presentasi manajement strtegi

Upload: dian-harry-pradana

Post on 06-Jul-2018

216 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/17/2019 PRESENTASI MANAJEMENT STRTEGI

    1/12

    PENGENDALIAN KEPUTUSAN STRATEGI

  • 8/17/2019 PRESENTASI MANAJEMENT STRTEGI

    2/12

    LATAR BELAKANG

    Manajemen strategi merupakan proses atau rangkaian

    kegiatan pengambilan keputusan yang bersifat mendasardan menyeluruh, disertai penetapan cara melaksanakanya,yang dibuat oleh pimpinan dan diimplementasikan olehseluruh jajaran didalam suatu organisasi, untuk mencapaitujuan.

  • 8/17/2019 PRESENTASI MANAJEMENT STRTEGI

    3/12

     TEORI PENGENDALIAN KEPUTUSAN STRATEGI

    Pengendalian strategis merupakan proses dari evaluasi

    strategi, yang dilakukan baik strategi tersebut dirumuskandan setelah diimplementasikan. Pengendalian manajemenberfokus pada pencapaian sasaran dari berbagai substrategibersesuaian dengan strategi utama dan pencapaian sasarandari rencana jangka menengah.

  • 8/17/2019 PRESENTASI MANAJEMENT STRTEGI

    4/12

    PENGENDALIAN STRATEGI MENURUT

    SCHENDEL AND HOFER BERFOKUS PADA

    DUA PERTANYAAN1. apakah strategi yang diimplementasikan sebagai yang

    direncanakan?2. apakah hasil yang dibuat oleh strategi merupakan yang

    diharapkan?

    Denisi ini merujuk pada kajian tradisional dan langkah umpanbalik yang merupakan langkah akhir dari proses manajemenstrategis. Model normatif dari proses manajemen strategis

    yang menggambarkan langkah!langkah utama tersebutmencakup perumusan strategi, implentasi strategi danevaluasi "pengendalian# strategi.

  • 8/17/2019 PRESENTASI MANAJEMENT STRTEGI

    5/12

     TEORI PENGAMBILAN KEPUTUSAN DALAM ORGANISASI

    a. Penilaian situasi "situational approach# % untuk

    menghadapi pertanyaan &apa yg terjadi?'.b. (nalisis persoalan " problem analysis# % dari pola pikir sebab!akibat.

    c (nalisis keputusan "decision analysis# % didasarkan pada polaberpikir mengambil pilihan.

    d (nalisis persoalan potensial "potential problem analysis#%didasarkan pada perhatian peristi)a masa depan, yangmungkin dan dapat terjadi.

  • 8/17/2019 PRESENTASI MANAJEMENT STRTEGI

    6/12

    *(+- /(0 MMP0(345 P0(M657(0 +P338(0 *585+ 

      mosional

    Didasarkan pada perasaan atau sikap. -rang akan bereaksi pada suatu situasi secara

    subjektif.

      asional

    Didasarkan pada pengetahuan orang!orang mendapatkan informasi, memahami situasidan berbagai konsekuensinya.

      Praktikal

    Didasarkan pada keterampilan individual dan kemampuan melaksanakan. 8eseorangakan menilai potensi diri dan kepercayaan dirinya melalui kemampuanya dalam

    bertindak.  5nterpersonal

    Didasarkan pada pengaruh jaringan sosial yang ada. 4ubungan antar satu orang keorang lainnya dapat mempengaruhi tindakan individual.

      8truktural

    Didasarkan pada lingkup sosial, ekonomi dan politik. 7ingkungan mungkin memberikanhasil yang mendukung atau mengkritik suatu tingkah laku tertentu.

  • 8/17/2019 PRESENTASI MANAJEMENT STRTEGI

    7/12

     9058!9058 +P338(0

     9enis!jenis keputusan diklasikasikan dalam 2 kategori, yaitu keputusanyang direncanakan "di program# dan keputusan yang tidak direncanakan

    "tidak terprogram#.

     : +eputusan yang di program

    +eputusan yang di program merupakan keputusan yang bersifat rutin dandilakukan secara berulang!ulang sehingga dapat dikembangkan suatuprosedur tertentu. +eputusan yang diprogram terjadi jika permasalahanterstruktur dengan baik dan orang!orang tahu bagaimana mencapainya.Permasalahan ini umumnya agak sederhana dan solusinya relatif mudah.

