program studi sastra inggris fakultas ilmu sosial dan …

17
PROSEDUR KEGIATAN MBKM INTERNAL PROYEK INDEPENDEN PROGRAM STUDI SASTRA INGGRIS FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU BUDAYA No. Dokumen : Tgl. Berlaku : Kamis, 12/08/2021 No. Revisi : 00 Halaman : LEMBAR PENGESAHAN JABATAN TANDA TANGAN Dibuat Oleh Koordinator Program Studi Sastra Inggris Diperiksa Oleh Jaminan Mutu Program Studi Sastra Inggris Disahkan Oleh Dekan FISIB

Upload: others

Post on 11-Feb-2022

4 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PROGRAM STUDI SASTRA INGGRIS FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN …

PROSEDUR KEGIATAN MBKM INTERNAL

PROYEK INDEPENDEN PROGRAM STUDI SASTRA INGGRIS

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU BUDAYA

No. Dokumen

:

Tgl. Berlaku : Kamis, 12/08/2021

No. Revisi : 00

Halaman :

LEMBAR PENGESAHAN

JABATAN TANDA TANGAN

Dibuat Oleh Koordinator Program

Studi Sastra Inggris

Diperiksa Oleh Jaminan Mutu

Program Studi Sastra Inggris

Disahkan Oleh

Dekan FISIB

Page 2: PROGRAM STUDI SASTRA INGGRIS FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN …

PROSEDUR KEGIATAN MBKM INTERNAL

PROYEK INDEPENDEN PROGRAM STUDI SASTRA INGGRIS

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU BUDAYA

No. Dokumen

:

Tgl. Berlaku : Kamis, 12/08/2021

No. Revisi : 00

Halaman :

1.0 TUJUAN Mengatur pelaksanaan kegiatan Proyek Independen dalam rangka

Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) yang diselenggarakan

oleh program studi Sastra Inggris, sehingga kualitas atau mutu

penyelenggaraan dapat dipertanggungjawabkan.

2.0 RUANG LINGKUP Prosedur kegiatan Proyek Independen dalam rangka MBKM

yang diselenggarakan pihak internal UTM, meliputi: prosedur

pelaksanaan, pendampingan, visitasi dan penilaian

3.0 DEFINISI ● Proyek Independen adalah kegiatan pembelajaran di luar

program studi/kampus dalam rangka merdeka belajar kampus

merdeka (MBKM) yang diarahkan pada terciptanya produk

inovatif dan/atau solusi permasalahan masyarakat/dunia

industri/usaha (stakeholders) yang memiliki nilai kompetitif

dan daya guna tinggi serta direkognisi oleh stakehokders, yang

diusulkan oleh tim mahasiswa mono maupun lintas prodi

secara independen

● Proyek Independen lintas prodi adalah Proyek Independen

yang diinisiasi oleh minimal dua program studi dan diikuti oleh

mahasiswa masing-masing prodi tsb.

● Proyek Independen Swadana adalah proyek independen yang

diajukan dan dilaksanakan mahasiswa dengan pendanaan dari

mahasiswa

● Proyek Independen Non Swadana adalah proyek independen

yang diikuti oleh mahasiswa dengan penyelenggara dan

pendanaan bukan dari mahasiswa, dapat dari program studi

(UTM) maupun pihak luar yang bekerjasama dengan UTM.

