perahusangat ditentukan oleh kon-disi pasang-surut.

Akibat tingginya pendang-kalan lumpur di Sungai Ke-miri, seperti dituturkan se-orang nelayan Sunarto, keluarmasuknya kapal akibat pen-dangkalan sehingga menu-nggu air pasang. Saat air pa-sang kapal baru bisa melautdan untuk sementara puluhankapal masih berada diping-giran sungai.

Sebagian kapal ada yangmelakukan perbaikan kapaldan sebagian nelayan meman-faatkan waktu tidak melautdengan melaklukan perbai-ngan jaring. (din/wan)

Pendangkalan Sungai Kemiri Memprihatinkan

ABIDIN ABROR/RATEG

DANGKAL - Pendangkalan lumpur di ujung muara Sungai Kemiri kondisinya sangat memprihatinkan.

Ahmad Tohari

RADAR TEGAL RABU, 28 JANUARI 2015website : radartegal.com, epaper : epaper.radartegal.comRADAR BREBES14

RSUD Brebes (0283) 671431

RSU Bhakti Asih (0283) 671279 / 673481

RSIA Mutiara Bunda Tanjung Brebes (0283) 877222

RS Dera As Syifa Banjarharjo Brebes (0283) 889588/889548

RS Dedy Jaya, Jl. A. Yani No. 57 Brebes (0283) 672145/672525

- IGD/Ambulance (0283) 3287503

TELEPON PENTING

WONGE DEWEKTargetkanDuaRibuSertifikat BREBES – Kantor Kementerian Agraria dan Tata Ruang/BPN

Brebes mentargertkan bisa menyelesaikan 2 ribu sertifikat tanahyang diprogramkan melaluiProyek Nasional Agraria (Prona)2015. “Untuk tahun ini, melaluiProna mendapatkan targetsertifikasi sebanyak 2 ribubidang tanah. Program tersebuttersebar di lima kecamatan,masing-masing KecamatanKetanggungan, Kersana, Si-rampog, Tonjong dan Brebes,”kata Kepala Kementerian Ag-raria dan Tata Ruang/BPN Kabupaten Brebes, GunungJayalaksana SE MM, Senin (26/1).

Dijelaskan, untuk KecamatanKetanggungan diperuntukkanbagi Desa Badak dan Buaran. Lalu Kecamatan Kersana untukDesa Sutamaja dan Kecamatan Sirampog diperuntukan bagiDesa Bede dan Kaliloka. Sedangkan Kecamatan Tonjong yaituDesa Linggapura dan Kecamatan Brebes yakni DesaRandusanga Kulon. Gunung menandaskan, selain melalui Prona,ada pula program sertifikasi hak atas tanah lintas sektoral,yaitu Usaha Kecil dan Menangah (UKM), masyarakatberpenghasilan rendah, nelayan dan petani.

“Untuk program sertifikasi hak atas tanah lintas sektoral melaluiUKM sebanyak 100 bidang. Kegiatan ini bekerjasama denganDinas Koperasi dan UMKM Kabupaten Brebes. Sementara bagimasyarakat berpenghasilan rendah sebanyak 500 bidang dannelayan ada 200 bidang serta petani sebanyak 100 bidang,”paparnya. Gunung menegaskan, khusus untuk programsertifikasi hak atas tanah lintas sektoral bagi nelayan dibagidua jenis yakni nelayan tangkap dan nelayan budidaya. Dimanamasing-masing nantinya akan menerima 100 bidang dan nelayantangkap untuk tiga kecamatan yaitu Wanasari, Losari danBanjarharjo. Adapun nelayan budidaya antara lain di KecamatanBrebes untuk Desa Randusanga Kulon.

“Semua tahapan dari mulai Prona hingga program sertifikasihak atas tanah lintas sektoral semuanya dibiayai APBN,”tegasnya. Namun, kata dia lagi, untuk materai, patok tanah batas,BPHTB, biaya akta PPAT/PPATS serta pengalihan hak denganpajak-pajak penghasilan ditanggung oleh peserta program.“Kementerian Agraria dilarang meminta, memungut/menerimabiaya apapun terkait program-program yang dibiayai APBN.Kecuali seperti yang disebutkan sebelumnya. Selain itu, karenaketerbatasan APBN, maka bagi masyarakat yang mampu bisamembiayai sendiri melalui penerimaan negara bukan pajak(PNBP). Kisarannya ditentukan oleh PP Nomor 13 Tahun 2010tentang Jenis dan Tarif atas PNBP yang Berlaku padaBPN,”pungkas Gunung. (har/adi)

AJIB AH...

DOK.RADAR BREBES

FOTO BERSAMA - Jajaran manajemen RS Dera As-Syifaberfoto bersama setelah kegiatan rapat kerja tahunan.

BudayakanGreatdanTerampilBREBES - Rumah Sakit (RS) Dera As-Syifa melaksanakan

Rapat Kerja Tahunan pada 24-25 Januari lalu. Kegiatan yangdigelar di Kuningan, Jawa Barat meruapakan yang keduadilaksanakan rumah sakit tersebut. Pada rapat kerja tahunanitu penyelenggara mengangkat tema “Menuju Pelayanan Primadengan Meningkatkan Loyalitas Pofesionalisme Kerja untukMenjamin Pertumbuhan Bisnis’.

Melalui tema dimaksud, pimpinan, manajemen dan staf RSDera As-Syifa terus berupaya memaksimalkan layanan untukmasyarakat yang membutuhkan perawatan kesehatan. Diketahuiselama rapat kerja berlangsung seluruh manager tampaksumringah. Alasannya setelah rapat kererja pertama kalidiadakan 2014 lalu, mereka mencoba dengan berbagai pro-gram kerja dan pencapaian kinerja serta hasil secara finansialmampu mencapai 90 persen lebih dari target yang ditetapkan.

Pencapaian ini tentu saja semakin membawa rasa percayadiri dan optimis. Konsentrasi dan program besar yangdicanangkan pada tahun ini adalah lebih kepada pelayanandan proses bisnis yang harus di optimalkan. Dengan begituakan mampu menciptakan budaya kerja yang baik denganharapan target secara finansial bisa tercapai.

Guna mendapatkan hasil yang maksimal tentu saja harusdilakukan perbaikan dan menciptakan budaya kerja yang baik.Budaya organisasi yang dibangun dan akan terus dikembangkanadalah budaya Great dan Terampil. Harapannya apabila budayaini bisa di kembangkan, dijaga dan terus maksimalkan.Dampaknya tidak hanya pada perusahaan, namun pasien dankeluarganya yang pertama kali akan merasakan.

Disela-sela kegiatan Direktur RS Dera As-Syifa dr BambangSujarwoto mengatakan, dengan budaya Great dan Terampil,dia yakin RS Dera As-Syifa akan menjadi rumah sakit yangsemakin baik. “Harapannya kami mampu menjadi rumah sakitrujukan wilayah Brebes Barat,” katanya.

Hal itu diperkuat oleh pernyataan Presiden Direktur dr EkaSetiawan. Dia mengucapkan terima kasih pada seluruh direksi,manager dan staf yang telah memberikan hasil yang baik. “Sayaberharap di tahun ini mereka semakin lebih mampu untuk melakukanhal terbaik untuk pelayanan masyarakat dan pertumbuhanperusahaan. Tentunya melalui program-program yang telah dibuatdengan membangun budya Great dan Terampil.” (*/adi)

DOK.RATEG

Gunung Jayalaksana

Korupsi TanahBengkok

BREBES – Hakim Penga-dilan Tindak Pidana KorupsiSemarang akhirnya menjatuh-kan vonis hukuman selama1,6 tahun penjara terhadapmantan Kepala Desa Lem-bahrawa, Kecamatan Brebes,M Sekhudin. Tidak hanya itu,berdasarkan Surat PutusanNomor 130/Pid-Sus/PN Ti-pikor tertanggal, 26 Januari2015, terdakwa juga harusmembayar denda senilai Rp 50juta subsider 2 bulan kuru-

ngan dan uang pengganti se-nilai Rp 28.158.000, subsider 5bulan penjara.

Kepala Kejaksaan NegeriBrebes, Shirley Sumuan SHMH melalui Kasi Intel Muham-mad Antoni SH saat ditemui diruang kerjanya Selasa (27/1)menyebut vonis yang dijatuh-kan majelis hakim yang dipim-pin Hakim Dwi Prapti SH de-ngan hakim anggota, GantotSusanto SH MH dan KalimatulJumroh SH, lebih ringan darituntutan jaksa. Dalam tun-tutannya, jaksa menuntut ter-dakwa dengan hukuman 2 ta-hun penjara denda Rp 50 juta

subsider 3 bulan penjara.Atas putusan tersebut, jak-

sa penuntut umum belum me-ngambil sikap untuk bandingmaupun menerima putusanhakim.

“Atas putusan tersebut, jak-sa masih pikir-pikir,” ujar An-toni. Diketahui, M Saekhu-din harus menjalani persi-dangan di Pengadilan TipikorSemarang setelah yang bersang-kutan melakukan tindak pi-dana korupsi terhadap uanghasil pembebasan tanahbengkok desa yang terkenaproyek tol senilai Rp 120 juta.

Proses pembebasan sendiri

berlangsung 2010 lalu. Saat itudesa menjual tanah bengkokdengan luas sekitar 1,5 hektaruntuk kepentingan pemba-ngunan jalan tol Pejagan-Pe-malang. Dari hasil penjualanitu, desa mendapat uang gantirugi senilai Rp 366 juta. Kemu-dian, uang hasil tukar gulingdibelanjakan lagi untuk mem-beli tanah pengganti bengkokdengan luas lebih dari 2 hek-tar. Namun setelah dilakukanperhitungan oleh Kejaksaanterdapat selisih harga antaraharga jual tanah bengkok de-ngan pembelian tanah peng-ganti. Selisih uang penjualan

itu kemudian digunakan MSaekhudin untuk kepentinganpribadi.

Atas perbuatannya itu, Ke-jaksaan menjerat pelaku de-ngan Pasal 2 dan 3 Undang-undang Tindak Pidana Ko-rupsi. Setelah mendapatkanvonis pengadilan, kini ter-pidana harus menjalani masahukuman di potong masa ta-hanan di Lapas Kedung Pane,Semarang.

“Setelah mendapat vonis,terpidana langsung dibawa keLapas Kedung Pane untukmenjalani masa hukuman,”pungkas dia. (har/adi)

Mantan Kades Divonis1,6 Tahun Penjara

BANGSA yang besar adalahbangsa yang menghormatidan menghargai, serta men-junjung tinggi dan melanjut-kan cita-cita perjuangan pah-lawannya. Keberadaan Ka-bupaten Brebes pun tak lepasdari nilai sejarah, keterkaitansatu dengan yang lainnya. Adajasa leluhur yang turut berjasabagi Kabupaten Brebes di ma-sa lalu. Napak tilas dari seba-gian jejak sejarah KabupatenBrebes bisa didapatkan di wi-layah Kecamatan Wanasari.

“Wanasari itu boleh dikatasebagai puser buminya Kabu-paten Brebes. Ada kisah per-juangan Mbah Rubi, ada hi-kayat Karta Basuki yang kinimenjadi Kertabesuki (namasalah satu desa. Red) dan ma-kam para bupati serta peng-gede juga banyak di Keca-matan Wanasari. Di wilayahini, bisa meneropong seba-gian sejarah Brebes di masalalu,” tutur Camat Wanasari,Nuridin SH, kemarin.

Dari sekian jejak sejarahperjalanan Kabupaten Bre-bes, ada dua tempat areal pe-makaman yang paling popu-ler, yakni pemakaman di DesaKlampok dan Desa Kertabe-suki. Kegiatan ziarah pemeri-ntahan, dua tempat itu selaludikunjungi pejabat Brebes.Bahkan termasuk wajib dalamrangkaian Hari Jadi Kabupa-ten Brebes.

TPU Desa Klampok, lokasi-nya sekitar empat kilometerarah barat Kota Brebes. Ditempat ini terdapat terdapatpusara Mbah Rubi. Nilai sakraldi makam ini cukup melekat dikalangan masyarakat. Itu ti-

PembangunanBidangPengairan

SIRAMPOG - Sebanyak limadesa di Kecamatan Sirampogberkomitmen untuk dapatmewujudkan pembangunandam irigasi yang dapat difung-sikan sebagai pengairan ratu-san hektar sawah di wilayahtersebut. Kelima desa itu Sri-dadi, Manggis, Kaliloka, Ben-da dan Desa Mlayang.

Dikatakan Nanang Hakim,Kades Kaliloka, pembangu-nan dam irigasi ini akan se-makin meningkatkan debit airmenuju areal pesawahan.

“Selama ini pera petani sa-ngat kesulitan didalam men-dapatkan suplay air, kondisitersebut akan semakin mem-prihatinkan para petani di-dalam menghadapi musimkemarau nanti,” jelasnya, Se-lasa (27/1).

Menurut dia, untuk mewu-judkan keinginan tersebut ma-sing-masing kepala desa telahmenandatangani nota kese-pakatan bersama untuk di-jadikan sebagai skala prioritaspembangunan.

“Kelima desa keberadaan-nya sangat berkaitan dan sa-ling membutuhkan. Kesepa-katan usulan pembangunan

telah kami tandatangani ber-sama,” jelas Nanang yang jugaketua Paguyuban Kades Keca-matan Sirampog.

Sebelumnya, masih kataNanang, aliran Sungai Kaligirimaupun Sungai Keruh mam-pu mencukupi seluruh kebu-tuhan pengairan di lima desatersebut.

“Namun setelah mengala-mi perubahan yang dikarena-kan faktor alam, maka saat iniair tidak dapat lagi naik untukdisalurkan melalui saluran se-kunder. Sehingga yang terjadisaat ini, debit air semakin me-ngecil,” ungkapnya, sembarimenuturkan,dengan terpe-nuhinya sarana pengairanbagi sektor pertanian diha-rapkan akan dapat mening-katkan kapasitas produksipertanian di lima wilayah ter-sebut.

