profil perusahaan · 2020. 10. 19. · profil perusahaan improvement for better services | analisis...

73
COMPANY PROFILE 37 Tata Kelola Perusahaan Corporate Governance Laporan Keuangan Financial Statements PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019 Analisis dan Pembahasan Manajemen Management Discussion and Analysis Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Corporate Social Responsibility

Upload: others

Post on 05-Dec-2020

3 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

37

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

COMPANY PROFILE

37

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Laporan KeuanganFinancial Statements

PROFILPERUSAHAAN

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Isi AR.indd 37 19/06/2020 18:10:24

Page 2: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

38

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

Brief Profile

PROFIL SINGKAT

Nama PerusahaanCompany Name

Perusahaan Umum Lembaga Penyelenggara Pelayanan Navigasi Penerbangan Indonesia (Perum LPPNPI)

Tanggal PendirianDate of Establishment

13 September 2012September 13, 2012

Dasar Hukum PendirianLegal basis

Undang-undang No. 1 Tahun 2009 Tentang PenerbanganLaw No. 1 of 2009 on AviationPeraturan Pemerintah No. 77 Tahun 2012 Tentang Perum LPPNPIGovernment Regulation (PP) No. 77 of 2012 on Perum LPPNPI

Modal AwalInitial Capital

Rp97.952.690.300 berupa aset peralatan navigasi bandara yang terletak di Pangkalan Bun, Tarakan, Jayapura, dan Karimun JawaRp97,952,690,300 in airport navigation assets in Pangkalan Bun, Tarakan, Jayapura and Karimun Jawa

Bidang UsahaLine of Business

Pelayanan lalu lintas penerbangan (ATS)Air Traffic Services (ATS)

Pelayanan telekomunikasi penerbangan (COM)Aeronautical Telecommunication Services (COM)

Pelayanan Informasi Aeronautika (AIS)Aeronautical Information Services (AIS)

Pelayanan Informasi Meteorologi Penerbangan (MET)Aeronautical Meteorological Information Services (MET)

Pelayanan Informasi Pencarian dan Pertolongan (SAR)Search and Rescue Information Services (SAR)

Kantor PusatHeadquarters

Gedung Airnav Indonesia/Airnav Indonesia BuildingJl. Ir. H. Juanda No. 1 Tangerang, Banten 15121, Indonesia

Telepon Telephone +62 21 5591 5000

Faksimili Facsimile +62 21 5591 5100

Surel E-mail [email protected]

Situs Web Website www.airnavindonesia.co.id

KepemilikanOwnership

Pemerintah Republik Indonesia, 100%Government of the Republic of Indonesia, 100%

Jumlah KaryawanNumber of Employees

5.117 orang, per 31 Desember 20195,117, as of December 31, 2019

Isi AR.indd 38 19/06/2020 18:10:27

Page 3: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

39

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

Visi

Misi

Vision

Mission

‘Menjadi penyedia jasa pelayanan navigasi penerbangan bertaraf internasional’

‘Menyediakan layanan lalu lintas penerbangan yang mengutamakan keselamatan, kenyamanan, dan ramah lingkungan demi memenuhi ekspektasi pengguna jasa’

Visi dan Misi AirNav telah ditetapkan oleh Dewan Pengawas dan Direksi di dalamRapat Kerja Perusahaan Tahun 2017.

AirNav Vision and Mission were set forth by the Supervisory Board and the Board of Directors during the Company Work Meeting in 2017.

‘To become an Air Navigation Service Provider with International Standard’

‘To provide air navigation services that prioritize safety, comfort, and is environmentally friendly, to meet the expectation of the users’

Isi AR.indd 39 19/06/2020 18:10:28

Page 4: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

40

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

I-SAFE

AirNav Indonesia menerapkan tata nilai I-SAFE dalam setiap proses kegiatan usahanya untuk mewujudkan visi dan misi perusahaan. Penerapan tata nilai I-SAFE juga merujuk pada ketentuan dalam PP No. 77 tahun 2012 tentang Perusahaan Umum Lembaga Penyelenggara Pelayanan Navigasi Penerbangan Indonesia (Perum LPPNPI).

I-SAFE is a mandatory value system to be implemented in each of AirNav Indonesia business activity in order to achieve the company’s vision and mission. Implementation of the I-SAFE value system refers to the provisions of Government Regulation No. 77 of 2012 on Perusahaan Umum Lembaga Penyelenggara Pelayanan Navigasi Penerbangan Indonesia (Perum LPPNPI).

40

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

Gedung Tower ATC di Kantor Cabang Pangkal Pinang (PGK).ATC Tower at Pangkal Pinang (PGK) Branch Office.

Isi AR.indd 40 19/06/2020 18:10:30

Page 5: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

41

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

I-SAFE

41

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Laporan KeuanganFinancial Statements

Mengutamakan kebenaran dan menjunjung etika tinggi dalam pergaulan bisnis.

To focus on the truth and to uphold high ethics in business interaction.

Integrity

Mengutamakan kebersamaan dan kerja sama tim dalam menjalankan segala aktivitas bisnis.

To prioritize togetherness and team work in conducting every business activity.

Solidity

Berani memperjuangkan kebenaran, kejujuran, dan senantiasa bertanggung jawab.

To have the courage to fight for truth and honesty, and to always be accountable.

Accountability

Mengutamakan keselamatan dalam setiap aktivitas bisnis.

To prioritize safety in every business activity.

Focus on Safety

Selalu berusaha memberikan pelayanan terbaik bagi pelanggan dan mitra kerja.

To always give the best services to the customers and business partners.

Service Excellence

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Isi AR.indd 41 19/06/2020 18:10:31

Page 6: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

42

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

Brief History

SEJARAH SINGKAT

Berdasarkan Undang-Undang No. 1 tahun 2009 tentang Penerbangan dan Peraturan Pemerintah (PP) No. 77 tahun 2012 tentang Perum LPPNPI, AirNav Indonesia diresmikan pada tanggal 13 September 2012 dan mulai beroperasi sejak 16 Januari 2013. Pendirian Perusahaan ini ditujukan untuk meningkatkan keselamatan dan pelayanan navigasi penerbangan, serta membangun citra positif Indonesia dalam hal pelayanan navigasi penerbangan yang prima.

Hasil audit Universal Safety Oversight Audit Program and Safety Performance (USOAP) tahun 2005 dan ketentuan International Civil Aviation Organization (ICAO) tahun 2007 menjadi dasar pertimbangan dibentuknya AirNav Indonesia. Berdasarkan hasil audit tersebut, tugas rangkap PT Angkasa Pura I (Persero) dan PT Angkasa Pura II (Persero) serta Direktorat Jenderal Perhubungan Udara dalam mengelola bandara yang berorientasi kepada profit (laba) dengan kegiatan turunannya di seluruh Indonesia dinilai tidak memenuhi rekomendasi minimum International Safety Standard yang ditetapkan oleh ICAO.

Pertimbangan lain yang ikut melatarbelakangi adalah kurang efektifnya layanan navigasi

On the basis of Law No. 1 of 2009 on Aviation and Government Regulation No. 77 of 2012 on Perum LPPNPI, AirNav Indonesia was established on September 13, 2012 to start operation on January 16, 2013. The Company was established to improve air navigation safety and services, as well as to develop a positive image of Indonesia in terms of excellent navigation services.

Findings of Universal Safety Oversight Audit Program and Safety Performance (USOAP) 2005 audit dan the provisions of International Civil Aviation Organization (ICAO) 2007 formed the basis for the deliberation that resulted in the establishment of AirNav Indonesia. The audit had found that the dual responsibility of PT Angkasa Pura I (Persero) and PT Angkasa Pura II (Persero) as well as Directorate General of Civil Aviation in the profit-oriented management of both air navigation and airports, along with their attendant activities, across Indonesia had not met the minimum recommendation of International Safety Standard set forth by ICAO.

Another underlying consideration was the inefficiency of air navigation services that

Isi AR.indd 42 19/06/2020 18:10:32

Page 7: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

43

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

penerbangan yang memiliki standar kerja, peralatan, fasilitas, dan kebijakan berbeda-beda. Hal ini disebabkan oleh pengelolaan navigasi penerbangan sebelumnya yang turut dikelola oleh Bandar Udara Unit Pelaksana Teknis Direktorat Jenderal Perhubungan Udara, pemerintah daerah, swasta, dan militer. Hadirnya AirNav Indonesia sebagai operator tunggal navigasi penerbangan diharapkan akan membuat pelayanan navigasi penerbangan lebih fokus dan dapat meningkatkan keselamatan penerbangan.

Pengalihan pengelolaan navigasi penerbangan dari PT Angkasa Pura I (Persero), PT Angkasa Pura II (Persero), dan Dirjen Perhubungan Udara kepada AirNav Indonesia ditandai dengan pengalihan pelayanan navigasi penerbangan di 26 bandara ke perusahaan. Operasional AirNav didukung sumber daya manusia dan peralatan dari pengelola sebelumnya turut dialihkan untuk mendukung operasional AirNav. Pada tahun tahun selanjutnya, secara berangsur-angsur dilakukan pengalihan layanan navigasi penerbangan di sejumlah bandara, tahun2014 dan 2015 sebanyak 193 bandara, 2016 sebanyak 275 bandara, 2017 sebanyak 284 bandara, 2018 sebanyak 286 bandara. Hingga akhir tahun 2019, AirNav memberikan pelayanan navigasi penerbangan di 286 bandara di seluruh Indonesia.

AIRNAV BERTUJUAN MENINGKATKAN KESELAMATAN DAN PELAYANAN NAVIGASI PENERBANGAN, SERTA MEMBANGUN CITRA POSITIF INDONESIA DALAM HAL PELAYANAN NAVIGASI PENERBANGAN YANG PRIMA.

AIRNAV AIMS TO IMPROVE AIR NAVIGATION SAFETY AND SERVICES, AS WELL AS DEVELOP A POSITIVE IMAGE OF INDONESIA IN TERMS OF EXCELLENT NAVIGATION SERVICES.

adopted varying work standards, equipment, facilities and policies. This practice had stemmed from the fact that in the past air navigation was managed by Airport Technical Implementation Unit of the Directorate General of Civil Aviation, local government, private entities, and the military. AirNav’s establishment as single operator of air navigation was expected to promote focused navigation services to improve flight aviation safety guarantee.

Transfer of air navigation management from PT Angkasa Pura I (Persero), PT Angkasa Pura II (Persero) and Directorate General of Civil Aviation to AirNav Indonesia was marked with handover of air navigation services at 26 airports to the company. AirNav operations have been fully supported by the human resources and technical equipment transferred from the previous management. In the following years, air navigation services in a number of airports were gradually transferred: the number reached 193 airports in 2014 and 2015, 275 in 2016, 284 in 2017, 286 in 2018. By late 2019, AirNav was providing air navigation services in 286 airports across Indonesia.

Isi AR.indd 43 19/06/2020 18:10:32

Page 8: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

44

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

Company Milestones

JEJAK LANGKAHPERUSAHAAN

• Peraturan Pemerintah No. 77 tahun 2012 tentang Perusahaan Umum Lembaga Penyelenggara Pelayanan Navigasi Penerbangan Indonesia dikeluarkan Pemerintah Republik Indonesia sebagai dasar pembentukan AirNav.

Government Regulation No. 77 of 2012 on Perusahaan Umum Lembaga Penyelenggara Pelayanan Navigasi Penerbangan Indonesia was promulgated by the Government of Indonesia as the basis for the establishment of AirNav.

• AirNav diresmikan pada tanggal 13 September 2012

AirNav established on September 13, 2012

• AirNav resmi beroperasi pada tanggal 16 Januari 2013 dengan melayani 26 bandara

AirNav officially in operation on January 16, 2013, serving 26 airports

• Terbitnya Undang-Undang No. 1 tahun 2009 tentang Penerbangan

Law No. 1 of 2009 on Aviation was passed

2009

2012

2013

44

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

Isi AR.indd 44 19/06/2020 18:10:33

Page 9: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

45

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

• 1 Oktober 2014, AirNav mengelola Pelayanan Navigasi Penerbangan pada 168 Bandar Udara.

On October 1, 2014, AirNav managed the Air Navigation Services at 168 airports

• Maret 2014, AirNav menempati gedung Kantor Pusat yang terletak di Jl. Ir. H. Juanda Tangerang

March 2014, AirNav occupied the Head Office building located on Jl. Ir. H. Juanda, Tangerang

• Peningkatan kapasitas runway di Bandara Soekarno-Hatta dari 68 pergerakan per jam menjadi 72 per jam.

Increase in runway capacity of Soekarno-Hatta International Airport, from 68 movements per hour to 72 movements per hour

• 24 November 2015, AirNav mengelola Pelayanan Navigasi Penerbangan pada 82 Bandar Udara.

On November 24, 2015, AirNav managed the Air Navigation Services at 82 airports.

• AirNav menjalin kerja sama dengan NATS (Inggris) dalam rangka meningkatkan kapasitas penerbangan di Jakarta Air Traffic Service Center.

AirNav cooperated with NATS (United Kingdom) to increase runway capacity in Jakarta Air Traffic Service Center.

• AirNav mengimplementasikan sistem aplikasi (web-based) untuk manajemen slot penerbangan di 35 bandara bernama Chronos

AirNav implemented Chronos,an application system (web-based) for airline slot management

• Kerja sama dengan MITRE on IMANS

Cooperation with MITRE on IMANS

2014

2015

45

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Isi AR.indd 45 19/06/2020 18:10:33

Page 10: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

46

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

• 16 Januari 2016, AirNav meresmikan Air Traffic Control System TOP Sky di Makassar Air Traffic Services Center (MATSC).

On January 16, 2016, AirNav inaugurated the Air Traffic Control System TOP Sky in Makassar Air Traffic Services Center (MATSC).

• AirNav menjalin kerja sama dengan ENAC (Perancis) dalam bidang Pendidikan Magister dan Pelatihan Singkat Manajemen Pelayanan Navigasi Penerbangan Berskala Internasional.

AirNav cooperated with ENAC (France) concerning the advanced education of Master’s Degree and Short Course of Air Navigation Service Management of International Level Standard.

• Peresmian Tower Baru di Pontianak, Pangkal Pinang, Tanjung Pinang.

Inauguration of New Tower in Pontianak, Pangkal Pinang and Tanjung Pinang.

• Peningkatan kapasitas runway Bandara Soekarno-Hatta dari 76 pergerakan/ jam menjadi 81 pergerakan/jam

Increase of runway capacity of Soekarno-Hatta International Airport, from 76 movements per hour to 81 movements per hour.

• Peningkatan Keselamatan Penerbangan di Indonesia berdasarkan hasil audit ICAO USOAP. Air Navigation Services menyumbang angka 86,4%.

Improvement of Indonesian Air Transportation Safety based on the USOAP audit results by ICAO. Air Navigation Services contributed 86.4% to the total score.

• Peresmian Menara ATC Bandara Ahmad Yani Semarang tanggal 7 Juni 2018

Ahmad Yani Semarang Airport ATC Tower official inauguration on Jun 7, 2018

• Peresmian menara ATC Bandara Kertajati Majalengka tanggal 24 Mei 2018

Kertajati Majalengka Airport ATC Tower Official inauguration in May 24, 2018

2016

2017

2018

46

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

Isi AR.indd 46 19/06/2020 18:10:34

Page 11: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

47

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

• Serah Terima Tower Kulonprogo pada 10 September 2019

Handover of Kulonprogo Tower on September 10, 2019

• Pemasangan ILS Bandara Kertajati pada Oktober 2019

Installment of ILS at Kertajati Airport in October 2019

2019

47

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Gedung Tower di Kantor Cabang Denpasar.Tower Building at Denpasar Branch Office.

