proposal (soundsation rock festival 2012)

16
Stadion Kalegowa, Sabtu 23 Juni 2012 Sekretariat : Jln. Poros Limbung KM 13 No 99 A Kec. Pallangga (ARS Music Studio) Hp. 085342448624 / 082190914475

Upload: junaedi-djayadiningrat

Post on 21-Jul-2015

844 views

Category:

Documents


39 download

TRANSCRIPT

Stadion Kalegowa, Sabtu 23 Juni 2012Sekretariat : Jln. Poros Limbung KM 13 No 99 A Kec. Pallangga-Gowa (ARS Music Studio) Hp. 085342448624 / 082190914475

1.

LATAR BELAKANG

Berbicara mengenai musik tidak terlepas dari keselarasan, harmonisasi dan perasaan.Musik merupakan bahasa yang global dimana musik sebagai wujud menyampaikan perasaan, situasi dan keadaan yang digambarkan secara imajinatif dengan satu keselarasan dan perekat satu kesatuan dan kebersamaan, karena musik tidak memandang perbedaan. Dalam peningkatan dan kemampuan dan penguasaan tehnik dalam bermusik sudah tentu dibutuhkan suatu wadah atau event yang diharapkan mampu menampung dan mengembangkan bakat yang dimiliki oleh generasi muda sekaligus memacu kreativitas generasi muda kearah yang lebih positif dan bermanfaat. Terkesan oleh itu maka, ARS Community terpanggil untuk melakukan upaya upaya dalam membantu mengembangkan dan membangkitkan potensi dengan berbagai event/kegiatan. Menggagas diproduksinya sebuah event/kegiatan Soundsation Rock Music Festival 2012 Se-Sulawesi Selatan, didorong oleh keinginan untuk menyumbangkan pikiran demi meningkatkan minat dan mengembangkan bakat. Dalam membangun semangat kreativitas anak bangsa perlu disikapi sebuah terobosan baru bagi kawula muda khususnya remaja Sulawesi Selatan. Sebuah terobosan yang lagi ngetrend saat ini dengan tujuan agar kedekatan pysicologis bisa berdampak positif untuk membangun jiwa anak negeri yang sehat demi tumbuhnya sebuah prestasi yang gemilang. Soundsation Rock Music Festival 2012 Se-Sulawesi Selatan yang dikelola oleh ARS Community adalah ajang eksperesi berkompetisi untuk kawula muda.

Sekretariat : Jln. Poros Limbung KM 13 No 99 A Kec. Pallangga-Gowa (ARS Music Studio) Hp. 085342448624 / 082190914475

Event/kegiatan ini sengaja diciptakan sebagai pengembangan bakat ke arah yang positif serta meningkatkan prestasi ke arah profesionalis. 2. NAMA KEGIATAN Kegiatan ini bernama : Soundsation Rock Music Festival 2012 WAKTU DAN TEMPAT Kegiatan ini dilaksanakan : Pada hari/tanggal: Sabtu/23 Juni 2012. Di Stadion Kalegowa Kec. Pallangga Kab. Gowa BENTUK KEGIATAN Festival Music Competition. TEMA KEGIATAN Rock Music For The Green SASARAN Kelompok Band Se-Sulawesi Selatan. Generasi muda.

3.

4.

5.

6.

Sekretariat : Jln. Poros Limbung KM 13 No 99 A Kec. Pallangga-Gowa (ARS Music Studio) Hp. 085342448624 / 082190914475

7.

