proposal skripsi analisis kemampuan pemecahan masalah...

11
i PROPOSAL SKRIPSI ANALISIS KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH DAN KOMUNIKASI TERTULIS MATEMATIS MELALUI PENDEKATAN MATEMATIKA REALISTIK SMP KELAS VII SKRIPSI Diajukan Kepada Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Malang sebagai Salah Satu Prasyarat untuk Mendapatkan Gelar Sarjana Pendidikan Matematika Oleh HIKMATUL ILMA NIM: 201510060311034 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2019

Upload: others

Post on 09-Nov-2020

15 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PROPOSAL SKRIPSI ANALISIS KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH …eprints.umm.ac.id/50362/1/Pendahuluan.pdf · Berawal dari permasalahan umum yang dialami siswa ketika mempelajari matematika,

i

PROPOSAL SKRIPSI

ANALISIS KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH DAN KOMUNIKASI TERTULIS

MATEMATIS MELALUI PENDEKATAN MATEMATIKA REALISTIK SMP KELAS

VII

SKRIPSI

Diajukan Kepada Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Malang

sebagai Salah Satu Prasyarat untuk Mendapatkan Gelar Sarjana Pendidikan Matematika

Oleh

HIKMATUL ILMA

NIM: 201510060311034

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

2019

Page 2: PROPOSAL SKRIPSI ANALISIS KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH …eprints.umm.ac.id/50362/1/Pendahuluan.pdf · Berawal dari permasalahan umum yang dialami siswa ketika mempelajari matematika,

ii

Page 3: PROPOSAL SKRIPSI ANALISIS KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH …eprints.umm.ac.id/50362/1/Pendahuluan.pdf · Berawal dari permasalahan umum yang dialami siswa ketika mempelajari matematika,

iii

Page 4: PROPOSAL SKRIPSI ANALISIS KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH …eprints.umm.ac.id/50362/1/Pendahuluan.pdf · Berawal dari permasalahan umum yang dialami siswa ketika mempelajari matematika,

iv

Page 5: PROPOSAL SKRIPSI ANALISIS KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH …eprints.umm.ac.id/50362/1/Pendahuluan.pdf · Berawal dari permasalahan umum yang dialami siswa ketika mempelajari matematika,

v

Page 6: PROPOSAL SKRIPSI ANALISIS KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH …eprints.umm.ac.id/50362/1/Pendahuluan.pdf · Berawal dari permasalahan umum yang dialami siswa ketika mempelajari matematika,

vi

Abstract

The purpose of this study is to analyze the mathematical written communication skills

and problem solving through realistic mathematics approach. This study emphasizes

the learning process is not only to transfer knowledge, but students are given the

opportunity to gain experience by applying its knowledge through the help of

props. This type of research is qualitative descriptive, where the subject is class VII

SMP Muhammadiyah 08 Batu second semester of the academic year 2018/2019. The

samples used as many as five students. This research data collection method using a

test instrument. Based on the results of data analysis can be concluded that the process

pemebelajaran with realistic mathematical approaches can help students

mengkongkretkan gross material related knowledge, net and tare. While written

communication skills and problem solving have been able to meet the indicators of

aspects - aspects of a written personal communication and problem solving while not

entirely (there are several indicators which have not been met).

Kata kunci: Problem Solving, Written Communication, Mathematics Approach

Realistic

Abstrak

Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk menganalisis kemampuan komunikasi tertulis

matematis dan pemecahan masalah melalui pendekatan matematika realistik.

Penelitian ini menekankan pada proses pembelajaran yang tidak sekedar mentransfer

ilmu, akan tetapi siswa diberikan kesempatan untuk mendapatkan pengalaman dengan

cara mengaplikasikan ilmu pengetahuan yang dimilikinya melalui bantuan alat peraga.

Jenis penelitian ini yaitu kualitatif deskriptif, dimana subjeknya adalah siswa kelas VII

SMP 08 Muhammadiyah Batu semester dua tahun ajaran 2018/2019. Jumlah sampel

yang digunakan sebanyak lima orang siswa. Metode pengumpulan data penelitian ini

menggunakan instrumen tes. Berdasarkan hasil analisis data dapat disimpulkan bahwa

proses pemebelajaran dengan pendekatan matematika realistik dapat membantu siswa

mengkongkretkan pemahaman terkait materi bruto, neto dan tara. Sedangkan

kemampuan komunikasi tertulis dan pemecahan masalah telah mampu memenuhi

indikator dari aspek – aspek komunkasi tertulis dan pemecahan masalah walaupun

tidak secara sepenuhnya (masih terdapat beberapa indikator yang belum dipenuhi).