● Dosen Pendamping Akademik adalah dosen yang ditunjuk

oleh Koordinator Program Studi sebagai pembimbing akademik

mahasiswa selama masa studinya yang mendapatkan Surat

Tugas Dekan melalui Ketua Jurusan

● Dosen pembimbing adalah dosen yang ditunjuk oleh

Koordinator Program Studi sebagai pembimbing kegiatan

Proyek Independen MBKM mahasiswa yang mendapatkan

Surat Tugas Dekan melalui Ketua Jurusan

● Tim Penilai MBKM adalah sekelompok dosen yang ditunjuk oleh

Page 3: PROGRAM STUDI SASTRA INGGRIS FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN …

PROSEDUR KEGIATAN MBKM INTERNAL

PROYEK INDEPENDEN PROGRAM STUDI SASTRA INGGRIS

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU BUDAYA

No. Dokumen

:

Tgl. Berlaku : Kamis, 12/08/2021

No. Revisi : 00

Halaman :

Koordinator Program Studi untuk melakukan penilaian kelayakan

dan rekognisi SKS pada rancangan proyek independen yang

diusulkan oleh tim mahasiswa. Tim penilai mendapatkan Surat

Tugas Dekan melalui Ketua Jurusan

● Mahasiswa adalah mahasiswa aktif program studi yang

tertarik, mendaftar, mengusulkan rancangan/proposal proyek

independen, dan disetujui oleh program studi untuk

mengikuti kegiatan Proyek Independen

● Kuesioner kepuasan adalah instrumen yang dipergunakan

oleh program studi untuk menilai kepuasan pelaksanaan

kegiatan MBKM meliputi kepuasan terhadap pelayanan prodi

dan dosen pembimbing yang diisi oleh mahasiswa

● RPS kegiatan MBKM adalah rencana pembelajaran semester

yang dibuat oleh prodi untuk kegiatan MBKM

● Formulir Konversi Kegiatan MBKM adalah instrumen yang

berisi konversi capaian kegiatan ke capaian pembelajaran

MBKM serta rekognisi SKS-nya yang diisi oleh Tim Penilai,

disetujui oleh dosen pembimbing, serta diketahui oleh

Koordinator Prodi

● Format penilaian adalah instrumen yang dipergunakan untuk

menilai kegiatan MBKM berdasarkan pada RPS

4.0 REFERENSI

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 12 tahun

2012 tentang Pendidikan Tinggi;

Peraturan Pemerintah Nomor 4 tahun 2014 tentang

Penyelenggaraan Pendidikan Tinggi

Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 3

Tahun 2020 tentang Standar Nasional Pendidikan Tinggi

Peraturan Menteri Riset Teknologi dan pendidikan Nomor

35 tahun 2015 tentang Organisasi dan Tata Kerja UTM

Peraturan Rektor Universitas Trunojoyo Madura Nomor

6/UN46/HK.01/2021 tentang Kebijakan Merdeka Belajar

Kampus Merdeka dalam Pelaksanaan Tridharma Berbasis

Komunitas.

Page 4: PROGRAM STUDI SASTRA INGGRIS FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN …

PROSEDUR KEGIATAN MBKM INTERNAL

PROYEK INDEPENDEN PROGRAM STUDI SASTRA INGGRIS

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU BUDAYA

No. Dokumen

:

Tgl. Berlaku : Kamis, 12/08/2021

No. Revisi : 00

Halaman :

5.0 RINCIAN PROSEDUR A. Prosedur Pelaksanaan

Untuk Proyek Independen dengan Swadana Mahasiswa melakukan konsultasi dengan dosen

pembimbing akademik terkait dengan usulan proyek independent yang akan dilakukan dengan membawa draf

awal proposalnya

Dosen pembimbing akademik berkoordinasi dengan

Koordinator Prodi untuk mendapatkan persetujuan awal.

Jika disetujui, Mahasiswa mendaftar di Sistem Informasi

MBKM UTM

Koordinator Prodi menunjuk Dosen Pembimbing Proyek

Independen

Mahasiwa berkonsultasi dengan dosen pembimbing untuk

finalisasi dan persetujuan proposalnya

Dosen pembimbing melalui Koordinator Prodi melakukan

koordinasi dengan Tim Penilai MBKM untuk menentukan konversi serta besaran/rekognisi SKS Proyek Independen.