    : +eputusan yang tidak diprogram

    +eputusan yang tidak diprogram adalah keputusan baru, tidak terstrukturdan tidak dapat diperkirakan sebelumnya. idak dapat dikembangkanprosedur tertentu untuk menangani suatu masalah, apakah karenapermasalahannya belum pernah terjadi atau karena permasalahannyasangat kompleks dan penting.

  • 8/17/2019 PRESENTASI MANAJEMENT STRTEGI

    8/12

     9058!9058 P0(M657(0 +P338(0

    a. Pengambilan keputusan karena ketidak sanggupan%memberikan kajian berlalu, tanpa berbuat apa!apa.

    b. Pengambilan keputusan intuitif bersifat segera, terasasebagai keputusan yang paling tepat dalam langsung diputuskan.

    c. Pengambilan keputusan yang terpaksa, karena sudah kritis%sesuatu yang harus segera dilaksanakan.

    d. Pengambilan keputusan yang reaktif% 'kamu telah melakukan

    hal itu untuk saya, karenanya saya akan melakukan itu untukmu'sering kali dilakukan dalam situasi marah atau tergesa!gesa.

    e. Pengambilan keputusan yang ditangguhkan% dialihkan padaorang lain, memberikan orang lain yang bertanggung ja)ab.

    f. Pengambilan keputusan secara berhati!hati% dipikirkan baik!baik, mempertimbangkan berbagai pilihan.

  • 8/17/2019 PRESENTASI MANAJEMENT STRTEGI

    9/12

    7M0!7M0 D(8( P0(M657(0 +P338(0

    a. Menetapkan tujuan

    b. Mengidentikasi permasalahan

    c. Mengembangkan sejumlah alternatif 

    d. Penilaian dan pemilihan alternatif 

    e. Melaksanakan keputusan

    f. valuasi dan pengendalian

  • 8/17/2019 PRESENTASI MANAJEMENT STRTEGI

    10/12

    KESIMPULAN

    Pengendalian manajemen berfokus pada pencapaian sasaran dariberbagai substrategi bersesuaian dengan strategi utama danpencapaian sasaran dari rencana jangka menengah. 8edangkanpengendalian operasional berpusat pada kinerja individu dankelompok yang dibandingkan dengan peran individu dan kelompokyang telah ditentukan oleh rencana organisasi.

    Pengendalian strategi berpijak terutama pada proses pengendaliantradisional yang melibatkan kajian dan umpan balik kinerja untukmenentukan rencana, strategi dan sasaran yang telah dicapaidengan menghasilkan informasi yang digunakan untukmemecahkan masalah atau mengambil tindakan korektif.

    Manajemen strategi adalah cara terbaik untuk mencapai beberapasasaran. 3ntuk menentukan mana yang terbaik tersebut akantergantung dari kriteria yang digunakan. 8edangkan taktik adalahpilihan!pilihan yang dimiliki dalam mengimplementasikan sebuahstrategi. Pilihan!pilihan manajemen strategi ini akan bekerja atautidak bekerja tergantung dari kriteria yang digunakan dan pilihan!pilihan tersebut adalah yang berlangsung lama, tidak mudah diubah

    dan mencakup situasi yang sangat terstruktur.

  • 8/17/2019 PRESENTASI MANAJEMENT STRTEGI

    11/12

      SARAN

    1. Menurut kelompok kami bah)a dalam satu organisasi harus memilikikerjasama yang baik juga harus kompak dalam mengambil keputusan agar

    setiap rencana!rencana yang di program oleh perusahaan berjalan denganbaik.

    2. 8etiap strategi yang diambil harus benar!benar efektif agar strategitersebut tidak hilang begitu saja

    ;. Pengambilan keputusan oleh sebuah organisasi merupakan suatu keharusanyang dapat membuat sebuah perusahaan tersebut kualitasnya meningkat.

    perusahaan dalam segala hal untuk mendukunggerak usaha perusahaan.

  • 8/17/2019 PRESENTASI MANAJEMENT STRTEGI

    12/12

    4(0+ /-3  (0D

    -D 6788 38