pemilu 2014 - 1113011003

20
LAPORAN PEMANTAUAN PEMILU 2014 Nama : I Gede Ariestanta Frandika Yoga NIM : 1113011003 TPS : 30 Alamat TPS : Jalan Waturenggong, Banjar Kaja, Desa Pakraman Panjer, Denpasar Selatan, Denpasar SN : A39B4F76 Kode TPS : 01230

Upload: dedew-pratamaevenzz

Post on 02-Dec-2015

235 views

Category:

Documents


10 download

DESCRIPTION

pemilu

TRANSCRIPT

Page 1: Pemilu 2014 - 1113011003

LAPORAN PEMANTAUAN

PEMILU 2014

Nama : I Gede Ariestanta Frandika Yoga

NIM : 1113011003

TPS : 30

Alamat TPS : Jalan Waturenggong, Banjar Kaja, Desa Pakraman Panjer,

Denpasar Selatan, Denpasar

SN : A39B4F76

Kode TPS : 01230

Page 2: Pemilu 2014 - 1113011003

Hasil pemantauan terhadap perhitungan suara :

Perhitungan suara pada TPS 30 dimulai pada pukul 14.15 waktu setempat.

Seharusnya waktu perhitungan suara dimulai pada pukul 13.30, tetapi karena adanya

masalah pada rekapan suara dan panitia kpps memutuskan untuk menghitung seluruh

surat suara pada setiap kotak suara maka waktu perhitungan suara harus ditunda terlebih

dahulu. Pada saat perhitungan surat suara di kotak suara terjadi kejadian yang unik yaitu

jumlah surat suara pada masing-masing kotak suara berbeda. Hal ini seharusnya tidak

terjadi mengingat seluruh pemilih mendapat masing-masing 4 surat suara. Namun

panitia tidak terlalu memikirkan hal tersebut dan ternyata kesalahannya terletak di

panitia karena salah menghitung jumlah surat suara.

Akhirnya perhitungan suara dimulai. Urutan perhitungan suara di TPS 30 yaitu

perhitungan suara untuk DPD kemudian DPRD RI, DPRD Provinsi, dan yang terakhir

DPRD Kabupaten. Pada saat perhitungan suara DPD tidak begitu ada masalah yang

berarti. Perhitungan suara berlangsung lancar, dimana pada awalnya perhitungan suara

berlangsung lambat namun akhirnya perhitungan suara berlangsung cepat dan panitia

kpps yang bertugas melipat surat suara kewalahan dan harus dilakukan oleh 3 orang.

Setelah perhitungan suara untuk DPD usai maka dilanjutkan dengan perhitungan untuk

DPRD RI. Pada perhitungan surat suara untuk DPRD RI panitia sudah mulai terbiasa

untuk bekerja cepat. Disini terjadi kejadian yang unik lagi. Panitia TPS 30 dan panitia

TPS 31 yang terletak berdampingan mulai melakukan paduan suara. Panitia yang

membacakan sah atau tidak sahnya surat suara mulai merubah nada dan intonasinya

sehingga timbul canda tawa di antara TPS 30 dan TPS 31. Namun dibalik semua canda

tawa itu panitia dan saksi masih tetap serius sehingga tidak ada kekeliruan. Terdapat

masalah juga akhirnya pada perhitungan surat suara untuk DPRD RI, yaitu pada

rekapan surat suara terdapat kekurangan kolom untuk Partai PKPI, dan pada akhirnya

setelah disetujui saksi dan panitia kpps hasil suara ditulis di bagian bawah rekapan surat

suara di tempat yang kosong.Setelah selesai perhitungan suara untuk DPRD RI maka

perhitungan suara dilanjutkan dengan canda tawa dan sedikit gaduh namun tetap serius

dan berjalan lancar.

Page 3: Pemilu 2014 - 1113011003

REKAPAN DATA PEMILIH DPR – RI DAN DPD

DPR RI

NAMA PARTAI

SUARA PARTAI

CALON LEGISLATIF TOTAL1 2 3 4 5 6 7 8 9

NASDEM 1 1 0 1 3 0 0 0 4 1 11

PKB 1 3 1 0 0 1 0 0 0 0 6

PKS 5 6 5 0 1 0 17

PDIP 28 10 33 9 8 13 0 0 6 1 108

GOLKAR 6 33 3 2 1 0 2 1 0 0 48

GERINDRA 14 7 11 0 1 1 3 1 0 0 38

DEMOKRAT

5 16 0 1 2 1 0 2 0 0 27

PAN 0 0 0 1 1 0 0 0 0 0 2

PPP 0 0 0 0 0 0 0

HANURA 1 5 0 0 0 1 0 0 0 0 7

PBB 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

PKPI 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 1

SUARA SAH 265SUARA TIDAK SAH 25

TOTAL SUARA 290

DPD

NOMORJUMLA

H SUARA

1 132 403 04 75 06 37 8

Page 4: Pemilu 2014 - 1113011003

8 359 1010 011 312 0

13 5914 015 916 017 518 219 1720 121 122 023 024 125 026 027 128 229 230 231 032 333 134 035 036 037 138 1139 040 841 21

SUARA SAH 266SUARA TIDAK SAH 24

TOTAL SUARA 290

Page 5: Pemilu 2014 - 1113011003

LAMPIRAN –

LAMPIRAN

Page 6: Pemilu 2014 - 1113011003
Page 7: Pemilu 2014 - 1113011003
Page 8: Pemilu 2014 - 1113011003
Page 9: Pemilu 2014 - 1113011003
Page 10: Pemilu 2014 - 1113011003
Page 11: Pemilu 2014 - 1113011003
Page 12: Pemilu 2014 - 1113011003
Page 13: Pemilu 2014 - 1113011003
Page 14: Pemilu 2014 - 1113011003
Page 15: Pemilu 2014 - 1113011003
Page 16: Pemilu 2014 - 1113011003
Page 17: Pemilu 2014 - 1113011003