Isi AR.indd 47 19/06/2020 18:10:36

Page 12: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

48

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

Core Business Concerns

BIDANG KEGIATAN

Bidang usaha AirNav Indonesia adalah menjalankan kegiatan usaha di bidang jasa pelayanan navigasi penerbangan. Sebagaimana diatur dalam Peraturan Pemerintah No. 77 tahun 2012, Kegiatan usaha yang dilakukan yaitu sebagai berikut:

1. Pelayanan Lalu Lintas Udara (PLLU), yang terdiri dari:

a) Pelayanan pemandu lalu lintas penerbangan;

b) Pelayanan informasi penerbangan; dan

c) Pelayanan kesiagaan.

2. Pelayanan Telekomunikasi Penerbangan, yang terdiri dari:

a) Pelayanan aeronautika tetap;

b) Pelayanan aeronautika bergerak; dan

c) Pelayanan radio navigasi aeronautika.

3. Pelayanan Informasi Aeronautika (PIA) yang terdiri dari:

a) Pelayanan informasi aeronautika dan peta penerbangan;

b) Penerbitan dan penyebarluasan Notam (notice to airmen); dan

c) Pelayanan informasi aeronautika bandar udara.

4. Pelayanan Informasi Meteorologi Penerbangan (MET).

5. Pelayanan Informasi Pencarian dan Pertolongan (SAR).

AirNav Indonesia operates business activities in air navigation services. In accordance with Government Regulation No. 77 of 2012, AirNav Indonesia is engaged in the following business activities:

1. Air Traffic Services (PLLU), including:

a) air traffic control services;

b) aeronautical information services; and

c) alerting services.

2. Aeronautical Telecommunication Services, including:

a) fixed aeronautical services;

b) mobile aeronautical services; and

c) aeronautical radio navigation services.

3. Aeronautical Information Services (PIA), including:

a) aeronautical information and charting services;

b) publication and distribution of NOTAM (notice to airmen); and

c) airport aeronautical information services.

4. Aeronautical Meteorological Information Services (MET).

5. Search and Rescue Information Services (SAR).

Isi AR.indd 48 19/06/2020 18:10:36

Page 13: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

49

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

AirNav Indonesia merupakan bentuk komitmenPemerintah Indonesia dalam meningkatkanpelayanan dan keselamatan penerbangandi wilayah nusantara. Tujuan utama AirNavditekankan pada peningkatan keselamatanpenerbangan, dan bukan untuk mencari keuntungan. Semua keuntungan yang didapat dari operasional, diinvestasikan kembali ke dalam perusahaan untuk biaya operasional, peningkatan mutu & kualitas fasilitas CNSA, serta SDM. Perusahaan menerapkan kebijakan mutu terkait efisiensi dan efektivitas navigasi penerbangan yang mengacu pada standar nasional dan internasional. Salah satu cara perusahaan yaitu dengan memastikan bahwa kompetensi sumber daya manusia (SDM), penggunaan peralatan, penerapan prosedur, dan berbagai aspek operasional lainnya sesuai dengan Peraturan Keselamatan Penerbangan Sipil (PKPS). Perusahaan juga berkomitmen dalam menyeragamkan standar pengelolaan navigasi penerbangan di Indonesia, sehingga pelayanan navigasi penerbangan menjadi efektif, efisien dan tidak ada hambatan dalam pertukaran data.

Agar dapat memberikan layanan navigasi penerbangan yang maksimal, kegiatan operasional AirNav di seluruh Indonesia didukung oleh sejumlah kantor pelayanan, fasilitas, dan sarana serta peralatan sebagai berikut:

• 1.399 peralatan telekomunikasi;

• 427 peralatan navigasi penerbangan;

• 102 peralatan surveilans;

• 18 sistem automasi;

• 77 sistem informasi aeronautika;

• 1.008 alat penunjang teknik;

• 129 bangunan menara ATC

AirNav Indonesia represents the commitment of the Indonesian Government to enhance air navigation safety and services within the country’s territory. AirNav’s main objective places greater emphasis on the improvement of air navigation safety rather than profitability. All profit generated from the company’s operation is to be re-invested in the company as operational expenses and for the development of quality and quantity of CNSA and human resources. The Company implements quality assurance policy with regards to air navigation efficiency and effectiveness based on national and international standards. To this end, the company has taken measures to ensure that human resources (HR) competence, equipment utilization, procedures implementation, as well as other operational aspects are in line with the Civil Aviation Safety Regulation (PKPS). In addition, the Company is also committed to develop standardized quality of air navigation management in Indonesia to improve effectiveness and efficiency and remove barriers in data exchange.

To provide high quality air navigation services, AirNav operation across Indonesia is supported by service offices and facilities, infrastructure as well as equipment in the following numbers:

• 1,399 telecommunication equipment;

• 427 navigation equipment;

• 102 surveillance equipment;

• 18 automation systems;

• 77 aeronautical information systems;

• 1,008 technical support systems;

• 129 ATC towers.

Isi AR.indd 49 19/06/2020 18:10:36

Page 14: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

50

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

Kantor PelayananService Offices

Jumlah LokasiNumber

Kantor Pusat Head Office 1

Kantor Cabang Utama Branch Office 34

Kantor Cabang Pembantu Sub-branch Office 31

Kantor Unit Pelayanan Navigasi Penerbangan Air Navigation Services Unit Office 221

Jumlah Kantor Pelayanan AirNav Indonesia, per 31 Desember 2019AirNav Indonesia Service Offices, as of December 31, 2019

AirNav Indonesia membagi layanan navigasi penerbangan berdasarkan ruang udara yang terbagi menjadi dua, yaitu:

Flight Information Region (FIR) Jakarta yang terpusat di Kantor Cabang Jakarta Air Traffic Services Center (JATSC), dan

FIR Ujung Pandang yang terpusat di Kantor Cabang Makassar Air Traffic Services Center (MATSC).

Total luas FIR yang saat ini dikelola oleh Perusahaan yaitu sebesar 5.193.252 Km2 dengan luas wilayah sebesar 4.110.752 Km2, serta memiliki jumlah lalu lintas penerbangan sebanyak 5.800 movement/hari. Wilayah operasi AirNav Indonesia berbatasan langsung dengan FIR Melbourne dan Brisbane (Australia), FIR Colombo (Sri Lanka), FIR Singapura, FIR Kuala Lumpur dan Kinabalu (Malaysia, FIR Manila (Filipina), FIR Oakland (Amerika Serikat), FIR Port Moresby (Papua Nugini) dan FIR Chennai (India).

AirNav Indonesia allocates air navigation services into two air spaces, namely:

Flight Information Region (FIR) Jakarta which is centralized at Jakarta Air Traffic Services Center (JATSC) Branch Office, and

FIR Ujung Pandang which is centralized at Makassar Air Traffic Services Center (MATSC) Branch Office.

The Company currently manages a total FIR spanning 5,193,252 Km2 over an area of 4,110,752 Km2 that caters to air traffic consisting of 5,800 movement/day. AirNav Indonesia’s region of operations lies adjacent to FIR Melbourne and Brisbane (Australia), FIR Colombo (Sri Lanka), FIR Singapore, FIR Kuala Lumpur and Kinabalu (Malaysia), FIR Manila (Philippines), FIR Oakland (United States), FIR Port Moresby (Papua New Guinea) and FIR Chennai (India). AirNav Indonesia’s region of operation also covers one Military Controlled

✓ ✓

✓ ✓

Isi AR.indd 50 19/06/2020 18:10:37

Page 15: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

51

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

Statistik, Jenis, dan Sebaran Lokasi Pelayanan AirNav Indonesia, per 31 Desember 2019Statistics, Types and Distribution of AirNav Indonesia Service Locations as of December 31, 2019

Wilayah operasional AirNav Indonesia juga mencakup satu wilayah Military Controlled Area di Yogyakarta, 56 wilayah Aerodrome Traffic Zones (ATZ), 92 wilayah Flight Information Zones (FIZ), dan 125 wilayah Other Aeronautical Zones (AZ).

Area in Yogyakarta, 56 Aerodrome Traffic Zones (ATZ), 92 Flight Information Zones (FIZ), and 125 Other Aeronautical Zones (AZ).

Jenis PelayananType of Services

Jumlah Lokasi | Number of Locations

Enroute

ACC 2 lokasi ; JATSC dan MATSC 2 locations: JATSC and MATSC

FIS14 lokasi ; 7 Kantor Cabang, 6 Kantor Distrik, dan 1 Kantor Unit KPNP

14 locations; 7 branch Offices, 6 District Offices, and 1 KPNP Unit Office

TerminalTMA 28 lokasi 28 locations

APP 32 lokasi 32 locations

Tower

ADC 56 lokasi 56 locations

AIS 56 lokasi 56 locations

AFIS 92 lokasi 92 locations

AS 125 lokasi 125 locations

DARI SISI PENERAPAN TEKNOLOGI NAVIGASI PENERBANGAN, PADA TAHUN 2019, AIRNAV TELAH MENERAPKAN SISTEM PERFORMANCE BASED NAVIGATION (PBN).

IN TERMS OF AIR NAVIGATION TECHNOLOGY IMPLEMENTATION, AIRNAV HAD ADOPTED PERFORMANCE-BASED NAVIGATION (PBN) SYSTEM.

Isi AR.indd 51 19/06/2020 18:10:37

Page 16: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

52

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

52

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Jakarta FIR

KOTA KINABALU FIR

KUALA LUMPUR FIR

CO

LOM

BO

FIR

MELBOURNE FIR

Airspace

RUANG UDARA

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

SINGAPOREFIR

Laporan ManajemenManagement Report

Isi AR.indd 52 19/06/2020 18:10:43

Page 17: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

53

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

53

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Laporan KeuanganFinancial Statements

Ujung Pandang FIR

MANILA FIR OAKLAND FIR

BRISBANE FIR

PO

RT

MO

RES

BY

FIR

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Isi AR.indd 53 19/06/2020 18:10:45

Page 18: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

54

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

54

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

AirNav mengelola 286 Unit Layanan Navigasi Penerbangan. Peta di bawah ini menampilkan Kantor Cabang dan Cabang Pembantu AirNav Indonesia.

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

Kantor CabangBranch Offices

Kantor Cabang PembantuSub-branch Offices

12

4

1917

4

11

1415

1816

133

3

5

17

212219

18

65

2120

6

2977

9

8

2827

232423

16

10

25

12

11

8

22

24

Keterangan untuk kantor cabang:Notes for branch offices:

1. JATSC2. MATSC3. Medan4. Palembang5. Yogyakarta6. Surabaya7. Denpasar8. Balikpapan9. Sentani

10. Pontianak11. Jambi12. Banda Aceh13. Pekanbaru14. Tanjung Pinang15. Batam16. Padang17. Pangkal Pinang18. Halim

19. Bandung20. Semarang21. Solo22. Banjarmasin23. Palangkaraya24. Tarakan25. Manado26. Kendari27. Lombok

28. Kupang29. Ambon30. Wamena31. Nabire32. Sorong33. Merauke

201

Isi AR.indd 54 19/06/2020 18:10:54

Page 19: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

55

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

55

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Laporan KeuanganFinancial Statements

AirNav operates 286 Air Navigation Service Units. The map below shows the locations of AirNav Indonesia Branch Offices and Sub-branch Offices.

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

26

25

27

2

1

2

29

133232

26

9

3015

31

31

33

14

33

1030

28

Keterangan untuk kantor cabang pembantu:Notes for sub-branch offices:

1. Palu2. Luwuk3. Gunung Sitoli4. Silangit5. Bandar Lampung6. Cilacap7. Banyuwangi8. Malang9. Sumenep

10. Labuan Bajo11. Samarinda12. Berau13. Biak14. Oksibil15. Timika16. Ketapang17. Bengkulu18. Rengat

19. Tanjung Pandan20. Curug21. Cirebon22. Kertajati23. Pangkal Bun24. Sampit25. Malinau26. Ternate27. Gorontalo

28. Bima29. Sumbawa30. Ende31. Tual, Karel

Sadsuitubun32. Manokwari33. Tanah Merah

Isi AR.indd 55 19/06/2020 18:10:56

Page 20: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

56

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

56

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

Petugas ATC di Tower memastikan pesawat lepas landas dengan selamat.ATC crew ensuring safe takeoff from the Tower.

Isi AR.indd 56 19/06/2020 18:10:58

Page 21: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

57

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

Sebaran Rute PenerbanganFlight Route Distribution

Jumlah RuteTotal Route

Panjang RuteLength of Route

ATS Rute DomestikATS Domestic Route

27 rute di FIR Jakarta

27 routes in FIR Jakarta8.660,6 nm

69 rute di FIR Ujung Pandang

69 routes in FIR Ujung Pandang24.797,6 nm

8 rute di FIR Jakarta & Ujung Pandang

8 routes in FIR Jakarta & Ujung Pandang5.270,1 nm

Jumlah Rute DomestikDomestic Routes

104 ATS rute domestic

104 ATS domestic routes38.728,3 nm

ATS Rute InternasionalATS International Route

33 rute di FIR Jakarta

33 routes in FIR Jakarta16.600,6 nm

24 rute di FIR Ujung Pandang

24 routes in FIR Ujung Pandang14.384,3nm

9 rute di FIR Jakarta & Ujung Pandang

9 routes in FIR Jakarta & Ujung Pandang8.262,2 nm

Jumlah Rute InternasionalInternational Routes

66 ATS rute internasional

66 ATS international routes39.247,1 nm

Sebaran dan Panjang Rute Penerbangan yang Dikelola AirNav Indonesia per 31 Desember 2019

Route Distribution and Distance Managed by AirNav Indonesia as of December 31, 2019

TOTAL LUAS FIR YANG SAAT INI DIKELOLA OLEH PERUSAHAAN YAITU SEBESAR 5.193.252 KM2 DENGAN LUAS WILAYAH SEBESAR 4.110.752 KM2, SERTA MEMILIKI JUMLAH LALU LINTAS PENERBANGAN SEBANYAK 5.800 MOVEMENT/HARI.

THE COMPANY CURRENTLY MANAGES A TOTAL FIR SPANNING 5,193,252 KM2 OVER AN AREA OF 4,110,752 KM2 THAT CATERS TO 5,800 MOVEMENT OF AIR TRAFFIC PER DAY

Isi AR.indd 57 19/06/2020 18:10:59

Page 22: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

58

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

Production Facilities

FASILITASPRODUKSI

AirNav didukung sejumlah fasilitas produksi yang mumpuni dalam menjaga kualitas layanan navigasi penerbangan serta meningkatkan keselamatan penerbangan, antara lain alat komunikasi, navigasi, surveilans, automasi, aeronautical information system, alat penunjang teknik, menara ATC, dan alat produksi lainnya. Selama tahun 2019, AirNav melakukan penambahan utilitas dan alat produksi demi menunjang kegiatan operasional.

