proposal simposium 184

39
PROPOSAL KEGIATAN SIMPOSIUM SUMPAH DOKTER 184 FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET PANITIA SIMPOSIUM SUMPAH DOKTER 184 Sekretariat : Wartel Barokah, ISI Surakarta, Jebres Rt 03/VIII, Kentingan Kulon,Surakarta. CP : 085647501155/08561353780 Email : simpocirculation184 @gmail.com Facebook : Simpo Cirulation 184

Upload: baim-muach

Post on 28-Oct-2015

188 views

Category:

Documents


15 download

TRANSCRIPT

Page 1: Proposal Simposium 184

PROPOSAL KEGIATANSIMPOSIUM SUMPAH

DOKTER 184

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

PANITIA SIMPOSIUM SUMPAH DOKTER 184 Sekretariat : Wartel Barokah, ISI Surakarta, Jebres Rt

03/VIII, Kentingan Kulon,Surakarta. CP :

085647501155/08561353780Email : simpocirculation184 @gmail.com Facebook : Simpo

Cirulation 184

Page 2: Proposal Simposium 184

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

PANITIA SIMPOSIUM SUMPAH DOKTER 184 Sekretariat : Wartel Barokah, ISI Surakarta, Jebres Rt

03/VIII, Kentingan Kulon,Surakarta. CP :

085647501155/08561353780Email : simpocirculation184 @gmail.com Facebook : Simpo

Cirulation 184

PROPOSAL KEGIATAN

I. PENDAHULUAN

Penyakit neurokardiovaskular merupakan penyebab utama kematian di

seluruh dunia, Penyakit jantung koroner telah membunuh lebih dari 7 juta orang

sedangkan penyakit stroke membunuh hampir 6 juta orang setiap tahunnya. Selain

itu, kecacatan yang ditimbulkan cukup besar. Diperkirakan 5 juta dari 15 juta

orang di dunia yang menderita stroke mengalami kecacatan sehingga penderita

harus merelakan sisa umurnya dalam kecacatan.

Di Indonesia, penyebab utama kematian di rumah sakit terbanyak

diakibatkan oleh penyakit sistem kardiovaskuler dan stroke. Tidak seperti tahun-

tahun sebelumnya, dewasa ini telah terjadi transisi epidemiologi dengan

meningkatnya proporsi penyakit tidak menular di Indonesia. Hal ini juga sesuai

dengan data epidemiologi oleh WHO (2013) yang menunjukkan bahwa di negara

berkembang seperti Indonesia penyakit tidak menular terutama penyakit

kardiovaskular dan stroke semakin meningkat yang disebabkan oleh perubahan

gaya hidup dan urbanisasi. Oleh karena itu, penyakit neurokardiovaskular tidak

hanya terjadi pada orang tua namun dapat bermula sejak usia muda. Faktor risiko

yang dapat dimodifikasi, terutama terkait gangguan hemodinamik dan metabolik,

merupakan target penatalaksanaan yang penting pada penyakit

neurokardiovaskular,

Page 3: Proposal Simposium 184

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

PANITIA SIMPOSIUM SUMPAH DOKTER 184 Sekretariat : Wartel Barokah, ISI Surakarta, Jebres Rt

03/VIII, Kentingan Kulon,Surakarta. CP :

085647501155/08561353780Email : simpocirculation184 @gmail.com Facebook : Simpo

Cirulation 184

Sistem vascular memiliki peranan penting dalam fisiologi

neurokardiovaskular. Sirkulasi darah berfungsi sebagai sistem transpor oksigen,

karbondioksida, nutrisi, hormon, maupun obat-obatan ke seluruh jaringan. Adanya

proses patologi pada sirkulasi darah dapat bermanifestasi pada penyakit

neurokardiovaskular. Perubahan tekanan darah yang dinamis menyebabkan

gangguan autoregulasi serebrovaskular maupun kardiovaskular yang berdampak

pada kematian organ. Demikian pula sistem saraf berperan penting dalam regulasi

kardiovaskular dari tingkat pembuluh darah perifer hingga modulasi fungsi

jantung melalui aktivitas saraf otonom dan hormonal. Adanya gangguan, baik di

tingkat sistem vascular maupun sistem saraf, akan menyebabkan terjadinya

penyakit neurokardiovaskular.

Penyakit neurokardiovaskular sendiri, merupakan penyakit yang

membutuhkan pertolongan yang cepat. Seperti serangan jantung yang terjadi

akibat pembuluh darah yang tersumbat menyebabkan otot jantung kekurangan

oksigen sehingga terjadi kerusakan otot jantung dan jika tidak segera ditolong

maka dapat menyebabkan gagal jantung. Terlebih penyakit stroke jika tidak segera

tertolong maka akan terjadi kerusakan otak permanen bahkan dapat berujung pada

kematian.

Saat ini, kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi kedokteran dalam bidang

neurokardiovaskular mengalami perkembangan yang pesat. Banyaknya kasus

neurokardiovaskular dan kebutuhan akan penanganan yang cepat memerlukan

kemampuan sebagai dokter untuk dapat mendiagnosis dan memberikan

pertolongan pertama dengan tepat. Selain itu, upaya pencegahan dan

penatalaksanaan perlu dilakukan secara komprehensif untuk menghambat progresi

penyakit ke tahap yang lebih parah.

