perkenalan, diskusi kontrak perkuliahan, modul ke: ruang ...salamah+... · maknda pancasila dalam...

22
Modul ke: Fakultas Program Studi Perkenalan, diskusi Kontrak Perkuliahan, Ruang Lingkup Pendidikan Pancasila Yayah Salamah, SPd. MSi. TEKNIK Teknik Arsitektur www.mercubuana.ac.id

Upload: vannhan

Post on 03-Mar-2019

228 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Perkenalan, diskusi Kontrak Perkuliahan, Modul ke: Ruang ...Salamah+... · Maknda Pancasila dalam system filsafat dan dasar ilmu. 4. ... Pembagian Kelompok Diskusi • KELOMPOK TOPIK

Modul ke:

Fakultas

Program Studi

Perkenalan, diskusiKontrak Perkuliahan, Ruang LingkupPendidikan Pancasila

Yayah Salamah, SPd. MSi. TEKNIK

TeknikArsitektur

www.mercubuana.ac.id

Page 2: Perkenalan, diskusi Kontrak Perkuliahan, Modul ke: Ruang ...Salamah+... · Maknda Pancasila dalam system filsafat dan dasar ilmu. 4. ... Pembagian Kelompok Diskusi • KELOMPOK TOPIK

Persentasi Perkuliahan

Kriteria Penilaian :• Kehadiran 10 %• Tugas 30 %• UTS 30 %• UAS 30 %

Page 3: Perkenalan, diskusi Kontrak Perkuliahan, Modul ke: Ruang ...Salamah+... · Maknda Pancasila dalam system filsafat dan dasar ilmu. 4. ... Pembagian Kelompok Diskusi • KELOMPOK TOPIK

Pengantar Pancasila

• Alasan yang pertama perlu diberikan penjelasan kepada mahasiswa bahwa mempelajari ilmu sesuai dengan bidangnya saja tidaklah cukup untuk bekal ketika mereka lulus kuliah. Beberapa penelitian menunjukkan bahwa lebih dari 60% keberhasilan seseorang tidak ditentukan pada penguasaan bidang ilmunya, namun pada kepribadiannya.

• Peserta didik di perguruan tinggi merupakan insan dewasa , sehingga dianggap sudah memiliki kesadaran dalammengembangkan potensi diri untuk menjadi intelektual, ilmuwan, praktisi, dan atau professional

• Kompetensi mahasiswa hardskills maupun softskills.

Page 4: Perkenalan, diskusi Kontrak Perkuliahan, Modul ke: Ruang ...Salamah+... · Maknda Pancasila dalam system filsafat dan dasar ilmu. 4. ... Pembagian Kelompok Diskusi • KELOMPOK TOPIK

Latar Belakang Pendidikan Pancasila

• Tujuan Pendidikan Tinggi dalam UU No 12 tahun 12 yaitumenjadi manusia yang beriman dan bertakwa kepada TuhanYang Maha Esa dan berakhlak mulia, sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri, terampil, kompeten, dan berbudaya untukkepentingan bangsa.

• mahasiswa harus mengikuti pembelajaran mata kuliah dasarumum yang dikenal dengan MKDU (general education).

Page 5: Perkenalan, diskusi Kontrak Perkuliahan, Modul ke: Ruang ...Salamah+... · Maknda Pancasila dalam system filsafat dan dasar ilmu. 4. ... Pembagian Kelompok Diskusi • KELOMPOK TOPIK

Konsep Pendukung Capaian Dalam Penyelenggaraan Pancasila Di Perguruan Tinggi

A. Dasar-Dasar Pendidikan Pancasila 1. Dasar Filosofis

Pancasila disebut mengandung nilai-nilai dasar filsafat (philosophische grondslag), merupakan jiwa bangsa (volksgeist) atau jati diri bangsa (innerself of nation), dan menjadi cara hidup (way of life)

2. Dasar Sosiologis sosiologis telah mempraktikan Pancasila karena nilai-nilai yang terkandung di dalamnya merupakan kenyataan-kenyataan (materil, formal, dan fungsional) yang ada dalam masyarakat Indonesia.