Per 31 Desember 2019, AirNav Indonesia memiliki 3.160 unit alat produksi. Jumlah ini mencapai 96,43% pemenuhan dari target RKAP 2019 sebanyak 3.277 unit. Pada tahun 2019 terdapat peningkatan jumlah alat produksi sebesar 11,29% untuk menambah dukungan pada kegiatan operasional Perusahaan. Perbandingan jumlah alat produksi utama yang dimiliki oleh AirNav Indonesia pada tahun 2019 dan 2018 adalah sebagai berikut.

AirNav operations is supported by excellent production facilities for maintaining quality of air navigation service and improving safety. The facilities include telecommunication equipment, navigation equipment, surveillance equipment, automation, aeronautical information system, technical support equipment, towers, and other production tools. Throughout 2019, AirNav had increased its utilities and production equipment to support air navigation operations in Indonesia.

As of December 31, AirNav Indonesia operates 3,160 units of production equipment. The number represents 96.43% of the Corporate Work and Budget Plan (RKAP) target for 2019 of 3,277 units. In 2019 the Company recorded an 11.29% increase in production facilities to augment support on Company operations. Comparison of numbers of AirNav Indonesia main production facilities between 2019 and 2018 is as follows.

SELAMA TAHUN 2019, AIRNAV MELAKUKAN PENAMBAHAN UTILITAS DAN ALAT PRODUKSI DEMI MENUNJANG KEGIATAN OPERASIONAL

THROUGHOUT 2019, AIRNAV HAD INCREASED ITS UTILITIES AND PRODUCTION EQUIPMENT TO SUPPORT AIR NAVIGATION OPERATIONS IN INDONESIA.

Isi AR.indd 58 19/06/2020 18:11:00

Page 23: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

59

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

Tabel Perbandingan Alat Produksi AirNav Indonesia Per 31 Desember Tahun 2019 dan 2018Comparison of AirNav Indonesia Production Facilities on December 31, 2019 and 2018

Uraian | Description 2019 2018

Komunikasi | Telecommunication

VHF AG 932 749

MWARA (Major World Air Route Area) 3 3

RDARA (Regional and Domestic Air Route Area) 21 43

HF SSB 204 307

ATIS 45 58

Voice Recording 145 110

VCSS 49 48

Teleprinter 0 0

Jumlah Telekomunikasi | Total Telecommunication 1.399 1.318

Navigasi | Navigation

NDB 169 211

DVOR 103 119

DME 105 122

ILS 50 59

Jumlah Navigasi | Total Navigation 427 511

Surveilans | Surveillance

Primary Surveillance Radar (PSR) 16 16

Secondary Surveillance Radar (SSR) 17 18

Monopulse & Secondary Surveillance Radar (MSSR) 34 32

Automatic Dependent Surveillance -Broadcast (ADS -B) 35 42

Jumlah Surveillance | Total Surveillance 102 108

Automasi | Automation

ATC Automation System 18 23

Jumlah Automation | Total Automation 18 23

Sistem Informasi Aeronautika | Aeronautical Information System

AMSC 47 67

AMHS 6 6

IAIS 21 18

Notam System 2 2

CPDLC 1 2

Jumlah Aeronautical Information SystemTotal Aeronautical Information System

77 95

Alat Penunjang Teknik | Technical Support Tool

Genset 263 212

Trafo 64 19

UPS 681 399

Jumlah | Total 1.008 630

Menara ATC | ATC Towers

Menara ATC | ATC Towers 129 118

Jumlah Alat Produksi | Total Production Equipment 3.160 2.803

Isi AR.indd 59 19/06/2020 18:11:00

Page 24: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

60

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

Certification and Award

SERTIFIKASIDAN PENGHARGAAN

SERTIFIKASIUntuk meningkatkan kualitas pelayanan dan keselamatan navigasi penerbangan di Indonesia, AirNav memiliki sertifikasi yang terdiri dari Civil Aviation Safety Regulation (CASR) 171, 172, 173, 175 yang telah diterbitkan oleh Dirjen Hubungan Udara, baik untuk layanan, peralatan, maupun personel navigasi penerbangan. Hingga saat ini 144 cabang telah mendapat sertifikasi CASR 171, kemudian 122 cabang memperoleh CASR 172, satu CASR 173 untuk kantor pusat AirNav Indonesia, dan CASR 175 terkait sertifikasi ISO Pelayanan Publikasi Aeronautical Information Publication. Selain kantor pusat dan cabang AirNav Indonesia yang mendapatkan sertifikasi, para personel dan fasilitas yang digunakan dan dimiliki oleh AirNav Indonesia juga memperoleh sertifikasi secara berkala.

Selama tahun 2019, kantor layanan AirNav di seluruh Indonesia mendapatkan sertifikasi dari Kementerian Perhubungan c.q Direktur Navigasi Penerbangan.

CERTIFICATIONTo promote service quality and safety of air navigation in Indonesia, AirNav Indonesia holds certifications consisting of Civil Aviation Safety Regulation (CASR) 171, 172, 173, 175 issued by the Directorate General of Civil Aviation for service, equipment, and air navigation personnel. To date, 144 branches have been certified CASR 171, 122 have passed CASR 117 certifications, a CASR 173 certificate has been issued for AirNav Indonesia Headquarter, as well as CASR 175 on ISO certification on Aeronautical Information Publication Service. In addition to the head office and branch offices, the Company’s personnel as well as the facilities used and owned by AirNav Indonesia have also been periodically certified.

In 2019, AirNav service offices across Indonesia have received the following certifications from the Ministry of Transportation, in this case Director of Air Navigation.

Sertifikasi yang Dimiliki AirNav AirNav Certification 2019

Nama SertifikasiCertifications

JumlahNumber

Pemberi SertifikatGrantor

Sertifikat Penyelenggara Pelayanan Telekomunikasi Penerbangan (CASR 171)

Certification for Aeronautical Telecommunication Service Provider (CASR 171)

55 Direktorat Jenderal Perhubungan Udara

Directorate General of Civil Aviation

Sertifikat Penyelenggara Pelayanan Lalu Lintas Penerbangan (CASR 172)

Certification for Air Traffic Service Provider (CASR 172)

34 Direktorat Jenderal Perhubungan Udara

Directorate General of Civil Aviation

Isi AR.indd 60 19/06/2020 18:11:00

Page 25: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

61

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

PENGHARGAANUpaya AirNav dalam mengusahakan pencapaian kinerja dari sisi operasional dan keuangan yang baik dan berkualitas menghasilkan beberapa penghargaan dari berbagai pihak selama tahun 2019. Penghargaan-penghargaan ini merupakan kebanggaan bagi Perusahaan sekaligus menjadi pemacu untuk terus memberikan pelayanan navigasi penerbangan terbaik di wilayah ruang udara Indonesia.

AWARDAirNav efforts to achieve performance targets in terms of good and qualified operations and financing had been recognized with awards from a number of institutions in 2019. The awards are a source of pride for the Company and encouragement to continue to provide the best services in the Indonesian air space.

Nama PenghargaanAwards

Pemberi PenghargaanGrantor

TanggalDate

Nihil Kecelakaan Kerja (Zero Accident) dan Panitia Pembina Keselamatan dan Kesehatan Kerja (P2K3) Tingkat Provinsi Banten tahun 2019

Zero Accident Award and Banten Province Committee for Supervision of Occupational Safety and Health (P2K3) 2019

Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi

Manpower and Transmigration Sub-office

28 Februari 2019

February 28, 2019

BUMN Track Kategori Perusahaan: Juara 2 (Silver) kategori Indonesia Bersatu

BUMN Track Corporate Category: 2nd Place Winner (Silver Medalist) for the category United Indonesia

BUMN Track5 November 2019

November 5, 2019BUMN Track Kategori CEO: Terbaik 2 The Best CEO Leader Revolusi Mental Aplikasi & Program Revolusi

BUMN Track Kategori CEO: Terbaik 2 The Best CEO Leader Revolusi Mental Aplikasi & Program Revolusi

Seritifikat Penyelenggara Pelayanan Informasi Aeronautika (CASR 175)

Certification for Aeronautical Information Service Provider (CASR 175)

Proses verifikasi telah dilaksanakan pada triwulan keempat tahun 2019. Penerbitan sertifikat masih dalam proses pemenuhan hasil tindak lanjut dan persetujuan

Verification process had been completed in the fourth quarter of 2019. Certification has yet to be issued pending completion and approval of follow-ups.

Direktorat Jenderal Perhubungan Udara

Directorate General of Civil Aviation

Seritifikat Penyelenggara Perancangan Prosedur Penerbangan (CASR 173)

Certification for Aviation Engineering Procedural Design (CASR 173)

1 Direktorat Jenderal Perhubungan Udara

Directorate General of Civil Aviation

Nama SertifikasiCertifications

JumlahNumber

Pemberi SertifikatGrantor

Isi AR.indd 61 19/06/2020 18:11:00

Page 26: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

62

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

Significant Events 2019

PERISTIWA PENTING 2019

62

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

JANUARI JANUARY

FEBRUARI FEBRUARY

Closing Meeting Service Level Agreement (SLA) dengan INACAClosing Meeting Service Level Agreement (SLA) with INACA

Rapat Kerja Perusahaan Tahun 2019Corporate Annual Work Meeting 2019

Laporan ManajemenManagement Report

Isi AR.indd 62 19/06/2020 18:11:08

Page 27: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

63

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

63

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Topping Off Ceremony Tower ATC New Yogyakarta International AirportTopping Off Ceremony Tower ATC New Yogyakarta International Airport

PBN Safety Assessment Practice Session and the Sixth Meeting of Performance Based Navigation Implementation Coordination Group (PBNICG6) | PBN Safety Assessment Practice Session and the Sixth Meeting of Performance Based Navigation Implementation Coordination Group (PBNICG6)

Kunjungan Kerja Menteri Pariwisata RIMinister of Tourism Work Visit

Penandatanganan Perjanjian Kerja Sama (PKS) dan Adendum PKS antara TNI AU dengan Perum LPPNPISigning of Cooperation Agreement (PKS) and its Addendum between TNI AU and Perum LPPNPI

Penyerahan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) dengan Tujuan Tertentu Atas Pengelolaan Pendapatan, Biaya dan kegiatan Investasi pada Perum LPPNPISubmission of Report of Audit (LPH) for Specific Purpose on Management of Revenues, Expenses and Investment of Perum LPPNPI

MARET MARCH

APRIL APRIL

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Isi AR.indd 63 19/06/2020 18:11:15

Page 28: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

64

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

MEI MAY

JUNI JUNE

Penandatanganan Letter Operational Coordination Agreement (LOCA) antara TNI AU, Kementerian Perhubungan, dan AirNav Indonesia. Signing of Letter Operational Coordination Agreement (LOCA) between TNI AU (the Indonesian Air Force), Ministry of Transportation and AirNav Indonesia.

Java Balloon Festival PekalonganJava Balloon Festival Pekalongan

Penandatanganan kerja sama ID Card AirNav dengan BSM tentang Perjanjian Kerja Sama Penyediaan ID Card Karyawan AirNav Berbasis Smart Card Melalui Bank Mandiri Syariah | Signing of agreement between AirNav and BSM on Pro Smart Card-based Employee Identity Card through Bank Mandiri Syariah

Buka Puasa Ramadan Bersama WartawanBreaking of Ramadan Fasting with Media

Java Balloon Festival PekalonganJava Balloon Festival Pekalongan

Safari Ramadhan BUMN 1440H Kantor Cabang MATSCState-owned Enterprise Ramadan 1440 H Safari at MATSC Branch Office

64

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

Isi AR.indd 64 19/06/2020 18:11:25

Page 29: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

65

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

JULI JULY

Java Balloon Festival WonosoboJava Balloon Festival Wonosobo

Java Balloon Festival WonosoboJava Balloon Festival Wonosobo

Java Balloon Festival WonosoboJava Balloon Festival Wonosobo

Pengangkatan Direktur Operasi AirNav IndonesiaAirNav Director of Operations Appointment Ceremony

Asesmen Implementasi Kriteria Penilaian Kinerja Unggul (KPKU) Perum LPPNPIAssessment of Perum LPPNPI Implementation of Excellent Performance Criteria (KPKU)

65

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Isi AR.indd 65 19/06/2020 18:11:31

Page 30: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

66

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

Siswa Mengenal Nusantara | Siswa Mengenal Nusantara (Student-oriented Program on Indonesia)

Kunjungan Menhub ke Bandara I Gusti Ngurah Rai | Minister of Transportation Visit to I Gusti Ngurah Rai Airport

66

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

AGUSTUS AUGUST

SEPTEMBER SEPTEMBER

Kunjungan Menteri Perhubungan Ke Kantor Cabang JATSC | Minister of Transportation Visit to JATSC Branch Office

AirNav Scholarship Program 2019, Poltekbang Jayapura | AirNav Scholarship Program 2019, Jayapura Aviation Polytechnic (Poltekbang Jayapura)

AirNav Scholarship Program 2019, Poltekbang Jayapura | AirNav Scholarship Program 2019, Jayapura Aviation Polytechnic (Poltekbang Jayapura)

Laporan ManajemenManagement Report

Isi AR.indd 66 19/06/2020 18:11:42

Page 31: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

67

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

67

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Kick Off Project ERP-SAP | ERP-SAP Project Kickoff Kick Off Project ERP-SAP | ERP-SAP Project Kickoff

AirNav Jurnalis Awards 2019 | AirNav Journalist Award 2019Penghargaan Khusus 14:08 Heroes Pemulihan Layanan Navigasi Penerbangan Pasca Gempa Palu-Donggala | Special 14:08 Heroes Award Marking Resumption of Air Navigation Services Pos-Palu Donggala Earthquake

Rapat Koordinasi Perusahaan 2019 | Company Coordination Meeting 2019

OKTOBER OCTOBER

NOVEMBER NOVEMBER

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Isi AR.indd 67 19/06/2020 18:11:47

Page 32: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

68

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

68

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Pengoperasian RunWay 3 Soekarno-Hatta | Commencement of Soekarno-Hatta Airport Runway 3 Operations

Implementasi ERP | ERP Implementation

DESEMBER DECEMBER

Laporan ManajemenManagement Report

Isi AR.indd 68 19/06/2020 18:11:56

Page 33: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

69

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

69

Analisis dan Pembahasan ManagemenManagement Discussion and Analisys

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanSocial Corporate Responsibility

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019 69

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Fasilitas radar CNSA di Kantor Pusat AirNav Indonesia.CNSA radar facilities at AirNav Indonesia Headquarter.

Isi AR.indd 69 19/06/2020 18:11:58

Page 34: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

70

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

Profile of Supervisory Board

PROFILDEWAN PENGAWAS

Selama tahun 2019, AirNav Indonesia mengalami perubahan komposisi jabatan Dewan Pengawas, yaitu:

• SK-14/MBU/01/2019 tanggal 8 Januari 2019 mengangkat Ibu Polana B. Pramesti sebagai ketua Dewan Pengawas;

• SK-14/MBU/01/2019 tanggal 8 Januari 2019 mengangkat Bapak Daryatmo sebagai Anggota Dewan Pengawas.

