pk b3

7
I. PENDAHULUAN Pembangunan di bidang kesehatan sesuai undang- undang No. 36 Tahun 2009 tentang kesehatan, bertujuan untuk meningkatkan kemauan dan kemampuan hidup sehat bagi setiap orang agar terwujud derajat kesehatan yang optimal. Untuk memenuhi kebutuhan pelayanan kesehatan dan diikuti berkembangnya dunia kedokteran RSU Bunda menambah beberapa unit pelayanan yang dilengkapi dengan peralatan kesehatan yang terus dikembangkan dari waktu ke waktu. Dengan kapasitas 64 tempat tidur RSU Bunda adalah salah satu Rumah Sakit Swasta yang ada di Kabupaten Jembrana dengan tipe kelas D dan pada tahun 2015 akan menuju akreditasi KARS 2012 sehingga harus terus melakukan upaya-upaya pengembangan terhadap pelayanan kesehatan dan dalam keselamatan untuk meningkatkan keadaan seperti gedung,halaman dan peralatan Rumah Sakit. Dengan pengelolaan keselamatan yang baik dan merigoptimalkan sarana yang ada kiranya dapat menunjang pelayanan kesehatan yang optimal pula. Dewasa ini, pelayanan kesehatan telah berkembang, menjadi sebuah industri yang labour intensive. Rumah sakit sebagai salah satu bentuk pelayanan kesehatan telah menjadi sebuah industri yang padat modal, padat teknologi dan padat karya. Dalam hal ini untuk sistem utilitas, listrik, air dan sistem pendukung lainnya dipelihara untuk meminimalkan risiko kegagalan pengoperasian di Rumah Sakit Umum Bunda. 1

Upload: tarilegong

Post on 15-Jan-2016

216 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

download

TRANSCRIPT

Page 1: PK B3

I. PENDAHULUAN

Pembangunan di bidang kesehatan sesuai undang-undang No. 36 Tahun

2009 tentang kesehatan, bertujuan untuk meningkatkan kemauan dan

kemampuan hidup sehat bagi setiap orang agar terwujud derajat kesehatan

yang optimal. Untuk memenuhi kebutuhan pelayanan kesehatan dan

diikuti berkembangnya dunia kedokteran RSU Bunda menambah

beberapa unit pelayanan yang dilengkapi dengan peralatan kesehatan yang

terus dikembangkan dari waktu ke waktu. Dengan kapasitas 64 tempat

tidur RSU Bunda adalah salah satu Rumah Sakit Swasta yang ada di

Kabupaten Jembrana dengan tipe kelas D dan pada tahun 2015 akan

menuju akreditasi KARS 2012 sehingga harus terus melakukan upaya-

upaya pengembangan terhadap pelayanan kesehatan dan dalam

keselamatan untuk meningkatkan keadaan seperti gedung,halaman dan

peralatan Rumah Sakit. Dengan pengelolaan keselamatan yang baik dan

merigoptimalkan sarana yang ada kiranya dapat menunjang pelayanan

kesehatan yang optimal pula.

Dewasa ini, pelayanan kesehatan telah berkembang, menjadi sebuah industri

yang labour intensive. Rumah sakit sebagai salah satu bentuk pelayanan

kesehatan telah menjadi sebuah industri yang padat modal, padat teknologi

dan padat karya. Dalam hal ini untuk sistem utilitas, listrik, air dan sistem

pendukung lainnya dipelihara untuk meminimalkan risiko kegagalan

pengoperasian di Rumah Sakit Umum Bunda.

II. LATAR BELAKANG

Rumah Sakit Bunda sebagai salah satu rumah sakit di Bali Khusunya

jembrana perlu melakukan peningkatan mutu pelayanan serta keselamata bagi

pasien, pengunjung ataupun staf di RS, dalam hal ini perlunya system utilitas

untuk menimalkan risiko kegagalan pengoperasian.

1

Page 2: PK B3

III. TUJUAN

a. Tujuan umum

Meningkatkan mutu pelayanan Rumah Sakit Bunda dan menjamin

keselamatan dan keamanan pasien, pengunjung, tamu dan karyawan

meminimalkan risiko kegagalan pengoperasian terhadap di Rumah Sakit.

b. Tujuan khusus

Menjaga keselamatan di Rumah Sakit Umum Bunda untuk

meminimalkan risiko kegagalan pengoperasian. Dimana program dari

Manajemen Fasilitas dan Kesehatan khususnya dalam sistem utilitas :

1) Pengadaan IPAL

2) Pengadaan Genzet otomatis

3) Pengadaan Hidran

4) MOU Incenerator

5) Pemeriksaan AC dan WC

6) Pengadaan tanda

a) IGD 24 Jam

b) SARPRAS

7) Pembelian mobil ambulance

8) Pembelian keranda

9) Pemeriksaan gas medis

10) Pemeriksaan system komunikasi

11) Pembuatan Website

IV. KEGIATAN POKOK KESELAMATAN DAN RINCIAN KEGIATAN

A. Pengadaan IPAL

1. Nama kegiatan : Pengadaan IPAL

2. Agenda kegiatan : Dalam pembelian IPAL dimana untuk

melengkapi sytem utilitas dimana untuk pembuangan limbah dalam

Rumah Sakit.

