ptkm kembali raih predikat “good …€¦ · gesek pasien admedika ... (makalah tahap pertama 9...

4
Pelindung : Direksi PT Krakatau Medika Penanggung Jawab & Pimpinan Redaksi : PLT SEKPER PTKM : Fathiah S. Arfin Tim Redaksi : Agus Yedi, Ali Yulianto, Yati Supartini, Trisno Sutrisno, Ejah Faejah, Siti Nurjanah Redaksi menerima kontribusi berita berupa artikel, foto dll. Naskah dapat dikirim via email/softcopy Redaksi berhak mengedit naskah yang masuk. Pembaca yang Budiman .. Ramadhan telah berlalu semoga semuanya mendapatkan kemenangan dan kembali ke Fitrah, dan kembali ke titik nol dimana kita seperti terlahir kembali dengan jiwa dan niat yang bersih. Pada edisi kali ini KMNEWS tidak banyak mengangkat kegiatan seputar kegiatan Ramadhan, namun kami menam- pilkan beberapa berita dan informasi yang berkaitan seputar kegiatan perusahaan yang terhimpun dari bulan Juni & Juli, diantara- nya; Perolehan Predikat “Good Perfor- mance” KPKU, disusul dengan berita kegiatan IQ Day dan terpilih GKM Mortal Alu (Farmasi) sebagai juara pertama dengan Judul Materi Inovasinya yaitu: “Menurun- kan kekeliruan dalam proses gesek pasien AdMedika” dengan total nilai 368. Berita lain yang cukup menarik, kami tampilkan pula seputar kegiatan Simulasi TKTD juga pembukaan Kantin baru dengan wajah baru dan nama baru yaitu “Bakoel Happy”. Edisi KMNews ditutup dengan kegia- tan CSR yang menggelar Bakti Sosial Donor Darah dalam rangka menjelang Ramadhan dan Informasi Pergantian Pengurus BMKM. Selamat membaca.. Mari Tingkatkan Semangat Kerja… Redaksi Edisi XXXVIII Juli 2015 Krakatau Medika memiliki agenda rutin untuk mengevaluasi kinerja manajemen dengan mengikuti evaluasi im- plementasi KPKU BUMN dan untuk kinerja 2013 sudah dilaksanakan dari tanggal 2 s.d 6 Februari 2014. Kriteria penilaian meliputi Profil Perusahaan, Kepemimpinan, Perenca- naan Strategis, Fokus pada Pelanggan, Pe- ngukuran, Analisis dan Pengelolaan Penge- tahuan, Fokus pada Tenaga Kerja, Fokus pada Operasi dan Hasil-Hasil Usaha PTKM Tahun 2013. Untuk kedua kalinya, PT Krakatau Medika berhasil meraih predikat Good Performance. Piagam Penghargaan disam- paikan oleh Direktur SDM & Pengembangan Usaha PTKS, Imam Purwanto, Senin, 8 Juni 2015 di Gedung Teknologi kepada Direktur Pengembangan PTKM, Christine MMT, selaku Project Leader Tim KPKU PTKM didampingi Ketua Tim KPKU PTKM, Rina Susanti. Pada kesempatan tersebut Direktur SDM & PU PTKS menyampaikan bahwa peningkatan skor penilaian KPKU harus dibarengi dengan peningkatan kinerja perusahaan. Dan hal ini menjadi perhatian khusus bagi Direksi PTKM Pada kesempatan sosialisasi hasil pe- nilaian KPKU Jum’at, 12 Juni 2015, Direktur Utama PT Krakatau Medika, Rolan Sitompul, menyampaikan apresiasi kepada Tim KPKU SEKPER PT KM Bidang Humas & Adm. Perkantoran PT KM Jl. Semang Raya Komp. PT Krakatau Steel Cilegon - Banten 42435 Telp. (0254) 396333 Ext.257 Fax. (0254) 397456 email : [email protected] Alamat Redaksi : PTKM Kembali Raih Predikat “GOOD PERFORMANCE” KPKU PTKM Kembali Raih Predikat “GOOD PERFORMANCE” KPKU Penyerahan sertifikat KPKU dari Dirbang ke Dirut PT

Upload: nguyenquynh

Post on 17-Sep-2018

226 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Pelindung :Direksi PT Krakatau Medika

Penanggung Jawab & Pimpinan Redaksi :PLT SEKPER PTKM : Fathiah S. Arfin

Tim Redaksi :Agus Yedi, Ali Yulianto, Yati Supartini,

Trisno Sutrisno, Ejah Faejah, Siti Nurjanah

Redaksi menerima kontribusi beritaberupa artikel, foto dll.

