pengantar pu1223

4
1 Aljabar Matriks PU1223 Mahmud ‘Imrona Pengantar Matakuliah ini mengajarkan tentang konsep generalisasi. Berangkat dari pengetahuan yang telah dipunyai ke bentuk yang lebih umum Banyak dipakai untuk menyelesaikan kasus- kasus yang kompleks di bidang: ekonomi, listrik, telekomunikasi, citra, mekanika, dll Contoh Penggunaan Matrik (Fractal)

Upload: hamdan-mubarokah

Post on 30-Jan-2016

213 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

aljabar

TRANSCRIPT

Page 1: Pengantar PU1223

1

Aljabar MatriksPU1223

Mahmud ‘Imrona

Pengantar

• Matakuliah ini mengajarkan tentang konsepgeneralisasi. Berangkat dari pengetahuan yang telah dipunyai ke bentuk yang lebih umum

• Banyak dipakai untuk menyelesaikan kasus-kasus yang kompleks di bidang: ekonomi, listrik, telekomunikasi, citra, mekanika, dll

Contoh Penggunaan Matrik (Fractal)

Page 2: Pengantar PU1223

2

Silabus 1/2

• Matriks

• Sistem persamaan Linier

• Sistem Persamaan Linier Homogen

• Invers matrks

• Determinan matriks

• Vektor di R2 dan R3

• Ruang Vektor

• Sub Ruang Vektor

• Kombinasi Linier Ujian Tengah Semester

Silabus 2/2

• Himpunan Vektor merentang / membangun

• Himpunan Vektor bebas linier

• Basis dan dimensi

• Ruang solusi

• Ruang kolom dan ruang baris

• Ruang Eigen / karakteristik

• Diagonalisasi

• Transformasi linier

• Kernel dan Jangkauan dari transformasi

• Matriks Transformasi LinierUjian Akhir Semester

METODE INSTRUKSIONAL

• Ceramah,

• Tanya jawab (diskusi),

• Tugas terbimbing

Page 3: Pengantar PU1223

3

BUKU ACUAN

1. Anton, Howard, Elementary Linear Algebra, John Wiley & Sons Inc, 6th editions, 2005

2. Farlow, Stanley J., Finite Mathematics and Its Applications, 2nd edition, McGraw Hill, Singapore, 1994

3. Herstein, I.N., Topics in Algebra, John Wiley and Sons, 2nd Edition, New York, 1975

4. Kreyszig, Erwin, Advanced Engineering Mathematics, John Wiley and Sons, 7th Edition, Canada, 1993

5. Marcus, Daniel A., Combinatorics a Problem Oriented Approach, The Mathematical Association of America, Washington DC, 1998

6. Roman, Steven, Advanced Linear Algebra, Springer-Verlag, New York, 1992

Policies

• Terlambat: Mahasiswa dikatakan terlambat, setelah dosen masuk dan waktunya telahsesuai

• Mengikuti kuliah lebih baik daripada tidakkuliah

• Sanksi terlambat: mengerjakan soal di depan

Penilaian Angka

• UTS: 40%

• UAS: 40%

• Kuis/ Tugas: 20% (termasuk kehadiran)

Page 4: Pengantar PU1223

4

Penilaian Indeks

• Nilai Indeks berdasarkan akumulasi

Indeks• 75-100% = A• 60-74% = B• 45-59% = C• 25-44% = D• 24% = E

Grades are calculated on cumulative percentage and are rounded up whenever possible.