pt flamboyan kinarya gemilang - biofarmaka.ipb.ac.idbiofarmaka.ipb.ac.id/biofarmaka/2014/fkg -...

3
YOU ARE HERE: HOME DETAILS - NATURALISTIC TREATMENTS & HERBAL PRODUCT EXPO 2014 Search... Title: When: Where: Category: PT FLAMBOYAN KINARYA GEMILANG Event NATURALISTIC TREATMENTS & HERBAL PRODUCT EXPO 2014 28.05.2014 - 01.06.2014 SASANA KRIYA - Jakarta Timur Exhibitions Description Tubuh manusia senantiasa berhubungan erat dengan segala sesuatu di sekitarnya. “Sehat” adalah keadaan yang seimbang antara fisik dan batin. Dikatakan Sehat apabila seseorang tetap mampu menjalankan peranan sosialnya sehar hari. Bilamana saat menjalankan kegiatan mulai terganggu, barulah dikatakan tidak sehat (sakit). Sakit terhadap seseorang ada yang tergolong ringan dan adapula yang tergolong berat dan bila hal tersebut dibiark berlarut maka akan berakibat fatal. Seseorang bila dikatakan sakit pastilah melakukan upaya pengobatan un kesembuhannya dan dalam menentukan pilihan jenis pengobatan oleh setiap orang berbeda-beda. Mulai dari jen pengobatan konvensional/medis atau nonkonvensional/nonmedis/Naturalistik atau bahkan Dengan Alternatif lain (ca Personalistik) dan dari akar budaya bangsa ini maka pengobatan Alternatif Naturalistik ataupun personalistik selalu menja pilihan awal bagi sebagian besar orang, dan seiring dengan pengembangan cara dan pola berfikir orang-orang ya semakin maju maka pilihan Alternatif yang bersifat naturalistik menjadi pilihan kedua setelah tidak mendapatkan sol dengan pengobatan secara konvensional. PENGERTIAN NATURALISTIK Ada dua konsep yang lazim dipakai dalam hal pengobatan yang dikenal masyarakat sejak dulu yakni konsep Personalis dan konsep Naturalistik. Dalam konsep personalistik, penyakit itu disebabkan ol intervensi dari suatu agen yang sifatnya dikenal masyarakat sebagai suatu yang tid masuk akal. Sedangkan konsep Naturalistik, penyebab penyakit bersifat natural d mempengaruhi kesehatan tubuh, misalnya karena cuaca, iklim, makanan, racun, bis kuman atau kecelakaan. Adapun penyembuhannya dengan model keseimbangan d keselarasan, artinya dikembalikan pada keadaan semula sehingga orang seh kembali. Dan untuk mencapai kesehatan tersebut sejumlah cara dilakukan d alternatif adalah pilihan. Pengobatan alternatif merupakan bentuk pelayan pengobatan yang menggunakan cara-cara, peralatan, atau bahan yang tidak termas dalam standar pengobatan kedokteran modern (pelayanan kedokteran standar) d dipergunakan sebagai alternatif atau pelengkap pengobatan kedokteran mode tersebut. MENGAPA HERBAL Orang memilih untuk mengkonsumsi obat herbal kare menganggap bahwa obat herbal lebih aman daripada ob sintetis. Selain itu, obat herbal minim efek samping dan d sisi kekayaan alam Indonesia, obat herbal sangat mud dicari. Sehingga jika dikonsumsi dalam jangka panjang tid akan menimbulkan komplikasi dalam tubuh. Hal lain adalah orang mencari pengobatan tradisional karena mereka tid ingin mengisi tubuh mereka dengan bahan kimia yang melekat dalam pengobatan modern dan juga meyakini pengobat tradisional karena kebanyakan obat modern lebih mengobati masalah bukan gejalanya. Obat modern menyebabkan ef samping tambahan. Info Product Herbal products Tanaman Obat This Site Home Berita Menteri Kesehatan Berita Kesehatan Khasiat Herbal Login Webmail HOME COMPANY PROFILE WEBMAIL-FKG WEBLINK CALENDAR EVENT CONTACT

Upload: trinhcong

Post on 12-Jul-2019

222 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PT FLAMBOYAN KINARYA GEMILANG - biofarmaka.ipb.ac.idbiofarmaka.ipb.ac.id/biofarmaka/2014/FKG - NTPHE2014.pdf · mempengaruhi kesehatan tubuh, misalnya karena cuaca, iklim, makanan,

YOU ARE HERE: HOME DETAILS - NATURALISTIC TREATMENTS & HERBAL PRODUCT EXPO 2014 Search...