TARGET Dengan dilaksanakannya event/kegiatan Soundsation Rock Music Festival 2012 Se- Sulawesi Selatan ini maka : Akan terciptanya opini masyarakat tentang perlunya kegiatan ini sebagai pemacu kreativitas untuk/bagi generasi muda. Terwujudnya kegiatan yang dapat membangun mental generasi muda kearah yang lebih baik. Sebuah terobosan baru sebagai sasaran pengembangan bakat mencapai jenjang popularitas. Sebuah terobosan yang fungsionil untuk mencapai sasaran-sasaran yang positif. MAKSUD Kegiatan ini dilaksanakan dengan maksud agar membawa generasi muda SeSulawei Selatan untuk berkreativitas dalam memainkan alat musik, mengarang dan menciptakan sebuah lagu. Sebagai wadah penyalur aspirasi dan pengembangan bakat dibidang musik. Menjalin komunikasi antara elemen masyarakat. Sebagai wadah hiburan yang bersifat positif. TUJUAN Adapun tujuan yang dimaksud adalah : Menumbuhkan semangat para kawula muda untuk berkarya dalam nada. Meminimalisir permasalahan dikalangan generasi muda Mensosialisasikan pentingnya kelangsungan Lingkungan hidup

8.

9.

Sekretariat : Jln. Poros Limbung KM 13 No 99 A Kec. Pallangga-Gowa (ARS Music Studio) Hp. 085342448624 / 082190914475

10. GAMBARAN PELAKSANAAN Peserta berasal dari generasi muda Sulawesi Selatan. Mekanisme dan system penilaian ditentukan oleh Dewan Juri menurut standarisasi Penilaian Festival. A. Biaya pendaftaran : Rp. 150.000 B. Persyaratan Peserta : Mengisi formulir pendaftaran. Mendaftar ulang. Peserta mengatas namakan Grup Band. Personil setiap peserta tidak diperbolehkan bermain lebih dari satu band Peserta wajib mengikuti Technical meeting Peserta wajib mengikuti Audisi C. Fasilitas : Peralatan band / sound System. ID Card. 11. PROMOSI DAN PUBLIKASI Panitia Pelaksana telah merencanakan beberapa langkah promosi untuk mensukseskan event/ kegiatan Soundsation Rock Music Festival 2012 SeSulawesi Selatan berupa : Undangan. Brosur. Stiker. Spanduk.

Sekretariat : Jln. Poros Limbung KM 13 No 99 A Kec. Pallangga-Gowa (ARS Music Studio) Hp. 085342448624 / 082190914475

Baliho. Pemberitahuan di media Electronik. 12. RINCIAN ANGGARAN Terlampir 13. KEPANITIAAN Terlampir 14. PENUTUP Demikianlah proposal ini disusun sebagai bahan pertimbangan bagi pihak-pihak yang terkait. Atas bantuan dan kerjasamanya kami ucapkan terima kasih.

Pallangga, 22 April 2012

Ketua,

Sekretaris,

Haris Dhadee

Ahmad Azhard

Sekretariat : Jln. Poros Limbung KM 13 No 99 A Kec. Pallangga-Gowa (ARS Music Studio) Hp. 085342448624 / 082190914475

Lampiran I : RINCIAN ANGGARAN

No. I. 1 2 3 4 5 6

Uraian KESEKRETARIATAN Penggandaan Proposal Kertas HVS Amplop Tinta Printer Baju Panitia ID Card Panitia dan Peserta JUMLAH II. Dokumentasi dan Publikasi 1 Pengadaan Spanduk 2 Sewa Kamera Digital & cuci cetak 3 Album Foto 4 Pengarsipan 5 Media Cetak 6 Media Elektronik JUMLAH III. Konsumsi 1 Konsumsi Panitia

Volume 100 3 3 8 50 100 Exp Rim Dos Bh Lbr Bh

Harga (Rp) 5.000,00 32.000,00 15.000,00 30.000,00 50.000,00 5.000,00

Jumlah (Rp) 500.000,00 96.000,00 45.000,00 240.000,00 2.500.000,00 500.000,00 3.881.000,00 450.000,00 200.000,00 250.000,00 1.500.000,00 1.000.000,00 1.500.000,00 4.900.000,00 750.000,00

