ptk untuk tk

Upload: dadigustiawan

Post on 07-Jul-2018

237 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    1/44

    BAB I

    PENDAHULUAN

    A. Latar Belakang

    Pendidikan Taman Kanak-Kanak merupakan salah satu bentuk 

     pendidikan pra sekolah yang terdapat di jalur pendidikan sekolah (PP No. 27

    Tahun 199!. "ebagai lembaga pendidikan pra-sekolah# tugas utama Taman

    Kanak-Kanak adalah mempersiapkan anak dengan memperkenalkan berbagai

     pengetahuan# sikap perilaku# keterampilan dan intelektual agar dapat

    melakukan adaptasi dengan kegiatan belajar yang sesungguhnya di "ekolah

    $asar.

    Pandangan ini mengisyaratkan bah%a Taman Kanak-Kanak 

    merupakan lembaga pendidikan pra-sekolah atau pra-akademik. $engan

    demikian Taman Kanak-Kanak tidak mengemban tanggung ja%ab utama

    dalam membina kemampuan akademik anak seperti kemampuan memba&a

    dan menulis. "ubstansi pembinaan kemampuan akademik atau skolastik ini

    harus menjadi tanggung ja%ab utama lembaga pendidikan "ekolah $asar.

    'lur pemikiran tersebut tidak selalu sejalan dan terimplementasikan

    dalam praktik kependidikan Taman Kanak-Kanak dan "ekolah $asar di

    ndonesia. Pergeseran tanggung ja%ab pengembangan kemempuan skolastik 

    dari "ekolah $asar ke Taman Kanak-Kanak terjadi di mana-mana# baik se&ara

    terang-terangan maupun terselubung. )anyak "ekolah $asar seringkali

    1

    1

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    2/44

    mengajukan persyaratan atau tes *memba&a dan menulis+. ,embaga

    Pendidikan "ekolah $asar seperti ini sering pula di anggap sebagai lembaga

     pendidikan *berkualitas dan bonafide+.

    Peristi%a praktik pendidikan seperti itu mendorong lembaga

     pendidikan Taman Kanak-Kanak maupun orang tua berlomba mengajarkan

    kemampuan akademik memba&a dan menulis dengan mengadapsi pola-pola

     pembelajaran di "ekolah $asar. 'kibatnya# tidak jarang Taman Kanak-Kanak 

    tidak lagi menerapkan prinsip-prinsip bermain sambil belajar atau belajar 

    seraya bermain# sehingga Taman Kanak-Kanak tidak lagi taman yang indah#

    tempat bermain dan berteman banyak# tetapi beralih menjadi *"ekolah+

    Taman Kanak-Kanak dalam makna menyekolahkan se&ara dini pada anak-

    anak. Tanda-tandanya terlihat pada pentargetan kemampuan akademik 

    memba&a dan menulis agar bisa memasukkan anaknya ke "ekolah $asar 

    aorit.

    /engajarkan memba&a dan menulis di Taman Kanak-Kanak dapat

    dilaksanakan selama batas-batas aturan pengembangan pra-sekolah serta

    mendasarkan diri pada prinsip dasar hakiki dari pendidikan Taman Kanak-

    Kanak sebagai sebuah taman bermain# sosialisasi# dan pengembangan

     berbagai kemampuan pra-skolastik yang lebih substansi yaitu bidang

     pengembangan kemampuan dasar yang meliputi kemampuan berbahasa atau

    memba&a kogniti# isik-motorik dan seni.

    2

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    3/44

    /en&ermati kondisi kegiatan pembelajaran memba&a dan menulis di

    Taman Kanak-Kanak yang berlangsung sebagaimana digambarkan di atas#

     perlu dilakukan penelitian yang bersiat relekti dengan melakukan tindakan

    tertentu yang diren&anakan# dilaksanakan dan diealuasi. $engan serangkaian

    tindakan itu diharapkan dapat mengubah suasana pembelajaran ke arah

     pembelajaran yang lebih memungkinkan sis%a terlibat se&ara akti dan

    menyenangkan. 0al itu dapat di&apai dengan melalui pembelajaran

    menggunakan media gambar. /edia gambar adalah penyajian isual 2

    dimensi yang dibuat berdasarkan unsur dan prinsip ran&angan gambar# yang

     berisi unsur kehidupan sehari-hari tentang manusia benda-benda# binatang#

     peristi%a# tempat dan sebagainya (Tauik a&hmat# 199!.

    3ambar banyak digunakan guru sebagai media dalam proses belajar 

    mengajar# sebab mudah diperoleh tidak mahal dan eekti# serta menambah

    gairah dalam motiasi belajar sis%a.

    B. Rumusan Masalah

    'gar penelitian tindakan ini dapat lebih terarah# maka se&ara

    operational permasalahan penelitian ini diokuskan pada media gambar dan

    guru dalam pelaksananaan proses belajar mengajar# memba&a di Kelompok )

    Taman Kanak-Kanak Negeri Pembina Ke&amatan "edati Kabupaten "idoarjo.

    "e&ara rin&i permasalahan penelitian ini dirumuskan dalam pertanyaan-

     pertanyaan penelitian sebagai berikut4

    5

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    4/44

    1. )agaimanakah gambaran pembelajaran memba&a dengan media gambar di

    Taman Kanak-Kanak se&ara klasikal 6

    2. )agaimanakah gambaran pembelajaran memba&a di Taman Kanak-Kanak 

    dengan media gambar se&ara kelompok 6

    5. 'pakah terjadi peningkatan kemampuan sis%a dalam memba&a setelah

    mereka mengikuti pembelajaran memba&a dan menulis dengan

    menggunakan media gambar6

    C. Tujuan Penelitian

    Penelitian ini se&ara umum bertujuan untuk menemukan terjadinya

     peningkatan kemampuan memba&a dan menulis dengan menggunakan media

    gambar. "e&ara khusus penelitian ini bertujuan untuk 4

    1. /enggambarkan pembelajaran memba&a di Taman Kanak-Kanak dengan

    media gambar se&ara klasikal.