Page 4: Proposal Simposium 184

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

PANITIA SIMPOSIUM SUMPAH DOKTER 184 Sekretariat : Wartel Barokah, ISI Surakarta, Jebres Rt

03/VIII, Kentingan Kulon,Surakarta. CP :

085647501155/08561353780Email : simpocirculation184 @gmail.com Facebook : Simpo

Cirulation 184

Berdasarkan hal tersebut, dalam rangka Sumpah Dokter 184 kami

menyelenggarakan one day national symposium yang bertajuk

“CIRCULATION”, current practical management of neurocardiovascular disease

and its prevention. Dalam simposium ini akan dikaji informasi terkait

neurokardiovaskular secara komprehensif, mencakup penanganan pertama,

diagnosis, dan manajemen penyakit neurokardiovaskular teraktual saat ini, sebagai

bekal yang dapat diaplikasikan oleh para dokter, dokter spesialis, dan praktisi

kesehatan lainnya.

II. NAMA DAN BENTUK KEGIATAN

1. One Day National Symposium dengan tema :

“CIRCULATION: CURRENT PRACTICAL MANAGEMENT OF

NEUROCARDIOVASCULAR DISEASE AND ITS PREVENTION”

2. Pameran/Eksibisi

a. Industri Farmasi

b. Pelayanan Kesehatan

c. Buku (umum/kesehatan)

III. SASARAN KEGIATAN

Jumlah peserta : 1400 peserta yang terdiri atas :

1. Dokter Spesialis

2. Dokter umum/PPDS

Page 5: Proposal Simposium 184

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

PANITIA SIMPOSIUM SUMPAH DOKTER 184 Sekretariat : Wartel Barokah, ISI Surakarta, Jebres Rt

03/VIII, Kentingan Kulon,Surakarta. CP :

085647501155/08561353780Email : simpocirculation184 @gmail.com Facebook : Simpo

Cirulation 184

3. Dokter muda dan Mahasiswa Fakultas Kedokteran

4. Tenaga Kesehatan lain

IV. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN

Hari/Tanggal : Minggu, 15 September 2013

Waktu : pukul 07.00 – 15.30 WIB

Tempat : The Sunan Hotel Solo, Jln. Ahmad Yani 40 Surakarta.

V. PELAKSANA KEGIATAN

Panitia Simposium dalam rangka pelantikan Dokter Baru Periode 184

Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret Surakarta bekerjasama dengan IDI

Cabang Surakarta.

VI. LAMPIRAN

1. Susunan Panitia

2. Susunan Acara

3. Estimasi Dana Simposium 184

4. Penawaran Kerjasama dan Sponsor

VII. PENUTUP

Demikian proposal ini kami buat, atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan

terima kasih.

Page 6: Proposal Simposium 184

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

PANITIA SIMPOSIUM SUMPAH DOKTER 184 Sekretariat : Wartel Barokah, ISI Surakarta, Jebres Rt

03/VIII, Kentingan Kulon,Surakarta. CP :

085647501155/08561353780Email : simpocirculation184 @gmail.com Facebook : Simpo

Cirulation 184

VIII. LEMBAR PENGESAHAN

Ketua Simposium,

Ali Husein, S.Ked.

Sekretaris,

Mohamad Basroni, S.Ked

Page 7: Proposal Simposium 184

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

PANITIA SIMPOSIUM SUMPAH DOKTER 184 Sekretariat : Wartel Barokah, ISI Surakarta, Jebres Rt

03/VIII, Kentingan Kulon,Surakarta. CP :

085647501155/08561353780Email : simpocirculation184 @gmail.com Facebook : Simpo

Cirulation 184

Mengetahui

Pembantu Dekan III

Prof. Dr. Mohammad Fanani, dr., Sp.KJ(K)

NIP 19510711 198003 1 001

Dekan Fakultas Kedokteran UNS

Prof. Dr. Zainal Arifin Adnan, dr., Sp.PD-KR, FINASIM

NIP 19510601 197903 1 002

Ketua IDI Cabang Surakarta

Dr. Ganung Harsono, Sp.A(K)

NPA IDI 09416

SUSUNAN PANITIA

Pelindung : Rektor Universitas Sebelas Maret Surakarta

Penasihat : Dekan Fakultas Kedokteran UNS

Pembantu Dekan Fakultas Kedokteran UNS

Page 8: Proposal Simposium 184

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

PANITIA SIMPOSIUM SUMPAH DOKTER 184 Sekretariat : Wartel Barokah, ISI Surakarta, Jebres Rt

03/VIII, Kentingan Kulon,Surakarta. CP :

085647501155/08561353780Email : simpocirculation184 @gmail.com Facebook : Simpo

Cirulation 184

Ketua IDI Cabang Surakarta

Ketua Simposium : Ali Husein, S.Ked.

Sekretaris : Mohamad Basroni, S.Ked.

Maulia Prismadani, S.Ked.

Bendahara : Shaumy Saribanon, S.Ked.

Nurhayati Budi Asih, S.Ked.

Sie Ilmiah : Yasjudan Rastrama, S.Ked. (Koor)

Anung Rizky Putri Utami, S.Ked.

Asih Novea K., S.Ked.

Chanif Lutfiati Muyasaroh, S.Ked.

Cholifatur Ravita Fauzi, S.Ked.

Denny Adriansyah, S.Ked.

Dika Ambar Kusuma, S.Ked.

Erpryta Nurdia Tetrasiwi, S.Ked.

Evander Aloysius, S.Ked.

Hafriliantika Ramadhani , S.Ked.

Ira Ristinawati, S.Ked.

Khodijah Yahya, S.Ked.