“Dengan dijadikannya pem-bangunan irigasi ini diharap-kan dapat membantu masya-rakat petani dalam pening-katan produksi padi. Untuk itukami juga berharap agar ma-syarakat di lima desa dapatmenjaga dan merawat irigasiini nantinya. Serta ikut ber-peran aktif dalam mensuk-seskan pembangunan denganmendukung program-pro-gram pemerintahan,” kata Na-nang. (pri/adi)

Lima Desa BuatNota Kesepakatan

TEGUH SUPRIYANTO/RADAR BREBES

PRIORITAS - Lima desa di Kecamatan Sirampog ber-komitmen jadikan sektor pertanian sebagai skala prioritas.

dak terlepas dari nama MbahRubi yang dikenal sebagai ula-ma terkenal di zamannya.Bahkan, sebagian sesepuh disekitar wilayah KabupatenBrebes mengkaitkan lahirnyaKota Brebes dengan tokohdimaksud. Mbah Rubi dise-but-sebut sebagai orang per-tama penyebar agama Islam diBrebes dan sekitarnya. Ma-kamnya ramai diziarahi, bah-kan melonjak setiap malamJumat Kliwon. Tak hanya dariBrebes, makam ini juga dai-datangi peziarah dari berbagaidaerah di luar kota.

Di sekitar makam ulama be-sar dan dikeramatkan ini jugaterdapat makam para BupatiBrebes beserta istri serta ma-kam pejabat awal berdirinyaKabupaten Brebes. “Ndalempesarean Klampok disini adamakam Bupati Brebes ke-6,Raden Aria Singasari Pranata-yuda II, Bupati Brebes ke-7Raden Aria Singasari Pranat-ayuda III, dan makam BupatiBrebes ke-11, Raden Mas Mar-tono dari trah Cakranegara,”kata Nuridin melanjutkan.

Dalam catatan sejarah, Pra-natayuda II berkuasa antara1836-1856. Pranatayuda me-mimpin Brebes antara 1856-1876, dan Raden Mas Martonoantara 1909-1920. Selain diDesa Klampok, sambung Nur-idin, makam Bupati Brebesjuga terdapat di KecamatanWanasari lainnya, yaitu di De-sa Kertabesuki. Di sana ter-dapat makam H MochammadTadjudin Nooraly, Bupati Bre-bes ke-27. Tadjudin menjadibupati menggantikan pejabatsebelumnya, Syamsudin Sagi-

man. Putra kelahiran Desa Sa-wojajar, Wanasari ini dilantikmenjadi Bupati Brebes pada10 April 1999. Tadjudin ter-catat sebagai bupati pertamadi Jawa Tengah di era masareformasi. Dia (Tdjudin, Red)dipanggil menghadap sangKhalik pada 19 November 2001.“Masing-masing memiliki se-jarah yang penting bagi keber-adaan Kabupaten Brebes saatini, kita bisa menggali infor-masi keberhasilan mereka,”jelas Nuridin.

Berjalan jalan sambil me-nelusuri ndalem pesarean iniakan menambah wawasankita terhadap sejarah masalalu. Budaya dan sejarah patutdilestarikan karena merupa-kan asal muasal dari perada-ban masyarakat saat ini.Peninggalan sejarah adalahcagar budaya untuk pembela-jaran generasi muda. Nurudinmengharapkan, agar sejarahKabupaten Brebes sendiri se-lalu dikenang dan dijadikanwarisan bagi generasi mudasehingga mereka mengerti sia-pa saja orang yang pernahmemimpin Brebes. (ismailfuad/adi)

ISMAIL FUAD/RADAR BREBES

TERAWAT - Camat Wanasari meninjau komplek pemakamam Bupati Brebes.

Puser Bumi Kabupaten Brebes

SAMBUNGAN 15RADAR TEGAL RABU, 28 JANUARI 2015website : radartegal.com, epaper: epaper.radartegal.com

Angkasa Band: Tak Bisa Hidup Tanpamudari halaman 9

Jangan Terjadi Lagidari halaman 9

Meski Menurun,Petambak TetapBertahan

Ketua Komisi II DPRD KotaTegal Hj Tuty Alawiyah SE ber-pendapat, masalah sosialyang tidak diinginkan terse-but, tentu harus menjadi eva-luasi dan tanggungjawab ber-sama ke depannya. Sehingga,kasus Rustopo itu tidak sam-pai terjadi lagi di kemudianhari.

“Menjadi tanggungjawabbersama, tidak hanya dise-rahkan ke Pemerintah Kota(Pemkot) Tegal saja. Perlu ke-terlibatan dan kerjasama darisemua lapisan masyarakat,”kata Tuty, ketika dihubungisaat kunjungan kerja DPRDKota Tegal di Manado, Sula-wesi Utara, kemarin.

Kendati demikian, sam-bung Tuty, Pemkot Tegal ha-rus tetap memperhatikan danmengatasi masalah sosial se-perti ini, dengan lebih intenslagi. Pemkot Tegal harus bisamenjaga stabilitas ekonomimasyarakatnya. Salah satucaranya, dengan memberikanpelatihan-pelatihan berkesi-nambungan, dan membukalapangan pekerjaan seluas-luasnya.

Sehingga, masyarakat bisamencapai standar hidup yanglayak. Lebih jauh disampai-kan, karena itu, data kemis-kinan di Kota Tegal perlu di-perbarui dengan melihat kon-disi yang riil ada di masya-rakat, jangan hanya data nor-matif saja.

“Saya kira, kalau masyarakatbisa mencapai standar hidupyang layak, kisah Rustopo itutidak sampai terjadi,” terang-nya.

Diberitakan Radar sebe-lumnya, berdasarkan ketera-ngan Kapolres Tegal Kota Ba-rata Indrayana melalui Kapol-sek Tegal Selatan Kompol ASiringoringo dijelaskan, motifpenusukan diduga kuat kare-na Rustopo mengalami de-presi akibat tekanan ekonomi.Selain itu, polisi belum mene-mukan motif lain.

Akibat perbuatannya, Rus-topo dijerat pasal PercobaanPembunuhan, yakni pasal 338,253 jo 351 ayat 2 KUHP, denganancaman maksimal 7 tahunkurungan penjara. (nam/wan)

Kepada Radar Ato menga-takan, grup band asal Cianjurtersebut dibentuk 23 Novem-ber 2004. Meski sudah 11 ta-hun terbentuk, tapi baru eksisdi blantika musik nasionalsejak 6 tahun silam. Semula,grup band yang pernah me-raih Juara 1 Festival BandTingkat SLTA pada 2004 inimerupakan band panggungdengan warna klasik rock.

“Waktu itu, kami juga kerapmembawakan lagu milik Bon

Jovi, U2, Mr Big dan Dewa,”ucapnya.

Ato mengaku, AngkasaBand saat ini telah bekerjasa-ma dengan Pelangi Recordsdan merilis hits single terbarudi luar konsep album Angkasa.Saat ini, album yang sudah diri-lis tiga album. Judul lagu yangdilempar ke pasaran antara lain,Jangan Pernah Selingkuh,Cemburu Buta, Sampai Kapan-pun, Datang dan Hilang, SetiaItu Menyakitkan, Ditolak Cintadan Jangan Ada Dusta Dian-tara Kita.

Masih dengan tema cinta,Angkasa mengangkat lagu inisebagai penutup di akhir ta-hun 2014 berjudul Tak BisaHidup Tanpamu. Paras cantikAudi Marissa dijadikan modeldalam video klip lagu ini.

“Karakter Audi Marissa sa-ngat kuat untuk ditampilkan divideo klip ini. Memang pas lihathasilnya bagus banget,” puji Ato.

Lagu Tak Bisa Hidup Tan-pamu bercerita tentang rasacinta seseorang terhadap pa-sangannya. Saking cintanya,ia tak bisa merasakan kehi-

dupan jika tak berdampingandengan sang kekasih.

“Intinya lagunya berceritatentang seseorang yang takutkehilangan kekasih. Karenapunya rasa cinta yang dalam,jadi timbul perasaan Tak BisaHidup Tanpamu,” urai Ato.

Angkasa Band senang bisakembali meluncurkan lagu ter-baru dibawah bendera PelangiRecords di penghujung tahun2014. “Semoga lagu terbarukami bisa kembali meramaikanpanggung musik Indonesia,”harap Ato. (yer/wan)

Satpol PP Data Wanita Pemandu Lagudari halaman 9KPK Satu Suara dengan Pemkot

dari halaman 9

Karena di lingkungannya,selain kawasan padat pendu-duk juga jalan akses menujulingkungan pendidikan.

Selain warga, persoalan ban-jir yang mengepung KelurahanMintaragen juga dikeluhkansejumlah mahasiswa. Salah sa-tunya Shendi Anggun (20). Ma-hasiswi Fakultas Keguruan danIlmu Pendidikan (FKIP) itumengaku meski air rob tidakmasuk kampus, namun diabersama rekan-rekannya sem-

pat kebingungan. Sebab air robmengepung arah masuk kam-pus. Hampir sepanjang JalanHalmahera yang merupakanjalan utama arah kampus jugatergenang rob.

‘’Di sini (Jalan Halmahera)memang wilayah pesisir. Na-mun meski berada di dekat pan-tai, Jalan Halmahera adalah ka-wasan pendidikan. Coba saja,mulai TK, SD, SMP, SMK hinggaperguruan tinggi semuanyaada. Kami berharap ada solusinyata dari Pemkot untuk me-ngatasi persoalan ini,’’ ujarnya.

Ditambahkan, warga di Ja-lan Halmahera, PencolotanMintaragen dan Pondok Mar-toloyo Panggung, sudah resahdan bosan dengan kondisialam rob ini. Sebab, selainmembuat lingkungan dan ru-mah jadi kotor, juga khawatirterkait masalah kesehatan.

Dia kadang iba pada anak-anak sekolah dan mahasiswayang sudah berpenampilanrapi terpaksa harus berbasah-basahan karena jalan utamamenuju kampus dikepungbanjir. (gus/wan)

Perkasa, ada pasal yang me-mungkinkan Pemkot akan ke-hilangan aset. Pasal itu me-nyebutkan diatas Hak Penge-lolaan Lahan (HPL) milikPemkot yang dibangun kolamrenang dapat diterbitkan HakGuna Bangunan (HGB) atasnama pihak ketiga.

Namun untuk membaliknama HGB dari pihak ketiga kePemkot, harus disertai beritaacara sebagai dasar balik na-ma. Demikian juga denganBPN yang tidak akan mem-roses balik nama tanpa adaberita acara pengembaliandari pihak ketiga.

“Ini merupakan sesuatuhal yang sangat rawan. Ka-rena di akhir perjanjian, tidakserta merta HGB langsungdibaliknamakan kembali ke-

pada Pemkot,” ungkap Joko.Hal inilah yang menjadi per-

hatian Walikota Tegal. PemkotTegal perlu menerapkan prin-sip kehati-hatian agar tidakkehilangan aset. Biro HukumKPK sedang mengkaji laporanpendahuluan yang telah dise-rahkan Pemkot. Pemkot akandiundang dalam rangka kon-sultasi pada minggu pertamadi bulan Februari mendatangoleh KPK.

Rencananya yang akan ha-dir dalam konsultasi itu antaralain, Plt Sekda Kota Tegal DyahKemala Sintha SH; Kepala Di-nas Pemuda Olahraga, Buda-ya dan Pariwisata Drs R. Su-priyanta; Kepala BP2T BajariSE; Kepala DPPKAD dan Ke-pala Bagian Hukum dan Or-ganisasi Setda Kota Tegal ISutjipto SH.

Pada konsultasi tersebut,

Pemkot mengharapkan Ang-gota Komisi III DPRD KotaTegal juga menghadiri unda-ngan Biro Hukum KPK. Se-hingga mengetahui persoalanmengapa Kolam Renang Sa-mudera sampai saat ini belumdiresmikan. Diharapkan tin-dakan “menabur” ikan lele didalam kolam renang tidak lagiterjadi.

Pemkot menganggap apayang dilakukan Anggota Ko-misi III adalah perbuatan yangtidak etis, dan tidak menge-tahui duduk persoalan dancenderung membiarkan asetPemkot berkemungkinan be-sar hilang.

Menindaklanjuti hasil kon-sultasi ini, Pemkot juga akanmengundang pihak investor.Apalagi bangunan kolam re-nang sudah dibangun dantinggal menunggu diresmi-

kan.“Investor akan diundang

duduk bersama, kita mengkajiulang terhadap perjanjianyang sudah disepakati melaluiakte notaris,” jelas Joko.

Joko menyebut, KPK jugaakan membantu Pemkot jikaakan berkonsultasi mengenaipermasalahan-permasalahanlainnya yang diperkirakan ber-potensi merugikan aset Pem-kot. Selama ini setiap Pemkotmelakukan perjanjian, kemu-dian terjadi kasus hukum,pemkot selalu dalam posisilemah.

“Walikota Tegal menekan-kan prinsip kehati-hatian,sehingga ke depan agar se-tiap perjanjian dengan pi-hak ketiga, Pemkot tidak se-lalu dikalahkan dan memi-liki posisi kuat,” ungkapJoko. (dna/wan)

lagu yang beroperasi di se-jumlah tempat hiburan. Keda-tangan sejumlah personel Sat-pol PP ke tempat karaoke dandiskotek sempat membuatpara pengunjung panik. Na-mun setelah tahu hanya pem-binaan, pengunjung tampaktenang. Pembinaan dilakukanKasi Penegakan Perda Suhar-di.