    2. /enggambarkan pembelajaran memba&a di Taman Kanak-Kanak dengan

    media gambar se&ara kelompok.

    5. /enemukan terjadinya peningkatan kemampuan sis%a dalam memba&a

    setelah menerapkan pembelajaran dengan menggunakan media gambar.

    D. Lingkup Penelitian

    ,ingkup penelitian yang menjadi batasan materi dalam penelitian

    adalah kemampuan berbahasa dengan media gambar di Taman Kanak-Kanak 

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    5/44

    Kelompok ). penelitian ini dilaksanakan pada sis%a kelompok ) Taman

    Kanak-Kanak Negeri Pembina Ke&amatan "edati Kabupaten "idoarjo.

    E. Deinisi !perasi"nal

    ntuk mendapatkan kesamaan arti pada penelitian ini dipertukarkan

     pendeinisian istilah 4

    1. Kemampuan berbahasa yang diajarkan di Taman Kanak-Kanak kelompok 

    ) pada penelitian ini sesuai dengan materi yang terdapat pada kurikulum

    Taman Kanak-Kanak 2 yaitu kemampuan memba&a permulaan (pra

    memba&a!# sedangkan pelaksanaannya menggunakan pendekatan temaik 

    dan pembelajaran yang berorientasi pada prinsip bermain sambil belajar 

    atau belajar seraya bermain.

    2. 8ang dimaksud sis%a mampu memba&a permulaan (pra memba&a! adalah

    sis%a dapat menghubungkan dan menyebutkan tulisan sederhana dengan

    simbol yang melambangkannya atau media gambarnya.

    #. Manaat Penelitian

    Penelitian ini diharapkan memberikan manaat bagi 4

    1. "is%a Taman Kanak-Kanak# agar mereka terbiasa dalam suasana kegiatan

     pembelajaran di Taman Kanak-Kanak yang menyenangkan dan tidak 

    menakutkan.

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    6/44

    2. )agi guru Taman Kanak-Kanak# dengan penerapan media gambar# guru

    memperoleh pengalaman baru dalam melaksanakan kegiatan pembelajaran

    kemampuan berbahasa di Taman Kanak-Kanak yang berpusat pada anak.

    5. )agi peneliti# dapat membantu guru dalam mengatasi masalah dalam

     pembelajaran kemampuan berbahasa di Taman Kanak-Kanak.

    :

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    7/44

    BAB II

    TIN$AUAN PU%TA&A

    A. Perkem'angan &emampuan Ber'ahasa

    )ahasa merupakan alat komunikasi utama bagi seorang anak untuk 

    mengungkapkan berbagai keinginan maupun kebutuhannya. 'nak-anak yang

    memiliki kemampuan berbahasa yang baik pada umumnya memiliki

    kemampuan yang baik pula dalam mengungkapkan pemikiran# perasaan serta

    tindakan interakti dengan lingkungannya. Kemampuan berbahasa ini tidak 

    selalu didominasi oleh kemampuan memba&a saja tetapi juga terdapat sub

     potensi lainnya yang memiliki peranan yang lebih besar seperti penguasaan

    kosa kata# pemahaman (mendengar dan menyimak! dan kemampuan

     berkomunikasi.

    Pada usia Taman Kanak-Kanak ( ; : tahun!# perkembangan

    kamampuan berbahasa anak ditandai oleh berbagai kemampuan sebagai

     berikut 4

    1. /ampu menggunakan kata ganti saya dalam berkomunikasi.

    2. /emiliki berbagai perbendaharaan kata kerja# kata siat# kata keadaan#

    kata tanya dan kata sambung.

    5. /enunjukkan pengertian dan pemahaman tentang sesuatu.

    . /ampu menggungkapkan pikiran# perasaan# dan tindakan dengan

    menggunakan kalimat sederhana.

    7

    7

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    8/44

    . /ampu memba&a dan mengungkapkan sesuatu melalui gambar 

    Perkembangan kemampuan tersebut mun&ul ditandai oleh berbagai

    gejala seperti senang bertanya dan memberikan inormasi tentang berbagai

    hal# berbi&ara sendiri# dengan atau tanpa menggunakan alat seperti (boneka#

    mobil mainan# dan sebagainya!. /en&oret-&oret buku atau dinding dan

    men&eritakan sesuatu yang antastik. 3ejala-gejala ini merupakan pertanda

    mun&ulnya kepermukaan berbagai jenis potensi tersembunyi (hidden potency!

    menjadi potensi tampak (actual potency!. Kondisi tersebut menunjukkan

     berungsi dan berkembangnya sel-sel sara pada otak. ($ep$ikNas# 2 4 :!

    "e&ara khusus# perkembangan kemampuan memba&a pada anak 

     berlangsung dalam beberapa tahap sebagai berikut4

    1. Tahap antasi (magical stage!

    Pada tahap ini anak mulai belajar menggunakan buku# mulai

     berpikir bah%a buku itu penting# melihat atau membolak-balikan buku dan

    kadang-kadang anak memba%a buku kesukaannya. Pada tahap pertama#

    guru dapat memberikan atau menunjukkan model

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    9/44

     pada gambar atau pengalaman sebelumnya dengan buku# menggunakan

     bahasa buku meskipun tidak &o&ok dengan tulisan.

    Pada tahap kedua# orang tua atau guru memberikan rangsangan

    dengan jalan memba&akan sesuatu pada anak. 3uru hendaknya

    memberikan akses pada buku-buku yang diketahui anak-anak. >rang tua

    atau guru juga hendaknya melibatkan anak memba&akan buku.

