peningkatan kemampuan membaca denah - … · peningkatan kemampuan membaca denah pada siswa skripsi...

17
perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DENAH MELALUI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD PADA SISWAKELAS IV SD NEGERI JAGAN 02 KEC. BENDOSARI KAB. SUKOHARJO TAHUN PELAJARAN 2011 / 2012 SKRIPSI Oleh : LENI PAWITRI NIM. X7109060 FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2014

Upload: lamcong

Post on 03-Mar-2019

221 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DENAH - … · PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DENAH PADA SISWA SKRIPSI diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan mendapatkan gelar ... 28 30 31 34

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DENAH

MELALUI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD

PADA SISWAKELAS IV SD NEGERI JAGAN 02

KEC. BENDOSARI KAB. SUKOHARJO

TAHUN PELAJARAN 2011 / 2012

SKRIPSI

Oleh :

LENI PAWITRI

NIM. X7109060

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

2014

Page 2: PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DENAH - … · PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DENAH PADA SISWA SKRIPSI diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan mendapatkan gelar ... 28 30 31 34

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DENAH MELALUI

PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD PADA SISWA

KELAS IV SD NEGERI JAGAN 02 KEC. BENDOSARI

KAB. SUKOHARJO TAHUN PELAJARAN 2011 / 2012

SKRIPSI

Oleh :

LENI PAWITRI

NIM. X7109060

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

2014

i

Page 3: PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DENAH - … · PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DENAH PADA SISWA SKRIPSI diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan mendapatkan gelar ... 28 30 31 34

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

Page 4: PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DENAH - … · PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DENAH PADA SISWA SKRIPSI diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan mendapatkan gelar ... 28 30 31 34

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DENAH

MELALUI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD

PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI JAGAN 02

KEC. BENDOSARI KAB. SUKOHARJO

TAHUN PELAJARAN 2011 / 2012

Oleh :

LENI PAWITRI

NIM. X7109060

SKRIPSI

diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan mendapatkan gelar

Sarjana Pendidikan Program Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Jurusan Ilmu Pendidikan

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

2014

iii

Page 5: PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DENAH - … · PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DENAH PADA SISWA SKRIPSI diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan mendapatkan gelar ... 28 30 31 34

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

Page 6: PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DENAH - … · PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DENAH PADA SISWA SKRIPSI diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan mendapatkan gelar ... 28 30 31 34

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

Page 7: PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DENAH - … · PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DENAH PADA SISWA SKRIPSI diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan mendapatkan gelar ... 28 30 31 34

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

ABSTRAK

Leni Pawitri. PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DENAH

MELALUI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD PADA SISWA

KELAS IV SDN JAGAN 02 KEC. BENDOSARI KAB. SUKOHARJO

TAHUN PELAJARAN 2011/2012, Skripsi. Surakarta : Fakultas Keguruan dan

Ilmu Pendididikan Universitas Sebelas Maret Surakarta, Februari 2014.

Tujuan Penelitian adalah untuk meningkatkan kemampuan membaca

denah pada siswa kelas IV SDN Jagan 02 Kecamatan Bendosari Kabupaten

Sukoharjo melalui pembelajaran kooperatif tipe STAD.

Variabel yang menjadi sasaran perubahan dalam penelitian ini adalah

kemampuan membaca denah, sedangkan variabel tindakan yang digunakan dalam

penelitian ini adalah pembelajaran kooperatif tipe STAD. Bentuk penelitian ini

adalah Penelitian Tindakan Kelas dengan dua siklus. Tiap siklus terdiri dari

perencanaan, pelaksanaan tindakan, observasi, dan refleksi. Subjek pada

penelitian ini siswa kelas IV SDN Jagan 02 yang memiliki kemampaun membaca

denah yang rendah yang berjumlah 12 siswa. Teknik pengumpulan data yang

digunakan adalah tes, dokumen, observasi, wawancara dan angket. Validitas data

yang digunakan adalah trianggulasi data dan trianggulasi metodologis. Teknik

analisis data yang digunakan adalah teknik analisis secara interaktif yang terdiri

dari 3 komponen utama yaitu reduksi data, sajian data dan penarikan simpulan.

