pengaruh pendidikan kesehatan menggunakan media …eprints.ums.ac.id/73325/13/halaman depan.pdf ·...

15
PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN MENGGUNAKAN MEDIA FLASHCARD TERHADAP PENGETAHUAN IBU HAMIL TENTANG ANEMIA DI DESA PABELAN KECAMATAN KARTASURA KABUPATEN SUKOHARJO SKRIPSI Diajukan Sebagai Salah Satu Persyaratan Meraih Gelar Sarjana Keperawatan Disusun Oleh : ERVINA SETIA NINGSIH J 210.150.109 S1 KEPERAWATAN FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2019

Upload: others

Post on 28-Oct-2020

7 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN MENGGUNAKAN MEDIA …eprints.ums.ac.id/73325/13/Halaman depan.pdf · dan gondok endemik. Upaya peningkatan pengetahuan ibu dengan pemberian pendidikan

PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN MENGGUNAKAN

MEDIA FLASHCARD TERHADAP PENGETAHUAN IBU

HAMIL TENTANG ANEMIA DI DESA PABELAN

KECAMATAN KARTASURA KABUPATEN SUKOHARJO

SKRIPSI

Diajukan Sebagai Salah Satu Persyaratan

Meraih Gelar Sarjana Keperawatan

Disusun Oleh :

ERVINA SETIA NINGSIH

J 210.150.109

S1 KEPERAWATAN

FAKULTAS ILMU KESEHATAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

2019

Page 2: PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN MENGGUNAKAN MEDIA …eprints.ums.ac.id/73325/13/Halaman depan.pdf · dan gondok endemik. Upaya peningkatan pengetahuan ibu dengan pemberian pendidikan

ii

Page 3: PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN MENGGUNAKAN MEDIA …eprints.ums.ac.id/73325/13/Halaman depan.pdf · dan gondok endemik. Upaya peningkatan pengetahuan ibu dengan pemberian pendidikan

iii

Page 4: PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN MENGGUNAKAN MEDIA …eprints.ums.ac.id/73325/13/Halaman depan.pdf · dan gondok endemik. Upaya peningkatan pengetahuan ibu dengan pemberian pendidikan

iv

LEMBAR PERSEMBAHAN

Alhamdulillah puji syukur saya panjatkan kehadirat Allah SWT yang selalu

memberikan kemudahan kepada saya dalam penyusunan skripsi ini, skripsi ini saya

persembahkan untuk :

1. Kedua orang tua peneliti, Bapak Sutarno dan Ibu Warsini, yang selalu

memberikan doa restu, kasih sayang dan segenap bantuan baik moril, material

dan spiritual sehingga skripsi ini terselesaikan

2. Kakakku tercinta Yus Puji Lestari yang selalu memberikan semangat dan

dukungan

3. Saudara dan keluarga besar peneliti yang selalu mendoakan dan memotivasi

4. Ibu dosen pembimbing saya Dr. Faizah Betty Rahayuningsih., S.Kep., M.Kes

terimakasih atas ilmunya, waktu, kesabaran serta keikhlasannya selama

membimbing saya. Terima kasih telah meluangkan waktunya untuk menuntun

dan mengarahkan saya.

5. SRIKANDI tercinta Ellyana Firdaus, Mey Pamungkasty, Niken Enggal Dwi

Astuti, Tiara Aulia, Yeni Tri Wahyuni dan Amirul Jannah yang selalu

mendukung, membantu dan memberikan motivasi selama penelitian sehingga

skripsi ini terselesaikan.

6. PESEK tercinta Monicha Octaviani, Nurvita Kurnia Sari, Adelya Sukma

Diawati, Dwi Nur Cahyani dan Ninadiyah Nurul Azizah yang selalu

memberikan dukungan dan motivasi sehingga skripsi ini terselesaikan.