Setelah membina para wa-nita pemandu lagu, rombo-ngan yang menaiki dua unitmobil patroli menyusuri se-jumlah titik rawan yang biasa-nya digunakan untuk pestaminuman keras (miras) sertatindak kejahatan, seperti dijalan lingkar utara (jalingkut),namun hasilnya nihil.

Patroli yang dilakukan Se-lasa (27/1) dini hari tersebut,kemudian bergerak ke sejum-lah tempat kos-kosan. Di se-buah kamar kosan yang ber-ada di Jalan KS Tubun, petugasmendapati sepasang muda-muda yang sedang mesum.Raut kepanikan tampak darikeduanya. Mereka berpakai-an minim sehingga petugaslangsung mengamankannya.

Tak hanya itu, Satpol PPjuga berhasil membubarkanserta mengamankan tiga pe-muda yang tengah asyik pestamiras oplosan di depan se-buah toko di Jalan Kolonel Su-diarto, Kelurahan Panggung.Petugas mengamankan ba-rang bukti satu botol mirasoplosan. Ketiganya juga lang-sung diamankan.

‘’Sebenarnya ini kegiatanrutin kami, yakni melakukanpengawasan dan ketertibanumum ke sejumlah tempathiburan dan lokasi rawan lain-nya,’’ kata Suhardi.

Dijelaskan, hasil patroli kaliini petugas berhasil meng-amankan 5 orang, diantaranyasepasang muda-mudi yangtengah berada di dalam kamarkos, dan tiga pemuda yangtengah pesta miras oplosan.

‘’Untuk tempat hiburan, ka-mi hanya melakukan penda-taan pemandu lagu saja. Kamimemantau dan mengawasipenjualan miras saat jam ope-rasi tempat hiburan berlang-sung. Dalam aturan sudah je-las, tempat hiburan dilarangmenyediakan miras,’’ katanya.(gus/wan)

“Ya, berdampak pada pen-jualan apel impor dan terjadipenurunan. Tapi menurut sa-ya, terpenting masyarakat bisamembedakan dan menganti-sipasi dengan mencuci apelterlebih dahulu. Apel impordikirim dari Jakarta, seandai-nya ada yang rusak kita kem-balikan,” ujarnya sambil me-layani pembeli.

Rudi menambahkan, sejakada pemberitaan tentang apeljenis Granny Smith dan Galaasal AS yang mengandungbakteri ganas penjualan apellangsung merosot. ‘’Jelas tu-run drastis untuk penjualanapel. Bahkan semua jenis apelkini tidak ada yang mau beli,”tukasnya.

Menurutnya, stok buahapel impor itu di tempatnyamasih menumpuk. Sejak mun-cul kabar tersebut, tidak adakonsumen dan pelanggannyayang mau beli apel.

Terpisah, Kepala Dinas Ko-perasi Usaha Mikro Kecil danMenengah Perindustrian danPerdagangan Kota Tegal, DrsChaerul Huda, meminta ke-pada seluruh pedagang buahuntuk mengehntikan penjual-an buah apel impor dari AS.

‘’Stop konsumsi apel impordari AS karena jelas-jelas ber-bahaya,’’ katanya. Mantan Ke-pala Dishubkominfo ini jugameminta kepada para peda-gang buah untuk segera me-narik buah impor AS tersebut.

Sementara, Kepala Dinas

Kesehatan Kota Tegal dr.Moehammad Hafidz MKesmenyarankan agar masya-rakat lebih mengutamakanbuah dan sayur dalam negeri.Hal ini dilakukan untuk men-jaga keamanan.

“Makan buah lokal saja,hati-hati makan buah impor.Sekarang kan lagi musim ram-butan dan salak, makan itusaja. Apalagi buah lokal jugakaya akan vitamin dan serat,’’katanya.

Hafidz menambahkan, un-tuk mencegah dampak negatifakibat mengonsumsi buahdan sayur, sebaiknya wargamelakukan prosedur dasarsaat membersihkannya.

“Kita harus mencuci buahdan sayur di air mengalir agarbenar-benar bersih. Janganmencuci asal-asalan,” ujarnya.

Seperti diberitakan, apelhijau jenis Granny Smith danGala asal AS disetop pereda-rannya oleh pemerintah. Buahitu dilaporkan mengandungbakteri Listeria Monocyto-genes yang berbahaya bagi ibuhamil, bayi, anak-anak dan or-ang dewasa. Sejak terjadi wa-bah bakteri Listeria Monocy-togenes di AS awal bulan ini,sedikitnya lima orang dila-porkan meninggal dunia. Se-lain itu, 28 orang lainnya sakitdi 11 negara bagian. Tak inginkecolongan, Indonesia men-cekal buah apel jenis itu.

”Demi keamanan dan kese-lamatan konsumen, kami se-cara resmi melarang perdaga-ngan produk buah apel jenis

Granny Smith dan Gala pro-duksi dari Bidart Bros, Bakers-field, California, AS. Keduajenis apel ini biasa dijual de-ngan merek Granny”s Best danBig B,” ujar Dirjen Standar-disasi dan Perlindungan Kon-sumen Kementerian Perdaga-ngan, Widodo, kemarin.

Selain meminta masyarakattidak mengonsumsi keduaapel jenis tersebut, Kemendagjuga menyerukan para impor-tir, distributor, dan pengeceruntuk menarik dari peredarandan tidak memperdagang-kannya.

”Apel yang terkontaminasibakteri Listeria Monocytoge-nes yang bisa menyebabkaninfeksi serius dan fatal padabayi, anak-anak, dan orangdengan sistem kekebalan tu-buh yang lemah,” terangnya.

Bahkan, lanjut dia, orangsehat yang terinfeksi mungkinbisa menderita gejala jangkapendek seperti demam tinggi,sakit kepala parah, pegal,mual, sakit perut, dan diare.Lebih jauh lagi, infeksi bakterilisteria dapat menyebabkankeguguran pada perempuanhamil. Pihaknya telah mene-lusuri data importasi panganolahan yang ternyata tidakterdapat importasi produkapel jenis itu.

”Namun begitu, kami tetapmelakukan penelusuran dilapangan,” tambahnya.

Keputusan tersebut diam-bil dengan mempertimbang-kan beberapa kejadian diAmerika Serikat yang cukup

fatal. Kemendag menindak-lanjuti surat Deputi BidangPengawasan Keamanan Pa-ngan dan Bahan BerbahayaNomor SV.04.01.15.0302 pada23 Januari 2015 perihal Food-borne Disease Outbreak ter-kait konsumsi apel di AmerikaSerikat.

”Kita juga telah berkoor-dinasi dengan KementerianPertanian dan Badan POM,”terangnya.

Sebelumnya, Badan POMRI sebagai salah satu anggotaEmergency Contact Point In-ternational Food Safety Au-thorities Network (INFOSAN)dan National Contact PointIndonesia Rapid Alert Systemfor Food and Feed (INRASFF),telah menerima INFOSANALERT pada 17 Januari 2015.Isinya ”Recall of internation-ally distributed apples andcommercially produced, pre-packaged caramel applesfrom the USA due to contami-nation with Listeria Mono-cytogenes.”

Diterima pula surat dari Ke-dutaan Besar Amerika Serikatdi Jakarta pada 21 Januari 2015yang tertanggal 19 Januari2015. Kemendag bersama ke-menterian terkait serta dinasprovinsi dan kabupaten/kotayang bertanggungjawab dibidang perdagangan akan te-rus melakukan pemantauanterhadap perdagangan apeljenis itu.”Bagi masyarakat yangmenemukan apel jenis itu di-harap tidak dikonsumsi,” je-lasnya. (gus/wan)

Hal ini dikatakan General Ma-nager (GM) Hotel Bahari Inn,Yadi Supriyadi, yang menyam-bangi Kantor Harian Pagi RadarTegal, kemarin, di Jalan PerintisKemerdekaan Kota Tegal.

Yadi mengaku, sebagai or-ang baru di Kota Tegal—danjuga baru dipercaya sebagaiGM Hotel Bahari Inn—harusmenjalin hubungan denganbanyak pihak untuk memba-ngun reationship, termasukkepada semua mitra kerja.

‘’Sebagai pendatang baru,kami memang harus berani

kulonuwun (salam-red). Ter-masuk, kami akan terus ber-usaha tampil beda agar tetapkompetitif di industri perho-telan. Terpenting pihak ma-najemen siap menerapkankualitas prima dalam setiappelayanannya,’’ katanya.

Yadi yang ditemui GM Ra-dar Tegal, Moh Sukron, jugaberkomitmen memberikanpelayanan terbaik kepada pa-ra tamu, sehingga tamu sendiriyang akan memilih ke manaharus menginap atau meng-gunakan fasilitas apa.

Selama ini, tamu yang me-nginap di tempatnya selain

para pelaku bisnis juga darikalangan keluarga. Khususpelaku bisnis, umumnya me-menuhi okupansi atau tingkatketerisian kamar pada Seninhingga Kamis. Sementara hariberikutnya, Jumat hinggaMinggu, Bahari Inn cende-rung didominasi kalangan ke-luarga. Karena di tempatnyajuga terdapat fasilitas kolamrenang yang sangat nyaman.Bahkan, kolam renang yangdimiliki Bahari Inn pada akhirpekan sengaja dibuka untukumum agar masyarakat yangmenginginkan fasilitas hotelbisa menikmatinya. (gus/wan)

Mintaragen Dikepung Banjirdari halaman 9

Penjualan Apel Impor Jeblokdari halaman 9 Siap Manjakan Tamu

dari halaman 9

MESKI hasil panen menu-run dibandingkan beberapatahun silam, namun petambakdi sejumlah kelurahan yangada di Kota Tegal mengakutetap bertahan dalam kondisiapapun.

Salah satunya adalah Di-byo (48) warga Cabawan,Kota Tegal.

Dia meneruskan tambakmilik orang tuanya yang se-karang tinggal 6 petak. Saatkondisi air tambak masih ba-gus karena air laut tidak ter-lalu banyak masuk ke tam-bak.

Dia bisa menyebar ribuanbenih ikan bandeng dan bisapanen hingga beberapa ton.

Tetapi, kondisi saat ini ku-rang memungkinkan sehing-ga dia hanya berani menye-bar benih ikan mujaher yangmemiliki karakter lebih kuatdalam kondisi air yang ku-rang baik.

Jumah benih yang disebarjuga tidak terlalu besar ka-rena terbatasnya modal sertauntuk menekan kerugian ke-tika terjadi banjir yang me-ngakibatkan ikan terbawaarus sehingga dia harus me-nanggung kerugian cukupbesar.

Meski demikian, denganpengalaman yang dimiliki,dia optimis masih bisa me-ngantongi keuntungan mes-kipun tidak terlalu besar.

Untuk menekan biayaoperasional, dia dibantu istriserta anak dan saudaranyauntuk memberi makan ikanhingga panen.

“Saat panen tiba, sudah adapembeli yang datang dan har-ganya juga bisa berubah ter-gantung kualitas ikan yangdipanen,” terangnya.

Pengalaman serupa jugadialami oleh Mukaryo (53)warga Kaligangsa.

Petambak, katanya, saatini tidak seperti dulu.

Saat panen tiba dan bisamendapatkan keuntungan,itu bisa dikatakan lumayan.

Pasalnya, banyak petam-bak lain yang hasil panennyaturun dikarenakan kondisi airyang kurang mendukung ser-ta dipengaruhi faktor cuaca.

Meski enggan merinci be-rapa modal yang dikeluarkanserta seberapa banyak hasilpanen saat diuangkan.

Tetapi dia masih bersyukurkarena tambak miliknya bisamenjadi tumpuan hidup bagikeluarga untuk mencukupikebutuhan sehari-hari.

“Meski turun, kami tetapbertahan karena cuma ini ke-ahlian yang bisa diandalkanuntuk memenuhi kebutuhankeluarga. Apalagi harga ke-butuhan pokok serba mahalsetelah harga BBM sempatnaik,” jelasnya. (gun/wan)

ROCHMAN GUNAWAN/RATEG

TETAP BERTAHAN – Meski menurun, petambak di sejumlah kelurahan di Kota Tegal tetap bertahan.

RABU , 28 JANUARI 2015 16RADAR TEGAL

PendodosGriya PrajaMuktiDiringkusPolisi AmankanBarang Bukti

SLAWI - Kawanan pendo-dos rumah yang sempatmenghantui warga yang ber-diam di Perum Griya PrajaMukti Slawi, akhirnya berhasildiringkus. Kedua kawanancurrat ( pencurian denganpemberatan) itu ditangkappetugas ditempat kosnya,yang berada di kawasan Kali-gangsa Kecamatan Margada-na Kota Tegal saat hendakmelarikan diri dengan meng-gunakan sepeda motor Ya-maha Soul bernopol G 5805BW.

Kapolres AKBP TommyWibisono SIK melalui KasatReskrim AKP Yusi Andi Suk-mana SH MH menyatakan,kedua tersangka yang selamaini menjadi incaran perso-nilnya teridentifikasi berna-ma Slamet ( 37) warga DesaBelik RT 04/ RW 02 Pemalangdan Irfan ( 23) warga DesaWarungpring RT 03/ RW 01Pemalang.

“Dalam semalam dia ber-hasil mendodos dua rumahsekaligus, masing-masing di

Blok K nomor 11 dan Blok Inomor 2 Griya Praja Mukti.Dalam aksinya kawananmencongkel jendela rumahkorban dan mengemasi se-mua barang elektronik yangdilihatnya,” ujarnya Selasa (27/1) kemarin.

Didalam rumah korbanAgus Heriyanto ( 47) di blok K,pelaku berhasil mengasak be-ragam jenis ponsel yang ber-jumlah enam unit. Sementaradirumah Ade Himawan ( 29) diBlok I pelaku berhasil menge-masi Blackberry dan Lenovo.

“Dia kami jerat dengan pa-sal 363, jo pasal 65, karenaperbuatannya dilakukan se-cara berulang- ulang,” tutur-nya.

