pemetaan standar isi ipa

18
PEMETAAN STANDAR ISI Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam Sekolah : SDN I npres 4 Birobuli Utara Kelas : II (Dua) Tahun Ajaran/Semester : 2012-2013/II (Dua) Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Ruang Lingkup Alokasi Waktu 1 2 1. Mengenal berbagai sumber energi yang sering dijumpai dalam kehidupan sehari-hari dan kegunaannya 1.1 Mengidentifikasi sumber-sumber energi (panas, listrik, cahaya, dan bunyi) yang ada dilingkungan sekitar 1.2 Mengidentifikasi jenis energi yang sering digunakan di lingkungan sekitar dan cara manghematnya - Manyabutkan contoh alat-alat yang menghasilkan panas, bunyi dan cahaya - Menunjukkan sumber energi yang menghasilkan panas, bunyi dan cahaya - Menyebutkan contoh alat-alat yang menggunakan energi listrik, baterai, bahan bakar - Menyebutkan contoh pemanfaatan energi dalam kehidupan sehari-hari - Menjelaskan cara-cara menghemat energi - Sumber energi 2. Memahami peristiwa alam dan pengaruh matahari dalm kehidupan sehari-hari 2.1 Mengidentifikasi kenampakan matahari pada pagi, siang dan sore hari - Memahami dan menjelaskan kedudukan matahari dan pengaruhnya dalam kehidupan sehari-hari - Kenampaka n matahari 2.2 Mendeskripsikan kegunaan panas dan cahaya matahari dalam kehidupan sehari-hari - Menyebutkan kegunaan panas dan cahaya matahari dalam kehidupan sehari-hari - Pengaruh matahari dalam kehidupan sehari- sehari …………………………….. Mengetahui Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Upload: jvlie-zweety

Post on 21-Jul-2015

1.397 views

Category:

Education


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: Pemetaan standar isi ipa

PEMETAAN STANDAR ISI

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam

Sekolah : SDN I npres 4 Birobuli Utara

Kelas : II (Dua)

Tahun Ajaran/Semester : 2012-2013/II (Dua)

Standar

Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok

Ruang

Lingkup Alokasi

Waktu 1 2

1. Mengenal berbagai sumber energi yang sering dijumpai dalam kehidupan sehari-hari dan kegunaannya

1.1 Mengidentifikasi sumber-sumber

energi (panas, listrik, cahaya, dan

bunyi) yang ada dilingkungan

sekitar

1.2 Mengidentifikasi jenis energi yang

sering digunakan di lingkungan

sekitar dan cara manghematnya

- Manyabutkan contoh alat-alat yang menghasilkan panas, bunyi dan cahaya

- Menunjukkan sumber energi yang menghasilkan panas, bunyi dan cahaya

- Menyebutkan contoh alat-alat yang menggunakan energi listrik, baterai, bahan bakar

- Menyebutkan contoh pemanfaatan energi dalam kehidupan sehari-hari

- Menjelaskan cara-cara menghemat energi

- Sumber

energi

2. Memahami peristiwa alam dan pengaruh matahari dalm kehidupan sehari-hari

2.1 Mengidentifikasi kenampakan matahari pada pagi, siang dan sore hari

- Memahami dan menjelaskan kedudukan matahari dan pengaruhnya dalam kehidupan sehari-hari

- Kenampaka

n matahari

2.2 Mendeskripsikan kegunaan panas dan cahaya matahari dalam kehidupan sehari-hari

- Menyebutkan kegunaan panas dan cahaya matahari dalam kehidupan sehari-hari

- Pengaruh matahari dalam kehidupan sehari-sehari

……………………………..

Mengetahui

Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Page 2: Pemetaan standar isi ipa

NIP. NIP.