Hasil ketentuan konversi dituliskan dalam Formulir Konversi Kegiatan MBKM

Dosen pembimbing menginformasikan besaran SKS kepada

mahasiswa

Mahasiswa melakukan KRS dengan persetujuan

bimbingan dosen pembimbing akademik

Mahasiswa melakukan kegiatan proyek independen sesuai

proposal yang telah disetujui.

Untuk Proyek Independen dengan Non Swadana

Program Studi dapat melakukan kerjasama dengan program

studi luar maupun pihak luar UTM untuk menciptakan produk inovatif atau pun penyelesaian permasalahan

stakeholders lainnya. Jika dilakukan dengan pihak luar UTM, prodi melalui fakultas melakukan MoA.

Prodi berkoordinasi dengan prodi/pihak lain yang terlibat menyusun RPS kegiatan Proyek Independen dengan topik

yang telah disepakati.

Program Studi mengumumkan kesempatan kegiatan Proyek

Independen dengan topik yang telah ditentukan oleh program studi. Jika Proyek Independen dilakukan berdasarkan kerjasama lintas prodi, maka pengumuman disampaikan

masing-masing prodi

Page 5: PROGRAM STUDI SASTRA INGGRIS FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN …

PROSEDUR KEGIATAN MBKM INTERNAL

PROYEK INDEPENDEN PROGRAM STUDI SASTRA INGGRIS

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU BUDAYA

No. Dokumen

:

Tgl. Berlaku : Kamis, 12/08/2021

No. Revisi : 00

Halaman :

Mahasiswa melakukan konsultasi dengan dosen pembimbing akademik untuk mengikuti PI

Jika disetujui, mahasiswa mendaftar di Sistem Informasi

MBMK UTM

Prodi melakukan seleksi dan menentukan mahasiswa yang

lolos untuk mengikuti MBKM Proyek Independen

Koordinator Prodi menunjuk Dosen Pembimbing Proyek

Independen. Jika Proyek Independen dilakukan berdasarkan kerjasama lintas prodi, maka dosen pendamping disiaplan oleh masing-masing prodi yang mahasiswanya terlibat.

Mahasiswa melakukan KRS dengan persetujuan bimbingan dosen pembimbing akademik

Mahasiswa melakukan kegiatan proyek independen sesuai

RPS yang telah disediakan.

B. Prosedur Pendampingan, Visitasi, dan Penilaian

● Dosen pembimbing memberikan arahan mengenai RPS kegiatan Proyek Independen pada mahasiswa

● Mahasiswa mengisi logbook harian secara berkala serta

mengerjakan aktifitas untuk menghasilkan produk

inovatif/penyelesaian permasalahan stakeholders yang disepakati.

● Dosen pembimbing mengoreksi dan melakukan penilaian

terhadap logbook maupun perkembangan hasil pekerjaam (output/produk) yang telah dikerjakan oleh mahasiswa

● Dosen pembimbing mengembalikan hasil penilaian logbook dan perkembagan output kepada mahasiswa

● Dosen pembimbing melakukan visitasi ke lokasi pelaksanaan Proyek Independen untuk monitoring kegiatan mahasiswa

berdasarkan RPS ● Dosen pembimbing memberikan catatan dalam kegiatan

monitoring pada setiap mahasiswa

● Dosen pembimbing memberikan penilaian sesuai dengan format yang disediakan

● Mahasiswa wajib mengisi kuesioner kepuasan kegiatan Proyek

Independen untuk dapat melihat hasil penilaian

● Mahasiswa dapat melihat hasil penilaian kegiatan Proyek Independen di SIAKAD

C. Prosedur Evaluasi Kegiatan dan Tindak Lanjut

● Penjaminan mutu prodi melakukan rekapitulasi kepuasan

mahasiswa terhadap kegiatan Proyek Independen dan disampaikan kepada Koordinator Prodi

Page 6: PROGRAM STUDI SASTRA INGGRIS FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN …

PROSEDUR KEGIATAN MBKM INTERNAL

PROYEK INDEPENDEN PROGRAM STUDI SASTRA INGGRIS

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU BUDAYA

No. Dokumen

:

Tgl. Berlaku : Kamis, 12/08/2021

No. Revisi : 00

Halaman :

● Koordinator Prodi membahas hasil penilaian kegiatan Proyek Independen pada forum rapat prodi, untuk menentukan tindak

lanjut dari hasil penilaian

6.0 LAMPIRAN ● RPS Proyek Independen

● Form.1 (konsultasi kegiatan MBKM)

● Form.2 (seleksi kegiatan MBKM)

● Form.4 (pengajuan surat tugas)

● Form.5 (logbook)

● Form.6 (monitoring kegiatan MBKM)

● Form.7 (penilaian kegiatan MBKM)

● Form.8 (konversi penilaian kegiatan MBKM)

● Form.9 (kuesioner kepuasan kegiatan MBKM)

● Form.10 (rekapitulasi kepuasan pelaksanaan kegiatan MBKM)

7.0 RIWAYAT PERUBAHAN Belum ada

Page 7: PROGRAM STUDI SASTRA INGGRIS FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN …
Page 8: PROGRAM STUDI SASTRA INGGRIS FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN …

Form.1

PROGRAM STUDI SASTRA INGGRIS FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU BUDAYA

UNIVERSITAS TRUNOJOYO MADURA

Email : [email protected]

Lembar Konsultasi Kegiatan MBKM Prodi Sastra Inggris

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Budaya, Universitas Trunojoyo Madura

Nama Mahasiswa

NIM

Semester

Jenis MBKM yang akan diikuti

Persyaratan mengikuti MBKM a. Telah menyelesaikan matakuliah wajib

Program Studi

b. Bersedia untuk memenuhi semua

persyaratan kegiatan MBKM

______________________________________

Hasil konsultasi Menyetujui / tidak menyetujui

Alasan

Nama Dosen Wali

Tanda tangan Mahasiswa

Page 9: PROGRAM STUDI SASTRA INGGRIS FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN …

Form.2

PROGRAM STUDI SASTRA INGGRIS

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU BUDAYA UNIVERSITAS TRUNOJOYO MADURA Email : [email protected]

Rekapitulasi Mahasiswa Pendaftar Kegiatan MBKM dan Hasil Seleksi

Skema : ______________________________

No. Nama

Mahasiswa

NIM Semester IPK Pengalaman

organisasi

Prestasi Hasil Seleksi (diterima/ditolak)

Koordinator Prodi Sastra Inggris,

Mohammad Halili, MLangSt

NIP. 198211072015041002

Page 10: PROGRAM STUDI SASTRA INGGRIS FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN …

Form.4

PROGRAM STUDI SASTRA INGGRIS FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU BUDAYA

UNIVERSITAS TRUNOJOYO MADURA Email : [email protected]

Pengusulan Surat Tugas Dosen Pembimbing Kegiatan MBKM

Kepada Yth,

Ketua Jurusan ……………………………….

Fakultas ……………………………………….

Universitas Trunojoyo Madura

Sehubungan dengan kegiatan MBKM …………………… maka kami mohon kepada

Dekan Fakultas…………………….. untuk memberikan surat tugas pembimbing

pada semester ganjil / genap tahun ajaran…………………. kepada dosen-dosen

yang namanya tercantum di bawah ini.

No. Nama Dosen Pembimbing

Kegiatan MBKM

NIP

Demikian, atas perhatian dan kerjasamanya disampaikan terima kasih.

Bangkalan, ………………………………....

Koordinator Program Studi Sastra Inggris,

Mohammad Halili, MLangSt

NIP. 198211072015041002

Page 11: PROGRAM STUDI SASTRA INGGRIS FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN …

Form.5

PROGRAM STUDI SASTRA INGGRIS

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU BUDAYA UNIVERSITAS TRUNOJOYO MADURA Email : [email protected]

Logbook Kegiatan MBKM

Nama Mahasiswa : ………………………………………………………………………………….