    5. Tahap memba&a gambar (bridging reading stage!

    Pada tahap ini anak menjadi sadar pada &etakan yang tampak serta

    dapat menemukan kata yang sudah dikenal# dapat mengungkapkan kata-

    kata yang memiliki makna dengan dirinya# dapat mengulang kembali

    &erita yang tertulis# dapat mengenal &etakan kata dari puisi atau lagu yang

    dikenalinya serta sudah mengenal abjad.

    Pada tahap ketiga# guru memba&akan sesuatu pada anak-anak#

    menghadirkan berbagai kosa kata pada lagu dan puisi# memberikan

    kesempatan sesering mungkin.

    . Tahap pengenalan ba&aan (take-off reader stage!

    'nak mulai menggunakan tiga sistem isyarat ( fraphoponic,

     semantic dan syntactic! se&ara bersama-sama. 'nak tertarik pada ba&aan#

    mulai mengingat kembali &etakan pada konteknya# berusaha mengenal

    tanda-tanda pada lingkungan serta memba&a berbagai tanda seperti kotak 

    susu# pasta gigi# atau papan iklan.

    9

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    10/44

    Pada tahap keempat guru masih harus memba&akan sesuatu pada

    anak-anak sehingga mendorong anak memba&a suatu pada berbagai

    situasi. >rang tua dan guru jangan memaksa anak memba&a huru se&ara

    sempurna.

    . Tahap memba&a lan&ar (independent reader stage!

    Pada tahap ini anak dapat memba&a berbagai jenis buku yang

     berbeda se&ara bebas. /enyusun pengertian dari tanda# pengalaman dan

    isyarat yang dikenalnya# dapat membuat perkiraan bahan-bahan ba&aan.

    )ahan-bahan yang berhubungan se&ara langsung dengan pengalaman anak 

    semakin mudah diba&a. ($ep$ikNas# 2 4 7 ; =!.

    ntuk memberikan rangsangan positi terhadap mun&ulnya berbagai

     potensi keberbahasaan anak diatas maka permainan dan berbagai alatnya

    memegang peranan penting. ,ingkungan (termasuk didalamnya peranan

    orang tua dan guru! seharusnya men&iptakan berbagai aktiitas bermain se&ara

    sederhana yang memberikan arah dan bimbingan agar berbagai potensi yang

    tampak akan tumbuh dan berkembang se&ara optimal

    B. Pem'elajaran &emampuan Ber'ahasa (i Taman &anak)&anak

    ntuk melaksanakan pembelajaran kemampuan berbahasa guru perlu

    mengindentiikasi kemampuan yang diharapkan di &apai dalam kurikulum

    Taman Kanak-Kanak 2 yang relean# kemampuan-kemampuan tersebut

    1

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    11/44

    dipilih dan dikelompokkan agar memudahkan guru yang identiikasi berbagai

     bentuk kemampuan yang mendasari perkembangan memba&a dalam kegiatan

     belajar mengajar.

    Kemampuan dalam Kurikulum Taman Kanak-Kanak 2 dapat

    disusun dan dikelompokkan dalam permainan memba&a sebagai berikut 4

    1. Kemampuan mendengar 

    Kemampuan mendengar merupakan kemampuan anak untuk dapat

    menghayati alam dan mendengar pendapat orang lain dengan indera

     pendengaran. Kemampuan ini berkaitan dengan kesanggupan anak-anak 

    mengangkap isi pesan dari orang lain se&ara benar 

    2. Kemampuan melihat dan memahami

    Kemampuan melihat merupakan kemampuan untuk dapat

    menghayati dan mengamati atau dengan menggunakan indera penglihatan.

    Kemampuan ini berkaitan dengan bentuk kesanggupan anak melihat

    sesuatu benda atau peristi%a serta membahami hal-hal yang berkaitan

    dengan sesuatu tersebut.

    5. Kamampuan berbi&ara

    Kemampuan berbi&ara merupakan kemampuan anak 

     berkomunikasi se&ara lisan dengan orang lain. Kemampuan ini

    memberikan gambaran tentang kesanggupan anak menyusun berbagai

    11

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    12/44

    kosa kata yang telah dikuasai menjadi sesuatu rangkaian pembi&araan

    se&ara berstruktur.

    . /emba&a gambar 

    Kemampuan ini mengungkapkan kesanggupan anak memba&a

    sesuatu menggunakan gambar. Kemampuan ini sebagai tahap a%at dalam

    memba&a permulaan# indikator yang termasuk dalam kemampuan ini

    adalah.

    a. /embuat gambar dan men&eritakan isi gambar dengan beberapa

    &oretan < tulisan yang sudah berbentuk huru atau kata. ()hs. 11!

     b. )er&erita tentang gambar yang disediakan atau dibuat sendiri dengan

    urut dan berbahasa yang jelas. ()hs. 15!

    &. /engurutkan dan men&eritakan isi gambar seri ( ; : gambar!. ()hs.

    1!

    d. /emba&a buku untuk bergambar yang memiliki kalimat sederhana

    dan men&eritakan isi buku dengan menunjukkan beberapa kata yang

    dikenalnya.

    e. /enghubungkan dan menyebutkan tulisan sederhana dengan simbol

    yang melambangkannya. ()hs. 1:!

    /ateri permainan disusun dan dikembangkan berdasarkan kemampuan

    yang akan di&apai. $isamping pengembangan materi harus diterapkan

     permainan yang &o&ok dengan kegiatan. /edia dan sarana serta proses

    12

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    13/44

     permainan sangat menentukan keberhasilan pembelajaran kemampuan

     berbahasa di Taman Kanak-Kanak. ($ep$ikNas# 2 4 51!