Page 3: Pemetaan standar isi ipa

IDENTIFIKASI SK, KD UNTUK MENETAPAKAN PEMBELAJARAN

(TM, PT, KMTT)

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam

Sekolah : SDN I npres 4 Birobuli Utara

Kelas : II (Dua)

Tahun Ajaran/Semester : 2012-2013/II (Dua)

Standar

Kompetensi Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Indikator

Jenis Kegiatan

pembelajaran

TM PT KMTT

1. Mengenal berbagai sumber energi yang sering dijumpai dalam kehidupan sehari-hari dan kegunaannya

1.2 Mengidentifikasi sumber-

sumber energi (panas, listrik,

cahaya, dan bunyi) yang ada

dilingkungan sekitar

1.2 Mengidentifikasi jenis energi

yang sering digunakan di

lingkungan sekitar dan cara

manghematnya

- Sumber-sumber energi yang

ada di lingkungan sekitar

- Energi yang sering digunakan

dan cara menghematnya

- Manyabutkan contoh alat-alat yang menghasilkan panas, bunyi dan cahaya

- Menunjukkan sumber energi yang menghasilkan panas, bunyi dan cahaya

- Menyebutkan contoh alat-alat yang menggunakan energi listrik, baterai, bahan bakar

- Menyebutkan contoh pemanfaatan energi dalam kehidupan sehari-hari

- Menjelaskan cara-cara menghemat energi

2. Memahami peristiwa alam dan pengaruh matahari dalm kehidupan sehari-hari

2.1 Mengidentifikasi kenampakan matahari pada pagi, siang dan sore hari

- kenampakan matahari pada pagi hari

- kenampakan matahari pada siang hari

- kenampakan matahari pada

sore hari

- Memahami dan menjelaskan kedudukan matahari dan pengaruhnya dalam kehidupan sehari-hari

2.2 Mendeskripsikan kegunaan panas dan cahaya matahari dalam kehidupan sehari-hari

- Pengaruh panas matahari terhadap kehidupan sehari-hari

- Pengaruh cahaya matahari terhadap kehidupan sehari-hari

- Menyebutkan kegunaan panas dan cahaya matahari dalam kehidupan sehari-hari

Page 4: Pemetaan standar isi ipa

Keterangan :

TM : Tatap Muka

PT : Penugasan terstruktur

KMTT : Kegiatan Mandiri Tidak Terstruktur

……………………………..

Mengetahui

Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

NIP. NIP.

Page 5: Pemetaan standar isi ipa

RANCANGAN PENILAIAN KOGNITIF PEMETAAN

PENILAIAN BERDASARKAN SK/KD/INDIKATOR

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam

Sekolah : SDN I npres 4 Birobuli Utara

Kelas : II (Dua)

Tahun Ajaran/Semester : 2012-2013/II (Dua)

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator UH UTS LUS

1. Mengenal berbagai sumber energi yang sering dijumpai dalam kehidupan sehari-hari dan kegunaannya

1.1 Mengidentifikasi sumber-sumber energi

(panas, listrik, cahaya, dan bunyi) yang ada

dilingkungan sekitar

1.2 Mengidentifikasi jenis energi yang sering

digunakan di lingkungan sekitar dan cara

manghematnya

- Manyabutkan contoh alat-alat yang menghasilkan panas, bunyi dan cahaya

- Menunjukkan sumber energi yang menghasilkan panas, bunyi dan cahaya

- Menyebutkan contoh alat-alat yang menggunakan energi listrik, baterai, bahan bakar

- Menyebutkan contoh pemanfaatan energi dalam kehidupan sehari-hari

- Menjelaskan cara-cara menghemat energi

2. Memahami peristiwa alam dan pengaruh matahari dalm kehidupan sehari-hari

2.1 Mengidentifikasi kenampakan matahari pada pagi, siang dan sore hari

- Memahami dan menjelaskan kedudukan matahari dan pengaruhnya dalam kehidupan sehari-hari

2.2 Mendeskripsikan kegunaan panas dan cahaya matahari dalam kehidupan sehari-hari

- Menyebutkan kegunaan panas dan cahaya matahari dalam kehidupan sehari-hari

Keterangan :

UH : Ulangan Harian

UTS : Ulangan Tengah Semester

LUS : Latihan Ulangan Semester

……………………………..

Mengetahui

Page 6: Pemetaan standar isi ipa

Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

NIP. NIP.

