presentasi skripsi

22
Oleh : Bithles Sales Victor da Costa 040010247

Upload: bithles-victor

Post on 30-Jul-2015

72 views

Category:

Documents


6 download

TRANSCRIPT

Page 1: presentasi skripsi

Oleh :Bithles Sales Victor da Costa

040010247

Page 2: presentasi skripsi

LATAR BELAKANG MASALAH Membuat suatu solusi alternatif yang

memungkinkan melakukan transaksi ataupun mengakses informasi tanpa tergantung pada sumber informasi dan lokasi akses sehingga memberikan layanan yang lebih fleksibel pada konsumen.

Calon pembeli dapat menghemat waktu dan biaya karena tidak perlu datang ke toko atau tempat transaksi,pelanggan hanya mengakases informasi melalui website perusahan dan pelanggan bisa melihat produk-produk pada website perusahaan.

Page 3: presentasi skripsi

Rumusan MasalahBagaimana membangun suatu sistem penjualan online dengan menggunakan media web yang dipadukan dengan sms gateway dalam mendukung proses transaksi serta proses penyampaian informasi kepada pelanggan.

Page 4: presentasi skripsi

Tujuan PenelitianUntuk menghasilkan suatu sistem penjualan

yang mengunakan media web dan ponsel yang dapat membantu divisi marketing dalam memasarkan wine sehingga transaksi dapat dilakukan dengan cepat dan kapan saja oleh para konsumen

Mempermudah calon pembeli untuk mendapatkan informasi tentang produk atau wine yang akan dipasarkan.

Mempromosikan perusahaan kepada semua kalangan masyarakat untuk memperluas jangkauan pemasaran dengan tujuan meningkatkan penjualan.

Page 5: presentasi skripsi

Ruang Lingkup Sms gateway digunakan untuk mendukung

proses penyampaian informasi kepada konsumen.

Berbasis web atau online,dengan data input berupa data pembeli dan data wine (anggur),kemudian akan diproses pembelian wine (anggur) berupa laporan penjualan.

Pembayaran tunai dilakukan secara manual ke perusahaan setelah proses pengiriman barang dengan pembayaran awal sebesar 30% dari harga wine.

Page 6: presentasi skripsi

Ruang Lingkup Sistem ini diimplementasikan pada satu

perusahaan penjualan wine (anggur) online.

Penjualan dibatasi hanya pada pulau Bali.

Pelanggan harus datang ke perusahaan untuk melengkapi persyaratan pembelian, setelah 2 hari melakukan pemesanan via website, apabila pelanggan tidak datang maka dianggap batal.

Page 7: presentasi skripsi

Perancangan Sistem*Flowchart - Flowchart Registrasi

Page 8: presentasi skripsi

Flowchart Smsgateway

Page 9: presentasi skripsi

Flow komputerisasi

Page 10: presentasi skripsi

Diagram Dekomposisi

Page 11: presentasi skripsi

Data Flow Diagram Konteks Diagram

Page 12: presentasi skripsi

DFD Level 0

Page 13: presentasi skripsi

DFD Level 1 Maintenance Data

Page 14: presentasi skripsi

DFD Level 1 Pemesanan Produk

Page 15: presentasi skripsi

DFD Level 1 Pengelola SMS

Page 16: presentasi skripsi

DFD Level 1 Proses Bayar

Page 17: presentasi skripsi

DFD Level 1 Proses Cetak Laporan

Page 18: presentasi skripsi

Entity Relation Diagram

Page 19: presentasi skripsi

Konseptual DataBase

Page 20: presentasi skripsi

PenutupKesimpulan : Sistem pemesanan wine ini dibuat dengan

memanfaatkan teknologi web dengan fasilitas informasi melalui SMS.

Informasi wine dapat diperoleh dengan cepat oleh pelanggan melalui web dan SMS.

Pelanggan dapat melakukan pemesanan langsung melalui website.

Teknologi SMSGateway dapat diterapkan pada ponsel untuk menberikan informasi wine beserta keterangannya.

Page 21: presentasi skripsi

Saran :Dapat ditambahkan animasi web untuk mempercantik tampilan.

Lebih mengoptimalkan kegunaan fasilitas SMSGateway.

Menambahkan program lainnya sehingga dapat membuat sistem pemesanan ini lebih sempurna.

Page 22: presentasi skripsi

SEKIAN DAN TERIMA KASIH