    C. Me(ia *am'ar

    /edia gambar adalah penyajian isual 2 dimensi yang dibuat

     berdasarkan unsur dan prinsip ran&angan gambar# yang berisi unsur kehidupan

    sehari-hari tentang manusia# benda-benda# binatang# peristi%a# tempat dan lain

    sebagainya. (Tauik a&hmat# 199!.

    3ambar banyak digunakan guru sebagai media dalam proses belajar 

    mengajar# sebab mudah diperoleh tidak mahal dan eekti. $i dalam buku-

     buku# majalah# dan surat kabar# banyak gambar yang pada suatu saat dapat

    digunakan dan dimanaatkan sebagai media pembelajaran.

    /edia pembelajaran adalah segala sesuatu saat dapat digunakan dan

    dimanaatkan sebagai media pembelajaran.

    /edia pembelajaran adalah segala sesuatu yang diguinakan guru untuk 

    menyampaikan pesan pembelajaran yang dapat merangsang# menarik 

     perhatian dan memudahkan sis%a sehingga terjadi proses belajar yang

    menyenangkan. $engan demikian di samping berungsi sebagai sarana yang

    digunakan untuk menyalurkan pesan media pembelajaran juga berungsi

    mempermudah sis%a untuk belajar.

    15

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    14/44

    BAB III

    MET!DE PENELITIAN

    A. Pen(ekatan Dan $enis Penelitian

    Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan

    kualitati# penelitian ini berangkat dari masalah yang di dapat di lapangan#

    kemudian direleksikan dan dianalisis berdasarkan teori yang menunjang#

    kemudian dilaksanakan tindakan di lapangan. Kesimpulan yang diperoleh

    tidak dapat digeneralisasikan pada ruang lingkup yang lebih luas# karena untuk 

    kondisi dan situasi yang berbeda hasilnya dapat berbeda. Penelitian ini dapat

    dijadikan model untuk memberikan rekomendasi pada situasi yang lain ('riin

    mron# 199 4 !

    ?enis penelitian yang digunakan adalah penelitian berusaha untuk 

    memahami makna peristi%a dari interaksi yang terjadi selama penelitian

     berlangsung.

    B. M"(el Penelitian

    Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas# karena penelitian

    ini dilaksanakan sesuai dengan langkah-langkah pada penelitian tindakan yang

    meliputi penyusunan ren&ana# melaksanakan tindakan# mengobserasi#

    melakukan analisis dan releksi terhadap hasil obserasi dari hasil analisis dan

    1

    1

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    15/44

    releksi setiap akhir kegiatan dilakukan tindakan perbaikan pada siklus yang

     berikutnya berdasarkan hasil analisis dan releksi yang dibuat sebelumnya.

    Pada model pembelajaran yang digunakan dalam penelitian ini

     pembelajaran kemampuan memba&a melalui penerapan media gambar.

    C. Ran+angan Penelitian

    Penelitian tindakan ini dilaksanakan dalam dua siklus kegiatan yaitu

    siklus 1 dan siklus 2. /asing-masing siklus terdiri tahap kegiatan yaitu 4

    1. /enyusun ren&ana tindakan

    2. /elaksanakan tindakan

    5. /elakukan obserasi

    . /embuat analisis dilanjutkan releksi

    Pada penelitian ini yang melaksanakan kegiatan mengajar adalah

    Kepala Taman Kanak-Kanak bersama-sama dengan guru kelompok )

    sekaligus sebagai obserer 

    %I&LU% , -

    a. Penyusunan ren&ana tindakan 1

    Pada tahap ini Kepala Taman Kanak-Kanak menyusun ren&ana

     pembelajaran berdasarkan pokok bahasan dan tema yang akan diajarkan

    yaitu kemampuan memba&a meliputi merumuskan tujuan pembelajaran#

    menyusun langkah-langkah pembelajaran# meren&anakan alat peraga

    1

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    16/44

    (media! apa yang sesuai pokok bahasan yang akan diajarkan dari

     bagaimana menggunakannya# serta menyusun alat ealuasi yang sesuai

    dengan tujuan.

     b. Pemberian tindakan 1

    3uru melaksanakan pengajaran dengan menggunakan media

    gambar sesauai dengan peren&anaan yang telah disusun. Pada kegiatan

    a%al pembelajaran guru melakukan kegiatan berbagi dan bertanya serta

    tanya ja%ab tentang benda-benda di sekitar anak# sis%a di bentuk tiga

    kelompok yang terdiri dari 7 ; = anak# sis%a# masing-masing kelompok di

     beri tugas untuk mengamati dan melihat gambar-gambar benda yang telah

    disediakan# kemudian sis%a diminta menghubungkan antara tulisan (kata!

    dengan gambar benda yang melambangkan. $engan memberikan tugas-

    tugas diharapkan sis%a mendapat pemahaman tentang konsep kemampuan

    memba&a permulaan dengan menggunakan media gambar dan kartu kata

    yang telah disediakan.

    &. /elakukan obserasi

    Pada %aktu kegiatan pembelajaran berlangsung# Kepala Taman

    Kanak-Kanak bersama guru kelompok ) melakukan obserasi dan

    men&atat kejadian-kejadian selama kegiatan pembelajaran berlangsung

    yang nantinya dapat bermanaat untuk pengambilan keputusan apakah

    guru dapat menggunakan kalimat dengan tepat atau perlu diadakan.