Naskah dapat dikirim via email/softcopyRedaksi berhak mengedit

naskah yang masuk.

Pembaca yang Budiman ..Ramadhan telah berlalu semoga

semuanya mendapatkan kemenangan dan kembali ke Fitrah, dan kembali ke titik nol dimana kita seperti terlahir kembali dengan jiwa dan niat yang bersih.

Pada edisi kali ini KMNEWS tidak banyak mengangkat kegiatan seputar kegiatan Ramadhan, namun kami menam-pilkan beberapa berita dan informasi yang berkaitan seputar kegiatan perusahaan yang terhimpun dari bulan Juni & Juli, diantara-nya; Perolehan Predikat “Good Perfor-mance” KPKU, disusul dengan berita kegiatan IQ Day dan terpilih GKM Mortal Alu (Farmasi) sebagai juara pertama dengan Judul Materi Inovasinya yaitu: “Menurun-kan kekeliruan dalam proses gesek pasien AdMedika” dengan total nilai 368.

Berita lain yang cukup menarik, kami tampilkan pula seputar kegiatan Simulasi TKTD juga pembukaan Kantin baru dengan wajah baru dan nama baru yaitu “Bakoel Happy”.

Edisi KMNews ditutup dengan kegia-tan CSR yang menggelar Bakti Sosial Donor Darah dalam rangka menjelang Ramadhan dan Informasi Pergantian Pengurus BMKM.

Selamat membaca.. Mari Tingkatkan Semangat Kerja…

Redaksi

Edisi XXXVIII Juli 2015

Krakatau Medika memiliki agenda rutin untuk mengevaluasi kinerja

manajemen dengan mengikuti evaluasi im-plementasi KPKU BUMN dan untuk kinerja 2013 sudah dilaksanakan dari tanggal 2 s.d 6 Februari 2014. Kriteria penilaian meliputi Profil Perusahaan, Kepemimpinan, Perenca-naan Strategis, Fokus pada Pelanggan, Pe-ngukuran, Analisis dan Pengelolaan Penge-tahuan, Fokus pada Tenaga Kerja, Fokus pada Operasi dan Hasil-Hasil Usaha PTKM Tahun 2013.

Untuk kedua kalinya, PT Krakatau Medika berhasil meraih predikat Good Performance. Piagam Penghargaan disam-paikan oleh Direktur SDM & Pengembangan Usaha PTKS, Imam Purwanto, Senin, 8 Juni 2015 di Gedung Teknologi kepada Direktur Pengembangan PTKM, Christine MMT, selaku Project Leader Tim KPKU PTKM didampingi Ketua Tim KPKU PTKM, Rina Susanti. Pada kesempatan tersebut Direktur SDM & PU PTKS menyampaikan bahwa peningkatan skor penilaian KPKU harus dibarengi dengan peningkatan kinerja perusahaan. Dan hal ini menjadi perhatian

khusus bagi Direksi PTKMPada kesempatan sosialisasi hasil pe-

nilaian KPKU Jum’at, 12 Juni 2015, Direktur Utama PT Krakatau Medika, Rolan Sitompul, menyampaikan apresiasi kepada Tim KPKU

SEKPER PT KMBidang Humas & Adm. Perkantoran PT KM

Jl. Semang Raya Komp. PT Krakatau SteelCilegon - Banten 42435

Telp. (0254) 396333 Ext.257Fax. (0254) 397456

email : [email protected]

Alamat Redaksi :

PTKM Kembali Raih Predikat “GOOD PERFORMANCE” KPKU PTKM Kembali Raih Predikat

“GOOD PERFORMANCE” KPKU

Penyerahan sertifikat KPKU dari Dirbang ke Dirut

PT

provement dan Opportunity for Improve-ment (OFI) masing-masing kategori yang disampaikan oleh tim evaluator KPKU KSG agar dapat ditindaklanjuti oleh departemen terkait. Ke depan diharapkan keterlibatan kepala departemen dalam KPKU agar lebih intensif dan KPKU akan menjadi salah satu

faktor penilaian kinerja departemen.Dengan masuknya PTKM menjadi 4

besar di KS Group, Tim KPKU diharapkan tetap semangat dan dapat mempertahankan band atau predikat yang telah diperoleh, tambah Direktur Pengembangan PTKM, Christine MMT.*** (SN)

dan semua pihak yang terlibat hingga dapat meraih predikat Good Perfomance dan me-nempati posisi 4 besar di anak perusahaan PTKS. Suatu prestasi yang membanggakan bagi kita semua, untuk itu hasil yang telah dicapai agar diselaraskan dengan kondisi di lapangan. The Most Opportunity for Im-

