pengaruh kebijakan moneter (bi rate, nilai tukar, dan ...eprints.ums.ac.id/70828/3/h. depan.pdf ·...

16
PENGARUH KEBIJAKAN MONETER (BI RATE, NILAI TUKAR, DAN JUMLAH UANG BEREDAR/M1) TERHADAP INFLASI DI INDONESIA TAHUN 1999-2017 SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Syarat Akhir Guna Memperoleh Gelar SarjanaEkonomi Program Studi Ilmu Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta Disusun Oleh : AFIFAH NAIMAH ANGGITA DIYA ULHAQ B300 150 163 PROGRAM STUDI EKONOMI PEMBANGUNAN FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2019

Upload: others

Post on 13-Oct-2019

9 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PENGARUH KEBIJAKAN MONETER (BI RATE, NILAI TUKAR, DAN ...eprints.ums.ac.id/70828/3/H. DEPAN.pdf · PENGARUH KEBIJAKAN MONETER (BI RATE, NILAI TUKAR, DAN JUMLAH UANG BEREDAR/M1) TERHADAP

PENGARUH KEBIJAKAN MONETER (BI RATE, NILAI TUKAR,

DAN JUMLAH UANG BEREDAR/M1) TERHADAP INFLASI

DI INDONESIA TAHUN 1999-2017

SKRIPSI

Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Syarat Akhir Guna Memperoleh Gelar

SarjanaEkonomi Program Studi Ilmu Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi

dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta

Disusun Oleh :

AFIFAH NAIMAH ANGGITA DIYA ULHAQ

B300 150 163

PROGRAM STUDI EKONOMI PEMBANGUNAN

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

2019

Page 2: PENGARUH KEBIJAKAN MONETER (BI RATE, NILAI TUKAR, DAN ...eprints.ums.ac.id/70828/3/H. DEPAN.pdf · PENGARUH KEBIJAKAN MONETER (BI RATE, NILAI TUKAR, DAN JUMLAH UANG BEREDAR/M1) TERHADAP

ii

Page 3: PENGARUH KEBIJAKAN MONETER (BI RATE, NILAI TUKAR, DAN ...eprints.ums.ac.id/70828/3/H. DEPAN.pdf · PENGARUH KEBIJAKAN MONETER (BI RATE, NILAI TUKAR, DAN JUMLAH UANG BEREDAR/M1) TERHADAP

iii

Page 4: PENGARUH KEBIJAKAN MONETER (BI RATE, NILAI TUKAR, DAN ...eprints.ums.ac.id/70828/3/H. DEPAN.pdf · PENGARUH KEBIJAKAN MONETER (BI RATE, NILAI TUKAR, DAN JUMLAH UANG BEREDAR/M1) TERHADAP

iv

Page 5: PENGARUH KEBIJAKAN MONETER (BI RATE, NILAI TUKAR, DAN ...eprints.ums.ac.id/70828/3/H. DEPAN.pdf · PENGARUH KEBIJAKAN MONETER (BI RATE, NILAI TUKAR, DAN JUMLAH UANG BEREDAR/M1) TERHADAP

v

MOTTO

“Hanya kepadaMu kami menyembah, dan hanya kepadaMu kami meminta

pertolongan”

(Al-Fatihah : 5)

“Maka sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan, sesungguhnya bersama

kesulitan ada kemudahan. Maka apabila engkau telah selesai (dari suatu urusan),

tetaplah bekerja keras (untuk urusan yang lain), dan hanya kepada Tuhanmulah

engkau berharap.”