    1:

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    17/44

    'pakah tugs-tugas dan pertanyaan yang diajukan guru sudah

    men&erminkan pembelajaran kemampuan berbahasa (pra memba&a!

    d. Pembuatan analisis dan releksi

    $ari hasil obserasi dilakukan analisis pada tindakan 1 kemudian

    dilanjutkan dengan releksi. )erdasarkan hasil analisis dan releksi yang

    dilakukan bersama-sama ini# diren&anakan perbaikan dengan melakukan

    tindakan 2 terhadap permasalahan-permasalahan yang masih ada. ntuk 

    mengetahui apakah guru dapat menyusun ren&ana pembelajaran yang

    men&erminkan pembelajaran kemampuan berbahasa (pra memba&a! dapat

    dilihat dan komponen-komponen yang terdapat pada ren&ana pembelajaran

    yang telah disusunnya.

    %I&LU% ,

    a. Penyusunan ren&ana tindakan 2

    en&ana tindakan 2 disusun berdasarkan hasil analisis dan releksi

    selama siklus 1.

     b. Pembelajaran tindakan 2

    Tindakan 2 ini dilakukan terhadap permasalahan yang masih aa pada

    siklus 1. $iharapkan pada akhir tindakan 2# permasalahan guru dan sis%a

    dalam pembelajaran kemampuan berbahasa (pra memba&a! dapat diatasi.

    17

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    18/44

    &. Pelaksanaan obersasi

    Pada akhir tindakan 2 dilakukan analisis dan releksi terhadap

    kegiatan yang telah dilakukan. $an hasil analisis dan releksi ini disusun

    kesimpulan dan saran dari seluruh kegiatan pada siklus 2.

    d. $ata dan sumber data

    $ata yang dikumpulkan dalam penelitian ini berupa &atatan-

    &atatan# ren&ana persiapan mengajar# hasil obserasi terhadap kegiatan

     pembelajaran dan hasil tugas atau pekerjaan sis%a. 'dapun sumber data

    dalam penelitian ini adalah guru dan sis%a kelompok ) Taman Kanak-

    Kanak Negeri Pembina Ke&amatan "edati tahun pelajaran 2: < 27

     berjumlah 25 anak. ?umlah tersebut terdiri atas 1 sis%a laki-laki dan 9

    sis%a perempuan. ntuk memperolah data yang akurat dilakukan

    triaguliasi Kepala Taman Kanak-Kanak dan guru selama berlangsungnya

     penelitian.

    e. Teknik analisis data

    /emperhatikan jenis data yang dikumpulkan# teknik data yang

    digunakan dalam penelitian ini yaitu analisis kualitati. 'nalisis kualitati 

    dilakukan terhadap data kualitati yang diperoleh dari hasil pengamatan

    terhadap sis%a dan hal-hal lain yang nampak selama berlangsungnya

     penelitian.

    1=

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    19/44

    $emikian juga aktiitas dan antusias sis%a dalam pembelajaran

     juga didasarkan pada banyaknya indikator yang mun&ul. "elanjutnya dari

    hasil &atatan dalam penelitian dilengkapi dengan hasil obserasi#

    %a%n&ara dan dokumentasi dilakukan analisis kualitati.

    . ,okasi penelitian

    ,okasi penelitian tindakan ini adalah Taman Kanak-Kanak Negeri

    Pembina Ke&amatan "edati Kabupaten "idoarjo. 'dapun pertimbangan

     pemilihan lokasi ini karena Taman Kanak-Kanak Pembina ini merupakan

    Taman Kanak-Kanak Negeri satu-satunya di %ilayah Ke&amatan "edati

    dan merupakan tempat saya ditugaskan sebagai Kepala Taman Kanak-

    Kanak# sehingga memudahkan dalam pelaksanaan penelitian ini.

    19

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    20/44

    BAB I/

    HA%IL PENELITIAN DAN PEMBAHA%AN

    /elihat dari permasalahan yang terdapat dalam pembelajaran kemampuan

     berbahasa sebelum penelitian ini dilaksanakan yaitu tidak jarang sebagai guru

    taman kanak-kanak dalam pelajaran ini kurang menarik dan menyenangkan sis%a.

    3uru ini biasanya mengajarkan kemampuan memba&a dengan mengeja yaitu &ara

    lama yang sering dipakai orang tua untuk mengajar memba&a# &aranya dengan

    memperkenalkan huru satu persatu terlebih dahulu dan menghaalkan bunyinya.

    ,angkah selanjutnya adalah menghaal bunyi rangkaian menjadi sebuah suku

    kata. $engan &ara ini sis%a Taman Kanak-Kanak sulit merangkaikan bunyi huru 

    yang satu dengan yang lain# bahkan pembelajaran seperti ini yang terkadang

    membuat sis%a takut untuk sekolah.

    ntuk mengatasi permasalahan tersebut disusunlah suatu pembelajaran

    dengan mengunakan media gambar dengan mengunakan penelitian tindakan kelas

    yang terdiri 2 siklus pembalajaran.

    A. %I&LU% I

    1. Persiapan Tindakan

    "ebelum pembelajaran# peneliti (guru! membuat ran&angan

     pembelajaran kemampuan berbahasa dengan mengunakan media gambar 

    dan melaksanakan obserasi dikelas untuk lebih mengenal karakter sis%a

    2

    2

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    21/44

    sebelum melaksanakan akan pengajaran kemampuan berbahasa dengan

    indikator menghubungkan dan menyebutkan tulisan sederhana dengan

    simbol yang melambungkannya (bahasa 1:! serta disesuaikan dengan tema

    tugas-tugas yang diberikan pada sis%a dapat berupa tugas perorangan

    maupun kelompok.

    2. Pelaksanaan Tindakan

    Pelaksanaan dilakukan se&ara klasiikal dan kelompok 4

    a. Pada kegiatan a%al pembelajaran guru meminta satu sis%a untuk 

    men&eritakan kejadian atau peristi%a yang dilihat dalam perjalanan

     berangkat dari rumah ke Taman Kanak-Kanak melalui kegiatan

     berbagi dn bertanya. $ari &erita ini# guru menanyakan pada sis%a apa

    saja yang dapat diperoleh dari &erita tersebut.

     b. 3uru mengajak sis%a untuk mengamati benda-benda disekitar kelas

    dan guru menanyakan benda-benda yang dibutuhkan anak saat

    sekolah.