Edisi XXXVIII Juli 2015

pembuktian inovasi, kreatifitas dan usulan dari karyawan berdasarkan peningkatan mutu pelayanan. Ruslan berharap kegiatan IQ Day akan menjadi proses yang berkelanjutan dalam rangka meningkatkan kualitas layanan dan meningkatkan efisiensi.

Ketua komite Mutu juga menyampaikan tujuan diseleng-garakannya IQ day adalah sebagai berikut :1. Terselenggaranya Konvensi Mutu di lingkungan PTKM.2. Terciptanya motivasi karyawan dalam peningkatan mutu PT

Krakatau Medika3. Meningkatnya efisiensi dan kualitas pelayanan kepada pe-

langgan4. Terselenggaranya perbaikan yang berkelanjutan (Continous

Improvement).***

encari Solusi Tiada Henti Untuk Kepuasan Pelanggan,” slogan yang

disampaikan oleh Tb.Sudjoko Ketua Tim Juri IQ Day PT Krakatau Medika saat memberikan ulasan usai Konvensi Mutu di Ruang Anthurium Kamis(4/6).

Sudjoko memberikan kesan pengama-tan selama Innovation & Quality Day (IQ Day) PTKM, selama kegiatan berlangsung adalah sederhana tapi serius, ia juga menya-rankan agar spanduk/backdrop disertai dengan tema seperti isu/target perusahaan yang akan dicapai supaya lebih terarah dan lebih semangat lagi dan judul harus dibuat kalimat positif, dan tim yang bertanding adalah betul-betul tim pilihan yang terbaik, kesan Sudjoko.

Dalam laporan yang disampaikan Ketua Komite Mutu Ruslan Abdul Latif, menga-takan, kegiatan IQ Day merupakan ajang penghargaan yang diperuntukan sebagai

V

II

IV

I

III

PERINGKAT

280

322

240

368

315

TOTAL NILAI

Efisiensi Tenaga dan waktu Perawat di Ruang Wijaya Kusuma

Optimalisasi Pelaksanaan control terhadap masa kadaluarsa reagen yang ada di ruangan laboratorium RSKM

Migrasi terminal Digit Filling System

Menurunkan kekeliruan dalam proses gesek pasien AdMedika

Pengelolaan obat guntingan yang tidak teridentifikasi

JUDUL

Waka Waka (Wijayakusuma)

Kuartana (Laboratorium)

Semangat (Medical Record)

Mortal Alu (Farmasi)

Depo Stronk (Depo Farmasi)

NAMA GKM

Mencari Solusi Tiada Henti untuk Kepuasan Pelanggan Mencari Solusi Tiada Henti untuk Kepuasan Pelanggan

Para pemenang berhak mendapatkan hadiah untuk juara I Rp.1 juta, Juara II Rp.800 ribu, Juara III Rp.600 ribu, juara IV dan V masing-masing Rp.300 ribu.

Dari kegiatan IQ Day ini terhimpun 24 Tim (makalah tahap pertama 9 dan tahap kedua 9). Berdasarkan hasil keputusan Tim Juri yang terdiri dari Tb.Sudjoko (Ketua) Sutomo & Yayat Rochiyat (Anggota) Konvensi Mutu Internal PT Krakatau Medika memutuskan hasil Konvensi Mutu Internal PTKM :

im Surveilans Kawasan Tanpa Rokok Kementerian Kesehatan RI datang ke RSKM untuk melakukan pemeriksaan mendadak terkait dengan kadar udara di

lingkungan RSKM pada Kamis (28/5). Tim ini diterima oleh Tim K3 RSKM.Tim Surveilans menuturkan tujuan survailans dengan tegas, yaitu

mengevaluasi tatanan yang ada di Fasilitas Pelayanan Kesehatan terkait dengan pencemaran udara, seperti Fasilitas Pelayanan Kesehatan (Fasyankes), Institusi Pendidikan dan tempat-tempat Umum seperti : Restoran, Terminal dan lain sebagainya.