Ditambahkan, upaya men-dalami pengakuan tersangka,kini sedang dilakukan tim pe-nyidik Unit II Reskrim untukmenguak apakah sebelumnyakeduanya juga melakukan ak-si yang sama dikomplek peru-mahan lainnya.

“Bermacam ponsel hasil ke-jahatan, berhasil kami aman-kan ari tangan pelaku yangdari pengakuannya hendakdijual dengan harga murah,”tandasnya. (her)

Bapak Penusuk Anak Belum Sadarkan DiriPemeriksaan MasihMenunggu

TEGAL – Hingga kemarin, polisimasih belum melakukan peme-riksaan terhadap pelaku sadis ataspenusukan seorang bapak terhadapkedua anaknya. Pasalnya, Rustopopria berusia 45 tahun dan berprofesisebagai tukang becak masih belumsadarkan diri atas luka tusuk dibagian perutnya.

Kapolsek Tegal Selatan KompolAnggiat Siringoringo mengatakan,guna mengungkap motif atas keja-hatan sadis, yang tega dilakukanseorang bapak terhadap anak kan-dungnya,sendiri.

Namun demikian, tukang becakini belum juga sadar dan masihmenjalani perawatan di RSUI Ha-rapan Anda Tegal.

‘’Kalau saksi-saksi sudah kamimintai keterangan. Termasuk saksikeluarga, yang kali pertama melihatRustopo tergelatak di pinggir su-mur,’’ terangnya.

Dijelaskan bahwa pemeriksaanakan dilakukan, setelah Rustoposudah sadar dan sudah bisa diajakkomunikasi. Termasuk, polisi jugaakan menetapkan statusnya terha-dap tersangka.

‘’Ya, Rustopo masih menjalaniperawatan. Sementara guna meng-antisipasi adanya hal tidak diingin-kan, Rustopo juga diborgol diba-gian tangannya. Termasuk me-nempatkan personil berpakaianpreman di RS untuk menjaganya,’’tegasnya.

Ditambahkan kapolsek bahwapihaknya juga akan melakukan pe-meriksaan kejiwaan terhadap tu-kang becak ini. Karena secara logis,

tidak bakal mungkin seorang ayahtega akan menghabisi darah daging-nya sendiri.

Sementara kejadian seorang ba-pak tega menusuk kedua anaknyayang masih kecil-kecil itu juga sem-

pat membuat Camat Tegal Selatandan Lurah Keturen berusaha untukmenjenguknya.

‘’Ya, itu warga kami. Rustopomemang keluarga tidak mampu.Dan dia berprofesi sebagai tukang

becak,’’ terang Lurah Keturen Mus-taqin.

Didampingi ibu Camat, Lurahjuga menambahkan bahwa di dalamrumahnya, Rustopo hidup dengantiga anak laki-lakinya. (gus)

AGUS WIBOWO/RADAR TEGAL

TERGELETAK - Rustopo pelaku penusukan terhadap kedua anaknya, masih belum sadarkan diri.

Ditemukan diKali Kumisik

MARGASARI – Warga danpengguna jalan di jalur utamaSlawi-Purwokerto, tepatnyadi dekat jembatan Kaligayam,Kecamatan Margasari, Ka-bupaten Tegal. Selasa (27/1)siang, digegerkan dengan pe-nemuan mayat bayi laki-laki.

Saat ditemukan, kondisi ba-yi telanjang, dengan tali pusarmasih menempel di perutnya.Mayat bayi hanyut di aliransungai Kumisik dan tersang-kut di bawah jembatan, yangberjarak beberapa puluh me-ter dari perlintasan kereta apiKlonengan.

Johar (31), salah satu wargayang dating ke TKP, menutur-kan, mayat bayi laki-laki ter-sebut, awalnya dikira boneka.Namun setelah dilihat denganseksama, ternyata adalah bayilaki-laki yang masih ada talipusarnya.

“Kami tak menyangka bayi,sebab awalnya dikira boneka,”kata dia

Kapolres Tegal AKBP Tom-my Wibisono melalui Kapol-

sek Margasari, AKP SugengSubagyo mengatakan, mayatbayi tersebut kali pertama di-temukan oleh warga setem-pat, dan dilaporkan ke Pol-sek.

Dia menjelaskan, mayat ba-yi langsung dibawa ke RSUDDr Soeselo, untuk keperluanvisum. Polisi juga masih me-nyelidiki kasus tersebut, ter-masuk mengungkap umur ba-yi dan kemungkinan adanya

pelaku yang sengaja mem-buang bayi tersebut.

“Kami akan berkoordinasidengan kepala desa sekitar,untuk menyelidiki dan meng-ungkap kasus tersebut,” tam-bah Sugeng. (ard/hun)

ARIF RIZA DZULFIAN / RADAR SLAWI

MAYAT – Mayat bayi laki-laki yang ditemukan di kali kumisik,Margasari Kabupaten Tegal tergelatak tak bernyawa.

Geger Penemuan Mayat Bayi

HERMAS PURWADI / RADAR SLAWI

BARANG BUKTI - Penyidik Unit II Reskrim Polres Tegalmenunjukkan beragam ponsel hasil Currat, kemarin.

Sedang Isap GanjaPURWODADI – Jajaran Sat

Narkoba Polres Groboganberhasil membekuk Rudi An-dayani alias Bawang,21 danHendrik Hendriyanto, 22 keti-ka asyik sedang menikmatiganja. Kedua pemuda bertatowarga Desa Karanganyar, Ke-camatan Godong dibekuk ke-diamanya setelah mendapat-kan laporan dari warga.

Dari tangan pelaku, petu-gas mendapatkan barang buk-ti satu linting ganja yang belumdihisap dan satu paket ganjakering yang dibungkus kecil.Ganja tersebut disimpan pela-ku dalam bungkus rokok. Daripengakuan Rudi, merekamendapatkan barang haramtersebut dari temannya di Se-marang.

”Barang yang saya dapatdari kenalan Yuda di Sema-rang. Dia masih mahasiswa diPerguruan Tinggi di Sema-

rang,” kara Rudi yang bertatotangan kanan, kiri serta pung-gung.

Pria yang kesehariannyamenjadi petani cabai itu ter-tangkap 20 Januari lalu. Ketikaitu, dia menikmati lintinganganja kering bersama Hendrikdi depan toko Mulia Mart, Ja-lan Semarang-Purwodadi, Ke-camatan Godong. Dirinya me-ngaku sudah mendapatkanganja beberapa kali. Setiap kalimenghisap ganja dia menda-patkan sensasi rasa percayadiri dan badan fly.

”Ketika dihisap rasanya ke-pala pusing, setelah itu badanringan dan jadi pede,” ujarnya.

Sementara Hendrik, temansekaligus atasanya sebagaipetani bibit cabai sempat me-nolak. Tetapi karena terus di-paksa akhirnya dirinya ikutmencoba.

”Saya baru pertama ikut m-emakai. Karena terus didesaksaya coba,” aku dia. (mun/hun)

Dua PemudaBertato Dibekuk

JatuhdalamPelukanKadesJABATAN Kades kini

tak sehebat saat ja-man Belanda dulu.Tapi ketika Aprilnanti setiap desabakal dapat DanaDesa Rp 1,4 miliar,jabatan Kades jadikembali “bernilai”.Karenanya, jandaRatih (35) mau sajadikeloni Pak KadesWardoyo (45) yangsudah beranak istri.Padahal resikonya, begitu digerebek langsung diarak!

Di zaman Belanda, jabatan Kades seumur hidup.Mayoritas Kades atau Pak Lurah hidup kaya, karena diajadi Kades bukan untuk membangun desa, tapimenumpuk harta. Karenanya biar jalan desa hancur,rakyatnya miskin, Pak Lurah masa bodoh. Beda dengansekarang, jabatan lurah dibatasi hanya 6 tahun,pendapatannya tak sebanyak dulu. Karenanya, lurahsekarang bukan profesi yang menjanjikan.

Tapi kenapa janda Ratih dari Desa Bulang, KecamatanPrambon, Sidoarjo, Jawa Timur mau saja dipacari Kades“miskin” di era gombalisasi? Karena seiring dengandisahkannya UU Desa, Pak Kades mulai April mendatangbakal dapat ADD (Alokasi Dana Desa) masing-masingRp 1,4 miliar. Enak saja, itu dana kan untuk membangundan mendayagunakan setiap desa.

“Pancen iya, tapi masa ora bisa digrumut secuil,” katabatin Ratih yang sudah didominasi setan.

Karena motif ekonomi tersebut, meski tampang PakKades Jati Alun-alun itu tak begitu menjanjikan, mau sajaRatih dipacari sekaligus dikeloni Wardoyo. Setiap PakKades mampir ke rumahnya, pastilah diservis luar dalam.Ibarat mobil, Wardoyo di-“tune up” plus sporing balansingbiar jalannya jadi semlintir.

Jika Wardoyo ini Kades di tempat tinggalnya Ratih,warga tentu tak mencurigai, karena dia berkunjung kerumah warganya. Itu pun di jam-jam yang layak,bukannya malam-malam seperti yang dilakukan KadesWardoyo ini. Tapi kehadiran Wardoyo ini memangmencurigakan. Di sana dia bisa berjam-jam, bahkannginep segala. Nanti pulang pagi-pagi dengan wajahceria, namanya juga habis “ganti olie”.

Beberapa hari lalu Kades tetangga desa itu jadi pokokpembahasan rapat RT. Warga sepakat digrebeklangsung. Tapi ada juga yang memberi pendapat beda.Katanya, diberi tahu saja sebagai peringatan, baru kalaubandel digrebek. “Telaten nemen kaya KPK, tanpapemberitahuan langsung grebek. Mengko tersangkanekan loro,” kata warga yang disenting opinion (bedapendapat).

Benar saja. Beberapa malam lalu saat Pak Kades itumasuk rumah Ratih langsung digrebek. Hasilnya merekasedang “tanggung”, karena sedang bergulat antarahidup dan mati. Entah siapa yang punya inisiatif,keduanya langsung diarak menuju Kantor Balai Desa.Pak Kades yang memang kenal dengan pelakunya,seakan tak enak sehingga meneruskan kasus itu kePolsek Prambon. Resikonya paling-paling dipaksamundur dari kedudukannya.

Gugat bae, kuwe kan pembunuhan karakter... (wan)

website : radartegal.com, epaper : epaper.radartegal.comRADAR TEGAL RABU , 28 JANUARI 2015 17

ALL SPORTSHalaman 18

ALL SPORTSHalaman 19

BIDIKTROFI IIC

JUVEDI ATASANGIN

MADRID - Pertandingan kelasberat akan terjadi pada leg keduababak perempat final Copa del

R e y2014-2015. Atleti-

co Madrid menjamu Barce-lona di Vicente Calderon dinihari nanti.

Barcelona datang dengankeunggulan satu gol via keme-nangan 1-0 pada leg pertama(21/1) lalu. Di Camp Nou, LionelMessi mencetak gol kemenang-

an, lima menit sebelum pertan-dingan berakhir.

Keunggulan ini bukan jaminanbagi Barca untuk melangkah mu-

lus. Sebab Atletico dalam kondisiyang bagus setelah membekap Ra-yo Vallecano 3-1 di Liga Primera,akhir pekan lalu. Hasil tersebut tetapmembuat Atletico yang merupakanjuara bertahan berada di posisi ke-tiga klasemen sementara.

Los Rojiblancos (julukan Atle-tico) memang tidak konsisten dalambeberapa laga terakhir. Mereka ha-

nya menangdua kali dalam lima

pertandingan sebelumnya di semuakompetisi. Itu sudah termasuk de-ngan dua kekalahan melawan Barcadi Liga Primera dan Copa del Rey.

Sementara itu Bar-celona justru lebihkonsisten. Pe-kan lalu, AndresIniesta dkk mem-bekap Elche 6-0 dikandang lawan.Sejak kalah 1-2di Anoeta,kandang RealSociedad pada awal Januari lalu,Barca tampil gila-gilaan.

Dimotori oleh trio Lionel Messi,Neymar, dan Luis Suarez, Barcasecara luar biasa mencetak 23 goldan menyapu bersih enam keme-nangan. Pertahanan Barca juga sa-

ngat solid dengan ha-nya kebobolan satugol.

Barca me-mang sangat

berkepenting-an dalam ajangini. Sebab padamusim lalu, Blau-grana kalah menya-kitkan melawan Real

Madrid di partai pun-cak. Kekalahan itu meleng-

kapi penderitaan Barca yangtidak mendapatkan gelar apa-pun musim lalu. Nah, Copa delRey bisa menjadi proyeksi gelarmayor pertama Barca musim ini.

“Saya kira, tim ini sudah mulaimenemukan sistem yang benar.Leo bisa bermain sebagai pe-nyerang tengah atau false nine.Itu tergantung dari cara kamimenyerang dan bertahan,” kata

Luis Enrique, entrenador Bar-ca sebagaimana dilansir Soc-cernet.“Neymar juga berada dalam

level tertinggi. Sama dengan kese-luruhan tim. Saat mengalahkanElche, kami berhasil mengontrol lagameski lawan bermain dengan men-tal defensif,” imbuh pelatih berusia 44tahun tersebut. (nur/zul)

Kado Bahagiayang Tertunda

MELAWAN Atletico Madridpada leg II perempat-final Copa

del Rey, Kamis (29/1) dinihariWIB, di Vicente Calderon.

Luis Suarez coba mencarikado ulang tahunnya ke-

28 yang tertunda akhir pe-kan lalu. Sebuah gol dan

mengantar Barcelonake semifinal, tentu

bakal mengurangibeban berat di

pundak El Pisto-lero yang su-

dah dua bulanlebih dua

hari takmampu

men-ce-

tak gol di kandang lawan.Ya, media massa di Spanyol dan

tentunya Barcelonista, awal pekanini akan menyorot kinerja ketajamanLuis Suarez yang telah lama paceklikgol saat El Barca jadi tamu.