7. Teman satu bimbingan F Squash yang selalu membantu selama penelitian

sehingga skripsi ini terselesaikan

8. Teman-teman kelas S1 Keperawatan Universitas Muhammadiyah Surakarta

angkatan 2015 yang telah menjadi motivasi dan saling berbagi ilmu selama

kuliah sehingga peneliti banyak mendapat ilmu dan pengalaman

Page 5: PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN MENGGUNAKAN MEDIA …eprints.ums.ac.id/73325/13/Halaman depan.pdf · dan gondok endemik. Upaya peningkatan pengetahuan ibu dengan pemberian pendidikan

v

KATA PENGANTAR

Alhamdulillah, segala puji bagi Allah SWT, Tuhan semesta alam, pencipta

langit, bumi dan segala isinya, yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang. Hanya

dengan petunjuk dan karunia Allah, proposal yang berjudul “PENGARUH

PENDIDIKAN KESEHATAN MENGGUNAKAN MEDIA FLASHCARD

TERHADAP PENGETAHUAN IBU HAMIL TENTANG ANEMIA DI DESA

PABELAN KECAMATAN KARTASURA KABUPATEN SUKOHARJO” ini

dapat diselesaikan.

Proposal penelitian ini disusun sebagai salah satu persyaratan dalam meraih

gelar Sarjana Keperawatan di Program Studi Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu

Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Tersusunnya skripsi ini tak lepas dari dukungan berbagai pihak, untuk itu

peneliti mengucapkan terimakasih kepada :

1. Dr. Sofyan Anif, M.Si, sebagai Rektor Universitas Muhammadiyah Surakarta

2. Dr.Mutalazimah, M.Kes sebagai Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas

Muhammadiyah Surakarta

3. Arum Pratiwi, S.Kp., M.Kes sebagai Ketua Program Studi Ilmu Keperawatan

Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta

4. Dr. Faizah Betty Rahayuningsih, M.Kes, selaku pembimbing. Saya

mengucapkan terima kasih atas bimbingan, arahan, motivasi dan nasihatnya

dalam penyelesaian proposal penelitian ini

5. Bapak dan Ibu Dosen Prodi Keperawatan Universitas Muhammadiyah

Surakarta yang telah mendidik dan mengajar kami

6. Kepala Puskesmas Kartasura Sukoharjo yang telah memberikan ijin dan

kesempatan dalam pelaksanaan penelitian

7. Ibu Bidan Desa Pabelan yang telah memberikan ijin dan kesempatan dalam

pelaksanaan penelitian

8. Ibu Bidan Desa Pucangan yang telah memberikan ijin dan kesempatan dalam

pelaksanaan penelitian

Page 6: PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN MENGGUNAKAN MEDIA …eprints.ums.ac.id/73325/13/Halaman depan.pdf · dan gondok endemik. Upaya peningkatan pengetahuan ibu dengan pemberian pendidikan

vi

Page 7: PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN MENGGUNAKAN MEDIA …eprints.ums.ac.id/73325/13/Halaman depan.pdf · dan gondok endemik. Upaya peningkatan pengetahuan ibu dengan pemberian pendidikan

vii

Page 8: PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN MENGGUNAKAN MEDIA …eprints.ums.ac.id/73325/13/Halaman depan.pdf · dan gondok endemik. Upaya peningkatan pengetahuan ibu dengan pemberian pendidikan

viii

Page 9: PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN MENGGUNAKAN MEDIA …eprints.ums.ac.id/73325/13/Halaman depan.pdf · dan gondok endemik. Upaya peningkatan pengetahuan ibu dengan pemberian pendidikan