NIM : ………………………………………………………………………………….

Lokasi Kegiatan MBKM : ………………………………………………………………………………….

Alamat Kegiatan MBKM : ………………………………………………………………………………….

No. Hari /

Tanggal

Kegiatan yang

dilakukan

Durasi

Kegiatan (Jam)

Target Kegiatan Capaian

target

Bukti

Kegiatan

Validasi

Pembimbing

lapang

Bangkalan, ………………………………....

Koordinator Prodi Sastra Inggris,

Mohammad Halili, MLangSt

NIP. 198211072015041002

Dosen Pembimbing

…………………………….

NIP………………………...

Pembimbing Lapang

…………………………….

NIP………………………...

Page 12: PROGRAM STUDI SASTRA INGGRIS FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN …

Form.6

PROGRAM STUDI SASTRA INGGRIS FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU BUDAYA

UNIVERSITAS TRUNOJOYO MADURA Email : [email protected]

Monitoring Kegiatan MBKM

Skema Kegiatan MBKM : ………………………………………………………………………

Nama Mahasiswa : ………………………………………………………………………

NIM : ………………………………………………………………………

Lokasi Kegiatan MBKM : ………………………………………………………………………

Alamat Kegiatan MBKM : ………………………………………………………………………

No Item Monitorng Penilaian

1 2 3 4

1 Kegiatan mahasiswa sesuai

dengan RPS kegiatan MBKM

2 Mahasiswa mengisi logbook

kegiatan MBKM

3 Mahasiswa menyelesaikan

tugas-tugas di RPS

4 Lokasi kegiatan MBKM

5 Pembimbing Lapang

Saran dan Masukan

Keterangan, 1 : sangat tidak baik; 2 : tidak baik; 3 : baik; 4 : sangat baik

……………….,………………………

Dosen Pembimbing

………………………………………….

NIP……………………………………..

Page 13: PROGRAM STUDI SASTRA INGGRIS FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN …

Form.7

PROGRAM STUDI SASTRA INGGRIS

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU BUDAYA UNIVERSITAS TRUNOJOYO MADURA

Email : [email protected]

Penilaian Kegiatan MBKM

Skema Kegiatan MBKM : ………………………………………………………………………

Nama Mahasiswa : ………………………………………………………………………

NIM : ………………………………………………………………………

Lokasi Kegiatan MBKM : ………………………………………………………………………

Alamat Kegiatan MBKM : ………………………………………………………………………

No. Komponen Penilaian Range Nilai

(0-100)

Bobot

Penilaian

Nilai x

bobot

Penilain Hardskill (disesuaikan dengan Rencana Penugasan Mahasiswa di RPS)

1

2

3

4

5

….

Penilaian softskill

1 Kemampuan komunikasi

2 Kemampuan adaptasi

3 Kemampuan problem

solving

4 Kreatifitas

……

Total Nilai Angka

Nilai huruf

Keterangan

Penilaian softskill dilakukan oleh pembimbing lapang

Penilaian hardskill dilakukan oleh dosen pembimbing

……………….,………………………

Dosen Pembimbing

………………………………………….

NIP……………………………………..

Page 14: PROGRAM STUDI SASTRA INGGRIS FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN …

Form.8

PROGRAM STUDI SASTRA INGGRIS FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU BUDAYA

UNIVERSITAS TRUNOJOYO MADURA Email : [email protected]

Konversi Penilaian Kegiatan MBKM

Skema Kegiatan MBKM : ………………………………………………………………………

Nama Mahasiswa : ………………………………………………………………………

NIM : ………………………………………………………………………

Lokasi Kegiatan MBKM : ………………………………………………………………………

Alamat Kegiatan MBKM : ………………………………………………………………………

No. Daftar Matakuliah

Konversi Kegiatan MBKM

Beban SKS Penilaian

Keterangan :

Konversi dilakukan kegiatan MBKM selain MBKM pertukaran pelajar

Daftar konversi matakuliah ditulis sesuai dengan ketentuan yang telah

dibuat oleh program studi

Konversi dapat ke matakuliah wajib/matakuliah pilihan/matakuliah baru

Bangkalan,…………………………………..