Dan kans buat menjebol gawangEl Atleti tentu cukup besar. Meng-ingat kondisi fisiknya berada di angka100 persen fit. Itu karena akhir pekanlalu, dia diistirahatkan oleh LuisEnrique di bangku cadangan saatmenggunduli Elche 6-0.

Keputusan sang entrenador Bar-celona dipertanyakan. Karena padahari pertandingan tersebut (24 Ja-nuari 2015), Suarez merayakan hariulang tahun ke-28. Laga di markasElche juga bisa dijadikan momenmeredam tekanan buat delanteroseharga 81 juta euro itu untuk men-

cetak gol lagi di kandang lawan.Uniknya, dia dapat pembe-

laan dari defender tim yangakan dihadapinya, Jo-

se Gimenez. Seper-ti diketahui,

G i m e n e z ,yang juga

r e k a nSuarez .( s b n /zul)

SUPERIORITAS BARCA SEJAK 2000BABAK semifinal Copa del Rey musim 1999/2000 adalah kali terakhir Atletico mendepak Barcelona. Tapi kala ituprosesnya juga unik. Setelah kalah 0-3 pada leg I di Vicente Calderon, El Barca menolak tampil pada leg II di NouCamp dengan alasan kekurangan pemain (10 saja). Akibat jadwal laga ini bentrok dengan kompetisi UEFA yangmembuat mereka menyisakan 7 pemain. Dan ajang ini hanya memperbolehkan tiga pemain dari akademi ikuttampil. Mereka pun kalah WO 0-3. Berikut catatan penting lainnya seperti dirangkum dalam angka.

11111 Sejak jadi entrenador Atletico Madrid, Diego Simeone hanya mengais satu kemenangan dari 11bentrokan melawan Barcelona di berbagai kompetisi (sisanya 5 kalah dan 5 imbang).

44444 Barcelona sudah tidak kebobolan dalam empat laga terakhir di berbagai kompetisi. Selisih golnya 15-0.

5Secara total, Barcelona memang unggul atas Atletico kala bertempur di Piala Raja. Tapi, ketika kedua kubu bersua dibabak perempat-final ajang ini, hasilnya berimbang. Dari lima bentrokan di delapan besar, El Barca unggul dua kali pada

1985/86, 1996/97, (2014/15 baru berjalan satu leg) berbanding tiga milik El Atleti (1971/72, 1975/76, 1988/89).

Jan Oblak (kiper kedua Atletico Madrid) yang sempat menepis sepakan penalti Lionel Messi di leg I perempat-finalCopa del Rey. Tercatat sebagai el portero ke-10 yang pernah menggagalkan eksekusi 12 pas King Leo.

Luis Suarez sudah puasa gol tandang buat Barcelona sejak ikut mengalahkan APOEL di Nicosia, 25 November 2014 (2bulan + 2 hari = 62 hari) atau di empat laga away (satu laga lainnya dia disimpan di bangku cadangan).

Barcelona punya persentase kelolosan 100 persen di Copa del Rey ketika unggul 1-0 terlebih dulu pada leg I di kandangsendiri, yakni sebanyak lima kali. Terakhir terjadi pada musim 1995/96 kala mendepak Espanyol dengan agregat 4-2.

10621995/96

BEK Barcelona Gerrard Pi-que menghadapi masalah se-rius. Pemain 27 tahun tersebutdiisukan mengemplang pem-bayaran pajak. Dinas PajakSpanyol mengungkapkan, Pi-que menunggak pajak sampai2,5 juta euro atau sekitar Rp35,4 miliar.

Berdasar laporan La Va-nguardia, Pique tidak mem-bayar pajak selama empat ta-hun beruntun. Yakni, pada2007, 2008, 2009, dan 2010.

Pada 2007, kekasih bintangpop Shakira tersebut menja-lani masa pinjaman di RealSociedad dari raksasa PremierLeague Manchester United.Selain menunggak pajak, Pi-que juga didenda 9.000 euro(sekitar Rp 127,7 juta) karenaketerlambatan pembayaran.

“Pique tidak setuju dengankalkukasi yang dilakukan oleh

Dinas Pajak Spanyol. Dia akanmembawa masalah ini ke pe-ngadilan. Jadi, tidak akan adauang yang di berikan,” tulis LaVanguardia.

Dalam beberapa bulan ter-akhir pemerintah Spanyol me-mang rajin menginvestigasibeberapa pemain karena per-masalahan pajak. Kasus pal-ing terkenal adalah yang su-perstar Barcelona yang jugarekan setim Pique, Lionel Mes-si. Pemain berjuluk La Pulgaalias Si Kutu tersebut meng-hadapi tuntutan pengempla-ngan pajak lebih dari 3,2 jutapounds atau sekitar Rp 60,7miliar. Jika sampai Messi ber-salah, ancaman hukumannyabisa mencapai enam tahunpenjara.

Hal tersebut memang se-suai dengan peraturan pajakSpanyol. (nur/ca/zul)

Pique NgemplangPajak Rp 35,4 M

Luis Suarez

Gerrard Pique

Lionel MessiFernando Torres

RADAR TEGAL RABU, 28 JANUARI 2015website : radartegal.com, epaper: epaper.radartegal.comALL SPORT18

TURIN – Juventus bertekadke final dan memenangkantrofi Coppa Italia untuk per-tama kalinya dalam kurun duadekade terakhir. Ambisi itutampaknya akan berjalan mu-lus karena Si Nyonya Tua, julu-kan Juventus, berada di atasangin saat menghadapi tuanrumah Parma di babak perem-pat, di Ennio Tardini, diniharinanti.

Juve unggul segalanya dariParma yang sedang meng-alami krisis besar-besaran disepanjang musim ini. Parmamelangkah ke perempatfinalCoppa Italia setelah menga-lahkan Cagliari 2-1 di babak 16besar. Namun, kemenanganitu lebih pantas disebut seba-gai kemenangan mengejut-kan.

Kemenangan itu tidak me-nunjukkan gambaran Parmayang seutuhnya. Sebab,yang sebenarnya terjadiadalah krisis besar yangtengah dihadapi timberjuluk I Giallob-lu ini.

Ya, Parma se-dang mengala-mi fase yang sa-ngat kritis. Skuadbesutan Rober-

to Donadoni ini menghuniposisi juru kunci di klasemenSerie A dengan hanya meraihtiga kemenangan dan satu

Parma v Juventus

JUVE DI ATAS ANGINimbang dalam 20 laga Serie A.Gawang mereka kebobolan 43gol dari 20 laga tersebut.

Krisis itu semakin membu-ruk menyusul keputusanbomber sekaligus top skorerParma, Antonio Cassano yangmengakhiri kontraknya secarasepihak. Cassano memutus-kan hal itu karena tidak men-dapat gaji selama tujuh bulan.

Praktis Parma hanya me-ngandalkan Raffaele Palladinodan Massimo Coda yang ma-sing-masing baru mengoleksidua gol di pentas Serie A. Jum-lah gol tersebut lebih kecilketimbang torehan bek PaoloDe Sciglie yang mengemastiga gol di kompetisi yangsama.

Dengan kondisi krisisdan tanpa diperkuatAntonio Cassa-

no, Parma dipastikan sulitmengalahkan Juventus yangsedang tampil kesetanan. Ju-ve akan ke Ennio Tardini de-ngan modal empat kemena-ngan beruntun di Serie A danCoppa Italia.

Total, dalam kemenanganitu, I Bianconeri melesakkan15 gol ke gawang lawan danhanya kebobolan dua gol saja.Posisi mereka di puncak kla-semen sementara Serie A jugasemakin menguat. Juve kiniunggul tujuh poin daripesaing terdekatnyaAS Roma.

Dengan bekal itu,

kepercayaan diri pemain Juveotomatis meningkat. Merekajuga semakin termotivasi un-tuk membawa pulang CoppaItalia yang terakhir kali beradadi Turin pada musim 1994/1995.

”Keunggulan tujuh poinsaat ini belum berarti apapun.Kami ingin terus melangkahmaju di Serie A dan CoppaItalia,” kata Lichtsteiner yangbaru saja menandatanganiperpanjangan kontrak. ”Apayang meyakinkan saya ber-

tahan di sini? Hasrat untukmeraih kemenangan ber-sama Juve. Saya punya ke-yakinan besar dengan timini,” imbuhnya seperti di-lansir Four Four Two.

Juve melibas Hellas Ve-rona dengan skor 6-

1 untuk memas-tikan tiket perem-pat final CoppaItalia. Selanjut-nya, I Bianco-neri menga-lahkan timyang samad e n g a nskor 4-0dan mem-b ungkam

Chievo dua goltanpa balas di pen-

tas Serie A.Paul Pogba mence-

tak masing-masing satugol dalam tiga laga ter-

sebut. Bersama CarlosTevez dan Andrea Pirlo,

Pogba akan menjadi pemainpenting saat menghadapi

Parma nanti. (ish/zul)

Kamis (29/01)Pukul 02.45 WIB

Siaran Langsung

Lima Laga Terakhir09/11/14 Serie A Juventus 7 – 0 Parma

27/03/14 Serie A Juventus 2 – 1 Parma

03/11/13 Serie A Parma 0 – 1 Juventus

13/01/13 Serie A Parma 1 – 1 Juventus

26/08/12 Serie A Juventus 2 – 0 Parma

DalamAngka3 - I Gialloblu menjalani Serie A dengan buruk, hanya meraih

3 kemenangan hingga pekan ke-20. Namun, musim merekabisa sedikit membaik jika memenangkan Coppa Italia.

4 - Juventus akan ke Ennio Tardini dengan modal 4

kemenangan beruntun di Serie A dan Coppa Italia. Dalamrangkaian laga itu, Juve melesakkan 15 gol dan hanyakebobolan 2 gol saja.

2 - Di Serie A, Parma hanya meraih 2 kemenangan di

Ennio Tardini, 1 imbang dan 8 kekalahan.43 - Pertahanan mereka juga sangat buruk dengan kebobolan43 gol dalam 20 laga. Pertemuan terakhir, Parma bahkankalah tujuh gol tanpa balas dari Juventus.

5 - Antonio Cassano adalah top skorer Parma di Serie A

dengan koleksi 5 gol, diikuti Paolo De Sciglie dengan 3 gol.Namun Cassano tidak akan tampil karena secara sepihakmemutuskan kontraknya. Pemicunya karena Cassano tidakmenerima gaji selama 6 bulan.

LONDON - Stoke City kepesta gol ke gawang tim Le-ague One, Rochdale, ketikamenang 1-4 di Spotland Sta-dium, Selasa (27/1) dinihariWIB. Hasil ini, sekaligus me-ngawali FA yang menggelarundian babak V Piala FA diStudio BBC.

Hasilnya tidak mengejut-kan. Namun Arsenal, selakujuara bertahan, punya kansmelaju ke perempat-final. Be-gitupun dengan ManchesterUnited, tapi dengan catatanmereka mampu mendepakCambridge United (MU) dilaga replay, 3 Februari men-datang.

Ya, setelah akhir pekan yangpenuh kejutan di babak IVPiala FA, pengundian putarankelima sudah dilakukan padaSelasa pagi WIB. Tapi siapapemenang dan pecundangdari hasil pengundian rondeV?

Kekalahan Manchester City,Chelsea dan Tottenham, se-dikit meringankan beban Ar-senal. Begitu juga jika MU lolosdari hadangan Cambridge.Namun, The Gunners samasekali tak boleh memandangenteng Middlesbrough yangtelah menyingkirkan Man.City.

Selain itu Alan Pardew te-ngah menikmati bulan maduyang indah dengan CrystalPalace setelah kedatangan-

nya sebagai manajer dari Ne-wcastle United. The Eaglestelah memenangkan semuaempat pertandingan di bawahasuhan Pardew, termasuk ka-la mempecundangi Southam-pton 3-2 di St. Marry’s.

Bradford City yang naiktinggi setelah kemenanganmenakjubkan mereka di Chel-sea, akan berhadapan dengansalah satu dari pemenang re-play Fulham vs Sunderland.Pada kesempatan lain peng-gemar dan para pemain AstonVilla gembira saat merayakandua gol pada hari Minggu,setelah tim mengalami pan-ceklik gol di EPL, dimana me-reka kini tercatat salah satuyang terendah dalam sejarah.

Adapun, seperti dilansir si-tus resmi FA Cup, lebih dari360 ribu pasang mata meng-hadiri gelaran babak IV, de-ngan sembilan stadion kan-dang dari 15 tuan rumah,hampir mencapai kapasitaspenuh. Kemenangan hebatBradford dan The Boro di kan-dang lawan disaksikan lebihdari 40 ribu penontondi Stam-ford Bridge dan Etihad Sta-dium. (sbn/zul)

LONDON – Kegagalan diPiala FA tidak meruntuhkanmental para pemain Totten-ham Hotspur. Sebaliknya, halitu justru semakin memotivasipemain bangkit ketika meng-hadapi Sheffield United padaleg kedua semifinal CapitalOne Cup, dinihari nanti. KansTottenham melaju ke finalyang digelar di Wembley, ter-buka sangat lebar.

”Sangat penting untuk men-jaga motivasi dan keperca-yaan diri karena kami akanbermain pada Rabu denganpenampilan terbaik. MelawanSheffield nanti akan menjadilaga yang benar-benar ketat,”kata pelatih Tottenham Mau-ricio Pochettino se-perti dilansir Tha Na-tional.

Tottenham tersing-kir dari Piala FA sete-lah dikalahkan olehLeicester City akhir

pekan lalu. Namun,di pentas CapitalOne Cup, Totten-ham punya kansbesar melaju ke fi-nal karena mengan-tongi kemenangan1-0 dari SheffieldUnited pada legpertama. Denganbekal itu, The Lil-ywhites hanya bu-tuh hasil imbanguntuk memasti-kan tiket ke final.