3. Dasar Yuridis secara yuridis konstitusional mempunyai kekuatan hukum yang sah, kekuatan hukum berlaku, dan kekuatan hukum mengikat.

Page 6: Perkenalan, diskusi Kontrak Perkuliahan, Modul ke: Ruang ...Salamah+... · Maknda Pancasila dalam system filsafat dan dasar ilmu. 4. ... Pembagian Kelompok Diskusi • KELOMPOK TOPIK

B. Tujuan Penyelenggaran

• Memperkuat Pancasila sebagai dasar falsafah negara dan ideologi bangsa melalui revitalisasi nilai-nilai dasar Pancasila sebagai norma dasar kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara.

• Memberikan pemahaman dan penghayatan atas jiwa dan nilai-nilai dasar Pancasila kepada mahasiswa sebagai warga negara Republik Indonesia, serta membimbing untuk dapat menerapkannya dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara.

• Mempersiapkan mahasiswa agar mampu menganalisis dan mencari solusi terhadap berbagai persoalan kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara melalui sistem pemikiran yang berdasarkan nilai-nilai Pancasila dan UUD NRI Tahun 1945.

• Membentuk sikap mental mahasiswa yang mampu mengapresiasi nilai-nilai ketuhanan, kemanusiaan, kecintaan pada tanah air dan kesatuan bangsa, serta penguatan masyarakat madani yang demokratis, berkeadilan, dan bermartabat

Page 7: Perkenalan, diskusi Kontrak Perkuliahan, Modul ke: Ruang ...Salamah+... · Maknda Pancasila dalam system filsafat dan dasar ilmu. 4. ... Pembagian Kelompok Diskusi • KELOMPOK TOPIK

Capaian Pembelajaran Pendidikan Pancasila

1. Memiliki kemampuan analisis, berfikir rasional, bersikap kritis2. Memiliki kemampuan dan tanggung jawab intelektual3. Mampu menjelaskan dasar-dasar kebenaran4. Mampu mengimplementasikan dan melestarikan nilai- nilai

Pancasila dalam realitas kehidupan5. Memiliki karakter ilmuwan dan profesional Pancasilais yang

memiliki komitmen atas kelangsungan hidup dan kejayaanNegara Kesatuan Republik Indonesia.

Page 8: Perkenalan, diskusi Kontrak Perkuliahan, Modul ke: Ruang ...Salamah+... · Maknda Pancasila dalam system filsafat dan dasar ilmu. 4. ... Pembagian Kelompok Diskusi • KELOMPOK TOPIK

Metode PengajaranMetode pendekatan Student Active Learning ini meliputi antaralain:• Studi Kasus• Diskusi• Seminar• Debat• Kerja lapangan• Bermain peran• Simulasi• Tugas kelompok• Permainan• Collaborative Learning (CL)• Problem Based Learning (PBL)• Bola salju menggelinding

Page 9: Perkenalan, diskusi Kontrak Perkuliahan, Modul ke: Ruang ...Salamah+... · Maknda Pancasila dalam system filsafat dan dasar ilmu. 4. ... Pembagian Kelompok Diskusi • KELOMPOK TOPIK

Sistem Penilaian

• Penilaian hasil belajar mahasiswa dilakukan berdasarkancapaian pembelajarannya.

• Adapun bentuknya bisa bermacam-macam seperti penugasanindividual atau kelompok, kuis, ujian tengah semester, ujianakhir semester, penilaian diri (selfassessment), penilaiansejawat (peer assessment), dan observasi kinerja mahasiswamelalui tampilan lisan atau tertulis.

• Kriteria penilaian dan pembobotannya diserahkan kepadadosen pengampu dan disesuaikan dengan Pedoman EvaluasiAkademik yang berlaku pada perguruan tinggi masing-masing.