Title:

When:

Where:

Category:

PT FLAMBOYAN KINARYA GEMILANG

Event

NATURALISTIC TREATMENTS & HERBAL PRODUCT EXPO 2014

28.05.2014 - 01.06.2014

SASANA KRIYA - Jakarta Timur

Exhibitions

Description

Tubuh manusia senantiasa berhubungan erat dengan segala sesuatu di sekitarnya. “Sehat” adalah keadaan yangseimbang antara fisik dan batin. Dikatakan Sehat apabila seseorang tetap mampu menjalankan peranan sosialnya sehari-hari. Bilamana saat menjalankan kegiatan mulai terganggu, barulah dikatakan tidak sehat (sakit).

Sakit terhadap seseorang ada yang tergolong ringan dan adapula yang tergolong berat dan bila hal tersebut dibiarkanberlarut maka akan berakibat fatal. Seseorang bila dikatakan sakit pastilah melakukan upaya pengobatan untukkesembuhannya dan dalam menentukan pilihan jenis pengobatan oleh setiap orang berbeda-beda. Mulai dari jenispengobatan konvensional/medis atau nonkonvensional/nonmedis/Naturalistik atau bahkan Dengan Alternatif lain (caraPersonalistik) dan dari akar budaya bangsa ini maka pengobatan Alternatif Naturalistik ataupun personalistik selalu menjadipilihan awal bagi sebagian besar orang, dan seiring dengan pengembangan cara dan pola berfikir orang-orang yangsemakin maju maka pilihan Alternatif yang bersifat naturalistik menjadi pilihan kedua setelah tidak mendapatkan solusidengan pengobatan secara konvensional.

PENGERTIAN NATURALISTIK

Ada dua konsep yang lazim dipakai dalam hal pengobatan yang dikenal masyarakat sejak dulu yakni konsep Personalistik

dan konsep Naturalistik. Dalam konsep personalistik, penyakit itu disebabkan olehintervensi dari suatu agen yang sifatnya dikenal masyarakat sebagai suatu yang tidakmasuk akal. Sedangkan konsep Naturalistik, penyebab penyakit bersifat natural danmempengaruhi kesehatan tubuh, misalnya karena cuaca, iklim, makanan, racun, bisa,kuman atau kecelakaan. Adapun penyembuhannya dengan model keseimbangan dankeselarasan, artinya dikembalikan pada keadaan semula sehingga orang sehatkembali. Dan untuk mencapai kesehatan tersebut sejumlah cara dilakukan danalternatif adalah pilihan. Pengobatan alternatif merupakan bentuk pelayananpengobatan yang menggunakan cara-cara, peralatan, atau bahan yang tidak termasukdalam standar pengobatan kedokteran modern (pelayanan kedokteran standar) dandipergunakan sebagai alternatif atau pelengkap pengobatan kedokteran moderntersebut.

MENGAPA HERBAL

Orang memilih untuk mengkonsumsi obat herbal karenamenganggap bahwa obat herbal lebih aman daripada obatsintetis. Selain itu, obat herbal minim efek samping dan darisisi kekayaan alam Indonesia, obat herbal sangat mudahdicari. Sehingga jika dikonsumsi dalam jangka panjang tidak

akan menimbulkan komplikasi dalam tubuh. Hal lain adalah orang mencari pengobatan tradisional karena mereka tidakingin mengisi tubuh mereka dengan bahan kimia yang melekat dalam pengobatan modern dan juga meyakini pengobatantradisional karena kebanyakan obat modern lebih mengobati masalah bukan gejalanya. Obat modern menyebabkan efeksamping tambahan.