Page 7: Pemetaan standar isi ipa

PENETAPAN KRITERIA KETUNTASAN MINIMAL

PER KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam

Sekolah : SDN I npres 4 Birobuli Utara

Kelas : II (Dua)

Tahun Ajaran/Semester : 2012-2013/II (Dua)

Standar Kompetensi :

Mengenal berbagai sumber energi yang sering dijumpai dalam kehidupan sehari-hari dan kegunaannya

Memahami peristiwa alam dan pengaruh matahari dalm kehidupan sehari-hari

No. Kompetensi Dasar dan

Indikator

Kriteria Ketuntasan Minimal

Kriteria Penetapan Ketuntasan

Kompleksitas Daya

Dukung Intake

Nilai KKM

(%)

1. Sumber energi Mengidentifikasi sumber-sumber energi (panas, listrik, cahaya, dan bunyi) yang ada

dilingkungan sekitar - Menyebutkan contoh alat-alat yang menghasilkan panas, bunyi dan cahaya - Menunjukkan sumber energi yang menghasilkan panas, bunyi dan cahaya - Menyebutkan contoh alat-alat yang menggunakan energi listrik, baterai, bahan

bakar - Mengidentifikasi jenis energi yang paling sering digunakan di lingkungan sekitar dan

cara menghematnya - Menyebutkan contoh pemanfaatan energi dalam kehidupan sehari-hari - Menjelaskan cara-cara menghemat energi

2.

Kenampakan matahari Mengidentifikasi kenampakan matahari pada pagi, siang dan sore hari - Memahami dan menjelaskan kedudukan matahari dan pengaruhnya dalam

kehidupan sehari-hari

Page 8: Pemetaan standar isi ipa

3. Pengaruh matahari dalam kehidupan sehari-hari Mendeskripsikan kegunaan panas dan cahaya matahari dalam kehidupan sehari-hari - Menyebutkan kegunaan panas dan cahaya matahari dalam kehidupan sehari-hari

……………………………..

Mengetahui

Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

NIP. NIP.

Page 9: Pemetaan standar isi ipa

PENETAPAN KRITERIA KETUNTASAN MINIMAL

PER STANDAR KOMPETENSI DAN KOMPETENSI DASAR

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam

Sekolah : SDN I npres 4 Birobuli Utara

Kelas : II (Dua)

Tahun Ajaran/Semester : 2012-2013/II (Dua)

No. Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar

Kriteria Ketuntasan Minimal

Kriteria Penetapan Ketuntasan

Kompleksitas Daya

Dukung Intake

Nilai KKM

(%)

1.

2.

Mengenal berbagai sumber energi yang sering dijumpai dalam kehidupan sehari-hari dan kegunaannya - Mengidentifikasi sumber-sumber energi (panas, listrik, cahaya, dan bunyi) yang ada

dilingkungan sekitar - Mengidentifikasi jenis energi yang sering digunakan di lingkungan sekitar dan cara

manghematnya Memahami peristiwa alam dan pengaruh matahari dalm kehidupan sehari-hari - Mengidentifikasi kenampakan matahari pada pagi, siang dan sore hari - Mendeskripsikan kegunaan panas dan cahaya matahari dalam kehidupan sehari-hari

……………………………..

Mengetahui

Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

NIP. NIP.

Page 10: Pemetaan standar isi ipa

PROGRAM TAHUNAN

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam

Sekolah : SDN I npres 4 Birobuli Utara

Kelas : II (Dua)

Tahun Ajaran/Semester : 2012-2013/II (Dua)

Semester No. Materi Pokok/Kompetensi Dasar Alokasi

Waktu Keterangan

1 1.

2.

3.

4.

5.

6.

7.

Bagian tubuh hewan dan tumbuhan

- Mengenal bagian-bagian utama hewan dan tumbuhan di sekitar rumah dan sekolah melalui

pengamatan

Pertumbuhan hewan dan tumbuhan

- Mengidentifikasi perubahan yang terjadi pada pertumbuhan hewan (dalam ukuran) dan

tumbuhan (dari biji menjadi tanaman)

Tempat hidup mahluk hidup

- Mengidentifikasi berbagai tempat hidup mahluk hidup (air, tanah, dan tempat lain)

Makhluk hidup yang menguntungkan dan merugikan

- Mengidentifikasi makhluk hidup yang menguntungkan dan membahayakan

Ciri-ciri benda padat dan cair

- Mengidentifikasi ciri-ciri benda padat dan cair yang ada di lingkungan sekitar

Perubahan bentuk dan wujud benda

- Menunjukkan perubahan bentuk dan wujud benda (plastisin/tanah liat/adonan tepung) akibat

dari kondisi tertentu

Benda dan kegunaannya

- Mengidentifikasi benda-benda yang dikenal dan kegunaannya melalui pengamatan

Jumlah

2 8.