• Sistem penilaian perlu dijelaskan kepada mahasiswa pada awal perkuliahan

Page 10: Perkenalan, diskusi Kontrak Perkuliahan, Modul ke: Ruang ...Salamah+... · Maknda Pancasila dalam system filsafat dan dasar ilmu. 4. ... Pembagian Kelompok Diskusi • KELOMPOK TOPIK

Kontrak Perkuliahan• Manfaat Mata Kuliah

Mata kuliah Pendidikan Pancasila merupakan pelajaran yang memberikan pedoman kepada setiap insan untuk mengkaji, menganalisis, dan memecahkan masalah-masalah pembangunan bangsa dan Negara dalam perspektif nilai-nilai dasar Pancasila sebagai ideology dan dasar Negara Republik Indonesia.

• Deskripsi Mata KuliahPendidikan Pancasila perlu karena dengan cara itulah karakter bangsa dapat lestari, terpelihara dari ancaman gelombang globalisasi yang semakin besar. Pelestarian nilai-nilai Pancasila dilakukan khususnya lewat proses pendidikan formal, karena lewar pendidikan berbagai butir nilai

Page 11: Perkenalan, diskusi Kontrak Perkuliahan, Modul ke: Ruang ...Salamah+... · Maknda Pancasila dalam system filsafat dan dasar ilmu. 4. ... Pembagian Kelompok Diskusi • KELOMPOK TOPIK

• Tujuan InstruksionalTujuan akhir setelah mengikuti mata kuliah ini adalah agar mahasiswa dapat menganalisis konsep berikut:1. Sejarah Pancasila2. Implementasi nilai Pancasila sebagai dasar Negara dalam

perundang-undangan dan kebijaksanaan Negara.3. Maknda Pancasila dalam system filsafat dan dasar ilmu.4. Perbandingan ideology Pancasila dengan ideology lain.5. Makna Pancasila sebagai system etika.6. Makna dan aktualisasi sila Ketuhanan Yang Maha Esa

dalam kehidupan bernegara.7. Makna dan aktualisasi sila Kemanusiaan yang Adil dan

Beradab dalam kehidupan bernegara••

Page 12: Perkenalan, diskusi Kontrak Perkuliahan, Modul ke: Ruang ...Salamah+... · Maknda Pancasila dalam system filsafat dan dasar ilmu. 4. ... Pembagian Kelompok Diskusi • KELOMPOK TOPIK

Pokok Materi PKN 1. Pendahuluan (Dasar2, Tujuan

Penyelengga Raan. Capaian, Metode Pembelajaran Pend Pancasila

2. Pancasila Dalam SeiarahPerjuangan Bangsa

3. Implementasi Nilai PancasilaSebagai Dasar Negara DalamPerundang-undangan Dan Kebijaksanaan Negara

4. Makna Pancasila Dalam SistemFilsafatdan Dasar Ilmu

5. Ideologi Pancasila DenganIdeologi Lain

6. Makna Pancasila Sebagai SistemEtika

7. Makna Dan Aktualisasi SilaKetuhanan Yang Maha Esa DalamKehidupan Bernegara

8. makna Dan Aktualisasi SilaKemanusian Yang Adil Dan BeradabDalam Kehidupan Bernegara

9. Makna Dan Aktualisasi SilaPersatuan Indonesia DalamKehidupan Bernegar

10. Makna Dan Aktualisasi SilaKerakyatan Yang Dipimpin OlehHikmah Kebiiaksanaan DalamPermusyawaratan Perwakilan DalamKehidupan Bernegara

11. Makna Dan Aktualisasi Sila KeadilanSosial Bagi Seluruh Rakyat Indonesia Dalam Kehidupan Bernegara

Page 13: Perkenalan, diskusi Kontrak Perkuliahan, Modul ke: Ruang ...Salamah+... · Maknda Pancasila dalam system filsafat dan dasar ilmu. 4. ... Pembagian Kelompok Diskusi • KELOMPOK TOPIK