Pemeriksaan kadar CO di berbagai titik lokasi sepeti : Ruang Tunggu Poliklinik, Ruang Rawat Inap dan perkantoran di lingkungan PT Krakatau Medika . Tim ini juga memeriksa para karyawan secara random dengan mengambil sample 10 orang perokok dan bukan perokok untuk diperiksa kadar CO nya.

Salah seorang dari 4 Petugas dari surveilan Kemenkes Burhan, membeberkan

Kementerian Kesehatan Cek Kadar Udara RSKMKementerian Kesehatan Cek Kadar Udara RSKM

“M

T

Salah seorang petugas Surveilans Kemenkes RI saat mengukur kadar udara di Ruang Tunggu Poliklinik RSKM.

www.krakataumedika.com

hasil temuannya, bahwa di RSKM masih ditemukan puntung rokok walaupun timnya tidak melihat perokok baik itu pengunjung atau karyawan, dan berdasarkan hasil uji alat CO dan pemeriksaan CO2 menunjukkan bahwa kadarnya masih dibawah ambang batas. Harapan Tim surveilans Kemenkes RI perusahaan tetap konsisten sehingga edukasi larangan merokok di lingkungan fasilitas pelayanan

kesehatan dan perkantoran dapat terjaga kualitas udaranya, ungkap Tim Surveilans.

Burhan mengatakan, tantangan paling berat untuk mengedukasi Kawasan Tanpa Rokok adalah penegakan pada karyawan internal sendiri daripada orang luar atau pengunjung, kata Burhan.***(ay)

agi pelanggan yang sering berkunjung ke RSKM, pasti ada penampilan baru dari kantin/kafetaria RSKM. Kafetaria RSKM kini sudah berpindah lokasi dari

kantin lama di area lobby kini telah direlokasi di area gedung eks kantor SDM baru yaitu atau samping Masjid As-Shyfa RSKM.

Wajah baru dari Kafetaria ini berkonsep terbuka, jadi para pengunjung dapat menikamati hidangan bisa melihat pemandangan sekitar kafetaria. Namanya pun berganti menjadi Bakoel Happy.

Dalam acara peresmian kantin baru tampak direksi serta Serikat Karyawan Krakatau Medika hadir di acara tersebut, dan yang tak kalah menarik adalah puluhan anak yatim yang ada di sekitar perusahaan turut diundang untuk santap bersama dan mendapatkan santunan dari Primkokam.

Menurut salah seorang anak yang hadir pada saat itu mengatakan, “saya sangat senang diundang di acara ini, mudah-mudahan kantinnya banyak pembeli

dan banyak barokah,” ungkap anak tersebut.Berdasarkan informasi yang terhimpun, lokasi

kafetaria lama akan dibuat pengembangan pelayanan RSKM.***

PRIMKOKAM BUKA KANTIN BARUPuluhan Anak Yatim Dapat Makan Gratis

eragam respon, komentar dan tanggapan dari karyawan bermunculan, ada yang bingung, panik, ada yang menggerutu,

bahkan ada yang cekikikan bercanda. Itulah kondisi saat Simulasi Tim Kesiapsiagaan dan Tanggap Darurat (TKTD) di PT Krakatau Medika pada Kamis (11/6) di Gedung Administrasi Lantai 2.

Skenario simulasi TKTD ini dirahasiakan oleh tim TKTD, hal ini dilakukan untuk mengevaluasi kesiapsiagaan setiap karyawan dan petugas yang ada di lingkungan PT Krakatau Medika.

Saat rapat persiapan simulasi petugas K3 Andrian Syamsuri mengatakan, “berbagai kegiatan pelatihan telah diberikan kepada seluruh karyawan untuk persiapan simulasi ini, karyawan diharapkan dapat mengaplikasikan seluruh pelatihan yang telah diberikan dan simulasi TKTD idealnya dilakukan dua kali dalam setahun, namun karena kondisi perusahaan, perusahaan baru mampu melaksanakan sekali dalam setahun,“ kata Andrian.

Andrian menambahkan, setiap karyawan diharapkan mampu memahami berbagai kode atau istilah dalam K3 seperti : Blue Code, Red Code, Pink Code, Black Code, Purple Code dan Green Code, Yellow Code dan Orange Code.