    &. 3uru mengajarkan memba&a dengan media gambar dan kartu kata

    dengan permainan menghubungkan atau men&o&okkan kartu kata

    dengan gambar# guru meminta anak memba&a kartu kata tersebut.

    d. "etiap sis%a diberi tugas untuk mem&o&okkan gambar dengan kartu

    kartu kata yang ditunjukan guru se&ara ajak dan diminta untuk 

    memba&a kartu kata itu.

    21

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    22/44

    5. >bserasi pada "iklus

    a. Pada %aktu sis%a ber&erita tentang kejadian yang dilihat dalam

     perjalanan dari dari rumah ke Taman Kanak-Kanak# semua sis%a

    nampak memperhatikan dan sekali-kali menyebutkan hal-hal yang

    sama yang di&eritakan temannya.

     b. @aktu guru menanyakan kebutuhan apa saja yang diperlukan saat

    sekola# sis%a dapat menyebutkan tas# buku# pensil# &rayon# tempat

    minum# baju# &elana# topi# sepatu.

    &. Pada saat sis%a diminta memba&a kartu kata itu# beberapa sis%a dapat

    memba&a dengan benar.

    d. ntuk tugas menghubungkan gambar dengan kartu kata# sis%a dapat

    men&o&okan kata dengan benar dan memba&a kartu kata dengan benar#

    tetapi ada beberapa sis%a yang tidak mau melaksanakan permainan

    tersebut.

    . 'nalisis dan eleksi "iklus

    a. Pada %aktu kegiatan berbagi bertanya# ber&erita tentang kejadian

    disekitar anak# merupakan pengalaman bermanaat bagi anak untuk 

    menyampaikan sesuatu dengan bahasanya sendiri.

     b. Pada %aktu guru meminta memba&a kartu kata diba%a gambar# ada

     beberapa sis%a memba&a dengan benar# guru memberikan pujian

    kepada sis%a.

    22

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    23/44

    &. Karena media gambar dan kartu kata sedia dengan menaati# semua

    sis%a nampak semangat terlihat dalam kegiatan ini.

    d. "etelah sis%a bergantian menghubungkan kartu kata dengan gambar 

    didepan kelas# ada beberapa anak tidak mau maju kedepan kelas untuk 

    melaksanakan tugas itu# guru mendekati daan mengajak anak tersebut

    menghubungkan kartu kata dengan gambar yang disediakan.

    . "iklus

    Kegiatan pada siklus kedua merupakan tindak lanjut dari kegiatan

     pada siklus pertama dalam kegiatan ini# guru mengingatkan kepada sis%a

    tentang kegiatan yang telah dilaksanakan pada pertemuan sebelumnya

    yaaitu permainan men&o&okan kartu kata dengan gambarnya.

    Kegiatan dilanjutkan dengan memberi kesempatan kepada sis%a

    untuk melakukan permainan se&ara kelompok# kesempatan tersebut

    mendapat respon yang baik dari sis%a. 0al ini terlihat minat anak 

    melakukan permainan ini se&ara kelompok dan sis%a dengan mudah

    men&o&okan kartu kata dengan gambar serta lan&ar dalam memba&a kartu

    kata.

    0asil tindakan pada siklus kedua ini diperoleh suatu perubahan#

    ternyata sis%a ada peningkatan kemampuan dalam memba&a kartu kata

    dalam permainan kelompok ini.

    25

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    24/44

    :. Pembahasan

    )erdasarkan hasil obserasi selama berlangsungnya kegiatan

     pembelajaran kemampuan berbahasa (P' memba&a! kelompok ) Taman

    Kanak-Kanak Negeri Pembina "edati dengan menggunakan media gambar 

    dan kartu kata terlihat bah%a pengalaman belajar dengan bermainan sis%a

    menjadi termotiasi untuk berkembang dan berkreasi. "is%a &enderung

    lebih semangat belajar memba&a melalui permainan mengunakan gambar 

    dan kartu kata. 0al ini sejalan dengan metode sintesa (montessoni!

     permainan memba&a dilakukan dengan mengunakan bantuan gambar 

     pada setiap memperkenalkan huru atau kata# misalnya a disertai gambar 

    ayam# atau apel. )egitu juga memperkenalkan kata buku disertai gambar 

     buku.

    3ambaran hasil pengamatan terhadap aktiitas sis%a diatas

    menunjukan bah%a sebenarnya sis%a atau anak mempunyai

    kemampuanlebih dalam# kemampuan memba&a dengan bantuan gambar.

    3uru diharapkan se&ara kreati dan inoati menggembangkan sendiri

     berbagai bentuk permainan memba&a permulaan yang lebih menarik dan

    menyenangkan anak.

    2

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    25/44

    BAB /

    &E%IMPULAN DAN %ARAN

    A. &esimpulan

    $ari hasil-hasil penelitian dilakukan pembelajaran kemampuan

    memba&a permulaan (pra memba&a! dengan menggunakan media gambar 

    se&ara khusus penelitian ini dapat disimpulkan sebagai berikut 4

    1. Pembelajaran dengan menggunakan media gambar lebih meningkatkan

    kualitas pembelajaran pengembangan memba&a permulaan.

    2. Penggunaan media gambar membuat kegiatan pembelajaran lebih

    menyenang dan sis%a terlibat akti.

    5. Penguasaan sis%a terhadap pembelajaran memba&a permulaan ini setelah

    siklus kedua A =B# hal ini dapat dibuktikan dari kegiatan yang dilakukan

    sis%a dalam men&o&okkan kartu kata dengan gambar yang tersedia.