Dosen Pembimbing

…………………………….

NIP………………………...

Koordinator Prodi Sastra Inggris,

Mohammad Halili, MLangSt

NIP. 198211072015041002

Page 15: PROGRAM STUDI SASTRA INGGRIS FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN …

Form.9

PROGRAM STUDI SASTRA INGGRIS FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU BUDAYA

UNIVERSITAS TRUNOJOYO MADURA Email : [email protected]

Kuesioner Kepuasan Pelayanan kepada Mahasiswa dalam Kegiatan MBKM

Skema Kegiatan MBKM : ……………………………………………………………..

Nama Mahasiswa : ……………………………………………………………..

NIM : ……………………………………………………………..

Lokasi Kegiatan MBKM : ……………………………………………………………..

Alamat Kegiatan MBKM : ……………………………………………………………..

Nama Dosen Pembimbing : ……………………………………………………………..

Nama pembimbing Lapang : ……………………………………………………………..

Item Pelayanan Kode Penilaian

1 2 3 4

Dosen Pembimbing

Proses pembimbingan dilakukan secara teratur / terjadwal A1

Dosen memberikan penjelasan tentang RPS kegiatan

MBKM

A2

Dosen pembimbing mengoreksi tugas mahasiswa A3

Dosen melakukan monitoring ke lokasi kegiatan MBKM A4

Dosen memberikan respon dengan baik terhadap

pertanyaan mahasiswa

A5

Pembimbing lapang

Pembimbingan dilakukan secara teratur/terjadwal B1

Pembimbing memberikan arahan secara detail tentang

pelaksanaan kegiatan

B2

Pembimbing Lapang sangat responsif B3

Tempat kegiatan MBKM

Tempat kegiatan MBKM layak untuk dijadikan tempat

kegiatan MBKM

C1

Tempat kegiatan MBKM menyediakan fasilitas yang layak

bagi mahasiswa yang magang

C2

Merekomendasikan tempat untuk kegiatan MBKM

selanjutnya

C3

Materi Kegiatan MBKM

Materi kegiatan magang sangat mendukung kompetensi

prodi

D1

Materi kegiatan MBKM dapat meningkatkan softskill

mahasiswa

D2

Materi kegiatan MBKM dapat meningkatkan hardskill

mahasiswa

D3

Page 16: PROGRAM STUDI SASTRA INGGRIS FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN …

Form.10

PROGRAM STUDI SASTRA INGGRIS

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU BUDAYA UNIVERSITAS TRUNOJOYO MADURA

Email : [email protected]

Rekapitulasi Kepuasan Pelaksanaan Kegiatan MBKM

Terhadap Dosen Pembimbing

Nama Dosen Pembimbing Rata-Rata Penilaian Kepuasan

A1 A2 A3 A4 A5 IPK

Rekapitulasi Kepuasan Pelaksanaan Kegiatan MBKM

Terhadap Pembimbing Lapang

Nama Pembimbing lapang Rata-Rata Penilaian Kepuasan

B1 B2 B3 IPK

Page 17: PROGRAM STUDI SASTRA INGGRIS FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN …

Rekapitulasi Kepuasan Pelaksanaan Kegiatan MBKM

Terhadap Tempat Kegiatan MBKM

Nama Tempat Kegiatan

MBKM

Rata-Rata Penilaian Kepuasan

C1 C2 C3 IPK

Rekapitulasi Kepuasan Pelaksanaan Kegiatan MBKM

Terhadap Materi Kegiatan MBKM

Materi Kegiatan MBKM Rata-Rata Penilaian Kepuasan

D1 D2 D3 IPK