3 2 5 1 2 2

Lbr Bh Bh Pkt Hr Hr

150.000,00 100.000,00 50.000,00 1.500.000,00 500.000,00 750.000,00

50

Org

15.000,00

Sekretariat : Jln. Poros Limbung KM 13 No 99 A Kec. Pallangga-Gowa (ARS Music Studio) Hp. 085342448624 / 082190914475

2 3

Konsumsi Undangan dan Juri 20 Soft Drink 70 JUMLAH IV. Sarana Dan Perlengkapan 1 Panggung 1 2 Sewa Tempat 1 3 Sewa Alat dan Sound System 1 4 Sewa Genset 1 5 Sewa Studio ( Untuk Audisi ) 10 6 Pengamanan 1 JUMLAH V. Hadiah 1 Juara 1,2,3 dan Favorit 4 2 The Best 4 3 Trophy 8 4 Sertifikat Peserta 50 JUMLAH JUMLAH TOTAL

Org Org

20.000,00 5.000,00

400.000,00 350.000,00 1.500.000,00 2.000.000,00 500.000,00 6.000.000,00 500.000,00 300.000,00 2.000.000,00 11.300.000,00 5.000.000,00 1.000.000,00 800.000,00 500.000,00 7.300.000,00 28.881.000,00

Hr Pkt Pkt Pkt Jam Pkt

2.000.000,00 500.000,00 6.000.000,00 500.000,00 30.000,00 2.000.000,00

Pkt Pkt Bh Bh

5.000.000,00 1.000.000,00 100.000,00 10.000,00

Sekretariat : Jln. Poros Limbung KM 13 No 99 A Kec. Pallangga-Gowa (ARS Music Studio) Hp. 085342448624 / 082190914475

Lampiran II : KEPANITIAAN Penasehat : Drs. Zainuddin Dewa Faisal Dg. Bali (Kepala Desa Jenetallasa) Sardi Syam, ST. Rahmat Arifin Arifin Dg.Rani

Ketua Sekretaris Bendahara Divisi Acara Koordinator Anggota

: Haris Dhadee : Ahmad Azhard : Djunaedi Divisi Publikasi dan Dokumentasi Koordinator : Iswandi Arifin Anggota : Rian Lukmana Fadil Fachrul Chairil Ian Mantovani

: Hardika Andriawan : Fickram Ikbal Charlie Amar Chimenk Oghye Rous

Sekretariat : Jln. Poros Limbung KM 13 No 99 A Kec. Pallangga-Gowa (ARS Music Studio) Hp. 085342448624 / 082190914475

Divisi Perlengkapan Koordinator : Anggota :

Dien Fachriadi Amal Rahmat Hidayat Ochank Dani Ucok Andy Ariadi Mimink.JM Rusdian

Divisi Keamanan Koordinator : Amirullah Anggota : Peci Uchenk Ullank Erwin Kaka Agho Sigit Qadri Tarmidzi Taher Divisi Kesekretariatan Koordinator : Asmin Idris Ilham Roto Adhie axl Smile Irfan Fachri Anchulu Muhammad.Rizal Z Sendy Syamsuddin

Divisi Konsumsi Koordinator : Arisyah Bachtiar Anggota : Amhie Tri Warsuci Miranda Samara Salam Ira Maghfirah Anwar Hamda Gadis Novalina Rahma Rahman

Sekretariat : Jln. Poros Limbung KM 13 No 99 A Kec. Pallangga-Gowa (ARS Music Studio) Hp. 085342448624 / 082190914475

PENAWARAN SPONSORSHIP Dalam rangka ini selaku panitia pelaksana, kami membuka kesempatan sekaligus berharap kiranya perusahaan ataupun lembaga badan hukum lainnya serta pihak-pihak terkait, baik yang bersifat personal maupun kelembagaan untuk bisa berbagi fasilitas yang diberikan panitia kepada calon sponsorship yang berkeinginan membantu kegiatan ini. A. Sponsor Tunggal Sponsor tunggal adalah lembaga atau personal yang membiayai kegiatan ini sebesar 75% dari total biaya kegiatan. Pihak panitia penyelenggara memberikan fasilitas berupa : Pemasangan umbul-umbul dan Baliho di sepanjang area kegiatan Logo pada Backdrop panggung kegiatan Logo pada Kostum Panitia Logo pada Spanduk dan ID Card Panitia Logo pada Undangan Kegiatan Space area