Mega Astriningrum, S.Ked.

Ni Nyoman Indirawati Kusuma, S.Ked.

Nur Fi'i Hidayatullah, S.Ked.

Nuri Puspita, S.Ked.

Nurul Fitri Syarifah, S.Ked.

Redya Ayu Triutari, S.Ked.

Rieska Widyaswari , S.Ked.

Rudy Hartawan, S.Ked.

Salma Asri Nova, S.Ked.

Yoni Frista Vendarani, S.Ked.

Page 9: Proposal Simposium 184

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

PANITIA SIMPOSIUM SUMPAH DOKTER 184 Sekretariat : Wartel Barokah, ISI Surakarta, Jebres Rt

03/VIII, Kentingan Kulon,Surakarta. CP :

085647501155/08561353780Email : simpocirculation184 @gmail.com Facebook : Simpo

Cirulation 184

Sie Dokumentasi dan Dekorasi : Abiseka Panji Baskoro, S.Ked. (Koor)

Adrian Arna Saputra, S.Ked.

Afandi Dwi Harmoko

Aila Mustofa, S.Ked.

Anisa Hidayati , S.Ked.

Anisa Prastiwi, S.Ked.

Ayu Winarsih, S.Ked.

Deanita Puspitasari , S.Ked.

Dwi Wirastomo, S.Ked.

Eva Veronika, S.Ked.

Fitri Firdausiya, S.Ked.

Gabriel Arni, S.Ked.

Iput Syarhil Mustofa, S.Ked.

Katia Amanda Sinoel, S.Ked.

Lodewyx Bobby N, S.Ked.

Nursanti Setianadewi , S.Ked.

Sie Acara, Perlengkapan, : Muhammad Nadhim, S.Ked. (Koor)

dan Konsumsi A. Fani Chrisanti, S.Ked.

Agung Nugroho, S.Ked.

Ali Ma’ruf , S.Ked.

Amalia Primayanti , S.Ked.

Amanda Arta, S.Ked.

Amora Fadila, S.Ked.

Artha Wahyu, S.Ked.

Atika Zulfa, S.Ked.

Bernadeta Erika Priharyuni , S.Ked.

Page 10: Proposal Simposium 184

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

PANITIA SIMPOSIUM SUMPAH DOKTER 184 Sekretariat : Wartel Barokah, ISI Surakarta, Jebres Rt

03/VIII, Kentingan Kulon,Surakarta. CP :

085647501155/08561353780Email : simpocirculation184 @gmail.com Facebook : Simpo

Cirulation 184

Christine Notoningtyas S. , S.Ked.

Cicie Arina, S.Ked.

Dessy Hayu Pratiwi , S.Ked.

Dian Kartika Sari , S.Ked.

Dimas Yuliar Sevanto , S.Ked.

Dyah Listyorini, S.Ked.

Emyke Fitria Ambarwati, S.Ked.

Endika Rachmawati , S.Ked.

Fitra Purnama, S.Ked.

Gilar Rizki, S.Ked.

Heningtyas Suci Utomo , S.Ked.

Hida Fitriana R.P. , S.Ked.

I G.A.A. Eka Putri Sunari , S.Ked.

Ike Pramastuti , S.Ked.

Ikvin Muttathi’in , S.Ked.

Kusni Kurnia Putri , S.Ked.

Maya Diyaswari , S.Ked.

Muh. Arief Syaifuddin, S.Ked.

Muhammad Aria Novianto, S.Ked.

Noniek Rachmawati , S.Ked.

Nugroho Jati Dwi Nur L, S.Ked.

Nurotus Sanniyah , S.Ked.

Ramadhan Tiara Timur , S.Ked.

Reschita Adityanti , S.Ked.

Rr. Della Undadewi Sanjaya, S.Ked.

Septina Hestiningrum, S.Ked.

Titis Ummi Nur Jannati, S.Ked.

Yohana Endrasari , S.Ked.

Page 11: Proposal Simposium 184

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

PANITIA SIMPOSIUM SUMPAH DOKTER 184 Sekretariat : Wartel Barokah, ISI Surakarta, Jebres Rt

03/VIII, Kentingan Kulon,Surakarta. CP :

085647501155/08561353780Email : simpocirculation184 @gmail.com Facebook : Simpo

Cirulation 184

Sie Kesekretariatan : Teguh Hermawansyah, S.Ked. (Koor)

Agatha Dinar, S.Ked.

Ariyani Novitasari , S.Ked.

Ayu Indrasari , S.Ked.

Cherelia Dinar Pradanasari A. , S.Ked.

Damarjati Hening Pradipta, S.Ked.

Debby Andina , S.Ked.

Desi Tri Pertiwi, S.Ked.

Dian Ajeng Atikaningrum. , S.Ked.

Dinar Handayani Asri Hariadi , S.Ked.

M. Ibrahim Pribadi, S.Ked.

Margareta Grace, S.Ked.

Marwan Sofyan, S.Ked.

Muhamad Muamar , S.Ked.

Novita Fadlia, S.Ked.

Saverina Nungky Dian Hapsari , S.Ked.

Shinta Rizkiasih, S.Ked.

Sofina Kusnadi , S.Ked.

Wella Manovia, S.Ked.

Wildan Syamsudin Fahmy , S.Ked.

Yusuf Allan Pascana , S.Ked.

Sie Publikasi dan Perijinan : Trisna Adhy Wijaya, S.Ked. (Coor)

Aulya, S.Ked.