(Ash – Sharh 5 – 8)

“Belajarlah dari kesalahan untuk menjadi pribadi yang lebih baik”

(Penulis)

Page 6: PENGARUH KEBIJAKAN MONETER (BI RATE, NILAI TUKAR, DAN ...eprints.ums.ac.id/70828/3/H. DEPAN.pdf · PENGARUH KEBIJAKAN MONETER (BI RATE, NILAI TUKAR, DAN JUMLAH UANG BEREDAR/M1) TERHADAP

vi

PERSEMBAHAN

Skripsi ini kupersembahan untuk:

Allah SWT, Pemilik Alam Semesta, yang senantiasa memberikan kemudahan

dan kasih sayang dalam kehidupan penulis dan Nabi Muhammad SAW yang

telah membawa umatnya ke jalan yang diridhoi oleh Allah SWT;

Keluarga besar tercinta, yang menyayangi dan mendo’akan penulis selama

ini;

Bapak dan Ibu tercinta, terima kasih penulis ucapkan atas semua kasih sayang

dan cinta yang telah kalian berikan;

Adik – adikku tersayang, terima kasih atas hari-hari yang indah yang telah

kalian hadirkan di dalam kehidupan penulis, hari-hari yang penuh cinta dan

kebahagiaan;

Kawan – kawan angkatan 2015 Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas

Muhammadiyah Surakarta;

Almamaterku, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah

Surakarta.

Page 7: PENGARUH KEBIJAKAN MONETER (BI RATE, NILAI TUKAR, DAN ...eprints.ums.ac.id/70828/3/H. DEPAN.pdf · PENGARUH KEBIJAKAN MONETER (BI RATE, NILAI TUKAR, DAN JUMLAH UANG BEREDAR/M1) TERHADAP

vii

KATA PENGANTAR

Assalamualaikum Wr. Wb.

Alhamdulillahi robbil’alamin, rasa syukur yang penulis ucapkan kepada

Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat, hidayah dan memberikan nikmat,

hidayah dan memberikan nikmat kesehatan kepada penulis sehingga penulis dapat

menyelesaikan skripsi ini yang merupakan gelar Sarjana Ekonomi di Fakultas

Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta dengan judul

PENGARUH KEBIJAKAN MONETER (BI RATE, NILAI TUKAR, DAN

JUMLAH UANG BEREDAR/M1) TERHADAP INFLASI DI INDONESIA

TAHUN 1999-2017. Shalawat dan salam penulis sampaikan kepada Rasululloh

SAW, yang telah membawa umatnya kejalan yang benar dan diridhoi oleh Allah

SWT.

Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna. Oleh karena

itu, penulis mengharapkan adanya saran dan kritik yang membangun dari

pembaca agar dapat menjadikan skripsi ini menjadi lebih baik dan bermanfaat.

Keberhasilan penullis dalam menyelesaikan skripsi ini, tidak terlepas dari peran

dan bimbingann dari beberapa pihak. Ungkapan rasa hormat dan terimakasih,

penuh ucapkan kepada:

1. Allah SWT, yang senantiasa memberi kemudahan, kesehatan dan kasih

sayang kepada penulis, dan Nabi Muhammmad SAW yang telah bersusah

payah membawa umatnya kejalan yang diridhai oleh Allah SWT.

2. Dr. Sofyan Anif, M.Si. Rektor Universitas Muhammadiyah Surakarta yang

telah memberikan kesempatan kepada penulis mengikuti proses

pendidikan di Universitas Muhammadiyah Surakarta.

3. Dr. Syamsudin, M.M. selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis dan

para Wakil Dekan.

Page 8: PENGARUH KEBIJAKAN MONETER (BI RATE, NILAI TUKAR, DAN ...eprints.ums.ac.id/70828/3/H. DEPAN.pdf · PENGARUH KEBIJAKAN MONETER (BI RATE, NILAI TUKAR, DAN JUMLAH UANG BEREDAR/M1) TERHADAP

viii

4. Ir. Maulidyah Indira Hasmarini, M.S. selaku ketua Program Studi

Ekonomi Pembangunan.

5. Dr. Daryono Soebagiyo, M.Ec selaku sekertaris Program Studi Ekonomi

Pembangunan sekaligus pembimbing skripsi yang telah memberikan

waktu, bimbingan dan arahan kepada penulis sehingga penulisan skripsi

ini bisa terselesaikan.

6. Staff TU Fakultas Ekonomi dan Bisnis yang selalu ada untuk membuat

surat dan melayani mahasiswa, semoga kinerjanya lebih baik lagi dari

sekarang.

7. Dosen-dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis UMS yang tak bisa disebut

satu persatu, terimakasih sebanyak-banyaknya bapak ibu telah

memberikan ilmu.