Berdasarkan hasil penelitian dapat diperoleh data bahwa nilai terendah

siswa pada data awal yaitu 40, pada siklus I naik menjadi 45, dan pada siklus II

naik menjadi 60. Nilai tertinggi yang diperoleh siswa pada data awal sebesar 80,

pada siklus I tetap 80, dan pada siklus II naik menjadi 90. Nilai rata-rata kelas

juga mengalami peningkatan yaitu pada data awal sebesar 56,67 , pada siklus I

naik menjadi 62 ,dan pada siklus II menjadi 76,67. Untuk siswa tuntas belajar

(kriteria ketuntasan minimal 68) pada data awal sebesar 33,33%, siklus I 50%, dan

pada siklus II menjadi 83,33%.

Penggunaan model pembelajaran kooperatif tipe STAD dalam

pembelajaran Bahasa Indonesia adalah suatu tipe pembelajaran yang memilih

penyajian bahan pelajaran yang harus dikerjakan oleh siswa secara bersama.

Siswa yang mempunyai kemampuan lebih dapat membantu temannya dalam satu

kelompok yang mempunyai kemampuan kurang dalam memamhami materi

membaca denah. Dengan demikian dapat direkomendasikan bahwa pembelajaran

Bahasa Indonesia dengan menggunakan model pembelajaran tipe Student Teams-

Achievement Divisions ( STAD ) dapat meningkatkan kemampuan membaca

denah pada siswa kelas IV SDN Jagan 02.

vi

Page 8: PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DENAH - … · PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DENAH PADA SISWA SKRIPSI diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan mendapatkan gelar ... 28 30 31 34

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

ABSTRACT

Leni Pawitri. IMPROVEMENT OF ABILITY READ ICHNOGRAPH

THROUGH IMPLEMENTATION COOPERATIF TYPE STAD AT

STUDENTS CLASS OF IV IN SDN JAGAN 02, BENDOSARI,

SUKOHARJO SCHOOL YEAR 2011/2012, Thesis. Surakarta : Faculty

Teachership an Science education of Sebelas Maret University of Surakarta,

February 2014.

The purpose of this research is to improve ability rea ichnograph at student

class of IV SDN Jagan 02 Bendosari Sukoharjo.

Variable become target change in this research is ability read ichnograph,

while variable of action used in this research is learning cooperative type STAD.

The type of thus research is classroom action research with two cycles. Each cycle

consist of planning, execution of action, observation and reflection. The subject ot

thus research is the fourth class student in SD N Jagan 02 owning ability read low

icnograph amount 12 student. Data collected teqnique by using test document,

observation, interview and questionnaire. Data validity by using data triangulation

and methodological triangulation. Data analysed technique by using analysed

technique in interactive consist of three especial components are data, reduced,

data presented and concluded pulling.

Based on the result of this research can be obtained data that the lowest

value of student in the first data is 40, in the first cycle enhaned become 45, and

the second cycle enhad become 60.. Highest value which obtained by student

from first data is 80. The first cycle remain to 80, and the second cycle enhanced

become 90. The class average value also experience of enhance in the fisrt data is

56,67, in the first cycle enhanced bcome 62 and the second cycle become 76,67.

For complete student learn ( Complete Criteria minimize 68 ) in the first data is

33,33%, the first cycle 50% and the second cycle become 83,33%.

Usage of model learning of type cooperative of STAD in learning

Indonesian is a learning which choose presentation of lesson materials which must

be done by students collectively. The students having special capability can assist

its friends in a group having less ability in comprehending subject to read

ichnograph.

Thereby can be recommended that learning of Indonesian by using model

learning of type of student Teams-Achievement Divisions ( STAD ) can improve

ability read ichnograph of the fourth class in SDN Jagan 02

vii

Page 9: PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DENAH - … · PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DENAH PADA SISWA SKRIPSI diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan mendapatkan gelar ... 28 30 31 34

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

MOTTO

“Allah tidak membebani seseorang melainkan sesuai dengan kesanggupan.”

(Q.S Al-Baqarah :286)

” Manusia yang paling lemah ialah orang yang tidak mampu mencari teman.

Namun, yang lebih lemah dari itu adalah orang yang mendapatkan banyak teman

tapi menyia-nyiakannya.”