ix

PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN MENGGUNAKAN MEDIA

FLASHCARD TERHADAP PENGETAHUAN IBU HAMIL TENTANG

ANEMIA DI DESA PABELAN KECAMATAN KARTASURA

KABUPATEN SUKOHARJO

Abstrak

Penyebab perdarahan yang mengakibatkan kematian pada ibu setelah melahirkan

salah satu faktor resikonya disebabkan karena anemia. Anemia merupakah salah

satu masalah 4 gizi utama disamping kurang kalori, protein, defisiensi vitamin A

dan gondok endemik. Upaya peningkatan pengetahuan ibu dengan pemberian

pendidikan kesehatan tetang anemia merupakan salah stau langkah strategis untuk

menurunkan angka kejadian anemia pada ibu hamil. Penelitian ini bertujuan untuk

mengetahui pengaruh pendidikan kesehatan menggunakan media flashcard

terhadap pengetahuan ibu hamil tentang anemia di Desa Pabelan Kecamatan

Kartasura Kabupaten Sukoharjo. Desain penilitian pra experimental analisi

kuantitatif dengan rancangan one group design pre-post test. Sampel penelitian ini

adalah 22 ibu hamil yang diperoleh dengan Teknik total sampling pengumpulan

data menggunakan kuesioner dan dianalisis menggunakan uji Wilcoxon signed rank

test. Hasil penelitian menunjukkan rata-rata pengetahuan ibu hamil sebelum

diberikan pendidikan kesehatan tentang anemia adalah sebesar 59,55 dan rata-rata

pengetahuan ibu hamil setelah diberikan pendidikan kesehatan sebesar 83,18

dengan nilai signifikan 0,000 atau p<0,05. Kesimpulan pengetahuan ibu hamil di

Desa Pabelan Kecamatan Kartasura Kabupaten Sukoharjo tentang anemia sebelum

mendapatkan pendidikan kesehatan yaitu 11 responden berpengetahuan kurang,

setelah mendapatkan pendidikan kesehatan yaitu 17 respinden berpengetahuan baik

dan terdapat pengetahuan pendidikan kesehatan menggunakan media flashcard

terhadap pengetahuan ibu hamil tentang anemia di Desa Pabelan Kecamatan

Kartasura Kabupaten Sukoharjo. Saran bagi tenaga kesehatan mampu memberikan

pendidikan kesehatan terhadap masyarakat khususnya dalam penggunaan media-

media pembelajaran terutama media flashcard yang dapat menarik minat

masyarakat sehingga proses pendidikan kesehatan kepada masyarakat dapat

berhasil dengan maksimal.

Kata kunci: Pendidikan kesehatan, flashcard, anemia, ibu hamil, pengetahuan

Page 10: PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN MENGGUNAKAN MEDIA …eprints.ums.ac.id/73325/13/Halaman depan.pdf · dan gondok endemik. Upaya peningkatan pengetahuan ibu dengan pemberian pendidikan

x

EFFECT OF HEALTH EDUCATION BY USING FLASHCARD MEDIA

ON KNOWLEDGE OF PREGNANT WOMEN ABOUT ANEMIA IN

PABELAN KARTASURA SUKOHARJO

Abstract

The cause of bleeding resulting in death in the mother after childbirth is one of the

risk factors caused by anemia. Anemia is one of the 4 main nutritional problems in

addition to lack of calories, protein, vitamin A deficiency and endemic goiter.

Efforts to increase the knowledge of mothers by providing health education about

anemia is one of the strategic steps to reduce the incidence of anemia in pregnant

women. This study aims to determine the effect of health education using flashcard

media on the knowledge of pregnant women about anemia in Pabelan Village,

Kartasura District, Sukoharjo Regency. Design pre-experimental method is

quantitative analysis with a one group design pre-post test design. The sample of

this study was 22 pregnant women obtained by the total sampling technique of

collecting data using a questionnaire and analyzed using the Wilcoxon signed rank

test. The results showed that the average knowledge of pregnant women before

being given health education about anemia was 59.55 and the average knowledge

of pregnant women after being given health education was 83.18 with a significant

value of 0.000 or p <0.05. Conclusion of the knowledge of pregnant women in

Pabelan Village, Kartasura Subdistrict, Sukoharjo Regency about anemia before

getting health education is 11 less knowledgeable respondents, after getting health

education that is 17 respondents are well-informed and there is knowledge of health