• SK-178/MBU/08/2019 tanggal 2 Agustus 2019 dengan hormat memberhentikan Bapak Haryo Indratno sebagai Anggota Dewan Pengawas dan mengangkat Bapak Kindy Rinaldy Syahrir sebagai Anggota Dewan Pengawas;

During 2019, AirNav Indonesia underwent changes to the composition of the Supervisory Board, as follows:

• SK-14/MBU/01/2019 dated 8 January 2019 appointed Ms. Polana B. Pramesti as Chair of the Supervisory Board;

• SK-14/MBU/01/2019 dated 8 January 2019 appointed Mr. Daryatmo as a Member of the Supervisory Board.

• SK-178/MBU/08/2019 dated 2 August 2019 honorably discharged Mr. Haryo Indratno as a Member of the Supervisory Board and appointed Mr. Kindy Rinaldy Syahrir as a Member of the Supervisory Board.

Nama Name

Jabatan Position

Dasar PengangkatanBasis of Appointment

Polana Banguningsih Pramesti Ketua Dewan Pengawas

Chair of Supervisory Board

SK Menteri BUMN No. SK-14/MBU/01/2019 tanggal 8 Januari 2019

Minister of SOEs Decision Letter No. SK-14/MBU/01/2019 dated 8 January 2019

Elfi Amir Anggota Dewan Pengawas

Member of Supervisory Board

SK Menteri BUMN No. SK-249/MBU/09/2018 tanggal 26 September 2018

Minister of SOEs Decision Letter No. SK-249/MBU/09/2018 dated 26 September 2018

Tri Wahyuningsih Retno Mulyani Anggota Dewan Pengawas

Member of Supervisory Board

SK Menteri BUMN No. SK-249/MBU/09/2018 tanggal 26 September 2018

Minister of SOEs Decision Letter No. SK-249/MBU/09/2018 dated 26 September 2018

Daryatmo Anggota Dewan Pengawas

Member of Supervisory Board

SK Menteri BUMN No. SK-14/MBU/01/2019 tanggal 8 Januari 2019

Minister of SOEs Decision Letter No. SK-14/MBU/01/2019 dated 8 January 2019

Kindy Rinaldy Syahrir Anggota Dewan Pengawas

Member of Supervisory Board

SK Menteri BUMN No. SK-178/MBU/08/2019 tanggal 2 Agustus 2019

Minister of SOEs Decision Letter No. SK-178/MBU/08/2019 dated 2 August 2019

Isi AR.indd 70 19/06/2020 18:12:03

Page 35: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

71

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

KETUA DEWAN PENGAWASCHAIR OF SUPERVISORY BOARD

ANGGOTA DEWAN PENGAWASMEMBERS OF SUPERVISORY BOARD

Polana B. Pramesti

Elfi Amir

Kindy RinaldySyahrir

Tri WahyuningsihRetno Mulyani

Daryatmo

71

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

Isi AR.indd 71 19/06/2020 18:12:06

Page 36: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

72

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

72

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

Polana B. Pramesti lahir di Jakarta pada 2 November 1961, merupakan Warga Negara Indonesia berusia 59 tahun, berdomisili di Jakarta. Beliau menyelesaikan pendidikan Sarjana Teknik Sipil di ITB (1986), Post Graduation Program in Transportation di ITB (1991), serta Post Graduation Diploma in Aerodrome Engineering di Singapore Aviation Academy and Nanyang University (1996). Beliau menjabat sebagai Ketua Dewan Pengawas sejak Januari 2019 berdasarkan SK Menteri BUMN No. SK-14/MBU/01/2019 tanggal 8 Januari 2019.

Polana B. Pramesti juga menjabat sebagai Direktur Jenderal Perhubungan Udara Kementerian Perhubungan mulai 2018 hingga Januari 2020. Beliau memulai karir sebagai Wakil Direktur Bandar Udara, Direktorat Jenderal Perhubungan Udara (2007-2013); Direktur Teknik, PT Angkasa Pura I (Persero) (2013-2018); Direktur Navigasi Udara, Direktorat Jenderal Perhubungan Udara (Februari 2018-Mei 2018); dan Direktur Bandar Udara, Direktorat Jenderal Perhubungan Udara (Juni 2018–November 2018).

Polana B. Pramesti was born in Jakarta on 2 November 1961, is an Indonesian citizen aged 59 years, and resides in Jakarta. She completed her Bachelor of Civil Engineering education at Bandung Institute of Technology (ITB) (1986), a Postgraduate Program in Transportation at ITB (1991), and a Postgraduate Diploma in Aerodrome Engineering at Singapore Aviation Academy and Nanyang University (1996). She has served as the Chair of the Supervisory Board since January 2019, based on Minister of State-Owned Enterprises Decision Letter No. SK-14/MBU/01/2019 dated 8 January 2019.

In addition, Polana B. Pramesti has also served as Director General of Civil Aviation in the Ministry of Transportation since 2018 to January 2020. She started her career as a Deputy Director of Airports, Directorate General of Civil Aviation (2007-2013); Director of Technical Affairs, PT Angkasa Pura I (Persero) (2013-2018); Director of Air Navigation, Directorate General of Civil Aviation (February 2018-May 2018); and Director of Airports, Directorate General of Civil Aviation (June 2018–November 2018).

Ketua Dewan Pengawas AirNav IndonesiaChair of AirNav Indonesia Supervisory Board

Menjabat sejak 8 Januari 2019Serving since 8 January 2019

POLANA B. PRAMESTI

Isi AR.indd 72 19/06/2020 18:12:12

Page 37: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

73

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

73

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Elfi Amir lahir di Bukittinggi, pada 29 Desember 1961, merupakan Warga Negara Indonesia berusia 59 tahun, berdomisili di Denpasar. Beliau meraih gelar D-2 Pengatur Lalu Lintas Udara Keselamatan Penerbangan Curug-Tangerang (1982), D-3 Penilik Lalu Lintas Udara Keselamatan Penerbangan Curug (1993), D-4 Ahli Lalu Lintas Udara Keselamatan Penerbangan Curug (2000), S-1 Universitas Terbuka Jakarta (2002), dan S-2 STIE Immi Jakarta (2003). Beliau menjabat sebagai Anggota Dewan Pengawas berdasarkan SK Menteri BUMN No. SK-249/MBU/09/2018 tanggal 26 September 2018.

Selain menjadi anggota Dewan Pengawas AirNav Indonesia, beliau juga menjabat sebagai Kepala Otoritas Bandara Wilayang IV Denpasar sejak 2019 hingga saat ini. Sebelumnya beliau bertugas sebagai Kasubdit Manajemen Lalu Lintas Penerbangan Dit.Navigasi Penerbangan (2013-2016); Kasubdit Personel Navigasi Penerbangan Dit.Navigasi Penerbangan (2016-2017); dan Kabandara Juwata-Tarakan (Desember 2017- Mei 2018), Direktur Navigasi Penerbangan (2019), dan Kepala Otoritas Bandara Wilayang IV Denpasar (2019 - saat ini).

Elfi Amir was born in Bukittinggi, West Sumatra on 29 December 1961, is an Indonesian citizen aged 59 years, and resides in Denpasar. He earned his Diploma II as Air Traffic and Aviation Safety Supervisor at Curug, Tangerang (1982), Diploma III as Air Traffic and Aviation Safety Inspector, Curug, Tangerang (1993), Diploma IV as Air Traffic and Aviation Safety Expert, Curug, Tangerang (2000), Bachelor degree from the Open University, Jakarta (2002), and Master degree from STIE Immi Jakarta (2003). He serves as a Member of the Supervisory Board based on Minister of State-Owned Enterprises Decision Letter No. SK-249/MBU/09/2018 dated 26 September 2018.

In addition to serving in AirNav Indonesia Supervisory Board, he also holds the post of Chief of Airport Authority Region IV Denpasar since 2019 to the present. Previous to that he was Head of Air Traffic Subdirectorate, Directorate of Air Navigation (2013-2016); Head of Air Navigation Personnel Subdirectorate, Directorate of Air Navigation (2016-2017); and Head of Juwata Airport, Tarakan (December 2017-May 2018), Director of Air Navigation (2019), and Chief of Airport Authority Region IV Denpasar (2019-present)

Anggota Dewan Pengawas AirNav IndonesiaMember of AirNav Indonesia Supervisory Board

Menjabat sejak 26 September 2018Serving since 26 September 2018

ELFI AMIR

Isi AR.indd 73 19/06/2020 18:12:14

Page 38: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

74

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

74

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Anggota Dewan Pengawas AirNav Indonesia Member of Supervisory Board of AirNav Indonesia

Menjabat sejak 30 Mei 2018Serving since 30 May 2018

TRI WAHYUNINGSIHRETNO MULYANI

Tri Wahyuningsih Retno Mulyani Lahir di Purwokerto, Jawa Tengah pada 4 Maret 1965, merupakan Warga Negara Indonesia berusia 55 tahun yang berdomisili di Jakarta. Tri Wahyuningsih Retno Mulyani menjabat sebagai Anggota Dewan Pengawas AirNav Indonesia sejak Mei 2018 melalui dasar hukum penunjukan SK Menteri BUMN No. SK-145/MBU/05/2018 tanggal 30 Mei 2018.

Beliau meraih gelar pendidikan Sarjana Hukum dari Universitas Jenderal Soedirman (1989) dan menyelesaikan pendidikan Pascasarjana Ilmu Hukum dari Universitas Parahyangan Bandung (2004). Selain sebagai anggota Dewan Pengawas AirNav Indonesia, beliau saat ini menjabat sebagai Direktur Hukum dan Hubungan Masyarakat Direktorat Jenderal Kekayaan Negara Kementerian Keuangan sejak Agustus 2017.

Tri Wahyuningsih Retno Mulyani was born in Purwokerto, Central Java on 4 March 1965, is an Indonesian citizen aged 55 years, and resides in Jakarta. Tri Wahyuningsih Retno Mulyani has served as a Member of the Supervisory Board of AirNav Indonesia since May 2018 based on Minister of State-Owned Enterprises Decision Letter No. SK-145/MBU/05/2018 dated 30 May 2018.

She received her Bachelor of Law degree from Jenderal Soedirman University (1989) and completed Postgraduate education in Law from Parahyangan University, Bandung (2004). As well as serving as member of the Supervisory Board of AirNav Indonesia, she is currently also serving as Legal and Public Relations Director of the Directorate General of State Assets, Ministry of Finance, since August 2017.

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

Isi AR.indd 74 19/06/2020 18:12:19

Page 39: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

75

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

75

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Laporan KeuanganFinancial Statements

Anggota Dewan Pengawas AirNav IndonesiaMember of Supervisory Board AirNav Indonesia

Menjabat sejak 2 Agustus 2019Serving since 2 August 2019

KINDY RINALDY SYAHRIR

Kindy Rinaldy Syahrir lahir di Yogyakarta pada 22 November 1972, merupakan Warga Negara Indonesia berusia 48 tahun, berdomisili di Jakarta. Beliau menyelesaikan S1 di University of New South Wales, S2 di University of Sydney dan S3 di Universitas Padjadjaran. Beliau menjabat sebagai Anggota Dewan Pengawas berdasarkan SK Menteri BUMN No. SK-178/MBU/08/2019 tanggal 2 Agustus 2019.

Beliau memulai karir sebagai Ekonom Keuangan serta menjadi Ketua Analis Keuangan PT Telekomunikasi (2000-2005);Ketua Sub Divisi Penerimaan Negara Bukan Pajak (2009-2010); Kepala Bagian Industri Strategis - Kementerian BUMN (2010); Komite Audit PT Aneka Tambang (2009-2012); Komite Manajemen Risiko PT Aneka Tambang (2012-2014);Wakil Direktur Kerja Sama Pendanaan Internasional dan Perubahan Iklim (2015-2017); Ketua Tim Model Keuangan Ekonomi (2012-saat ini); Konsultan Bisnis, Keuangan, dan Ekonomi PT Aneka Tambang (2017-saat ini); Wakil Direktur Pengawasan Sistem Keuangan (2017-saat ini).

Kindy Rinaldy Syahrir was born in Yogyakarta on 22 November 1972, is an Indonesian citizen aged 48 years, and resides in Jakarta. He completed his Bachelor degree at the University of New South Wales, Sydney; his Master degree at the University of Sydney; and his Doctorate at Padjadjaran University, Bandung. He serves as a Member of the Supervisory Board based on Minister of State-Owned Enterprises Decision Letter No. SK-178/MBU/08/2019 dated 2 August 2019.

He started his career as a Lead Financial Analyst of PT Telekomunikasi (2000-2005); Chair of Non-Tax State Revenue Subdivision (2009-2010); Head of Strategic Industries Section, Ministry of State-Owned Enterprises (2010); Audit Committee of PT Aneka Tambang (2009-2012); Risk Management Committee of PT Aneka Tambang (2012-2014); Deputy Director for International Funding and Climate Change Cooperation (2015-2017); Chair of the Economic Finance Model Team (2012 to date); Business, Finance and Economic Consultant to PT Aneka Tambang (2017 to date); and Deputy Director for Financial System Oversight (2017 to date).

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Isi AR.indd 75 19/06/2020 18:12:20

Page 40: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

76

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

Anggota Dewan Pengawas AirNav Indonesia Member of Supervisory Board of AirNav Indonesia

Menjabat sejak 9 Januari 2019Serving since 9 January 2019

DARYATMO

76

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

Daryatmo lahir di Wonogiri pada 10 April 1955, merupakan Warga Negara Indonesia berusia 65 tahun yang berdomisili di Bogor. Beliau meraih gelar pendidikan Akademi Angkatan Udara (1978), Sekolah Komando Kesatuan Angkatan Udara (1987), Sekolah Staf dan Komando Angkatan Udara (1994), Sekolah Staf dan Komando Tentara Nasional Indonesia (1999), dan Program Pendidikan Reguler Angkatan Lemhannas (2005). Daryatmo menjabat sebagai Anggota Dewan Pengawas sejak Januari 2019 melalui dasar hukum penunjukan SK Menteri BUMN No. SK-14/MBU/01/2019 tanggal 9 Januari 2019.

Pengalaman kerja beliau antara lain sebagai Kadispen AU (2006 – 2007), Kadis Persau (2007-2009), Dankodikau (2009-2010), Aspers Panglima TNI (2010-2011), KaBasarnas (2011-2012), Kasum TNI (2012-2013), dan Pati Mabes AU (2013).

Daryatmo was born in Wonogiri on 10 April 1955, is an Indonesian citizen aged 65 years, and resides in Bogor. He pursued his education at the Air Force Academy (1978), Air Force Unit Command School (1987), Air Force Staff and Command School (1994), Staff and Command School of the Indonesian National Armed Forces (1999), and Regular Education Program of the National Defense Institute (2005). Daryatmo has served as a Member of the Supervisory Board since January 2019 based on Minister of State-Owned Enterprises Decision Letter No. SK-14/MBU/01/2019 dated 9 January 2019.

His work experience includes serving as Head of the Air Force Information Service (2006 – 2007), Head of the Air Force Personnel Service (2007-2009), Head of the Air Force Education Command (2009-2010), Chief of Personnel Staff, Commander of the Indonesian Armed Forces (2010-2011), Head of the National Search and Rescue Agency (2011-2012), Chief of General Staff of the Indonesian Armed Forces (2012-2013), and General at the Air Force Headquarters (2013).

Isi AR.indd 76 19/06/2020 18:12:26

Page 41: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

77

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

77

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Gedung Tower ATC di Kantor Cabang Solo.ATC Tower at Solo Branch Office.