Info Product

Herbal productsTanaman Obat

This Site

Home

Berita Menteri Kesehatan

Berita Kesehatan

Khasiat Herbal

Login

Webmail

HOME C OMPANY PROFILE WEBMAIL-FKG WEBLINK C ALENDAR EVENT C ONTAC T

Page 2: PT FLAMBOYAN KINARYA GEMILANG - biofarmaka.ipb.ac.idbiofarmaka.ipb.ac.id/biofarmaka/2014/FKG - NTPHE2014.pdf · mempengaruhi kesehatan tubuh, misalnya karena cuaca, iklim, makanan,

DATA TEKNIS

Judul : NATURALISTIC TREATMENTS & HERBAL PRODUCTS EXPO 2014

Waktu : 28 Mei - 1 Juni 20014Tempat : Gedung Sasana Kriya - Taman Mini Indonesia Indah - JakartaJam Buka : 09.00 - 19.00 WIBOpening Ceremony : Oleh Menteri Kesehatan Republik IndonesiaTarget Pengunjung : 25.000 OrangTarget Peserta : 150 PerusahaanAcara Pendukung : Seminar, Talkshow, Lomba, Presentasi produk, Kegiatan Sosial

TUJUAN PAMERAN

Pameran ini bertujuan untuk mensosialisasikan kepada masyarakat luas mengenai manfaat pengobatan alternatif dan

pilihan produk herbal yang tepat sebagai solusi untuk sehat.

1. Memperkenalkan sejumlah klinik-klinik pengobatan alternatif yang tersebar di wilayah Indonesia

2. Memberikan edukasi kepada masyarakat mengenai pengobatan alternatif sebagai pilihan yang dilandasi unsur-unsur

ilmiah ketimbang hanya sekedar alasan empiris.

3. Memperkenalkan sejumlah produk obat-obatan herbal yang benar-benar aman.

4. Menggalakkan kembali pengobatan-pengobatan yang bersifat Natural.

PESERTA PAMERAN

Peserta pameran berasal dari kalangan Pemerintah, Perusahaan Swasta, Lembaga Penelitian dan Asosiasi yangmenyediakan :

1. Griya Pengobatan Alternatif.

2. Obat-obatan dan Ramuan Herbal.

3. Alat Terapi dan Kesehatan.

4. Kawasan Wisata Kesehatan.

PENGUNJUNG

Pengunjung pameran adalah berasal dari kalangan Pemerintah, Eksekutif, Pengusaha, Pelajar dan mahasiswa sertamasyarakat umum.

PRODUK YANG DI PAMERKAN

Pusat-pusat kegiatan klinik pengobatan alternatif (seperti pengobatan herbal, pengobatan metafisika, terapi pikiran danspiritual, terapi fisik, terapi energy dan sebagainya), Obat-obatan herbal, Jamu, Makanan Suplemen Herbal, MinumanSuplemen Herbal, Bahan baku obat-obatan, Tanaman Obat, Aroma Teraphy, Cosmetics Herbal, Aksesoris kesehatan,Peralatan kesehatan, Obyek wisata pengobatan dan lain-lain.

ACARA PENDUKUNG

1. Seminar kesehatan dengan produk herbal

2. Seminar mengenai pengobatan Alternatif

3. Seminar mengenai Sentra produksi Tanaman Obat

4. Presentasi Kawasan wisata yang memiliki potensi pembangunan dan pengembangan pengobatan/terapy alam.

5. Festival Jamu Gendong

PUBLIKASI DAN PROMOSI

Page 3: PT FLAMBOYAN KINARYA GEMILANG - biofarmaka.ipb.ac.idbiofarmaka.ipb.ac.id/biofarmaka/2014/FKG - NTPHE2014.pdf · mempengaruhi kesehatan tubuh, misalnya karena cuaca, iklim, makanan,

Venue:

Street:

City:

State:

Country:

Publikasi dan Promosi yang dilakukan melalui :- Media Cetak dan Elektronik.- Internet.- Direct mail.

UNTUK INFO DAN KETERANGAN LEBIH LANJUT DAPAT MENGHUBUNGI :

Head Office :

The City Tower Lt. 12 Unit

Jl. M.H. Thamrin No. 81 Jakarta Pusat

Telp: 021-2960 8240

Fax: 021-2960 8241

Branch Office

Jl. Pepaya I No. 5, Jagakarsa - Jakarta Selatan

Telp: 021-78887409

Fax: 021-78887509

Mobile Phone: 0838 999 3 2222 (Axis) / 0817 999 3 222 (XL)

Email : [email protected]

Web : http://www.fkg.co.id

Regiter

{pbevents=1}

Venue

SASANA KRIYA

Jl. Raya Taman Mini

Jakarta Timur

DKI Jakarta

Description

Sorry, no description available

Registered Users:

You have to login to register for this Event.

EventList powered by schlu.net

| Copyright PT FLAMBOYAN KINARYA GEMILANG | Design © awikube & team |