pertemuan 12 produksi global

11
Produksi Global, Outsourcing dan Logistik

Upload: muhammad-asykarullah

Post on 26-Dec-2015

93 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

produksi

TRANSCRIPT

Page 1: Pertemuan 12 Produksi Global

Produksi Global, Outsourcing dan Logistik

Page 2: Pertemuan 12 Produksi Global

McGraw-Hill/Irwin © 2003 The McGraw-Hill Companies, Inc., All Rights Reserved.

16-2

Fokus

Examine:Dimana seharusnya aktivitas produksi harus berlokasi?Apa peran strategis lokasi produksi asing untuk jangka panjang?Apakah perusahaan harus memiliki lokasi produksi asing atau melakukan outsourcing melalui vendor independen?Bagaimana seharusnya supply chain global dikelola dan apa peran internet dalam mengelola logistik global? Apakah perusahaan harus mengelola logsitik global scr mandiri atau melakukan outsourcing dengan organisasi yg tertentu?

Page 3: Pertemuan 12 Produksi Global

McGraw-Hill/Irwin © 2003 The McGraw-Hill Companies, Inc., All Rights Reserved.

16-3

Strategi, Manufakturing, dan Logistik

Focus

Production

LogisticsPerformed

internationally

Utk mengurangi biaya penciptaan nilai

Menambah nilai dng melayani kebutuhan pelanggan dgn lbh baik

Page 4: Pertemuan 12 Produksi Global

McGraw-Hill/Irwin © 2003 The McGraw-Hill Companies, Inc., All Rights Reserved.

16-4

Mengelola Material

Materials Management: kegiatan yang mengendalikan pergerakan material scr fisik melalui rantai nilai, mulai dari pengadaan sampai kepada produksi dan distribusi.

Page 5: Pertemuan 12 Produksi Global

McGraw-Hill/Irwin © 2003 The McGraw-Hill Companies, Inc., All Rights Reserved.

16-5

Mengelola Manufaktur dan Material- Tujuan Strategik -

Mengurangi biaya.Meningkatkan kualitas produk.

Total Quality Management.Meningkatkan produktivitas.Mengurangi pekerjaan ulang dan biaya scrap.Mengurangi biaya warranty.

Mengakomodasi permintaan utk merespon permintaan lokal.Merespon perubahan permintaan pelanggan dengan cepat.

Page 6: Pertemuan 12 Produksi Global

McGraw-Hill/Irwin © 2003 The McGraw-Hill Companies, Inc., All Rights Reserved.

16-6

Dimana harusnya Memproduksi

CountryFactors

TechnologicalFactors

ProductFactors

LocatingManufacturing

Facilities

Page 7: Pertemuan 12 Produksi Global

McGraw-Hill/Irwin © 2003 The McGraw-Hill Companies, Inc., All Rights Reserved.

16-7

Peran Strategik Pabrik Asing

Dicari tempat dimana labor cost nya rendah.Pusat perancangan dan perakitan akhir.Pergeseran yg disebabkan oleh:

Tekanan utk memperbaikai struktur biaya.Tekanan utk meng-customize produk agar sesuai dgn permintaan pelangganMeningkatnya faktor produksi dengan berlebihan

Page 8: Pertemuan 12 Produksi Global

McGraw-Hill/Irwin © 2003 The McGraw-Hill Companies, Inc., All Rights Reserved.

16-8

Membuat atau Membeli

Membuat

Biaya rendah

PerlindunganTeknologi

Produk

MemfasilitasiInvestasi khusus

Memperbaiki scheduling

Membeli

FleksibilitasStrategik

Biayarendah

Offsets

Trade-offs

Page 9: Pertemuan 12 Produksi Global

McGraw-Hill/Irwin © 2003 The McGraw-Hill Companies, Inc., All Rights Reserved.

16-9

Aliansi Strategik dengan Suppliers

Manfaat verticalintegration

MembangunHubungan jangka

panjang

BermanfaatScr mutual

Berbagai tekanan

Kepercayaan

Dapat membatasi fleksibilitasResiko membagikan technology know-how

Page 10: Pertemuan 12 Produksi Global

McGraw-Hill/Irwin © 2003 The McGraw-Hill Companies, Inc., All Rights Reserved.

16-10

Mengkoordinasikan Sistem Manufakturing Global

Pengelolaan Materials (termasuk logistik):Kegiatan penting utk mendapatkan material dari supplier kpd manufakturer, kpd sistem distribusi, dan kepada pengguna akhir. Mencapai biaya terendah yang seseuai dengan kebutuhan pelanggan

Power of ‘Just-in-Time’:Penghematan biaya penyimpanan inventori.Drawback: tidak ada buffer inventory.

Page 11: Pertemuan 12 Produksi Global

McGraw-Hill/Irwin © 2003 The McGraw-Hill Companies, Inc., All Rights Reserved.

16-11

Peran Teknologi Informasi dan Internet

Melacak suku cadang utk merakit barang.Mengoptimalkan penjadwalan produk.

Kemampuan untuk meningkatkan atau mengurangi produksi.

Electronic data interchange mengkoordinasikan alur dari manufakturing ke pelanggan dan sebaliknya.

Suppliers, shippers, dan perusahaan pembelian dapat berkomunikasi setiap saat tanpa adanya penundaan.

Fleksibilitas dan responsiveness.Mengurangi kertas kerja.