Sumber energi

- Mengidentifikasi sumber-sumber energi (panas, listrik, cahaya, dan bunyi) yang ada

dilingkungan sekitar

- Mengidentifikasi jenis energi yang sering digunakan di lingkungan sekitar dan cara

Page 11: Pemetaan standar isi ipa

9.

10.

manghematnya

Kenampakan matahari

- Mengidentifikasi kenampakan matahari pada pagi, siang dan sore hari

Pengaruh matahari dalam kehidupan sehari-hari

- Mendeskripsikan kegunaan panas dan cahaya matahari dalam kehidupan sehari-hari

Jumlah

……………………………..

Mengetahui

Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

NIP. NIP.

Page 12: Pemetaan standar isi ipa

PROGRAM SEMESTER

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam

Sekolah : SDN I npres 4 Birobuli Utara

Kelas : II (Dua)

Tahun Ajaran/Semester : 2012-2013/II (Dua)

No. Materi Pokok dan Kompetensi

Dasar

Jml.

Jam

Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Ket

1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2 3 4

1. Sumber energi

- Mengidentifikasi sumber-

sumber energi (panas, listrik,

cahaya, dan bunyi) yang ada

dilingkungan sekitar

- Mengidentifikasi jenis energi

yang sering digunakan di

lingkungan sekitar dan cara

manghematnya

2. Kenampakan matahari

- Mengidentifikasi kenampakan

matahari pada pagi, siang dan

sore hari

3. Pengaruh matahari dalam

kehidupan sehari-hari

- Mendeskripsikan kegunaan

panas dan cahaya matahari

dalam kehidupan sehari-hari

Jumlah

Page 13: Pemetaan standar isi ipa

……………………………..

Mengetahui

Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

NIP. NIP.

Page 14: Pemetaan standar isi ipa

RINCIAN MINGGU EFEKTIF

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam

Sekolah : SDN I npres 4 Birobuli Utara

Kelas : II (Dua)

Tahun Ajaran/Semester : 2012-2013/II (Dua)

I. Jumlah minggu dalam semester 2

No. Bulan Jumlah Minggu

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7.

Januari Februari Maret April Mei Juni Juli

3 4 4 4 5 4 1

Jumlah Total 25

II. Jumlah minggu tidak efektif dalam semester 2

No. Bulan Jumlah Minggu

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7.

Kegiatan tengah semester Ujian akhir sekolah berstandar nasional Ujian akhir sekolah berstandar nasional susulan Latihan ulangan semester 2 Ulangan semester 2 Persiapan penerimaan rapor Libur semester 2

1 1 1 1 1 1 3

Jumlah Total 9

III. Jumlah minggu efektif dalam semester 2

Page 15: Pemetaan standar isi ipa

Jumlah minggu dalam semester 2 – jumlah minggu tidak efektif dalam semester 2

= 25 minggu – 9 minggu

= 16 minggu efektif

……………………………..

Mengetahui

Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

NIP. NIP.

Page 16: Pemetaan standar isi ipa

SILABUS BERKARAKTER

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam

Sekolah : SDN I npres 4 Birobuli Utara

Kelas : II (Dua)

Tahun Ajaran/Semester : 2012-2013/II (Dua)

Standar Kompetensi :