( Ali bin Abi Thalib )

” Kebajikan paling besar adalah mereka yang paling bermanfaat bagi orang lain ”

( Aristoteles )

vii

Page 10: PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DENAH - … · PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DENAH PADA SISWA SKRIPSI diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan mendapatkan gelar ... 28 30 31 34

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

HALAMAN PERSEMBAHAN

Setiap lembar goresan tinta ini merupakan wujud atas keagungan serta kasih

sayang Allah SWT kepada umat-Nya. Dengan keagungan-Nya, kupersembahkan

skripsi ini kepada :

Bapak dan Ibu ( Ramto dan Kasmi ) , kedua orang tuaku yang tercinta

Abdul Aris S B dan Arlennida Naurah Bahari , suami dan putriku tercinta sebagai

semangatku.

Tika Wulandari, Yayuk, Siska Yuniyati, Mariana, Tyas Ani Riyana sahabat-

sahabatku terkasih yang selalu menyemangatiku.

Semua Dosen PGSD UNS Surakarta yang terhormat

Semua warga SDN Jagan 02, terima kasih atas semuanya

FKIP PGSD Universitas Sebelas Maret Surakarta, almamater tercinta, kampus

tempat kutimba aneka ilmu untuk bekalku sebagai guru

ix

Page 11: PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DENAH - … · PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DENAH PADA SISWA SKRIPSI diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan mendapatkan gelar ... 28 30 31 34

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas

rakhmat dan karunia yang dilimpahkan sehingga penulisan skripsi ini dapat

diselesaikan. Penulisan skripsi ini bertujuan untuk memenuhi persyaratan

mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan. Banyak sekali hambatan yang

menimbulkan kesulitan dalam penyelesaian penulisan skripsi ini. Namun berkat

bantuan, bimbingan, dorongan semangat, dan doa dari berbagai pihak akhirnya

kesulitan yang ada dapat teratasi. Untuk itu, penulis ingin menyampaikan terima

kasih kepada yang terhormat:

1. Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret

Surakarta.

2. Ketua jurusan Ilmu Pendidikan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

UNS Surakarta.

3. Ketua Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar yang telah

memberikan izin penulisan skripsi.

4. Drs. Sadiman, M.Pd selaku dosen pembimbing I yang telah memberikan

bimbingan dan pengarahan dalam penyusunan skripsi ini.

5. Drs. M. Shaifuddin, M.Pd., M.Sn selaku dosen pembimbing II yang telah

memberikan bimbingan dan pengarahan dalam penyusunan skripsi ini.

6. Ibu Sri Milih, S.Pd., M.Pd selaku Kepala Sekolah Dasar Negeri Jagan 02

yang telah memberikan izin tempat penelitian.

7. Berbagai pihak yang tidak mungkin disebutkan satu persatu.

Penulis menyadari bahwa skripsi ini jauh dari sempurna. Oleh karena itu,

saran dan kritik yang membangun sangat penulis harapkan. Akhirnya penulis

berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat dan menambah wawasan bagi para

pembaca.

Surakarta, 2014

Penulis

x

Page 12: PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DENAH - … · PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DENAH PADA SISWA SKRIPSI diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan mendapatkan gelar ... 28 30 31 34

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ………………………………………………………... i

HALAMAN PERNYATAAN ……………………………………………… ii

HALAMAN PENGAJUAN ………………………………………………… iii

HALAMAN PERSETUJUAN …………………………..……………......... iv

HALAMAN PENGESAHAN………………………………………………. v

HALAMAN ABSTRAK………..…………………………………………... vi

HALAMAN ABSTRACT……….………………………………………….. vii

HALAMAN MOTTO ………………………………………………………. viii

HALAMAN PERSEMBAHAN……………………...……………………… ix

KATA PENGANTAR…………………………………………….………… x

DAFTAR ISI ……………………………………………….………………. xi

DAFTAR TABEL…………………………………………………………… xiii

DAFTAR GAMBAR………………………………………...……………… xiv

DAFTAR LAMPIRAN…………………………………..………………….. xv

BAB I PENDAHULUAN…………………………………………………....