Kata Kunci: Pemecahan Masalah, Komunikasi Tertulis, Pendekatan Matematika

Realistik

Page 7: PROPOSAL SKRIPSI ANALISIS KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH …eprints.umm.ac.id/50362/1/Pendahuluan.pdf · Berawal dari permasalahan umum yang dialami siswa ketika mempelajari matematika,

vii

KATA PENGANTAR

Puji syukur atas limpahan karunia Allah SWT, yang mana atas rahmat dan karunia-Nya

sehingga dapat menyelesaikan penyusunan skripsi yang berjudul “Analisis Kemampuan

Pemecahan Masalah dan Komunikasi Tertulis Matematis melalui Pendekatan Matematika

Realistik pada Siswa SMP” Program Studi Pendidikan Matematika. Shalawat serta salam semoga

tetap tercurah limpahkan kepada junjungan kita Nabi Muhammad SAW yang telah membimbing

akal pikiran manusia kepada jalan kebenaran.

Berawal dari permasalahan umum yang dialami siswa ketika mempelajari matematika,

dimana sebenarnya mereka memiliki ide yang bagus untuk memecahkan masalah akan tetapi

kesulitan dalam menuangkan ide tersebut dalam bentuk tulisan. Oleh sebab itu, penyusunan skripsi

ini akan berusaha untuk menganalisis/menggambarkan bagaimana kemampuan komunikasi

tertulis matematis dan pemecahan masalah pada pembelajaran materi aritmetika sosial dengan

pendekatan matematika realistik.

Selama proses penyusunan proposal skripsi ini, saya ucapkan terima kasih atas dukungan,

bimbingan, arahan dan motivasi kepada:

1. Prof. Dr. Yus Mochamad Cholily,M. Si selaku pembimbing I

2. Rizal Dian Azmi, M.Sc pembimbing II

Semoga skripsi ini dapat memberikan manfaat kepada pembaca maupun peneliti/penulis.

Penulis menyadari bahwa penyusan proposal skripsi ini masih jauh dari kata sempurna, untuk itu

kritik dan saran yang membangun sangat dibutuhkan guna penyempurnaan penyusunan skripsi ini.

Malang, 19 Juli 2019

Penulis.

Hikmatul Ilma

Page 8: PROPOSAL SKRIPSI ANALISIS KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH …eprints.umm.ac.id/50362/1/Pendahuluan.pdf · Berawal dari permasalahan umum yang dialami siswa ketika mempelajari matematika,

viii

DAFTAR ISI

COVER ......................................................................................................................... i

LEMBAR PERSETUJUAN ....................................................................................... ii

LEMBAR PENGESAHAN ....................................................................................... iii

SURAT PERNYATAAN KEASLIAN ..................................................................... iv

LEMBAR HASIL CEK PLAGIASI ......................................................................... v

ABSTRAK .................................................................................................................. vi

KATA PENGANTAR............................................................................................... vii

PENDAHULUAN ....................................................................................................... 1

KAJIAN PUSTAKA ................................................................................................... 5

A. KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH ........................................... 5

B. KOMUNIKASI TERTULIS MATEMATIS ............................................ 5

C. PENDEKATAN MATEMATIKA REALISTIK ..................................... 6

METODE PENELITIAN ........................................................................................... 7

HASIL DAN PEMBAHASAN ................................................................................... 8

DAFTAR RUJUKAN ............................................................................................... 23

Page 9: PROPOSAL SKRIPSI ANALISIS KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH …eprints.umm.ac.id/50362/1/Pendahuluan.pdf · Berawal dari permasalahan umum yang dialami siswa ketika mempelajari matematika,

ix

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1: RPP ............................................................................................. 26

Lampiran 2: Instrumen Soal ........................................................................... 36

Lampiran 3: Lembar Validasi Soal ................................................................ 39

Lampiran 4: Lembar Validasi RPP ................................................................ 41

Lampiran 5: Dokumentasi Pelaksanaan Penelitian ...................................... 45

Page 10: PROPOSAL SKRIPSI ANALISIS KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH …eprints.umm.ac.id/50362/1/Pendahuluan.pdf · Berawal dari permasalahan umum yang dialami siswa ketika mempelajari matematika,

23

DAFTAR RUJUKAN

Ahmad, M dan Nasution. D.P. (2018). Analisis Kualitatif Kemampuan Komunikasi Matematis

Siswa yang Diberi Pembelajaran Matematika Realistik. Jurnal Gantang. ISSN: 2503-0671

(83-95).