Avionita Rahma Dewi Pranitasari, S.Ked.

Ayu Rakhmawati , S.Ked.

Page 12: Proposal Simposium 184

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

PANITIA SIMPOSIUM SUMPAH DOKTER 184 Sekretariat : Wartel Barokah, ISI Surakarta, Jebres Rt

03/VIII, Kentingan Kulon,Surakarta. CP :

085647501155/08561353780Email : simpocirculation184 @gmail.com Facebook : Simpo

Cirulation 184

Bening Rahimi Titisari , S.Ked.

Dian Atika, S.Ked.

Dimas Sigit Widodo, S.Ked.

Dwi Prasetyo Nugroho , S.Ked.

Eka Dewi Pratitisari , S.Ked.

Lanny Margaretha Barutu , S.Ked.

Lia Fankania , S.Ked.

Merida Larissa , S.Ked.

Nisya Hapsari , S.Ked.

Nunik Wijayanti Wulantoro , S.Ked.

Ratri Satya Pitrasti , S.Ked.

Taufiqo Nugraha , S.Ked.

Utami Lestari Suryaning Akbar, S.Ked.

Wieka Budhiwidayanti. , S.Ked.

Sie Dana dan Transportasi : Tri Kusumo , S.Ked. (Coor)

Adelia Kartikasari , S.Ked.

Arifatunnisa’ , S.Ked.

Dea Alberta, S.Ked.

Devika Yuldharia , S.Ked.

Elsa Rosalina , S.Ked.

Etika Andi Rakhman , S.Ked.

Fahmi Wahyu , S.Ked.

Indana Zulfa Z , S.Ked.

Neovita Kriesna Lauranita , S.Ked.

Wegig Amanu , S.Ked.

Page 13: Proposal Simposium 184

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

PANITIA SIMPOSIUM SUMPAH DOKTER 184 Sekretariat : Wartel Barokah, ISI Surakarta, Jebres Rt

03/VIII, Kentingan Kulon,Surakarta. CP :

085647501155/08561353780Email : simpocirculation184 @gmail.com Facebook : Simpo

Cirulation 184

ONE DAY NATIONAL SYMPOSIUM (CIRCULATION)

“CURRENT PRACTICAL MANAGEMENT OF NEUROCARDIOVASCULAR

DISEASE AND ITS PREVENTION”

Session I

Moderator: Rivan Danuaji, dr, M.Kes, Sp.S

Overview of Neurocardiovascular Disease

Denny Ardiansyah, S.Ked.

An update clinical guideline of stroke

Prof. Dr. Suroto, dr., Sp.S(K)

Salim Harris, dr., Sp.S(K)

Vertigo and cephalgia: a current management based on etiology

Herlina Suryawati, dr., Sp.S

Session II

Moderator: Agung Susanto, dr., Sp.PD

Medicolegal and professional aspect in neurocardiovascular disease management

Rory Hartono, dr., Sp.F

Actual Management of Hypertension to Prevent Vascular Damage as A Prior Factor in

Neurocardiovascular Disease

Prof. Dr. Bambang Purwanto, dr., Sp.PD-KGH-FINASIM

Page 14: Proposal Simposium 184

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

PANITIA SIMPOSIUM SUMPAH DOKTER 184 Sekretariat : Wartel Barokah, ISI Surakarta, Jebres Rt

03/VIII, Kentingan Kulon,Surakarta. CP :

085647501155/08561353780Email : simpocirculation184 @gmail.com Facebook : Simpo

Cirulation 184

The cardiovascular protective role of metformin

Dr. Sugiarto, dr., Sp.PD-FINASIM

Session III

Moderator: Novi, dr., Sp.JP

Acute coronary syndrome: the management in emergency case

Prof.Dr. Mochammad Fathoni, dr., Sp.JP(K)-FIHA-FAsCC-FAPSC

Chronic heart failure as a complication of cardiovascular disease: the comprehensive

strategy for management

Prof. Bambang Irawan, dr., Sp.PD-KKV, Sp.JP-FIHA

New invention of neurovascular disease

Subandi, dr., Sp.S-FINS

SUSUNAN ACARA SIMPOSIUM

WAKTU ACARA07.00-07.30 Registrasi Peserta07.30-07.40 Opening Ceremony07.40-08.10 Sambutan Ketua Simposium

Sambutan Ketua IDI cabang SurakartaSambutan Dekan FK UNS dan Pembukaan Simposium 184

Session I08.10-08.20 Pembukaan Session I

Moderator : Rivan Danuaji, dr, M.Kes, Sp.S08.20-08.50 Materi 1 : Overview of neurocardiovascular disease

Denny Ardiansyah, S.Ked.08.50-09.20 Materi 2 : An update clinical guideline of stroke

Prof. Dr. Suroto, dr., Sp.S(K) dan Salim Harris, dr., Sp.S(K)09.20-09.50 Materi 3 : Vertigo and cephalgia: a current management based on etiology

Herlina Suryawati, dr., Sp.S09.50-10.10 Tanya Jawab10.10-10.25 Coffee break & hiburanSession II10.25-10.35 Pembukaan Session II

Moderator : Agung Susanto, dr., Sp.PD10.30-11.00 Materi 1 : Medicolegal and professional aspect in neurocardiovascular disease

management

Page 15: Proposal Simposium 184

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

PANITIA SIMPOSIUM SUMPAH DOKTER 184 Sekretariat : Wartel Barokah, ISI Surakarta, Jebres Rt

03/VIII, Kentingan Kulon,Surakarta. CP :