”Kami memiliki karakter,orang-orang berulangkalimenyaksikan kami bangkitsetelah tertinggal denganmencetak gol di menit akhir.Pada akhir pekan lalu, keja-dian itu justru dialami olehlawan kami, itulah sepak

bola. Tetapi kami punya ka-rakter untuk bangkit dan ber-laga pada Rabu nanti. Kamiakan berjuang untuk ke Wem-bley. Kami harus tetap positif,laga akan ketat dan cepat,”kata gelandang Andros Tow-nsend kepada Daily Star.Keunggulan 1-0 pada leg per-tama menjadi modal yang sa-

ngat berharga. Pe-latih Tottenham

Mauricio Poc-hettino pasti takakan membuangmodal agregatnya

begitu saja. (ish/zul)

REUTERS/Darren Staples

BUKA KANS - Gelandang Stoke City Jonathan Walters (kiri)memastikan kemenangan atas Rochdale 1-4.

Undian EmpukTim-tim Unggulan

Laga Replay Babak IV Piala FA 2014/153 Februari

Manchester United vs Cambridge UnitedSheffield United vs Preston North EndFulham vs Sunderland

4 Februari

Bolton Wanderers vs Liverpool

Hasil Undian Babak V Piala FA 2014/15

Crystal Palace vs Liverpool/Bolton WanderersArsenal vs MiddlesbroughAston Villa vs Leicester CityWest Bromwich Albion vs West Ham UnitedBradford City vs Sunderland/FulhamBlackburn Rovers vs Rochdale/Stoke CityDerby County vs ReadingPreston North End vs Cambridge United/

Manchester United

ANTONIO Cassano me-maki pemilik Parma, me-ngancam pensiun dari se-pak bola, dan juga beren-cana untuk melanjutkankarirnya di Amerika Serikat.Semua itu dia ungkapkansetelah resmi memutuskankontraknya dengan Parmayang sedianya berakhir2016 mendatang. Cassanomemutuskan kontraknyakemarin karena tidak men-dapat gaji selama tujuh bu-lan.

”Saya merasa lebih baiksekarang,” kata Cassano da-lam program Tiki Taka yangditayangkan Sport Medi-aset. ”Saya memutuskanmengakhiri hubungan inikarena mereka mengabai-kan saya selama tujuh bu-lan. Saya lelah dan memu-tuskan pergi,” dia melan-jutkan.

”Saya tak memiliki ma-salah dengan fans, denganrekan satu tim atau merekayang bekerja untuk klub.Tapi saya marah kepadamereka yang mengubahParma yang sempurna inimenjadi sebuah bencana.Saya kehilangan 4 juta eurogaji saya, tetapi uang bukanmasalah. Setidaknya bukanuntuk saya. Hal terburukadalah ada beberapa orangyang mendapat gaji jauhlebih sedikit dan belummenerima satu euro punselama tujuh bulan,” ung-kap Cassano.

Parma dipayungi olehperusahaan induk EventiSportivi. Pada Desember2014, Tommaso Ghirardimenjual 66.55 persen sa-hamnya di Eventi Sportivikepada Dastraso HoldingLtd, sebuah perusahaanyang berbasis di Siprus dandimiliki oleh orang-orang

Siprus dan Rusia. OtomatisParma kini dikendalikanpemilik baru.

Namun, kondisi klub ti-dak berubah lebih baik dibawah pemilik baru. Timyang finish di peringkatenam pada musim lalu, kinimenghuni posisi juru kunci.

”Setiap saat mereka ber-kata akan membayar gajikami esok dan keesokanharinya mereka mengata-kan hal serupa,” kata Cas-sano. ”Cukup ada batasnya.Saya tak bisa menoleransilagi, masalah ini berlarut-larut dan tidak berkesu-dahan. Kepada siapa sayamarah, pemilik baru ataupemilik lama? Mereka se-mua, bahkan saya tak tahusiapa yang saat ini memilikiklub. Dalam 20 hari kami

melihat empat presiden ber-beda. Pemilik baru datang15 hari lalu, tapi tak ada pe-rubahan,” eks pemain ASRoma, Real Madrid, ACMilan, dan Inter Milan itumenambahkan.

Pengalaman pahit ber-sama Parma telah mengu-bah pandangan pemain 32tahun ini tentang sepakbola. ”Harga diri lebih pen-ting daripada uang. Agensaya menyarankan agar sa-ya bermain di Amerika, tapisaya hanya akan pergi keAmerika atau Dubai saatberusia 40 tahun dan takbisa lagi berlari. Sekarang,lihat saja terjadi hingga Juni.Jika tak ada apapun, makasaya akan berhenti bermainsepak bola.” (ish/zul)

Tak Digaji, Cassano PilihPutuskan Kontrak Sepihak

Lupakan FA, FokusLaga Capital One

Marco Luzzani/Getty Images

PILIH HENGKANG – Lantaran tak digaji empat bulan,Antonio Cassano (depan) pilih hengkang da ri Parma.

REUTERS/Giorgio Perottino

KANS MELAJU - Carlos Tevez (tengah)akan menjadi tumpuan Juventus untukmeraih poin di kandang Parma.

Siaran Langsung

Kamis (29/01) Pukul 02.45 WIB

MauricioPochettino

ALL SPORTS 19RADAR TEGAL RABU, 28 JANUARI 2015website : radartegal.com, epaper: epaper.radartegal.com

PALEMBANG - Satu misimeraih trofi juara di ajang pra-musim berhasil dituntaskanArema Cronus. Ya, tim ber-juluk Singo Edan berhak mem-bawa pulang trofi juara SCMCup 2015 setelah menakluk-kan Sriwijaya FC 1-0 di partaifinal, kemarin.

Setelah memastikan trofi jua-ra SCM Cup di tangan, misi SingoEdan berikutnya adalah mem-bidik trofi juara Inter Island Cupyang juga digelar di Stadion Ge-lora Jakabaring. Di partai puncakIIC, tim besutan Suharno akanmenghadapi juara bertahan In-donesia Super League (ISL),

yakni Persib Bandung.“Sebenarnya bukan ini (jua-

ra SCM Cup) target kami. Tapi,menjadi juara SCM Cup akanjadi momen positif buat kamimenghadapi final IIC nanti,”ujar pelatih Arema Suharnodengan wajah sumringah.

Suharno patut berbanggadengan pasukannya. Pasalnya,Cristian Conzales dkk dapatmenerapkan taktik dan strategiyang dirancang hingga mampumemecundangi Sriwijaya FC dipartai final SCM Cup.

Ya, sejatinya Arema terte-kan sejak menit awal hingga dipertengahan babak kedua. Itu

terlihat dari statistik pertan-dingan SFC mengusai jalan-nya pertandingan 60 berban-ding 40. Tapi ternyata bagianstrategi Suharno untuk me-mancing semua pemain SFCagar keluar menyerang.

Di kala semua pemain Las-kar Wong Kito-julukan SFC-keluar menyerang, Suharnomemasukkan pemain mudayang memiliki speed tinggiyaitu Novridani. Hasilnya tidakmengecewakan. Sejak ma-sukknya Novridani, perlahantapi pasti Arema bisa berbalikmelakukan serangan.

Serangan yang dilancarkan

Arema dalam tempo lima me-nit di pertengahan babak ke-dua, berbuah hasil. Setelahberkali-kali gagal membobolgawang SFC yang dikawalDian Agus Prasetyo, Aremaakhir mampu menceploskanbola ke gawang.

Adalah Gilang Ginarsa yangmembuat Dian Agus memu-ngut bola dari gawangnyasendiri. Gol itu terjadi karenakonsentrasi Dian Agus yangmulai buyar. Terbukti meskiposisinya sudah tepat danbola tandukan Gilang tidakterlalu kencang namun bolatetap meluncur ke gawang.

Sisa waktu kurang dari 25menit coba dimanfaatkan SFCuntuk menyamakan skor.Head coach SFC Benny Dollomemasukkan Patrich Wang-gai untuk menambah dayadobrak lini depannya.

Satu menit sebelum pertan-dingan bubar Patrich Wanggaimendapatkan peluang emas.Umpan mendatar dari TitusBonai yang mengarahkan takmampu dimaksimalkan Pat-rich. Bola sepakannya melam-bung di atas mistar gawang IMade Wardana. Dan itu pe-luang terakhir di partai finalkemarin. (sis/adi)

TurnamenDjarumSuperliga

DENPASAR - Para pemainmuda Indonesia pantas ber-syukur dengan berlangsung-nya turnamen selevel DjarumSuperliga 2015. Turnamen putra-putri beregu paling bergengsidi tanah air tersebut dihadiribanyak pemain bintang man-canegara.

Seperti Lee Yong-dae, Sonwan-ho, Chou, Tien Chen,Vladimir Ivanov, sampai ShoSasaki di sektor putra. Kemu-dian Sung Ji-hyun, RatchanokIntanon, Busanan Ongbum-rungpan, Miyuki Maeda, danReika Kakiiwa di sektor putri.Nah, datangnya para pemainbintang harus diakui mengat-rol potensi para pemain muda.Pemain muda pelatnas ditunggal putra seperti JOnatanChristie, Ihsan Maulana Mus-tofa, Firman Abdul Kholik, danAnthony Sinisuka Ginting ber-kesempatan menimba ilmudari pemain top.

Misalnya Firman yangmembela Mutiara Bandungkemarin (27/1). Bertemu ShoSasaki (Tonami Jepang) yangsecara rangking njomplang,Firman rangking 165 dan Sa-saki rangking 17, Firman bisamemberikan perlawananhingga rubber game. Firmanmenyerah 21-16,18-21,12-21.

“Saya di game ketiga sebe-narnya ingin mengubah gayamain menjadi lebh cepat. Tapilawan ternyata sudah duluanmeningkatkan tempo. Kemu-dian power lawan juga lebihbesar dibandinkan saya,” kata

Firman.Pemain kelahiran Banjar-

patoman tersebut mungkintak akan menjajal ketanggu-han Sasaki jika tak tampil diDjarum Superliga. Sebelummenantang Sasaki, lawan de-ngan rangking tertinggi yangpernah ditemui Sasaki adalahH.S.Prannoy (India) yangnangkring di posisi 18 dunia.

Prestasi Firman setelah ma-suk pelatnas pun makin mon-cer. Tahun lalu, Firman men-jadi juara di internationalchallenge Bahrain Open sertarunner up grand prix gold In-donesia Masters.

“Saya target mempersiap-kan diri buat Olimpiade 2020mendatang. Saat ini rangkingsaya memang sekitar 160-an.Namun di akhir tahun sayamengincar 60 sampai 70 besardunia,” sebut pemain berusia17 tahun itu. Tahun ini adalahtahun kedua Firman menjajalDjarum Superliga.

Dalam tiga kali penampilan-nya di Djarum Superliga 2015sampai kemarin, Firman yang

menjadi tunggal pertamaklubnya baru mengemas satukemenangan. Yakni dari rekansesama pelatnasnya Anthony

Arema Juarai SMC Cup 2015

BIDIK TROFI IIC

EVAN ZUMARLI/SUMATERA EKSPRES

SELEBRASI – Punggawa Arema Cronus meluapkan kegembiraan sembari menenteng tropi SCM Cup 2015 yang berhasil digondolnya.

Joko Driyono

Pelatih TimnasMasih Bureng

JAKARTA - Publik sepakbola Indonesia sepertinya masihharus terus bersabar untukmemiliki pelatih Tim NasionalSenior. Sebab, sampai saat iniPSSI (Persatuan Sepak BolaSeluruh Indonesia) belum ju-ga memutuskan siapa yangpantas bertanggung jawabbagi Skuad Garuda-julukanTimnas Senior-Indonesia itu.

Ya, Joko Driyono SekretarisJendral (Sekjend) PSSI me-ngungkapkan bahwa merekabaru akan memutuskan siapayang akan menjadi pelatihtimnas proyeksi KualifikasiPiala Asia dan Piala Dunia itupada pekan ketiga Februari.“Karena kami masih menung-gu hasil drawing pada 10 Feb-ruari nanti,” ujar Joko kepadaJawa Pos, kemarin (27/1).

Menurutnya, otoritas ter-tinggi sepak bola tanah air itumemang berencana baru akanmenentukan siapa yang bakalmenjadi pelatih kepala TimnasIndonesia sesuai dengan la-wan yang bakal Indonesia ha-dapi di Kualifikasi Piala Asiananti. Itu yang mem-buat PSSIenggan me-milih pela-

tih sebelum adanya hasil dra-wing.

“Melihat calon lawan ada-lah salah satu yang sangatpenting bagi kami. Makanyakami masih ingin melihat sia-pa saja yang berada satu grupbersama Indonesia di PialaAsia nanti. Kalau itu (hasildrawing, Red) sudah ada, se-telah itu kami baru memu-tuskan siapa yang akan men-jadi pelatih timnas Indonesia,”tegas pria asal Ngawi, JawaTimur itu.

Senada dengan Joko, Di-rektur Teknik PengembanganSepak Bola Usia Muda Indone-sia, Pieter Huistra juga me-ngungkapkan sampai saat inidia belum merekomendasi-kan satu nama pun bagi PSSIuntuk menjadi pelatih bagiSkuad Garuda.

“Belum ada, belum ada yangbaru,” ungkap pria asal Be-landa itu saat ditanya siapayang pantas menjadi pelatihbagi Indonesia.

Huistra adalah mantan pe-main timnas Belanda yangdipercayakan oleh FIFA untukkonsern terhadap perkem-bangan sepak bola usia dini ditanah air. Belakangan, PSSIjuga memberikan tugas tam-bahan baginya untuk men-cari siapa saja pelatih yanglayak menjadi juru taktik bagiTimnas Senior Indonesia

jelang KualifikasiPia la Asia dan

Pra KualifikasiPiala Dunia.(dik/adi)

Sinisuka Ginting. Sedang dualaga lainnya Firman kalah dariSasaki serta Relsy Aureza Me-gananda (USM Blibli Sema-rang).