education using flashcard media to the knowledge of pregnant women about anemia

in Pabelan Subdistrict Village Kartasura, Sukoharjo Regency. Advice health

workers are able to provide health education to the community, especially in the

use of learning media, especially flashcard media that can attract the interest of the

community so that the process of health education to the community can succeed

optimally

Keywords: health education, flashcard, anemia, pregnant women, knowledge

Page 11: PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN MENGGUNAKAN MEDIA …eprints.ums.ac.id/73325/13/Halaman depan.pdf · dan gondok endemik. Upaya peningkatan pengetahuan ibu dengan pemberian pendidikan

xi

DAFTAR ISI

LEMBAR PERSETUJUAN.................................................................................... ii

LEMBAR PENGESAHAN ……..………………………………………..………iii

LEMBAR PERSEMBAHAN ................................................................................ iv

KATA PENGANTAR …………………………………………………………….v

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI …...…………………………………….vi

SURAT PERNYATAAN PUBLIKASI KARYA ILMIAH ……………….…….vii

ABSTRAK ……………………………………………………………...………..ix

ABSTRACT ………………………………………………………….………………x

DAFTAR ISI …………………………………………………………..………....xi

DAFTAR TABEL ……………….……………………………………………...xiii

DAFTAR GAMBAR ………………………………………………………..…..xiv

DAFTAR LAMPIRAN ………………………………………………………….xv

BAB I ...................................................................................................................... 1

PENDAHULUAN................................................................................................... 1

A. Latar Belakang ............................................................................................. 1

B. Rumusan Masalah ........................................................................................ 5

C. Tujuan Penelitian ......................................................................................... 5

D. Manfaat Penelitian ....................................................................................... 6

E. Keaslian Penelitian ....................................................................................... 6

BAB II ..................................................................................................................... 9

TINJAUAN TEORI ................................................................................................ 9

A. Tinjauan Teori .............................................................................................. 9

1. Anemia ..................................................................................................... 9

2. Pengetahuan ............................................................................................ 15

3. Pendidikan Kesehatan ............................................................................ 21

4. Flashcard ................................................................................................ 26

5. Kehamilan....................................................................................................... 28

B. Kerangka Teori .................................................................................................... 31

C. Kerangka Konsep ................................................................................................. 32

D. Hipotesis .............................................................................................................. 32

Page 12: PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN MENGGUNAKAN MEDIA …eprints.ums.ac.id/73325/13/Halaman depan.pdf · dan gondok endemik. Upaya peningkatan pengetahuan ibu dengan pemberian pendidikan

xii

BAB 3 .............................................................................................................................. 33

METODOLOGI PENELITIAN ....................................................................................... 33

A. Jenis Rancangan Penelitian .................................................................................. 33

B. Tempat dan Waktu Penelitian .............................................................................. 36

C. Populasi dan Sampel ............................................................................................ 36

D. Variabel Penelitian .............................................................................................. 37

E. Definisi Operasional ............................................................................................. 38

F. Instrumen Penelitian ............................................................................................. 39

G. Media dan Uji Kelayakan ..................................................................................... 40

H. Uji Validitas dan Reliabilitas ................................................................................ 48

I. Teknik Pengolahan Data dan Analisa Data ........................................................... 50

J. Etika Penelitian .................................................................................................... 53

K. Jalannya Penelitian .............................................................................................. 53

BAB 4 .............................................................................................................................. 58

HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ................................................................ 58

A. Hasil Penelitian .................................................................................................... 58

B. Pembahasan .......................................................................................................... 63

C. Keterbatasan Penelitian ........................................................................................ 73

BAB V ............................................................................................................................. 75

PENUTUP ....................................................................................................................... 75

A. Kesimpulan .......................................................................................................... 75

B. Saran .................................................................................................................... 77

DAFTAR PUSTAKA

Page 13: PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN MENGGUNAKAN MEDIA …eprints.ums.ac.id/73325/13/Halaman depan.pdf · dan gondok endemik. Upaya peningkatan pengetahuan ibu dengan pemberian pendidikan

xiii

DAFTAR TABEL

Tabel 1.1 Keaslian penelitian ............................................................