Pembagian Kelompok Diskusi

•KELOMPO

K TOPIK KAJIAN PELAKSANAAN PRESENTASI

1 s/d 13 PANCASILA DALAM SEIARAH PERJUANGAN BANGSA :1. Era Pra kemerdekaan2. Era kemerdekaan3. Era Orde lama4. Era Orde Baru5. Era Refromasi

MINGGU KE 4

1 s/d 13 IMPLEMENTASI NILAI PANCASILA SEBAGAI DASAR NEGARA DALAM PERUNDANG-UNDANGAN DAN KEBIJAKSANAAN NEGARA:1. Hubungan Pancasila dg pem bukaan

UUD 19452. Penjabaran Pancasila dlm pasal. UUD3. Implementasi Pancasila dlm Pembuatan

kebijakan negara bidang Politik, ekonomi , sosial budaya dan hankam

MINGGU KE 5

Page 14: Perkenalan, diskusi Kontrak Perkuliahan, Modul ke: Ruang ...Salamah+... · Maknda Pancasila dalam system filsafat dan dasar ilmu. 4. ... Pembagian Kelompok Diskusi • KELOMPOK TOPIK

Pembagian Kelompok Diskusi

•KELOMPOK TOPIK KAJIAN PELAKSANAAN PRESENTASI

1 s/d 13 PANCASILA SEBAGAI IDEOLOGI NEGARA :1. Pengertian Ideologi2. Pancasila dan Indeologi

Dunia3. Pancasila dan Agamae

MINGGU KE 6

1 s/d 13 PANCASILA SEBAGAI SISTEMFILSAFAT:1. Pengertian Filsafat2. Filsafat Pancasila 3. Hakikat sila-sila Pancasila

MINGGU KE 7

Page 15: Perkenalan, diskusi Kontrak Perkuliahan, Modul ke: Ruang ...Salamah+... · Maknda Pancasila dalam system filsafat dan dasar ilmu. 4. ... Pembagian Kelompok Diskusi • KELOMPOK TOPIK

Pembagian Kelompok Diskusi

•KELOMPOK TOPIK KAJIAN PELAKSANAAN PRESENTASI

1 s/d 13 PANCASILA SEBAGAI SISTEM ETIKA :1. Pengertian etika2. Etika Pancasila

MINGGU KE 9

1 s/d 13 IMPLEMENTASI NILAI PANCASILA SEBAGAI DASAR NEGARA DALAM PERUNDANG-UNDANGAN DAN KEBIJAKSANAAN NEGARA:1. Nilai ketuhana sebagai dasar

pengembangan ilmu2. Nilai kemanusiaan sebagai dasar

pengembangan ilmu3. Nilai Persatuan sebagai dasar

pengembangan ilmu4. Nilai kerakyatan sebagai dasar

pengembangan ilmu5. Nilai keadilan sebagai dasar

pengembangan ilmu.

MINGGU KE 11

Page 16: Perkenalan, diskusi Kontrak Perkuliahan, Modul ke: Ruang ...Salamah+... · Maknda Pancasila dalam system filsafat dan dasar ilmu. 4. ... Pembagian Kelompok Diskusi • KELOMPOK TOPIK

Pembagian Kelompok Diskusi

•KELOMPOK TOPIK KAJIAN PELAKSANAAN PRESENTASI

1 s/d 13 PANCASILA DAN IMPLEMENTASINYA 1. Sila pertama Pancasila dlm

hubungan dengan dgnprinsip pembangunanmanusia seutuhnya

MINGGU KE 12

1 s/d 13 PANCASILA DAN IMPLEMENTASINYA :1. Sila kedua sebagai usaha

utk tidak memperalatmanusia sebagai faktorproduksi.