Isi AR.indd 77 19/06/2020 18:12:29

Page 42: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

78

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

NamaName

JabatanPosition

Rangkap JabatanConcurrent Position

Polana B. PramestiKetua Dewan Pengawas

Chair of Supervisory Board

Direktur Jenderal Perhubungan Udara Kementerian Perhubungan

Director General of Civil Aviation, Ministry of Transportation

Elfi AmirAnggota Dewan Pengawas

Member of Supervisory Board

Kepala Otoritas Bandara WIl IV Denpasar

Chief of Airport Authority Region IV Denpasar

Tri Wahyuningsih Retno Mulyani

Anggota Dewan Pengawas

Member of Supervisory Board

Direktur Hukum dan Hubungan Masyarakat Direktorat Jenderal Kekayaan Negara Kementerian Keuangan

Director of Legal Affairs and Public Relations, Directorate General of State Assets, Ministry of Finance

Kindy Rinaldy SyahrirAnggota Dewan Pengawas

Member of Supervisory Board

Asisten Deputi Pengembangan Usaha dan Privatisasi BUMN

Assistant Deputy for Business Development and Privatization of State-Owned Enterprises

DaryatmoAnggota Dewan Pengawas

Member of Supervisory Board

Tidak ada rangkap jabatan

No concurrent position

PENDIDIKAN/PELATIHAN ANGGOTA DEWAN PENGAWASAnggota Dewan Pengawas AirNav Indonesia diikutsertakan dalam pendidikan dan pelatihan untuk meningkatkan kompetensi dan pengetahuan tentang industri penerbangan dalam rangka menyokong fungsi pengawasan Perusahaan. Berikut ini tabel yang menyajikan data pendidikan dan pelatihan yang diikuti anggota Dewan Pengawas dalam tahunbuku 2019.

RANGKAP JABATAN ANGGOTADEWAN PENGAWASRangkap jabatan anggota Dewan Pengawas AirNav Indonesia diatur dalam SK 249/MBU/09/2018. Selama tahun 2019, anggota Dewan Pengawas yang memiliki rangkap jabatan lain disajikan sebagai berikut.

EDUCATION/TRAINING FOR MEMBERS OF THE SUPERVISORY BOARDThe members of the AirNav Indonesia Supervisory Board are assigned to take part in education and training programs to develop their competence and knowledge of the aviation industry to support the oversight function of the Company. The following table presents data on the education and training programs that members of the Supervisory Board participated in during fiscal year 2019.

CONCURRENT POSITIONS OF MEMBERS OF THE SUPERVISORY BOARD The concurrent positions of the members of the Supervisory Board of AirNav Indonesia are stipulated in Decision Letter No. 249/MBU/09/2018. During 2019, the members of the Supervisory Board held concurrent positions as shown in the following table

Pelatihan dan Pendidikan yang diikuti Dewan Pengawas AirNav Indonesia Tahun 2019Training and Education Programs Taken by Supervisory Board of AirNav Indonesia, 2019

Rangkap Jabatan Anggota Dewan Pengawas AirNav Indonesia, per 31 Desember 2019Concurrent Positions of Members of Supervisory Board of AirNav Indonesia as of 31 December 2019

NamaName

JabatanPosition

Pelatihan yang DiikutiTraining Taken

PenyelenggaraConducted by

Tri Wahyuningsih Retno Mulyani

Anggota Dewan Pengawas

Member of Supervisory Board

Expand Leadership Program 27-29 April 2019

Corporate Leadership Development Institute (CLDI)

Global Air Traffic Management Conference (GATM)

DWC, Airshow Site Dubai

Isi AR.indd 78 19/06/2020 18:12:33

Page 43: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

79

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

PERNYATAAN INDEPENDENSIKOMISARIS INDEPENDENFungsi pengawasan di AirNav dilakukan oleh Dewan Pengawas. Oleh karena itu, AirNav Indonesia tidak memiliki komisaris independen. Laporan ini tidak menyertakan informasi pernyataan komisaris independen.

STATEMENT OF INDEPENDENCE OF INDEPENDENT COMMISSIONERS The oversight function of AirNav Indonesia is performed by the Supervisory Board. Therefore, AirNav Indonesia does not have any independent commissioners. This report does not include any information on a statement of independent commissioners.

Hubungan Afiliasi Anggota Direksi dan Dewan Pengawas AirNav Indonesia,per 31 Desember 2019

Affiliations between Members of Board of Directors and Supervisory Board of AirNav Indonesia, as of 31 December 2019

HUBUNGAN AFILIASI ANGGOTA DIREKSI DAN DEWAN PENGAWASAFFILIATIONS BETWEEN MEMBERS OF BOARD OF DIRECTORS AND SUPERVISORY BOARD

Hubungan Keuangan | Financial Relationship Hubungan Keluarga | Family Relationship

Dewan Pengawas

Supervisory Board

DireksiBoard of Directors

Pemegang Saham

Shareholder

DireksiBoard of Directors

Dewan Pengawas

Supervisory Board

Pemegang Saham

Shareholder

YaYes

TidakNo

YaYes

TidakNo

YaYes

TidakNo

YaYes

TidakNo

YaYes

TidakNo

YaYes

TidakNo

Dewan Pengawas | Supervisory Board

Polana B. Pramesti √ √ √ √ √ √

Elfi Amir √ √ √ √ √ √

Tri Wahyuningsih Retno Mulyani

√ √ √ √ √ √

Kindy Rinaldy Syahrir √ √ √ √ √ √

Daryatmo √ √ √ √ √ √

Direksi | Board of Directors

Novie Riyanto √ √ √ √ √ √

Yurlis Hasibuan √ √ √ √ √ √

Ahmad Nurdin Aulia √ √ √ √ √ √

Rahadi Sulistyo √ √ √ √ √ √

Hendroyono √ √ √ √ √ √

Mokhammad Khatim √ √ √ √ √ √

Isi AR.indd 79 19/06/2020 18:12:35

Page 44: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

80

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

80 Mengatasi Tantangan Menjawab Unggulan | Laporan Tahunan 2019

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Laporan ManajemenManagement Report

Isi AR.indd 80 19/06/2020 18:12:35

Page 45: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

81

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

PROFILE OF THE BOARD OF DIRECTORSPROFIL DIREKSI

Selama tahun 2019, AirNav Indonesia mengalami perubahan komposisi Direksi. Keputusan Menteri Badan Usaha Milik Negara No. SK-136/MBU/06/2019, tanggal 13 Juni 2019 tentang Pemberhentian dan Pengangkatan Anggota Direksi Perum LPPNPI mengangkat Bapak Mokhammad Khatim sebagai Direktur Operasi.

During 2019, AirNav Indonesia underwent a change to the composition of the Board of Directors. Decision of the Minister of State-Owned Enterprises No. SK-136/MBU/06/2019, dated June 13, 2019 concerning Dismissal and Appointment of Members of the Board of Directors of Perum LPPNPI appointed Mr. Mokhammad Khatim as Director of Operations.

Nama Name

Jabatan Position

Dasar PengangkatanBasis of Appointment

Novie Riyanto Rahardjo Direktur Utama

President Director

SK Menteri BUMN No. SK-42/ MBU/3/2017 tanggal 2 Maret 2017

Minister of SOEs Decision Letter No. SK-42/ MBU/3/2017 dated 2 March 2017

Ahmad Nurdin Aulia Direktur Teknik

Director of Engineering

SK Menteri BUMN Nomor: SK -141/MBU/05/2018 tanggal 25 Mei 2018

Minister of SOEs Decision Letter No. SK-141/MBU/05/2018 dated 25 May 2018

Yurlis Hasibuan Direktur Keselamatan, Keamanan, dan Standarisasi

Director of Safety, Security, and Standardization

SK Menteri BUMN No.SK-107/MBU/07/2015 tanggal 3 Juli 2015

Minister of SOEs Decision Letter No.SK-107/MBU/07/2015 dated 3 July 2015

Hendroyono Direktur Keuangan

Director of Finance

SK Menteri Negara BUMNNomor: SK- 41/MBU/05/2018 tanggal 25 Mei 2018

Minister of SOEs Decision Letter No. SK- 41/MBU/05/2018 dated 25 May 2018

Rahadi Sulistyo Direktur Sumber Daya Manusia dan Umum

Director of Human Resources and General Affairs

SK Menteri BUMN No. SK-234/MBU/11/2015 tanggal 18 November 2015

Minister of SOEs Decision Letter No. SK-234/MBU/11/2015 dated 18 November 2015.

Mokhammad Khatim Direktur Operasi

Director of Operations

SK Menteri BUMN No. SK-136/MBU/06/2019 tanggal 13 Juni 2019

Minister of SOEs Decision Letter No/SK-136/MBU/06/2019 dated 13 June 2019

Direksi AirNav Indonesia Tahun 2019Board of Directors of AirNav Indonesia, 2019

Isi AR.indd 81 19/06/2020 18:12:36

Page 46: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

82

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

Direktur Utama President Director

Menjabat sejak 2 Maret 2017Serving since March 2, 2017

NOVIE RIYANTO

82

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

Isi AR.indd 82 19/06/2020 18:12:37

Page 47: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

83

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

Novie Riyanto lahir di Pekalongan, Jawa Tengah pada 11 November 1966, merupakan Warga Negara Indonesia berusia 53 tahun yang berdomisili di Tangerang. Beliau menjabat sebagai Direktur Utama Perum LPPNPI berdasarkan SK Menteri BUMN No. SK-42/MBU/3/2017 yang ditetapkan di Jakarta pada 2 Maret 2017. Beliau meraih gelar Sarjana Teknik Geodesi dari Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta (1991) dan Magister Teknik Aeronautika, Jurusan Eksplorasi Aeronautika dari Ecole Nationale de L’aviation Civile (ENAC), Toulouse, Perancis (1998).

Selain itu, beliau juga tercatat mengikuti beberapa pelatihan dan program sertifikasi internasional, antara lain Executive Leadership Program (ELP) Kementerian Badan Usaha Milik Negara (2017); APEC New Aviation Technologies Workshop II di Thailand (2010); Kursus Pelatihan ICAO Regional State Programe (RSP) di Thailand (2009); Audit Keselamatan Navigasi di STPI (2009); ADS-B Familiarization di Australia (2006); Senior Workshop Sistem Manajemen di Singapura (2006); Kursus PIM III (2005); dan ICAO PANS-Ops Update Seminar di Perancis (2004).

Beliau memiliki pengalaman kerja beliau dalam lingkungan Kementerian Perhubungan dimulai sebagai Kepala Standardisasi Bagian Navigasi Penerbangan, Direktorat Keselamatan Penerbangan (2006-2001); Deputi Direktur Sistem dan Tata Cara Navigasi Penerbangan, Direktorat Keselamatan Penerbangan (2006-2009); Deputi Direktur Standardisasi dan Sertifikasi Navigasi Penerbangan, Direktorat Navigasi Penerbangan (2009-2014); Kepala Daerah Kewenangan II Medan (2014-2015); dan Direktur Navigasi Penerbangan, Kementerian Perhubungan (2015-2016).

Novie Riyanto was born in Pekalongan, Central Java on 11 November 1966, is an Indonesian citizen aged 53 years, and resides in Tangerang. He serves as President Director of Perum LPPNPI based on Minister of SOEs Decision Letter No. SK-42/MBU/3/2017, which was issued in Jakarta on 2 March 2017. He graduated with a bachelor degree in Geodetic Engineering from Gadjah Mada University in 1991, and a master’s degree in Aeronautical Engineering, specializing in Aeronautics Exploration from École Nationale de l’Aviation Civile (ENAC), Toulouse, France, in 1998.

He has also taken part in several training and international certification programs, including the Executive Leadership Program (ELP) of the Ministry of State-owned Enterprises (2017); APEC New Aviation Technologies Workshop II in Thailand (2010); ICAO Regional State Program (RSP) Training Course in Thailand (2009); Navigation Safety Audit at STPI (2009); ADS-B Familiarization in Australia (2006); Senior Workshop on Management Systems in Singapore (2006); PIM III Course (2005); and ICAO PANS-Ops Update Seminar in France (2004).

His work experience in Ministry of Transportation began as Head of Standardization of the Air Navigation Division, Directorate of Aviation Safety (2006-2001); he then served as Deputy Director of Air Navigation System and Procedures, Directorate of Aviation Safety (2006-2009); Deputy Director of Air Navigation Standardization and Certification, Directorate of Air Navigation (2009-2014); Head of Regional Authority II, Medan (2014-2015); and Director of Air Navigation, Ministry of Transportation (2015-2016).

Isi AR.indd 83 19/06/2020 18:12:38

Page 48: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

84

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

84

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

Isi AR.indd 84 19/06/2020 18:12:39

Page 49: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

85

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

Direktur Keselamatan, Keamanan, dan StandardisasiDirector of Safety, Security, and Standardization

Menjabat sejak 3 Juli 2015Serving since July 3, 2015

YURLIS HASIBUAN

Yurlis Hasibuan lahir di Sipare-pare, Sumatera Utara, pada 14 September 1959, merupakan Warga Negara Indonesia berusia 60 tahun yang berdomisili di Bekasi. Beliau menjabat sebagai Direktur Keselamatan, Keamanan, dan Standardisasi Perum LPPNPI berdasarkan SK Menteri Negara BUMN No.SK-107/MBU/07/2015 yang ditetapkan di Jakarta pada 3 Juli 2015.

Beliau meraih gelar Sarjana dari Universitas Sumatera Utara di Medan, Sumatera Utara, pada tahun 1985. Selain itu, beliau mengikuti beberapa pelatihan dan program sertifikasi internasional, antara lain, Safety Access and Reliability Analysis di Inggris (1990); Airframe Engine & Electrical Falcon 900 di Perancis (1991); Safety Assessment Reliability di Amerika Serikat (1992); ICAO Safety Management System di Bangkok, Thailand; dan lain-lain.

Pengalaman kerja beliau melingkupi beberapa posisi penting di lingkungan Kementerian Perhubungan antara lain sebagai Deputi Direktur Teknik Kementerian Perhubungan (1998- 2002); Deputy Director for Maintanance Control (2002-2005); Deputy Director for Maintenance (2005-2007); Director of Airworthiness of Certification (2007-2011); serta Direktur Keamanan Penerbangan Kementerian Perhubungan (2014).

Yurlis Hasibuan was born in Sipare-pare, North Sumatra, on 14 September 1959, is an Indonesian citizen aged 60 years, and resides in Bekasi. He serves as Director of Safety, Security, and Standardization of Perum LPPNPI based on State Minister of State-Owned Enterprises Decision Letter No.SK-107/MBU/07/2015 which was issued in Jakarta on 3 July 2015.

He earned his Bachelor degree from the University of North Sumatra in Medan, North Sumatra, in 1985. He has also taken part in several training and international certification programs, including, Safety Access and Reliability Analysis in the UK (1990); Airframe Engine & Electrical Falcon 900 in France (1991); Safety Assessment Reliability in the US (1992); ICAO Safety Management System in Bangkok, Thailand; and many others.

His work experience includes several important positions within the Ministry of Transportation, including Deputy Director of Engineering, Ministry of Transportation (1998- 2002); Deputy Director for Maintenance Control (2002-2005); Deputy Director for Maintenance (2005-2007); Director of Airworthiness Certification (2007-2011); and Director of Aviation Security, Ministry of Transportation (2014).