Sekretariat : Jln. Poros Limbung KM 13 No 99 A Kec. Pallangga-Gowa (ARS Music Studio) Hp. 085342448624 / 082190914475

B. Sponsor Utama Sponsor Utama adalah lembaga atau personal yang bersedia membiayai kegiatan ini sebesar 50% dari total biaya kegiatan. Pihak panitia penyelenggara memberikan fasilitas berupa : a. Pemasangan umbul-umbul dan Baliho di sepanjang area kegiatan b. Logo pada Backdrop panggung kegiatan c. Logo pada Kostum Panitia d. ID Card Peserta dan Panitia e. Logo pada Undangan Kegiatan f. Space area

C. Sponsor Pendamping Sponsor pendamping lembaga atau personal yang bersedia membiayai kegiatan ini sebesar 30% dari total biaya kegiatan. Pihak panitia penyelenggara memberikan fasilitas berupa :

Sekretariat : Jln. Poros Limbung KM 13 No 99 A Kec. Pallangga-Gowa (ARS Music Studio) Hp. 085342448624 / 082190914475

a. Pemasangan umbul-umbul dan Baliho di sepanjang area kegiatan b. Logo pada Kostum Panitia c. Logo pada Undangan Kegiatan

Sekretariat : Jln. Poros Limbung KM 13 No 99 A Kec. Pallangga-Gowa (ARS Music Studio) Hp. 085342448624 / 082190914475

SURAT PERJANJIAN KERJASAMA Pada hari ini, tanggal........bulan.................tahun 2012, kami yang bertanda tangan dibawah ini : PIHAK I : Nama Jabatan Alamat PIHAK II : Nama Jabatan Perusahaan :................................. :................................. :.................................. : :.. :

Sekretariat : Jln. Poros Limbung KM 13 No 99 A Kec. Pallangga-Gowa (ARS Music Studio) Hp. 085342448624 / 082190914475

Alamat Telepon/Fax

:.................................. :..................................

Kedua belah pihak dengan sepakat melaksanakan kerjasama dengan ketentuan sebagai berikut 1. Pihak I melaksanakan kegiatan yang dimaksud dan memperhatikan hak-hak Pihak II sesuai dengan ketentuan yang ditawarkan. 2. Pihak II bersedia untuk menjadi : Sponsorship pada kegiatan tersebut yaitu :

Sponsor Tunggal Sponsor Utama Sponsor Pendamping

Sekretariat : Jln. Poros Limbung KM 13 No 99 A Kec. Pallangga-Gowa (ARS Music Studio) Hp. 085342448624 / 082190914475

Donatur

3. Perjanjian kerjasama ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan dan akan berakhir pada tanggal .........bulan ........ ........tahun 2012. Perjanjian kerjasama ini sepakat untuk dilaksanakan oleh kedua belah pihak. Perjanjian kerjasama ini dibuat rangkap 2 masing-masing memiliki kekuatan hukum yang sama bagi kedua belah pihak Apabila terdapat penyimpangan pada perjanjian kerjasama ini maka penyelesaiannya akan dilakukan secara kekeluargaan. Hal-hal yang tidak dimuat dalam perjanjian kerjasama ini akan dibicarakan kemudian.

PIHAK PERTAMA,

PIHAK KEDUA,

(__________________)

(_______________)

Sekretariat : Jln. Poros Limbung KM 13 No 99 A Kec. Pallangga-Gowa (ARS Music Studio) Hp. 085342448624 / 082190914475