Anisa, W. N. (2014). Peningkatan Kemampuan Pemecahan Masalah Dan Komunikasi Matematik

Melalui Pembelajaran Pendidikan Matematika Realistik Untuk Siswa SMP Negeri Di

Kabupaten Garut. Jurnal Pendidikan Dan Keguruan, 1(1), 1–10

Ansari, B.I. (2016). Komunikasi Matematik, Strategi Berfikir dan Manajemen Belajar: Konsep

dan Aplikasi, Banda Aceh: Pena

Armiati. 2009. Komunikasi Matematis dan Pembelajaran Berbasis Masalah. Disajikan dalam

Semnas Matematika UNPAR. Bandung.

Bernard, Martin dkk. (2018). Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa SMP

Kelas IX pada Materi Bangun Datar. Supremum Journal Of Matematics Education. Vol.2

(77-83). ISSN: 2549-3639

Dahlan, Jarnawi A. 2011. Materi Pokok Analisis Kurikulum Matematika. Jakarta: Universitas

Terbuka.

Haryani, D. (2011). Pembelajaran Matematika Dengan Pemecahan Masalah Untuk

Menumbuhkembangkan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa. Prosiding Seminar Nasional

Penelitian, Pendidikan Dan Penerapan MIPA, (1980), 121–126.

Husna, Ikhsan, M., & Fatimah, S. (2013). Peningkatan Kemampuan Pemecahan Masalah Dan

Komunikasi Matematis Siswa Sekolah Menengah Pertama Melalui Model Pembelajaran

Kooperatif Tipe Think Pair Share (TPS). Peluang, 1(2), 81–92.

Karlimah. (2010). Pengembangan Kemampuan Komunikasi dan Pemecahan Masalah serta

Disposisi Matematis Mahasiswa PGSD melalui Pembelajaran Berbasis Masalah. In Seminar

Nasional FMIPA-UT. Universitas Terbuka.

Lutfiannisak & Sholihah, Ummu. 2018. Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa dalam

Menyelesaikan Soal Materi Komposisi Fungsi Ditinjau dari Kemampuan Matematika. Jurnal

Tadris Matematika, 1(1): 1-8.

Mahardikawati, E., Mardiyana, Setiawan, R. (2017). Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah

Berdasarkan Langkah-Langkah Polya pada Materi Turunan Fungsi Ditinjau dari Kecerdasan

Logis-Matematis Siswa Kelas XI Ipa SMA. Negeri 7 Surakarta Tahun Ajaran 2013/2014.

Jurnal Pendidikan Matematika dan Matematika. Vol.1 No 4

Melianingsih, Nuning, S. (2015). Keefektifan Pendekatan Open-Ended dan Problem Solving pada

Pembelajaran Bangun Ruang Sisi Datar di SMP. Jurnal riset pendidikan matematika. ISSN:

2477-1503, Volume 2 (211–223).

Neneng Maryani. 2011. Pencapaian kemampuan komunikasi matematis siswa melalui

pembelajaran dengan strategi SQ3R (studi eksperimen SMA Negeri kabupaten garut). Tesis.

UPI: Tidak diterbitkan.

Noor, I., & Hidayati, N. (2017). Tahap Perkembangan Kognitif Siswa SMP Kelas VII Berdasarkan

Teori Piaget Ditinjau dari Jeni Kelamin. 10(2), 2–7.

Nopiyani, D., Turmudi, & Prabawanto, S. (2016). Penerapan Pembelajaran Matematika Realistik

Berbantuan GeoGebra untuk Meningkatkan Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa

SMP. Mosharafa: Jurnal Pendidikan Matematika, 5(2), 45–52.

Nugraheni, E. A., & Sugiman, S. (2013b). Pengaruh pendekatan PMRI terhadap aktivitas dan

pemahaman konsep matematika siswa SMP. PYTHAGORAS: Jurnal Pendidikan

Page 11: PROPOSAL SKRIPSI ANALISIS KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH …eprints.umm.ac.id/50362/1/Pendahuluan.pdf · Berawal dari permasalahan umum yang dialami siswa ketika mempelajari matematika,

24

Matematika, 8(1), 101–108.