Isi AR.indd 85 19/06/2020 18:12:40

Page 50: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

86

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

86

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

Isi AR.indd 86 19/06/2020 18:12:41

Page 51: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

87

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

Direktur Teknik Director of Engineering

Menjabat sejak 25 Mei 2018Serving since 25 May 2018

AHMAD NURDIN AULIA

Ahmad Nurdin Aulia lahir di Madiun pada 3 Oktober 1964, merupakan Warga Negara Indonesia berusia 55 tahun yang berdomisili di Jakarta Selatan. Beliau menjabat sebagai Direktur Teknik berdasarkan SK Menteri Negara BUMN Nomor: SK-141/MBU/05/2018 yang ditetapkan di Jakarta pada 25 Mei 2018. Beliau meraih gelar Sarjana dari Institut Teknologi Sepuluh Nopember di Surabaya (1993) dan gelar Diplôme d’Etude Approfondie (DEA) dari Universite Aix Marseilles III di Perancis (2000). Selain pendidikan formal, beliau juga mengikuti beberapa pelatihan dan program sertifikasi internasional, antara lain Technical System Assitance di New Zealand, Air Traffic Management di Jepang, Eurocat - X di Perancis, dan Safety Management System di Jakarta.

Pengalaman kerja beliau mencakup beberapa posisi penting di lingkungan Kementerian Perhubungan antara lain sebagai Kabid Keamanan, Angkutan Udara dan Kelaikan Udara Kantor Otoban IV-Bali (2015); Kepala Sub Direktorat Komunikasi Penerbangan, Dit. Navigasi Penerbangan (2015-2016); dan Kepala Sub Direktorat Teknik Navigasi Penerbangan, Dit. Navigasi Penerbangan (2016-2017).

Ahmad Nurdin Aulia was born in Madiun on 3 October 1964, is an Indonesian citizen aged 55 years, and resides in South Jakarta. He serves as Director of Engineering based on State Minister of State-Owned Enterprises Decision Letter Number SK-141/MBU/05/2018, which was issued in Jakarta on 25 May 2018. He earned his Bachelor degree from Institut Teknologi Sepuluh Nopember in Surabaya (1993) and Diplôme d’Etude Approfondie (DEA) from Université Aix Marseilles III, France (2000). In addition to his formal education, he has also taken part in several training and international certification programs, including Technical System Assistance in New Zealand, Air Traffic Management in Japan, Eurocat - X in France, and Safety Management Systems in Jakarta.

His work experience includes a number of important positions within the Ministry of Transportation, including as Head of Security, Air Transport and Airworthiness Division of Otoban Office IV, Bali (2015); Head of Flight Communication Subdirectorate, Directorate of Air Navigation (2015-2016); and Head of Air Navigation Engineering Subdirectorate, Directorate of Air Navigation (2016-2017).

Isi AR.indd 87 19/06/2020 18:12:42

Page 52: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

88

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

88

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

Isi AR.indd 88 19/06/2020 18:12:43

Page 53: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

89

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

Direktur Sumber Daya Manusia dan Umum Director of Human Resources and General Affairs

Menjabat sejak 18 November 2015Serving since 18 November 2015

RAHADI SULISTYO

Rahadi Sulistyo lahir di Pati, Jawa Tengah pada 28 September 1965, merupakan Warga Negara Indonesia berusia 54 tahun yang berdomisili di Tangerang. Beliau menjabat sebagai Direktur Sumber Daya Manusia dan Umum berdasarkan SK Menteri BUMN No. SK-234/MBU/11/2015 yang ditetapkan di Jakarta pada 18 November 2015. Rahadi Sulistyo meraih gelar Dokter Umum dari Universitas Diponegoro Semarang pada tahun 1991.

Pengalaman kerja beliau dimulai dengan berprofesi sebagai dokter di Puskesmas Somagede Kabupaten Banyumanik Semarang di tahun 1992. Kemudian beliau melanjutkan kariernya di PT Kereta Api Indonesia dengan menduduki beberapa posisi penting, antara lain Vice President Kesehatan pada tahun 2013; Vice President Daerah Operasi 2 Bandung pada tahun 2014; Vice President Assessment & Human Resources Development pada tahun 2014; dan terakhir menjabat sebagai EVP Personnel Care and Control sebelum akhirnya diangkat menjadi Direktur Sumber Daya Manusia dan Umum di AirNav Indonesia.

Rahadi Sulistyo was born in Pati, Central Java on 28 September 1965, is an Indonesian citizen aged 54 years, and resides in Tangerang. He serves as Director of Human Resources and General Affairs based on Minister of SOEs Decision Letter No. SK-234/MBU/11/2015, which was issued in Jakarta on 18 November 2015. Rahadi Sulistyo graduated as a General Practitioner from Diponegoro University, Semarang in 1991.

His work experience began as a doctor at Somagede Community Health Center, Banyumanik District, Semarang in 1992. He then continued his career at PT Kereta Api Indonesia, holding several important positions, including Vice President for Health in 2013; Vice President of Operations Region 2, Bandung in 2014; Vice President of Assessment and Human Resources Development in 2014; and finally as Executive Vice President for Personnel Care and Control, before being appointed as Director of Human Resources and General Affairs at AirNav Indonesia.

Isi AR.indd 89 19/06/2020 18:12:44

Page 54: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

90

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

90

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

Isi AR.indd 90 19/06/2020 18:12:45

Page 55: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

91

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

Direktur Keuangan Director of Finance

Menjabat sejak 25 Mei 2018Serving since 25 May 2018

HENDROYONO

Hendroyono lahir di Yogyakarta pada 9 November 1959, merupakan Warga Negara Indonesia berusia 60 tahun yang berdomisili di Tangerang Selatan. Beliau menjabat sebagai Direktur Keuangan Perum LPPNPI berdasarkan SK Menteri Negara BUMN No. SK-141/MBU/05/2018 yang ditetapkan di Jakarta pada 25 Mei 2018. Beliau meraih gelar Sarjana dari Universitas Gadjah Mada pada tahun 1985 dan Pasca Sarjana dari University of Illinois pada tahun 1997.

Selain itu, beliau juga mengikuti beberapa pelatihan dan program sertifikasi internasional, antara lain Chartered Accountant (CA Indonesia), Certificate Business Management Program in Financial Management di Jakarta, dan Certificate Consultant SAP Finance di Jerman. Pengalaman kerja beliau mencakup beberapa posisi penting, antara lain sebagai Finance & Business Support Director di PT Pertamina Gas (2015-2017) dan sebagai Direktur Keuangan, Investasi dan IT di PT Asuransi Jiwasraya (2018).

Hendroyono was born in Yogyakarta on 9 November 1959, is an Indonesian citizen aged 60 years, and resides in South Tangerang. He serves as Director of Finance of Perum LPPNPI based on State Minister of State-Owned Enterprises Decision Letter No. SK-141/MBU/05/2018, which was issued in Jakarta on 25 May 2018. He earned his Bachelor degree from Gadjah Mada University in 1985 and a Postgraduate degree from the University of Illinois in 1997.

He has also taken part in several training and international certification programs, including Chartered Accountant (CA Indonesia), Certificate of Business Management Program in Financial Management in Jakarta, and Certificate as SAP Finance Consultant in Germany. His work experience includes several important positions, including as Finance & Business Support Director at PT Pertamina Gas (2015-2017) and Director of Finance, Investment and IT at PT Asuransi Jiwasraya (2018).

Isi AR.indd 91 19/06/2020 18:12:45

Page 56: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

92

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

92 Mengatasi Tantangan Menjawab Unggulan | Laporan Tahunan 2019

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Laporan ManajemenManagement Report

Isi AR.indd 92 19/06/2020 18:12:46

Page 57: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

93

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

Direktur Operasi Director of Operations

Menjabat sejak 13 Juni 2019Serving since 13 June 2019

MOKHAMMAD KHATIM

Mokhammad Khatim lahir di Kudus pada 12 Maret 1966, merupakan Warga Negara Indonesia berusia 54 tahun yang berdomisili di Tangerang. Beliau menyelesaikan gelar pendidikan Ahli Lalu Lintas Udara (Diploma IV) STPI Curug tahun 2008 dan Manajemen SDM di Universitas Mahasaraswati 2002 di Denpasar. Beliau menjabat sebagai Anggota Direksi sejak 13 Juni 2019 melalui dasar hukum penunjukan SK Menteri BUMN No. SK-136/MBU/06/2019, tanggal 13 Juni 2019.

Beliau memulai karir sebagai Asisten Kepala Biro Bidang Keselamatan pada Biro Manajemen Risiko Kantor Pusat PT. Angkasa Pura I (1 Agt - 31 Des 2012), Safety Management System Departement Head Kantor Pusat PT. Angkasa Pura I (1 Jan - 31 Maret 2013), Operational and System Risk Analysis Management Manager Kantor Pusat Perum LPPNPI (1 Apr - 8 Okt 2013), Finance & Adm Manager Cabang Surabaya Perum LPPNPI (9 Okt 2013 - 31 Agt 2014), Finance & Adm Manager Cabang JATSC Perum LPPNPI (1 Sep 2014 - 1 Jan 2016), HRMS & People Planning Senior Manager Kantor Pusat Perum LPPNPI (1 Feb - 31 Mei 2016), Kepala Divisi Organisasi & Pengembangan Personalia Kantor Pusat Perum LPPNPI (1 Jun 2016 - 8 Apr 2018), General Manager Cabang Surabaya (9 Apr 2018 - 12 Jun 2019), Direktur Operasi Perum LPPNPI ( 13 Juni 2019 - saat ini).

Mokhammad Khatim was born in Kudus on March 12, 1966, is an Indonesian citizen aged 54 years, and resides in Tangerang. He earned his four-year associate degree as Air Traffic Associate at STPI Curug in 2008 and a degree in Human Resources Management at Mahasaraswati University, Denpasar, in 2002. He has served as a Member of the Board of Directors since June 13, 2019 based on Minister of SOEs Decision Letter No. SK-136/MBU/06/2019, dated 13 June 2019.

He started his career as Assistant to the Head of the Safety Bureau in the Risk Management Bureau, PT Angkasa Pura I Head Office (1 Aug - 31 Dec 2012), followed with postings as Safety Management System Department Head, PT. Angkasa Pura I Head Office (1 Jan - 31 March 2013); Operational and System Risk Analysis Management Manager, Perum LPPNPI Head Office(1 Apr - 8 Oct 2013); Finance and Administration Manager, Surabaya Branch of Perum LPPNPI (9 Oct 2013 - 31 Aug 2014); Finance and Administration Manager, JATSC Branch of Perum LPPNPI (1 Sep 2014 - 1 Jan 2016); HRMS and People Planning Senior Manager, Head Office of Perum LPPNPI (1 Feb - 31 May 2016), Head of Organization & Personnel Development Division, Perum LPPNPI Head Office(1 Jun 2016 - 8 Apr 2018), General Manager of Surabaya Branch (9 Apr 2018 - 12 June 2019), and Perum LPPNPI Director of Operations (13 June 2019 to the present).

Isi AR.indd 93 19/06/2020 18:12:47

Page 58: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

94

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

PENDIDIKAN/PELATIHANANGGOTA DIREKSIPelatihan dan pendidikan bagi anggota Direksi sangat penting untuk meningkatkan kompetensi dan pengetahuan tentang industri penerbangan. Selama tahun 2019 AirNav Indonesia mengikutsertakan anggota Direksi dalam pendidikan dan pelatihan, baik sebagai pembicara maupun peserta.

EDUCATION/ TRAINING FOR THE BOARD OF DIRECTORSTraining and education for the members of the Board of Directors is essential to enhance their competence and knowledge about the aviation industry. During 2019, AirNav Indonesia assigned the members of the Board of Directors to take part in education and training, both as speakers and as participants.

Pelatihan dan Pendidikan yang Diikuti Direksi AirNav Indonesia Tahun 2019Training and Education Attended by Board of Directors of AirNav Indonesia in 2019

Nama Name

JabatanPosition

Pelatihan yang DiikutiTraining Attended

PenyelenggaraOrganizer

Novie Riyanto Rahardjo Direktur Utama

President Director

Narasumber dalam Lokakarya Wartawan Perhubungan 2019 di Yogyakarta International Airport, 5 Juli 2019

Speaker in Transportation Journalists Workshop 2019 at Yogyakarta International Airport, July 5, 2019

Narasumber Harhubnas 2019 di Balai Sidang – Plenary Hall JCC, 14 September 2019

Speaker in National Transportation Day 2019 di at Plenary Hall JCC, September 14, 2019

Ahmad Nurdin Aulia Direktur Teknik

Director of Engineering

Narasumber Tentang Peluang dan Tantangan Penerapan Teknologi Nano Satelit di Bidang Transportasi, 29 Maret 2019

Speaker on the Opportunities and Challenges in Satellite Nano-technology Implementation in Transportation, March 29, 2019

Balai Penelitian dan Pengembangan Perhubungan

Institute for Transportation Study and Development

Narasumber di Rakerdin Ditjen Hubud Tahun 2019 tentang Strategi Penyelenggaraan Transportasi Udara Dalam Menghadapi Revolusi Industri 4.0, 26 April 2019

Speaker at Directorate General of Civil Aviation Work Meeting 2019 on Civil Aviation Strategy in the Industrial Revolution 4.0, April 26, 2019

Direktorat Jendral Perhubungan Udara

Directorate General of Civil Aviation

Yurlis Hasibuan Direktur Keselamatan, Keamanan, dan Standarisasi

Director of Safety, Security, and Standardization

Panelis FGD Fasilitasi Aksesibilitas Transportasi Low Cost Carrier (LCC) Terminal di Hotel Sari Pan Pacific Jakarta 27 Juni 2019

Panelist in FGD on Facilitating Transportation Accessibility on Low Cost Carrier (LCC) Terminal at Hotel Sari Pan Pacific Jakarta June 27, 2019

Narasumber FGD terkait Article 3 Bis. Chicago Convention di Hotel Pullman Central Park, 5 November 2019

Speaker at FGD on Article 3 Bis of the Chicago Convention at Hotel Pullman Central Park, November 5, 2019

Isi AR.indd 94 19/06/2020 18:12:47

Page 59: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

95

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

RANGKAP JABATAN ANGGOTA DIREKSI

Rangkap jabatan anggota Direksi AirNav Indonesia diatur dalam Kep-019/DW/II/2018. Selama tahun 2019, tidak ada anggota Direksi yang memiliki rangkap jabatan.

CONCURRENT POSITIONS OF THE BOARD OF DIRECTORSThe concurrent positions of the members of the Board of Directors of AirNav Indonesia are stipulated in Kep-019/DW/II/2018. In 2019, no members of the Board of Directors held any concurrent positions.