    B. %aran)%aran

    1. )erdasarkan pengalaman melaksanakan pembelajaran dengan

    menggunakan media gambar ini diharapkan guru dapat mengembangkan

    model pembelajaran serupa untuk indikator-indikator atau pokok bahasan

    lainnya serta dapat menstranser pengalamannya dengan guru yang lain.

    2. "upaya sis%a TK mempunyai pengalaman dalam pembelajaran

    kemampuan berbahasa (pra memba&a!# yang menarik dan menyenangkan

    2

    2

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    26/44

    hendaknya Taman Kanak-Kanak menyediakan berbagai ma&am media

    gambar dan kartu kata.

    2:

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    27/44

    DA#TAR RU$U&AN

    $ekdikbud# 1997.  Media Dalam Proses Pembelajaran I . Pusat Pengembangan

    Penataran 3uru P" dan P/P /alang

    $epdiknas 2.  Permainan Membaca dan Menulis Di Taman Kanak-Kanak .

    ?akarta4 $epdiknas

    $epdiknas. 2.  Kurikulum 2! Taman Kanak-Kanak dan "oudlatul #thfal .

    ?akarta

    0arti Kartini $kk# 25.  Peningkatan Kemampuan $ertanya %is&a %D Dalam

     Pembelajaran IP# Melalui Penerapan Model Interaktif 

     Nurhakiki# ini $kk# 2.  Implementasi Pendidikan Matematika "ealistik Pada

     Pokok $ahasan Pengukuran di Kelas III %D Dalam "angka %osialisasi

     Kurikulum 2!# C/P. ' / 2

     Nurani /ustaDin# 2.  #nak Islam %uka Membaca# "urakarta 4 Penerbit Pusaka

    'namah

    @ina "anjaya# 2:. %trategi Pembelajaran $erorientasi %tandar Proses

     Pendidikan ?akarta. Penerbit Ken&ana Prenada /edia.

    27

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    28/44

    LAMPIRAN -

    PER%IAPAN TINDA&AN I

    PEMBELA$ARAN &EMAMPUAN BERBAHA%A %I&LU% I

    - )idang Pengembangan 4 Kemampuan berbahasa

    - Kompetensi $asar 4 'nak mampu mendengarkan#

     berkomunikasi perbendaharaan kata dan

    mengenal simbol-simbol yang

    melambangkannya untuk persiapan

    memba&a dan menulis.

    - 0asil )elajar 4 /emahami bah%a ada hubungan antara

     bahasa lisan dengan tulisan (pra memba&a!

    - ndikator 4 /enghubungkan dan menyebutkan tulisan

    sederhana dengan simbol yang

    melambangkannya.

    - Kegiatan Pembelajaran 4 /en&o&okkan kata dengan bendanya

    - Pelaksanaan 4 Kamis# 2= "eptember 2:

    - ,angkah Pelaksanaan 4

    1. 3uru memulai pelajaran dengan berdoDa dan dilanjutkan apersepsi

    2. 3uru menyampaikan tujuan tentang kegiatan yang akan dilaksanakan

    5. 3uru memajang media yang telah disiapkan dipapan tulis

    2=

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    29/44

    . 3uru meminta sis%a mengamati berbagai gambar beserta tulisan

    diba%ahnya.

    . 3uru menjelaskan tentang media gambar yang dipajang dipapan beserta

    kartu katanya. Kemudian guru melepas kartu kata diletakkan dimeja.

    :. 3uru mempersilahkan setiap sis%a se&ara bergantian maju kedepan kelas

    untuk mengambil kartu kata di meja sesuai gambar yang ditunjukkan guru

    dan sis%a memba&a kartu kata tersebut.

    7. 3uru mengakhiri kegiatan ini dengan bernyanyi diteruskan dengan doDa.

    29

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    30/44

    %ATUAN &E*IATAN HARIAN

    0%ILABU%1

    Semester : I (Satu)Minggu : XTema : Kebutuhan

    Hari /Tanggal

    Indikator Kegiatan Pembelajaran MetodeAlat Sumber 

    Belajar 

    Penilaian Perkembangan Anak

    Alat Hasil

    Kamis28-09-200607.30-09.00I!

    I. Kegiatan "#a$- !ern%an%i ber&'a

    sa$am- !erbagi &an bertan%a

    - Tan%a *a#ab- !er+a,a-

    +a,a- emberian

    tugas

    Menghubung,an &anmen%ebut,an tu$isanse&erhana &engan simb'$%ang me$ambang,ann%a(!hs. /6)

    II. Kegiatan Inti- emberihan tugas

    men+'+',,an ,ata&engan ben&an%a

    - Kartu ,ata- ambar 

    tiruan- !en&a tiruan

    1n*u, ,er*a &anenugasan

    III. Istirahat- Men+u+i tangan

    sebe$um &an sesu&ahma,an

    - 'a ma,an- !ermain

    I. Kegiatan ",hir - is,usi ,egiatan sehari- 'a u$ang sa$am

    MengetahuiKepala TK Negeri Pembina

    Muhammad Suyid S!Pd!4I. /30 76/ /30

    Peneliti

    Muhammad Suyid S!Pd!4I. /30 76/ /30

    5

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    31/44

    LEMBAR PEN*AMATAN DAN PENILAIAN &EL!MP!& B

    DALAM PR!%E% BELA$AR MEN*A$AR &EMAMPUAN BERBAHA%A

    T&. NE*ERI PEMBINA &ECAMATAN %EDATI %ID!AR$!

