proposal program bermain r.anakdoc

2
PROPOSAL PROGRAM BERMAIN NAMA PASIEN : An.Y U S I A : 2,6 tahun DIAGNOSA MEDIS : LEUKEMIA Tingkat Aktivitas : Kebutuhan sehari-hari klien sepenuhnya dilakukan oleh orang tua klien dan perawat, tidak terdapat kekakuan otot, klien akan direncanakan untuk mendapat pengobatan kemoterapi. Tingkat Perkembangan : 1. Perkembangan motorik kasar (grass motoric) : Klien dapat duduk dan berdiri dan berjalan dengan baik tanpa bantuan. 2. Perkembangan motorik halus (fine motoric adaptif) : Klien dapat memegang pensil/pena dan menggoreskan pada selembar kertas, walaupun cara klien memegang belum sempurna. Klien dapat tersenyum dan tertawa jika melihat sesuatu yang dianggap lucu dan akan menangis apabila melihat petugas kesehatan dan perawat yang mencoba untuk mendekati klien untuk melakukan suatu tindakan diagnostik tertentu. 3.. Perkembangan sosialisasi Selain lingkungan keluarga, klien juga sudah mengenal

Upload: friski-marto

Post on 13-Dec-2015

216 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Proposal Program Bermain r.anakdoc

PROPOSAL PROGRAM BERMAIN

NAMA PASIEN : An.Y

U S I A : 2,6 tahun

DIAGNOSA MEDIS : LEUKEMIA

Tingkat Aktivitas : Kebutuhan sehari-hari klien sepenuhnya dilakukan oleh

orang tua klien dan perawat, tidak terdapat kekakuan otot,

klien akan direncanakan untuk mendapat pengobatan

kemoterapi.

Tingkat Perkembangan :

1. Perkembangan motorik kasar (grass motoric) :

Klien dapat duduk dan berdiri dan berjalan dengan baik

tanpa bantuan.

2. Perkembangan motorik halus (fine motoric adaptif) :

Klien dapat memegang pensil/pena dan menggoreskan

pada selembar kertas, walaupun cara klien memegang

belum sempurna. Klien dapat tersenyum dan tertawa jika

melihat sesuatu yang dianggap lucu dan akan menangis

apabila melihat petugas kesehatan dan perawat yang

mencoba untuk mendekati klien untuk melakukan suatu

tindakan diagnostik tertentu.

3.. Perkembangan sosialisasi

Selain lingkungan keluarga, klien juga sudah mengenal

lingkungan ruangan dimana tempat klien dirawat

4. Perkembangan bahasa

klien sudah bisa mengatakan ma—ma, papa.

Jenis Permainan :sesuai dengan tingkat perkembangan anak yaitu mampu

menggambar lingkaran, bermain bersama dengan anak lain

dan menyadari adanya lingkungan lain di luar keluarganya.

Klien dapat menggunakan media yang datar dana dapat

bermain bola.

Page 2: Proposal Program Bermain r.anakdoc

Alat Yang Digunakan :

Pensil / kertas putih beberapa lembar dan beberapa balok

segi empat kecil.

Aturan Permainan : Klien dapat duduk di atas meja atau di lantai dan perawat

memberikan pensil/pena kepada klien lalu disodorkan

kertas, lalu klien disuruh untuk menggambar diatas kertas

tersebut. klien dianjurkan untuk mencoba

menggambar/menulis hal yang sangat disukainya.

P e s e r t a : Klien.S dan Ibunya

Perawat (Yowel Kambu, S.Kep dan Basmalah Harun, S.Kep)