085647501155/08561353780Email : simpocirculation184 @gmail.com Facebook : Simpo

Cirulation 184

Rory Hartono, dr., Sp.F11.00-11.30 Materi 2 : Actual Management of Hypertension to Prevent Vascular Damage as

A Prior Factor in Neurocardiovascular DiseaseProf. Dr. Bambang Purwanto, dr., Sp.PD-KGH-FINASIM

11.30-12.00 Materi 3 : The cardiovascular protective role of metforminDr. Sugiarto, dr., Sp.PD-FINASIM

12.00-12.20 Tanya Jawab12.20-13.10 Ishoma & hiburanSession III13.10-13.20 Pembukaan Session III

Moderator : dr. Novi, Sp.JP13.20-13.50 Materi 1 : Acute coronary syndrome: the management in emergency case

Prof.Dr. Mochammad Fathoni, dr., Sp.JP(K)-FIHA-FAsCC-FAPSC13.50-14.20 Materi 2 : Chronic heart failure as a complication of cardiovascular disease: the

comprehensive strategy for managementProf. Bambang Irawan, dr., Sp.PD-KKV, Sp.JP-FIHA

14.20-14.50 Materi 3 : New invention of neurovascular diseaseSubandi, dr., Sp.S-FINS

14.50-15.10 Tanya Jawab15.10-15.25 Pembagian Doorprize15.25-15.30 CLOSING

ESTIMASI DANA SIMPOSIUM 184

I. PEMASUKAN

Penjualan tiket :

Dokter spesialis 100 x Rp 200.000,00 Rp 20.000.000,00

Dokter Umum/PPDS 600 x Rp 150.000,00 Rp 90.000.000,00

Dokter muda/Mahasiswa 700 x Rp 130.000,00 Rp 91.000.000,00

Sponsor Rp 79.000.000,00

JUMLAH TOTAL Rp 280.000.000,00

II. PENGELUARAN

A. KESEKRETARIATAN

Page 16: Proposal Simposium 184

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

PANITIA SIMPOSIUM SUMPAH DOKTER 184 Sekretariat : Wartel Barokah, ISI Surakarta, Jebres Rt

03/VIII, Kentingan Kulon,Surakarta. CP :

085647501155/08561353780Email : simpocirculation184 @gmail.com Facebook : Simpo

Cirulation 184

Flash stamp Rp 300.000,00

HVS 5 x Rp 30.000,00 Rp 150.000,00

Amplop Rp 50.000,00

Tiket 1.400 x Rp 1.000,00 Rp 1.400.000,00

Sertifikat 1.400 x Rp 2.000,00 Rp 2.800.000,00

Notes 1.400 x Rp 1.500,00 Rp 2.100.000,00

Ballpoint 1.400 xRp 1.000,00 Rp 1.400.000,00

Map 1.400 x Rp 3.000,00 Rp 4.200.000,00

Jilid proposal Rp 500.000,00

Printer Rp 600.000,00

Tinta Rp 400.000,00

Materai Rp 100.000,00

Makalah 1.400 x Rp 5.000,00 Rp 7.000.000,00

Kirim seminar kit Rp 1.0 00.000,00

JUMLAH Rp 22.000.000,00

Page 17: Proposal Simposium 184

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

PANITIA SIMPOSIUM SUMPAH DOKTER 184 Sekretariat : Wartel Barokah, ISI Surakarta, Jebres Rt

03/VIII, Kentingan Kulon,Surakarta. CP :

085647501155/08561353780Email : simpocirculation184 @gmail.com Facebook : Simpo

Cirulation 184

B. ACARA

Music and performing art Rp 6.000.000,00

Plakat 10 x Rp 300.000,00 Rp 3.000.000,00

Door Prize Rp 5.000.000,00

JUMLAH Rp. 14.000.000,00

C. ILMIAH

Pembicara

Lokal Prof 2 x Rp 5.000.000,00 Rp 10.000.000,00

Non Prof 2 x Rp 4.000.000,00 Rp 8.000.000,00

Luar Prof 1 x Rp 5.000.000,00 Rp 5.000.000,00

Non Prof 3 x Rp 4.000.000,00 Rp 12.000.000,00

Operasional Rp 8.000.000,00

Honorarium Moderator (3 orang moderator) Rp 4 .500.000,00

JUMLAH Rp 47.500.000,00

D. KONSUMSI

Cinderamata Pembicara Rp 2.800.000,00

Seragam Panitia 132 x Rp 100.000,00 Rp 13.20 0.000,00

JUMLAH Rp 16.000.000,00

E. AKOMODASI

Tempat & konsumsi peserta Rp

13 7.500.000,00

JUMLAH Rp 137.500.000,00

F. PUBDEKDOK

Page 18: Proposal Simposium 184

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

PANITIA SIMPOSIUM SUMPAH DOKTER 184 Sekretariat : Wartel Barokah, ISI Surakarta, Jebres Rt

03/VIII, Kentingan Kulon,Surakarta. CP :

085647501155/08561353780Email : simpocirculation184 @gmail.com Facebook : Simpo

Cirulation 184

Desain grafis Rp 500.000,00

Spanduk 6x Rp 250.000,00 Rp 1.500.000,00Banner 5 x Rp. 200.000 Rp 1.000.000,00

Leaflet 2000 x Rp 2.500,00 Rp 5.000.000,00Poster 600 X Rp 5.000,00 Rp 3.000.000,00Ijin Publikasi Rp 500.000,00Foto dan video hari H Rp 1.500.000,00Foto dokumentasi Panitia Tiap Sie Rp 1.000.000,00Video Dokumenter Rp 8.000.000,00Dekorasi Rp 8.000.000,00Akomodasi publikasi Rp 500.000,00