Setali tiga uang dengan Fir-man, Ihsan Maulana Mustofa(Djarum Kudus) merasa pe-ngalaman perdananya sangatmenantang di Djarum Super-liga ini. Dua kali tampil, duakali juga pemain berusia 19tahun itu sukses menyum-bangkan poin buat klubnya.

Sementara itu, Kabid Bin-pres PP PBSI Rexy Mainakymembenarkan kalau pemainmuda seperti Ihsan, Firman,Anthony, dan Jonatan perlumengupgrade kemampuan-nya sampai Olimpiade 2020.(dra/adi)

Percepatan Kualitas Pemain Muda

DENNY/JAWAPOS

SUPERLIGA - Tim Jaya Raya New Star Jakarta, RuselliHartawan unjuk gigi di Djarum Superliga 2015.

PALEMBANG - Evan Di-mas Darmono jadi kuncisukses Persebaya Surabayamerebut tropi juara ketigaSurya Citra Media (SCM)Cup 2015. Kendati tak men-cetak gol, tapi gol tunggalkemenangan Bajul Ijo-julu-kan Persebaya-berawal dariaksi cerdik mantan gelan-dang Timnas U-19 tersebut.

Ya, setelah hampir 110menit pertandingan ber-jalan, Persebaya masih ke-sulitan memecahkan ke-buntuan. Akhirnya, EvanDimas berinisiatif melaku-kan penetrasi ke dalam ko-tak penalti Persela.

Evan Dimas kemudian me-nunjukkan kecerdikannya.Agus salim yang mencobamenghadang dikelabuioleh pemain asli Surabayaitu. Meski tak disengaja, na-mun pergerakan Evan Di-mas membuat kaki AgusSalim reflek mengganjal lajuEvan Dimas hingga wasitmemutuskan itu adalah pe-langgaran.

Hadiah penalti yang di-beri wasit tak disia-siakanOtavio Dutra. Maju sebagaialgojo, pemain asal Brasilitu tampak tenang mengek-sekusi tendangan penaltidan berhasil menyarang-kan bola gawang Perselayang dikawal Choirul Hu-da.

Sesuai prediksi, tidak gam-pang bagi Persebaya me-nundukkan Persela. Ter-bukti duel memperebutkan

juara ketiga yang dihadiahiuang tunai Rp 75 juta ituberjalan alot hingga per-tandingan dilanjutkan hinggababak tambahan waktu.

Bermain di Stadion Ge-lora Sriwijaya Jakabaring,Palembang, Persebaya ha-rus bermain dengan 10 pe-main. itu setelah Asep Ber-lian terlihat sengaja meng-halau bola dengan tangan-nya. Kendati begitu, BajulIjo tetap dapat mengen-dalikan permainan.

Pada menit 60, Evan Di-mas nyaris menjebol ga-wang Laskar Joko Tingkir.Sayangnya, tembakan Evanmasih melenceng tipis di sisikiri gawang Choirul Huda.Selang beberapa menit gi-liran Persela mendapatkan

peluang. Sayang finishingtouch Zainal Arifin kurangtenang hingga bola melam-bung di atas mistar gawangHeri Prasetyo.

Sebenarnya pada menit59 Persela berhasil meme-cahkan kebuntuan. Namun,gol Pedro Javier dianulirwasit karena sebelum men-ceploskan bola ke gawangeks striker Persija Jakarta itudalam posisi offside.

Tak lama kemudian, gili-ran Persela yang harus ber-main dengan 10 orang. Riz-ky Mirzamah diusir keluarlapangan setelah sengajamenghentikan laju Siswan-to. Dengan jumlah pemainsama (10 pemain) Perseba-ya semakin mendominasipermainan. (sis/adi)

0 Persela Vs 1 Persebaya

Buah Kecerdikan Evan Dimas

EVAN ZUMARLI/SUMATERA EKSPRES

KONTROL - Dani saputra, Persebaya (kanan) berusahamengontrol bola dibayangi Arif Aryanto, Persela (kiri).

INTERNASIONALRADAR TEGAL RABU, 28 JANUARI 2015website: radartegal.com, epaper: epaper.radartegal.com 23

Badai Salju Bekukan Pesisir Timur ASNEWYORK - Badai saljumembekukanwilayah pesisir timur

Amerika Serikat (AS) kemarin (27/1). Sejak pagi, puluhan jutawarga yang tinggal di wilayah tersebut terpaksa menjadi�tahanan rumah�.BadanCuacaNasional aliasNationalWeatherService (NWS)meramalkanbahwabadai salju itu akanmenjadiyang terburuk. Bruce Sullivan dari NWS menyatakan, badaisalju bakalmeninggalkan jejak yang cukup parah.Menurut dia,badai tersebutakanmenciptakan timbunansaljusampai setinggimaksimal satumeterdi beberapawilayah.Selain timbunansalju,dia mengingatkan warga soal angin kencang yangmenyertaibadai. �NewEngland akanmenjadi kawasan yangmengalamidampak terburuk,� ungkapnya.New England meliputi enam negara bagian. Yakni, Maine,

Massachusetts, NewHampshire, Vermont, Rhode Island, danConnecticut. �Kota Boston dan Kota Providence di NegaraBagianRhode Islandakanmenjadi lokasi dengan timbunansaljutertinggi, sekitar50sentimeter,�ujarnya.KotaNewYorkdiNegaraBagianNewYork jugaakan tertimbunsalju sekitar 50sentimeter.Sejak akhir pekan lalu, NWS sudah merilis peringatan

mengenaibadai salju.Badan tersebutmeramalkanbahwabadaisalju itu akan membawa dampak serius di area seluas 400kilometer di pesisir timur AS. Senin waktu setempat (26/1),GubernurMassachusettsCharlieBakermenerbitkan kebijakandarurat terkait denganbadai salju tersebut. Diamemerintahkanagarparapekerjakantoranpulangcepatdanmenutupbeberapasekolah. �SaatAnda terbangunpadapagihari,Andaakanmelihatsalju dimana-mana,� katanya.Karena itu, sebagai langkah antisipasi, dia memerintahkan

penutupan sejumlah terowongan dan jembatan. Pemerintahsetempat juga melarang warga meninggalkan rumah. Bakerhanyamengizinkan tim pembersih salju dan armadanya yangberkeliaran di jalanan. KebijakanBaker tersebut pundilakukanbeberapa gubernur di wilayah lain. Termasuk Gubernur NewYorkBilldeBlasio.Semuaitumerekalakukanuntukmeminimalkanrisiko fatal yang disebabkan badai salju dan dampaknya.�Masyarakat harus bisa mengambil keputusan cerdas dalamsituasi seperti ini,� tuturnya. Dia mengimbau penduduk NewYork agar tidak keluar rumah sampai badai salju reda.Di pusat Kota Manhattan, nyaris tidak ada seorang warga

pun yang melintas kemarin. Kota yang selalu ramai denganaktivitaswargadan sarana transportasi itu benar-benar hening.Lebih dari 7.700 penerbangan ke dan dari negara-negara dikawasan timur lautAS dibatalkan. Sebagian besar maskapaibahkan tidakmenjadwalkan penerbangan sampai hari ini (28/1). (AP/AFP/CNN/BBC/hep/c20/ami/adi)

F-16 Jatuh di SpanyolMADRID -Sepuluhorang tewasakibat jet tempurF-16Yunani

jatuhsaat latihanmiliterPaktaPertahananAtlantikUtara (NATO).Kementerian Pertahanan Spanyol seperti dikutip kantor beritaKUNmenyebutkanduapilot F-16Yunani tewasbersamadengandelapan warga Prancis.�Saat lepas landaspesawat kehilangandaya,menabrakarea

parkir untuk pesawat, danmenabrak berbagai pesawat,� katakementerian itu.Menurut laporanTV lokal,Menteri PertahananSpanyolPedro

Morenes menuju ke pangkalan udara Los Lanos di Albaceteuntukmengawasi operasi penyelamatan dan upaya pemadamkebakaran insiden yang terjadi beberapa jammenjelang sorepadaSelasa. (Uu.H-AK/ant/adi)

AMERIKA SERIKAT

KAIRO - Lebih dari 500 pen-dukung Ikhwanul Musliminyang telah dilarang ditahansaat bentrokan meletus padaulang tahun kebangkitan or-ganisasi itu pada 2011, kataseorang menteri pada Senin(26/1).

“Kami menangkap 516 pen-dukung kelompok IkhwanulMuslimin yang terlibat dalampenembakan, penempatanbahan peledak dan penge-boman beberapa fasilitas pa-da Minggu, kata Menteri Da-lam Negeri Mohamed Ibra-

REUTERS

DITANGKAP - Polisi anti huru hara menahan pendukung Ikhwanul Muslimin yang terlibat dalam penembakan di Talaat Harb Square, Kairo.

500-an Pendukung IkhwanulMuslimin Mesir Ditahan

him.Penahanan itu merupakan

yang terbesar dalam operasisehari polisi terhadap parapendukung presiden yang di-gulingkan Mohamed Moursisejak Presiden Abdel Fatah alSisi berkuasa setelah menangdalam pemilu Mei tahun lalu.

Ibrahim mengatakan 20 or-ang tewas dalam bentrokanMinggu (25/1), sebagian besardi distrik Matareya, Kairo uta-ra, dan menambahkan duapolisi termasuk di antara me-reka yang tewas.

Seperti dilansir kantor be-rita AFP, jumlah korban tewasdalam bentrokan Minggu ituadalah yang terbesar dalamkejadian satu hari sejak Sisiberkuasa.

Senin malam KementerianDalam Negeri mengatakanpemerintah mengerahkan le-bih banyak polisi ke distrikMatareya, Kairo, tempat ben-trokan terkini dilaporkan ter-jadi.

Pihak berwenang menya-lahkan Ikhwanul Musliminatas aksi kekerasan yang me-

landa Mesir sejak Moursi digu-lingkan. Termasuk serangan-serangan bom dan penemba-kan yang ditujukan ke pasu-kan keamanan.

Namun lebih dari 1.400 or-ang tewas dalam tindakankeras pemerintah terhadappara pendukung Moursi, danlebih dari 15.000 orang dipen-jarakan sejak dia disingkirkan.

Para pedukung penggantiMubarak, Mohamed Moursi,rutin terlibat bentrok denganpasukan keamanan sejak iadigulingkan oleh panglima

militer Sisi pada Juli 2013.Ikhwanul Muslimin mem-

bantah tuduhan-tuduhan pe-merintah bahwa mereka ter-libat serangan-serangan ter-hadap pasukan keamanan,yang sebagian besar diklaimoleh kelompok-kelompok ga-ris keras.

Kelompok-kelompok hakasasi manusia berulang-ulangmengecam penggunaan “ke-kuatan berlebihan” oleh pihakberwenang dalam menghen-tikan unjuk-unjuk rasa oposisi.(ant/Uu.H-RN/adi)

BUENOS AIRES - PresidenArgentina Cristina Kirchner,kemarin mengatakan akanmembubarkan badan inte-lijen negaranya setelahseorang jaksa ditemu-kan tewas beberapajam menjelang akanmengumumkan tu-d u h a n - t u d u h a nterhadap Kirchner.

Alberto Nis-man, 51 tahunditemukan dirumahnya diBuenos Airesdengan lukatembak di ke-palanya pa-da 18 Janua-ri, pada haridia akan ha-dir dalamd e n g a rpendapatdi Kongres menyangkut tudu-han bahwa Kirchner meng-hambat penyelidikannya atasserangan bom di kantor federasiamal Yahudi tahun 1994.Kirchner membantah tuduhan-tuduhan itu dan mengatakankematian Nisman, yang semuladiduga bunuh diri, adalah satupersekongkolan untuk men-diskreditkan dia.

Kirchner, yang berusahamempertahankan nama baik-nya, mengatakan berencana

akan membubarkan Sekreta-riat Intelijen dan membentukBadan Intelijen Federal.Pemimpin badan itu akan

dipilih oleh presiden tetapiitu harus disetujui Senat.

Kirchner telah me-mecat pemimpin ba-dan intelijen pada De-sember. Kirchner ju-

ga akan mengin-car Diego Lag-

omarsino,teman Nis-man yangm e m i n -j a m k a npistol ke-p a d aNismandan ke-mudianj u s t r umenjadisenjata

yang membunuh sang jaksa.Serangan tahun 1994 yangmenewaskan 85 orang, tidakpernah diselesaikan.

Nisman menuduh Kirchnerdan menteri luar negerinyaHector Timerman adalah pe-lindung para pejabat Iran yangterlibat dalam ledakan bom dikantor Argentine-Jewish Mu-tual Association.Kirchnermemperkirakan Nisman telahdigunakan oleh mantan agen-agen intelijen. (ant/adi)

Presiden Argentina BakalBubarkan Badan Intelijen

CristinaKirchner

BEIRUT - Militan Negara Is-lam alias Islamic State (IS) yangjuga dikenal sebagai ISIS atauISIL angkat kaki dari Kota Ko-bane, kemarin (26/1). Itu terjadisetelah para pejuang Kurdi yangtergabung dalam Unit Perlin-dungan Rakyat alias YekineyenParastina Gel (YPG) suksesmerebut kembali kota di per-batasan Syria-Turki tersebut.

Setelah memukul mundurmilitan keji itu, YPG memaklu-matkan kemenangan mereka.“Kami telah berhasil memenuhijanji kami untuk menang,” terangYPG dalam pernyataan tertu-lisnya. Mereka mengatakan te-lah berhasil membebaskan Ko-bane dari cengkeraman ISIS.Tapi, pertempuran di kawasan

tersebut masih berlangsung hi-ngga kemarin.