3. Waktu pelaksanaan : April 2015

4. Tempat : Area Rumah Sakit Umum Bunda

2

Page 3: PK B3

B. Pengadaan Genzet Otomatis

1. Nama kegiatan : Pengadaan Genzet Otomatis

2. Agenda kegiatan : Dalam pembelian Genset untuk melengkapi

system utilitas dimana untuk dalam pembelian Genset dalam rumah

sakit sangat diperlukan dalam melaksanakan pelayanan di RS,

dipandang perlu Genset otomatis.

3. Waktu pelaksanaan : April 2015

4. Tempat : Rumah Sakit Umum Bunda

C. Pengadaan Hidran

1. Nama kegiatan : Pengadaan Hidran

2. Agenda kegiatan : Dalam pembelian dan pembuatan Hidran

untuk melengkapi system utilitas dan system kunci dimana dalam

pembelian dan pembuatan Hidran untuk antisipasi dalam pencegahan

dan penanggulangan kebakaran.

3. Waktu pelaksanaan : April 2015

4. Tempat : Parkiran Rumah Sakit Umum Bunda

D. MOU Incenerator

1. Nama kegiatan : MOU Incenerator

2. Agenda kegiatan : Dalam hal ini Rumah Sakit Umum Bunda

bekerja sama Rumah Sakit Umum Negara.

3. Waktu pelaksanaan : Januari 2015

E. Pemeriksaan WC dan AC

1. Nama kegiatan : Pemeriksaan WC dan AC

2. Agenda kegiatan : Dalam pengadaan ceklist untuk AC, kamar

mandi, di Rumah Sakit Umum Bunda.

3. Waktu pelaksanaan : April 2015

F. Pengadaan tanda

1. Nama kegiatan : Pengadaan tanda

2. Agenda kegiatan : Pemuatan tanda IGD 24 Jam

Pembuatan tanda SAPRAS

3. Waktu pelaksanan : April

3

Page 4: PK B3

G. Pembelian mobil ambulance

1. Nama kegiatan : Pembelian mobil ambulance untuk

melengkapi fasilitas Rumah Sakit Bunda

2. Agenda kegiatan : Untuk melengkapi fasilitas sarana dan

prasarana dalam meningkatkan mutu pelayanan di rumah sakit

diperlukan mobil ambulance dan mobil jenazah.

3. Waktu pelaksanaan : April 2015

H. Pembelian keranda

1. Nama kegiatan : Pembelian keranda

2. Agenda kegiatan : Untuk melengkapi fasilitas sarana dan

prasarana dalam meningkatkan mutu pelayanan di Rumah Sakit

Umum Bunda.

3. Waktu pelaksanaan : Mei 2015

I. Pemeriksaan gas medis

1. Nama kegiatan : Pemeriksaan gas medis

2. Agenda kegiatan : Pemeriksaan gas medis setiap 3 hari

sekali

3. Waktu pelaksanaan : April 2015

J. Pemeriksaan system komunikasi

1. Nama kegiatan : Pemeriksaan system komunikasi

2. Agenda kegiatan : Pemeriksaan system komunikasi setiap

hari oleh petugas

3. Waktu pelaksanaan : April 2015

K. Pembuatan Website

1. Nama kegiatan : Pembuatan website

2. Agenda kegiatan : Pembuatan website untuk

mempromosikan Rumah Sakit Umum Bunda

3. Waktu pelaksanaan : April 2015

4

Page 5: PK B3

4. CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN

Menunjuk penanggung jawab kegiatan.

Membeli perlengkapan untuk melaksanakan program

Membuat laporan kegiatan

5. SASARAN

Sasaran / target yang ingin dicapai dalam program kerja ini dalam jangka

waktu 3 bulan sejak program dilaksanakan dapat diuraikan sebagai berikut :

1. Penyediaan gentong plastik pada Tempat Penyimpanan Sementara untuk

B3 terlaksana 100%

2. Pembuatan tempat cuci tangan di TPS terlaksana 100%

6. JADWAL PELAKSANAAN PROGRAM KERJA

Jadwal pelaksanaan yang telah disusun dapat dilihat di lampiran

7. KEPENGURUSAN

Ketua :

Penanggungjawab :

Pelaksana :

1. Petugas IT

2. Bagian kerumah tanggaan

3. Kepala unit dan instalasi

4. Petugas keamanan

5. Unit pemeliharaan sarana dan prasarana

8. EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN DAN

PELAPORAN

Evaluasi dilakukan paling lambat 1 minggu setelah laporan kegiatan dibuat.

9. PENCATATAN, PELAPORAN DAN EVALUASI

KEGIATAN

5

Page 6: PK B3

Pencatatan dilakukan saat pelaksanaan kegiatan. Pelaporan dilakukan paling

lambat 1 minggu setelah pelaksanaan kegiatan. Evaluasi rutin dilakukan

setiap 3 bulan sekali.

6