A. Latar Belakang Masalah………………………….…………………..

B. Rumusan Masalah……………………………….…………………...

C. Tujuan Penelitian………………………………..……………………

D. Manfaat Penelitian…………………………………………………..

1

1

3

3

3

BAB II LANDASAN TEORI……………………..…………………………

A. Tinjauan Pustaka…………………………………….……………….

1. Hakikat Kemampuan Membaca Denah………..…………………

2. Hakikat Model Pembelajaran Kooperatif…….…………………..

B. Hasil Penelitian yang Relevan…………………..……………………

C. Kerangka Berpikir……………………………..……………………..

D. Perumusan Hipotesis Tindakan………………..……………………..

5

5

5

10

22

22

24

BAB III METODOLOGI PENELITIAN…………………………..………..

A. Setting Penelitian……………………………………………………

25

25

xi

Page 13: PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DENAH - … · PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DENAH PADA SISWA SKRIPSI diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan mendapatkan gelar ... 28 30 31 34

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

B. Subjek dan Objek Penelitian………………………………………...

C. Bentuk Penelitian……………………………………………………

D. Sumber Data Penelitian……………………………………………..

E. Teknik Pengumpulan Data…………………………………………..

F. Validitas Data……………………………………………………….

G. Analisis Data…………………………………………………………

H. Indikator Kerja……………………………………………………….

I. Prosedur Penelitian………………………………………………….

26

26

27

28

30

31

34

34

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN……………………

A. Deskripsi Hasil Penelitian……………………………………………

1. Deskripsi Lokasi Penelitian……………………………..……

2. Deskripsi Kondisi Awal……………………………………..

3. Siklus I……………………………………………………...

4. Siklus II……………………………………………………..

5. Hubungan Antar Siklus ……………………………………

B. Pembahasan Hasil Penelitian………………………………………...

39

39

39

40

42

46

50

52

BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI, DAN SARAN...................................

A. Kesimpulan...........................................................................................

B. Implikasi..............................................................................................

C. Saran....................................................................................................

55

55

55

56

DAFTAR PUSTAKA...................................................................................... 58

LAMPIRAN..................................................................................................... 60

xii

Page 14: PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DENAH - … · PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DENAH PADA SISWA SKRIPSI diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan mendapatkan gelar ... 28 30 31 34

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

DAFTAR TABEL

2.1 Skala Keberhasilan / Prestasi..................................................... 9

3.2 Jadwal Penelitian....................................................................... 25

4.3 Nilai Kuis Bahasa Indonesia Materi Membaca Denah Siswa

Kelas IV SDN Jagan 02 Sebelum Tindakan.............................

41

4.4 Nilai Kemampuan Membaca Denah Siklus I............................ 43

4.5 Hasil Pengamatan Keaktifan Siswa Siklus I............................. 45

4.6 Data Nilai Kemampuan Membaca Denah Siswa Kelas IV SDN

Jagan 02 Pada Siklus II...............................................................

46

4.7 Hasil Pengamatan Keaktifan Siswa Pada Siklus II................... 49

4.8 Perbandingan Perolehan Nilai Kemampuan Membaca Denah

Dari Sebelum Tindakan, Siklus I, dan Siklus II........................

50

4.9 Rata-rata Nilai dan Prosentase Nilai........................................... 51

xiii

Page 15: PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DENAH - … · PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DENAH PADA SISWA SKRIPSI diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan mendapatkan gelar ... 28 30 31 34

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

DAFTAR GAMBAR

2.1 Bagan Kerangka berpikir ............................................................ 23

3.2 Bagan Model Analisis Interaktif ................................................. 33

3.3 Langkah-langkah Penelitian Tindakan Kelas ............................. 35

4.4 Grafik Nilai Kemampuan Membaca denah Siswa Kelas IV SD

Negeri Jagan 02 Pada Kondisi Awal .........................................

42

4.5 Grafik Nilai Kemampuan Membaca Denah Siswa Kelas IV SD

Negeri Jagan 02 Pada Siklus I ....................................................

44

4.6 Grafik Kriteria Ketuntasan Pada Siklus I .................................. 44

4.7 Grafik Keaktifan Siswa Pada Siklus I ........................................ 46

4.8 Grafik Nilai Siswa Pada Siklus II .............................................. 47

4.9 Grafik Ketuntasan Pada Siklus II .............................................. 48

4.10 Grafik Keaktifan Siswa Pada Siklus II ...................................... 49

4.11 Grafik Perbandingan Perolehan Nilai Kemampuan Membaca

Denah dari Kondisi Awal, Siklus I dan Siklus II .......................