Rahadi Sulistyo Direktur Sumber Daya Manusia dan Umum

Director of Human Resources and General Affairs

Diklat ICA International Conference 2019, 21-25 Oktober 2019

ICA International Conference Education and Training, October 21-25, 2019

ICA (International Council of Archives)

Mokhammad Khatim Direktur Operasi

Director of Operations

Airport Solutions Indonesia 2019 Conference and Exhibition, 4-5 Desember 2019

Airport Solutions Indonesia 2019 Conference and Exhibition, 4-5 December 2019

Airport Solutions Indonesia

Narasumber dalam Diskusi Forum Wartawan Perhubungan dengan Tema Menata Drone di Langit Pertiwi : Potensi dan Penerapannya sebagai Angkutan logistik Udara Nasional di Aloft Hotel Jakarta, 22 Oktober2019

Speaker in Transportation Journalist Discussion Forum on Managing Drones in Indonesian Sky: Potentials and Application as Air Logistics Transport. Aloft Hotel Jakarta, October 22, 2019

Narasumber pada Sosialisasi Peraturan Perundang-undangan di Bidang Penerbangan mengenai Pengendalian Pengoperasian Sistem Pesawat Udara Tanpa Awak di Ruang Udara Indonesia, Jakarta 22 September 2019

Speaker in Outreach on Rules and Regulations Concerning the Operation of Drones in Indonesian Air Space, Jakarta, September 22, 2019

Sekretaris Jenderal Perhubungan Udara

Secretary General of Civil Aviation

Narasumber Strategi dan Kesiapan Pengaturan Lalu Lintas Penerbangan di Indonesia dalam Menyongsong Revolusi Industri 4.0, Yogyakarta 10 September 2019

Speaker on Indonesian Air Traffic Control Strategy and Preparedness for Industrial Revolution 4.0, Yogyakarta, September 10, 2019

Sekolah Tinggi Teknologi Kedirgantaraan (STTKD) Yogyakarta

STTKD School of Aeronautics in Yogyakarta

Nama Name

JabatanPosition

Pelatihan yang DiikutiTraining Attended

PenyelenggaraOrganizer

Isi AR.indd 95 19/06/2020 18:12:47

Page 60: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

96

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

Human Resources Profile (HR)

PROFIL SUMBERDAYA MANUSIA (SDM)

AirNav menyadari pentingnya Sumber Daya Manusia (SDM) dalam keberlangsungan kinerja perusahaan untuk mencapai visi Perusahaan, yakni menjadi penyedia jasa pelayanan navigasi penerbangan bertaraf Internasional. Perusahaan berkomitmen untuk melakukan pengelolaan SDM dengan terencana dan terstruktur dengan baik serta sesuai dengan kebutuhan Perusahaan. Salah satu strategi perusahaan yaitu melakukan pemetaan SDM khususnya terkait dengan ruang lingkup tanggung jawab dan kompetensi setiap fungsi. Hal ini bertujuan untuk membangun pondasi yang kuat guna menunjang koordinasi dan komunikasi yang efektif dan efisien.

AirNav is aware of the importance of Human Resources (HR) in the sustainability of the company’s performance to achieve Company’s vision, which is to become a provider of international air navigation services. This company is committed in managing HR in a well-planned and structured manner and in accordance with the needs of the Company. One of the company’s strategies is to do HR mapping, specifically related to the scope of responsibilities and competencies of each function. It aims to build a strong foundation to support effective and efficient coordination and communication.

Isi AR.indd 96 19/06/2020 18:12:48

Page 61: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

97

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

Pengelolaan SDM di lingkungan Perusahaan mengacu pada perundang-undangan terkait ketenagakerjaan yang berlaku di Indonesia, yaitu UU No. 13 tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan. Selain itu, prinsip keberagaman dan hak asasi manusia juga diakui dan dihormati di lingkungan kerja AirNav. Hal tersebut tercermin pada praktik ketenagakerjaan AirNav yang tidak membedakan ras, agama dan kepercayaan, jenis kelamin, usia, maupun status dalam memberikan kesempatan perkembangan karir karyawan di Perusahaan.

Karyawan AirNav Indonesia terdiri dari karyawan berstatus tetap dan kontrak. Tercatat hingga 31 Desember 2019, jumlah karyawan di AirNav Indonesia seluruhnya adalah 5.117 karyawan. Jumlah tersebut mengalami pengurangan karyawan dari yang semula pada tahun 2018 sebanyak 5.150 karyawan.

KOMPOSISI KARYAWANBERDASARKAN USIAAirNav Indonesia didominasi oleh karyawan dengan rentang usia 21-30 tahun. Kondisi demografis ini memberikan tantangan tersendiri bagi Perusahaan dalam menciptakan lingkungan kerja yang sesuai dengan harapan, preferensi dan kebutuhan karyawan muda. Selain itu, AirNav juga memiliki turnover karyawan yang rendah serta dapat menerapkan manajemen karier yang baik untuk karyawan.

Human Resource Management within the Company refers to regulations related to employment that are applicable in Indonesia, which is Law No. 13 of 2003 concerning Manpower. In addition, the principle of diversity and human rights is also recognized and respected within AirNav work environment. It is reflected in AirNav’s employment practices that distinguish no race, religion and creed, gender, age and status in providing career development opportunities for employees at the Company.

AirNav Indonesia’s employees consist of permanent and contract employees. As of December 31, 2019, the total number of employees at AirNav Indonesia was 5,117. The number has decreased from the previous year’s figure of 5,150 employees in 2018.

EMPLOYEE BREAKDOWN BY AGE

The majority of AirNav Indonesia employees belong in the 21-30-year-old age group. The demographics presents particular challenge for AirNav Indonesia to create work environment that suits the preferences and needs of young employees. In this way, AirNav is able to enjoy a low employee turnover and develop good career management.

Isi AR.indd 97 19/06/2020 18:12:48

Page 62: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

98

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

KOMPOSISI KARYAWAN BERDASARKAN TINGKAT PENDIDIKANKaryawan Perusahaan terdiri dari berbagai tingkatan latar belakang pendidikan. Hingga 31 Desember 2019, karyawan AirNav Indonesia didominasi oleh latar belakang pendidikan setingkat D-3 (Diploma Tiga).

KOMPOSISI KARYAWAN BERDASARKAN LOKASI FUNGSI KERJA Data ketenagakerjaan AirNav di bawah menunjukkan sebaran karyawan berdasarkan pembagian lokasi Kantor Pusat dan Kantor Cabang, serta Fungsi Kerja Manajerial, Fungsional, dan Staf pada tahun 2019.

EMPLOYEE BREAKDOWN BY EDUCATION

The Company’s employees came from various levels of educational background. As of December 31, 2019, the majority of AirNav Indonesia employees hold an associate degree from a three-year diploma (D3).

EMPLOYEE BREAKDOWN BY WORK FUNCTION AND LOCATION The following AirNav employment data show the distribution of employees based on where they are stationed at Headquarters and Branch Offices, as well as by function into Managerial, Functional, and Staff Work in 2019.

Komposisi Karyawan AirNav Indonesia Berdasarkan UsiaAirNav Indonesia’s Employees Breakdown by Age

Komposisi Karyawan AirNav Indonesia berdasarkan Tingkat PendidikanAirNav Indonesia Employee Breakdown by Education Level

UsiaAge

2019

2018 2017KaryawanEmployees

Non-karyawanNon-Employees

JumlahTotal

<= 20 4 15 19 14 0

21 – 30 3.009 16 3.025 3.220 2.604

31 – 40 979 5 984 879 788

41 – 50 706 6 712 653 567

51 – 55 212 3 215 242 260

>= 56 132 30 162 142 45

Total 5.042 75 5.117 5.150 4.264

PendidikanEducation

2019

2018 2017KaryawanEmployees

Non-karyawanNon-Employees

JumlahNumber

S3 0 1 1 0 0

S2 22 3 25 21 18

S1 715 27 742 706 499

DIV 398 1 399 444 347

DIII 3.152 25 3.177 3.202 2.154

DII 440 0 440 453 578

DI 52 0 52 58 60

SMA 263 18 281 265 58

<SMA 0 0 0 1 1

Total 5.042 75 5.117 5.150 4.264

Isi AR.indd 98 19/06/2020 18:12:48

Page 63: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

99

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

Komposisi Karyawan Kantor Pusat AirNav Indonesia berdasarkanFungsi Kerja Manajerial, Fungsional, dan Staf

AirNav Indonesia Headquarter Employee Breakdown by Work Function(Managerial, Functional, and Staff Work)

Fungsi Kerja di Kantor PusatWork Function at Headquarter

2019

2018 2017KaryawanEmployees

Non-karyawanNon-Employees

JumlahNumber

Berdasarkan Fungsi ManajerialWork Functions at Headquarter: Managerial

Sekper/Kaspi/Kabiro

Corporate Secretary / Chief of Internal monitoring unit / Bureau chief

4 1 5 5 5

Kadiv/Kasubdiv

Head of Division / Head of Subdivision

19 2 20 20 18

Manager Manager 55 0 55 60 53

Junior Manager

Junior Manager114 0 114 112 104

Subtotal 192 3 194 197 180

Fungsi Kerja FungsionalWork Function: Functional

ATFM Specialist 1 0 1 1 3

ATS System Specialist 2 0 2 1 3

Auditor 11 0 11 10 9

Data Specialist 6 0 6 7 11

IT Specialist 0 0 0 1 1

Konsultan

Consultant0 11 11 12 9

Operation Specialist 1 0 1 0 0

Owner Estimate Specialist 4 0 4 4 4

PNS Penugasan

Assigned Civil Servant0 1 1 1 2

Procurement Specialist 2 0 2 2 4

Project Specialist 15 0 15 11 12

Safety Inspector 27 0 27 24 30

Slot Management Specialist 4 0 4 5 5

Trainer 20 0 20 25 25

Dokter 0 1 1 0 0

Subtotal 93 13 106 104 118

Isi AR.indd 99 19/06/2020 18:12:49

Page 64: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

100

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

AirNav Indonesia memiliki karyawan yang ditempatkan pada kantor cabang yang tersebar di seluruh Indonesia. Pada kantor cabang tertentu, Airnav Indonesia menyediakan program pendidikan pelayanan navigasi penerbangan bagi SDM daerah, seperti Papua, untuk kemudian diangkat menjadi karyawan tetap AirNav Indonesia di kantor cabang asal daerahnya. Penempatan karyawan di kantor pusat maupun kantor cabang dilakukan dengan menerapkan sistem kerja rotasi.

AirNav Indonesia has employees assigned in branch offices all over Indonesia. At certain branch offices, Airnav Indonesia provides air navigation education program for regional human resources, for instance in Papua, for future recruitment as permanent employees of AirNav Indonesia local branch office. Employee placement system at both the headquarter and branch offices is conducted by implementation of a work rotation system

Berdasarkan Fungsi Kerja StafWork Function: Staff Work

Staf Adm Biro GCG

Administration Bureau Staff6 0 6 5 6

Staf Adm Biro Hukum

Legal Bureau Administration Staff

4 1 5 4 5

Staf Adm Biro Pengadaan

Procurement Administration Bureau Staff

11 0 11 10 9

Staf Adm DK

Director of Finance Administration Staff

62 6 68 65 41

Staf Adm DO

Director of Operation Administration Staff

29 0 29 30 18

Staf Adm DP

Director of Personnel Administration Staff

35 4 39 38 47

Staf Adm DS

Director of Safety, Security, and Standardization Administration Staff

16 0 16 13 13

Staf Adm DT

Director of Engineering Administration Staff

46 0 46 40 29

Staf Adm Sekper

Corporate Secretary Administration Staff

29 0 29 29 25

Staf Adm SPI

Internal Audit Unit Administration Staff

7 0 7 7 2

Magang Sekolah

School Internship0 17 17 0 0

Subtotal 245 28 273 241 197

Fungsi Kerja di Kantor PusatWork Function at Headquarter

2019

2018 2017KaryawanEmployees

Non-karyawanNon-Employees

JumlahNumber

Isi AR.indd 100 19/06/2020 18:12:49

Page 65: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

101

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

Komposisi Karyawan Kantor Cabang AirNav berdasarkanJabatan Manajerial, Fungsi Kerja Fungsional dan Fungsi Kerja Staf

AirNav Branch Office Employee Breakdown by Work Function(Managerial, Functional and Staff Work)

Fungsi Kerja di Kantor Cabang

Work Function in Branch Offices

2019

2018 2017KaryawanEmployees

Non-karyawanNon-Employees

JumlahNumber

Berdasarkan Fungsi ManajerialBased on Managerial Position

General Manager 34 0 34 34 33

Deputy GM 13 0 13 14 14

Manager 246 0 246 250 219

Junior Manager 120 0 120 119 115

Kacapem

Head of Supporting Branch29 0 29 30 27

Kanit Unit Head 60 0 60 63 60

Kanit PIA PIA Unit Head 11 0 11 11 1

Subtotal 513 0 513 521 469

Fungsi Kerja FungsionalFunctional Work

ATFM Specialist 5 0 5 5 5

ATS System Specialist 7 0 7 7 9

Flight Procedure Designer 2 0 2 2 2

Subtotal 14 0 14 14 16

Berdasarkan Fungsi Kerja StafBased on Staff Work Functions

MPP 2 0 2 3 3

Staf Adm Keselamatan

Safety Administration Staff55 0 55 56 53

Staf Adm Keuangan

Finance Administration Staff207 7 214 211 225

Staf Adm Operasi

Operation Administration Staff0 0 0 16 9

Staf Adm Teknik

Engineering Administration Staff

0 0 0 0 0

Staf ATFM

ATFM Staff53 0 53 53 25

Staf It Tapor

Data and Reporting IT Staff0 0 0 0 0

Staf Pelaporan Data

Data Reporting Staff81 0 81 82 16

Subtotal 398 7 405 421 331

Isi AR.indd 101 19/06/2020 18:12:49

Page 66: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

102

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

AirNav Indonesia menjamin kesempatan dan kesetaraan yang sama bagi laki-laki dan perempuan sesuai dengan kompetensi yang dimilikinya untuk mengembangkan karier dan berkontribusi pada Perusahaan.

AirNav Indonesia guarantees equal opportunities and equality for men and women to develop their careers and give contribution to the Company according to their competencies.

Komposisi Karyawan AirNav Indonesia Berdasarkan Fungsi KerjaAirNav Indonesia Employee Composition by Work Function

Komposisi Karyawan AirNav Indonesia Berdasarkan Jenis Kelamin,per 31 Desember 2019

Composition of AirNav Indonesia Employees by Gender as of December 31, 2019

KOMPOSISI KARYAWAN BERDASARKAN FUNGSI KERJA, JABATAN Karyawan AirNav Indonesia berdasarkan Fungsi Kerja terbagi menjadi ATC, AERO COMM Officer, Teknik, AIS Officer, Managerial, Fungsional dan Staf Administrasi. Sesuai dengan kebutuhan fungsi kerja, karyawan tahun 2019 didominasi dengan fungsi kerja ATC.

EMPLOYEE BREAKDOWN BY WORK FUNCTION, POSITION AirNav Indonesia employees are classified by their work function into ATC, AERO COMM Officer, Engineering, AIS Officer, Managerial, Functional and Administrative Staff. As befits the needs of the work function, in 2019 the majority of employees are tasked with ATC work functions.