2. Sila ketiga menekankankepentingan nasional yang harus didahulukan

MINGGU KE 13

Page 17: Perkenalan, diskusi Kontrak Perkuliahan, Modul ke: Ruang ...Salamah+... · Maknda Pancasila dalam system filsafat dan dasar ilmu. 4. ... Pembagian Kelompok Diskusi • KELOMPOK TOPIK

Pembagian Kelompok Diskusi

•KELOMPOK TOPIK KAJIAN PELAKSANAAN PRESENTASI

1 s/d 13 PANCASILA DAN IMPLEMENTASINYA 1. Sila keempat dalam

hubungannya denganpengambila keputusanpekerja dalam perusahaan .

2. Sila kelima mengacu kepadatujuan organisasi secaramaksimal dan mewujudkankeadilan sosialmbagi semuaorang yang memepunyaikepentingan dalamorganisasi

MINGGU KE 14

1. KULIAH UMUM

Page 18: Perkenalan, diskusi Kontrak Perkuliahan, Modul ke: Ruang ...Salamah+... · Maknda Pancasila dalam system filsafat dan dasar ilmu. 4. ... Pembagian Kelompok Diskusi • KELOMPOK TOPIK

Pelaksanan Tugas Diskusi

1. makalah seluruh kelompok dikumpulkan pada minggupresentasi

2. Presentasi dilaksanakan sesuai dengan jadwal. 3. Nilai makalah bersifat kelompok4. Nilai tanya jawab bersifat individu. (tambahan nilai individu)

Page 19: Perkenalan, diskusi Kontrak Perkuliahan, Modul ke: Ruang ...Salamah+... · Maknda Pancasila dalam system filsafat dan dasar ilmu. 4. ... Pembagian Kelompok Diskusi • KELOMPOK TOPIK

Penilaian

Penilaian hasil belajar mahasiswa dilakukan berdasarkan data yang diperoleh melalui • penugasan kelompok, • ujian tengah semester, • ujian akhir semester, • penilaian sikap (tata krama) dan • observasi kinerja mahasiswa melalui tampilan lisan atau

tertulis.

Page 20: Perkenalan, diskusi Kontrak Perkuliahan, Modul ke: Ruang ...Salamah+... · Maknda Pancasila dalam system filsafat dan dasar ilmu. 4. ... Pembagian Kelompok Diskusi • KELOMPOK TOPIK

1. Tujuan Tugas :Mampu menganalisis suatu kasus di Indonesia serta memberi alternatif solusi pemecahannya

2. Uraian Tugas a. Obyek garapan : Sebuah kasus yang tengah terjadi di Indonesia

b. Yang harus dikerjakan dan batasannya :Menganalisis kasus tersebut dengan memberi jawab atas 5 W 1 H dari kasus lalu memberi alternatif solusi

Tugas

Page 21: Perkenalan, diskusi Kontrak Perkuliahan, Modul ke: Ruang ...Salamah+... · Maknda Pancasila dalam system filsafat dan dasar ilmu. 4. ... Pembagian Kelompok Diskusi • KELOMPOK TOPIK

Metode/cara pengerjaannya : 1. Mencari, mengumpulkan dan mengidentifikasi dari

berbagai sumber media 2. Memilih satu kasus yang dianggap penting oleh kelompok

secara musyawarah 3. Mendeskripsikan kembali dengan kalimat sendiri mencakup

pertanyaan 5 W 1 H (what, where, why, when, which) dan how

4. Memberi alternatif solusi atas kasus tersebut melalui diskusi kelompok

5. Melaporkan secara tertulis hasil kelompok

Page 22: Perkenalan, diskusi Kontrak Perkuliahan, Modul ke: Ruang ...Salamah+... · Maknda Pancasila dalam system filsafat dan dasar ilmu. 4. ... Pembagian Kelompok Diskusi • KELOMPOK TOPIK

Terima KasihYayah Salamah, S.Pd M.Si