51

4.12 Grafik Peningkatan Nilai Rata-rata, nilai tertinggi, dan nilai

terendah Kemampuan Membaca Denah Siswa Kelas IV SD

Negeri Jagan 02 Kondisi Awal, Siklus I dan Siklus II ...............

52

xiv

Page 16: PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DENAH - … · PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DENAH PADA SISWA SKRIPSI diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan mendapatkan gelar ... 28 30 31 34

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

DAFTAR LAMPIRAN

1. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Model Pembelajaran

Kooperatif Siklus I ................................................................................

2. Pengembangan Bahan Ajar ....................................................................

3. Media Pembelajaran ...............................................................................

4. Kisi-kisi Penulisan Soal Bahasa Indonesia Siklus I................................

61

66

68

69

5. Lembar Kegiatan Kelompok dan Kunci Jawaban Siklus I Pertemuan 1 70

6. Kunci Jawaban Kegiatan Kelompok Siklus I Pertemuan 1 ................... 71

7. Kuis Individual Siklus I Pertemuan 1 ...................................................... 72

8. Kunci Jawaban dan Kriteria Penilaian Siklus I Pertemuan 1................... 73

9. Lembar Kegiatan Kelompok Siklus I Pertemuan 2.................................. 74

10. Kuis Individual Siklus I Pertemuan 2 ...................................................... 75

11. Kunci Jawaban dan Kriteria Penilaian Siklus I Pertemuan 2 .................. 76

12. Lembar Pengamatan Aktivitas Siswa Siklus I Pertemuan 1..................... 77

13. Lembar Pengamatan Aktivitas Siswa Siklus I Pertemuan 2..................... 78

14. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Model Pembelajaran

Kooperatif Siklus II ..................................................................................

15. Pengembangan Bahan Ajar .....................................................................

16. Media Pembelajaran ................................................................................

79

84

86

17. Kisi-kisi Penulisan Soal Bahasa Indonesia Siklus II ............................... 87

18. Lembar Kegiatan Kelompok Siklus II Pertemuan 1 ................................ 88

19. Kunci Jawaban dan Kriteria Penilaian Siklus II Pertemuan 1.................. 89

20. Kuis Individual Siklus II Pertemuan 1...................................................... 90

21. Kunci Jawaban dan Kriteria Penilaian Siklus II Pertemuan 1 ................. 91

22. Lembar Kegiatan Kelompok Siklus II Pertemuan II ............................... 92

23. Kuis Individual Siklus II Pertemuan 2 ..................................................... 93

24. Kunci Jawaban dan Kriteria Penilaian Siklus II Pertemuan 2 ................. 94

25. Lembar Pengamatan Aktivitas Siswa Siklus II Pertemuan1 .................... 95

26. Lembar Pengamatan aktivitas Siswa Siklus II Pertemuan 2 .................... 96

xv

Page 17: PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DENAH - … · PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DENAH PADA SISWA SKRIPSI diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan mendapatkan gelar ... 28 30 31 34

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

27. Daftar Pembagian Tim Berdasarkan Peringkat ........................................

28. Hasil Pembagian Tim Siklus I .................................................................

29. Hasil Pembagian Tim Siklus II ................................................................

30. Nilai Hasil Belajar Kondisi Awal ............................................................

31. Daftar Nilai Kemampuan Membaca Denah Siklus I ...............................

32. Daftar Nilai Kemampuan Membaca Denah Siklus II...............................

33. Daftar Hadir Siswa ...................................................................................

34. Hasil Observasi Keaktifan Siswa Siklus I ................................................

35. Hasil Observasi Keaktifan Siswa Siklus II ..............................................

36. Lembar Penilaian Guru Siklus I ...............................................................

37. Lembar Penilaian Guru Siklus II .............................................................

38. Lembar Wawancara Dengan Kepala Sekolah ..........................................

39. Lembar Wawancara Dengan Guru Kelas IV ...........................................

40. Lembar Wawancara Dengan Siswa Kelas IV ..........................................

41. Angket Kemampuan Membaca Denah Siklus I .......................................

42. Angket Kemampuan Membaca Denah Siklus II ......................................

43. Silabus Pembelajaran ...............................................................................

44. Foto Penelitian .........................................................................................

97

98

99

100

101

102

103

104

105

106

108

110

112

114

116

120

124

125

xvi