8. Kedua orang tuaku tercinta, Bapak Sriyono S.Pd dan Ibu Sukasni S.Pd

yang sangat penulis banggakan, sayangi, dan hormati. Makasih atas semua

nasehat, didikan, kasih sayang, perhatian, dan cinta yang telah kalian

berikan. Orang tua yang senantiasa mendo’akan tanpa pernah mengeluh

dan hanya berharap dapat menghantarkan penulis menjadi orang yang

lebih baik dan berhasil.

9. Kakak-adik ku tercinta, Yusron, Faiz, Ahmad, Argo, Su’ud, Mahfud,

Faisal, Antok, Yanu, Angga, Alan, Nico, Fendi, Sidiq, Nugroho, Jumani

yang telah memberikan cinta dan kasih sayang serta warna yang indah

dalam kehidupan penulis.

10. Sahabat-sahabatku, Novia, Sintiya, Yati, Nira, Robert, Elga, Ayu Indah,

Dian, Roka, Susan, Tina, Bagus, Heru Terimakasih atas doa dan semangat

yang kalian berikan, selalu jadi sahabat yang terbaik yaa.

Page 9: PENGARUH KEBIJAKAN MONETER (BI RATE, NILAI TUKAR, DAN ...eprints.ums.ac.id/70828/3/H. DEPAN.pdf · PENGARUH KEBIJAKAN MONETER (BI RATE, NILAI TUKAR, DAN JUMLAH UANG BEREDAR/M1) TERHADAP

ix

11. Untuk Edi Prasetiyawan, terimakasih telah sabar dalam menasehatiku dan

menyayangiku, apa yang telah kamu lalukan membuatku sadar akan

semuanya. Maaf jika selama ini banyak mengecewakanmu .

Dengan segala kerendahan hati dan kesadaran, kembali penulis ucapkan

terimakasih atas terselesainya skripsi ini, dan mohon maaf jikalau banyak terdapat

kesalahan sebab penulis menyadari betapa tidak sempurnanya penulis dan

kesempurnaan hanya pada Allah semata. Semoga karya yang sederhana ini dapat

bermanfaat dan berguna bagi semuanya.

Wassalamualaikum Wr. Wb.

Surakarta, 27 Januari 2019

Afifah Naimah Anggita Diya Ulhaq

Page 10: PENGARUH KEBIJAKAN MONETER (BI RATE, NILAI TUKAR, DAN ...eprints.ums.ac.id/70828/3/H. DEPAN.pdf · PENGARUH KEBIJAKAN MONETER (BI RATE, NILAI TUKAR, DAN JUMLAH UANG BEREDAR/M1) TERHADAP

x

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ........................................................................................ i

HALAMAN PERSETUJUAN ........................................................................ ii

HALAMAN PENGESAHAN .........................................................................iii

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI ......................................................... iv

MOTTO........................................................................................................... v

PERSEMBAHAN ........................................................................................... vi

KATA PENGANTAR ................................................................................... vii

DAFTAR ISI ................................................................................................... x

DAFTAR TABEL .......................................................................................... xii

DAFTAR GRAFIK ........................................................................................xiii

DAFTAR GAMBAR ..................................................................................... xiv

ABSTRAK ..................................................................................................... xv

ABSTRACT ................................................................................................... xvi

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah ................................................................ 1

B. Rumusan Masalah ......................................................................... 5

C. Tujuan Penelitian ........................................................................... 5

D. Manfaat Penelitian ......................................................................... 5

E. Metode Penelitian .......................................................................... 6

1. Alat dan Model Analisis .......................................................... 6

2. Jenis dan Sumber Data ............................................................ 7

F. Sistematika Penulisan .................................................................... 8

BAB II LANDASAN TEORI

A. Inflasi ............................................................................................ 10

1. Pengertian Inflasi .................................................................... 10

2. Jenis-Jenis Inflasi ................................................................... 11

3. Teori Inflasi ............................................................................ 16

4. Dampak Inflasi ....................................................................... 18

5. Cara Mengatasi Inflasi............................................................ 19

Page 11: PENGARUH KEBIJAKAN MONETER (BI RATE, NILAI TUKAR, DAN ...eprints.ums.ac.id/70828/3/H. DEPAN.pdf · PENGARUH KEBIJAKAN MONETER (BI RATE, NILAI TUKAR, DAN JUMLAH UANG BEREDAR/M1) TERHADAP