7

Tabel 3.1 Template for intervention description and replication

(TIDIeR) ...........................................................................

34

Tabel 3.2 Definisi operasional ......................................................... 38

Tabel 3.3 Kisi-kisi kuesioner pengetahuan tentang anemia .............. 40

Tabel 3.4 Indikator penilaian komponen isi dan penyajian media

flashcard para ahli ............................................................

42

Tabel 3.5 Indikator penilaian komponen penyajian media flashcard

responden ………………..………………………………

44

Tabel 3.6 Penilaian skala likert .......................................................... 46

Tabel 3.7 Kategori evaluasi kuesioner media pembelajaran .............. 46

Tabel 3.8 Hasil penilaian media pembelajaran oleh 20 ibu hamil ..... 47

Tabel 3.9 Hasil penilaian media pembelajaran oleh tenaga ahli ........ 47

Tabel 3.10 Hasil uji validitas kuesioner pengetahuan …………..…. 49

Tabel 3.11 Rangkaian pelaksanaan penelitian ..................................... 56

Tabel 4.1 Distribusi frekuensi karakteristik responden ..................... 58

Tabel 4.2 Data statistik skor pengetahuan ......................................... 59

Tabel 4.3 Distribusi frekuensi tingkat pengetahuan .......................... 59

Tabel 4.4 Distribusi frekuensi tingkat pengetahuan berdasarkan

umur …………..…………………………………………

60

Tabel 4.5 Distribusi frekuensi tingkat pengetahuan berdasarkan

pendidikan ……………………………………………...

60

Tabel 4.6 Distribusi frekuensi tingkat pengetahuan berdasarkan

pekerjaan ……………………………………………….

61

Tabel 4.7 Ringkasan uji normalitas data ............................................ 62

Tabel 4.8 Hasil uji wilcoxon signed rank test pengetahuan ............... 62

Page 14: PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN MENGGUNAKAN MEDIA …eprints.ums.ac.id/73325/13/Halaman depan.pdf · dan gondok endemik. Upaya peningkatan pengetahuan ibu dengan pemberian pendidikan

xiv

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Kerangka Teori .................................................................... 31

Gambar 2.2 Kerangka Konsep ................................................................ 32

Gambar 4.1 Perbedaan rata-rata pre test dan post test pengetahuan ......... 63

Page 15: PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN MENGGUNAKAN MEDIA …eprints.ums.ac.id/73325/13/Halaman depan.pdf · dan gondok endemik. Upaya peningkatan pengetahuan ibu dengan pemberian pendidikan

xv

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Surat Ijin Validitas dan Reliabilitas

Lampiran 2 Surat Ijin Penelitian Dinas Kesehatan Kabupaten Sukoharjo

Lampiran 3 Surat Ijin Penelitian Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu

Lampiran 4 Surat Ijin Penelitian Desa Pabelan

Lampiran 5 Surat Tugas

Lampiran 6 Lembar Permohonan Menjadi Responden

Lampiran 7 Surat Persetujuan

Lampiran 8 Satuan Acara Penyuluhan (SAP)

Lampiran 9 Kuesioner Pengetahuan Anemia

Lampiran 10 Kuesioner Penilaian Media Flashcard Untuk Ahli

Lampiran 11 Kuesioner Penilaian Media Flashcard Untuk Responden

Lampiran 12 Hasil Uji Kelayakan Para Ahli

Lampiran 13 Hasil Validitas dan Reliabilitas

Lampiran 14 Hasil Penilaian Pre test dan Post test

Lampiran 15 Hasil Analisis Data

Lampiran 16 Gambar Uji Validitas dan Reliabilitas

Lampiran 17 Gambar Penelitian

Lampiran 18 Media Flashcard