pelajaran 3

10
CINTA LINGKUNGAN PELAJARAN 3

Upload: ajengpuspita18

Post on 11-Apr-2017

90 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Pelajaran  3

CINTA LINGKUNGAN

PELAJARAN 3

Page 2: Pelajaran  3

Memandang alamciptaan at mahmud

memandang alam dari atas bukitsejauh pandang kulepaskansungai tampak berlikusawah hijau terbentangbagai permadani di kaki langitgunung menjulangberpayung awanoh indah pemandanganpuisi di atas diambil darisyair laguagar lebih ingat isi puisiayo nyanyikan bersamacinta lingkungan

Ayo mendengarkan puisi. . .

Page 3: Pelajaran  3

Ayo catat kata yang terdapat dalam puisi memandang alam yang kamu tidak ketahui artinya

Ayo jangan malu untuk bertanya

Page 4: Pelajaran  3

Deklamasi artinya membaca dengan ucapan kata yang baik dan wajah yang menunjukkan ungkapan rasa sesuai dengan isi puisi puisi alamku 1 berisi ungkapan rasa senang pada keindahan alam

ayo peragakan bersamawajahmu yang menunjukkanungkapan rasa senangpada keindahan alam

Ayo deklamasi puisi. . .

Page 5: Pelajaran  3

Puisi alamku 2berisi ungkapan rasa kesedihan pada alam yang

telah hilang• Ayo peragakan bersama wajahmu yang

menunjukkan ungkapan rasa sedih pada alam indah yang hilang

• Ayo deklamasikanpuisi alamku 1 dan puisi alamku 2 dengan ucapan kata yang baik dan wajah yang sesuai dengan perasaan

Page 6: Pelajaran  3

Lingkungankulingkunganku dahulu rindanganak anak sangat senangbermain di tanah lapanglingkunganku kini gersangpohoh pohon ditebangtidak ada lagi burung terbangtidak ada lagi tanah lapangtempat anak anak bermain riangayo bacalah puisi di atasdengan ucapan yang baikdan sesuai dengan perasaanmu

Page 7: Pelajaran  3

ayo sekarang kamu coba

Ayo sekarang kamu coba jelaskan isi puisi dengan bahasamu sendiri. . . !!

Page 8: Pelajaran  3

Ayo pilih kata yang sesuai untuk melengkapi cerita berikut !!!

aku dengar . . . . . . dari televisiHutan. . . . . . KarenaBanyak. . . . . ditebang

Gundul Hewan Pohon Berita

Tinggal Ketakutan

Page 9: Pelajaran  3

Kasihan. . . . . di hutan. . . . hewan hewan tidak lagi

Punya tempat. . . . .

Ayo tulislah pendapatmu apa yang seharusnya di akukan oleh penebang

pohon-pohon di hutan. . . ???

Page 10: Pelajaran  3

THANKS