JUMLAH Rp 30.500.000,00

G. PERIJINAN

SKP IDI Rp 6.000.000,00

Perijinan (Polisi) Rp 500.000,00

JUMLAH Rp 6.500.000,00

B. DANA DAN TRANSPORTASI

Transport Rp 1.000.000,00JUMLAH Rp 1.000.000,00

Subtotal Rp 275.000.000,00

Biaya tak terduga Rp 5.000.000,00

JUMLAH TOTAL Rp 280.000.000,00

Page 19: Proposal Simposium 184

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

PANITIA SIMPOSIUM SUMPAH DOKTER 184 Sekretariat : Wartel Barokah, ISI Surakarta, Jebres Rt

03/VIII, Kentingan Kulon,Surakarta. CP :

085647501155/08561353780Email : simpocirculation184 @gmail.com Facebook : Simpo

Cirulation 184

Page 20: Proposal Simposium 184

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

PANITIA SIMPOSIUM SUMPAH DOKTER 184 Sekretariat : Wartel Barokah, ISI Surakarta, Jebres Rt

03/VIII, Kentingan Kulon,Surakarta. CP :

085647501155/08561353780Email : simpocirculation184 @gmail.com Facebook : Simpo

Cirulation 184

LEMBAR KERJASAMA SPONSORSHIP

Dalam pelaksanaan Simposium Sumpah Dokter ke 184 dengan tema

“CIRCULATION”, panitia memberikan kesempatan kepada berbagai perusahaan

dan instansi untuk berpartisipasi menyukseskan acara ini dalam bentuk kerjasama

sebagai berikut :

PLATINUM SPONSORSHIP

Platinum Sponsorship merupakan suatu bentuk kerjasama finansial antara

pihak sponsor dengan Panitia Simposium, pihak sponsor akan menanggung 50%

(Rp.140.000.000,-) dari kebutuhan dana Simposium.

Hak yang didapat dengan menjadi Platinum Sponsor adalah:

a. Sponsorship eksklusif dan menjadi sponsor utama dan tunggal Simposium.

b. Pihak sponsor dapat memasang Banner perusahaan / produk (disediakan oleh

pihak sponsor) pada ruang utama, pintu masuk dan ruangan rehat.

c. Kesempatan untuk menampilkan delegasi (5 menit) saat pembukaan Simposium

dan dapat menggunakan dukungan Audio Visual.

d. Logo sponsor eksklusif pada semua media seminar kit (map, buku makalah,

notes).

e. Pihak sponsor dapat menyertakan media promosi, brosur atau sample produk pada

semua Simposium kit.

f. Ucapan penghargaan pada sponsor saat sambutan pembukaan dan penutup oleh

Ketua Panitia.

g. Logo sponsor eksklusif ditampilkan pada seluruh material promosi dan brosur .

h. Logo sponsor ditampilkan pada web log Simposium dan disediakan hyperlinks

menuju website sponsor dari web log Simposium.

Page 21: Proposal Simposium 184

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

PANITIA SIMPOSIUM SUMPAH DOKTER 184 Sekretariat : Wartel Barokah, ISI Surakarta, Jebres Rt

03/VIII, Kentingan Kulon,Surakarta. CP :

085647501155/08561353780Email : simpocirculation184 @gmail.com Facebook : Simpo

Cirulation 184

i. Slide sponsor ditampilkan pada interval sesi ilmiah Simposium

GOLD SPONSORSHIP

Gold Sponsorship merupakan suatu bentuk kerjasama finansial antara pihak

sponsor dengan Panitia Simposium, dimana pihak sponsor akan menanggung 35%

(Rp 98.000.000,-) dari kebutuhan dana Simposium. Dan panitia dapat mencari

maksimal 2 sponsor Gold.

Hak yang didapat dengan menjadi Gold Sponsor adalah:

a. Pihak sponsor dapat memasang Banner perusahaan / produk (disediakan oleh

pihak sponsor) pada ruang utama dan ruang rehat atau pintu masuk.

b. Logo sponsor pada media simposium kit (buku makalah, notes).

c. Ucapan penghargaan pada sponsor saat penutup oleh Ketua Panitia.

d. Pihak sponsor dapat menyertakan media promosi, brosur atau sample produk pada

Simposium kit.

e. Logo sponsor ditampilkan pada seluruh material promosi dan brosur Simposium.

f. Logo sponsor ditampilkan pada web log simposium dan disediakan hyperlinks

menuju website sponsor dari web log Simposium.

g. Slide sponsor ditampilkan pada interval sesi ilmiah Simposium.

SILVER SPONSORSHIP

Silver Sponsorship merupakan suatu bentuk kerjasama finansial antara pihak

sponsor dengan Panitia Simposium, dimana pihak sponsor akan menanggung 20%

(Rp 56.000.000,-) dari kebutuhan dana Simposium. Dan panitia dapat mencari

maksimal 4 sponsor Silver.