xi

B. Tingkat Suku Bunga/BI Rate ....................................................... 21

C. Nilai Tukar/ Kurs ......................................................................... 23

D. Jumlah Uang Beredar ................................................................... 30

E. Kebijakan Moneter ....................................................................... 33

F. Penelitian Terdahulu .................................................................... 49

G. Kerangka Pemikiran ..................................................................... 53

H. Hipotesis ....................................................................................... 53

BAB III METODE PENELITIAN

A. Objek Penelitian ........................................................................... 54

B. Jenis dan Sumber Data ................................................................. 54

C. Definisi Operasional Variabel ...................................................... 55

D. Metode Pengumpulan Data .......................................................... 56

E. Metode Analisis Data ................................................................... 56

F. Uji Asumsi Klasik ........................................................................ 57

G. Uji Kebaikan Model ..................................................................... 60

H. Uji Validitas Pengaruh (Uji t) ...................................................... 61

BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN

A. Deskripsi Obyek Penelitian .......................................................... 63

B. Hasil Estimasi ............................................................................... 69

C. Uji Asumsi Klasik ........................................................................ 70

D. Uji Kebaikan Model ..................................................................... 73

E. Uji Validitas Pengaruh (Uji t) ...................................................... 74

F. Interpretasi Pengaruh Variabel Independen ................................. 74

G. Interpretasi Ekonomi .................................................................... 75

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan ................................................................................... 77

B. Saran ............................................................................................. 79

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN

Page 12: PENGARUH KEBIJAKAN MONETER (BI RATE, NILAI TUKAR, DAN ...eprints.ums.ac.id/70828/3/H. DEPAN.pdf · PENGARUH KEBIJAKAN MONETER (BI RATE, NILAI TUKAR, DAN JUMLAH UANG BEREDAR/M1) TERHADAP

xii

DAFTAR TABEL

Tabel 1.1 Tingkat Inflasi di Indonesia ............................................................ 3

Tabel 2.1 Penelitian Terdahulu ...................................................................... 49

Tabel 4.1 Hasil Estimasi Model Ekonometri ................................................. 70

Tabel 4.2 Uji Multikolinearitas dengan VIF .................................................. 71

Tabel 4.3 Hasil Uji Validitas Pengaruh (uji T) .............................................. 74

Page 13: PENGARUH KEBIJAKAN MONETER (BI RATE, NILAI TUKAR, DAN ...eprints.ums.ac.id/70828/3/H. DEPAN.pdf · PENGARUH KEBIJAKAN MONETER (BI RATE, NILAI TUKAR, DAN JUMLAH UANG BEREDAR/M1) TERHADAP

xiii

DAFTAR GRAFIK

Grafik 1.1 Ekspektasi Laju Inflasi dan Realita Laju Inflasi

Tahun 2013-2017 ............................................................................ 4

Grafik 2.1 Kurva Demand Pull Inflation........................................................ 12

Grafik 2.2 Cost Push Inflation ....................................................................... 14

Grafik 2.3 Inflasi Permintaan dan Penawaran................................................ 15

Grafik 2.4 Perubahan Permintaan dan Penawaran ke atas Valuta Asing ....... 25

Grafik 2.5 Peningkatan Jumlah Uang Yang Beredar ..................................... 31

Grafik 2.6 Siklus Kegiatan Ekonomi ............................................................. 38

Grafik 4.1 Inflasi Tahun 1999-2017 di Indonesia .......................................... 63

Grafik 4.2 Pergerakan BI Rate di Indonesia .................................................. 65

Grafik 4.3 Nilai Tukar Rupiah terhadap Dollar (Kurs) .................................. 67

Grafik 4.4 Jumlah Uang Beredar (M1) .......................................................... 68