Pendidikan, M., Kebudayaan, D. A. N., & Indonesia, R. (2013). No Title, 2011.

Prabawanto, S. (2016). Peningkatan Kemampuan Pemecahan Masalah, Komunikasi Matematis,

dan Self Efficacy Scaffolding. Disertas pada SPs Universitas Pendidikan Indonesia. Bandung:

Tidak Diterbitkan.

Pratiwi, Y.C. (2016). Analisis kemampuan pemecahan masalah matematika siswa SMP Dalam

pembelajaran creative problem solving ditinjau Dari adversity quotient. Skripsi Universitas

Negeri Malang. Malang: Tidak diterbitkan.

Provasnik dkk. (2013). Highlights From TIMSS 2011. National Center for Education Statistics,

(009), 140.

Rachmayani, D. (2014). Penerapan Pembelajaran Reciprocal Teaching Untuk Meningkatkan

Kemampuan Komunikasi Matematis Dan Kemandirian Belajar Matematika Siswa. Jurnal

Pendidikan Unsika, 2(1), 13–23.

Ramellan, P., Musdi, E., & Armiati. (2012). Kemampuan Komunikasi Matematis Dan

Pembelajaran Interaktif. Jurnal Pendidikan Matematika, 1(1), 77–82.

Reys, R. E., Lindquist, M., Lambdin, D. V, & Smith, N. L. (2014). Helping children learn

mathematics. John Wiley & Sons.

Sugiarto, H. & Budiarto, M. T. (2014). Kemampuan Komunikasi Matematika Siswa SMP dalam

Pemecahan Masalah Ditinjau dari Kemampuan Matematika. Mathedunesa: Jurnal Ilmiah

Pendidikan Matematika, Vol. 3(3), pp. 208–214.

Sugiyono. (2014). Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Alfabeta.

Sumarmo, U. (2013). Berpikir dan Disposisi Matematik serta Pembelajarannya.FMIPA.

Universitas Pendidikan Indonesia. Bandung.

Sujatmiko, dkk. 2017. Analisis Kemampuan Komunikasi Matematis Tertulis Ditinjau dari Gaya

Belajar pada Siswa Kelas XI Mipa 1 SMA Batik 1 Surakarta Tahun Pelajaran 2015/2016.

Jurnal Pendidikan Matematika (JPMM) Solusi Vol.I No.2.

Susanti,M.,Kurnia.H.I.,Nurfauziyah.P.,Hendriana.H.(2018). Analisis Kemampuan Komunikasi

Matematis Siswa Ditinjau dari Self-Concept. Jurnal LP3M. Universitas Sarjanawiyata

Tamansiswa Yogyakarta. Vol 4 No 2.

Syarifah, T. jamilah, Sujatmiko, P., & Rubono Setiawan. (2017). Analisis Kemampuan

Komunikasi Matematis tertulis Ditinjau dari Gaya Belajar Pada Siswa Kelas XI MIPA 1 SMA

Batik Surakarta. Jurnal Pendidikan Matematika Dan Matematika (JPMM) Solusi, 2(2), 1–

19.

Tanjung, H. S. (2018). Perbedaan Kemampuan Berpikir Kreatif Dan Dalam Penerapan

Model Pembelajaran, IX(1), 110–121hu.

Umar, W. (2012). Membangun Kemampuan Komunikasi Matematis dalam Pembelajaran

Matematika. Jurnal Infinity, 1(1), 1–9.

Usodo, B. (2017). Analisis kemampuan komunikasi matematis secara tertulis, (3), 61–70.

Wahidin, W., & Sugiman, S. (2014). Pengaruh pendekatan PMRI terhadap motivasi berprestasi,

kemampuan pemecahan masalah, dan prestasi belajar. PYTHAGORAS: Jurnal Pendidikan

Matematika, 9(1), 99–109.

Wahyudin, (2012), Filsafat dan Model-Model Pembelajaran Matematika. Bandung: Mandiri.

Wijaya, Ariyadi. (2012). Pendekatan Matematika Realistik. Yogyakarta : Graha Ilmu.

Yuwono, T.,Supanggih, M.,Ferdiani, R.D. (2018). Analisi Kemampuan Pemecahan Masalah

Matematika dalam Menyelesaikan Soal Cerita Berdasarkan Prosedur Polya. Jurnal Tadris

Matematika. ISSN: 2621-3990 (137-144).