Usai kegiatan simulasi seluruh peserta yang terlibat berkumpul untuk berdiskusi mengevaluasi kegiatan yang telah dilakukan. Dari hasil evaluasi beragam respon dari petugas bermunculan, seperti salah seorang perawat yang berada di ruang rawat inap, ia menyampaikan, begitu samar-samar mendengar pengumunan Red Code ia langsung mencabut Alat Pemadam Api Ringan (APAR) dan menunggu informasi selanjutnya.

Berikut beberapa point, hasil evaluasi bersama di Ruang Staf Medis usai simulasi :• Respon karyawan dalam situasi emergency masih minim, terlihat

dalam video saat ada korban yang memerlukan bantuan hidup dasar petugas belum begitu merespon apa yang dibutuhkan segera oleh korban, padahal petugas K3 sudah berupaya berakting memancing agar para perugas segera memberikan pertolongan.

• Saat penyalaan sumber api diketahui oleh beberapa karyawan, seharusnya tidak ada yang mengetahui selain Tim, sehingga para karyawan mengganggapnya tidak serius dantahu bahwa kondisi ini hanyalah simulasi.

• Waktu standar evakuasi korban ke lokasi Assembly Point masih

Respon Keadaan Masih MinimEMERGENCY

dibawah standar yakni 4 menit, standar yang seharusnya idealnya 3 menit

• Kondisi Blue Code tidak segera disampaikan oleh petugas ke Instalasi Gawat Darurat.

• Lokasi evakuasi yang seharusnya menjadi Assembly Point saat ini digunakan untuk area parkir kendaraan.

• Belum tersedianya Alarm System yang memadai.• Proses evakuasi korban sudah baik, namun respon untuk melakukan

BHD bagi korban masih belum sigap• Koordinasi dari Ka.Ops Keamanan kepada Anggota masih perlu

ditingkatkan.• Dokumentasi dilapangan sudah sesuai scenario.• Car Call di Instalasi Gawat Darurat tidak berbunyi, perlu evaluasi /

perbaikan Car Call.• Dokter jaga di IGD saat simualsi hanya 1 orang sehingga membuat

bingung, apakah mau menolong korban ke lokasi atau tetap stand by di IGD, mengingat kondisi di IGD saat itu pasien cukup banyak, bahkan beberapa pasien/pelanggan mengeluhkan, ”dokter mau menangani pasien yang sungguhan di IGD atau menangani pasien simulasi?“ Tanya pasien di IGD (informasi simulasi sudah diketahui oleh seluruh pelanggan, karena untuk mencegah kepanikan pelanggan, beberapa

B

B

Edisi XXXVIII Juli 2015 www.krakataumedika.com

Bagi Karyawan/wati Mitra Kerja Lingkungan Krakatau Medika yang ingin menyalurkanZAKAT, INFAQ, SHODAQOH dapat menyalurkan melalui : BAITUL MAAL KRAKATAU MEDIKA (BMKM)

di BANK SYARIAH MANDIRI CABANG CILEGON No. Rek : 7025237123atau langsung kepada Pengurus Baitul Maal Krakatau Medika (BMKM)

Dewan Pembina Direktur Utama

Dewan PengawasDirektur Keuangan & Administrasi

Dewan Syar’I : Toto Wartono

Ketua : Achmad WachidinWakil Ketua : Hengki Suryo Winoto

Sekretaris : Febri DwihanantoBendahara : Acih Yuniarsih

Unit Muzaki :Ibnu Kholil, Didi Junaidi, Agus Muslich,

Imron, Eti Sulastri, Eko Fathurrahman

Unit Mustahiq : Yuhelvia, Ejah Faejah,

Sulaeman Bahlawan, Budiono

Humas : Agus Yedi, Ichwan Fudiat,

Sukisno, Syaefudin

Dari laporan yang tercatat di Humas PT KM selama kurun waktu 4 tahun terakhir, dari tahun 2012 kegiatan baksos donor darah Pra Ramadhan diselenggarakan pertama kali jumlah pendapatan darah mengalami fluktuasi.***

asa kepengurusan Baitul Maal Kraka-tau Medika (BMKM) telah berakhir dan

berganti kepengurusan. Dalam Surat Keputusan Direktur

Utama PT Krakatau Medika No.11.1/Du-KM/Kpts/2015, dilampirkan Susunan Pengurus BMKM dengan masa tugas selama 3 tahun terhitung dari SK tersebut tebit (23 April 2015). Di SK ini pula disebutkan Tugas dari Pengurus BMKM meliputi :

1. Menyusun kebijakan organisasi2. Melakukakan penghimpunan dan penge-

lolaan zakat, infaq dan sodaqoh sesuai dengan ketentuan syariah yang dipungut dari karyawan yang beagama islam di lingkungan Krakatau Medika.