Page 22: Proposal Simposium 184

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

PANITIA SIMPOSIUM SUMPAH DOKTER 184 Sekretariat : Wartel Barokah, ISI Surakarta, Jebres Rt

03/VIII, Kentingan Kulon,Surakarta. CP :

085647501155/08561353780Email : simpocirculation184 @gmail.com Facebook : Simpo

Cirulation 184

Hak yang didapat dengan menjadi Silver Sponsor adalah:

a. Pihak sponsor dapat memasang Banner perusahaan / produk (disediakan oleh

pihak sponsor) pada ruang utama dan ruang rehat atau pintu masuk.

b. Logo sponsor pada media simposium kit (buku makalah, notes).

c. Ucapan penghargaan pada sponsor saat penutup oleh Ketua Panitia.

d. Pihak sponsor dapat menyertakan media promosi, brosur atau sample produk pada

Simposium kit.

e. Slide sponsor ditampilkan pada interval sesi ilmiah Simposium.

BRONZE SPONSORSHIP

Silver Sponsorship merupakan suatu bentuk kerjasama finansial antara pihak

sponsor dengan Panitia Simposium, dimana pihak sponsor akan menanggung 10%

(Rp 28.000.000,-) dari kebutuhan dana Simposium. Dan panitia dapat mencari

maksimal 10 sponsor Bronze.

Hak yang didapat dengan menjadi Bronze Sponsor adalah:

a. Pihak sponsor dapat memasang Banner perusahaan / produk (disediakan oleh

pihak sponsor) pada ruang utama dan ruang rehat atau pintu masuk.

b. Pihak sponsor dapat menyertakan media promosi, brosur atau sample produk pada

Simposium kit.

c. Slide sponsor ditampilkan pada interval sesi ilmiah Simposium.

SPEAKER SPONSORSHIP

Speaker Sponsorship merupakan suatu bentuk kerjasama finansial antara

pihak sponsor dengan Panitia Simposium, dimana pihak sponsor akan menanggung

salah satu atau lebih fee pembicara, pihak sponsor dapat memilih pembicara yang

Page 23: Proposal Simposium 184

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

PANITIA SIMPOSIUM SUMPAH DOKTER 184 Sekretariat : Wartel Barokah, ISI Surakarta, Jebres Rt

03/VIII, Kentingan Kulon,Surakarta. CP :

085647501155/08561353780Email : simpocirculation184 @gmail.com Facebook : Simpo

Cirulation 184

diinginkan. Kerjasama pihak sponsor dengan pembicara dapat dilakukan secara

pribadi dengan sebelumnya memberitahu pihak panitia.

Hak yang didapat dengan menjadi Speaker Sponsor adalah:

a. Pihak sponsor dapat memasang 1 (satu) Banner perusahaan / produk (disediakan

oleh pihak sponsor) pada pintu masuk atau ruang rehat.

b. Logo sponsor pada salah satu paket media berikut:

1. Media seminar kit (buku makalah dan notes).

2. Material promosi, brosur dan back drop

3. Logo sponsor ditampilkan pada web log simposium dan disediakan hyperlinks

menuju website sponsor dari web log simposium.

4. Slide sponsor ditampilkan pada interval salah satu sesi ilmiah (bergantung

pada keynote yang dipilih)

MEDIA PARTNER

Media Partner merupakan suatu bentuk kerjasama publikasi antara pihak

sponsor dengan Panitia Simposium, dimana media partner menyediakan publikasi

mengenai acara Simposium. Bentuk kontraprestasi disesuaikan dengan frekuensi

publikasi.

Hak yang didapat dengan menjadi Media Partner adalah:

a. Ucapan terima kasih di buku makalah.

b. Pemberitahuan saat simposium berlangsung.

c. Logo perusahaan di dalam Material promosi, brosur dan back drop.

d. Logo perusahaan ditampilkan pada web log simposium dan disediakan hyperlinks

menuju website sponsor dari web log simposium.

Page 24: Proposal Simposium 184

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

PANITIA SIMPOSIUM SUMPAH DOKTER 184 Sekretariat : Wartel Barokah, ISI Surakarta, Jebres Rt

03/VIII, Kentingan Kulon,Surakarta. CP :

085647501155/08561353780Email : simpocirculation184 @gmail.com Facebook : Simpo

Cirulation 184

EKSHIBISI

Panitia Simposium menyediakan booth ekshibisi seluas 3 x 2 m dengan harga

Rp. 3.000.000,00 untuk tiap booth. Stan pameran akan disediakan panitia. Pihak

sponsor dapat menampilkan logo produk / perusahaan, leaflet maupun brosur

perusahaan

PAKET TAS SEMINAR

Paket tas seminar merupakan suatu bentuk kerjasama publikasi antara pihak

sponsor dengan Panitia Simposium, dimana pihak sponsor menyediakan tas seminar

sebanyak 1400 buah untuk peserta simposium.

Hak yang didapat dengan menjadi sponsor tas seminar adalah:

a. Pihak sponsor dapat mencantumkan logo produk / logo perusahaan di tas

simposium.

b. Logo perusahaan di dalam material promosi, brosur dan back drop

c. Simposium kit lain yaitu blok note, ballpoint, brosur / leaflet dapat dimasukkan ke

dalam tas (blok note dan ballpoint disediakan oleh sponsor)

d. Ucapan terima kasih di buku makalah.

e. Pemberitahuan saat simposium berlangsung.

IKLAN BUKU MAKALAH

Panitia Simposium 184 menyediakan kesempatan untuk beriklan di dalam

buku makalah. Pihak sponsor dapat menampilkan logo produk di buku makalah.