Fungsi KerjaWork Function

2019

2018 2017KaryawanEmployees

Non-karyawanNon-Employees

JumlahNumber

ATC 1.714 24 1.738 1.814 1.464

Aeronautical Communication Officer

532 1 533 476 0

Teknik Technical Staff 1.163 0 1.163 1.182 865

AIS Officer 178 0 178 179 279

Managerial 705 2 707 718 0

Fungsional Functional 107 13 120 118 121

Staf Administrasi

Administration Staff643 35 678 663 461

TOTAL 5.042 75 5.117 5.150 3.190

Jenis KelaminGender

KaryawanEmployees

Non-karyawanNon-Employees

JumlahTotal

Laki-Laki Male 3.492 64 3.556

Perempuan Female 1.550 11 1.561

Total 5.042 75 5.117

Isi AR.indd 102 19/06/2020 18:12:49

Page 67: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

103

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

PENILAIAN KINERJA KARYAWANAirNav memiliki mekanisme penilaian kinerja yang berkelanjutan pada seluruh level karyawan untuk meningkatkan kualitasnya. Penilaian kinerja dilakukan dengan menerapkan skema Performance Management Development (PMD) yang terbagi dalam tiga tahap sebagai berikut:

1. Planning

Pada tahap ini Perusahaan menetapkan target kerja dan indikator penilaian kinerja pekerja berdasarkan tujuan Perusahaan yang diimplementasikan oleh masing-masing unit kerja dan level individu.

2. Monitoring

Pada tahap ini, Perusahaan melakukan kajian dan pengawasan sebanyak dua kali per tahun (mid-year review dan end-year review) terhadap hasil capaian target tiap periode.

3. Evaluation

Tahap terakhir dari penilaian kinerja karyawan adalah evaluasi yang dilakukan

EMPLOYEE PERFORMANCE APPRAISALAirNav has an ongoing performance appraisal mechanism on all employee levels to improve quality. Performance appraisal is conducted on the basis of Performance Management Development (PMD) scheme, which is divided into following stages:

1. Planning

On this phase, the Company sets the employee’s work targets and performance assessment indicators. Work target is set according to the objective of the organization and is implemented by each work unit and individual.

2. Monitoring

At this stage, the Company conducts twice yearly analysis and monitoring (mid-year review and end-year review) of each period’s target realization.

3. Evaluation

The last stage of employee performance appraisal is the evaluation by mapping out

Teknisi Navigasi Penerbangan melakukan pengecekan berkala DVOR/DME.Air Navigation Technicians conduct periodic DVOR/DME checks.

Isi AR.indd 103 19/06/2020 18:12:51

Page 68: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

104

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

dengan cara memetakan kekuatan dan kelemahan kinerja setiap pekerja. Pada tahap ini, Perusahaan dapat mengetahui hasil penilaian masing-masing indikator yang belum memuaskan. Hasil penilaian kemudian dijadikan acuan perbaikan kinerja di masa mendatang, dengan demikian untuk periode selanjutnya target yang direncanakan dapat tercapai.

Selanjutnya, skema PMD dituangkan menjadi Key Performance Indicator (KPI) untuk masing-masing pekerja. KPI ditetapkan secara berkala setiap tahunnya dengan menggunakan Balanced Scorecard. AirNav juga memiliki beberapa inisiatif dan kebijakan untuk mendukung pengelolaan dan peningkatan kualitas SDM selain penerapan PMD, antara lain:

1. Menyelenggarakan focused group discussion (FGD) terkait tema kepemimpinan yang diikuti oleh jajaran pemimpin, dari level middle management hingga Direksi.

2. Melakukan perbaikan sistematis pada proses penilaian kinerja karyawan.

3. Menerapkan dan mengoptimalkan metode pembelajaran internal sharing knowledge, yang mengakomodir diskusi bagi para karyawan untuk saling berbagi keahlian dan pengetahuan.

4. Mengembangkan sistem presensi atau kehadiran untuk mendorong produktivitas kerja.

5. Menjaga keseimbangan kehidupan kerja karyawan dengan efisiensi waktu kerja lembur.

6. Mengembangkan skema remunerasi karyawan berbasis keahlian dan kinerja.

the strengths and weaknesses of each employee’s performance. At this stage, the Company may identify which indicators were unsatisfactory. The assessment results are then used as a reference for future performance improvement, in order to achieve the next period planned target.

Next, the PMD scheme is set down as Key Performance Indicator (KPI) for each individual employee. The KPI is set periodically on an annual basis using a Balance Scorecard. In addition to implementing PMD, AirNav Indonesia also applies several initiatives and policies to support HR management and quality development, including:

1. Organize focus group discussion (FGD) on leadership themes attended by middle management ranks up to BOD.

2. Implement systematic improvement to employee performance assessment process.

3. Implement and optimize internal knowledge sharing as a learning method which accommodates discussion among employees to exchange expertise and knowledge.

4. Develop attendance record system to encourage productivity

5. Maintain employee work-life balance by improving overtime efficiency.

6. Develop employee remuneration scheme based on expertise and performance.

Isi AR.indd 104 19/06/2020 18:12:51

Page 69: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

105

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

Selain itu, terdapat 27 orang karyawan yang menerima sanksi tahun 2019.

In addition, 27 employees received penalties in 2019.

NoJenis Mutasi

Type of TransferJumlah

Total

1Mutasi Jabatan Promosi

Transfer and promotion30

2Mutasi Jabatan Rotasi

Transfer and rotation194

3Mutasi Jabatan Atas Permintaan Sendiri

Transfer at own request37

Total 261

NoJenis Sanksi

Type of PenaltyJumlah

Total

1Surat Peringatan 1

Warning letter 117

2Surat Peringatan 2

Warning letter 29

3Surat Peringatan 3

Warning letter 31

Total 27

KESEJAHTERAAN KARYAWAN AirNav Indonesia memperhatikan hak karyawan untuk memperoleh kesejahteraan selama dan setelah bekerja di Perusahaan, melalui berbagai kebijakan dan program yang bermanfaat bagi karyawan, antara lain:

• Program Pensiun Manfaat Pasti, yaitu tunjangan bagi karyawan yang telah selesai masa tugasnya di AirNav Indonesia.

EMPLOYEES BENEFIT AirNav Indonesia is concerned with the employee rights to enjoy benefits during and after their service to the Company, and issues various policies and programs for the benefit of the employee, including:

• Fixed Benefit Pension Plan as a benefit for employees who have completed their service at AirNav Indonesia.

Perusahaan secara berkala setiap semester menyelenggarakan penilaian kinerja karyawan. Penilaian dilakukan untuk mengevaluasi tingkat kemampuan karyawan, mengetahui kebutuhan pengembangan karir, dan pelatihan karyawan. Pada tahun 2019, sebanyak 261 karyawan telah menerima penilaian kinerja dan menerima promosi, rotasi, maupun mutasi atas permintaan sendiri.

The Company conducts regular employee performance appraisal every semester. Each assessment is carried out to evaluate the employee capability, determine need for career development, and employee training; in 2019, as many as 261 employees have received performance appraisals followed up by promotions, rotations, and transfers at their own request.

Isi AR.indd 105 19/06/2020 18:12:51

Page 70: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

106

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

• Bonus, yaitu pemberian manfaat bonus bagi karyawan yang ditetapkan berdasarkan estimasi manajemen Perusahaan dan disahkan melalui mekanisme rapat manajemen.

• Program SHT dan PMK, yaitu inisiatif AirNav Indonesia bersama dengan Serikat Karyawan AirNav Indonesia (SKYNAV) untuk menyelenggarakan Program Santunan Hari Tua (SHT) dan Penghargaan Masa Kerja (PMK) bagi karyawan, yang perwujudannya diberikan dalam bentuk uang maupun barang.

• Cuti tahunan dan cuti panjang, yaitu kesempatan bagi karyawan AirNav untuk mendapatkan cuti tahunan selama 12 hari per tahun, dan cuti panjang yang diberikan selama 90 hari per enam tahun, keduanya dengan tunjangan.

• Fasilitas pelayanan Kesehatan bagi karyawan Perusahaan, Karyawan Diperbantukan, dan Karyawan Ditugaskan beserta keluarganya yang terdiri atas 1 (satu) orang istri/suami dan 3 (tiga) orang anak yang resmi terdaftar dan memenuhi syarat yang telah ditentukan perusahaan memperoleh pelayanan kesehatan baik dalam lingkup rawat jalan (menggunakan sistem reimbursement) dan rawat inap (menggunakan surat jaminan dari perusahaan) sesuai hak kelas perawatan yang telah ditentukan. Asuransi jiwa dan ketenagakerjaan, yaitu manfaat jaminan asuransi jiwa dan ketenagakerjaan bagi karyawan AirNav Indonesia yang diselenggaraan bekerja sama dengan beberapa perusahaan asuransi.

• Bonus, constitutes bonus benefit for employees which is decided based on Company management estimation and approved through the mechanism of management meeting.

• Old Age Benefit (SHT) and Long Service Award (PMK), an initiative of AirNav Employee Union (SKYNAV) to provide SHT and PMK in the form funds or object.

• Annual leave and long leave, opportunities for AirNav employees to take 12 days per year of annual leave and 90 days of long leave every six years, both while receiving benefits.

• Health benefits, which is health insurance facilities for employees and their families which cover husband/wife and a maximum of three children under the age 21 and unmarried. Life insurance and work insurance, which provides the benefit of life insurance and work insurance to AirNav Indonesia employees and is organized in partnership with a number of insurance companies.

Isi AR.indd 106 19/06/2020 18:12:51

Page 71: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

107

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

• Imbalan kerja, yaitu manfaat bagi karyawan AirNav Indonesia yang terbagi atas imbalan kerja jangka pendek, pasca kerja, dan kerja jangka panjang. Perhitungan imbalan pasca kerja dan imbalan kerja jangka panjang dilakukan oleh jasa aktuaris yang ditunjuk dan ditetapkan oleh Perusahaan sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Program imbalan pascakerja mencakup juga Program Dana Pensiun Manfaat Pasti yang menetapkan jumlah manfaat pensiun yang diperhitungkan dari faktor usia, masa kerja, dan jenjang kepangkatan (golongan), serta niai kompensasi.

PROGRAM PENINGKATANKOMPETENSI SDMSepanjang tahun 2019, AirNav telahmelaksanakan berbagai kegiatan pendidikandan pelatihan bagi karyawan, baik wajib (mandatory) maupun (non-mandatory).

Pelaksanaan pendidikan, pelatihan, dan sertifikasi diselenggarakan oleh internal dan bekerja sama dengan lembaga eksternal yang memiliki wewenang serta kompetensi yang dibutuhkan. Pada tahun 2019 Perusahaan merealisasikan biaya sebesar Rp94,2 miliar untuk menyelenggarakan kegiatan pelatihan dan pendidikan bagi karyawan. AirNav Indonesia memberikan kesempatan yang sama bagi seluruh tiap individu pada masing-masing level untuk meningkatkan kompetensi dan mengembangkan dirinya dengan mempertimbangkan pemetaan kondisi dan kebutuhan SDM dalam jangka panjang. Penjelasan lebih lanjut tentang Pelatihan bagi karyawan dapat dilihat di bab Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan di bagian lain Laporan ini.

• Employment benefit, constitutes the benefits enjoyed by AirNav Indonesia employees including short-term employment benefit, post-employment benefit, and long-term employment benefit. Calculation of post-employment benefit and long-term benefit shall be with the service of actuarial consultants appointed and approved by the Company according to applicable rules and regulations. Post-employment benefit program also encompasses Fixed Benefit Pensoom Plan which sets the amount of benefit calculated from age, duration of service, and rank (class), and compensation value.

HR COMPETENCY ENHANCEMENT PROGRAMThroughout 2019, AirNav has carried out various mandatory and non-mandatory employee education and training activities for employees.

The implementation of education, training and certification is carried out internally and in collaboration with external institutions that are competent in their fields where necessary. In 2019, the Company realized an expense of IDR 94.2 billion to organize employee training and education activities. AirNav Indonesia provides equal opportunities for all individuals on each level to improve their competence and develop themselves by taking into consideration the mapped-out HR conditions and long-term needs. Further explanation about employee training may be found in the Social and Environmental Responsibility chapter in another section of this Report.

Isi AR.indd 107 19/06/2020 18:12:51

Page 72: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

108

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

108

Ikhtisar Data Keuangan PentingFinancial Information Highlights

Profil PerusahaanCompany Profile

AIRNAV ORGANIZATION STRUCTURE STRUKTUR ORGANISASI AIRNAV

Mokhammad Khatim Direktur Operasi Director of Operations

Eko SetiawanKepala Divisi Perencanaan & Pengembangan Head of Division Planning & Development of AirNavigation Service

I Wayan SudiarthaKepala Divisi Teknik Desain dan Rekayasa Head Division of Technical & Engineering Design

Riza FahmiKepala Divisi Keamanan, Kesehatan & Lingkungan Kerja Head Division of Security, Health & Work Environment

EndaryonoKepala Divisi Pengendalian Pelayanan Navigasi Penerbangan Head Divison of Controling of Air Navigation Service

Nono SunariyadiKepala Divisi Kesiapan Fasilitas Teknik Head Division of Technical Facilities Readiness

Novy PantaryantoKepala Divisi Keselamatan dan Jaminan KualitasHead Division of Safetyand Quality Assurance

Roy Johanis Kepala Divisi Data & Evaluasi Pelayanan Navigasi Penerbangan Head Division of Data & Evaluation of Air Navigation Service

Joko WaskitoKepala Divisi Manajemen Data & LogistikHead Division of Data Management & Logistic

SuwandiKepala Divisi Standarisasi & Sertifikasi Navigasi Penerbangan Head Division of Standarization & Certification Air Navigation

Ahmad Nurdin AuliaDirektur TeknikDirector of Engineering

Yurlis HasibuanDirektur Keselamatan, Keamanan & StandarisasiDirector of Safety, Security & Standardization

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Laporan ManajemenManagement Report

Isi AR.indd 108 19/06/2020 18:13:00

Page 73: PROFIL PERUSAHAAN · 2020. 10. 19. · PROFIL PERUSAHAAN Improvement for Better Services | Analisis dan Pembahasan Manajemen Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Isi AR.indd 37 19/06/2020

109

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Laporan KeuanganFinancial Statements

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

109

Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

Laporan KeuanganFinancial Statements

Novie Riyanto Rahardjo Direktur Utama President Director

Tri BasukiKepala Divisi AdministrasiSDM & Hubungan IndustrialHead Division of Human Resources Administration & Industrial Relationship

Didiet K.S. RadityoKepala Divisi Perencanaan Strategi Keuangan & Investasi PerusahaanHead Division of Corporate Planning, Financial & Investment Strategy Rosedi

Sekretaris PerusahaanCorporate Secretary

Teguh HarnomoKepala Divisi Organisasi& Pengembangan SDMHead Division of Organization & Human Resources Development

David R. AritonangKepala Divisi Transaksi Keuangan Head Division of Financial Transaction

Hermana SoegijiantoroKepala Divisi UmumHead Division of General Affair

Maria UlfaKepala Divisi Akuntansi dan AsetHead Division of Accounting & Asset

Widi AtmonoKepala Biro Hukum Head of Legal Bureau

Zainal Arifin HarahapKepala Divisi Teknologi Informasi Head Division of Information Technology

Kiki RudianaKepala Biro Pengelolaan Kinerja Perusahaan, Manajemen Risiko & GCG Head of Corporate Perfomance, Risk Management & GCG Bureau

Made Gede Nugraha Dewantara Kepala Biro PengadaanHead of Procurement Bureau

Rahadi SulistyoDirektur SDM & UmumDirector of Human Resources & General Affairs

HendroyonoDirektur KeuanganDirector of Finance

Ari SuryadharmaKepala Satuan Pengawas InternalHead of Internal Audit

Improvement for Better Services | Laporan Tahunan 2019

Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Isi AR.indd 109 19/06/2020 18:13:03