3. Menumbuhkembangkan pengelolaan BMKM yang amanah dan professional

4. Menyiapkan kebutuhan sarana dan prasarana BMKM

5. Membuat laporan tahunan secara periodic kepada Dewan Pembina

6. Menetapkan hal-hal yang dianggap perlu sesuai dengan lingkup kegiatan BMKM

egiatan Bakti Sosial Donor Darah pada Rabu (9/6) tidak menembus target yang

diharapkan. Dari target 100 kantong darah hanya memperoleh 82 kantong darah. Dari pantauan di lapangan, kegiatan dilaksanakan di area terbuka di lobby RSKM, bahkan banyak pengunjung yang datang ke lokasi kegiatan.

Menurut salah seorang petugas UTD-PMI Cilegon, banyak pendonor yang datang, namun beberapa dari pendonor tersebut tidak bisa diambil darahnya karena alasan medis, seperti sedang haid, berat badan kurang dari 50 kg, tekanan darah rendah dan tekanan darah tinggi serta ada pula yang baru selesai pengo-batan, jadi mereka tidak dapat diambil darah-nya, kata petugas PMI tersebut.

Menurut Senior Officer Humas dan Bina

Dalam acara serah terima jabatan Ketua BMKM, purna tugas Ketua BMKM Agus Syafry Yuza, mengucapkan terimakasih kepada seluruh jajaran pengurus BMKM yang telah berbakti mengabdikan diri dan bersama-sama berjuang mengelola amanah umat yang telah menyisisihkan zakat, infaq dan sodaqohnya kepada BMKM.

Usai serah terima jabatan ketua baru Achmad langsung membahas agenda kerja serta serah terima laporan keuangan. Achmad menuturkan bahwa, BMKM akan terus melanjutkan dan meningkatkan program yang saat ini telah berjalan pada saat ini, tutur Achmad.***

Lingkungan PTKM Ejah Faejah, menuturkan, jumlah pendonor pada kegiatan baksos donor darah jelang Ramadhan ini memang tidak mencapai target yang diharapkan, namun antusias pendonor tetap tinggi, terlihat dari pertama kita membuka gerai, pendonor sudah mengantri, kata Ejah.

Jumlah Pendonor Pra Ramadhan, Naik TurunJumlah Pendonor Pra Ramadhan, Naik Turun

BMKM Ganti PengurusBMKM Ganti Pengurus

menit setelah informasi Red Code disampaikan petugas informasi menginformasikan juga kepada seluruh pelanggan bahwa kegiatan tersebut adalah simulasi ).

• Tempat Kunci Darurat harus diketahui oleh petugas yang berada di area yang bersangkutan, jadi bila terjadi bencana tidak bingung mencarinya.

• Tempat/area evakuasi terlalu sempit.• Tidak terlihat adanya komando insiden/Tim TKTD di lapangan

(evakuasi, penanggulangan kebakaran dan IGD).• Koordinasi dengan Tim Keamanan masih perlu ditingkatkan.

• Penggunaan Alat Pelindung Diri (APD) saat penanggulangan kebakaran masih belum maksimal, terlihat beberapa petugas saat memadamkan api masih menggunakan baju seragam biasa, bahkan saat berusaha memanjat untuk memadamkan api petugas malah melepas sepatu, uniknya yang menyuruh melepas sepatu tersebut bukanlah petugas yang berkompeten di bidangnya.

• Perlu peningkatan pengetahuan penggunaan hydrant bagi SDM .• Sarana dan prasarana penanggulangan kebakaran masih perlu

dibenahi secara bertahap.***

SUSUNAN PENGURUS BMKM

K

M

2012

2013

2014

2015

Tahun

71

54

91

82

Jml Kantong Darah

FLUKSTUASI PENDAPATAN DARAH / TAHUN