proantosianidin

1
Proantosianidin adalah senyawa jenis polifenol yang ditemukan di banyak tumbuhan. Secara kimiawi, proantosianidin adalah flavonoid oligomerik. Kebanyakan adalah oligomer dari kafein dan epikatekin dan ester asam galatnya. Kompleks polifenol yang lainnya, yang mempunyai struktur bangun polimer yang sama, membentuk gugus tanin. Proantosianidin mempunyai efek antibakteri, antivirus, antikarsinogenik, anti-inflamasi, anti-alergi, dan vasodilatasi. Proantosianidin juga biasa disebut dengan tannin terkondensasi, adalah gugus metabolit sekunder penting yang disintesis melalui jalur flavanoid.

Upload: andika-permana

Post on 10-Dec-2015

6 views

Category:

Documents


4 download

DESCRIPTION

Proantosianidin

TRANSCRIPT

Page 1: Proantosianidin

Proantosianidin adalah senyawa jenis polifenol yang ditemukan di banyak tumbuhan. Secara kimiawi, proantosianidin adalah flavonoid oligomerik. Kebanyakan adalah oligomer dari kafein dan epikatekin dan ester asam galatnya. Kompleks polifenol yang lainnya, yang mempunyai struktur bangun polimer yang sama, membentuk gugus tanin. Proantosianidin mempunyai efek antibakteri, antivirus, antikarsinogenik, anti-inflamasi, anti-alergi, dan vasodilatasi. Proantosianidin juga biasa disebut dengan tannin terkondensasi, adalah gugus metabolit sekunder penting yang disintesis melalui jalur flavanoid.