presentasi elektronika 2

6
AGAM AIDIL FAHMI 1106065994 Rangkaian Thermal Anemometer sebagai Pendeteksi Angin

Upload: agam-aidil-fahmi

Post on 09-Aug-2015

24 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Presentasi Elektronika 2

AGAM AIDIL FAHMI1106065994

Rangkaian Thermal Anemometer sebagai

Pendeteksi Angin

Page 2: Presentasi Elektronika 2

THERMAL ANEMOMETER

Anemometer adalah rangkaian yang berguna untuk mengukur kecepatan angin.Salah satu jenis anemometer adalah thermal anemometer. Pada anemometer type ini terdapat dua buah sensor yang memiliki dua fungsi yaitu sebagai sensor suhu dan sebagai sensor kecepatan angin, cara kerja dari sensor ini berdasarkan pada jumlah panas yang hilang secara konvektif dari sensor ke lingkungan sekeliling sensor. Besarnya panas yang dipindahkan dari sensor secara langsung berhubungan dengan kecepatan fluida yang melewati sensor. Jika hanya kecepatan fluida yang berubah, maka panas yang hilang bisa diinterpretasikan sebagai kecepatan fluida (angin) tersebut.

Page 3: Presentasi Elektronika 2

SKEMATIK RANGKAIAN THERMAL ANEMOMETER

Page 4: Presentasi Elektronika 2

PRINSIP KERJAPrinsip kerja pada rangkaian thermal anemometer. Angin dihembuskan pada kedua transistor Q1 dan Q2. Kemudian dua transistor ini digunakan untuk

merasakan angin yang dihembuskan. Setelah angin dihembuskan terjadi hubungan antara

impedansi termal dari transistor dan hembusan angin yang ada disekitarnya.

Dari kejadian tersebut membuat Vce Q1 lebih besar daripada Q2 karenanya akan terjadi disipasi daya yang lebih tinggi.

Angin yang dihumbuskan tadi menyebabkan pendinginan sehingga Vce Q1 berubah.

Page 5: Presentasi Elektronika 2

PRINSIP KERJA Setelah itu terjadi perbedaan disipasi daya

dan tegangan di sekitar R10. Perbedaan tersebut terdeteksi oleh Op-Amp

dan diperkuat untuk menghasilkan output yang sebanding dengan angin yang dihembuskan.

Lalu setelah Op-Amp mendeteksi hembusan angin tersebut maka selanjutnya akan terbaca oleh LED.

Apabila LED menyala maka hembusan angin terdeteksi.

Page 6: Presentasi Elektronika 2

HASIL SINYAL OUTPUT