pfi: menerjemahkan sdg dan peranan masyarakat

11
MENERJEMAHKAN SDG DAN PERANAN MASYARAKAT Bahan Presentasi Perhimpunan Filantropi Indonesia (PFI)- 19 Nopember 2015Jakarta SUGENG BAHAGIJO.INFID Oleh Sugeng Bahagijo.INFID

Upload: f-w

Post on 17-Feb-2017

265 views

Category:

Government & Nonprofit


1 download

TRANSCRIPT

MENERJEMAHKAN SDG DAN PERANAN MASYARAKAT

Bahan Presentasi Perhimpunan Filantropi Indonesia (PFI)-

19 Nopember 2015Jakarta

SUGENG BAHAGIJO.INFID

Oleh Sugeng Bahagijo.INFID

1.SDG:2015-2013

17 Goals. 169 Target.

Cakupan: Sosial. Ekonomi dan Berlanjutan

3 Pilar : Pembangunan Manusia. Pembangunan Ekonomi. Penguatan Keberlanjutan Ekologi-LH.

=> Keadilan Substantif: 16 Goals- #1-15 dan #17)=> Keadilan Prosedural: 1 Goals -#16

-Tidak boleh ada Kekerasan. Integritas/nonkorupsi. Nondiskriminasi. Pemerintah Terbuka dan inklusif.

2.Contoh Target2 SDG

Penurunan Angka Kematian Ibu (AKI) Penurunan Angka Kematian Balita (AKB) 100 % semua warga (anak Indonesia) memiliki

Akte Kelahiran 100% akses air bersih-air minum dan sanitasi Penurunan Kerusakan Hutan-penggundulan Hutan

(Deforestrasi) Penurunan Ilicits Flows ke LN (pajak)

3.What Next paska NY...

Maret 2016 –PBB akan mengesahkan indikator 1 -2 Tahun Pelaksana/Tim Pelaksana Rencana Aksi SDG Sosialisasi-Diseminasi

Tantangan-Antisipasi Tantangan

Tantangan (1)

Bagaimana mengatasi 3 defisit dan 3 aktor:-Pemerintah defisit – Deliveri dan implementasi-CSO defisits -Skala-Sektor Swasta defisit - Reputation

Tantangan (2)

“Seeing Like a State” (apa yang dapat didata), padahal warga melihatnya “apa yang nyata terjadi”

Tidak partisipatif. Tidak memanfaatkan potensi masyarakat

Usulan CSO

Panitia Bersama SDG di nasional dan daerah Penyusunan Rencana Aksi (Renaksi) SDG secara

partisipatif dan inklusif, via offline dan online SDG Labs- best pratices, inovasi., pemecahan masalah teknis dan

teknologi madya

Kontribusi PFI?

SDGs Labs - Crowdfunding - Aktif menjadi anggota Panitia bersama SDGs Aktif mendukung Kebijakan dan realisasi beberapa

goal mis (i) Kesetaraan Gender; (ii) Cakupan Airminum dan Sanitasi

Mendukung intervensi program dan investasi beberapa daerah tertinggal dalam hal AKI dan AKB

Kontribusi INFID

Buku Panduan SDG untuk Pemda (Kota dan Kab)-Informasi, Inspirasi dan “How to”

Panitia CSO di 30 Propinsi Kertas Kerja Akuntabilitas SDG Dukungan Teknis kepada Bappeda – MOU utk

penysunan Renaksi Daerah Pertemuan Tahunan SDG untuk CSO dan Pemda

Terimakasih. Mari bekerjasama. SDG adalah Kita. Kontak. [email protected]. www.infid.org