1. Mengenal berbagai sumber energi yang sering dijumpai dalam kehidupan sehari-hari dan kegunaannya

Kompetensi Dasar Materi Pokok/

pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Indikator Penilaian Waktu

Sumber

Belajar

Nilai

Karakter

1.3 Mengidentifikasi

sumber-sumber

energi (panas,

listrik, cahaya,

dan bunyi) yang

ada dilingkungan

sekitar

1.2Mengidentifikasi

jenis energi yang

sering digunakan

di lingkungan

sekitar dan cara

manghematnya

Sumber energi - Sumber-sumber

energi yang ada di lingkungan sekitar

- Energi yang sering digunakan dan cara menghematnya

- Melakukan diskusi dan tanya

jawab dapat menyebutkan

bentuk-bentuk energi

- Melalui diskusi dapat

menyebutkan sumber energi

- Melalui diskusi dan tanya

jawab dapat menyebutkan

peralatan penghasil energi

- Melalui diskusi dan contoh

dapat menjelaskan

penggunaan energi listrik

- Malalui diskusi dapat

menjelaskan cara

penghematan enegi

- Menyebutkan contoh alat-alat yang menghasilkan panas, bunyi dan cahaya

- Menunjukkan sumber energi yang menghasilkan panas, bunyi dan cahaya

- Menyebutkan contoh alat-alat yang menggunakan energi listrik, baterai, bahan bakar

- Menyebutkan contoh pemanfaatan energi dalam kehidupan sehari-hari

- Menjelaskan cara-cara menghemat energi

Jenis:

- Tugas Individu

- Tugas Kelompok

- Ulangan

Bentuk Instrumen: - Tes

Tertulis - Tes Lisan - Tes

Perbuatan/Praktik/ Sikap

16x35’ Sumber:

- Buku Sekar

- Buku Paket

- Buku referensi lain

- Gemar membaca

- Rasa ingin tahu

- Tanggung jawab

- Toleransi

Standar Kompetensi :

Page 17: Pemetaan standar isi ipa

2. Memahami peristiwa alam dan pengaruh matahari dalm kehidupan sehari-hari

Kompetensi Dasar Materi Pokok/

pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Indikator Penilaian Waktu

Sumber

Belajar

Nilai

Karakter

2.1Mengidentifikasi kenampakan matahari pada pagi, siang dan sore hari

Kenampakan matahari - kenampakan

matahari pada pagi hari

- kenampakan matahari pada siang hari

- kenampakan matahari pada sore hari

- Melalui diskusi, siswa dapat

menjelaskan posisi matahari

pada pagi, siang dan sore

hari

- Melalui diskusi dan tanya

jawab, siswa dapat

menjelaskan pembentukan

bayangan akibat cahaya

matahari

- Memahami dan menjelaskan kedudukan matahari dan pengaruhnya dalam kehidupan sehari-hari

Jenis:

- Tugas Individu

- Tugas Kelompok

- Ulangan

Bentuk Instrumen: - Tes Tertulis - Tes Lisan - Tes

Perbuatan/Praktik/ Sikap

16x35’ Sumber:

- Buku Sekar

- Buku Paket

- Buku referensi lain

- Disiplin - Gemar

membaca - Rasa

ingin tahu

- Religius

2.3 Mendeskripsikan kegunaan panas dan cahaya matahari dalam kehidupan sehari-hari

Pengaruh matahari dalam kehidupan sehari-hari - Pengaruh panas

matahari terhadap kehidupan sehari-hari

- Pengaruh cahaya matahari terhadap kehidupan sehari-hari

- Melalui diskusi dan tanya

jawab, siswa dapat

menyebutka kegunaan

cahaya dan panas matahari

- Melalui diskusi dapat

menyebutkan pengaruh

panas matahari terhadap

kehidupan sehari-hari

- Melalui diskusi, siswa dapat

menjelaskan pengaruh

cahaya matahari terhadap

kehidupan sehari-hari

- Menyebutkan kegunaan panas dan cahaya matahari dalam kehidupan sehari-hari

Jenis:

- Tugas Individu

- Tugas Kelompok

- Ulangan

Bentuk Instrumen: - Tes Tertulis - Tes Lisan - Tes

Perbuatan/Praktik/

32x35’ Sumber:

- Buku Sekar

- Buku Paket

- Buku referensi lain

- Bersahabat/komunikatif

- Jujur - Kerja

keras - Kreatif

Page 18: Pemetaan standar isi ipa

Sikap

……………………………..

Mengetahui

Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

NIP. NIP.