Harga masing-masing space iklan dapat dilihat pada daftar berikut:

Page 25: Proposal Simposium 184

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

PANITIA SIMPOSIUM SUMPAH DOKTER 184 Sekretariat : Wartel Barokah, ISI Surakarta, Jebres Rt

03/VIII, Kentingan Kulon,Surakarta. CP :

085647501155/08561353780Email : simpocirculation184 @gmail.com Facebook : Simpo

Cirulation 184

PENENTUAN SPONSOR :

1. Memenuhi syarat-syarat yang telah disepakati.

2. Sponsor yang lebih dahulu memberikan kepastian dan memberikan uang muka.

3. Bila perusahaan atau instansi berminat menjadi sponsor, maka pihak tersebut

harus menandatangi kontrak surat kerjasama yang bermaterai.

4. Materi iklan berbentuk logo atau identitas perusahaan/ instansi/ produk

diserahkan dalam format gambar atau file, diterima bersama pada saat

penandatanganan kontrak.

5. Pembatalan dilakukan selambat-lambatnya 4 hari setelah penandatanganan

kontrak kerjasama.

DAFTAR HARGA SPACE IKLAN BUKU MAKALAH

Logo Perusahaan :Sampul depan dalam

1 Halaman penuh : Rp. 2.000.000,-½ Halaman (10,5 x 15,5 cm) : Rp. 1.000.000,-¼ Halaman (10,5 x 7,5 cm) : Rp. 500.000,-

Sampul belakang dalam1 Halaman penuh : Rp. 1.000.000,-½ Halaman (10,5 x 15,5 cm) : Rp. 500.000,-¼ Halaman (10,5 x 7,5 cm) : Rp. 250.000,-

Sampul belakang luar1 Halaman penuh : Rp. 2.500.000,-½ Halaman (10,5 x 15,5 cm) : Rp. 1.250.000,-¼ Halaman (10,5 x 7,5 cm) : Rp. 625.000,-

Halaman tengah WARNA1 Halaman penuh : Rp. 2.500.000,-½ Halaman (10,5 x 15,5 cm) : Rp. 1.250.000,-¼ Halaman (10,5 x 7,5 cm) : Rp. 625.000,-

Halaman tengah hitam putih1 Halaman penuh : Rp. 750.000,-½ Halaman (10,5 x 15,5 cm) : Rp. 350.000,-¼ Halaman (10,5 x 7,5 cm) : Rp. 200.000,-

Page 26: Proposal Simposium 184

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

PANITIA SIMPOSIUM SUMPAH DOKTER 184 Sekretariat : Wartel Barokah, ISI Surakarta, Jebres Rt

03/VIII, Kentingan Kulon,Surakarta. CP :

085647501155/08561353780Email : simpocirculation184 @gmail.com Facebook : Simpo

Cirulation 184

6. Pembatalan dari pihak panitia, maka panitia akan mengembalikan 100 % biaya

yang diterima oleh panitia kepada pihak sponsor.

7. Pembatalan dari pihak sponsor, maka panitia akan mengembalikan 50 % dari

jumlah yang telah diberikan oleh pihak sponsor kepada panitia.

8. Apabila perusahaan/ instansi tertarik untuk menjadi sponsorship tapi belum

sepakat dengan kontraprestasi tertulis, maka dapat melakukan kesepakatan

dengan panitia kegiatan

9. Ketentuan-ketentuan lain yang belum tercantum akan dibicarakan lebih lanjut

dalam perjanjian dan kontrak kerjasama

Page 27: Proposal Simposium 184

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

PANITIA SIMPOSIUM SUMPAH DOKTER 184 Sekretariat : Wartel Barokah, ISI Surakarta, Jebres Rt

03/VIII, Kentingan Kulon,Surakarta. CP :

085647501155/08561353780Email : simpocirculation184 @gmail.com Facebook : Simpo

Cirulation 184

CONTOH MEDIA PROMOSI

BROSUR

SPANDUK

Page 28: Proposal Simposium 184

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

PANITIA SIMPOSIUM SUMPAH DOKTER 184 Sekretariat : Wartel Barokah, ISI Surakarta, Jebres Rt

03/VIII, Kentingan Kulon,Surakarta. CP :

085647501155/08561353780Email : simpocirculation184 @gmail.com Facebook : Simpo

Cirulation 184

MAKALAH, COVER DEPAN

COVER BELAKANG

Page 29: Proposal Simposium 184

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

PANITIA SIMPOSIUM SUMPAH DOKTER 184 Sekretariat : Wartel Barokah, ISI Surakarta, Jebres Rt

03/VIII, Kentingan Kulon,Surakarta. CP :

085647501155/08561353780Email : simpocirculation184 @gmail.com Facebook : Simpo

Cirulation 184

LEMBAR PENGESAHAN

Surakarta, Juni 2013

Panitia Simposium 184

Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret Surakarta

Mengetahui,

Dekan Fakultas Kedokteran UNS Ketua Simposium

Page 30: Proposal Simposium 184

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

PANITIA SIMPOSIUM SUMPAH DOKTER 184 Sekretariat : Wartel Barokah, ISI Surakarta, Jebres Rt

03/VIII, Kentingan Kulon,Surakarta. CP :

085647501155/08561353780Email : simpocirculation184 @gmail.com Facebook : Simpo

Cirulation 184

Prof. Dr. Zainal Arifin Adnan, dr., Sp.PD-KR, FINASIM

NIP 19510601 197903 1 002

Ali Husein, S.Ked.

Ketua IDI Cabang Surakarta

Dr. Ganung Harsono, Sp.A(K)

NPA IDI 09416