Page 14: PENGARUH KEBIJAKAN MONETER (BI RATE, NILAI TUKAR, DAN ...eprints.ums.ac.id/70828/3/H. DEPAN.pdf · PENGARUH KEBIJAKAN MONETER (BI RATE, NILAI TUKAR, DAN JUMLAH UANG BEREDAR/M1) TERHADAP

xiv

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Mekanisme Kebijakan Moneter Melalui Instrumen Operasi

Pasar Terbuka .............................................................................. 35

Gambar 2.2 Mekanisme Kebijakan Moneter Melalui Instrumen Fasilitas

Diskonto ...................................................................................... 36

Gambar 2.3 Mekanisme Transmisi Kebijakan Moneter melalui Jalur

Suku Bunga ................................................................................. 45

Gambar 2.4 Mekanisme Transmisi Kebijakan Moneter melalui jalur

Nilai Tukar ................................................................................ 46

Gambar 2.5 Mekanisme Transmisi Kebijakan Moneter melalui Jalur

Harga Aset ................................................................................ 46

Gambar 2.6 Mekanisme Transmisi Kebijakan Moneter melalui jalur kredit. 47

Gambar 2.7 Mekanisme Transmisi Kebijakan Moneter melalui Jalur

Ekspektasi ................................................................................. 48

Gambar 2.8 Kerangka Pemikiran ................................................................... 53

Page 15: PENGARUH KEBIJAKAN MONETER (BI RATE, NILAI TUKAR, DAN ...eprints.ums.ac.id/70828/3/H. DEPAN.pdf · PENGARUH KEBIJAKAN MONETER (BI RATE, NILAI TUKAR, DAN JUMLAH UANG BEREDAR/M1) TERHADAP

xv

PENGARUH KEBIJAKAN MONETER TERHADAP INFLASI, BI RATE,

NILAI TUKAR DAN JUMLAH UANG BEREDAR (M1) TAHUN 1999-2017

Abstrak

Inflasi adalah kecenderungan dari harga-harga untuk naik secara umum dan terus

menerus. Inflasi ada di mana saja dan selalu merupakan fenomena moneter yang

mencerminkan adanya pertumbuhan moneter yang berlebihan dan tidak stabil.

Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui pengaruh beberapa kondisi

kebijakan moneter di Indonesia. Kondisi ekonomi makro dalam penelitian ini

antara lain inflasi, bi rate, nilai tukar, dan jumlah uang beredar (M1). Data yang

digunakan dalam penelitian ini adalah data yang diperoleh dari BPS dan Bank

Indonesia dalam bentuk data sekunder. Metode analisis yang digunakan adalah

metode asosiatif dan teknik analisis data regresi dengan metode Ordinary Least

Square. Berdasarkan pengolahan data, diperoleh bahwa Bi Rate memiliki

pengaruh yang signifikan terhadap tingkat inflasi, sedangkan kurs dan jumlah

uang beredar (M1) tidak mempengaruhi tingkat inflasi di Indonesia pada tahun

1999-2017.

Kata Kunci : inflasi ( kebijakan moneter, bi rate, nilai tukar, jumlah uang

beredar/m1)

Page 16: PENGARUH KEBIJAKAN MONETER (BI RATE, NILAI TUKAR, DAN ...eprints.ums.ac.id/70828/3/H. DEPAN.pdf · PENGARUH KEBIJAKAN MONETER (BI RATE, NILAI TUKAR, DAN JUMLAH UANG BEREDAR/M1) TERHADAP

xvi

Abstrak

Inflation is the tendency of prices to rise in general and continuously. Inflation is

everywhere and is always a monetary phenomenon that reflects excessive and

unstable monetary growth. This study aims to determine the effect of several

conditions of monetary policy in Indonesia. Macroeconomic conditions include

inflation, bi rate, exchange rate, and money supply (M1). The data used in this

study are data obtained from BPS and Bank Indonesia in the form of secondary

data. The analytical method used is the associative method and regression data

analysis techniques with the Ordinary Least Square method. Based on data

processing, it was found that Bi Rate had a significant influence on the inflation

rate, while the exchange rate and the money supply (M1) did not affect the

inflation rate in Indonesia in 1999-2017.

Keywords: inflation (monetary policy, bi rate, exchange rate, money supply / m1)