Begitu mendengar deklarasiYPG, warga Kobane yang me-ngungsi ke Turki pun bersorak.Kemarin mereka berbondong-bondong kembali ke kota yangporak-poranda tersebut. Sejakkelompok radikal sempalan AlQaeda itu menguasai Kobane,sedikitnya 200.000 pendudukmelarikan diri ke negara te-tangga. Mereka tidak mau matikonyol atau mati di tanganmilitan keji tersebut.

“Saat ini kami berjuang mem-bebaskan seluruh wilayah inidari tangan militan. Ini janjiyang juga akan kami penuhi,”tegas YPG dalam keterangan-nya. Mustafa Bali, seorang ak-

tivis di Kobane mengatakanbahwa YPG masih bentrokdengan militan di Desa Shiran,sebelah tenggara Kobane. Se-mentara itu, Desa Qarah Hlanjsudah steril dari militan.

Namun, pemerintah setem-pat memperingatkan pendu-duk Kobane agar tetap was-pada. Sebab, meski YPG telahmerebut kembali hampir se-luruh bagian Kobane, pertem-puran masih berlangsung. Se-lain itu, kondisi Kobane belumbisa dihuni secara maksimal.

Setelah empat bulan jatuh ketangan militan, bangunan-ban-gunan di wilayah itu nyaris tidakbisa dihuni lagi. Demikian jugasarana infrastruktur lainnya.(AP/AFP/hep/c17/ami/adi)

Rebut Kembali Kobane dari ISIS

REUTERS

GEMBIRA - Seorang anak Kurdi mengibarkan bendera pada perayaan hengkangnya ISIS.

REUTERS

BEKU - Seorang wanita berjalan melalui salju usai badaisalju menyapu wilayah timur laut Amerika Serikat.

INSIDEN

REUTERS

TERBAKAR - Kepulan asap hitam mengepul diudarasetelah pesawat tempur F-16 Yunani jatuh.

Protes,WargaMongoliaGantungDiriBEIJING - Seorang pengembala Mongolia dilaporkan

menggantung dirinya di gerbang sebuah gedung pemerintahTiongkok, sebagai aksi protes perampasan tanah dalamkerusuhan terakhir diMongoliaDalam.Aksi bunuh diri tersebutmenjadi bagian dari demonstrasi minoritas etnis Mongol atasdugaanperampasantanaholehotoritas lokal,kataPusat InformasiHakAsasiManusia �SouthernMongolia� yangberbasis diAS.Protes sporadis oleh warga Mongol menentang kebijakan

pemerintah untuk para penggembala nomaden dari tanahpenggembalaanmereka ke kota-kota, selain itu jugamengenaipengembangan tambang batubara besar di wilayahmereka.Kelompok hak asasi manusia tersebut mengutip sumber-

sumber lokal dan gambar yang dipostingmenunjukkan bahwapria 45-tahunbernamaTumurmenggantungdiri sebagai protesatas �pendudukan ilegal otoritas tanah penggembalaannya�.Mengutip kerabat Tumur bahwamereka telahmengorganisir

penggembala lainnyauntukmenuntuthukumanbagipejabatyangkorup. Sekitar 300 penggembala dari seluruh wilayahMongolDalammengambil bagian dalam demonstrasi di luar gedung-gedung pemerintah di ibukota wilayah Hohhot, memproteskebijakanyangmemaksawargaMongolkeluardari tanahmereka.�Sekitar200polisidikerahkanuntukmenghentikanprotestersebut

danmenangkaplebihdari30penggembala,�tambahnya.Pemerintahsetempattidakbisadihubungiuntukmemberikankomentar. (A050/AK/ant/adi)

TIONGKOK

RADAR TEGAL RABU, 28 JANUARI 2015 24website : radartegal.com, epaper: epaper.radartegal.com

Penemu KomputerCHARLES Babbage merupakan sa-

lah seorang ilmuwan di dunia yangtercatat sebagai penemu komputerpertama, yang telah banyak mem-berikan karyanya pada kehidupanmanusia, khususnya bidang komputer.Mesin penghitung (Difference Engineno.1) yang ditemukan oleh CharlesBabbage (1791-1871) adalah salah satuikon yang paling terkenal dalam seja-rah perkembangan komputer dan me-rupakan kalkulator otomatis pertama.Babbage juga terkenal dengan julukanbapak komputer. The Charles BabbageFoundation memakai namanya untukmenghargai kontribusinya terhadapdunia komputer. (*/ima)

SMP Bias Tegal Home Stay di DesaSURADADI - SMP Insan Cendekia

Bias Assalam Kota Tegal kembali me-nyelenggarakan home stay. Siswa dansiswi tinggal di rumah pendudukuntuk beberapa hari agar dapat me-ngikuti, mempelajari dan menghayatipola hidup masyarakat yang ditem-patinya. Kali ini, home stay dilaksa-nakan di Desa Harjasari KecamatanSuradadi Kabupaten Tegal, Sabtu (24/1) sampai Minggu (25/1) kemarin.

Kepala SMP Insan Cendekia BiasAssalam Kota Tegal Imam Jazuli SSmengatakan, kegiatan ini melibatkan65 siswa yang terdiri dari kelas VII danVIII, didampingi 13 guru. Tujuannya,agar siswa dapat berinteraksi langsungdengan warga, melatih kepekaan so-sial dan menumbuhkan rasa empati.

“Sehingga, siswa terpanggil untukpeka sosial, rasa empatinya tumbuhdan berkembang. Mereka sengajaditempatkan di rumah warga yangsecara ekonomi cukup sederhana,dengan menu makan yang sederhanapula,” kata Imam, dalam rilis yang

diterima, Selasa (27/1) siang.Imam menceritakan, sesampai-

nya di Desa Harjasari, Sabtu (24/1), siswa-siswi berkumpul di Mas-jid Baiturrohim bersama wargamengikuti salat Ashar berja-maah. Setelah itu, mereka meng-ikuti kegiatan yang telah disiap-kan panitia. Di antaranya, ke-

giatan dongeng yang dipandu KakSholihin. Kemudian, panitia memba-gikan per kelompok siswa untuk me-nempati rumah yang telah disiapkan.

Kegiatan, dilanjutkan dengan salatMagrib bersama, tadarus Alquran dansalat Isya berjamaah. Esok harinya,siswa-siswi bangun tepat pukul 03.00WIB untuk melaksanakan salat Taha-jud dan dilanjutkan salat Subuhberjamaah. Lalu, mereka mengikutijalan sehat pukul 06.00 WIB.

Setelah jalan sehat keliling kam-pung, siswa bersiap menuju sawahuntuk belajar menanam bibit padi.Kegiatan itu, berlangsung selama duajam. Dengan pakaian yang penuhlumpur, mereka kembali ke tempatmenginap.

“Tujuannya, agar anak bisa belajarbercocok tanam langsung dari parapetani. Ini akan menjadi pengalamanluar biasa bagi mereka,” katanya.

Setelah membersihkan diri, siswalalu melakukan persiapan salat Dhu-hur dan makan siang. Setelah itu,mereka membantu peresmian TPQAl-Ghirrah di Masjid Baiturrohim danmeramaikan Pasar Murah. PeresmianTPQ, dibuka dengan lantunan reba-na. Warga Desa Harjasari menda-patkan kupon yang bisa ditukar untuksembako murah seharga Rp15 ribu.

“Panitia Yayasan Bias Assalam me-nyediakan 250 kantong sembako.Tiba di akhir kegiatan, siswa-siswi pu-lang ke asrama dengan mengguna-kan 2 truk,” tutup Imam. (nam/ima)

KasekHarusFasilitasiGudep

TEGAL - Kepala sekolah (kasek) harus mem-fasilitasi gugus depan (gudep) berbasis pen-didikan. Hal ini seperti ditegaskan Dr Maufur,pembicara Kwartir Cabang (Kwarcab) KotaTegal saat menjadi pemateri Kursus OrientasiSingkat (KOS) di Gedung Pramuka Kota Tegal,akhir pekan lalu.

Dia meminta para kepala sekolah selakuketua Mabigus dapat mendukung, memfasi-litasi dan mengembangkan gudep yang ber-basis pendidikan yang berada di institusinyamasing – masing.

‘’Sebagai penentu kebijakan dan dengantidak mengenyampingkan aturan yang ber-laku, saya harap dapat mendukung kegiatanPramuka di sekolah,’’ pintanya.

Bentuk dukungan tersebut, lanjut dia, yakniadanya langkah nyata kegiatan latihan Pra-muka yang dilaksanakan secara rutin tidakhanya menjelang Agustus saja. Selain itu,dalam memberi tugas untuk membina, dapatmemilih pembina yang tepat dan mempunyaikomitmen tinggi.

‘’Sebab, dalam membina peserta didik (pes-dik) ada yang terjadi alat menjadi tujuan. Ingatbahwa permainan dalam pendidikan Kepra-mukaan adalah merupakan alat untuk men-capai tujuan, bukan tujuan,’’ tegasnya.

Ditambahkan, gerakan Pramuka merupa-kan pendidikan pembentukan karakter yangdilakukan secara bertahap dan berjenjangsesuai dengan perkembangan kejiwaan anak/peserta didik.

‘’Pramuka adalah satu-satunya organisasipembentuk karakter bertahap dan berjenjang.Dan juga sebagai simbol pemersatu bangsa,”pungkasnya.

Sebagai upaya menyamakan persepsi daninterprestasi terkait implementasi diberla-kukannya Undang – undang Nomor 12 tahun2010 tentang Gerakan Pramuka, ditempuhKwartir Cabang Kota Tegal dengan menggelarKOS bagi Kamabigus berbasis satuan pen-didikan di Gedung Pramuka Kota Tegal selama2 hari (Sabtu-Minggu 24/25/1) kemarin.

Kegiatan diikuti 150 kepala SMP/MTs, SMA/SMK/MA Negeri dan Swasta, unsur pimpinanKwarcab, pimpinan Satuan Karya (Saka),anggota Mabicab dan ketua Kwarran se KotaTegal. (gus/ima)

AGUS WIBOWO/RADAR TEGAL

PEMBINAAN - Dr Maufur saat memberikanpembinaan kepada ratusan kasek yanghadir dalam Kursus Orientasi Singkat.

PAGERBARANG - Kegiatanektrakurikuler terus dilakukan se-kolah dengan tujuan mendukungsemangat dan bakat siswa. Di sampingkegiatan aktif pelajar, kegiatan ektra-kurikuler juga memiliki nilai positif danharus didukung.Makdori, guru olahraga MTs IptekHubbul Waton Desa Rajegwesi Keca-matan Pagerbarang Kabupaten Tegalmengatakan, kegiatan ini dilakukansebagai langkah sekolah mendukungapa yang menjadi keinginan siswa. Ter-lebih setiap siswa memiliki kelebihan-nya masing-masing dan tidak bisa di-paksakan. “Meskipun kami mendukung ek-strakurikuler ini, tapi kami juga terusmengarahkan siswa agar lebih mem-perhatikan pelajaran. Apalagi untuksiswa kelas tiga tentu lebih kami gem-bleng karena sebentar lagi akan meng-hadapi ujian,”kata Makdori, Rabu (26/1).Diakuinya, kegiatan ektrakurikuleryang paling diminati siswa adalah ektra-kurikuler olahraga.“Bagi kami asalkan siswa bisa mem-bagi waktu antara kegiatan ektrakuri-kuler dan belajar itu tidak masalah. Kamijuga siap mendukung sepenuhnya,sebab itu juga merupakan suatu prestasibagi siswa,”ujarnya.Meski saat ini sarana dan prasaranamasih terbilang kurang, namun dirinyayakin kegiatan ektrakurikuler di seko-lahnya dapat berjalan secara optimal.Terbukti siswanya masih antusias me-ngikuti kegiatan ini. Untuk cabangolahraga voli dan sepak bola menjadiekskul yang banyak diminati. Dari ke-giatan ini, terbentuk 2 tim untuk sepakbola dan 4 tim untuk voli putra danputri. Dengan kegiatan yang rutin di-gelar pada setiap Selasa dan Jumat ini,dia optimis, prestasi akan banyak diraihsiswa.“Ke depan sekolah akan lebih meng-optimalkan seluruh kegiatan yang adadi sekolah,”pungkasnya. (ard/ima)Optimalkan Potensi Siswa di OlahragaM. Sepul HermantoJuara III Pidato FASITEGAL - Prestasi Muhammad Sepul Her-manto, putra pasangan Tarsanah dan Jumi-lah, warga Kelurahan Muarareja RT 02/RW 01Kecamatan Tegal Barat Kota Tegal patutdiacungi jempol. Sepul, begitu ia akrab di-panggil, putra pasangan Tarsanah dan Jumi-lah, berhasil menjuarai perlombaan dalamajang Festival Anak Sholeh (FASI), yang diada-kan dua bulan lalu.Dari 10 orang yang diajukan TPQ NurulJannah Muarareja, untuk mengikuti berbagailomba, Sepul berhasil me-raih Juara III Lomba PidatoBahasa Indonesia kategoriputra.Bertempat di Pendo-po Kota Tegal, Sepulberhasil mengalahkanratusan peserta yangberasal dari TPQ di selu-ruh Kota Tegal. Pihak TPQpatut berbangga, walau-pun Nurul Jannah ti-dak semente-reng TPQ kotayang lain, te-tapi tidakkalah da-lam halprestasisantri-nya.EviKur-nia-sih,selakupenga-jar danpelatihmengakubangga de-ngan halini.“Sayadan kepalaTPQ yangngajari pida-to, tidak me-nyangka, pe-serta banyaksekali, persiap-an juga kurangdari satu bu-lan,” tuturnyasumringah.(dna/ima)

PresZoom TANAM PADI - Salah satu kegiatan home stay,siswa-siswi belajar menanam bibit padi di sawah.