    PENILAIAN TINDA&AN %I&LU% I

     No Nama $idik Kriteria Penilaian

    Keterangan1 2 5

    1. 'hmad $huriyat Nur     √

    2. 'lie /auni&a 8ani   √

    5. 'nita Cirdausyia $%i @.   √

    . )agas 'brianto   √

    . $eon Ealentino Cebriyn   √

    :. Cajar 'li Kurnia%an   √

    7. Cira $auFita 'malia   √

    =. 3untur ahmat 0idayat   √

    9. da ahayu - - - - dem

    1. Khoiruddin 'ndri @.   √

    11. /uhammad Nur Cahmi   √

    12. /o&h. khsanul Khakim   √

    15. /. iGi @ahyudi   √

    1. /. NiFamuddin 'ulia   √

    1. /. "alis CauFi lmi   √

    1:. Naual /uDammar     √

    17. Nur )illa ahma%ati   √

    1=. Nila Nir%anda   √

    19. >kky iGi oFan H.   √

    2. edo 'ndrianto   √

    21. inda 'yu @ijayanti   √ /alu# tidak mau

    22. Eina 8uniar     √

    25. @uragil 'yu Ningtias   √

    &riteria Nilai 2

    4 )elum mampu (1!

    4 /ampu dengan bantuan (2!

    4 /ampu tanpa bantuan (5!

    4 /ampu melebih program guru (!

    "edati# 2= "eptember 2:

    Peneliti

    Muhamma( %u3i(4 %.P(.

     NP. 151 7:1 15

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    32/44

      LAMPIRAN

    PER%IAPAN TINDA&AN II

    PEMBELA$ARAN &EMAMPUAN BERBAHA%A %I&LU% II

    - )idang Pengembangan 4 Kemampuan berbahasa

    - Kompetensi $asar 4 'nak mampu mendengarkan#

     berkomunikasi lisan# memiliki

     perbendaharaan kata dengan mengenal

    simbol-simbol yang melambangkannya

    untuk persiapan memba&a dan menulis.

    - 0asil )elajar 4 /emahami bah%a ada hubungan antara

     bahasa lisan dengan tulisan (pra memba&a!

    - ndikator 4 /enghubungkan dan menyebutkan tulisan

    sederhana dengan simbol yang

    melambangkannya.

    - Kegiatan Pembelajaran 4 /en&o&okkan kata dengan benda

    - Pelaksanaan 4 >ktober 2:

    - ,angkah Pelaksanaan 4

    1. 3uru memulai pelajaran dengan berdoDa dan dilanjutkan apersepsi

    2. 3uru menyampaikan tentang kegiatan yang akan dilakukan kepada sis%a

    5. 3uru membagi sis%a menjadi 5 kelompok# setiap kelompok dikumpulkan

    disudut pengaman se&ara bergantian oleh guru untuk melaksanakan

    kegiatan permainan men&o&okkan kartu kata dengan gambar.

    52

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    33/44

    . 3uru memberi tugas yang lain untuk dua kelompok sambil menunggu

    kegiatan di sudut pengaman di tunggu dan dia%asi oleh guru kelompok ).

    . 3uru meminta dalam permainan men&o&okkan kartu kata dengan gambar 

    dilakukan antar teman bergantian dan guru memasilitasi kegiatan ini.

    :. 3uru bersama guru kelas mengakhiri kegiatan dengan doDa

    7. 3uru bersama guru kelas mendiskusikan hasil pembelajaran tersebut.

    55

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    34/44

    %ATUAN &E*IATAN HARIAN

    0%ILABU%1

    Semester : I (Satu)Minggu : XITema : Kebutuhan

    Hari /Tanggal

    Indikator Kegiatan Pembelajaran MetodeAlat Sumber 

    Belajar 

    Penilaian Perkembangan Anak

    Alat Hasil

    05-/0-2006 I. Kegiatan "#a$ (/)

    - !ern%an%i ber&'asa$am

    - !erbagi &an bertan%a

    - Tan%a *a#ab- emberian

    tugas

    - Menghubung,an &anmen%ebut,an tu$isanse&erhana &engan simb'$%ang me$ambang,ann%a(!ahasa /6)

    - Membuat gambar &anmen+erita,an isi gambar &an beberaa tu$isan %angsu&ah berbentu, ,ata(!ahasa //)

    - aat me#arnaibentu, se&erhana (Seni )

    II. Kegiatan Inti (60)- Men+'+',,an ,ata

    &engan ben&an%a

    - Menggambar bebas&engan tu$isann%a

    - Me#arnai ba*u

    ambar &an ,artu,ata

    - !u,u gambar - ensi$ #arna- ensi$

    - ambar ba*u- ensi$ #arna

    1n*u, ,er*a &anenugasan

    III. Istirahat (30)- u+i tangan &'a

    ma,an bermainI. Kegiatan ",hir (/)

    - is,usi ,egiatan sehari- 'a u$ang sa$am

    MengetahuiKepala TK Negeri Pembina

    Muhammad Suyid S!Pd!4I. /30 76/ /30

    Peneliti

    Muhammad Suyid S!Pd!4I. /30 76/ /30

    5

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    35/44

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    36/44

     LAMPIRAN 5

    C!NT!H MEDIA *AMBAR DAN &ARTU &ATA DALAM PEMBELA$ARAN

    &EMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN

    5:

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    37/44

    57

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    38/44

    5=

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    39/44

    59

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    40/44

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    41/44

    1

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    42/44

    #!T!)#!T! &E*IATAN

    *am'ar - 2 Akti6itas %is7a pa(a Pelaksanaan Tin(akan

    %iklus I %e+ara &lasikal

    2

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    43/44

    *am'ar 2 Akti6itas %is7a pa(a Pelaksanaan Tin(akan

    %iklus II %e+ara &lasikal

    5

  • 8/18/2019 Ptk Untuk Tk

    44/44

    *am'ar 5 2 Akti6itas %is7a (alam Pem'elajaran Mem'a+a Permulaan

    (engan Me(ia *am'ar (an &artu &ata8